Evaluasi Pelaksanaan Pembangunan Thn 2006
Percepatan Pembangunan Tahun Anggaran 2007 sumber dana APBD dan APBN
GAMBARAN UMUM KAB. KOTAWARINGIN BARAT a.
Umum - Luas Wilayah - Jlh Penduduk & KK - Kepadatan Penduduk - Pendapatan Perkapita - Struktur Ekonomi
: 1.075.900 Ha. : 203.122 jiwa & 52.792 KK : 19 Jiwa/Km2 : Rp. 12.941.415,: Didominasi oleh Sektor Pertanian terutama komoditi Kelapa sawit
- Pertumbuhan Ekonomi : Menunjukkan perkembangan yang lebih baik dengan pertumbuhan ekonomi sebesar 6,75% - Laju Pert. Penduduk : 4 %/th, lebih tinggi dari angka pertumbuhan penduduk secara Nasional (3%)dan lebih dominan dipengaruhi oleh penduduk pendatang
PERTUMBUHAN (%)
7,00 6,00 5,00 4,00 3,00 2,00 1,00 0,00
6,75 % 6,47%
6,65 %
3,2 %
2003 1999
2004 2000
2001 2005 2002 TAHUN
2006 2003
Pembangunan ekonomi Kobar ditandai dengan stabilitas ekonomi yang cukup mantap dengan Pertumbuhan Ekonomi tahun 2006 sebesar 6,75 % lebih tinggi 0,1% bila dibandingkan dengan pertumbuhan ekonomi pada tahun 2005 yang tumbuh sebesar 6,65%.
Seiring dengan pertumbuhan ekonomi yang membaik, pendapatan per-kapita juga meningkat dengan capaian Rp. 12.941.415,- per kapita per tahun atas dasar harga berlaku.
2. Kependudukan • Jumlah penduduk pada tahun 2005 sebanyak 203.122 jiwa & 52.792 KK jiwa dengan laju pertumbuhan penduduk rata-rata dari tahun 2001 – 2005 sebesar 4 % per tahun dan kepadatan penduduk rata-rata 19 jiwa/km2.. • Angka pertumbuhan penduduk ini lebih tinggi dari Nasional yakni 3 % per tahun. • Jumlah penduduk usia kerja, yaitu penduduk berumur 15 tahun ke atas sebanyak 141.010 jiwa (69,78%). Namun dilihat dari aspek lokalitas, persebaran penduduk di Kabupaten Kotawaringin Barat belum mencerminkan pemerataan yang baik.
Gambaran Umum , sambungan …. 3. Bidang Pendidikan ( Tahun 2006) SD / MI - Angka Partisipasi Kasar (APK) SD/MI 87,9 % terjadi kenaikan 8,15 % dari tahun 2005 dengan APK 79,75 %. Angka ini masih dibawah APK Nasional 94% - Ratio Guru dan Murid SD/MI 1 : 22 - Ratio Gedung Sekolah dan Murid 1 : 139 - Dari 177 SD/MI hanya 23 (13%) yg memiliki Perpustakaan - Total ruang kelas 966 (174 atau 18% rusak berat)
Gambaran Umum , sambungan …. SLTP / MTs Angka Partisipasi Kasar (APK) 71,90 % terjadi kenaikan 4,86 % dari tahun 2005 dengan APK sebesar 67,04 % Ratio Guru dg Murid 1 : 20 Ratio Gedung Sekolah dg Murid 1 : 229 SLTA / MA -
APK 61,35%, terjadi kenaikan 1,04% dari tahun 2005 sebesar dengan APK 60,31% Ratio Guru dgn Murid SD/MI 1 : 12 Ratio Gedung Sekolah dgn Murid 1 : 148
Kondisi Umum , sambungan …. 4.Bidang Kesehatan - Angka Harapan Hidup : 68,46 Th, lebih tinggi dari ratarata nasional 66,66 Th.
Tingkat kesehatan penduduk meningkat, tercermin dari indikator kesehatan seperti : 1. angka kematian bayi, 9,91 per 1000 kelahiran hidup 2. angka kematian balita, 0,88 per 1000 penduduk 3. angka kematian ibu melahirkan, 3,18 per 1000 pddk -
Kondisi Umum , sambungan …. 5. Bidang Ketenagakerjaan - Jlh. Angk Kerja 79.934 org dg laju pertumbuhan 1,76%/Th. - Komposisi Angk.Kerja : SD 1,8%; SLTP/SLTA 67,17%; Diploma/Sarjana 31,03%. - Distribusi tenaga kerja 54,53% di perkotaan; 45,47% di pedesaan
BIDANG INFRASTRUKTUR
6. BIDANG INFRASTRUKTUR •Konstruksi jalan berupa : 1.jalan aspal 573,72 km (36,59 %); 2.agregat 247,09 km (15,76 %); 3.jalan tanah 582,7 km (37,16%); 4.jalan lainnya 164,63 km (10,50 %). Secara umum, bahwa skala pelayanan jalan darat masih sangat rendah, mengingat dari panjang jalan 1.568,1 km, terdapat hanya 20 % saja merupakan jalan mantap, sedangkan 80 % jalan tidak mantap, karena terbatasnya dana untuk pemeliharaan jalan.
6. BIDANG INFRASTRUKTUR (sambungan ...)
• Kondisi jalan lintas menuju 2 kecamatan yang relaif tertinggal yakni Kecamatan Kotawaringin Lama dan Arut Utara masih dalam proses pembangunan dan Tahun 2007 seluruh kecamatan tembus jalan darat serta 90 % desa dapat terakses dengan jalan darat.
PROGRAM-PROGRAM PEMBANGUNAN TAHUN 2006 Program pembangunan Kabupaten Kotawaringin Barat Tahun 2006 yang dikelola oleh Pemerintah Daerah sejumlah 124 program dgn jumlah anggaran Rp. 391.527.238.000,terdiri dari: - sumber dana dari APBD Kabupaten sebesar Rp.364.639.234.000,- ( 104 program) - sumber dana dari Tugas Pembantuan sebesar Rp. 26.888.004.000,- (20 program)
Proporsi alokasi belanja per bidang Tahun 2006 (Sumber Dana APBD)
Pendidikan sebesar 22 % Kesehatan sebesar 12 % Infrastruktur sebesar 27 % Pertanian sebesar 9% Lainnya sebesar 30 % 100%
Alokasi belanja APBD Tahun 2007 Rp. 442.794.877.500(APBD Kab) Dengan proporsi Pendidikan sebesar 20,00% Kesehatan sebesar 12, 22 % Infrastruktur sebesar 25,11 % Pertanian sebesar 10,51 % Lainnya sebesar 32,16% 100 %