MEMBANGUN APLIKASI SAHABAT DHUHA BERBASIS ANDROID NASKAH PUBLIKASI
diajukan oleh Beni Santoso 10.11.3608
Kepada SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER AMIKOM YOGYAKARTA 2014
BUILDING APPLICATIONS SAHABAT DHUHA ANDROID BASED
MEMBANGUN APLIKASI SAHABAT DHUHA BERBASIS ANDROID
Beni Santoso Emha Taufiq Lutfhi Jurusan Teknik Informatika STMIK AMIKOM YOGYAKARTA ABSTRACT Building Applications “Sahabat Dhuha”
android based applications that are
discussed Duha prayer along with the benefits of primacy. This application will provide a lot of benefits because of the importance of Duha prayer. Muakadah Duha prayer is sunnah, sunnah prayers which approached mandatory. Duha prayer be regarded as someone's servant gratitude to Allah SWT for all the blessings he has given life. Duha prayer time begins from the rising of the sun until the sun slipped ahead. Duha Prayer is Sunnah prayer performed when a Muslim Duha time. Duha time is the time when the sun begins to rise about 7 feet since the publication (about seven in the morning) until Dhuhr time. With the application of “Sahabat Dhuha” expected Android-based smartphone user community religious Muslims can read and understand the sunnah of Duha prayer command. Keywords: Dhuha prayer, dhuha , Mobile Applications, Android
1.
Latar Belakang Perangkat mobile merupakan salah satu Teknologi yang saat ini cukup pesat
perkembangannya. Banyak orang menggunakan perangkat mobile lebih dari sekedar alat komunikasi dan menyampaikan pesan, namun masih banyak lagi hal-hal yang dapat dilakukan, terutama dengan berbagai macam aplikasi yang tertanam di dalamnya membuat fungsi dari perangkat mobile yang semakin lengkap dan beragam. Android merupakan salah satu platform mobile yang sangat populer dan banyak dikembangkan pada saat ini. Platform Android disediakan melalui lisensi open source sehingga pengembang dapat dengan bebas untuk mengembangkan aplikasi. Berdasarkan buku Ajaibnya Mukjizat dhuha! dan Mutiara Itu Bernama Salat Sunah membahas pentingnya shalat dhuha yang mengasosiasikan dengan rezeki. Tentu saja, rezeki di sini haruslah dimaknai secara luas. Baik oleh orang yang sudah mapan secara ekonomi maupun belum. Orang-orang yang teramat kaya sekalipun dipastikan masih menyimpan rindu tentang rezeki. Dari banyak hadist menunjukan betapa besarnya keutamaan shalat dhuha, betapa tingginya kedudukannya serta betapa kuatnya syariatnya dalam menganjurkannya. Beberapa media yang membahas shalat dhuha masih berbentuk buku, video masih memiliki beberapa keterbatasan. Mungkin kurang mobilitas karena orang menginginkan suatu yang
menarik bisa dibaca dimana dan
kapan saja. Dari permasalahan diatas, diperlukan media berupa aplikasi membahas shalat dhuha yang dapat diakses dengan mudah melalui perangkat mobile Android. Oleh karena itu dalam penelitian ini penulis mencoba membangun sebuah aplikasi yang membahas shalat dhuha berbasis Android menggunakan Eclipse. Dengan adanya aplikasi ini diharapkan masyarakat penguna smartphone berbasis Android beragama Muslim dapat membaca dan memahami shalat sunnah dhuha. Berdasarkan uraian diatas maka penulis akan menyusun skripsi dengan pembahasan tentang pembuatan aplikasi mobile „Sahabat Dhuha‟ berbasis Android yang berjudul “Membangun Aplikasi Sahabat Dhuha Berbasis Android”. 2.
Landasan Teori
2.1
Aplikasi Mobile Mobile dapat diartikan sebagai perpindahan yang mudah dari satu tempat ke
tempat yang lain, misalnya telepon mobile berarti bahwa terminal telepon yang dapat berpindah dengan mudah dari satu tempat ke tempat lain tanpa terjadi pemutusan atau terputusnya komunikasi. Sistem aplikasi mobile merupakan aplikasi yang dapat digunakan walaupun user berpindah dengan mudah dari satu tempat ketempat lain tanpa terjadi pemutusan atau terputusnya komunikasi.
