RENCANA PERSIAPAN PEMBELAJARAN (RPP) Nama Sekolah
: SMK Taruna Terpadu 2
Mata Pelajaran
: Ekonomi
Kelas / Semester : X / 2 Alokasi Waktu
: 2 x 45 Menit
A. STANDAR KOMPETENSI 5. Memahami Produk Domestik Bruto (PDB), Produk Domestik Regional Bruto (PDRB), Pendapatan Nasional Bruto (PNB), Pendapatan Nasional (PN).
B. KOMPETENSI DASAR 5.4 Mendeskripsikan indeks harga dan inflasi
C. INDIKATOR 5.4.1 Menjelaskan pengertian indeks harga 5.4.2 Mengidentifikasi ciri-ciri indeks harga 5.4.3 Membedakan macam-macam indeks harga 5.4.4 Mengidentifikasikan peranan indeks harga dalam perekonomian 5.4.5 Menghitung indeks harga
D. TUJUAN PEMBELAJARAN 1. Siswa dapat menjelaskan pengertian indeks harga 2. Siswa dapat mengidentifikasi ciri-ciri indeks harga 3. Siswa dapat membedakan macam-macam indeks harga 4. Siswa dapat mengidentifikasikan peranan indeks harga dalam perekonomian 5. Siswa dapat menghitung indeks harga Karakter Siswa Yang Diharapkan : Kerja keras, interaktif, menghargai orang lain, tekun dan teliti, serta kerjasama
E. METODE PEMBELAJARAN Pendekatan
: Student Center Approach
Model
: Cooperative Learning
Metode
: Ceramah, Tanya Jawab , dan Make A Match
F. MATERI PEMBELAJARAN
Ciri-ciri
IHK IHPB
Macam-Macam Indeks Harga
Indeks Hara Diterima Petani Indeks Harga Saham
Peranan
Indeks Harga Tak Tertimbang Metode Perhitungan Indeks Harga Tertimbang 1. Pengertian Indeks Haga Indeks harga yaitu rata-rata tertimbang dari harga-harga kelompok komoditi dalam suatu perekonomian.
2. Ciri-Ciri Indeks Harga Indeks harga mempunyai ciri-ciri diantaranya adalah : a. Indeks harga sebagai standar perbandingan harga dari waktu ke waktu b. Penetapan indeks harga didasarkan pada data yang relevan c. Indeks harga ditetapkan oleh sampel, bukan populasi d. Indeks harga dihitung berdasarkan waktu yang kondisi ekonominya stabil e. Perhitungan indeks harga menggunakan metode yang sesuai dan tepat f. Perhitungan indeks dilakukan dengan cara membagi harga tahun yang akan dihitun indeksnya dengan harga tahun dasar dikali 100
3. Macam-Macam Indeks Harga Pembagian indeks harga ada empat : a. IHK
(Indeks
Harga
Konsumen),
indikator
yang
umum
digunakan
untuk
menggambarkan perubahan harga. IHK mengukur biaya pembelian sekelompok barang dan jasa yang dapat mewakili belanja konsumen. IHK ini meliputi transportasi, pendidikan, kesehatan, sandang, rumah, makanan jadi, bahan makanan.
b. IHPB (Indeks Harga Perdagangan Besar), menggambarkan pergerakan hara rata-rata komoditi denan mengutamakan harga pada tingkat perdagangan besar. c. Indeks harga yang diterima dan dibayar oleh petani. d. Indeks harga saham.
4. Peranan Indeks Harga Dalam Perekonomian Indeks harga memiliki peranan penting dalam perekonomian. Peranan pentingnya yaitu : a. Digunakan sebagai dasar dalam membuat kebijakan ekonomi seperti kebijakan fiskal dan moneter. b. Digunakan sebagai dasar untuk menentukan kebijakan harga, aar tidak merugikan produsen dan konsumen. c. Dipakai sebagai alat untuk mengukur tingkat kemajuan ekonomi. d. Sebagai alat ukur menyelidiki faktor-faktor yang mendorong atau menghambat kemajuan ekonomi. e. Dipakai para pedagang dalam menentukan harga jual produk. f. Sebagai dasar penentu jumlah gaji atau upah karyawan terutama IHK. g. Memberikan gambaran tingkat kemakmuran petani. h. Seabgai dasar pertimbangan dalam kegaitan jual beli saham.
