RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Nama Mata Kuliah Kode Mata Kuliah Semester/TA Hari Pertemuan Tempat Pertemuan Nama Dosen
: : : : : :
Sprechfertigkeit III
Alamat Telp. E mail
: : 081265476867 :
[email protected]
JER 46014
Ganjil/2015- 2016 Senin dan Rabu 13.00-14.40 (A). 14.40-16.20 (B) 1.Jujur Siahaan, S.Pd., M.Hum 2. Hafniati, S. Pd, M.A
I. Deskripsi Mata Kuliah : Mata kuliah Sprechfertigkeit III ini mengajarkan keterampilan berbicara dalam bahasa Jerman pada tingkat menengah awal (Tingkat B1). Sumber materi berasal dari buku Studio d A1 dan Studio d A2. Tambahan materi berasal dari internet dan buku-buku yang memiliki tema yang relevan dengan berbicara. Dalam matakuliah ini ditekankan pendalaman materi dengan tugas bermain peran, dan presentasi baik mandiri maupun berkelompok. Pendekatan yang digunakan adalah pendekatan komunikatif, oleh karena itu matakuliah ini disampaikan secara terintegratif dengan keterampilan berbahasa yang lain, seperti mendengar, membaca dan berbicara yang mengacu pada satu tema. II. Standar Kompetensi
: Kompeten berkomunikasi lisan dalam bahasa Jerman sesuai dengan tingkat menengah awal (Tingkat B1).
III. Kompetensi Dasar: a. Kompeten menguasai semua materi berbicara dengan tema yang berbeda-beda b. Kompeten melakukan presentasi dalam bahasa Jerman dengan percaya diri . c. Kompeten berdiskusi dan berdialog langsung dalam bahasa Jerman sesuai tema yang ditentukan dengan menghargai pendapat orang lain.
1
IV. Indikator a. Kompeten menguasai materi berbicara dengan tema yang berbeda-beda sesuai dengan tingkat ZIDS yang berasal dari sumber belajar dengan kemampuan berkomunikasi yang baik. b. Kompeten melakukan presentasi dalam bahasa Jerman dengan percaya diri . c. Kompeten berdiskusi dan berdialog langsung dalam bahasa Jerman sesuai tema yang ditentukan dengan menghargai pendapat orang lain. d. Kompeten menghafal kosa kata minimal 1000 kata e. Kompeten mennyusun kalimat yang benar sesuai tata bahasa jerman. V. Daftar Rujukan Hermann Funk, dkk. 2006, Studio d A1, Berlin: Cornelsen Verlag Hermann Funk, dkk. 2006, Studio d A2, Berlin: Cornelsen Verlag VI.1 Out Put. a. Hasil Print out Presentasi dalam bahasa Jerman b. Puisi dalam bahasa Jerman c. Rekaman hasil wawancara Mahasiswa kepada orang Jerman VI.2 Out Comes. Meningkatnya kemampuan mahasiswa dalam berkomunikasi atau berdialog dalam bahasa Jerman secara spontan dan lancar dengan penutur asli dan tema-tema yang berbeda dan komplit. VII. Tugas a. Membuat dan membaca puisi dalam bahasa Jerman b. Melakukan interview kepada orang Jerman/keluarga Jerman yang harus direkam dalam bentuk kaset atau CD dan harus diserahkan Transkripsinya (Tema: Arbeit, Studi, Religion, Freizeit, Feste, Altagssleben, essen und trinken, Verkehrsmittel)
2
Pertemuan 1 Sesi
Topik (Bahan Ajar)
Kompetensi Hard Skills
1
Aktifitas Belajar
Hasil Belajar (Output)
1. Ceramah 2. Diskusi
1. Catatan berisi pemahaman dan refleksi terhadap ceramah dan diskusi serta rencana strategi belajar yang akan diterapkan mahasiswa
Dampak Hasil Belajar (Outcome)
S. Belajar (Learning Resources)
Soft Skills
Kompeten 1. Motivasi belajar belajar tinggi Sprechfertigkeit III 2. Kepatuhan terhadap kontrak kuliah 3. Kemandirian
Pengantar perkuliahan
1.Meningkatnya kesiapan belajar. 2.Meningkatnya kualitas dan kejelasan rencana perilaku belajar
