Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
PEMERINTAH KABUPATEN SUKABUMI
RENCANA KERJA (RENJA)
Tahun 2014
DINAS PENGELOLAAN SUMBER DAYA AIR Jl. Pelabuhan II Km. 4 Nomor 479 Telp/Fax (0266) 221382 E-mail :
[email protected]
KABUPATEN SUKABUMI Renja
1
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
DAFTAR ISI DAFTAR ISI .................................................................................................................... KATA PENGANTAR ....................................................................................................... BAB I PENDAHULUAN ........................................................................................... 1.1. Latar Belakang .................................................................................. 1.2. Landasan Hukum .............................................................................. 1.3. Maksud dan Tujuan .......................................................................... 1.4. Sistematika Penulisan .......................................................................
1 2 4 4 7 8 8
BAB II
11
BAB III
BAB IV
Renja
EVALUASI PELAKSANAAN RENJA DINAS PSDA KABUPATEN SUKABUMI TAHUN LALU ................................................................... 2.1. Evaluasi Pelaksanaan Renja Tahun Lalu dan Capaian Renstra Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi ................................................... 2.2. Analisis Kinerja Pelayanan Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi .......................................................................................... ................... 2.3. Isu–Isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi SKPD ............ 2.4. Review Terhadap Rancangan Awal RKPD ..................................... 2.5. Penelahaan Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat .............
11 25 35 39 43
TUJUAN, SASARAN DAN PROGRAM KEGIATAN ........................................ 3.1. Telahaan Terhadap Kebijakan Nasionan ....................................... 3.2. Tujuan dan Sasaran Rencana Kerja Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi .......................................................................................... 3.3. Program dan Kegiatan ....................................................................
45 45 47 50
PENUTUP .......................................................................................................
55
1
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
KATA PENGANTAR Rencana Kerja (Renja) Dinas Pengelolaan Sumber Daya Air (PSDA) Kabupaten Sukabumi Tahun 2014 merupakan Dokumen Rencana Kerja yang disusun dan dirumuskan setiap tahun yang menggambarkan Visi, Misi, Tujuan, Sasaran, Program dan Kegiatan yang diselaraskan dengan Rencana Strategis (Renstra) Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi Tahun 2010 – 2015. Sasaran yang ditetapkan Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi pada Renja Tahun 2013 adalah sebagai berikut : 1. Meningkatnya kinerja organisasi Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi melalui peningkatan SDM aparatur dan peningkatan sarana prasarana aparatur; 2. Meningkatnya kondisi dan fungsi, sarana dan prasarana pengendali daya rusak air serta perlindungan kawasan sumber air; 3. Optimalisasi kondisi dan pemanfaatan fungsi jaringan irigasi melalui kegiatan operasi dan pemeliharaan, rehabilitasi dan peningkatan/ pembangunan; 4. Melaksanakan pengembangan kelembagaan petani pemakai air (P3A & GP3A) dalam rangka meningkatkan pemberdayaan dan peran serta masyarakat dalam pengelolaan sumber daya air khususnya jaringan irigasi. 5. Melaksanakan
pengembangan
sistem
informasi
dalam
rangka
meningkatkan
pemberdayaan dan peran serta masyarakat dalam pengelolaan jaringan irigasi Untuk mewujudkan sasaran tersebut Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi dalam Renja Tahun 2014 mempunyai target Indikator sesuai dengan Renstra Tahun 2010 – 2015 adalah : 1. Cakupan layanan jaringan dengan target 6% atau 80% dari keseluruhan target sasaran Renstra dan dapat meningkatkan layanan jaringan sebesar 51,261.60 hektar; 2. Kondisi baik jaringan irigasi (Kabupaten) dengan target 5% atau 36% dari keseluruhan target sasaran Renstra dan dapat meningkatkan kondisi baik jaringan irigasi (Kabupaten) sebesar 10,314.00 hektar; Renja
2
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
3. Daerah irigasi perdesaan (dikelola masyarakat) dengan target peningkatan kondisi baik sebesar 15% atau 65% dari keseluruhan target sasaran Renstra dan dapat meningkatkan kondisi baik jaringan irigasi (perdesaan) sebesar 13,590.20 hektar; Dengan demikian kegiatan pembangunan yang akan dilaksanakan oleh Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi pada tahun 2014, dapat berjalan dengan baik sesuai dengan sasaran kinerja sehingga dapat memberikan kontribusi nyata dalam mewujudkan pembangunan daerah dalam bidang sumber daya air terutama program ketahanan pangan daerah Kabupaten Sukabumi dan Provinsi Jawa Barat bahkan Nasional.
Sukabumi,
Mei 2013
Kepala Dinas Pengelolan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi,
UJANG SUPANDI, ST., MM. NIP. 195910291985031006
Renja
3
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
Bab PENDAHULUAN
1.1
LATAR BELAKANG
K
ebijakan Nasional Sumber Daya Air (Jaknas SDA) mempunyai arti strategis dalam pengelolaan sumber daya air di Indonesia. Sebagai amanat dari ditetapkannya Undang - Undang Nomor 7 tahun 2004
tentang Sumber Daya Air yang diatur lebih lanjut dalam Peraturan Pemerintah Nomor 42 Tahun 2008 tentang Pengelolaan Sumber Daya Air. Kebutuhan air terus meningkat sebagai akibat dari pesatnya pembangunan ekonomi, bertambahnya jumlah penduduk, dan meningkatnya tuntutan kesejahteraan masyarakat menjadi permaslahan sumber daya air. Selain itu ketersediaan air dan permasalahan sumber daya air yang beragam sehingga menuntut adanya pengelolaan yang berdasar pada kondisi spesifik lokasi. Disamping itu permasalahan dan tantangan di bidang sumber daya air semakin kompleks dan berpotensi memicu terjadinya konflik kepentingan antarpengguna air. Masih rendahnya kesadaran dan kepedulian para pengguna air untuk berperilaku hemat air dan tidak mencemari air, serta kurangnya penerapan teknologi yang lebih maju merupakan kendala dalam pengelolaan sumber daya air. Sistem kelembagaan serta mekanisme koordinasi dan sinkronisasi dalam pengelolaan sumber daya air yang berada di berbagai sektor belum efektif sehingga kondisi sumber daya air semakin menurun. Demikian juga, belum efektifnya lembaga koordinasi yang ada dan belum terbentuknya semua lembaga koordinasi yang diperlukan dalam pengelolaan sumber daya air pada tingkat nasional, daerah dan wilayah sungai, menyebabkan
koordinasi dan kerja sama di antara para pelaku belum berjalan
sebagaimana yang diharapkan. Dinas PSDA Kabupaten sebagai unsur pelaksana Pemerintah Daerah Kabupaten Sukabumi dalam bidang pengelolaan sumber daya air mempunyai tujuan Renja
4
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
agar berbagai pengaturan dalam pengelolaan sumber daya air di Kabupaten Sukabumi sesuai dengan dengan Undang-Undang nomor 7 tahun 2004 dapat diwujudkan, dan selaras dengan kebijakan nasional sumber daya air yang berlandaskan pada asas dan arah pengelolaan sumber daya air serta visi yang memberikan gambaran ideal mengenai kondisi pengelolaan sumber daya air di masa depan dan misi dalam pengelolaan sumber daya air di Kabupaten Sukabumi, mencakup : • konservasi sumber daya air; • pendayagunaan sumber daya air; • pengendalian daya rusak air; • peningkatan peranserta masyarakat dan dunia usaha dalam pengelolaan sumber daya air; dan • penyediaan data dan informasi sumber daya air. Hal tersebut diatas sebagaimana telah dijabarkan dalam Rencana Strategis Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi tahun 2010 – 2015. Rencana Kerja Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi tahun 2014 yang yang merupakan bagian dari Renstra berfungsi sebagai dokumen perencanaan tahunan, penyusunannya dengan memperhatikan seluruh aspirasi pemangku kepentingan pembangunan melalui penyelenggaraan Musrenbang tahunan yang diselenggarakan secara berjenjang agar keterpaduan antara Rancangan Renja SKPD dengan kebutuhan di masyarakat. Untuk itu Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi sebagai Satuan Kerja Perangkat Daerah pada tahun 2013 ini menyusun Renja Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi tahun 2014. Renja ini merupakan dokumen rencana pembangunan SKPD yang berjangka waktu 1 (satu) tahun guna mengoperasionalkan RKPD yang disertai dengan upaya mempertahankan dan meningkatkan capaian kinerja pelayanan masyarakat yang sudah dicapai oleh SKPD, sesuai dengan tugas pokok dan fungsinya. Renja Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi tahun 2014, merupakan rencana pembangunan tahunan yang pada dasarnya disusun untuk mewujudkan visi Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi tahun 2010 – 2015 seperti yang tertuang dalam Rencana Strategis Dinas Pengelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi Tahun 2010 – 2015 Renja
5
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
yaitu : “Terwujudnya Pengelolaan Sumber Daya Air yang optimal guna memenuhi kebutuhan sumber daya air melalui pengelolaan yang berkesinambungan” Untuk mewujudkan visi tersebut diatas, diperlukan tindakan nyata dalam bentuk misi. Sesuai dengan perannya, Misi Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi Tahun 2010 – 2015 adalah sebagai berikut : 1.
Meningkatkan kualitas Sumber Daya Manusia;
2. Meningkatkan cakupan dan kualitas layanan air baku secara optimal, berkelanjutan, adil, dan merata; 3. Meningkatkan kondisi infrastruktur irigasi untuk menjamin ketersediaan air pada areal lahan budidaya pertanian; 4. Meningkatkan
kehandalan
data
dan
sistem
informasi
serta
melakukan
perencanaan, pengawasan, pengendalian, monitoring dan evaluasi pendayagunaan sumber daya air; 5. Meningkatkan pemberdayaan kemandirian kelembagaan masyarakat pengguna air (Petani Pemakai Air /P3A dan GP3A) dalam pengelolaan jaringan irigasi Renja Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi tahun 2014, akan dijadikan sebagai pedoman dan rujukan dalam menyusun program dan kegiatan Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi tahun 2014 yang telah ditetapkan Prioritas Pembangunan Daerah, yang mengarah
pada
pencapaian
sasaran-sasaran
pembangunan
yang
dalam
penyusunannya memperhatikan program dan kebijakan dari Pemerintah Pusat yang dilaksanakan di daerah.
I.2. LANDASAN HUKUM Dasar Hukum penyusunan renja Dinas Pengelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi Tahun 2013 adalah :
a. Undang–Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Pengelolaan Keuangan Negara; b. Undang–Undang
Nomor
25
tahun
2004,
tentang
Sistem
Perencanaan
Pembangunan Nasional;
c. Undang–Undang Nomor 32 Tahun 2004, tentang Pemerintahan Daerah;
Renja
6
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
d. Undang–Undang
2014
Nomor 33 Tahun 2004, tentang Perimbangan Keuangan
Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah;
e. Undang–Undang Nomor 7 Tahun 2004, tentang Sumber Daya Air; f.
Undang–Undang Nomor 17 tahun 2007 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional Tahun 2005 – 2025;
g. Peraturan Pemerintah Nomor 20 Tahun 2006 tentang Irigasi; h. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah; J. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah; k. Peraturan Derah Provinsi Jawa Barat Nomor 2 Tahun 2008 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Provinsi Jawa Barat Tahun 2008 – 2025;
i.
Peraturan Daerah Kabupaten Sukabumi Nomor 17 Tahun 2007, tentang Urusan Pemerintahan yang menjadi Kewenangan Pemerintah Daerah Kabupaten Sukabumi;
j.
Peraturan Daerah Kabupaten Sukabumi Nomor 13 Tahun 2009, tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJPMD) Kabupaten Sukabumi Tahun 2005 – 2025;
k. Peraturan Daerah Kabupaten Sukabumi Nomor 1 Tahun 2010, tentang Perubahan Atas Peraturan Daerah Kabupaten Sukabumi Nomor 32 Tahun 2008 tentang Organisasi Perangkat Daerah Pemerintah Kabupaten Sukabumi;
l.
Peraturan Bupati Sukabumi Nomor 11 Tahun 2010 tentang Struktur Organisasi dan Tata Kerja Dinas Pengelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi.
I.3. MAKSUD DAN TUJUAN Rencana Kerja Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi tahun 2014 dimaksudkan menetapkan
dokumen
perencanaan
yang
memuat
program
dan
kegiatan
pembangunan daerah yang menjadi tolok ukur penilaian kinerja Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi dalam melaksanakan tugas dan fungsinya selama tahun 2014. Renja 7
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
Sedangkan tujuan dari pembuatan Dokumen Rencana Kerja adalah : Acuan Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi dalam mengoperasionalkan RKPD
1.
Kabupaten Sukabumi tahun 2014 sesuai dengan tugas pokok dan fungsinya dalam rangka mencapai visi dan misi Pemerintah Kabupaten Sukabumi. 2. Merumuskan program dan kegiatan pembangunan Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi selama tahun 2014.
I.4. SISTEMATIKA BAB 1
PENDAHULUAN,
pada bagian ini dijelaskan mengenai gambaran umum
penyusunan rancangan Renja SKPD yang meliputi latar belakang, landasan hukum, maksud dan tujuan serta sistematika penulisan, sehingga substansi pada bab–bab berikutnya dapat dipahami dengan baik. BAB 2
EVALUASI PELAKSANAAN RENJA DINAS PSDA KABUPATEN SUKABUMI TAHUN LALU 2.1.
Evaluasi Pelaksanaan Renja Tahun Lalu dan Capaian Renstra Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi, memuat kajian (review) terhadap hasil evaluasi pelaksanaan Renja Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi tahun lalu (tahun n-2) dan perkiraan capaian tahun berjalan (tahun n-1), mengacu pada APBD tahun berjalan yang seharusnya pada waktu penyusunan Renja Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi sudah disahkan. Selanjutnya dikaitkan dengan pencapaian target Renstra Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi berdasarkan realisasi program dan kegiatan pelaksanaan Renja Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi tahun-tahun sebelumnya.
