PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR PERKALIAN MATEMATIKA MELALUI MEDIA KANTONG OPERASI HITUNG SISWA KELAS 2 MI MAMBAUL ULUM TEGALGONDO KARANGPLOSO MALANG
SKRIPSI
Diajukan kepada Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Malang sebagai salah satu syarat mendapatkan Gelar Sarjana Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Oleh
BEKTI ASIH SUTANTI NIM: 07390210
PROGRAM STUDI PGSD FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2011
i
ii
iii
iv
Motto
6. Sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan 7. Maka apabila kamu telah selesai (dari sesuatu urusan), kerjakanlah dengan sungguh-sungguh (urusan) yang lain 8. Dan hanya kepada Tuhanmulah hendaknya kamu berharap (Alam nasyrah 6-8)
Nilai manusia bukan bagaimana ia mati melainkan bagaimana ia hidup, bukan apa yang diperoleh melainkan apa yang telah diberikan, bukan apa pangkatnya melainkan apa yang telah diperbuat dengan tugas yang diberikan Tuhan kepadanya.
v
Lembar Persembahan Skripsi ini penulis persembahkan kepada: 1. Ibuku tercinta ibu Mariyati yang telah mengandung selama
9
bulan,
menyayangi
dan
membesarkanku
dengan penuh kasih sayang, selalu mendoakanku dan memberiku motivasi. 2. Kepada ayahku tercinta bapak Sumarni yang telah memberikan kasih sayang dan doanya dalam setiap usahaku serta selalu memotivasiku. 3. Adikku tercinta Rindang Meida Dwi Sandy yang telah memberikan semangat untukku. 4. Sahabat terbaikku Sri Ajeng, Firsh Ayu, Sri Untari dan Maharani
terimakasih
atas
dukungan
yang
kalian
berikan. 5. Teman- teman PGSD 2007 yang memberikan banyak kisah, terimakasih karena kalian semua adalah inspirasi belajarku. 6. Teman- teman organisasi terimakasih atas pengalaman dan kesempatan untuk belajar bersama.
vi
ABSTRAK Bekti Asih Sutanti.2011. Peningkatan Prestasi Belajar Perkalian Matematika Melalui Media Kantong Operasi Hitung Siswa Kelas 2 MI Mambaul Ulum Tegalgondo Karangploso Malang Kata Kunci; Prestasi belajar siswa, melalui media kantong operasi hitung Penelitian ini dilatar belakangi oleh rendahnya prestasi belajar siswa pada mata pelajaran matematika di MI Mambaul Ulum Tegalgondo Karangploso Malang, khususnya pada materi perkalian. Hal ini disebabkan karena penyampaian materi yang kurang menarik dan tidak disertai media pendukung, sehingga pemahaman siswa tentang perkalian rendah. Penggunaan media kantong operasi hitung dapat menjadikan suasana pembelajaran menyenangkan, siswa lebih aktif dalam kelas dan mudah memahami materi perkalian. Penelitian ini bertujuan meningkatkan prestasi belajar siswa pada materi perkalian dengan menggunakan media kantong operasi hitung. Jenis penelitian ini yaitu PTK, penelitian tindakan ini menggunakan prosedur siklus, tahapan setiap siklus dimulai dari observasi awal, perencanaan, tindakan, observasi/pengamatan dan refleksi pada analisis data. Berdasarkan data yang terkumpul dalam penelitian ini, pada siklus I rata-rata nilai siswa yaitu 57,3, siswa tuntas hanya 3 dari 19 siswa atau 16%. Sedangkan pada siklus II rata-rata nilai siswa yaitu 83,6, pada siklus II diperoleh 18 dari 19 siswa yang mencapai ketuntasan dari KKM yang ditetapkan oleh peneliti yaitu 70, sehingga penelitian ini dihentikan karena pada siklus II pencapaian indikator mencapai 90%. Kesimpulannya telah terjadi peningkatan prestasi belajar siswa pada materi perkalian di kelas II MI Mambaul Ulum Tegalgondo Karangploso Malang. Disarankan kepada tenaga pendidik untuk menerapkan metode atau model pembelajaran yang lebih inovatif dalam menyampaikan materi serta media yang mendukung agar proses pembelajaran dan prestasi belajar siswa berjalan efektif.
