ACUHKAN HALAMAN INI
ACUHKAN HALAMAN INI
Daftar isi
Table of Contents
Visi Misi dan Nilai -Nilai Dasar
01
Vision, Mission and Company Values
Data Perseroan
03
Company Data
Profil Perusahaan
07
Company Profile
Ikhtisar Data Keuangan
15
Financial Highlights
Laporan Dewan Komisaris
19
Board of Commissioners’ Report
Profil Dewan Komisaris
23
Profile of the Board of Commissioners
Laporan Direksi
25
Board of Directors’ Report
Profil Direksi
29
Profile of the Board of Directors
Analisis dan Pembahasan Manajemen
31
Management Discussion and Analysis
Tata Kelola Perseroan
41
Good Corporate Governance
Tanggung Jawab Sosial Perseroan
50
Corporate Social Responsibility
Laporan Komite Audit
52
Audit Committee’s Report
Tanggung Jawab Atas Laporan Tahunan 2013
55
Responsibility for Annual Report 2013
Laporan Keuangan & Laporan Auditor Independen
56
Financial Statements & Independent Auditor’s Report
Small Acts for a Better Future
2
Data Perseroan Company Data
Kantor Pusat Head Office Jl. Rawagirang No. 2 Kawasan Industri Pulogadung Jakarta, Indonesia Telepon : (021) 460 9065 Fax : (021) 460 9064 Website : www.kabelindo.co.id Email :
[email protected]
Jl. Rawagirang No. 2 Kawasan Industri Pulogadung Jakarta, Indonesia Phone : (021) 460 9065 Fax : (021) 460 9064 Website : www.kabelindo.co.id Email :
[email protected]
Pabrik Factory Jl. Rawagirang No. 2 Kawasan Industri Pulogadung Jakarta, Indonesia Telepon : (021) 460 9065 Fax : (021) 460 9064
3
PT Kabelindo Murni Tbk. Laporan Tahunan 2013 Annual Report
Jl. Rawagirang No. 2 Kawasan Industri Pulogadung Jakarta, Indonesia Phone : (021) 460 9065 Fax : (021) 460 9064
Profesi Penunjang
The Capital Market Supporting Professionals
Akuntan Publik Public Accountant
Pada tanggal 12 Juni 2013, berdasarkan keputusan yang dihasilkan dalam Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan Perusahaan, Direksi telah menunjuk Kantor Akuntan Publik Doli, Bambang, Sulistiyanto, Dadang & Ali untuk mengaudit Laporan Keuangan Konsolidasian PT Kabelindo Murni Tbk. dan Entitas Anak untuk Tahun Buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2013. On June 12, 2013, based on decisions made by the Company‘s Annual General Meeting of Shareholders, the Board of Directors has appointed the Public Accountant Firm Doli, Bambang, Sulistiyanto, Dadang & Ali to audit the Consolidated Financial Statements of PT Kabelindo Murni Tbk. and its Subsidiaries for the year ended December 31, 2013. Kantor Akuntan Publik Doli, Bambang, Sulistiyanto, Dadang & Ali Public Accountant Firm Doli, Bambang, Sulistiyanto, Dadang & Ali Komp. Ruko Apartemen Wisma Gading Permai Blok R 01-22 Jl. Boulevard Raya, Kelapa Gading Jakarta Utara 14240
Notaris Notary
Notaris Leolin Jayayanti S.H. pertama kali ditunjuk sebagai notaris yang mencatat dan membuat akta Rapat Umum Pemegang Saham Perusahaan sejak tahun 2006 serta telah membuat akta Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan dan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa Perusahaan yang telah diselenggarakan pada tanggal 12 Juni 2013 di Hotel Crowne Plaza. Notary Leolin Jayayanti S.H. was first appointed as notary who prepares and records the deeds of the Company’s General Meeting of Shareholders since 2006 and has prepared the deeds of the Company’s Annual General Meeting of Shareholders and Extraordinary General Meeting of Shareholders held on June 12, 2013 at the Crowne Plaza Hotel. Notaris Leolin Jayayanti, SH Notary Leolin Jayayanti, SH Jl. Pulo Raya VI No. 1, Kebayoran Baru Jakarta 12170
Biro Administrasi Efek (BAE) Share Registar
PT Sinartama Gunita adalah pihak yang telah ditunjuk secara penuh sebagai Biro Administrasi Efek (BAE) untuk melakukan pemeliharaan data saham Perseroan terhitung sejak tanggal 1 Maret 2013. PT Sinartama Gunita is fully appointed as the Company’s Share Registar to provide shares administration services, effective since March 1, 2013. PT Sinartama Gunita Plaza BII Menara 1 Lantai 9 Jl. MH. Thamrin No. 51 Jakarta 10350 www.sinartama.co.id Total biaya jasa yang dibayarkan ke seluruh profesi penunjang pasar modal diatas adalah Rp. 93,288,500,(terbilang : sembilan puluh tiga juta dua ratus delapan puluh delapan ribu lima ratus rupiah) Total cost of services paid to all capital market supporting profession above is Rp. 93.288.500 . - (in words: ninetythree million two hundred eighty- eight thousand and five hundred rupiah)
Small Acts for a Better Future
4
“Small Acts for a Better Future” Aliran air yang bergerak menggambarkan kekuatan dan efisiensi kinerja Kabelindo. Tiap gerakan bagaikan kesempurnaan paduan orkestra musik yang menawan. Kabelindo bergerak maju menuju pencapaian tujuan perusahaan. The water flow reflect Kabelindo’s strengths and work efficiency. The flow mirrors the excellence of harmonious music orchestra. Kabelindo continues to move forward to achieve the Company’s targets.
5
PT Kabelindo Murni Tbk. Laporan Tahunan 2013 Annual Report
Plant a Tree
“ What we are doing to the forests of the world is but a mirror reflection of what we are doing to ourselves and to one another ” Mahatma Gandhi - Leader of Indian Nationalism
Small Acts for a Better Future
6
Sekilas Kabelindo Kabelindo at a Glance
Pada tahun 1992, Kabelindo resmi menjadi perusahaan publik dan menawarkan saham perdananya sebanyak 3.100.000 lembar saham di Bursa Efek Jakarta (sekarang Bursa Efek Indonesia) dengan kode KBLM dan jumlah saham keseluruhan yang tercatat adalah 14.000.000 lembar saham.
In 1992, Kabelindo officially became a public company by listing its shares on Jakarta Stock Exchange (Now Indonesia Stock Exchange) with code KBLM with total shares of 14.000.000 shares and has its IPO issuing 3.100.000 shares.
7
PT Kabelindo Murni Tbk. Laporan Tahunan 2013 Annual Report
Sekilas Kabelindo Kabelindo in Brief
PT Kabelindo Murni Tbk. (“Perusahaan”) merupakan salah satu perusahaan produsen kabel listrik dan kabel telekomunikasi tertua di Indonesia. Sejarah Perusahaan dimulai ketika didirikan pada tahun 1972 dengan nama PT Kabel Indonesia (“Kabelindo”), kala itu Kabelindo adalah perusahaan Penanaman Modal Asing (PMA). Kemudian, pada tahun 1979, kepemilikan Perusahaan berubah menjadi Perusahaan Penanaman Modal Dalam Negeri (PMDN) dan namanya berubah menjadi PT Kabelindo Murni dan disahkan dengan Akta Pendirian No. 71 tanggal 11 Oktober 1979 yang dikeluarkan oleh kantor notaris Frederik Alexander Tumbuan, di Jakarta.
PT Kabelindo Murni Tbk. (“the Company”) is one of the first electricity and telecommunication cables manufacturers in Indonesia. Commencing its history in 1972, with the establishment of PT Kabel Indonesia (“Kabelindo”), then was a Foreign Investment Company (PMA). Then, in 1979, the ownership of the Company changed and the Company became a Domestic Investment Company (PMDN) and changed its name to PT Kabelindo Murni, based on the Deed of Establishment No. 71 dated October 11,1979, made before Notary Frederik Alexander Tumbuan, a notary in Jakarta.
Pada tahun 1992, Perusahaan resmi menjadi perusahaan publik dan menawarkan saham perdananya sebanyak 3.100.000 lembar saham di PT Bursa Efek Jakarta (sekarang PT Bursa Efek Indonesia) dengan kode KBLM dan jumlah saham keseluruhan yang tercatat adalah 14.000.000 lembar saham.
In 1992, the Company officially became a public company by listing its shares on Jakarta Stock Exchange (Now Indonesia Stock Exchange) with code KBLM with total shares of 14.000.000 shares and has its IPO issuing 3.100.000 shares.
Pada tahun 1995, Perusahaan membagikan saham bonus sebesar 14.000.000 lembar saham sehingga total saham tercatat di BEI menjadi 28.000.000 lembar saham.
In 1995, the Company distributed bonus shares amounting of 14.000.000 shares, bringing the total shares listed on IDX to 28.000.000 shares.
Pada tahun 1995, Perusahaan melakukan penambahan modal dengan Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu (HMETD) atau Right Issue sebanyak 28.000.000 lembar saham sehingga total saham yang tercatat di BEI menjadi 56.000.000 lembar saham.
In 1995, the Company made Additional Capital with Preemptive Rights (HMETD) or Right Issue,of 28.000.000 shares, bringing the total shares listed on IDX to 56.000.000 shares.
Pada tahun 2001, Perusahaan menerbitkan saham tanpa Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu (HMETD) sebanyak 1.064.000.000 lembar saham sehingga total saham yang tercatat di BEI menjadi 1.120.000.000 lembar saham.
In 2001, the Company issued shares through Non Preemptive Rights (HMETD) of 1.064.000.000 shares, bringing the total shares listed on IDX to 1.120.000.000 shares.
Dalam perjalanannya, Perusahaan mengalami perubahan-perubahan Anggaran Dasar yang tercatat dalam Anggaran Dasar terakhir tahun 2008, tepatnya tanggal 06 Oktober 2008 yang didukung oleh Akta No. 01 oleh Notaris Leolin Jayayanti, SH, Notaris di Jakarta. Perubahan lainnya tertuang dalam Akta Perubahan terakhir yaitu Akta No. 16 tanggal 12 Juni 2013 yang dikeluarkan oleh Notaris Leolin Jayayanti SH, di Jakarta.
In the course of its busines, the Company experienced a series of amendment of Articles of Association, stated in the last Articles of Association 2008, dated October 6, 2008, which is endorsed by the Deed No. 01 by the Notary Leolin Jayayanti, SH, Notary in Jakarta. Other changes were stipulated in the last Amendment Deeds No. 16 dated June 12, 2013 issued by the Notary Leolin Jayayanti SH, in Jakarta .
Small Acts for a Better Future
8
Kegiatan Usaha Business Activities
Kegiatan usaha Perusahaan sesuai dengan yang tercatat dalam anggaran dasar adalah berusaha dalam bidang industri perdagangan dan jasa. Dan untuk mencapai maksud dan tujuan tersebut, Perusahaan dapat melaksanakan kegiatan usaha sebagai berikut:
In accordance with the Articles of Association, the Company’s line of business is to engage in trading and services industry and to achieve its goals and objectives, the Company can carry out the following activities:
•
Menjalankan usaha dalam bidang industri pada umumnya, khususnya pembuatan kabel-kabel untuk keperluan telekomunikasi dan untuk penyaluran aliran listrik serta lain-lain hasil produksi yang berhubungan dengan itu dan bagian-bagiannya yang tidak dapat dipisahkan (integral), seperti kawat-kawat biasa, kawat-kawat untuk kendaraan bermotor (automotive), kawatkawat berlapis email dan kotak-kotak sambungan (joint boxes), kotak-kotak pengawasan (cubicles), alat-alat klem (clamps) dan lain sebagainya yang umumnya disebut sebagai (“cable accessories”);
•
Conducting business in general industry, particularly the manufacture of cables for telecommunication purposes, and for the distribution of electricity and other related products and its integral parts, such as ordinary wires, automotive wires, enamel plated wire; and joint boxes, enclosures, clamps, an others generally referred to as “cable accessories”;
•
Menjual hasil produksi dan menyediakan jasa (service) yang sesuai dengan maksud dan tujuan tersebut.
•
Selling products and services in accordance with its goals and objectives.
Dalam memproduksi, Perusahaan selalu menjaga mutu produk yang berkualitas, dengan dibantu oleh tenaga-tenaga handal dan alat-alat laboratorium yang canggih, Perusahaan juga memastikan bahwa kabelkabel yang diproduksi memenuhi standar, antara lain: Standar Nasional Indonesia (SNI), Standar Perusahaan Listrik Negara (SPLN), Telkom Risti serta standar Internasional seperti : International Electrotechnical Commision (IEC), Australian Standard (AS), British Standard (BS), Japanese Industrial Standard (JIS), Insulated Cable Engineers Association/National Electrical Manufacturers Association (ICEA/NEMA). Selain itu, mutu produk Perusahaan selalu diawasi secara berkala oleh laboratorium PT PLN (Persero) Litbang (dahulu LMK-PLN).
In the course of production, the Company always maintain quality product, supported by reliable human resources and sophisticated laboratory equipment, the Company also ensures that the cables are manufactured to meet the standards, among others: the Indonesian National Standard (SNI), the National Electricity Company Standards (SPLN), Telkom Risti and International standards such as: the International Electrotechnical Commission (IEC), the Australian Standard (AS), British Standard (BS), Japanese Industrial Standard (JIS), Insulated Cable Engineers Association/National Electrical Manufacturers Association (ICEA/NEMA). In addition, the quality of the Company’s product is periodically monitored by the Research & Development laboratory of PT PLN (Persero)(formerly LMK - PLN).
Pada tahun buku 2013, Perusahaan telah berhasil mendapat sertifikat Sistem Manajemen yang Berkualitas (ISO 9001:2008) (diperbaharui), Sistem Manajemen Lingkungan (ISO 14001:2004) serta Sistem Manajemen Kesehatan dan Keselamatan Kerja (OHSAS 18001:2007).
In fiscal year 2013, the Company obtained Certificate for Quality Management System (ISO 9001:2008) (updated), Certificate for Environmental Management Systems (ISO 14001:2004) and Occupational Health and Safety Management System (OHSAS 18001:2007).
“
Enthusiasm is excitement with inspiration, motivation and a pinch of creativity ” Bo Bennett - American Businessman
9
PT Kabelindo Murni Tbk. Laporan Tahunan 2013 Annual Report
Sertifikat
ISO 9001 : 2008
ISO 14001 : 2004
OHSAS 18001 : 2007
Small Acts for a Better Future
10
Strukstur Organisasi Organization Structure
Presiden Direktur President Director
Surya A. Soepono Corporate Secretary Surya A. Soepono Internal Audit Pur Suharno MR & HSE I Made Rentib
Direktur
Direktur
Director
Director
Tan Robert Tanto
Wibowo
Marketing
Deputy Dir. Marketing
Clarawaty A
DSQA
Mgr. Quality Control
I Made Rentib
Mgr. Sales Customer Support
Endang Affandi
11
PT Kabelindo Murni Tbk. Laporan Tahunan 2013 Annual Report
Manufacturing
FAD
HRD & GA
Plant Manager
GM FAD
VP HRD & GA
Petrus Nugroho
Surya A. Soepono
Chris Sundaputra
Sumber Daya Manusia (SDM) Human Resources (HR)
SDM sebagai suatu landasan yang menciptakan perilaku dan motivasi kerja yang berdisiplin tinggi, integritas, excellent, tangguh dan bertanggung jawab. Sumber Daya Manusia yang berkompeten dan berkualitas sangat dibutuhkan untuk mendukung produktivitas dan aktivitas agar tujuan Perseroan dapat tercapai secara maksimal. Untuk menjawab tantangan-tantangan tersebut, Perseroan berupaya terus membangun sistem pengembangan SDM yang tepat, agar dapat menyuplai tenaga-tenaga handal yang kompeten di bidangnya masing-masing sesuai kebutuhan Perseroan. Perseroan menerapkan sistem pengembangan SDM yang selaras dengan strategi Perseroan, serta senantiasa meningkatkan kemampuan dan strategi yang tepat untuk merekrut, mempertahankan dan mengembangkan karyawan. Hal ini juga harus dapat diimbangi dengan membina lingkungan kerja yang kondusif berlandaskan nilainilai yang dianut oleh Perseroan yaitu Keterbukaan, Kebersamaan, Integritas, Bernilai Tambah.
