Kementerian Pekerjaan Umum
Direktorat Jenderal Cipta Karya
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE
PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
www.prohamsan.com 1
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
2
PANDUAN PENGOPERASIAN DAN PENGUNAAN HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
Kementerian Pekerjaan Umum
Direktorat Jenderal Cipta Karya
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE
PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
Edisi September 2013
Kata Pengantar Direktur Bina Program
S
ebagai upaya dalam pencapaian kesejahteraan masyarakat, dunia international berkomitmen pada sebuah tujuan global Millenium Development Goals (MDG’s). Direktorat Jenderal Cipta Karya telah menyusun kebijakan dan program Bidang Cipta Karya yang telah ditetapkan dalam Rencana Strategis (Renstra) Ditjen Cipta Karya Tahun 2010-2014 dalam mendukung percepatan pencapaian MDG’s Tahun 2015. Direktorat Jenderal Cipta Karya dalam upaya percepatan pencapaian sasaran Renstra Direktorat Jenderal Cipta Karya Tahun 2010-2014 dan percepatan pencapaian MDG's Tahun 2015 membutuhkan pendanaan yang cukup tinggi, sehingga pembiayaan yang bersumber dari Hibah Pemerintah Australia melalui Program Hibah Air Minum dan Sanitasi, merupakan salah satu program yang sangat penting dalam mendukung sasaran dan target tersebut, khususnya dalam peningkatan layanan infrastruktur air minum dan sanitasi. Sistem Informasi Manajemen (SIM) berbasis Website menjadi sangat diperlukan dalam pelaksanaan Program Hibah Air Minum dan Sanitasi, yang meliputi : perencanaan, pembangunan dan monitoring evaluasi mengacu pada pemanfaatan teknologi yang lebih efektif, efisien dan transparan sehingga dapat dimanfaatkan sebagai media informasi dan pelaporan oleh para pelaksana program ditingkat kabupaten/kota, Propinsi dan Pusat. Kami berharap Buku Panduan Penggunaan Sistem Informasi Manajemen berbasis Website Program Hibah Air Minum dan Sanitasi ini dapat memberikan pemahaman bagi para pengguna aplikasi, sehingga Sistem Informasi Manajemen berbasis Website ini dapat digunakan sebaik mungkin dalam mendukung keberhasilan pelaksanaan Program Hibah Air Minum dan Sanitasi.
Jakarta,
September 2013
Direktur Bina Program Direktorat Jenderal Cipta Karya
Antonius Budiono
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
i
Sambutan
P
rogram Hibah Air Minum dan Sanitasi Tahap II merupakan kelanjutan program hibah Pemerintah Australia yang dilaksanakan oleh Ditjen Cipta Karya Kementerian Pekerjaan Umum. Program ini bertujuan untuk membantu meningkatkan layanan infrastruktur air minum dan sanitasi dalam rangka pencapaian terget Millenium Development Goals (MDG's).
Pemerintah Australia melalui Program Hibah Air Minum dan Sanitasi Tahap II ini memberikan bantuan untuk sektor Air Minum dan Penyehatan Lingkungan Permukiman (PLP) yang bersifat multi years sampai dengan Tahun 2015 sebesar AUD 190 Juta. Bantuan tersebut akan digunakan untuk membiayai Program Hibah Air Minum sebesar AUD 90 Juta, Program Hibah Sanitasi (sAIIG) sebesar AUD 40 Juta, Program Hibah Air Limbah sebesar AUD 5 Juta, Pembangunan Sistem Air Limbah terpusat sebesar AUD 30 juta dan Pembangunan sistem penyediaan air minum perdesaan melalui masyarakat (CBO) sebesar AUD 25 Juta, yang akan dilaksanakan di lebih 200 kab/kota di seluruh Indonesia. Dalam rangka mempermudah pengendalian pelaksanaan Program Hibah Air Minum dan Sanitasi ini, Ditjen Cipta Karya selaku executing agency telah melakukan penyusunan Sistem Informasi Manajemen (SIM) berbasis Website, yang akan digunakan sebagai media informasi dan pelaporan dari tingkat kabupaten/kota, Propinsi dan Pusat, yang cepat, tepat dan akurat. Kemudahan dalam pelayanan informasi dan pelaporan melalui Sistem Informasi Manajemen (SIM) berbasis Website ini menjadi sangat penting dalam meningkatkan kinerja pelaksanaan program serta mendukung proses keterbukaan informasi (transparansi) terhadap pelaksanaan Program Hibah Air Minum dan Sanitasi. Buku Panduan Penggunaan Sistem Informasi Manajemen berbasis Website Program Hibah Air Minum dan sanitasi ini merupakan manual bagi pengguna di tingkat pusat, propinsi dan kabupaten/kota untuk mempermudah penggunaan aplikasi ini. Kami menyadari masih banyak penyempurnaan yang perlu dilakukan dalam Sistem Informasi Manajemen berbasis Website Program Hibah Air Minum dan sanitasi ini, sehingga saran dan masukannya sangat kami harapkan.
