Rundown SEISMIC 09 Februari 2016
NO.
Waktu
Acara
1.
09.00
Pelaksanaan TM
2.
09.00 - 09.15
Penjelasan SEISMIC
3.
09.15 – 11.30
Penjelasan per-Mapel + tanya jawab (30 Menit per-Mapel)
4.
11.30
Penutupan
Technical Meeting (Selasa, 09 Februari 2016) A. Tata tertib pelaksanaan Olimpiade SEISMIC 2016 1. Membawa dan memakai tanda peserta dari panitia (tidak boleh diwakilkan). 2. Peserta wajib memakai seragam dan bersepatu 3. Peserta diwajibkan membawa sendiri perlengkapan lomba seperti pensil dan penghapus. 4. Menempati tempat duduk sesuai dengan nomor masing-masing 15 menit sebelum mengerjakan soal. 5. Bagi peserta yang datang terlambat, tidak ada tambahan waktu pengerjaan soal. 6. Peserta dilarang mengerjakan soal sebelum bel berbunyi atau sebelum mendapat izin dari panitia. 7. Selama mengerjakan soal peserta tidak diperkenankan : a. Membawa segala macam catatan, buku, kertas b. Membawa alat komunikasi seperti handphone c. Pinjam/meminjam alat tulis d. Menggunakan alat hitung
e. f. g. h.
Bertanya/berbicara sesama peserta Memberi/menerima catatan dari peserta lain Melihat/memperlihatkan jawaban pada peserta lain Meninggalkan ruangan tanpa izin panitia
B. Sistematika SEISMIC : Olimpiade terdiri dari satu babak untuk mata pelajaran Mathematic, Social & Science Alokasi waktu 120 menit Untuk olimpiade mata pelajaran English terdiri dari 2 babak : I. Qualification round (paper based/ written : Reading comprehension) II. Final round ( Telling story of own ) Alokasi watu untuk pelajaran English : i. Qualification round : 120 menit ii. Final round : 7 menit per finalis C. Sistematika mata pelajaran : 1. SCIENCE 1. 2. 3. 4. a.
Bentuk tes tulis dengan waktu 120 menit. Olimpiade Science berbentuk tes tulis dengan jumlah soal 100 butir yang terdiri dari soal pilihan ganda dan essay Soal terdiri atas Fisika, Biologi, dan Kimia, dengan komposisi soal Fisika dan Biologi 75% dan soal Kimia 25% Kriteria penilaian : Uraian singkat Sesuai yang tertera pada tiap butir soal Tidak ada sistem minus b. Pilihan ganda Benar :+4 Salah : –1
Tidak dijawab : 0 5.
Hasil tes tulis akan diambil 5 peserta dengan skor terbaik yang akan menjadi juara 1, 2, 3, serta harapan 1 dan 2
2. SOCIAL
1. 2. 3. 4.
Bentuk tes tulis dengan waktu 120 menit. Olimpiade Social berbentuk tes tulis dengan jumlah soal 100 butir yang terdiri dari soal pilihan ganda dan essay Bentuk soal terdiri dari Pilihan ganda tunggal , pilihan ganda terstruktur, sebab akibat saling berhubungan. Kriteria penilaian : Benar :+3 Salah :–1 Tidak dijawab :0
5. Olimpiade Social meliputi: a. Geografi b. Ekonomi c. Sejarah d. Sosiologi 6. Hasil tes tulis akan diambil 5 peserta dengan skor terbaik yang akan menjadi juara 1, 2, 3, serta harapan 1 dan 2. ~jumlah soal pilgan dan essay ; Ekonomi : 30 , Geografi : 30 , Sejarah : 20, Sosiologi : 20 *jika terjadi nilai sama akan diberikan tes cadangan sebesar 10 soal dengan waktu 15 menit (sbg penentuan) 3. ENGLISH 1.
Olimpiade Bahasa Inggris terdiri dari 2 babak, yaitu: 1) Qualification round (paper based test/written : Reading comprehension) 2) Final round (Telling story of own)
2.
Alokasi waktu : Qualification rounds :120 menit Final Rounds : 10 menit per finalis 3. Olimpiade English berbentuk tes tulis dengan jumlah soal 50 butir yang terdiri dari soal pilihan ganda 4. Kriteria penilaian : a. Qualifications Benar :+2 Salah :–1 Tidak dijawab :0 b. Final Kriteria penilaian pada babak final (Story Telling) ditentukan oleh juri dan keputusan juri tidak dapat diganggu gugat 5.