HR is the foundation to create the behavior and motivation of highly disciplined, integrity, excellent, resistant and responsible human resources. Competent and highly qualified Human Resources are essential to support the Company’s activities and productivity with the purpose of achieving its goal maximally. To deal with these challenges, the Company seeks to continuously build the right human resources development system, to provide the Company with reliable and competent personnels in their respective fields. The Company implements a HR development system that is aligned with the Company’s strategy and continuously improve the ability and prepare the right strategy to recruit, retain and develop employees. This should also be balanced by fostering a conducive environment based on the values adhered by the Company, namely Openness, Unity, Integrity, Value Added.
Adapun program yang dilaksanakan Perseroan yaitu pelatihan – pelatihan baik yang bersifat teknis maupun non teknis. Semua ini bukan hanya menjadi tugas dan tanggung jawab dari pihak manajemen saja tetapi juga seluruh karyawan. Sehingga dibutuhkan kerjasama yang baik seluruh jajaran Perseroan untuk bekerja keras bahu-membahu dalam membangun SDM yang berkualitas dan memiliki keterampilan dengan harapan kinerja Perseroan dapat tercapai secara maksimal. Selain pelatihan tersebut pada tahun 2013 ini Perseroan sudah melaksanakan program-program yang dapat menunjang produktivitas Perseroan diantaranya pelatihan dibidang Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) yang berguna untuk meningkatkan kepedulian dan pengetahuan tenaga kerja mengenai K3, dan program 5R (Ringkas, Rapih, Resik, Rawat, dan Rajin) yang menjadi kunci pencegahan terjadinya kecelakaan kerja.
The Company implements a series of technical and non-technical training programs, which were not merely the responsibility of the Company but also of the entire employees. Hence, it takes good cooperation throughout the Company to work hard hand in hand in building quality human resources, with the skills needed to promote the Company’s performance maximally. In addition to the said trainings, in 2013 the Company implemented programs to support the productivity of the Company include training in Occupational Health and Safety (K3), to increase the awareness and knowledge of the employee, regarding the K3 and 5R program (Ringkas, Rapih, Resik, Rawat,dan Rajin), which is the key to prevention of accidents .
Perseroan juga berkomitmen untuk meningkatkan kualitas produk dan pelayanan yang memenuhi standar sesuai dengan harapan pelanggan dengan diperolehnya Sertifikat ISO 14001: 2004 dan OHSAS 18001 : 2007 pada tahun 2013. Melalui pencapaian sertifikat sistem manajemen mutu yang telah dicapai tersebut diharapkan seluruh karyawan terlibat dalam menciptakan iklim kerja yang teratur, tertib, dan disiplin serta menjadikan kondisi lapangan kerja lebih tertata dengan baik, tersusun rapi, bersih, dan lingkungan kerja menjadi semakin nyaman dan menyenangkan yang pada akhirnya menghasilkan tingkat produktivitas yang lebih baik.
The Company is also committed to improving the quality of our products and services that meet the standards in accordance with customer expectations, by obtaining the ISO 14001 : 2004 and OHSAS 18001 : 2007 in 2013. By obtaining the said certificates, the Company expected the entire employee to help creating an orderly and disciplined working climate, that will lead to a woking sites that are well-organized, clean and convenient, that will help boosting productivity levels.
Jumlah karyawan Perseroan pada tahun 2013 menurun menjadi 401 karyawan dari 435 karyawan pada tahun 2012.
The total of the Company employees were decreased to 401 in 2013 from 435 in 2012.
Small Acts for a Better Future
12
Komposisi Pemegang Saham Shareholders Composition
Susunan Pemegang Saham Perseroan sesuai dengan Daftar Pemegang Saham Perseroan per tanggal 31 Desember 2013 yang dikeluarkan oleh Biro Administrasi Efek Perseroan adalah sebagai berikut :
Pemegang Saham Shareholders
The composition of the Company’s shareholders in accordance with the List of Shareholders as of December 31, 2013 issued by the Company’s Share Registrar is as follows:
(Shares)
(Rupiah)
(%)
Jumlah Saham Ditempatkan dan Disetor
Jumlah Modal Saham
Persentase
Total Paid-in Share
Total Share Capital
Percentage
Saham Seri A / Share Series A : Masyarakat (masing-masing dengan kepemilikan kurang dari 5%) Public (each with shares less than 5%)
53,928,021,186
5.00
56,000,022
53,928,021,186
5.00
Alpha Capital Agents, Ltd
200,000,000
29,600,000,000
17.86
Pacific Elite Group Ltd
180,000,000
26,640,000,000
16.07
PT Erdikha Elit Sekuritas
179,689,500
26,594,046,000
16.04
PT Tutulan Sukma
170,000,000
25,160,000,000
15.18
Erwin Suryo Raharjo
100,000,000
14,800,000,000
8.93
PT Sibalec
100,000,000
14,800,000,000
8.93
IBRA
69,882,400
10,342,595,200
6.24
Masyarakat (masing-masing dengan kepemilikan kurang dari 5%) Public (each with shares less than 5%)
64,428,078
9,535,355,544
5.75
Total Saham Seri B / Total Shares Series B
1,063,999,978
157,471,996,744
95.00
Total Saham Seri A dan B Total Shares Series A and B
1,120,000,000
211,400,017,930
100.00
Total Saham Seri A / Total Shares Series A
56,000,022
Saham Seri B / Share Series B :
13
PT Kabelindo Murni Tbk. Laporan Tahunan 2013 Annual Report
Entitas Anak Subsidiaries
PT Hotelindo Murni Perusahaan mendirikan PT Hotelindo Murni berdasarkan Akta yang dikeluarkan oleh Notaris Leolin Jayayanti SH, berdasarkan Akta No. 17 tanggal 25 Januari 2006, yang bergerak dalam bidang usaha perhotelan dengan alamat kantor pusat di Jl. Rawagirang No. 2 Kawasan Industri Pulogadung, Jakarta Timur. PT Hotelindo Murni saat ini menjalankan usahanya di bidang perhotelan dengan nama ”The Pade”, yang berlokasi di Jl. Soekarno Hatta No.1, Nangroe Aceh Darussalam (NAD) 23352. Berdasarkan Akta yang dikeluarkan oleh Notaris Dr. Irawan Soerodjo, SH, Msi dengan Akta No. 134 tanggal 23 Maret 2009, modal dasar Entitas Anak ditingkatkan dari Rp. 20 milyar menjadi Rp. 120 milyar serta modal ditempatkan dan disetor ditingkatkan dari Rp. 20 milyar menjadi Rp. 30 milyar, dimana kepemilikan saham Perusahaan sebesar Rp. 29,5 milyar atau sebesar 98,3%. PT Hotelindo Murni telah beroperasi sejak bulan April 2008 dan Laporan Keuangan PT Hotelindo Murni telah dicatat dan dilaporkan dalam Laporan Keuangan Konsolidasian Perusahaan per tanggal 31 Desember 2013. The Company established PT Hotelindo Murni based on the Deed issued by Notary Leolin Jayayanti, SH with Deed No. 17 dated January 25, 2006. The Subsidiary engages in the business of hospitality, with the head office located in Jl. Rawagirang No. 2 Kawasan Industri Pulogadung, Jakarta Timur. PT Hotelindo Murni is currently operating a hotel named “The Pade”, located in Jl. Soekarno Hatta No. 1, Nangroe Aceh Darussalam (NAD) 23352. Pursuant to Deed No. 134 dated March 23, 2009, made before Notary Dr. Irawan Soerodjo, SH, Msi, the Subsidiary’s authorized capital increased from Rp. 20 billion to Rp. 120 billion and the paid in capital increased from Rp. 20 billion to Rp. 30 billion, in which the Company’s share ownership amounted to Rp. 29.5 billion or 98,3%. PT Hotelindo Murni has been operated since April 2008 and PT Hotelindo Murni’s Financial Statements has been included and issued in the Company’s Consolidated Financial Statements as of December 31, 2013.
PT Aruna Solar Indonesia
Perusahaan mendirikan anak perusahaan dengan nama PT Aruna Solar Indonesia dengan slogan Solar Sistem Solution yang telah beroperasi sejak bulan Oktober 2013, berdasarkan Akta yang dikeluarkan oleh Notaris Ronaldie Christie, S.H., M.Kn., berdasarkan Akta No. 18 tanggal 31 Juli 2013. PT Aruna Solar Indonesia bergerak dalam bidang jasa konstruksi bangunan elektrikal (Energi Baru dan Terbarukan) yang berkantor pusat di Jl. Rawagirang No. 2, Kawasan Industri Pulogadung, Jakarta Timur 13930. Berdasarkan Akta yang dikeluarkan oleh Ronaldie Christie, S.H., M.Kn. dengan Akta No. 18 tanggal 31 Juli 2013, Modal dasar yang ditempatkan dan disetorkan sebesar Rp. 2 milyar, sebesar 70% dimiliki oleh Perusahaan dan sebesar 30% dimiliki oleh SS Capital. Laporan Keuangan PT Aruna Solar Indonesia telah dicatat dan dilaporkan dalam Laporan Keuangan Konsolidasian Perseroan per tanggal 31 Desember 2013. The Company established a subsidiary by the name of PT Aruna Solar Indonesia with Solar System Solution tag-line, which has been in operation since October 2013, based on the Deeds No. 18 dated 31 July 2013, issued by Notary Ronaldie Christie, S.H., M.Kn. PT Aruna Solar Indonesia engages in the business of electrical construction services (New and Renewable Energy), with the head office located in Jl. Rawagirang No. 2, Kawasan Industri Pulogadung, Jakarta Timur 13930. Based on the Deed No. 18 dated 31 July 2013 issued by Ronaldie Christie, S.H., M.Kn., the issued and paid up capital of the subsidiary amounted to Rp. 2 billion, with 70% of shares owned by the Company and 30% by SS Capital. PT Aruna Solar Indonesia’s Financial Statements has been included and issued in the Company’s Consolidated Financial Statements as of December 31, 2013.
Small Acts for a Better Future
14
Ikhtisar Data Keuangan Financial Highlights
Dalam Jutaan Rupiah In million of Rupiah
2013
2012
2011
1,032,787
1,020,197
864,853
92,833
95,948
70,425
7,687
23,801
18,984
Hasil Operasi / Operating Result Penjualan Bersih / Net Sales Laba Kotor / Gross Profit Laba yang dapat diatribusikan kepada : Net Profit Attributable to: Pemilik Entitas Induk / Owners of the Parent Company Kepentingan non pengendali / Non Controlling Interest
(8)
32
19
7,678
23,833
19,003
Aset Lancar / Current Assets
352,671
430,524
359,534
Aset Tidak Lancar / Non-Current Assets
301,625
292,417
283,420
Liabilitas Jangka Pendek / Short Term Liabilities
368,703
441,527
385,750
Liabilitas Jangka Panjang / Long Term Liabilities
15,929
16,668
12,841
Jumlah / Total Posisi Keuangan / Financial Position
Jumlah Liabilitas / Total Liabilities
384,632
458,195
398,591
Jumlah Ekuitas / Total Equity
269,664
264,746
244,364
Jumlah Aset / Total Assets
654,296
722,941
642,955
8.9
9.4
8.1
0.7
2.3
2.2
2.8
9.0
7.8
1.2
3.3
3.0
95.7
97.5
93.2
142.6
173.0
163.1
58.8
63.4
62.0
7
21
17
Rasio Usaha Pokok (%) / Key Business Ratio (%) Laba Kotor / Penjualan Gross Income / Sales Laba Komprehensif Total / Penjualan Total Comprehensive Profit / Sales Laba Komprehensif Total / Jumlah Ekuitas Total Comprehensive Profit / Total Equity Laba Komprehensif Total / Total Aset Total Comprehensive Profit / Total Assets Jumlah Aset Lancar / Liabilitas Jangka Pendek Total Current Assets / Short Term Liabilities Jumlah Liabilitas / Jumlah Ekuitas Total Liabilities / Total Equity Jumlah Liabilitas / Jumlah Aset Total Liabilities / Total Assets Laba Per Saham Dasar / Income Per Share Laba Bersih / Net Profit
15
PT Kabelindo Murni Tbk. Laporan Tahunan 2013 Annual Report
*Laba Kotor
*Jumlah Aset
Gross Profit
‘13
‘11
244,4
384,6
398,6
458,2
‘13
‘11
92.8 269,7
Total Equity
Total Liabilites
‘12
‘13
*Jumlah Ekuitas
*Jumlah Liabilitas
‘11
‘12
264,7
‘12
70,4
654,2
642,9 ‘11
95,9
722,9
Total Assets
‘12
‘13
Dalam Miliar Rupiah In Billion of Rupiah
Kronologis Pencatatan Saham Share Listing Chronology
No
1
Keterangan
Dasar Hukum
Note
Legal Basis
Akta No. 124, tanggal 22 April 1992
IPO
Jumlah Saham yang Ditawarkan
Total Jumlah Saham Tercatat
Number of Shares Offered
Total Shares Registered
3.100.000
14.000.000
28.000.000
28.000.000
14.000.000
56.000.000
1.064.000.000 seri B
1.120.000.000
Share Launch
Deed No. 124, dated April 22, 1992
2
Akta No. 4, tanggal 9 Maret 1995
Pembagian Saham Bonus Bonus Shares
Deed No. 4, dated March 9, 1995
3
4
Akta No. 180, tanggal 19 Juni 1995
Penambahan Modal Dengan Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu atau Right Issue
Deed No. 180, dated June 19, 1995
Additional Capital with Preemptive Rights (HMETD) or Right Issue
Akta No. 94, tanggal 23 November 2001
Penambahan Modal Tanpa Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu
Deed No. 94, dated November 23, 2001
Additional Capital through Non Preemptive Rights (HMETD)
Small Acts for a Better Future
16
Tinjauan Kinerja Saham Share Performance Overview
Pergerakan harga saham Perseroan pada tahun 2013 bergerak pada rentang Rp. 116,-/saham sampai Rp. 260,- /saham. Harga tertinggi dicapai pada triwulan ke-II tahun 2013, sedangkan harga terendah pada triwulan ke-I tahun 2013. Volume perdagangan saham selama tahun 2013 mencapai 100.716.500 lembar saham dengan total nilai Rp. 18,504,775,000,- dan harga saham pertanggal 31 Desember 2013 ditutup pada harga Rp. 158,-.
The Company’s stock price movement in 2013 ranged from Rp. 116/share to Rp. 260/share. The highest price was reached in the second quater of 2013, while the lowest price was in the first quater of 2013. During 2013, the Company’s trade share volume reached 100.716.500 shares with the total value of Rp. 18.504.775.000 and the share price per December 31, 2012 was closed in Rp. 158.