vii
ABSTRACT Bekti Asih Sutanti. 2011. Make-up of achievement learns of multiplication of mathematics through operation pocket media of calculate class student 2 MI Mambaul Ulum Tegalgondo Karangploso Malang. Keywords: achievement learns, through operation pocket media of calculate Background of this research by lowering of achievement learn student at mathematics subject in MI Mambaul Ulum Tegalgondo Karangploso Malang, especially at multiplication items. This matter is caused by the forwarding of items which is not attractive and do not accompany by supporter media, so that the understanding of student about multiplication is low. Usage of operation pocket media calculate can make pleasant study atmosphere, student more active in class and easy to comprehend multiplication items. This research aim to improve achievement learns student at multiplication items by using media of pocket operation calculate. This research type is PTK, research of this action from cycle one to next cycle, step every cycle started from observation early, planning, action, observation perception and of reflection at data analysis. Pursuant to data which is gathered in this research, at cycle of I mean assess student that is, 57,3, complete student only 3 from 19 student or 16%. While at cycle of II mean assess student that is 83,6, at cycle of II obtained by 18 from 19 student that reach completeness from KKM which stated by researcher that is 70, so that this research is discontinued because at cycle of II attainment of tired indicator 90%. Its conclusion have happened the make-up of achievement learn student at multiplication items in class of II MI Mambaul Ulum Tegalgondo Karangploso Malang. Suggested to educator to apply more study method or model of innovative in submitting items and also media supporting to study process and achievement learn student walk effectively.
viii
Kata Pengantar Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “Peningkatan Prestasi Belajar Perkalian Matematika Melalui Media Kantong Operasi Hitung Siswa Kelas 2 MI Mambaul Ulum Tegalgondo Karangploso Malang”. Skripsi ini disusun untuk memenuhi persyaratan guna memperoleh gelar sarjana pendidikan di Universitas Muhammadiyah Malang. Pada kesempatan ini penulis menyampaikan ucapan terima kasih kepada pihak – pihak yang telah membantu dalam kelancaran penelitian ini, khususnya kepada : 1. Dr. H. Muhadjir Effendy, M.AP selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Malang yang telah memberi kesempatan untuk melanjutkan pendidikan ke jenjang sarjana (S1) pendidikan di Universitas Muhammadiyah Malang. 2. Drs. H. Fauzan, M.Pd selaku Dekan FKIP Universitas Muhammadiyah Malang yang juga telah memberi kesempatan untuk melanjutkan pendidikan ke jenjang sarjana (S1) pendidikan guru sekolah dasar di Universitas Muhammadiyah Malang. 3. Dr. H. Ichsan Anshory, AM.M.Pd selaku Ketua Jurusan PGSD yang telah memberikan dukungan dan motivasi selama perkuliahan dan terselesaikan skripsi ini. 4. Elly Purwanti, Dra., M.P selaku dosen wali yang selama ini telah memberikan motivasi dan masukan bagi penulis.
ix
5. Dr. Endang Poerwanti, M.Pd selaku Dosen Pembimbing I yang telah membimbing dan memberikan semangat bagi penulis dari awal penulisan skripsi hingga terselesaikan skripsi ini. 6. Drs. Budiono,M.Si selaku Dosen Pembimbing II yang telah membimbing dan mengarahkan penulis dalam menyusun skripsi. 7. Bapak dan ibu dosen yang selama ini telah memberikan perkuliahan. 8. Lilik Mutmainah, S.Ag selaku kepala MI Mambaul Ulum Tegalgondo Karangploso yang memberikan ijin dalam penelitian. 9. Siti Chalimah, S.Pd selaku guru mata pelajaran matematika
MI
Mambaul Ulum Tegalgondo Karangploso yang bersedia menjadi rekan kolaborasi dalam penelitian. 10. Siswa-siswi kelas II MI Mambaul Ulum Tegalgondo Karangploso yang telah bersedia membantu jalannya proses penelitian. 11. Rekan-rekan mahasiswa PGSD UMM ysng telah memberikan motivasi dan dukungannya. 12. Untuk orang tua dan adik tercinta yang telah memberikan dukungan materiil dan moril. Akhirnya penulis berharap semoga skripsi ini dapat memberikan manfaat bagi mahasiswa khususnya dan seluruh pembaca pada umunya. Dengan lapang dada penulis menerima kritik serta saran yang sifatnya membangun. Malang, Juli 2011
Penyusun
x
DAFTAR ISI
HALAMAN SAMPUL………………………………...................... i LEMBAR PERSETUJUAN……………………………................. ii LEMBAR PENGESAHAN ……………………………................. iii SURAT PERNYATAAN ………………………………................. iv MOTTO............................................................................................ v LEMBAR PERSEMBAHAN......................................................... vi ABSTRAK ………………………………………………............... vii KATA PENGANTAR …………………………………................
ix
DAFTAR ISI ……………………………………………............... xi DAFTAR LAMPIRAN …………………………………..............
xiv
DAFTAR GAMBAR .....................................................................
xiv
DAFTAR TABEL ..........................................................................
xv
BAB I. PENDAHULUAN ………………………………............
1
1.1 Latar Belakang ……………………………….............
1
1.2 Rumusan Masalah ………………………………….....
5
1.3 Pemecahan Masalah ………………………………......
5
1.4 Tujuan Penelitian ……………………………………...
5
1.5 Hipotesis Tindakan ......................................................... 6 1.6 Manfaat Penelitian ………………………………….....