Indikator Penilaian (Assessment Indicators) 1. kesesuaian catatan dengan materi ceramah dan diskusi 2. kesesuaian rumusan rencana srtategi belajar yang direncanakan 3. Soft skill
Pertemuan 2 Tahap kegiatan menit ke 1-10
10-25
26-65
66-90
Materi Über das Stadt und Landleben sprechen
Dosen
Aktivitas Pembelajaran Mahasiswa
Metode/Teknik Pembelajaran
memeriksa kehadiran mahasiswa
Menjawab „hadir“ apabila dosen memanggil namanya
Ceramah dan diskusi
Menjelaskan tema yang akan di ceritakan Memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk berbicara tentang tema yang telah diberikan dosen memberi komentar hasil kerja
Menyimak penjelasan dosen+
Ceramah
Berbicara dalam bahasa jerman dengan tema yang sudah disediakan dan memberi komentar tentang penampilan temannya Menyimak komentar dosen
Ceramah
Ceramah
3
Output Catatan kehadiran mahasiswa Penjelasn tema yang sudah ceritakan Rekaman hasil pembicaraan mahasiswa dengan tema yang sudah disediakan Komentar tentang hasil
Outcome Mahasiswa merasa berharga atas kehadirannya Menceritkan tema dalam bahasa jerman Berbicara dalam bahasa jerman
Memberikan komentar
Sumber Belajar Studio d A2
Evaluasi
Atribut Soft Skills Tanggung jawab dan Percaya diri
Studio d A2
Studio d A2
Tanggung jawab dan Percaya diri
Komunikasi lisan dan
mahasiswa Penutup dengan memberikan nasehat dan tugas yang diserahkan pada pertemuan berikutnya
Mendengar nasehat dosen dan menulis tugas yang diserahkan pada pertemuan berikutnya
Ceramah
diskusi Nasehat dosen dan tugas
percaya diri Mendapat nasehat dan tugas
Membuat perencanaan tentang halhal yang perlu dilakukan apabila seseorang pindah dari rumah di suatu tempat ke tempat yang lain dalam bhs jerman
91-100
Pertemuan 3 Tahap kegiatan menit ke
Materi
Dosen
Aktivitas Pembelajaran Mahasiswa
Metode/Teknik Pembelajaran
Output
memeriksa kehadiran mahasiswa
Menjawab „hadir“ apabila dosen memanggil namanya
Ceramah
Catatan kehadiran mahasiswa
11-25
Membahas hasil tugas mahasiswa
Diskusi dan tanya jawab
Hasil tugas yang sudah di bahas
26-30
membagi mahasiswa dalam kelompok
Menyimak pembahasan hasil tugas yang sudah dikerjakan Berkelompok dengan teman yang sudah dibagikan dosen Menyimak penjelasan dosen
Berdiskusi tentang tema yang disediakan
Diskusi kelompok
1-10
31-40
41-60
Der Umzug
menjelaskan tema yang akan dikerjakan mahasiswa Memberi kesempatan dan membimbing mahasiswa untuk
Outcome Mahasiswa merasa berharga atas kehadirannya Memahami hasil tugas
Sumber Belajar Studio d A2
Evaluasi
Atribut Soft Skills Berkomuni kasi lisan dan Jujur
Diskusi kelompok
4
Penjelasan tema
Memahami penjelasan tema
jujur
Hasil diskusi
Melakukan diskusi
Berkomuni kasi lisan
61-75
76-90
91-100
melakukan diskusi Mendengar hasil diskusi mahasiswa
Menyampaikan hasil diskusi
Hasil diskusi
Memberi komentar ttg hasil diskusi
Mendengar komentar dosen
Penutup dengan memberikan nasehat dan mengumumkan bahwa minggu depan akan diadakan formatif 1
Mendengar nasehat dosen dan bersiap siap untuk ujian minggu depan
Komentar atau perbaikan hasil diskusi Tugas dan nasehat dosen
Percaya diri serta jujur
Mendapat nasehat dosen dan pengumuman formatif 1
Pertemuan 4: Formatif 1 Tahap kegiatan menit ke Setiap mahasiwa disediakan waktu untuk menjelaskan tema dalam bahasa jerman selama 10 menit
Materi Erzählen