PERGERAKAN HARGA SAHAM / STOCK PRICE MOVEMENT Volume Saham
Nilai ( Rp. )
177
5.164.500
158
191
192
150
Triwulan IV
179
Satu Tahun
Tertinggi
Terendah
Penutupan
2013
Highest ( Rp. )
Lowest ( Rp. )
Closing ( Rp. )
Triwulan I
183
116
Triwulan II
260
Triwulan III
Value ( Rp. )
Jumlah Saham
Kapitalisiasi Pasar ( Rp. )
Total Shares
Market Capitalization
664.215.000
1.120.000.000
198,240,000,000
29.953.500
5.622.244.500
1.120.000.000
213.920.000.000
155
32.355.500
6.039.568.000
1.120.000.000
173.600.000.000
140
158
33.243.000
6.178.747.500
1.120.000.000
176.960.000.000
260
116
158
100.716.500
18.504.775.000
-
-
Tertinggi
Terendah
Penutupan
Volume Saham
Nilai ( Rp. )
Jumlah Saham
Kapitalisiasi Pasar ( Rp. )
Volume ( Shares )
First Quarter
Second Quarter
Third Quarter
Fourth Quarter
One Year
2012
Highest ( Rp. )
Lowest ( Rp. )
Closing ( Rp. )
Triwulan I
127
110
120
10.202.500
Triwulan II
159
118
131
Triwulan III
155
115
Triwulan IV
153
Satu Tahun
159
Value ( Rp. )
Total Shares
Market Capitalization
1.215.062.000
1.120.000.000
134.400.000.000
58.813.500
8.292.572.000
1.120.000.000
146.720.000.000
149
77.290.000
10.930.319.000
1.120.000.000
166.880.000.000
117
135
678.500
90.878.000
1.120.000.000
151.200.000.000
110
135
146.984.500
20.528.831.000
-
-
Volume ( Shares )
First Quarter
Second Quarter
Third Quarter
Fourth Quarter
One Year
17
PT Kabelindo Murni Tbk. Laporan Tahunan 2013 Annual Report
Reduce Gas
“ I’d drive a thousand miles just to learn how to conserve gas and help save the environment. But that’s just who I am. I’m a thoughtful guy ” Jarod Kintz - Professional Book Maker
Penghargaan juga kami sampaikan atas konsistensi Direksi dan Manajemen Perseroan dalam menjaga konsistensi dan mutu pengelolaan Perseroan dengan komitmen untuk penerapan Good Corporate Governance(Tata kelola Perusahaan) yang baik.
Our appreciation also goes to the consistency of the Board of Directors and Management of the Company in maintaining consistency and quality of the Company’s management, showing a commitment to the implementation of Good Corporate Governance.
19
PT Kabelindo Murni Tbk. Laporan Tahunan 2013 Annual Report
Laporan Dewan Komisaris Board of Commissioners’ Report
Para Pemegang Saham yang terhormat,
Dear Shareholders,
Dengan rasa penuh syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena anugerah-Nya, PT Kabelindo Murni Tbk. dapat melewati tahun 2013 yang penuh dengan tantangan.
First and foremost we would like to thank God, the Almighty, that through His Grace PT Kabelindo Murni Tbk. successfully passed a challenging year.
Dewan Komisaris menghargai kerja keras dan usaha yang telah dilakukan oleh jajaran Direksi, Manajemen dan Seluruh Karyawan dalam mempertahankan pangsa pasar produk Perseroan ditengah melemahnya mata uang Rupiah terhadap Dollar Amerika Serikat yang berdampak pada penurunan permintaan kabel secara nasional, sehingga total penjualan konsolidasi Perseroan tahun 2013 yang sebesar Rp. 1,03 triliun atau sedikit meningkat dibandingkan dengan 2012 yang sebesar Rp. 1,02 triliun. Diharapkan Perseroan dapat meningkatkan penjualannya di tahun 2014, dimana pada tahun 2013 Direksi Perseroan telah membeli beberapa mesin produksi yang diharapkan dapat meningkatkan kapasitas produksi untuk dapat meningkatkan volume penjualan produksi kabel Perseroan.
The Board of Commissioners highly appreciates the Board of Directors, Management and all Employees for putting the hard work and efforts in to maintain our market share, amidst the weakening of the Rupiah against the United States American Dollar, which adversely impact product demand on national level, resulting in a slight increase in the Company’s consolidated sales in 2013 to Rp. 1.03 trillion from Rp. 1.02 trillion in 2012. The Company expects its sales to increase in 2014, given that in 2013 the Board of Directors have purchased several production machines to increase production capacity that might lead to increase sales volume of the Company’s production.
Dewan Komisaris juga memberikan apresiasi atas keberhasilan Entitas Anak Perseroan yaitu PT Hotelindo Murni yang telah dapat memberikan kontribusi positif dalam laba Perseroan, diharapkan kinerja ini dapat dipertahankan dan bahkan ditingkatkan di tahun 2014.
The Board of Commissioners also wish to address our appreciation to our subsidiary, PT Hotelindo Murni, for positively contributed to the Company’s performance and we expect this encouraging achievement can be maintained or even increased in 2014.
Penghargaan juga kami sampaikan atas konsistensi Direksi dan Manajemen Perseroan dalam menjaga mutu pengelolaan Perseroan dengan komitmen untuk penerapan Good Corporate Governance (Tata Kelola Perusahaan) yang baik.
Our appreciation also goes to the consistency of the Board of Directors and Management of the Company in maintaining quality of the Company’s management, showing a commitment to the implementation of Good Corporate Governance.
Dewan Komisaris dengan ini mengapresiasi hasil Laporan Keuangan Konsolidasian Perseroan dan Entitas Anak untuk tahun yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2013, yang telah diaudit oleh Kantor Akuntan Publik Doli, Bambang, Sulistiyanto, Dadang & Ali, sesuai dengan Laporan Auditor Independen Nomor R.8/015/03/14 tanggal 25 Maret 2013 dengan pendapat “Wajar Tanpa Pengecualian”.
The Board of Commissioners hereby appreciates the Consolidated Financial Statements of the Company and its Subsidiaries for the year ended December 31, 2013, which have been audited by Public Accountant Firm Doli, Bambang, Sulistiyanto, Dadang & Ali, according to the Independent Auditor’s Report No. R. 8/015/03/14 dated March 25, 2013 with “Unqualified Opinion”.
Small Acts for a Better Future
20
Bahwa berdasarkan Salinan Akta Rapat Pemegang Saham Luar Biasa PT Kabelindo Murni Tbk. No. 16 tanggal 12 Juni 2013, yang dibuat oleh Notaris Leolin Jayayanti SH, Notaris di Jakarta, telah terjadi perubahan Dewan Komisaris Perseroan, dimana Bapak Purnawan Eko Andoko selaku Komisaris Perseroan digantikan oleh Bapak Yosaphat M. Trisnadi.
With pursuant to copy of minutes of Extraordinary General Meeting of Shareholders No. 16, dated June 12, 2013, made by Leolin Jayayanti SH, Notary in Jakarta, there has been a change in the composition of the Board of Commissioners, where Mr. Purnawan Eko Andoko was replaced by Mr. Yosaphat M. Trisnadi as Commissioner.
Dewan Komisaris juga secara rutin telah melaksanakan rapat dengan Direksi dalam rangka pengawasan kegiatan operasional dan hasil usaha Perseroan, terutama dalam tata pengelolaan perusahaan yang baik.
The Board of Commissioners also regularly convences meetings with the Board of Directors to discharge our duty in overseeing the operations and performance of the Company, especially in the implementation of good corporate governance.
Akhir kata, Dewan Komisaris mengucapkan terima kasih dan penghargaan kepada Direksi, jajaran manajemen beserta seluruh karyawan yang telah menunjukkan kerja keras, dedikasi dan kontribusi dalam meningkatkan mutu produk dan kinerja Perseroan. Ucapan terima kasih juga kami sampaikan kepada para pemegang saham, pelanggan, mitra kerja, kreditur dan pihak-pihak lainnya yang telah memberikan kepercayaan penuh dan dukungan kepada Perseroan. Semoga hubungan yang telah terjalin dengan baik ini dapat terus berlanjut di masa yang akan datang untuk selalu berusaha membuat Kabelindo menjadi Perseroan yang lebih maju dan lebih baik lagi untuk kedepannya.
Finally, the Board of Commissioners would like to extend our thanks and appreciation to the Board of Directors, management and all employees, who have demonstrated the hard work, dedication and contribution in improving product quality and performance of the Company. Our thanks also goes to the shareholders, customers, business partners, creditors and other parties, who have given a full trust and support to the Company. We wish to maintain our good relationship in the future and always strive to bring our Company move ahead for better performance.
Semoga Tuhan Yang Maha Esa senantiasa memberkati kita dan usaha yang kita lakukan untuk kedepannya.
May the Almighty God bless us always and enable us to perform better in the future.
Jakarta, April 2014
Soepono Presiden Komisaris President Commissioner
21
PT Kabelindo Murni Tbk. Laporan Tahunan 2013 Annual Report
Go Paperless
“Destroying rainforest for economic gain is like burning a Renaissance painting to cook a meal ” Edward O. Wilson - American biologist, researcher, theorist, naturalist
Profil Dewan Komisaris Profile of the Board of Commissioners
Soepono
Presiden Komisaris / President Commissioner
Menjabat sebagai Presiden Komisaris Perseroan sejak tahun 2011 sampai dengan sekarang berdasarkan Akta Pernyataan Keputusan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa PT Kabelindo Murni Tbk. nomor 17 tanggal 24 Mei 2011 dihadapan Notaris Leolin Jayayanti, SH, Notaris di Jakarta. Sebelumnya, Beliau menjabat sebagai Komisaris Perseroan untuk periode tahun 2004 sampai tahun 2006. Pada tahun 2001 sampai tahun 2010 menjabat sebagai Direktur PT Tembaga Mulia Semanan Tbk. dan pernah menduduki jabatan sebagai Komisaris PT Tembaga Mulia Semanan Tbk. untuk periode 1998 sampai tahun 1999. Beliau merupakan pendiri PT Sinar Baru Electric pada tahun 1973 yang saat ini khusus bergerak di bidang kelistrikan. Beliau adalah Ayahanda dari Bp. Surya A. Soepono yang menjabat sebagai Presiden Direktur Kabelindo. Serves as the President Commissioner of the Company since 2011 until now, based on the Deed of Extraordinary General Meeting of Shareholders PT Kabelindo Murni Tbk. No. 17 dated May 24, 2011, made before the Notary Leolin Jayayanti, SH, notary in Jakarta. Previously, he served as the Commissioner of the Company from 2004 to 2006. In 2001 to 2010, he served as the Director of PT Tembaga Mulia Semanan Tbk. and Commissioner of PT Tembaga Mulia Semanan Tbk. from 1998 to 1999. He was the founder of PT Sinar Baru Electric in 1973, which currently engage in the business of electricity. He is the father of Mr. Surya A. Soepono, the President Director of Kabelindo.
23
PT Kabelindo Murni Tbk. Laporan Tahunan 2013 Annual Report
Menjabat sebagai Komisaris Independen Perseroan sejak tahun 2006 sampai dengan sekarang berdasarkan Akta Pernyataan Keputusan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa PT Kabelindo Murni Tbk. nomor 24 tanggal 20 Juni 2006 dihadapan Notaris Leolin Jayayanti, SH, Notaris di Jakarta. Beliau merupakan lulusan dari Institut Teknologi Bandung (ITB) jurusan Teknik Mesin pada tahun 1975 dan memperoleh gelar Doktor Metalurgi pada tahun 1981 dari Khatolieke Universiten Leuven, Belgia. Beliau pernah bekerja di Electra Energy, Inc Houston, Texas (1981-1983) sebagai Project Manager, di Memory Metals, Inc Stamford, Connecticut (1983-1985) sebagai Research Director. Setelah itu kembali ke Indonesia bekerja di BPPT dengan jabatan terakhir sebagai Profesor Riset. Disamping itu juga aktif mengajar di beberapa perguruan tinggi sebagai Guru Besar (Profesor) a.l di Universitas Indonesia dan di Institut Sains dan Teknologi Nasional di Jakarta untuk program studi pascasarjana. Sering mengikuti seminar nasional dan internasional untuk bidang wire/cable technology, metallurgy dan lainnya. Juga banyak memberi konsultasi teknik untuk berbagai industri seperti pembangkit listrik, minyak dan gas bumi, petrokimia dan lainnya.
D. N Adnyana Komisaris Independen
Independent Commissioner
Assuming the position of Independent Commissioner of the Company in 2006 until now based on the Deed of Extraordinary General Meeting of Shareholders PT Kabelindo Murni Tbk. No. 24 dated June 20, 2006 made before the Notary Leolin Jayayanti, SH, notary in Jakarta. He is a graduate from the Institute of Technology Bandung (ITB) Department of Machine Engineering in 1975 and earned his Doctor Metallurgy degree in 1981 from Khatolieke Universiten Leuven, Belgium. His career includes working in Electra Energy, Inc Houston, Texas (1981-1983) as Project Manager, in Memory Metals, Inc Stamford, Connecticut (1983-1985) as Research Director. Then back to Indonesia and joined BPPT with the latest position as Research Professor. Besides being Lecturer (Professor) among others in the University of Indonesia and National Institute of Science and Technology in Jakarta for post graduate program. Attending many national and international seminar on wire/cable technology, metallurgy and others. As well as providing technical consultation in many industry, such as power plant, oil and gas, petrochemical and many more.
Menjabat sebagai Komisaris Perseroan sejak tahun 2013 sampai dengan sekarang berdasarkan Akta Pernyataan Keputusan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa PT Kabelindo Murni Tbk. nomor 16 tanggal 12 Juni 2013 dihadapan Notaris Leolin Jayayanti, SH, Notaris di Jakarta. Beliau merupakan lulusan dari San Diego State University (USA) dan memperoleh gelar Master of Business Adminitration (MBA – 1990). Pada tahun 1994 sampai tahun 1995, Beliau menjabat sebagai Export Sales Manager PT Sucaco Tbk. Pada tahun 1995 sampai tahun1998 menjabat sebagai Purchasing Manager PT Sucaco Tbk. Pada tahun 1997 sampai tahun 2002 menjabat sebagai Direktur PT Supreme Decoluxe. Pada tahun 2002 sampai dengan sekarang menjabat sebagai Presiden Direktur PT Supreme Decoluxe.
Yosaphat M. Trisnadi Komisaris / Commissioner
Serves as the Commissioner of the Company since 2013 until now based on the Deed of Extraordinary General Meeting of Shareholders PT Kabelindo Murni Tbk. No. 16 dated June 12, 2013 made before the Notary Leolin Jayayanti, SH, notary in Jakarta. He graduated from San Diego State University (USA) and earned Master of Business Administration (MBA – 1990). In 1994 to 1995, he served as the Export Sales Manager of PT Sucaco Tbk. From 1995 to 1998, he served as Purchasing Manager of PT Sucaco Tbk. From 1997 to 2002 served as Director of PT Supreme Decoluxe. In 2002 until now, concurrently serves as President Director of PT Supreme Decoluxe.
Small Acts for a Better Future
24
Selama tahun 2013, Perseroan telah melakukan pembelian beberapa mesin guna untuk meningkatkan kapasitas produksi Perseroan untuk dapat meningkatkan penjualan Perseroan di tahun 2014.
In 2013, the Company has made a purchase of a number of machinery to increase our production capacity, in order to be able to increase our sales in 2014.
25
PT Kabelindo Murni Tbk. Laporan Tahunan 2013 Annual Report
Laporan Dewan Direksi Board of Directors’ Report
Para Pemegang Saham yang terhormat,
Dear Shareholders ,
Dengan segala kerendahan hati dengan ini kami mewakili Dewan Direksi Perseroan hendak menyampaikan bahwa pada tahun 2013 Perseroan hanya dapat menghasilkan laba komprehensif sebesar Rp. 7,7 milyar yang berarti jauh menurun dari perolehan laba komprehensif tahun 2012 yang sebesar Rp. 23,8 milyar. Penyebab utama dari penurunan ini adalah penurunan mata uang Rupiah yang cukup besar dan secara tiba-tiba di pertengahan tahun 2013 yang tidak dapat diantisipasi oleh manajemen Perseroan.
