INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI PALANGKA RAYA BORANG AKREDITASI INSTITUSI
Jumlah kerjasama dalam negeri
MoU
0
0
1
2
3
5
Jumlah kerjasama luar negeri
persentase
0%
0%
30%
50%
70%
80%
Survey kepuasan kerjasama
MoU
2
2
5
5
7
7
1.3. Sosialisasi visi, misi, tujuan, sasaran dan strategi pencapaian dan penggunaannya sebagai acuan dalam penyusunan rencana kerja institusi PT. 1.3.1. Uraikan sosialisasi visi, misi, tujuan, dan sasaran PT agar dipahami seluruh pemangku kepentingan (sivitas akademika, tenaga kependidikan, pengguna lulusan, dan masyarakat).
Sosialisasi Visi, Misi, Tujuan, Dan Sasaran IAIN Palangka Raya Upaya sosialisasi visi, misi dan tujuan serta pemahaman sivitas akademika dan tenaga kependidikan, dilakukan melalui: 1. Penyampaian VMTS dalam rapat-rapat rutin dosen atau tenaga kependidikan yang dilakukan oleh Rektor dan jajarannya. 2. Pembuatan brosur/leaflet dan menyebarkannya melalui beberapa kegiatan antara lain; seminar nasional maupun internasional, workshop, dan beberapa kesempatan-kesempatan komunikasi ilmiah yang lain seperti olimpiade bahasa Inggris kepada guru-guru dan siswa SMA, sosialisasi SPAN PTKIN, pelatihanpelatihan bagi mahasiswa, dan buka puasa bersama. 3. Upload di websitehttp://www.iain-palangkaraya.ac.id/v2/yang dapat diakses secara luas. 4. Pembuatan Buku PedomanPendidikan IAIN Palangka Raya yang diberikan kepada mahasiswa dan Dosen. 5. Ditayangkan di X-Banner di ruang rektorat dan beberapa kawasan kampus. 6. Ditayangkan melalui Videotron di lobby/resepsionis rektorat. Hasil sosialisasi tersebut kemudian dievaluasi dengan menyebarkan kuisioner tentang pemahaman Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran Perguruan Tinggi kepada Civitas Akademika dan tenaga kependidikan, dan hasil analisis deskriptif menunjukan nilai tingkat pemahaman rata-rata secara umum yaitu 3,43. Strategi pimpinan terutama Rektor yang terus menerus mengulang penjelasan tentang VMTS lembaga memang terasa membosankan namun terbukti efektif menambah pemahaman civitas akademi walaupun belum maksimal. Skema pemahaman visi dan misi:
page
STANDAR 1
19
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI PALANGKA RAYA BORANG AKREDITASI INSTITUSI
Item_1 Frequency
Valid
Sangat Mengetahui Mengetahui Cukup Mengetahui Tidak Tahu Total
Percent
72 225 180 36 513
14,0 43,9 35,1 7,0 100,0
Valid Percent 14,0 43,9 35,1 7,0 100,0
Cumulative Percent 14,0 57,9 93,0 100,0
Skema 1.1 Tingkat Pemahaman Responden Dari item 1 dapat disimpulkan bahwa civitas yang mengetahui tentang visi dan misi IAIN Palangka Raya sebesar 43,86% baik itu dari Pimpinan, Dosen, Staff dan Karyawan, serta mahasiswa. Adapun civitas yang tidak tahu tentang visi dan Misi sebesar 7,02%, serta sisanya 35,09% yang cukup mengetahui dan 14,04% yang sangat mengetahui visi dan Misi IAIN Palangka Raya. item_2 Frequency Percent
Valid
Sering Beberapa Kali Satu Kali Tidak Sama Sekali Total Tidak Menjawab
54 162 63 225 504 9 513
Total
Valid Percent
10,5 31,6 12,3 43,9 98,2 1,8 100,0
10,7 32,1 12,5 44,6 100,0
Cumulative Percent 10,7 42,9 55,4 100,0
Pada item 2 yang menjelaskan tentang keikutsertaan civitas dalam kegiatan sosialisasi visi dan Misi IAIN Palangka Raya, dimana sebesar 10,7% dari civitas baik pimpinan, Dosen, Karyawan dan Staff, serta mahasiswa yang sering ikut andil dalam kegiatan sosialisasi ini dan sebesar 31,58% ikut beberapa kali. sebesar 12,28% hanya ikut satu kali, dan sebesar 43,86% tidak pernah ikut sama sekali dalam kegiatan sosialisasi tersebut.
