Rencana Kinerja Kecamatan Gucialit Tahun 2015
BAB. I PENDAHULUAN A. UMUM 1.1. Latar Belakang Era Otonomi Daerah telah berjalan sejalan dengan terbitnya Undang-undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintah Daerah. Upaya untuk berpartisipasi dalam mewujudkan kepemerintahan yang baik (Good Governance) menjadi hal yang penting. Sebagai pelayan masyarakat, pemerintah dituntut untuk lebih berperan aktif dan memiliki pemikiran yang berkembang tanggap terhadap perubahan yang demikian cepat, sekaligus mampu beradaptasi dalam berbagai aktivitasnya. Upaya untuk meningkatkan penyelenggaraan pemerintahan yang lebih berdaya guna, berhasil guna, bersih dan bertanggung jawab perlu suatu media pertanggungjawaban yang sistematis dan melembaga. Pentingnya hal tersebut telah disadari oleh pemerintah sebagaimana tercermin dalam Instruksi Presiden No. 7 Tahun 1999 tentang Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah. Sejalan dengan tuntutan tersebut di atas, perlu segera diupayakan beberapa langkah strategis dan tindakan-tindakan operasional untuk merealisasikannya.
Salah
satu
langkah
yang
perlu
dan
harus
dikembangkan saat ini adalah mewujudkan suatu kepemerintahan yang baik (good governance) yang memiliki elemen dasar transparansi, partisipasi dan akuntabilitas. Sebagai aplikasi dari uraian di atas, maka perlu dibuat Rencana Kerja yang memuat rencana kerja dalam satu tahun kedepan, didalam Renja akan dituangkan Rencana Kerja Kecamatan Gucialit Kabupaten Luamjang pada Tahun 2015. Dengan
adanya
otonomi
daerah,
pemerintah
Kabupaten
Lumajang memiliki wewenang lebih luas di dalam merencanakan dan melaksanakan setiap kebijakan di tingkat daerah kecuali urusan yang ditetapkan menjadi kewenangan pusat dan propinsi (UU No. 32/2004). Prinsip-prinsip dasar yang terdapat dalam UU No. 32/2004 ini meliputi: demokrasi, peran serta masyarakat, pemerataan dan keadilan serta keragaman dan potensi daerah.
1
2015
Rencana Kinerja Kecamatan Gucialit Tahun 2015 Dari prinsip-prinsip dasar tersebut di atas, jelas terlihat bahwa semua tindakan kebijakan yang diimplementasikan diera otonomi diorientasikan untuk mewujudkan kesejahteraan masyarakat dengan mengoptimalkan potensi dan sumber daya lokal. Kesejahteraan rakyat pada hakikatnya dapat diwujudkan melalui kemandirian masyarakat itu sendiri untuk mencapai hasil
kegiatan pembangunan yang dilakukan
secara berkesinambungan. Upaya untuk mendorong pembangunan di Kecamatan Gucialit adalah suatu hal yang sangat kompleks dan tidak mungkin dilaksanakan dengan menggunakan pendekatan manajemen yang parsial dan sektoral. Untuk itu dibutuhkan suatu pendekatan yang sistemik dan sistematis yang lebih menekankan perhatian pada aspek-aspek yang fundamental dan strategis. Oleh karena itu perlu dirumuskan sebuah rencana kerja yang berisi arah kebijakan dasar pembangunan yang dapat mendorong peran aktif seluruh elemen masyarakat di dalam kegiatan pembangunan untuk mewujudkan visi dan misi Kecamatan Gucialit pada umumnya dan Kabupaten Lumajang pada umumnya. Dengan demikian diharapkan seluruh elemen masyarakat akan mendapatkan kesempatan dan peluang dasar
yang
sama
untuk
dapat
berperan
aktif
dalam
kegiatan
pembangunan untuk mewujudkan Masyarakat Gucialit yang mandiri dan bermartabat. 1.2. Maksud dan Tujuan Maksud dan tujuan utama dari pembuatan Rencana Kerja ini adalah untuk membangun sebuah Rencana Kerja yang disusun dengan menggunakan pendekatan Sistem Manajemen Strategis (Strategic Management System) yang sifatnya sistemik dan sistematis dan mengacu pada Rencana Strategis ( Renstra ) Kecamatan Gucialit Kabupaten Lumajang tahun 2010-2015. Rencana Kerja SKPD ini menjadi dasar mekanisme pengecekan dan perimbangan (check and balances) kewenangan atas kegiatankegiatan pembangunan yang dilakukan oleh seluruh elemen masyarakat dan Pemerintah Kabupaten Lumajang. Renja SKPD ini juga diharapkan dapat membatasi peluang pengelolaan yang salah, dan peluang penyalahgunaan sumber daya serta memastikan kegiatan pembangunan
2
2015
Rencana Kinerja Kecamatan Gucialit Tahun 2015 sejalan dan searah dengan visi atau tujuan akhir yang ingin dicapai oleh Pemerintah Kabupaten Lumajang. Berikut ini adalah tujuan adanya Rencana Kerja SKPD: 1. Merumuskan arah kebijakan dasar dan strategi pembangunan kota yang dapat mendorong peran aktif seluruh
elemen masyarakat di
dalam kegiatan pembangunan untuk mewujudkan masyarakat yang lebih sejahtera. 2. Merumuskan instrumen dan komitmen kebijakan anggaran jangka menengah yang dapat mengikat eksekutif dan legislatif 3. Merumuskan kerangka strategi dan program jangka menengah yang mengandung sasaran, outcomes dan outputs yang spesifik dan memiliki target terukur supaya memudahkan didalam menilai kinerja organisasi 4. Merumuskan kebijakan, strategi dan program pembangunan yang dapat mensinergikan sumber daya atau potensi yang dimiliki dengan peluang pengembangan wilayah
untuk mewujudkan tujuan akhir
yang ingin dicapai 5. Mengintegrasikan berbagai produk dokumen (contoh: RT RW, Dokumen Potensi Daerah, dll) ke dalam sebuah rencana Kerja 6. Merumuskan sebuah dokumen rencana Kerja yang dapat dijadikan acuan untuk proses koordinasi antar program & kegiatan yang dilakukan oleh Kecamatan Gucialit Kabupaten Lumajang supaya tercipta sinergi untuk pencapaian tujuan akhir yang diinginkan 7. Merumuskan dokumen rencana Kerja yang dapat mengintegrasikan berbagai kepentingan secara vertikal dan horizontal 8. Meletakan fondasi dan fokus tujuan pembangunan yang hendak dicapai 9. Mengoptimalkan upaya dan kinerja pembangunan di Kecamatan Gucialit 10. Mengarahkan program dan kegiatan yang dilakukan oleh seluruh elemen organisasi untuk pencapaian visi dan misi organisasi 11. Memudahkan di dalam mengkomunikasikan dan mensosialisasikan ke seluruh elemen internal maupun external organisasi untuk meningkatkan komitmen dan motivasi semua pihak untuk mencapai tujuan akhir organisasi.
