PERENCANAAN DAN PENGEMBANGAN PARIWISATA (Studi pada Dinas Kebudayaan, Pariwisata,Pemuda dan Olahraga Kota Dumai)
Disusun Oleh :
WIDYA RAHMAWATY NIM 050903076
DEPARTEMEN ILMU ADMINISTRASI NEGARA FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2009
Universitas Sumatera Utara
ABSTRAK PERENCANAAN DAN PENGEMBANGAN PARIWISATA (STUDI PADA DINAS KEBUDAYAAN, PARIWISATA, PEMUDA DAN OLAHRAGA KOTA DUMAI) WIDYA RAHMAWATY NIM : 050903076 Program Studi : Ilmu Administrasi Negara
Pengembangan kepariwisataan tidak terlepas dari pembenahan objek-objek wisata dengan penyediaan sarana dan prasarana yang memadai maupun daya tarik spesifik yang dimilikinya. Dalam rangka mengembangkan pariwisata di Kota Dumai, diperlukan perencanaan yang matang yang dibuat oleh Dinas Kebudayaan, Pariwisata, Pemuda, dan Olahraga Kota Dumai dengan melibatkan masyarakat dan para stakeholder. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perencanaan strategis yang dilakukan oleh Dinas Kebudayaan, Pariwisata, Pemuda, dan Olahraga Kota Dumai serta kendala-kendala yang dihadapi dalam rangka mengembangkan kepariwisataan di Kota Dumai. Populasi dan sampelnya diambil seluruh pegawai yakni 27 orang pegawai yang ada di Dinas Kebudayaan, Pariwisata, Pemuda, dan Olahraga Kota Dumai . Teknik pengambilan data yang penulis gunakan adalah dengan melakukan wawancara serta menyebarkan angket (quetioner) kepada responden yang ada di Dinas Kebudayaan,Pariwisata, Pemuda, dan Olahraga Kota Dumai. Penelitian ini diharapkan dapat bermanfaat sebagai masukan bagi Dinas Kebudayaan, Pariwisata, Pemuda, dan Olahraga Kota Dumai maupun pihak-pihak terkait dan tertarik dengan masalah pengembangan pariwisata. Metode yang digunakan penulis dalam penelitian ini adalah bentuk penelitian deskriptif dengan teknik analisa kualitatif, yaitu dengan menyajikan data sekaligus melakukan analisa tentang objek yang diteliti. Berdasarkan penelitian yang dilakukan, diperoleh hasil bahwa dalam penyusunan perencanaan dengan melibatkan masyarakat dengan para stakeholder pariwisata. Dalam rangka pengembangan pariwisata di Kota Dumai melakukan tiga tahap yaitu penataan objek tujuan wisata, promosi dan pengembangan objek tujuan wisata. Namun dalam hal melakukan perencanaan pengembangan pariwisata perlu diperhatikan kelestarian ekosistem lingkungan yang sehat dan proses pembangunan yang berkelanjutan. Sementara kendala yang diharapkan pada masalah keterbatasan dana, kualitas dan kuantitas personalia yang ada pada Dinas Kebudayaan, Pariwisata, Pemuda, dan Olahraga Kota Dumai masih belum memadai, kurangnya partisipasi masyarakat serta kondisi Negara Indonesia yang belum pulih dari krisis multidimensional.
Keywords : Perencanaan Pariwisata dan Pengembangan Pariwisata
Universitas Sumatera Utara
KATA PENGANTAR
Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, Tuhan Yang Masa Esa, karena berkat rahmat dan karunia-Nya penulis dapat menyelesaikan skripsi ini sebagaimana mestinya. Shalawat dan salam kepada junjungan Nabi Besar Muhammad SAW beserta keluarga dan para sahabat yang telah memperjuangkan agama Allah dimuka bumi. Skripsi ini merupakan salah satu persyaratan akademis untuk mendapatkan gelar sarjana sosial dari Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara. Adapun judul dari skripsi ini ialah : PERENCANAAN DAN PENGEMBANGAN PARIWISATA (Studi pada Dinas Kebudayaan, Pariwisata, Pemuda dan Olahraga Kota Dumai). Penulis menyadari bahwa tanpa dukungan dari semua pihak, maka skripsi ini tidak akan dapat diselesaikan dengan baik. Untuk itu dalam kesempatan ini penulis ingin mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada semua pihak yang telah membantu, baik dari penulisan proposal, saat penelitian dan sampai selesainya skripsi ini, yaitu : 1. Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara, Bapak Prof. Dr. Muhammad Arif Nasution. 2. Ketua Departemen Ilmu Administrasi Negara Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara, Bapak Prof. Dr. Marlon Sihombing, MA dan Sekretaris Departemen, Ibu Dra. Hj. Beti Nasution, M.Si. 3. Bapak Drs. M. Husni Thamrin Nasution, M.Si , selaku dosen pembimbing yang telah banyak memberikan masukan, pengarahan serta bimbingannya dalam penyelesaian skripsi ini.
