Selasa, 09 Juni, 2015
LAPORAN HARIAN
RESEARCH
Penutupan Prb %Prb %Ytd P/E PERKIRAAN PASAR HARI INI Americas INDU Index 17,766.55 -82.91 -0.46 (0.32) 15.34 IHSG masih berpotensi melemah SPX Index 2,079.28 -13.55 -0.65 0.99 18.37 CCMP Index 5,021.63 -46.831 -0.92 6.03 #N/A N/A Indeks Dow Jones kembali melemah jauh dibawah level IBOV Index 52,809.64 -163.74 -0.31 5.60 32.26 18.000, turun 0,5% pada perdagangan hari Senin (8/6) EMEA kemarin ditutup di 17.766. Rilis data ekonomi minim kemarin, UKX Index 6,790.04 -14.56 -0.21 3.41 21.33 investor masih melakukan aksi jual setelah data CAC Index 4,857.66 -63.08 -1.28 13.69 25.06 ketenagakerjaan Amerika Serikat (AS) yang solid minggu lalu RTSSTD Index 10,993.07 -47.69 -0.43 18.22 3.83 menguatkan ekspektasi akan kenaikan suku bunga the Fed IBEX Index 10,917.30 -144.7 -1.31 6.20 19.15 kemungkinan bulan September mendatang. Harga komoditas FTSEMIB Index 22,642.29 -205.05 -0.90 19.09 78.07 masih melemah, minyak mentah WTI berada sedikit dibawah AEX Index 475.13 -4.25 -0.89 11.93 21.94 level US$58,5 per barel sementara emas stabil di US$1.175 per SMI Index 9,060.49 -44.53 -0.49 0.86 19.20 t.oz. Dollar AS melemah terhadap euro setelah Presiden Asia / Pacific Obama menyatakan akan melakukan langkah untuk menahan NKY Index 20,302.75 -154.44 -0.75 16.34 22.97 penguatan dollar AS. HSI Index 27,316.28 56.12 0.21 15.72 11.21 Sejalan dengan Amerika Serikat, bursa Eropa mayoritas SHCOMP Index 5,131.88 108.786 2.17 58.65 25.70 ditutup negatif ditengah kekhawatiran investor akan TWSE Index 9,345.19 -23.24 -0.25 0.41 14.08 ketidakpastian masa depan Yunani di zona eropa. Yunani KOSPI Index 2,073.36 8.17 0.40 8.24 17.39 telah menunda pembayaran utangnya yang jatuh tempo JCI Index 5,014.99 -85.58 -1.68 (4.06) 22.31 sebesar 303,3 juta euro (US$341,85 juta) hari Jumat minggu SET Index 1,508.28 0.91 0.06 0.71 20.06 lalu karena berencana untuk membayar empat utangnya PCOMP Index 7,484.89 -41.81 -0.56 3.52 20.70 sekaligus total 1,6 miliar euro kepada IMF di akhir bulan Juni. SENSEX Index 26,523.09 -245.4 -0.92 (3.55) 21.21 FSSTI Index 3,320.33 -13.34 -0.40 (1.33) 14.98 Di Asia, kemarin China merilis data neraca keuangannya yang mengalami surplus sebesar US$59,488 miliar di bulan Mei, Deskripsi Terakhir Sebelumnya %Prb Kapit alisasi Pasar (IDR Triliun) 5,087.88 5,168.87 -1.57 jumlah tersebut meningkat US$25,354 miliar dibandingkan di Volume Transaksi (Juta Saham) 3,597.00 2,923.49 23.04 bulan April. Bursa Shanghai menguat kemarin ditopang oleh Nilai Transaksi (IDR Juta) 3,498.00 3,213.58 8.85 ekspektasi investor bahwa besok Rabu (10/6) MSCI Inc akan Nilai/ saham (IDR) 972.48 1,099.23 -11.53 mengumumkan apakah bursa Shanghai masuk ke dalam Net Asing (IDR Juta) (286,513.88) (394,361.00) -27.35 Influential Emerging Market Index yang diamati oleh setidaknya pengelola aset sebesar US$1,7 triliun di seluruh Komoditas Terakhir Sebelumnya %Prb Nikel/Nickel (US$/Ton) 13,440.00 13,175.00 2.01 dunia. Dari