3
2015
Rencana Kinerja Kecamatan Gucialit Tahun 2015 1.3. Landasan Hukum Adapun Landasan Hukum
yang digunakan
dalam
rangka
penyusunan Rencana Kinerja Kecamatan Gucialit Kabupaten Lumajang tahun 2012 ini adalah : 1. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 1950 tentang Pembentukan Daerah-daerah Kabupaten Dalam
Lingkungan Propinsi Jawa
Timur, 2. Undang-Undang Nomor 08 Tahun 1974, tentang pokok pokok kepegawaian
sebagaimana
telah
diubah
dengan
Undang
Undangan Nomor 43 Tahun 1999; 3. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah sebagaimana telah diubah kedua kalinya dengan Undang Undangan Nomor 12 Tahun 2008; 4. Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Daerah ; 5. Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005 tentang pedoman Pengelolaan dan Pertanggungjawaban Keuangan Daerah; 6. Peraturan
Pemerintah
Nomor :
Urusan
Pemerintahan
pembagian Pemerintahan
Daerah
Provinsi
38 Tahun 2007 tentang
dan
antara
pemerintah,
Pemerintah
Daerah
Kabupaten / Kota; 7. Surat Edaran Menteri PAN nomor SE-31 M.PAN/XII 2004 tentang penetapan Kinerja ; 8. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006, tentang pedoman pengelolaan Keuangan Daerah sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri nomor 59 tahun 2007; 9. Peraturan Daerah No. 19 Tahun 2007 tentang Susunan Organisasi dan Tata Kerja Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Lumajang 10. Peraturan Peraturan Bupati Daerah No. 34 Tahun 2012 tentang Pedoman Pelaksanaan AnggaranPendapatan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2013 11. Peraturan Bupati Lumajang nomor 11 Tahun 2005, tentang Pedoman
Umum
Penyelenggaraan
Pelayanan
publik
Kabupaten Lumajang;
4
2015
di
Rencana Kinerja Kecamatan Gucialit Tahun 2015 12. Peraturan Bupati Lumajang Nomor 26 Tahun 2005 tentang pengaturan hari dan jam kerja bagi instansi di lingkungan Pemerintah Kabupaten Lumjang; 13. Instruksi Bupati Lumajang Nomor 01 Tahun 2009 tentang Peningkatan dan pemanfaatan sumberdaya aparatur dilingkungan Pemerintah Kabupaten Lumajang; 14. Keputusan tentang
Bupati
Lumajang
Pedoman
Nomor
Pelaksanaan
188.45/12/427.12/2009
Peningkatan
Kinerja
dan
pemanfaatan Sumberdaya Aparatur dilingkungan Pemerintah Kabupaten Lumajang.
B. KEDUDUKAN KECAMATAN GUCIALIT Secara geografis Kecamatan Gucialit merupakan salah satu kecamatan yang ada di Kabupaten Lumajang dengan batas-batas sebagai berikut: Sebelah Utara
: Kabupaten Probolinggo
Sebelah Timur
: Kecamatan Kedungjajang
Sebelah Selatan
: Kecamatan Senduro
Sebelah Barat
: Kabupaten Probolinggo
Luas Kecamatan Gucialit adalah 72,83 Km² dengan jumlah penduduk sebanyak 27.643 Jiwa yang tersebar pada 9 Desa yaitu : Desa Wonokerto, Pakel, Kenongo, Gucialit, Dadapan, Kertowono, Tunjung, Jeruk dan Sombo. yang terdiri dari 62 Rukun Warga ( RW ) ,221 Rukun Tetangga ( RT )
dengan jumlah Kepala Keluargan ( KK ) sebanyak
8.141. Penduduk
sebagai obyek
sekaligus
subyek
pembangunan
mempunyai peranan penting dalam pembangunan, oleh karena itu data penduduk sangat dibutuhkan dalam perencanaan pembangunan.
per
tahun. Jumlah penduduk Kecamatan Gucialit sampai dengan Bulan Desember 2014 sebanyak 27.585. jiwa yang terdiri dari : Penduduk Laki-laki sebanyak
:16.551. jiwa
Penduduk Perempuan sebanyak
:11.034 jiwa
C. TUGAS POKOK DAN FUNGSI Berdasarkan Peraturan Bupati Lumajang Nomor 01 Tahun 2009 tentang Penjabaran Tugas Dan Fungsi Organisasi Kecamatan, rincian tugas pokok dan
5
2015
Rencana Kinerja Kecamatan Gucialit Tahun 2015 fungsi dari masing-masing jabatan dalam struktur organisasi kecamatan adalah sebagai berikut: A. Camat Camat, mempunyai tugas melaksanakan kewenangan pemerintahan yang dilimpahkan oleh Bupati sesuai karakteristik wilayah, kebutuhan dan tugas pemerintah
lainnya
berdasarkan
peraturan
perundang-undangan.