ii
Jakarta,
September 2013
Kepala CPMU Hibah Air Minum dan Sanitasi Direktorat Jenderal Cipta Karya
Chandra R.P. Situmorang
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
Daftar Isi KATA PENGANTAR DIREKTUR BINA PROGRAM ...................................................................................................... i SAMBUTAN ........................................................................................................................................................................ ...
ii
DAFTAR ISI ............................................................................................................................................. .............................. iii DAFTAR GAMBAR ............................................................................................................................................................ iv BAB I PENDAHULUAN .....................................................................................................................................................
1
BAB II WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI ................................................................... 5
A. Cara Mengakses Website Program Hibah Air Minum dan Sanitasi .................................................... 5
B. Tampilan Website pada Menu Beranda
................................................................................................... 8
C. Tampilan Website pada Menu Laporan
................................................................................................... 18
D. Tampilan Website pada Menu Warta
E. Tampilan Website pada Menu Unduh
........................................................................................................ 22 ...................................................................................................... 24
F. Tampilan Website pada Menu Album Kegiatan
................................................................................... 25
G. Tampilan Website pada Menu Kalender Acara
.................................................................................... 27
H. Tampilan Website pada Menu Forum
...................................................................................................... 28
I. Tampilan Website pada Menu Kontak
.................................................................................................... 29
J. Tampilan Website pada Menu Pengaduan K. Tampilan Website pada Menu Login L. Tampilan Website pada Menu Sitemap
............................................................................................ 32
......................................................................................................... 34 ................................................................................................... 36
BAB III SISTEM INFORMASI MANAJEMEN (SIM) PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI ... 39 A. Login ....................................................................................................................................................... ..................... 39 B. Progress Pelaksanaan Fisik
........................................................................................................................... 43
C. Daftar Masyarakat Berpenghasilan Rendah (MBR)
............................................................................ 46
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
iii
Daftar Gambar Gambar 2.1 : Tampilan Beranda Depan www.prohamsan.com ................................................................... 5 Gambar 2.2 : Tampilan Beranda Selanjutnya www.prohamsan.com ......................................................... 6 Gambar 2.3 : Menu-menu pada Website ............................................................................................................. 7 Gambar 2.4 : Latar Belakang Program Hibah Air Minum dan Sanitasi ....................................................... 8 Gambar 2.5 : Tampilan Latar Belakang Program Hibah Air Minum dan Sanitasi ................................... 8 Gambar 2.6 : Tujuan dan Sasaran Program Hibah Air Minum dan Sanitasi ............................................. 9 Gambar 2.7 : Tampilan Tujuan dan Sasaran Program Hibah Air Minum dan Sanitasi .......................... 9 Gambar 2.8 : Prinsip dan Pendekatan Program Hibah Air Minum dan Sanitasi ..................................... 10 Gambar 2.9 : Tampilan Prinsip dan Pendekatan Program Hibah Air Minum dan Sanitasi ......... 10 Gambar 2.10 : Komponen Program Hibah Air Minum dan Sanitasi ............................................................ 11 Gambar 2.11 : Tampilan Komponen Program Hibah Air Minum dan Sanitasi ........................................ 11 Gambar 2.12 : Cakupan Program Hibah Air Minum dan Sanitasi ................................................................ 12 Gambar 2.13 : Tampilan Cakupan Program Hibah Air Minum dan Sanitasi .............................................. 12 Gambar 2.14 : Replikasi Program Hibah Air Minum dan Sanitasi ................................................................. 13 Gambar 2.15 : Tampilan Replikasi Program Hibah Air Minum dan Sanitasi ............................................... 13 Gambar 2.16 : Struktur Organisasi Program Hibah Air Minum dan Sanitasi ............................................. 14 Gambar 2.17 : Tampilan Struktur Organisasi Program Hibah Air Minum dan Sanitasi .......................... 14 Gambar 2.18 : Master Schedule Program Hibah Air Minum dan Sanitasi .................................................. 15 Gambar 2.19 : Tampilan Master Schedule Program Hibah Air Minum dan Sanitasi .............................. 15 Gambar 2.20 : Istilah Program Hibah ....................................................................................................................... 16 Gambar 2.21 : Tampilan Istilah Program Hibah .................................................................................................... 16 Gambar 2.22 : Link .......................................................................................................................................................... 17 Gambar 2.23 : Tampilan Link ...................................................................................................................................... 17 Gambar 2.24 : Quick Status Kabupaten .................................................................................................................. 18 Gambar 2.25 : Tampilan Quick Status Kabupaten .............................................................................................. 18 Gambar 2.26 : Kemajuan Program ............................................................................................................................ 19 Gambar 2.27 : Tampilan Kemajuan Program ........................................................................................................ 19 Gambar 2.28 : Grafik Kemajuan Propinsi ................................................................................................................ 20 Gambar 2.29 : Tampilan Grafik Kemajuan Propinsi ............................................................................................. 20