5. Metode Perhitungan Indeks Harga Secara garis besar, ada dua metode perhitungan indeks harga, yaitu : a. Metode Tidak Tertimbang Metode tidak tertimbang adalah metode yang tidak menggunakan faktor penimbang dalam menghitung indeks harga. Ada dua jenis metode tidak tertimbang, yaitu : 1) Metode Agregat Sederhana Rumus :
Keterangan : IA
= Indeks harga agregat tak tertimbang sederhana
ƩPn = Jumlah harga pada tahun yang dihitung indeks harganya ƩPo = Jumlah hara pada tahun dasar 2) Metode Rata-Rata Relatif Harga Rumus :
Keterangan : IRM = Indeks rata-rata relatif harga Ʃ
= Jumlah
b. Metode Tertimbang Metode tertimbang adalah metode yang mengunakan faktor yang menggunakan faktor penimbang dalam menghitung indeks harga.
Keterangan : IAW = Indeks agregat tertimbang W = Faktor penimbang Metode Tertimbang dibagi menjadi 5, yaitu : 1) Metode Laspeyres Metode yang menggunakan kuantitas (jumlah) pada tahun dasar (Qo) sebagai faktor penimbang
2) Metode Pasche Metode yang menggunakan kuantitas (jumlah) pada tahun yang dihitung indeks harganya (Qn) sebagai faktor penimbang.
3) Metode Marshal Metode yang menggabungkan kuantitas pada Qo dan Qn pada faktor penimbang.
4) Metode Fisher √ 5) Metode Dosbisch and Bowley
G. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN Tahapan Pembuka
Kegiatan Pembelajaran
Waktu
Orientasi :
10 menit
Guru memberikan salam dan sapaan kepada siswa Guru mengecek kehadiran siswa atau melakukan presensi Apersepsi : Guru memberikan pertanyaan kepada siswa tentang materi pada pertemuan sebelumnya mengenai pendapatan perkapita Motivasi : Pemahaman mengenai indeks harga sangat penting guna melihat kemajuan atau perkembangan harga suatu barang atau output yang dihasilkan Pemberian Acuan : Guru menjelaskan secara garis besar materi yang akan dipelajari
mengenai
indeks
harga,
lalu
guru
menyampaikan tujuan pembelajaran Inti
Eksplorasi : Siwa
70 menit
diminta
untuk
mengemukakan
pendapatnya
mengenai indeks harga sesuai pemahamannya (nilai yang ditanamkan : interaktif dan komunikatif)
Tahapan
Kegiatan Pembelajaran Elaborasi : Guru menjelaskan secara umum mengenai indeks harga Guru menyampaikan intruksi kepada siswa mengenai prosedur penggunaan metode make a match Guru menyiapkan beberapa kartu yang berisi beberapa konsep atau topik yang terdiri dari bagian kartu soal dan kartu jawaban Guru membagikan satu buah kartu kepada setiap siswa Setiap siswa mencari pasangan yang mempunyai kartu yang cocok denan kartunya. (nilai yang ditanamkan : Kerja keras, tekun dan teliti, serta kerjasama)
Waktu
Setiap siswa yang telah berpasangan dipersilahkan menuliskannya di papan tulis, lalu pasangannya bertugas memberikan penjelasan. (nilai yang ditanamkan : interaktif dan menghargai orang lain) Pasangan
yang
telah
selesai
dipersilahkan
untuk
mengumpulkan kartu serta memperoleh point. Konfirmasi : Memberikan umpan balik pada siswa dengan memberi pengetahuan dalam bentuk lisan pada peserta didikguna memberikan motivasi kepada siswa
yang kurang
