NO. 365 l Senin 20 APRIL 2015 l TAHUN KE-1
1
Perkotaan
Kapolda: Ada Rekayasa Lalin Saat KAA
Warga Jakarta Diminta Berangkat Lebih Pagi
INDEKS IKLAN
LOWONGAN PEKERJAAN
MOTOR DIJUAL
Hal. 9-10
Hal. 5-9
2 Disiarkan oleh: PT Media Antarkota Jaya sejak 15 April 1970 di Jakarta Izin Usaha: SIUPP No. 0088/SK/Menpen/SIUPP A/7 1986, 13 Maret 1986 Pos Kota Online: www.poskotanews.com Penasihat ahli: H.Sofyan Lubis Pemimpin Umum: Gunawan Eko Prabowo Wakil Pemimpin Umum: H. Joko Lestari Pemimpin Redaksi: H. Toto Irianto Wakil Pemimpin Redaksi: Hj. Irdawati Wakil Pemimpin Redaksi Online: Binsar Aritonang
Aspirasi Warga
Kawasan Kota Tua Harus Steril l Peliput: Tarta
Pemimpin Perusahaan: Hj. Nurmali Nurman, MBA GM Pabrik Kertas: Risyur St Bongsu Kepala Bagian Iklan: Ali Usodo Kepala Bagian Pemasaran: Monang Sitorus Wakil Kepala Bagian Iklan: Nenny Indriasari Telepon Pengaduan Redaksi : 021-63851729 Telepon Pengaduan Iklan: 021-6345824 Pemasaran: 021-6347602 Redaktur Pelaksana: H. Syahdu Utoro Sekretaris Redaksi : H. Endang Mihardi Redaktur Senior: H.Gunarso Ts, M. Djoko Yuwono. Redaktur: H.Sugeng Indarto, H.Raffles Lesmana, H.M.Dirham Sabirin, Dhika Kamesywara, H.Aden Kasadeni, Yuli Purwaningsih, Hari Bukhari, Untung Sumarwan, Sutiyono, Dimas Supriyanto, H. Syamsir Bastian. Staf Redaksi: H. Kamsul Hasan, H. Herman Budhi Wicaksono, Agus Suzana, Warto Nur Alam, Maryoto, H.Chaerul Djamal, Percoyok, Bambang Suharnomo, Abdul Haris Irawan, H. Dwiyantoro, H. Saban Jr, Suryono Hadiyanto, Agus Santosa, Triharyanto, Achmad Sungkawa, H. Edisaputra Hasibuan (non aktif), Tri Haryanti, H. Rinaldi Rais, Anton Pulung, Bambang Prihandoko, Budi Setiawan, Rachmi Kurnia Siregar, Joko Sudadi, John Bardi, Sutarta, H. Chotim Wibowo, Faisal, Iwan Sukmawan, Sherly Silaen, H. Agus Johara, M. Kurniawati, Ballian R. Siregar, Winoto, Sutiyo, Rizal Siregar, Yahya Abdul Hakim, Ilham S.Tanjung, Deni Zainudin, Suwandi, Sumiyati, Yopi Melianton Doroh, Ali Nurdin Harahap, Anggara S. Rengganis, Guruh Nara Persada, Maulina E. Nasution, Yulian Saputra, Muchamad Ifand, Embun Khairunnisa, Angga Pahlevi, Junius Simamora. Kartunis/Karikaturis: Koeswondo DS, Budi Prihono, A. Rahman, Yudhi Himawan, Adjis Gurauf, Aris Setiadi, Agung SW, Cahyono Fotografer: Timyadi, Rihadin, Fernando Toga, Yogi Ayodya. Design Grafis: Subhan Subiyakto, Hiryanto, Kursin, As’ari, Sukatmo, Firmansyah, Eryanto, Doharman T, Abdul Kohar, Widi Pramudio, Ikbal Muqorobin, Yendhi Yusriadi. Koresponden: Nourkinan (Karawang), H. Rahmat Haryono (Banten), Taryani (Indramayu), Sudarman (Cirebon), M.Hasbi Yahya (Palembang), Suatmadji (Semarang), Dono Darsono (Bandung), Nurkomar Hadi (Surabaya), Dadan Sukmana (Purwakarta), Koesmayanti (Lampung), Kristo Samosir (Medan), Eman Sulaeman (Sukabumi). Alamat Redaksi: Jalan Gajah Mada No.98 - 100 Jakarta Barat - 11140. Telepon: 021-6341940 (Hunting), 021-6300168, 021-6349770, Facsimile: 021-6340252. Telepon Iklan: 021-6346417. Pencetak: PT Metro Pos. Isi di luar tanggung jawab percetakan. Isi SMS kiriman warga di luar tanggung jawab penerbit. Pemuatan foto kegiatan warga tidak dipungut biaya.