iv
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
Gambar 2.30 : Daftar Alokasi Hibah ........................................................................................................................ 21 Gambar 2.31 : Tampilan Daftar Alokasi Hibah ..................................................................................................... 21 Gambar 2.32 : Berita ....................................................................................................................................................... 22 Gambar 2.33 : Tampilan Berita ................................................................................................................................... 22 Gambar 2.34 : Warta ....................................................................................................................................................... 23 Gambar 2.35 : Tampilan Warta ................................................................................................................................... 23 Gambar 2.36 : File Unduh ............................................................................................................................................ 24 Gambar 2.37 : Foto ......................................................................................................................................................... 25 Gambar 2.38 : Tampilan Foto ...................................................................................................................................... 25 Gambar 2.39 : Video ....................................................................................................................................................... 26 Gambar 2.40 : Tampilan Video .................................................................................................................................... 26 Gambar 2.41 : Kalender Acara .................................................................................................................................... 27 Gambar 2.42 : Tampilan Kalender Acara ................................................................................................................ 27 Gambar 2.43 : Forum ..................................................................................................................................................... 28 Gambar 2.44 : Tampilan Forum .................................................................................................................................. 28 Gambar 2.45 : Kontak Kantor Pusat ......................................................................................................................... 29 Gambar 2.46 : Tampilan Kontak Kantor Pusat .................................................................................................... 29 Gambar 2.47 : Kontak Propinsi .................................................................................................................................. 30 Gambar 2.48 : Tampilan Kontak Propinsi ................................................................................................................ 30 Gambar 2.49 : Kontak Kabupaten ............................................................................................................................. 31 Gambar 2.50 : Tampilan Kontak Kabupaten ......................................................................................................... 31 Gambar 2.51 : Pengaduan Online ............................................................................................................................ 32 Gambar 2.52 : Tampilan Pengaduan Online ......................................................................................................... 32 Gambar 2.53 : FAQ .......................................................................................................................................................... 33 Gambar 2.54 : Tampilan FAQ ....................................................................................................................................... 33 Gambar 2.55 : Daftar Member Tamu ........................................................................................................................ 34 Gambar 2.56 : Tampilan Daftar Member Tamu .................................................................................................... 34 Gambar 2.57 : Lupa Password ..................................................................................................................................... 35 Gambar 2.58 : Tampilan Lupa Password ................................................................................................................. 35 Gambar 2.59 : Sitemap ................................................................................................................................................. 36 Gambar 2.60 : Tampilan Sitemap .............................................................................................................................. 36 Gambar 3.1 : Cara Login ............................................................................................................................................ 39
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
v