Untuk
melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud, Camat, mempunyai fungsi : a. Pemimpin penyelenggaraan pemerintahan, pembangunan dan pembinaan kehidupan kemasyarakatan di kecamatan berdasarkan pedoman dan kebijakan serta pelimpahan kewenangan yang ditetapkan Bupati; b. Pemimpin pelaksanaan fungsi Bupati; c. Pembantu Sekretaris Daerah dalam menyiapkan informasi mengenai wilayah kecamatan yang dibutuhkan dalam perumusan kebijakan bagi Kepala Daerah; d. Pengkoordinasian ketentraman dan ketertiban masyarakat; e. Penyelenggaraan Pelayanan Publik; f. Pengkoordinasian
kegiatan-kegiatan
penyelenggaraan
pemerintahan,
pembangunan dan kehidupan kemasyarakatan di wilayah kecamatan; g. Pemberian saran dan pertimbangan mengenai langkah-langkah dan tindakan-tindakan
yang perlu diambil dibidang tugasnya kepada Bupati;
h. Pelaksanaan tugas-tugas lain sesuai bidang tugasnya yang diberikan oleh Bupati. B. Sekretariat Sekretariat
mempunyai
tugas
membantu
Camat
dalam
menyelenggarakan urusan perencanaan, umum, keuangan dan memberikan pelayanan teknis admnistratif dan fungsional kepada semua unsur di lingkungan kecamatan berdasarkan pedoman dan kebijakan yang ditetapkan oleh Camat. Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud, Sekretariat mempunyai fungsi : a) Perumusan dan penyusunan rencana kegiatan Sekretariat Kecamatan; b) Penghimpunan secara kegiatan seksi-seksi sebagai bahan rencana kegiatan Kecamatan; c) Pelaksanaan koodinasi rencana operasional kegiatan Kecamatan; d) Pelaksanaan urusan Kepegawaian; e) Pelaksanaan urusan Keuangan;
6
2015
Rencana Kinerja Kecamatan Gucialit Tahun 2015 f)
Pelaksanaan urusan perlengkapan dan keprotokolan;
g) Pengkoordinasian penerapan ketatausahaan, administrasi keuangan dan kehumasan; h) Penyajian informasi dan hubungan masyarakat; i)
Pengkoordinir laporan kegiatan pelaksanaan tugas Seksi-seksi;
j)
Pelaksanaan Monitoring dan Evaluasi;
k) Pelaporan pelaksanaan tugas dan program kerja Sekretariat; l)
Pemberian saran dan pertimbangan mengenai langkah-langkah dan tindakan-tindakan yang perlu diambil dibidang tugasnya kepada Camat;
m) Pelaksanaan tugas-tugas lain yang diberikan oleh Camat. C. Sub Bagian Perencanaan dan Pengembangan Bagian Perencanaan dan Pengembangan mempunyai tugas membantu Sekretaris dalam urusan perencanaan dan pengembangan Kecamatan. Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud, Sub Bagian Perencanaan dan Pengembangan, mempunyai fungsi : a) Penyusunan rencana kegiatan dan program kerja Sub Bagian Perencanaan dan Pengembangan; b) Penyusunan dan penyiapan materi perencanaan; c) Pelaksanaan perencanaan dan pengembangan Kecamatan secara makro; d) Pelaksanaan analisa dan kajian peraturan perundang-undangan yang berkaitan dengan Kecamatan; e) Pelaksanaan monitoring dan evaluasi program kegiatan; f) Pemberian saran dan pertimbangan mengenai langkah-langkah dan tindakan-tindakan yang perlu diambil dibidang tugasnya kepada Sekretaris; g) Pelaksanaan tugas-tugas lain yang diberikan oleh Sekretaris. D.
Sub Bagian Umum Sub
Bagian
melaksanakan
urusan
Umum umum,
mempunyai
tugas
perlengkapan,
membantu
Sekretaris
kepegawaian,
pelayanan
administrasi dan rumah tangga kecamatan. Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud, Sub Bagian Umum, mempunyai fungsi: a) Penyusunan rencana kegiatan dan program kerja Sub Bagian Umum; b) Penyusunan dan pengelolaan urusan rumah tangga Kecamatan, surat menyurat, kearsipan dan keprotokolan;
7
2015
Rencana Kinerja Kecamatan Gucialit Tahun 2015 c) Penyelenggaraan
pengelolaan
administrasi
kepegawaian
dan
kesejahteraan pegawai; d) Pelaksanaan
pengurusan,
pengadaan
dan
inventarisasi
barang
inventaris Kecamatan; e) Pelaksanaan
urusan
rumah
tangga,
kearsipan,
dan
persiapan
penyelenggaraan rapat Kecamatan; f)
Pelaksanaan kebersihan, ketertiban dan keamanan di lingkungan Kecamatan;
g) Pelaporan pelaksanaan tugas dan program kerja Sub Bagian Umum; h) Pemberian saran dan pertimbangan mengenai langkah-langkah dan tindakan-tindakan yang perlu diambil dibidang tugasnya kepada Sekretaris; i)
Pelaksanaan tugas-tugas lain yang diberikan oleh Sekretaris.
E. Sub Bagian Keuangan Sub
Bagian
Keuangan
mempunyai
tugas
membantu
Sekretaris
melaksanakan urusan keuangan dan melaksanakan penatausahaan administrasi keuangan Kecamatan. Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud, Sub Bagian Keuangan mempunyai fungsi a) Penyusunan rencana kegiatan dan program kerja Sub Bagian Keuangan; b) Pelaksanaan penatausahaan keuangan dan pembuatan rencana anggaran; c) Penelitian dan pengoreksian kebenaran dokumen/bukti penerimaan dan pengeluaran uang; d) Pembuatan laporan pelaksanaan tugas penyelenggaraan administrasi keuangan sebagai bahan laporan pertanggungjawaban; e) Pelaporan pelaksanan tugas dan program kerja Sub Bagian Keuangan; f)
Pemberian saran dan pertimbangan mengenai langkah-langkah dan tindakan-tindakan yang perlu diambil dibidang tugasnya kepada Sekretaris;
g) Pelaksanaan tugas-tugas lain yang diberikan oleh Sekretaris. F. Seksi Tata Pemerintahan Seksi Tata Pemerintahan mempunyai tugas membantu Camat dalam menyiapkan bahan perumusan kebijakan, pelaksanaan, evaluasi dan pelaporan
8
2015
Rencana Kinerja Kecamatan Gucialit Tahun 2015 urusan Tata Pemerintahan. Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud, Seksi Tata Pemerintahan mempunyai fungsi : a) Penyusunan
rencana
kegiatan
dan program
kerja
Seksi Tata
Pemerintahan; b) Pelaksanaan
koordinasi penyiapan
bahan
perumusan
kebijakan
dibidang Tata Pemerintahan; c) Fasilitasi pembinaan kerukunan hidup antar umat beragama; d) Pengkoordinasian UPT/Instansi Pemerintah di wilayah kerjanya; e) Fasilitasi penyelenggaraan pemilihan Kades dan BPD; f)
