LAPORAN TUGAS AKHIR PEMBUATAN APLIKASI PERPUSTAKAAN BERBASIS WEB PADA INSTANSI PEMERINTAH BADAN PUSAT STATISTIK KABUPATEN KARANGANYAR
Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Mencapai Gelar Ahli Mandya Program Diploma III Teknik Informatika
Disusun oleh : DIMAS AJI BASKORO NIM. M3113043
PROGRAM DIPLOMA III TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2016
ii
iii
iv
Abstract
Dimas Aji Baskoro, 2016. Library Web Based Application Development In Government Agencies Karanganyar Central Bureau of Statistics. DIII Informatics, Faculty of Mathematics and Natural Sciences, University of March Surakarta The library is a place to store books that can occur transaction processing borrowing and returning books. The existence of the transaction process is different in each library. Aside from the transaction process, any existing data in the library is also noteworthy. The method used is the development of the system. This development process using a structured programming method which consists of making the DFD and ERD. Then it will be forwarded to the web-based application creation. The end result of this research is the program generates a web-based application that can give you a clear picture of library information systems at the agency BPS Karanganyar which can display information about the types of books, the location of books and book download function, the traffic data, as well as the loan system. Keywords: Libraries, Web, Information
v
Abstrak Dimas Aji Baskoro, 2016. Pembuatan Aplikasi Perpustakaan Berbasis Web Pada Instansi Pemerintah Badan Pusat Statistik Kabupaten Karanganyar. DIII Teknik Informatika, Fakultas Matematika dan Ilmu pengetahuan Alam, Universitas Sebelas Maret Surakarta Perpustakaan merupakan tempat menyimpan buku yang dapat terjadi proses transaksi peminjaman dan pengembalian buku. Adanya proses transaksi yang berbeda–beda di setiap perpustakaan. Selain dari proses transaksinya, setiap data yang ada pada perpustakaan juga perlu diperhatikan. Metode yang digunakan adalah pengembangan sistem. Proses pengembangan ini menggunakan metode pemrograman terstruktur yang terdiri dari pembuatan DFD dan ERD. Kemudian akan diteruskan dengan pembuatan aplikasi berbasis web. Hasil akhir dari penelitian ini adalah dihasilkannya program aplikasi berbasis web yang dapat memberikan gambaran yang jelas mengenai sistem informasi perpustakaan pada instansi BPS Kabupaten Karanganyar yang dapat menampilkan informasi tentang jenis buku, lokasi buku dan fungsi download buku, data kunjungan, serta sistem peminjaman. Kata kunci: Perpustakaan, Web, Informasi
vi
MOTTO
Selalu berusaha memperbaiki diri tiap harinya, dengan diiringi doa Jangan berdiam diri mencari motivasi untuk bergerak, namun bergerak aktiflah agar menjadi motivasi orang lain.
vii
HALAMAN PERSEMBAHAN Tugas Akhir ini penulis persembahkan kepada : 1. Untuk Ibu, Ayah, kakak dan adikku serta keluargaku tersayang yang telah memberikan pengorbanan dan selalu mendoakan yang terbaik serta selalu memberikan motivasi terhebat. 2. Bapak Sahirul Alim Tri Bawono S.Kom, M. Eng selaku Dosen Pembimbing yang tidak pernah bosan membimbing selama proses pembuatan tugas akhir serta memberikan arahan yang bermanfaat. 3. Dosen DIII Teknik Informatika yang telah memberikan ilmu yang bermanfaat selama perkuliahan berlangsung. 4. Teman-teman Kelas TI A 2013 yang senantiasa saling membagikan ilmu dan saling bertukar pikiran. 5. Semua orang yang sudah mengajariku tentang arti kehidupan, semangat berjuang dan selalu mengingatkan tentang arti kesederhanaan.
viii
KATA PENGANTAR
Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas limpahan rahmatNya, sehingga. Penyusunan laporan ini bertujuan untuk memenuhi persyaratan kelulusan mata kuliah Tugas Akhir (Tugas Akhir) Program Diploma III Teknik Informatika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sebelas Maret Surakarta. Dalam penyusunan Laporan Tugas Akhir (TA) ini penulis mendapatkan bantuan dan dukungan dari berbagai pihak. Oleh sebab itu pada kesempatan ini, penulis mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah memberikan bantuan dan dukungannya, terutama kepada: 1.
Bapak Abdul Aziz, S.Kom., M.Cs. selaku Ketua Program Studi Diploma III Teknik Informatika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sebelas Maret Surakarta.
2.
Bapak Sahirul Alim Tri B S.Kom, M. Eng. selaku Dosen Pembimbing Tugas Akhir yang telah memberikan bimbingan, pengarahan, saran serta dukungan selama penyusunan Laporan Tugas Akhir ini.
3.
Bapak Toto Desanto, S.Si selaku Kepala Badan Pusat Statistik Kabupaten Karanganyar yang menerima saya untuk dapat melaksanakan penelitian di instansi BPS Kabupaten Karanganyar.
4.
Bapak Purnomo Aji selaku Pembimbing di Kantor BPS Kabupaten Karanganyar yang telah memberikan bantuan, pengarahan serta ilmu selama pengerjaan Tugas Akhir.
5.
Keluarga Besar Instansi BPS Kabupaten Karanganyar yang telah memberikan kerjasama yang baik selama pengerjaan Tugas Akhir.
6.
Ayah dan Ibu tercinta yang telah banyak memberikan dukungan dan masukan yang membangun.
7.
Keluarga Besar kelas TIA angkatan 2013 yang selalu memberikan warna lain dalam memotivasi penulis dalam penyusunan laporan Tugas Akhir ini.
ix
8.
PMK FMIPA UNS yang selalu memberikan ruang untuk merenung dan mendapat motivasi dalam menulis dan menyelesaikan target Tugas Akhir.
9.
Semua pihak terkait yang tidak bisa saya sebutkan satu persatu, atas bantuan dan dukungannya dalam pelaksanaan pengerjaan Tugas Akhir saya.
Semoga Tuhan Yang Maha Esa memberikan balasan yang lebih baik kepada pihakpihak yang telah memberikan bantuan dan dukungan dari awal pengerjaan Tugas Akhir sampai penyusunan Laporan Tugas Akhir ini selesai. Semoga dengan selesainya penyusunan Laporan Tugas Akhir ini dapat memberikan manfaat dan kebaikan pada penulis dan pembaca sekalian.
Surakarta, 3 Juni 2016
Penulis
x