Rencana Pelaksanaan Pembelajaran 1 Sekolah Mata Pelajaran Kelas/Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Alokasi Waktu
: : : :
SMP Negeri 2 Pleret Ilmu Pengetahuan Alam VIII / Ganjil 1. Memahami berbagai sistem dalam kehidupan manusia : 1.1 Menganalisis pentingnya pertumbuhan dan perkembangan pada makhluk hidup : 1. Menentukan faktor yang mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan. 2. Membedakan pertumbuhan dan perkembangan : 2 x 45 menit
A. Tujuan Pembelajaran Setelah melaksanakan kegiatan pembelajaran, siswa diharapkan dapat : 1. Menjelaskan pengertian pertumbuhan dan perkembangan dengan benar 2. Memberikan contoh proses pertumbuhan dan perkembangan dengan benar 3. Menjelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan organisme dengan benar 4. Menyimpulkan perbedaan pertumbuhan dan perkembangan organisme dengan benar
B. Materi Pembelajaran : Pertumbuhan dan Perkembangan pada Tumbuhan C. Metode Pembelajaran 1. Model : - Cooperative Learning 2. Metode : - Diskusi kelompok - Eksperimen - Observasi - Tanya jawab D. Langkah-langkah Kegiatan 1. Pendahuluan
•
Guru membuka pelajaran dengan berdoa ( nilai bertakwa kepada Tuhan
YME )
•
Guru mengabsen kehadiran siswa ( nilai disiplin ) • Guru mengajukan pertanyaan: Mengapa tubuh kita menjadi tinggi dan besar? • Prasarat pengetahuan: Guru mengingatkan kembali pelajaran di kelas VII tentang ciri-ciri makhluk hidup dan organisasi kehidupan. ( Nilai ketekunan ) • Guru menyampaikan tujuan kompetensi yang akan dicapai. 2. Kegiatan Inti
•
Guru membagi siswa dalam kelompok kooperatif yang terdiri atas 4 – 5 siswa secara heterogen. ( Nilai kebersamaan ) • Siswa merangkai dan menyusun auksanometer sederhana (eksperimen 1.1) dan melakukan eksperimen 1.2 ( nilai ketelitian ) • Siswa melakukan pengamatan percobaannya selama 3 – 6 hari, dengan menuliskan data ke dalam tabel yang dibuat sendiri. • Tiap kelompok membuat laporan serta mempresentasikan hasil kegiatannya dan guru membimbing menemukan konsep pertumbuhan dan perkembangan pada pertemuan berikutnya. ( Nilai Percaya diri ) • Diskusi untuk membahas pembuatan auksanometer sederhana ( Nilai kerjasama ) 3. Penutup
1.
Guru memberikan tugas kepada siswa untuk mencoba mengukur pertumbuhan tanaman yang lain di rumahnya. ( Nilai teliti )
Hal. 1
2. Guru mengakhiri pelajaran dengan meminta siswa merangkum pelajaran yang baru dibahasnya 3. Uji kompetensi dasar dengan kuis. 4. Memberikan penghargaan bagi kelompok yang kinerjanya terbaik. ( Nilai menghargai Karya Ornag lain ) 5. Menutup pelajaran dengan berdoa ( Nilai takwa kepada Allah )
E. Sumber Belajar a. Buku Sains Biologi SMP Erlangga hal 1 – 6 dan LKS b. Buku referensi lain yang sesuai c. Alat dan Bahan • Auksanometer • Tanaman dalam pot (3 buah) • Pisau/gunting • Gambar kecambah • Gambar pertumbuhan pada tumbuhan • Gambar pertumbuhan akar • Gambar pertumbuhan ujung batang
