BAN-PT
KEBIJAKAN NASIONAL SISTEM PENJAMINAN MUTU EKSTERNAL (AKREDITASI) Prof. Dr. Mansyur Ramly Ketua Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) 2012-2017 Vice President AQAN (ASEAN Quality Assurance Network) 2014-2017 Kepala Badan Penelitian dan Pengembangan Kemdiknas 2004-2011
Desiminasi Kebijakan Nasional SPMI DIREKTORAT JENDERAL PEMBELAJARAN DAN KEMAHASISWAAN 1
POKOK BAHASAN o o o o o o o o
Sistem Penjaminan Mutu Peraturan Perundang-undangan BAN-PT Tantangan dan Peluang Instrumen Akreditasi Proses Akreditasi Hasil Akreditasi Aliansi Strategis 2
Perubahan Eksternal Globalisasi
• membuka peluang beroperasinya perguruan tinggi dan lembaga akreditasi pendidikan tinggi asing di Indonesia
Akreditasi berbasis capaian
• Model dan pendekatan akreditasi tidak hanya menekankan pada compliance tetapi pada performance (output dan outcome) dalam rangka saling mengakui (mutual recognition)
Kesetaraan standar
• Akreditasi menjadi sarana atau prasyarat people mobility, recognition, dan standardisasi kompetensi
3
Perubahan Internal Akreditasi bersifat wajib
• Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2012 pasal 55
Akreditasi menjadi prasyarat penting pemberian ijazah, sertifikat, dan gelar
• Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2012 pasal 28 ayat (3) huruf a dan ayat (4) huruf a
Akreditasi mengarah pada capaian (outcomebased learning)
• Perpres Nomor 8 Tahun 2012 tentang KKNI
Tuntutan masyarakat
• untuk mendapatkan lulusan, output dan outcome perguruan tinggi berkualitas
4
SISTEM PENJAMINAN MUTU (SPMI dan SPME) SPMI = Sistem Penjaminan Mutu Internal SPME = Sistem Penjaminan Mutu Eksternal
CQI = Continuous Quality Improvement
SPME EVALUASI-DIRI SPMI
PERBAIKAN INTERNAL DAN PEMBINAAN
PERBAIKAN INTERNAL
EVALUASI EKSTERNAL/ AKREDITASI REKOMENDASI PEMBINAAN 5
►►►budaya mutu
RATE OF QUALITY IMPROVEMENT
Heywood, L.H., Principles-based accreditation: the way forward?, MJA, 186, 7, S31-S32, 2007
6
SPMI DAN SPME DALAM MEMBANGUN BUDAYA MUTU (Bahrul Hayat, 2014)
Pendekatan Responsif/Reaktif
SPME
• Regulasi • Standarisasi • Legitimate accountability
SPMI
• Required Process & Involvement • Regulasi Internal • Creating work
BUDAYA MUTU
Lemah dan tidak sehat
Culture of compliance
SPMI DAN SPME DALAM MEMBANGUN BUDAYA MUTU (Bahrul Hayat, 2014) Pendekatan Regeneratif/Reproduktif Sehat
SPME
• Regulasi • Standarisasi • Legitimate accountability
BUDAYA MUTU
Kuat
•Self Regulation •Institutional Need •Intrinsic Drive •Creating Quality
SPMI
PERATURAN DAN KEBIJAKAN MENGENAI AKREDITASI DAN PENJAMINAN MUTU PENDIDIKAN TINGGI (2003 - ..) 1 Undang-undang No. 20/2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional Undang-undang No. 14/2005 tentang Guru dan Dosen Peraturan Pemerintah No.19/2005 tentang Standar Nasional Pendidikan Rencana Strategis Depdiknas/Kemdiknas 2005-2009, 2010-2014 Peraturan Menteri Pendidikan Nasional No. 28/2005 tentang Badan Akreditasi Nasional - Perguruan Tinggi Peraturan Menteri Pendidikan Nasional No. 17/2009 tentang Perangkat Akreditasi Program Studi Sarjana Kebijakan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Peraturan Pemerintah No. 17/2010 tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan Pendidikan Peraturan Pemerintah No. 66/2010 tentang Perubahan atas PP No. 17/2010 Peraturan Menteri Pendidikan Nasional No. 6/2010 Peraturan Presiden No. 8/2012 tentang Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia 9
