`
FAKULTAS PSIKOLOGI Universitas Muhammadiyah Surakarta
PSIKIATRI Rencana Mutu Pembelajaran
PSIKIATRI 754502
Rencana Mutu Pembelajaran
PERTEMUAN
Nama Dosen
:
Program Studi
: Psikologi S1
Nama Mata Kuliah Jumlah SKS Kelas/Semester Alokasi Waktu
: : : :
1
Psikiatri dua Tiga 100 menit
I. Standar Kompetensi : Mahasiswa dapat mengetahui, memahami, menguasai dan mampu menjelaskan pendektan kedokteran terhadap perilaku disorder. II. Kompetensi Dasar : Memahami dan menjelaskan pendekatan kedokteran yang berhubungan dengan perilaku disorder.
III. Indikator : Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat : 1. Menjelaskan pengertian dan ruang lingkup psikiatri 2. Menjelaskan keterkaitan dengan mata kuliah lain 3. Memahami metode pembelajaran yang dipakai IV. Materi Ajar : 1. ruang lingkup kuliah 2. mata kuliah terkait 3. Kontrak belajar V.
Metode/Strategi Pembelajaran : Ceramah, Diskusi (every student is a teacher)
VI.Tahap Pembelajaran : A. Kegiatan Awal : Dosen membuka perkuliahan dan menjelaskan topik kuliah minggu ini.. B. Kegiatan Inti : Dosen menayangkan silabi perkuliahan Penyusunan kontrak belajar melalui inventarisasi usul dari setiap mahasiswa (every student is a teacher) Penyimpulan kontrak belajar Pemilihan ketua kelas dengan model usul dari mahasiswa C. Kegiatan Akhir : Mahasiswa memberikan feedback perkuliahan dan dosen menyimpulkan apa yang sudah dilakukan bersama-sama. VII. Alat/Bahan/Sumber Balajar : A. Alat/Media : OHP, LCD, Laptop B. Bahan/Sumber Belajar :
VIII Penilaian : A. Teknik dan instrument penilaian : 1. Keaktifan dan sumbangan materi dalam diskusi (dinilai) 2. Kuis (diberikan juga pada awal kuliah minggu depan) a. Sebutkan ruang lingkup psikiatri. b. Sebutkan isi kontrak belajar B. Kriteria Penilaian : Pertemuan pertama ini hanya melibatkan nilai kehadiran saja.
Fakultas Psikologi UMS –
P4
PSIKIATRI 754502
Nama Dosen
:
Program Studi
: Psikologi S1
Nama Mata Kuliah Jumlah SKS Kelas/Semester Alokasi Waktu
: Psikiatri : : Tiga : 200 menit
Rencana Mutu Pembelajaran
PERTEMUAN
2-3
I.
Standar Kompetensi : Mahasiswa dapat mengetahui, memahami, menguasai dan mampu menjelaskan konsep fungsi kedokteran yang terkait dengan proses psikologis terutama perilaku disorder
II.
Kompetensi Dasar : Memahami dan menjelaskan teori kedokteran tentang perilaku disorder
III. Indikator : Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat : 1. Menjelaskan teori-teori mutakhir 2. Menjelaskan mekanisme tata laksana pendekatan kedokteran dalam menangani perilaku disorder 3. Menjelaskaan perbandingan persamaan dan perbedaan antara pendekatan kedokteran dan psikologi dalam menangani perilaku disorder.
IV. 1. 2. 3.
Materi Ajar : Studi teori mutakhir kedokteran Mekanisme tata laksana pendekatan kedokteran Perbandingan pendekatan psikiatri dan psikologi