Pelaksanaan pengambilan sumpah/janji dan pelantikan Kades, Anggota dan Pimpinan BPD di wilayah kerjanya;
g) Pelaksanaan penilaian atas Laporan Pertanggungjawaban Kepala Desa; h) Fasilitasi penyelenggaraan kerjasama antar desa dan penyelesaian perselisihan antar desa; i)
Fasilitasi penataan desa/kelurahan;
j)
Fasilitasi penyusunan Peraturan Desa;
k) Fasilitasi administrasi Desa/Kelurahan; l)
Pelaksanaan kegiatan administrasi kependudukan;
m) Pelaksanaan inventarisasi Aset Daerah atau Kekayaan Daerah lainnya yang ada di wilayah kerjanya; n) Pemberian rekomendasi dan perijinan tertentu; o) Pertimbangan pengangkatan Lurah; p) Pelaporan
pelaksanaan
tugas
dan
program
kerja
Seksi
Tata
Pemerintah; q) Pemberian saran dan pertimbangan mengenal langkah-langkah dan tindakan-tindakan yang perlu diambil dibidang tugasnya kepada Camat; r) Pelaksanaan tugas-tugas lain yang diberikan oleh Camat. G. Seksi Ketentraman dan Ketertiban Umum Seksi Ketentraman dan Ketertiban Umum mempunyai tugas membantu Camat dalam menyiapkan bahan perumusan kebijakan, pelaksanaan, evaluasi dan pelaporan urusan ketentraman dan ketertiban umum. Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud, Seksi Ketentraman dan Ketertiban Umum mempunyai fungsi :
9
2015
Rencana Kinerja Kecamatan Gucialit Tahun 2015 a) Penyusunan rencana kegiatan dan program kerja Seksi Ketentraman dan Ketertiban Umum; b) Pelaksanaan
koordinasi penyiapan
bahan
perumusan
kebijakan
dibidang Ketentraman dan Ketertiban Umum; c) Pelaksanaan
pembinaan
ketentraman
dan
ketertiban
serta
kemasyarakatan pembinaan ideologi negara dan kesatuan bangsa; d) Pembinaan dan penataan Ketentraman dan Ketertiban Umum, Perlindungan Masyarakat (LINMAS), Pengawasan Perda, Keputusan Bupati, Azet Kabupaten, pengaturan PK5 dan pelaksanaan Perundangundangan di wilayah kerjanya; e) Penegakan dan pelaksanaan Peraturan Daerah dan Keputusan Kepala Daerah serta Peraturan Perundang-undangan lainnya di wilayah kerjanya; f)
Pengkoordinasian penyusunan bahan pembinaan/fasilitasi, penataan pengamanan dan Perlindungan Masyarakat (LINMAS);
g) Penghimpunan dan pengolahan data pembinaan/fasilitasi penataan pengamanan dan Perlindungan Masyarakat (LINMAS); h) Pelaksanaan
monitoring,
pembinaan/fasilitasi,
evaluasi
penataan,
dan
pelaporan
pengamanan
dan
kegiatan
perlindungan
masyarakat; i) Pemberian saran dan pertimbangan mengenai langkah-langkah dan tindakan-tindakan yang perlu diambil dibidang tugasnya kepada Camat; j) Pelaksanaan tugas-tugas lain yang diberikan oleh Camat. H. Seksi Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Seksi Pemberdayaan Masyarakat dan Desa mempunyai tugas membantu Camat dalam menyiapkan bahan perumusan kebijakan, pelaksanaan, evaluasi dan
pelaporan
melaksanakan
urusan tugas
Pemberdayaan
sebagaimana
Masyarakat
dimaksud
dan
dalam
Desa.
Pasal
23,
Untuk Seksi
Pemberdayaan Masyarakat dan Desa mempunyai fungsi Penyusunan rencana kegiatan dan program kerja Seksi Pemberdayaan Masyarakat dan Desa; a) Pelaksanaan
koordinasi penyiapan
bahan
perumusan
kebijakan
dibidang Pemberdayaan Masyarakat dan Desa; b) Pelaksanaan
pembinaan/pemantapan
lembaga
kemasyarakatan
desa/kelurahan;
10
2015
Rencana Kinerja Kecamatan Gucialit Tahun 2015 c) Fasilitasi penyelenggaraan Taman Kanak-kanak dan Pendidikan Dasar; d) Pembinaan dan pengawasan kegiatan program pendidikan, generasi muda, keolahragaan, kebudayaan, kepramukaan serta peranan wanita; e) Pembinaan dan pengawasan kegiatan program kesehatan masyarakat; f)
Penyelenggaraan Keluarga Berencana;
g) Penanggulangan masalah sosial; h) Pencegahan dan penanggulangan bencana alam dan pengungsi; i)
Fasilitas kegiatan organisasi sosial/kemasyarakatan dan LSM;
j)
Pemantapan struktur perekonomian masyarakat desa/kelurahan;
k) Peningkatan pendapatan masyarakat desa/kelurahan; l)
Pemantapan
pola
keterpaduan
pemberdayaan
masyarakat
desa/kelurahan; m) Peningkatan
partisipasi
dan
keswadayaan
masyarakat
dalam
pembangunan desa/kelurahan; n) Pelaporan pelaksanaan tugas dan program kerja Seksi Pemberdayaan Masyarakat dan Desa; o) Pemberian saran dan pertimbangan mengenai langkah-langkah dan tindakan-tindakan yang perlu diambil dibidang tugasnya kepada Camat; p) Pelaksanaan tugas-tugas lain yang diberikan oleh Camat.
I. Seksi Perekonomian dan Pembangunan Seksi Perekonomian dan Pembangunan mempunyai tugas membantu Camat dalam menyiapkan bahan perumusan kebijakan, pelaksanaan, evaluasi dan pelaporan urusan Perekonomian dan Pembangunan. Untuk melaksanakan tugasnya sebagaimana dimaksud, Seksi Perekonomian dan Pembangunan mempunyai fungsi: a) Penyusunan rencana kegiatan dan program kerja Seksi Perekonomian dan Pembangunan; b) Pelaksanaan
koordinasi penyiapan
bahan
perumusan
kebijakan
dibidang Perekonomian dan Pembangunan; c) Pelaksanaan analisa potensi desa, pembangunan sarana prasarana desa, sarana prasarana ekonomi, pendidikan, kesehatan, pertanian, pengairan dan sosial lainnya;
11
2015
Rencana Kinerja Kecamatan Gucialit Tahun 2015 d) Pengkoordinasian penyusunan bahan pembinaan/fasilitasi peningkatan pemanfaatan hasil-hasil perekonomian dan pembangunan; e) Pelaksanaan pembinaan peningkatan pelaksanaan pembangunan; f)
Pelaksanaan pembinaan dan pengembangan terhadap golongan ekonomi lemah/keluarga miskin;
g) Penganalisaan dan pengkoordinasian penyiapan sarana/prasarana perekonomian dan pembangunan; h) Pengkoordinasian, penyiapan dan penyelenggaraan Musbangdes dan UDKP; i)
Penghimpunan dan pengolahan data perekonomian dan pembangunan;
j)
Pelaporan pelaksanaan tugas dan program kerja Seksi Perekonomian dan Pembangunan;
k) Pemberian saran dan pertimbangan mengenai langkah-langkah dan tindakan-tindakan yang perlu diambil dibidang tugasnya kepada Camat; l)
Pelaksanaan tugas-tugas lain yang diberikan oleh Camat.