PERATURAN DAN KEBIJAKAN MENGENAI AKREDITASI DAN PENJAMINAN MUTU PENDIDIKAN TINGGI (2003 - ..) 2 Undang-Undang No. 12/2012 tentang Pendidikan Tinggi Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No. 59/2012 tentang Badan Akreditasi Nasional Peraturan Pemerintah No.32/2013 tentang Perubahan atas PP No.19/2005 Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No. 73/2013 tentang Penerapan Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia Peraturan Pemerintah No. 14/2014 tentang Penyelenggaraan Pendidikan Tinggi dan Pengelolaan Perguruan Tinggi Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No 49/2014 tentang Standar Nasional Pendidikan Tinggi yang diganti dengan Permenristekdikti No 44/2015 Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No 50/2014 tentang Sistem Penjaminan Mutu Pendidikan Tinggi Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No 87/2014 tentang Akreditasi Program Studi dan Perguruan Tinggi 10
PERUBAHAN (UU 20/2003 s/d UU 12/2012) AKREDITASI DAN PENJAMINAN MUTU PENDIDIKAN TINGGI Dari akreditasi sukarela wajib. Dari akreditasi program studi akreditasi program studi dan akreditasi perguruan tinggi. Dari sistem penjaminan mutu internal sukarela wajib. Dari badan akreditasi tunggal BAN-PT untuk akreditasi program studi dan akreditasi institusi BAN-PT untuk akreditasi institusi dan LAM
untuk akreditasi program studi. 11
PERUBAHAN SISTEM AKREDITASI 1996 - 2003
2003 - sekarang Akreditasi bersifat wajib. Akreditasi program studi dan institusi perguruan tinggi. Proses akreditasi meliputi asesmen kecukupan (desk evaluation) dan asesmen lapangan (visitasi). Instrumen generik dan instrumen profesi khusus.
AKREDITASI SEBELUM DAN SETELAH 2003
Akreditasi bersifat sukarela. Akreditasi program studi. Semula hanya desk evaluation berubah menjadi desk evaluation dan visitasi. Instrumen generik.
12
TANTANGAN JUMLAH PENDIDIKAN TINGGI PENDIDIKAN TINGGI DI INDONESIA (DALAM ANGKA)
Lebih dari 4.300 PT Lebih dari 23.000 program studi Penanggungjawab: Kementerian Ristekdikti Kementerian Agama Kementerian Pertahanan Kementerian Dalam Negeri Kementerian Kesehatan Kementerian Perhubungan dsb
13
STANDAR AKREDITASI BAN-PT (2009)
A. VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN, SERTA STRATEGI PENCAPAIAN B. TATAPAMONG, KEPEMIMPINAN, SISTEM PENGELOLAAN, DAN PENJAMINAN MUTU C. MAHASISWA DAN LULUSAN D. SUMBERDAYA MANUSIA E. KURIKULUM, PEMBELAJARAN DAN SUASANA AKADEMIK F. PEMBIAYAAN, SARANA DAN PRASARANA, DAN SISTEM INFORMASI G. PENELITIAN, PELAYANAN/PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT, DAN KERJASAMA 14
STANDAR NASIONAL PENDIDIKAN TINGGI Permenristekdikti No 44/2015 Standar Nasional Pendidikan Standar Nasional Penelitan Standar Nasional Pengabdian kepada Masyarakat 15
STANDAR NASIONAL PENDIDIKAN TINGGI (Permenristekdikti No. 44 Tahun 2016) Standar Nasional Standar Nasional Pendidikan
Standar Penelitian Standar
Pendidikan
Standar Kompetensi Lulusan
SN-DIKTI
Ditetapkan oleh Menteri atas usul Badan SNPT
SPT
SPT SNPT
Penelitian
Standar Pengabdian Kepada Standar Pengabdian Masyarakat Kepada Masyarakat
Standar Arah
Standar Arah
Standar Isi
Standar Kualifikasi dan Kompetensi
Standar Kualifikasi dan Kompetensi
Standar Proses
Standar Pengelolaan
Standar Pengelolaan
Standar Penilaian Pendidikan
Standar Proses
Standar Proses
Standar Pendanaan
Standar Pendanaan
Standar Sarana dan Prasarana
Standar Sarana dan Prasarana
