Modul ke:
TEORI KOMUNIKASI Pengertian Teori dan Model Komunikasi
Fakultas
ILMU KOMUNIKASI
Program Studi
MARKETING COMMUNICATIONS & ADVERTISING www.mercubuana.ac.id
SUGIHANTORO, S.Sos, M.IKom.
Pengertian Teori
Menurut Kerlinger : Teorinya adalah sebuah konsep yang berhubungan satu sama lain yang berisi pandangan sistematis fenomena.
Menurut Littlejohn & Karen Foss: Teori merupakan sebuah sistem konsepkonsep abstrak dan hubungan dari konsep yang membantu kita untuk memahami fenomena.
Dimensi-Dimensi Teori
9 9 9 9
Asumsi Filosofis Konsep Penjelasan Prinsip
Tiga Hal yang Diperhatikan dalam Memahami Teori
9 9 9
Teori adalah sebuah set proposisi yang terdiri atas konstrak (construct) yang sudah didefinisikan secara luas dan dengan hubungan unsur-unsur dalam set tersebut secara jelas pula.
Teori menjelaskan hubungan antarvariabel atau antarkonstrak (construct) sehingga pandangan yang sistematis dari fenomena-fenomena yang diterangkan oleh variabel dengan jelas kelihatan.
Teori menerangkan fenomena dengan cara menspesifikasikan variabel mana yang berhubungan dengan variabel mana.
Fungsi-Fungsi Teori
1
Teori mendefinisikan orientasi utama dari ilmu dengan cara memberikan definisi terhadap jenis-jenis data yang akan dibuat abstraksinya.
2
Teori memberikan rencana (scheme) konseptual, dengan rencana mana fenomena-fenomena yang relevan disistematiskan, diklarifikasikan, dan dihubung-hubungkan.
3
Teori memberi ringkasan terhadap fakta dalam bentuk generalisasi empiris dan sistem generalisasi.
4
Teori memberikan prediksi terhadap fakta. Penyingkatan fakta-fakta oleh teori akan menghasilkan uniformitas dari pengamatanpengamatan.
5
Teori memperjelas pengetahuan kita.
celah-celah
di
dalam
Contoh Teori Komunikasi
Teori Jarum Hipodermic
Teori ini mengasumsikan bahwa media memiliki kekuatan yang sangat perkasa, dan komunikan dianggap pasif atau tidak tahu apa-apa. Teori ini mengasumsikan bahwa seorang komunikator dapat menembak peluru komunikasi yang begitu ajaib kepada khalayak yang tidak berdaya (pasif).
Teori peluru yang dikemukakan Wilbur Schram pada tahun 1950-an ini kemudian dicabut kembali tahun 1970-an, dengan meminta kepada para pendukungnya untuk menganggap teori ini tidak ada, sebab khalayak yang menjadi sasaran media massa itu ternyata tidak pasif.
Contoh Teori Komunikasi
Teori Jarum Hipodermic
Pengertian Model Menurut Deutsch model adalah struktur simbol dan aturan kerja yang diharapkan selaras dengan serangkaian poin yang relevan dalam struktur atau proses yang ada.
Aubrey Fisher menyatakan, model adalah analogi yang mengabstrasikan dan memilih bagian dari keseluruhan unsur, sifat atau komponen yang penting dari fenomena yang dijadikan model
Model Utama dalam Komunikasi
1
Model Komunikasi Linier
2
Model Komunikasi Interaksional
3
Model Komunikasi Transaksional
Fungsi Model
9 9 9
Melukiskan proses komunikasi
Menunjukan hubungan visual. Membantu dalam menemukan memperbaiki kemacetan komunikasi
dan
Fungsi Model Menurut Deutsch
9 9 9 9
Mengorganisasikan (kemiripan hubungan) yang tidak teramati
data
dan
Heuristik (menjunjukkan fakta-fakta dan metode baru yang tidak diketahui) Prediktif, memungkinkan peramalan dari sekedar tipe ya atau tidak hingga yang kuantitatif yang berkenaan dengan kapan dan berapa banyak Pengukuran guna mengukur fenomena yang diprediksi
Contoh Model Komunikasi
Model KOMUNIKASI OSGOODSCHRAMM
Contoh Model Komunikasi
Model KOMUNIKASI LASWELL
Daftar Pustaka Ardianto, Elvinaro dkk. 2007. Komunikasi Massa Suatu Pengantar. Bandung: Simbiosa Rekatama Media. Effendy, Onong Uchjana. 2006. Ilmu Komunikasi; Teori dan Praktek. Bandung: Remaja Rosda Karya Litteljohn, Stephen W. 2009. Teori Komunikasi; Theories of Human Communication. Terjemahan oleh Mohammad Yusuf Hamdan. Jakarta: Salemba Empat. Mulyana, Deddy. 2007. Ilmu Komunikasi Suatu Pengantar. Bandung: PT.Remaja Rosdakarya. Nazir, Mohammad. 2005. Metode Penelitian. Jakarta: Ghalia Indonesia. Rohim, Syaiful. 2009. Teori Komunikasi; Perspektif, Ragam, dan Aplikasi. Jakarta: Rineka Cipta. Wiryanto. 2006. Pengantar Ilmu Komunikasi. Jakarta: PT. Grasindo.
Terima Kasih SUGIHANTORO, S.Sos, M.IKom