ANALISIS PENERAPAN PENCATATAN DAN PELAPORAN KEUANGAN BERBASIS SAK ETAP PADA USAHA MIKRO KECIL MENENGAH (UMKM) TOKO OBAT HERBAL TB. IMAM SYAFI’I BEKASI
Nama NPM Jurusan Pembimbing I Pembimbing II
: : : : :
Muhamma Rizki Abdurrahman 28212109 Akuntansi Drs. Agus Sumin, MM Dr. Imam Subaweh, SE., Ak., MM
LATAR BELAKANG MASALAH Pertumbuhan Ekonomi
UMKM
Laporan Keuangan
SAK ETAP
RUMUSAN MASALAH
1. Bagaimana penyusunan dan penerapan laporan keuangan pada TB. Imam Syafi’i Bekasi? 2. Bagaimana penyusunan dan penerapan laporan keuangan sesuai
Standar
Akuntansi
Keuangan
Entitas
Tanpa
Akuntabilitas Publik (SAK ETAP) pada TB. Imam Syafi’i
Bekasi?
TUJUAN PENELITIAN 1. Untuk mengetahui penyusunan dan penerapan laporan keuangan pada Toko Obat Herbal TB. Imam Syafi’i Bekasi.
2. Untuk mengetahui penyusunan dan penerapan laporan keuangan sesuai Standar Akuntansi Keuangan Entitas Tanpa Akuntabilitas Publik pada Toko Obat Herbal TB. Imam Syafi’i Bekasi.
BATASAN MASALAH
Mengenai penyusunan dan penerapan laporan keuangan pada Toko Obat Herbal TB. Imam Syafi’i Bekasi dalam periode Januari sampai dengan Desember 2015 yang disesuaikan dengan Standar Akuntansi Keuangan Entitas Tanpa Akuntabilitas Publik (SAK ETAP)
METODELOGI PENELITIAN Jenis dan Sumber Data Sumber data yang digunakan dalam penelitian merupakan data internal yang diperoleh secara langsung dari perusahaan atau data primer yang terdiri dari Laporan keuangan periode 1 januari sampai dengan 31 Desember 2015 dan bukti jurnal transaksi
Teknik Analalisis 1. Analisis Deskriptif 2. Analisis Kuantitatif
HASIL DAN PEMBAHASAN Pencatatan sebelum implementasi SAK ETAP
• Catatan penjualan, dimana seluruh transaksi penjualan diinput dengan menggunakan software akuntansi. • Catatan pembelian, dimana seluruh transaksi pembelian kepada supplier dengan menggunakan software akuntansi
HASIL DAN PEMBAHASAN Contoh Pencatatan Jurnal TB. Imam Syafi’i Bekasi Transaksi Penjualan Tunai
Transakasi Pelunasan Piutang
Transakasi Pembelian Kredit
HASIL DAN PEMBAHASAN Transaksi Penjualan Kredit
Transaksi Pelunasan Hutang
Transaksi Pembayaran Sewa Gedung
HASIL DAN PEMBAHASAN Penambahan Nama dan Penomoran Akun No. Akun
Nama Akun
Kelompok Akun
1701
Sewa dibayar dimuka
Aktiva Lancar
No. Akun
Nama Akun
Kelompok Akun
1301
Akm Penyusutan Peralatan Toko
Aktiva Tetap
1302
Akm Penyusutan Kendaraan
Aktiva Tetap
No. Akun
Nama Akun
Kelompok Akun
6201
Beban Sewa
Beban
6202
Beban Penyusutan Peralatan
Beban
6203
Beban Penyusutan Kendaraan
Beban
HASIL DAN PEMBAHASAN Penambahan Jurnal Pada TB. Imam Syafi’i Bekasi Penambahan pencatatan jurnal penyusutan kendaraan yang dilakukan TB. Imam Syafi’i Bekasi 1.
Pada akhir bulan Januari TB. Imam Syafi’i Bekasi melakukan pencatatan atas jurnal penyusutan kendaraan sebesar Rp. 285.417. D
Jurnal : Beban Penyusutan Kendaraan
K
Rp. 285.417 Rp. 285.417
Akm. Penyusutan Kendaran
Penambahan pencatatan jurnal penyusutan peralatan yang dilakukan TB. Imam Syafi’i Bekasi 1.
Pada akhir bulan Januari TB. Imam Syafi’i Bekasi melakukan pencatatan atas jurnal penyusutan peralatan sebesar Rp. 1.168.104. D
Jurnal : Beban Penyusutan Peralatan Akm Penyusutan Peralatan
K
Rp. 1.168.104 Rp. 1.168.104
HASIL DAN PEMBAHASAN Penambahan Jurnal Pada TB. Imam Syafi’i Bekasi Penambahan pencatatan jurnal pembayaran sewa bangunan yang dilakukan TB. Imam Syafi’i Bekasi 1.