Standar Luaran
Standar Luaran
Standar Capaian
Standar Capaian
Standar Pendidik dan Tenaga Kependidikan Standar Sarana dan Prasarana Standar Pengelolaan Standar Pembiayaan
SPT Ditetetapkan oleh setiap perguruan tinggi
1. standar bidang akademik
2. standar bidang non akademik 16
Sembilan Kriteria Akreditasi KERJASAMA & KEMITRAAN STRATEGIS
VISI MISI TATA KELOLA MAHASISWA DAN LULUSAN
SARANA PRASARANA
SEMBILAN KRITERIA
PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT
PENELITIAN
PEMBELAJAR AN DAN SUASANA AKADEMIK
SUMBER DAYA MANUSIA
17 17
TANTANGAN KELEMBAGAAN AKREDITASI MENDATANG BAN-PT • akreditasi institusi • program studi (jika belum ada LAM yang serumpun) • rekomendasi/monitoring/evaluasi LAM • pembukaan prodi baru (jika belum ada LAM yang serumpun) • pendirian perguruan tinggi baru LAM-1
LAM-2
LAM-3
LAM-4
LAM-n
LAM = Lembaga Akreditasi Mandiri, akreditasi program studi Contoh: • LAM Bidang Kesehatan - HPEQ Project (World Bank, Ditjen Dikti Kemdikbud) LAMPTKes • LAM Bidang Teknik - hibah luar negeri (JICA), Washington Accord IABEE
Kerjasama BAN-PT dengan asosiasi profesi dan asosiasi institusi pendidikan
18
CONTOH PEMRAKARSA LAM-PS
LAMPTKes (Kesehatan) Asosiasi Profesi: IDI, PDGI, PPNI, IBI, dsb (sementara 7 profesi kesehatan) Asosiasi Institusi Pendidikan: AIPKI, AFDOKGI, AIPNI, AIPKIND, dsb (sementara 7 profesi kesehatan)
IABEE (Indonesia Accreditation Board for Engineering Education) PII dan asosiasi profesi teknik lainnya Asosiasi institusi pendidikan: BKS perguruan tinggi teknik Pengakuan dari Washington Accord, Sydney Accord, Dublin Accord, Seoul Accord, dsb Pengakuan nasional dan internasional 19
INSTRUMEN AKREDITASI
BUKU I NASKAH AKADEMIK AKREDITASI BUKU II STANDAR DAN PROSEDUR AKREDITASI BUKU IIIA BORANG PROGRAM STUDI BUKU IIIB BORANG FAKULTAS/SEKOLAH TINGGI BUKU IV PANDUAN PENGISIAN BORANG BUKU V PEDOMAN PENILAIAN INSTRUMEN AKREDITASI BUKU VI MATRIKS PENILAIAN INSTRUMEN AKREDITASI BUKU VII PEDOMAN ASESMEN LAPANGAN AKREDITASI BUKU ED PEDOMAN EVALUASI DIRI PROGRAM STUDI DAN INSTITUSI PERGURUAN TINGGI
Instrumen yang digunakan dalam proses akreditasi dikembangkan berdasarkan standar dan parameter (Buku I : Naskah Akademik).
Data, informasi dan penjelasan setiap standar dan parameter yang diminta dalam rangka akreditasi dirumuskan dan disajikan dalam instrumen yang berbentuk borang. Borang akreditasi adalah dokumen yang berupa laporan diri (self-report) suatu program studi sarjana, yang dirumuskan sesuai dengan petunjuk yang terdapat pada Buku IV dan digunakan untuk mengevaluasi dan menilai serta menetapkan status dan peringkat akreditasi.
Borang akreditasi merupakan kumpulan data dan informasi mengenai masukan, proses, keluaran, hasil, dan dampak yang bercirikan upaya untuk meningkatkan mutu kinerja, keadaan dan perangkat kependidikan secara berkelanjutan.
Isi borang akreditasi mencakup deskripsi dan analisis yang sistematis sebagai respons yang proaktif terhadap berbagai indikator yang dijabarkan dari standar akreditasi. Standar dan indikator akreditasi tersebut dijelaskan dalam pedoman penyusunan borang akreditasi.
Standar akreditasi adalah tolok ukur yang harus dipenuhi oleh program studi dan institusi. Suatu standar akreditasi terdiri atas beberapa parameter (elemen penilaian) yang dapat digunakan sebagai dasar untuk mengukur dan menetapkan mutu dan kelayakan program studi dan institusi untuk menyelenggarakan program-programnya.