2.2. Analisis Kinerja Pelayanan Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi, berisikan kajian terhadap capaian kinerja pelayanan Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi berdasarkan indikator kinerja yang sudah ditentukan dalam SPM, maupun terhadap IKK sesuai dengan Peraturan Pemerintah No.6 tahun 2008, dan Peraturan Pemerintah Nomor 38 tahun 2007. Jika indikator yang dikaji, disesuaikan dengan tugas dan fungsi masingmasing Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi, serta ketentuan peraturan perundang-undangan yang terkait dengan kinerja pelayanan Renja
8
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
2.3. Isu-Isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi, berisikan uraian mengenai : Sejauh mana tingkat kinerja pelayanan dan hal kritis yang terkait dengan pelayanan Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi, Permasalahan dan hambatan yang dihadapi dalam menyelenggarakan tugas dan fungsi Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi, Dampaknya terhadap capaian visi dan misi kepala daerah, terhadap capaian program nasional/internasional, seperti SPM dan MDGs (Millenium Development Goalds), Tantangan dan peluang serta Formulasi isu-isu penting berupa rekomendasi dan catatan yang strategis untuk ditindaklanjuti dalam perumusan program dan kegiatan prioritas tahun yang direncanakan. 2.4. Review terhadap Rancangan Awal, berisi rumusan hasil identifikasi kebutuhan program dan kegiatan berdasarkan analisis kebutuhan yang telah mempertimbangkan kinerja pencapaian target sasaran Renstra Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi dan tingkat kinerja yang dicapai oleh Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi. 2.5. Penelaahan Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat, Dalam bagian ini diuraikan hasil kajian terhadap program/kegiatan yang diusulkan para pemangku kepentingan, baik dari kelompok masyarakat terkait langsung dengan pelayanan provinsi, LSM, asosiasi-asosiasi, perguruan tinggi maupun dari SKPD Kabupaten yang langsung ditujukan kepada Dinas
PSDA
Kabupaten
Sukabumi
maupun
berdasarkan
hasil
pengumpulan informasi Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi dari penelitian lapangan dan pengamatan pelaksanaan musrenbang kecamatan. BAB 3
TUJUAN, SASARAN DAN PROGRAM KEGIATAN 3.1.
Telaahan terhadap kebijakan Nasional, telaahan terhadap kebijakan nasional dan sebagaimana maksud, yaitu penelaahan yang menyangkut arah kebijakan dan prioritas pembangunan nasional dan yang terkait dengan tugas pokok dan fungsi Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi.
Renja
9
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
3.3.
2014
Program dan Kegiatan, berisikan penjelasan mengenai : faktor-faktor yang menjadi bahan pertimbangan terhadap rumusan program dan kegiatan, rekapitulasi program dan kegiatan serta penjelasan jika rumusan program dan kegiatan tidak sesuai dengan rancangan awal RKPD, baik jenis program/kegiatan, pagu indikatif, maupun kombinasi keduanya
BAB 4 PENUTUP, menguraikan tentang catatan penting yang perlu mendapat perhatian,
baik
ketersediaan
dalam
anggaran
rangka
pelaksanaannya
tidak
sesuai
dengan
maupun
seandainya
kebutuhan,
kaidah
pelaksanaannya serta rencana tindak lanjut.
Renja
10
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
Bab EVALUASI PELAKSANAAN RENJA SKPD TAHUN LALU
2.1. EVALUASI PELAKSANAAN RENJA TAHUN LALU DAN CAPAIAN RENSTRA DINAS
PSDA KABUPATEN SUKABUMI
R
encana Kerja Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi adalah penjabaran perencanaan tahunan dan Rencana Strategis Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi tersebut. Tercapai tidaknya pelaksanaan kegiatan –
kegiatan atau program yang telah disusun dapat dilihat berdasarkan Laporan Akuntabilitas Kinerja Pemerintah. Akuntabilitas merupakan suatu bentuk perwujudan kewajiban
untuk
mempertanggungjawabkan
keberhasilan
atau
kegagalan
pelaksanaan misi organisasi dalam mencapai tujuan-tujuan dan sasaran yang telah ditetapkan, melalui suatu media pertanggungjawaban yang dilaksanakan secara periodik. Terkait dengan hal tersebut Renja Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi ini menyajikan dasar pengukuran kinerja kegiatan dan Pengukuran Kinerja Sasaran dari hasil apa yang telah diraih atau dilaksanakan oleh Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi selama tahun 2012 dan perkiraan target tahun 2013. Pengukuran kinerja kegiatan dan Pengukuran Kinerja Sasaran melalui tahapan sebagai berikut : Penetapan Indikator Kinerja Penetapan indikator kinerja merupakan ukuran kuantitaf dan kualitatif yang menggambarkan tingkat pencapaian suatu kegiatan yang telah ditetapkan. Indikator kinerja Kegiatan meliputi indikator masukan (inputs), keluaran (outputs), hasil (outcomes), manfaat (benefits) dan dampak (impacts). Indikatorindikator tersebut dapat berupa dana, sumber daya manusia, laporan, buku dan indikator lainnya. Penetapan indikator kinerja ini diikuti dengan penetapan besaran indikator kinerja untuk masing-masing jenis indikator yang telah ditetapkan.
Renja
11
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
Capaian Analisis Kinerja Pengukuran kinerja dilakukan dengan menggunakan indikator kinerja kegiatan. Pengukuran ini dilakukan dengan memanfaatkan data kinerja. Keberhasilan yang telah dicapai dalam pelaksanaan program dan kegiatan Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi Tahun 2013 ditentukan dari hasil pelaksanaan program dan kegiatan tahun yang bersangkutan dan APBD Kabupaten Sukabumi. Anggaran Tahun 2013 Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi sebesar Rp. 88.046.468.515,00, terdiri dari Belanja Tidak Langsung sebesar Rp. 10.049.833.445,00 dan Belanja Langsung sebesar Rp. 77.996.635.070,00. Belanja Langsung terdiri dari 7 Program dan 40 Kegiatan. Dari jumlah dana tersebut terealisasi sebesar
Rp.
87.357.719.956,00 dengan capaian kinerja fisik sebesar 100% dan capaian kinerja keuangan sebesar 99.22%. 2.1.1
Realisasi Program/ Kegiatan Yang Tidak Memenuhi Target Kinerja Hasil/ Keluaran Yang Direncanakan. A.
Program Pengembangan, Pengelolaan dan Konservasi Sungai, Danau dan Sumber Daya Air Lainnya
1. Kegiatan Pemeliharaan Sungai dengan target kinerja mempertahankan kondisi dan fungsi sungai, sarana dan prasarana, sedimentasi serta kebersihan sungai pada 7 (tujuh) sungai, dan meningkatnya cakupan layanan jaringan dengan keterjaminan air bersih untuk kepentingan masyarakat dengan anggaran sebesar Rp.
577.458.000,00
Realisasi kegiatan ini mendapat anggaran
sebesar Rp. 327.167.000,00 dan realisasi hasil pelaksanaan pekerjaan sebesar Rp. 327.151.800,00 atau 99,99%, sehingga target meningkatnya cakupan layanan jaringan dengan keterjaminan sungai bersih untuk kepentingan masyarakat tidak terpenuhi. 2. Kegiatan Penanggulangan Banjir dan Daya Rusak Air, dengan target kinerja meningkatnya sarana dan prasarana pengendali daya rusak air dengan sasaran melaksanakan
perbaikan,
peningkatan
dan
pembangunan
dengan
meningkatnya cakupan pelayanan jaringan dengan pasokan keterjaminan air baku pada areal seluas 2.849 Ha pada 35 sungai dengan jumlah anggaran Renja
12
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
sebesar Rp. 7.314.468.000. Realisasi kegiatan ini dengan jumlah anggaran sebesar Rp. 5.959.412.000,00, dan realisasi hasil pelaksanaan pekerjaan sebesar Rp.
5.938.243.000,00 atau 99,64% , sehingga target untuk
meningkatnya sarana dan prasarana pengendali daya rusak air keterjaminan air baku pada areal rencana seluas 2.859 Ha pada 35 sungai terealisasi seluas 2.266,00 Ha pada 31 sungai, tidak terpenuhi. 3. Kegiatan Pembangunan Embung
dengan target kinerja tersedianya
keterjaminan air baku untuk areal pertanian pada musim kemarau sebesar 115 Ha atau 4 (empat) buah Embung dengan jumlah anggaran sebesar Rp. 577.458.000. Realisasi kegiatan ini jumlah anggaran sebesar Rp. 344.194.000, Sehingga target untuk keterjaminan air baku untuk areal pertanian pada musim kemarau hanya terbangun 2 (dua) buah Embung dengan ketersediaan air baku sebesar 69 Ha., tidak terpenuhi. B.
Program Pengembangan dan Pengelolaan Jaringan Irigasi, Rawa, dan Jaringan Pengairan Lainnya
1. Kegiatan Operasi dan Pemeliharaan Jaringan Irigasi dengan target kinerja mempertahankan kondisi dan fungsi jaringan irigasi serta terjaminnya ketersediaan air baku pada jaringan irigasi kewenangan Pemerintah Kabupaten Sukabumi di areal seluas 1,289.00 Ha. Realisasinya dengan jumlah anggaran sebesar Rp. 955,554,000.00 target untuk mempertahankan kondisi dan fungsi jaringan irigasi serta terjaminnya ketersediaan air baku hanya pada areal seluas 281 Ha. , tidak terpenuhi.
2.1.2
Realisasi Program/ Kegiatan Yang Memenuhi Target Kinerja Hasil/ Keluaran Yang Direncanakan. A. Program Pengembangan, Pengelolaan dan Konservasi Sungai, Danau dan Sumber Daya Air Lainnya Tidak ada B. Program Pengembangan dan Pengelolaan Jaringan Irigasi, Rawa, dan Jaringan Pengairan Lainnya
Renja
13
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
1. Kegiatan Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan dengan anggaran sebesar Rp. 125,000,000.00, terealisasi sebesar Rp. 96,493,000.00 atau 77,19. Sasaran kinerja kegiatan ini adalah terselenggaranya pemantauan kinerja pelaksanaan program dan kegiatan pada Dinas PSDA tahun anggaran 2014, dengan sasaran tersedianya Laporan Konsolidasi Triwulan sebanyak 12 dokumen, tersedianya Laporan Progress dan Keuangan Bulanan Dinas PSDA selama 12 bulan , tersedianya Laporan Monev Triwulan selama 4 (empat) Triwulan, tersedianya Dokuman LAKIP sebanyak 12 eksemplar, tersedianya Laporan Evaluasi Kegiatan Pembangunan Dinas PSDA Tahun Anggaran 2012, tersedianya Dokumen Rencana Umum Pengadaan Barang/Jasa (RUP) Tahun Anggaran 2013, tersedianya Dokumen Rencana Kerja (Renja) Tahun Anggaran 2013. Kegiatan ini dapat memenuhi target kinerja dengan penghematan anggaran. 2.
Kegiatan Pembinaan Gabungan P3A Mitra Cai dengan anggaran sebesar Rp. 275,000,000.00, terealisasi sebesar Rp. 254,800,000.00 atau 92.65%.
Sasaran
kinerja
kegiatan
ini
adalah
Pembinaan
Gabungan
Perkumpulan Petani Pemakai Air (GP3A) Mitra Cai pada 12 GP3A Mitra Cai sehingga target kinerja dapat terpenuhi. 3. Kegiatan Dana Alokasi Khusus Non Reboisasi (DAK), Target Kinerja kegiatan ini adalah mengembalikan kondisi dan fungsi jaringan irigasi dengan terjaminnya ketersediaan air baku pada areal seluas 559 Ha dengan jumlah anggaran sebesar Rp.
8,586,877,600.00. Realisasi anggaran kegiatan ini
sebesar Rp. 8,411,055,600.00, sehingga target untuk mengembalikan kondisi dan fungsi jaringan irigasi serta terjaminnya ketersediaan air baku dapat terlaksana melebihi target kinerja yaitu pada areal seluas 760 Ha. 4.
Kegiatan Optimalisasi Kinerja Jaringan Irigasi (peningkatan dan Perbaikan)
–
Bantuan
Provinsi
dengan
anggaran
sebesar
Rp.
2.000.000.000.00, terealisasi sebesar Rp. 1.972.178.000,00 atau 98.61%. Sasaran kinerja kegiatan ini adalah meningkatnya kinerja jaringan irigasi pada 12 (dua belas) daerah irigasi menjadi baik dan target kinerja kegiatan dapat terpenuhi.
Renja
14
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
Kegiatan Pembangunan irigasi Bihbul – Cikray Desa Bojonggaling Kec.
5.
Bantargadung Kabupaten Sukabumi – Bantuan Provinsi dengan anggaran sebesar Rp. 200.000.000,00, terealisasi sebesar Rp. 198.225.000.00 atau 99.11%. Sasaran kinerja kegiatan ini adalah meningkatkan fungsi dan kondisi jaringan pada daerah irigasi Bihbul dan target kinerja kegiatan dapat terpenuhi. Kegiatan Pembangunan Irigasi TPT Panjang Kp. Legok – Kp. Pasir Jati
6.
(Lintas Kp) Desa Cikakak Kec. Cikakak Kab. Sukabumi – Bantuan Provinsi dengan anggaran sebesar Rp. 175,000,000.00, terealisasi sebesar Rp. 173,537,000.00 atau 99.16%. Sasaran kinerja kegiatan ini adalah terlaksananya perbaikan dan pembangunan saluran pasangan sepanjang 142 m pada daerah irigasi Cikakak menjadi baik dan target kinerja kegiatan dapat terpenuhi. Kegiatan Rehabilitasi Jaringan Irigasi Tersebar di Kabupaten Sukabumi
7.
– Bantuan Provinsi dengan anggaran sebesar Rp.
2.000.000.000,00,
terealisasi sebesar Rp. 1.978.338.000,00 atau 98.92%. Sasaran kinerja kegiatan ini adalah terlaksananya pembangunan saluran pasangan dan perbaikan bangunan air dan target kinerja kegiatan dapat terpenuhi. 8. Kegiatan Perkuatan Pengelolaan Irigasi Partisipatif - Program WISMP/ Hibah (LOAN) dengan anggaran sebesar Rp. 372.300.000.00, terealisasi sebesar Rp. 321,936,364.00 atau 86.47%. Sasaran kinerja kegiatan ini adalah Pelatihan GP3A Mitra Cai pada bidang Pelatihan Penyusunan Rencana Pengembangan dan Pengelolaan Irigasi (RP2I) serta Pelatihan dan Pelaksanaan Jaminan Mutu (QA) dan target kinerja kegiatan dapat terpenuhi. 2.1.3
Realisasi Program/ Kegiatan Yang Melebihi Target Kinerja Hasil/ Keluaran Yang Direncanakan. A. Program Pengembangan, Pengelolaan dan Konservasi Sungai, Danau dan Sumber Daya Air Lainnya 1.