K
awasan lokasi wisata Museum Taman Fatahillah di Kota Tua, Tamansari, Jakarta Barat disterilkan dari pedagang Kaki-5 liar. Sekitar 100 lapak dan gerobak pedagang ditertibkan dan diangkut aparat Satpol PP. Penertiban yang dilakukan aparat Muspika Tamansari tersebut menindaklanjuti perintah Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaya Purnama. Selain itu juga keluhan warga ke Pos Kota melalui SMS Aspirasi Warga Jakarta. Isi pesannya “Kepada Bapak Gubernur DKI Jakarta dan Walikota Jakarta Barat. Mohon untuk ditertibkan keberadaan pedagang Kaki-5 di kawasan Kota Tua, karena keberadaannya sangat mengganggu dan membuat tidak nyaman pengunjung. Selain itu, membuat kawasan wisata tersebut tampak kumuh dan kotor. Terima kasih. (08159590xxx). Camat Tamansari, Paris Limbong, mengatakan pihaknya berkali-kali menertibkan keberadaan pedagang Kaki-5 liar tersebut. Namun, mereka tetap saja balik lagi, apalagi saat malam liburan, sehingga membuat kawasan wisata Kota Tua menjadi semrawut. “Mereka kami tertibkan lagi, sekitar 100 lebih lapak dan gerobak berhasil diangkut,” tegas Paris Limbong didampingi Wakil Camat, Djaharuddin, Minggu (19/4). AKAN DIPAGAR Keberadaan pedagang liar di kawasan Kota Tua dilarang karena di lokasi tersebut telah ada pedagang binaan yang ditempatkan dalam empat cluster. Mereka dibina dan diminta menjaga kebersihan dan ketertiban kawasan. Paris Limbong menegaskan pasca ditertibkan, kawasan Kota Tua akan dijaga secara ketat. Rencananya akan dipagar sehingga memudahkan pengawasan. “Masalah ini akan dibahas dalam rapat mengenai Kota Tua dalam waktu dekat ini,” ucapnya.n kasadeni
3
Infrastruktur
Kapolda: Ada Rekayasa Lalin Saat KAA
Warga Jakarta Diminta Berangkat Lebih Pagi l Peliput: Tim Pos Kota
Warga DKI dan sekitarnya diimbau berangkat atau beraktivitas lebih pagi saat berlangsungnya Konferensi Asia Afrika (KAA) di Jakarta. Selain itu, masyarakat juga diminta tidak menggelar unjukrasa karena dikhawatirkan akan menambah kemacetan lalu lintas. “Yang kerja, kuliah, sekolah bisa berangkat lebih awal karena ada rekayasa (pengalihan) arus lalu lintas,” kata Kapolda Metro Jaya, Irjen Unggung Cahyono, Minggu (19/4). Pelaksanaan KAA di Jakarta dimulai pada Minggu 19 April hingga Kamis 23 April 2015. Acara dipusatkan di Jakarta Hall Convention Center (JHCC), Senayan, Jakarta. Delegasi dan kepala negara peserta KAA akan menuju JHCC dengan melintasi Jalan MH Thamrin, Jalan Sudirman, Jalan Gatot Soebroto dan Kawasan SCBD. Pengalihan arus lalu lintas kemungkinan dilakukan pada 22-23 April 2015. Kasubdit Dikyasa Ditlantas Polda Metro Jaya, AKBP Warsinem, mengatakan pengalihan arus mulai dilakukan pada pukul 06.00-09.00 . Selain itu, pada malam hari juga akan dilakukan rekayasa lalu lintas di beberapa ruas jalan. Alih Arus Senayan
Alih Arus Pancoran-Kuningan-Blok M
Alih Arus Dukuh Atas-Monalisa
Alih Arus Harmoni-Bunderan HI
Iklan Baris Motor
MOTOR DICARI ADA ABADI & ( 021 ) 23759759 CV RAJA MTR CINA. BraniBeli SmuaMerk Mtr Tua / Muda KondTdk Mslh. 98238235 - 5641255 081311557771
4
Sosial
Dapat Kursi Roda dari Walikota Jakarta Pusat
Nenek Sani Menangis Haru l Peliput: Rachmi
ADA ABADI & . BERANI BeliSgl MerkMTR Anda “dgnHrg YgSgtMemuaskn” *AMIN: 3357 6777 / 7157 6777 / 7088 6777 / 0818 141452 SMS 24Jm ADA ABADI &(021) 70601316 ASAN MTR. Anda JualMtr Dg HrgPANTAS, Th Tua / Muda, Kond TdkMslh Cash24Jam. 081932818948 - 085811115137 BUDI MEMBELI Sgl Jenis Mtr Bekas Dgn Hrg Terbaik Hub: 021 - 93489309 - 41227797 Anda Tlp Kami Bayar Ditempat Anda Dgn Tunai FAUZI BELI DG HRG TNG Ssuai Knds Sgl Jns Mtr Djmpt Lsg byrCash Dit4 24Jm. 92523332 / 081383485190 / 087886485501 / 081586682009 NUGRAHA MOTOR Beli Segala Jenis Motor Dgn Hrg Tinggi (24Jam) hub: RICKY. 70663666. 0815 1353 6666. Dijemput Sejabodetabek
Motor Dijual
HONDA HONDA BEAT Injection Matic”14 / 14Pth VR Tg1 JualMurah 8, 85Jt BisaCicil 6x Perc. Negara 2 RT9 / 6No1 JP 92786375 - 081294259378
Walikota Jakarta Pusat Mangara Pardede saat mengunjungi Nenek Sani.