Aplikasi ini dapat diakses melalui perangkat nirkabel seperti pager, seperti 1
telepon seluler, PDA, serta smartphone . 2.2
Tata Cara Wudhu Wudhu menurut bahasa artinya bersih dan indah, sedang menurut syara‟ artinya
memberikan anggota tubuh untuk menghilangkan hadast kecil. Orang yang hendak melaksanakan shalat, wajib lebih dahulu berwudhu, karena wudhu adalah menjadi syarat sahnya shalat. 2 Niatnya :ketika membasuh muka. Niat wudhu. “Aku niat berwudhu untuk menghilangkan hadast kecil, fardlu karena Allah” 2.3
Pengertian Shalat Secara bahasa, shalat artinya doa sedangkan menurut syariat, shalat adalah
suatu ibadah yang terdiri atas beberapa ucapan dan perbuatan tertentu yang diawali dengan takbiratul ihram (mengucap takbir) dan diakhiri dengan salam. Shalat merupakan ibadah
yang wajib dilaksanakan oleh orang mukmim bagi yang sudah
baligh dan
3
berakal. Shalat ialah berhadap dengan Allah sebagai ibadah, dalam bentuk beberapa perkataan dan perbuatan , yang dimulai dengan takbir dan diakhiri dengan salam serta menurut syarat-syarat yang ditentukan syara‟. 4 2.4
Shalat Dhuha Shalat dhuha merupakan shalat sunnah yang dilakukan pada waktu matahari
terbit setinggi satu atau dua tombak hingga waktu menjelang zhuhur. Hal ini mengisyaratkan bahwa shalat sunnah Dhuha dikhususkan untuk sebuah keperluan yang erat kaitannya dengan aktivitas dalam pencarian rezeki, disucikan rezeki, sebagiamana yang terkandung dalam doa sesudah shalat dhuha. Dalam surat Adh-Dhuhaa dijelaskan bahwa ketika matahari naik sepenggalahan dan demi malam apabila telah sunyi(gelap), Allah sangat dekat dengan hamba-Nya dan tidak mau meninggalkannya jika sang hamba tersebut mendekatkan diri kepada-Nya. Sekalisekali Allah tidak akan mendustai apabila hamba-Nya mau memohon dengan khusyuk dan bersungguh-sungguh. Allah SWT berfirman :
1
M. Shalahuddin, Pemrograman J2ME (Belajar Cepat Pemrograman Perangkat Telekomunikasi Mobile) (Bandung: Informatika, 2006) hal 12 2 Abu Izzah Al Qura, Sag, Tuntunan Shalat Lengkap , (Solo:Al-Hikmah, 2008) hal 14 3 Muhammad Makhdlori, Ajaibnya Mukjizat DHUHA !, (Jogjakarta: Safirah , 2013), hal 11-12 4 Abu Izzah Al Qura, Sag, Tuntunan Shalat Lengkap , (Solo:Al-Hikmah, 2008) hal 29
“Tuhanmu
tiada
meninggalkan
kamu
dan
tiada(pula)
benci
kepadamu.
Dan
sesungguhnya hari kemudian itu lebih baik bagimu daripada yang sekarang (permulaan). Dan kelak tuhan mu pasti memberikan karunia-Nya kepadamu,lalu (hati) kamu menjadi puas “(QS. Adh-Dhuhaa [93] : 3-5).5 2.4.1 Teknik dan Waktu Shalat Dhuha Shalat dhuha termasuk shalat sunnah muakadah atau sunnah
yang sangat
dianjurkan Rasullulah untuk mengamalkan nya. Pelaksanaannya pada pagi hari atau menurut perhitungan ijtihad para ulama sekitar 2 jam sepuluh menit dari shalat subuh. Permulaan adalah waktu matahari sudah naik kira-kira sepenggalah dan berakhir ketika matahari sudah zawal (bergeser ke arah barat). Akan tetapi, disunnahkan mengundurkan shalat dhuha sampai matahari agak terik.6 2.4.2
Jumlah Rakaat
Jumlah rakaat shalat dhuha sedikitnya-sedikitnya adalah dua rakaat, sebagaimana tersebut dalam hadist Abu Dzarr, dan sebanyak-banyaknya yang dikerjakan oleh Rasullullah Saw adalah sebanyak delapan rakaat , sedangkan menurut yang disabdakan adalah dua belas rakaat. Akan tetapi sebagaian ulama berpendapat bahwa tidak ada batasan bilangan rakaat.7 2.5
Android
2.5.1
Sejarah Android Android adalah sebuah system operasi untuk perangkat mobile berbasis linux
yang mencakup sistem operasi, middleware dan aplikasi. Android menyediakan platform terbuka para pengembang untuk menciptakan aplikasi. 8 2.5.2
Fundamental Aplikasi Android Aplikasi Android
ini dibuat mengggunakan bahasa java, dimana konde java
dikompilasi bersama dengan file resource yang dibutuhkan oleh aplikasi. Semuanya tersebut dipackage oleh tool yang dinamakan "apt menghasilkan file apk file ini yang disebut aplikasi.
