DATA DAN INFORMASI DITJEN PLANOLOGI KEHUTANAN TAHUN 2013
KEMENTERIAN KEHUTANAN DIREKTORAT JENDERAL PLANOLOGI KEHUTANAN DESEMBER 2013
KATA PENGANTAR Buku Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013 ini disusun sebagai bentuk implementasi Permenhut Nomor: P.07/Menhut-II/2011 tentang Pelayanan Informasi Publik di Lingkungan Kementerian Kehutanan. Penyusunan buku ini dimaksudkan sebagai upaya untuk memenuhi kebutuhan data dan informasi yang tepat, akurat, dan terkini, khususnya bidang planologi kehutanan kepada masyarakat. Buku Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013 merupakan gambaran capaian kinerja setiap eselon II lingkup Direktorat Jenderal Planologi Kehutanan
yang
meliputi
Direktorat
Perencanaan
Kawasan
Hutan,
Direktorat
Pengukuhan, Penatagunaan, dan Tenurial Kawasan Hutan, Direktorat Inventarisasi dan Pemantauan Sumberdaya Hutan, Direktorat Penggunaan Kawasan Hutan, Direktorat Wilayah Pengelolaan dan Penyiapan Areal Pemanfaatan Kawasan Hutan, Sekretariat Direktorat Jenderal Planologi Kehutanan dan Balai Pemantapan Kawasan Hutan (BPKH) Wilayah I s/d XVII. Kami menyadari penyusunan buku ini belum sempurna, oleh karena itu kami mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun untuk menyempurnakannya.
Jakarta, Desember 2013 Direktur Jenderal Planologi Kehutanan
Ir. Bambang Soepijanto, MM. NIP. 19561215 198203 1 002
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
i
DAFTAR ISI Halaman KATA PENGANTAR ......................................................................................................... i DAFTAR ISI ......................................................................................................................... ii DAFTAR TABEL ................................................................................................................. iii BAB I. VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN .......................................................... A. Visi ................................................................................................................... B. Misi .................................................................................................................. C. Tujuan dan Sasaran .......................................................................................
1 1 1 2
BAB II. PROGRAM DAN KEGIATAN ........................................................................ A. Program .......................................................................................................... B. Kegiatan ..........................................................................................................
5 5 5
BAB III. KEMAJUAN KEGIATAN DIREKTORAT JENDERAL PLANOLOGI KEHUTANAN ...................................................................................................... A. Kemajuan Kegiatan Prioritas Tahun 2013 ................................................. B. Kemajuan Kegiatan Rinci Tahun 2013 .......................................................
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
13 13 13
ii
DAFTAR TABEL Halaman I. PERENCANAAN KAWASAN HUTAN Tabel I.1
Progres Persetujuan Substansi Kehutanan dalam Usulan Revisi RTRWP ......................... 14
Tabel I.2
Kebijakan dan Strategi RKTN 2011 – 2030 .............................................................................. 19
Tabel I.3
Hasil Analisis Kawasan Berdasarkan Fungsi (Juta Hektar) dalam Dokumen RKTN 2011 – 2030 ....................................................................................................................... 22
Tabel I.4
Luas Arahan Pemanfaatan pada Tahun 2030 (Juta Hektar) ................................................. 23
Tabel I.5
Perkembangan Progres Penyusunan RKTP Tahun 2013....................................................... 24
II. PENGUKUHAN, PENATAGUNAAN, DAN TENURIAL KAWASAN HUTAN Tabel II.1
Luas Kawasan Hutan dan Kawasan Konservasi Perairan Indonesia Berdasarkan SK Menteri Kehutanan ..................................................................................................................... 26
Tabel II.2
Perkembangan Penataan Batas Kawasan Hutan S/D Tahun 2013 ...................................... 27
Tabel II.3
Perkembangan Pengesahan Berita Acara Tata Batas Kawasan Hutan Parsial S/D Tahun 2013 ................................................................................................................................... 28
Tabel II.4
Perkembangan Penetapan Kawasan Hutan S/D Tahun 2013 .............................................. 29
Tabel II.5
Perkembangan Tata Batas IUPHHK-HA/HT S/D Tahun 2013........................................... 30
Tabel II.6
Data Perkembangan Penunjukan dan Penetapan Kawasan Hutan dengan Tujuan Khusus (KHDTK) S/D 2013 ...................................................................................................... 31
Tabel II.7
Perkembangan Perubahan Peruntukan Kawasan Hutan Produksi Yang Dapat di Konversi Untuk Pertanian/Perkebunan Tahap SK Pelepasan 2013 ................................... 34
Tabel II.8
Perkembangan Pelepasan Kawasan Hutan Untuk Pemukiman Transmigrasi Tahap Persetujuan Prinsip ..................................................................................................................... 35
Tabel II.9
Perkembangan Pelepasan Kawasan Hutan Untuk Pemukiman Transmigrasi Tahap SK Pelepasan Kawasan Hutan .................................................................................................. 36
Tabel II.10
Perkembangan Perubahan Fungsi Kawasan Hutan S/D Tahun 2013 ................................ 37
Tabel II.11
Tukar Menukar Kawasan Hutan .............................................................................................. 40
III. WILAYAH PENGELOLAAN DAN PENYIAPAN AREAL PEMANFAATAN KAWASAN HUTAN Tabel III.1
Penetapan Wilayah KPH ........................................................................................................... 41
Tabel III.2
Perkembangan Penetapan Wilayah KPH Konservasi ........................................................... 43
Tabel III.3
Perkembangan Penetapan Wilayah KPH Model ................................................................... 46
Tabel III.4
Perkembangan Kelembagaan KPH Model ............................................................................. 52
Tabel III.5
Penyiapan Peta Areal Kerja IUPHHK-HA .............................................................................. 55
Tabel III.6
Penyiapan Peta Areal Kerja IUPHHK-HTI ............................................................................. 56
Tabel III.7
Penyiapan Peta Areal Kerja IUPHHK-RE ............................................................................... 57
Tabel III.8
Penyiapan Peta KHDTK ............................................................................................................ 58
Tabel III.9
Penyiapan Peta Pencadangan HTR .......................................................................................... 59
Tabel III.10 Penyiapan Peta Penetapan HKm .............................................................................................. 60 Tabel III.11 Penyiapan Peta Penetapan Hutan Desa ................................................................................. 61 IV. PENGGUNAAN KAWASAN HUTAN Tabel IV.1
Perkembangan Izin Pinjam Pakai Kawasan Hutan Untuk Kegiatan Survey/Eksplorasi Tambang & Non Tambang ........................................................................................................ 62
Tabel IV.2
Perkembangan Izin Pinjam Pakai Kawasan Hutan Untuk Kegiatan Operasi Produksi Tambang & Non Tambang ........................................................................................................ 63
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
iii
Tabel IV.3
Perkembangan Izin Pinjam Pakai Kawasan Hutan Untuk Kegiatan Survey/Eksplorasi Komoditas Tambang Tahun 2013 ............................................................................................. 64
Tabel IV.4
Perkembangan Izin Pinjam Pakai Kawasan Hutan Untuk Kegiatan Operasi Produksi Komoditas Tambang Tahun 2013 ............................................................................................ 65
Tabel IV.5
Perkembangan Izin Pinjam Pakai Kawasan Hutan Untuk Kegiatan Operasi Produksi Komoditas/Sub Kegiatan Non Tambang Tahun 2013 .......................................................... 66
Tabel IV.6
Perkembangan Lahan Kompensasi (S/D Tahap Penunjukan)............................................. 67
Tabel IV.7
Rekapitulasi Laporan Perkembangan Penyetoran PNBP Penggunaan Kawasan Hutan . 68
V. INVENTARISASI DAN PEMANTAUAN SUMBER DAYA HUTAN Tabel V.1
Perkembangan Pemeriksaan Hasil Penafsiran Citra Satelit pada Unit IUPHHK-HA ...... 69
Tabel V.2
Perkembangan Pemeriksaan Hasil Penafsiran Citra Satelit pada Unit IUPHHK-HTI ..... 70
Tabel V.3
Daftar Pengadaan Citra Resolusi Tinggi Tahun 2012 (Resolusi Tinggi /0,5 Meter) ......... 71
Tabel V.4
Data Citra Landsat 2000 – 2013 ................................................................................................. 74
Tabel V.5
Pendataan Peta-Peta Tematik Non Kehutanan ...................................................................... 79
Tabel V.6
Ketersediaan Peta Dasar ............................................................................................................ 80
Tabel V.7
Peta Indikatif Penundaan Pemberian Izin Baru (PIPIB) di Hutan Alam Primer dan Lahan Gambut ............................................................................................................................. 81
VI. PENUNJANG Tabel VI.1
Kegiatan Pokok dan Indikator Kinerja Utama Direktorat Jenderal Planologi Kehutanan Tahun 2011-2013 ..................................................................................................... 82
Tabel VI.2
Alokasi dan Serapan Anggaran Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2011-2013 ................ 83
Tabel VI.3
Peraturan Perundang-Undangan ............................................................................................. 84
Tabel VI.4
Proyek Bantuan Luar Negeri Direktorat Jenderal Planologi Kehutanan Tahun 2012-2013 ...................................................................................................................................... 87
Tabel VI.5
Rekapitulasi Sebaran PNS dan CPNS Berdasarkan Golongan dan Jenis Kelamin Lingkup Direktorat Jenderal Planologi Kehutanan ............................................................... 88
Tabel VI.6
Rekapitulasi Sebaran PNS dan CPNS Berdasarkan Golongan dan Jenis Kelamin Lingkup Balai Pemantapan Kawasan Hutan (BPKH) ........................................................... 89
Tabel VI.7
Sebaran Pegawai Berdasarkan Tingkat Pendidikan dan Jenis Kelamin Lingkup Direktorat Jenderal Planologi Kehutanan .............................................................................. 90
Tabel VI.8
Sebaran Pegawai Berdasarkan Tingkat Pendidikan dan Jenis Kelamin Lingkup Balai Pemantapan Kawasan Hutan Direktorat Jenderal Planologi Kehutanan ........................... 91
Tabel VI.9
Sarana dan Prasarana ................................................................................................................. 94
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
iv
BAB I VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN A. Visi Visi merupakan pernyataan mengenai pandangan Direktorat Jenderal Planologi Kehutanan dimasa 5 (lima) tahun yang akan datang, kemana dan bagaimana Direktorat Jenderal Planologi Kehutanan harus berkarya agar tetap eksis,konsisten, produktif, antisipatif dan inovatif, dengan kata lain visi merupakan suatu gambaran tentang keadaan yang ingin dicapai pada akhir tahun perencanaan (2014). Berdasarkan hal tersebut, maka ditetapkan Visi Direktorat Jenderal Planologi Kehutanan sebagai berikut: “Terwujudnya Perencanaan Makro Bidang Kehutanan dan Pemantapan Kawasan Hutan untuk Mendukung Pengelolaan Hutan Lestari“.
B. Misi Misi merupakan suatu yang harus dilaksanakan oleh Direktorat Jenderal Planologi Kehutanan agar tujuan yang telah ditetapkan dapat terlaksana dan berhasil dengan baik. Misi Direktorat Jenderal Planologi kehutanan disusun dengan tetap mengacu pada misi Kementerian Kehutanan, sehingga kebijakan, program, tujuan dan sasaran, serta kegiatan yang dilaksanakan oleh Direktorat Jenderal Planologi Kehutanan merupakan penjabaran dari misi Kementerian Kehutanan. Misi Direktorat Jenderal Planologi Kehutanan tahun 2010–2014 adalah: 1. Mewujudkan perencanaan kawasan hutan yang mantap; 2. Mewujudkan kepastian kawasan hutan dan optimalisasi penatagunaan kawasan hutan; 3. Mewujudkan kesatuan pengelolaan hutan dan optimalisasi penyiapan areal pemanfaatan hutan; 4. Mengembangkan sistem informasi dan pemantauan sumber daya hutan yang akurat dan terkini; 5. Mengendalikan penggunaan kawasan hutan; 6. Mengembangkan kelembagaan planologi kehutanan; 7. Memantapkan prakondisi pengelolaan kawasan hutan.
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
1
C. Tujuan dan Sasaran 1. Misi kesatu : mewujudkan perencanaan kawasan hutan yang mantap. Tujuan Misi : meningkatkan kualitas perencanaan kawasan hutan. Sasaran Strategis: Terselenggaranya perencanaan, harmonisasi tata ruang dan sistem jaringan komunikasi data yang tepat dalam mendukung pemantapan kawasan hutan, yang didukung kegiatan pada Rencana Kerja Tahun 2013 antara lain: a. Rencana makro penyelenggaraan kehutanan sebanyak 4 judul; b. Persetujuan subtansi teknis kehutanan terhadap usulan revisi tata ruang di 26 provinsi; c. Sistem jaringan komunikasi data kehutanan LAN Pusat dan WAN 17 propinsi sebanyak 1 sistem per tahun. 2. Misi kedua
: mewujudkan
kepastian
kawasan
hutan
dan
optimalisasi
penatagunaan kawasan hutan Tujuan Misi :
meningkatkan kepastian kawasan hutan
Sasaran Strategis: Terwujudnya kepastian kawasan hutan dan terlaksananya penatagunaan kawasan hutan, yang didukung kegiatan pada Rencana Kerja Tahun 2013 antara lain: a. Terjaminnya tata batas kawasan hutan sepanjang 63.000 Km terdiri dari batas luar (BL) dan batas fungsi (BF) kawasan hutan; b. Penunjukan kawasan hutan propinsi selesai (100%); c. Penetapan kawasan hutan yang telah di tata batas temu gelang selesai 75% per tahun; d. Rekomendasi perubahan fungsi kawasan hutan secara parsial selesai 75% per tahun; e. SK pelepasan kawasan hutan secara parsial selesai 75% per tahun; f. Penyusunan data informasi dan Dokumentasi Bidang Pengukuhan dan Penatagunaan Kawasan Hutan, 33 propinsi. 3. Misi ketiga : mewujudkan
Kesatuan
Pengelolaan
Hutan
dan
optimalisasi
penyiapan areal pemanfaatan hutan. Tujuan Misi : meningkatkan pembentukan Kesatuan Pengelolaan Hutan (KPH) dan penyiapan areal pemanfaatan hutan.
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
2
Sasaran Strategis: Terwujudnya kepastian wilayah kelola KPH dan penyiapan areal pemanfaatan hutan, yang didukung kegiatan pada Rencana Kerja Tahun 2013 antara lain: a. Keputusan Menteri Kehutanan tentang penetapan wilayah KPHL dan KPHP di seluruh Indonesia; b. Keputusan Menteri Kehutanan tentang penetapan wilayah KPHK di seluruh Indonesia; c. Beroperasinya 120 KPH (20% wilayah KPH yang telah ditetapkan); d. Peraturan perundangan tentang penyelenggaraan KPH sebanyak 4 judul ; e. Peta areal kerja dan peta pencadangan ijin pemanfaatan kawasan hutan ( selesai 80%). 4. Misi keempat : Mengembangkan sistem informasi dan pemantauan sumber daya hutan yang akurat dan terkini Tujuan Misi
: Meningkatkan kualitas sistem informasi dan pemantauan sumber daya hutan.
Sasaran Strategis: Tersedianya data dan informasi sumber daya hutan seluruh Indonesia yang akurat dan terkini, yang didukung kegiatan pada Rencana Kerja Tahun 2013 antara lain: a. Data dan informasi geospasial dasar dan tematik kehutanan terkini tingkat nasional sebanyak 5 judul; b. Data dan informasi sumberdaya hutan pada kawasan hutan tingkat nasional sebanyak 5 judul; c. Data dan informasi pendugaan carbon kawasan hutan tingkat nasional sebanyak 5 judul; d. Basis data spasial sumberdaya hutan yang terintegrasi sebanyak 5 kali update. 5. Misi kelima : mengendalian penggunaan kawasan hutan. Tujuan Misi : meningkatkan pengendalian penggunaan kawasan hutan. Sasaran Strategis: Terwujudnya penggunaan kawasan hutan sesuai dengan fungsi, peruntukan dan peraturan yang berlaku, yang didukung kegiatan pada Rencana Kerja Tahun 2013 antara lain: a. Ijin Pinjam Pakai Kawasan Hutan terlayani 100% secara tepat waktu; b. Wajib bayar tertib membayar PNBP penggunaan kawasan hutan minimal 80% per tahun; Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
3
c. Data dan informasi penggunaan kawasn hutan, 33 provinsi; d. Peraturan Perundangan penggunaan kawasan hutan, 3 judul. 6. Misi keenam : mengembangkan kelembagaan planologi kehutanan Tujuan Misi : meningkatkan kapasitas kelembagaan planologi kehutanan Sasaran Strategis: Terwujudnya kelembagaan yang mantap dalam mendukung pelayanan prima bidang planologi, yang didukung kegiatan pada Rencana Kerja Tahun 2013 antara lain: a. Tata kelola pemerintahan yang baik di lingkungan ditjen Planologi Kehutanan sesuai kerangka reformasi biokrasi untuk menjamin kinerja yang optimal di 23 satker; b. Tertibnya administrasi pengelolaan keuangan dan BMN di lingkungan Ditjen Planologi kehutanan dalam rangka mwujutkan opini laporan keuangan Kementerian Kehutanan” wajar tanpa pengecualian mulai laporan keuangan tahun 2011 sebanyak 23 Satker. 7. Misi ketujuh : memantapkan prakondisi pengelolaan kawasan hutan Tujuan Misi : meningkatkan kualitas prakondisi pengelolaan kawasan hutan Sasaran Strategis: Terwujudnya kepastian kawasan hutan dalam mendukung pemantapan kawasan hutan, yang didukung kegiatan pada Rencana Kerja Tahun 2013 antara lain:
a. Penataan batas kawasan hutan sepanjang 63.000 km; b. Neraca Sumber Daya Hutan di 17 BPKH;
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
4
BAB II PROGRAM DAN KEGIATAN Berdasarkan Permenhut P.33/Menhut-II/2012 tentang Perubahan Atas Peraturan Menteri Kehutanan Nomor P.40/MENHUT-II/2010 Tentang Organisasi Dan Tata Kerja Kementerian Kehutanan, Direktorat Jenderal Planologi Kehutanan mempunyai tugas merumuskan serta melaksanakan kebijakan dan standarisasi teknis di bidang perencanaan makro bidang kehutanan dan pemantapan kawasan hutan sesuai
dengan
peraturan
perundang-undangan.
Dalam
melaksanakan
tugas
sebagaimana dimaksud, Direktorat Jenderal Planologi Kehutanan mempunyai 1 (satu) program dan 7 (tujuh) kegiatan: A. Program Berdasarkan Surat Edaran Bersama (SEB) Kepala Badan Perencanaan dan Pembangunan Nasional dan Menteri Keuangan tentang Pedoman Reformasi Perencanaan dan Penganggaran tanggal 19 Juni 2009 yang menyatakan bahwa satu eselon I bertanggung jawab terhadap 1 (satu) program. Program Direktorat Jenderal Planologi Kehutanan adalah “ Perencanaan Makro Bidang Kehutanan dan Pemantapan Kawasan Hutan “. Sedangkan Outcome-nya adalah terjaminnya kepastian kawasan hutan sehingga pengelolaan sumberdaya hutan dapat dilaksanakan secara optimal, efektif dan efisien. B. Kegiatan Sedangkan berdasarkan Surat Edaran Bersama (SEB) Kepala Badan Perencanaan dan Pembangunan Nasional dan Menteri Keuangan tentang Pedoman Reformasi Perencanaan dan Penganggaran tanggal 19 Juni 2009 yang menyatakan bahwa satu eselon II bertanggung jawab terhadap 1 (satu) kegiatan. Direktorat Jenderal Planologi Kehutanan mempunyai 6 kegiatan di Pusat dan 1 kegiatan di UPT/BPKH. Adapun Kegiatan Direktorat Jenderal Planologi Kehutanan Tahun 2013 yaitu: 1. Direktorat Perencanaan Kawasan Hutan Kegiatan Prioritas: Penyusunan Rencana Makro Kawasan Hutan 1) Penyusunan peraturan bidang perencanaan kawasan hutan, 2 judul; Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
5
2) Penyusunan rencana makro kawasan hutan, 1 judul; 3) Fasilitasi/bimbingan penyusunan Rencana Kehutanan Tingkat Provinsi, 1 judul; 4) Sosialisasi perencanaan kawasan hutan, 1 judul; 5) Training perencanaan kawasan hutan, 1 judul; 6) Evaluasi rencana kawasan, 1 judul; 7) Penyusunan PDB kawasan hutan Indonesia, 1 judul; 8) Penelaahan terhadap usulan perubahan penataan ruang kawasan hutan di 3 Provinsi; 9) Optimalisasi pemanfaatan ruang kawasan hutan dalam RTRWP, 2 judul; 10) Sosialisasi dalam rangka penataan ruang kawasan hutan di 4 Provinsi; 11) Pendampingan penyusunan tata ruang kawasan hutan tingkat kab/kota di 17 lokasi; 12) Penyusunan Statistik Kehutanan Indonesia, 1 judul; 13) Penyusunan Data Strategis Kehutanan Indonesia, 1 judul; 14) Penyusunan Data Ekspor Impor Komoditi Kehutanan, 1 judul; 15) Penyajian Data dan Informasi Kehutanan pada website Kementerian Kehutanan, 1 Tahun; 16) Penyediaan Data dan Informasi kehutanan kerjasama dengan BPS, 1 judul; 17) Pengelolaan, pengembangan dan pemanfaatan Jaringan LAN Pusat dan WAN; 18) Fasilitasi pelatihan di bidang Teknologi Informasi; Implementasi kebijakan pemerintah di bidang TI. 2. Direktorat Pengukuhan, Penatagunaan, dan Tenurial KH. Kegiatan Prioritas: Pengukuhan Kawasan Hutan. 1) Bimbingan pelaksanaan tata batas di 17 lokasi/BPKH; 2) Penyempurnaan Berita Acara Tata Batas (BATB), 55 dokumen; 3) Uji petik tata batas kawasan hutan di 25 lokasi; 4) Monitoring penataan batas kawasan hutan di 32 lokasi/provinsi; 5) Penilaian peta dan pedoman penataan batas IUPHHK/IPPA, 2 kegiatan; 6) Penyiapan draft SK Menhut tentang penunjukan kawasan hutan provinsi, 13 draft SK;
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
6
7) Penyiapan draft SK Menhut tentang usulan penunjukan kawasan hutan parsial, 21 draft SK; 8) Penyiapan draft Keputusan Menhut tentang penetapan kawasan hutan yang telah ditata batas temu gelang, 50 dokumen; 9) Penyelesaian permasalahan kawasan hutan, 2 kegiatan; 10) Monitoring dan evaluasi dalam rangka penyelesaian pelepasan kawasan hutan untuk budidaya pertanian/perkebunan dan non kehutanan lainnya di 10 lokasi; 11) Monitoring dan evaluasi dalam rangka penyelesaian pelepasan kawasan hutan untuk pemukiman transmigrasi di 12 lokasi; 12) Monitoring dan evaluasi dalam rangka penyelesaian tukar menukar kawasan hutan di 17 lokasi; 13) Penyiapan draft Keputusan Menhut tentang perubahan fungsi kawasan hutan secara parsial untuk 4 lokasi; 14) Koordinasi dalam rangka penyelesaian perubahan fungsi/peruntukan kawasan hutan dan permasalahan pertahanan di kawasan hutan di 11 lokasi; 15) Monitoring dan evaluasi perubahan fungsi kawasan hutan di 6 provinsi; 16) Penyiapan draft keputusan Menhut tentang pelepasan KH untuk budidaya pertanian/perkebunan dan non kehutanan lainnya di 8 lokasi; 17) Penyiapan draft Keputusan Menhut tentang pelepasan kawasan hutan untuk pemukiman tarnsmigrasidi 5 lokasi; 18) Bimbingan teknis dalam rangka perubahan fungsi dan perubahan peruntukan kawasan hutan di 10 provinsi; 19) Pembaruan peta kawasan hutan, 1 kegiatan; 20) Pengembangan sistem pengelolaan data kawasan hutan berbasis jaringan, 1 judul; 21) Pemeliharaan sistem, 1 kegiatan; 22) Pelayanan informasi kawasan hutan, 1 kegiatan; 23) Pengelolaan dokumen fisik dan elektronik bidang pengukuhan dan penatagunaan kawasan hutan di 33 provinsi; 24) Preservasi dokumen konvensional, 1 kegiatan; 25) Pengembangan SDM Pusat bidang dokumentasi dan kearsipan, 1 kegiatan;
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
7
26) Penataan dokumen pengukuhan dan penatagunaan kawasan hutan di BPKH, 1 kegiatan; 27) Elektronik filling/manajemen arsip/dokumentasi elektronik, 1 kegiatan; 28) Dokumen multimedia bidang pengukuhan dan penatagunaan kawasan hutan di 8 provinsi. 3. Direktorat Wilayah Pengelolaan dan Penyiapan Areal Pemanfaatan KH. Kegiatan Prioritas: Pembangunan Kesatuan Pengelolaan Hutan (KPH). 1) Penetapan wilayah KPHL dan KPHP di 1 provinsi; 2) Penetapan wilayah KPHK di 14 lokasi; 3) Sosialisasi Pembangunan KPH Tingkat Nasional, 1 laporan: 4) Koordinasi pembangunan KPH, 1 laporan; 5) Peningkatan kapasitas, 1 laporan; 6) Diklat calon KKPH angkatan III fase II, 1 laporan; 7) Diklat calon KKPH angkatan IV fase I, 1 laporan; 8) Diklat perencanaan KPH, 1 laporan; 9) Optimalisasi pemantauan proses pembangunan KPH, 1 laporan; 10) Identifikasi wilayah tertentu di 2 lokasi 11) Evaluasi wilayah tertentu di 2 lokasi; 12) Monitoring dan evaluasi pembangunan KPH, 1 laporan; 13) Fasilitasi pembangunan sarpras di 30 KPH; 14) Tata hutan dan penyusunan rencana pengelolaan hutan di 30 unit KPH 15) Bimbingan teknis tata hutan dan penyusunan rencana pengelolaan hutan, 1 laporan; 16) Lokalatih tata hutan dan rencana pengelolaan hutan, 1 laporan; 17) Penyiapan kelembagaan KPH, 1 laporan; 18) Sosialisasi pembangunan KPH di daerah (Tk. Provinsi dan KPH), 1 laporan; 19) Penyusnan regulasi pembangunan KPH, 1 dokumen; 20) Penyelesaian telaahan permohonan/areal kerja pemanfaatan kawasan hutan di 40 lokasi; 21) Pembuatan peta pencadangan areal/penetapan areal kerja pemanfaatan kawasan hutan di 20 lokasi; 22) Pembuatan peta areal kerja pemanfaatan kawasan hutan di 20 lokasi; 23) Pemuktahiran peta areal kerja pemanfaatan kawasan hutan di 60 lokasi; Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
8
24) Monitoring pemanfaatan kawasan hutan provinsi di 27 lokasi; 25) Evaluasi pemanfaatan kawasan hutan di 20 lokasi; 26) Penyusunan buku data dan informasi pembangunan KPH; 27) Publikasi pembangunan KPH; 28) Sinkronisasi data ijin pemanfaatan; 29) Penyusunan buku data dan informasi pemanfaatan kawasan hutan. 4. Direktorat Inventarisasi dan Pemantauan Sumber Daya Hutan. Kegiatan Prioritas: Inventarisasi dan Pemantauan Sumberdaya Hutan. 1) Rekalkulasi penutupan lahan, 1 judul; 2) Perhitungan deforestasi Indonesia, 1 judul; 3) Penyusunan informasi spasial tematik kehutanan, 1 judul; 4) Pemetaan areal indikatif penundaan pemberian ijin baru hutan alam primer dan lahan gambut, 1 judul; 5) Dokumentasi data dan peta; 6) Sosialisasi teknis pemetaan Sumber Daya Hutan di 10 provinsi; 7) Penelaahan peta tematik kehutanan, 1 judul; 8) Penyusunan dan penyempurnaan pedoman/juklak/juknis inventarisasi, 3 judul; 9) Uji petik enumerasi dan re-enumerasi TSP/PSP di 3 lokasi; 10) Bimbingan teknis inventarisasi hutan di 17 BPKH; 11) Pengolahan data potensi SDH berdasarkan data hasil enumerasi dan reenumerasi TSP/PSP, 1 judul; 12) Pelatihan pengukuran karbon plot inventarisasi hutan nasional, 1 judul; 13) Penyusunan Neraca Sumber Daya Hutan Nasional, 1 judul; 14) Monitoring dan evaluasi penyusunan NSDH daerah/provinsi di 32 provinsi; 15) Bimbingan teknis inventarisasi sosial, ekonomi, dan budaya di 17 BPKH; 16) Pengolahan data hasil inventarisasi sosial, ekonomi, dan budaya, 1 judul; 17) Update data penutupan hutan (23 kelas) tahun 2013; 18) Penilaian hasil update data penutupan hutan tahun 2013 dengan BPKH, 1 judul; 19) Bimbingan teknis pemantauan sumber daya hutan di 17 BPKH; 20) Penggunaan teknologi penginderaan jauh untuk pemetaan penutupan lahan pada kawasan unit pengelolaan, 1 judul; Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
9
21) Perpanjangan sertifikat sistem manajemen mutu (ISO) dalam standarisasi pemetaan penutupan lahan pada areal unit IUPHHKA-HA/HT, 1 judul; 22) Telaahan penutupan lahan pada areal IUPHHKA-HA/HT dengan citra resolusi sedang, 1 judul; 23) Penghitungan serapan dan emisi karbon (wilayah nasional), 1 judul; 24) Analisa data titik panas (hot spot), 1 judul; 25) Optimalisasi pengelolaan basis data spasial kehutanan, 1 judul; 26) Pemanfaatan basis data spasial untuk pembangunan kehutanan, 1 judul; 27) Pengelolaan dan pengembangan jaringan data spasial, 1 judul. 5. Direktorat Penggunaan Kawasan Hutan Kegiatan prioritas: Pengendalian Penggunaan Kawasan Hutan untuk Pembangunan di Luar Kegiatan Kehutanan. 1) Penelaahan permohonan penggunaan kawasan hutan bagi 240 pemohon; 2) Supervisi monitoring/evaluasi penggunaan kawasan hutan di 20 lokasi; 3) Penyelesaian masalah penggunaan kawasan hutan di 32 lokasi; 4) Penyelesaian lahan kompensasi di 10 lokasi; 5) Bimbingan teknis penyusunan kelengkapan dokumen PBNP PKH di 50 lokasi; 6) Monitoring pembayaran PNBP PKH di 24 provinsi; 7) Dokumentasi dan publikasi penggunaan kawasan hutan, 1 judul; 8) Pengembangan dan pemeliharaan aplikasi SI-PPKH, 1 kegiatan; 9) Pengembangan aplikasi sistem pengolahan data PNBP, 1 kegiatan; 10) Penyusunan data dan informasi di 33 provinsi. 6. Sekretariat Ditjen Planologi Kehutanan Kegiatan prioritas: Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan tugas Teknis Lainnya Ditjen Planologi Kehutanan. 1) Pengelolaan dan penyelenggaraan administrasi kepegawaian, 1 judul; 2) Penyelenggaraan koordinasi masalah kepegawaian dengan instansi terkait, 1 judul; 3) Penyempurnaan sistem administrasi kepegawaian dan sistem kepangakatan, 1 judul; 4) Penilaian angka kredit pejabat fungsional, 1 judul; 5) Peningkatan kualitas SDM, 1 judul; Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
10
6) Pengembangan pegawai lingkup Ditjen Planologi Kehutanan, 1 judul; 7) Penyempurnaan prosedur kerja dan penilaian berkala sertifikasi ISO, 1 judul; 8) Analisa jabatan, 1 judul; 9) Penyempurnaan kelembagaan Ditjen Planologi Kehutanan, 1 judul; 10) Penyusunan rencana kerja Ditjen dan Setditjen tahun 2014, 2 judul; 11) Penyusunan kegiatan dan anggaran lingkup Ditjen Planologi Kehutanan tahun 2014, 1 judul; 12) Penyusunan penetapan kinerja lingkup Ditjen Planologi Kehutanan tahun 2013, 1 judul; 13) Penyusunan standar kegiatan dan biaya Ditjen Planologi Kehutana tahun 2014, 1 judul; 14) Penyusunan statistik tahun 2012 Ditjen Planologi Kehutanan, 1 judul; 15) Penyusunan data dan informasi Ditjen Planologi Kehutanan tahun 2013, 1 judul; 16) Penyelenggaraan kegiatan kehumasan bidang Planologi Kehutanan, 1 judul; 17) Penyusunan LAKIP Ditjen Planologi Kehutanan dan Sekretariat Ditjen Planologi Kehutanan, 1 judul; 18) Monev pelaksanaan kegiatan dan anggaran bidang Planologi Kehutanan tahun 2013, 1 judul; 19) Evaluasi penetapan kinerja Ditjen Planologi Kehutanan tahun 2012, 1 dokumen; 20) Pelaksanaan monev kegiatan prioritas nasional/KL/Bidang/Inpres, 1 judul; 21) Evaluasi Renja Ditjen Planologi Kehutanan tahun 2012; 22) Pelaksanaan sistem pengendalian intern Ditjen Planologi Kehutanan, 1 judul; 23) Penyusunan rancangan peraturan perundang-undangan Bidang Planologi Kehutanan, 5 draft; 24) Pelaksanaan sosialisasi peraturan perundang-undangan bidang Planologi Kehutanan, 1 judul; 25) Penanganan permasalahan kawasan hutan bidang Planologi Kehutanan, 1 judul; 26) Penyegaran hukum bidang Planologi, 1 judul; 27) Pengembangan dan pemantauan kerjasama, 1 judul;
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
11
28) Pengembangan kerjasama bilateral dan multilateral bidang Planologi kehutanan; 29) Penyusunan SIMAK-BMN Ditjen Planologi Kehutanan dan Sekretariat Ditjen Planologi Kehutanan, 2 judul; 30) Penyusunan SAI Ditjen Planologi Kehutanan dan Sekretariat Ditjen Planologi Kehutanan, 2 judul; 31) Penelaahan dan pemantauan tindak lanjut LPH, 1 judul; 32) Pengembangan sistem digital naskah dinas, 1 judul; 33) Pengelolaan dan pengembangan penatausahaan, 1 judul. 7. Unit Pelaksana Teknis (UPT)/ Balai Pemantapan Kawasan Hutan (BPKH) Kegiatan prioritas: Penyiapan Pemantapan Kawasan Hutan. 1) Kegiatan bidang pengukuhan kawasan hutan; 2) Dukungan manajemen dan pelaksanaan tugas teknis lainnya BPKH; 3) Sosialisasi batas kawasan hutan, 1 judul; 4) Identifikasi dan inventarisasi permasalahan tenurial kawasan hutan, 1 judul; 5) Neraca Sumber Daya Hutan di 17 BPKH; 6) Enumerasi dan Re-enumerasi, 599 klaster; 7) Data dan Informasi Sumber daya hutan; 8) Data dan informasi penggunaan kawasan hutan; 9) Fasilitasi pembangunan Kesatuan Pengelolaan Hutan (KPH); 10) Kegiatan bidang perencanaan kawasan hutan; 11) Sinkronisasi Rencana Kehutanan Tingkat Nasional (RKTN) dengan rencanarencana kehutanan di Daerah, 1 judul; 12) Monitoring dan evaluasi penggunaan kawasan hutan, 1 judul; 13) Sosialisasi pembangunan Kesatuan Pengelolaan Hutan (KPH), 1 judul; 14) Penyiapan kelembagaan; 15) Kesatuan Pengelolaan Hutan (KPH); 16) Penyusunan Neraca Sumber Daya Hutan (NSDH) Provinsi.