J. Seksi Pelayanan Umum Seksi Pelayanan Umum mempunyai tugas membantu Camat dalam menyiapkan bahan perumusan kebijakan, pelaksanaan, evaluasi dan pelaporan urusan Pelayanan Umum. Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud, Seksi Pelayanan Umum mempunyai fungsi : a) Penyusunan rencana kegiatan dan program kerja Seksi Pelayanan Umum; b) Pelaksanaan koordinasi penyiapan bahan perumusan kebijakan dibidang Pelayanan Umum; c) Pelaksanaan pengelolaan tata laksana pelayanan umum yang meliputi pengaturan penerapan standar pelayanan umum, pengumpulan dan analisa
data
indek
kepuasan
masyarakat,
pemberian
legalisasi,
rekomendasi, perijinan, KTP dan KK, Akta Kelahiran dan/atau Surat Kenal Lahir; d) Pengkoordinasian pemberian legalisasi, rekomendasi, dan perijinan sesuai prosedur tetap dan ketentuan yang berlaku; e) Penyelenggaraan pengaturan dan evaluasi tata ruang dan prosedur tetap dalam rangka kepuasan masyarakat; f)
Penyelenggaraan pembinaan kebersihan, keindahan, pertamanan dan sanitasi lingkungan;
12
2015
Rencana Kinerja Kecamatan Gucialit Tahun 2015 g) Penyelenggaraan pembina sarana dan prasarana fisik pelayanan umum; h) Pelaporan pelaksanaan tugas dan program kerja Seksi Pelayanan Umum; i)
Pemberian saran dan pertimbangan mengenai langkah-langkah dan tindakan-tindakan yang perlu diambil dibidang tugasnya kepada Camat;
j)
Pelaksanaan tugas-tugas lain yang diberikan oleh Camat.
Sumber Daya Manusia Formasi kepegawaian Kecamatan Gucialit mempunyai kondisi : a.
b.
C
Status kepegawaian -
Pegawai negeri sipil (PNS)
:
16
Orang
-
Tenaga Kontrak
:
5
Orang
Latar belakang pendidikan -
Magister (S2)
:
1
Orang
-
Sarjana (S1)
:
6
Orang
-
Sarjana Muda/Diploma III (D3)
:
Orang
-
Sarjana Muda/Diploma II (D2)
:
Orang
-
Sarjana Muda/Diploma I (D1)
:
Orang
-
SLTA
:
11
Orang
-
SLTP
:
2
Orang
-
SD
:
1
Orang
Pangkat dan Golongan -
Pembina (IV/a)
:
1
Orang
-
Penata Tingkat I (III/d)
:
3
Orang
-
Penata (III/c)
:
4
Orang
-
Penata Muda Tingkat I (III/b)
:
1
Orang
-
Penata Muda (III/a)
:
Orang
-
Pengatur Tingkat I (II/d)
:
Orang
-
Pengatur (II/c)
:
1
Orang
-
Pengatur Muda Tingkat I (II/b)
:
3
Orang
-
Pengatur Muda (II/a)
:
1
Orang
-
Juru Tingkat I (I/d)
:
-
Juru (I/c)
:
1
Orang
-
Juru Muda Tingkat I (I/b)
:
1
Orang
-
Juru Muda (I/a)
:
13
orang
Orang
2015
Rencana Kinerja Kecamatan Gucialit Tahun 2015 D
Pejabat Stuktural -
Eselon III
:
2
Orang
-
Eselon IV
:
7
Orang
SUSUNAN KEPEGAWAIAN KANTOR KECAMATAN GUCIALIT No.
Nama
Jabatan
Keteranga n
1.
DJAMALUDDIN,S.Sos
Camat Gucialit
Pembina / IV A NIP.19580826 197903 1 004 2.
SARJITO WIBOWO, SSTP
Sekretaris Kecamatan
Penata Tk. I. III/C NIP.19830621 2001121001 3.
YUDO WASESO
Kasi Pemerintahan
Penata Tingkat I/III/d NIP.19580908 198003 1 014 4.
BUDI CAHYONO
Kasi Pelayanan Umum
Penata III/d NIP.19610105 198003 1 003 5.
MOH. HAZIN
Kasi Ekonomi Pembangunan
Penata , III/c NIP.19580929 198003 1 014
6.
AGNI A
Kasi Pemberdayaan Masyarakat
MEGATRAH,SSTP.Msi Penata III/c NIP.19800303 2001121002 7
RIYADI
Kasi Ketentraman dan Ketertiban
Penata . III/c Nip. 19621210 199003 1 022 8.
ISKANDAR
Kasubag Keuangan
Penata Muda Tk. I / III/b NIP.19650905 199003 1 009
14
2015
Rencana Kinerja Kecamatan Gucialit Tahun 2015 9
NANANG BASORI,SAP.
Kasubag Renbang
Penata TINGKAT I III/d Nip. 19650215 198603 1 016 10.
HARIYANI
Staf
Pengatur tk I II/d NIP19650503 198603 2 021 11
TUMPUK
Staf
Pengatur Muda Tk I. II/b NIP.19591019 198003 2 004 12.
SUYANTO
Staf
Pengatur Muda Tk I. , II/b NIP.19670521 199403 1 006 13
NYONO
Staf
Pengatur Muda Tk.I, II/b NIP.19640613 198503 1 004 14
SUGENG SUPRAYITNO
Staf
Pengatur Muda II/a Nip. 19660517 199703 1 010
15
ELI MARDIATMOKO
Staf
Juru I/c Nip. 19710324 2010011 010
16
HARSOYO
Staf
Juru Muda I / b NIP. 19740806 200901 1 002 18.
MAYMUN PUJI ASTUTIK
Staf Pembantu Administrasi
Honorer 19.