F. Penilaian Hasil Belajar a. Teknik Penilaian: Tes unjuk kerja Tes tertulis b. Bentuk Instrumen: Tes uraian c. Instrumen:
Jelaskan pengertian pertumbuhan dan perkembangan dengan benar! Berikan contoh proses pertumbuhan dan perkembangan dengan benar! Jelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan organisme dengan benar! 4) Sebutkan perbedaan pertumbuhan dan perkembangan organisme dengan benar! 1) 2) 3)
Pleret, 12 Juli 2011 Mengetahui Kepala SMP
Guru Mata Pelajaran
Drs. ASNAWI NIP. 195610291979031002
WIRASA, S.Pd NIP. 196911131991031004
Hal. 2
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran 2 Sekolah Mata Pelajaran Kelas/Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Alokasi Waktu
: : : :
SMP Negeri 2 Pleret Ilmu Pengetahuan Alam VIII / Ganjil 1. Memahami berbagai sistem dalam kehidupan manusia : 1.1 Menganalisis pentingnya pertumbuhan dan perkembangan pada makhluk hidup : 1. Menentukan faktor yang mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan. 2. Membedakan pertumbuhan dan perkembangan : 2 x 45 menit
A. Tujuan Pembelajaran Setelah melaksanakan kegiatan belajar dan mengajar, siswa diharapkan dapat : 1. Menjelaskan pengertian pertumbuhan dan perkembangan 2. Menjelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan pada hewan 3. Menyimpulkan perbedaan pertumbuhan dan perkembangan pada hewan
B. Materi Pembelajaran : Pertumbuhan dan Perkembangan pada Hewan C. Metode Pembelajaran 1. Model : - Direct Instruction (DI) - Cooperative Learning 2. Metode : - Diskusi kelompok - Eksperimen - Observasi - Tanya jawab D. Langkah-langkah Kegiatan 1. Pendahuluan • Guru membuka pelajaran dengan berdoa ( nilai bertakwa kepada Tuhan YME ) • Guru mengabsen kehadiran siswa ( nilai disiplin ) • Mengingatkan kembali pengetahuan yang sudah diperoleh dari pertemuan yang lalu. • Memotivasi siswa dengan memperlihatkan foto-foto orang yang kurang hormon dan kelebihan hormon tertentu. ( Nilai Percaya diri ) • Menyampaikan indicator hasil belajar yang akan dicapai 2. Kegiatan Inti • Guru memimpin diskusi untuk membahas pertanyaan yang muncul dari pengamatannya dan membimbing siswa untuk menyimpulkan hasil pengamatannya (Eksperimen 1.1 dan 1.2) ( Nilai kebersamaan ) • Guru menjelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan pada manusia dan hewan. • Guru meminta siswa untuk mencoba menjelaskan kembali yang sudah dijelaskan guru di depan kelas. ( Nilai percaya diri ) • Guru meminta salah satu siswa untuk tampil ke depan kelas untuk mempresentasikannya. ( Nilai percaya diri ) • Guru memberikan latihan lanjutan
4. Penutup • •
Guru mengakhiri pelajaran dengan meminta siswa merangkum hasil belajar produk Guru memberi lembar evaluasi formatif untuk dikerjakan siswa dan setelah selesai langsung dikoreksi oleh teman sebelahnya.
Hal. 3
• Menutup pelajaran dengan berdoa ( Nilai takwa kepada Allah ) E. Sumber Belajar 1. 2. 3. 4.