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
12
BAB III KEMAJUAN KEGIATAN DIREKTORAT JENDERAL PLANOLOGI KEHUTANAN A. Kemajuan Kegiatan Prioritas Tahun 2011, 2012 dan 2013
No.
Kegiatan/Indikator Kinerja Kegiatan
Target 5 Tahun
1.
Pengukuhan Kawasan Hutan
Realisasi Tahun 2010
Realisasi Tahun 2011
Realisasi Tahun 2012
Target Tahun 2013
Realisasi Tahun 2013 (s/d November)
a. Tata batas 63.000 3.260 5.148,83 16.336,07 19.000 18.147,44 Kawasan Hutan (BL dan BF) dalam Km 100% 100% 100% 100% 100% 14% (1 Prov) b. Penunjukan (7 kawasan hutan prov) provinsi terselesaikan 100% Kesatuan Pengelolaan Hutan 120 12 12 36 30 26 a. Beroperasinya 120 Unit KPH dari 600 unit KPH yang ditetapkan Perencanaan Kawasan Hutan a. Rencana Makro 4 1 1 1 1 1 Kehutanan (Judul) Pengendalian Penggunaan Kawasan Hutan untuk pembangunan di luar kegiatan kehutanan
2.
3.
4.
a. Ijin Penggunaan Kawasan Hutan (persen)
100%
100%
100%
100%
100%
208 Unit
B. Kemajuan Kegiatan Rinci Tahun 2013 Sedangkan kemajuan kegiatan Direktorat Jenderal Planologi Kehutanan secara lengkap terperinci pada tabel terlampir.
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
13
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
PERENCANAAN KAWASAN HUTAN
Direktorat Perencanaan Kawasan Hutan
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
14
Sumatera Utara
Sumatera Barat
Riau
Kepulauan Riau
Jambi
Bengkulu
2
3
4
5
6
7
2
Aceh
1
1
Provinsi
No
Peruntukan : 102.835 Ha Fungsi : 29.458 Ha
Peruntukan : 103.055 Ha Fungsi : 108.892 Ha
Peruntukan : 529.995 Ha Fungsi : 56.517 Ha Penunjukan : 2.265 Ha
Peruntukan : 3.518.640 Ha Fungsi : 625.089 Ha Penunjukan : 55.514 Ha
Peruntukan : 211.386 Ha Fungsi : 216.189 Ha Penunjukan : 13.544 Ha
Peruntukan : 1.269.284 Ha Fungsi : 296.163 Ha Penunjukan : 35.428 Ha
3 Peruntukan : 106.028 Ha Fungsi : 412.333 Ha Penunjukan : 505.650 Ha
Usulan Perubahan
Peruntukan : 124.775 Ha Fungsi : 86.663 Ha Penunjukan : 1.834 Ha SK.463/Menhut-II/2013 ; 27 Juni 2013 Persub : S.520/Menhut-VII/2013 ; 5 September 2013 Peruntukan : 13.712 Ha Fungsi : 20.529 Ha SK. 727/Menhut-II/2012; 10 Desember 2012 Persub : S.11/Menhut-VII/2013 ; 8 Januari 2013 Peruntukan : 2.192 Ha Fungsi : 31.013 Ha
Peruntukan : 126.286 Ha Fungsi : 147.213 Ha Penunjukan : 9.906 Ha SK.304/Menhut-II/2011 ; 9 Juni 2011 dan SK. 141/Menhut-II/2012; 15 Maret 2012(DPR setuju untuk areal DPCLS) Persub : S.628/Menhut-VII/2009 ; 12 Agustus 2009 Belum ada keputusan
Belum ada keputusan
Keputusan Perubahan/ Persetujuan Substansi 4 Belum ada keputusan Tindak Lanjut
1. Menerbitkan SK penunjukan kawasan hutan Provinsi 2. Akan dilakukan pendampingan penyiapan peta pola ruang
1. Menerbitkan SK penunjukan kawasan hutan Provinsi 2. Akan dilakukan pendampingan penyiapan peta pola ruang RTRWK
1. Telah melalui proses ekspose hasil penelitian terpadu pada tanggal 5 Desember 2012 2. Penyiapan penandatanganan konsep SK perubahan kawasan hutan 1. Menerbitkan SK Penunjukan kawasan Hutan Provinsi 2. Akan dilakukan pendampingan penyiapan peta pola ruang RTRWK
5 1. Telah melalui proses ekspose hasil penelitian terpadu pada tanggal 14 Maret 2013. 2. Berkoordinasi dengan Bappeda Provinsi untuk percepatan penyelesaian kajian tim terpadu atas penyampaian usulan tambahan pada tanggal 14 Agustus 2013. 1. Telah melalui proses ekspose hasil penelitian terpadu pada tanggal 9 November 2012 2. Penyiapan penandatanganan konsep SK perubahan kawasan hutan 1. Telah dikeluarkan Keputusan Menteri Kehutanan No SK. 35/Menhut-II/2013 tentang perubahan Keputusan Menhutbun Nomor 422/KPTS-II/1999 tentang Penunjukan Kawasan Hutan di Provinsi Sumatera Barat. 2. Akan dilakukan pendampingan penyiapan peta pola ruang RTRWK
TABEL I.1 PROGRES PERSETUJUAN SUBSTANSI KEHUTANAN DALAM USULAN REVISI RTRWP
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
15
Kepulauan Bangka Belitung
Sumatera Selatan
Lampung
DKI Jakarta
Jawa Barat
Banten
Jawa Tengah
DI. Yogyakarta
9
10
11
12
13
14
15
2
1
8
Provinsi
No 101Ha
Tidak ada usulan perubahan
Tidak ada usulan perubahan
Tidak ada usulan perubahan
Tidak ada usulan perubahan
Tidak ada usulan perubahan
Tidak ada usulan perubahan
Peruntukan : 410.879 Ha Fungsi : 58.453Ha Penunjukan : 49.436Ha
Peruntukan : 133.590 Ha Fungsi : 9.361Ha Penunjukan : 3.218Ha
3 Penunjukan :
Usulan Perubahan
Persub : S.932/Menhut-VII/2009 ; 11 Desember 2009
Persub : S.933/Menhut-VII/2009 ; 11 Desember 2009
Persub : S.277/Menhut-VII/2010 ; 10 Juni 2011
Persub : S.276/Menhut-VII/2010 ; 10 Juni 2010
Persub : S.97/Menhut-VII/2011 ; 3 Maret 2011
Keputusan Perubahan/ Persetujuan Substansi 4 Penunjukan : 101 Ha SK.643/Menhut-II/2011 ; 10 November 2011 Persub : S.58/Menhut-VII/2012; 30 Januari 2012 Peruntukan : 19.131 Ha Fungsi : 10.878 Ha Penunjukan : 3.210 Ha SK. 798/Menhut-II/2012; 27Desember 2012 Persub : S.110/Menhut-VII/2013; 8 Januari 2013 Peruntukan : 210.559 Ha Fungsi : 44.299 Ha Penunjukan : 41.191 Ha SK.822/Menhut-II/2013; 19 November 2013 Persub : S.519/Menhut-VII/2009 ; 6 Juli 2009 5
1. Menerbitkan SK Penunjukan kawasan Hutan Provinsi 2. Akan dilakukan pendampingan penyiapan peta pola ruang RTRWK
1. Menerbitkan SK Penunjukan kawasan Hutan Provinsi 2. Akan dilakukan pendampingan penyiapan peta pola ruang RTRWK
1. Menerbitkan SK Penunjukan kawasan Hutan Provinsi 2. Akan dilakukan pendampingan penyiapan peta pola ruang RTRWK
1. Menerbitkan SK Penunjukan kawasan Hutan Provinsi 2. Akan dilakukan pendampingan penyiapan peta pola ruang RTRWK
1. Menerbitkan SK Penunjukan kawasan Hutan Provinsi 2. Akan dilakukan pendampingan penyiapan peta pola ruang RTRWK
1. Menerbitkan SK Penunjukan kawasan Hutan Provinsi 2. Akan dilakukan pendampingan penyiapan peta pola ruang RTRWK
1. Menerbitkan SK Penunjukan Kawasan Hutan Provinsi 2. Akan dilakukan pendampingan penyiapan peta pola ruang RTRWK
1. Menerbitkan SK tentang penunjukan kawasan hutan provinsi 2. Akan dilakukan pendampingan penyiapan peta pola ruang RTRWK
RTRWK
Tindak Lanjut
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
16
Provinsi
2 Jawa Timur
Bali
Nusa Tenggara Barat
Nusa Tenggara Timur
Kalimantan Barat
Kalimantan Tengah
Kalimantan Timur
No
1 16
17
18
19
20
21
22
1. Telah melalui proses ekspose hasil penelitian terpadu pada tanggal 25 Juli 2012 2. Pembahasan akhir rekomendasi Tim Terpadu oleh Kemhut 3. Penyiapan penandatanganan konsep SK perubahan kawasan hutan 1. Telah dikeluarkan Keputusan Menteri Kehutanan No SK. 529/Menhut-II/2012 tentang perubahan Kep Mentan Nomor 759/KPTS/UM/10/1982 tentang penunjukan kawasan hutan didalamnya juga memutuskan areal DPCLS seluas 236.939 Ha. 2. Akan dilakukan pendampingan / fasilitasi integrasi kawasan hutan dalam pola ruang RTRWP/K 1. Menerbitkan SK Penunjukan kawasan Hutan Provinsi 2. Akan dilakukan pendampingan penyiapan peta pola ruang RTRWK
Belum ada keputusan
Peruntukan : 1.168.656 Ha Fungsi : 689.666 Ha Penunjukan : 29.672 Ha SK. 292/Menhut-II/2011 ; 31 Mei 2011 Persub No : S. 431/Menhut-VII/2012 ; 28 September 2012
Peruntukan : 2.535.858 Ha Fungsi : 625.326 Ha Penunjukan : 172.830 Ha
Peruntukan : 2.922.312 Ha Fungsi : 29.672Ha Penunjukan : 944.715Ha
Peruntukan : 395.621 Ha Fungsi : 276.240 Ha Penunjukan : 11.732 Ha
1. Menerbitkan SK Penunjukan kawasan Hutan Provinsi 2. Akan dilakukan pendampingan penyiapan peta pola ruang RTRWK 3. Terdapat Usulan Surat Gubernur BU.522/14/Dishut/2013 tanggal 11 Oktober 2013 untuk meninjau kembali RTRWP Nusa Tenggara Timur berdasarkan Perda No. 1 Tahun 2009
Persub : S.5/Menhut-VII/2011 ; 3 Januari 2011
Peruntukan : 227.450,53 Ha Fungsi : 7636,40 Ha
Peruntukan : 2.359.330 Ha Fungsi : 725.465Ha Penunjukan : 238.042Ha
1. Telah dikeluarkan Keputusan Menteri Kehutanan No SK. 598/Menhut-II/2009 tentang penunjukan kawasan hutan dan konservasi perairan 2. Akan dilakukan pendampingan penyiapan peta pola ruang RTRWK
Persub : S.727/Menhut-VII/2009 ; 14 September 2009
Tidak ada usulan perubahan
1. Menerbitkan SK Penunjukan kawasan Hutan Provinsi 2. Akan dilakukan pendampingan penyiapan peta pola ruang RTRWK
5 1. Telah dikeluarkan Keputusan Menteri Kehutanan No SK. 395/Menhut-II/2011 tentang penunjukan kawasan hutan dan konservasi perairan 2. Akan dilakukan pendampingan penyiapan peta pola ruang RTRWK
Tindak Lanjut
Persub : S.728/Menhut-VII/2009; 14 September 2009
Keputusan Perubahan/ Persetujuan Substansi 4 Persub : S.581/Menhut-VII/2010 ; 11 November 2010
Tidak ada usulan perubahan
3 Tidak ada usulan perubahan
Usulan Perubahan
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
17
Provinsi
2
Kalimantan Selatan
Gorontalo
Sulawesi Utara
Sulawesi Tengah
Sulawesi Selatan
No
1
23
24
25
26
27
Tidak ada usulan perubahan
Peruntukan : 968.039 Ha Fungsi : 302.787 Ha Penunjukan : 1.841 Ha
Peruntukan : 47.541 Ha Fungsi : 8.291 Ha Penunjukan : 2.449 Ha
Peruntukan : 35.832 Ha Fungsi : 95.395 Ha Penunjukan : 5.951 Ha
Peruntukan : 270.293 Ha Fungsi : 47.851 Ha Penunjukan : 280.319 Ha
3
Usulan Perubahan 4 SK. 554/Menhut-II/2013 ; 2 Agustus 2013 Persub No : S. 519/Menhut-VII/2013 ; 5 September 2013 Peruntukan : 59.503 Ha Fungsi : 99.594 Ha Penunjukan : 39.747 Ha SK. 432/Menhut-II/2009 ; 22 Juli 2009 Persub No : S. 518/Menhut-VII/2009 ; 6 Juli 2009 Peruntukan : 23.604 Ha Fungsi : 55.553 Ha Penunjukan : 3.787 Ha SK. 324/Menhut-II/2010 ; 25 Mei 2010 Persub No : S. 238/Menhut-VII/2010 ; 14 Mei 2010 Peruntukan : 6.334 Ha Fungsi : 761 Ha Penunjukan : 290 Ha SK.434/Menhut-II/2013 ; 17 Juni 2013 Persub No : S. 521/Menhut-VII/2013 ; 5 September 2013 Peruntukan : 94.759 Ha Fungsi : 8.409 Ha Penunjukan : 91 Ha SK.635/Menhut-II/2013 ; 24 September 2013 -
Keputusan Perubahan/ Persetujuan Substansi
1. Telah dikeluarkan Keputusan Menteri Kehutanan No SK. 434/Menhut-II/2009 tentang penunjukan kawasan hutan dan konservasi perairan 2. Akan dilakukan pendampingan/fasilitasi sinkronisasi kawasan hutan dalam pola ruang RTRWP/K
1. Menerbitkan SK Penunjukan kawasan Hutan Provinsi 2. Akan dilakukan pendampingan penyiapan peta pola ruang RTRWK
1. Menerbitkan SK Penunjukan kawasan Hutan Provinsi 2. Akan dilakukan pendampingan penyiapan peta pola ruang RTRWK
1. Telah dikeluarkan Keputusan Menteri Kehutanan No SK. 325/Menhut-II/2010 tentang tentang penunjukan kawasan hutan 2. Akan dilakukan pendampingan/fasilitasi sinkronisasi kawasan hutan dalam pola ruang RTRWP/K
1. Telah dikeluarkan Keputusan Menteri Kehutanan No SK. 435/Menhut-II/2009 tentang Penunjukan Kawasan Hutan 2. Akan dilakukan pendampingan/fasilitasi sinkronisasi kawasan hutan dalam pola ruang RTRWP/K
5
Tindak Lanjut
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
18
2 Sulawesi Tenggara
Sulawesi Barat
Maluku
Maluku Utara
Papua
Papua Barat
1 28
29
30
31
32
33
3
: 950.736 Ha : 384.773 Ha : 24.719 Ha
:1.525.376 Ha : 296.545 Ha : 7.691 Ha
: 193.565 Ha : 214.184 Ha
: 968.039 Ha : 302.787 Ha : 1.841 Ha
Peruntukan : 544.635 Ha Fungsi : 651.764 Ha Penunjukan : 17.082 Ha
Peruntukan : 1.278.622 Ha Fungsi : 6.199.496 Ha Penunjukan : 48.160 Ha
Peruntukan Fungsi Penunjukan
Peruntukan Fungsi Penunjukan
Peruntukan Fungsi
Peruntukan Fungsi Penunjukan
Usulan Perubahan
Peruntukan : 273.361 Ha Fungsi : 92.222 Ha Penunjukan : 5.081 Ha SK. 490/Menhut-II/2012 ; 5 September 2012 Persub No : S. 427/Menhut-VII/2012 ; 26 Sept 2012 Peruntukan : 376.385 Ha Fungsi : 5.736.830 Ha Penunjukan : 45.258 Ha SK. 458/Menhut-II/2012 ; 15 Agustus 2012 Persub No : S. 409/Menhut-VII/2012 ; 11 September 2011 Belum ada keputusan
Keputusan Perubahan/ Persetujuan Substansi 4 Peruntukan : 110.105 Ha Fungsi : 115.111 Ha SK. 465/Menhut-II/2011 ; 9 Agustus 2011 Persub No : S. 61/Menhut-VII/2013 ; 30 Januari 2013 Peruntukan : 64.261 Ha Fungsi : 251.600 Ha SK. 726/Menhut-II/2012 ; 10 Desember 2012 Persub No : S. 62/Menhut-VII/2013 ; 30 Januari 2013 Belum ada keputusan
Sumber: Direktorat Perencanaan Kawasan Hutan, Data s/d November 2013
Provinsi
No
Berkoordinasi dengan Bappeda Provinsi untuk percepatan penyelesaian kajian tim terpadu sampai dengan Desember 2013
1. Telah dikeluarkan Keputusan Menteri Kehutanan No SK. 782/Menhut-II/2012 tentang Perubahan atas Keputusan Menhutbun Nomor 891/KPTS-II/1999 tentang Penunjukan Kawasan Hutan di Wilayah Provinsi Daerah TK I Irian Jaya. 2. Akan dilakukan pendampingan/fasilitasi integrasi kawasan hutan dalam pola ruang RTRWP/K
1. Telah melalui proses ekspose hasil penelitian terpadu pada tanggal 29 Februari 2012 2. Penyiapan penandatanganan konsep SK perubahan kawasan hutan 1. Telah dikeluarkan Keputusan Menteri Kehutanan No SK. 302/Menhut-II/2013 tentang Perubahan atas Keputusan Menhutbun Nomor 415/KPTS-II/1999 tentang Penunjukan Kawasan Hutan di Provinsi Maluku. 2. Akan dilakukan pendampingan/fasilitasi integrasi kawasan hutan dalam pola ruang RTRWP/K
1. Penyiapan konsep SK tentang penunjukan kawasan hutan 2. Akan dilakukan pendampingan/fasilitasi integrasi kawasan hutan dalam pola ruang RTRWP/K
5 1. Masih terdapat areal DPCLS seluas 49.195 Ha yang belum mendapat persetujuan DPR RI 2. Meningkatkan koordinasi dengan Komisi IV DPR RI untuk mendapatkan keputusan areal yang DPCLS
Tindak Lanjut
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
19
Pemantapan dan Optimalisasi Kawasan Hutan
Pembaharuan sistem
√ √ √
√ √ √
√ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
Pembangunan baseline sistem informasi kehutanan
Penyusunan Rencana Makro Penyelenggaraan Kehutanan sesuai arahan pemanfaatan kawasan hutan
Rasionalisasi kawasan hutan (luas dan fungsi)
Penyelesaian review RTRWP tepat waktu
Percepatan Pengukuhan Kawasan Hutan
Peningkatan produktifitas hutan
Penerapan multi sistem dalam pengelolaan kawasan hutan (cth: Joint Production)
Peningkatan PNBP pemanfaatan kawasan hutan
Pemanfaatan kawasan hutan dalam mendukung ketahanan pangan, air dan energi
Pengembangan/diversifikasi jasa lingkungan dan wisata alam yang kreatif
Promosi/pemasaran termasuk penyusunan peta investasi jasa lingkungan dan wisata alam
Pelibatan pihak swasta dalam meningkatkan HHBK
Pengembangan energi baru terbarukan (EBT)
√
√
√
√
4
√
√
√
√
√
√
√
√
5
2021-2025
Milestone 2016-2020
Perbaikan sistem pengelolaan kawasan hutan
√
Transformasi teknologi dan kelembagaan
3
2011-2015
√
2
1
Perbaikan/revisi dan penguatan peraturan perundangan (cth: Revisi Peraturan Kehutanan Terkait perijinan).
Strategi
Kebijakan
TABEL I.2 KEBIJAKAN DAN STRATEGI RKTN 2011 - 2030
√
√
√
√
√
√
√
√
6
2026-2030
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
20
√ √ √
√ √ √
Penetapan berbagai tema riset (cth: lanskap hutan, pengelolaan hutan, perubahan iklim, kebijakan, pengolahan hasil hutan)
Peningkatan Koordinasi lintas sektor/ kementerian
Penguatan desentralisasi dalam pengelolaan hutan
√ √ √ √
Pemberian kewenangan yang lebih jelas terhadap pemerintah daerah dalam pengelolaan hutan lindung dan hutan produksi
Peningkatan pemanfaatan potensi penyuluhan melalui kerjasama dengan instansi terkait (cth: pemanfaatan sarjana penggerak desa)
Pembangunan infrastruktur penunjang pembangunan kehutanan (cth: transportasi menuju taman nasional)
√
Percepatan pembentukan dan penguatan kelembagaan pengelolaan hutan di tingkat tapak (KPH)
Pemberian kewenangan kepada Daerah untuk mengelola sebagian Hutan Konservasi
√
Memberikan kemudahan kepada masyarakat untuk mengakses teknologi dan hasil riset kehutanan.