Kegiatan Perencanaan Teknis Sumber Daya Air dengan target
membuat desain perencanaan teknis sumber daya air sebesar 1,263 Ha jumlah anggaran sebesar Rp 7.120.363.000,00, Renja
Realisasi anggaran sebesar Rp. 15
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
7.096.129.800,00, Sasaran kinerja kegiatan ini adalah dapat membuat desain perencanaan teknis untuk dengan jumlah DED 447 Paket 9,909.68 Ha. B. Program Pengembangan dan Pengelolaan Jaringan Irigasi, Rawa, dan Jaringan Pengairan Lainnya 1. Kegiatan
Rehabilitasi Jaringan Irigasi, Target Kinerja kegiatan ini adalah
mengembalikan fungsi dan kondisi jaringan irigasi dengan terjaminnya ketersediaan air baku pada areal seluas 616 Ha dengan jumlah anggaran sebesar Rp. 6,775,725,000.00. Realisasi anggaran kegiatan ini sebesar Rp. 17,659,966,500.00, sehingga target untuk mengembalikan fungsi dan kondisi jaringan irigasi serta terjaminnya ketersediaan air baku dapat terlaksana melebihi target yaitu pada areal seluas 1.605 Ha. 2. Kegiatan Peningkatan dan Pembangunan Jaringan Irigasi, Target Kinerja kegiatan ini adalah meningkatkan kondisi dan fungsi jaringan irigasi dengan sasaran kinerja pada areal seluas 186 Ha dengan jumlah anggaran sebesar Rp. 2,234,700,000.00.
Realisasi
anggaran
kegiatan
ini
sebesar
Rp.
4,877,684,000.00, sehingga target untuk meningkatkan kondisi dan fungsi jaringan irigasi dapat terlaksana melebihi target yaitu pada areal seluas 406 Ha 2.1.4
Faktor – Faktor Penyebab Tidak Tercapainya, Terpenuhinya atau Melebihi Target Kinerja Program/ Kegiatan A. Faktor – Faktor Peyebab Tidak Tercapainya Target Kinerja Tidak tercapainya target kinerja dikarenakan kurangnya jumlah anggaran yang diterima untuk pembiayaan kegiatan tersebut yang tidak sesuai dengan rencana kinerja yang telah dibuat, dan beberapa kegiatan yang tidak tercapai target kinerja adalah sebagai berikut : 1. Program Pengembangan, Pengelolaan dan Konservasi Sungai, Danau dan Sumber Daya Air Lainnya, terdiri dari : a. Kegiatan Penanggulangan Banjir dan Daya Rusak Air; b. Kegiatan Pemaliharaan Sungai; dan c. Kegiatan Pembangunan Embung.
Renja
16
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
2. Program Pengembangan dan Pengelolaan Jaringan Irigasi, Rawa, dan Jaringan Pengairan Lainnya, terdiri dari : a. Kegiatan Operasi dan Pemeliharaan Jaringan Irigasi; B. Faktor – Faktor Peyebab Terpenuhinya atau Melebihi Target Kinerja Program/ Kegiatan. Tercapainya target kinerja dikarenakan kurangnya jumlah anggaran yang diterima untuk pembiayaan kegiatan tersebut yang melebihi dengan rencana kinerja yang telah dibuat, dan beberapa kegiatan yang terpenuhi atau melebihi tercapai target kinerja adalah sebagai berikut : 1.
Program Pengembangan, Pengelolaan dan Konservasi Sungai, Danau dan
Sumber Daya Air Lainnya, terdiri dari :
a. Kegiatan Perencanaan Teknis Sumber Daya Air. 2.
Program Pengembangan dan Pengelolaan Jaringan Irigasi, Rawa, dan
Jaringan Pengairan Lainnya, terdiri dari : a. Kegiatan Rehabilitasi Jaringan Irigasi; b. Kegiatan Peningatan dan Perbaikan Jaringan Irigasi; c. Kegiatan Dana Alokasi Khusus (DAK); d. Kegiatan Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan; e. Kegiatan Pembinaan Gabungan P3A Mitra Cai; f. Kegiatan Perkuatan Pengelolaan Irigasi Partisipatif - Program WISMP/ Hibah (LOAN); g. Kegiatan Perkuatan Pengelolaan Irigasi Partisipatif - Program WISMP (Pendamping); h. Kegiatan Optimalisasi Kinerja Jaringan Irigasi (peningkatan dan Perbaikan) – Bantuan Provinsi; i. Kegiatan Pembangunan irigasi Bihbul – Cikray Desa Bojonggaling Kec. Bantargadung Kabupaten Sukabumi – Bantuan Provinsi; j. Kegiatan Pembangunan Irigasi TPT Panjang Kp. Legok – Kp. Pasir Jati (Lintas Kp) Desa Cikakak Kec. Cikakak Kab. Sukabumi – Bantuan Provinsi; k. Kegiatan Rehabilitasi Jaringan Irigasi Tersebar di Kabupaten Sukabumi – Bantuan Provinsi; Renja
17
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
l. Kegiatan Perkuatan Pengelolaan Irigasi Partisipatif - Program WISMP/ Hibah (LOAN); m. Kegiatan Perkuatan Pengelolaan Irigasi Partisipatif - Program WISMP (Pendamping); 2.1.5
Implikasi yang Timbul Terhadap Capaian Program Renstra Dinas PSDA Tahun 2010 2015 Indikator Kinerja yang digunakan untuk mengukur kinerja pelayanan Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi sesuai dengan Rencana Strategis (Renstra) SKPD Tahun 2010-2015, adalah :
1. Cakupan layanan jaringan
50%
Target s.d. Tahun 2014 85%
2. Kondisi baik jaringan irigasi
15%
45%
31%
34.94%
3. Daerah Irigasi Perdesaan
0%
85%
50%
45.36%
No
Indikator Kinerja Utama
Eksisting Tahun 2010
S.d. Tahun 2013 Target
Capaian
74%
60.97%
(dikelola masyarakat) A. Cakupan Layanan Jaringan Untuk mendukung indikator kerja utama yang pertama, yaitu capaian layanan jaringan sampai dengan tahun 2013 dengan target kinerja sebesar 74% atau 47,416.98 hektar dari sasaran Renstra SKPD, baru terealisasi sebesar 4,88% atau cakupan layanan jaringan 3,129.23 hektar atau capaian target sampai dengan target tersebut baru mencapai 60,97% atau 39.070,62 ha. Hal ini karena anggaran yang diperlukan sebesar Rp. 26,108,333,842.00 (Dua puluh enam milyar seratus delapan juta tiga ratus tiga puluh tiga ribu delapan ratus empat puluh dua rupiah), dengan keterbatasan dana yang ada, maka jumlah anggaran untuk program dan kegiatan yang mendukung indikator cakupan pelayanan jaringan terealisasi sebesar Rp. 7,120,363,000.00 (Tujuh milyar seratus dua puluh enam juta tiga ratus enam puluh tiga ribu rupiah,) sehingga berimplikasi terhadap sasaran target kinerja masih belum mencapai target yang diharapkan sehingga
Renja
18
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
target kinerja 2014 mendapat tambahan 13,34% yang tidak terealisasi pada tahun 2013. B. Kondisi Baik Jaringan Irigsi (Kabupaten) Indikator kerja utama yang kedua, yaitu kondisi baik jaringan irigasi (kabupaten) sampai dengan tahun 2013 mempunyai target kinerja sebesar 31% atau 8,881.50 hektar dari sasaran Renstra SKPD, sudah terealisasi sebesar 34.79% atau kondisi baik jaringan irigasi sebesar 9,968.40 hektar. Pada tahun 2013 target kinerja tahunan sebesar 6% atau 1,719.00 hektar sedangkan realisasi sebesar 8.61% atau sebesar 2,467.83 hektar, hal ini karena anggaran yang diperlukan sebesar Rp. 19,333,020,000.00 (Sembilan belas milyar tiga ratus tiga puluh tiga juta dua puluh ribu rupiah), jumlah anggaran yang tersedia untuk program dan kegiatan yang mendukung indikator ini sebesar Rp. 34,549,582,000.00 (Tiga puluh empat milyar lima ratus empat puluh Sembilan juta lima ratus delapan puluh dua ribu rupiah) sehingga berimplikasi terhadap sasaran target kinerja tersebut melebihi target yang diharapkan hal ini karena dari jumlah anggaran tersebut diantaranya mendapat bantuan keuangan dari Pemerintah Provinsi Jawa Barat. C. Daerah Irigsi Perdesaan (Dikelola Masyarakat) Untuk mendukung indikator kerja utama yang ketiga, yaitu Daerah Irigasi Persedaan (Dikelola Masyarakat) sampai dengan tahun 2013 mempunyai target kinerja sebesar 50% atau 10,454.00 hektar dari sasaran Renstra SKPD, dan terealisasi sebesar 34.27% atau Daerah Irigsi Perdesaan (Dikelola Masyarakat) dalam kondisi baik sebesar 7,164.79 hektar sehingga target capaian kinerja tahun ini adalah sebesar 45,35% atau 9.482,54 hekatar. Hal ini dikarenakan kebutuhan anggaran sebesar Rp. 38,663,442,406.00 (Tiga puluh delapan milyar enam ratus enam puluh tiga juta emapt ratus empat puluh dua ribu empat ratus enam rupiah), Sedankan jumlah anggaran yang tersedia untuk program dan kegiatan yang mendukung indikator ini terealisasi sebesar Rp. 34,047,063,500.00 (Tiga puluh empat milyar empat puluh tujuh juta enam puluh tiga ribu lima ratus rupiah) sehingga berimplikasi terhadap sasaran target kinerja tersebut masih belum memenuhi target yang diharapkan.
Renja
19
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
Tabel 2.1. Rekapitulasi Evaluasi Hasil Pelaksanaan Renja Dinas PSDA dan Pencapaian Renstra SKPD s/d Tahun 2013 Kabupaten Sukabumi Nama SKPD : Dinas Pengelolaan Sumber Daya Air
Kode
1
Urusan/bidang urusan pemerintahan daerah dan program/kegiatan
Indikator Kinerja Program (outcome)/ Kegiatan (output)
2
3
Perkiraan realisasi capaian target program/ kegiatan Renstra SKPD s/d dengan tahun 2014 (tahun berjalan/n-1) Tingkat realisasi capaian capaian (%)
Catatan
10=(5+7+9)* 11=(10 / 4)*
12
6
7
8=(7/6)
9
15%
19.77%
26.18%
132.40
19.83%
33.39%
168.40%
411
18
32
32
100%
42
48
115.20%
02 Kegiatan Operasi dan Pemeliharaan Jumlah areal (ha) layanan yang Jaringan Irigasi (Kabupaten) dipertahankan fungsi dan kondisinya
28,650
4,297.50
4,383.45
3,687.94
42.84%
7,451.87
3,693.84
25.28%
03 Kegiatan Rehabilitasi Jaringan Irigasi (Kabupaten)
28,650
14,711.78
945.45
1,035.66
36.15%
1,134.54
1,918.74
55.81%
4
5
6
7
8=(7/6)
9
03
1
03
02
1
03
02
24
1
01
03
24
01 Kegiatan Penyusunan Sistem Informasi Database Sumber Daya Air
1
01
03
24
1
01
03
24
4
Target program / kegiatan Renja SKPD tahun berjalan (tahun n-1)
5
1
Urusan Pekerjaan Umum
1
Renja
Realisasi target Target dan realisasi kinerja program target capaian kinerja hasil dan keluaran kegiatan SKPD tahun kinerja Renstra program dan 2013 (tahun lalu /n-2) SKPD Tahun keluaran kegiatan 2006 - 2010 s/d tahun 2011 (akhir periode (tahun n-3) Tingkat Renstra SKPD) Target Realisasi Realisasi (%)
Bidang Urusan Sumber Daya Air Program Pengembangan dan Saluran Irigasi (Kabupaten) dalam Pengelolaan Jaringan Irigasi, Rawa kondisi baik dibagi dengan jumlah dan Jaringan Pengairan lainnya saluran irigasi yang ada x 100
2
Jumlah pemutakhiran data Daerah Irigasi
Jumlah areal (ha) layanan yang dikembalikan fungsi dan kondisinya 3
20
10=(5+7+9)* 11=(10 / 4)*
12
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi 1
01
03
24
04 Kegiatan Peningkatan dan Pembangunan Jaringan Irigasi (Kabupaten)
1
01
03
24
1
01
03
1
01
1
28,650
14,221.86
458.40
513.03
35.81%
550.08
182.52
10.62%
05 Kegiatan Monitoring, Evaluasi dan Jumlah pelaksanaan monitoring, Pelaporan Evaluasi dan Pelaporan
6
6
6
6
100%
6
6
100%
24
06 Kegiatan Perkuatan Pengelolaan Jumlah Pemberdayaan P3A/GP3A Irigasi Partisipatif Program WISMP
18
4
6
6
100%
4
4
100%
03
24
07 Kegiatan Dana Alokasi Khusus Non Jumlah areal (ha) layanan yang Reboisasi (DAK Non DR) Untuk dikembalikan fungsi dan kondisinya Pengairan
28,650
9,026.00
501.38
540.20
37.71%
601.65
768,68
44.72%
01
03
24
08 Kegiatan Rehabilitasi Jaringan Irigasi Pedesaan
20,908
1,045.40
1,254.48
1,674.42
53.39%
627.24
519.96
16.58%
1
01
03
24
09 Kegiatan Perbaikan Jaringan Irigasi Jumlah areal (ha) layanan yang Pedesaan ditingkatkan fungsi dan kondisinya
20,908
9,026.00
1,881.72
1,249.13
39.83%
2,508.96
3,112.54
99.25%
1
01
03
26
Luas Wilayah yang terairi dibagi dengan jumlah luas wilayah yang seharusnya diairi x 100 %
60%
50%
0%
0%
0%
10%
60%
17%
1
01
03
26
Jumlah irigasi yang direncanakan
411
157
31
18
58,06%
16
52
12,65%
4
5
6
7
8=(7/6)
9
1
Renja
Program Pengembangan, Pengelolaan, dan Konservasi Sungai, Danau dan Sumber Daya Air Lainnya
01 Kegiatan Perencanaan Teknis Sumber Daya Air
2
Jumlah areal (ha) layanan yang ditingkatkan fungsi dan kondisinya
2014
Jumlah areal (ha) layanan yang dikembalikan fungsi dan kondisinya
3
21
10=(5+7+9)* 11=(10 / 4)*
12
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
2
01
03
26
02 Kegiatan Pemeliharaan Sungai
Jumlah sungai yang dipelihara
48
7
7
3
42,86%
6
16
33,33%
3
01
03
26
03 Kegiatan Penanggulangan Banjir dan Daya Rusak Air
Jumlah sungai yang ditangani
346
84
39
27
69,23
15
126
36,42%
4
01
03
26
04 Kegiatan Pembangunan Embung
Jumlah Embung yang dibangun
76
27
9
2
22,22%
1
30
39,47%
Renja
22
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2.2.