V. Metode/Strategi Pembelajaran : Ceramah, Diskusi (reading guide).
VI.Tahap Pembelajaran : A. Kegiatan Awal : Kuis, dilanjutkan dengan membuka perkuliahan B. Kegiatan Inti : Mahasiswa mendengarkan kuliah power point Setelah selesai dilakukan tanya jawab Dosen membagikan gambar kosong untuk diisi mahasiswa sebagai kuis 01 C. Kegiatan Akhir : Mahasiswa memberikan feedback perkuliahan dan dosen menyimpulkan apa yang sudah dilakukan bersama-sama. VII. Alat/Bahan/Sumber Balajar : A. Alat/Media : OHP, LCD, Laptop B. Bahan/Sumber Belajar : Milgrom, 2001
VIII Penilaian : A. Teknik dan instrument penilaian : 1. Keaktifan dan sumbangan materi dalam diskusi (dinilai) 2. Kuis (diberikan juga pada awal kuliah minggu depan) B. Kriteria Penilaian : Proses diskusi + portfolio + kuis
Fakultas Psikologi UMS –
P5
PSIKIATRI 754502
Nama Dosen
:
Program Studi
: Psikologi S1
Nama Mata Kuliah Jumlah SKS Kelas/Semester Alokasi Waktu
: Psikiatri : : Tiga : 200 menit
Rencana Mutu Pembelajaran
PERTEMUAN
4-5
I. Standar Kompetensi : Mahasiswa dapat mengetahui, memahami, menguasai dan mampu menjelaskan konsep klinis medis, social, dan kebijakan kesehatan untuk perilaku disorder II. Kompetensi Dasar : Mahasiswa dapat mengetahui, memahami, menguasai dan mampu menjelaskan klinis medis, social dan kebijakan kesehatan pada perilaku disorder
pengaruh konsep
III. Indikator : Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat : Memahami dan menjelaskan bagaimana proses dan interaksi bidang ilmu terkait
IV. Materi Ajar : Konsep klinis medis, sosial dan kebijakan kesehatan
V.
Metode/Strategi Pembelajaran : Ceramah, Diskusi (power of two dan reading guide)
VI.Tahap Pembelajaran : A Kegiatan Awal : Ceramah multimedia dengan gambar-gambar contoh farmasi B. Kegiatan Inti : Mahasiswa membaca download internet tentang konsep klinis medis, social tentang perilaku disorder C. Kegiatan Akhir : Mahasiswa memberikan feedback perkuliahan dan dosen menyimpulkan apa yang sudah dilakukan bersama-sama. yang sudah dilakukan bersama-sama. VII. Alat/Bahan/Sumber Balajar : A. Alat/Media : OHP, LCD, Laptop B. Bahan/Sumber Belajar : Milgrom, 2001
VIII Penilaian : Teknik dan instrument penilaian : Keaktifan dan sumbangan materi dalam diskusi (dinilai) B. Kriteria Penilaian : Proses diskusi + portfolio + kuis
Fakultas Psikologi UMS –
P6
PSIKIATRI 754502
Nama Dosen
:
Program Studi
: Psikologi S1
Nama Mata Kuliah Jumlah SKS Kelas/Semester Alokasi Waktu
: Psikiatri : : Tiga : 200 menit
Rencana Mutu Pembelajaran
PERTEMUAN
6-7
VI. Standar Kompetensi : Mahasiswa dapat mengetahui, memahami, menguasai dan mampu menjelaskan tata laksana antara professional psikolog dan psikiater VII. Kompetensi Dasar : Mahasiswa dapat mengetahui, memahami, menguasai dan mampu menjelaskan professional psikolog dan psikiater..
tata laksana antara
VIII. Indikator : Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat : Memahami dan menjelaskan bagaimana proses dan tatalaksana professional psikolog dan psikiater
IX.
Materi Ajar : Tata laksana dan Kode etik profesi
X.
