KAJIAN HUKUM ADMINISTRASI NEGARA TERHADAP PELAKSANAAN PELAYANAN PUBLIK BERDASARKAN UNDANG-UNDANG NOMOR 25 TAHUN 2009 (STUDI DI KECAMATAN SIBOLGA KOTA)
SKRIPSI Diajukan Untuk Melengkapi Tugas-Tugas dan Memenuhi Syarat-Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Hukum
Oleh : ZAHRAH H. DALIMUNTHE NIM : 110200374
DEPARTEMEN : HUKUM ADMINISTRASI NEGARA
FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2015
Universitas Sumatera Utara
KAJIAN HUKUM ADMINISTRASI NEGARA TERHADAP PELAKSANAAN PELAYANAN PUBLIK BERDASARKAN UNDANG-UNDANG NOMOR 25 TAHUN 2009 (STUDI DI KECAMATAN SIBOLGA KOTA) SKRIPSI
Disusun Oleh :
ZAHRAH H. DALIMUNTHE NIM : 110200374 Diajukan untuk melengkapi tugas-tugas dan memenuhi Syarat-syarat Untuk Mencapai Gelar Sarjana Hukum
Ketua Departemen Hukum Administrasi Negara
(Suria Ningsih, SH, M.Hum) Nip. 196002141987032002
DOSEN PEMBIMBING I
DOSEN PEMBIMBING II
(Suria Ningsih, SH, M.Hum) Nip. 196002141987032002
(Erna Herlinda, SH, M.Hum) Nip. 196705091993032001
FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2015
Universitas Sumatera Utara
ABSTRAK KAJIAN HUKUM ADMINISTRASI NEGARA TERHADAP PELAKSANAAN PELAYANAN PUBLIK BERDASARKAN UU NO.25 TAHUN 2009 (STUDI DI KECAMATAN SIBOLGA KOTA) *Zahrah H. Dalimunthe **Surianingsih, SH, M.Hum ***Erna Herlinda, SH, M.Hum Pelayanan publik menjadi sangat penting karena senantiasa berhubungan dengan khalayak masyarakat ramai yang memiliki keanekaragaman kepentingan dan tujuan. Salah satu dari filosofi otonomi daerah sebenarnya adalah semakin mendekatkan pelayanan yang baik dan lebih efektif kepada masyarakat. Perumusan masalah dalam penelitian skripsi ini adalah: Bagaimanakah pelayanan publik berdasarkan UU No.25 tahun 2009, bagaimanakah pelaksanaan pelayanan publik di Kecamatan Sibolga Kota dan bagaimanakah hambatan dan solusi dalam pelayanan publik di Kecamatan Sibolga Kota. Sifat / Jenis Penelitian yang dipergunakan dalam menyelesaikan skripsi ini adalah bersifat deskriptif analisis mengarah kepada penelitian yuridis normatif. Bahan hukum dalam skripsi ini di ambil dari bahan hukum primer, sekunder dan tersier. Alat yang dipergunakan untuk mengumpulkan data dalam penelitian ini adalah melalui studi pustaka (library research) dan studi lapangan (field research). Analisa data menggunakan teknik analisis metode kualitatif. Pelaksanaan pelayanan publik di Kecamatan Sibolga Kota, khususnya Pelayanan Kartu Tanda Penduduk (KTP/E-KTP), Akta Kelahiran, Kartu Keluarga (KK) dikantor Kecamatan, secara umum kualitasnya ditingkatkan, dari segi waktu kepengurusan, relatif sudah baik, karena tidak membutuhkan waktu yang terlalu lama dan mengenai biaya yang sudah tidak lagi harus dikeluarkan oleh masyarakat. Hambatan dan solusi dalam pelayanan publik di Kecamatan Sibolga Kota masih lemahnya SDM pengelola kependudukan terutama di tataran bawah yang merupakan ujung tombak pengelola kependudukan, begitu pula dalam segi kinerja aparat di instansi tertentu masih dinilai buruk sehingga masyarakat sebagai objek ataupun pihak yang memperoleh pelayanan tidak merasa puas dan adanya diskriminasi dalam pelayanan. Dimana ada sebagian masyarakat yang memperoleh kemudahan pelayanan dan ada pula yang tidak. Solusi untuk mengatasi hambatan kinerja pelayanan publik di Kecamatan Sibolga Kota dilakukan terhadap perangkat Kelurahan untuk meningkatkan keterampilan dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat untuk berperan aktif dalam mengikuti kegiatan yang diselenggarakan Kelurahan agar tidak ketingalan informasi mengenai prosedur pelayaan di Kelurahan, dan untuk pemerintah agar menyalurkan jumlah pegawai sesuai kebutuhan Kelurahan serta segera merealisasikan permohonan anggaran Kelurahan yang bersifat penting karena untuk kelancaran pelayanan masyarakat. Kata kunci : Pelaksanaan, Pelayanan publik *) Mahasiswi Fakultas Hukum USU/Penulis **) Dosen/Staf Pengajar Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara, Dosen Pembimbing I ***) Dosen/ Staf Pengajar Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara, Dosen Pembimbing II
Universitas Sumatera Utara
KATA PENGANTAR Puji dan Syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan yang Maha Esa atas berkat dan rahmat serta karunia-Nya kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan skripsi ini dengan lancar dan baik. Adapun judul skripsi ini adalah “Kajian Hukum Administrasi Negara Terhadap Pelaksanaan Pelayanan Publik Berdasarkan UU No.25 Tahun 2009 (Studi di Kecamatan Sibolga Kota)”. Dalam proses penyusunan skripsi ini, penulis telah banyak menerima bimbingan dan bantuan dari berbagai pihak, maka dalam kesempatan ini penulis dengan hormat mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada: 1. Bapak Prof. Dr. Runtung Sitepu, SH, M.Hum sebagai Dekan Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara. 2. Bapak Prof. Dr. Budiman Ginting, SH, M.Hum, selaku Pembantu Dekan I Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara. 3. Bapak Syafrudin Hasibuan, SH, M.Hum, DFM selaku Pembantu Dekan II Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara. 4. Bapak Dr. OK. Saidin, SH, M.Hum selaku Pembantu Dekan III Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara. 5. Ibu Surianingsih, SH, M.Hum, sebagai ketua Departemen Hukum Administrasi Negara Universitas Sumatera Utara dan juga sebagai dosen pembimbing I yang telah banyak memberi bimbingan dan nasehat dalam penulisan skripsi ini 6. Ibu Erna Herlinda, SH, M.Hum., sebagai Pembimbing II yang telah banyak memberi bimbingan dan nasehat dalam penulisan skripsi ini. 7. Seluruh Staf Pengajar Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara yang telah memberikan wawasan keilmuan kepada penulis