On behalf of the Board of Directors, we humbly submit that we ended 2013 with a comprehensive profit of merely Rp. 7.7 billion, far below that of 2012, which stood at Rp. 23.8 billion. Such a significant decrease in our comprehensive profit was attributable to the sudden drop in our currency in the mid of 2013, something that the Management of the Company was not expected to.
Ditengah perlambatan perekonomian Indonesia tahun 2013 dibandingkan dengan tahun 2012 dimana pertumbuhan ekonomi Indonesia tahun 2013 adalah 5,7% sedangkan tahun 2012 adalah 6,2%, Perseroan tetap dapat mempertahankan penjualan konsolidasi Perseroan pada tahun 2013 yaitu sebesar Rp. 1,03 triliun atau meningkat sedikit dari tahun 2012 yang sebesar Rp. 1,02 triliun.
Amid the Indonesia’s economic slowdown in 2013, compared to 2012, in which Indonesian economic growth in 2013 was 5.7%, while in 2012 was 6.2 %, the Company is able to maintain its consolidated sales in 2013 amounting to Rp. 1.03 trillion, up slightly from Rp. 1.02 trillion in 2012.
Namun demikian penjualan tersebut hanya mencapai 74% dibandingkan target Perseroan untuk tahun 2013. Selama tahun 2013, Perseroan telah melakukan pembelian beberapa mesin guna untuk meningkatkan kapasitas produksi Perseroan untuk dapat meningkatkan penjualan Perseroan di tahun 2014.
However, these sales was only 74%, a shortfall of target for 2013. In 2013, the Company has made a purchase of a number of machinery to increase our production capacity, in order to be able to increase our sales in 2014.
Untuk meminimalkan resiko fluktuasi harga tembaga dan alumunium sebagai bahan baku utama Perseroan, maka Direksi akan lebih ketat dalam manajemen resiko pembelian tembaga dan alumunium (bahan baku utama) tersebut dengan cara sedapat mungkin melakukan pembelian bahan baku utama tersebut berdasarkan komitmen penjualan yang telah diperoleh Perseroan, menjaga jumlah persediaan barang jadi dalam tingkatan yang paling optimal untuk menjamin ketersediaan barang jadi yang diperlukan oleh costumer.
To minimize the risk of fluctuations in the price of copper and aluminum, the main raw material, the Board of Directors will apply a tighter risk management policy over the purchase of copper and aluminum. Wherever possible, we will make the purchase of those raw materials based on sales commitment that have been obtained by the Company. We will also maintain the inventory level of our finished product in such an optimum amount to ensure the availability of our product.
Mengingat sebagian besar pembelian bahan baku utama Perseroan dilakukan dalam mata uang Dollar Amerika Serikat sedangkan sebagian besar piutang Perseroan adalah dalam mata uang Rupiah, maka Perseroan telah mendapatkan fasilitas foreign exchange line dari PT Bank Danamon Tbk. dan Citibank N.A. dalam jumlah yang cukup untuk melakukan hedging guna meminimalkan resiko kerugian kurs.
Given that most of the Company’s primary raw material purchases were made in The United States American Dollars, while most of the Company’s accounts receivable were in Rupiah, the Company has earned foreign exchange line facilities from PT Bank Danamon Tbk. and Citibank N.A. in an amount sufficient to hedge the exchange rate in order to minimize the risk of currency loss.
Small Acts for a Better Future
26
27
Prospek Usaha industri kabel sangat tergantung dari tingkat pertumbuhan ekonomi Indonesia dan juga tingkat pertumbuhan ekonomi dunia. Tingkat pertumbuhan ekonomi Indonesia pada tahun 2014 diperkirakan akan ada pada kisaran 5,8% – 6% atau tidak jauh berbeda dibandingkan dengan pertumbuhan ekonomi Indonesia selama tahun 2013 yang sebesar 5,78%, hal ini berarti memberikan peluang dan prospek usaha yang baik bagi industri kabel untuk turut serta dalam kontribusi pertumbuhan ekonomi di Indonesia.
The prospects of the cable industry largely dependent on Indonesia economic growth, as well as global economy. In 2014, Indonesia is projected to record an economic growth of 5.8% - 6%, or only slightly higher compared to the economic growth in 2013, which amounted to 5.78%, providing the cable industry with good opportunities and good prospects to contribute to the economic growth in Indonesia.
Perseroan masih berfokus pada pasar kabel listrik dengan tidak melupakan untuk meningkatkan pangsa pasar di kabel telekomunikasi (khususnya RF cable) maupun shipboard cable.
The Company still focuses on the electricity and telecommunication cables (RF cable in particular), as well as shipboard cable.
Perseroan meyakini bahwa permintaan kabel listrik akan tetap tumbuh yang disupport oleh peningkatan kebutuhan listrik masyarakat sebesar 10% per tahunnya serta rencana PLN untuk menambah kapasitas pembangkit listriknya.
The Company believes that demand will continue to grow, supported by the increase in public electricity demand by 10% per year and the plan made by PLN to increase the capacity of its power plants.
Namun demikian adanya ancaman melambatnya pertumbuhan ekonomi di Tiongkok selama tahun 2014, pengurangan stimulus ekonomi dari Amerika Serikat tahun 2014 serta adanya rencana Amerika Serikat untuk mulai meningkatkan suku bunga acuan federal reserve dipertengahan tahun 2015, akan dapat mengancam penurunan harga komoditi termasuk diantaranya tembaga dan alumunium sebagai bahan baku utama industri kabel Perseroan yang akan berdampak pada nilai penjualan Perseroan.
However, the economic slowdown in China in 2014, reduction of economic stimulus from the United States in 2014, and the plan of the United States to raise the fed’s interest rate by mid 2015, pose a threat on commodity prices, including copper and aluminum, which will lead to impact on the Company’s sales value.
Adapun untuk segmen operasi perhotelan yang dijalankan oleh Entitas Anak yaitu PT Hotelindo Murni diyakini tetap dapat memberikan kontribusi yang tidak jauh berbeda dibandingkan dengan tahun 2013.
As for the segment of the hospitality operation run by our subsidiaries, namely PT Hotelindo Murni, we believe that its contribution in 2014 will remain relatively stable compared to 2013.
Saat ini Entitas Anak Perseroan telah mengelola satu hotel yang berada di Banda Aceh dengan nama hotel The Pade dan satu dive resort yang berada di Sabang Pulau Weh, Kota Sabang sekitar ± 5ha, dimana The Pade Resort sudah mulai beroperasi tahun ini dengan pembangunan phase pertamanya.
Currently, this Subsidiary managed one hotel located in Banda Aceh, by the name of The Pade, and a 5 hectare dive resort in Pulau Weh, Sabang, by the name of The Pade Resort, commencing its first phase of development this year.
Visi Hotelindo untuk menjadi properti owner dan manajemen hotel untuk menunjang pariwisata dan business traveler baik customer domestik maupun internasional di Indonesia . Bisnis developer ini akan dilakukan Perseroan secara konsisten dan konservatif terlebih dahulu agar tidak menganggu usaha induk.
Hotelindo’s vision is to become the property owner and hotel management to support tourism and business travelers, both domestic and international in Indonesia. The Company will run this business in a consistent and conservative manner in order not to disturb the business of parent entity.
Dalam rangka mendapatkan sumber dana lain agar dapat melakukan ekspansi yang lebih cepat, Hotelindo sudah mulai merencanakan strategi mencari pendanaan yang terbaik salah satunya dengan cara IPO.
In order to obtain other sources of funding for a faster business expansion, Hotelindo has already started preparing stategy to obtain funding, among others through IPO.
PT Kabelindo Murni Tbk. Laporan Tahunan 2013 Annual Report
Pada tahun yang bersamaan PT Kabelindo Murni Tbk. juga membangun Entitas Anak dengan nama PT ARUNA SOLAR INDONESIA (“Aruna”) yang fokus pada energi terbarukan yaitu tenaga matahari, angin dan air. Dimana Aruna akan fokus terlebih dulu menjadi perusahaan jasa solution system PV Panel matahari dengan target market perumahan atau IPP (Independent Power Project) / Solar Home System. Keputusan pendirian ini guna menunjang keseriusan Pemerintah terutama PLN yang mulai mencanangkan energi terbarukan sebagai solusi listrik biaya tinggi yang terjadi di Indonesia dan mengurangi polusi CO2 yang semakin lama semakin mengkhawatirkan.
In the same year, PT Kabelindo Murni Tbk. also established a subsidiary under the name PT ARUNA SOLAR INDONESIA (“Aruna”), focusing on renewable energy, namely solar, wind and hydro. Aruna will focus its initital effort on becoming a solution provider of Solar Panel PV with target market housing or IPP (Independent Power Project) / Solar Home System . The decision to establish Aruna is part of our support for Government and especially PLN in providing renewable energy as source for electricity, a solution to the high cost of electricity in Indonesia and an effort to reduce the alarming CO2 pollution.
Tata Kelola Perusahaan Corporate Governance
Perseroan percaya bahwa Good Corporate Gorvenance menjadi kunci utama dalam pengembangan bisnis Perseroan kedepannya. Perusahaan Induk dan Entitas Anak akan terus menjalankan tata kelola perusahaaan yang baik secara konsisten baik internal maupun external.
The Company believes that good corporate gorvenance is the key in the future development of the Company’s business. Parent Entity and Subsidiaries will continue to implement good corporate governance consistently, both internally and externally.
Dalam menjalankan tata kelola perusahaaan yang baik Perseroan akan terus mematuhi dan taat atas perundang-perundangan yang berlaku secara konsisten. Keterbukaaan informasi atas corporate action yang akan dilakukan Perseroan terhadap kejadian-kejadian yang dianggap penting untuk kenyamanan para share holder dan stake holder.
In applying good corporate governance, the Company consistently adhere and comply with the prevailing law. Disclosure of information pertaining to corporate actions that were deemed important will be given priority for the interest of shareholders and stakeholders.
Akhir kata, kami mengucapkan terima kasih dan penghargaan setinggi-tingginya kepada Pemegang Saham, Dewan Komisaris, Komite Audit, para Pelanggan, Mitra Usaha serta tak lupa kepada seluruh karyawan Perusahaan atas dukungan dan kerja samanya sehingga Perseroan dapat terus melakukan pengembangan di tahun buku 2013.
Finally, we would like to express our gratitude and highest appreciation to the Shareholders, the Board of Commissioners, the Audit Committee, Customers, Business Partners and not forgotten to all employees for their support and cooperation that has enabled the Company to progress in fiscal year 2013.
Jakarta, April 2014
Surya A. Soepono Presiden Direktur President Director
Small Acts for a Better Future
28
Profil Dewan Direksi Profile of the Board of Directors
Surya A. Soepono
Presiden Direktur / President Director
Menjabat sebagai Presiden Direktur sejak tahun 2010 sampai dengan sekarang berdasarkan Akta Pernyataan Keputusan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa PT Kabelindo Murni Tbk. nomor 6 tanggal 18 Mei 2010 dihadapan Notaris Leolin Jayayanti, SH, Notaris di Jakarta. Beliau memulai karirnya sebagai Sales Manager di PT Sibalec pada tahun 1999 sampai tahun 2000, seiring berjalannya waktu kemudian beliau menjabat sebagai Direktur PT Sinar Baru Tetap Agung pada tahun 2000 sampai dengan sekarang, Direktur PT Sinar Baru Medan pada tahun 2001 sampai dengan sekarang, Presiden Direktur PT Hotelindo Murni pada tahun 2006 sampai dengan sekarang dan Komisaris di PT Erdikha Elit Sekuritas. Beliau memperoleh gelar Sarjana Ekonomi di Univesitas Katholik Atma Jaya, Jakarta. Sebelumnya, beliau pernah menjabat sebagai Presiden Direktur Perseroan dari tahun 2005 sampai tahun 2007 dan dilanjutkan sebagai Komisaris Perseroan pada tahun 2007 sampai tahun 2010. Beliau adalah anak dari Bp. Soepono yang menjabat sebagai Presiden Komisaris Perseroan. Serves as the President Director since 2010 until now based on the Deed of Extraordinary General Meeting of Shareholders PT Kabelindo Murni Tbk. No. 6 dated May 18, 2010 made before the Notary Leolin Jayayanti, SH, notary in Jakarta. He began his career as Sales Manager at PT Sibalec in 1999 until 2000, and then he was appointed to serve as Director of PT Sinar Baru Tetap Agung in 2000 until now, Director of PT Sinar Baru Medan from 2001 until now, President Director of PT Hotelindo Murni from 2006 until now and Commissioner of PT Erdikha Elit Sekuritas. He graduated with a degree in Economic from the Catholic University of Atma Jaya, Jakarta. Previously, he served as the President Director of the Company from 2005 to 2007 and as Commissioner of the Company from 2007 to 2010. He is the son of Mr. Soepono the President Commissioner of the Company.
29
PT Kabelindo Murni Tbk. Laporan Tahunan 2013 Annual Report
Menjabat sebagai Direktur Perseroan sejak tahun 2011 sampai dengan sekarang berdasarkan Akta Pernyataan Keputusan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa PT Kabelindo Murni Tbk. nomor 17 tanggal 24 Mei 2011 dihadapan Notaris Leolin Jayayanti, SH, Notaris di Jakarta. Beliau mengawali karir sebagai staf di PT Farmasi Pertiwi dan kemudian pada tahun 1972 sampai tahun 2007 bekerja di PT Sucaco Tbk. dengan jabatan terakhir sebagai Direktur.
Tan Robert Tanto
Serves as the Director of the Company since 2011 until now based on the Deed of Extraordinary General Meeting of Shareholders PT Kabelindo Murni Tbk. No. 17 dated May 24, 2011 made before the Notary Leolin Jayayanti, SH, notary in Jakarta. He began his career as staff of PT Farmasi Pertiwi and in 1972 until 2007 at PT Sucaco Tbk. with the last position as Director.
Direktur / Director
Menjabat sebagai Direktur Perseroan sejak tahun 2010 sampai dengan sekarang berdasarkan Akta Pernyataan Keputusan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa PT Kabelindo Murni Tbk. nomor 6 tanggal 18 Mei 2010 dihadapan Notaris Leolin Jayayanti, SH, Notaris di Jakarta. Beliau merupakan lulusan ITB tahun 1988 jurusan Teknik Industri. Beliau mengawali karirnya di PT Sucaco Tbk. pada tahun 1988 sebagai Project Engineer Supervisor. Pada tahun 2008 sampai tahun 2010 menjabat sebagai Vice President for Special Cable and Enamel Wire Plant PT Sucaco Tbk.
Wibowo Direktur / Director
Serves as the Director of the Company since the 2010 until now based on the Deed of Extraordinary General Meeting of Shareholders PT Kabelindo Murni Tbk. No. 6 dated May 18, 2010 made before the Notary Leolin Jayayanti, SH, notary in Jakarta. Graduated from ITB, Faculty of Industrial Engineering, in 1988. He began his career in PT Sucaco Tbk. in 1988 as Project Engineer Supervisor. In 2008 until 2010 assumed the position of Vice President for Special Cable and Enamel Wire Plant PT SucacoTbk.
Small Acts for a Better Future
30
Laba bersih sebelum pajak Perseroan pada tahun 2013 untuk industri dan perdagangan kabel adalah sebesar Rp. 7,7 milyar sedangkan untuk perhotelan adalah sebesar Rp. 2,4 milyar dan untuk perdagangan dan konstruksi solar panel merugi sebesar Rp. 161 juta.