2014
ANALISA KINERJA PELAYANAN DINAS PENGELOLAAN SUMBER DAYA AIR Mengacu kepada ketentuan yang berlaku dalam Inpres Nomor 7 Tahun 1999 dan Keputusan LAN Nomor 239 Tahun 2003, Kinerja Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi diukur berdasarkan tingkat capaian Kinerja Sasaran, serta Program/Kegiatan. Untuk mengetahui gambaran mengenai tingkat pencapaian Kinerja Sasaran, Program/Kegiatan diperoleh dengan cara membandingkan target dengan relisasi kegiatan kinerja yang terdiri dari Input, Output dan Outcome, Benefit dan Impact. Atas hasil pengukuran kinerja tersebut dilakukan evaluasi untuk mengetahui keberhasilan dan kegagalan pencapaian sasaran strategis yang terkait dengan tugas pokok dan fungsi Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi. Berdasarkan hasil evaluasi kinerja dilakukan analisa pencapaian kinerja untuk memberikan informasi yang lebih transparan mengenai sebab-sebab tercapai atau tidak tercapainya kinerja yang diharapkan. Indikator Kinerja yang digunakan untuk mengukur kinerja pelayanan Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi sesuai dengan kewenangan tugas dan fungsi adalah : - cakupan layanan jaringan - Kondisi baik jaringan irigasi (Kabupaten) - Daerah Irigasi Perdesaan (dikelola masyarakat) Indikator sasaran Dinas Pengelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi adalah : a. Cakupan layanan jaringan, dengan target kinerja sebesar 74% menjadi sasaran pada Program Pilihan Program Pengembangan, Pengelolaan dan Konservasi Sungai, Danau dan Sumber Daya Air Lainnya. Untuk capaian indikator kinerja program ini sesuai dengan tugas dan fungsi terdapat 4 (empat) kegiatan penunjang, yaitu :
Renja
25
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
- Kegiatan Perencanaan Teknis Sumber Daya Air; - Kegiatan Pemeliharaan Sungai; - Kegiatan Penanggulangan Banjir dan Daya Rusak Air; dan - Kegiatan Pembangunan Embung b. Kondisi baik jaringan irigasi (Kabupaten), dengan target kinerja sebesar 31% menjadi sasaran pada Program Pilihan Program Pengembangan dan Pengelolaan Jaringan Irigasi, Rawa dan Jaringan Pengairan Lainnya. Untuk capaian indikator kinerja program ini sesuai dengan tugas dan fungsi terdapat 11 kegiatan penunjang, yaitu : - Kegiatan Penyusunan Database Sumber Daya Air; - Kegiatan Operasi dan Pemeliharaan Jaringan Irigasi Kabupaten; - Kegiatan Rehabilitasi Jaringan Irigasi Kabupaten; - Kegiatan Peningkatan dan Pembangunan Jaringan Irigasi Kabupaten; - Kegiatan Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan; - Kegiatan Pemberdayaan Kelembagaan P3A/GP3A Mitra Cai; - Kegiatan Dana Alokasi Khusus (DAK); - Kegiatan
Perkuatan
Pengelolaan
Irigasi
Partisipatif
-
Program
WISMP/Hibah (LOAN); - Kegiatan Perkuatan Pengelolaan Irigasi - Program WISMP (Pendamping) - Kegiatan Optimalisasi Kinerja Jaringan Irigasi (peningkatan dan Perbaikan) – Bantuan Provinsi; - Kegiatan Rehabilitasi Jaringan Irigasi Tersebar di Kab. Sukabumi – Bantuan Provinsi; c. Daerah Irigasi Perdesaan (dikelola masyarakat), dengan target kinerja sebesar 50% menjadi sasaran pada Program Pilihan Program Pengembangan dan Pengelolaan Jaringan Irigasi, Rawa dan Jaringan Pengairan Lainnya, Untuk capaian indikator kinerja program ini sesuai dengan tugas dan fungsi terdapat 5 kegiatan penunjang, yaitu : - Kegiatan Rehabilitasi Jaringan Irigasi Pedesaan; Renja
26
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
- Kegiatan Peningkatan dan Pembangunan Jaringan Irigasi Pedesaan; - Kegiatan Pembangunan Irigasi Bihbul Parungtunggul Kp. Bihbul – Cikiray Desa Bojonggaling Kec. Bantar Gadung Kab. Sukabumi – Bantuan Provinsi; - Kegiatan Pembangunan Irigasi TPT Panjang Kp. Legok – Kp. Pasir Jati (lintas Kp) Desa Cikakak Kec. Cikakak Kab. Sukabumi - Bantuan Provinsi. Sedangkan untuk program penunjang yang dilaksanakan pada Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi adalah : - Program Pelayanan Administrasi Perkantoran; - Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur; - Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur; - Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan; 2.2.1. Program Pengembangan, Pengelolaan dan Konservasi Sungai, Danau dan Sumber Daya Air Lainnya Program ini ditujukan untuk meningkatkan cakupan layanan jaringan dimana target indikator kinerja kegiatan (IKK) menurut Renstra Dinas PSDA Tahun 2010 – 2015 sebesar 74% dengan luas layanan sebesar 44,853.90 hektar, dimana target capaian kinerja dituangkan dalam Program Pengembangan, Pengelolaan dan Konservasi Sungai, Danau dan Sumber Daya Air Lainnya dengan kegiatan penunjang, yaitu Kegiatan Perencanaan Teknis Sumber Daya Air, Kegiatan Pemeliharaan Sungai, Kegiatan Penanggulangan Banjir dan Daya Rusak Air dan Kegiatan Pembangunan Embung. Capaian target kinerja program ini selama tahun 2011 dan 2012 serta perkiraan tahun 2013 secara keseluruhan adalah sebagai berikut : 1. Tahun 2011, target capaian kinerja sebesar 10% dengan luas layanan sebesar 4,955.80 hektar atau jumlah target keseluruhan sebesar 60% dengan luas layanan sebesar 29,734.80 hektar. Renja
27
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
Realisasi capaian kinerja pada tahun ini sebesar 2.80% atau cakupan yang terlayani sebesar 1,387.62 hektar yang berarti target yang terealisasi baru sebesar 26,166.62 hektar atau 52.80% dari target sasaran Renstra Dinas PSDA, yang belum terealisasi sebesar 7,20% atau 3,568.18 hektar dari target sasaran tahun ini dan menjadi beban target tambahan untuk tahun 2012. 2. Tahun 2012, target capaian kinerja sebesar 10% dengan luas layanan sebesar 4,955.80 hektar atau jumlah target keseluruhan sebesar 70% dengan luas layanan sebesar 34,690.60 hektar, ditambah sisa target tahun 2011 sebesar 7,20% dengan luas layanan sebesar 3,568.18 hektar jadi target kinerja kumulatif pada tahun ini adalah sebesar 16,71% dengan luas layanan sebesar 8,281.14 hektar. Realisasi capaian kinerja pada tahun ini sebesar 3,29% atau cakupan yang terlayani sebesar 1,630.46 hektar, yang berarti target yang terealisasi sampai dengan tahun 2012 baru sebesar 56.09% atau 27,797.08 hektar dari target sasaran Renstra Dinas PSDA, sedangkan yang belum terealisasi sebesar 13.91% atau 6,893.52 hektar dan menjadi beban target tambahan untuk tahun 2013. 3. Tahun 2013, target capaian kinerja sebesar 4% dengan luas layanan sebesar 1,982.32 hektar atau jumlah target keseluruhan sebesar 74% dengan luas layanan sebesar 36,672.92 hektar, ditambah sisa target tahun 2012 sebesar 16,71% dengan luas layanan sebesar 8,281.14 hektar jadi target kinerja kumulatif pada tahun ini adalah sebesar 20,71% dengan luas layanan sebesar 10,263.46 hektar. Prakiraan realisasi capaian kinerja pada tahun ini sebesar 1,85% atau cakupan yang terlayani sebesar 916.43 hektar, yang berarti target yang terealisasi sampai dengan tahun 2013 baru sebesar 57.94% atau 28,713.51 hektar dari target sasaran Renstra Dinas PSDA, sedangkan yang belum terealisasi sebesar 16.06% atau 7,959.41 hektar dan menjadi beban target tambahan untuk tahun 2014. Renja
28
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
4. Tahun 2014, target capaian kinerja sebesar 6% dengan luas layanan sebesar 3,844.64 hektar atau jumlah target keseluruhan sebesar 80% dengan luas layanan sebesar 51,261.60 hektar, ditambah sisa target tahun 2013 sebesar 13,03% dengan luas layanan sebesar 8,346.36 hektar, jadi target kinerja kumulatif pada tahun ini adalah sebesar 19,03% dengan luas layanan sebesar 12,190.98 hektar dengan kebutuhan anggaran sekurang-kurangnya sebesar Rp. 27,734,481,342 (Dua puluh tujuh milyar tujuh ratus tiga puluh empat juta empat ratus delapan puluh satu ribu tiga ratus empat puluh dua rupiah).
1.2.1. Program Pengembangan dan Pengelolaan Jaringan Irigasi dan Konservasi Sungai, Danau dan Sumber Daya AirLainnya A. Kondisi Baik Jaringan (Irigasi Kabupaten) Indikator kinerja ini bertujuan untuk mempertahankan kondisi baik jaringan (Irigasi Kabupaten), dengan sasaran melaksanakan operasi dan pemeliharaan, perbaikan serta peningkatan dan pembangunan prasarana irigasi dan saluran irigasi dengan program pilihan Program Pengembangan dan Pengelolaan Jaringan Irigasi dan Konservasi Sungai, Danau dan Sumber Daya Air Lainnya dengan kegiatan penunjang terdiri dari 8 (delapan) kegiatan yang terdiri dari Kegiatan Kegiatan Penyusunan Sistem Informasi Database, Kegiatan Operasi dan Pemeliharaan Jaringan Irigasi, Kegiatan Rehabilitasi Jaringan Irigasi, Kegiatan Peningkatan dan Pembangunan Jaringan Irigasi, Kegiatan Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan, Kegiatan Pembinaan Gabungan P3A Mitra Cai, Kegiatan Dana Alokasi Khusus Non Dana Reboisasi (DAK). Capaian kinerja program ini secara keseluruhan mempunyai target indikator kinerja menurut Renstra Dinas PSDA Tahun 2010 – 2015 sebesar 30% dengan luas areal irigasi yang dipertahankan sebesar 8,595.00 hektar, dimana sasaran target kinerja ini adalah Daerah Irigasi Kewenangan Kabupaten (PP No 20 Tahun 2006 Tentang Irigasi), dimana target dan realisasi capaian kinerja adalah sebagai berikut : Renja
29
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
1.
2014
Tahun 2011, target capaian kinerja sebesar 5% dengan kondisi baik
jaringan sebesar 1,432.50 hektar atau jumlah target keseluruhan sebesar 20% dengan luas areal sebesar 5,730.00 hektar. Realisasi capaian kinerja pada tahun ini sebesar 5.23% atau kondisi baik jaringan sebesar 1,498.40 hektar yang berarti target yang terealisasi baru sebesar 20.23% atau 5,795.90 hektar dari target sasaran Renstra Dinas PSDA, sehingga kelebihan target sebesar 0,23% atau 65,90 hektar dari target sasaran tahun ini. 2.
Tahun 2012, target capaian kinerja sebesar 5% dengan luas
layanan sebesar 1,432.50 hektar atau jumlah target keseluruhan sebesar 25% dengan luas areal sebesar 7,162.50 hektar, dikurangi kelebihan target tahun 2011 sebesar 0,23% atau luas areal sebesar 65.90 hektar jadi target kinerja kumulatif pada tahun ini adalah sebesar 24,77% dengan luas layanan sebesar 7,096.61 hektar. Realisasi capaian kinerja pada tahun ini sebesar 5,95% atau kondisi baik jaringan sebesar 1,704,68.46 hektar, yang berarti yang realisasi kondisi baik jaringan sampai dengan tahun 2012 melebihi target sebesar 1.18% atau 338,07 hektar dari target sasaran Renstra Dinas PSDA, sehingga beban target tahun 2013 menjadi berkurang. 3.
Tahun 2013, target capaian kinerja sebesar 6% dengan kondisi baik
jaringan sebesar 1,719.00 hektar atau jumlah target keseluruhan sebesar 31% dengan target kondisi baik jaringan sebesar 8,881.50 hektar, dikurangi kelebihan target tahun 2012 sebesar 1,18% dengan kondisi baik jaringan sebesar 338,07 hektar jadi target kinerja kumulatif pada tahun ini adalah sebesar 29,28% dengan luas layanan sebesar 8,543.43 hektar. Prakiraan realisasi capaian kinerja pada tahun ini sebesar 11,76% atau kondisi baik jaringan sebesar 3,370.02 hektar, yang berarti realisasi sampai dengan tahun 2013 telah melebihi target sebesar 8.66% atau kondisi baik jaringan sebesar 2,481.87 hektar dari target sasaran Renstra Renja
30
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
Dinas PSDA, sehingga realisasi kondisi baik jaringan sampai dengan tahun ini adalah sebesar 37.94% atau 10,870.59 hektar dan target kinerja sampai dengan tahun 2015 sebesar 45% atau kondisi baik jaringan seluas 12,892.50 hektar rasanya akan terlampaui target tersebut. 4.