W
ajah Nenek Sani berbinar-binar menyambut kedatangan Walikota Jakarta Pusat Mangara Pardede di rumahnya di RT 006/02 Kelurahan Duri Pulo, Kecamatan Gambir, kemarin. Nenek Sani, yang hanya tinggal dengan cucunya, Sifa, sebulan lebih tergolek di dipan tempat tidur yang cuma beralas kain, akibat sakit pinggang. Kondisi ekonomi yang pas-pasan, membuatnya tidak mampu menjalani pengobatan. Walikota Mangara Pardede didampingi Kepala Sudin Sosial, Susan, Camat Gambir, Fauzi, dan Lurah Duri Pulo, Nurkomariah, kemarin memberi bantuan pengobatan sekaligus menyerahkan satu unit kursi roda. “Saya terima laporan dari warga bahwa nenek Sani sakit. Kami langsung menjenguk. Nek, ini ada kursi roda, manfaatkan untuk berjemur supaya badan kena matahari pagi sehingga segar, “ pinta Walikota Mangara. Dia menundukkan kepala, matanya berkaca-kaca. Dia mengucapkan terima kasih, atas bantuan pimpinan wilayahnya itu. Lurah Duri Pulo, Nurkomariah, dan Kepala Puskesmas Kelurahan Duri Pulo, Drg Yendri, diminta menugaskan dokter untuk mengecek kesehatan nenek Sani. “Kalau mau berobat tidak mungkin dia bisa datang ke Puskesmas, jadi dokter Puskesmas yang harus datang. Tolong perhatikan pasien ini, jika perlu rujukan ke rumah sakit besar,” ujarnya. URAT SYARAF Kepala Puskesmas Kelurahan Duri Pulo, Yendri, menjelaskan hasil pemeriksaan sementara dokter ada penyempitan urat syaraf. “Kami harus periksa lebih detail, kalau perlu di MRI ke rumah sakit untuk mengetahui penyakitnya tersebut. Nanti kalau BPJS-nya selesai akan kami rujuk ke rumah sakit untuk di MRI,” janjinya. n kasadeni
5
Lingkungan
Iklan Baris Kembalikan Fungsi RTH Motor Dijual
l Peliput: Wandi
Pasca penertiban lahan yang digunakan sebagai tempat usaha pengecatan mobil di kawasan Jalan HONDA BLADE REPROL 2011OrCipinang Baru, kelurahan Cipiange - Htm VR KndGres99%Spt Br Asli Pmk Hrg Ng Kp. Rawa Sawah nang, Jakarta Timur, mulai ditanami 3 Pos Rw02 RT11 / 2 No47Galur pohon. Kami sudah lakukan pena93304207 naman pohon. Ini agar lahan itu HONDA FIT th 06 lkp Rp. 3. bisa kembali menjadi RTH (ruang 850+mocin tosa th 06 Rp. 1. 9 dpt terbuka hijau),” kata Mintarsih, LuTV 14 inc Jl. Aria Putra Rt 12 / 10 rah Cipinang, Pulogadung, Minggu Kedaung CPTT Hp: 081806416757 (19/4). Disebutkan, setidaknya ada HONDA MEGA PRO Th2014, STNK 25 lapak cat duco yang berada di 02 - 2016, Km 10Rb, Kond Istmw, sepanjang Jl Cipinang Baru. Lapak Jarang Pakai, Hrg 14jt, Palem Semi itu sejak Januari sudah mulai ditertC1 / 31 Krwci Tgrg 021 - 5515159 ibkan. Bahkan RTH di tengah jalan itu juga sudah dipagar. HONDA REVO ABS 09 / 10 Ckrm, SttrHdp PjkPjg=4, 5Jt+Supra KAWASAN TERTIB Fit New 06 / 07 Ckrm PjkPjg=3, 5. AngkasaPura Blok K22 Kmy 087881666248
HONDA
Lahan di Cipinang Ditanami Pohon
Hanya saja, sejumlah warga masih mencari celah dengan membuka usaha cat di kawasan tersebut. Para pedagang ini mengharapkan ada relokasi karena usaha mereka sudah puluhan tahun di areal tersebut. Lurah Mintarsih menyebutkan penggalian lubang untuk menanam pohon sejak awal Maret. Pihaknya akan terus melakukan pemantauan dan mengharapkan kerja sama dengan warga agar RTH bisa menjadikan kawasan lebih hijau dan tertib. n kasadeni
HONDA SCOOPY’2O11 Violet Full Ors Gress srt Lkp an. Sdr BU 7, 5jt, 31781266 JL. MANGGA BESAR RAYA No. 142 Jakpus HONDA SPACY New CW Vr(Injec) 14 HtmBiru 98%Mls Tgn1 BDKI 8, 850Rb Jl. CempakaBaru 7 / 44B Rt. 4 / 7 KmySerdang JP: 96676354 HONDA SUPRA Fit 2005 Hitam Brg Bnr2 Antik Pjk Bdki AnSndr 3, 9Jt Jl. Kartini 9 Dlm No. 21 Rt. 7 / 9 Jakpus: 95337791 IbuRT HONDA SUPRA FIT X’2OO8 Mulus Pajak Panjang Jual Cpt 3. 8OOrb JL. MANGGA BESAR 5 Gg. Langgar I / 15 RT. O2 / O7 Hp. 98988157 Kota Lurah Mintarsih saat melakukan upaya mengembalikan RTH sebagai usaha cat duco.