√
√
√
√
√
√
√
√
Insentif Hutan Rakyat untuk yang bersertifikat Sistem Verfikasi Legalitas Kayu (SVLK) oleh BUMN Kehutanan
√
√
√
4
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
5
2021-2025
Milestone 2016-2020
√
√
3
2011-2015
Pemberian kemudahan proses dan perizinan kepada swasta yang secara sungguh-sungguh mengelola hutannya
Pengalokasian DAK-Kehutanan dan dana Dekon ke daerah berbasis kinerja pengurusan hutan (perencanaan, pengelolaan)
Peningkatan Penelitian dan Pengembangan penelitian berbasis kebutuhan Pengembangan Kehutanan Pemanfaatan dan penerapan hasil riset dan teknologi bagi perbaikan pengelolaan hutan
Pengembangan sistem insentif dan disinsentif
2
1
Pengadaan bibit terkonsentrasi untuk menjamin kualitas dan kuantitas (bersertifikat)
Strategi
Kebijakan
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
6
2026-2030
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
21
Sumber : Direktorat Perencanaan Kawasan Hutan (Dokumen RKTN Tahun 2011-2030)
Komitmen dan Konsistensi Penegakan hukum secara konsekuen dan konsisten Penegakan Hukum Bidang Koordinasi intensif dengan aparat penegak hukum Kehutanan
√
√
√
Peningkatan kerjasama luar negeri berbasis kesetaraan
√
√
√
Standardisasi kompetensi SDM Kehutanan
√
√
√
Peningkatan kompetensi dan sertifikasi SDM Kehutanan daerah
√
√
√
Pengembangan SDM Kehutanan sesuai komoditas unggulan daerah
√
√
√
Peningkatan pengembangan SDM dengan Badan Diklat Daerah
√
√
√
Penguatan kelembagaan penyuluhan kehutanan
√
√
√
Peningkatan peran penyuluh kehutanan
√
√
√
Pengembangan sistem penyuluhan kehutanan
pusat dan
√
√
Pengelolaan Daerah Aliran Sungai yang terintegrasi
Peningkatan Peran Sektor Peningkatan kekuatan penetrasi produk kehutanan dalam pasar regional Kehutanan Indonesia di dan global tingkat regional dan global Peningkatan peran kehutanan Indonesia dalam kepemimpinan regional dan global
Penguatan Kelembagaan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Kehutanan
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
Promosi produk-produk kayu bersertifikat SVLK
Penggunaan PDB Kawasan Hutan dalam instrumen ekonomi nasional
√
√
5
2021-2025
√
2016-2020
Deregulasi industri dan perdagangan hasil hutan
2011-2015 4
2
1
Milestone 3
Strategi
Kebijakan
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
6
2026-2030
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
22
Sumber : Direktorat Perencanaan Kawasan Hutan (Dokumen RKTN Tahun 2011-2030)
26,82
-
Kawasan untuk Non Kehutanan
Jumlah
-
Kawasan untuk Pengusahaan Hutan Skala Kecil 28,86
-
1,81
-
4,14
22,91
3,62
-
3
HL
23,20
-
2
HK
Kawasan untuk Pengusahaan Hutan Skala Besar
Kawasan untuk Rehabilitasi
Kawasan untuk Konservasi Kawasan untuk Perlindungan Hutan Alam dan Lahan Gambut
1
Arahan/Rencana
2,78
1,45
-
32,60
-
2,19
26,18
Tetap 4
Fungsi Kawasan
-
24,46
-
1,45
20,17
2,23
0,61
HP Terbatas 5
-
17,94
4,06
1,53
8,18
0,75
3,42
Konversi 6
TABEL I.3 HASIL ANALISIS KAWASAN BERDASARKAN FUNGSI (JUTA HEKTAR) DALAM DOKUMEN RKTN 2011 - 2030
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
23
26,82
27,67
1,44
-
3,32
22,91
-
-
1,76 (+1,22)
20,93 (+6,55)
1,45 (+3,42) 2,23 (+0,60)
Tetap 4
Fungsi Kawasan
-
1,15
16,14
1,78
0,61
HP Terbatas 5
26,37 19,68 (+11,79) 112,34 (85% dari sisa luas total kawasan saat ini)
3
HL
Sumber :Direktorat Perencanaan Kawasan Hutan (Dokumen RKTN Tahun 2011-2030)
Luas Efektif Kawasan Hutan
Jumlah
Kawasan untuk Non Kehutanan
-
Kawasan untuk Pengusahaan Hutan Skala Kecil
3,62
-
23,20
-
2
HK
Kawasan untuk Pengusahaan Hutan Skala Besar
Kawasan untuk Rehabilitasi
Kawasan untuk Perlindungan Hutan Alam dan Lahan Gambut
Kawasan untuk Konservasi
1
Arahan/Rencana
TABEL I.4 LUAS ARAHAN PEMANFAATAN PADA TAHUN 2030 (JUTA HEKTAR)
80% sisa arahan menjadi HP
80% sisa arahan menjadi HP
-
18,34
5,57
43,62
11,55
80% sisa arahan menjadi HP
23,20 28,40
-
7
Arahan menjadi HP
Konversi 6
Jumlah
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
24
2
1 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26
Aceh Sumatera Utara Sumatera Barat Riau Jambi Sumatera Selatan Bengkulu Lampung Bangka Belitung Kepulauan Riau DKI Jakarta Jawa Barat Jawa Tengah D.I. Yogyakarta Jawa Timur Banten Bali Nusa Tenggara Barat Nusa Tenggara Timur Kalimantan Barat Kalimantan Tengah Kalimantan Selatan Kalimantan Timur Sulawesi Utara Sulawesi Selatan Sulawesi Tengah
Nama Provinsi
No
Progres Penyusunan RKTP Belum Menyusun Proses Penetapan Penyusunan Peraturan Gubernur 3 4 5 √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
TABEL. I.5. PERKEMBANGAN PROGRES PENYUSUNAN RKTP TAHUN 2013
PerGub No 19 tahun 2012
PerGub No 46 tahun 2012 PerGub No 10 tahun 2012 PerGub No 50 Tahun 2013
PerGub No 92 tahun 2012
6
Keterangan
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
25
2 Sulawesi Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Maluku Maluku Utara Papua Barat Papua
Nama Provinsi
√ √
3
Belum Menyusun
√ √
Progres Penyusunan RKTP Proses Penetapan Penyusunan Peraturan Gubernur 4 5 √ √ √
Sumber: Direktorat Perencanaan Kawasan Hutan s/d November 2013
1 27 28 29 30 31 32 33
No 6
Keterangan
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
PENGUKUHAN, PENATAGUNAAN DAN TENURIAL KAWASAN HUTAN
Direktorat Pengukuhan, Penatagunaan dan Tenurial Kawasan Hutan
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
26
727/Menhut-II/2012
5 Jambi
23 Agustus 2000
23 Agustus 2000
259/Kpts-II/2000
529/Menhut-II/2012
435/Menhut-II/2009
554/Menhut-II/2013
434/Menhut-II/2013
635/Menhut-II/2013
434/Menhut-II/2009
465/Menhut-II/2011
325/Menhut-II/2010
726/Menhut-II/2012
20 Kalimantan Barat
21 Kalimantan Tengah
22 Kalimantan Selatan
23 Kalimantan Timur
24 Sulawesi Utara
25 Sulawesi Tengah
26 Sulawesi Selatan
27 Sulawesi Tenggara
28 Gorontalo
29 Sulawesi Barat
27 Desember 2012
14 Oktober 1999
01 Mei 2013
15 Juni 1999
10 Desember 2012
25 Mei 2010
09 Agustus 2011
23 Juli 2009
24 September 2013
17 Juni 2013
02 Agustus 2013
23 Juli 2009
5.519.433,31
1.019.017,00
934.666,28
0
118.598,00
0
0
1.504.160,00
606.804,00
340.119,00
69.899,00
0
0
22.542,00
187.885,00
122.350,00
11.121,00
3.415,00
51.467,00
3.506,00
0
110.117,00
0
108.000,00
0
0
0
0
54.498,03
0
0
37.164,00
0
214.100,00
Perairan 5
27.331.540,18
7.755.284,00
2.675.946,30
218.499,00
534.197,01
214.184,00
196.653,00
1.787.084,00
851.267,00
994.143,00
315.063,00
1.745.360,55
213.285,00
1.630.828,00
1.645.580,00
350.330,00
179.165,00
26.293,59
164.458,00
233.632,00
910,34
126.530,00
132.180,00
108.272,34
17.099,70
35.454,00
462.030,00
462.965,00
783.858,05
686.095,00
434.140,30
806.939,00
477.070,00
1.066.733,00
Jumlah 7
30.008.293,45
7.815.283,00
1.651.805,22
584.058,00
624.059,54
452.387,00
204.608,00
1.081.489,00
1.232.683,00
1.310.315,00
161.810,00
2.861.840,77
526.425,00
1.346.066,00
2.307.045,00
731.220,00
430.485,00
95.766,06
12.359,00
344.742,00
2.057,90
84.430,00
291.306,00
44,76
106.798,83
185.531,00
317.615,00
250.750,00
591.527,20
179.926,00
290.351,17
791.671,00
1.297.330,00
1.844.500,00
8
HL
28.302.771,15
5.961.240,00
1.849.240,65
666.851,00
910.544,94
336.061,00
251.097,00
466.854,00
494.846,00
1.372.953,00
208.926,00
5.153.578,50
126.660,00
3.317.461,00
2.445.985,00
197.250,00
286.700,00
6.719,26
49.439,00
0
0
183.930,00
190.152,00
0
164.208,87
0
33.358,00
173.280,00
236.848,80
261.453,00
1.807.344,13
233.211,00
879.270,00
37.300,00
9
HPT
8) SK Kawasan Hutan berdasarkan Review Tata Ruang
7) SK Perubahan Peruntukkan Kawasan Hutan menjadi Bukan Kawasan Hutan, Perubahan Fungsi Kawasan Hutan dan Penunjukkan Bukan Kawasan Hutan menjadi Kawasan Hutan
6) Perhitungan ulang secara digital setelah dikurangi Prov. Maluku Utara
3) Perhitungan ulang secara digital setelah dikurangi Prov Jawa Barat 4) Perhitungan ulang secara digital setelah dikurangi Prov. Babel 5) Perhitungan ulang secara digital setelah dikurangi Prov. Papua
2) SK Penunjukan Kawasan Hutan Lama
1) Perhitungan luas berdasarkan SK TGHK Provinsi Riau dikurangi luas SK Perubahan Provinsi Kepulauan Riau
Catatan :
21.812.106,87
6.736.267,00
1.741.280,02
218.499,00
415.599,01
214.184,00
196.653,00
282.924,00
244.463,00
654.024,00
245.164,00
1.745.360,55
213.285,00
1.608.286,00
1.457.695,00
227.980,00
168.044,00
22.878,59
112.991,00
230.126,00
910,34
16.413,00
132.180,00
272,34
17.099,70
35.454,00
462.030,00
462.965,00
729.360,02
686.095,00
434.140,30
769.775,00
477.070,00
852.633,00
Daratan 6
KONSERVASI
Sumber: Direktorat Pengukuhan, Penatagunaan, dan Tenurial Kawasan Hutan, Data S/d 24 September 2013
Jumlah
782/Menhut-II/2012
891/Kpts-II/1999
32 Papua Barat
33 Papua
302/Menhut-II/2013
31 Maluku Utara
415/Kpts-II/1999
15 Juni 1999
423/Kpts-II/1999
30 Maluku
02 Oktober 2009
598/Menhut-II/2009
18 N T B
19 N T T
25 September 2012
15 Juni 1999
433/Kpts-II/1999
17 B a l i
15 Juni 1999
419/Kpts-II/1999
16 Banten
21 Juli 2011
29 Juni 2000
171/Kpts-II/2000
395/Menhut-II/2011
14 D.I Yogyakarta
15 Jawa Timur
04 Juli 2003
01 Oktober 2004
195/Kpts-II/2003
359/Menhut-II/2004
13 Jawa Tengah
02 Agustus 2000
220/Kpts-II/2000
11 DKI Jakarta
12 Jawa Barat
27 Juni 2013
463/Menhut-II/2013
10 Kepulauan Riau
27 Desember 2012
256/Kpts-II/2000
798/Menhut-II/2012
8 Lampung
9 Kep. Bangka Belitung
27 Desember 2012
784/Menhut-II/2012
15 Maret 2001
10 Desember 2012
7 Bengkulu
76/Kpts-II/2001
173/Kpts-II/1986
6 Sumatera Selatan
15 Januari 2013
35/Menhut-II/2013
3 Sumatera Barat
4 Riau
06 Juni 1986
16 Februari 2005
44/Menhut-II/2005
4
29 Juni 2000
2 Sumatera Utara
3
Tanggal
170/Kpts-II/2000
2
1
SK
1 Aceh
Provinsi
No
28.890.431,18
4.739.327,00
1.844.036,20
481.730,00
684.261,39
77.346,00
89.879,00
401.581,00
124.024,00
404.525,00
64.561,00
3.929.961,82
762.188,00
3.881.817,00
2.265.800,00
428.360,00
150.609,00
1.907,10
26.998,00
782.772,00
13.851,28
362.360,00
202.965,00
158,35
49.441,04
432.884,00
191.732,00
25.873,00
1.686.315,04
968.889,00
1.816.690,96
360.608,00
1.035.690,00
601.280,00
10
HP
0
18.016.472,12
4.116.365,00
2.291.492,97
564.082,00
1.645.211,60
27.080,00
82.431,00
93.571,00
22.976,00
223.023,00
14.701,00
230.776,03
151.424,00
2.543.535,00
514.350,00
101.830,00
0
0
0
0
0
0
0
0
265.805,87
693,00
0
11.763,00
359.266,52
11.416,00
4.504.279,13
187.629,00
52.760,00
11
HPK
127.030.074,77
29.368.482,00
9.377.855,06
2.515.220,00
4.279.676,48
1.107.058,00
824.668,00
2.326.419,00
2.118.992,00
3.964.840,00
695.162,00
13.921.517,67
1.779.982,00
12.697.165,00
8.990.875,00
1.686.640,00
1.035.838,00
127.271,01
201.787,00
1.357.640,00
16.819,52
647.133,00
816.603,00
475,45
603.354,32
654.562,00
1.004.735,00
924.631,00
3.603.317,58
2.107.779,00
8.852.805,68
2.342.894,00
3.742.120,00
3.335.713,00
12
Luas Darat
132.549.508,08
30.387.499,00
10.312.521,34
2.515.220,00
4.398.274,48
1.107.058,00
824.668,00
3.830.579,00
2.725.796,00
4.304.959,00
765.061,00
13.921.517,67
1.779.982,00
12.719.707,00
9.178.760,00
1.808.990,00
1.046.959,00
130.686,01
253.254,00
1.361.146,00
16.819,52
757.250,00
816.603,00
108.475,45
603.354,32
654.562,00
1.004.735,00
924.631,00
3.657.815,61
2.107.779,00
8.852.805,68
2.380.058,00
3.742.120,00
3.549.813,00
13
Luas Darat dan Perairan
TABEL II.1. LUAS KAWASAN HUTAN DAN KAWASAN KONSERVASI PERAIRAN INDONESIA BERDASARKAN SK MENTERI KEHUTANAN
62.840.136,82
2.162.014,30
481.672,34
641.204,27
356.944,52
581.795,90
379.059,50
1.324.132,00
2.445.470,20
2.082.801,00
826.224,00
5.783.241,43
1.922.179,80
2.602.835,00
5.708.200,90
3.081.944,20
979.216,20
443.747,39
745.544,20
3.442.429,00
306.608,68
2.851.452,40
2.943.731,20
65.436,95
223.286,41
1.016.991,00
2.379.725,00
1.080.501,00
5.064.762,02
2.775.078,00
380.067,91
1.886.836,00
3.500.486,90
2.374.503,20
14
APL
189.665.688,27
31.530.496,30
9.859.527,40
3.156.424,27
4.636.621,00
1.688.853,90
1.203.727,50
3.650.551,00
4.564.462,20
6.446.515,00
1.521.386,00
19.704.759,10
3.702.161,80
15.300.000,00
14.699.075,90
4.768.584,20
2.015.054,20
571.018,40
947.331,20
4.800.069,00
323.428,20
3.498.585,40
3.760.334,20
65.912,40
826.640,73
1.671.553,00
3.384.460,00
2.005.132,00
8.668.079,60
4.882.857,00
8.629.519,27
4.229.730,00
7.242.606,90
5.710.216,20
15
Luas Provinsi
16
8
5
8
6
7
8
7
8
7
7
7
8
8
2
2
8
2
3
8
2
2
2
2
7
7
2
8
4
7
1
8
2
2
Ket.
TABEL II.2. PERKEMBANGAN PENATAAN BATAS KAWASAN HUTAN S/D TAHUN 2013
No. 1 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33
Provinsi 2 Aceh Sumatera Utara Sumatera Barat Riau Jambi Sumatera Selatan Bengkulu Lampung Kep. Bangka Belitung Kepulauan Riau DKI Jakarta Jawa Barat Jawa Tengah D.I. Yogyakarta Jawa Timur Banten Bali Nusa Tenggara Barat Nusa Tenggara Timur Kalimantan Barat Kalimantan Tengah Kalimantan Selatan Kalimantan Timur Sulawesi Utara Sulawesi Tengah Sulawesi Selatan Sulawesi Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Maluku Maluku Utara Papua Barat Papua Jumlah
Realisasi s/d Tahun 2012 Tahun 2013 Realisasi s/d Tahun 2013 Batas Luar Batas Fungsi Batas Luar Batas Fungsi Batas Luar Batas Fungsi (Km) (Km) (Km) (Km) (Km) (Km) 7 8 3 4 5 6 702,14 432,72 23,81 725,95 432,72 59,30 158,59 353,00 533,00 412,30 691,59 842,00 308,00 842,00 308,00 390,60 169,08 118,00 508,60 169,08 18,04 25,01 18,04 25,01 323,10 786,24 276 124 599,10 910,24 26,51 10,13 26,51 10,13 100,31 100,31 99,41 134,34 217,10 65,72 316,51 200,06 396,00 30,16 18,00 414,00 30,16 287,80 283,11 570,91 32,77 40,04 72,81 63,88 49,66 113,54 251,23 100,69 351,92 46,91 43,56 46,91 43,56 392,47 286,74 309,00 309,99 701,47 596,73 371,56 972,68 1.384,89 139,14 1.756,45 1.111,82 82,73 31,99 322,12 31,99 404,85 641,49 686,02 162,29 78,25 803,78 764,27 1.681,33 1.649,20 1.064,27 2.359,13 2.745,60 4.008,33 362,00 192,19 23,73 20,19 385,73 212,38 477,05 1.115,00 638,53 1.454,87 1.115,58 2.569,87 190,73 485,98 190,73 485,98 377,62 378,22 317,36 9,68 694,98 387,90 637,83 1.011,68 376,43 85,96 1.014,26 1.097,64 167,65 183,81 727,21 125,83 894,86 309,64 282,27 301,01 382,39 282,27 683,40 419,20 270,76 125,47 593,84 544,67 864,60 527,52 535,82 277,37 818,16 804,89 1.353,98 492,17 2.561,29 236,39 2.420,83 728,56 4.982,12 9.818,88 12.502,96 7.996,34 10.151,10 17.815,22 22.654,06
Sumber: Direktorat Pengukuhan, Penatagunaan, dan Tenurial Kawasan Hutan, Data S/D November 2013 Keterangan: (-) tidak ada data
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
27
TABEL II.3. PERKEMBANGAN PENGESAHAN BERITA ACARA TATA BATAS KAWASAN HUTAN PARSIAL S/D TAHUN 2013
NO
PROVINSI
S/D TAHUN 2012 BA
1
2
3
TAHUN 2013
KM
BA
4
5
KM 6 -
71 70 77
5.717,26 4.591,53 4.649,71
Riau
116
11.198,57
5
Jambi
73
5.312,45
6
Sumatera Selatan
7
20,26
7 8
Bengkulu Lampung
114 54
2.392,91 4.164,45
9
Kep. Bangka Belitung
190
7.562,74
5
4,28
7 116 50
411,71 50,38
4 3
5 27
407,63
4
1 2 3
Aceh Sumatera Utara Sumatera Barat
4
10 Kepulauan Riau 11 DKI Jakarta 12 Jawa Barat 13 Jawa Tengah 14 D.I. Yogyakarta 15 Jawa Timur 16 Banten 17 Bali
97
5.337,11
19 Nusa Tenggara Timur
101
7.219,36
20 Kalimantan Barat
233
13.588,74
21 Kalimantan Tengah
54
4.126,67
22 Kalimantan Selatan 23 Kalimantan Timur 24 Sulawesi Utara
57 246 67
3.578,46 16.314,83 6.989,87
25 Sulawesi Tengah
170
12.518,70
26 Sulawesi Selatan
138
10.407,62
27 Sulawesi Tenggara
126
11.290,39
4
72,12
157 5 17 174 2.667
9.176,78 219,44 37.680,87 15.120,95 201.742,20
28 Gorontalo Sulawesi Barat Maluku Maluku Utara Papua Barat Papua JUMLAH
12
1
-
116
11.198,57
73
5.312,45
7
20,26
114 66
2.392,91 4.213,99
-
190
7.562,74
-
-
3 53
5.717,26 4.681,20 4.710,87
14,30 -
-
8 71 82 82
100,65
-
-
7
17,28 26,79
-
KM
-
49,54
-
7 2
BA
89,67 61,16
-
1.616,40
18 Nusa Tenggara Barat
29 30 31 32 33
12 5
-
39
S/D TAHUN 2013
101,91 33,18 0 339,23 833,71
5
4,28
7 120 53
17,28 428,99 77,17
5 31
508,28
-
-
39
1.616,40
97
5.337,11
101
7.219,36
233
13.588,74
54
4.126,67
57 247 67
3.578,46 16.329,13 6.989,87
170
12.518,70
138
10.407,62
126
11.290,39
4
72,12
164 7 17 177 2.720
9.278,69 252,62 37.680,87 15.460,18 202.593,19
Sumber: Direktorat Pengukuhan, Penatagunaan, dan Tenurial Kawasan Hutan, Data S/D November 2013 Keterangan: (-) tidak ada data
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
28
TABEL II.4. PERKEMBANGAN PENETAPAN KAWASAN HUTAN S/D TAHUN 2013 NO
PROVINSI
1
2
1
Aceh
2
Sumatera Utara
3
Sumatera Barat
4
Riau
5
TAHUN 2012 **) UNIT (Ha) 3 4 -
S/D TAHUN 2012 UNIT (Ha) 5 6 -
1
-
TAHUN 2013 UNIT (Ha) 7 8
2
479,40
-
-
1
571,00
-
-
1
277,30
Jambi
-
-
6
Sumatera Selatan
-
-
2
7
Bengkulu
-
-
9
8.951,50
8
Lampung
-
-
3
11.056,76
-
9.951,00
9
Kep. Bangka Belitung
2
1.256,09
4
10.847,09
10
Kepulauan Riau
2
11.615,85
4
14.154,65
11 12 13
DKI Jakarta Jawa Barat Jawa Tengah
14 15
D.I. Yogyakarta Jawa Timur
-
-
-
-
-
-
-
-
16
Banten
-
-
-
17
Bali
-
5
-
1
1.275,23 -
-
17
-
40,95
6.984,13 -
Nusa Tenggara Barat
-
-
-
-
Nusa Tenggara Timur Kalimantan Barat Kalimantan Tengah Kalimantan Selatan Kalimantan Timur Sulawesi Utara Sulawesi Tengah Sulawesi Selatan Sulawesi Tenggara Gorontalo *) Sulawesi Barat *) Maluku
-
-
-
-
31 32 33
Maluku Utara *) Papua Barat *) Papua JUMLAH
17.714,37 20.617,00 29,45 436.698,02 5.007,39
60 4 32 52 24 17 21 42 24 111
4
6.934,21
1 4 67
16.430,45 535.332,78 1.053.154,19
6 3 24 11
827,70 258,77
6
-
934.114,55 63.210,58 1.095.058,24 812.636,51 436.698,02 393.098,72 1.743.993,09 92.209,34 436.698,02 1.780.194,33
1 1 9
12
66.160,80
5 46 494
280.159,70 2.819.558,70 11.017.104,38
-
-
2
479,40
1
571,00
1
277,30
2
9.951,00
-
9
8.951,50
3
11.056,76
4
10.847,09
4
14.154,65
21 4
7.811,83 258,77
-
-
-
8.382,24
-
40,95
18
-
4 4
1
19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30
3
-
-
202,40
S/D TAHUN 2013 UNIT (Ha) 9 10
6
8.382,24
1
40,95
-
-
-
-
-
-
22.171,60 676,33 4.978,53
61 4 32 53 24 17 21 42 24 120
956.286,15 63.210,58 1.095.058,24 813.312,84 436.698,02 393.098,72 1.743.993,09 92.209,34 436.698,02 1.785.172,86
4
6.934,21
16
73.095,01
1 1 31
16.430,45 62.312,73 122.972,56
6 47 525
296.590,15 2.881.871,43 11.140.076,94
Sumber: Direktorat Pengukuhan, Penatagunaan, dan Tenurial Kawasan Hutan, Data S/D November 2013 Cat: *) Masih bergabung dengan provinsi induk **) Masih dalam proses di Biro Hukum (-) tidak ada data
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
29
TABEL II.5. PERKEMBANGAN TATA BATAS IUPHHK-HA/HT S/D TAHUN 2013 NO 1 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33
PROVINSI 2 Aceh Sumatera Utara Sumatera Barat Riau Jambi Sumatera Selatan Bengkulu Lampung Kep. Bangka Belitung *) Kepulauan Riau *) DKI Jakarta Jawa Barat Jawa Tengah D.I. Yogyakarta Jawa Timur Banten *) Bali Nusa Tenggara Barat Nusa Tenggara Timur Kalimantan Barat Kalimantan Timur Kalimantan Selatan Kalimantan Tengah Sulawesi Utara Sulawesi Tengah Sulawesi Selatan Sulawesi Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Maluku Maluku Utara Papua Barat*) Papua Jumlah
S/D TAHUN 2012 (km) 3 2.366,97 2.323,48 1.594,74 8.243,55 3.161,87 2.554,95 356,98 52,35 457,78 8.637,76 15.827,90 2.025,65 14.620,28 1.531,72 3.852,04 2.751,70 920,05 7.437,37 246,47 11.388,42 90.352,04
TAHUN 2013 (km) 4 95,87 850,20 243,75 182,88 1.372,70
S/D TAHUN 2013 (km) 5 2.366,97 2.323,48 1.594,74 8.243,55 3.161,87 2.554,95 356,98 52,35 553,65 9.487,96 16.071,65 2.025,65 14.620,28 1.531,72 3.852,04 2.751,70 920,05 7.437,37 246,47 182,88 11.388,42 91.724,74
Sumber: Direktorat Pengukuhan, Penatagunaan, dan Tenurial Kawasan Hutan, Data S/D November 2013 Cat: *) Masih bergabung dengan provinsi induk (-) tidak ada data
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
30
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
31
Aceh
Sumatera Utara
Sumatera Barat Riau
Jambi Sumatera Selatan
Bengkulu Lampung Kep. Bangka Belitung *) Kepulauan Riau *) DKI Jakarta Jawa Barat
2
3 4
5 6
7 8 9 10 11 12
PROPINSI
1
NO.
PENUNJUKAN
Menhut No. 77/Menhut-II/2004 Menhut No. 78/Menhut-II/2004 Menhut No. SK. 39/Menhut-II/2005
Hutan Penelitian Siali-ali
Hutan Penelitian Aek Godang
Hutan Penelitian Aek Nauli
No. SK.485/Menhut-II/2012 tanggal 5 September 2012
Hutan Penelitian dan Pengembangan serta Pendidikan Lingkungan dalam bentuk Kebun Raya Sumsel di Ogan Ilir (HPK)
Menhut No. 305/Kpts-II/03, Tgl.11-09-2003
Hutan Penelitian Cikampek
Menhut No. SK.60/Menhut-II/05, Tgl. 09-03-2005 No. SK.162/Menhut -II/2012 Tgl 20 Januari 2012
Hutan Penelitian Yanlapa
Hutan Pendidikan Gn Geulis Sumedang
338,31
47,00
359,00
Menhut No. SK.188/Menhut-II/05, Tgl. 08-07-2005
Hutan Pendidikan dan Pelatihan Gn. Walat Fahutan-IPB
10,00 146,58
Sda.
Taman Makam Rimbawan Rumpin
65,35
5,00
45,00
100,00
100,00
761,98
781.980,00
3.724.000,00
250.000,00
25.425.000,00
2.183,00
1.027.000,00
1.900.000,00
8.400,00
130.100,00
(HA) 80,00
LUAS
Hutan Pendidikan dan Pelatihan Sawala-Mandapa Menhut No. SK.164/Menhut-II/05, Tgl. 09-06-2005
Menhut No. SK.393/Menhut-II/04, tgl. 18-10-2004
Hutan Pendidikan dan Latihan Kehutanan dan
Hutan Pendidikan dan Bumi Perkemahan Pramuk Menhut No. SK.147/Menhut-II/2004, tgl 24-05-2004
Menhut No.288/Kpts-II/03, Tgl. 26-08-2003
Hutan Penelitian Haurbentes
-
Menhut No.SK.39/Menhut-II/05 No. SK.278/Menhut-II/2004 tanggal 2 Agustus 2004
Hutan Penelitian dan Pengembangan Produksi Benih Muara Enim (HP)
Menhut No.111/Menhut-II/2004
Hutan Penelitian Benakat
Hutan Penelitian Suban Jeriji
Menhut No. SK. 9577/Menhut-II/2002 Menhut No.57/Menhut-II/2004
Hutan Penelitian Kemampo
Hutan Penelitian Bukit Suligi (HL)
Hutan Penelitian Pasir Mayang Danau Bangko
Menhut No. SK.74/Menhut-II/2005 Menhut No. 101/Kpts-II/1983 tanggal 26 Desember 1983
Hutan Penelitian Pakan Lebah Kepau Jaya
-
Menhutbun No.724/Menhut-II/09
NOMOR/TANGGAL SK
Hutan Pendidikan Sekolah Ilmu Kehutanan Kr. Aceh Besar
KHDTK
2006
-
-
Sda.
2006
-
2005
2005
1985
BATAS 2006
TATA
TAHUN
SK.339/Menhut-II/10, tgl. 25 Mei 2010
SK.188/Menhut-II/05, tgl. 08-072005
SK.164/Menhut-II/05, tgl. 09-062005
Sda.
SK.338/Menhut-II/10, tgl. 25 Mei 2010
-
-
SK.340/Menhut-II/10, tgl. 25 Mei 2010
Menhut No. SK. 729/MenhutII/2009
Menhutbun No.724/Menhut-II/09
NO/TANGGAL SK. -
8.204
-
-
1.874
10.199
3.774
6.611
2.183
(M)
PANJANG
PENETAPAN KETERANGAN
47,70
359,00
146,58
11,70
66,80
-
51,10
105,50
Didahului dengan penunjukan KH Provinsi, kemudian ada rencana penggunaan, ada usulan, ada kelayakan dan adanya keperluan khusus (mempunyai nilai strategis).
Didahului dengan penggunaan kawasan hutan sebelum penunjukan KH Provinsi.
(HA) 80,00 Penunjukan sekaligus penetapan
LUAS
TABEL II.6. DATA PERKEMBANGAN PENUNJUKAN DAN PENETAPAN KAWASAN HUTAN DENGAN TUJUAN KHUSUS (KHDTK) S/D 2013
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
32
Jawa Tengah
D.I. Yogyakarta
Jawa Timur
Banten *) Bali
Nusa Tenggara Barat
Nusa Tenggara Timur
Kalimantan Barat Kalimantan Timur
Kalimantan Selatan
Kalimantan Tengah
Sulawesi Utara Sulawesi Tengah
Sulawesi Selatan
14
15
16 17
18
19
20 21
22
23
24 25
26
PROPINSI
13
NO.
PENUNJUKAN
Menhut No.89/Menhut-II/2004, Tgl. 12-03-2004 Menhut No.117/Menhut-II/2004, Tgl. 19-04-2004
Menhut No. SK.89/Menhut-II/2004, Tgl. 12-03-2004
Hutan Penelitian Cemoro dan Modang
Hutan Penelitian dan Pengembangan serta Pendidikan Lingkungan Kebun Raya Baturraden
Hutan Penelitian Cepu
No. SK.459/Menhut -II/2005 Tgl 13 Desember 2005 Menhut No. SK.390/Menhut-II/04, tgl. 18-10-2004 Menhut No. SK.392/Menhut-II/04, tgl. 18-10-2004 No. SK.22/Menhut -II/2013 Tgl 11 Maret 2013
Menhut No.136/Menhut-II/2004, Tgl. 04-05-2004 Menhut No. SK.367/Menhut-II/2009, Tgl. 23-06-2009
Kebun Raya Eka Karya
Hutan Penelitian Nusa Penida Klungkung
Hutan Penelitian Rarung
Hutan Pendidikan Universitas Mataram
Hutan Penelitian dan Pengembangan serta Pendidikan Lingkungan dalam bentuk Kebun Raya Lemor
Hutan Penelitian Waingapu (Hambala)
Hutan Pendidikan dan Pelatihan Kehutanan Kupang, KH Sisimeni Sanam RTK. 185
-
-
-
-
Menhut No. SK.367/Menhut-II/2004, tgl. 05-10-2004
180,00
-
-
Hutan Penelitian Borissallo
-
2003
SK. 13/Menhut-II/2010
500,00
Menhut No. SK.86/Menhut-II/05, tgl. 04-04-2005
1.300,00
Menhut No. 105/Menhut-II/2004, tgl. 14-04-2004
-
Hutan Pendidikan dan latihan Tabo-Tabo
2009
-
Hutan Pendidikan Universitas Hasanuddin
6.000,00
-
-
SK. 163/Menhut-II/2010
-
SK. 64/Menhut-II/2012, tgl 03-02-20
-
-
SK. No. 105/Kpts-II/1997, tgl 18 Februari1997
-
-
-
-
-
-
254/Kpts-II/03, 28 Juli 2003
-
-
-
SK.346/Menhut-II/10, tgl. 25 Mei 2010
SK.85/Menhut-II/05, tgl. 4 April 2005
SK.344/Menhut-II/10, tgl. 25 Mei 2010
SK. 260/Menhut-II/2011
Menhut No. SK. 289/Menhut-II/05, tgl. 02-08-2005
SK. 345/Menhut-II/10, tgl. 25 Mei 2010
-
-
14.265
-
-
10.575
-
-
13.758
21.145
-
38.041
-
-
-
-
5.144
20.980
-
17.631
6.978
(M) -
PANJANG
PENETAPAN NO/TANGGAL SK.