Tahun 2014, target capaian kinerja sebesar 5% dengan luas
layanan sebesar 1,432.50 hektar atau jumlah target keseluruhan sebesar 36% dengan luas layanan sebesar 10,314.00 hektar, sehingga sisa target kinerja Renstra sampai dengan tahun ini adalah sebesar 9,92% dengan kondisi baik jaringan sebesar 2,841.33 hektar dengan kebutuhan anggaran sekurang-kurangnya sebesar Rp. 39,778,659,000 (Tiga puluh Sembilan milyar tujuh ratus tujuh puluh delapan juta enam ratus lima puluh Sembilan ribu rupiah). B. Daerah Irigasi Perdesaan (dikelola masyarakat) Indikator kinerja ini dengan maksud untuk mempertahankan kondisi jaringan irigasi perrdesaan (dikelola masyarakat), dengan bantuan perbaikan sarana bangunan dan bangunan pelengkap jaringan irigasi dengan program pilihan Program Pengembangan dan Pengelolaan Jaringan Irigasi dan Konservasi Sungai, Danau dan Sumber Daya Air Lainnya. Capaian target kinerja program ini secara keseluruhan mempunyai target indikator kinerja menurut Renstra Dinas PSDA Tahun 2010 – 2015 sebesar 80% dengan luas areal irigasi yang dipertahankan sebesar 16,726.40 hektar, dimana target dan realisasi capaian kinerja adalah sebagai berikut : a. Tahun 2012, sasaran target capaian kinerja sebesar 15% dengan kondisi baik jaringan sebesar 3,136.20 hektar, ditambah jumlah sisa target tahun pertama (2011) sebesar 12,73% dengan luas layanan sebesar 2,661.59 hektar sehingga target capaian kinerja sebesar 23,96% dengan kondisi baik jaringan sebesar 5,009.56 hektar dari target capaian kinerja Renstra Dinas. Pada tahun ini untuk mencapai sasaran kinerja tersebut juga tidak mendapat anggaran dari APBD Kabupaten Sukabumi, tetapi dapat Renja
31
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
bantuan keuangan dari Pemerintah Provinsi Jawa Barat dengan kegiatan yaitu, Kegiatan Pembangunan / perbaikan Irigasi Sembah Emas, Kp. Kadudampit Rt. 019/02 Desa Kadununggal, Kec. Kalapanunggal Kab. Sukabumi, Kegiatan Pembangunan/Perbaikan irigasi Limus Gede Panjang 1km, lebar 1,5m, mengairi 400 Ha Sawah Kadusunan Nagrak Cimuntir RT. 05/04 Desa Cikelat Kec. Cisolok Kab. Sukabumi dan Kegiatan Pembangunan Bendugan Mancle P. 10 m L 5 m T 6 m, Kp. Mancle Rt. 08/02 Ds. Bojong Asih Kec. Parakansalak Kab. Sukabumi. Sehingga realisasi capaian kinerja pada tahun ini adalah sebesar 3,77% atau kondisi baik jaringan sebesar 788.23 hektar, berarti perkiraan target tidak realisasi sampai tahun ini sebesar 11,23% atau ± 2,347.97 hektar dan capaian kinerja sampai tahun ini baru mencapai 11,04% atau kondisi baik jaringan sebesar ± 2,308.24 hektar dari target sasaran Renstra Dinas PSDA. Sehingga target kinerja yang tidak terealisasi menjadi beban target kinerja tahun ketiga Renstra Dinas (2013). b. Tahun 2013, sasaran target capaian kinerja sebesar 15% dengan kondisi baik jaringan sebesar 3,136.20 hektar atau jumlah target seluruh cakupan yang terlayani sebesar 50% dengan luas layanan sebesar 10,454.00 hektar. Sedangkan capaian kinerja yang tidak terealisasi sampai dengan tahun 2013 sebesar 23,96% atau seluas 5,09.56 hektar sehingga untuk tahun ini perkiraan realisasi capaian kinerja akan melebihi target dengan capaian sebesar 120,79%, berarti peningkatan kondisi baik jaringan pedesaan sebesar 3,779.85 hektar, berarti target yang terealisasi sampai dengan tahun ini sebesar 34,81% atau 7,277.76 hektar dari target 50% target sasaran Renstra Dinas PSDA. Sehingga target kinerja yang tidak terealisasi menjadi beban target kinerja tahun keempat Renstra Dinas (2014). c. Tahun 204, sasaran target capaian kinerja sebesar 15% dengan kondisi baik jaringan sebesar 3,136.20 hektar atau jumlah target seluruh cakupan yang terlayani sebesar 65% dengan luas layanan sebesar 9,370.00 hektar. Renja
32
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
Sedangkan capaian kinerja yang tidak terealisasi sampai dengan tahun 2013 sebesar 45,35% atau seluas 9,482.54 hektar sehingga target kinerja tahun 2014 yaitu sebesar 19.65% atau 4,107.66 hektar dengan kebutuhan anggaran sebesar Rp. 30,665,774,000.00 (Tiga puluh milyar enam ratus enam puluh lima juta tujuh ratus tujuh puluh empat ribu rupiah).
Renja
33
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
Tabel 2.2 Pencapaian Kinerja Pelayanan Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi
No
Indikator Kinerja sesuai Tugas dan Fungsi SKPD
1
2
1.
Luas Layanan irigasi seluas 64,162 Ha
Target Target Target Indikator SPM IKK Lainnya 4
5
35%
22.456,70
Kondisi baik jaringan irigasi (Kabupaten)
30%
8.595,00
Daerah Irigasi Perdesaan c. (Kondisi baik)
80%
16.726,40
a. Cakupan layanan jaringan b.
Renja
3
Target Renstra SKPD
Realisasi Capaian
Proyeksi
Catatan Analisis
2010
2011
2012
2013
2014
2011
2012
2013
2014
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
50,00%
60,00%
70,00%
52,88%
54,18%
Persentase
32.081,00 38.497,20 44.913,40 15,00% 20,00% 25,00%
74,00%
80,00%
58,54%
64,54%
47.479,88 31,00%
51.329,60 33.928,87 34.762,97 36,00% 20,11% 25,11%
37.560,43 31,00%
Areal 41.410,15 36,00% Persentase
4.297,50 0,00%
5.730,00 20,00%
7.162,50 35,00%
8.881,50 50,00%
10.314,00 65,00%
5.761,52 7,27%
7.194,02 8,02%
8.881,50 48,60%
Areal 10.314,00 63,60% Persentase
0,00
4.181,60
7.317,80
10.454,00
13.590,20
1.520,01
1.676,82
10.161,29
13.297,49
34
Areal
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2.3.
2014
ISU – ISU PENTING PENYELENGGARAAN TUGAS DAN FUNGSI SKPD Terkait penyelenggaraan tugas dan fungsi, maka Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi telah melaksanakan tugas dan fungsi sesuai dengan arah dan kebijakan dari penyelenggaraan pengelolaan sumber daya air yang selaras dengan kebijakan nasional pengelolaan sumber daya air maupun Pemerintah Provinsi Jawa Barat. Hal ini dapat dilihat dari rencana penyelenggaraan tugas Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi sebagaimana tertuang dalam Renstra Tahun 2010 – 2015, dimana sasaran strategis Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi adalah meningkatkan rasio jaringan dengan indikator utama cakupan layanan jaringan, kondisi baik jaringan irigasi (Kabupaten) dan Daerah Irigasi Perdesaan (kondisi baik). Kinerja pelayanan Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi saat ini lebih dititikberatkan pada upaya peningkatan kondisi baik jaringan irigasi dan pengendalian daya rusak air dengan melaksanakan operasi dan pemeliharaan sungai dan jaringan irigasi, rehabilitasi jaringan irigasi kewenangan Pemerintah Kabupaten dalam rangka mempertahankan fungsi dan kondisi serta meningkatkan layanan jaringan irigasi sebagai upaya mendukung program Gubernur Jawa Barat dalam ketahanan pangan khususnya target produksi 3 juta ton beras di Wilayah Provinsi Jawa Barat. Secara umum masalah pengelolaan sumber daya air dapat dilihat dari kelemahan mempertahankan sasaran manfaat pengelolaan sumber daya air dalam hal penyediaan air baku dan pengendalian banjir. Penyediaan air baku yang dibutuhkan bagi kegiatan rumah tangga, perkotaan, industri dan pertanian sering mendapat gaangguan secara kuantitas dalam arti terjadinya penurunan debit air baku di daerah hulu akibat terjadinya pembukaan lahan – lahan baru, baik bagi pemukiman baru di daerah hulu yang berakibat pada pengurangan catchment area sebagai sumber penyedia air baku.
Renja
35
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
Oleh karena itu untuk kurun waktu 3 (tiga) tahun kedepan, pengelolaan sumber daya air khususnya pengelolaan jaringan irigasi dan jaringan pengairan lainnya diperkirakan masih menghadapi beberapa permasalahan, antara lain : 1. Masih rendahnya pelayanan jaringan irigasi; 2. Pengembangan dan pengelolaan irigasi belum optimal; 3. Terjadi alih fungsi lahan pertanian produktif, terutama di wilayah Kabupaten Sukabumi bagian utara; 4. Pelaksanaan pengelolaan sumber daya air masih kurang terpadu, terintegrasi dan berkelanjutan; 5. Partisipasi masyarakat petani masih rendah dan kinerja kelembagaan pengelolaan irigasi belum optimal; 6. Ketersediaan, kualitas serta akses terhadap sistem data dan informasi masih rendah sehingga belum mendukung efektivitas kerja; 7. Koordinasi antar instansi, antara pemerintah (pusat, provinsi) dan antar kepentingan belum optimal; 8. Keterbatasan pendanaan serta masih rendahnya kuantitas dan kualitas sumber daya manusia sehingga menyebabkan rendahnya pelaksanaan operasi dan pemeliharaan jaringan irigasi. Adapun faktor penghambat dalam penyelenggaraan tugas dan fungsi Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi adalah sebagai berikut : 1. Kurangnya peranserta/ kesadaran masyarakat dalam pengelolaan sumber daya air; 2. Terjadingan konflik kepentingan antar sektor dan wilayah; 3. Tingkat penecamaran air yang cukup tinggi; 4. Kondisi daerah tangkapan kurang mendukung; Dengan demikian jika permasalahan dan faktor penghambat tersebut dibiarkan maka akan dampak terhadap capaian visi misi Kepala Daerah tidak akan berhasil, untuk itu maka Dinas PSDA Kabupaten melakukan analisa faktor kunci keberhasilan berdasarkan analisa lingkungan internal dan eksternal. Hasil Renja
36
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
analisa sesuai dengan tugas dan fungsi Dinas PSDA Kabupaten ada 8 faktor kunci keberhasilan, yaitu : 1. Penyediaan kebutuhan air permukaan, dengan mempertimbangkan keseimbangan antara ketersediaan air yang dapat dimanfaatkan dengan kebutuhan yang diminta konsumen, sehingga penyediaan kebutuhan air baku dapat terpenuhi untuk berbagai keperluan secara adil; 2. Pengembangan potensi sumber daya air, yaitu adanya dukungan semua pihak dalam upaya menggali potensi yang ada di daerah dalam rangka peningkatan fungsi dan potensi SDA secara optimal, salah satunya dengan upaya mempercepat pelaksanaan pembangunan waduk – waduk di Jawa Barat; 3. Peningkatan kapasitas SDM aparatur, yaitu dalam rangka meningkatkan SDM aparatur yang jujur dengan tingkat kompetensi dan profesionalisme yang tinggi, sesuai dengan bidang keahliannya; 4. Meningkatkan kondisi dan fungsi infrastruktur dan menerapkan efesiensi air; 5. Memberdayakan masyarakat dalam pengelolaan SDA melalui wadah koordinasi yang efektif dalam setiap upaya pemecahan masalah; 6. Mengoptimalkan sosialisasi tentang Undang – Undang SDA, Peraturan Pemerintah, Keputusan Presiden, Peraturan Menteri, Peraturan Daerah dan Peraturan lain yang terkait pengelolaan SDA dalam rangka meningkatkan pemahaman masyarakat dan pihak lain yang terkait sehingga mampu berperan serta terutama dalam upaya perlindungan dan pelestarian potensi sumber daya air yang menjadi asset Pemerintah Kabupaten Sukabumi; 7. Meningkatkan upaya konservasi sumber daya air, yang perlu didukung dengan komitmen yang baik dari pemerintah maupun masyarakat Jawa Barat tentang perlunya menjaga kelestarian sumber air dengan prinsip pemanfaat wajib bayar;
Renja
37
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
8. Membangun sistem informasi SDA (SISDA) yang terpusat dengan maksud tersedianya pusat data dan informasi yang mengelola database yang lengkap, akurat, efektif dan efisien, serta dapat dipublikasikan kepada semua pihak yang memerlukan. Namun demikian tantangan dan peluang Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi ke depan adalah sebagai berikut : a. Tantangan - Tercapainya peningkatan kemampuan pemenuhan kebutuhan air baku untuk pertanian maupun kebutuhan sehari-hari; - Tercapainya peningkatan dan pengembangan sumber daya manusia di bidang pengelolaan sumber daya air; - Peningkatan dan pengembangan kelembagaan pemakai air; - peningkatan kondisi infrastruktur sumber daya air untuk mendukung konservasi; - pendayagunaan sumber daya air serta pengendalian daya rusak air; dan - peningkatan pelayanan OPD kepada masyarakat pengguna dan pemnfaat sumber daya air dengan meningkatkan kualitas data dan informasi sumber daya air. b. Peluang Adanya
peraturan
dan
perundangan
yang
mengatur
sistem
pengelolaan sumber daya air, diantaranya adalah : •
Undang – Undang nomor 7 Tahun 2004 tentang Sumber Daya Air;
•
Peraturan Presiden nomor
12 Tahun 2008 tentang Dewan
Sumber Daya Air; Peraturan Daerah nomor 3 Tahun 2001 tentang Pola Induk
•
Pengelolaan Sumber Daya Air di Jawa Barat; Peraturan Daerah nomor 2 Tahun 2009 tentang Rencana
•
Pembangunan Jangkan Menengah Daerah Provinsi Jawa Barat Tahun 2008 – 2013. Renja
38
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi •
2014
Peraturan Daerah Kabupaten Sukabumi nomor 13 Tahun 2009 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah Kabupaten Sukabumi Tahun 2005 – 2025;
•
Peraturan Bupati nomor 11 Tahun 2010 tentang Struktur Organisasi dan Tata Kerja Dinas Pengelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi;
•
Peraturan Bupati nomor 21 Tahun 2011 tentang Pedoman Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah Kabupaten Sukabumi.