Gambar 3.2 : Tampilan Berhasil Login .................................................................................................................. 40 Gambar 3.3 : Ubah Keanggotaan ........................................................................................................................... 40 Gambar 3.4 : Tampilan Form Ubah Keanggotaan ............................................................................................ 41 Gambar 3.5 : Daftar Alokasi Hibah ........................................................................................................................ 41 Gambar 3.6 : Tampilan Tabel Status Hibah ......................................................................................................... 42 Gambar 3.7 : Progress Pelaksanaan Fisik ............................................................................................................. 43 Gambar 3.8 : Tampilan Progress Pelaksanaan Fisik .......................................................................................... 44 Gambar 3.9 : Edit Progress Pelaksanaan Fisik .................................................................................................... 45 Gambar 3.10 : Data MBR ............................................................................................................................................. 46 Gambar 3.11 : Tampilan Pilihan Provinsi Data MBR ............................................................................................ 46 Gambar 3.12 : Tampilan Tabel Data MBR ............................................................................................................... 47
vi
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
Pendahuluan
1
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
11
12
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
Bab 1
Pendahuluan Kebutuhan informasi dewasa ini semakin meningkat, kemudahan dalam mengakses informasi mutlak diperlukan untuk memberikan pelayanan yang lebih baik kepada Masyarakat yang membutuhkan. Tuntutan pelayanan informasi dan pengelolahan informasi secara terintegrasi menjadi sangat penting di setiap lembaga, termasuk pada pelaksanaan Program Hibah Air Minum dan Sanitasi Bantuan Pemerintah Australia Tahap II. Pemerintah Australia melalui Program Hibah Air Minum dan Sanitasi Tahap II ini memberikan bantuan untuk sektor Air Minum dan Penyehatan Lingkungan Permukiman (PLP) yang bersifat multy years sampai dengan tahun 2015, yang akan dilaksanakan di lebih dari 200 kab/kota penerima hibah. Pengolahan data secara modern mutlak diperlukan untuk memenuhi kebutuhan akan pengolahan data yang lebih baik dan kemudahan pengaksesan data yang lebih cepat. Hal ini sangat menguntungkan karena dapat mengurangi data rangkap dan memudahkan dalam pencarian data. Tuntutan kemudahan dalam pelayanan informasi pada Program Hibah Air Minum dan Sanitasi Bantuan Pemerintah Australia Tahap II semakin meningkat, seperti kemudahan dalam mengakses informasi yang dibutuhkan oleh pimpinan dan kemudahan dalam membuat laporan monitoring dan evaluasi serta kemudahan dalam komunikasi dengan pemerintah Daerah. Pelayanan informasi secara online mulai diminati banyak pihak, karena dapat meningkatkan pelayanan informasi yang lebih baik di mana informasi dapat diakses oleh siapa saja, kapan saja dan di mana saja tanpa terbatas ruang dan waktu. Berkenaan dengan hal tersebut, diperlukan suatu pengembangan aplikasi sistem informasi manajemen berbasis website yang mendukung Pelaksanaan Program Hibah Air Minum dan Sanitasi Bantuan Pemerintah Australia Tahap II untuk mempermudah pengaksesan informasi, penyampaian informasi dan mengefisiensikan waktu dalam pelaksanaan monitoring dan evaluasi yang transparan. Untuk itu, hanya cukup dengan ‘meng-klik’ www.prohamsan.com maka dengan mudah semua informasi mengenai Program Hibah Air Minum dan Sanitasi dapat diakses.
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
1
14
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
Website Program Hibah Air Minum dan Sanitasi
2
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
15
16
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
Bab 2
Website Program Hibah Air Minum dan Sanitasi A. Cara Mengakses Website Program Hibah Air Minum dan Sanitasi Website ini dapat diakses melalui Web Client atau Browser seperti Internet Explorer, Mozilla Firefox maupun Opera dengan alamat www.prohamsan.com. Pada address bar, ketik www.prohamsan.com, kemudian tekan tombol enter yang ada pada keyboard sehingga akan tampil website Program Hibah Air Minum dan Sanitasi seperti gambar berikut :
Gambar 2.1 : Beranda Depan www.prohamsan.com
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
5
Berikut adalah halaman interface awal saat anda berhasil membuka Website Program Hibah Air Minum dan Sanitasi pada Browser :
Gambar 2.2 : Tampilan Beranda Selanjutnya www.prohamsan.com
6
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
Halaman pertama pada Website Program Hibah Air Minum dan Sanitasi terdapat 11 (sebelas) Menu utama seperti gambar berikut ini :
1
2
3
4
5
6
7
8
9
Gambar 2.3 : Menu-menu pada Website
10
11
1. Beranda, pada menu ini berisi submenu tentang hibah dan link lainnya, yang mempunyai rincian Latar Belakang, Tujuan dan Sasaran, Prinsip Pendekatan, Komponen Program, Cakupan Program, Replikasi, Struktur Organisasi, Master Schedule, Istilah Program Hibah, dan Link. 2. Laporan, pada menu ini berisi submenu Hibah Air Minum, Hibah Air Limbah, Hibah sAIIG, Hibah CBO, dan Hibah AL WTP yang masing-masing mempunyai rincian Quick Status Kabupaten, Kemajuan Program, Daftar Alokasi Hibah dan Grafik Kemajuan Program. 3. Warta, pada menu ini berisi submenu Berita dan Artikel. 4. Unduh, pada menu ini berisi file atau dokumen yang bisa di unduh. 5. Album Kegiatan, pada menu ini berisi foto-foto dan video kegiatan Program Hibah Air Minum dan Sanitasi. 6. Kalender Acara, pada menu ini berisi Agenda Kegiatan Program Hibah Air Minum dan Sanitasi 7. Forum, untuk diskusi seputar Program Hibah Air Minum dan Sanitasi 8. Kontak, pada menu ini berisi alamat dan nomor telepon Program Hibah Air Minum dan Sanitasi di Pusat, Propinsi dan Kabupaten. 9. Pengaduan, pada menu ini berisi tanya jawab dan pengaduan mengenai Program Air Minum dan Sanitasi. 10. Login, untuk mengakses menu Program Hibah Air Minum dan Sanitasi (khusus user yang memiliki User ID dan Password) 11. Sitemap, untuk melihat menu secara keseluruhan didalam website Program Hibah Air Minum dan Sanitasi.