Metode/Strategi Pembelajaran : Ceramah, Diskusi (power of two dan reading guide)
VI.Tahap Pembelajaran : A Kegiatan Awal : Ceramah multimedia dengan gambar-gambar contoh farmasi B. Kegiatan Inti : Mahasiswa membaca download internet tentang perkembangan tata laksana dan kode etik yang terkait dengan perilaku C. Kegiatan Akhir : Mahasiswa memberikan feedback perkuliahan dan dosen menyimpulkan apa yang sudah dilakukan bersama-sama. yang sudah dilakukan bersama-sama. VII. Alat/Bahan/Sumber Balajar : A. Alat/Media : OHP, LCD, Laptop B. Bahan/Sumber Belajar : Nurcombe, 2008
VIII Penilaian : Teknik dan instrument penilaian : Keaktifan dan sumbangan materi dalam diskusi (dinilai) B. Kriteria Penilaian : Proses diskusi + portfolio + kuis
Fakultas Psikologi UMS –
P7
PSIKIATRI 754502
Nama Dosen
:
Program Studi
: Psikologi S1
Nama Mata Kuliah Jumlah SKS Kelas/Semester Alokasi Waktu
: Psikiatri : : Tiga : 200 menit
Rencana Mutu Pembelajaran
PERTEMUAN
8-9
XI. Standar Kompetensi : Mahasiswa dapat mengetahui, memahami, menguasai dan mampu menjelaskan konsep treatment antara psikologi dan psikiatri XII. Kompetensi Dasar : Mahasiswa dapat mengetahui, memahami, menguasai dan mampu menjelaskan psikologi dan psikiatri
treatment antara
XIII. Indikator : Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat : Memahami dan menjelaskan bagaimana perbedaan dan persamaan treatment psikologis dan psikiatri
XIV. Materi Ajar : Model treatment psikologi dan psikiatri
XV.
Metode/Strategi Pembelajaran : Ceramah, Diskusi (power of two dan reading guide)
VI.Tahap Pembelajaran : A Kegiatan Awal : Ceramah multimedia dengan gambar-gambar contoh B. Kegiatan Inti : Mahasiswa membaca download internet tentang perkembangan treatment yang terkait dengan perilaku disorder C. Kegiatan Akhir : Mahasiswa memberikan feedback perkuliahan dan dosen menyimpulkan apa yang sudah dilakukan bersama-sama. yang sudah dilakukan bersama-sama. VII. Alat/Bahan/Sumber Balajar : A. Alat/Media : OHP, LCD, Laptop B. Bahan/Sumber Belajar : Kaplan &Saddock, 2008. Hahn & Lawrence, 2008 Byrne, 2008 VIII Penilaian : Teknik dan instrument penilaian : Keaktifan dan sumbangan materi dalam diskusi (dinilai) B. Kriteria Penilaian : Proses diskusi + portfolio + kuis
Fakultas Psikologi UMS –
P8
PSIKIATRI 754502
Rencana Mutu Pembelajaran
Nama Dosen
:
PERTEMUAN
Program Studi
: Psikologi S1
10-11
Nama Mata Kuliah Jumlah SKS Kelas/Semester Alokasi Waktu
: Psikiatri : : Tiga : 200 menit
I. Standar Kompetensi : Mahasiswa dapat mengetahui, memahami, menguasai dan mampu menjelaskan minimal 1 contoh perilaku disorder. II. Kompetensi Dasar : Memahami dan menjelaskan konsep perilaku disorder.
III. Indikator : Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat : 1. Konsep perilaku disorder
IV. Materi Ajar : 1. Membahas studi kasus, seperti Perilaku gila “insanity” 2. Perilaku penyalahgunaan obat-obat psikotrofika (NAPZA) V. Metode/Strategi Pembelajaran : Ceramah, Studi kasus, Diskusi (every student is a teacher)
VI.Tahap Pembelajaran : A. Kegiatan Awal : Dosen membuka perkuliahan dan menjelaskan konsep disorder dseperti kegilaan dan penggunaan dan penyalahgunaan obat B. Kegiatan Inti : Mahasiswa memberikan pengalaman mengenal gangguan perilaku berat dan ringan Mahasiswa menyebutkan faktor-faktor penyebab penyalahgunaan obat Melakukan penyimpulan hasil diskusi C. Kegiatan Akhir : Mahasiswa memberikan feedback perkuliahan dan dosen menyimpulkan apa yang sudah dilakukan bersama-sama. VIII. Alat/Bahan/Sumber Balajar : A. Alat/Media : OHP, LCD, Laptop B. Bahan/Sumber Belajar : Mustofa bab 8-9 Satgas Luhpen, Bagian I bab 1-6 Mendel, 2007 Hahn & Lawrence, 2008
VIII Penilaian : A. Teknik dan instrument penilaian : Keaktifan dan sumbangan materi dalam diskusi (dinilai) B. Kriteria Penilaian : Proses diskusi + portfolio + kuis
Fakultas Psikologi UMS –
P9
PSIKIATRI 754502
Nama Dosen
:
Program Studi
: Psikologi S1
Nama Mata Kuliah Jumlah SKS Kelas/Semester Alokasi Waktu
: Psikiatri : : Tiga : 100 menit
Rencana Mutu Pembelajaran
PERTEMUAN
12
I. Standar Kompetensi : Mahasiswa dapat mengetahui, memahami, menguasai dan mampu menjelaskan konsep terapi farmasi dan psikologi. II. Kompetensi Dasar : Memahami dan menjelaskan konsep terapi medis dan psikologis pada ganggua psikologis.