Aktivitas Pembelajaran Dosen Mahasiswa Memanggil Memilih tema mahasiswa satu kemudian persatu dan menceritakannya mahasiwa memilih dalam bahasa tema yang akan di jerman bicarakan dalam bahasa jerman
Metode/Teknik Pembelajaran Ceramah
Output Hasil rekaman penjelasn tema dalam bahasa jerman
Outcome
Sumber Belajar
Evaluasi
Menceritakan tema yang sudah dipilih
Atribut Soft Skills Komunikasi lisan, percaya diri serta jujur
Pertemuan 5 Tahap kegiatan menit ke 1-10
10-25 25-65
Materi Über Kulturelle Interessen sprechen Konsum
Dosen
Aktivitas Pembelajaran Mahasiswa
Metode/Teknik Pembelajaran
Output
memeriksa kehadiran mahasiswa
Menjawab „hadir“ apabila dosen memanggil namanya
Ceramah
Catatan kehadiran mahasiswa
Menjelaskan tema yang akan di ceritakan
Menyimak penjelasan dosen
Ceramah
Memberikan
Berbicara dalam
Penjelasn tema yang sudah ceritakan Rekaman
Diskusi dan
5
Outcome
Sumber Belajar
Mahasiswa merasa dihargai atas kehadirannya Menceritkan tema dalam bahasa jerman
Studio d A2
Berbicara dalam
Studio d
Evaluasi
Atribut Soft Skills Berkomunik asi lisan dan Jujur
Studio d A2 Tanggung
kesempatan kepada mahasiswa untuk berbicara tentang tema yang telah diberikan dosen
65-90
90-100
memberi komentar hasil kerja mahasiswa
bahasa jerman dengan tema yang sudah disediakan dan memberi komentar tentang penampilan temannya Menyimak komentar dosen
Penutup dengan memberikan nasehat dan tugas yang diserahkan pada pertemuan berikutnya
Mendengar nasehat dosen dan menulis tugas yang diserahkan pada pertemuan berikutnya
tanya jawab
Ceramah
Ceramah
hasil pembicaraan mahasiswa dengan tema yang sudah disediakan Komentar tentang hasil diskusi Nasehat dosen dan tugas
bahasa jerman
Output
Outcome Mahasiswa merasa berharga atas kehadirannya Menceritkan tema dalam bahasa jerman
jawab dan Percaya diri
A2
Memberikan komentar
Komunikasi lisan dan percaya diri
Mendapat nasehat dan tugas
Pertemuan 6 Tahap kegiatan menit ke 1-10
11-25
26-65
Materi Über Vergangenes sprechen und schreiben
Dosen
Aktivitas Pembelajaran Mahasiswa
Metode/Teknik Pembelajaran
memeriksa kehadiran mahasiswa
Menjawab „hadir“ apabila dosen memanggil namanya
Ceramah
Catatan kehadiran mahasiswa
Menjelaskan tema yang akan di ceritakan
Menyimak penjelasan dosen
Ceramah
Penjelasn tema yang sudah ceritakan
Memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk berbicara tentang hal-hal yang telah dilakukan dimasa lampau dengan menggunakn grammatik yang benar dlm bhs jerman
Berbicara dalam bahasa jerman dengan tema yang sudah disediakan dan memberi komentar tentang penampilan temannya
Ceramah dan tanya jawab
6
Sumber Belajar Studio d A2 Studio d A2
Evaluasi
Atribut Soft Skills Berkomunikasi lisan dan Jujur
66-90
91-100
memberi komentar hasil kerja mahasiswa
Menyimak komentar dosen
Ceramah
Penutup dengan memberikan nasehat dan tugas yang diserahkan pada pertemuan berikutnya
Mendengar nasehat dosen dan menulis tugas yang diserahkan pada pertemuan berikutnya
Ceramah
Komentar tentang hasil diskusi Nasehat dosen dan tugas
Memberikan komentar
Komunikasi lisan dan percaya diri
Mendapat nasehat dan tugas
Pertemuan 7 Tahap kegiatan menit ke 1-10
10-20
20-25
25-30
30-45 45-65 65-85
Materi Über Berufsbiografien und wünsche sprechen
Dosen
Aktivitas Pembelajaran Mahasiswa
Metode/Teknik Pembelajaran
Output
memeriksa kehadiran mahasiswa
Menjawab „hadir“ apabila dosen memanggil namanya
Ceramah
Catatan kehadiran mahasiswa
Menjelaskan tema yang akan di ceritakan