The Company’s earnings before Income Tax in 2013 for cable manufacturing and trading stood at Rp. 7.7 billion, while hospitality service was Rp. 2.4 billion and for the construction and sales of solar panels recorded a loss of Rp. 161 million.
31
PT Kabelindo Murni Tbk. Laporan Tahunan 2013 Annual Report
Analisis dan Pembahasan Manajemen Management Discussion and Analysis
1. Tinjauan Operasional Per Segmen Operasi Operational Review per Business Segment
Pada tahun 2013, Perseroan mempunyai 3 segmen operasi yaitu industri dan perdagangan kabel melalui PT Kabelindo Murni Tbk., perhotelan melalui PT Hotelindo Murni dan Jasa Konstruksi dan perdagangan solar panel melalui PT Aruna Solar Indonesia. Segmen usaha industri dan perdagangan kabel tetap memberikan kontribusi yang terbesar terhadap total penjualan Perseroan tahun 2013. Dari total penjualan konsolidasi Perseroan tahun 2013 sebesar Rp. 1,03 triliun maka penjualan kabel sebesar Rp. 1,02 triliun dan pendapatan hotel sebesar Rp. 0,01 triliun, sedangkan untuk PT Aruna Solar Indonesia masih dalam pra operasional (belum mencatat penjualan).
In 2013, the Company has three business segments, namely cable manufacturing and trading through PT Kabelindo Murni Tbk., hospitality services through PT Hotelindo Murni and solar panels construction services and trading through PT Aruna Solar Indonesia. The cable manufacturing and trading segment still contributed the most to the total sales of the Company in 2013. In the year under review, the Company recorded a consolidated sales of Rp. 1.03 trillion, in which Rp. 1.02 trillion derived from cable sales, and Rp. 0.01 trillion from hotel revenue, while PT Aruna Solar Indonesia is still in the pre-operational stage (yet to record sales).
Laba bersih sebelum pajak Perseroan pada tahun 2013 untuk industri dan perdagangan kabel adalah sebesar Rp. 7,7 milyar sedangkan untuk perhotelan adalah sebesar Rp. 2,4 milyar dan untuk perdagangan dan konstruksi solar panel merugi sebesar Rp. 161 juta.
The Company’s earnings before income tax in 2013 for cable manufacturing and trading stood at Rp. 7.7 billion, while for hospitality service was Rp. 2.4 billion and for the construction and sales of solar panels recorded a loss of Rp. 161 million.
Kabel listrik masih menyumbang kontribusi terbesar dari total penjualan dalam industri kabel yaitu sebesar Rp. 976 milyar atau sebesar 95,78% dari total penjualan kabel selama tahun 2013 dan disusul kemudian oleh kabel telekomunikasi dan shipboard cable sebesar Rp. 34 milyar atau sebesar 4.22%
The electricity cable still accounted for the largest contribution of total sales in the cable industry, with Rp. 976 billion or 95.78% of total sales during 2013, followed by telecommunication cables and shipboard cable, amounted to Rp. 34 billion or of 4.22%.
Small Acts for a Better Future
32
2. Analisis Kinerja Keuangan Komprehensif Comprehensive Analysis of Financial Performance
a. Aset Perseroan Jumlah aset Perseroan per 31 Desember 2013 adalah sebesar Rp. 654,3 milyar atau menurun sebesar Rp. 68,6 milyar (9,50%). Penurunan jumlah aset tersebut dikarenakan oleh adanya penurunan jumlah aset lancar sebesar Rp. 77,8 milyar dan peningkatan jumlah aset tidak lancar adalah sebesar Rp. 9,2 milyar.
a. Assets of the Company Total assets of the Company as of December 31, 2013 stood at Rp. 654.3 billion or decreased by Rp. 68.6 billion (9.50%). The decrease in total assets was due to a decrease in current assets of Rp. 77.8 billion and an increase in the amount of non-current assets of Rp. 9.2 billion.
Penurunan jumlah aset lancar Perseroan terutama disebabkan oleh penurunan piutang usaha Perseroan dan persediaan Perseroan, piutang usaha bersih Perseroan per adalah sebesar 31 Desember 2013 Rp. 214,3 milyar atau menurun sebesar Rp 28,2 milyar (11,61%) dibandingkan per 31 Desember 2012. Persediaan Perseroan per 31 Desember 2013 adalah sebesar Rp. 101,9 milyar atau menurun sebesar Rp. 70,1 milyar (40,77%) dibandingkan per 31 Desember 2012.
The decrease in current assets of the Company primarily due to the decrease in the Company’s accounts receivable and inventories. The Company’s net accounts receivable as of December 31, 2013 amounted to Rp. 214.3 billion, decreased by Rp. 28.2 billion (11.61%) compared to December 31, 2012.The Company’s inventory as of December 31, 2013 stood at Rp. 101.9 billion, decreased by Rp. 70.1 billion (40.77%) compared to December 31,2012.
Peningkatan jumlah aset tidak lancar Perseroan disebabkan oleh peningkatan aset tetap bersih Perseroan, dimana aset tetap Perseroan per 31 Desember 2013 adalah sebesar Rp. 299,5 milyar atau meningkat sebesar Rp. 9,7 milyar (3,34%) dibandingkan per 31 Desember 2012.
The increase in the Company’s non-current assets was due to the increase in net fixed assets, as of December 31, 2013 was Rp. 299.5 billion, an increase of Rp. 9.7 billion (3.34%) compared to December 31, 2012.
Jumlah Aset Perseroan Total Company’s Assets
Rp
2013
654.3 milyar billion
33
b. Jumlah Liabilitas Jumlah liabilitas Perseroan per 31 Desember 2013 adalah sebesar Rp. 384,6 milyar atau menurun sebesar Rp. 73,6 milyar (16,05%) dibandingkan per 31 Desember 2012. Penurunan jumlah liabilitas tersebut dikarenakan oleh adanya penurunan jumlah liabilitas jangka pendek sebesar Rp. 72,8 milyar. Dan penurunan liabilitas jangka panjang adalah sebesar Rp. 0,7 milyar.
b. Total Liabilities Total liabilities of the Company as of December 31, 2013 stood at Rp. 384.6 billion or decreased by Rp. 73.6 billion (16.05%) compared to December 31, 2012. Decrease in liabilities was due to decrease in the short-term liabilities of Rp. 72.8 billion, and decrease in long-term liabilities amounted to Rp. 0.7 billion.
Penurunan liabilitas jangka pendek Perseroan terutama disebabkan oleh penurunan hutang bank Perseroan, hutang bank Perseroan per 31 Desember 2013 adalah sebesar Rp. 67,1 milyar atau menurun sebesar Rp. 69,4 milyar (50,82%) milyar dibandingkan tahun 2012.
The decrease in the Company’s short term liabilities was primarily due to the decrease in the Company’s bank loan. The Company’s bank loan as of December 31, 2013 was Rp. 67.1 billion or decreased by Rp. 69.4 billion (50.82%) compared to that of 2012.
PT Kabelindo Murni Tbk. Laporan Tahunan 2013 Annual Report
Solar Panel
“ Solar Power is clean, renewable and cost effective ” J.D. Hayworth - American Politician
Small Acts for a Better Future
34
35
Liabilitas Jangka Panjang Perseroan terdiri dari liabilitas pajak tangguhan dan liabilitas imbalan kerja karyawan. Per 31 desember 2013, liabilitas pajak tangguhan Perseroan adalah sebesar Rp. 11,4 milyar atau menurun sebesar Rp. 1,7 milyar (12,66%) dibandingkan dengan tahun 2012. Adapun liabilitas imbalan kerja karyawan Perseroan per 31 Desember 2013 adalah sebesar Rp. 4,5 milyar atau meningkat sebesar Rp. 0,9 milyar (25,51%) dibandingkan dengan tahun 2012.
The Company’s long-term liabilities consists of deferred tax liabilities and liabilities for employee benefits. As of December 31, 2013, the Company’s deferred tax liabilities amounted to Rp. 11.4 billion or decreased by Rp. 1.7 billion (12.66%) compared to that of 2012. The Company’s liability for employee benefits as of December 31, 2013 amounted to Rp. 4.5 billion, grew by Rp. 0.9 billion (25.51%) compared to that of 2012.
c. Ekuitas Perseroan Jumlah Ekuitas Perseroan per 31 Desember 2013 adalah sebesar Rp. 269,7 milyar atau meningkat sebesar Rp. 4,9 milyar (1,86%) dibandingkan per 31 Desember 2012. Jumlah ekuitas Perseroan per 31 Desember 2013 yang sebesar Rp. 269,7 milyar terdiri dari ekuitas yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk sebesar Rp. 268,7 milyar dan untuk kepentingan non pengendali adalah sebesar Rp. 1 milyar.
c. Company Equity Total Equity as of December 31, 2013 was Rp. 269.7 billion, increased by Rp. 4.9 billion (1.86%) compared to December 31, 2012. Total equity of the Company as December 31, 2013 which was Rp. 269.7 billion consisted of equity attributable to owners of the parent amounted to Rp . 268.7 billion and to noncontrolling interests amounted to Rp. 1 billion.
d. Laba Rugi dan Arus Kas Perseroan Perseroan membukukan penjualan sebesar Rp. 1,03 triliun selama tahun 2013 atau meningkat sebesar 1,23% dibandingkan dengan tahun 2012. Adapun laba kotor Perseroan sebesar Rp. 92,8 milyar atau menurun sebesar Rp. 3,1 milyar (3,25%) dibandingkan tahun 2012. Penurunan tersebut terutama disebabkan karena melemahnya Rupiah terhadap Dollar Amerika Serikat yang merupakan mata uang dimana Perseroan melakukan pembelian bahan baku tembaga dan alumunium sebagai bahan baku utama produksi kabel Perseroan.Hal tersebut berdampak pada menurunnya rasio laba kotor penjualan Perseroan dari 9,40% pada tahun 2012 menjadi 8,99% pada tahun 2013.
d. Income Statement and Cash Flow The Company booked a sales-revenue of Rp. 1.03 billion in 2013, grew by 1.23% compared to 2012. Gross profit of Rp. 92.8 billion or decreased by Rp. 3.1 billion (3.25%) than in 2012. Such decrease was mainly due to the weakening of the Rupiah against the United States American Dollar, the currency in which the Company purchases raw materials such as copper and aluminum. This led to the decrease in the Company’s gross profit ratio from 9.40% for the year of 2012 to 8.99% for the year of 2013.
Laba sebelum pajak penghasilan Perseroan tahun 2013 adalah sebesar Rp. 10,7 milyar atau menurun sebesar Rp. 21,3 milyar (66,66%) dibandingkan tahun 2012. Penurunan laba sebelum pajak penghasilan Perseroan tersebut terutama disebabkan oleh peningkatan rugi selisih kurs Perseroan pada tahun 2013 sebesar Rp. 15 milyar dan peningkatan beban lain-lain sebesar Rp. 4 milyar dibandingkan tahun 2012.
Profit before income tax in 2013 amounted to Rp. 10.7 billion or decreased by Rp. 21.3 billion (66.66%) from that of 2012. This decrease was primarily due to the increase in foreign exchange loss of Rp. 15 billion and the increase in other expenses of Rp. 4 billion compared to one year earlier.
Selama tahun 2013 kas bersih yang digunakan untuk aktivitas operasi Perseroan sebesar Rp. 106,6 dan untuk aktivitas investasi sebesar Rp. 18,9 milyar telah dibiayai oleh kas bersih yang diperoleh dari aktivitas pendanaan Perseroan sebesar Rp. 136,7 milyar.
In 2013, net cash used in operating activities amounted to Rp. 106.6 billion and for investing activities amounted to Rp. 18.9 billion, both were financed by net cash provided from financing activities amounted to Rp. 136.7 billion.
PT Kabelindo Murni Tbk. Laporan Tahunan 2013 Annual Report
3. Kemampuan membayar Utang Ability to Pay Debts
Per 31 Desember 2013 rasio jumlah liabilitas terhadap jumlah aset adalah sebesar 58,79% atau menurun dibandingkan dengan rasio di tahun 2012 yang sebesar 63,38%. Dengan melihat rasio ini maka aset Perseroan masih sangat cukup untuk melunasi seluruh hutang Perseroan.
As of December 31, 2013, the ratio of total liabilities to total assets amounted to 58.79%, decreased compared with the ratio in 2012,which stood at 63.38%. The ratio tells that the Company’s total assets are sufficient to cover its entire debt.
EBITDA of the Company as of December 31, 2013 was Rp. 44 billion. The interest expense amounted to Rp. 20 billion, which means that the ratio of EBITDA to interest expense ratio is 218% and thus the Company has sufficient capability to pay its interest expenses.
EBITDA Perseroan per 31 Desember 2013 adalah sebesar Rp. 44 milyar. Adapun jumlah beban bunga adalah Rp. 20 milyar yang berarti rasio EBITDA terhadap beban bunga adalah 218% sehingga diyakini bahwa Perseroan mempunyai kemampuan yang cukup untuk membayar beban bunga Perseroan.
4. Tingkat Kolektibilitas Piutang Perseroan
Receivables Collectability
Rata-rata perputaran piutang Perseroan pada tahun 2013 adalah 80 hari atau lebih baik sedikit dibandingkan dengan tahun 2012 yang sebesar 81,25 hari. Jumlah piutang usaha lancar Perseroan per 31 Desember 2013 adalah sebesar 91,91% dan berdasarkan penilaian Perseroan maka jumlah piutang usaha yang dicadangkan adalah sebesar 0,76%. Berdasarkan data ini, maka dapat dilihat bahwa tingkat kolektibilitas dan kualitas piutang Perseroan per 31 Desember 2013 adalah sangat baik.
The average velocity of the Company’s accounts receivable in 2013 was 80 days or slightly better than 2012, which was 81.25 days. Total current trade receivables as of December 31, 2013 was 91.91% and based on the Company’s calculation, the retained receivables stood at 0.76%. Given these data, it can be seen that the level and quality of the collectability of accounts receivable of the Company as of December 31, 2013 was very good.
Small Acts for a Better Future
36
5. Struktur Permodalan Capital Structure
Pemegang Saham per 31 Desember 2013 Shareholders as of December 31, 2013
Pemegang Saham Shareholders
(Shares)
(Rupiah)
(%)
Jumlah Saham Ditempatkan dan Disetor
Jumlah Modal Saham
Persentase
Total Share Capital
Total Paid-in Share
Percentage
Saham Seri A / Share Series A : Masyarakat (masing-masing dengan kepemilikan kurang dari 5%) Public (each with shares less than 5%)
53,928,021,186
5.00
56,000,022
53,928,021,186
5.00
Alpha Capital Agents, Ltd
200,000,000
29,600,000,000
17.86
Pacific Elite Group Ltd
180,000,000
26,640,000,000
16.07
PT Erdikha Elit Sekuritas
179,689,500
26,594,046,000
16.04
PT Tutulan Sukma
170,000,000
25,160,000,000
15.18
Erwin Suryo Raharjo
100,000,000
14,800,000,000
8.93
PT Sibalec
100,000,000
14,800,000,000
8.93
IBRA
69,882,400
10,342,595,200
6.24
Masyarakat (masing-masing dengan kepemilikan kurang dari 5%) Public (each with shares less than 5%)
64,428,078
9,535,355,544
5.75
Total Saham Seri B / Total Shares Series B
1,063,999,978
157,471,996,744
95.00
Total Saham Seri A dan B Total Shares Series A and B
1,120,000,000
211,400,017,930
100.00
Total Saham Seri A / Total Shares Series A
56,000,022
Saham Seri B / Share Series B :
Jumlah ekuitas Perseroan pada akhir tahun 2013 adalah sebesar Rp. 269.664.159.813,- yang terdiri dari :
Total equity of the Company as of the end of 2013 was Rp. 269.664.159.813,- consisted of:
Ekuitas yang dapat diatribusikan kepada / Equity attributable to : Pemilik Entitas Induk
Rp. 268.663.908.620,-
Owners of the parent
Kepentingan nonpengendali Non-controlling interests
37
PT Kabelindo Murni Tbk. Laporan Tahunan 2013 Annual Report
Rp.