Pada babak kualifikasi akan diambil 5 peserta dengan skor terbaik untuk mengikuti babak final dan penentuan juara 1,2,3, harapan I dan harapan II. 6. Pada babak final peserta mempersiapkan satu cerita beserta properti sederhana, penampilan berdurasi maksimal 7 menit dengan tema “ Indonesian Legend “ : 1) The Golden Cucumber 2) The Legend of Surabaya 3) The Legend of Prambanan Tem 7. Skor akan di akumulasi *Jika terjadi nilai yang sama antara peringkat 1 sampai 10 dalam babak qualification round, 10 peserta tersebut akan di masukkan dalam babak story telling. 4. MATHEMATIC 1. 2. 3.
Bentuk tes tulis dengan waktu 120 menit. Olimpiade mathematic berbentuk tes tulis dengan jumlah soal 40 essay yang dilihat hanya jawaban akhir Kriteria penilaian soal : Benar : +2
Salah :0 Tidak dijawab : 0 4. Pada tes olimpiade matematika akan diambil 5 peserta dengan skor terbaik yang akan menjadi juara 1, 2, 3 serta harapan 1 dan 2 5. Soal terdiri dari 60% standar UNAS dan 40% standar OSN. 6. Kisi kisi mathematika unas 2016 dan kisi kisi osn smp 2016 *Jika ada nilai yang sama untuk 5 besar peserta, akan mendapatkan tambahan 5 soal dengan akumulasi waktu 10 menit yang diminta hanya jawaban akhir saja D. Ketentuan peserta : 1. Peserta adalah siswa/siswi yang terdaftar secara administratif pada SMP/MTs masing-masing dan dibuktikan dengan kartu pelajar/surat rekomendasi dari sekolah masing-masing 2. Peserta datang tepat waktu dan membawa kwitansi untuk melakukan registrasi ulang 3. Apabila peserta terlambat, maka tidak ada tambahan waktu pengerjaan dari panitia 4. Diwajibkan memakai seragam sesuai dengan ketentuan sekolah masing-masing dan bersepatu 5. Apabila kwitansi hilang, segera melapor kepada pihak panitia maksimal tanggal 15 Februari 2016 6. Soal akan diberikan kepada peserta SEISMIC 7. Membawa perlengkapan seperti : Alat tulis Kwitansi pendaftaran Alat sholat (untuk yang beragama Muslim)
E. Pendamping : 1. Pendamping adalah yang terdaftar sebagai pembina dari instansi masing-masing yang dibuktikan dengan surat tugas dari sekolah masing-masing 2. Selama peserta mengerjakan soal, pendamping tidak diperkenankan untuk memasuki area perlombaan 3. Sertifikat Pembina diberikan berdasarkan nama yang terdaftar dalam surat tugas yang sudah terkumpul
4.
Pengumpulan surat tugas dari masing-masing instansi paling lambat tanggal 15 Februari 2016 kepada panitia selambatlambatnya pukul 12.00 WIB.
F. Juara : Diambil 5 peserta dengan akumulasi skor tertinggi pada SEISMIC G. Hadiah : 1. 2. 3. 4. 5.
Juara 1 Juara 2 Juara 3 Harapan I Harapan II
: Trophy, sertifikat, uang pembinaan dan *beasiswa : Trophy, sertifikat, uang pembinaan dan *beasiswa : Trophy, sertifikat, uang pembinaan dan *beasiswa : Sertifikat, uang pembinaan dan *beasiswa : Sertifikat, uang pembinaan dan *beasiswa
H. Seluruh peserta diwajibkan mematuhi hasil TM yang sudah ditetapkan NB : *Jika diterima di SMA Negeri 2 Kota Mojokerto Agenda acara : Sabtu , 20 Ferbuari 2016 (Mathematic and English)
No. 1. 2. 3. 4. 5.
Acara Registrasi ulang Pembukaan Pelaksanaan Olimpiade Istirahat dan ISHOMA Final English (Story Telling)
Waktu 06.00 – 07.00 07.00 – 07.45 08.05 – 10.05 10.50 – 13.00 13.30 – 14.05
1. No. 1. 2. 3. 4. 5.
Pengumuman dan penutupan SEISMIC
14.05 – 14. 20
Acara
Waktu
Registrasi ulang Breafing ruangan Pelaksanaan Olimpiade Istirahat dan ISHOMA Pengumuman
06.00 – 07.00 07.00 – 07.20 07.35 – 09.35 10.30 – 12.30 12.30 – 13.30