Buku IPA BSE Buku Sains Biologi SMP Erlangga hal 7 – 9 Buku lain yang sesuai Alat dan Bahan • Foto-foto orang yang kekurangan dan kelebihan hormon tertentu • Gambar anak ayam dan ayam dewasa • Gambar-gambar peternakan ayam dengan suntikan hormon
F. Penilaian Hasil Belajar Teknik Penilaian: Tes unjuk kerja Tes tertulis Bentuk Instrumen: Tes uraian Contoh Instrumen: 1. Jelaskan pengertian pertumbuhan dan perkembangan! 2. Jelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan pada hewan ! 3. Sebutkan perbedaan pertumbuhan dan perkembangan pada hewan
Pleret, 12 Juli 2011 Mengetahui Kepala SMP
Guru Mata Pelajaran
Drs. ASNAWI NIP. 195610291979031002
WIRASA, S.Pd NIP. 196911131991031004
Hal. 4
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran 3 Sekolah Mata Pelajaran Kelas/Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Alokasi Waktu
: : : :
SMP Negeri 2 Pleret Ilmu Pengetahuan Alam VIII / Ganjil 1. Memahami berbagai sistem dalam kehidupan manusia : 1.1 Menganalisis pentingnya pertumbuhan dan perkembangan pada makhluk hidup : 1. Membandingkan metamorfosis dan metagenesis. : 2 x 45 menit
A. Tujuan Pembelajaran Setelah melaksanakan kegiatan pembelajaran, siswa diharapkan dapat : 1. Menjelaskan pengertian metagenesis dan metamorfosis 2. Menjelaskan pergiliran keturunan pada tumbuhan paku dan tumbuhan lumut 3. Menjelaskan perbedaan metamorfosis sempurna dan metamorfosis tidak sempurna 4. Menjelaskan hewan yang mengalami metamorfosis
B. Materi Pembelajaran : Metagenesis dan Metamorfosis C. Metode Pembelajaran 1. Model : - Direct Instruction (DI) - Cooperative Learning 2. Metode : - Diskusi kelompok - Eksperimen - Observasi - Tanya jawab D. Langkah-langkah Kegiatan 1. Pendahuluan • Guru membuka pelajaran dengan berdoa ( nilai bertakwa kepada Tuhan YME ) • Guru mengabsen kehadiran siswa ( nilai disiplin ) • Mengingatkan kembali pengetahuan yang sudah diperoleh dari pertemuan yang lalu. • Memotivasi siswa dengan memperlihatkan charta metamorfosis katak. ( Nilai kagum terhadap kebesaran Allah ) • Menyampaikan indikator hasil belajar yang akan dicapai 2. Kegiatan Inti • Guru memimpin diskusi untuk membahas pertanyaan yang muncul dari pengamatan charta dan membimbing siswa untuk menyimpulkan hasil pengamatannya. ( Nilai berani menyampaikan pendapat ) • Guru menjelaskan perbedaan metagenesis dan metamorfosis. ( Nilai kagum terhadap kebesaran Allah ) • Guru meminta siswa untuk mencoba menjelaskan kembali yang sudah dijelaskan guru di depan kelas. ( Nilai percaya diri ) • Guru meminta salah satu siswa untuk tampil ke depan kelas untuk mempresentasikannya. ( Nilai percaya diri ) • Guru memberikan tugas untuk mengerjakan latihan Ulangan Bab I. ( Nilai ketekunan ) 3. Penutup • Guru mengakhiri pelajaran dengan meminta siswa merangkum hasil belajar produk • Guru memberi lembar evaluasi formatif untuk dikerjakan siswa dan setelah selesai langsung dikoreksi oleh teman sebelahnya. ( Nilai optimis ) • Menutup pelajaran dengan berdoa ( Nilai takwa kepada Allah )
E. Sumber Belajar 1. 2. 3.
Buku IPA BSE Buku Sains Biologi SMP Erlangga hal 9 – 15 Buku lain yang sesuai
Hal. 5
4.
• •
Alat dan Bahan Charta tumbuhan paku dan tumbuhan lumut Charta metamorfosis kupu-kupu, belalang, dan katak
F. Penilaian Hasil Belajar Teknik Penilaian: Tes unjuk kerja Tes tertulis Bentuk Instrumen: Tes uraian Contoh Instrumen: 1. Jelaskan pengertian metagenesis dan metamorfosis ! 2. Jelaskan pergiliran keturunan pada tumbuhan paku dan tumbuhan lumut! 3. Jelaskan perbedaan metamorfosis sempurna dan metamorfosis tidak sempurna! 4. Jelaskan hewan yang mengalami metamorfosis !