Frequency
Valid
Sangat Setuju Setuju Kurang Setuju Total
108 396 9 513
item_3 Percent 21,1 77,2 1,8 100,0
Valid Percent 21,1 77,2 1,8 100,0
Cumulative Percent 21,1 98,2 100,0
Pada item 3 menjelaskan tentang setuju dengan visi IAIN Palangka Raya. Sebesar 77,19% dari civitas baik Pimpinan, Dosen, Staff dan Karyawan, serta Mahasiswa yang setuju dengan Visi tersebut. Dan sebesar 21,05% sangat setuju, sisanya sebesar 1,75% kurang setuju dengan visi IAIN Palangka Raya.
page
STANDAR 1
20
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI PALANGKA RAYA BORANG AKREDITASI INSTITUSI
item_4 Frequency
Valid
Sudah Dilaksanakan Sebagian Hanya Sedikit Total
225 279 9 513
Percent 43,9 54,4 1,8 100,0
Valid Percent 43,9 54,4 1,8 100,0
Cumulative Percent 43,9 98,2 100,0
Pada item 4 menjelaskan tentang terlaksananya visi dan misi IAIN Palangka Raya sesuai dengan Tujuan IAIN Palangka Raya. Sebesar 43,86% dari civitas baik Pimpinan, Dosen, Staff dan Karyawan, serta Mahasiswa yang menyatakan bahwa visi dan Misi institut sudah terlaksana sesuai dengan Tujuan tersebut. Dan sebesar 54,39% yang menyatakan hanya sebagian visi dan misi yang dilaksanakan sesuai dengan tujuannya, sisanya sebesar 1,75% hanya sedikit yang terlaksana dari visi dan misi IAIN Palangka Raya sesuai dengan tujuan item_5 Frequency Percent
Valid
Sangat Mendukung Mendukung Kurang Mendukung Total
171 297 45 513
Valid Percent
33,3 57,9 8,8 100,0
33,3 57,9 8,8 100,0
Cumulative Percent 33,3 91,2 100,0
Pada item 5 yang menjelaskan tentang visi dan misi yang mendukung eningkatan akademik bagi seluruh civitas akademika di IAIN Palangka Raya. Sebesar 57,89% dari Civitas baik baik Pimpinan, Dosen, Staff dan Karyawan, serta Mahasiswa yang menyatakan mendukung dan sebesar 33,33% menyatakan sangat mendukung bahwa visi dan misi Institut mendukungnya peningkatan akademik bagi seluruh civitas akademika di lingkungan IAIN Palangka Raya. Dan civitas yang menyatakan kurang mendukung akan hal tersebut sebesar 8,77%.
Valid
Sudah Sebagian Total
Frequency 198 315 513
item_6 Percent Valid Percent 38,6 38,6 61,4 61,4 100,0 100,0
Cumulative Percent 38,6 100,0
Pada item 6 menjelaskan bahwa semua aspek kegiatan akademik sudah terakomodasi dalam visi dan misi IAIN Palangka Raya. Sebesar 38,60% dari civitas baik Pimpinan, Dosen, Staff dan Karyawan, serta Mahasiswa menyatakan bahwa sudah terakomodasinya semua aspek kegiatan akademik dalam visi dan Misi Institut. Dan sisanya sebesar 61,40% yang menyatakan baru sebagian aspek kegiatan akademik yang sudah terakomodasi dalam visi dan Misi IAIN Palangka Raya.