5
tools", yang kemudian akan
9
Muhammad Makhdlori, Ajaibnya Mukjizat DHUHA !,(Jogjakarta: Safirah , 2013), hal 11-12 Muh. Muslih Aziz, Mutiara Itu Benama Salat Sunah , (Jakarta Selatan: Hikmah , 2007), hal 5354 7 ibid hal 56 8 Nazruddin Saffat H. Pemrogaman Aplikasi Mobile Smartphone dan Tablet PC berbasis Android, (Bandung:informatika Bandung 2011) hal.1 9 Ibid hal 9 6
2.6 UML (Unified Modeling Language) 2.6.1
Pengertian UML (Unified Modeling Language) Unified Modeling Language (UML) adalah sebuah “bahasa” yang telah menjadi
standar dalam industri untuk visualisasi, merancang dan mendokumentasikan sistem piranti lunak. UML menawarkan sebuah standar untuk meranacang model sebuah sistem 2.6.2
Use Case Diagram Use Case Diagram adalah gambar dari beberapa atau seluruh actor dan use
case dengan tujuan mengenali interaksi mereka dalam suatu sistem . Use Case Diagram menggambarkan fungsionalitas yang diharapkan dari sebuah sistem, yang ditekankan adalah “apa” yang diperbuat sistem, dan bukan “bagaimana” . 2.6.3
Activity Diagram Activity diagram menggambarkan rangkaian aliran dari atifitas, digunakan untuk
mendeskripsikan aktivitas yang dibentuk dalam suatu operasi sehingga dapat juga digunakan untuk aktifitas lainnya seperti use case atau interaksi. 2.6.4
Sequence Diagram Sequence Diagram menggambarkan kolaborasi dinamis antara sejumlah objek
dan untuk menunjukan rangkaian pesan yang dikirim antar objek juga interaksi antar objek, sesuatu yang terjadi pada titik tertentu dalam eksekusi sistem . Sequence diagram menjelaskan interaksi objek yang disusun berdasarkan urutan waktu. 2.6.5
Class Diagram Class diagram menggambarkan
struktur dan deskripsi class, package, dan
object berserta hubungan satu sama lain seperti containment, pewarisan, asosiasi dan lain-lain10. Class diagram berfungsi untuk menjelaskan tipe dari objek sistem dan 11
hubungannya dengan objek lain . 2.7
Bahasa Pemrograman Yang Digunakan
2.7.1
Java Java adalah suatu jenis teknologi pemrograman yang dikembangkan oleh Sun
Microsystem. Teknologi java dapat digunakan untuk pembuatan aplikasi database, web, jaringan, ataupun grafis . Java merupakan bahasa pemrograman yang sangat andal. 10 11
Ibid hal 273 Ibid.
Keandalannya ini terbukti sesuai dengan slogannya yaitu “Write One Run Everywhere” yang mana penulisan kode program dalam bahasa java dapat dijalankan pada berbagai sistem operasi yang digunakan asalkan ada mesin penerjemah bahasa java yang disebut dengan Java Virtual Machine atau JVM sehingga lebih praktis untuk diterapkan . 2.8.1
Perangkat Lunak Yang Digunakan
2.7.1
CorelDraw X5 CorelDraw adalah suatu paket software grafis, bukan hanya sebuah editor
gambar berbasis vektor.Peralatan-peralatan yang ada memungkinkan penggunanya untuk mengatur kontras, keseimbangan warna bahkan untuk mengubah dari mode warna dari RGB (Red Green Blue) menjadi CMYK (Cyan Magenta Yellow)12. 2.7.2
Adobe PhotoShop CS 3 Adobe Photoshop adalah perangkat lunak editor citra buatan Adobe System yang
dikhususkan untuk pengeditan foto/gambar dan pembuatan efek. Versi ke-8 dari aplikasi ini disebut dengan nama Photoshop Cs (Creative Suite), versi ke-9 disebut Adobe Photoshop CS2, versi ke-10 adalah Adobe Photoshop CS3, versi ke-11 adalah Adobe Photoshop CS4, versi ke-12 adalah Adobe Photoshop CS5, dan versi yang terakhir (ke13) adalah Adobe Photoshop CS613. 2.7.3
IDE Eclipse Eclipse
adalah
IDE
(Integrated
Development
Environment)
untuk