2.4.
REVIEW TERHADAP RANCANGAN AWAL RKPD Dalam rancangan awal RKPD Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi, perencanaan kinerja tahun 2014 telah disesuaikan dengan sasaran dan program pada Renstra Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi tahun 2010 – 2015 yang rencana capaian, kelompok indikator kinerja, program dan kegiatan merupakan hasil analisis kebutuhan dan representasi dari tugas dan fungsi Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi tahun 2014. Renja Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi tahun 2014, dalam analisis kebutuhan selain mempertimbangkan hasil evaluasi capaian kinerja tahun 2011 juga merupakan prioritas menurut kebutuhan lapangan serta menyesuaikan dengan hasil Musrenbang Kecamatan tahun 2010. Dalam analisis tersebut tidak terdapat rumusan program baru tetapi beberapa kegiatan baru yang penganggarannya, baik dari
APBD Kabupaten Sukabumi maupun dari
Pemerintah Provinsi Jawa Barat melalui Bantuan Keuangan, hal ini sebagai wujud upaya pencapaian sasaran kinerja yang tidak mendapat dana mengingat keterbatasan anggaran APBD Kabupaten Sukabumi. Untuk lebih jelasnya review terhadap rancangan awal RKPD tahun 2014 sebagaimana pada tabel 2.3. berikut :
Renja
39
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
Tabel 2.3. Review Terhadap Rancangan Awal RKPD Tahun 2014 Kabupaten Sukabumi Nama SKPD : Dinas Pengelolaan Sumber Daya Air Rancangan Awal RKPD N o
1 I.
Program / Kegiatan
Lokasi
Indikator Kinerja
2 Program Pengembangan, Pengelolaan, dan Konservasi Sungai, Danau dan Sumber Daya Air Lainnya
3
4 Luas Wilayah yang terairi dibagi dengan jumlah luas wilayah yang seharusnya diairi x 100 %
1
2
3
4
Renja
Kegiatan Perencanaan Teknis Sumber Daya Air Kegiatan Penanggulangan Banjir dan Daya Rusak Air Kegiatan Pembangunan Embung Kegiatan Pemeliharaan Sungai
Hasil Analisis Kebutuhan Target Capaian
Pagu Indikatif (Rp. 000)
Program / Kegiatan
5
6
7 Program Pengembangan, Pengelolaan, dan Konservasi Sungai, Danau dan Sumber Daya Air Lainnya Kegiatan Perencanaan Teknis Sumber Daya Air Kegiatan Penanggulangan Banjir dan Daya Rusak Air Kegiatan Pembangunan Embung Kegiatan Pemeliharaan Sungai
Tersebar 8 UPTD PSDA
Jumlah detail desain, BOQ dan RAB Daerah Irigasi
192
962.430
Tersebar 6 UPTD PSDA
Jumlah sungai yang dapat dikendalikan dari bahaya banjir
24
7.314.468
Tersebar 5 UPTD PSDA
Jumlah Embung yang dibangun
3
384.972
Tersebar 2 UPTD PSDA
Jumlah sungai yang dibersiihkan
7
577.458
Lokasi
Indikator Kinerja
Target Capaian
Pagu Indikatif (Rp. 000)
8
9
10
11
Tersebar di 8 UPTD PSDA
Jumlah irigasi yang direncanakan
246
658.400
Tersebar di 6 UPTD PSDA
Jumlah sungai yang ditangani
50
7.381.645
Tersebar di 5 UPTD PSDA
Jumlah Embung yang dibangun
3
368.317
Tersebar di 2 UPTD PSDA
Jumlah sungai yang dipelihara
7
295.000
40
Catat an Penti ng 12
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi 1 II.
2 Program Pengembangan dan Pengelolaan Jaringan Irigasi, Rawa dan Jaringan Pengairan lainnya
Tersebar 8 UPTD PSDA
4 Saluran Irigasi (Kabupaten & Desa) dalam kondisi baik dibagi dengan jumlah saluran irigasi yang ada x 100 Jumlah pemutahiran data Daerah Irigasi
2 Kegiatan Operasi dan Tersebar 8 Pemeliharaan UPTD PSDA Jaringan Irigasi Teknis
Jumlah areal (Ha) layanan yang dipertahankan fungsi dan kondisi-nya
37
4.395.053 Kegiatan Operasi dan Tersebar di 8 Pemeliharaan UPTD PSDA Jaringan Irigasi Teknis
3 Kegiatan Rehabilitasi Tersebar 8 Jaringan Irigasi UPTD PSDA
Jumlah areal (Ha) irigasi yang dikembalikan fungsi dan kondisi
29
6.015.600 Kegiatan Rehabilitasi Tersebar di 8 Jaringan Irigasi UPTD PSDA
4 Kegiatan Peningkatan dan Pembangunan Jaringan Irigasi
Tersebar 8 UPTD PSDA
Jumlah areal (Ha) layanan yang ditingkatkan fungsi dan kondisinya
14
4.061.137 Kegiatan Peningkatan Pembangunan Jaringan Irigasi
5 Kegiatan Monitoring, Tersebar 8 Evaluasi dan UPTD PSDA Pelaporan
Jumlah pelaksanaan monitoring, Evaluasi dan Pelaporan
192
1 Kegiatan Penyusunan Bahan Database Sumber Daya Air
Renja
3
5
2014
6
43
7 8 Program Pengembangan dan Pengelolaan Jaringan Irigasi, Rawa dan Jaringan Pengairan lainnya 196.825 Kegiatan Tersebar di 8 Penyusunan Sistem UPTD PSDA Informasi Database Sumber Daya Air
Tersebar di 8 dan UPTD PSDA
203.893 Kegiatan Monitoring, Tersebar di 8 Evaluasi dan UPTD PSDA Pelaporan
41
9
10
11
12
Jumlah pemutahiran data Daerah Irigasi
31
100,000
APBD Kab
Jumlah areal (Ha) layanan yang dipertahankan fungsi dan kondisinya Jumlah areal (Ha) irigasi yang dikembalikan fungsi dan kondisi Jumlah areal (Ha) layanan yang ditingkatkan fungsi dan kondisinya Jumlah pelaksanaan monitoring, Evaluasi dan Pelaporan
39
3.178.645
APBD Kab
58
8.431.615
APBD Kab
57
5.608.650
APBD Kab
109.970
APBD Kab
LS
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi 1 6
7
8
2 Kegiatan Perkuatan Pengelolaan Irigasi Partisipatif Program WISMP Kegiatan Dana Alokasi Khusus Non Reboisasi (DAK Non DR) Untuk Pengairan Kegiatan Rehabilitasi Jaringan Irigasi Pedesaan
9 Kegiatan Peningkatan dan Pembangunan Jaringan Irigasi Pedesaan
Renja
3 Tersebar 8 UPTD PSDA
4 Jumlah Pemberdayaan P3A/GP3A
5 8 GP3A
Tersebar 8 UPTD PSDA
Jumlah areal (Ha) layanan yang dikembalikan fungsi dan kondisinya
18
5.013.750
Tersebar 8 UPTD PSDA
Jumlah areal (Ha) irigasi yang dikembalikan fungsi dan kondisi
16
2.508.960
Tersebar 8 UPTD PSDA
Jumlah areal (Ha) layanan yang ditingkatkan fungsi dan kondisinya
56
6 262.047
2014
7 8 Kegiatan Perkuatan Tersebar di 8 Pengelolaan Irigasi UPTD PSDA Partisipatif Program WISMP
9 Jumlah Pemberdayaan P3A/GP3A
Kegiatan Dana Alokasi Khusus Non Reboisasi (DAK Non DR) Untuk Pengairan Kegiatan Rehabilitasi Jaringan Irigasi
Tersebar di 8 UPTD PSDA
Tersebar di 8 UPTD PSDA
11.290.320 Kegiatan Peningkatan Pembangunan Jaringan Irigasi
Tersebar di 8 dan UPTD PSDA
42
10 8
11 450.000
12 APBD Kab
Jumlah areal (Ha) layanan yang dikembalikan fungsi dan kondisinya
44
16.659.453
APBD Kab
Jumlah areal (Ha) irigasi yang dikembalikan fungsi dan kondisi Jumlah areal (Ha) layanan yang ditingkatkan fungsi dan kondisinya
76
6.402.143
APBD Kab
166
18.995.062
APBD Kab
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2.5.
2014
PENELAAHAN USULAN PROGRAM DAN KEGIATAN MASYARAKAT Rencana program merupakan cara untuk mendukung arah kebijakan yang telah ditetapkan. Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi dalam mendukung arah kebijakan telah menetapkan rencana 2 (dua) program pilihan wajib dan 6 (lima) program penunjang untuk program lima tahun ke depan yang telah disesuaikan dengan kebutuhan tataruang Kabupaten Sukabumi dan isu – isu strategis, baik dari pemangku kepentingan, perguruan tinggi, LSM, maupun kelompok masyarakat/ petani. Adapun rencana program usulan dari masyarakat / pemangku kepentingan sesuai dengan urusan pilihan Dinas Pengelolaan Sumber Daya Air, yaitu Program Pengembangan dan Pengelolaan Jaringan Irigasi, rawa dan jaringan pengairan lainnya, dengan kegiatan sebagai berikut :
1.
Kegiatan Pembangunan dan Peningkatan Jaringan Irigasi (Bantuan Provinsi 2014);
2.
Kegiatan Rehabilitasi Jaringan Irigasi Kabupaten Sukabumi (Bantuan Provinsi 2014);
3.
Kegiatan Rehabilitasi dan Peningkatan Sarana dan Prasarana Infrastruktur Jaringan Irigasi (Bantuan Provinsi 2014);
4.
Kegiatan Penanganan DI Suradita Kec. Gegerbitung (Bantuan Provinsi 2014);
5.
Kegiatan Penanganan DI Tegalpanjang Kec. Cireunghas (Bantuan Provinsi 2014);
6.
Kegiatan Penanganan DI Cisarua II Kec. Cisaat (Bantuan Provinsi 2014);
7.
Kegiatan Penanganan DI Cipeundeuy Kec. Gunung Guruh (Bantuan Provinsi 2014);
8.
Kegiatan Penanganan DI Cimuncang Kec. Sukaraja (Bantuan Provinsi 2014);
9.
Kegiatan Penanganan DI Cibagong Kec. Cikembar (Bantuan Provinsi 2014);
10. Kegiatan Penanganan DI Ciheulang Kec. Caringin (Bantuan Provinsi 2014); 11. Kegiatan Penanganan DI Cikolawing I Kec. Nagrak (Bantuan Provinsi 2014); Renja
43
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
12. Kegiatan Penanganan DI Cisukawayana Kec. Cikakak (Bantuan Provinsi 2014); 13. Kegiatan Penanganan DI Cukang Lemah Kec. Warungkiara (Bantuan Provinsi 2014);
14. Kegiatan
Penanganan DI Cipanumbangan Kec. Jampang Tengah (Bantuan
Provinsi 2014);
15. Kegiatan Penanganan DI Cihideung Kec. Ciracap (Bantuan Provinsi 2014); 16. Kegiatan Penanganan DI Cikamunding Kec. Surade (Bantuan Provinsi 2014); 17. Kegiatan
Penanganan DI Cigembong Kec. Curug Kembar (Bantuan Provinsi
2014);
18. Kegiatan
Penanganan DI Cibeninggirang Kec. Purabaya (Bantuan Provinsi
2014);
19. Kegiatan Penanganan DI Cibalung Kec. Caringin (Bantuan Provinsi 2014); 20. Kegiatan Penanganan DI Cicatih Kec. Cikembar (Bantuan Provinsi 2014); 21. Kegiatan Penanganan DI Bihbul Kec. Bantargadung (Bantuan Provinsi 2014); 22. Kegiatan Penanganan DI Cikanteh Kec. Ciemas (Bantuan Provinsi 2014); 23. Kegiatan Penanganan DI Cilegok Kec. Ciracap (Bantuan Provinsi 2014); 24. Kegiatan Rehabilitasi Daerah Irigasi di Kab. Sukabumi (Bantuan Provinsi 2014); dan
25. Kegiatan
Peningktan dan Pembangunan Jaringan Irigasi (DBH Pajak Rokok
2014).
Renja
44
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
Tabel 2.4 Usulan Program dan Kegiatan dari Para Pemangku Kepentingan Tahun 2014 Kabupaten Sukabumi Nama SKPD : Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi No
Program / Kegiatan
Lokasi
Indikator Kinerja
Target Capaian
1
2
3
4
5
I.