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
7
B. Tampilan Website pada Menu Beranda Pada menu Beranda terdapat 2 Submenu yaitu tentang Hibah dan Link lainnya. 1. Beranda, Latar Belakang Arahkan mouse pada menu Beranda, kemudian klik Latar Belakang,
Klik Latar Belakang
Gambar 2.4 : Latar Belakang Program Hibah Air Minum dan Sanitasi
maka akan tampil gambar berikut ini :
Gambar 2.5 : Tampilan Latar Belakang Program Hibah Air Minum dan Sanitasi
8
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
2. Beranda, Tujuan dan Sasaran Arahkan mouse pada menu Beranda, kemudian klik Tujuan dan Sasaran,
Klik Tujuan dan Sasaran
Gambar 2.6 : Tujuan dan Sasaran Program Hibah Air Minum dan Sanitasi
maka akan tampil gambar berikut ini :
Gambar 2.7 : Tampilan Tujuan dan Sasaran Program Hibah Air Minum dan Sanitasi
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
9
3. Beranda, Prinsip dan Pendekatan Arahkan mouse pada menu Beranda, kemudian klik Prinsip dan Pendekatan,
Klik Prinsip dan Pendekatan
Gambar 2.8 : Prinsip dan Pendekatan Program Hibah Air Minum dan Sanitasi
maka akan tampil gambar berikut ini :
Gambar 2.9 : Tampilan Prinsip dan Pendekatan Program Hibah Air Minum dan Sanitasi
10
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
4. Beranda, Komponen Program Arahkan mouse pada menu Beranda, kemudian klik Komponen Program,
Klik Komponen Program
Gambar 2.10 : Komponen Program Hibah Air Minum dan Sanitasi
maka akan tampil gambar berikut ini :
Gambar 2.11 : Tampilan Komponen Program Hibah Air Minum dan Sanitasi
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
11
5. Beranda, Cakupan Program Arahkan mouse pada menu Beranda, kemudian klik Cakupan Program,
Klik Cakupan Program
Gambar 2.12 : Cakupan Program Hibah Air Minum dan Sanitasi
maka akan tampil gambar berikut ini :
Gambar 2.13 : Tampilan Cakupan Program Hibah Air Minum dan Sanitasi
12
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
6. Beranda, Replikasi Arahkan mouse pada menu Beranda, kemudian klik Replikasi,
Klik Replikasi
Gambar 2.14: Replikasi Program Hibah Air Minum dan Sanitasi
maka akan tampil gambar berikut ini :
Gambar 2.15: Tampilan Replikasi Program Hibah Air Minum dan Sanitasi
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
13
7. Beranda, Struktur Organisasi Arahkan mouse pada menu Beranda, kemudian klik Struktur Organisasi,
Klik Struktur Organisasi
Gambar 2.16: Struktur Organisasi Program Hibah Air Minum dan Sanitasi
maka akan tampil gambar berikut ini :
Gambar 2.17: Tampilan Struktur Organisasi Program Hibah Air Minum dan Sanitasi
14
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
8. Beranda, Master Schedule Arahkan mouse pada menu Beranda, kemudian klik Master Schedule,
Klik Master Shedule
Gambar 2.18: Master Schedule Program Hibah Air Minum dan Sanitasi
maka akan tampil gambar berikut ini :
Gambar 2.19: Tampilan Master Schedule Program Hibah Air Minum dan Sanitasi
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
15
9. Beranda, Istilah Program Hibah Arahkan mouse pada menu Beranda, kemudian klik Istilah Program Hibah,
Klik Istilah Program Hibah
Gambar 2.20: Istilah Program Hibah
maka akan tampil gambar berikut ini :
Gambar 2.21: Tampilan Istilah Program Hibah
16
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
10. Beranda, Link Arahkan mouse pada menu Beranda, kemudian klik Link,
Klik Link
Gambar 2.22: Link
maka akan tampil gambar berikut ini :
Gambar 2.23: Tampilan Link
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
17
C. Tampilan Website pada Menu Laporan Pada menu Laporan terdapat 6 Submenu yaitu Hibah Air Minum, Hibah Air Limbah, Hibah sAIIG, Hibah CBO dan lainnya. 1. Laporan, Quick Status Kabupaten Arahkan mouse pada menu Laporan, kemudian klik Quick Status Kabupaten,