ULFAH NUR CHOLIDIYAH
Staf Pembantu administrasi
Honorer 20
PUJI PURNOMO
Operasional Kebersihan
Honorer
15
2015
Rencana Kinerja Kecamatan Gucialit Tahun 2015 21
Supardi
Tukang Kebun
Honorer 22
MOHAMAD YUSUF
Driver
Honorer
D. SUSUNAN ORGANISASI 1. Susunan organisasi Kecamatan Gucialit terdiri dari : a. Kepala Badan; b. Sekretariat, membawahi : -
Sub Bagian Keuangan
-
Sub Bagian Umum
-
Sub Bagian Perencanaan dan Pengembangan
E. KONDISI LINGKUNGAN ORGANISASI Dalam upaya pencapaian visi dan misi Kecamatan Gucialit .adapun faktor – faktor lingkungan tersebut meliputi : 1. Lingkungan Internal. a. Kekuatan 1) Ketersediaan aparatur, ditingkat kecamatan maupun desa 2)
Kemauan dari masing-masing pihak yang terkait untuk merubah lebih baik
b. Kelemahan 1) Prasarana sudah tersedia namun belum lengkap 2) Sistem kerja belum optimal 2. Lingkungan Eksternal a. Peluang 1) Adanya pelimpahan sebagian kewenangan bupati kepada camat 2) Adanya desentralisasi fiskal dari kabupaten pada kecamatan berwenang menyusun program kerja sendiri b. Ancaman 1)
Kondisi geografis yang mengakibatkan kecamatan gucialit menjadi daerah rawan bencana
2) Kondisi pegawai yang sebagian besar berasal dari luar kecamatan
16
2015
Rencana Kinerja Kecamatan Gucialit Tahun 2015 F. FAKTOR – FAKTOR KUNCI KEBERHASILAN Faktor kunci keberhasilan yang dilandasi oleh visi, misi dan nilai Kecamatan
Gucialit
mempunyai
kebijakan
yang
tentunya
dengan
mempertimbangkan faktor kekuatan, peluang, dan Ancaman. Adapun faktor – faktor kunci keberhasilan yang telah diidentifikasikan adalah sebagai berikut : 1. Pengembangan tanaman berwawasan lingkungan dan bernilai ekonomi tinggi 2. Pelaksanaan program pembangunan lingkup kecamatan yang berbasis kerakyatan 3. Mewujudkan pembangunan kecamatan yang terintegrasi dan aspiratif 4. Meningkatkan ketaatan masyarakat dalam administrasi kependudukan melalui peningkatan pelayanan yang mudah, cepat dan berkualitas 5. Mengembangkan sistem keamanan lingkungan 6. Meningkatkan rasa aman dan nyaman dalam kehidupan bermasyarakat dan dari ancaman bencana alam 7. Meningkatkan efektifitas pelayanan administrasi kantor dengan sistem menejemen yang profesional 8. Singkronisasi program dengan desa, SKPD dan instansi Vertikal
17
2015
Rencana Kinerja Kecamatan Gucialit Tahun 2015 BAB. II RENCANA KERJA A. VISI DAN MISI Visi Dalam upaya mewujudkan harapan dan aspirasi stakeholders serta melaksanakan tugas pokok dan fungsinya, maka pernyataan Visi Kecamatan Gucialit adalah “Terwujudnya Masyarakat yang berakhlak mulia mandiri dan sejahtera dalam naungan pemerintah yang bersih dan berwibawa” Misi 1. Meningkatkan Pembinaan Ajaran Agama serta Pemahaman terhadap Nilainilai Sosial Budaya ; 2. Meningkatkan Sumber Daya Manusia melalui Pendidikan, Pertanian Kesehatan dan Usaha Perekonomian yang berbasis Kerakyatan ; 3. Meningkatkan Kelembagaan dan Sumber Daya Aparatur dalam Mewujudkan Pemerintahan yang Demokratis, Bersih dan Berwibawa;
B. TUJUAN DAN SASARAN MISI – TUJUAN No.
MISI
TUJUAN
meningkatkan kemandirian 1
masyarakat
melalui
pemberdayaan masyarakat dengan
pemanfaatan
sumberdaya
alam
peningkatan
Meningkatnya pemberdayaan masyarakat
serta kualitas
sumberdaya manusia 2
Meningkatkan masyarakat
Meningkatnya penyelenggaraan tata
yang bermartabat melalui
kelola Pemerintahan yang baik dan
peningkatan
bersih
pemerintahan dengan
tata yang
kelola baik
peningkatan
sumberdaya manusia dan profesionalisme aparatur
18
2015
Rencana Kinerja Kecamatan Gucialit Tahun 2015
Sasaran : TUJUAN – SASARAN No.
SASARAN
TUJUAN URAIAN
1
2
INDIKATOR
Meningkatnya
Terdorongnya
pemberdayaan
masyarakat
masyarakat
memanfaatkan
pemamfaatan
sumberdaya alam
sumber daya alam
Tebentuknya
Masyarakat
Meningkatnya penyelenggaraan kelola
tata aparatur
Pemerintahan profesional
Masyarakat
bisa
untuk melaksanakan
bisa
yang mendapatkan pelayanan prima
yang baik dan bersih
19
2015
Rencana Kinerja Kecamatan Gucialit Tahun 2015 BAB. III RENCANA KINERJA TAHUN 2014 A. PROGRAM UTAMA Penyusunan .Program Rencana Kerja kecamatan Gucialit ini adalah program yang telah ditetapkan di dalam rencana program kecamatan Gucialit tahun 2014 sedangkan pelaksanaan untuk mencapai sasaran adalah melalui kegiatan kegiatan sebagaimana yang terurai dibawah ini Program Utama dan Kegiatan Kecamatan Gucialit Kabupaten Lumajang Tahun 2014. No. 1.
PROGRAM PROGRAM
KEGIATAN
PERENCANAAN Penyelenggaraan Musrenbang
PEMBANGUNAN
2.
Kecamatan desa dan kelurahan
PROGRAM
PENATAAN Implementasi Sistem Adminsitrasi
ADMINISTRASI
kependudukan (
KEPENDUDUKAN
Membangun,Updating dan Pemeliharaan
3.
