BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN Pada pembahasan Aplikasi Pengobatan Gangguan Pernapasan dengan Tanaman Obat ini terbagi menjadi empat tahap yaitu,
pembuatan flowchart,
struktur menu, perancangan input dan output, dan pembuatan program dengan Visual Basic 6.0. Untuk membuat sebuah program pengobatan gangguan pernapasan dengan tanaman obat , yang terpenting adalah proses kategori gangguan pernapasan, karena dengan memilih kategori gangguan pernapasan penguna dapat melihat nama gangguan pernapasan dan pengguna dapat dengan mudah menemukan
cara
mengatasi gangguan pernapasan tersebut dengan tanaman obat. Selain itu juga terdapat kategori tanaman obat yang dapat menjelaskan jenis jenis tanaman obat tersebut. Dalam kategori gangguan pernapasan ini, ditambahkan nama gangguan pernapasan, gejala, nama tanaman obat, pemakaian, anjuran ,catatan dan program ini juga ditambahkan detail gambar tanaman obat dengan format jpg., untuk memperjelas nama tanaman obat tersebut. 3.1
Flowchart (Diagram Alur) Dalam pembuatan aplikasi ini yang pertama kali dilakukan oleh perancang adalah membuat flowchart untuk program yang akan kita buat, hal ini dilakukan agar langkah selanjutnya lebih mudah dalam menyelesaikan aplikasi yang akan kita buat, berikut ini adalah flowchart dari aplikasi gangguan pernapasan dengan tanaman obat:
19
20
Flowchart Program :
Start
X
Menu Utama
Tidak
Kategori
Tidak
Help
Ya
A
Ya
B
Tidak
Exit
Ya
Stop
21
A
Kategori
Ya
Gangguan Pernapasan
C
Tidak
TanamanObat
Tidak
X
Ya
D
22
C
K e t e g o ri G a n g g u a n P e rn a p a s a n
Ya
N am a G angguan P e rn a p a s a n
T id a k
X
Ya
T a m p ilk a n N a m a G a n g g u a n P e rn a p a s a n
23
D
K a te g o ri T a n a m a n O bat
Ya
N am a T anam an O bat
T id a k
X
Ya
T a m p ilk a n N a m a T anam an O bat
24
B
H elp
Ya C ontent
T a m p ilk a n C ara P e m a k aia n P ro g ra m
T id a k
Ya A b o ut
B io d at a P ro gra m m e r
T id a k
X
Gambar 3.1 Flowchart Aplikasi Gangguan Pernapasan dengan Tanaman Obat
25
3.2
Struktur Menu Menu Utama
Kategori Help Gangguan Pernapasan
Tanaman Obat
Amandel
Adas
Asma
Baru cina
Batuk
Bayam duri
Batuk berdahak
Beluntas
Batuk rejan (pertusis) Bronchitis
Contents
Beringin Cabe jawa Cakar ayam
Hidung berlendir (rinorea) Influenza disertai demam tinggi Influenza Kecikukan Mimisan (epistaskis) Paru - paru lemah Pleuritis Radang akut amandel Radang tenggorokan Radang paru paru (pneumonia )
Ceremai Daun dewa Daun duduk Daun madu Daun sendok Gude Inggu Kemuning Kompri Murbei Padi Pulai Prasman
Rasa penuh di dada
Pule pandak
Salesma
Sambiloto
Sinusitis
Senggugu
TB paru dengan batuk darah
Sembung
Tuberkolosis(TBC) paru - paru
Som Jawa
TBC kelenjar (skrofuloderma)
Sosor Bebek Sri gading Tembelekan
Gambar 3.2 Struktur Menu
Exit
About
26
3.3
Perancangan Input dan Output 1. Form Splash : Form splash adalah form yang akan ditampilkan pertama kali pada saat program di eksekusi. Form ini berisi informasi mengenai aplikasi yang kita buat, informasi tersebut biasanya berupa judul program. Selain informasi diatas juga akan diberikan image untuk memperindah tampilan.
Form Splash Label1
Label2 Label3 Image1 Label4
Exit
Gambar 3.3 Form Splash
Next
27
2. Form Menu Utama : Pada form ini dibuat menu utama, menu utama ini dibuat agar bisa membuka form-form lain seperti form gangguan pernapasan, form tanaman obat, form help ataupun form about. Dan juga akan diberikan image untuk memperindah tampilan.