Hutan Pendidikan Muhamadiyah Palu
Hutan Pendidikan Universitas Tadulako
5.000,00
5.000,00
180,00
1.000,00
-
Hutan Penelitian Tumbang Nusa
Menhut No. SK.311/Kpts-II/1993, tgl. 17-06-1993
Menhut No. SK.76/Menhut-II/05, tgl. 31-03-2005
Hutan Penelitian Rantau
2004
Hutan Pendidikan Universitas Palangkaraya/ Hampangen
Menhut No. SK.177/Menhut-II/2005, tgl. 29-06-2005
Hutan Penelitian Kintap
1.455,00
2.960,60
2009
1996
Menhut No. 83/Menhut-II/2004, tgl. 10-03-2004
Hutan Penelitian Riam Kiwa
7.900,00
-
-
-
-
-
-
2002
-
-
2004
2005
2004
2004
2003
2003
BATAS 2004
TATA
TAHUN
Hutan Penelitian Sungai Sangai/Wanariset Sangai (SK. 98/Menhut-II/2005, tgl 18 April 2005)
Menhut No. SK.203/Menhut-II/04, tgl. 14-06-2004 Menhut No. 75/Menhut-II/2004, tgl. 10-03-2004
Hutan Penelitian Sebulu
Menhut No. SK.201/Menhut-II/04, tgl. 10-06-2004 Menhut No. SK. 121/menhut-II/2007 tgl. 02-04-2007
Hutan Penelitian Samboja
Hutan Penelitian Labanan
Hutan Penelitian dan Pendidikan Universitas Mulawarman
2.973,20
509,42
82,90
225,70
306,60
157,70
154,50
3.000,00
3.504,00
Menhut No.6311/Kpts-II/02, Tgl. 13-06-2002
Hutan Penelitian Carita
23,60
20.271,00
Menhut No. 291/Kpts-II/03, Tgl. 26-08-2003
Hutan Penelitian Sumberwringin
21,40
10,00
103,00
1.300,00
150,00
1.650,00
200,00
(HA) 93,00
LUAS
Menhut No. SK.160/Menhut-II/04, tgl. 04-06-2004
Menhut No. SK.221/Menhut-II/04, tgl. 22-06-2004
Hutan Penelitian Padekan Malang
-
No. SK.455/Menhut -II/2005 Tgl 9 Desember 2005 Menhut No. 292/Kpts-II/03, Tgl. 26-08-2003
Hutan Penelitian Kaliurang Sleman
Hutan Penelitian Playen (Watusipat dan Petak 93 Menhut No. SK.395/Menhut-II/04, tgl. 18-10-2004 Playen)
Menhut No.60/Menhut-II/2004, Tgl. 01-03-2004 Menhut No.76/Menhut-II/2004, Tgl. 10-03-2004
Hutan Penelitian Wonogiri
NOMOR/TANGGAL SK
Hutan Penelitian Gombong
KHDTK -
-
KETERANGAN
-
-
601,26
5.100,00
-
-
Proses Penetapan
-
630,10 belum dilakukan rekonstruksi pengantian inisial pal
-
-
972,48
1.450,00
-
7.959,10
-
-
1,00
-
-
-
-
157,49
-
-
-
112,90
1.311,60
143,50
1.311,60
191,00
(HA)
LUAS
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
33
Sulawesi Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Maluku Maluku Utara Papua Barat*) Papua
PROPINSI
(-) tidak ada data
Keterangan:
PENUNJUKAN
Menhut No. SK.367/Menhut-II/2004, tgl. 05-10-2006
-
Menhut No. SK.367/Menhut-II/2004, tgl. 05-10-2005
Hutan Penelitian Mengkedek
NOMOR/TANGGAL SK
Hutan Penelitian Malili
KHDTK
Sumber: Direktorat Pengukuhan, Penatagunaan, dan Tenurial Kawasan Hutan, Data S/D November 2013
27 28 29 30 31 32 33
NO.
100,00
(HA) 737,70
LUAS
-
-
BATAS -
TATA
TAHUN (M) -
-
PANJANG
PENETAPAN NO/TANGGAL SK. (HA)
LUAS
-
-
-
KETERANGAN
TABEL II.7. PERKEMBANGAN PERUBAHAN PERUNTUKAN KAWASAN HUTAN PRODUKSI YANG DAPAT DI KONVERSI UNTUK PERTANIAN/PERKEBUNAN TAHAP SK PELEPASAN 2013 No 1 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33
PROVINSI 2 Aceh Sumatera Utara Sumatera Barat Riau Jambi Sumatera Selatan Bengkulu Lampung Bangka Belitung Kep. Riau DKI Jakarta Jawa Barat Jawa Tengah DI Yogyakarta Jawa Timur Banten Bali Nusa Tenggara Barat Nusa Tenggara Timur Kalimantan Barat Kalimantan Tengah Kalimantan Selatan Kalimantan Timur Sulawesi Utara Sulawesi Tengah Sulawesi Selatan Sulawesi Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Maluku Maluku Utara Papua Barat Papua JUMLAH
S/D TAHUN 2012 TAHUN 2013 S/D TAHUN 2013 unit Luas (ha) unit Luas (ha) unit Luas (ha) 3 4 5 6 7 8 58 265.743,70 0 0 58 265.743,70 28 142.762,33 0 0 27 142.762,33 28 157.956,37 0 0 26 157.956,37 136 1.541.536,70 1 5.543,00 137 1.547.079,70 44 366.925,98 0 0 44 366.925,98 5 14.375,08 34 328.188,28 39 342.563,36 12 57.581,25 0 0 11 57.581,25 8 83.964,15 0 0 8 83.964,15 0 0 0 0 0 0 8 55.333,03 0 0 8 55.333,03 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 3 846,86 0 0 3 846,86 0 0 0 0 0 0 20 241.540,14 1 16.999,20 21 258.539,34 64 703.647,18 7 27.558,04 71 731.205,22 17 209.130,53 1 5.074,30 18 214.204,83 56 492.942,79 0 0 56 492.942,79 1 2.000,00 0 0 1 2.000,00 9 78.532,90 0 0 9 78.532,90 3 4.584,50 0 0 3 4.584,50 3 20.784,20 0 0 3 20.784,20 5 53.966,68 0 0 5 53.966,68 10 103.776,71 0 0 103.776,71 10 12 12.657,74 0 0 12 12.657,74 10 48.544,94 0 0 10 48.544,94 12 215.577,81 2 55.696,20 14 271.274,01 23 633.583,84 1 37.467,00 24 671.050,84 604 5.822.108,61 18 162.712,82 618 5.984.821,43
Sumber : Direktorat Pengukuhan, Penatagunaan, dan Tenurial Kawasan Hutan, Data s/d November 2013
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
34
TABEL. II.8 : PERKEMBANGAN PELEPASAN KAWASAN HUTAN UNTUK PEMUKIMAN TRANSMIGRASI TAHAP PERSETUJUAN PRINSIP NO 1 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33
PROVINSI 2 Aceh Sumatera Utara Sumatera Barat Riau Jambi Sumatera Selatan Bengkulu Lampung Kep. Bangka Belitung Kepulauan Riau DKI Jakarta Jawa Barat Jawa Tengah D.I. Yogyakarta Jawa Timur Banten Bali Nusa Tenggara Barat Nusa Tenggara Timur Kalimantan Barat Kalimantan Tengah Kalimantan Selatan Kalimantan Timur Sulawesi Utara Sulawesi Tengah Sulawesi Selatan Sulawesi Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Maluku Maluku Utara Papua Barat Papua JUMLAH
S/D TAHUN 2012 LUAS (Ha) UNIT 4 3 17 20.698,74 7 12.090,00 9 13.040,00 4 11.388,62 1 850,00 8 9.417,00 4 5.643,00 2 2.910,00 2 3.330,00 1 1.400,00 0 0 0 0 0 0 0 0 1 26,00 0 0 0 0 4 4.321,00 4 11.759,00 5 5.835,00 45 75.163,00 2) 20 17.617,00 59.301,85 38 3 1.990,00 15 18.273,00 5) 0 0 20 20.253,41 7) 3 3.035,00 8 7.637,66 34 36.909,00 24 38.241,00 9) 46 62.629,88 74 115.026,83 399 558.785,99
TAHUN 2013 S/D TAHUN 2013 LUAS (Ha) UNIT LUAS (Ha) UNIT 8 5 6 7 0 0 17 20.698,74 0 0 7 12.090,00 1 2.460,40 10 15.500,40 0 0 4 11.388,62 0 0 1 850,00 0 0 8 9.417,00 0 0 4 5.643,00 0 0 2 2.910,00 0 0 2 3.330,00 0 0 1 1.400,00 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 26,00 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 4 4.321,00 0 0 4 11.759,00 0 0 2 1.640,00 1) 0 0 41 70.233,00 3) 0 0 13 10.877,00 4) 0 0 36 54.479,85 12) 0 0 3 1.990,00 0 0 10 8.637,00 6) 0 0 0 0 0 0 18 18.428,41 8) 0 0 3 3.035,00 1 1.241 9 8.878,50 1 654 35 37.562,68 0 0 23 36.741,00 10) 0 0 45 61.556,00 11) 0 0 74 115.026,83 563.140,91 3 4.354,92 4.754
Sumber: Direktorat Pengukuhan, Penatagunaan, dan Tenurial Kawasan Hutan s/d November 2013 KET : 1) Penegasan 3 Lokasi 2) Pelepasan 2 Lokasi 3) Penegasan 2, Pelepasan 2 Lks 4) Penegasan 7 Lokasi 5) Penegasan 2, Pelepasan 1 Lks 6) Penegasan 4, Pelepasan 1 Lks 7) Penegasan 3 Lokasi 8) Penegasan 2 Lokasi 9) Pelepasan 1 Lokasi 10) Pelepasan 1 Lokasi 11) Pelepasan 1 Lokasi 12) Penegasan 2 Lokasi
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
35
TABEL II.9. PERKEMBANGAN PELEPASAN KAWASAN HUTAN UNTUK PEMUKIMAN TRANSMIGRASI TAHAP SK PELEPASAN KAWASAN HUTAN NO 1 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33
PROVINSI 2 Aceh Sumatera Utara Sumatera Barat Riau Jambi Sumatera Selatan Bengkulu Lampung Kep. Bangka Belitung Kepulauan Riau DKI Jakarta Jawa Barat Jawa Tengah D.I. Yogyakarta Jawa Timur Banten Bali Nusa Tenggara Barat Nusa Tenggara Timur Kalimantan Barat Kalimantan Tengah Kalimantan Selatan Kalimantan Timur Sulawesi Utara Sulawesi Tengah Sulawesi Selatan Sulawesi Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Maluku Maluku Utara Papua Barat Papua JUMLAH
S/D TAHUN 2012 UNIT LUAS (Ha) 3 4 12 39.376,65 12 28.054,00 10 17.433,85 11 66.499,78 14 78.413,53 30 121.222,46 5 14.327,45 16 134.147,20 0 0,00 2 7.530,00 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 2.950,00 2 1.137,00 17 28.804,72 68.511,52 30 9 31.916,00 9 39.891,09 0 0 17 20.341,29 6 4.015,35 21 37.035,71 3 5.089,56 2 2.486,00 3 5.664,58 10 19.099,05 7 15.319,38 15 92.304,25 265 881.570,42
TAHUN 2013 S/D TAHUN 2013 UNIT LUAS (Ha) UNIT LUAS (Ha) 5 6 7 8 0 0 12 39.376,65 0 0 12 28.054,00 0 0 10 17.433,85 1 2.313,20 12 68.812,98 0 0 14 78.413,53 3 918,34 33 122.140,80 0 0 5 14.327,45 0 0 16 134.147,20 0 0 0 0 0 0 2 7.530,00 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2 2.950,00 0 0 2 1.137,00 0 0 17 28.804,72 2 1915,85 32 70.427,37 0 0 9 31.916,00 0 0 9 39.891,09 0 0 0 0 1 1216,86 18 21.558,15 0 0 6 4.015,35 0 0 21 37.035,71 0 0 3 5.089,56 0 0 2 2.486,00 0 0 3 5.664,58 1 555,09 11 19.654,14 1 1078,36 8 16.397,74 0 0 15 92.304,25 9 7.997,70 274 889.568,12
Sumber: Direktorat Pengukuhan, Penatagunaan, dan Tenurial Kawasan Hutan, Data s/d November 2013
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
36
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
37
Sumatera Barat *
Riau
Jambi *
Sumatera Selatan
Bengkulu *
Lampung
Kepulauan Bangka
3
4
5
6
7
8
9
DKI Jakarta
Jawa Barat dan
11
12
Jawa Tengah
D.I. Yogyakarta
13
14
Banten
Kepulauan Riau
10
Belitung
Sumatera Utara
2
2
Aceh
1
1
PROVINSI
NO
sd 2013
2013
-
282,50
-
282,50
sd 2013
-
sd 2013
2013
-
s/d Des 2012
-
2013
14.100,75
s/d Des 2012
sd 2012
14.100,75
-
2013
s/d Des 2012
-
-
s/d Des 2012
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
2013
sd 2013
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
5.657,00
-
-
-
-
-
-
5.657,00
5
SM (Ha)
-
sd 2013
s/d Des 2012
-
2013
-
-
sd 2013
s/d Des 2012
-
-
-
sd 2013
2013
-
s/d Des 2012
-
2013
-
sd 2013
s/d Des 2012
-
-
2013
27.200,00
-
s/d Des 2012
sd 2013
2013
27.200,00
-
sd 2013
s/d Des 2012
-
-
2013
-
sd 2013
s/d Des 2012
-
-
31,65
sd 2013
2013
-
s/d Des 2012
31,65
-
sd 2013
2013
-
2013
s/d Des 2012
-
4
CA (Ha)
s/d Des 2012
3
TAHUN
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
490,00
-
490,00
6
TB (Ha)
7
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
1,08
-
1,08
6,50
-
6,50
195,00
-
195,00
8
TN (Ha) TWA (Ha) 9
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
TAHURA (Ha)
1.000,66
-
1.000,66
11.075,56
-
11.075,56
37.855,70
-
37.855,70
-
-
-
6.351,22
-
6.351,22
-
-
-
-
-
-
583,00
-
583,00
-
-
-
-
-
-
60.680,00
-
60.680,00
-
-
-
70.755,00
-
70.755,00
2.725,00
-
2.725,00
10
HL (Ha)
FUNGSI SEMULA
-
-
-
-
-
-
-
-
-
41.025,56
-
41.025,56
-
-
-
13.292,82
-
13.292,82
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
20.700,00
-
20.700,00
359.984,00
-
359.984,00
11.148,00
-
11.148,00
234.131,75
-
234.131,75
11
HPT (Ha)
-
-
-
617,00
-
617,00
-
-
-
24.804,80
-
24.804,80
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
29.924,85
-
29.924,85
25.560,00
-
25.560,00
7.200,00
-
7.200,00
9.840,00
-
9.840,00
43.900,00
-
43.900,00
12
HP (Ha)
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
25.652,00
-
25.652,00
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
188.858,00
-
188.858,00
37.531,00
-
37.531,00
180,00
-
180,00
13
HPK (Ha)
1.901,24
-
1.901,24
11.082,06
-
11.082,06
117.981,81
-
117.981,81
-
-
-
45.296,04
-
45.296,04
-
-
-
-
-
-
1.073,00
-
1.073,00
29.924,85
-
29.924,85
73.460,00
-
73.460,00
616.722,00
-
616.722,00
58.519,00
-
58.519,00
354.655,40
-
354.655,40
2.725,00
-
2.725,00
14
JUMLAH (Ha)
TABEL II.10. PERKEMBANGAN PERUBAHAN FUNGSI KAWASAN HUTAN S/D TAHUN 2013
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
5.852,00
-
5.852,00
15
CA (Ha) 16
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
SM (Ha)
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
8.350,00
-
8.350,00
17
TB (Ha)
-
-
-
1.284,24
-
1.284,24
10.850,76
-
10.850,76
111.186,00
-
111.186,00
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
73.460,00
-
73.460,00
177.766,00
-
177.766,00
-
-
-
108.000,00
-
108.000,00
18
TN (Ha)
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
3.505,40
-
3.505,40
19
-
-
-
-
-
-
-
-
-
617,00
-
617,00
231,30
-
231,30
1.625,81
-
1.625,81
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
5.920,00
-
5.920,00
20
TAHURA (Ha)
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
34.700,00
-
34.700,00
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
14.780,00
-
14.780,00
21
HL (Ha)
FUNGSI MENJADI TWA (Ha)
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
3.902,00
-
3.902,00
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
71.190,00
-
71.190,00
12.150,00
-
12.150,00
22
HPT (Ha)
-
-
-
-
-
-
5.170,00
-
5.170,00
-
-
-
6.694,04
-
6.694,04
-
-
-
-
-
-
1.073,00
-
1.073,00
-
-
-
-
-
-
327.678,00
-
327.678,00
36.529,00
-
36.529,00
213.401,00
-
213.401,00
2.725,00
-
2.725,00
23
HP (Ha)
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
29.924,85
-
29.924,85
-
-
-
19.388,00
-
19.388,00
9.840,00
-
9.840,00
15.547,00
-
15.547,00
24
HPK (Ha)
1.901,24
-
1.901,24
11.082,06
-
11.082,06
117.981,81
-
117.981,81
-
-
-
45.296,04
-
45.296,04
-
-
-
-
-
-
1.073,00
-
1.073,00
29.924,85
-
29.924,85
73.460,00
-
73.460,00
616.722,00
-
616.722,00
58.519,00
-
58.519,00
354.655,40
-
354.655,40
2.725,00
-
2.725,00
25
JUMLAH LUAS (Ha)
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
38
Kalimantan Barat
Kalimantan Tengah
Kalimantan Selatan
Kalimantan Timur
Sulawesi Utara
Sulawesi Tengah
Sulawesi Selatan
Sulawesi Tenggara
Gorontalo
Sulawesi Barat
Maluku
20
21
22
23
25
26
27
28
29
30
Nusa Tenggara Timur s/d Des 2012
18
19
Nusa Tenggara Barat
17
-
sd 2013
-
-
s/d Des 2012
2013
-
-
-
-
-
-
2013
sd 2013
-
-
-
sd 2013
-
-
-
-
-
3.475,00
-
3.475,00
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
300.040,00
-
300.040,00
-
-
-
-
-
-
-
-
s/d Des 2012
-
2013
-
sd 2013
s/d Des 2012
-
-
2013
10.282,65
-
s/d Des 2012
sd 2013
2013
10.282,65
-
s/d Des 2012
-
2013
-
sd 2013
s/d Des 2012
-
-
2013
-
sd 2013
s/d Des 2012
-
-
2013
158,49
sd 2013
s/d Des 2012
63,60
94,89
2013
-
sd 2013
s/d Des 2012
-
-
2013
-
sd 2013
s/d Des 2012
-
-
2013
-
sd 2013
s/d Des 2012
-
2013
-
-
-
-
-
2013
sd 2013
-
-
-
-
-
-
-
-
sd 2013
5
SM (Ha)
-
-
2013
s/d Des 2012
-
s/d Des 2012
-
sd 2013
Bali
-
2013
4
-
16
3
CA (Ha)
s/d Des 2012
2
Jawa Timur
1
TAHUN
PROVINSI
15
NO
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
24.669,00
-
24.669,00
6
TB (Ha)
7
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
1.624,25
-
1.624,25
-
-
-
-
-
-
61.850,00
-
61.850,00
8
TN (Ha) TWA (Ha) 9
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
TAHURA (Ha)
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
6.258,15
2.258,15
4.000,00
22.063,10
-
22.063,10
10.659,00
-
10.659,00
-
-
-
-
-
-
7.483,75
738,75
6.745,00
61.875,00
-
61.875,00
69.120,00
-
69.120,00
-
-
-
6.145,00
-
6.145,00
10
HL (Ha)
FUNGSI SEMULA
-
-
-
-
-
-
-
-
3.200,00
-
3.200,00
-
-
-
-
-
-
379,50
-
379,50
193,00
-
193,00
-
-
-
-
-
-
11.260,00
-
11.260,00
154.922,00
-
154.922,00
-
-
-
-
-
-
2.710,00
-
2.710,00
11
HPT (Ha)
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
3.915,00
-
3.915,00
-
-
-
-
-
-
10.419,00
-
10.419,00
11.759,00
-
11.759,00
-
-
-
-
-
-
66.403,00
-
66.403,00
672.656,00
-
672.656,00
-
-
-
352,62
-
352,62
12
HP (Ha)
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
9.125,00
-
9.125,00
-
-
-
18.445,50
-
18.445,50
-
-
-
20.776,00
-
20.776,00
-
-
-
12.460,00
-
12.460,00
33.230,00
-
33.230,00
147.363,00
-
147.363,00
13
HPK (Ha)
-
-
-
-
-
-
-
-
16.240,00
-
16.240,00
-
-
-
24.703,65
2.258,15
22.445,50
48.243,50
-
48.243,50
43.387,00
-
43.387,00
24.669,00
-
24.669,00
74.310,00
-
74.310,00
118.535,24
833,64
117.701,60
1.336.856,00
-
1.336.856,00
69.120,00
-
69.120,00
352,62
-
352,62
8.855,00
-
8.855,00
14
JUMLAH (Ha) 15
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
CA (Ha)
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
24.669,00
-
24.669,00
-
-
-
63,60
-
63,60
76.110,00
-
76.110,00
16
SM (Ha) 17
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
TB (Ha)
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
43.750,00
-
43.750,00
25.832,00
-
25.832,00
-
-
-
-
-
-
-
-
-
958.740,00
-
958.740,00
18
TN (Ha)
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
4.000,00
-
4.000,00
19
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
4.195,00
-
4.195,00
-
-
-
-
-
-
61.850,00
-
61.850,00
-
-
-
-
-
-
-
-
-
352,62
-
352,62
3.155,00
3.155,00
20
TAHURA (Ha)
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
66.000,00
-
66.000,00
133.075,00
-
133.075,00
21
HL (Ha)
FUNGSI MENJADI TWA (Ha)
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
9.125,00
-
9.125,00
-
-
-
1.962,75
1.962,75
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
57,21
57,21
-
53.125,00
-
53.125,00
69.120,00
-
69.120,00
22
HPT (Ha)
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
18.740,90
295,40
18.445,50
-
-
-
17.555,00
-
17.555,00
-
-
-
12.460,00
-
12.460,00
52.011,43
776,43
51.235,00
115.545,00
-
115.545,00
-
-
-
-
-
-
5.700,00
-
5.700,00
23
HP (Ha)
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
7.115,00
-
7.115,00
-
-
-
-
-
-
298,50
-
298,50
-
-
-
-
-
-
-
-
-
403,00
-
403,00
261,00
-
261,00
24
HPK (Ha)
-
-
-
-
-
-
-
-
16.240,00
-
16.240,00
-
-
-
24.703,65
2.258,15
22.445,50
48.243,50
-
48.243,50
43.387,00
-
43.387,00
24.669,00
-
24.669,00
74.310,00
-
74.310,00
118.535,24
833,64
117.701,60
1.336.856,00
-
1.336.856,00
69.120,00
-
69.120,00
352,62
-
352,62
8.855,00
-
8.855,00
25
JUMLAH LUAS (Ha)
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
39
Papua Barat
Papua
32
33
-
-
sd 2013
52.056,04
-
sd 2013
2013
-
2013
s/d Des 2012
-
-
s/d Des 2012
-
309.172,00
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
2013
5
sd 2013
-
SM (Ha)
-
4
CA (Ha)
-
s/d Des 2012
sd 2013
3
TAHUN
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
25.159,00
6
TB (Ha)
7
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
9
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
TAHURA (Ha) -
528.205,14
-
-
-
-
-
-
153.575,00
-
153.575,00
10
HL (Ha)
FUNGSI SEMULA
-
861.626,63
-
-
-
1.030,00
-
1.030,00
7.650,00
-
7.650,00
11
HPT (Ha)
-
915.862,27
-
-
-
2.436,00
-
2.436,00
6.075,00
-
6.075,00
12
HP (Ha)
-
503.412,50
-
-
-
6.932,00
-
6.932,00
2.860,00
-
2.860,00
13
HPK (Ha)
-
3.259.170,41
-
-
-
10.398,00
-
10.398,00
170.160,00
-
170.160,00
14
JUMLAH (Ha)
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
5.852,00
15
CA (Ha)
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
100.842,60
16
SM (Ha)
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
8.350,00
17
TB (Ha)
-
1.678.169,00
-
-
-
-
-
-
167.300,00
-
167.300,00
18
TN (Ha)
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
7.505,40
19
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
77.946,73
20
TAHURA (Ha)
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
248.555,00
21
HL (Ha)
FUNGSI MENJADI TWA (Ha)
-
-
-
-
223.487,96
-
-
-
2.856,00
-
2.856,00
22
HPT (Ha)
-
822.218,37
-
-
-
4.076,00
-
4.076,00
2.860,00
-
2.860,00
23
HP (Ha)
-
-
-
-
86.243,35
-
-
-
3.466,00
-
3.466,00
24
HPK (Ha)
-
3.259.170,41
-
-
-
10.398,00
-
10.398,00
170.160,00
-
170.160,00
25
JUMLAH LUAS (Ha)
Berdasarkan SK Menhut No. SK.141/Menhut-II/2012 tanggal 15 Maret 2012 tentang Perubahan Atas Keputusan Menteri Kehutanan Nomor SK.304/Menhut-II/2011 tentang Perubahan Peruntukan Kawasn Hutan Menjadi Bukan Kawasan Hutan Seluas ± 96.904 (Sembilan Puluh Enam Ribu Sembilan Ratus Empat) Hektar, Perubahan Antar Fungsi Kawasan Hutan Seluas ± 147.213 (Seratus Empat Puluh Tujuh Ribu Dua Ratus Tiga Belas) Hektar dan Penunjukan Bukan Kawasan Hutan Menjadi Kawasan Hutan Seluas ± 9.906 (Sembulan Ribu Sembilan Ratus Enam) hektar di Provinsi Sumatera Barat Berdasarkan SK Menhut No. SK.727/Menhut-II/2012 tanggal 10 Desember 2012 tentangPerubahan Peruntukan Kawasn Hutan Menjadi Bukan Kawasan Hutan Seluas ±13.712 (Tiga belas ribu tujuh ratus dua belas) Hektar dan Perubahan Fungsi Kawasan Hutan seluas ± 20.529 (Dua Puluh Ribu Lima ratus Dua Puluh Sembilan) Hektar di Provinsi Jambi Berdasarkan SK Menhut No. SK.643/Menhut-II/2012 tanggal 10 November 2011 tentangPerubahan Peruntukan Kawasan Hutan Menjadi Bukan Kawasan Hutan Seluas ± 2.192 (Dua Ribu Seratus Sembilan Puluh Dua) Hektar, Perubahan Antar Fungsi Kawasan Hutan Seluas ± 31.013 (Tiga Puluh Satu Ribu Bengkulu * Tiga Belas) Hektar dan Penunjukan Bukan Kawasan Hutan Menjadi Kawasan HUtan Seluas ± 101 (Seratus s Satu) Hektar di Provinsi Bengkulu Berdasarkan SK Menhut No. SK.490/-II/2012 tanggal 5 September 2012 tentang Perubahan Peruntukan Kawasan Hutan Menjadi Bukan Kawasan Hutan Seluas ± 273.361 (Dua Ratus Tujuh Puluh Tiga Ribu Tiga Ratus Enam Puluh Satu) Hektar, Perubahan Antar Fungsi Kawasan Hutan seluas ± 92.222 Maluku Utara * (Sembilan Puluh Dua Ribu Dua Ratus Dua Puluh Dua) Hektar dan Penunjukan Bukan Kawasan Hutan Menjadi Kawasan Hutan Seluas ± 5.081 (Lima Ribu Delapan Puluh Satu) Hektar di Provinsi Maluku Utara Berdasarkan SK Menhut No. SK.458/Menhut-II/2012 tanggal 15 Agustus 2012 tentang Perubahan Peruntukan Kawasan Hutan Menjadi Bukan Kawasan Hutan Seluas ± 376.385 (Tiga Ratus Tujuh Puluh Enam Ribu Tiga Ratus Delapan Puluh Lima) Hektar, Perubahan Antar Fungsi Kawasan Hutan Seluas Papua * ± 5.736,830 (Lima Juta Tujuh Ratus Tiga Puluh Enam Ribu Delapan Ratus Tiga Puluh ) Hektar dan Penunjukan Bukan Kawasan Hutan Menjadi Kawasan Hutan Seluas ± 95.258 (Empat Puluh Lima Ribu Dua Ratus Lima Puluh Delapan) Hektar di Provinsi Papua Kalimantan Selatan *Berdasarkan SK Menhut No. SK.432/-II/2009 tanggal 22 Juli 2009 tentang Perubahan Peruntukan Kawasan Hutan Menjadi Bukan Kawasan Hutan Seluas ±59.503 (Lima Puluh Sembilan Ribu Lima Ratus Tiga) Hektar, Perubahan Antar Fungsi Kawasan Hutan seluas ± 99.594 (Sembilan Puluh Sembilan Ribu Lima Ratus Sembilan Puluh Empat) Hektar dan Penunjukan Areal Bukan Kawasan Hutan Menjadi Kawasan Hutan Seluas ± 39.747 (Tiga Puluh Sembilan Ribu Tujuh Ratus Empat Pukuh Tujuh) Hektar di Provinsi Kalimantan Selatan KalimantanTengah * Berdasarkan SK Menhut No. SK.292/-II/2011 tanggal 31 Mei 2011 tentang Perubahan Peruntukan Kawasan Hutan Menjadi Bukan Kawasan Hutan Seluas ± 1.168.656 (Satu Juta Seratus Enam Puluh Delapan Ribu Enam ratus Lima Puluh Enam) Hektar, Perubahan Antar Fungsi Kawasan Hutan seluas ± 689.666 (Enam Ratus Delapan Puluh Sembilan Ribu Enam Ratus Enam Puluh Enam) Hektar dan Penunjukan Bukan Kawasan Hutan Menjadi Kawasan Hutan Seluas ± 29.672 (Dua Puluh Sembilan Ribu Enam Ratus Tujuh Puluh Dua) Hektar di Provinsi Kalimantan Tengah
Jambi *
Sumatera Barat *
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
63.676,83
8
TN (Ha) TWA (Ha)
Sumber: Direktorat Pengukuha, Penatagunaan, dan Tenurial Kawasan Hutan, Data s/d November 2013
JUMLAH
Maluku Utara
2
1
31
PROVINSI
NO
TABEL II.11. TUKAR MENUKAR KAWASAN HUTAN NO. 1 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33
PROVINSI 2 Aceh Sumatera Utara Sumatera Barat Riau Jambi Sumatera Selatan Bengkulu Lampung Kep. Bangka Belitung Kepulauan Riau DKI Jakarta Jawa Barat Jawa Tengah DI. Jogyakarta Jawa Timur Banten Bali Nusa Tenggara Barat Nusa Tenggara Timur Kalimantan Barat Kalimantan Tengah Kalimantan Selatan Kalimantan Timur Sulawesi Utara Sulawesi Tengah Sulawesi Selatan Sulawesi Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Maluku Maluku Utara Papua Barat Papua JUMLAH
Unit 3 0 1 1 0 0 0 0 1 0 0 0 11 4* 0 30 0 15 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 61
S/D TAHUN 2012 Luas(ha) TK 4 0 271,10 13.414,00 0 0 0 0 30,00 0 0 0 3.972,15 7.499,88 0 1.123,44 0 76,00 0 0 0 0 578,00 0 0 0 0 0 0 7.115,00 0 0 0 0 34.079,57