PROGRAM FAKIR
PEMBERDAYAAN Koordinasi dan Fasilitasi Program
MISKIN
KOMUNITAS Raskin
ADAT TERPENCIL (KAT) DAN PENYANDANG
MASALAH
KESEJAHTERAAN
SOSIAL
(
PMKS ) LAINNYA 4
PROGRAM
PENINGKATAN - Pengendaliaan Keamanan
KEAMANAN DAN KENYAMANAN
Lingkungan - Pembinaan dan pelatihan --
LINGKUNGAN
Pengendalian Keamanan dan Kenyamanan Lingkungan 5
PROGRAM
PELAYANAN - Penyediaan jasa surat menyurat
ADMINISTRASI PERKANTORAN
- Penyediaan Jasa komunikasi sumberdaya air,dan listrik -Penyediaan jasa administrasi keuangan dan barang daerah
20
2015
Rencana Kinerja Kecamatan Gucialit Tahun 2015 -Penyediaan jasa kebersihan Kantor -Penyediaan alat tulis kantor -Penyediaan barang cetakan dan Penggandaan -Penyediaan komponen instalasi listrik/penerangan bangunan Kantor -Penyediaan bahan logistik Kantor -Penyediaan makanan dan minuman Kantor -Rapat-rapat kordinasi dan konsultasi ke luar daerah -Rapat-rapat kordinasi dan konsultasi ke luar daerah
6
PROGRAM SARANA
PENINGKATAN -Pengadaan perlengkapan dan DAN
PRASARANA
APARATUR
peralatan Kantor -Pemeliharaan rutin/berkala rumah dinas -Pemeliharaan rutin/ berkala gedung Kantor -Pemeliharaan rutin/ berkala kendaraan dinas/Operasional - Pemeliharaan rution/ berkala Perlengkapan dan Peralatan Gedung Kantor -Pemeliharaan rutin/ berkala perlengkapan dan peralatan Kantor
7
PROGRAM
PENINGKATAN -Pengiriman Aparatur dalam rangka
KAPASITAS
SUMBERDAYA
APARATUR 8
PROGRAM
Diklat/Sosialisasi/Bitek dan sejenisnya
PENINGKATAN -Penyusunan laporan capaian kinerja
PENGEMBANGAN
SISTEM
PELAPORAN CAPAIAN KINERJA
21
dan ikhtasar realisasi kinerja SKPD/ LAKIP
2015
Rencana Kinerja Kecamatan Gucialit Tahun 2015 DAN KEUANGAN
-Penyusunan laporan keuangan
-Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun ‘
9
PROGRAM PENINGKATAN DAN -Penyusunan rencana kerja dan PENGEMBANGAN PENGELOLAAN
anggaran ( RKA SKPD ) KEUANGAN
DAERAH 10
PROGRAM
PEMBINAAN
FASILITASI
DAN -Verifikasi , monitoting dan evaluasi
PENGELOLAAN
KEUANGAN DESA
11
PROGRAM
dana bantuan keuangan kepada Desa
PENINGKATAN -Monitoring dan pembinaan
KEBERDAYAAN MASYARAKAT Posyandu Gerbangmas PEDESAAN 12
PROGRAM
PENINGKATAN -Bulan bakti gotong royong
PARTISIPASI
MASYARAKAT
masyarakat ( BBGRM )
DALAM PEMBANGUNAN DESA 13
PROGRAM PERAN
PENINGKATAN -Pemberdayaan Kesejahteraan PEREMPUAN
DI
Keluarga ( PKK )
PEDESAAN
B. SASARAN DAN INDIKATOR KINERJA Sasaran dan indkator kinerja Kecamatan Gucialit tertuang dalam perincian program sebagai berikut
22
2015
Rencana Kinerja Kecamatan Gucialit Tahun 2015 Sasaran dan Indikator Kinerja Kecamatan Gucialit Tahun 2015
No 1.
PROGRAM
SASARAN
Perencanaan
Masyarakat/Tokoh
Pembangunan Daerah.
Masyarakat
TARGET
INDIKATOR
KINERJA
Output :Terlaksananya Musrenbang Tingkat
100 %.
Kecamatan dan desa
Outcomes : . Terhimpunnya data usulan Perencanaan Pembangunan Tahun 2016
2
Penataan Administrasi
Masyarakat di
Output :
Kependudukan
wilayah kecamatan
Terlaksananya
100 %
pengemplementasian Sistem administrasi kependudukan. Outcomes : Administrasi kependudukan yang akurat dan benar
3
Program Peningkatan
Linmas dan
Output :
Keamanan dan
Masyarakat se
Terselenggaranya
kenyamanan
Kecamatan Gucialit
Koordinasi
Lingkungan
100 %
pengendalian Kemanan dan Kenyamanan Lingkungan Outcomes :
23
100 %
2015
Rencana Kinerja Kecamatan Gucialit Tahun 2015 Terwujudnya Keamanan dan Kenyamanan Lingkungandesa yang kondusif
4
Program
Fasilitasi
utput : Tercukupinya
Pemberdayaan Fakir
Pendistribusian
kebutuhan Sarana
Miskin, Komunitas Adat
Raskin ke Titik Bagi
untuk Pendistribusian
Terpencil (KAT) dan
raskin ke titik Bagi.
Penyandang Masalah
Outcomes :
Kesejahteraan Sosial
Lancarnya Penyaluran
(PMKS) Lainnya
Beras Raskin kepada
100 %
masarakat 5
Pelayanan Administrasi
Kantor Kecamatan
Perkantoran
Gucialit 100 %
Output : Terpenuhinya kebutuhan administrasi danoperasional perkantoran Outcomes : Lancarnya Administrasi perkantoran
6
Peningkatan Sarana
Perlengkapan dan
Output :
Prasarana Aparatur
Peralatan Kantor
Terpenuhinya
100 %
Kebutuhan perlengkatapan danperalatan kantor Outcomes;
24
2015
Rencana Kinerja Kecamatan Gucialit Tahun 2015 Tersedianya perlengkapan dan peralatan kantor yang dibutuhkan. 7
Peningkatan kapasitas
PNS Kecamatan
Output :
Sumberdaya Aparatur
Gucialit
Terlaksananya
100 %
Pengiriman Aparatur dalam mengikuti Diklat/bintek sosialisasi dan sejenisnya Outcomes : Meningkatnya kemampuan SDM Aparatur Kecamatan Gucialit 8
Peningkatan
Laloran Kinerja
Output :
Pengembangan Sistem
SKPD
Tersusunnya Dokumen
Pelaporan Capaian
LAKIP
Kinerja dan Keuangan
Outcomes:
100 %
Terselesaikannya Data LAKIP Dokumen Laporan
Output :
Keuangan Akhir
Tersusunnya Laporan
Tahun
Keuangan Akhir Tahun Outcomes: Terselesaikannya Laporan Keuangan Akhir Tahun
9
Peningkatan dan
Dokumen Rencana
Output:
Pengembangan
Kerja dan
Tersusunya Trencana
Pengelolaan Keuangan
Anggaran ( RKA )
Kerja dan Anggaran (
Daerah
100 %
RKA ) Outcomes : Terselesaikannya
25
2015
Rencana Kinerja Kecamatan Gucialit Tahun 2015 Penyusunan dokumen RKA 10
Pembinaan dan
Verifikasi,
Output :
Fasilitasi Pengelolaan
Monitoring, dan
Terlaksananya
Keangan Desa
Evaluasi Dana
kegiatan Verifikasi ,
ADD
Monitoring, dan
100 %
evaluasi Dana ADD Outcomes : Terwujudnya Verifikasi, Moniroring dan Evaluasi dana ADD sesuai aturan yang berlaku. 11
Peningkatan
100 %
Keberdayaan
Terbinanya
Masyarakat Pedesaan
Kegiatan Posyandu Gerbangmas
output ; Terselenggaranya Koordinasi dan Fasilitasi Pembinaan Posyandu Gerbangmas, Lomba Posyandu. Outcomes : Terbinanya Kegiatan Posyandu Gerbangmas
12
Peningkatan partisipasi
Desa Sekecamatan
Output :
Masyarakat Desa
Gucialit
Terlaksananya
dalam Pembangunan
100 %
Kegiatan Bulan Bhakti
26
2015
Rencana Kinerja Kecamatan Gucialit Tahun 2015 Desa
Gotong Rayong Masyarakat ( BBGRM ) Outcomes : Terkoordinasinya pelaksanaan Program BBGRM
13
Peningkatan Peran
TP PKK
Output :
perempuan di
Kecamatan dan TP
Terlaksananya
Pedesaan
PKK Desa
Koordinasi kegiatan TP
100%
PKK Kecamatan dan TP PKK Desa. Outcomes : Terkoordinirnya Kegiatan TP PKK Kecamatan dan TP PKK Desa.
