SIARAN PERS
PT INTERNATIONAL NICKEL INDONESIA TBK MENGUMUMKAN LABA SEBESAR AS$81,7 JUTA PADA TRIWULAN KETIGA TAHUN 2011
-1PT INTERNATIONAL NICKEL INDONESIA Tbk nd Plaza Bapindo, Citibank Tower 22 fl, Jl. Jend. Sudirman Kav. 54-55, Jakarta 12190, Indonesia Tel: +62-21 5249000 Fax.: +62-21 5249010
PT INTERNATIONAL NICKEL INDONESIA TBK MENGUMUMKAN LABA SEBESAR AS$81,7 JUTA PADA TRIWULAN KETIGA TAHUN 2011 Jakarta, 31 Oktober 2011 – PT International Nickel Indonesia Tbk (“PTI, "Perseroan", IDX: INCO) mengumumkan kinerjanya untuk triwulan ketiga 2011 (3Q11) yang tidak diaudit. PTI kembali melaporkan kinerja triwulanan yang baik dengan laba operasional sebesar AS$113.9 juta yang mencerminkan stabilitas kinerja Perseroan dalam jangka panjang. Total laba bersih Perseroan untuk periode sampai dengan 30 September 2011 sebesar AS$319,9 juta itu berarti 3% lebih rendah dibandingkan dengan periode yang sama pada 2010 yang tercatat sebesar AS$328,5 juta. Laba bersih sebesar AS$81.7 juta pada 3Q11 (AS$0,008 per saham) menurun dibandingkan dengan laba yang diperoleh pada triwulan kedua 2011 sebesar AS$126.3 juta (AS$0,013 per saham) karena rendahnya volume penjualan serta rendahnya harga realisasi rata‐rata. Total laba sebelum bunga, pajak, penyusutan dan amortisasi (EBITDA) pada 3Q11 sebesar AS$134,2 juta, dibandingkan pada 2Q11 sebesar AS$193,9 juta. EBITDA selama periode sembilan bulan yang berakhir pada 30 September 2011 sebesar AS$500,8 juta sedikit lebih rendah bila dibandingkan dengan EBITDA untuk periode yang sama di tahun 2010 sebesar AS$507,7 juta. Perseroan mencatat harga realisasi rata‐rata nikel dalam matte sebesar AS$17.735 per metrik ton selama 3Q11, dibandingkan di 2Q11 sebesar AS$19.895 per metrik ton. Penjualan Perseroan untuk untuk periode tiga bulan yang berakhir pada tanggal 30 September 2011 adalah sebesar AS$290,1 juta, 26% lebih rendah bila dibandingkan dengan penjualan pada 2Q11 sebesar AS$393.0 juta. Volume penjualan nikel dalam matte Perseroan pada 3Q11 tercatat sebanyak 16.084 metrik ton dibandingkan pada 2Q11 sebanyak 19.438 metrik ton. Penurunan volume penjualan ini karena jadwal pengapalan yang tidak tepat pada akhir bulan dan pada triwulan berikutnya akan
-2PT INTERNATIONAL NICKEL INDONESIA Tbk nd Plaza Bapindo, Citibank Tower 22 fl, Jl. Jend. Sudirman Kav. 54-55, Jakarta 12190, Indonesia Tel: +62-21 5249000 Fax.: +62-21 5249010
mengkompensasi dengan volume penjualan yang lebih tinggi mengingat produksi pada 3Q11 hampir sama dengan volume penjualan pada 2Q11. Produksi nikel dalam matte di 3Q11 tercatat sebesar 18.073 metrik ton, menurun 3% dibandingkan dengan produksi selama 2Q11 sebesar 18.598 metrik ton. Total harga pokok penjualan Perseroan pada 3Q11 menurun 21% dari AS$212,4 juta di 2Q11 menjadi AS$166.8 juta pada 3Q11 karena terutama turunnya volume penjualan nikel dalam matte. Selama triwulan ketiga 2011 Perseroan menggunakan 18.492 kiloliter bahan bakar diesel dengan harga rata‐rata sebesar AS$0,87 per liter sementara pada triwulan sebelumnya memerlukan bahan bakar diesel sebesar 28.173 kiloliter dengan harga rata‐rata sebesar AS$0,89 per liter. Konsumsi bahan bakar diesel yang lebih rendah ini sebagian terkompensasi oleh penggunaan bakar minyak berkadar sulfur tinggi (HSFO – High Sulphur Fuel Oil) yang lebih tinggi karena kami harus melakukan pengujian steam turbine generators kami yang telah selesai diperbaiki. Kami pun mulai melihat manfaat awal dari Pembangkit Listrik Tenaga Air Karebbe yang telah masuk tahapan uji coba yang dengan daya yang dihasilkan bisa menggantikan sebagian kebutuhan daya dari pembangkit termal kami. Perseroan pada 3Q11 