1.000.251.193,-
Kebijakan manajemen terhadap struktur permodalan Perseroan adalah mengusahakan untuk menjaga solvabilitas yang diaplikasikan ke dalam Leverage Ratio (total liabilitas/total ekuitas) maksimal sebesar 3 kali (300%).
Concerning the Company’s capital structure, it is of the Management’s policy to try to maintain solvency applied to the Leverage Ratio (total liabilities/total equity) at a maximum of 3 times (300%).
6. Ikatan Material Untuk Investasi Barang Modal
Material Ties for the Investment of Capital Goods
Pada tahun 2013 Perseroan tidak melakukan pengikatan material untuk investasi barang modal pada pihak ketiga.
In 2013, the Company did not perform material ties for the investments of capital goods with third parties.
7. Informasi dan Fakta Material yang Terjadi Setelah Tanggal Laporan Akuntan Subsequent Events after the Date of Accountant’s Report
Tidak ada informasi dan fakta material yang terjadi setelah tanggal laporan akuntan.
8. Prospek Usaha
Business Prospects
No material information and facts that occurring after the date of the accountant’s report.
Prospek Usaha industri kabel sangat tergantung dari tingkat pertumbuhan ekonomi Indonesia dan juga tingkat pertumbuhan ekonomi dunia. Tingkat pertumbuhan ekonomi Indonesia pada tahun 2014 diperkirakan akan ada pada kisaran 5,8% – 6% atau tidak jauh berbeda dibandingkan dengan pertumbuhan ekonomi Indonesia selama tahun 2013 yang sebesar 5,78%, hal ini berarti memberikan peluang dan prospek usaha yang baik bagi industri kabel untuk turut serta dalam kontribusi pertumbuhan ekonomi di Indonesia, mengingat industri kabel adalah industri penunjang pembangunan infrastruktur, pengembangan industri properti dan pengembangan industri lainnya seperti oil & gas.
Perseroan masih berfokus pada pasar kabel listrik dengan tidak melupakan untuk meningkatkan pangsa pasar di kabel telekomunikasi (khususnya RF cable) maupun shipboard cable.
The Company still focuses on the market of electricity cables, without neglecting to increase the market share of telecommunications cable (RF cable in particular) as well as shipboard cable .
Perseroan meyakini bahwa permintaan kabel listrik akan tetap tumbuh yang ditunjang oleh peningkatan kebutuhan listrik masyarakat sebesar 10% per tahunnya serta rencana PLN untuk menambah kapasitas pembangkit listriknya.
The Company believes that the demand for electricity cables will continue to grow, supported by the growing demand for electricity of 10% per year and PLN’s plan to increase the capacity of their power plants.
Namun demikian adanya ancaman turunnya pertumbuhan ekonomi di Tiongkok selama tahun 2014 dapat mengancam penurunan harga komoditi termasuk diantaranya tembaga dan alumunium sebagai bahan baku utama industry kabel Perseroan yang akan berdampak pada nilai Penjualan Perseroan.
However, the economic slowdown in China in 2014, pose a threat on commodity prices, including copper and aluminum, which will lead to impact on the Company’s sales value.
The prospects of cable industry is highly dependent on Indonesia economic growth and also global economic growth. Indonesia’s economic growth in 2014 is projected within the range of 5.8% - 6% or only slightly different compared to Indonesia’s economic growth during 2013, which amounted to 5.78%.This means that there are opportunities and good prospects for the industry to contributeto the Indonesia’s economic growth, given that the cable industry is the supporting industry for infrastructure, property and other industry, including oil & gas.
Small Acts for a Better Future
38
Adapun untuk segmen operasi perhotelan yang dijalankan oleh Entitas Anak yaitu PT Hotelindo Murni diyakini tetap dapat memberikan kontribusi yang tidak jauh berbeda dibandingkan dengan tahun 2013.
Currently, this Subsidiary managed one hotel located in Banda Aceh, by the name of The Pade, and a dive resort in Sabang, Weh Island
Saat ini Entitas Anak Perseroan telah mengelola satu hotel yang berada di Banda Aceh dengan nama hotel The Pade dan satu dive resort yang berada di Sabang, Pulau Weh.
As for the segment of the hospitality operation run by our subsidiaries, namely PT Hotelindo Murni, we believe that its contribution in 2014 will remain relatively stable compared to 2013.
Resiko Usaha Business Risks
Dalam industri kabel, risiko usaha yang dihadapi Perseroan terutama meliputi hal-hal sebagai berikut:
In the cable industry, the Company faces a range of risks in conducting its business, such as:
1. Fluktuasi harga tembaga dan aluminium sebagai bahan baku utama kabel yang harganya dapat berubah setiap saat sesuai harga LME (London Metal Exchange) dengan dasar perdagangan menggunakan mata uang Dollar Amerika Serikat. Direksi dan manajemen Perseroan selalu memantau pergerakan harga tembaga dan alumunium yang menjadi salah satu dasar bagi Perseroan untuk menetapkan harga jual produk Perseroan .
1. Fluctuations in the price of the Company’s main raw material, namely copper and aluminum, whose prices are subject to change at any time in accordance with the LME (London Metal Exchange), which uses The United States American Dollar as the basis currency for trading. The Board of Directors and management of the Company constantly monitors the movement of copper and aluminum prices as one of basis to set the sales pricing of its product.
2. Fluktuasi mata uang. Fluktuasi mata uang dikarenakan Perseroan membeli tembaga dan alumunium sebagai bahan baku utama dalam mata uang Dollar Amerika Serikat sedangkan sebagian besar piutang Perseroan dalam mata uang Rupiah. Perseroan saat ini telah mempunyai fasilitas foreign exchange line dari PT Bank Danamon dan Citibank N.A. yang dapat digunakan oleh Perseroan untuk melakukan hedging atas exposure mata uang Dollar Amerika Serikat.
2. Currency fluctuations. The risk arising due to the Company’s purchase of copper and aluminum was made in The United States American Dollar while most of its accounts receivable was in Rupiah.The Company has earned foreign exchange line facilities from PT Bank Danamon Tbk. and Citibank N.A. which can be used to hedge the exposure of The United States American Dollar.
9. Target/Proyeksi dan Realisasi Target/Projection and Realization
39
Realisasi penjualan konsolidasi Perseroan untuk 1 (satu) tahun yang berakhir tanggal 31 Desember 2013 adalah sebesar Rp. 1,03 triliun atau hanya sebesar 73,57% dari target penjualan tahun 2013 yaitu sebesar Rp. 1,4 triliun. Tidak tercapainya proyeksi penjualan tahun 2013 ini disebabkan adanya gejolak kurs Rupiah terhadap mata uang Dollar Amerika Serikat yang menyebabkan pelanggan menghitung ulang nilai proyek yang harus mereka laksanakan dengan adanya gejolak kurs tersebut, yang pada akhirnya berakibat terhadap penurunan permintaan dari pelanggan.
PT Kabelindo Murni Tbk. Laporan Tahunan 2013 Annual Report
Realization of the Company’s consolidated sales for 1 (one) year ended December 31, 2013 was Rp. 1.03 trillion or only 73.57% of the sales target in 2013, showing a shortfall from the projection of Rp. 1.4 trillion. This was due to the fluctuation of exchange rate of Rupiah against the United States American Dollar, which has caused our customers to recalculate the value of their project and led to a decrease in demands from customers. The consolidated profit before income tax of the Company for 1 (one) year ended December 31, 2013 was Rp. 10.67 billion
Laba sebelum pajak penghasilan konsolidasi Perseroan untuk 1 (satu) tahun yang berakhir tanggal 31 Desember 2013 adalah sebesar Rp. 10,67 milyar atau hanya sebesar 15,46% dari target Laba sebelum pajak penghasilan tahun 2013 yaitu sebesar Rp. 69 milyar. Hal ini sebagai dampak tidak tercapainya target penjualan Perseroan dan adanya peningkatan kerugian kurs yang sangat signifikan. Target/Proyeksi penjualan pada tahun 2014 mendatang diperkirakan akan mencapai Rp. 1,4 triliun.
or 15.46% of the target of profit before income tax in 2013, which was Rp. 69 billion. This is due to the shortfall of sales target and the significant increase in the currency loss. The Target / Projection of sales in 2014 expected to reach Rp. 1.4 trillion.
Perseroan akan terus meningkatkan pangsa pasarnya melalui perluasan cakupan dan variasi jenis produk, memperkuat jaringan pemasaran, meningkatkan daya saing produk dari harga jual, meningkatkan kualitas produk kabel dan ketersediaan stok kabel. Agar harga jual dapat lebih terkontrol, maka Perseroan tetap melakukan strategi pemasaran berupa pembatasan terhadap jumlah distributor serta melakukan “selective order” berdasarkan pesanan dengan jumlah tertentu guna menjaga efisiensi produksi.
The Company will continue to increase its market share by expanding the scope and variety of product, strengthening marketing network, improving the competitiveness of the product in terms of price, quality and stock availability. To put the selling price under control, the Company applied the strategy of placing limit on the number of distributors and conducting selective order, based on the orders with certain amount to maintain efficiency of the production.
Saat ini Perseroan dalam rangka meningkatkan produk Perseroan serta memenuhi standar operasional pabrik yang baik guna menunjang pasar lebih baik, saat ini Perseroan menjalankan sistem manajemen terpadu sesuai dengan sertifikasi yang telah didapat yaitu ISO 9001:2008, ISO 14001:2004 dan OHSAS 18001:2007.
Currently, the Company is improving its products by meeting the factory’s operational standards to support the market. The Company is currently running the Integrated Management System according to ISO 9001:2008, ISO 14001:2004 and OHSAS 18001:2007.
The payment or distribution of dividend is determined in General Meetings of Shareholders (RUPS). Payment or distribution of dividends for the last 2 (two) years are as follows :
10. Aspek Pemasaran Marketing Aspects
11. Kebijakan Deviden Dividend Policy
Pembayaran atau pembagian dividen ditentukan dalam Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) tahunan. Pembayaran atau pembagian dividen selama 2 (dua) tahun terakhir adalah sebagai berikut :
Tahun Buku Fiscal Year
2011
Tanggal Pembayaran Date of Payment
16 Juli 2012
Deviden Tunai / Saham Cash Dividend / Shares
Jumlah Deviden / Tahun Total Dividend / Year
Rp. 3,-
Rp.3.360.000.000,-
Rp. 3,-
Rp.3.360.000.000,-
16 July 2012
2012
23 Juli 2013 23 July 2013
Small Acts for a Better Future
40
Penerapan GCG diyakini akan meningkatkan nilai Perseroan yang pada akhirnya dapat meningkatkan posisi daya saing Perseroan, pengelolaan sumber daya dan meningkatkan nilai Perseroan.
It is believed that the GCG implementation will increase the value of the Company, which in turn will enhance the competitive position of the Company, the management of resources and increase the value of the Company.
41
PT Kabelindo Murni Tbk. Laporan Tahunan 2013 Annual Report
Tata Kelola Perusahaan Good Corporate Governance
Prinsip Tata Kelola Perseroan Good Corporate Governance Principles
Tata kelola perusahaan (GCG) adalah suatu rangkaian proses dimana prinsip-prinsip transparansi, independensi, akuntabilitas dan tanggung jawab kepada setiap pemangku kepentingan (stakeholder) berjalan dengan baik. Penerapan GCG secara proporsional dan efektif dimaksudkan untuk membentuk sistem, struktur dan kultur Perseroan yang adaptif terhadap perkembangan iklim usaha pada umumnya dan industri pembuatan kabel listrik dan telekomunikasi. Penerapan GCG diyakini akan meningkatkan nilai Perseroan yang pada akhirnya dapat meningkatkan posisi daya saing Perseroan, pengelolaan sumber daya dan meningkatkan nilai Perseroan.
Good Corporate Governance (GCG) is a series of process in which the principles of transparency, independence, accountability and responsibility to all stakeholders are well implemented. The proportionately and effectively implemented GCG is intended to establish a system, structure and culture adaptive to the development of business climate in general and the industrial manufacture of electrical and telecommunication cables in particular. It is believed that the GCG implementation will increase the value of the Company, which in turn will enhance the competitive position of the Company, the management of resources and increase the value of the Company.
Dalam penerapan prinsip-prinsip GCG tercermin dalam pelaksanaan tugas dan tanggung jawab Dewan Komisaris dan Direksi, keterbukaan informasi Perseroan sesuai dengan ketentuan perusahaan publik dan tercatat dan juga penerapan manajemen resiko dan pengendalian internal.
The principles of GCG is reflected in the performance of duties and responsibilities of the Board of Commissioners and the Board of Directors, the Company’s disclosure of information in accordance with the provisions of a public listed company and also in the application of risk management and internal control.
Dewan Komisaris
The Board of Commissioners Dewan Komisaris bertanggung jawab dan berwenang dalam melakukan pengawasan atas tindakan, kebijakan dan pengurusan Perseroan untuk kepentingan Perseroan sesuai dengan maksud dan tujuan Perseroan, Anggaran Dasar, peraturan perundangundangan yang berlaku dan prinsip tata kelola perusahaan yang baik, serta memberikan nasihat kepada Direksi bila diperlukan. Dalam melaksanakan kegiatan pengawasan, Dewan Komisaris mewakili kepentingan pemegang saham dan bertanggung jawab kepada Rapat Umum Pemegang Saham. Para anggota Dewan Komisaris diangkat dan diberhentikan oleh Rapat Umum Pemegang Saham.
The Board of Commissioners is responsible and is authorized to discharge the duties of supervising the actions, policies and management of the Company for the benefit of the Company in accordance with the purposes and objectives of the Company’s Articles of Association, the applied legislation and the principles of good corporate governance, as well as providing advices to the Board of Directors when needed. In carrying out its surveillance activities, the Board of Commissioners represents the interests of shareholders and is accountable to the General Meeting of Shareholders. The members of the Board of Commissioners are appointed and dismissed by the General Meeting of Shareholders.
Selama tahun 2013, Dewan Komisaris telah mengadakan 6 (enam) kali Rapat Dewan Komisaris yang dihadiri oleh Dewan Komisaris dan Direksi Perseroan. Adapun tingkat kehadiran anggota Dewan Komisaris adalah sebesar 100%.
During 2013, the Board of Commissioners has held 6 (six) meetings attended by the members of the Board of Commissioners and the Board of Directors. The percentage of attendance of members of the Board of Commissioners was 100%.
Small Acts for a Better Future
42
Direksi
The Board of Directors
43
Sesuai Anggaran Dasar Perseroan, Direksi berhak menjalankan pengurusan Perseroan untuk kepentingan Perseroan dan sesuai dengan maksud dan tujuan Perseroan. Dengan memperhatikan ketentuan dalam Anggaran Dasar Perseroan, maka Direksi mempunyai wewenang untuk mewakili dan bertindak untuk dan atas nama Perseroan baik di dalam maupun di luar pengadilan. Segala tugas pengurusan Perseroan yang dilakukan oleh Direksi akan dipertanggung jawabkan pada Rapat Umum Pemegang Saham.
Pursuant to the Articles of Association of the Company, the Board of Directors has the authority to exercise the management of the Company for the benefit of the Company and in accordance with the goals and objectives of the Company. With regards to the provisions of the Articles of Association, the Board of Directors has the authority to represent and act for and on behalf of the Company both in and outside of court. All the management acts performed by the Board of Directors of the Company will be accounted for at the General Meeting of Shareholders.