Aplikasi Pengobatan Gangguan Pernapasan dengan Tanam an Obat Kategori Gangguan Pernapasan T anam an Obat
H elp C ontent About
Exit
Im age1
Gambar 3.4 Form Menu Utama
28
3. Form Kategori Gangguan Pernapasan: Form kategori gangguan pernapasan dibuat untuk menampilkan semua namanama dari nama gangguan pernapasan, Didalam form ini juga terdapat command button kategori gangguan pernapasan untuk menampilkan 22 option button nama gangguan pernapasanan yang dipilih, disini juga terdapat command button close untuk keluar dari submenu kemenu utama. Form ini terdiri dari dua frame, dua puluh dua option button, dua command button.
K ategori G angguan Pernapas an
G angguan P ernapas an O pt ionButton1
O ptionButt on12
O pt ionButton2
O ptionButt on13
O pt ionButton3
O ptionButt on14
O pt ionButton4
O ptionButt on15
O pt ionButton5
O ptionButt on16
O pt ionButton6
O ptionButt on17
O pt ionButton7
O ptionButt on18
O pt ionButton8 O ptionButt on19 O pt ionButton9
O ptionButt on20
O ptionB utt on10
O ptionButt on21
O ptionB utt on11
O ptionButt on22
<< C los e >>
Gambar 3.5 Form Kategori Gangguan Pernapasan
29
4. Form Nama Gangguan Pernapasan : Form nama gangguan pernapasan dibuat untuk menampilkan keterangan nama gangguan pernapasan serta gambar tanaman obat yang berformat jpg., didalam form ini terdapat satu command button close untuk kembali ke submenu kategori gangguan penapasan. Form ini terdiri dari tujuh frame, lima text box, empat image, empat label dan satu command button. Form Nama Gangguan Pernapasan Gangguan Pernapasan
Gambar Tanaman Obat
Gejala
Textbox1
Image1
Image2
Label1
Label2
Image3
Image4
Label3
Label4
Tanaman Obat
Textbox2
Pemakaian
Textbox3
Anjuran << Close >> Textbox4
Catatan
Textbox5
Gambar 3.6 Form Nama Gangguan Pernapasan
30
5. Form Kategori Tanaman Obat : Form kategori gangguan pernapasan dibuat untuk menampilkan semua namanama dari nama tanaman obat, Didalam form ini juga terdapat Command button kategori tanaman obat untuk menampilkan 28 option button nama tanaman obat yang dipilih, disini juga terdapat command button close untuk keluar dari sub menu kemenu utama. Form ini terdiri dari dua frame, dua puluh delapan option button, dua command button.
Kategori Tanaman Obat
Tanaman Obat OptionButton1
OptionButton15
OptionButton2
OptionButton16
OptionButton3
OptionButton17
OptionButton4
OptionButton18
OptionButton5
OptionButton19
OptionButton6
OptionButton20
OptionButton7
OptionButton21
OptionButton8
OptionButton22
OptionButton9
OptionButton23
OptionButton10
OptionButton24
OptionButton11
OptionButton25
OptionButton12
OptionButton26
OptionButton13
OptionButton27
OptionButton14
OptionButton28
<< Close >>
Gambar 3.7 Form Kategori Tanaman Obat
31
6. Form Nama Tanaman Obat : Form nama tanaman obat dibuat untuk menampilkan keterangan nama tanaman obat serta gambar tanaman obat yang berformat jpg., didalam form ini terdapat satu command button close untuk kembali ke submenu kategori tanaman obat. Form ini terdiri dari tiga frame, satu image, dua label, dua text box dan satu command button.
Form Nama Tanaman Obat Gambar Tanaman Obat
Image1
Label1 Label2
Uraian Tanaman Obat
Texbox1
Kegunaan
Texbox2
<< Close >>
Gambar 3.8 Form Nama Tanaman Obat
32
7. Form Help : Pada jendela form help hanya terdapat satu buah text box dan satu command button. Control text box berguna untuk menampilkan cara menggunakan aplikasi. Form Help
Text Box
Ok
Gambar 3.9 Form Help 8. Form About : Form About akan berisi tentang identitas pembuat program dan informasi lainnya. Pada jendela ini akan ditampilkan image dan satu buah command button. Form About
Label 1
Image1
Label 2
Image2
Label 5
Label 3 Label 4
Ok Gambar 3.10 Form About
33
3.4
Pembuatan Program Dengan Visual Basic 6.0 Langkah
pertama
dalam
pembuatan
aplikasi
pengobatan
gangguan
pernapasan dengan tanaman obat adalah dengan merancang tampilan form dan kemudian menuliskan kode program. 1. Merancang Form Untuk masuk kedalam aplikasi pertama kali kita akan membuat form frmSplash. Form ini nantinya akan menjadi tampilan awal sebelum kita masuk pada program. Pada form ini kita hanya menggunakan komponen picturebox dan Label saja untuk menampilkan gambar dan memberi keterangan.