TM 5 0 277,30 13.414,00 0 0 0 0 90,00 0 0 0 9.099,93 1.868,65 0 1.839,81 0 103,00 0 0 0 0 675,50 0 0 0 0 0 0 9.125,00 0 0 0 0 36.493,19
Unit 6 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2
TAHUN 2013 Luas(ha) TK 7 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 2,99 0 0 10,00 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 12,99
TM 8 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 6,07 0 0 12,00 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 18,07
Unit 9 0 1 1 0 0 0 0 1 0 0 0 12 0 0 31 0 15 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 63
S/D TAHUN 2013 Luas(ha) TK 10 0 271,10 13.414,00 0 0 0 0 30,00 0 0 0 3.975,14 7.499,88 0 1.133,44 0 76,00 0 0 0 0 578,00 0 0 0 0 0 0 7.115,00 0 0 0 0 34.092,56
TM 11 0 277,30 13.414,00 0 0 0 0 90,00 0 0 0 9.106,00 1.868,65 0 1.851,81 0 103,00 0 0 0 0 675,50 0 0 0 0 0 0 9.125,00 0 0 0 0 36.511,26
Sumber: Direktorat Pengukuhan, Penatagunaan, dan Tenurial Kawasan Hutan, Data s/d November 2013 Ket:
*
:
Luas TM lebih kecil dari TK, dikarenakan 1 unit Dokumen TM belum ditemukan
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
40
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
WILAYAH PENGELOLAAN DAN PENYIAPAN AREAL PEMANFAATAN KAWASAN HUTAN
Direktorat Wilayah Pengelolaan dan Penyiapan Areal Pemanfaatan Hutan
TABEL III.1. PENETAPAN WILAYAH KPH PENETAPAN KPH NO
PROVINSI LUAS (± ha)
SURAT KEPUTUSAN 1
2
3
1
Sumatera Utara
SK.102/Menhut-II/2010 5 Maret 2010
2
Sumatera Barat
SK.798/Menhut-II/2009 7 Desember 2009
3
Jambi
SK.77/Menhut-II/2010 10 Pebruari 2010
4
Bengkulu
SK.91/Menhut-II/2010 19 Pebruari 2010
5
Kepulauan Bangka Belitung
SK.797/Menhut-II/2009 7 Desember 2009
6
Sumatera Selatan
SK.76/Menhut-II/2010 10 Pebruari 2010
7
Lampung
SK.68/Menhut-II/2010 28 Januari 2010
8
DI Yogyakarta
SK.439/Menhut-II/2007 13 Desember 2007
9
Bali
SK.800/Menhut-II/2009 7 Desember 2009
10
Nusa Tenggara Barat
SK.337/Menhut-VII/2009 15 Juni 2009
11
Nusa Tenggara Timur
SK.591/Menhut-II/2010 19 Oktober 2010
12
Kalimantan Barat
SK.67/Menhut-II/2010 28 Januari 2010
13
Kalimantan Selatan
SK.78/Menhut-II/2010 10 Pebruari 2010
14
Kalimantan Tengah
SK.02/Menhut-II/2012 09 Januari 2012
15
Kalimantan Timur
SK.674/Menhut-II/2011 1 Desember 2011
16
Gorontalo
SK.65/Menhut-II/2010 28 Januari 2010
17
Sulawesi Utara
18
Sulawesi Tengah
SK.796/Menhut-VII/2009 7 Desember 2009 SK.79/Menhut-II/2010 10 Pebruari 2010
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
5
4 KPHP 19 unit KPHL 14 unit Jumlah 33 unit KPHP 4 unit KPHL 7 unit Jumlah 11 unit KPHP 16 unit KPHL 1 unit Jumlah 17 unit KPHP 2 unit KPHL 5 unit Jumlah 7 unit KPHP 11 unit KPHL 2 unit Jumlah 13 unit
= = = = = = = = = =
1.831.884,000 1.364.497,000 3.196.381,000 483.915,000 1.195.649,000 1.679.564,000 1.442.969,000 15.965,000 1.458.934,000 147.729,000 324.935,000 472.664,000 548.169,000 93.632,000 641.801,000
KPHP 14 unit
=
2.059.461,000
KPHL 10 unit Jumlah 24 unit KPHP 7 unit KPHL 9 unit Jumlah 16 unit KPH 1 unit
=
498.846,000 2.558.307,000 241.223,000 277.690,000 518.913,000 16.358,600
Jumlah KPHP 3 unit KPHK 1 unit Jumlah KPHP 12 unit KPHL 11 unit Jumlah 23 unit KPHP 9 unit KPHL 13 unit Jumlah 22 unit KPHP 29 unit KPHL 5 unit Jumlah 34 unit KPHP 7 unit KPHL 3 unit Jumlah 10 unit KPHP 29 unit KPHL 4 unit Jumlah 33 unit KPHP 30 unit KPHL 4 unit Jumlah 34 unit KPHP 4 unit KPHL 3 unit Jumlah 7 unit KPHP 5 unit KPHL 4 unit Jumlah 9 unit KPHP 5 unit KPHL 16 unit Jumlah 21 unit
= = =
= = = = = = = = = = = = = = = = = = = =
16.358,600 104.392,420 1.373,500 105.765,920 440.993,000 448.217,000 889.210,000 558.353,000 689.609,000 1.247.962,000 5.601.268,000 1.372.345,000 6.973.613,000 1.072.343,000 331.418,000 1.403.761,000 8.056.081,000 454.443,000 8.510.524,000 11.832.454,000 734.685,000 12.567.139,000 340.741,000 240.759,000 581.500,000 346.781,000 83.207,000 429.988,000 717.427,000 2.481.659,000 3.199.086,000
41
PENETAPAN KPH NO
PROVINSI LUAS (± ha)
SURAT KEPUTUSAN 19
Sulawesi Selatan
SK.88/Menhut-II/2011 09 Maret 2011
20
Sulawesi Tenggara
SK.338/Menhut-VII/2009 15 Juni 2009
21
Sulawesi Barat
SK.799/Menhut-VII/2009 7 Desember 2009
22
Maluku
SK.66/Menhut-II/2010 28 Januari 2010
23
Maluku Utara
SK.73/Menhut-II/2010 8 Pebruari 2010
24
Papua
SK.481/Menhut-II/2009 18 Agustus 2009
25
Papua Barat
SK.744/Menhut-II/2009 19 Oktober 2009
KPHP 3 unit KPHL 7 unit Jumlah 10 unit KPHP 15 unit KPHL 10 unit Jumlah 25 unit KPHP 3 unit KPHL 10 unit Jumlah 13 unit KPHP 17 unit KPHL 5 unit Jumlah 22 unit KPHP 11 unit KPHL 5 unit Jumlah 16 unit KPHP 31 unit KPHL 25 unit Jumlah 56 unit KPHP 16 unit KPHL 5 unit Jumlah 21 unit
= = = = = = = = = = = = = =
308.569,000 1.505.921,000 1.814.490,000 1.028.833,000 1.028.089,000 2.056.922,000 379.153,000 720.674,000 1.099.827,000 1.968.571,000 239.293,000 2.207.864,000 1.249.230,000 519.194,000 1.768.424,000 10.776.722,000 7.403.479,000 18.180.201,000 4.214.122,000 1.190.623,000 5.404.745,000
Sumber: Direktorat Wilayah Pengelolaan dan Penyiapan Areal Pemanfaatan Kawasan Hutan, Data S/D November 2013
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
42
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
43
Banten
Pandeglang
Lebak, Bogor, Sukabumi
Jember, Banyuwangi
Banyuwangi
Buleleng, Jembrana
Lombok Barat, Lombok Timur, Lombok Tengah
Kotawaringin Barat, Kotawaringin Timur
Kutai Tengah, Kutai Timur
Minahasa, Kota Manado
Bolaang Mongondow, Bone Bolango
Maros, Pangkajene Kep, Bone
Sumba Barat, Sumba Tengah, Sumba Timur
2 TN. Ujung Kulon
3 TN. G. Halimun Salak
4 TN. Meru Betiri
5 TN. Alas Purwo
6 TN. Bali Barat
7 TN. G. Rinjani
8 TN. Tanjung Puting
9 TN. Kutai
10 TN. Bunaken
11 TN. Bogani Nani Wartabone
12 TN. Bantimurung Bulusaraung
13 TN. Manupeu Tanah Daru
4
NTT
Sulawesi Selatan
Gorontalo
Sulawesi Utara
Kalimantan Timur
Kalimantan Tengah
NTB
Bali
Jawa Timur
Jawa Timur
Banten & Jawa Barat
Jambi
3
PROVINSI
Muaro Jambi, Tanjung Jabung Timur
2
1
LOKASI/ALAMAT/KABUPATEN
1 TN. Berbak
KPHK
NO
TABEL III.2. PERKEMBANGAN PENETAPAN WILAYAH KPH KONSERVASI
No. S.1062/VII-WP3H/2009 Surat Dirjen Planologi Kehutanan No. S.1062/VII-WP3H/2009 4 Desember 2009 Surat Dirjen Planologi Kehutanan No. S.1062/VII-WP3H/2009
5 Surat Dirjen Planologi Kehutanan No. S.1062/VII-WP3H/2009 4 Desember 2009 Surat Dirjen Planologi Kehutanan No. S.1062/VII-WP3H/2009 4 Desember 2009 Surat Dirjen Planologi Kehutanan No. S.1062/VII-WP3H/2009 4 Desember 2009 Surat Dirjen Planologi Kehutanan No. S.1062/VII-WP3H/2009 4 Desember 2009 Surat Dirjen Planologi Kehutanan No. S.1062/VII-WP3H/2009 4 Desember 2009 Surat Dirjen Planologi Kehutanan No. S.1062/VII-WP3H/2009 4 Desember 2009 Surat Dirjen Planologi Kehutanan No. S.1062/VII-WP3H/2009 4 Desember 2009 Surat Dirjen Planologi Kehutanan
ARAHAN PENCADANGAN KPHK
SK.782/Menhut-II/2009 07 Desember 2009 SK.716/Menhut-II/2010 29 Desember 2010 SK.717/Menhut-II/2010 29 Desember 2010 SK.719/Menhut-II/2010 29 Desember 2010
415.040,00
SK.777/Menhut-II/2009 07 Desember 2009 SK.778/Menhut-II/2009 07 Desember 2009
87.984,00
43.750,00
287.115,00
89.065,00
198.629,00
41.330,00
19.002,89
43.420,00
58.000,00
113.357,00
122.956,00
7 62.700,00
Luas (± ha)
SK.781/Menhut-II/2009 07 Desember 2009
SK.780/Menhut-II/2009 07 Desember 2009
SK.801/Menhut-II/2009 07 Desember 2009
SK.779/Menhut-II/2009 07 Desember 2009
SK.776/Menhut-II/2009 07 Desember 2009
SK.775/Menhut-II/2009 07 Desember 2009
6 SK.774/Menhut-II/2009 07 Desember 2009
Surat Keputusan
PENETAPAN WILAYAH KPHK
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
44
Lampung Timur, Lampung Tengah
Kayung Utara, Ketapang
Kapuas Hulu
Situbondo
Sleman, Klaten, Boyolali, Magelang
Tebo, Batang Hari, Sarolangun
Banyuasin
Jepara
Sintang, Melawi, Katingan
Magelang, Semarang, Boyolali
Malinau, Nunukan
Manggarai Barat
Ende
Konawe, Konawe Selatan, Kolaka
Maluku Tengah
Halmahera Timur, Halmahera Tengah, Kota Tidore
Mandailing Natal
Kep. Mentawai
15 TN. Way Kambas
16 TN. G. Palung
17 TN. D. Sentarum
18 TN. Baluran
19 TN. G. Merapi
20 TN. Bukit Dua Belas
21 TN. Sembilang
22 TN. Karimun Jawa
23 TN. Bukit Baka Bukit Raya
24 TN. G. Merbabu
25 TN. Kayan Mentarang
26 TN. Komodo
27 TN. Kelimutu
28 TN. Rawaaopa Watumohai
29 TN. Manusela
30 TN. Aketajawe Lolobata
31 TN. Batang Gadis
32 TN. Siberut
Sumatera Barat
Sumatera Utara
Maluku Utara
Maluku
Sulawesi Tenggara
NTT
NTT
Kalimantan Timur
Jawa Tengah
Kalimantan Barat & Kalimantan Tengah
Jawa Tengah
Sumatera Selatan
Jambi
DIY & Jawa Tengah
Jawa Timur
Kalimantan Barat
Kalimantan Barat
Lampung
4 NTT
3
Sumba Timur
2
1
PROVINSI
LOKASI/ALAMAT/KABUPATEN
14 TN. Laiwangi Wanggameti
KPHK
NO 5
ARAHAN PENCADANGAN KPHK
SK.786/Menhut-II/2012 27 Desember 2012 SK.787/Menhut-II/2012 27 Desember 2012
SK.756/Menhut-II/2011 30 Desember 2011 SK.757/Menhut-II/2011 30 Desember 2011
30 Desember 2011 SK.751/Menhut-II/2011 30 Desember 2011 SK.752/Menhut-II/2011 30 Desember 2011 SK.753/Menhut-II/2011 30 Desember 2011 SK.754/Menhut-II/2011 30 Desember 2011 SK.755/Menhut-II/2011 30 Desember 2011
SK.750/Menhut-II/2011
6 SK.714/Menhut-II/2010 29 Desember 2010 SK.712/Menhut-II/2010 29 Desember 2010 SK.721/Menhut-II/2010 29 Desember 2010 SK.715/Menhut-II/2010 29 Desember 2010 SK.718/Menhut-II/2010 29 Desember 2010 SK.713/Menhut-II/2010 29 Desember 2010 SK.720/Menhut-II/2010 29 Desember 2010 SK.748/Menhut-II/2011 30 Desember 2011 SK.749/Menhut-II/2011 30 Desember 2011
190.500,00
72.150,00
167.300,00
189.000,00
105.194,00
5.356,50
173.300,00
1.360.500,00
5.725,00
181.090,00
111.625,00
202.896,31
60.500,00
6.410,00
25.000,00
132.000,00
90.000,00
130.000,00
7 47.014,00
Luas (± ha)
PENETAPAN WILAYAH KPHK Surat Keputusan
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
45
Katingan, Pulang Pisau, Kota Palangkaraya
Paniai, Puncak Jaya, Mimika, Asmat, Jaya Wijaya
Merauke
36 TN. Sebangau
37 TN. Lorentz
38 TN. Wasur
4
Papua
Papua
Kalimantan Tengah
Riau Riau Jambi Jawa Barat
PROVINSI
Sumber: Direktorat Wilayah Pengelolaan dan Penyiapan Areal Pemanfaatan Kawasan Hutan, Data S/D November 2013
35 TN. G. Ciremai
34 TN. Bukit Tigapuluh
3
Pelalawan, Indragiri Hulu Indragiri Hulu, Indragiri Hilir Tebo, Tanjung Jabung Barat Kuningan, Majalengka
2
1
33 TN. Tesso Nilo
LOKASI/ALAMAT/KABUPATEN
KPHK
NO 5
ARAHAN PENCADANGAN KPHK 6 SK.788/Menhut-II/2012 SK.789/Menhut-II/2012 27 Desember 2012 SK 790/Menhut-II/2012 27 Desember 2012 SK.791/Menhut-II/2012 27 Desember 2012 SK.792/Menhut-II/2012 27 Desember 2012 SK 793/Menhut-II/2012 27 Desember 2012
413.810,00
2.354.644,00
568.700,00
15.500,00
144.223,00
38.576,00
7
Luas (± ha)
PENETAPAN WILAYAH KPHK Surat Keputusan
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
46
Kepulauan Meranti Kampar Siak, Kampar Karimun
Dharmasraya Sijunjung Solok 50 Kota Tanjung Jabung Barat Sarolangun Merangin Muko-Muko Bangka Tengah Bangka Barat
KPHP Tebing Tinggi
KPHP Kampar Kiri
KPHP Minas Tahura
KPHL Karimun
KPHP Pesisir Selatan Unit IX
KPHP Dharmasraya Unit VIII
KPHL Sijunjung
KPHL Solok (Unit VI)
KPHL 50 Kota
KPHL Sungai Beram Hitam
KPHP Limau (Unit VII)
KPHP Merangin
KPHP Muko-Muko
KPHP Sungai Sembulan
KPHP Rambat Menduyung
3 Riau
4 Riau
5 Riau
6 Kep.Riau
7 Sumatera Barat
8 Sumatera Barat
9 Sumatera Barat
10 Sumatera Barat
11 Sumatera Barat
12 Jambi
13 Jambi
14 Jambi
15 Bengkulu
16 Bangka Belitung
17 Bangka Belitung
Pesisir Selatan
Pelalawan, Siak
KPHP Tasik Besar Serkap
2 Riau
1
4 Mandailing Natal
KPH MODEL
3 KPHP Mandailing Natal
PROVINSI
2 1 Sumatera Utara
NO
KABUPATEN/ KOTA
TABEL III.3. PERKEMBANGAN PENETAPAN WILAYAH KPH MODEL
5 SK.332/Menhut-II/2010 25 Mei 2010 SK.509/Menhut-II/2010 21 September 2010 SK.343/Menhut-II/2011 28 Juni 2011 SK.640/Menhut-II/2011 07 Nopember 2011 SK.765/Menhut-II/2012 26 Desember 2012 SK.442/Menhut-II/2012 09 Agustus 2012 SK.696/Menhut-II/2013 21 Oktober 2013 SK.695/Menhut-II/2013 21 Oktober 2013 SK.331/Menhut-II/2010 25 Mei 2010 SK.42/Menhut-II/2012 02 Februari 2012 SK.44/Menhut-II/2012 02 Februari 2012 SK.787/Menhut-II/2009 07 Desember 2009 SK.714/Menhut-II/2011 19 Desember 2011 SK.43/Menhut-II/2012 02 Februari 2012 SK.330/Menhut-II/2010 25 Mei 2010 SK.329/Menhut-II/2010 25 Mei 2010 SK.763/Menhut-II/2012 26 Desember 2012
SURAT KEPUTUSAN
-
-
-
-
6
8.803
5.185
36.088
54.793
15.965
94.883
114.061
83.952
9.091
9.605
24.028
412
12.681
14.704
-
-
-
-
-
50.819
34.228
11.937
9.944
43.807
5.286
3.481
40.785
17.721
4.563
491.768
7
-
-
-
8
66.337
30.105
22.502
17.383
12.804
25.755
15.829
46.274
8.002
140.562
119.755
69.335
2.660
131.781
PENETAPAN WILAYAH KPH MODEL HUTAN HUTAN HUTAN LINDUNG PRODUKSI PRODUKSI TERBATAS
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
59.622
39.413
78.274
76.137
121.102
15.965
117.552
130.346
150.492
33.550
59.928
17.607
146.734
(tahura)
69.747
513.276
159.166
143.783
10
LUAS TOTAL (± ha)
-
-
18.848
HUTAN PRODUKSI YANG DAPAT DI KONVERSI 9
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
47
Musi Banyuasin Musi Rawas Musi Rawas Musi Rawas Ogan Komering Ulu, Muara Enim, Lahat Tanggamus, Lampung Tengah, Lampung Barat Lampung Tengah Tanggamus Lampung Selatan, Lampung Timur Lampung Selatan Tulang Bawang Dan Way Kanan
KPHP Lalan
KPHP Lakitan
KPHP Rawas
KPHP Meranti
KPHP Benakat (Unit XIV)
KPHL Batu Tegi
KPHP Reg. 47 Way Terusan
KPHL Kota Agung Utara (Unit X)
KPHP Gedong Wani (Unit XVI)
KPHL Rajabasa
KPHL Muara Dua
KPHL Pesawaran
KPHP Bukit Punggur
KPHP Yogyakarta
KPHL Bali Barat
KPHL Bali Timur
KPHL Bali Tengah
19 Sumatera Selatan
20 Sumatera Selatan
21 Sumatera Selatan
22 Sumatera Selatan
23 Sumatera Selatan
24 Lampung
25 Lampung
26 Lampung
27 Lampung
28 Lampung
29 Lampung
30 Lampung
31 Lampung
32 DIY
33 Bali
34 Bali
35 Bali
27 Juli 2011 SK.367/Menhut-II/2011 07 Juli 2011
SK.427/Menhut-II/2011
5 SK.764/Menhut-II/2012 26 Desember 2012 SK.789/Menhut-ll/2009 07 Desember 2009 SK.790/Menhut-ll/2009 07 Desember 2009 SK.688/Menhut-II/2012 29 Nopember 2012 SK.689/Menhut-II/2012 29 Nopember 2012 SK.769/Menhut-II/2012 26 Desember 2012 SK.650/Menhut-ll/2010 22 Nopember 2010 SK 794/Menhut-ll/2009 07 Desember 2009 SK.379/Menhut-II/2011 18 Juli 2011
SURAT KEPUTUSAN
SK.236/Menhut-II/2012 10 Mei 2012 Pesawaran SK.438/Menhut-II/2012 09 Agustus 2012 Way Kanan SK.439/Menhut-II/2012 09 Agustus 2012 SK.721/Menhut-II/2011 Kulon Progo, Bantul Dan 20 Desember 2011 Gunung Kidul Jembrana, Buleleng, Tabanan SK.784/Menhut-ll/2009 07 Desember 2009 Buleleng, Karang Asem SK.621/Menhut-II/2011 01 Nopember 2011 Buleleng, Bangli SK.620/Menhut-II/2011 01 Nopember 2011
4 Belitung Timur
KPH MODEL
3 KPHP Gunung Duren
PROVINSI
1 2 18 Bangka Belitung
NO
KABUPATEN/ KOTA
19.131
9.944
5.160
56.020
58.162
2.322
20.082
12.615
14.651
21.891
59.848
2.312,80
-
-
-
-
-
‐
6
89.511
76.776
45.620
21.995
1.260
49.134
30.243
12.500
-
1.087
1.892
13.411,70
-
-
‐
135.570
134.597
‐
7
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
8 -
1.610
43.160
97.588
32.074
265.953
PENETAPAN WILAYAH KPH MODEL HUTAN HUTAN HUTAN LINDUNG PRODUKSI PRODUKSI TERBATAS
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
HUTAN PRODUKSI YANG DAPAT DI KONVERSI 9 -
41.126
11.204
49.134
5.160
30.243
56.020
12.500
58.162
181.052
252.267
121.585
76.776
265.953
58.235
14.651
22.978
63.350
15.724,50
10
LUAS TOTAL (± ha)
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
48
Alor Sintang Kapuas Hulu Ketapang Berau Malinau Bulungan Kota Tarakan
KPHL Ampang
KPHL Maria
KPHP Rote Ndao
KPHL Mutis Timau
KPHL Alor Pantar
KPHP Sintang
KPHP Kapuas Hulu
KPHP Kedawangan
KPHP Berau Barat
KPHP Malinau (Unit X)
KPHP Kayan (Unit V)
KPHL Tarakan
KPHP Meratus
KPHP Banjar
39 NTB
40 NTB
41 NTT
42 NTT
43 NTT
44 Kalimantan Barat
45 Kalimantan Barat
46 Kalimantan Barat
47 Kalimantan Timur
48 Kalimantan Timur
49 Kalimantan Timur
50 Kalimantan Timur
51 Kalimantan Timur
52 Kalimantan Selatan
Kutai Kartanegara, Kutai Barat, Paser, Penajam Paser SK.768/Menhut-II/2012 Utara, Kota Balikpapan 26 Desember 2012 Banjar SK.793/Menhut-II/2009 07 Desember 2009
SK.767/Menhut-II/2012 26 Desember 2012 SK.791/Menhut-ll/2009 07 Desember 2009 SK.380/Menhut- II/2011 18 Juli 2011 SK.680/Menhut-II/2012 23 Nopember 2012 SK.649/Menhut-ll/2010 22 Nopember 2010 SK.224/Menhut-II/2012 04 Mei 2012 SK.223/Menhut-II/2012 04 Mei 2012 SK.783/Menhut-II/2009 07 Desember 2009
SK.41/Menhut-II/2012 Kupang, Timor Tengah Selatan, Timor Tengah Utara 02 Februari 2012
KPHL Rinjani Timur (Unit IV)
4 5 Lombok Barat, Lombok Utara SK.785/Menhut-ll/2009 07 Desember 2009 Batu Lanteh SK.342/Menhut-II/2011 28 Juni 2011 Lombok Limur SK.225/Menhut-II/2012 04 Mei 2012 Sumbawa SK.751/Menhut-II/2012 26 Desember 2012 Bima, Kota Bima SK.752/Menhut-II/2012 26 Desember 2012 Rote Ndao SK.333/Menhut-II/2010 25 Mei 2010
38 NTB
3 KPHL Rinjani Barat
KPH MODEL
KPHP Batu Lanteh
2
PROVINSI
SURAT KEPUTUSAN
37 NTB
1 36 NTB
NO
KABUPATEN/ KOTA
-
6
42.090
2.400
168.198
220.723
247.025
16.268
224.522
10.420
59.419
97.005
15.509
8.515
24.168
31.987
14.303
28.911
83.241
46.473
22.938
25.221
4.554
8.261
5.602
14.842
5.075
72.513
274.159
-
9.776
110.518
118.261
162.583
-
7
-
-
-
-
8
25.354
113.329
2.223
309.868
384.271
410.253
150.262
21.977
18.375
14.563
6.252
3.631
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
HUTAN PRODUKSI YANG DAPAT DI KONVERSI 9 6.977 -
PENETAPAN WILAYAH KPH MODEL HUTAN HUTAN HUTAN LINDUNG PRODUKSI PRODUKSI TERBATAS
10
139.957
387.488
4.623
487.842
715.512
775.539
178.851
458.025
56.893
104.334
115.380
40.730
27.632
38.681
37.589
32.776
40.963
LUAS TOTAL (± ha)
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
49
Kota Baru
KPHP Pulau Laut & Sibuku Unit III
KPHL Hulu Sungai Selatan
KPHL Kapuas
KPHP Seruyan Unit XXI
KPHP Lamandau
KPHP Kotawaringin Barat
KPHP Poigar
KPHL Pohuwato Unit III
KPHP Boalemo Unit V
KPHP Gorontalo Utara
KPHP Dampelas Tinombo
KPHP Rano Patanu
KPHP Dolago Tanggunung
KPHP Pogugul
KPHP Balantak
KPHL Mapili
54 Kalimantan Selatan
55 Kalimantan Selatan
56 Kalimantan Tengah
57 Kalimantan Tengah
58 Kalimantan Tengah
59 Kalimantan Tengah
60 Sulawesi Utara
61 Gorontalo
62 Gorontalo
63 Gorontalo
64 Sulawesi Tengah
65 Sulawesi Tengah
66 Sulawesi Tengah
67 Sulawesi Tengah
68 Sulawesi Tengah
69 Sulawesi Barat
4
Polewali Mandar
Banggai
Buol
Parigi Moutong, Sigi, Donggala, Kota Palu
Poso
Donggala, Parigi Moutong
Gorontalo Utara
Boalemo
Pohuwato
Bolaangmongondow, Minahasa Selatan
Kotawaringin Barat
Lamandau
Seruyan
Kapuas
Hulu Sungai Selatan
Tanah Laut
3
KPH MODEL
KPHP Tanah Laut
PROVINSI
1 2 53 Kalimantan Selatan
NO
KABUPATEN/ KOTA
26 Desember 2012 SK.756/Menhut-II/2012 26 Desember 2012 SK.754/Menhut-II/2012 26 Desember 2012 SK.651/Menhut-II/2010 22 Nopember 2010
SK.755/Menhut-II/2012
07 Desember 2009 SK.334/Menhut-II/2010 25 Mei 2010 SK.402/Menhut-II/2011 21 Juli 2011 SK.766/Menhut-II/2012 26 Desember 2012 SK.792/Menhut-II/2009 07 Desember 2009 SK.639/Menhut-II/2011 07 Nopember 2011
SK.788/Menhut-II/2009
5 SK.440/Menhut-II/2012 09 Agustus 2012 SK.226/Menhut-II/2012 04 Mei 2012 SK.750/Menhut-II/2012 26 Desember 2012 SK.247/Menhut-II/2011 02 Mei 2011 SK.716/Menhut-II/2011 19 Desember 2011 SK.717/Menhut-II/2011 19 Desember 2011 SK.749/Menhut-II/2012 26 Desember 2012
SURAT KEPUTUSAN
6
53.485
30.418
44.257
67.794
46.341
21.017
18.632
29.383
59.301
5.265
9.672
25.432
38.970
105.372
21.221
12.863
15.862
19.906
6.112
11.530
99.395
71.490
-
28.049
54.008
19.008
28.740
10.244
15.759
12.403
13.605
19.739
257.160
-
7
-
-
8
23.711
58.936
101.268
57.548
62.349
69.651
71.417
55.140
43.369
16.594
49.303
180.951
328.827
52
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
HUTAN PRODUKSI YANG DAPAT DI KONVERSI 9 5.289 -
PENETAPAN WILAYAH KPH MODEL HUTAN HUTAN HUTAN LINDUNG PRODUKSI PRODUKSI TERBATAS
10
77.196
117.403
199.533
144.349
137.430
100.912
105.808
96.926
116.275
41.598
316.135
226.289
373.909
105.372
32.803
112.258
92.641
LUAS TOTAL (± ha)
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
50
KPHL Mamasa Tengah
KPHP Mamasa Barat
KPHL Ganda Dewata
KPHL Malunda
KPHP Lakompa Unit III
KPHP Gularaya Unit XXIV
KPHP Bombana
KPHL Konawe
KPHP Jeneberang
KPHL Larona Malili
KPHP Gunung Sinopa
KPHP Wae Sapalewa
KPHP Wae Apu
KPHP Sorong
KPHP Sorong Selatan
KPHL Biak Numfor
71 Sulawesi Barat
72 Sulawesi Barat
73 Sulawesi Barat
74 Sulawesi Barat
75 Sulawesi Tenggara
76 Sulawesi Tenggara
77 Sulawesi Tenggara
78 Sulawesi Tenggara
79 Sulawesi Selatan
80 Sulawesi Selatan
81 Maluku Utara
82 Maluku
83 Maluku
84 Papua Barat
85 Papua Barat
86 Papua
KPH MODEL
3 KPHL Lariang Unit II
PROVINSI
1 2 70 Sulawesi Barat
NO
4
26 Desember 2012
SK.762/Menhut-II/2012
Bone, Sinjai, Bulukumba, SK.715/Menhut-II/2011 Bantaeng, Gowa, Jeneponto, 19 Desember 2011 Takalar Luwu Timur SK.722/Menhut-II/2011 20 Desember 2011 Halmahera Tengah, Kota SK.337/Menhut-II/2010 Tidore Kepulauan 25 Mei 2010 Maluku Tengah SK.336/Menhut-II/2010 25 Mei 2010 Buru SK.770/Menhut-II/2012 26 Desember 2012 Sorong SK.701/Menhut-II/2010 20 Desember 2010 Sorong Selatan SK.771/Menhut-II/2012 26 Desember 2012 Biak Numfor SK.648/Menhut-II/2010 22 Nopember 2010
Konawe Selatan, Kota Kendari
120.340
121.361
11.789
73.478
30.527
73.189
111.444
62.921
34.609
4.545
6.391
45.471
8.018
74.514
89.343
11.880
2.394
9.604
-
-
-
-
7
21.056
156.593
60.451
96.941
23.659
28 Februari 2011 SK.426/Menhut-II/2011 27 Juli 2011
Bombana
12.432
45.109
157.598
17.352
33.218
34.512
41.405
6
-
55.149
88.710
100.136
96.033
27.903
13.917
79.008
54.932
35.668
17.953
3.671
6.288
6.962
36.203
4.744
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
HUTAN PRODUKSI YANG DAPAT DI KONVERSI 8 9 21.010 -
PENETAPAN WILAYAH KPH MODEL HUTAN HUTAN HUTAN LINDUNG PRODUKSI PRODUKSI TERBATAS
SK.61/Menhut-II/2011
5 SK.60/Menhut-II/2011 28 Februari 2011 SK.340/Menhut-II/2011 27 Juni 2011 SK.341/Menhut-II/2011 27 Juni 2011 SK.441/Menhut-II/2012 09 Agustus 2012 SK.753/Menhut-II/2012 26 Desember 2012 SK.795/Menhut-II/2009 07 Desember 2009
SURAT KEPUTUSAN
Konawe Selatan, Kota Kendari
Buton
Majene
Mamuju, Mamasa
Mamasa
Mamasa
Mamuju Utara
KABUPATEN/ KOTA
10
206.016
283.260
223.369
232.432
67.057
44.577
241.992
160.854
140.627
116.126
134.419
30.600
52.071
157.598
53.555
37.962
57.916
LUAS TOTAL (± ha)
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
51
KPHP Waropen
KPHL Memberamo
89 Papua
90 Papua
SK.761/Menhut-II/2012 26 Desember 2012 SK.760/Menhut-II/2012 26 Desember 2012 SK.759/Menhut-II/2012 26 Desember 2012
Keerom
Sarmi, Jayapura
Waropen
5 SK.786/Menhut-II/2009 07 Desember 2009
4 Kepulauan Yapen
SURAT KEPUTUSAN
Jumlah Sumber: Direktorat Wilayah Pengelolaan dan Penyiapan Areal Pemanfaatan Kawasan Hutan, Data s/d November 2013
KPHP Keerom
88 Papua
3
KPH MODEL
KPHP Yapen
2
PROVINSI
1 87 Papua
NO
KABUPATEN/ KOTA
46.604
83.372
73.430
15.100
3.818.778,80
6
49.564
97.691
35.959
90.767
3.808.090,70
7
187.257
5.899
41.213
4.623.865,00
8 -
PENETAPAN WILAYAH KPH MODEL HUTAN HUTAN HUTAN LINDUNG PRODUKSI PRODUKSI TERBATAS
25.020,00
-
-
-
HUTAN PRODUKSI YANG DAPAT DI KONVERSI 9 -
283.425
186.962
150.602
105.867
12.275.753,50
10
LUAS TOTAL (± ha)
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
52
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35 36 37 38 39
1
NO.