Presiden Direktur bertugas memimpin dan mengkoordinasi anggota Direksi Perseroan lainnya, memimpin dan mengawasi jalannya Perseroan, memberikan arahan kerja kepada seluruh jajaran manajemen Perseroan, memastikan diterapkannya tata kelola perusahaan yang baik dan berupaya untuk meningkatkan nilai tambah Perseroan dan Pemegang Saham Perseroan. Dalam pelaksanaan tugas hariannya, Presiden Direktur bertanggung jawab terhadap fungsi Departemen Finance dan Accounting serta Human Resource Development & General Affair.
The President Director is in charge of leading and coordinating other members of the Board of Directors, leading and overseeing the management of the Company, providing direction to all levels of management, ensuring the implementation of good corporate governance and seeking to increase value of the Company and Shareholders. In discharging his daily duties, the President Director is responsible for the functions of the Department of Finance and Accounting and the Department of Human Resource Development & General Affairs.
Direktur Marketing dalam tugas kesehariannya mengkoordinasi dan memberikan arahan terhadap manager marketing untuk dapat mencapai target penjualan dengan tetap memperhatikan kualitas produk serta pemenuhan janji jadwal pengiriman barang. Direktur Marketing juga bertanggung jawab untuk melakukan terobosan guna dapat memperbanyak jenis produk kabel bernilai tambah tinggi yang dapat diproduksi dan dijual Perseroan.
In discharging his daily duties, the Marketing Director coordinates and provides direction to the marketing manager in achieving sales targets while maintaining product quality and meeting delivery schedules. Marketing Director is also responsible to come up with breakthrough in order to produce the kind of high value-added cable products that can be manufactured and sold by the Company.
Direktur Manufaktur bertugas meningkatkan kualitas produksi, mempertahankan kualitas produk Perseroan yang baik, memproduksi sesuai dengan rencana produksi dan penjualan yang telah dibuat bersama dengan bagian marketing dalam rangka memastikan bahwa pengiriman barang dapat sesuai dengan jadwal yang telah disepakati oleh Perseroan dan Pembeli dengan tetap memperhatikan kualitas produk Perseroan, Direktur Manufaktur bertanggung jawab agar proses produksi Perseroan dapat berlangsung secara efektif dan efisien.
Director of Manufacture is in charge of improving the quality of production, maintaining the Company’s products in good quality, producing in accordance with the production and sales plan that has been prepared together with the marketing department in order to ensure that the delivery can be made timely, as agreed upon by the Company and the Customers by adhering to quality. The Director of Manufacture is also in charge to ensure that the Company’s production process can take place effectively and efficiently.
Selama tahun 2013, Direksi mengadakan rapat setidaknya 1 (satu) kali dalam sebulan atau setiap waktu bila dipandang perlu oleh Presiden Direktur atau atas usulan dari satu atau lebih anggota Direksi. Setiap bulan, Direksi juga melakukan rapat dan pertemuan-pertemuan formal maupun informal dengan manajemen Perseroan guna membahas kinerja Perseroan, sehingga penerapan prinsip tata kelola perusahaan yang baik dapat berkembang di lingkungan kerja Perseroan. Adapun tingkat kehadiran anggota Direksi dalam rapat adalah sebesar 100%.
During 2013, the Board of Directors held a meeting at least once a month or at any time when deemed necessary by the President Director or upon the suggestion of one or more members of the Board of Directors. Every month, the Board of Directors also conduct formal and informal meetings with the Company’s management to discuss the Company’s performance, so that the application of the principles of good corporate governance can thrive within the work environment of the Company. As for the attendance of the Directors at the meeting was 100%.
PT Kabelindo Murni Tbk. Laporan Tahunan 2013 Annual Report
Save Electricity
“ I am somewhat exhausted; I wonder how a battery feels when it pours electricity into a non-conductor ? ” Arthur Conan Doyle - Physician, novelist, writter
Small Acts for a Better Future
44
Direksi senantiasa mengembangkan diri dan mengikuti perkembangan pasar khususnya pasar kabel dan bidang-bidang lainnya yang terkait dan bila diperlukan setiap Direksi mengikuti pelatihan-pelatihan dalam menambah pengetahuan dan keterampilan di bidangnya.
The Board of Directors continue to develop themselves and keep abreast with the market developemt, especially the cable market and other fields related. If deemed necessary, the Directors will attend training programs to increase knowledge and skills in their respective field.
Honorarium dan Remunerasi Dewan Komisaris dan Direksi Honorarium and Remuneration of the Board Directors and the Board of Commissioners
Honorarium dan Remunerasi untuk Dewan Komisaris dan Direksi dapat berbeda sesuai dengan tugas dan tanggung jawab setiap anggota Dewan Komisaris dan Direksi. Adapun dasar penetapan remunerasi untuk Dewan Komisaris dan Direksi adalah inflasi dan kinerja Perseroan. Total jumlah honorarium dan remunerasi kepada Dewan Komisaris dan Direksi pada tahun 2013 adalah sebesar Rp. 2,80 milyar dan Rp. 2,06 milyar.
Honorarium and remuneration of the Board of Commissioner and Board of Director may vary, depending on the tasks and responsibilities of the individual members. Honorarium and Remuneration for the Board of Commissioner and Board of Director is based on the rate of inflation and the Company’s performance. The total honorarium and Remuneration of the Board of Commissioner and the Board of Director in 2013 amounted to Rp. 2.80 billion and Rp. 2.06 billion.
Komite Audit Audit Committee
45
Tugas Komite Audit adalah melakukan pengawasan atas kinerja Perseroan, terlaksananya kualitas laporan keuangan Perseroan kepada badan-badan Pemerintah dan publik, sistem pengendalian internal Perseroan terhadap keuangan dan akuntasi, kepatuhan terhadap etika dan hukum yang ada serta proses pelaporan audit dan akuntansi keuangan Perseroan. Komite Audit juga berfungsi sebagai jembatan penghubung antara Perseroan dengan eksternal auditor yang ditunjuk Perseroan untuk meningkatkan kualitas laporan keuangan serta pembahasan atas cakupan dan metode audit yang diterapkan.
The task of the Audit Committee is to supervise the Company’s performance, to maintain the quality of the Company’s financial statements to government agencies and public, as well as the Company’s internal control over financial and accounting, compliance with ethics and laws, and audit and financial reporting processes.The Audit Committee also serves as the liaison between the Company and the external auditors appointed by the Company to improve the quality of financial reporting and discussion of the audit scope and methods applied.
Pada bulan September 2013, terjadi perubahan susunan Komite Audit, dimana Bapak Budi I. Surbakti digantikan oleh Bapak Tirto Haryanto sebagai anggota Komite Audit dan telah mendapatkan persetujuan dari Dewan Komisaris pada tanggal 25 September 2013.
In September 2013, there was a change in the composition of the Audit Committee, in which Mr. Budi I. Surbakti was replaced by Mr. Tirto Haryanto as a member of the Audit Committee and were approved by the Board of Commissioners on September 25, 2013.
Sehingga, susunan dari Komite Audit yang ada di Perseroan saat ini, terdiri dari: D. N. Adnyana : Ketua Tirto Haryanto : Anggota Risti Saka : Anggota
Hence, the current composition of the Audit Committee are as follow: D. N. Adnyana : Chairman Tirto Haryanto : Member Risti Saka : Member
PT Kabelindo Murni Tbk. Laporan Tahunan 2013 Annual Report
Selama tahun 2013, Komite Audit telah mengadakan rapat setiap 2 (dua) bulan sekali untuk membahas Laporan Keuangan Bulanan Perseroan serta hal-hal lain yang berkaitan dengan sistem pengendalian intern Perseroan. Adapun tingkat kehadiran anggota Komite Audit dalam rapat adalah 100%
In 2013, the Audit Committee met every 2 (two) months to discuss the Monthly Financial Statement of the Company and other matters relating to the internal control system. The percentage of attendance of members of the Audit Committee was 100%.
Seluruh anggota Komite Audit telah menjalankan tugasnya sesuai dengan ketentuan yang berlaku secara independen.
All members of the Audit Committee has been carrying out its duties in accordance with applicable regulations independently.
Anggota Komite Audit adalah:
Audit Committee members are:
D. N. Adnyana Menjabat sebagai Komite Audit Perseroan sejak tahun 2012 dan menjabat sebagai Komisaris Independen Perseroan sejak tahun 2006. Beliau merupakan lulusan dari Institut Teknologi Bandung (ITB) jurusan Teknik Mesin pada tahun 1975 dan memperoleh gelar Doktor Metalurgi pada tahun 1981 dari Khatolieke Universiten Leuven, Belgia.
D. N. Adnyana Serving as member of the Audit Committee of the Company since 2012 and is appointed as Independent Commissioner of the Company in 2006. He was graduated from the Institute of Technology Bandung (ITB), faculty of Machine Engineering in 1975 and earned his Doctoral Degree in Metalurgy in 1981 from Khatolieke Universiten Leuven, Belgium.
Tirto Haryanto Menjabat sebagai Komite Audit Perseroan sejak tahun 2013. Beliau merupakan lulusan dari Program Jangka Pendek Aplikasi Akuntansi dan Perpajakan FISIP Universitas Indonesia pada tahun 1994 dan pernah mengikuti pelatihan Internal Auditor di BRIGTH Consultant. Beliau mengawali karier sebagai Staff Product Design di PT Sucaco Tbk. pada tahun 1981. Pada tahun 1985 sampai dengan sekarang bekerja pada PT Sucaco Tbk. sebagai Supervisor dibagian Accounting.
Tirto Haryanto Serving as member of the Audit Committee of the Company since 2013. He was graduated from the Short Course Program of Accounting and Tax Application from the University of Indonesia in 1994 and attended the Internal Auditor training organized by BRIGTH Consultant. He started career as Design Product Staff at PT Sucaco Tbk. in 1981. In 1985 until now, he works at PT Sucaco Tbk. as Accounting Supervisor.
Risti Saka Menjabat sebagai Komite Audit Perseroan sejak tahun 2012. Beliau merupakan lulusan dari Fakultas Hukum Universitas Atma Jaya Yogyakarta dan Pasca Sarjana dari Universitas Indonesia Jakarta pada tahun 2004. Risti Saka merupakan Sekretaris Perseroan PT Sucaco Tbk. sejak tahun 2011 sampai dengan sekarang.
Risti Saka Serving as member of the Audit Committee of the Company since 2012. She graduated from the Faculty of Law, University of Atma Jaya Yogyakarta and received her master in University of Indonesia in 2004. Risti Saka concurrently serves as Corporate Secretary at PT Sucaco Tbk. from 2011 up to present.
Sekretaris Perseroan Corporate Secretary
Tugas dan wewenang Sekretaris Perseroan telah disesuaikan dengan regulasi Pasar Modal Indonesia yang berlaku. Sekretaris Perseroan telah melakukan fungsinya sebagai peran penghubung antara Perseroan dengan otoritas pasar modal, pemegang saham dan masyarakat, antara lain dengan menyelenggarakan Rapat Umum Pemegang Saham dan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa, serta mengupayakan pemenuhan ketentuan dan peraturan yang berlaku dalam rangka tindakan korporasi yang dilakukan Perseroan. Tugas lain dari Sekretaris Perseroan adalah menghadiri seluruh Rapat Dewan Komisaris, Rapat
The Corporate Secretary’s duty and authority has been conformed to the Indonesia’s Capital Market regulation. The Corporate Secretary acts as the liaison between the Company with the authorities in the stock exchange, shareholders and the public by holding Annual General Meeting of Shareholders and Extraordinary General Meeting of Shareholders, as well as by ensuring that all activities conducted by the Company are in conform to the applicable regulation. Corporate Secretary is also responsible for attending all meetings of the Board of Commissioners, the Board of Directors, Joint Meetings with the
Small Acts for a Better Future
46
Direksi, dan Rapat Gabungan Manajemen Perseroan, serta senantiasa memberikan masukan kepada Direksi untuk memastikan Perseroan memenuhi persyaratan keterbukaan dan ketentuan pasar modal yang berlaku.
Company’s Management and provide input to the Board of Directors in ensuring the Company applies the transparency principle and complies with the applicable law in the capital market.
Profil Sekretaris Perseroan Profile of Corporate Secretary
Sejak tahun 2012, sekretaris Perusahaan dijabat oleh Surya A. Soepono yang saat ini juga menjabat sebagai Presiden Direktur PT Kabelindo Murni Tbk. Beliau memperoleh gelar Sarjana Ekonomi di Univesitas Katholik Atma Jaya, Jakarta. Beliau menjabat sebagai Presiden Direktur Perseroan dari tahun 2005 sampai tahun 2007 dan dilanjutkan sebagai Komisaris Perseroan pada tahun 2007 sampai tahun 2010.
Since 2012, The position of Corporate Secretary is held by Mr. Surya A. Soepono, which concurrently serves as the President Director of PT Kabelindo Murni Tbk. He acquired his Economic degree from Atma Jaya Catholic University, Jakarta. He worked as the Company’s President Director from 2005 to 2007 and he continued his career as the Company’s Commissioner from 2007 until 2010.
Sekretaris Perseroan bertanggung jawab terhadap penyimpanan seluruh dokumen Perseroan, mendokumentasikan seluruh risalah rapat Direksi, Komisaris, Komite Audit serta rapat-rapat antara Direksi dengan Manajemen Perseroan lainnya.
All documents including Minutes of Meetings of Board of Directors’, Minutes of Meetings of Board of Commissioners’, Minutes of Meeting of Audit Committee are administered by the Corporate Secretary.
Unit Audit Internal Internal Audit Unit
47
Unit Audit Internal adalah badan internal yang bekerja secara independen untuk membantu Perseroan dalam melaksanakan Good Corporate Governance dan manajemen yang efektif dan transparan dan bertugas melakukan pemeriksaan, penilaian, evaluasi dan memberikan rekomendasi terkait dengan sistem pengendalian internal. Unit Audit Internal melapor langsung kepada Presiden Direktur Perseroan.
Internal Audit Unit is the Company’s internal organ that work independently to assist the Management of the Company in implementing Good Corporate Governance and effective and transparent management and is assigned to conduct the examination, assessment, evaluation and provide recommendations regarding the internal control system. Internal Audit reports directly to the President Director of the Company.
Tugas dan tanggung jawab badan Unit Audit Internal adalah sebagai berikut:
Duties and responsibilities of the Internal Audit Unit are as follows:
1. Membantu Direksi, Dewan Komisaris dan/ atau Komite Audit dalam penerapan Tata Kelola Perusahaan Yang Baik. 2. Menyusun dan melaksanakan rencana kerja Audit Internal tahunan berdasarkan hasil analisis risiko. 3. Menguji dan mengevaluasi pelaksanaan pengendalian internal dan sistem manajemen risiko sesuai dengan kebijakan perusahaan. 4. Memberikan saran perbaikan dan informasi yang objektif tentang kegiatan yang diperiksa pada semua tingkat manajemen. 5. Membuat laporan hasil audit dan menyampaikan laporan tersebut kepada Presiden Direktur dan Dewan Komisaris dan/atau Komite Audit.
1. Assisting Board of Directors, Board of Commissioners and/or Audit Committee in implementing Good Corporate Governance. 2. Preparing and conducting Internal Audit annual plan based on results from risk-based audit. 3. Examining and evaluating the implementation of the internal control and risk management systems in accordance with company’s policy. 4. Give recommendations for improvements and objective information on the activities under audit, at all levels of management. 5. Preparing audit report and submit the report to the President Director and the Board of Commissioners and/or the Audit Committee.