6
Tingkatkan Penghasilan Kader
Kegiatan
u PKK Tambora Akan Bentuk Koperasi
l Peliput: Tarta
Rosa dalam kunjungannya ke Kelurahan Jembatan Lima bersama Wakil Ketua Ny. Hj. Mariyam Naman Setiawan, kemarin yang diterima Lurah Dwi Kurniasih dan kader PKK.
PKK kelurahan tidak membebani para kader PKK kelurahan, dalam arti secara finansial. Oleh karena itu, perlu diciptakan bagaimana para kader mendapat ‘nilai lebih’ melalui kegiatan PKK. “Ke depan TP PKK Kecamatan Tambora berencana membetuk koperasi agar para kader dapat menimba ilmu sekaligus meningkatkan penghasilannya,” jelas Dewi
JUAL BELI Koperasi yang akan dibentuk akan bergerak pada bidang jual beli barang atau produk yang dihasilkan kader PKK, dan kerjasama dengan tokoh masyarakat serta CSR di lingkungan Kecamatan Tambora. Barang yang dijualbelikan berupa barang kelontong rumah tangga dengan modal yang dipinjamkan dari CSR. Dalam kunjungannya TP PKK Kecamatan Tambora juga melakukan pemeriksaan terhadap administrasi kegiatan PKK, kegiatan Pokja, Dasa Wisma, Pemberdayaan para kader PKK kelurahan. Selain itu, meninjau tanaman Toga yang pengelolaannya dibantu pihak CSR. Ketua TP PKK juga berharap kegiatan PKK di setiap kelurahan dapat berkontribusi positif kepada para kader, baik pengetahuan, keterampilan dan pola hidup tertib dan bersih n kasadeni
HONDA SUPRA X 04 Stnk Saja 2, 150Rb Hub: 021. 80385100 Kartini 13 Rt. 11 / 02 No. 29A Jakpus
KAWASAKI NINJA 250 ’13 Akhir W. Hijau EX Orang Tua Full Ors Harga Nego Hub: 081398501968 Pemaka
HONDA VARIO CW 09 / 10 PjkPjg Biru AnSend BDKI MsnBdy99%Gres 7, 650RbNg Hp: 082177755888. Kartini 13 Dlm No41 Rt. 13 / 8 Jkps
KAWASAKI NINJA SS(VR Asli DD) 14 Bln11 BDKI Km1200 Hju Msn BdyGres 23JtNg: 082177755888. Kartini 13 Dlm No41 Rt13 / 8 Jkps
Ketua TP PKK Tambora, Ny Dewi Rosa Mursidin dan Wakil Ketua Hj. Mariyam Naman Setiawan, dan Lurah Tambora, Dwi Kurniasih, saat meninjau tanaman Toga. Tim Penggerak (TP) PKK Kecamatan Tambora, Jakarta Barat, berencana membentuk koperasi. Diharapkan nantinya dapat meningkatkan penghasilan dan kehidupan para kader serta menjadi ajang menimba ilmu. Ketua TP PKK Kecamatan Tambora, Ny. Dewi Rosa Indah Mursidin, mengatakan ke depan diharapkan setiap kegiatan
Iklan Baris
Motor Dijual
HONDA HONDA SUPRA X 125’2OO9 / 2OO8 Htm Mls Starter Hidup 6. OOOrb JL. MANGGA BESAR 5 Gg. Langgar I / 15 RT. O2 / O7 Hp. 98988157 Kota HONDA VARIO CBS SS125 CW Htm Mrh 2014 BL 4 - 16 Lkp ORS 100% Spt Baru TnpCCt DKI. 12, 5JT Petamburan 6 / 28 Rt2 / 6 Jkp. 081932818948
KAWASAKI KAWASAKI NINJA KRR Buil Up”11 / 11Hijau Tgn1 DD FulFering 21, 950Jt Cempaka Pth Brt 19 RT8 / 13No47 JKP 92747050 - 081282188102
SUZUKI SUZUKI SMASH R CAKRAM Thn 2004 / Pmk Biru Surat2 Lkp B - DKI Siap Pakai BU 2450 Dmi KEPU BARAT 12 Rt. 6 / 6 No. 20 Ph. 93059207
7
Pelayanan
101 Warga Kamal Muara Serbu Layanan KTP Mobile “Kalau hari Sabtu dan Minggu layanan di kantor kelurahan tutup jadi belum sempat memperpanjang KTP saya yang habis sejak 2 bulan lalu.”