2 KPHP Mandailing Natal KPHP Pesisir Selatan Unit IX KPHP Dharmasraya Unit VIII KPHL Sijunjung KPHL Solok KPHL 50 Kota KPHP Tebing Tinggi KPHP Tasik Besar Serkap KPHP Kampar Kiri KPHP Minas Tahura KPHL Karimun KPHP Merangin KPHP Limau KPHL Beram Hitam KPHP Muko Muko KPHP Sungai Sembulan KPHP Rambat Menduyung KPHP Gunung Duren KPHP Lalan KPHP Lakitan KPHP Rawas KPHP Meranti KPHL Batutegi KPHP Way Terusan Register 47 KPHP Gedong Wani KPHP Kota Agung Utara KPHL Rajabasa KPHP Muara Dua KPHL Pesawaran KPHP Bukit Punggur KPHP Yogyakarta KPHL Bali Barat KPHL Bali Timur KPHL Bali Tengah KPHL Rinjani Barat KPHP Batu Lanteh KPHL Lombok Timur KPHL Ampang KPHL Maria
LOKASI/NAMA KPH MODEL
3 Sumatera Utara Sumatera Barat Sumatera Barat Sumatera Barat Sumatera Barat Sumatera Barat Riau Riau Riau Riau Kepulauan Riau Jambi Jambi Jambi Bengkulu Bangka Belitung Bangka Belitung Bangka Belitung Sumatera Selatan Sumatera Selatan Sumatera Selatan Sumatera Selatan Lampung Lampung Lampung Lampung Lampung Lampung Lampung Lampung DIY Bali Bali Bali NTB NTB NTB NTB NTB
PROVINSI
TABEL III.4. PERKEMBANGAN KELEMBAGAAN KPH MODEL KABUPATEN/ KOTA 4 Mandailing Natal Pesisir Selatan Dharmasraya Sijunjung Solok 50 Kota Kepulauan Meranti Pelalawan, Siak Kampar Kiri Siak, Kampar Kepulauan Karimun Merangin Sarolangun Tanjung Jabung Barat Muko Muko Bangka Tengah Bangka Barat Belitung Timur Musi Banyuasin Musi Rawas Musi Rawas Musi Banyuasin Tanggamus, Lampung Tengah, Lampung Tengah Lampung Selatan, Lampung Timur Tanggamus Lampung Selatan, Lampung Timur Tulang Bawang, Way Kanan Pesawaran Way Kanan Kulon Progo, Bantul, Gunung Kidul Jembrana, Buleleng, Tabanan Buleleng, Karang Asem Buleleng, Bangli Lombok Barat, Lombok Utara Batu Lanteh Lombok Timur Sumbawa Bima, Kota Bima √
KPH MODEL 5
RANCANGAN
Perbup No. 33 tahun 2011 Perbup No. 15 tahun 2012 Perbup No. 18 tahun 2010 Perbup No. 02 tahun 2012 Perbup No. 10 tahun 2011 Perbup No. 19 tahun 2012 Perbup No. 22 tahun 2012 Perdakab No. 6 tahun 2011 Perbup No. 27 tahun 2010 Perbup No.27 tahun 2010 Perdakab No.6 tahun2011 Pergub No. 27 tahun 2010 Perbup No. 10 tahun 2008 Pergub No. 27 tahun 2010 Perda No. 21 tahun 2011 Perbup No. 26 tahun 2011 Pergub No. 27 tahun 2010 Perbup No. 10 tahun 2013 Perbup No. 12 tahun 2013 Pergub No. 50 tahun 2008 Perdaprov No. 2 tahun 2008 Perdaprov No. 2 tahun 2008 Perdaprov No. 2 tahun 2008 Pergub No. 23 tahun 2008 Perbup No. 16 tahun 2008 Perbup No. 13 tahun 2012 Perbup No. 1 tahun 2008 Pergub No. 23 tahun 2008
Perbup Perbup Perbup Perbup Perbup Perbup Perbup Pergub Perbup Ada Kpts Bupati No. 97 tahun 2012
SURAT KEPUTUSAN 6 No. 81 tahun 2011 No.95 Tahun 2013 No.29 Tahun 2013 No. 18 tahun 2011 No. 56 tahun 2011 No. 122 tahun 2011 No. 58 tahun 2011 No. 47 tahun 2011 No. 24a tahun 2012
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
53
2 KPHP Rote Ndao KPHL Mutis Timau KPHL Alor Pantar KPHP Sintang KPHL Kapuas Hulu KPHP Kendawangan KPHL Tarakan KPHP Berau Barat KPHP Banjar KPHP Pulau Laut dan Sebuku Unit III KPHP Tanah Laut KPHL Hulu Sungai Selatan KPHL Kapuas KPHP Seruyan Unit XXI KPHP Lamandau KPHP Kota waringin Barat KPHP Poigar KPHP Boalemo Unit V KPHL Pohuwato Unit III KPHP Gorontalo Utara KPHP Dampelas Tinombo KPHP Rano Patanu KPHP Dolago Tanggunung KPHP Balantak KPHP Pogogul KPHL Mapili KPHL Lariang Unit II KPHL Mamasa Tengah KPHP Mamasa Barat KPHL Malunda KPHL Ganda Dewata KPHP Lakompa Unit III KPHP Gula Raya Unit XXIV KPHP Bombana Unit X KPHL Konawe
1 40 41 42 43
Sulawesi Selatan
Sulawesi Selatan
Maluku Utara Maluku Maluku
76 KPHP Jeneberang
77 KPHP Gunung Sinopa 78 KPHP Wae Sapalewa 79 KPHP Wae Apu
3 NTT NTT NTT Kalimantan Barat Kalimantan Barat Kalimantan Barat Kalimantan Timur Kalimantan Timur Kalimantan Selatan Kalimantan Selatan Kalimantan Selatan Kalimantan Selatan Kalimantan Tengah Kalimantan Tengah Kalimantan Tengah Kalimantan Tengah Sulawesi Utara Gorontalo Gorontalo Gorontalo Sulawesi Tengah Sulawesi Tengah Sulawesi Tengah Sulawesi Tengah Sulawesi Tengah Sulawesi Barat Sulawesi Barat Sulawesi Barat Sulawesi Barat Sulawesi Barat Sulawesi Barat Sulawesi Tenggara Sulawesi Tenggara Sulawesi Tenggara Sulawesi Tenggara
PROVINSI
75 KPHL Larona Malili
74
70 71 72 73
60 61 62 63 64 65 66 67 68 69
52 53 54 55 56 57 58 59
48 49 50 51
44 45 46 47
LOKASI/NAMA KPH MODEL
NO.
Maluku Tengah Buru
Bone, Sinjai, Bulukumba, Bantaeng, Gowa, Jeneponto, Takalar Halmahera Tengah, Kota Tidore
Luwu Timur
Banggai Buol Polewali Mandar Mamuju Utara Mamasa Mamasa Majene Mamuju, Mamasa Buton Konawe Selatan, Kota Kendari Bombana Konawe
Boalemo Pohuwato Gorontalo Utara Donggala, Parigi Moutong Poso Parigi Moutong, Sigi, Donggala, Kota
Alor Sintang Kapuas Hulu Ketapang Kota Tarakan Berau Banjar Kota Baru Tanah Laut Hulu Sungai Selatan Kapuas Hulu Seruyan Lamandau Kotawaringin Barat Bolaangmongondow, Minahasa Selatan
Rote Ndao Kupang, Timor Tengah Selatan, Timor
KABUPATEN/ KOTA 4 KPH MODEL 5
RANCANGAN
no. 53 tahun 2011 No. 13 tahun 2009 No. 37 tahun 2012 No. 48 tahun 2011 tentang Perubahan Atas
Pergub No. 7 tahun 2011 Perbup No. 03 tahun 2012 Perbup No. 37 tahun 2012
Pergub No. 29 tahun 2012
Perbup No. 8 tahun 2010 Perbup No. 8 tahun 2010 Perbup No. 1 Tahun 2012 Pergub No. 7e tahun 2013 Perbup No. 5 tahun 2011 Pergub No. 42 tahun 2011 Perbup No. 17 tahun 2012 Perbup No. 6 tahun 2013 Perdakab No. 38 tahun 2011 dan Perbup No. 8 tahun 2012
Perbup No. 04/Dishut/2013 Perbup No. 91 tahun 2010 Kpts Bupati No. 542 tahun 2010 dan
Perbup No. 33 tahun 2012 Perbup No. 197 tahun 2011 Perbup No. 26 tahun 2012 Perbup No. 10 tahun 2012 Perbup No. 25 tahun 2013 Pergub No. 4 tahun 2011 Perbup No. 12 tahun 2011 Perbup No. 9 tahun 2008 Perbup No. 6 tahun 2012 Pergub No. 05 tahun 2009 Perbup No. 54 tahun 2011 Pergub No. 45 tahun 2012 Kpts Bupati No. 821.2/698/Dishut
Perbup Perbup Perbup Perbup
SURAT KEPUTUSAN 6 Perdakab No. 9 tahun 2012 Perdaprov No.2 tahun 2012 Perbup No. 2 tahun 2013 Perbup No. 62 tahun 2010 Perbup No. 35 tahun 2011 Surat Penunjukkan Bupati No. 522/2722/dkn/2012 Peraturan Walikota No. 67 tahun 2009
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
54
LOKASI/NAMA KPH MODEL
PROVINSI
KABUPATEN/ KOTA 4
1 2 3 80 KPHP Sorong Papua Barat Sorong 81 KPHL Biak Numfor Papua Biak Numfor 82 KPHP Yapen Papua Kepulauan Yapen 83 KPHP Waropen Papua Waropen 84 KPHP Keerom Papua Keerom Papua Sorong Selatan 85 KPHP Sorong Selatan Sumber: Direktorat Wilayah Pengelolaan dan Penyiapan Areal Pemanfaatan Kawasan Hutan, Data s/d November 2013
NO. KPH MODEL 5
RANCANGAN SURAT KEPUTUSAN 6 Perbup No. 237 tahun 2010 Perda No. 28 tahun 2011 Perbup No. 16 tahun 2010 Kpts Bupati No. 7 tahun 2012 Kpts Bupati No. 10 tahun 2012 Perbup No. 07 tahun 2013
TABEL III.5. PENYIAPAN PETA AREAL KERJA IUPHHK-HA S/D TAHUN 2012 NO
PROVINSI
PERMOHONAN UNIT
1
2
1
Aceh
2
3
TAHUN 2013
REALISASI
LUAS (Ha)
UNIT
4
5
PERMOHONAN
LUAS (Ha)
UNIT
6
7
S/D TAHUN 2013
REALISASI
LUAS (Ha) 8
PERMOHONAN
UNIT LUAS (Ha) UNIT 9
10
11
REALISASI
LUAS (Ha)
UNIT
12
13
LUAS (Ha) 14
4
177.298,00
3
135.402,00
1
96.500,00
0
0
5
273.798,00
3
135.402,00
Sumatera Utara
11
575.326,00
8
357.518,00
0
0
0
0
11
575.326,00
8
357.518,00
3
Sumatera Barat
9
386.226,00
7
244.920,00
0
0
1
78.000
9
386.226,00
8
322.920,00
4
Riau
26
1.414.135,00
17
697.641,00
0
0
0
0
26
1.414.135,00
17
697.641,00
5
Jambi
8
327.370,00
1
31.720,00
0
0
0
0
8
327.370,00
1
31.720,00
6 7
Sumatera Selatan Bengkulu
2
129.054,00
4
151.731,00
0
0
0
0
2
129.054,00
4
151.731,00
2
53.150,00
2
54.505,00
0
0
0
0
2
53.150,00
2
54.505,00
8
Lampung
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
9
Kep. Bangka Belitung
0
0
1
99.054,00
0
0
0
0
0
0
1
99.054,00
10 Kepulauan Riau
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
11 DKI Jakarta
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
12 Jawa Barat
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
13 Jawa Tengah
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
14 D.I. Yogyakarta
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
15 Jawa Timur
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
16 Banten
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
17 Bali
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
18 Nusa Tenggara Barat
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
19 Nusa Tenggara Timur
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
35
1.526.650,00
34
1.383.300,00
0
0
0
0
35
1.526.650,00
34
1.383.300,00
77
4.867.783,00
72
4.932.469,00
0
0
0
0
77
4.867.783,00
72
4.932.469,00
5
220.192,00
39
3.388.866,00
1
99.570
1
96.430
6
319.762,00
40
3.485.296,00
102
6.657.659,00
61
3.290.661,00
2
157.904
3
248.000
104
6.815.563,00
64
3.538.661,00
20 Kalimantan Barat 21 Kalimantan Tengah 22 Kalimantan Selatan 23 Kalimantan Timur 24 Sulawesi Utara
3
155.611,00
0
0
0
0
0
0
3
155.611,00
0
0
25 Sulawesi Tengah
10
622.732,00
7
317.481,00
0
0
0
0
10
622.732,00
7
317.481,00
26 Sulawesi Selatan
2
60.315,00
7
494.000,00
0
0
0
0
2
60.315,00
7
494.000,00
3
94.000,00
4
149.905,00
0
0
0
0
3
94.000,00
4
149.905,00
28 Gorontalo
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
29 Sulawesi Barat
1
84.765,00
1
84.040,00
0
0
0
0
1
84.765,00
1
84.040,00
16
850.641,00
14
690.536,00
1
72.590
1
73.365
17
923.231,00
15
763.901,00
27 Sulawesi Tenggara
30 Maluku 31 Maluku Utara
7
327.726,00
8
372.780,00
0
0
0
0
7
327.726,00
8
372.780,00
32 Papua
22
3.090.796,00
14
1.804.790,00
2
233.076
2
486.085
24
3.323.872,00
16
2.290.875,00
33 Papua Barat
16
2.244.383,00
16
2.421.020,00
0
0
0
0
16
2.244.383,00
16
2.421.020,00
JUMLAH
361
23.865.812,00
320
21.102.339,00
7
659.640,00
8
981.880,00
368
24.525.452,00
328
22.084.219,00
Sumber : Direktorat Wilayah Pengelolaan dan Penyiapan Areal Pemanfaatan Kawasan Hutan, Data s/d November 2013
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
55
TABEL III.6. PENYIAPAN PETA AREAL KERJA IUPHHK-HTI S/D TAHUN 2012 NO
PROVINSI
1
2
PERMOHONAN UNIT
LUAS (Ha)
3
4
TAHUN 2013
REALISASI
PERMOHONAN
UNIT LUAS (Ha) UNIT 5
6
7
S/D TAHUN 2013
TAHUN 2013
PERMOHONAN
LUAS (Ha) UNIT LUAS (Ha) 8
9
10
REALISASI
UNIT
LUAS (Ha)
UNIT
LUAS (Ha)
11
12
13
14
1 Aceh
2
13.575,00
0
0
0
0
0
0
2
13.575,00
0
0
2 Sumatera Utara
3
182.303,00
4
308.015,00
1
2.700
1
2.700
4
185.003,00
5
310.715,00
3 Sumatera Barat
4
71.112,00
4
61.332,00
0
0
0
0
4
71.112,00
4
61.332,00
4 Riau
81
2.028.379,00
72
2.016.714,00
3
683.500
2
634.798,00
84
2.711.879,00
74
2.651.512,00
5 Jambi
12
623.375,00
8
294.034,00
2
48.945
2
60.323,00
14
672.320,00
10
354.357,00
6 Sumatera Selatan
24
1.127.358,00
20
662.602,00
1
9.500
2
25.260,00
25
1.136.858,00
22
687.862,00
7 Bengkulu
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
8 Lampung
1
7.200,00
1
6.925,00
0
0
0
0
1
7.200,00
1
6.925,00
9 Kep. Bangka Belitung
6
275.702,00
13
935.311,00
0
0
0
0
6
275.702,00
13
935.311,00
10 Kepulauan Riau
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
11 DKI Jakarta
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
12 Jawa Barat
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
13 Jawa Tengah
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
14 D.I. Yogyakarta
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
15 Jawa Timur
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
16 Banten
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
17 Bali
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
18 Nusa Tenggara Barat
4
271.020,00
3
139.285,00
0
0
0
0
4
271.020,00
3
139.285,00
19 Nusa Tenggara Timur
4
37.221,00
3
36.127,00
0
0
1
2.920,0
4
37.221,00
4
39.047,00
20 Kalimantan Barat
45
2.129.789,00
32
1.641.238,00
6
198.705,00
7
221.390,0
51
2.328.494,00
39
1.862.628,00
21 Kalimantan Tengah
15
686.447,00
14
651.869,00
3
43.990,00
3
57.590,0
18
730.437,00
17
709.459,00
22 Kalimantan Selatan
10
270.837,00
10
268.792,00
2
21.725,00
3
43.695,0
12
292.562,00
13
312.487,00
23 Kalimantan Timur
36
1.620.024,00
26
972.929,00
7
181.277,00
7
173.720,0
43
1.801.301,00
33
1.146.649,00
24 Sulawesi Utara
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
25 Sulawesi Tengah
1
33.980,00
1
35.670,00
1
72.562,00
1
35.455,00
2
106.542,00
2
71.125,00
26 Sulawesi Selatan
1
31.900,00
1
18.350,00
0
0
0
0
1
31.900,00
1
18.350,00
27 Sulawesi Tenggara
2
80.022,00
0
0
0
0
0
0
2
80.022,00
0
0
28 Gorontalo
2
88.680,00
3
81.420,00
0
0
0
0
2
88.680,00
3
81.420,00
29 Sulawesi Barat
4
163.565,00
4
158.820,00
2
85.130,00
2
37.010,00
6
248.695,00
6
195.830,00
30 Maluku
4
156.540,00
3
123.295,00
0
0
0
0
4
156.540,00
3
123.295,00
31 Maluku Utara
2
44.710,00
2
21.270,00
0
0
0
0
2
44.710,00
2
21.270,00
32 Papua
8
1.469.907,00
5
847.520,00
1
112.295,00
0
0
9
1.582.202,00
5
847.520,00
33 Papua Barat
2
112.045,00
1
93.220,00
0
0
2
246.995,00
2
112.045,00
3
340.215,00
273
11.525.691,00
230
9.374.738,00
29
1.460.329,00
33
1.541.856,00
302
12.986.020,00
263
10.916.594,00
JUMLAH
Sumber : Direktorat Wilayah Pengelolaan dan Penyiapan Areal Pemanfaatan Kawasan Hutan, Data s/d November2013
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
56
TABEL III.7. PENYIAPAN PETA AREAL KERJA IUPHHK-RE S/D TAHUN 2012 NO
PROVINSI
1
2
PERMOHONAN
TAHUN 2013
REALISASI
PERMOHONAN
S/D TAHUN 2013
REALISASI
PERMOHONAN
UNIT LUAS (Ha) UNIT LUAS (Ha) UNIT LUAS (Ha) UNIT LUAS (Ha) 3
4
5
1 Aceh
0
0
2 Sumatera Utara
0
0
3 Sumatera Barat
1
79.795,00
4 Riau
1
26.825,00
5 Jambi
1
6 Sumatera Selatan
6
7
8
9
10
UNIT LUAS (Ha) 11
12
REALISASI UNIT
LUAS (Ha)
13
14
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
1
79.795,00
0
0
0
0
1
79.795,00
1
79.795,00
1
20.265,00
3
20.450,00
49.120,00
1
46.385,00
0
0
0
0
1
51.312,00
1
52.170,00
0
0
0
0
7 Bengkulu
0
0
0
0
1
12.499,00
8 Lampung
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
9 Kep. Bangka Belitung
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
10 Kepulauan Riau
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
11 DKI Jakarta
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
12 Jawa Barat
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
13 Jawa Tengah
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
14 D.I. Yogyakarta
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
15 Jawa Timur
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
16 Banten
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
17 Bali
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
18 Nusa Tenggara Barat
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
19 Nusa Tenggara Timur
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
20 Kalimantan Barat
1
14.080,00
1
14.080,00
0
0
0
0
1
14.080,00
1
14.080,00
21 Kalimantan Tengah
2
295.633,00
2
249.685,00
2
203.460,00
4
499.093,00
4
323.167,00
22 Kalimantan Selatan
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
23 Kalimantan Timur
2
216.540,00
2
217.720,00
0
0
0
0
2
216.540,00
2
217.720,00
24 Sulawesi Utara
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
25 Sulawesi Tengah
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
26 Sulawesi Selatan
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
27 Sulawesi Tenggara
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
28 Gorontalo
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
29 Sulawesi Barat
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
30 Maluku
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
31 Maluku Utara
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
32 Papua
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
33 Papua Barat
0
0
0
0
0
0
0
0
9
733.305,00
9
680.100,00
6
236.409,00
4
106.604,00
0 15
0 969.714,00
0 13
0 786.704,00
JUMLAH
0
1
1
2
20.450,00
12.672,00
73.482,00
0
0
0
0
4
47.275,00
2
40.715,00
1
49.120,00
1
46.385,00
1
51.312,00
1
52.170,00
1
12.499,00
1
12.672,00
Sumber : Direktorat Wilayah Pengelolaan dan Penyiapan Areal Pemanfaatan Kawasan Hutan, Data s/d November 2013
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
57
TABEL III.8. PENYIAPAN PETA KHDTK S/D TAHUN 2012 NO
PROVINSI
1
2
PERMOHONAN
TAHUN 2013
REALISASI
PERMOHONAN
S/D TAHUN 2013
REALISASI
PERMOHONAN
REALISASI
UNIT LUAS (Ha) UNIT LUAS (Ha) UNIT LUAS (Ha) UNIT LUAS (Ha) UNIT LUAS (Ha) UNIT 3
4
5
Aceh
0
0
2
Sumatera Utara
1
0
3
Sumatera Barat
0
0
4
Riau
0
5
Jambi
6 7
6
7
8
9
10
11
12
13
LUAS (Ha) 14
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
1
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
Sumatera Selatan
1
100,00
1
100,00
0
0
0
0
1
100,00
1
100,00
Bengkulu
0
0
0
0
1
1.200,00
1
1.200,00
0
0
8
Lampung
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
9
Kep. Bangka Belitung
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
10
Kepulauan Riau
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
11
DKI Jakarta
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
12
Jawa Barat
1
338,31
0
0
1
11.219,32
1
338,31
2
11.557,63
1
338,31
13
Jawa Tengah
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
14
D.I. Yogyakarta
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
15
Jawa Timur
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
16
Banten
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
17
Bali
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
18
Nusa Tenggara Barat
1
82,90
1
82,90
0
0
0
0
1
82,90
1
82,90
19
Nusa Tenggara Timur
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
20
Kalimantan Barat
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
21
Kalimantan Tengah
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
22
Kalimantan Selatan
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
23
Kalimantan Timur
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
24
Sulawesi Utara
0
0
0
0
1
221,33
0
0
1
221,33
0
0
25
Sulawesi Tengah
1
5.100,00
1
5.100,00
0
0
0
0
1
5.100,00
1
5.100,00
26
Sulawesi Selatan
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
27
Sulawesi Tenggara
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
28
Gorontalo
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
29
Sulawesi Barat
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
30
Maluku
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
31
Maluku Utara
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
32
Papua
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
Papua Barat
0
0
0
0
0
0
0
0
5
5.621,21
3
5.282,90
3
12.640,65
2
338,31
0 8
0 18.261,86
0 5
0 5.621,21
1
33
JUMLAH
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
1*
0
1*
0
0
0
0
0
Sumber : Direktorat Wilayah Pengelolaan dan Penyiapan Areal Pemanfaatan Kawasan Hutan, Data s/d November 2013
Keterangan *: Realisasi dalam bentuk surat balasan yang menyatakan bahwa permohonan peta areal kerja belum memenuhi syarat
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
58
TABEL III.9. PENYIAPAN PETA PENCADANGAN HTR S/D TAHUN 2012 NO
PROVINSI
1
2
PERMOHONAN UNIT LUAS (Ha)
1
Aceh
3
4
UNIT 5
5
30.130,00 165.345,00
TAHUN 2013
REALISASI
PERMOHONAN
S/D TAHUN 2013
REALISASI
PERMOHONAN
LUAS (Ha) UNIT LUAS (Ha) UNIT LUAS (Ha) UNIT 6
7
8
9
10
11
LUAS (Ha) 12
REALISASI UNIT LUAS (Ha) 13
14
30.130,00
2
8.700,00
1
768,00
7
38.830,00
6
30.898,00
13
165.345,00
1
6.603,00
1
5.915,00
14
171.948,00
14
171.260,00
1
1.590,00
0
0
0
0
1
1.590,00
1
1.590,00
0