dalam negeri, IHSG terkoreksi tajam ditengah Tembaga/Copper (US$/Ton) 5,948.00 5,937.00 0.19 pelemahan mata uang Rupiah terhadap dolar AS. Hari ini kami Timah/Tins (US$/Ton) 15,440.00 15,300.00 0.92 perkirakan IHSG masih berpotensi melemah dengan sahamMinyak/Oil (US$/BBL) (*) 58.14 59.13 -1.67 saham rekomendasi BBNI, TLKM, LSIP, SMGR, LPKR, MNCN, Gas (US$/MMBTU) 2.00 1.85 8.11 ADHI dan INCO. Batu Bara/Coal (US$/Ton) (**) Emas/Gold (USD/OZ) CPO PALMROTT(USD/ton) CPO MALAYSIA(RM/ton) (*) WTI Cushing (**) McClo skey Newscatle ADR Stocks Saham Telkom
58.10 1,174.41 672.50 2,297.50
58.10 1,174.07 685.00 2,281.50
0.00 Analyst: Yasmin Soulisa (
[email protected]) 0.03 -1.82 0.70 PERKEMBANGAN INDUSTRI / PERUSAHAAN
Bloomberg Terakhir % Konversi Terakhir Code (Rp) (US$) Prb (Rp) Kode Last (US$) %Change Conv (Rp) Last (Rp) TLK US 42.20 0.17 14,059.83 2,855.00
Saham Pilihan Hari Ini PT BISI International Tbk (BISI) PT Perusahaan Gas Negara (Persero) Tbk (PGAS) Sektor Perbankan
Rekomendasi BUY BUY NEUTRAL
TP (Rp) 1,800 5,650
Gerakan Menanam Jagung Nasional Benefit Bagi BISI. BUY. Analyst: Dessy Lapagu.
PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGAS) - Site Visit Blok Pangkah. BUY. Analyst: Thendra Crisnanda.
Bank Indonesia (BI) Akan Merevisi Pertumbuhan Kredit Nasional. NEUTRAL. Analyst: Richard Jerry
Daily Report dapat dilihat di website BNI Securities : www.bnisecurities.co.id
Selasa, 09 Juni, 2015
LAPORAN HARIAN
RINGKASAN BERITA
PT Unilever Indonesia Tbk (UNVR) menganggarkan dana belanja modal atau capital expenditure (capex) sebesar Rp1,1 triliun. Besaran capex ini sama dengan belanja modal perseroan pada tahun sebelumnya yang akan digunakan untuk pengembangan bisnis.
PT Chandra Asri Petrochemical Tbk (TPIA) sedang mencari pinjaman sekitar US$ 100 juta pada tahun 2015.
PT Eratex Djaya Tbk (ERTX) memperkirakan laba bersih naik sekitar 4,5 persen menjadi US$2,71 juta tahun ini usai meraih laba sebesar US$2,24 juta di tahun 2014.
PT Adhi Karya (Persero) Tbk (ADHI), emiten konstruksi milik negara, memproyeksikan kontrak baru hingga akhir semester I mencapai Rp 8,2 triliun. Menurut eksekutif perseroan, target tersebut setara 53,9% dari proyeksi kontrak baru sepanjang tahun ini yakni Rp 15,2 triliun.
Operator seluler lapis satu, PT Indosat Tbk (ISAT), mengestimasi jumlah pelanggan selulernya akan naik sebesar 30%-40% pada momentum Ramadhan dan Lebaran tahun ini. Menurut direksi, kenaikan ini akan dipicu dengan banyaknya aktivitas promo layanan seluler, baik untuk layanan suara (voice), pesan singkat (SMS), dan data pada periode tersebut.
PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk (PJAA), emiten pengelola kawasan wisata dan properti, masih menunggu keputusan dari Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta, selaku pemegang saham mayoritas perseroan, terkait rencana penerbitan saham baru (rights issue) pada tahun ini.Perseroan berencana menerbitkan saham baru pada semester II 2015.