Menyimak penjelasan dosen
Ceramah
Penjelasn tema yang sudah ceritakan
membagi mahasiswa dalam kelompok
Berkelompok dengan teman yang sudah dibagikan dosen Menyimak penjelasan dosen
Diskusi kelompok
Berdiskusi tentang tema yang disediakan
Diskusi kelompok
menjelaskan tema yang akan dikerjakan mahasiswa Memberi kesempatan dan membimbing mahasiswa untuk melakukan diskusi Mendengar hasil diskusi mahasiswa Memberi komentar ttg hasil diskusi
Menyampaikan hasil diskusi Mendengar komentar dosen
Mahasiswa merasa berharga atas kehadirannya Menceritkan tema dalam bahasa jerman
Sumber Belajar Studio d A2
Evaluasi
Atribut Soft Skills Berkomunik asi lisan dan Jujur
Studio d A2
Penjelasan tema
Memahami penjelasan tema
jujur
Hasil diskusi
Melakukan diskusi
Berkomunik asi lisan
Hasil diskusi Komentar atau perbaikan
7
Outcome
Percaya diri serta jujur
85-100
Penutup dengan memberikan nasehat dan mengumumkan bahwa minggu depan akan diadakan formatif 2
hasil diskusi nasehat dosen dan pengumuma n formatif 2
Mendengar nasehat dosen dan bersiap siap untuk ujian minggu depan
Mendapat nasehat dosen dan pengumuman formatif 2
Pertemuan 8: Formatif 2 Tahap kegiatan menit ke Setiap mahasiwa disediakan waktu untuk menjelaskan tema dalam bahasa Jerman selama 10 menit
Materi Menceritakan gambar
Aktivitas Pembelajaran Dosen Mahasiswa Memberikan Memilih beberapa gambar gambar kemudian menceritakan gambar tersebut dlm bahasa jerman
Metode/Teknik Pembelajaran Ceramah
Output Rekaman penjelasan mahasiswa tentang gambar
Outcome
Sumber Belajar
Evaluasi
Menceritakan gambar
Atribut Soft Skills Berkomunikasi lisan, Percaya diri serta jujur.
Pertemuan 9 Tahap kegiatan menit ke 1-10
11-20
21-50
51-75
Materi Berufswünsche
Dosen
Aktivitas Pembelajaran Mahasiswa
memeriksa kehadiran mahasiswa Menjelaskan tema yang akan di ceritakan Memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk menceritakan pekerjaan impiannya Memberi komentar
Metode/Teknik Pembelajaran
Output
Menjawab „hadir“ apabila dosen memanggil namanya Menyimak penjelasan dosen
Ceramah
Catatan kehadiran mahasiswa
Ceramah
Penjelasn tema yang sudah ceritakan
Menceritakn pekerjaan impian
Ceramah
Pekerjaan impian
Mendengar komentar dosen
Komentar atau perbaikan hasil
8
Outcome Mahasiswa merasa berharga atas kehadirannya Menceritkan tema dalam bahasa jerman Menceritakn pekerjaan impian
Sumber Belajar Studio d A2
Evaluasi
Atribut Soft Skills Berkomunikasi lisan dan Jujur
Studio d A2 Berkomunikasi lisan dan Jujur
76-100
Penutup dengan memberikan nasehat dan tugas yang diserahkan pada pertemuan berikutnya
diskusi Tugas dan nasehat dosen
Mendengar nasehat dosen dan menulis tugas yang diserahkan pada pertemuan berikutnya
Mendapat tugas dan nasehat dosen
Mencari pesta serta adat kebiasaan di jermanm
Jujur
Pertemuan 10 Tahap kegiatan menit ke 1-10
11-20
21-50
51-75
76-100
Materi Berufswünsche
Dosen
Aktivitas Pembelajaran Mahasiswa
memeriksa kehadiran mahasiswa
Menjelaskan tema yang akan di ceritakan Memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk menceritakan pekerjaan impiannya Memberi komentar
Penutup dengan memberikan nasehat dan tugas yang diserahkan pada pertemuan berikutnya
Menjawab „hadir“ apabila dosen memanggil namanya Menyimak penjelasan dosen Menceritakn pekerjaan impian
Metode/Teknik Pembelajaran
Output
Outcome
Sumber Belajar
Ceramah
Catatan kehadiran mahasiswa