page
STANDAR 1
21
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI PALANGKA RAYA BORANG AKREDITASI INSTITUSI
Valid
Ya Sebagian Kurang Total Tidak Menjawab
Frequency 261 171 72 504
Total
item_7 Percent Valid Percent Cumulative Percent 50,9 51,8 51,8 33,3 33,9 85,7 14,0 14,3 100,0 98,2 100,0
9
1,8
513
100,0
Pada item 7 menjelaskan tentang kegiatan pelayanan administrasi di lingkungan IAIN Palangka Raya menunjang pencapaian visi dan misi Institut. Sebesar 50,88% dari civitas baik Pimpinan, Dosen, Staff dan Karyawan, serta Mahasiswa menyatakan Ya bahwa kegiatan pelayanan administrasi Institut menunjang pencapaian visi dan misi IAIN Palangka Raya. sebesar 33,33% menyatakan hanya sebagian kegiatan pelayanan administrasi dan sebesar 14,04% menyatakan kurang menunjang dalam pencapaian visi dan Misi IAIN Palangka Raya. Sisanya 1,75% tidak menjawab item_8 Frequency Percent
Valid
Sangat Sesuai Sesuai Kurang Sesuai Total Tidak Menjawab
Total
54 396 54 504 9 513
Valid Percent
10,5 77,2 10,5 98,2 1,8 100,0
10,7 78,6 10,7 100,0
Cumulative Percent 10,7 89,3 100,0
Pada item 8 menjelaskan tentang Strategi pencapaian visi dan misi IAIN Palangka Raya sudah sesuai dengan sasaran yang ingin dicapai. Sebesar 77,19% dari civitas baik Pimpinan, Dosen, Staff dan Karyawan, serta Mahasiswa menyatakan bahwa Strategi pencapaian visi dan misi IAIN Palangka Raya sudah sesuai dengan sasaran yang ingin dicapai. Sebesar 10,53% masing–masing menyatakan sangat sesuai dan kurang sesuai dengan Strategi pencapaian visi dan misi IAIN Palangka Raya, Sisanya 1,75% tidak menjawab.
Valid
Sangat Perlu Perlu Total
Frequency 297 216 513
item_9 Percent 57,9 42,1 100,0
Valid Percent Cumulative Percent 57,9 57,9 42,1 100,0 100,0
Pada item 9 menjelaskan bahwa masih perlunya sosialisai visi dan misi IAIN Palangka Raya kepada seluruh civitas IAIN Palangka Raya. Sebesar 42,11% dari civitas baik Pimpinan, Dosen, Staff dan Karyawan, serta Mahasiswa menyatakan bahwa masih perlunya sosialisai visi dan misi Institut kepada seluruh civitas IAIN
page
STANDAR 1
22
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI PALANGKA RAYA BORANG AKREDITASI INSTITUSI
Palangka Raya. Dan sisanya sebesar 57,89% yang menyatakan masih sangat perlunya sosialisai visi dan misi Institut kepada seluruh civitas IAIN Palangka Raya. item_10
Valid
Sangat Perlu Perlu Kurang Perlu Tidak Perlu Total
Frequency 72 297 117 27 513
Percent 14,0 57,9 22,8 5,3 100,0
Valid Percent Cumulative Percent 14,0 14,0 57,9 71,9 22,8 94,7 5,3 100,0 100,0
Pada item 10 menyatakan apakah perlu visi dan misi IAIN Palangka Raya diperbaiki. sebesar 57,89% dari civitas baik itu Pimpinan, Dosen, Staff dan Karyawan, serta mahasiswa menyatakan masih perlunya perbaikan pada visi dan misi IAIN Palangka Raya. Adapun civitas yang menyatakan tidak perlu ada perbaikan visi dan Misi institut sebesar 5,26%, dan sisanya 22,81% dan 14,04% menyatakan kurang perlu dan Sangat perlu adanya perbaikan dengan visi dan misi IAIN Palangka Raya. 1.3.2. Jelaskan bahwa visi, misi, tujuan, dan sasaran PT serta strategi pencapaiannya untuk dijadikan sebagai acuan semua unit dalam institusi perguruan tinggi dalam menyusun rencana strategis (renstra) dan/atau rencana kerja unit bersangkutan.