Dua bank, PT BNI Tbk (BBNI) dan PT Bank Muamalat Indonesia Tbk, menargetkan nasabah laku pandai tumbuh dua kali lipat menjadi 7,7 juta nasabah dalam jangka waktu hingga lima tahun ke depan. Menurut direksi, jumlah nasabah laku pandai ini setara dengan jumlah nasabah saat ini. Perusahaan akan fokus pada perekrutan agen sepanjang 2015.
RESEARCH No 1 2 3 4 5
Stock BBRI IJ BMRI IJ BBCA IJ BBNI IJ PGAS IJ
Top Value (IDR) 369,421,800,000 254,237,600,000 234,598,000,000 167,164,700,000 152,179,300,000
No 1 2 3 4 5
Stock ENRG IJ SIAP IJ CPRO IJ BW PT IJ PW ON IJ
Top Volume (Shares) 256,890,900.00 241,776,700.00 179,186,700.00 162,356,600.00 161,766,200.00
No 1 2 3 4 5
Top Gainers AHAP IJ BBRM IJ ADMF IJ MCOR IJ GPRA IJ
% change 16.67 14.86 11.11 10.88 8.47
No 1 2 3 4 5
Top Losers MFMI IJ BKSW IJ INPP IJ SMAR IJ LPIN IJ
% change -17.87 -15.87 -15.38 -12.93 -11.79
No Leading Movers 1 ADMF IJ 2 LINK IJ 3 BNII IJ 4 PBRX IJ 5 MCOR IJ
% change 11.11 1.97 2.03 7.48 10.88
No Lagging Movers 1 BMRI IJ 2 BBRI IJ 3 UNVR IJ 4 BBNI IJ 5 EXCL IJ
% change -3.51 -2.65 -1.42 -3.21 -9.44 14,990
5,000
PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BBRI) menargetkan perolehan pendapatan fee based sebesar Rp200 miliar dari bisnis wealth management hingga akhir 2015. Kontribusi Ketenagalistrikan Rendah, Pendapatan Tiga Emiten Energi Terintegrasi Tertekan. Pendapatan ABM Investama, Dian Swastatika, dan Exploitasi turun sebesar 5,5%-63,96% akibat tertekannya penjualan batu bara.
12,310
4,500
9,630
4,000
6,950
3,500
4,270
3,000 1-Jan
1,590 11-Mar
20-May Volume (RHS) (Bn Shares)
(Sumber : IQplus, Kontan, Indonesia Finance Today) Daily Report dapat dilihat di website BNI Securities : www.bnisecurities.co.id
29-Jul JCI (LHS)
7-Oct
Selasa, 09 Juni, 2015
LAPORAN HARIAN
RESEARCH
PERKEMBANGAN INDUSTRI / PERUSAHAAN Gerakan Menanam Jagung Nasional Benefit Bagi BISI Berita: Pemerintah menggerakkan program Gerakan Menanam Jagung Indonesia pada 101 daerah di Indonesia. BISI berencana akan menyebar sekitar 10.000 ton benih jagung hibrida dengan lima varietas unggul yang masuk ke dalam program percepatan produksi untuk program swasembada jagung pada tahun ini. Dengan total produksi benih jagung hibrida pada tahun ini yang sebanyak 15.000 ton, maka bisa diperhitungkan bahaa kontribusi penjualan BISI terhadap program gerakan swasembada akan mencapai hingga 66%. Pandangan Analis: Hal ini tentunya merupakan katalis positif bagi perusahaan yang telah kami perkirakan sebelumnya. Sebagai salah satu produsen benih terbesar di Indonesia, BISI mampu mempertahankan market share-nya serta secara kontinuitas memproduksi produk-produk baru yang unggul dan diminati di pasaran. Dengan target optimis pertumbuhan perusahaan yang mencapai 30%, kami optimis BISI akan mampu memperoleh pendapatan signifikan hingga akhir tahun 2015 ini. Terlebih dengan target ekspor perusahaan yang meningkat dari US$3,5 juta menjadi US$4 juta pada tahun 2015 ini untuk produk benih jagung serta hortikultura. Saat ini BISI diperdagangnkan dengan PE 24.5x dan PBV 2.8x dengan ekspektasi positif untuk long term growth. Kami merekomendasikan BUY untuk BISI dengan TP Rp1,800 per saham untuk 12 bulan ke depan. Analyst: Dessy Lapagu (