memahami materi Penutup
Melakukan refleksi materi yang telah dibahas dan guru
10 menit
menunjuk siswa untuk mengemukakan kesimpulan serta dilengkapi oleh guru Guru mengintruksikan siswa untuk belajar mengenai pmbahasan untuk prtemuan selanjutnya mengenai inflasi Guru memberikan tugas rumah berupa komik inflasi dan siswa diharapkan mendeskripsikan dari komik tersebut Siswa memberikan salam dan guru membalasnya dengan salam penutup H. SUMBER BELAJAR Alat
: Laptop, LCD, spidol, penghapus, white board
Media
: Power point, film
Sumber Belajar : Alam. (2009). Buku Kerja dengan Pendekatan Belajar Aktif Ekonomi untuk SMA dan MA kelas X semester 2. Jakarta : ESIS. Eko, Yuli. (2010). Ekonomi untuk SMA/MA kelas X. Bandung : Pusat Pembukuan Departemen Pendidikan Nasional. Mardiyatmo. (2010). Ecnomics 1. Jakarta : Yudhistira. Mulyani, Sri Nur. dkk. (2010). Ekonomi untuk SMA/MA kelas X. Bandung : Pusat Pembukuan Departemen Pendidikan Nasional. Sa’diyah, Chumidatus. (2010). Ekonomi untuk SMA/MA kelas X. Bandung : Pusat Pembukuan Departemen Pendidikan Nasional.
Sukardi. (2010). Ekonomi untuk SMA/MA kelas X. Bandung : Pusat Pembukuan Departemen Pendidikan Nasional.
I. PENILAIAN Teknik
: kelompok
Bentuk Instrumen
: tes tertulis
Contoh Instrumen
:
No.
Soal
Jawaban Rata-rata tertimbang dari harga-harga
1.
Sebutkan pengertian dari indeks harga ? kelompok komoditi dalam suatu perekonomian 1. Sebagai standar perbandingan harga dari waktu ke waktu 2. Didasarkan pada data yang relevan 3. Ditetapkan oleh sampel bukan
2.
Sebutkan 5 ciri-ciri indeks harga ?
populasi 4. Dihitung berdasarkan waktu pada kondisi ekonomi yang stabil 5. Menggunakan metode yang sesuai dan tepat dalam perhitungannya a. Indeks Harga Konsumen (IHK) b. Indeks harga Perdagangan Besar
3.
Sebutkan macam-macam indeks harga?
(IHPB) c. Indeks harga yang diterima dan dibayar oleh petani d. Indeks Harga Saham (IHS) Indeks harga yang mengukur perubahan-
4.
Apakah yang dimaksud dengan Indeks
perubahan yang terjadi pada harga
Harga Konsumen (IHK) ?
eceran barang dan jasa yang diminta konsumen di waktu ke waktu
5.
6.
Apakah yang dimaksud dengan Indeks Harga Perdagangan Besar (IHPB) ? Apakah yang dimaksud dengan Indeks
Indeks harga yang mengukur perubahan harga yang terjadi pada bahan mentah dan barang jadi di pasar-pasar primer Indeks yang mengukur perubahan harga
harga yang diterima dan dibayar
yang diterima petani atas penjualan hasil
petani?
produksi pertaniannya 1) Dasar pembuat kebijakan ekonomi 2) Dasar penentu kebijakan harga 3) Alat pengukur tingkat kemajuan
8.
Sebutkan 5 peranan indeks harga dalam perekonomian ?
ekonomi 4) Alat menyelidiki faktor-faktor pendorong/penghambat kemajuan ekonomi 5) Dasar untuk penentu jumlah persediaan
9.
Sebutkan 2 metode perhitungan indeks
1. Metode tidak tertimbang
harga ?
2. Metode tertimbang
Apakah yang dimaksud dengan metode 10.
tidak tertimbang perhitungan indeks harga ?
11.
12.
Apakah yang dimaksud dengan metode tertimbang perhitungan indeks harga ?