PROSES AKREDITASI
TUJUAN AKREDITASI Menentukan kelayakan dan mutu Program Studi dan institusi Perguruan Tinggi dengan mengacu pada Standar Nasional Pendidikan Tinggi; Menjamin mutu Program Studi dan institusi Perguruan Tinggi untuk melindungi kepentingan mahasiswa dan masyarakat; dan Mendorong peningkatan/perbaikan mutu pendidikan tinggi secara berkelanjutan
PRINSIP AKREDITASI independen akurat obyektif transparan akuntabel kredibel
imparsial
29
NILAI (VALUES) DLM AKREDITASI Kejujuran (honesty) Kepercayaan (trust) Keunggulan (excellence) Kredibilitas (credibility) Keadilan (Equity) Etik (Ethics) Akuntabilitas (accountability) 30
Azas dalam Sistem Akreditasi Amanah (trustworthy). Sistem Akreditasi Nasional dikembangkan untuk mewujudkan keterpercayaan dan tanggung jawab dalam memberi penjaminan kepada para stakeholders akreditasi;
Peningkatan Mutu Berkelanjutan (Continuous Quality Improvement). Sistem Akreditasi Nasional mendorong tumbuh kembangnya dorongan internal dalam institusi maupun program studi untuk melakukan perbaikan mutu secara berkelanjutan;
Akreditasi dilaksanakan secara komprehensif mencakup seluruh sistem manajemen dan penjaminan mutu program studi dan perguruan tinggi (masukan, proses, keluaran, capaian, dan dampak serta sistem analisa dan umpan-balik/umpan ke depan dalam proses menjaga dan meningkatkan mutu secara berkelanjutan.
Penjaminan Mutu Bertahap dan Berantai. Sistem Akreditasi Nasional diselenggarakan untuk memberi penjaminan mutu secara bertahap dan berkelanjutan dalam suatu siklus penjaminan mutu yg komprehensif, baik internal maupun eksternal. 31
32
HASIL AKREDITASI
D a t a A k r e d i t a s i
852 AIPT 30 November 2015 A = 26 (3,05%) B = 240 (28,17%) C = 586 (68,78%) 18.848 PRODI 30 November 2015 A = 1.946 (10,32%) B = 8.049 (42,71%) C = 8.853 (46,97%)
Jumlah dan Peringkat AIPT (Kepemilikan) LEMBAGA
A
B
C
Total
PTN PTS
17 6
50 148
7 439
74 593
KL
0 3 0 26
11 25 6 240
1 17 122 586
12 45 128 852
PTAN PTAS Total
Berdasarkan data BAN-PT per tanggal 30 November 2015
35
Jumlah dan Peringkat AIPT (Bentuk) Bentuk Universitas Institut Sek Tinggi Akademi Politeknik Total
A 22 3
B 127 22
0 0 1 26
63 8 20 240
Berdasarkan data BAN-PT per tanggal 30 November 2015
C
Total 91 240 22 47
353 96 24 586
416 104 45 852 36
Jumlah dan Peringkat APS (Jenjang) Jenjan g
A
S3 155 S2 405 S1 1164 D-IV 41 D-III 138 D-II D-I 3 Profesi 40 Berdasarkan per tanggal Total data BAN-PT1946
B 216 1090 5108 208 1325 9 12 81 8049
C 60 483 5852 149 2259 6 4 40 8853
Total 431 1978 12124 398 3722 15 19 161 18848 38
Akreditasi IPT Nasional Std.1. Visi, misi, tujuan dan sasaran, serta strategi pencapaian 4
Std.7. Penelitian, pelayanan/pengabdian kepada masyarakat, dan kerjasama
3 2
Std.2. Tata pamong, kepemimpinan, sistem pengelolaan, dan penjaminan mutu
1
Std.6. Pembiayaan, sarana dan prasarana, serta system informasi
Std.5. Kurikulum, pembelajaran, dan suasana akademik
0
Std.3. Mahasiswa dan lulusan
Std.4. Sumber daya manusia
39
39.