Program Pengembangan dan Pengelolaan Jaringan Irigasi, Rawa dan Jaringan Pengairan lainnya 1 Kegiatan Pembangunan dan Peningkatan Jaringan Irigasi (Bantuan Provinsi 2014) 2 Kegiatan Rehabilitasi Jaringan Irigasi Kabupaten Sukabumi (Bantuan Provinsi 2014) 3 Kegiatan Rehabilitasi dan Peningkatan Sarana dan Prasarana Infrastruktur Jaringan Irigasi (Bantuan Provinsi 2014) 4 Kegiatan Penanganan DI Suradita Kec. Gegerbitung (Bantuan Provinsi 2014) 5
Renja
Kegiatan Penanganan DI Tegal panjang Kec. Cireunghas (Bantuan Provinsi 2014)
Tersebar di 7 UPTD PSDA
Catatan 7
yang dan
382.17 ha
31
DI
Bankeu Prov
yang dan
166,67 ha
18
DI
Bankeu Prov
yang dan
333.33 ha
8
DI
Bankeu Prov
Kec. Gegerbitung
Jumlah areal (Ha) layanan yang dikembalikan fungsi dan kondisinya
32.83 ha
1
DI
Bankeu Prov
Kec. Cireunghas
Jumlah areal (Ha) layanan yang dikembalikan fungsi dan kondisinya
32.67 ha
1
DI
Bankeu Prov
Tersebar di 5 UPTD PSDA Tersebar di 4 UPTD PSDA
Jumlah areal (Ha) layanan dikembalikan fungsi kondisinya Jumlah areal (Ha) layanan di tingkat kan fungsi kondisinya Jumlah areal (Ha) layanan di-kembalikan fungsi kondisinya
Besaran / Volume 6
45
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi 1
2 6
Kegiatan Penanganan DI Cisarua II Kec. Cisaat (Bantuan Provinsi 2014)
7
3 Kec. Cisaat
4
5
6
7
Jumlah areal (Ha) layanan yang dikembalikan fungsi dan kondisinya
32.00 ha
1
DI
Bankeu Prov
Kegiatan Penanganan DI Cipeundeuy Kec. Gunugguruh Kec. Gunungguruh (Bantuan Provinsi 2014)
Jumlah areal (Ha) layanan yang dikembalikan fungsi dan kondisinya
33.17 ha
1
DI
Bankeu Prov
8
Kegiatan Penanganan DI Cimuncang Kec. Sukaraja Kec. Sukaraja (Bantuan Provinsi 2014)
Jumlah areal (Ha) layanan yang dikembalikan fungsi dan kondisinya
32.33 ha
1
DI
Bankeu Prov
9
Kegiatan Penanganan DI Cibagong Kec. Cikembar (Bantuan Provinsi 2014)
Jumlah areal (Ha) layanan yang dikembalikan fungsi dan kondisinya
31.67 ha
1
DI
Bankeu Prov
Jumlah areal (Ha) layanan dikembalikan fungsi kondisinya Jumlah areal (Ha) layanan dikembalikan fungsi kondisinya Jumlah areal (Ha) layanan dikembalikan fungsi kondisinya Jumlah areal (Ha) layanan dikembalikan fungsi kondisinya Jumlah areal (Ha) layanan dikembalikan fungsi kondisinya
yang dan
65.33 ha
1
DI
Bankeu Prov
yang dan
57.50 ha
1
DI
Bankeu Prov
yang dan
30.33 ha
1
DI
Bankeu Prov
yang dan
78.00 ha
1
DI
Bankeu Prov
yang dan
79.17 ha
1
DI
Bankeu Prov
Kec. Cikembar
10
Kegiatan Penanganan DI Ciheulang Kec. Caringin Kec. Caringin (Bantuan Provinsi 2014)
11
Kegiatan Penanganan DI Cikolawing I Kec. Nagrak Kec. Nagrak (Bantuan Provinsi 2014)
12
Kegiatan Penanganan DI Cisukawayana Kec. Cikakak (Bantuan Provinsi 2014) Kegiatan Penanganan DI Cukanglemah Kec. Warungkiara (Bantuan Provinsi 2014) Kegiatan Penanganan DI Cipanumbangan Kec. Jampang Tengah (Bantuan Provinsi 2014)
13
14
Renja
2014
Kec. Cikakak
Kec. Warungkiara
Kec. Jampang Tengah
46
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi 1
2
3
15
Kegiatan Penanganan DI Cihideung Kec. Ciracap Kec. Ciracap (Bantuan Provinsi 2014)
16
Kegiatan Penanganan DI Cikamunding Kec. Surade (Bantuan Provinsi 2014)
17
2014
4
5
6
7
Jumlah areal (Ha) layanan dikembalikan fungsi kondisinya Jumlah areal (Ha) layanan dikembalikan fungsi kondisinya
yang dan
33.00 ha
1
DI
Bankeu Prov
yang dan
32.83 ha
1
DI
Bankeu Prov
Kegiatan Penanganan DI Cigembong Kec. Curug Kembar Kec. Curug Kembar (Bantuan Provinsi 2014) Kegiatan Penanganan DI Cibening Kec. Purabaya Girang Kec.Purabaya (Bantuan Provinsi 2014)
Jumlah areal (Ha) layanan dikembalikan fungsi kondisinya Jumlah areal (Ha) layanan dikembalikan fungsi kondisinya
yang dan
31.67 ha
1
DI
Bankeu Prov
yang dan
27.83 ha
1
DI
Bankeu Prov
19
Kegiatan Penanganan DI Cibalung Kec. Caringin Kec. Caringin (Bantuan Provinsi 2014)
yang dan
32.83 ha
1
DI
Bankeu Prov
20
Kegiatan Penanganan DI Cicatih Kec. Cikembar (Bantuan Provinsi 2014)
Kec. Cikembar
yang dan
32.00 ha
1
DI
Bankeu Prov
21
Kegiatan Penanganan DI Bihbul Kec. Bantargadung (Bantuan Provinsi 2014)
Kec. Bantargadung
Jumlah areal (Ha) layanan dikembalikan fungsi kondisinya Jumlah areal (Ha) layanan dikembalikan fungsi kondisinya Jumlah areal (Ha) layanan dikembalikan fungsi kondisinya
yang dan
31.17 ha
1
DI
Bankeu Prov
22
Kegiatan Penanganan DI Cikanteh Kec. Ciemas (Bantuan Provinsi 2014)
Kec. Ciemas
yang dan
29.67 ha
1
DI
Bankeu Prov
23
Kegiatan Penanganan DI Cilegok Kec. Kec. Ciracap Ciracap (Bantuan Provinsi 2014)
Jumlah areal (Ha) layanan dikembalikan fungsi kondisinya Jumlah areal (Ha) layanan dikembalikan fungsi kondisinya
yang dan
28.50 ha
1
DI
Bankeu Prov
18
1
Renja
2
Kec. Surade
3
4
5
47
6
7
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi 24
25
Renja
Kegiatan Rehabilitasi Daerah Irigasi di Kab. Sukabumi (Bantuan Provinsi 2014) Kegiatan Peningktan dan Pembangunan Jaringan Irigasi (DBH Pajak Rokok 2014)
Tersebar di Kab Sukabumi Tersebar di Kab Sukabumi
Jumlah areal (Ha) layanan dikembalikan fungsi kondisinya Jumlah areal (Ha) layanan dikembalikan fungsi kondisinya
2014
yang dan
369.17 ha
1
DI
Bankeu Prov
yang dan
285.00 ha
1
DI
Bankeu Prov
48
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
Bab TUJUAN SASARAN DAN PROGRAM KEGIATAN
3.1.
TELAHAAN TERHADAP KEBIJAKAN NASIONAL
K
ebijakan Nasional, kebijakan Pemerintah Jawa Barat dan kebijakan Pemerintah Kabupaten Sukabumi menjadi acuan bagi semua organisasi perangkat daerah termasuk Dinas PSDA
Kabupaten Sukabumi. Kemampuan
Pengelolaan
dan
Pengembangan
Sumber
Daya
Air
dipengaruhi oleh kualitas sumber daya manusia dan kualitas kelembagaan. Pemerintah
Pusat
memandang,
bahwa
Kemampuan
Pengelolaan
dan
Pengembangan Sumber Daya Air masih belum optimal kualitasnya sehingga sangat mempengaruhi kemampuan pengelolaan air dan pelayanan kepada masyarakat. Reformasi Pengelolaan Sumber Daya Air dikembangkan untuk mewujudkan pencapaian tujuan reformasi kebijakan sumber daya air sebagaimana diamanatkan dalam peraturan perundang-undangan. Reformasi Pengelolaan Sumber Daya Air bertujuan agar pengelola, petani pemakai air dan penerima manfaat air lainnya, mampu
efisien
serta
berkelanjutan
melalui
partisipasi
masyarakat
dalam
pengembangan dan pengelolaan sumber daya air. Pembaharuan Kebijakan Nasional Sumber Daya Air dilakukan melalui perumusan kebijakan nasional Pengelolaan Sumber Daya air. Pembangunan Sumber Daya Air (Keputusan Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Nomor : KEP14/M.EKON/
12/2001)
terlihat
jelas penerapan prinsip-prinsip
Pembangunan
Berkelanjutan dalam Pembaruan Kebijakan Nasional Sumber Daya Air dengan demikian visinya adalah “Terwujudnya kemanfaatan sumberdaya air bagi kesejahteraan rakyat”. Renja
49
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
Sejalan dengan kebijakan pemerintah pusat yaitu Pengembangan struktur perekonomian regional yang tanggguh bertujuan untuk meningkatkan daya saing perekonomian serta perluasan kesempatan kerja di pedesaan. Hal itu selaras dengan tujuan Pengelolaan dan Pengembangan Sistem Irigasi dalam mewujudkan kemanfaatan air dalam bidang pertanian (Pasal 4 ayat (1) PP Nomor 20 Tahun 2006). Sehingga dalam renstra Kementerian/Lembaga maupun Renstra Provinsi sama–sama mengusung sasaran untuk tercapainya peningkatan kemampuan pemenuhan kebutuhan air baku baik untuk pertanian maupun kebutuhan sehari-hari; tercapainya peningkatan dan pengembangan sumber daya manusia; peningkatan dan pengembangan kelembagaan pemakai air; peningkatan kondisi infrastruktur sumber daya air untuk mendukung konservasi; pendayagunaan sumber daya air serta pengendalian daya rusak air; peningkatan pelayanan OPD kepada masyarakat pengguna dan pemanfaat sumber daya air dengan meningkatkan kualitas data dan informasi sumber daya air. 3.1.1. Peluang Adanya kebijakan nasional yang mengatur sistem pengelolaan sumber daya air merupakan peluang bagi Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi untuk digunakan sebagai acuan dalam mencapai visi dan misi yang diharapkan. Beberapa peluang tersebut diantaranya adalah : • Penyusunan data potensi dan pemanfaatan air baku dan sumber daya air; • Pengendalian rekomendasi teknis perijinan pemanfaatan air baku dan sumber air; • Penyusunan bahan penetapan serta pengawasan dan pengendalian kawasan sempadan sungai dan sumber daya air lainnya; • Penyusunan bahan penetapan serta pengawasan baku mutu dan peruntukan sungai dan sumber daya air lainnya; • Koordinasi dalam penilaian amdal sumber daya air; • Pengawasan dan pengendalian pembuangan limbah cair ke sumber air.
Renja
50
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
3.3.2 Ancaman • Peranserta masyarakat sangat dibutuhkan untuk keberhasilan pengelolaan SDA dibutuhkan peran serta dan kesadaran masyarakat yang tinggi, untuk itu upaya pemberdayaan masyarakat pemakai air dan mitra swasta lainnya perlu mendapat perhatian lebih; • Lemahnya koordinasi antar sektor dan lembaga terkait baik vertikal maupun horizontal sehingga ketidaksesuaian data dan sasaran pengelolaan menjadi tumpang tindih;
3.2.
TUJUAN DAN SASARAN RENJA DINAS PSDA KABUPATEN SUKABUMI Penetapan tujuan dan sasaran didasarkan pada identifikasi faktor-faktor kunci keberhasilan (Critical Success Factor) yang ditetapkan setelah penetapan visi dan misi. Penetapan tujuan akan mengarah kepada perumusan sasaran, kebijakan, program dan kegiatan dalam rangka merealisasikan Visi dan Misi. Sedangkan sasaran menggambarkan hal-hal yang ingin dicapai melalui tindakan-tindakan terfokus yang bersifat spesifik, terinci, terukur dan dapat dicapai. Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi sesuai dengan tugas pokok dan fungsinya sebagai lembaga teknis daerah yang melaksanakan pengelolaan di bidang sumber daya air dan membantu Bupati Sukabumi dalam menyusun dan merumuskan kebijakan teknis di bidang pengelolaan sumber daya air, dituntut untuk menghasilkan produk-produk yang berkualitas terutama produk berupa hasil pengelolaan sumber air yang mengemban iindikator sasaran cakupan layanan jaringan, kondisi baik jaringan irigasi kabupaten dan kondisi baik daerah irigasi perdesaan. Untuk itu, disusun visi dan misi Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi yang akan dicapai melalui pencapaian tujuan dan pelaksanaan kegiatan utama dan kegiatan pendukungnya. Dalam hal ini, visi dan misi yang disusun harus dikaitkan dengan RPJMD Kabupaten Sukabumi Tahun 2010 – 2015. Visi Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi adalah : “Terwujudnya Pengelolaan Sumber Daya Air yang optimal guna memenuhi kebutuhan sumber daya air melalui pengelolaan yang berkesinambungan”
Renja
51
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
Untuk mewujudkan visi tersebut diatas, diperlukan tindakan nyata dalam bentuk misi sesuai dengan peran Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi. Tahun 2010 – 2015 Misi Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi adalah sebagai berikut : 1.
Meningkatkan kualitas sumber daya
manusia; Meningkatkan cakupan dan kualitas
2.
layanan air baku secara optimal, berkelanjutan, adil, dan merata; Meningkatkan
3.
kondisi
infrastruktur
irigasi untuk menjamin ketersediaan air pada areal lahan budidaya pertanian; Meningkatkan kehandalan data dan
4.
sistem informasi serta melakukan perencanaan, pengawasan, pengendalian, monitoring dan evaluasi pendayagunaan sumber daya air; dan Meningkatkan
5.
kemandirian
kelembagaan masyarakat pengguna air (Petani Pemakai Air /P3A dan GP3A) dalam pengelolaan jaringan irigasi. Adapun tujuan dan sasaran yang ingin dicapai dalam Renja Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi Tahun 2014, seperti yang tertuang dalam Rencana Strategis Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi Tahun 2010 – 2015 untuk program dan kegiatan di tahun 2012 adalah sebagai berikut : 1.
Meningkatkan kualitas sumber daya manusia. Tujuan : Meningkatkan manajemen dan akuntabilitas pemerintahan melalui peningkatan kualitas sumber daya manusia, sarana dan prasarana. Sasaran : a. Meningkatnya kualitas sumber daya manusia melalui pendidikan, kursus, pelatihan, dan fasilitasi. b. Seluruh aparatur perencanaan memiliki kompetensi sesuai bidangnya, pengembangan karir yang jelas serta reward dan punishment sesuai kinerjanya.
Renja
52
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
c. Tersedianya Sarana dan Prasarana yang memadai. 2.
Meningkatkan cakupan dan kualitas layanan air baku secara optimal, berkelanjutan, adil, dan merata Tujuan : Meningkatnya kemampuan pemenuhan kebutuhan air baku untuk kebutuhan pertanian. Sasaran : a. Optimalisasi
kondisi
dan
pemanfaatan
fungsi
melalui
operasi
dan
pemeliharaan, rehabilitasi serta peningkatan/pembangunan sarana dan prasarana sumber daya air; b. Meningkatkan kondisi dan fungsi, sarana dan prasarana jaringan irigasi, pengendali erosi, sedimentasi serta perlindungan dikawasan sumber air c. Meningkatkan sarana dan prasarana pengendali daya rusak air dan kekeringan. 3.