C. JUMLAH ANGGARAN YANG DIALOKASIKAN
Jumlah anggaran yang dialokasikan untuk mendukung pelaksanaan Program dan Kegiatan Kinerja Tahun Anggaran 2015 telah ditetapkan, sebesar Rp. .1.891.271.685.00 yaitu untuk Belanja Langsung sebesar Rp.599.875.000.00 dan untuk Belanja Tidak Langsung sebesar Rp. 1.291.396.685.00 adapun untuk perincian kegiatan sebagaimana lampiran RKT Tahun 2015
27
2015
Rencana Kinerja Kecamatan Gucialit Tahun 2015
RENCANA STRATEGIS ( RENSTRA ) TAHUN : 2010 – 2015 Iinstansi
:
KECAMATAN GUCIALIT
VISI
:
Terwujudnya masyarakat Gucialit yang mandiri dan bermartabat
Misi
:
Meningkatkan kemandirian masyarakat melalui pemberdayaan masyarakat pedesaan Meningkatkan masyarakat yang bertabat melalui peningkatan tata kelola pemerintahan yang baik dengan peningkatan Sumber Daya Manusia dan profesionalisme aparatur Sasaran
Tujuan
Meningkatnya pemberdayaan masyarakat
Indikator Kinerja
Tingkat keberdayaan kelompok perempuan Tingkat keberdayaan kelompok pemuda
Tingkat keberdayaan masyarakat dalam melaksanakan
Strategi Pencapaian Tujuan dan Sasaran
Uraian
Indikator Kinerja
Terdorongnya masyarakat untuk memanfaatkan sumberdaya alam
Meningkatnya kelompok tani penghijauan yang aktif
Kebijakan
Pengembangan tanaman berwawasan lingkungan dan bernilai ekonomi tinggi Meningkatnya Pelaksanaan program prosentase pembangunan Partisipasi lingkup kecamatan Masyarakat dalam yang berbasis perencanaan kerakyatan pembangunan Meningkatnya Pengembangan Swadaya tanaman berwawasan masyarakat dalam lingkungan dan pelaksanaan bernilai ekonomi pembangunan tinggi
28
2015
Program
Perlindungan dan konservasi sumber daya hutan
Program peningkatan partisipasi masyarakat dalam membangun desa
Perlindungan dan konservasi sumber daya hutan
Rencana Kinerja Kecamatan Gucialit Tahun 2015 pembangunan di wilayahnya Terdorongnya masyarakat untuk ikut serta dalam pembangunan
Peningkatan prosentase keikutsertaan perempuan dalam lembaga dan organisasi masyarakat Peningkatan jumlah organisasi pemuda yang aktif
Pelaksanaan program pembangunan lingkup kecamatan yang berbasis kerakyatan
Program Peningkatan Keberdayaan Masyarakat Pedesaan
Program peningkatan peran perempuan di pedesaan Program Gerakan Membangun masyarakat Sehat Program peningkatan peran serta kepemudaan
Meningkatnya penyelenggaraa n tata kelola Pemerintahan
Kenaikan indeks kepuasan pelayanan masyarakat
Meningkatnya kualitas pelayanan masyarakat
Kepemilikan Dokumen kependudukan bagi seluruh
29
Mewujudkan pembangunan Kecamatan yang terintegrasi dan aspiratif Meningkatkan ketaatan masyarakat dalam administrasi kependudukan
2015
Program perencanaan pembangunan daerah
Program Penataan Administrasi Kependudukan
Rencana Kinerja Kecamatan Gucialit Tahun 2015 yang baik dan bersih
dengan kategori
Persentase penurunan keluhan dan pengaduan masyarakat Persentase Penurunan kejadian gangguan ketentraman dan ketertiban
Meningkatnya suasana yang aman dan tertib dalam kehidupan bermsyarakat
masyarakat Menurunnya prosentase keterlambatan dokumen kependudukan
melalui peningkatan pelayanan yang mudah, cepat dan berkualitas Mengembangkan budaya tertib dan patuh masyarakat terhadap peraturan.
Prosentase penyelesean permasalahan kamtibmas di masyarakat Prosentase peningkatan pos siskamling Jumlah linmas yang aktif disbanding dengan jumlah linmas yang ada
Meningkatkan rasa Program pencegahan dini aman dan nyaman dan penanggulangan dalam kehidupan korban bencana alam bermasyarakat dan dari ancaman bencana alam
Persentase Tebentuknya jumlah aparatur yang pelanggaran professional disiplin pegawai dibanding jumlah pegawai
Meningkatkan efektifitas Pelayanan administrasi kantor dengan sistem manajemen yang professional
30
2015
Program peningkatan keamanan dan kenyamanan lingkungan
Program Pelayanan Administrasi Perkantoran
Rencana Kinerja Kecamatan Gucialit Tahun 2015 Prosentase realisasi program dibandingkan dengan perencanaan
Tersedianya sarana dan prasarana yang memadai dalampelaksanaan kegiatan Terintegrasinya Program kecamatan dengan program kabupaten
31
Pemenuhan standar fasilitas aparatur Kecamatan
Program peningkatan Sarana dan prasarana aparatur
Sinkronisasi program dengan Desa, SKPD dan instansi vertikal
Program pembinaan penyelenggaraan pemerintahan umum
2015
Rencana Kinerja Kecamatan Gucialit Tahun 2015
32
2015