Universitas Sumatera Utara
4. Kepada seluruh Staff Pengajar di Departemen Ilmu Administrasi Negara FISIPUSU, dan tidak lupa buat Kak Mega, Kak Emi dan Kak Dian, serta seluruh Pegawai civitas akademika FISIP-USU terima kasih atas setiap bantuan dan pengetahuan selama penulis menjalani studi di FISIP-USU. 5. Bapak Drs. H. M. Ali Hanafiah selaku Kepala Dinas Kebudayaan, Pariwisata, Pemuda dan Olahraga Kota Dumai, Bapak H. Yulizar, S.Sos, M.Si selaku kepala bidang pariwisata, Bapak Abdul Hamid S.Sos selaku kepala seksi Seni & Budaya atas kerjasamanya dalam memberikan segala informasi yang menunjang penelitian penulis. 6. Kepada seluruh pegawai di Kepala Dinas Kebudayaan, Pariwisata, Pemuda dan Olahraga Kota Dumai, tak lupa buat Kak Popi, Bang Junaidi dan Bang Taufik, atas bantuan dan kerjasamanya dalam memberikan segala informasi yang menunjang penelitian penulis. 7. Teristimewa untuk Papa H. Ruslan Suhendra & Mama Hj. Suhendrawati yang selalu menjadi orang tua yang baik dan bisa menjadi sahabat terbaik wiwid selama ini, yang selalu memberikan doa, semangat, dan masukan yang tidak ternilai harganya dalam kehidupan ini, terutama dari awal hingga dalam penyelesaian skripsi ini. Tiada kata yang dapat mewakili ucapan terima kasih wiwid atas kasih sayang, pengorbanan dan kepercayaan yang papa dan mama berikan kepada wiwid. 8. Kepada keluarga besar yang berada di Medan dan di Dumai, terima kasih atas perhatian dan dukungannya untuk wiwid, terutama kepada siska, bang dodi dan dian, makasi ya udah banyak nemenin wiwid. 9.
Kepada yang terkasih Dimas Andrakewa, terima kasih banyak atas dukungan, semangat, cinta dan kasih sayang yang telah diberikan kepada wiwid, terutama
Universitas Sumatera Utara
disaat penyelesaian skripsi ini, yang telah banyak menemani wiwid dalam segala hal termasuk pada saat pengetikan ini.hehe.. Selalu menjaga kepercayaan, kejujuran dan ketulusan ya, semoga ini menjadi “bukan cinta biasa”. 10. Kepada sahabat-sababat, mumut, kak rini, dan ira, terima kasih atas persahabatan kita selama ini, yang selalu menemani wid di rumah dan selalu jadi orang terdekat dan selalu menemani wid saat senang dan sedih…^_^ 11. Kepada sahabat-sahabat yang mempertemukan kita di kampus..hehe,, ester, budi, ula, nelda, fani, chris, abeth. terima kasih atas segala yang kita lalui selama ini, hingga akhirnya membuat kita jadi bersama dari suatu cerita perjalanan yang rumit dan pastinya gak akan terlupakan..hahaaa….. 12. Kepada teman-teman yang juga telah mendukung dan membantu wiwid, yaitu kak nisa, bang dodi, amri, santi dan teman yang lain,yang tidak bisa disebutkan satu persatu. 13. Kepada orang-orang yang pernah menjadi bagian dalam hidup wiwid, yang telah memberikan semangat dan dukungan dari awal kuliah hingga dalam penyelesaian skripsi ini. Terima kasih atas perhatian dan segala sesuatunya yang menjadikan pelajaran hidup yang berharga buat wiwid. Sebagai peneliti pemula, Penulis menyadari masih banyak terdapat kekurangan dalam skripsi ini, untuk itu penulis dengan senang hati akan menerima kritik dan saran atas perbaikan skripsi ini. Harapan penulis semoga skripsi ini dapat memberi manfaat bagi kita semua.
Universitas Sumatera Utara
DAFTAR ISI KATA PENGANTAR ...........................................................................................
i
DAFTAR ISI ........................................................................................................
ii
DAFTAR TABEL .................................................................................................
v
DAFTAR GAMBAR ............................................................................................. viii ABSTRAK ........................................................................................................... BAB I
ix
PENDAHULUAN A. Latar Belakang .................................................................................