Pleret, 12 Juli 2011 Mengetahui Kepala SMP
Guru Mata Pelajaran
Drs. ASNAWI NIP. 195610291979031002
WIRASA, S.Pd NIP. 196911131991031004
Hal. 6
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran 4 Sekolah Mata Pelajaran Kelas/Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Alokasi Waktu
: : : :
SMP Negeri 2 Pleret Ilmu Pengetahuan Alam VIII / Ganjil 1. Memahami berbagai sistem dalam kehidupan manusia : 1.1 Menganalisis pentingnya pertumbuhan dan perkembangan pada makhluk hidup : 1. Menentukan daerah meristem yang mengendalikan pertumbuhan. : 2 x 45 menit
A. Tujuan Pembelajaran Setelah melaksanakan kegiatan pembelajaran, siswa diharapkan dapat : 1. Menunjukkan daerah meristem pada tumbuhan dengan benar 2. Menjelaskan pembagian daerah meristem dengan benar 3. Menjelaskan ciri-ciri daerah meristem primer dengan benar 4. Menjelaskan pertumbuhan sekunder pada tumbuhan 5. Memberikan contoh-contoh tumbuhan yang mengalami pertumbuhan sekunder dengan benar
B. Materi Pembelajaran : Pertumbuhan primer dan sekunder pada tumbuhan C. Metode Pembelajaran 1. Model : - Direct Instruction (DI) - Cooperative Learning 2. Metode : - Diskusi kelompok - Eksperimen - Observasi - Tanya jawab D. Langkah-langkah Kegiatan 1. Pendahuluan • Guru membuka pelajaran dengan berdoa ( nilai bertakwa kepada Tuhan YME ) • Guru mengabsen kehadiran siswa ( nilai disiplin ) • Mengingatkan kembali pengetahuan yang sudah diperoleh dari pertemuan yang lalu. • Memotivasi siswa dengan memperlihatkan pertumbuhan kecambah kacang hijau. ( Nilai kagum terhadap kebesaran Allah ) • Menyampaikan indikator hasil belajar yang akan dicapai 2. Kegiatan Inti • Guru memimpin diskusi untuk membahas pertanyaan yang muncul dari pengamatan charta dan membimbing siswa untuk menyimpulkan hasil pengamatannya. ( Nilai berani menyampaikan pendapat ) • Guru menjelaskan adanya daerah pertumbuhan primer pada tumbuhan, pembagiannya dan ciri-cirinya. • Guru meminta siswa untuk mencoba menjelaskan kembali yang sudah dijelaskan guru di depan kelas. ( Nilai percaya diri ) • Guru menjelaskan adanya pertumbuhan sekunder pada tumbuhan dengan charta. • Guru meminta salah satu siswa untuk tampil ke depan kelas untuk mempresentasikannya. ( Nilai percaya diri ) • Guru memberikan tugas untuk mengerjakan latihan Ulangan Bab I. ( Nilai ketekunan ) 3. Penutup • Guru mengakhiri pelajaran dengan meminta siswa merangkum hasil belajar produk • Guru memberi lembar evaluasi formatif untuk dikerjakan siswa dan setelah selesai langsung dikoreksi oleh teman sebelahnya. ( Nilai optimis ) • Menutup pelajaran dengan berdoa ( Nilai takwa kepada Allah )
Hal. 7
E. Sumber Belajar 1. 2. 3. 4.
Buku IPA BSE Buku Sains Biologi SMP Erlangga Buku lain yang sesuai Alat dan Bahan • Charta tumbuhan daerah meristem pada ujung batang • Charta tumbuhan daerah meristem pada ujung akar • Charta penampang lintang batang monokotil • Charta penampang lintang batang monokotil dikotil
F. Penilaian Hasil Belajar Teknik Penilaian: Tes unjuk kerja Tes tertulis Bentuk Instrumen: Tes uraian Contoh Instrumen: 1. Manakah yang merupakan daerah meristem pada tumbuhan ? 2. Jelaskan pembagian daerah meristem dengan benar! 3. Jelaskan ciri-ciri daerah meristem primer dengan benar! 4. Apa yang dimaksud dengan pertumbuhan sekunder pada tumbuhan? 5. Berikan 5 contoh tumbuhan yang mengalami pertumbuhan sekunder dengan benar !