l Peliput: Wandi Seratus satu warga kebanyakan buruh pabrik, menyerbu layanan KTP mobile di RW 02 Kelurahan Kamal Muara, Kecamatan Penjaringan, Jakarta Utara. Mestiani,32, pekerja konveksi mengaku sangat senang ada kegiatan layanan KTP mobile Sudin Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) Pemkot Jakarta Utara di wilayahnya. Sebab selain prosesnya cepat dan tidak berbelit-belit, waktunya pada hari libur. “Kalau hari Sabtu dan Minggu layanan di kantor kelurahan tutup jadi belum sempat memperpanjang KTP saya yang habis sejak 2 bulan lalu. Kebetulan hari ini ada layanan dekat rumah makanya saya langsung datang dan mengurus,” kata wanita asal Bumiayu, Jawa Tengah itu. Pernyataan sama disampaikan Yanto,29. Bapak satu anak ini mengaku mengurus akte lahir anaknya yang lahir satu minggu lalu. “Rencananya Senin besok ke kantor Sudin Dukcapil, tapi kebetulan di sini aja sekalian aja saya ngurus dari para jauh-jauh ke Tanjung Priok,” ucapnya. MUDAHKAN WARGA Kasudin Dukcapil Muhammad Hatta, menjelaskan, layanan jemput bola digelar bertujuan untuk memudahkan masyarakat yang hari biasa tidak bisa ngurus surat-surat identitas diri karena keterbatasan waktu.
Iklan Baris Motor Dijual
SUZUKI
Seratus satu warga kebanyakan buruh pabrik, menyerbu layanan KTP mobile di RW 02 Kelurahan Kamal Muara, Kecamatan Penjaringan, Jakarta Utara. Pihaknya menggelar layanan ini dengan harapan benar-benar dirasakan manfaatnya oleh warga. “Pada kegiatan ini ada 101 warga
YAMAHA YAMAHA FINO F1 Th. 14 Biru Putih Tgn I Jual Cpt B. Tangerang Rp. 8, 75Jt Tj. Lengkong Bidara Cina JakTim 021 - 96970717
melakukan pengurusan perpanjang KTP, KK, dan akte lahir,” jelas Kasudin Dukcapil didampingi Kasie Pencatatan, Nouvan. . n kasadeni
YAMAHA JUPITER MX Vleg Racing Kopling th2009 surat komplit DKI sangat terawat jual butuh 5, 650rb Hub: 081808840993 JakTim
SUZUKI SMASH / 110 / Hitam / 2006 / Kondisi Istimewa Hub: 0878 - 82422257
YAMAHA FINO Sport CW Vr(Injec) 14 MrhPth 98%Mls Tgn1 9, 85Jt Jl. CempakaBaru7 No. 44B Rt. 4 / 7 Kmy SerdangJakpus: 96676354
YAMAHA JUPITER Z Cw(Burhan) 09 Merah - Mrn VR Msn Bdi Mls F. Ors Hrg Dmi Kp. Rawa Sawah 3 Pos Rw02 RT11 / 2 No. 47Galur 93304207
SUZUKI THUNDER 09 / 10 Ckrm, CW PjkPjg=4, 150+SPIN Stnk Ada, Bpkb Hil=2, 150. Komplek Angkasa Pura Blok K22 Kmy 087881666248
YAMAHA JUPITER Z 2011 Hitam Brg Smpnan Pjk Bdki AnSndr 6, 2Jt Jl. Kartini 9 Dlm No. 21 Rt. 7 / 9 Jakpus: 95337791 IbuRT
YAMAHA MIO J FI TH 2014 Lis Terbaru Hitam Seperti Baru Taman Sari Persada Raya Blok 15 No 6 Jatibening 08161833150
Iklan Baris
Mobil Dijual
YAMAHA YAMAHA MIO Th 2010 Stnk Saja Putih 2, 750Rb Hp: 0878. 77218621 Kartini 13 Rt. 11 / 02 No. 29A Jakpus YAMAHA VIXION CW 2012 Akhir DKI pjk pjg msn bdy Gres siap pake H 11, 8JT Ng 94591684 Cengkareng indah YAMAHA XEON 2011 Biru Htm VR Kond Gres99%Spt Br Asli Pmki Hrg Dmi Jl. Kp. Rawa Sawah 3 Pos Rw 02 RT11 / 2 No47Galur 93304207 YAMAHA XRIDE 14 Bln10 Pth BDKI Km5Rb MsnBdyGres F. Ori 10, 9 JtNg Hp: 082177755888. Kartini 13 Dlm No. 41 Rt. 13 / 8 Jakpus
Serba Serbi