6
1.7 Ruang Lingkup dan Batasan Penelitian ……………....
7
BAB II. TINJAUAN PUSTAKA ………………………….........
8
2.1 Belajar dan Pembelajaran ………………………….....
8
2.1.1 Belajar ………………………………………….. 8 2.1.2 Pembelajaran …………………………………...
9
2.2 Prestasi Belajar dan Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi 9 2.2.1 Prestasi ………………………………………....
9
2.2.2 Prestasi Belajar …………………………….......
10
2.2.3 Faktor-faktor yang mempengaruhi prestasi belajar 11
xi
2.3 Pembelajaran Matematika……………………………... 17 2.3.1 Pengertian Matematika ………………………....
17
2.3.2 Hakekat Pembelajaran Matematika SD.….........
18
2.3.3 Pembelajaran matematika dalam kurikilum SD... 19 2.3.4 Tujuan Pembelajaran Matematika .......……..…. 21 2.4 Media Pembelajaran………………………………......
22
2.4.1 Pengertian Media Pembelajaran........................
22
2.4.2 Fungsi Media Pembelajaran..............................
23
2.4.3 Prinsip Pengunaan media..................................
24
2.4.4 Tahap- Tahap Merancang Media .....................
25
2.4.5 Jenis-Jenis Media Pembelajaran ......................
26
2.5 Media Kantong Bilangan...........................................
27
2.6 Media Kantong Operasi Hitung .…………………...... 28 2.5.1 Pengertian Media Kantong Operasi Hitung........ 28 2.5.2 Tujuan Media Kantong Operasi Hitung............. 29 2.5.3 Manfaat Media Kantong Operasi Hitung........... 29 2.5.4 Cara Penggunaan Media Kantong Operasi Hitung 30 2.5.5 Kelebihan dan kekurangan media kantong operasi hitung.....................................................................31 2.6 Operasi Hitung Perkalian.................................................32 2.7 Teori perkembangan intelektual Piaget.........................33 BAB III. METODE PENELITIAN ………………………........ 36 3.1 Metode dan Jenis Penelitian ………………………..... 36 3.2 Kehadiran Peneliti …………………………………..... 37 3.3 Tempat, Waktu dan Subyek Penelitian ………............... 32 3.3.1 Tempat Penelitian .................................................38 3.3.2 Waktu Penelitian................................................... 38 3.3.3 Subyek Penelitian................................................. 38 3.4 Sumber Data ………………………………………….. 38 3.5 Teknik Pengumpulan Data ………………….............. 39 3.5.1 Teknik Observasi ……………………………..... 39
xii
3.5.2 Teknik Wawancara …………………………...... 39 3.5.3 Teknik Dokumentasi ………………………….... 40 3.5.4 Teknik Tes ………………………………………. 40 3.6 Teknik Analisis Data …………………………………. 40 3.7 Validitas dan Realibitas ………………………………. 41 3.8 Prosedur Penelitian …………………………………… 42 3.8.1 Tahap Perancanaan ……………………………... 42 3.8.2 Tahap Pelaksanaan ……………………………... 42 3.8.3 Tahap Observasi ………………………………... 46 3.8.4 Tahap Refleksi ………………………………….. 46 BAB IV. LAPORAN HASIL PENELITIAN ……………......... 48 4.1 Pra Penelitian ………………………………………..... 48 4.2 Penelitian Siklus 1 ………………………………........ 50 4.2.1 Tahap Perencanaan Siklus 1 ………………….... 50 4.2.2 Tahap Pelaksanaan ……………………………... 51 4.2.3 Analisis Hasil Penelitian ……………………….. 57 4.2.4 Refleksi …………………………………………. 58 4.3 Penelitian Siklus 2 ……………………………………. 59 4.3.1 Tahap Perencanaan Siklus 2 ……………………. 59 4.3.2 Tahap Pelaksanaan ……………………………... 61 4.3.3 Analisis Hasil Penelitian ……………………...... 65 4.3.4 Refleksi ……………………………………........ 66 4.4 Hasil Penelitian ……………………………………….. 67 4.4.1 Rangkuman Hasil Penelitian Setiap Siklus …....
67
4.4.2 Rangkuman Hasil Refleksi Setiap Siklus ……... 70 4.4.3 Pembahasan …………………………………….. 71 BAB V. KESIMPULAN DAN SARAN ……………………...... 77 5.1 Kesimpulan …………………………………………… 77 5.2 Saran ………………………………………………….. 78 DAFTAR PUSTAKA ……………………………………........... 79 LAMPIRAN .................................................................................
xiii
81
DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran 1: Nilai Siklus …………………………………..........
81
Lampiran 2: Instrumen Penilaian RPP …………………............