Strategi Pencapaian Untuk memastikan seluruh unit kerja dalam IAIN Palangka Raya menjadikan visi, misi tujuan dan sasaran Institusi sebagai acuan, IAIN Palangka Raya menyusun sebuah kebijakan Senatyang tertuang dalam Surat Keputusan Senat Institut Agama Islam Negeri Palangka Raya Nomor 28 Tahun 2016 Tentang Penetapan Rencana Strategis Tahun 2015-2019. Keputusan Senat ini berisi arah kebijakan, tujuan dan manfaat, sasaran dan tonggak sejarah (milestone) IAIN Palangka Raya. Pemahaman terhadap visi, misi, tujuan dan sasaran IAIN Palangka Raya, yang ditunjang melalui Keputusan Senat ini juga memuat penjelasan landasan filosofis, landasan institusional serta analisis situasinya. Rencana Strategis atau Program Kerja seluruh unit kerja yang meliputi Fakultas, Program Studi, Unit Pelaksana Teknis, Lembaga dan Unit terkait harus mengacu kepada visi, misi, tujuan dan sasaran IAIN Palangka Raya. Hal diatur dalam Manual Prosedur (SOP) Penyusunan Rencana Strategis atau Program Kerja Unit Akademik dan Non Akademik di IAIN Palangka Raya. Sebagaimana telah dijelaskan sebelumnya bahwa visi IAIN Palangka Raya dikembangkan dengan mendasarkan asas kemanfaatan. Terminologi yang diambil itu adalah satu bagian kecil yang ada dalam al-Quran yang menjelaskan tentang kemanfaatan. Keterpaduan nilai manfaat sebagai bentuk ibadah kepada Allah SWT
page
STANDAR 1
23
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI PALANGKA RAYA BORANG AKREDITASI INSTITUSI
dan nilai keunggulan (excellent). Dengan demikian, visi IAIN Palangka Raya adalah menghasilkan manusia yang membawa manfaat kebaikan sebagai muara proses pendidikan karakter berdimensi vertikal dengan Allah Swt dan interaksi horizontal dengan makhluk Allah lainnya. Keduanya adalah bentuk pengabdian kepada Allah yang dijiwai oleh sifat-sifat utama (al-fadlilah), yaitu: ikhlas, takwa, jujur, adil, kerjasama, toleransi, arif, amanah, dan bertanggung jawab. Mendasarkan pada konsep manusia yang membawa manfaat kebaikan itulah kemudian lahirlah lima pilar yang disebut dalam visi sebagai lulusan yang memiliki: 1) terdepan, 2) keunggulan aspek spiritual, intelektual dan sosial, 3) terpercaya 4) berkarakter, dan (5) makna religi filosifis yang merefleksikan terwujudnya suasana kampus dan masyarakat madani yang penuh dengan keteladanan, kedamaian dan kemandirian (enterpreneurship) dengan perpaduan pola pendidikan Tinggi dan Ma’had al-Jami’ah. Untuk menghasilkan visi itu kemudian IAIN Palangka Raya mengembangkannya ke dalam bentuk-bentuk yang operasional dalam tujuan dan sasaran, serta mengembangkan dalam bagian-bagian yang bertanggung jawab dalam melaksanakannya. Terdepan, Unggul, Terpercaya dan Berkarakter merupakan nilai dasar yang melandasi segenap sivitas akademika IAIN Palangka Raya dalam melaksanakan tugas, fungsi dan tanggungjawab harus dilandasi dengan kerja terukur sebagai pilot project community development harus membawa transformasi budaya ilmu keislaman di Kalimantan Tengah pada inovasi akademik dan struktur kelembagaan, sumber daya manusia dan pendalaman aspek spiritualitas dengan tetap menggali nilai-nilai kearifan lokal. Pengembangan keilmuan pada seluruh fakultas, pascasarjana dan program studi di IAIN Palangka Raya dikemas dalam struktur keilmuan integratif dan struktur kelembagaan yang dipetakan sebagai berikut: a.
Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan, dikembangkan menjadi feedings prodi untuk ilmu-ilmusosial, ilmu pengetahuan alam, sains dan teknologi. Untuk ilmuilmu sosial dikembangkan menjadi feedings prodi Pendidikan Agama Islam, Pendidikan bahasa Inggris, Pendidikan bahasa Arab, Manajemen Pendidikan Islam, Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah dan Pendidikan Islam Anak Usia Dini. Adapun untuk ilmu pengetahuan alam, sains dan teknologi dikembangkan menjadi feedings prodi Pendidikan Fisika dan Pendidikan Biologi dengan distingsi bio-herbal. Ke depan memungkinkan dapat dikembangkan fakultas baru, seperti MIPA.
b.