BADAN AKREDITASI NASIONAL PERGURUAN TINGGI
Akreditasi IPT Region : Jawa Std.1. Visi, misi, tujuan dan sasaran, serta strategi pencapaian 4
Std.7. Penelitian, pelayanan/pengabdian kepada masyarakat, dan kerjasama
3 2
Std.2. Tata pamong, kepemimpinan, sistem pengelolaan, dan penjaminan mutu
1
Std.6. Pembiayaan, sarana dan prasarana, serta system informasi Std.5. Kurikulum, pembelajaran, dan suasana akademik
0
Std.3. Mahasiswa dan lulusan
Std.4. Sumber daya manusia
40
40.
BADAN AKREDITASI NASIONAL PERGURUAN TINGGI
Akreditasi IPT Region : Luar Jawa Std.1. Visi, misi, tujuan dan sasaran, serta strategi pencapaian 4
Std.7. Penelitian, pelayanan/pengabdian kepada masyarakat, dan kerjasama
3 2
Std.2. Tata pamong, kepemimpinan, sistem pengelolaan, dan penjaminan mutu
1
Std.6. Pembiayaan, sarana dan prasarana, serta system informasi Std.5. Kurikulum, pembelajaran, dan suasana akademik
0
Std.3. Mahasiswa dan lulusan
Std.4. Sumber daya manusia
41
41.
BADAN AKREDITASI NASIONAL PERGURUAN TINGGI
Akreditasi IPT Jenis Lembaga : PTN Std.1. Visi, misi, tujuan dan sasaran, serta strategi pencapaian 4
Std.7. Penelitian, pelayanan/pengabdian kepada masyarakat, dan kerjasama
3 2
Std.2. Tata pamong, kepemimpinan, sistem pengelolaan, dan penjaminan mutu
1
Std.6. Pembiayaan, sarana dan prasarana, serta system informasi
Std.5. Kurikulum, pembelajaran, dan suasana akademik
0
Std.3. Mahasiswa dan lulusan
Std.4. Sumber daya manusia
42
42.
BADAN AKREDITASI NASIONAL PERGURUAN TINGGI
Akreditasi IPT Jenis Lembaga : PTS Std.1. Visi, misi, tujuan dan sasaran, serta strategi pencapaian 4
Std.7. Penelitian, pelayanan/pengabdian kepada masyarakat, dan kerjasama
3 2
Std.2. Tata pamong, kepemimpinan, sistem pengelolaan, dan penjaminan mutu
1
Std.6. Pembiayaan, sarana dan prasarana, serta system informasi
Std.5. Kurikulum, pembelajaran, dan suasana akademik
0
Std.3. Mahasiswa dan lulusan
Std.4. Sumber daya manusia
43
43.
BADAN AKREDITASI NASIONAL PERGURUAN TINGGI
Akreditasi IPT Jenis Lembaga : PTAN Std.1. Visi, misi, tujuan dan sasaran, serta strategi pencapaian 4
Std.7. Penelitian, pelayanan/pengabdian kepada masyarakat, dan kerjasama
3 2
Std.2. Tata pamong, kepemimpinan, sistem pengelolaan, dan penjaminan mutu
1
Std.6. Pembiayaan, sarana dan prasarana, serta system informasi Std.5. Kurikulum, pembelajaran, dan suasana akademik
0
Std.3. Mahasiswa dan lulusan
Std.4. Sumber daya manusia
44
44.
BADAN AKREDITASI NASIONAL PERGURUAN TINGGI
Akreditasi IPT Jenis Lembaga : PTAS
Std.1. Visi, misi, tujuan dan sasaran, serta… 4
Std.7. Penelitian, pelayanan/pengabdi…
3 2
Std.2. Tata pamong, kepemimpinan,…
1
Std.6. Pembiayaan, sarana dan… Std.5. Kurikulum, pembelajaran, dan…
0
Std.3. Mahasiswa dan lulusan Std.4. Sumber daya manusia
45
45.
BADAN AKREDITASI NASIONAL PERGURUAN TINGGI
Akreditasi IPT Peringkat A Std.1. Visi, misi, tujuan dan sasaran, serta strategi pencapaian 4
Std.7. Penelitian, pelayanan/pengabdian kepada masyarakat, dan kerjasama
3
2
Std.2. Tata pamong, kepemimpinan, sistem pengelolaan, dan penjaminan mutu
1
Std.6. Pembiayaan, sarana dan prasarana, serta system informasi Std.5. Kurikulum, pembelajaran, dan suasana akademik
0
Std.3. Mahasiswa dan lulusan
Std.4. Sumber daya manusia
46
46.