5
2
Sumatera Utara
13
3
Sumatera Barat
1
1.590,00 144.094,80
11
144.094,80
0
11
144.094,80
11
144.094,80
4
24.855,59
1
1.291,55
0
0
5
26.147,14
4
24.855,59
0
0
0
3
25.837,00
3
25.837,00
20.913,00
3
30.820,56
3
25.832,00
4
Riau
11
5
Jambi
4
24.855,59
6
Sumatera Selatan
3
25.837,00
3
25.837,00
0
7
Bengkulu
1
4.919,00
1
4.919,00
2
25.901,56
8
Lampung
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
9
Kep. Bangka Belitung
0
0
0
0
1
8.850,00
1
1.107,00
1
8.850,00
1
1.107
10 Kepulauan Riau
2
35.500,00
2
35.500,00
0
0
0
0
2
35.500,00
2
35.500,00
11 DKI Jakarta
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
12 Jawa Barat
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
13 Jawa Tengah
0
0
14 D.I. Yogyakarta
0
0
0
0
0
2
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
15 Jawa Timur
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
16 Banten
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
17 Bali
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
18 Nusa Tenggara Barat
1
3.000,00
1
3.000,00
0
0
0
0
1
3.000,00
1
3.000,00
19 Nusa Tenggara Timur
1
17.120,00
1
17.120,00
1
13.187,00
1
7.200,00
2
30.307,00
2
24.320,00
20 Kalimantan Barat
2
30.301,00
2
30.301,00
1
2.745,00
1
50
3
33.046,00
3
30.351,00
21 Kalimantan Tengah
2
45.924,00
2
45.924,00
0
0
705
2
45.924,00
3
46.629,00
22 Kalimantan Selatan
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
23 Kalimantan Timur
4
245.236,00
4
245.236,00
1
4.290,00
1
0
5
249.526,00
5
245.236,00
24 Sulawesi Utara
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
25 Sulawesi Tengah
2
10.823,00
2
10.823,00
0
0
1
95
2
10.823,00
3
10.918,00
26 Sulawesi Selatan
5
65.650,00
5
65.650,00
1
29.255,00
1
4.410
6
94.905,00
6
70.060,00
27 Sulawesi Tenggara
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
28 Gorontalo
2
17.516,00
2
17.516,00
0
0
1
115
2
17.516
3
17.631
29 Sulawesi Barat
2
6.111,00
2
6.111,00
0
0
0
0
2
6.111
2
6.111
30 Maluku
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
31 Maluku Utara
1
36.360,00
1
36.360,00
0
0
0
0
1
36.360,00
1
36.360,00
32 Papua
2
20.906,00
1
3.662,00
0
0
0
0
2
20.906,00
1
3.662,00
33 Papua Barat
0
0
0
0
0
0
0
0
64
931.218,39
63
913.974,39
11
100.823,11
12
41.278,00
0 75
0 1.032.041,50
0 75
0 955.252,39
JUMLAH
1
Sumber : Direktorat Wilayah Pengelolaan dan Penyiapan Areal Pemanfaatan Kawasan Hutan, Data s/d November 2013
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
59
TABEL III.10. PENYIAPAN PETA PENETAPAN HKm S/D TAHUN 2012 NO
PROVINSI
1
2
PERMOHONAN
TAHUN 2013
REALISASI
PERMOHONAN
S/D TAHUN 2013
REALISASI
PERMOHONAN
REALISASI
UNIT LUAS (Ha) UNIT LUAS (Ha) UNIT LUAS (Ha) UNIT LUAS (Ha) UNIT LUAS (Ha) UNIT LUAS (Ha) 3
4
5
Aceh
7
53.349,00
2
Sumatera Utara
9
117.184,38
3
Sumatera Barat
3
7.977,00
4
Riau
1
17.705,00
5
Jambi
0
0
6
Sumatera Selatan
2
934,00
7
Bengkulu
5
16.456,00
8
Lampung
8
9
Kep. Bangka Belitung
1
6
7
8
9
10
11
12
13
14
27.384,00
0
0
1
20.982,00
7
53.349,00
7
48.366,00
7
84.099,04
0
0
1
5.963,00
9
117.184,38
8
90.062,04
0
0
2
1.400,00
4
5.098,00
5
9.377,00
4
5.098,00
1
13.245,00
0
0
1
17.705,00
1
13.245,00
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
2
941,00
1
360,00
2
2.857,00
3
1.294,00
4
3.798,00
3
3.305,00
4
6.479,00
23.271,00
9
22.935,00
10
26.576,00
49.682,54
8
48.168,27
4
37.015,33
5
35.300,00
12
86.697,87
13
83.468,27
1
1.317,00
0
0
2
3.272,00
3
3.102,00
3
4.589,00
3
3.102,00
0
0
0
0
6
0
7
0
10
Kepulauan Riau
0
0
0
0
0
0
0
0,00
11
DKI Jakarta
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
12
Jawa Barat
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
13
Jawa Tengah
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
14
D.I. Yogyakarta
2
3.675,45
2
3.675,00
0
0
0
0
2
3.675,45
2
3.675,00
15
Jawa Timur
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
16
Banten
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
17
Bali
0
0
0
0
0
0
0
18
Nusa Tenggara Barat
12
56.560,00
10
35.435,00
9
11.561,50
8
8.972,00
21
68.121,50
18
44.407,00
19
Nusa Tenggara Timur
9
50.615,30
7
58.642,00
4
7.849,00
0
0
13
58.464,30
7
58.642,00
20
Kalimantan Barat
1
2.325,00
1
2.325,00
2
6.100,00
0
0
3
8.425,00
1
2.325,00
21
Kalimantan Tengah
1
3.590,00
1
3.590,00
0
0
1
3.590,00
1
3.590,00
22
Kalimantan Selatan
3
22.314,00
1
2.367,00
5
7.412,00
4
18.590,00
8
29.726,00
5
20.957,00
23
Kalimantan Timur
1
1.400,00
1
1.400,00
0
0
0
0
1
1.400,00
1
1.400,00
24
Sulawesi Utara
3
7.821,00
2
1.250,00
2
4.144,00
0
0
5
11.965,00
2
1.250,00
25
Sulawesi Tengah
1
2.669,00
1
2.669,00
7
25.314,00
3
2.690,00
8
27.983,00
4
5.359,00
26
Sulawesi Selatan
6
12.794,00
2
5.450,00
4
5.602,00
7
14.340,00
10
18.396,00
9
19.790,00
27
Sulawesi Tenggara
2
4.730,00
3
6.335,00
0
0
0
0
2
4.730,00
3
6.335,00
28
Gorontalo
0
0
0
0
2
5.750,00
5
6.210,00
2
5.750,00
5
6.210,00
29
Sulawesi Barat
0
0
0
0
1
1.500,00
2
4.000,00
1
1.500,00
2
4.000,00
30
Maluku
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
31
Maluku Utara
1
690,00
2
1.275,00
2
1.100,00
2
450
3
1.790,00
4
1.725,00
32
Papua
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
Papua Barat
0
0
0
0
0
0
0
0
78
433.788,67
60
301.555,31
51
124.858,83
54
151.825,00
0 129
0 558.647,50
0 114
0 453.380,31
33
JUMLAH
0
0
Sumber : Direktorat Wilayah Pengelolaan dan Penyiapan Areal Pemanfaatan Kawasan Hutan, Data s/d November 2013
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
60
TABEL III.11. PENYIAPAN PETA PENETAPAN HUTAN DESA S/D TAHUN 2012 NO
PROVINSI
PERMOHONAN UNIT
1
2
3
TAHUN 2013
REALISASI
LUAS (Ha) UNIT 4
5
1
Aceh
0
2
Sumatera Utara
3
Sumatera Barat
4
Riau
0
0
5
Jambi
22
59.673,00
6
Sumatera Selatan
2
17.750,00
7
Bengkulu
0
0
8
Lampung
0
0
9
Kep. Bangka Belitung
0
0
10
Kepulauan Riau
0
0
11
DKI Jakarta
0
0
12
Jawa Barat
0
0
13
Jawa Tengah
0
0
14
D.I. Yogyakarta
6
493,29
15
Jawa Timur
0
0 0
PERMOHONAN
S/D TAHUN 2013
REALISASI
PERMOHONAN
REALISASI
LUAS (Ha) UNIT LUAS (Ha) UNIT LUAS (Ha) UNIT LUAS (Ha) UNIT LUAS (Ha) 6
7
8 0
10 0
11
13
14
0
0
0
0
0
0
7
1.000,00
0
0
7
1.000,00
2
1.675,54
2
1.675,54
14
45.100,00
11
41.518,00
16
46.775,54
13
43.193,54
0
0
0
0
4.226,00
0
0
2
4.226,00
22
59.673,00
0
0
0
0
22
59.673,00
22
59.673,00
2
12.910,00
13
14.307,00
5
2.320,00
15
32.057,00
7
15.230,00
0
0
2
4.356
2
4.356
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
6
493,29
0
0
0
0
6
493,29
6
493,29
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
2
0
0
12
0
0
0
9
0
0
0
0
0
0
16
Banten
0
0
0
0
0
0
0
0
17
Bali
9
5.393,00
9
5.393,00
6
922,00
4
835,00
15
6.315,00
13
6.228,00
18
Nusa Tenggara Barat
1
500,00
0
0
0
0
0
0
1
500,00
0
0
19
Nusa Tenggara Timur
0
0
0
0
0
0
4
500,00
0
0
4
500
20
Kalimantan Barat
10
76.199,00
8
63.111,00
0
0
9
17.280,00
10
76.199,00
17
80.391,00
21
Kalimantan Tengah
2
16.507,00
0
0
0
0
2
16.507,00
4
26.980
22
Kalimantan Selatan
2
1.116,00
1
565,00
4
4.558,00
11
10.435,00
6
5.674,00
12
11.000,00
23
Kalimantan Timur
1
5.315,00
2
5.210,00
1
10.884,00
15
49.370,00
2
16.199,00
17
54.580,00
0
0
0
0
4
26.980,00
24
Sulawesi Utara
0
0
0
0
0
0
0
0
25
Sulawesi Tengah
2
1.362,00
1
496,00
4
1.500
4
4.810,00
6,00
2.862,00
5
5.306,00
26
Sulawesi Selatan
7
6.719,00
6
6.179,00
31
7.550,00
31
9.360,00
38,00
14.269,00
37
15.539,00
27
Sulawesi Tenggara
28
Gorontalo
1
2.940,00
1
2.940,00
0
0
0
0
1
2.940,00
1
2.940,00
19
3.950,00
0
0
0
0
0
0
19,00
3.950,00
0
0
29
Sulawesi Barat
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
30
Maluku
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
31
Maluku Utara
0
0
0
0
0
0
0
0
32
Papua
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
33
Papua Barat
1
14.330,00
0
0
0
0
1
11.005,00
1 162
14.330,00 303.099,83
1 168
11.005,00 338.284,83
JUMLAH
87 213.922,83 60 158.645,83 75 89.177,00 108 179.639,00 Sumber : Direktorat Wilayah Pengelolaan dan Penyiapan Areal Pemanfaatan Kawasan Hutan, Data s/d November 2013
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
61
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
PENGGUNAAN KAWASAN HUTAN
Direktorat Penggunaan Kawasan Hutan
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
62
2
1 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33
Luas 4 59.845,00 84.441,18 15.689,89 365.187,42 90.225,49 79.191,28 49.493,50 20.100,72 10.007,51 13.108,19 61.419,57 7.746,35 25,28 114.389,99 18.856,00 489.281,56 19.907,54 345.866,23 33.874,10 67.580,98 25.413,95 78.301,93 27.898,00 33,55 16.928,19 152.149,09 26.778,12 58.458,58
2.332.199,18
Unit 3 8 10 3 3 33 28 3 7 16 13 16 5 1 12 6 64 14 92 3 11 5 19 5 1 15 41 17 4
455
86
Unit 5 2 5 9 9 1 1 4 3 1 2 9 1 20 1 1 2 1 9 4 1 538.704,50
18.191,00 48.779,95 91.279,95 100.601,86 8.626,44 4,69 779,77 3.983,30 2.206,00 18.628,00 81.607,55 861,12 56.789,75 821,28 9.127,00 2.459,24 11,05 84.034,56 77,99 9.834,00
Luas 6
IPPKH-SE TAMBANG S/D 2012 2013
Sumber: Direktorat Penggunaan Kawasan Hutan, Data S/D November 2013
ACEH SUMATERA UTARA SUMATERA BARAT RIAU JAMBI SUMATERA SELATAN BENGKULU LAMPUNG BANGKA BELITUNG KEPULAUAN RIAU DKI JAKARTA JAWA BARAT JAWA TENGAH DI YOGYAKARTA JAWA TIMUR BANTEN BALI NUSA TENGGARA BARAT NUSA TENGGARA TIMUR KALIMANTAN BARAT KALIMANTAN TENGAH KALIMANTAN SELATAN KALIMANTAN TIMUR SULAWESI UTARA SULAWESI TENGAH SULAWESI SELATAN SULAWESI TENGGARA GORONTALO SULAWESI BARAT MALUKU MALUKU UTARA PAPUA BARAT PAPUA TOTAL
PROVINSI
NO
541
Unit 7 8 12 3 8 42 37 3 1 7 17 17 19 6 1 14 6 73 15 112 4 12 5 19 7 1 16 50 21 5 2.870.903,68
Luas 8 59.845,00 102.632,18 15.689,89 413.967,37 181.505,44 179.793,14 49.493,50 8.626,44 20.100,72 10.012,21 13.887,96 65.402,87 9.952,35 25,28 133.017,99 18.856,00 570.889,11 20.768,66 402.655,98 34.695,38 76.707,98 25.413,95 78.301,93 30.357,24 33,55 16.939,24 236.183,65 26.856,11 68.292,58
TOTAL S/D 2013
2
Unit 9 1 1 1.082,24
Luas 10 1.081,00 1,24 -
Unit 11 -
Luas 12 -
IPPKH-SE NON TAMBANG S/D 2012 2013
2
Unit 13 1 1 1.082,24
Luas 14 1.081,00 1,24 -
TOTAL S/D 2013
TABEL IV.1. PERKEMBANGAN IZIN PINJAM PAKAI KAWASAN HUTAN UNTUK KEGIATAN SURVEY/ EKSPLORASI TAMBANG DAN NON TAMBANG
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
63
2
1 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33
69,01 1.676,14 6.053,42 2.994,87 6.781,86 1.141,86 85,05 3.292,05 2.041,90 174,17 554,09 0,08 6.417,30 67,42 4.344,42 57.313,02 50.228,80 170.742,99 1.005,36 3.708,57 1.179,92 12.603,47 603,50 562,42 11.239,61 95,49 -
344.976,76
354
Luas 4
Unit 3 3 4 10 38 13 2 2 9 25 3 7 1 4 1 2 7 35 60 78 2 2 8 14 1 1 18 4 -
Luas 6 344,00 295,00 620,26 538,04 2,29 2.556,21 1.070,00 17,20 754,84 1.834,47 148,35 16,85 54,46 1.895,70 17.636,73 7.454,72 20.600,05 99,99 2.172,45 80,35 6.507,73 134,63 2.180,59 67.014,91
Unit 5 1 1 3 1 1 6 2 1 5 1 9 1 4 2 14 12 14 1 3 1 10 1 6 100
IPPKH-OP TAMBANG S/D 2012 2013
Sumber: Direktorat Penggunaan Kawasan Hutan, Data S/D November 2013
ACEH SUMATERA UTARA SUMATERA BARAT RIAU JAMBI SUMATERA SELATAN BENGKULU LAMPUNG BANGKA BELITUNG KEPULAUAN RIAU DKI JAKARTA JAWA BARAT JAWA TENGAH DI YOGYAKARTA JAWA TIMUR BANTEN BALI NUSA TENGGARA BARAT NUSA TENGGARA TIMUR KALIMANTAN BARAT KALIMANTAN TENGAH KALIMANTAN SELATAN KALIMANTAN TIMUR SULAWESI UTARA SULAWESI TENGAH SULAWESI SELATAN SULAWESI TENGGARA GORONTALO SULAWESI BARAT MALUKU MALUKU UTARA PAPUA BARAT PAPUA TOTAL
PROVINSI
NO
454
Unit 7 1 4 7 11 39 19 4 3 14 1 34 4 11 1 4 1 2 9 49 72 92 3 5 9 24 1 2 24 4 411.991,66
Luas 8 344,00 364,01 2.296,40 6.591,46 2.997,16 9.338,07 2.211,86 102,25 4.046,89 1.834,47 2.190,25 191,01 608,54 0,08 6.417,30 67,42 6.240,12 74.949,75 57.683,52 191.343,04 1.105,35 5.881,02 1.260,27 19.111,20 603,50 697,05 13.420,20 95,49 -
TOTAL S/D 2013
191
Unit 9 3 33 11 4 5 5 4 1 7 27 4 40 7 2 3 1 2 7 2 10 2 5 1 1 4 24.303,11
Luas 10 18,06 4.551,96 500,88 12.366,07 756,09 156,26 70,71 27,00 25,84 346,64 1.080,57 250,29 490,74 2,46 3,30 710,60 27,32 553,07 0,52 642,14 24,46 138,97 41,00 53,97 1.464,21 22
Unit 11 1 5 1 1 2 1 1 2 1 1 1 1 1 1 2 13.205,66
Luas 12 12,02 178,02 8,37 136,18 95,39 50,00 14,90 2,09 0,08 1,82 11.881,50 57,40 340,13 194,36 233,40 -
IPPKH-OP NON TAMBANG S/D 2012 2013
476
Unit 13 2 9 8 11 40 21 4 4 15 1 34 6 11 1 4 2 3 10 49 72 93 3 6 10 24 2 1 2 24 4 37.508,77
Luas 14 30,08 4.729,98 509,25 12.366,07 136,18 851,48 156,26 50,00 85,61 27,00 25,84 348,73 1.080,57 250,29 490,82 4,29 11.884,80 710,60 27,32 610,47 0,52 982,27 218,82 138,97 274,40 53,97 1.464,21
TOTAL S/D 2013
TABEL IV.2. PERKEMBANGAN IZIN PINJAM PAKAI KAWASAN HUTAN UNTUK KEGIATAN OPERASI PRODUKSI TAMBANG DAN NON TAMBANG
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
64
2
1 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33
Unit 3 1 5 4 4 1 1 1 2 1 4 24
11.265,00 48.779,95 78.118,55 80.918,70 4,69 5,74 3,00 299,09 11,05 77,99 219.483,76
Luas 4
Minyak dan Gas
Sumber: Direktorat Penggunaan Kawasan Hutan, Data S/D November 2013
ACEH SUMATERA UTARA SUMATERA BARAT RIAU JAMBI SUMATERA SELATAN BENGKULU LAMPUNG BANGKA BELITUNG KEPULAUAN RIAU DKI JAKARTA JAWA BARAT JAWA TENGAH DI YOGYAKARTA JAWA TIMUR BANTEN BALI NUSA TENGGARA BARAT NUSA TENGGARA TIMUR KALIMANTAN BARAT KALIMANTAN TENGAH KALIMANTAN SELATAN KALIMANTAN TIMUR SULAWESI UTARA SULAWESI TENGAH SULAWESI SELATAN SULAWESI TENGGARA GORONTALO SULAWESI BARAT MALUKU MALUKU UTARA PAPUA BARAT PAPUA TOTAL
PROVINSI
NO Unit 5 1 1 1 2 1 2 4 12 6.926,00 418,30 1.267,33 9.127,00 59.921,48 77.660,11
Luas 8
Unit 9 5 5 8 1 17 1 37 13.161,40 19.683,16 80.340,22 861,12 56.478,18 9.834,00 180.358,08
Luas 10
KOMODITAS Mineral Logam Lain Batubara
Luas Unit 6 7 1 8.626,44 3.562,00 1 2.206,00 18.628,00 1 821,28 1 2.459,24 24.113,08 5 60.416,04 9
Logam Mulia Unit 11 2 1 3
Luas 14 6,27 6,27
Panas Bumi
Luas Unit 12 13 767,76 1 12,48 780,24 1
Galian C Unit 15 2 5 9 9 1 1 4 3 1 2 9 1 20 1 1 2 1 9 4 1 86 18.191,00 48.779,95 91.279,95 100.601,86 8.626,44 4,69 779,77 3.983,30 2.206,00 18.628,00 81.607,55 861,12 56.789,75 821,28 9.127,00 2.459,24 11,05 84.034,56 77,99 9.834,00 538.704,50
Luas 16
TOTAL
TABEL IV.3. PERKEMBANGAN IZIN PINJAM PAKAI KAWASAN HUTAN UNTUK KEGIATAN SURVEY/EKSPLORASI KOMODITAS TAMBANG TAHUN 2013
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
65
2
752,37
9
3.577,80
21
11.842,55
44
Luas Unit 8 9 344,00 190,65 1 2 2 1.895,70 14 995,10 11 14 2.172,45 3.929,43 134,63 2.180,59 47.388,50
16
3.127,27
3
326,42
100
Luas Unit 14 15 1 295,00 1 3 1 1 6 2 1 5 1 14,57 9 16,85 1 4 2 14 12 14 1 3 1 10 1 6 -
Panas Bumi
Luas Unit 12 13 1 242,30 17,20 754,84 1.834,47 95,04 1 1 25,18 80,35 77,89 -
Galian C
Luas Unit 10 11 187,31 1 1.434,79 1.070,00 1 5 1 3 3 17.636,73 6.459,62 20.600,05 1 1 -
KOMODITAS Mineral Logam Lain Batubara
Luas Unit 6 7 1 1 955,02 22,38 2 1 99,99 3 2.500,41 6 1 6 -
Logam Mulia
Luas Unit 4 5 538,04 2,29 166,40 1 16,36 4 29,28 1 3 -
Minyak dan Gas
Unit 3 ACEH SUMATERA UTARA SUMATERA BARAT RIAU 1 JAMBI 1 SUMATERA SELATAN 3 BENGKULU LAMPUNG BANGKA BELITUNG KEPULAUAN RIAU DKI JAKARTA JAWA BARAT 1 JAWA TENGAH DI YOGYAKARTA JAWA TIMUR 1 BANTEN BALI NUSA TENGGARA BARAT NUSA TENGGARA TIMUR KALIMANTAN BARAT KALIMANTAN TENGAH KALIMANTAN SELATAN KALIMANTAN TIMUR SULAWESI UTARA SULAWESI TENGAH SULAWESI SELATAN SULAWESI TENGGARA GORONTALO SULAWESI BARAT MALUKU MALUKU UTARA PAPUA BARAT PAPUA TOTAL 7
PROVINSI
Sumber: Direktorat Penggunaan Kawasan Hutan, Data S/D November 2013
1 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33
NO
67.014,91
Luas 16 344,00 295,00 620,26 538,04 2,29 2.556,21 1.070,00 17,20 754,84 1.834,47 148,35 16,85 54,46 1.895,70 17.636,73 7.454,72 20.600,05 99,99 2.172,45 80,35 6.507,73 134,63 2.180,59 -
TOTAL
TABEL IV.4. PERKEMBANGAN IZIN PINJAM PAKAI KAWASAN HUTAN UNTUK KEGIATAN OPERASI PRODUKSI KOMODITAS TAMBANG TAHUN 2013
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
66
2
1 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33
Unit 3 1 1
11.881,50 11.881,50
Luas 4
Pertahanan Keamanan
Sumber: Direktorat Penggunaan Kawasan Hutan, Data S/D November 2013
ACEH SUMATERA UTARA SUMATERA BARAT RIAU JAMBI SUMATERA SELATAN BENGKULU LAMPUNG BANGKA BELITUNG KEPULAUAN RIAU DKI JAKARTA JAWA BARAT JAWA TENGAH DI YOGYAKARTA JAWA TIMUR BANTEN BALI NUSA TENGGARA BARAT NUSA TENGGARA TIMUR KALIMANTAN BARAT KALIMANTAN TENGAH KALIMANTAN SELATAN KALIMANTAN TIMUR SULAWESI UTARA SULAWESI TENGAH SULAWESI SELATAN SULAWESI TENGGARA GORONTALO SULAWESI BARAT MALUKU MALUKU UTARA PAPUA BARAT PAPUA TOTAL
PROVINSI
NO
Pembangunan Ketenagalistrikan dan Instalasi Teknologi Terbarukan Unit Luas 5 6 1 12,02 4 158,02 1 46,80 2 2,09 1 1,82 1 194,36 10 415,11 Unit 7 1 1 0,08 0,08
Luas 8
Pembangunan Jaringan Telekomunikasi Unit 9 1 1 1 1 1 1 6 20,00 8,37 48,59 14,90 57,40 340,13 489,39
Luas 10
Jalan Umum dan Jalan Kereta Api, Tol
KOMODITAS/ SUB KEGIATAN
Unit 11 1 2 3 136,18 233,40 369,58
Luas 12
Transportasi Non Umum Unit 13 1 1 50,00 50,00
Luas 14
Industri Non Kehutanan Unit 15 1 5 1 1 2 1 1 2 1 1 1 1 1 1 2 22
Luas 16 12,02 178,02 8,37 136,18 95,39 50,00 14,90 2,09 0,08 1,82 11.881,50 57,40 340,13 194,36 233,40 13.205,66
TOTAL
TABEL IV.5. PERKEMBANGAN IZIN PINJAM PAKAI KAWASAN HUTAN UNTUK KEGIATAN OPERASI PRODUKSI KOMODITAS/ SUB KEGIATAN NON TAMBANG TAHUN 2013
TABEL. IV.6. PERKEMBANGAN LAHAN KOMPENSASI (S/D TAHAP PENUNJUKAN)
PROVINSI 1 BANTEN JAWA BARAT JAWA TENGAH JAWA TIMUR LAMPUNG TOTAL
S/D 2012
2013
TOTAL S/D 2013
Unit
Luas
Unit
Luas
Unit
Luas
2
3
4
5
6
7
1
12,01
34
4.307,43
3
-
-
1
12,01
10
190,14
44
4.497,57
155,39
6
94,41
9
249,80
17
679,57
2
783,11
19
1.462,68
2
80,10
1
7,50
3
87,60
57
5.234,50
19
1.075,16
76
6.309,66
Sumber: Direktorat Penggunaan Kawasan Hutan, Data S/D November 2013
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
67
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
68
3
10
14
16
Sumatera Barat
Riau
Kepulauan Riau Jambi
BENGKULU
Bangka Belitung
Sumatera Selatan
3
4
5
6
7
8
9
64
65
1 338
25 Papua
4
1 305
0
Catatan: WB adalah Wajib Bayar
0
52.387.200
314.372.891
114.585.000
468.697.605.276 4.259.371.570
0
0
0
0
0
9.285.149.353
18.191.700
4.602.984.910
282.542.850
0
258.216.000
361.387.050
117.479.400
1.640.376.000
12.705.000
71.778.000
221,175.300.327
0
0
128.255.565.280
0
51.160.000
38.397.491.481
0
3.058.676
0
9.804.400
7.304.087.075
11,892.000
11.359.677.360
34.031.653.450 1.885.586.273
5.024.365.769
53.959.371
989.791.038
1.349.213.948
282.696.256
0
0
52.889.632
229.080.139
6
NON TAMBANG
0
3.042.769.963
2.188.121.554
126.657.500
5
TAMBANG
Tahun 2012
Sumber : Direktorat Penggunaan Kawasan Hutan s/d 26 November 2013
TOTAL
4
24 Papua Barat
14
0
0
17
23 Maluku Utara
19
19
5
1
1
8
5
8
1
61
66
1
33
36
0
8
8
2
1
2
14
13
4
34
0
12
3
6
1
7
5
37
0
21 Sulawesi Tenggara 22 Maluku
20 Sulawesi Selatan
18 Sulawesi Tengah 19 Sulawesi Barat
16 Sulawesi Utara 17 Gorontalo
11 Nusa Tenggara Timur 12 Kalimantan Barat 13 Kalimantan Tengah 14 Kalimantan Selatan 15 Kalimantan Timur
10 NTB
9
Sumatera Utara
0
2
4
0
2 Nangro Aceh
1 1
3
PROVINSI
NO
Jumlah Jumlah WB Yang WB bayar *)
0
472.956.976.846
314.372.891
114.585.000
9.285.149.353
0
4.621.176.610
643.929.900
258.216.000
1.757.855.400
12.705.000
0
221.247.078.327
128.255.565.280
38.448.651.481
7.307.145.751
11.892.000
11.369.481.760
35.917.239.723
5.076.752.969
336.655.627
2.339.004.986
0
3.042.769.963
2.241.011.186
355.737.639
7
TOTAL (Rp.)
