15 JP
Diagnostic Reading
diagnosis usaha menemukan sumber penyakit
reading membaca Apa yang dibaca ? Apa yang didiagnosis?
Fungsi Pemerintah 1. Policy 2. Regulation 3. Empowerment 4. Services
VISI MISI
POLICY
TUJUAN
SASARAN STRATEGY
STRATEGI
KINERJA
Setelah mengikuti pembelajaran ini, Peserta mampu mengidentifikasi
TPU (KOMPETENSI DASAR)
permasalahan pengelolaan kegiatan instansinya dan meyusun solusi pemecahannya
TPK (INDIKATOR KEBERHASILAN)
Setelah mengikuti pembelajaran ini, peserta : a.) mengidentifikasi permasalahan pengelolaan kegiatan instansi b.) mengidentifikasi solusi pemecahan permasalahan pengelolaan kegiatan instansi.
ISU/MASALAH GLOBALISASI Economic and Financial
Dollar, Coca cola
Google, Microsoft, Twitter
Democracy, global warming Social and Culture
Technology and Information
PENGERTIAN
Masalah:
Perbedaan antara keadaan yang sekarang dengan yang diinginkan
Penyelesaian Masalah:
Suatu proses dari mengamati dan pengenalan serta usaha mengurangi perbedaan antara situasi sekarang dengan yang akan datang (rencana)
JADI?
Apa beda antara: Isu, masalah, tantangan, informasi? Apa bentuk konkrit/real dari isu atau masalah? Apa kaitannya dengan MIS (management information systems)
MERUNUT MASALAH Renstra -> sektor -> organisasi ->tupoksi -> program -> kegiatan -> rab renstra kegiatan sektor program organisasi tupoksi
MODEL MASALAH & PENYELESAIAN
. DEFENISIKAN MASALAH
ANALISIS SEBAB-SEBAB POTENSIAL IDENTIFIKASI SOLUSI YANG MEMUNGKINKAN PILIH SOLUSI TERBAIK SUSUN RENCANA TINDAKAN IMPLEMENTASIKAN SOLUSI DAN EVALUASI PERKEMBANGANNYA
IDENTIFIKASI DAN DEFiNISIKAN HAKEKAT MASALAH YANG DIHADAPI PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN INFORMASI IDENTIFIKASI ALTERNATIF ANALISISI BERBAGAI ALTERNATIF PENENTUAN PILIHAN ALTERNATIF TERBAIK PELAKSANAAN EVALUASI HASIL YANG DICAPAI
STRATEGIC DESIGN Roger Fisher (Harvard University) 1. Problem Setting: Identifikasi Masalah, Sumber Masalah, Masalah Ikutan (kalau ada) 2. Direction Setting: Tentukan aturan dasar (rule of the game, outline), siapa saja yang dilibatkan, apa peran masing2 pihak, cari alternatif solusi sebanyak-banyaknya, perbanyak kemungkinan yang disepakati 3. Implementation: Laksanakan kesepakatan bersama dengan semua stakeholders yang terlibat
KESALAHAN TINGKAT TIGA Identifikasi Masalah salah
Solusi
Strategi
salah
salah
Hasil/Outp ut salah
benar
salah
salah
salah
benar
benar
salah
salah
benar
benar
benar
benar
proses benar = hasil benar
PRINSIP-PRINSIP DIAGNOSTIC 1. 2. 3. 4. 5.
DIDASARKAN PADA TEORI DAN ASAS-ASAS ILMIAH MEMANFAATKAN KEMAMPUAN BERFIKIR KREATIF BELAJAR DARI PENGALAMAN BERLANGSUNG DALAM KERANGKA KEHIDUPAN ORGANISASIONAL DIUKUR DENGAN KEBERHASILAN IMPLEMENTASINYA
AKTUAL PROBLEMATIK KEKHALAYAKAN KeLAYAKAN ADMINISTRASI MANAJEMEN ORGANISASI SDM PELAYANAN DAN LAIN-LAIN
IDENTIFIKASI MASALAH CURAH PENDAPAT
NOMINAL GROUP
DISKUSI KELOMPOK
MIND MAPPING
MENGACU PADA KRITERIA DAN ASPEK/AREA
BEBERAPA INSTRUMEN DIAGNOSTIC
Memilih masalah prioritas al. – Analysis Urgency, Seriousness, Growth (USG). – Likert APKL – Rational Argunentative
Menganalisis penyebab masalah al. – Fishbone diagram – Causal map. – Pohon masalah. – Linear Thinking Identifikasi alternatif pemecahan masalah al. - Analisis Medan Kekuatan (Force Field Analysisi) - SWOT MIS (Management Information Systems) - IPO
UNIT KERJA : DINAS PERIKANAN DAN KELAUTAN
SEKSI : PEMBINAAN PERIKANAN DARAT MASALAH YANG DIANGKAT :
TINGGINYA ANGKA KEMATIAN BENIH IKAN
MASALAH TINGGINYA ANGKA KEMATIAN BENIH IKAN PROBLEM SETTING: SUMBER MASALAH: 1. AIR TERCEMAR (BUKTI? DARI MANA SUMBER PENCEMARAN? DST) 2. BENIH IKAN JELEK (MENGAPA? SIAPA PEMASOK? BISA DIPEERBAIKI, DST) 3. POLA TEBAR (PERSIAPAN YANG SALAH, METODE YANG SALAH, DST) IDENTIFIKASI MASALAH IKUTAN: PERANG DINGIN DENGAN PETANI SAWAH? DST
DIRECTION SETTING: 1.TEMUKAN SUMBER MASALAH 2.CARI ALTERNATIVE SOLUSI KOMPREHENSIF 3.TENTUKAN SIAPA SAJA YANG BISA DIAJAK SELESAIKAN MASALAH APA PERAN DAN KONTRIBUSI MASING2 PIHAK YANG DILIBATKAN? 4.TENTUKAN BERBAGAI ALTERNATIVE KESEPAKATAN DI ANTARA PIHAK2 TERLIBAT
IMPLEMENTATION 1. LAKSANAKAN BERSAMA ALTERNATIVE SOLUSI YANG SUDAH DISEPAKATI BERSAMA 2. LAKSANAKAN PENGAWASAN TERHADAP PELAKSANAAN SOLUSI
EVALUATION 1. EVALUASI DARI PROBLEM SETTING SAMPAI IMPLEMENTASI 2. BUAT LAPORAN KOMPREHENSIF PENYELESAIAN MASALAH.
CONTOH KASUS
Apabila salah satu fungsi/uraian tugas peserta seperti berikut Contoh : MENYELENGGARAKAN PELAYANAN DI BIDANG ADMINISTRASI KEPENDUDUKAN
Besar kemungkinan masalah yang dapat diangkat adalah sbb : 1 : Kurangnya ketersediaan formulir pengisian data penduduk
Tersedianya formulir pengisian data penduduk secara lengkap 2 : Lambatnya proses pengurusan Kartu Tanda Penduduk Terwujudnya proses pengurusan KTP tepat waktu 3 : Belum optimalnya penanganan Kartu Ijin Tinggal Sementara Terselesaikannya penaganan KITS dengan baik
Terima kasih