Pleret, 12 Juli 2011 Mengetahui Kepala SMP
Guru Mata Pelajaran
Drs. ASNAWI NIP. 195610291979031002
WIRASA, S.Pd NIP. 196911131991031004
Hal. 8
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran 5 Sekolah Mata Pelajaran Kelas/Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator
Alokasi Waktu
: : : :
SMP Negeri 2 Pleret Ilmu Pengetahuan Alam VIII / Ganjil 1. Memahami berbagai sistem dalam kehidupan manusia : 1.1 Mendiskripsikan tahapan perkembangan pada manusia : 1. Mendiskripsikan ciri manusia pada usia tertentu. 2. Mengurutkan tahap-tahap perkembangan manusia : 2 x 45 menit
A. Tujuan Pembelajaran Setelah melaksanakan kegiatan pembelajaran, siswa diharapkan dapat : 1. Menyebutkan ciri pertumbuhan dan perkembangan pada masa prenatal dengan benar 2. Menyebutkan ciri pertumbuhan dan perkembangan pada masa balita dengan benar 3. Menyebutkan ciri pertumbuhan dan perkembangan pada masa anak-anak dengan benar 4. Menyebutkan ciri pertumbuhan dan perkembangan pada masa remaja dengan benar 5. Menyebutkan ciri pertumbuhan dan perkembangan pada masa dewasa dengan benar 6. Menyebutkan ciri pertumbuhan dan perkembangan pada masa tua dengan benar 7. Menjelaskan urutan tahapan perkembangan pada manusia dengan benar
B. Materi Pembelajaran : Pertumbuhan dan perkembangan pada manusia C. Metode Pembelajaran 1. Model : - Direct Instruction (DI) - Cooperative Learning 2. Metode : - Diskusi kelompok - Eksperimen - Observasi - Tanya jawab D. Langkah-langkah Kegiatan 1. Pendahuluan • Guru membuka pelajaran dengan berdoa ( nilai bertakwa kepada Tuhan YME ) • Guru mengabsen kehadiran siswa ( nilai disiplin ) • Mengingatkan kembali pengetahuan yang sudah diperoleh dari pertemuan yang lalu. • Memotivasi siswa dengan memperlihatkan pertumbuhan pada manusia dari lahir sampai dewwasa ( Nilai kagum terhadap kebesaran Allah ) • Menyampaikan indikator hasil belajar yang akan dicapai 2. Kegiatan Inti • Guru memperlihatkan slide show tentang gambar-gambar pertumbuhan janin dan manusia dan siswa amemperhatikan. • Guru memimpin diskusi untuk membahas pertanyaan yang muncul dari pengamatan gambar dan membimbing siswa untuk menyimpulkan hasil pengamatannya. ( Nilai berani menyampaikan pendapat ) • Guru meminta siswa untuk mencoba menjelaskan kembali yang sudah dijelaskan guru di depan kelas. ( Nilai percaya diri ) • Guru meminta salah satu siswa untuk tampil ke depan kelas untuk mempresentasikannya. ( Nilai percaya diri ) • Guru memberikan tugas untuk mengerjakan latihan ( Nilai ketekunan ) 3. Penutup • Guru mengakhiri pelajaran dengan meminta siswa merangkum hasil belajar produk • Guru memberi lembar evaluasi formatif untuk dikerjakan siswa dan setelah selesai langsung dikoreksi oleh teman sebelahnya. ( Nilai optimis ) • Menutup pelajaran dengan berdoa ( Nilai takwa kepada Allah )
Hal. 9
E. Sumber Belajar a. Buku IPA BSE b. Buku IPA Biologi 2 Erlangga c. Alat dan bahan praktikum F. Penilaian Hasil Belajar Teknik Penilaian: a. Tes unjuk kerja b. Tes tertulis Bentuk Instrumen: c. Tes uraian Contoh Instrumen: 1. Sebutkan ciri pertumbuhan dan perkembangan pada masa prenatal dengan benar! 2. Sebutkan ciri pertumbuhan dan perkembangan pada masa balita dengan benar! 3. Sebutkan ciri pertumbuhan dan perkembangan pada masa anak-anak dengan benar! 4. Sebutkan ciri pertumbuhan dan perkembangan pada masa remaja dengan benar! 5. Sebutkan ciri pertumbuhan dan perkembangan pada masa dewasa dengan benar! 6. Sebutkan ciri pertumbuhan dan perkembangan pada masa tua dengan benar! 7. Sebutkan urutan tahapan perkembangan pada manusia dengan benar!