[email protected])
Daily Report dapat dilihat di website BNI Securities : www.bnisecurities.co.id
Senin, 01 Juni, 2015
LAPORAN HARIAN
RESEARCH
PERKEMBANGAN INDUSTRI / PERUSAHAAN Bank Indonesia (BI) Akan Merevisi Pertumbuhan Kredit Nasional Berita: Setelah mengoreksi pertumbuhan ekonomi Indonesia tahun ini dari 5,4% menjadi 5,1% pada Mei lalu, kini Bank Indonesia (BI) bersiap merevisi target pertumbuhan kredit perbankan nasional. Hingga April 2015, perbankan menyalurkan kredit sebesar Rp 3.747,3 triliun. Jumlah ini hanya tumbuh 10,3% daripada periode sama tahun lalu. Padahal sepanjang tahun ini, BI menargetkan penyaluran kredit perbankan bisa bertumbuh 15%-17%. Di sisi lain, pengumpulan dana pihak ketiga (DPK) juga tumbuh lambat. Hingga April 2015, pertumbuhan DPK perbankan hanya 14,9%. Pandangan Analis: Pertumbuhan kredit pada 4 perbankan besar juga melambat pada 1Q15, meskipun tergolong seasonality: BBRI (-3.57% ytd), BBNI (-2.9% ytd), BMRI (+0,53% ytd), BBCA (-3.28%). Namun, para manajemen perbankan meyakini bahwa tahun ini merupakan tahun yang cukup berat untuk industri perbankan. Kami mengestimasi bahwa pertumbuhan kredit tahun ini akan ditopang oleh kredit konsumer, menyusul relaksasi LTV untuk KPR dan KKB, dan melemahnya pertumbuhan kredit korporasi. NPL diperkirakan akan mengalami kenaikan secara industri keseluruhan. Satu-satunya langkah yang dapat pemerintah lakukan untuk membantu pertumbuhan kredit adalah jalannya proyek infrastruktur, di mana ini akan menaikkan ekspektasi dan menggerakkan ekonomi. Kami memperkirakan BBRI masih akan menjadi perbankan yang mencetak pertumbuhan kredit tertinggi, menyusul konsentrasi segmen mikro yang cenderung lebih tahan terhadap guncangan ekonomi. Hambatan pertumbuhan paling besar akan terjadi pada perbankan yang berfokus pada kredit korporasi. Untuk BBCA, segmen konsumer yang masih cukup kuat dapat mendorong pertumbuhan kredit. Kami memperkirakan BBCA dapat tumbuh 12% yoy pada FY15E. Kami masih merekomendasikan BUY untuk saham: BBCA (Rp 15.800), BMRI (Rp 12.750), BBRI (Rp 15.500). Analyst: Richard Jerry (
[email protected])
Daily Report dapat dilihat di website BNI Securities : www.bnisecurities.co.id
Selasa, 09 Juni, 2015
LAPORAN HARIAN
RESEARCH
PERKEMBANGAN INDUSTRI / PERUSAHAAN PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGAS) - Site Visit Blok Pangkah
Berita: Kami mengikuti program kunjungan pada blok Migas, Pangkah pada 3 - 6 Juni 2015. Dalam kunjungan tersebut, kami mengunjungi baik fasilitas onshore dan offshore dari Blok Pangkah yang saat ini telah dioperasikan oleh anak usaha PGAS, PT Saka Energi Indonesia. Perseroan telah memproduksi gas sebanyak 44,4 mmscfd pada 5M15 dari 7 sumur gas yang berproduksi. Dari produksi tersebut, Saka menjual gas sebanyak 34,9 mmscfd ke PLN melalui kontrak jangka panjang hingga 2026. Selain itu, perseroan juga memproduksi minyak sebanyak 4.791 bpd dari 16 sumur minyak dimana hasil produksinya semuanya ditujukan untuk pasar ekspor. Sementara itu hasil