menggunakan HSFO sebanyak 697.872 barel dengan harga rata‐ rata AS$105,56 per barel dibandingkan dengan 652.063 barel dengan harga rata‐rata AS$101,45 per barel di periode sebelumnya. PTI Memfokuskan Proyek‐Proyeknya pada Pengembalian Modal kepada seluruh Pemegang Sahamnya Pada awal bulan ini kami meresmikan Pembangkit Listrik Tenaga Air Karebbe sekaligus menandai dimulainya operasional pembangkit tersebut. Pembangkit listrik dengan investasi sebesar AS$410 juta ini akan memasok rata‐rata 90 MW tenaga listrik sehingga -3PT INTERNATIONAL NICKEL INDONESIA Tbk nd Plaza Bapindo, Citibank Tower 22 fl, Jl. Jend. Sudirman Kav. 54-55, Jakarta 12190, Indonesia Tel: +62-21 5249000 Fax.: +62-21 5249010
total kapasitas pembangkit kami menjadi 370 MW. Kapasitas sebesar itu memberikan kami kesempatan strategis yang memungkinkan aspirasi pertumbuhan kami menambah volume produksi hingga 120.000 metrik ton; dan memberikan keunggulan kompetitif karena akan menurunkan biaya produksi kami. Saldo kas Perseroan pada akhir 3Q11 lebih tinggi AS$124,3 juta dibandingkan saldo pada akhir 2Q11. Di Bulan Oktober Perseroan juga mengumumkan rencananya untuk membagikan dividen interim tahun 2011 sebesar AS$100 juta atau AS$0,001 per saham. Sebagai tambahan dividen final tahun 2010 yang dibayarkan di bulan Mei 2011 sebesar AS$145 juta, dengan pembayaran dividen ini total pembayaran dividen Perseroan di tahun 2011 adalah sebesar AS$245 juta. Pembayaran ini mencerminkan posisi Perseroan yang kokoh dan komitmen Perseroan terhadap pemegang saham. Besaran dividen itu juga telah diselaraskan dengan rencana pertumbuhan Perseroan untuk meningkatkan produksi nikel tahunan dari 73.000 metrik ton menjadi 120.000 metrik tahun dalam beberapa tahun ke depan. -4PT INTERNATIONAL NICKEL INDONESIA Tbk nd Plaza Bapindo, Citibank Tower 22 fl, Jl. Jend. Sudirman Kav. 54-55, Jakarta 12190, Indonesia Tel: +62-21 5249000 Fax.: +62-21 5249010
Ikhtisar kinerja keuangan Perseroan (tidak diaudit) adalah sebagai berikut – semua angka dinyatakan dalam Dollar Amerika Serikat kecuali untuk angka produksi dan penjualan nikel dalam matte yang dinyatakan dalam metrik ton.
Triwulan Ketiga 2011
Triwulan Kedua 2011
Sembilan Bulan 2011
Sembilan Bulan 2010
Produksi nikel dalam matte:
18.073
18.598
53.173
57.993
Penjualan nikel dalam matte:
16.084
19.438
51.211
58.756
Harga realisasi rata‐rata per metrik ton
17.735
19.895
19.323
16.119
EBITDA1
134,2
193,9
500,8
507,7
Penjualan bersih1
290,1
393,0
1.005,5
947,1
81,7
126,3
319,9
328,5
0,008
0,013
0,032
0,033
Laba bersih1 Laba bersih per saham 1
AS$ juta
Informasi lebih lanjut, hubungi: Fabio Bechara, Direktur dan Chief Financial Officer
[email protected] atau kunjungi website kami di www.pt‐inco.co.id
-5PT INTERNATIONAL NICKEL INDONESIA Tbk nd Plaza Bapindo, Citibank Tower 22 fl, Jl. Jend. Sudirman Kav. 54-55, Jakarta 12190, Indonesia Tel: +62-21 5249000 Fax.: +62-21 5249010
PT INTERNATIONAL NICKEL INDONESIA TBK Laporan Ringkas Laba Rugi Komprehensif Interim (Tidak Diaudit) (Dalam Ribuan Dollar AS, kecuali Laba Bersih Komprehensif per Jumlah Saham) Penjualan Harga Pokok Penjualan Laba Kotor Beban Penjualan, Umum, dan Administrasi Laba Usaha Beban Bunga Beban lainnya, bersih Laba sebelum Pajak Penghasilan Beban Pajak Penghasilan Laba Bersih Komprehensif Tersedia untuk Pemegang Saham Laba Bersih Komprehensif per Saham Dasar (Dolar AS)
Triwulan Ketiga 2011
Triwulan Kedua 2011 392.977 (212.424) 180.553 (8.943) 171.610 ‐ (659) (659) 170.951 (44.668)
319.860
126.283 0,013
0,032
290.148 (166.834)
123.314
(9.408)
113.906
‐ (2.578) (2.578)
111.328 (29.612)
81.716 0.008
Sembilan Bulan 2011
Sembilan Bulan 2010