1
B. Perumusan Masalah ..........................................................................
7
C. Tujuan Penelitian ..............................................................................
7
D. Manfaat Penelitian ............................................................................
8
E. Kerangka Teori .................................................................................
8
1. Perencanaan.......................................................................................
9
a. Pengertian Perencanaan ...............................................................
9
b. Jenis – jenis Perencanaan ............................................................
10
c. Tahap-Tahap Dasar Perencanaan .................................................
12
d. Pola Perencanaan .........................................................................
13
e. Prinsip Perencanaan .....................................................................
14
f. Bentuk Perencanaan .....................................................................
14
2. Pariwisata ..........................................................................................
20
a. Pengertian Pariwisata ...................................................................
20
b. Bentuk Pariwisata ........................................................................
23
c. Jenis – jenis Objek dan Daya Tarik Wisata...................................
24
d. Integrasi dalam Sistem Pariwisata ................................................
25
3. Perencanaan Pengembangan Pariwisata .............................................
27
Universitas Sumatera Utara
a.
Tahap – tahap perencanaan Pariwisata ........................................
30
b. Hal – hal yang perlu diperhatikan dalam perencanaan pengembangan Pariwisata Daerah ........................................................................
31
c. Pengembangan Sasaran Pariwisata Daerah yang Lebih Luas .........................................................................
34
d. Permasalahan yang di hadapi .......................................................
35
e. Pedoman pengembangan sasaran Pariwisata Daerah ....................
37
f. Pentingnya Perencanaan Pengembangan Pariwisata .....................
38
g. Usaha – usaha dalam pengembangan Pariwisata ..........................
39
h. Aspek yang perlu diperhatikan dalam perencanaan pengembangan pariwisata ...........................................................
40
F. DEFINISI KONSEP DAN OPERASIONAL VARIABEL ................
41
BAB II METODE PENELITIAN A. Bentuk Penelitian .............................................................................
43
B. Lokasi Penelitian...............................................................................
43
C. Populasi & Sampel............................................................................
43
D. Teknik Pengumpulan Data ................................................................
44
E. Teknik Analisa Data .........................................................................
45
BAB III DESKRIPSI LOKASI PENELITIAN A. Gambaran Umum Kota Dumai ..........................................................
46
B. Visi, Misi, Tujuan, Sasaran, Strategi dan Kebijakan di Dinas Kebudayaan, Pariwisata, Pemuda & Olahraga Kota Dumai .....................................
50
C. Struktur Organisasi dan Tata Kerja di Dinas Kebudayaan, Pariwisata, Pemuda & Olahraga Kota Dumai .......................................................
54
D. Keadaan Objek-Objek Pariwisata di Kota Dumai ...............................
66
Universitas Sumatera Utara
BAB IV PENYAJIAN DATA A. Identitas Responden ..........................................................................
76
B. Variabel Penelitian ............................................................................
79
BAB V ANALISA DATA ...................................................................................
94
BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan ....................................................................................... 107 B. Saran................................................................................................. 109 DAFTAR PUSTAKA ............................................................................................ 111 LAMPIRAN – LAMPIRAN
Universitas Sumatera Utara
DAFTAR TABEL
BAB I TABEL I.1 Indikator-indikator yang berkaitan dengan Perencanaan dan Pengembangan Pariwisata ..................................................................... 42
BAB III TABEL III.1 Kunjungan Tamu Agustus 2008-februari 2009 ................................. 72 III.2 Kunjungan Wisatawan di Setiap Objek Wisata di Kota Dumai Agustus 2008-Februari 2009 ............................................................ 72 III.3 Jumlah Hotel di Kota Dumai ............................................................. 73 III.4 Fasilitas atau Akomodasi Wisata di Kota Dumai .............................. 73 III.5 Jumlah Angkutan Jalan, Laut dan Udara di Kota Dumai ................... 74