produksi LPG perseroan sebanyak 1.278 bpd atau setara 110 MTD dijual kepada Pertamina. Dalam upaya meningkatkan kontribusi dari Blok Pangkah, Saka melakukan ekspansi secara aktif dengan melakukan pengeboran pada tiga (3) sumur pengembangan yang baru. Target penambahan produksi dari sumur tersebut adalah 500 boe pada FY16F. Perseroan telah menganggarkan total CAPEX senilai US$ 200 juta pada FY15E dimana US$ 40 juta difokuskan untuk pengembangan Blok Pangkah. Pandangan Analis: Kami menilai positif atas sinergi yang terbentuk dari strategi PGAS dalam mengintegrasikan bisnis perseroan dari hulu ke hilir. Blok Pangkah diestimasikan masih menjadi penopang yang dominan yang berkontribusi bagi bisnis hulu perseroan di FY15E. Meskipun demikian, potensi pertumbuhan dari bisnis hulu perseroan masih tinggi. Hal ini ditopang oleh kontribusi blok migas lainnya seperti Ketapang dan Muria. Blok Ketapang telah berkontribusi melalui produksi minyak sebanyak 5.000 boepd sejak 3 minggu yang lalu dimana ditargetkan akan berkontribusi maksimal sebanyak 12.000 boepd di FY15E. Selain itu Blok Muria ditargetkan berproduksi pada akhir tahun 2015 atau awal tahun 2016 dengan target produksi gas sebanyak 100 mmscfd. Selain mengembangkan blok migas domestik, perseroan juga secara aktif melakukan pengembangan pada Blok Shale Gas, Fasken di US. Saka menargetkan pertumbuhan volume dari 90 menjadi 200 mmscfd pada FY15E. Kami menyakini bahwa strategi pengembangan di hulu dapat berkontribusi positif bagi peningkatan margin keuntungan di masa mendatang disamping dari strategi efisiensi yang terus dilakukan perseroan. Oleh karena itu, kami merekomendasikan BUY untuk PGAS dengan TP Rp 5.650 untuk 12 bulan mendatang. Analyst: Thendra Crisnanda (
[email protected])
Daily Report dapat dilihat di website BNI Securities : www.bnisecurities.co.id
Selasa, 09 Juni, 2015
LAPORAN HARIAN
TARGET HARGA SAHAM
Daily Report dapat dilihat di website BNI Securities : www.bnisecurities.co.id
RESEARCH
Selasa, 09 Juni, 2015
LAPORAN HARIAN
RESEARCH
TARGET HARGA SAHAM Market Capitalization
EPS Growth 1 Year
PER FY15F
PBV FY15F
PEG DER (x) ROE (%) Ratio
Total Return 1 Year in 2013
% of Free Float Shares
Rec
TP (Rp/share)
Agriculture AALI IJ Equity BWPT IJ Equity LSIP IJ Equity SGRO IJ Equity SIMP IJ Equity SMAR IJ Equity Average
40,825,264,125,000 6,013,779,803,750 15,419,672,560,900 4,025,700,000,000 14,630,086,750,000 19,818,134,225,400
20.20 20.18 17.66 -6.24 80.99 25.53 26.39
12.65 2.81 9.96 15.07 7.01 11.48 9.83
2.89 0.61 1.35 0.73 0.58 3.64 1.63
0.63 0.14 0.56 -2.42 0.09 0.45 -0.09
20.42 2.50 0.16 0.91 0.82 3.04 4.64
22.87 21.64 13.61 9.77 8.33 31.70 17.99
47.06 2.84 23.59 0.77 -6.46 19.91 14.62
20.32 37.15 40.52 32.95 21.60 2.80
BUY BUY BUY BUY BUY BUY
35,200 510 2,300 2,330 800 9,975
Metal ANTM IJ Equity INCO IJ Equity TINS IJ Equity Average
9,681,536,900,000 25,337,663,736,000 6,895,237,400,000
-148.77 100.10 26.39 10.88
22.91 6.76 8.95 28.44
0.71 1.19 1.09 1.26
n.a 0.07 0.34 2.49
0.88 0.26 0.80 0.75
3.10 17.54 12.19 4.91
-10.78 32.41 -9.91 3.91
34.99 20.49 35.00
BUY BUY BUY
1,070 3,150 1,395