Fakultas Syari’ah dikembangkan menjadi feedings prodi ilmu-ilmu hukum atau pranata sosial seperti prodi al-Akhwal al Syakhsyiah/Hukum Keluarga, dan prodi Hukum Ekonomi Syariah. Ke depan, pada fakultas itu memungkinkan untuk dikembangkan prodi baru seperti prodi Hukum Tata Negara dan sebagainya.
c.
Fakultas Ushuluddin, Adab dan Dakwah. Untuk ilmu-ilmu Ushuluddin dikembangkan dasar-dasar ilmu keislaman bersumber dari wahyu menjadi
page
STANDAR 1
24
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI PALANGKA RAYA BORANG AKREDITASI INSTITUSI
feedings prodi ilmu al-Qur’an dan Tafsir. Untuk ilmu-ilmu Adab dikembangkan menjadi feedings prodi Bahasa dan Sastra Arab dan prodi Sejarah Peradaban Islam. Adapun ilmu-ilmu Dakwah dikembangkan menjadi feedings prodi Ilmu Komunikasi dan Penyiaran Islam dan prodi Bimbingan Penyuluhan Islam. d.
Fakultas Ekonomi Syari’ah dikembangkan ilmu-ilmu hukum Ekonomi Islam menjadi feedings prodi Ekonomi Syari’ah dan prodi Perbankan Syari’ah dengan distingsi enterpreneurship. Pembidangan struktur keilmuan dan struktur kelembagaan di atas, relevan dengan KMA 36 Nomor 39 Tahun 2009.
e.
Ma’had al-Jami’ah untuk mewujudkan visi dalam pilar kedua yaitu unggul spiritual yang mencerminkan standar mutu lulusan IAIN Palangka Raya memiliki karakter kepribadian dan spiritual yang kokoh, dikembangkan melalui pelbagai kegiatan pendidikan keagamaan selama 24 jam di asrama al-Jami’ah selama satu tahun.
f.
Melalui pengembangan struktur keilmuan dan kelembagaan itu, maka lulusan IAIN Palangka Raya diproyeksikan memiliki kompetensi: a)
Unggul Intelektual, bahwa standar mutu lulusan IAIN Palangka Raya, selain memiliki kompetensi keilmuan, profesi utama berkarakter Islami juga diperkuat dengan kompetensi keterampilan berbahasa Inggris dan Arab lisan maupun tertulis, yang diharapkan dapat mendukung pengembangan profesi atau keahlian utama di tingkat regional, nasional dan internasional.
b)
Unggul sosial, bahwa standar mutu lulusan IAIN Palangka Raya mampu mentransformasikan pola pikir, mental dan kepribadian sebagai agen perubahan dan penggerak dalam mengembangkan profesi atau keahliannya maupun dalam pembangunan masyarakat di bidang keagamaan, pendidikan, sosial, budaya, sains dan teknologi, enterpreneurship, hukum dan ekonomi guna meningkatkan taraf kehidupan masyarakat lebih sejahtera dan damai melalui kegiatan pengabdian masyarakat.
c)
Terpercaya, bahwa standar mutu IAIN Palangka Raya secara kelembagaan terus meningkat dalam bentuk pengakuan akreditasi institusi “Baik” dari BAN-PT sebagai wujud akuntabilitas dan profesionalisme IAIN Palangka Raya bagi stakeholders (pemerintah, masyarakat, dunia kerja pada tingkat lokal regional, nasional dan internasional).
d)
Berkarakter, bahwa lulusan IAIN Palangka Raya memiliki distingsi kepribadian yakni akhlakul karimah dalam menjalankan profesi, keahlianya maupun dalam kehidupan sosial masyarakat.