Metode yang tidak menggunakan faktor penimbang dalam menghitung indeks harga
Metode yang menggunakan faktor penimbang dalam menghitung indeks harga
Sebutkan 2 jenis metode tidak
1) Metode agregat sederhana
tertimbang perhitungan indeks harga ?
2) Metode rata-rata relatif harga 1. Metode Laspeyres
13.
Sebutkan 5 metode tertimbang dari perhitungan indeks harga ?
2. Metode Pasche 3. Metode Marshall 4. Metode Irving Fisher 5. Metode Dorbish & Bowley
Tuliskan rumus dari metode 14.
tertimbang (IAW) perhitungan indeks harga ? Tuliskan rumus dari metode tidak
15.
tertimbang (IA) perhitungan indeks harga ?
16.
Tuliskan rumus dari metode
Laspeyres (IL) melalui metode tertimbang perhitungan indeks harga ? Tuliskan rumus dari metode Pasche 17.
(Ip) melalui metode tertimbang perhitungan indeks harga ? Tuliskan rumus dari metode Marshall
18.
(IM) melalui metode tertimbang perhitungan indeks harga ? Diketahui : Beras
Pn
2500/kg
P0
2650/kg
Gula
Pn
4200/kg
P0
4350/kg
Pn
6500/l
P0
6900/l
Sabu
Pn
800/btg
P0
1200/btg
Terigu
Pn
1600/kg
P0
1800/kg
Minya 19.
k
Hitunglah indeks harga melalui metode agregat sederhana (IA) dari metode tidak tertimbangnya! Diketahui : Jeruk
Apel
20.
Mangga
Salak
Lengkeng
Pn
4900 Qn
6000
P0
4400 Q0
6200
Pn
7800 Qn
7120
P0
6400 Q0
6800
Pn
3750 Qn
4250
P0
3200 Q0
4200
Pn
4400 Qn
1000
P0
3500 Q0
1300
Pn
9200 Qn
3200
P0
7600 Q0
3100
Hitunglah indeks harga melalui metode Laspeyres (IL) dari metode tertimbang!
Pedoman Skor Kognitif : Pegumpulan Jawaban
Skor
Jawaban tepat dan seseuai dengan watu yang ditetapkan
100
Jawaban tepat dan tak sesuai dengan waktu yang ditetapkan (telat 5 menit skor -10)
80
Jawaban kurang tepat dan sesuai dengan waktu yang ditetapkan
80
Jawaban tidak tepat dan sesuai dengan waktu yang ditetapan
70
Jawaban tidak teapat dan tidak sesuai dengan waktu yang ditetapkan
<70
Penilaian Psikomotor : Penilaian psikomotor dilakuka pada saat proses pembelajaran perhitungan indeks harga No.
Nama Siswa
Aspek Psikomotor yang Dinilai
5
4
3
2
1
Nilai Psikomotor
Mampu mengerjakan perhitungan indeks harga dengan teliti serta jawaban yang tepat. Kriteria : 5 = Sangat baik 4 = Baik 3 = Cukup baik 2 = Kurang baik 1 = Sangat kurang baik Penilaian Afektif :
No.
Indikator Sikap yang Diamati
Nama Siswa
Kerja Keras
Interaktif
Kerja Sama
Tekun
Nilai Teliti
Indikator : Bila sangat kerja keras / interaktif / kerja sama / tekun / teliti diberi skor 5 Bila kerja keras / interaktif / kerja sama / tekun/ teliti diberi skor 4 Bila kurang kerja keras / interaktif / kerja sama / tekun / teliti diberi skor 3 Bila tidak kerja keras / interaktif / kerja sama / tekun / teliti diberi skor 2 Bila sangat tidak keras / interaktif / kerja sama / tekun / teliti diberi skor 1
Afektif
Bandung, 1 April 2014 Mengetahui, Kepala Sekolah SMK Terpadu 2
Guru Ekonomi
Besse Warni
Atik Dwi Larasati,
NIP.
NIP.