Pleret, 12 Juli 2011 Mengetahui Kepala SMP
Guru Mata Pelajaran
Drs. ASNAWI NIP. 195610291979031002
WIRASA, S.Pd NIP. 196911131991031004
Hal. 10
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran 6 Sekolah Mata Pelajaran Kelas/Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Alokasi Waktu
: : : :
SMP Negeri 2 Pleret Ilmu Pengetahuan Alam VIII / Ganjil 1. Memahami berbagai sistem dalam kehidupan manusia : 1.1 Mendiskripsikan tahapan perkembangan pada manusia : 1. Mengidentifikasi cirri manusia pada usia remaja/ pubertas : 2 x 45 menit
A. Tujuan Pembelajaran Setelah melaksanakan kegiatan pembelajaran, siswa diharapkan dapat : 1. 2. 3.
Menyebutkan ciri –ciri remaja dengan benar Menyebutkan ciri pertumbuhan kelamin sekunder pada perempuan Menyebutkan ciri pertumbuhan kelamin sekunder pada laki-laki
B. Materi Pembelajaran : Ciri Manusia pada usia remaja atau pubertas C. Metode Pembelajaran 1. Model : - Cooperative Learning 2. Metode : - Diskusi kelompok - Observasi - Tanya jawab D. Langkah-langkah Kegiatan 1. Pendahuluan • Guru membuka pelajaran dengan berdoa ( nilai bertakwa kepada Tuhan YME ) • Guru mengabsen kehadiran siswa ( nilai disiplin ) • Mengingatkan kembali pengetahuan yang sudah diperoleh dari pertemuan yang lalu. • Memotivasi siswa dengan memperlihatkan pertumbuhan kecambah kacang hijau. ( Nilai kagum terhadap kebesaran Allah ) • Menyampaikan indikator hasil belajar yang akan dicapai 2. Kegiatan Inti • Guru memperlihatkan slide show tentang gambar-gambar kehidupan remaja • Guru memimpin diskusi untuk membahas ciri-ciri pertumbuhan kelamin sekunder pada wanita dan laki-laki. ( Nilai berani menyampaikan pendapat ) • Guru meminta siswa mempresentasikan hasil diskusi di depan kelas. ( Nilai percaya diri ) • Guru memberikan tugas untuk mengerjakan latihan ( Nilai ketekunan ) 3. Penutup • Guru mengakhiri pelajaran dengan meminta siswa merangkum hasil belajar produk • Guru memberi lembar evaluasi formatif untuk dikerjakan siswa dan setelah selesai langsung dikoreksi oleh teman sebelahnya. ( Nilai optimis ) • Menutup pelajaran dengan berdoa ( Nilai takwa kepada Allah )
E. Sumber Belajar 1. 2. 3. 4.
Buku IPA Biologi SMP 2 Erlangga Buku Sains Biologi SMP Erlangga Buku lain yang sesuai Alat dan Bahan • Slide show kehidupan remaja • Gambar-gambar ciri pertumbuha kelamin sekunder pada perempuan • Gambar-gambar ciri kelamin sekunder pada laki-laki • Gambar yang menunjukkan perbedaan antara balita, anak-anak dan remaja
Hal. 11
F. Penilaian Hasil Belajar Teknik Penilaian: a. Tes unjuk kerja b. Tes tertulis Bentuk Instrumen: a. Tes uraian Contoh Instrumen: 1. Sebutkan ciri –ciri remaja dengan benar! 2. Sebutkan ciri pertumbuhan kelamin sekunder pada perempuan! 3. Sebutkan ciri pertumbuhan kelamin sekunder pada laki-laki!
Pleret, 12 Juli 2011 Mengetahui Kepala SMP
Guru Mata Pelajaran
Drs. ASNAWI NIP. 195610291979031002
WIRASA, S.Pd NIP. 196911131991031004
Hal. 12