Gambar 3.11 FrmSplash
34
Gambar 3.12 FrmMenu Buatlah form dengan nama frmMenu, kemudian buat tampilan seperti gambar diatas. Pada form menu ini penulis menambahkan tiga buah menu. Menu tersebut yaitu menu
kategori yang didalamnya terdapat submenu kategori gangguan
pernapasan, dan submenu kategori tanaman obat, menu yang kedua adalah menu help yang terdiri dari submenu content, dan about, menu yang ketiga adalah exit .Untuk membuat menu dapat diambil pada menu editor yang berada pada Toolbar. Setelah mengklik toolbar tersebut akan menampilkan jendela menu editor (gambar
35
3.13), pada jendela inilah penulis dapat menentukan menu apa saja yang akan ditampilkan dan submenu apa saja yang ada didalamnya, dan juga shortcut key-nya.
Gambar 3.13 Menu Editor
36
Gambar 3.14 FrmkategoriGangguanPernapasan Buatlah
form
baru
dengan
nama
frmKategoriGangguanPernapasan,
frmkategoriGangguanPernapasan berfungsi untuk menampilkan nama gangguan pernapasan, gejala, nama tanaman, pemakaian, anjuran, catatan, dan gambar tanaman obat dengan format jpg.,.
37
Buatlah form baru dengan nama frmAsma dengan memilih Add form pada Tool Bar lalu pilih Form dan klik OK. Pada form ini terdapat keterangan dari gangguan pernapasan asma dan tujuh gambar tanaman obat yang berformat jpg., untuk kembali ke form submenu kategori gangguan pernapasan klik command button close.
Gambar 3.15 FrmAsma
38
Buatlah form baru dengan nama frmBatukBerdahak dengan memilih Add form pada Tool Bar lalu pilih Form dan klik OK. Pada form ini terdapat keterangan dari gangguan pernapasan batuk berdahak dan lima gambar tanaman obat yang berformat jpg., untuk kembali ke form submenu kategori gangguan pernapasan klik command button close.
Gambar 3.16 FrmBatukBerdahak
39
Buatlah form baru dengan nama frmKategoriTanamanObat, frmKategori TanamanObat berfungsi untuk menampilkan gambar tanaman obat dengan format jpg., nama tanaman obat, uraian tanaman obat dan kegunaan.
Gambar 3.17 FrmKategoriTanamanObat
40
Buatlah form baru dengan nama frmAdas dengan memilih Add form pada Tool Bar lalu pilih Form dan klik OK. Pada form ini terdapat keterangan tanaman obat Adas dan satu gambar tanaman obat yang berformat jpg., untuk kembali ke form submenu kategori tanaman obat klik command button close.
Gambar 3.18 FrmAdas
41
Buatlah form baru dengan nama frmBaruCina dengan memilih Add form pada Tool Bar lalu pilih Form dan klik OK. Pada form ini terdapat keterangan dari tanaman obat Baru Cina dan satu gambar tanaman obat yang berformat jpg., untuk kembali ke form submenu kategori tanaman obat klik command button close.
Gambar 3.19 FrmBaruCina
42
Untuk jendela menu help penulis membuat sebuah form baru yaitu form frmHelp. Form help terdiri dari satu buah command button dan textbox yang berisi memo tentang cara penggunaan program.
Gambar 3.20 FrmHelp Terakhir adalah membuat frmAbout yang berisi tentang identitas pembuat program dan informasi lainnya.
Gambar 3.21 FrmAbout
43
3.5
Spesifikasi Program Kebutuhan minimum yang diperlukan sebagai berikut : 1. Microsoft Windows 98 atau versi sesudahnya 2. Microsoft Visual Basic 6.0 3. Komputer IBM PC atau kompatibel dengan Miroprossesor Pentium atau yang lebih tinggi 4. RAM 32MB 5. Monitor VGA 6. Harddisk 10 GB
(R)
133 Mhz