Jurnal Dwi Mingguan Pusat Kajian dan Pendidikan dan Pelatihan Aparatur IV Lembaga Administrasi Negara Edisi 1 s.d 15 Mei 2015
Rapat Monev PKP2A IV LAN Semester I (Triwulan II)
Pertemuan Bulanan (Mei) DWP PKP2A IV LAN
Aceh Besar, Senin (9/5) PKP2A IV LAN melakukan Rapat Monitoring dan Evaluasi Program Semester I (Triwulan II) Tahun 2016. Kegiatan ini bertujuan untuk mengtahui progres kinerja dan realisasi keuangan dari masing-masing bidang. Ini merupakan salah satu bentuk transparansi yang dilakukan oleh masing-masing bidang yang ada dilingkup PKP2A IV LAN.
Setiap bulannya DWP PKP2A IV LAN melakukan pertemuan rutin dengan seluruh anggotanya untuk meningkatkan silaturahmi dan sharing ilmu yang berkaitan dengan keahlian yang dimiliki oleh masingmasing anggota. Pertemuan ini dilakukan pada Selasa, 10 Mei 2016 di PKP2A IV LAN.
Kunjungan Badan Diklat Geologi Bandung
Kunjungan Badan Diklat Prov. Sumatera Utara
Aceh Besar, Rabu 11 Mei 2016, PKP2A IV LAN Menerima kunjungan dari Badan Diklat Geologi Bandung. Tujuan dari kegiatan kunjungan ini adalah selain bersilaturahmi, Badan Diklat Geologi Bandung juga ingin mengetahui bagaimana manajemen Kediklatan yang ada di PKP2A IV LAN.
Aceh Besar, Rabu 11 Mei 2016, Badan Diklat Provinsi Sumatera Utara melakukan kunjungan ke PKP2A IV LAN dengan agenda konsultasi sarana dan prasarana kediklatan baik itu gedung, asrama dan sebagainya.
Pengajian Rutin (Mei) Aceh Besar, 13 Mei 2016 PKP2A IV LAN kembali mengadakan pengajian rutin yang dilakukan setiap bulannya yang di ikuti oleh seluruh civitas PKP2A IV LAN. Dengan tajuk memperingati isra' Mi'raj Nabi Muhammad SAW dan persiapan menyambut Bulan Ramadhan, seluruh Pegawai, Cleaning Service, dan Security PKP2A IV LAN diharapkan dapat meningkatkan keimanan dan ketaqwaan diri kepada Allah SWT, selain itu juga memperkuat ukhuwah antar sesama.
Apel Rutin Tim Cleaning Service dan Security (Mei) PKP2A IV LAN selalu memberlakukan apel rutin bagi tenaga kerja Cleaning Service dan Security setiap harinya. Tujuan dari kegiatan ini untuk mengevaluasi kinerja harian para tenaga kerja dan memberikan informasi penting lainnya terkait dengan kegiatan PKP2A IV LAN.
Konsolidasi Tim Pembinaan Daerah dan Kecamatan untuk Wilayah Aceh Bidang Kajian Kebijakan dan Inovasi Negara PKP2A IV LAN mengikuti kegiatan konsolidasi tim pembinaan daerah dan kecamatan untuk wilayah Aceh pada Kamis, 12 Mei 2016 di Biro Tata Pemerintahan Aceh, Setda Aceh.\ Tujuan dilakukannya kegiatan ini adalah melakukan penjaringan masukan, saran, dan rekomendasi terkait draft program penguatan kualitas pelayanan di kecamatan pilot project. Tim yang masuk dalam kegiatan ini adalah selain dari Biro Tata Pemerintahan Aceh, juga termasuk peneliti PKP2A IV LAN, serta kolaborasi masyarakat dan pelayanan untuk kesejahteraan (KOMPAK).
Laporan Kegiatan per Bidang dan Bagian Bidang KKIAN FGD Kajian Inovasi Pelayanan Publik di Daerah Tahun 2016 dengan Narasumber Kepala BKKBD, Kepala Bappeda, Kepala BKD dan Sekretaris Daerah Kabupaten Belitung Timur. Rapat Internal Bidang KKIAN membahas evaluasi pelaksanaan rakor dan tindak lanjut pengolahan data kajian. Melengkapi Berkas Administrasi Laporan pengumpulan data kajian dan kegiatan rakor. Penyusunan Revisi RPPA Kegiatan Bidang KKIAN Triwulan II Tahun 2016. Menghadiri FGD Konsolidasi Tim Pembinaan Pemerintah Daerah dan Kecamatan di ruang rapat Biro Tata Pemerintahan Aceh.
Sub-Bagian Keuangan Membuat pembukuan Memeriksa pengajuan UMK dari PUM Membuat SPM uang makan, dan LS pihak ketiga Mempersiapkan laporan SPT masa bulanan Melakukan penyetoran dana PNBP Diklatpim Mewakili Kepala PPKP2A IV LAN menghadiri pelantikan Kanwil Hukum dan HAM Membuat perhitungan rampung perjalanan dinas pejabat struktural Melaporkan konfirmasi pajak PNBP
Sub-Bagian Renev Penyusunan Realisasi PNBP bulan Januari s.d April 2016 Penyusunan Data Pemeringkatan Keterbukaan Informasi Badan Publik PKP2A IV LAN Tahun 2016 Menyiapkan Bahan Rapat Monitoring dan Evaluasi Kegiatan Semester I (Triwulan II) Penyusunan Bahan untuk Revisi II Penyusunan Perbaikan Monitoring RKP Direktorat Aparatur NegaraBappenas Triwulan I PKP2A IV LAN Tahun 2016 Penyusunan Usulan Optimalisasi Pemanfaatan Sisa Anggaran Diklat PIM III Angakatan II Tahun 2016 PKP2A IV LAN beserta lampiran Nota Dinas Bidang, RAB, dan RPPA
Laporan Kegiatan per Bidang dan Bagian Sub-Bagian Umum dan SDM
Melakukan manitenance rutin terhadap Listrik, AC, Genset, dan teknis lainnya
Mengelola ATK dan mendistribusikan kepada bidang sesuai dengan kebutuhan Memfasilitasi kegiatan Diklatpim tingkat II kelas XLII (Asrama, Kelas, Konsumsi, Sarana Prasarana, Benchmarking) Memfasilitasi surat kedinasan (surat masuk, surat keluar, surat tugas, dan sebagainya) Mengelola pemesanan dan pembayaran tiket pesawat bagi pegawai yang menjalankan tugas kedinasan Melakukan pengecekan rutin terhadap kinerja tenaga kerja kontrak (Apel Rutin) Melakukan pengecekan rutin pada setiap gedung dan fasilitas kantor Mendokumentasi kegiatan yang berlangsung di PKP2A IV LAN
Membuat Jurnal Dwi Mingguan Mempublikasikan Kegiatan di Mading, Website dan Facebook PKP2A IV LAN Membuat Video Kegiatan Pengajian rutin Bulan Mei PKP2A IV LAN