pengembangan java/android yang free dan dapat di-download di website resmi www.eclipse.org Eclipse merupakan sebuah editor, di mana untuk menjalankan tidak perlu melakukan proses instalasi. Agar editor ini bisa digunakan untuk membuat aplikasi Android maka harus di-install plugin disebut ADT14 2.7.4
Android Software Development Kit (SDK) Android Software Development Kit (SDK) berisi debugger, library, emulator,
dokumentasi, contoh kode program dan tutorial. SDK Android adalah mesin utama untuk 15
mengembangkan aplikasi Android . 2.7.5 12
Android Development Tool (ADT) Plugins
Ibid., hal 1 Imam Prayoga & Diginnovac, Photoshop explore the Magic, hal 1 14 Nazruddin Safaat H, Android Pemrograman Aplikasi Mobile Smartphone dan Tablet PC Berbasis Android, (Bandung:informatika Bandung 2011) hal 16 15 Dodit Suprianto dan Rini Agustina, S.Kom, M.Pd, Pemrograman Aplikasi Android, hal 14 13
Plugins Android Development Tool (ADT) berguna sebagai pengenal Android di dalam IDE Eclipse16. 3.
Analisis Dan Perancangan
3.1
Analisis Kebutuhan Sistem Dalam perancangan sistem peneliti mendefinisikan kebutuhan sistem dan proses
apa saja yang akan dilakukan oleh sistem. Kebutuhan sistem terdiri terbagi menjadi dua yaitu fungsional dan kebutuhan nonfungsional. 3.2
Analisis Kelayakan Sistem Setelah sistem analisis selesai menyusun dokumen kebutuhan sistem, maka
tahap desain sistem bisa dimulai. Namun tidak semua kebutuhan sistem yang didefinisikan pada poin analisis kebutuhan layak untuk dikembangkan. 3.3
Perancangan UML
3.3.1
Use Case Diagram Berikut merupakan penjelasan dari use case diagram dalam bentuk use case
description:
Gambar 3.1 Use Case Diagram
16
Ibid.
3.3.2
Activity Diagram Activity diagram menggambarkan rangkaian aliran dari aktifitas yang digunakan
untuk mendeskripsikan aktifitas
Gambar 3.2 Activity Atur Alarm Shalat Dhuha
Gambar 3.3 Activity Keutamaan Shalat
Gambar 3.4 Activity Diagram Tentang 3.3.4
Sequence Diagram Sequence diagram yaitu gambaran rangkaian dari langkah-langkah yang
menggambarkan respon dari event pada aplikasi ini:
Gambar 3.5 Sequence Atur Alarm Dhuha
Gambar 3.6 Sequence Keutamaan Shalat Dhuha
Gambar 3.7 Sequence Diagram Tentang 3.3.3
Class Diagram
Berikut ini adalah class diagram yang digunakan untuk menggambarkan struktur kelas yang ada pada aplikasi ini:
Gambar 3.5 Activity Diagram Sahabat Dhuha
4.
Implementasi dan Pembahasan
4.1
Interface Aplikasi Mobile Implementasi merupakan tahapan setelah melakukan analisis dan perancangan
sistem pada siklus rekayasa perangkat lunak, dimana aplikasi siap dioperasikan pada keadaan yang sebenarnya, sehingga dari sini akan diketahui apakah program atau aplikasi yang telah dibuat benar-benar dapat menghasikan output yang sesuai dengan tujuan yang diinginkan atau tidak. 4.1.1
Splash Screen Tampilan ini adalah tampilan awal pada saat pertama kali aplikasi dibuka. Dalam
tampilan ini berisi gambar Splash bertema biru.
Gambar 4.1 Splash Screen 4.1.2
Menu Utama Setelah tampilan splashscreen selesai maka akan muncul halaman menu
utama yang berisi button image
Gambar 4.2 Menu Utama
4.1.3
Ketentuan Shalat Dhuha
Didalam halaman Ketentuan Shalat Dhuha berbentuk TabHost berisi 3 tab Pengguna dapat melihat dengan cara menekan Tab di atas dan otomatis menuju halaman tab yang di pilih. Dan di bagian pojok kanan terdapat Fitur Share.
Gambar 4.3 Ketentuan Shalat Dhuha 4.1.4
Keutamaan Shalat Dhuha
Didalam halaman Keutamaan Shalat Dhuha ini berisi banyak button (10) jika diklik akan muncul halaman baru, dihalaman berisi list button.