1.005.529 (534.528)
947.088 (485.418)
471.001
461.670
(24.805)
(19.471)
446.196
442.199
‐ (14.401) (14.401)
(4) (6.443) (6.447)
431.795 (111.935)
435.752 (107.262) 328.490
-6PT INTERNATIONAL NICKEL INDONESIA Tbk nd Plaza Bapindo, Citibank Tower 22 fl, Jl. Jend. Sudirman Kav. 54-55, Jakarta 12190, Indonesia Tel: +62-21 5249000 Fax.: +62-21 5249010
0,033
PT INTERNATIONAL NICKEL INDONESIA TBK Laporan Ringkas Posisi Keuangan Interim (Dalam ribuan dollar AS)
ASET Kas dan Setara Kas Piutang Usaha – Pihak terkait Piutang Lainnya Piutang pajak Persediaan, bersih Biaya dibayar di muka dan uang muka Jumlah aset lancar Kas yang dibatasi penggunaannya Piutang pajak Properti, pabrik dan peralatan, bersih Aset lainnya Jumlah aset KEWAJIBAN DAN EKUITAS Piutang Usaha – Pihak terkait – Pihak ketiga Biaya yang masih harus dibayar Hutang pajak Bagian kewajiban jangka panjang yang akan jatuh tempo dalam satu tahun: – Pinjaman Kewajiban lancar lainnya Jumlah kewajiban lancar Kewajiban pajak penghasilan tangguhan, bersih Kewajiban jangka panjang: – Pinjaman Kewajiban imbalan kerja Kewajiban penghentian pengoperasian aset Jumlah kewajiban Ekuitas Jumlah kewajiban dan ekuitas
30 September 2011 (Tidak Diaudit)
547.406 87.088 11.433 85.272 154.095 3.787 889.081
4.366 45.783 1.539.810 13.279 2.492.319
30 June 2011 (Tidak Diaudit)
6.773 32.845 40.443 11.730
423.064 170.775 11.300 84.374 120.564 2.940 813.017 2.151 45.746 1.518.754 17.552 2.397.220
6.557 58.295 47.394 5.196
31 Desember 2010 (Diaudit) 404.129 124.061 10.893 63.858 101.986 6.768 711.695 1.211 ‐ 1.464.508 12.821 2.190.235
8.556 32.864 43.069 49.416
37.500 15.123 170.065
18.750 28.176 138.717
173.390 254.337 728
170.711 272.967 4.313
171.931
39.169 637.689 1.854.630 2.492.319
37.598 624.306 1.772.914 2.397.220
36.571 510.395
-7PT INTERNATIONAL NICKEL INDONESIA Tbk nd Plaza Bapindo, Citibank Tower 22 fl, Jl. Jend. Sudirman Kav. 54-55, Jakarta 12190, Indonesia Tel: +62-21 5249000 Fax.: +62-21 5249010
‐ 24.192 158,097
140.561 3.235
1.679.840 2.190.235
PT INTERNATIONAL NICKEL INDONESIA Tbk Laporan Ringkas Arus Kas Interim (Tidak Diaudit) (Dalam ribuan dollar AS) Arus Kas dari Aktivitas Operasi Penerimaan dari Pelanggan Pembayaran ke Pemasok Pembayaran Pajak Penghasilan Perseroan Pembayaran ke Karyawan Pembayaran Kontribusi Imbalan Kerja Pembayaran Lainnya Penerimaan Lainnya Arus Kas Bersih yang Diperoleh dari Aktivitas Operasi Arus Kas dari Aktivitas Investasi Pembayaran Aset Tetap Arus Kas Bersih yang Digunakan untuk Aktivitas Investasi Arus Kas dari Aktivitas Pendanaan Penerimaan Pinjaman Jangka Panjang Pembayaran Dividen Pembayaran Beban Pinjaman Pembayaran Sewa Pembiayaan Arus Kas Bersih yang Digunakan untuk Aktivitas Pendanaan (Penurunan)/Kenaikan Bersih Kas dan Setara Kas Kas dan Setara Kas pada Awal Periode Kas dan Setara Kas pada Akhir Periode
Triwulan Ketiga 2011
373.835 (138.365) (32.571) (32.070) (257) (1.342) 180 169.410
(39.912) (39.912)
‐ (31) (5.125) ‐
Triwulan Kedua 2011
361.434 (171.945) (38.706) (27.415) (747) (25.185) 238
97.674 (52.264) (52.264) ‐ (144.901) (15) ‐
Sembilan Bulan 2011 2010 1.042.502 894.799 (443.986) (341.399) (154.112) (54.700) (83.632) (57.808) (1.778) (3.068) (82.425) (16.896) 596 66.858 277.165
487.786
(130.742)
(100.895)
(130.742)
(100.895)
150.000 ‐ (144.932) (140.102) (8.214) (3.404) ‐ (1.708)
(5.156)
(144.916)
(3.146)
(145.214)
124.342 423.064 547.406
(99.506) 522.570 423.064
143.277 404.129 547.406
241.677 261.050 502,727
-8PT INTERNATIONAL NICKEL INDONESIA Tbk nd Plaza Bapindo, Citibank Tower 22 fl, Jl. Jend. Sudirman Kav. 54-55, Jakarta 12190, Indonesia Tel: +62-21 5249000 Fax.: +62-21 5249010