Klik Quick Status Kabupaten
Gambar 2.24: Quick Status Kabupaten
maka akan tampil gambar berikut ini :
Gambar 2.25: Tampilan Quick Status Kabupaten
18
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
2. Laporan, Kemajuan Program Arahkan mouse pada menu Laporan, kemudian klik Kemajuan Program,
Klik Kemajuan Program
Gambar 2.26: Kemajuan Program
maka akan tampil gambar berikut ini :
Gambar 2.27: Tampilan Kemajuan Program
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
19
3. Laporan, Grafik Kemajuan Propinsi Arahkan mouse pada menu Laporan, kemudian klik Grafik Kemajuan Propinsi,
Klik Grafik Kemajuan Propinsi
Gambar 2.28: Grafik Kemajuan Propinsi
maka akan tampil gambar berikut ini :
Gambar 2.29: Tampilan Grafik Kemajuan Propinsi
20
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
4. Laporan, Daftar Alokasi Hibah Arahkan mouse pada menu Laporan, kemudian klik Daftar Alokasi Hibah,
Klik Daftar Alokasi Hibah
Gambar 2.30: Daftar Alokasi Hibah
maka akan tampil gambar berikut ini :
Gambar 2.31: Tampilan Daftar Alokasi Hibah
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
21
D. Tampilan Website pada Menu Warta Pada menu Warta terdapat 2 Submenu yaitu Berita dan Artikel 1. Warta, Berita Arahkan mouse pada menu Warta, kemudian klik Berita,
Klik Berita
Gambar 2.32: Berita
maka akan tampil gambar berikut ini :
Gambar 2.33: Tampilan Berita
22
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
2. Warta, Artikel Arahkan mouse pada menu Warta, kemudian klik Artikel,
Klik Artikel
Gambar 2.34: Warta
maka akan tampil gambar berikut ini :
Gambar 2.35: Tampilan Warta
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
23
E. Tampilan Website pada Menu Unduh Pada menu Unduh dipergunakan untuk meng-unduh file atau dokumen dari Website Program Hibah Air Minum dan Sanitasi. 1. Unduh Arahkan mouse pada menu Unduh, kemudian klik file atau dokumen yang ingin kita Unduh, sesuai dengan gambar berikut ini :
File yang Bisa di unduh
Gambar 2.36: File Unduh
24
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
F. Tampilan Website pada Menu Album Kegiatan Pada menu Album Kegiatan dipergunakan untuk mengakses Foto dan Video dari Website Program Hibah Air Minum dan Sanitasi. 1. Album Kegiatan Arahkan mouse pada menu Album Kegiatan, kemudian klik Foto
Klik Foto
Gambar 2.37: Foto
Gambar 2.38: Tampilan Foto
maka akan tampil gambar berikut ini :
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
25
2. Album Kegiatan Arahkan mouse pada menu Album Kegiatan, kemudian klik Video,
Klik Video
Gambar 2.39 : Video
maka akan tampil gambar berikut ini :
Gambar 2.40: Tampilan Video
26
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
G. Tampilan Website pada Menu Kalender Acara Pada menu Kalender Acara berisi agenda kegiatan di Program Hibah Air Minum dan Sanitasi 1. Kalender Acara Klik Kalender Acara,
Klik Kalender Acara
Gambar 2.41: Kalender Acara
maka akan tampil gambar berikut ini :
Gambar 2.42: Tampilan Kalender Acara
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
27
H. Tampilan Website pada Menu Forum Menu Forum berisi tentang diskusi seputar Program Hibah Air Minum & Sanitasi 1. Forum Klik Forum,
Klik Forum
Gambar 2.43: Forum
maka akan tampil gambar berikut ini :
Gambar 2.44: Tampilan Forum
28
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
I. Tampilan Website pada Menu Kontak Menu Kontak berisi tentang Alamat Kantor Program Hibah Air Minum dan Sanitasi 1. Kontak, Kantor Pusat Arahkan mouse pada menu Kontak, kemudian klik Kantor pusat,
Klik Pusat
Gambar 2.45: Kontak Kantor Pusat
maka akan tampil gambar berikut ini :