36,943,786,110,000
-8.05
15.07
0.73
-1.87
0.91
4.86
1,090
-5.28 -0.50 -0.63 -2.07
0.01 0.48 0.74 0.54
3.45 18.79 17.71 11.20
40.97 29.27 34.93 29.34
BUY
0.98 1.75 2.77 1.56
-1.38 -30.64 -26.57 -37.08 -23.92 -40.25
5,704,638,200,000 29,858,268,125,000 25,633,466,831,250
-5.38 -18.76 -24.55 -14.19
28.39 9.34 15.41 17.05
SELL HOLD BUY
1,090 18,400 12,700
227,180,000,000,000 59,932,985,500,000 58,467,398,600,000 26,206,731,039,500 6,529,800,000,000 7,060,452,000,000 101,976,930,200,000
10.65 15.34 15.72 14.05 10.25 40.06 12.33 16.91
35.74 19.01 31.60 23.89 22.00 48.81 21.58 28.95
39.20 2.74 5.19 7.18 3.10 7.94 2.98 9.76
2.71 2.04 2.01 1.70 1.22 1.22 1.75 1.81
0.26 0.54 0.10 1.12 0.89 0.45 0.31 0.52
99.40 13.63 20.60 31.00 16.61 21.50 15.80 31.22
36.70 3.04 35.46 -17.21 14.01 4.88 17.27 13.45
15.01 49.92 19.47 66.93 53.76 29.25 23.53
HOLD BUY HOLD BUY BUY BUY HOLD
40,000 7,600 15,800 32,000 3,150 1,450 60,000
Market Capitalization
EPS Growth 1 Year
PER FY14F
PBV FY14F
PEG DER (x) ROE (%) Ratio
Total Return 1 Year in 2013
% of Free Float Shares
Rec
TP (Rp/share)
Pharmaceutical KLBF IJ Equity KAEF IJ Equity Average
75,700,795,343,450 5,286,580,000,000
14.90 19.40 17.40
32.65 21.16 26.90
8.65 2.82 5.74
1.92 1.09 1.61
0.03 0.02 0.02
26.30 12.40 19.35
31.31 81.57 56.44
43.29 9.97
HOLD HOLD
2,000 1,450
Retail RALS IJ Equity MAPI IJ Equity Average
8,272,480,000,000 17,420,000,000,000
9.32 20.10 14.71
28.32 26.60 66.82
3.10 4.26 3.68
3.04 5.24 4.14
0.00 0.91 0.46
12.29 13.20 14.85
-44.73 -19.25 -31.99
40.46 44.00
HOLD HOLD
830 5,370
Poultry CPIN IJ Equity JPFA IJ Equity MAIN IJ Equity Average
50,997,780,000,000 6,609,524,204,200 2,990,970,000,000
-30.67 -44.59 0.00 -25.09
17.60 14.30 19.71 17.20
4.47 1.42 2.93 2.94
1.18 1.07 1.02 1.09
60.28 136.85 174.96 124.03
13.77 1.22 -20.83 -1.95
-18.05 -51.68 -43.56 -37.76
44.47 42.49 44.07
BUY BUY BUY
5,110 1,150 1,750
4,860,000,000,000
29.90
0.00
3.03
0.00
0.00
10.73
160.02
45.92
BUY
1,800
Mining ADRO IJ Equity BUMI IJ Equity HRUM IJ Equity ITMG IJ Equity PTBA IJ Equity Average Consumer UNVR IJ Equity INDF IJ Equity ICBP IJ Equity MYOR IJ Equity AISA IJ Equity ROTI IJ Equity GGRM IJ Equity Average
Crops BISI IJ Equity
Daily Report dapat dilihat di website BNI Securities : www.bnisecurities.co.id
Selasa, 09 Juni, 2015
LAPORAN HARIAN
RESEARCH
RESEARCH TEAM Research Division : +62 21 25543946 Fax No. : +62 21 57935831
[email protected]
Norico Gaman (Head of Research Division)
Yasmin Soulisa (Equity Analyst)
Dessy Lapagu (Equity Analyst) Heru Irvansyah (Economist)
[email protected]
[email protected]
[email protected]
[email protected]
ext: 3934 Investment Strategy
ext: 3987 Plantation, Coal Mining, Metal Mining, Oil & Gas
ext: 2051 Poultry, Crops
ext: 2030 Macroeconomic and Financial Market
Andri Zakarias Siregar (Technical Analyst)
Ankga Adiwirasta (Equity Analyst)
Thennesia Debora (Equity Analyst)
R. Venia Allani Meissalina (Research Assistant)
[email protected]
[email protected] [email protected]
[email protected]
ext: 2054 Market Strategy, Commodities, Currency, Bond & Stocks
ext: 3986 Consumer Goods, Pharmaceutical, Retail, Health Care