Arah kebijakan tata pamong, kepemimpinan, sistem pengelolaan program dan penjaminan mutu untuk mewujudkan struktur organisasi otonom, efektf, efisien, produktif, dan inovatif dalam menyelenggarakan fungsi seluruh fakultas,
page
STANDAR 1
25
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI PALANGKA RAYA BORANG AKREDITASI INSTITUSI
pascasarjana dan program studi agar dapat mencapai standar mutu pendidikan SNPT dan BAN-PT serta terselenggaranya fungsi-fungsi manajemen atau tata kelola yang akuntabel, profesional, sehat, terbuka, dan transparan serta memiliki pencitraan publik yang kuat. Penguatan kelembagaan melalui kerjasama optimal lintas fakultas, pascasarjana dan prodi dalam mencapai VMST institut; pengembangan setiap fakultas, pascasarjana dan program studi didasarkan RIP, Renstra dan Renop turunan dari institut; evaluasi RIP, Renstra, Renop dan SOP setiap tahun; memperkuat pedoman dan aturan normatif sistem pengelolaan program untuk penguatan kelembagaan dan inovasi akademik setiap fakultas, pascasarjana dan prodi; mengembangkan distingsi setiap fakultas, pascasarjana dan program studi; pengembangan sistem penjaminan mutu SNPT/BAN PT/ISO 9001:2008 yang melembaga di setiap fakultas, pascasarjana dan program studi; peningkatan efektivitas kepemimpinan sesuai tugas dan wewenang; peningkatan implementasi, monitoring dan evaluasi penerapan pedoman penjaminanan mutu di seluruh fakultas, pascasarjana dan prodi melalui kegiatan SPMI setiap akhir semester, perbaikan berkelanjutan; target terpenuhi standar medium SNPT/BAN PT; serta bukti rekam jejak kinerja akademik seluruh fakultas/pasca/prodi terdokumentasikan lengkap sesuai standar BAN-PT; peningkatan kuantitas dan kualitas kerjasama kelembagaan dalam dan luar negeri; penyusunan sistem penugasan yang lebih efisien; evaluasi ketercapaian tujuh standar mutu setiap akhir semester melalui rapat RTM, perbaikan dan peningkatan standar mutu berkelanjutan; penyiapan akreditasi IAIN minimal B; penyiapan perbaikan grade akreditasi C program studi bahasa Inggris, TBG dan TFS; mengembangkan fakultas MIPA untuk memenuhi prasyarat alih status IAIN ke UIN; membuka program doktor Hukum Keluarga, doktor Pendidikan Islam dan magister Pendidikan Islam; re-akreditasi prodi PAI target A; penyiapan akreditasi prodi PGMI, PIAUD, dan Manajemen Pendidikan Islam; menyiapkan akreditasi prodi AHS target A dan prodi HES target B; menyiapkan akreditasi prodi al-Qur’an dan Tafsir, Bahasa dan Sastra Arab, Sejarah Peradaban Islam, Bimbingan Penyuluhan Islam, prodi Perbankan Syari’ah; menyiapkan akreditasi prodi Magister Manajemen Pendidikan Islam, prodi Magister Hukum Keluarga. dan prodi Magister Ekonomi Syari’ah; peninjauan blue print persiapan UIN; persiapan penyusunan proposal alih status ke UIN; meningkatnya kerjasama dalam dan luar negeri dalam pencapaian standar nasional dan internasional pendidikan. Arah kebijakan komponen mahasiswa dan lulusan diprioritaskan untuk meningkatkan kuantitas raw input mahasiswa, prestasi kegiatan kemahasiswaan di bidang keagamaan, karya ilmiah, seni budaya dan olah raga di tingkat regional, nasional, dan internasional, peningkatan mutu proses dan hasil belajar, penyelesaian studi tepat waktu, pencapaian kompetensi lulusan IAIN serta peningkatan peran alumni untuk pengembangan kelembagaan, meliputi peningkatan jumlah calon mahaasiswa baru melalui program kreativitas rekrutmen mahasiswa baru di seluruh fakultas, pascasarjana, target minimal tahun 2017 total mencapai 7.000-10.000; pengembangan pola penerimaan mahasiswa baru yang selektif; rekrutmen mahasiswa asing melalui kerjasama luar negeri; pelatihan TOEFL/TOAFL