Gambar 2.46: Tampilan Kontak Kantor Pusat
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
29
2. Kontak, Kantor Propinsi Arahkan mouse pada menu Kontak, kemudian klik Kantor Propinsi,
Klik Propinsi
Gambar 2.47: Kontak Propinsi
maka akan tampil gambar berikut ini :
Gambar 2.48: Tampilan Kontak Propinsi
30
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
3. Kontak, Kantor Kabupaten Arahkan mouse pada menu Kontak, kemudian klik Kantor Kabupaten,
Klik Kantor Kabupaten
Gambar 2.49: Kontak Kabupaten
maka akan tampil gambar berikut ini :
Gambar 2.50: Tampilan Kontak Kabupaten
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
31
J. Tampilan Website pada Menu Pengaduan Pada menu Pengaduan berisi tentang Pengaduan seputar Program Hibah Air Minum dan Sanitasi 1. Pengaduan, Pengaduan Online Arahkan mouse pada menu Pengaduan, kemudian klik Pengaduan Online,
Gambar 2.51: Pengaduan Online
maka akan tampil gambar berikut ini :
Gambar 2.52: Tampilan Pengaduan Online
32
Klik Pengaduan online
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
2. Pengaduan, FAQ Arahkan mouse pada menu Pengaduan, kemudian klik FAQ
Klik FAQ
Gambar 2.53: FAQ
Gambar 2.54: Tampilan FAQ
maka akan tampil gambar berikut ini :
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
33
K. Tampilan Website pada Menu Login Pada menu Login digunakan untuk mengakses menu Program Hibah Air Minum dan Sanitasi (khusus user yang memiliki User ID dan Password) 1. Login, Daftar Member Tamu Arahkan mouse pada menu Login, kemudian klik Daftar Member Tamu,
Klik Daftar Member Tamu
Gambar 2.55: Daftar Member Tamu
maka akan tampil gambar berikut ini :
Gambar 2.56: Tampilan Daftar Member Tamu
34
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
2. Login, Lupa Password Arahkan mouse pada menu Login, kemudian klik Lupa Password,
Klik Lupa Password
Gambar 2.57: Lupa Password
maka akan tampil gambar berikut ini :
Gambar 2.58: Tampilan Lupa Password
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
35
L. Tampilan Website pada Menu Sitemap Pada menu Sitemap untuk melihat menu secara keseluruhan di dalam website Program Hibah Air Minum dan Sanitasi 1. Sitemap Klik Sitemap,
Klik SITEMAP
Gambar 2.59: Sitemap
maka akan tampil gambar berikut ini :
Gambar 2.60: Tampilan Sitemap
36
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
Sistem Informasi Manajemen (SIM) Program Hibah Air Minum dan Sanitasi
3
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
49
50
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
Bab 3
Sistem Informasi Manajemen (SIM) Program Hibah Air Minum dan Sanitasi A. Login Untuk menggunakan Sistem Informasi Manajemen (SIM) Program Hibah Air Minum dan Sanitasi, terlebih dahulu harus meng-input ID pengguna dan password pada menu Login, ID pengguna dan password akan diberikan oleh admin Website Program Hibah Air Minum dan Sanitasi. 1. Cara Masuk ke SIM Arahkan Mouse ke Menu Login, Kemudian Klik Login, maka akan keluar tampilan berikut ini :
Gambar 3.1: Cara Login
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
39
Kemudian masukkan ID Pengguna dan Password sesuai yang telah ditentukan untuk masingmasing kabupaten/ kota, kemudian klik Login, maka akan keluar tampilan berikut ini :
Gambar 3.2: Tampilan Berhasil Login
2. Ubah Data Member Arahkan Mouse ke Menu Logout, kemudian Klik Sub Menu Ubah Keanggotaan,
Klik Ubah Keanggotaan
Gambar 3.3: Ubah Keanggotaan
40
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
maka akan tampil gambar berikut ini :
Gambar 3.4: Tampilan Form Ubah Keanggotaan
3. Menambah, Mencari, Mengedit, dan menghapus data Daftar Alokasi Hibah. Arahkan Mouse ke Menu Laporan, kemudian Klik Sub Menu Daftar Alokasi Hibah.
