PELAKSANAAN FUNGSI PENGAWASAN INSPEKTORAT TERHADAP DISIPLIN PEGAWAI NEGERI SIPIL DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KOTA TEBING TINGGI DITINJAU DARI HUKUM ADMINISTRASI NEGARA
SKRIPSI
Disusun dan Diajukan Untuk Melengkapi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Hukum Pada Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara
Oleh
RIRI SOFIRA LUBIS 080200393 DEPARTEMEN HUKUM ADMINISTRASI NEGARA
FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014
1 Universitas Sumatera Utara
2
LEMBAR PENGESAHAN
PELAKSANAAN FUNGSI PENGAWASAN INSPEKTORAT TERHADAP DISIPLIN PEGAWAI NEGERI SIPIL DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KOTA TEBING TINGGI DITINJAU DARI HUKUM ADMINISTRASI NEGERA SKRIPSI Diajukan Untuk Melengkapi Tugas dan Memenuhi Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Hukum
RIRI SOFIRA LUBIS 080200393
DEPARTEMEN HUKUM ADMINISTRASI NEGARA Disetujui Oleh Ketua Departemen Hukum Administrasi Negara
SURIA NINGSIH, SH., M.Hum NIP. 196002141987032002
Pembimbing I
Suria Ningsih, SH., M.Hum NIP. 196002141987032002
Pembimbing II
Erna Herlinda, SH., M.Hum NIP. 196705091993032001.
FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014
Universitas Sumatera Utara
3
ABSTRAK PELAKSANAAN FUNGSI PENGAWASAN INSPEKTORAT TERHADAP DISIPLIN PEGAWAI NEGERI SIPIL DILINGKUNGAN PEMERINTAH KOTA TEBING TINGGI DITINJAU DARI HUKUM ADMINISTRASI NEGARA Riri Sofira Lubis* Suria Ningsih** Erna Herlinda*** Pegawai negeri sipil merupakan sumber daya manusia aparatur negara yang bertugas memberikan pelayanan kepada masyarakat scara professional, jujur, adil dan merata dalam penyelenggaraan tugas negara, pemerintah dan pembangunan dilandasi kesetiaan dan ketaatan kepada Pancasila dan UndangUndang Dasar Negara Kesatuan Republik Indonesia. Rumusan masalah dalam penelitian ini bagaimana fungsi pengawasan yang dilaksanakan oleh inspektorat terhadap disiplin Pegawai Negeri Sipil. Bagaimana mekanisme pengawasan inspektorat terhadap disiplin pegawai negeri sipil di lingkungan pemerintah Kota Tebing Tinggi. Bagaimana akibat hukum dari pegawasan yang dilaksanakan oleh Inspektorat Terhadap Disiplin Pegawai Negeri Sipil. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah yuridis normatif, artinya permasalahan yang ada diteliti berdasarkan peraturan perundangundangan yang ada dan literatur-literatur yang ada kaitannya dengan permasalahan. Fungsi pengawasan yang dilaksanakan oleh inspektorat terhadap disiplin Pegawai Negeri Sipil adalah Inspektorat Kota mempunyai tugas pokok melakukan pengawasan terhadap pelaksanaan urusan pemerintahan daerah di bidang pengawasan yang meliputi pemerintahan, pembangunan, sosial kemasyarakatan serta keuangan dan kekayaan daerah. Mekanisme pengawasan inspektorat terhadap disiplin pegawai negeri sipil di lingkungan pemerintah Kota Tebing Tinggi adalah PNS yang diduga melakukan pelanggaran disiplin dipanggil secara tertulis oleh atasan langsung untuk dilakukan pemeriksaan, kemudian pemanggilan kepada PNS yang diduga melakukan pelanggaran disiplin dilakukan paling lambat tujuh hari kerja sebelum tanggal pemeriksaan, selanjutnya apabila ada tanggal yang seharusnya yang bersangkutan diperiksa tidak hadir, maka dilakukan pemanggilan kedua paling lambat tujuh hari kerja sejak tanggal seharusnya yang bersangkutan diperiksa pada pemanggilan pertama. Akibat hukum dari pegawasan yang dilaksanakan oleh Inspektorat Terhadap Disiplin Pegawai Negeri Sipil, PNS yang melanggar disiplin Inspektorat akan memberikan sanksi berupa teguran secara lisan, teguran tertulis. Kata Kunci : Fungsi Pengawasan Inspektorat, Disiplin Pegawai Negeri Sipil * Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara ** Dosen Pembimbing I, Ketua Departemen Hukum Administrasi Negara ***Dosen Pembimbing II, Dosen Fakultas Hukum USU
Universitas Sumatera Utara
4
KATA PENGANTAR
Pertama-tama penulis sampaikan rasa syukur kehadirat Allah Swt, atas segala rahmat dan karunia-Nya sehingga skripsi ini dapat diselesaikan. Skripsi merupakan salah satu persyaratan bagi setiap mahasiswa yang ingin menyelesaikan studinya di Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara. Sehubungan dengan itu, disusun skripsi yang berjudul: Pelaksanaan Fungsi Pengawasan Inspektorat Terhadap Disiplin Pegawai Negeri Sipil Dilingkungan Pemerintah Kota Tebing Tinggi Ditinjau Dari Hukum Administrasi Negara Dalam menyelesaikan skripsi ini, telah mendapatkan bantuan dari berbagai pihak, maka pada kesempatan ini penulis ingin mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada : 1. Bapak Prof. Dr. Runtung Sitepu, SH, M.Hum selaku Dekan Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara Medan. 2. Bapak Prof. DR. Budiman Ginting, SH, M.Hum selaku Pembantu Dekan I Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara. 3. Bapak Syafruddin, SH, MH, DFM selaku Pembantu Dekan II Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara. 4. Bapak Dr. OK. Saidin, SH., M.Hum, selaku Pembantu Dekan III Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara. 5. Ibu Suria Ningsih, SH, M.Hum selaku Ketua Departemen Hukum Administrasi Negara dan sekaligus Dosen Pembimbing I penulis yang telah memberikan saran dan petunjuk dalam pengerjaan skripsi ini.