BADAN AKREDITASI NASIONAL PERGURUAN TINGGI
Akreditasi IPT Peringkat B Std.1. Visi, misi, tujuan dan sasaran, serta strategi pencapaian 4
Std.7. Penelitian, pelayanan/pengabdian kepada masyarakat, dan kerjasama
3 2
Std.2. Tata pamong, kepemimpinan, sistem pengelolaan, dan penjaminan mutu
1
Std.6. Pembiayaan, sarana dan prasarana, serta system informasi Std.5. Kurikulum, pembelajaran, dan suasana akademik
0
Std.3. Mahasiswa dan lulusan
Std.4. Sumber daya manusia
47
47.
BADAN AKREDITASI NASIONAL PERGURUAN TINGGI
Akreditasi IPT Peringkat C Std.1. Visi, misi, tujuan dan sasaran, serta… 4
Std.7. Penelitian, pelayanan/pengabdi…
3 2
Std.2. Tata pamong, kepemimpinan,…
1
Std.6. Pembiayaan, sarana dan… Std.5. Kurikulum, pembelajaran, dan…
0
Std.3. Mahasiswa dan lulusan Std.4. Sumber daya manusia
48
48.
BADAN AKREDITASI NASIONAL PERGURUAN TINGGI
NASIONAL
Borang Program Studi
Program Studi Std 1. Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran, serta Strategi Pencapaian 4 Program Studi Std 2. Tata Program Studi Std 7. 3 Pamong, Kepemimpinan, Penelitian, Pelayanan/PPM, Sistem Pengelolaan, dan 2 dan Kerjasama Penjaminan Mutu 1 Program Studi Std 6. 0 Program Studi Std 3. Pembiayaan, Sarana dan Prasarana, serta Sistem Mahasiswa dan Lulusan Informasi Program Studi Std 5. Kurikulum, Pembelajaran, dan Suasana Akademik
Program Studi Std 4. Sumber Daya Manusia
Evaluasi Diri Std 1.Akurasi Dan Kelengkapan Data Serta Informasi Yang Digunakan Untuk Menyusun Laporan Evaluasi-Diri 4 3 Std 2. Kualitas Analisis Yang 2 Digunakan Untuk 1 Std 4.Keterpaduan Dan Mengidentifikasi Dan Keterkaitan Antar Komponen 0 Merumuskan Masalah Pada Evaluasi-Diri Semua Komponen EvaluasiDiri
Std 3. Strategi Pengembangan Dan Perbaikan Program
Borang Unit Pengelola
Std 1. Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran, serta Strategi Pencapaian 4 Std 7. Penelitian, Pelayanan/PPM, dan Kerjasama
3
2
Std 2. Tata Pamong, Kepemimpinan, Sistem Pengelolaan, dan Penjaminan Mutu
1 Std 6. Pembiayaan, Sarana dan Prasarana, serta Sistem Informasi Std 5. Kurikulum, Pembelajaran, dan Suasana Akademik
0 Std 3. Mahasiswa dan Lulusan
Std 4. Sumber Daya Manusia
PERINGKAT A
Borang Program Studi
Program Studi Std 1. Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran, serta Strategi Pencapaian 4 Program Studi Std 2. Tata Program Studi Std 7. 3 Pamong, Kepemimpinan, Penelitian, Pelayanan/PPM, Sistem Pengelolaan, dan 2 dan Kerjasama Penjaminan Mutu 1 Program Studi Std 6. 0 Program Studi Std 3. Pembiayaan, Sarana dan Prasarana, serta Sistem Mahasiswa dan Lulusan Informasi Program Studi Std 5. Kurikulum, Pembelajaran, dan Suasana Akademik
Program Studi Std 4. Sumber Daya Manusia
Evaluasi Diri
Std 1.Akurasi Dan Kelengkapan Data Serta Informasi Yang Digunakan Untuk Menyusun Laporan Evaluasi-Diri 4 3 Std 2. Kualitas Analisis Yang 2 Digunakan Untuk 1 Std 4.Keterpaduan Dan Mengidentifikasi Dan Keterkaitan Antar Komponen 0 Merumuskan Masalah Pada Evaluasi-Diri Semua Komponen EvaluasiDiri
Std 3. Strategi Pengembangan Dan Perbaikan Program
Borang Unit Pengelola
Std 1. Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran, serta Strategi Pencapaian 4 Std 7. Penelitian, Pelayanan/PPM, dan Kerjasama
3
2
Std 2. Tata Pamong, Kepemimpinan, Sistem Pengelolaan, dan Penjaminan Mutu
1 Std 6. Pembiayaan, Sarana dan Prasarana, serta Sistem Informasi Std 5. Kurikulum, Pembelajaran, dan Suasana Akademik
0 Std 3. Mahasiswa dan Lulusan
Std 4. Sumber Daya Manusia
PERINGKAT B