Klik Daftar Alokasi Hibah
Gambar 3.5: Daftar Alokasi Hibah
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
41
maka akan tampil gambar berikut ini :
Tambah Data
Filter
Edit
Gambar 3.6: Tampilan Tabel Status Hibah
Hapus
Tambah data digunakan untuk menambah data kabupaten/kota yang ikut dalam Program Hibah Air Minum dan Sanitasi. Filter digunakan untuk mencari data kabupaten/kota yang ikut dalam Program Hibah Air Minum dan Sanitasi. Edit digunakan untuk merubah data kabupaten/kota yang ikut Program Hibah Air Minum dan Sanitasi. Hapus digunakan untuk Menghapus data kabupaten/kota yang ikut Program Hibah Air Minum dan Sanitasi.
42
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
B. Progress Pelaksanaan Fisik Untuk mengetahui Pencapaian Progress Pelaksanaan Fisik Program Hibah Air Minum dan Sanitasi, dapat dilakukan dengan cara : Arahkan Mouse ke Menu Laporan, kemudian Klik Progres Pelaksanaan Fisik,
Klik Progres Pelaksanaan Fisik
Gambar 3.7: Progres Pelaksanaan Fisik
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
43
maka akan tampil gambar berikut ini :
Filter
Gambar 3.8: Tampilan Progres Pelaksanaan Fisik
Klik Detail
Filter digunakan untuk mencari progres pelaksanaan Fisik Program Hibah Air Minum dan Sanitasi di kabupaten/kota, Detail digunakan untuk melihat detail progres Pelaksanaan Fisik Program Hibah Air Minum dan Sanitasi dalam satu kabupaten/kota.
44
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
Arahkan Mouse Ke Menu Laporan, kemudian Klik Progres Pelaksanaan Fisik,
Tambah h
Edit
Hapus
Gambar 3.9: Edit Progres Pelaksanaan Fisik
Tambah digunakan untuk menambah data kabupaten/kota yang ikut dalam Program Hibah Air Minum dan Sanitasi. Edit digunakan untuk merubah progres pelaksanaan fisik data kabupaten/kota yang ikut Program Hibah Air Minum dan Sanitasi. Hapus digunakan untuk Menghapus data kabupaten/kota yang ikut Program Hibah Air Minum dan Sanitasi.
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
45
C. Daftar Masyarakat Perpenghasilan Rendah (MBR) Daftar MBR dapat dilihat pada Menu Laporan, dan submenu lainnya. Arahkan Mouse ke Menu Laporan, kemudian Klik submenu lainnya,
Klik MBR
Gambar 3.10: Data MBR
maka akan tampil gambar berikut ini :
Gambar 3.11: Data MBR
46
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
Kemudian pilih tahun dan propinsi yang diinginkan,
Maka akan tampil gambar berikut ini :
Gambar 3.12: Data MBR
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
47
60
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER
61
ww.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.pro msan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com ww.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.pro msan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com ww.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.pro msan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com ww.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.pro msan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com ww.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.pro msan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com ww.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.pro msan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com ww.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.pro msan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com ww.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.pro msan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com ww.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.pro msan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com ww.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.pro msan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com ww.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.pro msan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com ww.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.pro msan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com ww.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.pro msan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com ww.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.pro msan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com ww.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.pro msan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com ww.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.pro msan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com ww.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.pro msan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com ww.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.pro msan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com ww.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.pro msan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com ww.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.pro msan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com ww.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.pro msan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com ww.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.pro Kementerian Pekerjaan Umum msan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com Direktorat Jenderal Cipta Karya CPMU Program Hibah Air Minum dan Sanitasi ww.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.pro Jl. Pattimura No. 20, Kebayoran Baru,www.prohamsan.com Jakarta Selatan msan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com Telp.(021) 7397754, Fax. (021) 7395226 ww.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.pro E-mail :
[email protected] [email protected] msan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com ww.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.pro 62 msan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com ww.prohamsan.com www.prohamsan.com www.prohamsan.com www.pro
www.prohamsan.com
PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS WEBSITE PROGRAM HIBAH AIR MINUM DAN SANITASI UNTUK USER