BAB IV TABEL IV.1 Usia Responden .............................................................................. 77 IV.2 Jabatan Struktural ........................................................................... 77 IV.3 Agama ............................................................................................ 78 IV.4 Tingkat Pendidikan ......................................................................... 78 IV.5 Jenis Kelamin ................................................................................. 79 IV.6 Distribusi Jawaban Tentang visi telah sesuai dengan tujuan yang telah ditetapkan dalam proses perencanaan dan pengembangan pariwisata ............................................................... 79 IV.7 Distribusi Jawaban Tentang memahami visi yang diusung Pemda dalam kaitannya terhadap pengembangan pariwisata ........... 80 IV.8 Distribusi Jawaban Tentang visi yang telah ditetapkan untuk melaksanakan pengembangan pariwisata mungkinkah dapat terlaksana dengan baik .................................................................... 80
Universitas Sumatera Utara
IV.9 Distribusi Jawaban Tentang visi tersebut diyakini dapat memiliki orientasi terhadap masa depan pengembangan sumber daya manusia ...................................................................... 81 IV.10 Distribusi Jawaban Tentang pihak luar diikutsertakan menghimpun aspirasi dan keinginan masyarakat ............................ 81 IV.11 Distribusi Jawaban Tentang misi yang ditentukan dalam perencanaan dan pengembangan pariwisata berguna terhadap masyarakat ...................................................................................... 82 IV.12 Distribusi Jawaban Tentang Penetapan Misi yang Berkaitan dengan Pengembangan Pariwisata Sesuai dengan Sumber Daya yang Ada ............................................................................... 82 IV.13 Distribusi Jawaban Tentang dalam penetapan misi yang dibuat Kota Dumai memiliki perbedaan dengan misi-misi daerah-daerah lain ........................................................................... 83 IV.14 Distribusi Jawaban Tentang tujuan yang hendak dicapai dalam pengembangan pariwisata di Kota Dumai telah berhasil dilakukan dan sesuai dengan rencana yang telah dibuat .............................................................................................. 83 IV.15 Distribusi Jawaban Tentang tugas yang diberikan oleh pimpinan telah sesuai dengan keahlian yang anda miliki ................. 84 IV.16 Distribusi Jawaban Tentang bertanggungjawab terhadap setiap kerja yang diberikan pimpinan .............................................. 84 IV.17 Distribusi Jawaban Tentang pariwisata itu bagian dari ekonomi atau sebaliknya ekonomi bagian dari pariwisata ................ 85 IV.18 Distribusi Jawaban Tentang kesiapsiagaan Kota Dumai untuk menyongsong tahun kunjungan wisata telah dipersiapkan dengan matang ................................................................................ 85 IV.19 Distribusi Jawaban Tentang kesiapan budaya dan mental masyarakat sekitar dalam menghadapi wisatawan asing dan wisatawan daerah lain ketika berkunjung ke Kota Dumai ................ 86 IV.20 Distribusi Jawaban Tentang sarana dan prasarana pariwisata sudah memadai di Kota Dumai…………… .................................... 86
Universitas Sumatera Utara
IV.21 Distribusi Jawaban Tentang menyediakan sarana pariwisata apakah harganya terjangkau bagi setiap golongan yang ingin menikmati panorama wisata yang ada di Kota Dumai ..................... 87 IV.22 Distribusi Jawaban Tentang informasi dan promosi dapat meningkatkan efektifitas kelembagaan pariwisata di Kota Dumai ............................................................................................. 87 IV.23 Distribusi Jawaban Tentang promosi yang dilakukan melalui pemasangan
iklan
memberikan
keinginan
mengetahui
informasi lebih lanjut terhadap pariwisata yang dipromosikan semakin besar ................................................................................. 88 IV.24 Distribusi Jawaban Tentang setiap pengambilan keputusan penting anda dilibatkan oleh pimpinan ............................................ 88 IV.25 Distribusi Jawaban Tentang diadakan suatu pelatihan untuk mendukung pelaksanaan tugas anda ................................................ 89 IV.26 Distribusi Jawaban Tentang Pimpinan Selalu Membentuk Kelompok Kerja Apabila Ada Tugas yang dianggap penting ........... 89 IV.27 Distribusi Jawaban Tentang kinerja pegawai ditempat ini sudah memuaskan wisatawan yang dilayani .................................... 90 IV.28 Distribusi Jawaban Tentang didalam bekerja mengutamakan kepuasan wisatawan ........................................................................ 90 IV.29 Distribusi Jawaban Tentang pariwisata yang dikunjungi memberikan kepuasan bagi para wisatawan yang berkunjung di Kota Dumai ................................................................................ 91 IV.30 Distribusi Jawaban Tentang Perencanaan dan Pengembangan Pariwisata (Studi pada Dinas kebudayaan, Pariwisata, Pemuda dan Olahraga Kota Dumai) ................................................ 92
Universitas Sumatera Utara
DAFTAR GAMBAR
GAMBAR I.1 Langkah-langkah Perencanaan Strategi ............................. I.2
Aspek-aspek Perencanaan Pariwisata Yang Perlu Dikaji ...
16 33
III.1 Struktur Organisasi Dan Tata Kerja Dinas Kebudayaan, Pariwisata, Pemuda dan Olahraga .....................................
66
IV.1 Bart chard Perencanaan Dan Pengembangan Pariwisata ....
93
Universitas Sumatera Utara