Meningkatkan kondisi infrastruktur irigasi untuk menjamin ketersediaan air pada areal lahan budidaya pertanian; Tujuan : Meningkatnya kinerja pengelolaan jaringan irigasi untuk mendukung ketahanan pangan. Sasaran : Optimalisasi kondisi dan pemanfaatan fungsi jaringan irigasi melalui kegiatan pengembangan dan pengelolaan jaringan irigasi, dengan : a.
Pengembangan jaringan irigasi untuk meningkatkan luas layanan dan pengembangan luas lahan budidaya pertanian.
b.
Pengelolaan jaringan irigasi dengan mempertahankan kondisi dan fungsi Daerah Irigasi di Kabupaten Sukabumi baik Daerah Irigasi Kewenangan Pemerintah Kabupaten Sukabumi maupun Daerah Irigasi Perdesaan.
Renja
53
2014
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
4.
Meningkatkan kehandalan data dan sistem informasi serta melakukan perencanaan,
pengawasan,
pengendalian,
monitoring
dan
evaluasi
pendayagunaan sumber daya air. Tujuan : Mewujudkan system informasi sumber daya air terpadu, mudah diakses dan memenuhi kebutuhan akan data dan informasi sumber daya air yang cepat. Sasaran : a. Terlaksananya dan terkendalinya pengelolaan data dan system informasi secara terkoordinasi dan terpadu; b. Meningkatnya efektifitas perencanaan dan pengembangan pengelolaan sumber daya air. 5.
Meningkatkan pemberdayaan kemandirian masyarakat petani pemakai air (3A/GP3A Mitra Cai) dengan Pemerintah dalam pengelolan sumber daya air. Tujuan : Meningkatkan partisipasi masyarakat dalam pengelolaan jaringan irigasi dan sumber daya air lainnya. Sasaran : a. Meningkatnya kapasitas SDM kelembagaan P3A/GP3A Mitra Cai dalam melaksanakan pengelolaan jaringan irigasi dan sumber daya air lainnya. b. GP3A Mitra Cai dapat mandiri dalam pelaksanaan Operasi dan Pemeliharaan Jaringan Irigasi Perdesaan.
3.3.
PROGRAM DAN KEGIATAN Program merupakan kumpulan kegiatan yang sistematis dan terpadu untuk mendapatkan hasil yang dilaksanakan oleh satu dan beberapa instansi pemerintah ataupun dalam rangka kerjasama dengan masyarakat guna mencapai sasaran tertentu. Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi sesuai dengan tugas pokok dan fungsinya sebagai lembaga teknis daerah yang melaksanakan pengelolaan sumber daya air dan
Renja
54
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
membantu Bupati Sukabumi dalam menyusun dan merumuskan kebijakan teknis di bidang pengelolaan sumber daya air, dituntut untuk melaksanakan pengelolaan sumber daya air sesuai dengan kebutuhan di lapangan dan aspirasi masyarakat petani pemakai air langsung. Apabila dikaitkan dengan pencapian Visi dan Misi Kabupaten Sukabumi, pada dasarnya kegiatan Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi adalah sebagai pelaksana teknis untuk pencapaian misi Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah terpilih dalam program pembangunan infrastruktur. Sejalan dengan Visi Kabupaten Sukabumi tahun 2010 – 2015 yaitu “ Mewujudkan Masyarakat Kabupaten Sukabumi yang Berakhlak Mulia, Maju dan Sejahtera“ , Visi Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi Tahun 2010 – 2015 yaitu “Terwujudnya Pengelolaan Sumber Daya Air yang Optimal guna memnuhi kebutuhan sumber daya air melalui pengelolaan yang berkesinambungan”, maka program dan kegiatan yang dirancang Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi tahun 2013 terdiri dari : Program Utama 1. Program pengembangan, pengelolaan dan konservasi sungai danau dan sumber daya air lainya, dengan sasaran meningkatnya kondisi dan fungsi sungai, embung, situ dan sumber air lainnya. Program ini bertujuan untuk mempertahankan cakupan layanan jaringan dan ketersedian air baku dengan meningkatkan pengendali erosi, sedimentasi, daya rusak air dan kekeringan serta perlindungan dikawasan sumber air. 2 Program pengembangan dan pengelolaan jaringan irigasi, rawa dan jaringan pengairan lainnya. Program ini bertujuan untuk mewujudkan pengelolaan jaringan irigasi yang terintegrasi dengan mempertahankan fungsi dan kondisi jaringan untuk meningkatkan luas layanan dan pengembangan luas lahan budidaya pertanian dalam rangka ketahanan pangan. Program Penunjang Renja
55
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
1. Program Peningkatan Pelayanan Administrasi Perkantoran Program ini bertujuan untuk mewujudkan bantuan administrasi terhadap keberhasilan penyelenggaraan urusan administrasi perkantoran. 2. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana aparatur Program ini bertujuan untuk memberikan dukungan sarana dan prasarana bagi aparat pemerintah yang menyelenggarakan urusan pemerintahan sehingga tercapai effektivitas dan effisiensi. 3. Program Peningkatan kapasitas sumber daya aparatur Program ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan aparatur dalam melaksanakan tugas dan kewajibannya sehingga dapat menyelenggarakan urusan pemerintahan dengan optimal. 4. Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan. Program ini bertujuan untuk meningkatkan penyusunan pelaporan – pelaporan capaian kinerja dan Keuangan Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi agar terkendali, efisien dan efektif. 5. Program Peningkatan Disiplin Aparatur. Program ini bertujuan untuk meningkatkan disiplin aparatur Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi agar lebih bertanggungjawab dan disiplin dalam melaksanakan tugas pokok dan fungsi. Uraian Kegiatan dari masing – masing program dapat dilihat pada table berikut : Tabel 3.1. Kebutuhan Anggaran Tahun 2014 No
Program / Kegiatan
1 2 A. Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 1. Kegiatan Pelayanan Administrasi Perkantoran 2. Kegiatan Pelayanan Administrasi Aset Renja
Jumlah Anggaran (Rp.) 3 445.670.484,00 405.670.484,00 20.000.000,00 56
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
3. Kegiatan Pelayanan Administrasi Kepegawaian 1 2 B. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 1. Kegiatan Pengadaan Alat Studio dan Komunikasi 2. Kegiatan Pengadaan Kendaraan Dinas Operasional 3. Kegiatan Pengadaan Mebeulair 4. Kegiatan Pengadaan Perangkat Komputer 5. Kegiatan Pengadaan Perlengkapan Gedung Kantor 6. Kegiatan Pembangunan Gedung Kantor 7. Kegiatan Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 8. Kegiatan Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas C.
Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 1. Kegiatan Bimbingan Teknis Peningkatan Sumber Daya Aparatur
D.
Program peningkatan pengembangan sistem pelaporan capaian kinerja dan keuangan 1. Kegiatan Penyusunan Dokumen Perencanaan Keuangan 2. Kegiatan Penyusunan Laporan Prognosis dan Realisasi Anggaran 3. Kegiatan Penyusunan Laporan Keuangan
E. 1. 2. 3. 4. F.
Program Pengembangan, Pengelolaan dan Konservasi Sungai, Waduk, Situ, Embung dan Sumber Daya Air Lainnya Kegiatan Perencanaan Teknis Sumber Daya Air Kegiatan Penanggulangan Banjir dan Daya Rusak Air Kegiatan Pembangunan Embung Kegiatan Pemeliharaan Sungai Program Pengembangan, Pengelolaan Jaringan Irigasi, Rawa dan Jaringan Pengairan Lainnya
1. Penyusunan Database Sumber Daya Air 2. Operasi dan Kabupaten Renja
Pemeliharaan
Jaringan
2014
20.000.000,00 3 1.506.938.400,00 133.127.400,00 282.344.000,00 50.899.000,00 133.249.000,00 15.810.000,00 465.653.000,00 242.284.000,00 183.572.000,00 144.555.000,00 144.555.000,00
83.855.000,00 33.855.000,00 35.360.000,00 14.640.000,00 8.703.362.000,00 658.400.000,00 7.381.645.000,00 368.317.000,00 295.000.000,00 74.891.315.873,00 145.298.000,00
Irigasi
3.178.771.000,00
57
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
3. Rehabilitasi Jaringan Irigasi Kabupaten 1 2 4. Peningkatan dan Pembangunan Jaringan Irigasi Kabupaten 5. Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan 6. Pembinaan Gabungan P3A Mitra Cai 7. Dana Alokasi Khusus Non Reboisasi (DAK Non DR) untuk Pengairan 8. Peningkatan Pengelolaan Jaringan Irigasi Partisipatif – Program WISMP (LOAN) 9. Peningkatan Pengelolaan Jaringan Irigasi Partisipatif – Program WISMP (Pendamping) 10. Rehabilitasi Jaringan Irigasi Perdesaan 11. Peningkatan dan Pembangunan Jaringan Irigasi Perdesaan 12. Rehabilitasi Jaringan Irigasi Kabupaten (Dana Sisa DAK 2010-2013) 13. Pembangunan dan Peningkatan Jaringan Irigasi (Bantuan Provinsi 2014) 14. Rehabilitasi Jaringan Irigasi Kabupaten Sukabumi (Bantuan Provinsi 2014) 15. Rehabilitasi dan Peningkatan Sarana dan Prasarana Infrastruktur Jaringan Irigasi (Bantuan Provinsi 2014) 16. Penanganan DI Suradita Kec. Gegerbitung (Bantuan Provinsi 2014) 17. Penanganan DI Tegalpanjang Kec. Cireunghas (Bantuan Provinsi 2014) 18. Penanganan DI Cisarua II Kec. Cisaat (Bantuan Provinsi 2014) 19. Penanganan DI Cipeundeuy Kec. Gunung Guruh (Bantuan Provinsi 2014) 20. Penanganan DI Cimuncang Kec. Sukaraja (Bantuan Provinsi 2014) 21. Penanganan DI Cibagong Kec. Cikembar (Bantuan Provinsi 2014) 22. Penanganan DI Ciheulang Kec. Caringin (Bantuan Provinsi 2014) 23. Penanganan DI Cikolawing I Kec. Nagrak (Bantuan Provinsi 2014) 24. Penanganan DI Cisukawayana Kec. Cikakak (Bantuan Provinsi 2014) 25. Penanganan DI Cukang Lemah Kec. Warungkiara Renja
2014
8.431.615.000,00 3 5.608.650.000,00 109.970.000,00 219.400.600,00 16.659.453.000,00 450.000.000,00 356.725.000,00 6.402.143.000,00 18.995.062.000,00 409.228.273,00 2.293.000.000,00 1.000.000.000,00 2.000.000.000,00 197.000.000,00 196.000.000,00 192.000.000,00 199.000.000,00 194.000.000,00 190.000.000,00 392.000.000,00 345.000.000,00 182.000.000,00 468.000.000,00 58
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
(Bantuan Provinsi 2014) 1 2 26. Penanganan DI Cipanumbangan Kec. Jampang Tengah (Bantuan Provinsi 2014) 27. Penanganan DI Cihideung Kec. Ciracap (Bantuan Provinsi 2014) 28. Penanganan DI Cikamunding Kec. Surade (Bantuan Provinsi 2014) 29. Penanganan DI Cigembong Kec. Curug Kembar (Bantuan Provinsi 2014) 30. Penanganan DI Cibeninggirang Kec. Purabaya (Bantuan Provinsi 2014) 31. Penanganan DI Cibalung Kec. Caringin (Bantuan Provinsi 2014) 32. Penanganan DI Cicatih Kec. Cikembar (Bantuan Provinsi 2014) 33. Penanganan DI Bihbul Kec. Bantargadung (Bantuan Provinsi 2014) 34. Penanganan DI Cikanteh Kec. Ciemas (Bantuan Provinsi 2014) 35. Penanganan DI Cilegok Kec. Ciracap (Bantuan Provinsi 2014) 36. Rehabilitasi Daerah Irigasi di Kab. Sukabumi (Bantuan Provinsi 2014) 37. Peningktan dan Pembangunan Jaringan Irigasi (DBH Pajak Rokok 2014)
Renja
3 475.000.000,00 198.000.000,00 197.000.000,00 190.000.000,00 167.000.000,00 197.000.000,00 192.000.000,00 187.000.000,00 178.000.000,00 171.000.000,00 2.215.000.000,00 1.710.000.000,00
59
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
Bab P E N U T U P
R
encana Kerja (Renja) menjadi sangat penting artinya dalam mengaplikasikan berbagai persoalan-persoalan terkait dengan perencanaan pembangunan daerah sebagai wujud nyata dari tanggung jawab pemerintah dalam
mengadopsi berbagai kebutuhan masyarakat yang mengedapankan perencanaan pembangunan yang berbasis pada masyarakat, Community Base Development (CBD) dengan keterlibatan lebih banyak para pelaku-pelaku (stakeholders) dalam menciptakan Good Govermance sesuai dengan tuntutan paradigma baru, yang pada gilirannya akan mampu menciptakan kebijaksanaan yang dampaknya merembes kebawah (trickle down effect) sehingga keberpihakan pada masyarakat kecil benar-benar dikedepankan. Output Rencana Kerja Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi Sukabumi adalah Program Tahunan yang sesuai dengan tugas, pokok dan fungsi serta sasaran Program Dinas Pengelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi. Renja Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi selain menjadi pelaksanaan kegiatan selama Tahun 2014 berfungsi pula sebagai sarana peningkatan kinerja Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi. Sebagai bahan pelaksanaan kegiatan selama tahun 2014, dapat digunakan sebagai acuan untuk melakukan kegiatan yang dilaksanakan dalam satu tahun. Renja juga memberikan umpan balik yang sangat diperlukan dalam pengambilan keputusan dan penyusunan rencana di masa mendatang oleh para pimpinan dan seluruh staf Dinas PSDA Kabupaten Sukabumi sehingga akan diperoleh peningkatan kinerja ke arah yang lebih baik dimasa datang.
Renja
60
Rencana Kerja Dinas Pegelolaan Sumber Daya Air Kabupaten Sukabumi
2014
LAMPIRAN
Renja
61