PT Kabelindo Murni Tbk. Laporan Tahunan 2013 Annual Report
6. Memantau, menganalisis dan melaporkan pelaksanaan tindak lanjut perbaikan yang telah disarankan. 7. Bekerja sama dengan Komite Audit dalam pelaksanaan tugas dan tanggung jawab Komite Audit. 8. Menyusun program untuk mengevaluasi mutu kegiatan audit internal yang dilakukan
6. Monitor, analyze and report on implementation of the improvements that have been suggested.
9. Melakukan pemeriksaan khusus bila diperlukan
7. Working closely with the Audit Committee in performing duties and responsibilities of the Audit Committee. 8. Developing programs to evaluate the quality of internal audit activities undertaken by the Company. 9. Performing special inspections when ever required.
Unit Audit Internal Perseroan saat ini dijabat oleh Sdr. Pur Suharno yang diangkat oleh Presiden Direktur Perseroan sejak tahun 2013.
Internal Audit Unit of the Company currently held by Mr. Pur Suharno, who was appointed by the President Director of the Company in 2013.
Sistem Pengendalian Internal Internal Control System
Perseroan menyusun dan menerapkan system pengendalian internal secara efektif. Sistem pengendalian yang dikembangkan oleh Perseroan adalah berupa peraturan, kebijakan dan Standard Operational Procedure. Secara garis besar sistem ini disusun dengan menitikberatkan pada:
The Company prepares and implements effective internal control systems, in form of regulations, policies and Standard Operating Procedures. In general, the systemic structured with an emphasis on:
1. Adanya pemisahan fungsi-fungsi tugas dan wewenang secara tegas. 2. Praktek-praktek yang sehat dalam melaksanakan tugas setiap unit organisasi. 3. Fungsi pengawasan dan evaluasi
1. Firm segragation of duties and authorities. 2. Applying sound practices in carrying out the duties of each organizational unit. 3. Monitoring and evaluation functions.
Pelaksanaan fungsi pengawasan internal Perseroan berada dibawah unit audit internal. Dalam struktur organisasi, unit audit internal berada dibawah Direksi dan mempunyai kedudukan yang independen dari semua kegiatan unit kerja yang diperiksa.
The implementation of the Company’s internal control functions is under the internal audit unit. In the organizational structure, internal audit units is under the Board of Directors and is independent from all activities of work units to be examined.
Small Acts for a Better Future
48
Sistem Manajemen Resiko Risk Management System
Dalam melaksanakan upayanya, Perseroan selalu melakukan pengendalian resiko dengan menetapkan sistem manajemen resiko. Beberapa jenis resiko yang ada pada operasional Perseroan antara lain:
In carrying out its business, the Company always strives to control on the risk by establishing risk management systems. Some of major risks faced by the Company are as follows:
1. Resiko atas musnahnya persediaan barang Perseroan ataupun aset tetap Perseroan yang dikarenakan oleh hal-hal yang sulit diantisipasi oleh manajemen Perseroan baik oleh karena bencana alam maupun kerusuhan. Manajemen telah meminimalisasikan resiko ini dengan mengasuransikan seluruh persediaan dan aset tetap Perseroan termasuk asuransi business interruption kepada perusahaan asuransi.
1. Risk of loss of the Company’s inventory or fixed assets arising from the circumstances beyond anticipation of the management of the Company either by natural disasters or riots . The Management minimizes this risk by insuring the entire inventory and fixed assets of the Company, including business interruption insurance.
2. Resiko keuangan yang timbul dari fluktuasi harga tembaga dan alumunium sebagai bahan baku utama Perseroan dan fluktuasi mata uang Dollar Amerika Serikat terhadap Rupiah yang dikarenakan Perseroan menggunakan Dollar Amerika Serikat dalam pembelian bahan baku. Selama ini Perseroan mengelola resikonya dengan melakukan review harga jual minimal 1 bulan sekali untuk mengantisipasi resiko keuangan yang mungkin ada. Pada tahun 2013 Perseroan mengalami kerugian kurs yang cukup besar dikarenakan terdepresiasinya mata uang Rupiah terhadap Dollar Amerika Serikat yang cukup besar oleh karenanya sejak akhir tahun 2013, Perseroan telah memperoleh fasilitas foreign exchange line dari PT Bank Danamon Tbk. dan Citibank N.A. yang dapat digunakan untuk melakukan hedging atas exposure hutang Dollar Amerika Serikat Perseroan.
2. The financial risks arising from fluctuations in the price of copper and aluminum and fluctuations in the United States American Dollar against the Rupiah, since the Company uses the United States American Dollar to pay the purchase of raw materials. So far, the Company manages risk by reviewing the selling prices for at least once a month in anticipation of the financial risks that might occur. In 2013, the Company experienced a sizeable foreign exchange loss due to the depreciation of the Rupiah against the United States American Dollar. Therefore since the end of 2013, the Company has obtained a foreign exchange line from PT Bank Danamon Tbk. and Citibank N.A. that can be used to hedge the United States American Dollar over the debt exposure of the Company.
Perkara Penting yang dapat mempengaruhi Kinerja Perseroan Significant Litigation Cases in 2013 Tidak ada perkara penting yang dapat mempengaruhi Kinerja Perseroan ditahun 2013.
49
PT Kabelindo Murni Tbk. Laporan Tahunan 2013 Annual Report
There was no significant litigation cases in 2013.
Tanggung Jawab Sosial Perseroan Social Responsibility of the Company
Sebagai bentuk kepedulian sebagaimana diamanatkan dalam Undang-Undang No. 40 Tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas, PT Kabelindo Murni, Tbk. telah ikut berperan dalam kegiatan Corporate Social Responsibilities atau yang dikenal dengan istilah CSR. Bahasan mengenai tanggung jawab sosial Perusahaan meliputi kebijakan, jenis program dan biaya yang dikeluarkan, antara lain terkait aspek:
As a form of our concern and as stipulated in the Law No. 40 of 2007 on Limited Liability Company, PT Kabelindo Murni, Tbk. has played its role in performing Corporate Social Responsibilities or CSR. Discussion of the Company’s social responsibility policy includes type of program and costs incurred, among other related to the aspects of:
1. Bidang Lingkungan hidup Environment
Dalam rangka mendukung pelestarian lingkungan, Perseroan menerapkan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) yang berguna untuk meningkatkan kepedulian dan pengetahuan tenaga kerja mengenai K3, sehingga dapat meningkatkan produktivitas Perseroan dan program 5R (Ringkas, Rapih, Resik, Rawat, dan Rajin) yang menjadi kunci pencegahan terjadinya kecelakaan kerja. Melalui pelatihan 5R tersebut seluruh karyawan akan terlibat dalam menciptakan iklim kerja yang teratur, tertib dan disiplin serta menjadikan kondisi lapangan kerja lebih tertata dengan baik, tersusun rapi, dan bersih. Perseroan juga berkomitmen untuk tetap menjaga lingkungan Perseroan dan sekitarnya tetap hijau, sehat dan tertata rapih. Demikian juga Perseroan peduli terhadap penggunaan bahanbahan (material) dan energi yang ramah lingkungan dan dapat didaur ulang serta sistem pembuangan limbah yang aman dan terkoordinasi serta sesuai dengan ketentuan yang berlaku.
In order to support the environmental concervation, the Company applies the Occupational Health and Safety (K3) policy with the purpose of raising awareness and knowledge about K3 among the workers, to increase the Company’s productivity and implementation of 5R program (Ringkas, Rapih, Resik, Rawat, dan Rajin) as the key prevention of accidents. Through the 5R training, all employees will be involved in creating a working environment that is orderly and disciplined that led to a wellorganized, neat and clean occupational condition. The Company is also committed to maintaining the green, healthy and neatly arranged environment in the surrounding the Company. In addition, the Company also concerned about the use of friendly and recyclable material and applying a safe and well coordinated waste disposal systems in accordance with applicable regulations.
2. Bidang Ketenagakerjaan Employment
Perseroan sangat peduli terhadap pemeliharaan kesehatan dan keselamatan kerja sesuai dengan Undang-Undang yang berlaku, kesetaraan gender dalam memperlakukan kesempatan kerja dan jenjang karir karyawan, termasuk memberi kesempatan kerja kepada masyarakat yang berdomisili di lingkungan sekitar Perseroan, tersedianya tenaga ahli K3 (bersertifikat) serta sistem pelatihan keamanan dan keselamatan kerja secara rutin dan teratur. Perseroan juga memberikan pelatihan-pelatihan keterampilan kerja bagi karyawan baik internal maupun eksternal sesuai kebutuhan dalam bidangnya masingmasing. Perseroan senantiasa membangun hubungan yang baik antara Perseroan, pekerja dan serikat pekerja.
The Company has a great concern over the maintenance of occupational health and safety according to the prevailing rules, gender equality in employment and career, including providing employment opportunities to neighbouring communities, the availability of HSE experts (certified) and safety and security training system, conducted routinely and regularly. The Company also provide trainings for employees, both internally and externally, as required in their respective fields. The Company continues to build a good relationship between the company, employees and labour union.
Small Acts for a Better Future
50
3. Bidang Sosial Social
Perseroan memperdulikan kehidupan sosial di lingkungan Perseroan yang diwujudkan dalam bentuk penggunaan sebagian tenaga kerja lokal dari lingkungan terdekat, bantuan sosial terhadap masyarakat sekitar secara rutin dan teratur, pembagian hewan qurban kepada pekerja dan masyarakat sekitar, tersedianya sarana ibadah di lokasi Perseroan, sarana olah-raga dan penggunaan sebagian lahan Perseroan untuk penghijauan lingkungan.
Company has great concern towards the social condition of the community in the surrounding of the Company, which is realized by providing employment opportunities for local communities, providing routine donation, distributing sacrifice meat for employee and community, providing places of worship at the location of the Company, sports facilities and the use of the the Company’s land for replanting program.
4. Bidang Pendidikan Education
Perseroan peduli dengan pendidikan yang diwujudkan dengan memberikan kesempatankesempatan kepada siswa-siswa kejuruan untuk melakukan study tour, Praktek Kerja Lapangan dan mahasiswa-mahasiswa untuk keperluan kuliahnya.
51
PT Kabelindo Murni Tbk. Laporan Tahunan 2013 Annual Report
The Company’s concern towards education is realized by providing opportunities for vocational students to undertake a study tour and Job Training for their education purposes.
Laporan Komite Audit Audit Committee Report
Jakarta, Kepada Yth. Dewan Komisaris PT Kabelindo Murni Tbk. Jl. Rawagirang No. 2 Kawasan Industri Pulogadung Jakarta Timur
Jakarta, To: Board of Commissioners PT Kabelindo Murni Tbk. Jl. Rawagirang No. 2 Pulogadung Industrial Estate East Jakarta
Laporan Komite Audit Audit Committee Report Dengan hormat,
With regards,
Sehubungan dengan pelaksanaan kerja Komite Audit PT Kabelindo Murni Tbk. (“Perseroan”) selama tahun 2013, Komite Audit Perseroan telah mengadakan beberapa pertemuan yang bertujuan untuk memperkuat fungsi pengendalian dan pengawasan internal Perseroan dengan terus meningkatkan kepatuhan terhadap regulasi dan etika bisnis yang baik, dengan mengimplementasikan Good Corporate Governance di Perseroan. Seluruh pertemuan tersebut memiliki rata-rata kehadiran 100% dari anggota Komite Audit.
In line with the implementation of duty from Audit Committee of PT Kabelindo Murni Tbk. (“Perseroan”) in 2013, the Company’s Audit Committee has conducted number of meetings to reinforce the internal and supervisor function by continuously improving the Company’s compliance to regulation and code of ethics, by implementing Good Corporate Governance in the Company. The whole meeting had an average attendance of 100% of the members of the Audit Committee.
Adapun tugas dan fungsi yang telah dilaksanakan oleh Komite Audit Perseroan selama tahun 2013 adalah sebagai berikut:
Duties and function conducted by Audit Committee of the Company in 2013 were as follows:
1. Melakukan penelaahan laporan keuangan Perseroan terhadap kredibilitas dan objektivitas Laporan Keuangan Perseroan serta berjalannya proses pengawasan internal Perseroan.
1. To review the Company’s financial statements to ensure its credibility and objectivity and to monitor the Company’s internal control process.
2. Melakukan penelaahan kepatuhan Perseroan terhadap peraturan Pasar Modal dan peraturan yang terkait lainnya.
2. To review the Company’s compliance to Capital Market regulations and other applicable laws.
3. Memastikan pelaksanaan manajemen risiko dan pengendalian internal Perseroan dan memberikan saran-saran untuk manajemen risiko serta pengendalian internal Perseroan tersebut.
3. To ensure the implementation of the Company’s risk management and internal control and provide inputs for the improvement in those two sectors.
Small Acts for a Better Future
52
4. Memberikan review dan melakukan penelaahan terhadap pekerjaan auditor eksternal Perseroan.
4. To review and analyze the Company’s external auditor performance.
5. Menelaah dan memberikan saran kepada Dewan Komisaris terkait dengan adanya potensi benturan kepentingan Emiten atau Perusahaan Publik.
5. To review and to provide advices to the Board of Commissioners pertaining to the potential conflict of interest as Emitten or Public Company.
Berdasarkan kegiatan yang telah Komite Audit laksanakan sebagaimana tersebut diatas, Komite Audit berpendapat bahwa pengendalian operasional dan pelaporan oleh Perseroan telah dilakukan secara komprehensif dan benar.
Based on the said Audit Committee’s activities the Audit Committee is of the opinion that the Company’s operational control and reporting are conducted in proper and comprehensive manner.
Hormat kami, With Regards,
PT Kabelindo Murni Tbk.
D.N. Adnyana Ketua
Chairman
Risti Saka
Tirto Haryanto
Anggota
Anggota
Member
53
PT Kabelindo Murni Tbk. Laporan Tahunan 2013 Annual Report
Member
Take Reusable Bag
“ Use it up, wear it out, make it do, or do without ” New England Proverb
Small Acts for a Better Future
54
Tanggung Jawab Atas Laporan Tahunan 2013 Responsibility for Annual Report 2013
Kami yang bertanda tangan dibawah ini menyatakan bahwa semua informasi dalam Laporan Tahunan PT Kabelindo Murni Tbk. tahun 2013 telah dimuat secara lengkap dan bertanggung jawab penuh atas kebenaran isi Laporan Tahunan Perseroan.
We the undersigned hereby certify that all information contained in this annual report of PT Kabelindo Murni Tbk of 2013 is true and complete. We assume full responsibility for the accuracy of the contents of this report.
Demikian pernyataan ini dibuat dengan sebenarbenarnya.
This statement is hereby made in all truthfulness.
Jakarta, April 2014
Dewan Komisaris Board of Commissioners
Soepono
D.N. Adnyana
Presiden Komisaris
Komisaris Independen
President Commissioner
Independent Commissioner
Josaphat M. Trisnadi Komisaris
Commissioner
Direksi Board of Directors
Surya A. Soepono
Tan Robert Tanto
Wibowo
Presiden Direktur
Direktur
Direktur
President Director
Director
Director
Laporan Keuangan dan Laporan Auditor Independen Financial Statements and Independent Auditor’s Report
PT KABELINDO MURNI Tbk. DAN ANAK PT KABELINDO MURNI Tbk. AND ITS SUBSIDIARIES LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN / CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS DAN / AND LAPORAN AUDITOR INDEPENDEN / INDEPENDENT AUDITORS’ REPORT TAHUN YANG BERAKHIR PADA TANGGAL / FOR THE YEARS ENDED 31 DESEMBER 2013 DAN 2012 / DECEMBER 31, 2013 AND 2012
Small Acts for a Better Future
56
Small Acts for a Better Future
58
Halaman ini sengaja dikosongkan This page is intentionally left blank