Mahasiswa merasa berharga atas kehadirannya
Studio d A2
Ceramah
Penjelasn tema yang sudah ceritakan
Studio d A2
Ceramah
Pekerjaan impian
Menceritkan tema dalam bahasa jerman Menceritakn pekerjaan impian
Mendengar komentar dosen
Komentar atau perbaikan hasil diskusi Tugas dan nasehat dosen
Mendengar nasehat dosen dan menulis tugas yang diserahkan pada pertemuan berikutnya
9
Mendapat tugas dan nasehat dosen
Evaluasi
Atribut Soft Skills Berkomunikasi lisan dan Jujur
Berkomunikasi lisan dan Jujur
Mencari pesta serta adat kebiasaan di jermanm
Jujur
Pertemuan 11 Tahap kegiatan menit ke
Materi
Dosen
Aktivitas Pembelajaran Mahasiswa
Metode/Teknik Pembelajaran
Output
memeriksa kehadiran mahasiswa
Menjawab „hadir“ apabila dosen memanggil namanya
Ceramah
Catatan kehadiran mahasiswa
11-25
Membahas hasil tugas mahasiswa
Diskusi dan tanya jawab
Hasil tugas yang sudah di bahas
26-30
membagi mahasiswa dalam kelompok
Menyimak pembahasan hasil tugas yang sudah dikerjakan Berkelompok dengan teman yang sudah dibagikan dosen Menyimak penjelasan dosen
Memberi kesempatan dan membimbing mahasiswa untuk melakukan diskusi Mendengar hasil diskusi mahasiswa Memberi komentar ttg hasil diskusi
Berdiskusi tentang tema yang disediakan
Diskusi kelompok
Penutup dengan memberikan nasehat dan mengumumkan bahwa minggu depan akan diadakan formatif 3
Mendengar nasehat dosen dan bersiap siap untuk ujian minggu depan
1-10
31-40
41-60
61-75 76-90
91-100
Feste und Geschenke
menjelaskan tema yang akan dikerjakan mahasiswa
Outcome Mahasiswa merasa berharga atas kehadirannya Memahami hasil tugas
Sumber Belajar Studio d A2
Evaluasi
Atribut Soft Skills Berkomunikasi lisan dan Jujur
Diskusi kelompok
Menyampaikan hasil diskusi Mendengar komentar dosen
Penjelasan tema
Memahami penjelasan tema
Hasil diskusi
Melakukan diskusi
Hasil diskusi Komentar atau perbaikan hasil diskusi nasehat dosen dan pengumuman ujian formatif 3
10
Mendapat nasehat dosen dan persiapan formatif 3
Berkomunikasi lisan dan Jujur
Pertemuan 12: Formatif 3 Tahap kegiatan menit ke Setiap mahasiwa disediakan waktu untuk menjelaskan tema dalam bahasa jerman selama 10 menit
Materi Membaca puisi hasil karya mahasiswa
Aktivitas Pembelajaran Dosen Mahasiswa Memanggil Membaca mahasiswa satu puisi hasil persatu untuk karya pribadi membaca puisi dan menilai nya
Metode/Teknik Pembelajaran Ceramah
Output
Outcome
Puisi
Membuat dan membaca puisi
Output
Outcome Mahasiswa merasa berharga atas kehadirannya
Sumber Belajar
Evaluasi
Atribut Soft Skills Berkomunikasi lisan, Jujur serta percaya diri
Pertemuan 13 Tahap kegiatan menit ke 1-10
11-25
26-30
31-50
51-70 71-85 86-100
Materi Emotionen erkennen und Emotionen ausdrücken
Dosen
Aktivitas Pembelajaran Mahasiswa
Metode/Teknik Pembelajaran
memeriksa kehadiran mahasiswa
Menjawab „hadir“ apabila dosen memanggil namanya
Ceramah
Catatan kehadiran mahasiswa
membagi mahasiswa dalam kelompok
Berkelompok dengan teman yang sudah dibagikan dosen Menyimak penjelasan dosen
Diskusi kelompok
Kelompok diskusi
menjelaskan tema yang akan dikerjakan mahasiswa Memberi kesempatan dan membimbing mahasiswa untuk melakukan diskusi Mendengar hasil diskusi mahasiswa Memberi komentar ttg hasil diskusi Penutup dengan memberikan nasehat
Hasil diskusi
Menyampaikan hasil diskusi Mendengar komentar dosen Mendengar nasehat dosen
nasehat dosen
11
Studio d A2
Evaluasi