MOTOR KREDIT ADA KREDIT Motor Bekas Bkualitas & Bgaransi Bhadiah Lsg DP Mulai 500rban: Mio 09(354) Mio CW 10 (384) Vega ZR 10(358) 11(387) Mio Soul 10(401) ABS 10(365) 11(393) Tsedia Aneka Motor Lainnya Hub: 53126977 - 98983655 - 081290252616 - 081213916261 BARU: MIO 3 400 33x. 623. soulgt 500 33x. 638. soul 125 800 33x. 649. gt 125 750 33x. 710. vixion ks 2. 3 33x. 985. hub 02199732650 KREDIT SEKN Grnsi 2010 - 12 500 800rb, blnan 350 - 550rban: Rvo / Spra / Spcy / Vrio 110 / Mio / VgaZ / Jpter, dll 085691905485 BB 53EA911A
8 BIRO TEHNIK ATP SPESIALIS Canopy, Pagar, railing, tralis, rangka baja ringan, Besi, Stanless, dll Jabodetabek (hrg promo) Hb: 082188885515 MAJU JAYA Spc Pintu Folding Gate P. Rolling Door Canopy Rk Pntu Lipat Kusen Aluminium Terima Service 5415131 / 087782535440
BIRO JASA A. AD0P & ( 0 21 - 38901352; 91602977) Raulindo Prima, Istana Psr. Baru Jktpus A. Not, SIUP, PT, CV, API, PO, Sertif, KDIN, INDUS, AGEN A. AD0P & ‘ ( 0 2 1 ) - 235990987, 4703717, 4710874CV Cipta, Api, PT 5, 5jt, Cv 2. 5jt, ud 2jt, Pma, Yys, Bpw, Siuj Pt, Gpnsi, Kdn, Npik, Srp, Merek UUG, Paspor, Out Sour Stnk, Bbn, Mts L / d A. ADOP(021) 8565083 / 8513218 (0817852017) 24JAM stnk, bbn, sim, kir, Mts, IMB A. Lhr / nkh, pspr. PT(1, 2JT) CV(1JT) PMA, Trvl siujpt, kadin siujk, Nik, Api, iso, sni sert, Not. PPAT. Jl. Utn KayuRy105B. JT ABADI: 02132802808 / 0812 8302 8300 / 083875533678: Pt Cv Pma Api Siujk Siujpt Bpw Iup Itup Nik Npik Migas Karaoke Amdal Pjak ABDIEL CONSLT Hp 081288837771 - 0816940029 Jual PT. Greed 7(Klsifikasi B) Lengkap Gapensi, SIUJK, Kadin, Iso, Pglmn Proyek ABDIEL CONSLT Hp 081288837771 - 0816940029 - 0819633155 Urs: Kitap - Kitas - PMA - PT - CV - SIUPAL - SIUJK - Gapensi - Kadin - BPOM - Alkes - Masalah Lapr Pajak - Pengadilan, dll
Iklan Baris
ADA 021 - 70661015 - 4715819 0818725783 “SURYA Jaya” Urus Antar Jemput Stnk BbnKir Sim InterMutasi Dlm&LuarDaerah(IbunYeni) ADA 5483232 - 08170004664 CV. GAMIKHA: URUS PT(1, 2) CV(950) UD, Siup, Kadin, TDP, Notaris, Sim, Stnk, Bpkb, Jbtbk. Selesai Byr ADA ABADI: 021 - 3357 6777 / 7157 6777 / 7088 6777 / 0818 141452 Urus Cpt;SIM, STNK, BBM, STNK Mutasi Daerah&KirMobil “Selesai Byar” ADA ABA MARS:42801837, 4253791, 0813 19544704 , PT (5Jt) CV(2, 2Jt) UD / Toko(2Jt) PMA Yays, SBU, Mice BPW API SRP siujk UUG ADA CV. MARANFI urs: PT, CV, UD, Yayasan, PMA, SIUP TDP, UUG, NPWP, PKP, Siujk, Gapensi Kadin, API, Srp Siujpt, Pasport(Antar Jemput) Ph. 4248145 - 94450289 081510351919 ADA CV Citra Pratama A. Not, SIUP, SPT / Pph - PPN, Cerai&B. Hkm Prdt & Pdn. (021) 95464434 - 44727268 - 38901018 T. Abang III / 54 - 2, 1Hr ANDA BINGUNG Buat PT / CV Dengan Harga Yang Terjangkau, Resmi Dan Legalitas Terjaga Hanya Dgn 500rban / Bln Hub. 081212688100. BUANA STAR: 58906199 , 0816917255, 081311625979 urus cpt: aktanot Npwp Siup Tdp Api Uug Npik Izin Inds Srtf Hk Paten Imb dll CANOPY POLYCARBONATE, PVC Rooftop, stenlis, pintu pagar, teralis, F - gate, ks nyamuk. T: 081939991688, 54350657, 54350707 PT. GPM 021 3918477 - 3916768 087775727098 Mengurs Izin PT, CV, SK, Keh, NPWP, Siup TDP, UUG Depkes, Pajak, dll Jl. Kramat Ry / 160
Iklan Baris
Serba Serbi
HOTEL AC AIR Jet Baru, Cc Gsk Inet, TV KMd Dlm Rp. 135Rb. WTS No, PSK No Hub: Aam Hotel: 021 - 83793803 Jl. AsemBaris Raya 104 Tebet Jks HOTEL”NEW IDOLA” Water Hot &Cool, AC TV Breakfast & Sedia Meeting Room JL. PRAMUKA RAYA No. 26 Ph021. 8580224 - 36395999 - 8503232
INDEKOST AC & NON AC Strategis Dkt Mangga Besar BESAR 4 No. 92639746
/ KM / Telp Dlm Ltk Lokasari 2Om Dr Raya JL. MANGGA 1A Ph. 659495O -