Borang Program Studi
Program Studi Std 1. Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran, serta Strategi Pencapaian 4 Program Studi Std 2. Tata Program Studi Std 7. 3 Pamong, Kepemimpinan, Penelitian, Pelayanan/PPM, Sistem Pengelolaan, dan 2 dan Kerjasama Penjaminan Mutu 1 Program Studi Std 6. 0 Program Studi Std 3. Pembiayaan, Sarana dan Prasarana, serta Sistem Mahasiswa dan Lulusan Informasi Program Studi Std 5. Kurikulum, Pembelajaran, dan Suasana Akademik
Program Studi Std 4. Sumber Daya Manusia
Evaluasi Diri Std 1.Akurasi Dan Kelengkapan Data Serta Informasi Yang Digunakan Untuk Menyusun Laporan Evaluasi-Diri 4 3 2 Std 4.Keterpaduan Dan Keterkaitan Antar Komponen EvaluasiDiri
1 0
Std 3. Strategi Pengembangan Dan Perbaikan Program
Std 2. Kualitas Analisis Yang Digunakan Untuk Mengidentifikasi Dan Merumuskan Masalah Pada Semua…
Borang Unit Pengelola
Std 1. Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran, serta Strategi Pencapaian 4 Std 7. Penelitian, Pelayanan/PPM, dan Kerjasama
3
2
Std 2. Tata Pamong, Kepemimpinan, Sistem Pengelolaan, dan Penjaminan Mutu
1 Std 6. Pembiayaan, Sarana dan Prasarana, serta Sistem Informasi Std 5. Kurikulum, Pembelajaran, dan Suasana Akademik
0 Std 3. Mahasiswa dan Lulusan
Std 4. Sumber Daya Manusia
PERINGKAT C
Borang Program Studi
Program Studi Std 1. Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran, serta Strategi Pencapaian 4 Program Studi Std 2. Tata Program Studi Std 7. 3 Pamong, Kepemimpinan, Penelitian, Pelayanan/PPM, Sistem Pengelolaan, dan 2 dan Kerjasama Penjaminan Mutu 1 Program Studi Std 6. 0 Program Studi Std 3. Pembiayaan, Sarana dan Prasarana, serta Sistem Mahasiswa dan Lulusan Informasi Program Studi Std 5. Kurikulum, Pembelajaran, dan Suasana Akademik
Program Studi Std 4. Sumber Daya Manusia
Evaluasi Diri
Std 1.Akurasi Dan Kelengkapan Data Serta Informasi Yang Digunakan Untuk Menyusun Laporan Evaluasi-Diri 4 3 Std 2. Kualitas Analisis Yang 2 Digunakan Untuk 1 Std 4.Keterpaduan Dan Mengidentifikasi Dan Keterkaitan Antar Komponen 0 Merumuskan Masalah Pada Evaluasi-Diri Semua Komponen EvaluasiDiri
Std 3. Strategi Pengembangan Dan Perbaikan Program
Borang Unit Pengelola
Std 1. Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran, serta Strategi Pencapaian 4 Std 7. Penelitian, Pelayanan/PPM, dan Kerjasama
3
2
Std 2. Tata Pamong, Kepemimpinan, Sistem Pengelolaan, dan Penjaminan Mutu
1 Std 6. Pembiayaan, Sarana dan Prasarana, serta Sistem Informasi Std 5. Kurikulum, Pembelajaran, dan Suasana Akademik
0 Std 3. Mahasiswa dan Lulusan
Std 4. Sumber Daya Manusia
ALIANSI STRATEGIS
KEMITRAAN REGIONAL DAN INTERNASIONAL BAN-PT
INQAAHE
ANGGOTA BOARD
OF DIRECTORS
APQN
ANGGOTA BOARD
AQAN
ANGGOTA EXECUTIVE COMMITTEE
AQAAIW
ANGGOTA EXECUTIVE COMMITTEE 66
MANFAAT Aligning Referencing Harmonization Recognition Exchange of assessors Invited reviewers
67
ISESCO Islamic Educational, Scientific, and Cultural Organization (ISESCO) ditetapkan berdirinya dalam Third Islamic Summit Conference di Mekkah, 25-28 Januari 1981. ISESCO memiliki 52 negara anggota yang juga merupakan anggota Organization of Islamic Cooperation (OIC). Ada 5 negara anggota OIC (Turkey, Uzbekistan, Turkmenistan, Mozambique, dan Albania) yang belum menjadi anggota ISESCO. Ada 3 negar bukan anggota OIC (Thailand, Northern Cyprus, Federasi Rusia) menjadi obserever. Republik Indonesia menjadi anggota ISESCO sejak 1986. Indonesia menetapkan Kementerian Agama sebagai Country Secretariate atau Focal Point.