Pada akhir bulan Januari TB. Imam Syafi’i Bekasi melakukan pencatatan atas jurnal sewa bangunan sebesar Rp. 24.000.000 D
Jurnal : Sewa Dibayar Dimuka
K
Rp. 24.000.000 Rp. 24.000.000
Bank BCA
Penambahan pencatatan jurnal penyesuaian sewa bangunan yang dilakukan TB. Imam Syafi’i Bekasi 1.
Pada akhir bulan Januari TB. Imam Syafi’i Bekasi melakukan pencatatan atas jurnal sewa bangunan sebesar Rp. 2.000.000 D
Jurnal : Beban Sewa Bangunan Sewa Dibayar Dimuka
K
Rp. 2.000.000 Rp. 2.000.000
Hasil DAN PEMBAHASAN
HASIL DAN PEMBAHASAN Contoh Posting Buku Besar
HASIL DAN PEMBAHASAN Daftar Jumlah Biaya dan Akumulasi Penyusutan Aset Tetap TB. Imam Syafi’i Bekasi Harga
Nama Barang
Perolehan
Tarif
Beban
Akumulasi
Penyusutan
Penyusutan
Nilai Buku
Meja kantor Kursi kantor Monitor&CPU kantor Printer kantor Lemari arsip kantor
1.126.500 3.000.000 4.460.000 850.000 6.000.000
25% 25% 25% 25% 25%
281.625 750.000 1.115.000 212.500 1.500.000
1.032.625 2.750.000 3.902.500 743.750 4.875.000
93.875 250.000 557.500 106.250 1.125.000
Lemari display kacatoko
10.000.000
25%
2.500.000
8.125.000
1.875.000
Rak display toko Troli barang toko Monitor&CPU toko Printer toko CCTV toko Printer kasir dok Televisi toko Air Condioner
7.500.000 425.000 8.920.000 1.700.000 3.750.000 1.300.000 4.500.000 5.500.000
25% 12.5% 25% 25% 25% 25% 25% 12.5%
1.875.000 53.125 2.230.000 425.000 937.500 325.000 1.125.000 687.500
6.093.750 128.385 6.504.167 1.239.583 1.484.375 433.333 2.062.500 1.890.625
1.406.250 296.615 2.415.833 460.417 2.265.625 866.667 2.437.500 3.609.375
13.700.000 14.300.000 87.031.500
25% 25%
3.425.000 1.787.500 19.229.750
6.564.583 1.787.500 49.617.676
7.135.417 12.512.500 37.413.824
Motor Honda Motor Honda Jumlah
HASIL DAN PEMBAHASAN
HASIL DAN PEMBAHASAN
Hasil dan pembahasan
HASIL DAN PEMBAHASAN
HASIL DAN PEMBAHASAN
HASIL DAN PEMBAHASAN
KESIMPULAN 1. Penyusunan dan penerapan laporan keuangan pada TB. Imam Syafi’i Bekasi belum sesuai dengan standar akuntansi yang diatur dalam SAK ETAP. Ketidaksesuaian tersebut terdapat pada pengakuan bangunan sewa sebagai aktiva tetapdan perusahaan tidak melakukan penggolongan aktiva tetapnya berdasarkan umur ekonomis, sehingga nilai aktiva tetap tidak sesuai dengan keadaan yang sebenarnya. Besarnya biaya penyusutan terhadap aktiva tetap yang dimilikinya pun tidak diperhitungkan. Sehingga terjadi perbedaan total dari laporan keuangan baik itu neraca, laporan laba rugi, laporan arus kas dan laporan perubahan ekuitas. 2. Penyusunan dan penerapa laporan keuangan pada TB. Imam Syafi’i Bekasi setelah disesuaikan dengan standar akuntansi yang diatur dalam SAK ETAP diawali dengan penggolongan aktiva tetap sesuai dengan kelompoknya sehingga mengetahui umur ekonomis dan tarif bagi setiap aktiva tetap sehingga terdapat penambahan akun akumulasi penyusutan perlatan/kendaraan pada neraca, penambahan akun sewa dibayar dimuka dan biaya sewa pada kelompok beban sebagai jurnal penyesuaian untuk setiap bulanya.
SARAN • Berdasarkan kesimpulan dan keterbatasan yang diperoleh dalam penelitian ini, maka dapat diberikan saran bahwa TB. Imam Syafi’i Bekasi sebagai UKM sebaiknya dapat menyesuaikan penyusunan dan penerapan laporan keuangannya dengan standar akuntansi yang di khususkan bagi UKM yaitu SAK ETAP. Selain itu pemilik harus menambah wawasan tentang bagaimana penerapan akuntansi yang benar agar laporan keuangan sesuai dengan standar SAK ETAP.
TERIMA KASIH
Langkah langkah Transaksi Penjualan Dalam Software