ADAKOST AC, EXHAUSTFAN, S’BED, 1KM Bs2Org, Lmri, KM Luar675Rb / Bl, KM Dlm AirPns900Rb / Bl, JelambarUtmRY / 15RT2 / 4, 085211777666 / 444 BLNAN & HRIAN 100RB: AC, SBED, TV Kmdairpns, pkr Pt Bbs: mgbsr 9 / 38 6280880;ampera 6 / 20 G. saharisbrg Mg2square 6411885; kramatjaya 22x Dpn IslamicCntr 4353381, WismaPrima MggBesar8 / 3: 6289275
KEHILANGAN HILANG BUKU KIR B9317FH B9327UCC B9801UT B9617UCL B9257UCF B9945UCC B9882JP an Pt Serasi Auto Raya Cab Condet Jl Condet Ry No. 15 Kel Gedong Kec Ps Rebo Jaktim 021. 8404040
9 HILANG AKTE HIBAH an. NURIMAH No. 22 / HB / AGR / 1993 Luas 350m2 Desa Pd. Jagung Kec. Serpong TNG Hub. Samsudin 081289953763 HILANG BUKU KIR No. Uji. AA. 011. 03948 Mitsubishi ‘2005 Putih Kombinasi, Nopol: B. 9290. LS, Noka: FT510VX500489, Nosin: 6D40278101 An. Leonard Effendy HILANG SERTIFIKAT Rmh An: A. Yohanis Kiapoli, Lokasi Komp. Jatiagung I Blok B - 4 / 2 Rt2 / 10 Jatibening Baru - Pondokgede, bks KEHILANGAN BUKU kir mbl Daihatsu th 2009 B - 9333 - PI Jkt - 751197 a / n Babylonish Garment Jl Cideng Barat No 61B Gambir Jkps KEHILANGAN BUKU kir mobil B 9232 - AP a / n PT Priska Jaya Lestari dan masa uji kir sudah habis KEHILANGAN BUKU kir mobil th 2006 B - 9468 - MO Jkt - 615919 a / n Ulunling Jl Tebet Dalam 11 No 5 Rt 3 / 1 Jakbar KEHILANGAN SERTIFIKAT Hak Milik No. 2884 Pro Banten Kota Tangerang Kec Benda Kel Belendung Luas 646m2 A / n. ABDUL JALIL
Iklan Baris
KERJASAMA A. C. C ½ - 1 Detik 100% CAIR, Agunan / Gadai Mobil msh Kredit - Lsg CAIR - DANA Pribadi - Tdk Repot AMAN. hub : 081219586730 ACC / 1 - 2. 000. 000. 000, 00 DANA TALANGAN. Jaminkan BPKB MOBIL Anda. THN 1995 - UP Dengan Bunga 0, 01%, No. Survey, Data Dibantu, Aman, Cepat. HUB: 0812 820 5852 ACC 1 Jam Cair Agunan BPKB Bisa Bayar Bunga Saja Tanpa Survey TRIJAYA MANDIRI Jl. Basuki Rahmat 23 Ph: 85914016 - 85916505 ACC 1 Jam Cair Jaminan BPKB Tnp Survey Bs Byr Bng Sj. Tri Makmur Sejahtera Jl. Hasyim Ashari 13A Jakpus Ph: 6332006 - 6332008 ACC 1 Jam Dana Tunai Cair Jaminan BPKB Motor / Mobil Waktu 1 24 Bln Jl. Pemuda 33 Rawamangun Ph: 4892535 - 47866526 - 4712504 ACC AA DANA TUNAI, Jaminan BPKB, Motor / Mobil / GADAI Masih Kredit bisa Tlp 02199376444 80316134 - 081586365400 Jabodetabek
TELAH HILANG buku kir mbl Mits T120 Box mbl brang Nopol. B 9633 B , Jkt 733107, a / n Agus Djunaidi Hub 081283041288
ADA DANA INSTAN 1 MNT. Talangan BPKB Sertif KPR KartuKrdt. BCA, Visa, Master A / Jmpt: 93222300 / 99359221 / 021 8645581 / 0218647037
TELAH HILANG buku kir mbl Suzuki Futura ST Nopol. B 9369 OU , Jkt 589369, a / n Limim Tjhan Hub 081283041288
ADA DANA Tunai, 3 Hari Pasti Cair, Jaminan SHM, SHGB, Syarat ga Ribet, Tnp BI Cheking, Hub: 087782920954 / 081315344893
TELAH HILANG Buku KIR No. Uji: JKT 458862, Truck Mitsubishi Th. 1996 Nopol: B - 9560 - BB Type FE114, Noka: FE114E094516, Nosin: 4D31C656645 a / n Evelyn
ANDA BTH DANA HUB PANCA Artha Jl AM Sangaji / 17Ph 6303481 - 6303482 - 6303483PrsCpt Prsyrtnmdh1jamcairjmnn BPKB Mtr / MblTh95Up
Iklan Baris
Serba Serbi
KERJASAMA
10
KREDIT ACC 100% Abaikan Angsuran CC / KTA Anda! Kami Bantu Pemutihan Legal Cepat Tuntas ITC Fatmawati DEWI 91184278 - 081213024935
ANDA BUTUH Dana : Jaminan Sertifikat, Bunga 8. 5% / Th Prs Cpt, Sedia Sewa Jaminan&Data dbantu 081286979000 / 081806313444.