Salah satu program ISESCO yang melibatkan Republik Indonesia secara langsung adalah penetapan Key Performance Indicators (KPI) : A Guide for Assessment and Quality Enhancement for Universities in the Islamic World. Bersama 10 negara anggota lainnya, Republik Indonesia (cq Kementerian Agama) mengutus Prof. Mansur Ma’shum (Anggota BAN-PT) menghadiri The First Meeting of of the High Level Quality and Accreditation Committee (7-8 Mei 2014 di Jeddah) untuk membahas tindak lanjut implementasi KPI tersebut di negara anggota.
KPI for Islamic Universities 1. Teaching 2. Research 3. International out-look 4. Facilities, Resources, and Supporting Staff 5. Socio-economic impact
International Seminar, Roundtable and Executive Board Meeting of Islamic-QA Jakarta, 5-8 Oktober 2015 Instutional Partnership on Quality Assurance in Strengthening Islamic Higher Education
71
2012 : Kairo, Mesir. Penetapan Board Members 2013 : Manama, Bahrain Penetapan Presiden, Wakil Presiden, dan Board Members Pendaftaran Associate Members 2014 : Istanbul Turki Penerimaan UIN Jakarta dan UIN Malang sebagai Associate Members
72
UIN Jakarta dan UIN Malang menyatakan kesiapannya melaksanakan KPI Islamic-QA memberikan mandat kepada Indonesia untuk berkomunikasi dengan ISESCO
2016 Komite Monev KPI ISESCO (termasuk Indonesia) bertemu di Jakarta, difasilitasi Kemenag. 73
ISESCO 6-8 Mei 2014, Jeddah, KSA, High Level Expert on QA Meeting to evaluate implementation of KPI 18-20 Des 2014 : Conference of Islamic Miniters of HE, Reseacrh and Technology Penerimaan KPI oleh forum Indonesia mengusulkan agar komunikasi dg Islamic-QA
74
NATIONAL ACCREDITATION AGENCY FOR HIGHER EDUCATION Address: Kompleks Mandikdasmen Kemdikbud Gedung D Lantai 1 Jalan R.S. Fatmawati, Cipete Jakarta 12410 http://www.ban-pt.or.id e-mail:
[email protected] Phone (Secretariate): (+62-21) 7668791, 7694403, 7698035 Facsimile: (+62-21) 7668690, 7668790 75
ANGGOTA 2012-2017 NAMA (urutan alfabetik)
INISIAL
Abdurahman Adisaputra
AA
Agus Irianto
AI
Bambang Wirjatmadi
BW
Dwiwahju Sasongko
DS
Fahimah Martak
FM
Hairul Abral
HA
Hidayat Syarief
HS
Ki Supriyoko
KS
Mansur Ma'shum
MM
Mansyur Ramly
MR
Muchamad Syafruddin
MS
M. Natsir Nessa
NN
Samuel Dossugi
SD
S.M. Widyastuti
MW
Syamsul Amar
SA
Ketua: Prof. Dr. Mansyur Ramly Sekretaris: Dr. Ir. Dwiwahju Sasongko
76
Syukron Terima kasih Thank you