III. Indikator : Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat : 1. Konsep terapi medis 2. Konsep terapi psikologis IV. Materi Ajar : 1. Kapita selekta kasus-kasus psikologis remaja bermasalah (NAPZA) 2. Kapita selekta kasus-kasus psikologis gangguan kepribadian (anxiety, depresi, paranoid, psizophrenia V. Metode/Strategi Pembelajaran : Ceramah, Diskusi (every student is a teacher)
VI.Tahap Pembelajaran : A. Kegiatan Awal : Presentasi kelompok dengan mencari contoh kasus-kasus. B. Kegiatan Inti : Mahasiswa memberikan uraian tentang hunting informasi tentang terapi medis dan psikologis dari para ahli (psikiater atau psikolog) Diskusi kelompok dan kelas diarahkan untuk memahami proses, dinamika dan proses rehabilitasi par apenderita C. Kegiatan Akhir : Mahasiswa memberikan feedback perkuliahan dan dosen menyimpulkan apa yang sudah dilakukan bersama-sama. IX. Alat/Bahan/Sumber Balajar : A. Alat/Media : OHP, LCD, Laptop B. Bahan/Sumber Belajar : Mustofa bab 10-11 Satgas Luhpen, Bagian II bab 1-6
VIII Penilaian : A. Teknik dan instrument penilaian : Keaktifan dan sumbangan materi dalam diskusi (dinilai) B. Kriteria Penilaian : Proses diskusi + portfolio + kuis
Fakultas Psikologi UMS –
P 10
PSIKIATRI 754502
Rencana Mutu Pembelajaran
Penilaian Akhir a. b.
kehadiran di kelas minimal 75% tatap muka dengan dosen, kurang dari 75% mahasiswa tidak dapat mengikuti Ujian Akhir Semester (UAS) rumus nilai akhir 30% UTS + 40% UAS + 10% diskusi + 10% portfolio + 10% kuis
Pustaka Mustofa, 2006, Farmakologi dan Toksikologi, Jogjakarta: Fakltas Kedokteran Univesitas Gajah Mada Rul Afiyah, 2005, Farmakodinamik dan farmakokinetik, Jogjakarta: Fakltas Kedokteran Univesitas Gajah Mada Satgas Luhpen Narkoba Mabes Polri, 2000, Penanggulangan Penyalahgunaan Bahaya Narkoba, Jakarta: Subdit Bintibmas Ditbimnas Polri. Rhoda K. Hahn, Lawrence J. Albers, Christopher Reist, 2008, Psychiatry, ISBN: 1934323101, Current Clinical Strategies Publishing. Barry Nurcombe, Peter T. Loosen, James F. Leckman,2008, Psychiatry: Current Diagnosis & Treatment in Psychiatry, 2e, ISBN: 9780071422925, Mcgraw-hill Medical Publishing. Benjamin James Sadock, Virginia Alcott Sadock, 2008, Synopsis Of Psychiatry 10/e, ISBN: 9788189960377, Lippincott Willimas & Wilkins. Peter Byrne, Nicola Byrne, 2008, Psychiatry, ISBN: 9781405159838, Wiley-blackwell E. Mendel, William C. Krauss, 2007, Textbook Of Psychiatry: A Psychological Study Of Insanity, ISBN: 9781432508494, Kessinger Publishing. Jeannette Milgrom, Jeanette Milgrom, Milgrom, 2001, Psychology And Psychiatry: Integrating Medical Practice, ISBN: 9780471981084, John Willey & Sons.
Fakultas Psikologi UMS –
P 11