Universitas Sumatera Utara
8. Seluruh Pegawai Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara yang telah memberikan pelayanan administrasi terbaik selama proses akademik penulis 9. Teristimewa ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada kedua orang tua, Kakak dan Adik-adik dan seluruh keluarga besar yang telah memberikan do’a dan motivasi kepada penulis dalam menyelesaikan perkuliahan dan penyusunan skripsi ini 10. Seluruh rekan-rekan mahasiswa/i Fakultas Hukum USU yang telah banyak membantu penulis selama kuliah Akhir kata penulis mohon maaf yang sebesar-besarnya kepada Bapak/Ibu Dosen dan semua rekan-rekan atas segala kesilapan yang telah di perbuat penulis selama ini, dan penulis berharap semoga skripsi yang sangat sederhana ini dapat bermanfaat bagi semua pembaca dan pihak lain yang memerlukannya. Amin…….. Medan,
Mei 2015 Penulis
(Zahrah H. Dalimunthe)
Universitas Sumatera Utara
DAFTAR ISI Halaman ABSTRAK .................................................................................................................
i
KATA PENGANTAR ................................................................................................
ii
DAFTAR ISI ..............................................................................................................
iv
DAFTAR TABEL .......................................................................................................
vi
DAFTAR GAMBAR ..................................................................................................
vii
BAB I
:
BAB II :
BAB III :
PENDAHULUAN ................................................................................
1
A. Latar Belakang Masalah .................................................................
1
B. Perumusan Masalah.........................................................................
4
C. Tujuan dan Manfaat Penulisan .......................................................
5
D. Keaslian Penulisan ..........................................................................
5
E. Tinjauan Kepustakaan .....................................................................
6
F. Metode Penelitian ............................................................................
12
G. Sistematika Penulisan......................................................................
14
PELAYANAN PUBLIK BERDASARKAN UNDANG-UNDANG NOMOR 25 TAHUN 2009 ..................................................................
16
A. Pengertian Pelayanan Publik ..........................................................
16
B. Standar Pelayanan Publik ...............................................................
26
C. Instansi Penyelenggara Pelayanan Publik .....................................
35
PELAKSANAAN PELAYANAN PUBLIK DI KECAMATAN SIBOLGA KOTA .................................................................................
47
A. Gambaran Umum Kecamatan Sibolga Kota .................................
47
B. Jenis-jenis Pelayanan Publik di Kecamatan Sibolga Kota ...........
53
C. Kinerja Penyelenggaraan Pelayanan Publik di Kecamatan
Universitas Sumatera Utara
Sibolga Kota .................................................................................... BAB IV :
63
HAMBATAN DAN SOLUSI DALAM PELAYANAN PUBLIK DI KECAMATAN SIBOLGA KOTA .............................................. A.
Hambatan dalam Penyelenggaraan Pelayanan Publik di Kecamatan Sibolga Kota ...........................................................
B.
73
73
Solusi dalam mengatasi Penyelenggaraan Pelayanan Publik di Kecamatan Sibolga Kota ...........................................................
79
C. Upaya Pemerintah Kecamatan Sibolga Kota dalam
BAB V :
Meningkatkan Pelayanan Publik ...................................................
83
KESIMPULAN DAN SARAN .............................................................
88
A. Kesimpulan ......................................................................................
88
B. Saran .................................................................................................
89
DAFTAR PUSTAKA
Universitas Sumatera Utara
DAFTAR TABEL Halaman Tabel 3.1 Tabel 3.2 Tabel 3.3
Data Luas Wilayah Kecamatan Sibolga Kota .................................. Data Umum Kecamatan Sibolga Kota.............................................. Keberadaan Penduduk masuk maupun keluar di wilayah ...............
48 49 50
Universitas Sumatera Utara
DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 3.1 Gambar 3.2
Urusan yang bersumber dari masyarakat .................................. Urusan yang bersumber dari Pemerintah ..................................
52 52
Universitas Sumatera Utara