ACC 100% Ada Bantu Tutup Krt Krdt / KTA Lsg Pemutihan Lgl Cpt Tnts ITC Ftmwati DIAH 02160329394 081219020745 - 088211243456
BUTUH DANA Tunai Hub: ARTHA PRATAMA Jl. Samanhudi 40 Psr Baru Ph: 34833118 - 70622625 Syrt Mdh 30mnt Cair Jaminan BPKB&SHM
ACC 100% Tutup KARTU KREDIT / KTA dng Disc. Besar / Dibebas Bayarkan (Pemutihan) LEGAL, ITC P. Hijau TOMI, 0812. 8399. 9958.
DIJUAL / KERJASAMA PERUSAHAAN Bentuk CV. Bidang Property, Suplier &Transportasi. Hrg 6, 5M Nego. Utk Investasi Aman& Menguntungkan. Tlp 08111195460 Pin222F64E7 DITAWARKAN KERJASAMA operator website pengalaman bidang suplemen obat herbal & kesehatan. 0858. 8888. 7386 DTG LSG! Krj dktr Hj+&Umroh. Cck PNS PHK IRT Ustz / ah Mjs Tlim Pngrs: Msjd, Yysn, 29 - 69th. HJ Ida 085714158373 - 082111736510 X LIMA MENIT CAIR pinjaman BPKB MOBIL 1997 - 2015. Proses cepat, NO Survei, Aman & pst disetujui 100%. bs titip Mobil BUNGA RINGAN. Hub: 0812 8521 3269
KOMPUTER BELI KOMPUTER Laptop Ex Warnet Borongan, TV, LCD, LED, Home Theatre, Ampli, Speaker, Mixer, dll. Ph 02194541190 - 081806387998 BERKAH COMPUTER Beli Dengan Harga Oke Laptop LCD TV AC Kulkas PS dll : 91819996 081282790906
ADA100%AHLI HUKUM Legal Bntu Tutup / HpusBng CC / KTA dg cr bbsbyrkn(Pemutihan) tdk blacklist ITC. 99022343 081210022583(RIO) ADA 2% langsung cair tarik tunai krt kredit & talangan krt kredit. Itc cempaka mas (jakpus) . 021 - 4252050 / 99598678 / 98887666 ADA BANTU TARIK Tunai Kartu Kredit Visa & Master semua kartu, jasa 2, 1% Hub: 021 - 99808888 / 0811969606 ITC ROXY MAS ADA GESEK tunai khusus visa 2%, tangerang, Jakarta, Hubungi 0812 83939 954. ANDA BUTUH Dana Tunai u / Modal, Dll. Gadaikan sj BPKB mobil / mtr. Utk PLAT KUNING hanya Truk, Trailer, Tronton. Resmi, layanan SeIndonesia. Konsultasi GRATIS Hub aditio 085287645825, 085693259362, SMS 085711788063 ANDA SULIT ByrCC / KTA? KamiBantu Ttp / Hps BngDgCrDibbs Byrkan / Pemutihan TdkBlacklist Legal, ITC 91631799, 087873726917 HESTI
Iklan Baris
ANDA SULIT Bayar CC / KTA?Km bntu ttp / HpsBunga, dbbsByr(pmthn) legal, STC Lt1 - 105. Nadine / Nina 081298931777 - 087888231999 BANK PERKREDITAN RAKYAT BPR PERDANA Jl. Ry Bogor Km. 29 Cimanggis Dpk. Menyediakan Dana Tunai Hingga 1Milyar U / Jabodetabek. Jmnan BPKB, SHM. Cpt, Mdh, Fleksibel. Hub: Mono 081315223647, Diego 02195592520 (NO TIPPING) BAYAR DIMUKA 8 Jt Dapat Pinj 400 Jt Angs 933 rb / Bln Hub : 0812 84575449 ; 0812 18111552 www. platinumcommunity. co. id JASA TUTUP kartu kredit / Kta hanya bayar 1%, hutang lunas 100%, LEGAL tinah 081281539552 KREDIT(MURAH&CEPAT) FURNITURE, HP, Laptop, TV, AC, L. Es, M. Cuci, Dispencer, Dana Tunai, dll. (021) 70934558, (021) 5404082 TARIKTUNAI / TALANGAN visa / master, rate 2%, proses cepat, lok mall ambassador, hub 08788 5975110 / 92652000
KURSUS ILMI COMPUTER: KURSUS Dijamin Sampai Bisa: T. Komp / Ms. Off Rp. 300Rb, Dsain Grafis / AutoCad Rp. 500Rb. T: 085106053300 4240068 KURSUS CETAK Sablon : Kaos Mrk2 Industri, Kemasan, Promo, Lkp Ph. 0215685164, 08980135332 Tjg Duren Brt I / 11Grogol dkt KFC LPK AISYAH Jht - Brdr - M. Grmn Slm Pita - Pyt - Kcntkn Rmbt - Make UP& Hntrn Pgntin 085715259790 - 081317801277 - www. lpkaisyah. com