Universitas Sumatera Utara
5
6. Ibu Erna Herlinda, SH., M.Hum, selaku Dosen Pembimbing II Penulis yang telah memberikan pengarahan dalam proses pengerjaaan skripsi ini. 7. Seluruh staf dosen pengajar Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara yang telah memberikan ilmu khususnya dalam bidang hukum. 8. Kedua orang tua penulis Ayahanda H. Sofinhar Lubis dan Ibunda Hj. Mahrani, SE, Abangda Aidil Syahputra Lubis, ST, Kakanda Rizky Syaputri Lubis, SH, adinda Dina Maulina Lubis, S.Ked dan Nurul Qorina Lubis yang selalu memberikan dukungan baik secara moril maupun material sehingga terselesaikanya skripsi ini. 9. Teman-Teman stambuk 2008 yang telah mendukung dan memberikan motivasi kepada penulis selama masa perkuliahan sampai selesainya penulisan skripsi ini terutama Zola Sondra Siregar yang tak henti-hentinya mendukung penulis selama ini. Penulis menyadari bahwa penyusunan skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan sehingga penulisan skripsi ini masih memiliki banyak kekeliruan. Oleh karena itu penulis meminta maaf kepada pembaca skripsi ini karena keterbatasan pengetahuan dari penulis. Besar harapan semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi para pembaca dan penulis sendiri.
Universitas Sumatera Utara
6
Akhir kata penulis mengucapkan terima kasih sedalam-dalamnya kepada kita semua dan semoga doa yang telah diberikan mendapatkan berkah dari Allah Swt dan semoga skripsi ini bermanfaat bagi para pembaca dan perkembangan hukum di negara Republik Indonesia. Amin.. Ya Robbal Al-amin… Medan, Maret 2014 Hormat Saya
RIRI SOFIRA LUBIS
Universitas Sumatera Utara
7
DAFTAR ISI
ABSTRAK
................................................................................................... i
KATA PENGANTAR ....................................................................................... ii DAFTAR ISI
................................................................................................... v
BAB I
PENDAHULUAN A. Latar Belakang ..................................................................... 1 B. Perumusan Masalah ............................................................. 6 C. Tujuan dan Manfaat Penelitian ............................................ 7 D. Keaslian Penulisan ............................................................... 8 E. Tinjauan Kepustakaan .......................................................... 8 F. Metode Penelitian ................................................................ 17 G. Sistematika Penulisan .......................................................... 23
BAB II
FUNGSI PENGAWASAN YANG DILAKSANAKAN OLEH INSPEKTORAT TERHADAP DISIPIN PEGAWASI NEGERI SIPIL .......................................................................................... 26 A. Pengertian Pengawasan ........................................................ 26 B. Tugas dan Wewenang Inspektorat Secara Umum ............... 32 C. Disiplin Pegawai Negeri Sipil Berdasarkan Undang-Undang Nomor 53 Tahun 2010 .......................................................... 34
BAB III
MEKANISME PENGAWASAN INSPEKTORAT TERHADAP DISIPLIN PEGAWAI NEGERI DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KOTA TEBING TINGGI ............................... 42 A. Pegawai Negeri Sipil di Pemerintahan Kota Tebing Tinggi . 42 B. Pengawasan yang Dilakukan oleh Inspektorat terhadap Disiplin Pegawai Negeri Sipil di Lingkungan Kota Tebing Tinggi ................................................................................... 50
Universitas Sumatera Utara
8
BAB IV
AKIBAT HUKUM DARI PENGAWASAN YANG DILAKUKAN OLEH INSPEKTORAT TERHADAP DISIPLIN PENGAWAI NEGERI SIPIL ................................... 62 A. Hasil kekuatan dari pengawasan yang dilaksanakan oleh Inspektorat terhadap Disiplin Pegawai Negeri Sipil ............ 62 B. Prosedur Pemberian Sanksi kepada Pegawai Negeri Sipil Yang Melakukan Pelanggaran Disiplin ................................ 63
BAB V
KESIMPULAN DAN SARAN ................................................ 71 A. Kesimpulan ......................................................................... 71 B. Saran ................................................................................... 72
DAFTAR PUSTAKA
Universitas Sumatera Utara