page
STANDAR 1
26
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI PALANGKA RAYA BORANG AKREDITASI INSTITUSI
(Arab Inggris) bagi mahasiswa dan evaluasi kompetensi hingga tercapai skor 500; program percepatan studi mahasiswa melalui workshop pembimbingan penulisan proposal penelitian skripsi/tesis; menggali sumber-sumber bantuan dana beasiswa untuk mahasiswa; pengembangan distingsi kompetensi lulusan setiap fakultas, pascasarjana, prodi serta optimalisasi pencapaiannya; peningkatan peran lulusan/alumni untuk revisi spesifikasi kurikulum, keilmuan, profesi, ketampilan TIK, entrepreneurship, dan masa tunggu memperoleh melalui tracer study. Arah kebijakan sumber daya manusia/tenaga pendidik dan kependidikan meliputi peningkatan kuantitas dan kualitas dosen bergelar doktor melalui pemanfaatan program 1.000 doktor hingga terpenuhi 41 doktor untuk syarat alih status UIN; pengembangan sistem penjenjangan karir tenaga pendidik dan kependidikan; pengembangan karir dosen doktoral menuju profesor; peningkatan jumlah dosen tetap; target rasio dosen: mahasiswa ideal; penegakan kode etik peraturan sistem penghargaan dan sanksi; pengembangan sistem penjenjangan karir dosen dan tenaga kependidikan; peningkatan sistem pengawasan dan evaluasi kualitas kinerja dosen; pemenuhan rasio ideal dosen : mahasiswa; rasio ideal tenaga kependidikan: mahasiswa; rasio ideal tenaga laboran, pustakawan: mahasiswa, melalui usul formasi setiap penerimaan CPNS dan K3A. Arah kebijakan komponen kurikulum, pembelajaran dan suasana akademik diprioritaskan untuk meningkatkan standar isi dan standar proses pembelajaran dan terselenggaranya kurikulum KKNI yang relevan dengan standar SNPT, dan BAN-PT, kebutuhan stakeholders, distingsi institut, distingsi setiap fakultas dan setiap program studi, peningkatam peran peran dosen konsorsium sebagai pengelola kurikulum setiap studi, peningkatan mutu desain proses dan hasil evaluasi pembelajaran, mutu hasil belajar, mutu lulusan, ketepatan penyelesaian studi mahasiswa, serta pemerataan dan perluasan akses pendidikan bagi masyarakat di seluruh program studi melalui jalur penerimaan mahasiswa baru dan daya tampung mahasiswa. Kebijakan itu dirinci meliputi penerapan kurikulum KKNI; peningkatan kompetensi menulis buku ajar bagi dosen IAIN Palangka Raya; peningkatan pembelajaran dan riset untuk perbaikan konten kurikulum agar relevan dengan tuntutan kebutuhan stakeholders; memfasilitasi mahasiswa untuk memperoleh dana bantuan penulisan tugas akhir skripsi dan tesis; peningkatan kegiatan suasana akademik melalui kegiatan kuliah pakar; peninjauan efektivitas, relevansi dan produktivitas kurikulum seluruh program studi sesuai standar Dikti, Kementrian Agama BAN PT, kebutuhan stakeholders dan pasar kerja serta distingsi setiap prodi; meningkatkan kompetensi lulusan seluruh program studi, melalui pelatihan enterpreneourship, perbankan, dan TIK; meningkatkan efektivitas, efisiensi dan produktivitas pembelajaran seluruh program studi; meningkatkan sistem monitoring dan evaluasi pembelajaran dosen mahasiswa setiap akhir semester; peninjauan kembali pedoman akademik dan sistem penilaian hasil belajar seluruh program studi. Arah kebijakan komponen pembiayaan, sarana prasarana, dan sistem informasi,
page
STANDAR 1
27
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI PALANGKA RAYA BORANG AKREDITASI INSTITUSI