ext: 2050 Data Administrator
Thendra Crisnanda (Equity Analyst)
Richard Jerry (Equity Analyst) I Made Adi Saputra (Fixed
[email protected] Income Analyst)
Indah Lestari Permata (Research Assistant)
[email protected]
ext: 2032 Telecommunication, Tower Infrastructure, Banking
[email protected]
[email protected]
ext: 3968 Fixed Income Market
ext: 2073 Data Administrator
ext: 209 Construction, Property, Infrastructure, Automotive, Cement
ext: 2132 Transportation
Daily Report dapat dilihat di website BNI Securities : www.bnisecurities.co.id
Selasa, 09 Juni, 2015
LAPORAN HARIAN
RESEARCH
EQUITY TEAM CM Fax No
: +62 21 25543946 : +62 21 57935831
Anthon
ext. 3997
[email protected]
Equity Division Head
Jufrani Amsal
ext. 3957
[email protected]
Channel Distribution Division Head
Entis Sutisman
ext. 3945
[email protected]
Head of Local Institution Department
Chandrawati
ext. 3941
[email protected]
Head of HO Retail Department
Yulinda
ext. 3950
[email protected]
Institutional Sales
Teguh Hendro
ext. 3948
[email protected]
Institutional Sales
Danovan Yazir
ext. 3929
[email protected]
Institutional Sales
Dharmawan P.
ext. 3916
[email protected]
Institutional Sales
Dini Desita
ext. 3981
[email protected]
Client Relation
Putri Erinasari
ext. 3920
[email protected]
Client Relation
Daily Report dapat dilihat di website BNI Securities : www.bnisecurities.co.id
Selasa, 09 Juni, 2015
LAPORAN HARIAN
RESEARCH MAIN OFFICE - JAKARTA PT BNI SECURITIES
Sudirman Plaza, Indofood Tower 16th Floor, Jl. Jend. Sudirman Kav. 76-78 Jakarta 12910, Indonesia Phone: (62-21) 25543946 (Hunting) Fax: (62-21) 57935831 e-mail:
[email protected] (General) Website: http://www.bnisecurities.co.id JAKARTA – PT BNI Securities Sudirman Plaza Indofood Tower Lt.16 Jl. Jend. Sudirman Kav. 76-78 Jakarta 12910 Phone: (62-21) 25543946 Fax: (62-21) 57935831 e-mail:
[email protected] JAKARTA - Mangga Dua Pertokoan Mangga Dua Blok E4 No. 7 Jl. Mangga Dua Raya, Jakarta Utara Phone: (62-21) 6123804-5,62203890 Fax: (62-21) 6123806 e-mail:
[email protected] JAKARTA - Puri Indah Ruko Puri Kencana Blok K6 - 2K Lt.2 Puri Kembangan, Jakarta Barat Phone: (62-21) 58357464 Fax: (62-21) 58357465 e-mail:
[email protected] JAKARTA - Central Park Central Park, Office Tower Podomoro City Jl. Letjen S. Parman Kav 28, Tanjung Duren Selatan, Grogol Petamburan Phone: (62-21) 29034215 Fax: (62-21) 29034216 email:
[email protected] BANDUNG Jl. Perintis Kemerdekaan 3 Bandung - 40117 Phone: (62-22) 4213375 Fax: (62-22) 4220604 e-mail:
[email protected] YOGYAKARTA Jl. Laksda Adisucipto 137, Yogyakarta - 55282 Phone: (62-274) 581001-584032 Fax: (62-274) 584023 e-mail:
[email protected] SOLO Jl. Honggo Wongso No. 24, Surakarta Phone: (62-271) 729667, 730525 Fax: (62-271) 729668 e-mail:
[email protected] SURABAYA Jl. Gubernur Suryo No. 36, Surabaya Phone: (62-31) 5320912 Fax: (62-31) 5318425 e-mail:
[email protected]
MALANG Jl. Buring No. 58, Malang Phone: (62-341) 321214,321213,321430 Fax: (62-341) 356876 e-mail:
[email protected] DENPASAR Komplek Pertokoan Diponegoro Megah Blok A5-6 Lantai 2 Jl. Diponegoro No. 100, Denpasar - Bali Phone: (62-361) 264376, 2753389 Fax: (62-361) 229170 e-mail:
[email protected] MEDAN Jl. Pemuda No. 12, Medan - 20151 Phone: (62-61) 4579616 Fax: (62-61) 4579656 e-mail:
[email protected] PALEMBANG Jl. Jend. Sudirman 132, Palembang - 30126 Phone: (62-711) 361969 Fax: (62-711) 319663 e-mail:
[email protected] PEKANBARU Jl. Riau, No. 124, Lt. 2, Pekanbaru Phone: (62-761) 46757, 839698 Fax: (62-761) 856279 e-mail:
[email protected] MANADO BNI KLN Megamas, Lt. 3, Kawasan Mega Mas Blok I C1 Jl. Piere Tendean, No. 20, Manado Phone: (62-431) 847256 Fax: (62-24) 847256 e-mail:
[email protected] ACEH Kantor Cabang BNI Banda Aceh Lt.2 Jl. KH. Ahmad Dahlan No. 111, Banda Aceh Phone: (62-651) 31109 Fax: (62-651) 31107 BANJARMASIN Gd. Bank BNI Antasari Lt. 2 Jl. Pangeran Antasari No. 44 RT 008, Banjarmasin Phone: (62-511) 3253735 Fax: (62-651) 3253754 e-mail:
[email protected]
Copyright 2009, BNI Securities. All rights reserved. This research report is prepared for the use of BNI Securities clients and may not be redistributed, retransmitted or disclosed, in whole or in part, or in any form or manner, without the express written consent of BNI Securities. BNI Securities research reports are distributed simultaneously to internal and client websites eligible to receive such research prior to any public dissemination by BNI Securities of the research report or information or opinion contained therein. Any unauthorized use or disclosure is prohibited. Receipt and review of this research report constitutes your agreement not to redistribute, retransmit, or disclose to others the contents, opinions, conclusion, or information contained in this report (including any investment recommendations, estimates or price targets) prior to BNI Securities's public disclosure of such information. The information herein (other than disclosure information relating to BNI Securities and its affiliates) was obtained from various sources and we do not guarantee its accuracy. BNI Securities makes no representations or warranties whatsoever as to the data and information provided in any third party referenced website and shall have no liability or responsibility arising out of or in connection with any such referenced website. his document is not intended to be an offer, or a satisfaction of an offer, to buy or sell relevant securities (i.e. securities mentioned herein or of the same issuer and options, warrants or rights to or interest in any such securities). The information and opinions contained in this document have been compiled from or arrived at in good faith from sources believed to be reliable. No representation or warranty, expressed or implied, is made by BNI SECURITIES or any other member of the BNI Group, including any other member of the BNI Group from whom this document may be received, as to the accuracy or completeness of the information contained herein. All opinions and estimates in this report constitute our judgment as of this date and are subject to change without notice.
Daily Report dapat dilihat di website BNI Securities : www.bnisecurities.co.id