Gambar 4.4 Keutamaan Shalat Dhuha 4.1.5
Tata Cara Didalam halaman Tata Cara berbentuk TabHost berisi 3 tab yaitu Tata cara
Wudhu, Tata cara shalat, Doa shalat dhuha.
Pengguna dapat melihat dengan cara
menekan Menu Tab di atas dan otomatis menuju halaman tab yang dipilih dan isi dari halaman berupa gambar dan text.
Gambar 4.5 Tata Cara 4.1.6
Atur Alarm Dhuha Pada halaman Atur Alarm Dhuha berisi Alarm Clock pada Android berbeda-
beda untuk tampilannya dan jika pengguan tekan back muncul halaman twit Shalat dhuha :
Gambar 4.5 Menu Atur Alarm Shalat Dhuha 4.1.7
Tentang Pada halaman Tentang berisi text dan gambar tentang aplikasi berupa : Seputar
Aplikasi , Fitur , dan contact.
Gambar 4.6 Menu Tentang 5.
Penutup
5.1
Kesimpulan Berdasarkan
hasil
perancangan, pembuatan dan implementasi program yang
penulis kerjakan , berdasarkan rumusan masalah yang ada, setelah dilakukan tahapantahapan penelitian hingga pada bab akhir, kesimpulan yang dapat diambil dalam penelitian ini adalah : 1. Tahap perancangan sistem mulai dari analisis sejenis aplikasi hingga analsis kebutuhan. 2. Tahap implementasi pembuatan aplikasi mulai dari perancangan design antar muka aplikasi hingga coding progam. 3. Tahap pengujian aplikasi menggunakan whitebox dan blackbox untuk mengetahui apakah program yang dibuat sudah sesuai dengan kebutuhan fungsionalnya. 4. Menu „Ketentuan Shalat Dhuha‟ dan „Keutamaan Shalat Dhuha‟ yang berisi materi tentang shalat dhuha beserta keutamaannya. 5. Dengan adanya fitur Alarm pada menu „Atur Alarm Dhuha‟ sebagai pengingat untuk shalat dhuha. 6. Fitur Share via, fitur untuk berbagi pesan melalui banyak via contoh Pesan, Bluetooth dan aplikasi sosial yang di instal pengguna contoh BBM, WhatsApp dll gunanya untuk dakwah mengajak untuk menjalankan shalat dhuha 7. Perbedaan aplikasi „Sahabat Dhuha‟ ini dengan aplikasi lain tentang Shalat dhuha lainya adalah terdapat fitur Alarm dan Share Via. 8.
Membangun
aplikasi
„Sahabat
Dhuha
ini
menggunakan
menghasilkan aplikasi mobile berbasis Android dengan baik.
Eclipse mampu
5.2
Saran Pada penulisan Skripsi ini tentu masih banyak kekurangan, dan mungkin dapat
disempurnakan untuk pengembangan aplikasi pada penelitian-penelitian berikutnya. Berikut ini penulis memberikan beberapa saran sebagai pertimbangan dalam pengembangan aplikasi yang lebih baik : 1. Pada fitur Atur alarm Dhuha yang masih mengunakan Alarm Clock dari Android untuk pengembangan berikutnya menyetting alarm harus secara sendiri. 2. Menambah sound baik background, button. 3. Pada halaman tata cara wudhu dan tata cara shalat aplikasi ini menjelaskan secara singkat untuk pengembangkan berikutnya kedua halaman ini harus dijelaskan lebih detail lagi.
Daftar Pustaka Al Qura . A . I (2008) Tuntunan Shalat Lengkap ,Solo:Al-Hikmah Aziz, M . M (2010) . Mutiara Itu Benama Salat Sunah , Jakarta Selatan: Hikmah. H, S. N. (2011). Pemrograman Aplikasi Mobile Smartphone dan Tablet PC Berbasis Android. Bandung: Informatika. Makhdlori, M (2013). Ajaibnya Mukjizat DHUHA ! ,Jogjakarta: Safirah. Shalahuddin, M. (2006), Pemrograman J2ME (Belajar Cepat Pemrograman Perangkat Telekomunikasi Mobile) Bandung: Informatika, Yasin, V. (2012). Rekayasa Perangkat Lunak Berorientasi Objek: Pemodelan, Arsitektur Dan Perancangan (Modeling, Architecture And Design). Jakarta: Mitra Wacana Media.