diprioritaskan pada penguatan kelembagaan untuk mendukung ketercapaian peningkatan mutu seluruh kegiatan akademik seluruh tingkatan dan kelayakan alih status IAIN ke UIN. Kebijakan itu, meliputi mewujudkan sistem pengelolaan dana terbuka, akuntabel dan transparan, penyiapan kuantitas dan kualitas sarana prasarana pendidikan serta peningkatan aksesbilitas pemanfaatannya di seluruh fakultas, pascasarjana dan program studi yang berdampak pada penguatan kelembagaan dan inovasi akademik di tingkat lokal, nasional dan internasional; penyiapan lahan pengembangan tanah kampus seluas 56 ha. Untuk mendukung alih status perubahan ke UIN; pembangunan gedung perkuliahan representatif untuk meningkatkan kuantitas dan kualitas daya tampung, pemerataan pendidikan serta persiapan ke alih status UIN; penyediaan peralatan laboratorium MIPA bertaraf nasional dan penyediaan laboratorium Dakwah, Ekonomi Syariah, perbankan syari’ah Laboratorium Hukum dan lab bahasa, poliklinik, penyedian perpustakaan, dilengkapi digital library di seluruh fakultas dan pascasarjana; optimalisasi pengelolaan dan pemanfaatan aksesbilitas laboratorium; peningkatan kompetensi ketrampilan memanfaatkan TIK (SIMAK, e-learning dan PD Dikti) untuk mendukung mutu kegiatan akademik dan layanan administrasi akademik; peningkatan penggalian sumber-sumber dana eksternal melalui kerjasama dalam dan luar negeri; peningkatan pemerolehan dana bantuan melalui kerjasama dengan pemerintah kota Palangka Raya dan provinsi Kalimantan Tengah; pengembangan rancangan sistem informasi manajemen SIMAK dan PD Dikti secara terpadu di seluruh fakultas pascasarjana dan program studi; penyediaan ruang dosen setiap fakultas dan pascasarjana. Arah kebijakan pada komponen penelitian, publikasi ilmiah, pengabdian masyarakat dan kerjasama, diprioritaskan pada isu strategis peningkatan kompetensi kuantitas dan kualitas penelitian dan karya ilmiah unggulan, meliputi peningkatan kuantitas dan kualitas penelitian untuk dapat diterbitkan dalam jurnal terakreditasi nasional; peningkatan kuantitas dan kualitas karya ilmiah dosen IAIN Palangka Raya dalam jurnal ilmiah nasional dan internasional; peningkatan kuantitas dan kualitas penelitian untuk memperoleh penelitian hibah bersaing nasional; peningkatan kualitas pengelolaan jurnal institut, seluruh fakultas dan pascasarjana menjadi jurnal terakreditasi nasional dan jurnal internasional; pengembangan penelitian distingsi institut, fakultas, pascasarjana dan prodi; peningkatan kualitas penelitian untuk memperoleh HAKI, atau masuk dalam indeks Scopus; peningkatan kualitas pengabdian masyarakat dosen IAIN Palangka Raya untuk memperoleh hibah pengabdian Masyarakat dana hibah dari Kemenag; peningkatan intensitas kerjasama dengan PT dalam dan luar negari dibidang pengelolaan jurnal terakreditasi, penerbitan jurnal ilmiah karya dosen dan bidang penelitian, dan peningkatan kerjasama dalam dan luar negeri dibidang mutu, relevansi dan daya saing, dibidang pendidikan, penelitian dan pengabdian masyarakat, target institut memeroleh dana penelitian atau pengabdian masyarakat hasil kerjasama dengan PT luar negeri. Kebijakan pengembangan institusi yang diprioritaskan pada standar SNPT, tujuh
page
STANDAR 1
28
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI PALANGKA RAYA BORANG AKREDITASI INSTITUSI
standar BAN PT dan standar ISO 9001: 2015 telah dipertimbangkan sebagai isu strategis institut yang dirancang secara periodik setiap 5 (lima) tahun dan dituangkan dalam RENSTRA (Rencana Strategis). Standar ISO 9001:2015 telah mulai diperkenalkan pada tahun 2015, melalui pengiriman tenaga ahli dari Lembaga Penjaminan Mutu IAIN Palangka Raya untuk mengikuti training yang diadakan Bristish Standard Institute (BSI).
page
STANDAR 1
29