82
Lampiran 3: Instrumen Penilaian Pembelajaran ………….........
83
Lampiran 4: Lembar Penilaian Proses Individu ……….............
84
Lampiran 5: Materi ……………………………….....................
86
Lampiran 6: Media ………………………………………...........
89
Lampiran 7: Lagu ………………………………………….........
91
Lampiran 8: RPP Siklus 1 …….....................…………..............
92
Lampiran 9: RPP Siklus 2 …....................…………..…….........
113
Lampiran 10: Hasil Observasi Setiap Siklus ……………...........
135
Lampiran 11: Biodata ……………………………………….......
155
Lampiran 12: Hasil Observasi dan Wawancara ………………...
156
Lampiran 13: Surat Keterangan Sudah Melakukan Penelitian ....
159
DAFTAR GAMBAR 1. Gambar Diagram Penelitian ....................................................
37
2. Gambar Media Kantong Operasi Hitung ................................. 89 3. Gambar Foto Siklus I.................................................................. 110 4. Gambar Foto Siklus II ................................................................ 132
xiv
DAFTAR TABEL
Siklus I 1.
Tabel 1: Nilai Pra Tindakan ......................................................... 49
2.
Tabel 2: Hasil Prestasi Kerja Kelompok Dalam Mengerjakan Soal54
3.
Tabel 3: Hasil Nilai Evaluasi Individu .......................................... 55
4.
Tabel 4: Daftar Nilai Siklus 1........................................................ 56
5.
Tabel 5: Nilai Rata- Rata Kelompok dan Individu ....................... 57 Siklus II
6.
Tabel 6: Hasil Prestasi Kerja Kelompok dalam mengerjakan soal..62
7.
Tabel 7: Hasil Evaluasi Individu ................................................. 63
8.
Tabel 8: Daftar Nilai Siklus 2 ..................................................... 64
9.
Tabel 9: Nilai Rata- Rata Kelompok dan Individu .................... 65
10. Tabel 10 : Daftar Perbandingan Nilai Siswa ............................... 72
xv
DAFTAR PUSTAKA Abu, Achmad. 2011. Pengertian Prestasi. http//achmad.pengertian prestasi html. diakses tanggal 9 Mei 2011 Adypadoe. 2007. Kantong Bilangan. http//Adypadoe. Pengertian kantong bilangan dalam matematika html. diakses tanggal 14 Agustus 2011 Aisyah, Nyimas. 2007. Pengembangan Pembelajaran Matematika. Jakarta: Departemen Pendidikan Nasional Anisa, Nurnik.2009. Implementasi Model Pembelajaran Problem Posing Untuk Peningkatan Penguasaan Konsep Peninggalan Sejarah Hindu- Budha pada opembelajaran IPS Melalui Media Peta Penjajah Pada Kelas 5 SDN Punten 1. Malang: FKIP UMM Akhdinirwanto. 2008 .Cara Mudah Mengembangkan Profesi Guru.Yogyakarta: Agupena Sabda Media Arifin, Zaenal. 2009. Evaluasi Pembelajaran.Bumi Siliwangi: PT Remaja Rosdakarya Asra, 2008. Komputer dan Media Pembelajaran SD. Jakarta: Departemen Pendidikan Nasional Baharuddin. 2007. Teori Belajar & Pembelajaran. Jogjakarta: AR-Ruzz Media Heruman. 2007. Model Pembelajaran Matematika Sekolah Dasar. Bandung: PT Remaja Rosdakarya Maswin. 2010. Pengertian Matematika. http//maswin.pengertian-matematika html. diakses tanggal 9 Mei 2010
xvi
Muhsetyo, Gatot. 2007. Pembelajaran Matematika SD. Jakarta: Universitas Terbuka Mulyasa, E.2009. Praktik Penelitian Tindakan Kelas. Bandung: PT.Remaja Rosdakarya Na’imah. 2011. Meningkatkan Hasil Belajar Perkalian Bilangan Cacah dengan Media Kantong Bilangan Kelas IV.http//karya. Ilmiah. Um.ac.id/12912. diakses tanggal 14 Agustus 2011 Pribadi,Benny. 2009. Model Desain Sistem Pembelajaran.Jakarta:Dian Rakyat Sunarto. 2009. P engertian Belajar. http//sunartombs.wordpress.com diakses tgl 9 Mei 2011 Sutisna. 2010. Pengertian Prestasi Belajar. http//sutisna.pengertian prestasi belajar_sutisna.com.html. diakses tanggal 9 Mei 2010 Wardani, Igak. 2007. Penelitian Tidakan Kelas..Jakarta: Universitas Terbuka. Yamin, Martinis. 2008. Desain Pembelajaran Berbasis Tingkat Satuan Pendidikan. Jakarta: Gaung Persada Press
xvii