Atribut Soft Skills Berkomunikasi lisan dan Jujur
Berkomunikasi lisan dan Jujur
Penjelasan dosen
Berdiskusi tentang tema yang disediakan
Sumber Belajar
Mendapat nasehat dosen
Pertemuan 14 Tahap kegiatan menit ke 1-10
11-25 26-60
61-90
91-100
Materi Über einen Film sprechen
Dosen
Aktivitas Pembelajaran Mahasiswa
memeriksa kehadiran mahasiswa Menjelaskan tema yang akan di ceritakan Memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk berbicara tentang tema yang telah diberikan dosen
memberi komentar hasil kerja mahasiswa Penutup dengan memberikan nasehat dan tugas yang diserahkan pada pertemuan berikutnya
Metode/Teknik Pembelajaran
Output
Menjawab „hadir“ apabila dosen memanggil namanya Menyimak penjelasan dosen
Ceramah dan diskusi
Catatan kehadiran mahasiswa
Ceramah
Berbicara dalam bahasa Jerman dengan tema yang sudah disediakan dan memberi komentar tentang penampilan temannya Menyimak komentar dosen
Ceramah
Penjelasn tema yang sudah ceritakan Rekaman hasil pembicaraan mahasiswa dengan tema yang sudah disediakan
Mendengar nasehat dosen dan menulis tugas yang diserahkan pada pertemuan berikutnya
Ceramah
Ceramah
12
Komentar tentang hasil diskusi Nasehat dosen dan tugas
Outcome Mahasiswa merasa berharga atas kehadirannya Menceritkan tema dalam bahasa jerman Berbicara dalam bahasa jerman
Sumber Belajar
Evaluasi
Tanggung jawab dan Percaya diri
Studio d A2 Studio d A2
Tanggung jawab dan Percaya diri
Studio d A2
Memberikan komentar Mendapat nasehat dan tugas
Atribut Soft Skills
Komunikasi lisan dan percaya diri Mencari nama tokoh dan penemuannya yang sangat berguna bagi manusia
Pertemuan 15 Tahap kegiatan menit ke 1-10
Materi Beschreibungen von Produkten und Erfindungen verstehen
Dosen
Aktivitas Pembelajaran Mahasiswa Menjawab „hadir“ apabila dosen memanggil namanya
Ceramah
Catatan kehadiran mahasiswa
Membahas hasil tugas mahasiswa
Menyimak pembahasan hasil tugas yang sudah dikerjakan Berkelompok dengan teman yang sudah dibagikan dosen Menyimak penjelasan dosen
Diskusi dan tanya jawab
Hasil tugas yang sudah di bahas
Diskusi kelompok
membagi mahasiswa dalam kelompok
21-50
menjelaskan tema yang akan dikerjakan mahasiswa
51-60
Memberi kesempatan dan membimbing mahasiswa untuk melakukan diskusi Mendengar hasil diskusi mahasiswa Memberi komentar ttg hasil diskusi
Berdiskusi tentang tema yang disediakan
Penutup dengan memberikan nasehat dan mengumumkan bahwa minggu depan akan diadakan formatif 4
Mendengar nasehat dosen dan bersiap siap untuk ujian minggu depan
81-90
91-100
Output
memeriksa kehadiran mahasiswa
11-20
61-80
Metode/Teknik Pembelajaran
Outcome Mahasiswa merasa berharga atas kehadirannya Memahami hasil tugas
Sumber Belajar Studio d A2
Evaluasi
Atribut Soft Skills Berkomunika si lisan dan Jujur
Diskusi kelompok
Menyampaikan hasil diskusi Mendengar komentar dosen
Penjelasan tema
Memahami penjelasan tema
Hasil diskusi
Melakukan diskusi
Hasil diskusi Komentar atau perbaikan hasil diskusi nasehat dosen dan pengumuman ujian formatif 4
13
Mendapat nasehat dosen dan persiapan formatif 4
Berkomunika si lisan dan Jujur
Pertemuan 16: Formatif 4 berbasis tugas Tahap kegiatan menit ke
Materi Melakukan interview kepada orang Jerman/keluarga Jerman yang harus direkam dalam bentuk kaset atau CD dan harus diserahkan Transkripsinya (Tema: Arbeit, Studi, Religion, Freizeit, Feste, Altagssleben, essen und trinken, Verkehrsmittel).
Aktivitas Pembelajaran Dosen Mahasiswa Mengumpulkan rekaman hasil interview mahasiswa kepada orang jerman
Metode/Teknik Pembelajaran
Menyerahka rekaman hasil interview mahasiswa kepada orang jerman n
14
Output
Outcome
rekaman hasil interview mahasiswa kepada orang jerman
Melakukan wawancara kepada orang jerman dan merekamnya dalam bentuk kaset atau CD
Sumber Belajar
Evaluasi
Atribut Soft Skills Berkomunikasi lisan, percaya diri serta Jujur
KONTRAK KULIAH PRODI PEND.BAHASA JERMAN JURUSAN BAHASA ASING FBS UNIMED
Mata Kuliah Kode Mata Kuliah SKS Dosen Pengampu Hari/Pukul/Ruang
: Sprechfertigkeit III : JER 46014 : Sks : Jujur Siahaan, S.Pd., M.Hum : Hafniati, S. Pd, M.A : 13.00-14.40 (A). 14.40-16.20 (B)
I. Hak dan Kewajiban Mahasiswa : 1. Kegiatan pembelajaran dimulai pukul 13.00 dan 14.40 WIB. 2. Selama proses pembelajaran berlangsung, HP harus dimatikan 3. Pengumpulan tugas perkuliahan harus sesuai dengan jadual yang telah ditetapkan dan dilakukan sebelum pembelajaran dimulai. Mahasiswa yang terlambat menyerahkan tugas hanya memperoleh 75 % nilai maksimal tugas, apabila terlambat hingga satu hari hanya mendapat 50 % nilai tugas dan apabila terlambat lebih dari satu hari mendapat nilai 0 %. 4. Tugas yang merupakkan plagiat atau pengkutipan tanpa aturan penulisan diminta mengundurkan diri semester ini dan bias mengikuti di semester depan ( bila ada ). 5. Aturan jumlah minimal presensi dalam pembelajaran tetap diberlakukan, termasuk aturan cara berpakaian dan tidak diperbolehkan memakai sandal jepit. 6. Mahasiswa berhak mengharapkan ujian formatif dan tugas dinilai dan hasil penilaian dikembalikan dalam batas waktu tertentu disertai umpan balik dari dosen. 7. Mahasiswa berhak mengharapkan keterbukaan dan perbaikan nilai oleh dosen jika dosen melakukan kekeliruan menilai. 9. Menginformasikan kepada dosen jika tidak hadir kuliah. 10. Kehadiran mahasiswa minimal 75 % dari jumlah pertemuan perkuliahan. Apabila tidak memenuhi persentase kehadiran, maka mahasiswa tersebut tidak dibenarkan mengikuti formatif ke 4. II. Hak dan Kewajiban Dosen : 1. 2. 3. 4. 5.
Tiba tepat waktu dan melaksanakan PBM Tetap terlibat untuk seluruh aktivitas kelas Memeriksa, menganalisis dan mengembalikan hasil ujian dan tugas mahasiswa Mengharapkan evaluasi mahasiswa tentang pembelajaran yang dilakukan Mematuhi seluruh aturan akademik yang berlaku. Medan, Agustus 2015 Dosen Pengampu
(Hafniati, S.Pd., M.A) NIP 19731130 201012 2 001
( Jujur Siahaan, S.Pd, M.Hum ) NIP 19720715 199903 2 003
Wakil Mahasiswa (…………………………………) NIM
1