338
1
4
17
0
19
8
1
8
1
2
65
66
36
8
1
7
16
14
5
37
0
10
3
9
8 0
Jumlah WB
0
1.240.459.097.175
0
0
20.514.259.708
0
7.601.781.571
376.221.930
258.216.000
2.783.210.525
0
0
564.042.420.363
410.298.103.226
77.116.493.515
15.084.536.205
37.382.640
50.300.721.224
63.916.435.103
16.522.755.472
1.307.185.319
2.450.704.869
0
4.848.641.951
2.873.370.054
126.657.500
9
TAMBANG
0
10.705.085.641
761.693.891
278.226.000
0
0
207.756.209
1.371.751.512
0
602.615.100
38.115.000
2.997.303
143.556.000
92.229.250
51.160.000
3.058.676
0
63.613.542
2.552.984.855
80.583.957
106.488.885
3.507.707.256
0
0
199.488.629
641.059.576
10
NON TAMBANG
S/d Tahun 2012
0
1.251.164.182.816
761.693.891
278.226.000
20.514.259.708
0
7.809.537.780
1.747.973.442
258.216.000
3.385.825.625
38.115.000
2.997.303
564.185.976.363
410.390.332.476
77.167.653.515
15.087.594.881
37.382.640
50.364.334.766
66.469.419.958
16.603.339.429
1.413.674.204
5.958.412.125
0
4.848.641.951
3.072.858.683
767.717.076
11
Jumlah PNBP
IV.7 REKAPITULASI LAPORAN PERKEMBANGAN PENYETORAN PNBP PENGGUNAAN KAWASAN HUTAN
412
1
4
23
1
26
9
1
10
3
2
75
71
45
10
1
8
26
17
7
39
1
11
5
14
12 2
Jumlah WB
335
1
4
24
1
23
8
1
9
2
1
61
56
37
9
1
4
21
9
4
35
1
9
3
10
13 1
Jumlah WB yg Bayar 0
455.718.011.208
0
0
17.781.507.813
517.728.000
9.020.992.503
361.718.402
457.944.442
2.432.817.600
0
594.408.000
253.871.440.639
95.053.444.191
40.479.702.787
12.787.721.186
50.623.693
12.206.962.551
3.866.382.392
735.866.260
826.940.703
2.346.368.522
458.910.361
1.422.220.000
310.190.043
134.121.120
14
TAMBANG
7.742.538.485
176.473.009
114.585.000
0
0
44.021.034
294.782.983
0
529.516.023
304.488.557
0
159.810.075
0
49.160.000
11.413.617
0
6.804.000
3.871.776.380
0
1,072,776,223 23.638.500
0
648.048.000
49.038.000
367.441.316
15 18.765.768
NON TAMBANG
Tahun 2013
463.460.549.693
176.473.009
114.585.000
17.781.507.813
517.728.000
9.065.013.537
656.501.385
457.944.442
2.962.333.623
304.488.557
594.408.000
254.031.250.714
95.053.444.191
40.528.862.787
12.799.134.803
50.623.693
12.213.766.551
7.738.158.772
735.866.260
3,419,144,745 850.579.203
458.910.361
2.070.268.000
359.228.043
501.562.436
16 18.765.768
Jumlah PNBP
412
1
4
23
1
26
9
1
10
3
2
75
71
45
10
1
8
26
17
7
39
1
11
5
14
17 2
1.714.624.732.509
938.166.900
392.811.000
38.295.767.521
517.728.000
16.874.551.317
2.404.474.827
716.160.442
6.348.159.248
342.603.557
597.405.303
818.217.227.077
505.443.776.667
117.696.516.302
27.886.729.684
88.006.333
62.578.101.317
74.207.578.730
17.339.205.689
9,377,556,870 2.264.253.407
458.910.361
6.918.909.951
3.432.086.726
1.269.279.512
18 18.765.768
Jumlah PNBP
S/d Tahun 2013 Jumlah WB
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
INVENTARISASI DAN PEMANTAUAN SUMBER DAYA HUTAN
Direktorat Inventarisasi dan Pemantauan Sumber Daya Hutan
TABEL V.1. PERKEMBANGAN PEMERIKSAAN HASIL PENAFSIRAN CITRA SATELIT PADA UNIT IUPHHK-HA NO
KLASIFIKASI LAHAN
S/D TAHUN 2012
TAHUN 2013
S.D TAHUN 2013
1
2
3
4
5
1
Hutan Lahan Kering Primer
2.468.493,19
1.249.308,97
3.717.802,16
2
Hutan Lahan Kering Sekunder
4.365.311,59
4.277.056,00
8.642.367,59
3
Hutan Primer Kerdil
-
-
-
4
Hutan Bekas Tebangan Kerdil
-
-
-
5
Hutan Karst
6
1.292,00
15.190,00
16.482,00
Hutan Rawa Primer
144.658,00
97.308,00
241.966,00
7
Hutan Rawa Sekunder
215.270,22
111.115,00
326.385,22
8
Hutan Mangrove Primer
34.298,00
33.315,00
67.613,00
9
Hutan Mangrove Bekas Sekunder
48.022,99
62.840,00
110.862,99
10
Hutan Tanaman
16.856,00
11
Perkebunan
-
12
Transmigrasi
-
13
Non Hutan
14
Non Hutan Rawa
-
-
-
15
Karst
-
-
-
16
Tanah Terbuka (tambang)
17
Tertutup Awan/TAD
19
Tubuh Air/Rawa/Danau
20
Rawa JUMLAH LUAS PENAFSIRAN
712.261,20
16.918,00 1.044.248,63
16.856,00 16.918,00 1.756.509,83
4.710,00
574,00
5.284,00
485.573,85
348.478,84
834.052,69
6.962,00
4.283,00
11.245,00
48.139,00 8.551.848,04
7.260.635,44
48.139,00 15.764.344,48
Sumber: Direktorat Inventarisasi dan Pemantauan Sumber Daya Hutan, Data S/D November 2013
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
69
TABEL V.2. PERKEMBANGAN PEMERIKSAAN HASIL PENAFSIRAN CITRA SATELIT PADA UNIT IUPHHK-HTI NO
KLASIFIKASI LAHAN
S/D TAHUN 2012
TAHUN 2013
S.D TAHUN 2013
2
3
4
5
1 1
Hutan Lahan Kering Primer
2
Hutan Lahan Kering Sekunder
3
Hutan Primer Kerdil
-
-
-
4
Hutan Bekas Tebangan Kerdil
-
-
-
5
Hutan Karst
-
-
-
6
Hutan Rawa Primer
7.223,00
41.661,00
48.884,00
7
Hutan Rawa Sekunder
236.806,20
145.109,00
381.915,20
8
Hutan Mangrove Primer
485.225,70
133,00
485.358,70
9
Hutan Mangrove Sekunder
4.703,00
16.955,00
21.658,00
11
Hutan Tanaman
392.568,91
1.173.467,73
1.566.036,64
12
Belukar Tua
374.478,06
531.413,75
905.891,81
13
Belukar Muda
14
Belukar Tua Rawa
15
Belukar Muda Rawa
16
Belukar Muda dan Semak
809.377,46
811.245,59
1.620.623,05
17
Belukar Muda dan Semak Rawa
100.212,20
182.235,00
282.447,20
18
Perkebunan
167.304,00
69.301,16
236.605,16
19
Transmigrasi
133,00
173,52
306,52
20
Non Hutan
21
Non Hutan Rawa
-
-
-
22
Non Hutan Bekas Terbakar
-
-
-
23
Karst
24
Lahan Pertanian
25
Pertanian Campuran
876,00
65.629,47
66.505,47
26
Tanah Terbuka/tambang
335.453,41
512.991,83
848.445,24
27
Tertutup Awan/TAD
168.972,88
189.728,15
358.701,03
29
Tubuh Air/Rawa/Danau
981,00
5.020,20
6.001,20
4.041.030,52
4.452.532,64
8.493.563,16
JUMLAH LUAS PENAFSIRAN
30.169,00
109.122,00
139.291,00
702.788,70
453.266,24
1.156.054,94
14.083,00 154.170,00 19.182,00
25.039,00
11.284,00 -
132.069,00 -
-
13.011,00 -
14.083,00 286.239,00 19.182,00
25.039,00
24.295,00 -
Sumber: Direktorat Inventarisasi dan Pemantauan Sumber Daya Hutan, Data S/D November 2013
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
70
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
71
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35 36 37
1
No.
2 526249890 526249890 526249890 526249890 526249890 526249920 526249920 526249920 526249920 526249920 526249960 526249960 526249960 526249960 526249960 526249980 526249980 526249980 526249980 526249980 526250030 526250030 526250030 526250030 526250030 526249900 526249900 526249900 526249900 526249900 526249940 526249940 526249940 526249940 526249940 526249990 526249990
OC No.
3
10 20 30 40 50 10 20 30 40 50 10 20 30 40 50 10 20 30 40 50 10 20 30 40 50 10 20 30 40 50 10 20 30 40 50 10 20
Line
4 World View 2 World View 2 Quickbird World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 Quickbird Quickbird World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 Quickbird World View 2 Quickbird World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 Quickbird
Tipe Sensor
Area of Interest (AOI) 5 Aoi Alternatif3 Aoi Alternatif4b Aoi Alternatif8 Aoi Area004 Aoi Area006 Aoi Area010 Aoi Area012 Aoi Area013 Aoi Area014 Area015 Aoi Area016 Aoi Area017 Aoi Area018 Aoi Area019 Area020 Aoi Area021 Aoi Area022 Aoi Area023 Aoi Area024 Aoi Area025 Aoi Area026 Aoi Area027 Aoi Area028 Aoi Area029 Aoi Area030 Aoi Area031 Aoi Area032 Area033 Area034 Area035 Aoi Area036 Aoi Area037 Aoi Area038 Aoi Area039 Aoi Area40 Aoi Area41 Aoi Area42 6 20-Mar-2011 29-Sep-2011 31-Aug-2011 20-Jan-2011 14-Jun-2011 17-Jun-2011 28-Jun-2011 13-Sep-2010 17-Jul-2011 12-Jan-2011 28-Jun-2011 20-Jul-2011 20-Jul-2011 24-Dec-2010 24-Dec-2010 24-Dec-2010 17-Jul-2011 10-May-2010 29-May-2011 5-Aug-2010 5-Aug-2010 13-May-2010 13-Apr-2011 13-Apr-2011 5-May-2011 22-Oct-2010 18-Sep-2010 1-Jul-2011 11-May-2011 26-Jun-2011 24-Sep-2011 18-Jun-2010 8-May-2011 8-May-2011 18-Jun-2010 8-Sep-2011 8-Jun-2011 22-Oct-2010
30-May-2010
10-Jun-2010
5-Aug-2011 5-Aug-2011
8
2-May-2010
28-Jun-2010
31-Jan-2011 13-Sep-2011
7 17-Mar-2011
Tanggal Liputan 9
10
11 Sumatera Selatan Sumatera Selatan Riau Aceh Aceh Aceh Sumatera Utara Sumatera Utara Sumatera Utara Sumatera Utara Sumatera Utara Sumatera Utara Sumatera Utara Sumatera Utara Sumatera Utara Sumatera Utara Sumatera Utara Sumatera Barat Sumatera Barat Sumatera Barat Sumatera Barat Sumatera Barat Sumatera Barat Sumatera Barat Bengkulu Bengkulu Riau Sumatera Barat Riau Sumatera Selatan Sumatera Selatan Sumatera Selatan Sumatera Selatan Sumatera Selatan Sumatera Selatan Sumatera Selatan Kep. Babel
Provinsi
TABEL V.3. DAFTAR PENGADAAN CITRA RESOLUSI TINGGI TAHUN 2012 (RESOLUSI TINGGI / 0,5 METER)
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
72
1 38 39 40 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 71 72 73 74 75 76
No.
2 526249990 526249990 526249990 526250010 526250010 526250010 526250010 526250010 526250050 526250050 526250050 526250050 526250050 526249910 526249910 526249910 526249910 526249910 526249930 526249930 526249930 526249930 526249930 526249970 526249970 526249970 526249970 526249970 526250000 526250000 526250000 526250000 526250000 526250040 526250040 526250040 526250040 526250040 526249950
OC No.
3
30 40 50 10 20 30 40 50 10 20 30 40 50 10 20 30 40 50 10 20 30 40 50 10 20 30 40 50 10 20 30 40 50 10 20 30 40 50 10
Line
4 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2
Tipe Sensor
Area of Interest (AOI) 5 Aoi Area043 Aoi Area044 Aoi Area045 Area046 Area047 Aoi Area048 Area049 Aoi Area050 Aoi Area51 Aoi Area52 Aoi Area53 Aoi Area54 Aoi Area55 Area056 Aoi Area57 Aoi Area58 Area059 Area060 Aoi Area61 Aoi Area62 Aoi Area63 Aoi Area64 Aoi Area65 Area066 Area067 Area068 Area069 Area070 Aoi Area071 Area072 Area073 Area074 Area075 Aoi Area076 Aoi Area077 Aoi Area078 Aoi Area079 Aoi Area081 Aoi Area082 6 8-Sep-2011 19-Apr-2011 23-Aug-2011 23-Aug-2011 21-Jun-2011 19-Jan-2011 18-Feb-2011 19-May-2011 9-Aug-2011 6-Aug-2011 10-Jul-2010 8-Sep-2011 6-Aug-2011 21-Jun-2011 7-Feb-2011 14-May-2011 5-Jul-2011 7-May-2011 21-Jun-2010 12-Oct-2010 12-Aug-2011 27-Jul-2011 26-Mar-2011 26-Mar-2011 26-Mar-2011 12-Dec-2010 15-Jun-2011 15-Dec-2010 30-Jul-2011 3-Jun-2011 30-Jun-2011 23-Apr-2011 30-Jun-2011 30-Jun-2011 22-Jun-2011 22-Jun-2011 25-Jul-2011 13-Aug-2011 13-Jun-2011 7-Jun-2011 3-Jul-2011
22-Jun-2011
11-Jun-2010
24-Aug-2010
26-Aug-2011
9
5-Jul-2011 26-Mar-2011
27-Apr-2010
4-Aug-2010
22-May-2011
19-Apr-2010
8
19-Apr-2010 13-Jun-2011 21-Jun-2011 23-Aug-2011
7
Tanggal Liputan 11 Kep. Babel Kep. Babel Kep. Babel Kep. Babel Kep. Babel Kep. Babel Kep. Babel Lampung Lampung Lampung Lampung Lampung Lampung Kep. Riau Kep. Riau Kalimantan Barat Kalimantan Barat Kalimantan Barat Kalimantan Barat Kalimantan Barat Kalimantan Barat Kalimantan Barat 5-Jul-2011 Kalimantan Barat Kalimantan Barat Kalimantan Tengah Kalimantan Tengah Kalimantan Tengah Kalimantan Tengah Kalimantan Tengah Kalimantan Selatan Kalimantan Selatan Kalimantan Selatan Kalimantan Selatan Kalimantan Selatan Kalimantan Selatan Kalimantan Selatan Kalimantan Selatan Kalimantan Selatan Kalimantan Selatan
10
Provinsi
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
73
2 526249950 526249950 526249950 526249950 526250020 526250020 526250020 526250020 526250020 526250060 526250060 526250060 526250060 526250060 526250070 526250070
OC No.
3
20 30 40 50 10 20 30 40 50 10 20 30 40 50 10 20
Line
4 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2 World View 2
Tipe Sensor
Area of Interest (AOI) 5 Aoi Area083 Aoi Area084 Aoi Area085 Area086 Area087 Area088 Area089 Aoi Area090 Area091 Area092 Area093 Aoi Area094 Aoi Area095 Aoi Area097 Aoi Area098 Aoi Area099 6 15-May-2011 12-Nov-2010 3-Jun-2011 6-Jul-2011 13-Mar-2011 2-Nov-2011 12-Oct-2010 17-Dec-2010 10-Feb-2011 5-Jul-2010 18-Aug-2010 13-Nov-2011 30-Sep-2011 26-Dec-2010 26-Dec-2010 1-May-2011
Sumber: Direktorat Inventarisasi dan Pemantauan Sumber Daya Hutan, Data S/D November 2013
1 77 78 79 80 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 91 92
No.
10-Nov-2011
13-Mar-2011
7
20-Sep-2010
8
Tanggal Liputan
8-Jul-2010
9
11 Kalimantan Timur Kalimantan Timur Kalimantan Timur Kalimantan Timur Kalimantan Timur Papua Papua Papua Papua Papua Papua 6-May-2010 Papua Papua Papua Papua Papua
10
Provinsi
1 5 2 1
2 3 3
1 2 7
3 2 2 2 1 6 2 1 1 3 3
1 1 2 2 5
5
3 6
2
1 2 1
1 3 1 5
2 1 3 2 2 2 3 1 2
1 3 1
1
2 1 1 1
1
1 4
9
1
1
1 1
1 4 5
1
1
3 1 1 1
1 1 1 1 1
2 1 3 3 2 1 2 1
3 9 6 6 7 6 5 2 4 5 3 5 3 5 5 4 4 12 4 2 3 5 8 3 3 1
2 2 2
1 1
1 1 2 3
1 2 3 1
2 3 1 1
1 1
3
1 2
1
1
1 1 1 1 1 1
1 1 2
1
1 1 1
1
2 4 4 1 1
1 1 3 1 1 2 1 2 1 3 3
2 2 1
1
1 1 1 2 1 1 1
2 1
1 1 1 4 1 2 1
3 1 5 4 5 3 2 5 3 4 3 6 3 2 5 4 4 2 6 2 10 7 5 5 11
2 4 1 3 5 4 1 1 2 7 2 3 2 4 2 4 6 5 1 2 4 4 3 1 1 3
7 5 4 4 5 5 6 4 5 7 4 8 8 7 5 9 5 8 9 3 1 6 7 8 5 3
3 4 6 7 4 4 3 1 4 9 5 6
4 4 3 10 6 5 6 5 2 5 4 8
2 3 5 3 7 7 1 1 3 5 6 7 6
4 9 6 7 9 4 2 7 7 6 8 9 9
4 5 4 4 2 3 2
3 4 6 5 1 1
4 5 3 4 1 2 5
4 4 6 4 1 9 8
4 3 2 1 1 1
6 4
7 4
3 2
4 6
2 2
1
1 2
2
2013
2 3
2012
1
2011
2 2 3 2 1 2
2010
2 3 2 3 2 1 2 3 3 1 2 1 1 3 1
2009
3
2008
1
2007
1 2 2 1 2 2 1 1 3 2
2006
1 1
2005
1 3
2004
062 063 064 065 066 062 063 064 065 066 061 062 063 064 065 066 061 062 063 064 060 061 062 063 064 065 059 060 061 062 063 064 065 060 061 062 063 064 065 066 057 058 059 060 061 062 063 064 065 066 058 060 061
2003
100 100 100 100 100 101 101 101 101 101 102 102 102 102 102 102 103 103 103 103 104 104 104 104 104 104 105 105 105 105 105 105 105 106 106 106 106 106 106 106 107 107 107 107 107 107 107 107 107 107 108 108 108
2002
ROW
2001
PATH
2000
TABEL V.4. DATA CITRA LANDSAT 2000-2013
2 1 1 2 3 3 2 1 2 2 1 1 1 2 4 4
2 3 3 3 1
1 1 2 1 2 3 3 1 3 1 1
1
1 1
1 1 1 2 1 1
1 4 1
1 1 1
2
1 1 1 1
1
2
1
1 1 1
1 1 1 1
1 1 2 1
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
2 2 1
1 1 2 2
Grand Total 29 36 32 32 32 32 28 24 31 31 21 32 29 35 23 29 28 42 65 5 10 31 38 40 20 27 2 9 27 28 31 39 21 21 29 29 26 38 34 38 2 1 0 24 31 27 24 10 21 21 0 26 23
74
2013
1 2
1
4 3
7 2
4 1
4 3
3 2
1 1
4 2 3 1 1 3 4 1 2 2 3 2 3 3
1
4 6 4 4 5 3 4 3 3 6 7 3 4 2 3 5 4
1 4 4 4 6 2 4 8 2 5 5 2 2 3 4 4 3
1 7 5 3 3 7 6 4 3 7 8 2 4 2 5 2 3
9 10 3 8 9 9 8 10
2 3
4 7 6
3 3
1
6 6 7 3 8 10 7
7 10 7
1 2 3
2 4 6 2 2 2 2
2 2 4
1
1
4
2
5
6
1
3
3
3
4
8 4 3
8 7 9
9 8 10
15 12 8
1
2
2
6 6 2 2 4 8 3 2 2
4 3 3 1 3 5 5 6 4
7 7 10 8 7 5 7 9 7
3 8 5 4 6 8 7 11 14
1
4 6 4
1 3 5
5 5 6
7 6 7
1 1 2
1 1 2
1 1 1
1
1 2
2
1 1 2 1 1
1
2012
1 1
2011
1
2
2010
1 1 1 1
2009
1
1 2 1 1
2
2008
1 1 1 1 2 1 1
1 2
2
1 2 1
1 1 2 1
1
1
3 1
1 1 1 1
1 1 2 3
3 2
1 2
1 1
1 1
1
1
1
1 3 3 1
1
1
1
1
1 3 2
3 2
2 2 1 1
2 1 2
1 1
1 4 1
1 1
2007
4
2004
5 1
2006
1 1 2 1
1
2005
1 1 1 1
2003
062 063 064 065 066 058 059 060 061 062 063 064 065 066 058 059 060 061 062 063 064 065 066 067 056 057 058 059 060 061 062 063 064 065 066 067 068 056 057 058 059 060 061 062 063 064 065 066 067 056 057 058 059 060 061
2002
108 108 108 108 108 109 109 109 109 109 109 109 109 109 110 110 110 110 110 110 110 110 110 110 111 111 111 111 111 111 111 111 111 111 111 111 111 112 112 112 112 112 112 112 112 112 112 112 112 113 113 113 113 113 113
2001
ROW
2000
PATH
1
1
1
12 8 3 5 5 6 7 5
4 4 4 3 3 2 2 1 2 1 1 1
2 3
2 2 1 2 1 1 1 2 2 2 2
1 1 1
2 1 1 1 1 1 1 1
1 1
2 5 1 3 3 2 1 2
1 2
3 2 2 1 2 1 2 2 2
1 1 2
2
1 1 1
1 1
1
1 1
1 1 1
1 3 4
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
1 4 1 2
2 3 2
3
1 1 2
1 2
2 2
1
1
2 2 1 2 1
Grand Total 35 17 1 25 37 23 27 34 31 31 36 11 38 36 14 29 22 26 25 20 0 24 35 31 9 19 21 25 1 24 0 0 19 3 47 45 34 2 10 3 33 36 32 22 35 38 29 37 36 2 0 0 25 31 35
75
2008
2 5 1 2
2 4 2 1 2
1 7
3
3
2 1 2 1 2 3 1 1 3 1
1
1 3 2 4 2 3
2 2 5 4 4 2
1 1 2 1
1 1 1
2 1
1 1
2 3 3 4
1
1 1 1
1 2 4 2 4 2
1 2 2 2 4
1
6 4 2 2 4 3 5
7 1 1 7 1 2 2 1 1 3 3 2 5 2 2 2 1 1 1 3
2 1 2 2
7 1 7 1
1
2 1 1 1
1 2
2 1 1
5 2 5 2
1 1
4 5 3 3 4 6 3 3 4 3 4 3 3 6 4
2 2 1 1 4 5
5 11 12 10 12 11 5 6 7 11 5 6 2 11 9 1 5 4 7 7 2 3 2 8 2 8 10 3 3 4 7 1 2 3 17 4 17 2 7 14 7 1 4 5 11 2 3 9 12 5 2 1 4 6 9
9 7 12 10 11 10 5 5 7 6 8 4
3 1 2 1 1 2 3 1 2 2 2 1
3 3 3 3
2 1
1
2 2 3 3 1 1
3 1 3 2 2 3 3
2013
2007
1 5 2 2 2 1 2 1 1 2 2 1 1 7 1
2012
2006
2 4 1 2
2011
2005
1 2
2010
2004
3
2009
2003
062 063 064 065 066 067 059 060 061 062 063 064 065 066 067 057 059 060 061 062 063 064 065 066 057 058 059 060 061 062 063 064 065 066 057 058 059 060 061 062 063 064 065 066 057 058 059 060 061 062 063 064 065 066 058
2002
113 113 113 113 113 113 114 114 114 114 114 114 114 114 114 115 115 115 115 115 115 115 115 115 116 116 116 116 116 116 116 116 116 116 117 117 117 117 117 117 117 117 117 117 118 118 118 118 118 118 118 118 118 118 119
2001
ROW
2000
PATH
2 1
1 1 3 1 3 4 2 1
2 2 4 2
2
3 4 4 3 3 5 2 4 6 1 1 2 4 2 1 1 1 4 1 1 3 1 1
1 2 2 1 4 1 1 2 2 1 2
4 1 3
1 4 2
1 10 11 3 6 4 9 9 2 1 13 9 6 9 6 5 8 2
9 7 4 6 2 7 9 1
3 3 2 1
1 1 2 3 2 1 2
1 1 2 2 4 4
1 1 1
1
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
2 1 2 5 5 8 8 6 5 9 2 3 10 3 7 8 6 7 8 1 2 2 4 2 2 7 3 6 5 2 2 2 3
2 1 2 3
4 2 2 1
1 2
3 2 2 2
1 1 2 2 2 4 2 1 1 1
3 1 2 5
2 1 5 4 2
5 3 2 4 5 1 6 8 3 4 2 2 3 1 1
1 3 5 1 5 7 2 7 9 5
10 4 7 7 2 4 4 4
2 4 16 4 16 7 12 11 10 2 3 5 6 3 4 3 12 10
1 3 14 1 10 2 7 6 5 1 3 3 2 3 2 10 13 3
2 3 4 3
3 4 2
13 12 1 4 7 5 5
2 1 3 1 1 1
3 12 7 11 10 6 11 11 9
2 2 2 1 1 2 2 2
5 8 8 8 11 8 11 13 6
1 2 1 1 2 3 2 2 2
9 6 13 11 12 14 12 14
1 4 1 2 3 3 3
2 10 6 2
2 1 1
Grand Total 35 59 36 37 38 39 24 27 41 38 36 42 11 63 38 8 29 28 32 29 6 10 10 44 46 64 56 42 49 55 56 3 19 27 97 40 81 67 60 70 62 10 24 28 61 41 41 71 72 69 20 12 30 29 26
76
3 1 7 3 3 4 1 16 4 3 1 5
3 1
3 2 4 6 5 4 3 15 7 8 3 6
1 18 17
1 1 3 1 10 1 1 1 1 5 9 6 1
3 8 6 5 2 1 1 6 4 6 3 8 2 2 16 3 3 1 7
7 2 8 1
6
6
7 2 6 2
9 12 3 6
4 11 6 10
15 22 6 13
11 13 11 8
1 1
3 5 2 18 18 16 16
2 3 5 15 11 13 15
5 7 6 19 20 20 16
4 11 8 15 16 14 12
2 1 2 1
3 2 3 15 16 14 12
4 5 2 16 17 14 10
7 11 6 18 18 20 17
6 11 6 18 14 8 9
2 4 4 11 11 10 6 3 2 3
3 5 3 12 7 6 3
4 10 7 14 13 8 6
9 12 4 12 13 10 9
1 2 1 2
3 6
7 7
8 9
2
1
2
1 2
1 2 2 3 1 1 3 1
3 1 2 2 3 4 5 6 4 2
5 1 1
1 3
3 6 3 8 8 1
2 1 2 2 1 1
4 8 4 3 5 5 4 12 3 2 4 1
3 5 8 5 8 2 4 5 3 3 3 2
2 2 3 1 3 5 6 11 7 2 2 7 7 8 9 8 8 8 6 6 9 2 2
3 5 9 6 8 7 10 10 9 9 5 2
1 2 2 1 2 1
1 1 7 10
6 4
4 5 3 2 1 1 1 2 3 3 1 3 1 2
1 1 7 17 17 19 3
1 19 19 18 2
2 14 21 20 3 7 4 1
1 1 2 18 15 2 8 5 2
1
2 5 11 11 14 6 1 1 3 8 11 11 5 8 4
3 7 7 6 4 1 2 2 2 8 3 1 2 2
2 9 11 6 1 1 1 8 7 4 1 2
2 1 1
1
1 1 2 2
1
2
4
3 7 2 2 2 4 4 17 2 2 1 6
3 2 2 2 3 4 1 2 1 2
2 3 3 1
3 1 1 2 4 18 5 1 7
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
8 5 5 3 2 1 5 6 2 2 5 7 5 18 4 6 1 4
2 6 1
1 1 1 1
2 1 1 1 5 2 3 11 4 2 4
3 1 2
11 1
1
2013
11 4 14 5 5 1 11 1 4 4 16 17 2
1
1 1 2 2
1 9
5
1 1 1 1 1 5 4 4
11 1 3 3 16 16
2012
3 2 4 3 6 2 3 1
1 3 1 2 1 2 4
2011
1 1 1 3 4
3 6 2 1 2 1 1
2010
1 5
2 3 2 8 2 1
1 1 7 2
2009
1 1
9 2 15 4 1
2008
1 1
4 1 4 1
2007
3 4 2
1 4
2006
6
2005
1 1 4 1 1 2
7 2 9 3 1
2004
1 12
2003
059 060 061 062 063 064 065 066 059 060 061 062 063 064 065 066 059 060 061 062 063 064 065 058 059 060 061 062 063 064 065 056 057 058 059 060 061 062 063 064 065 058 059 060 061 062 063 064 059 060 061 062 063 064 058
2002
119 119 119 119 119 119 119 119 120 120 120 120 120 120 120 120 121 121 121 121 121 121 121 122 122 122 122 122 122 122 122 123 123 123 123 123 123 123 123 123 123 124 124 124 124 124 124 124 125 125 125 125 125 125 126
2001
ROW
2000
PATH
1 1 1 1 1
2 2
2 1 1
Grand Total 85 74 106 56 8 21 88 27 82 82 135 131 0 29 33 21 94 141 128 132 23 25 39 31 83 121 98 56 47 47 34 0 15 8 14 10 22 47 40 56 30 14 4 50 48 58 44 63 50 51 161 52 50 24 49
77
337
2010
2011
2012
2013
4 2 3 2 3 4 2 1 2
2009
2
1 1 5 3
2008
4 3 1
1 5
1 4 5 4
2007
3 8 3 1 1 4 4
3 4 2 5 2 2 2 1 1 3 3 5 2 1 1 8 3 1 2 4 1
4 2
2006
4 8 11 5
2005
6 5 13 6 7 5 5 1 1 1 3 2 3 1 3 1 9 1
2004
8 4 13 3 1 1 5 8 4 1 2 1 7 1
2003
059 060 061 062 063 058 059 060 061 062 057 058 059 060 061 057 058 059 060 056 057 058 059 056 057 058 059
2002
126 126 126 126 126 127 127 127 127 127 128 128 128 128 128 129 129 129 129 130 130 130 130 131 131 131 131
2001
ROW
2000
PATH
3 6 14 3 2 3 5 2 3
4 2 11 1
4 4 14 2 1 10 13 7 8 10 1 6 7 5 3 7 11 8 1 1 3 3
3 3 9 3 2 5 4 2
4 1 6 1
3 4 10 4
5 8 5 4
13 10 13 17 5 5 8 12 8 4 4 17 15 10 8 9 13 6 3 10 17 12 8 6 10 10
9 7 10 7 2 10 7 9 6 9 2 10 8 6 7 3 7 5 3 8 9 5 4 5 6 6
1 1 2 2
3 4 4 3 3 1 7 3 1 7 3 2 2 1
375 423 367 631
4 7 2 3 3 2 5 1 1 1 3 10 3 1 2 5 1 2 1
1 7 1
2 6 5 3 5 2 4 3 4 3 5 5 2 1 1 5 2 4 6 4 5
7 9 9 7 4 2 3 7 5 4 6 7 4 4 6 6 4 3 5 3 1
2 2 2 3 2
1 1 2
3 3 1 2 1
2 1
4 3 1
444 765 293 238 1040
1 1 1 1 1 2 1 1 1 1 3 1 1 1 2 1 1 2
996 1452 1548 305
Grand Total 67 63 135 60 20 58 85 66 52 42 24 59 66 46 38 46 88 46 20 35 78 40 25 39 39 27 0 9214
Sumber: Direktorat Inventarisasi dan Pemantauan Sumber Daya Hutan, Data S/D November 2013
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
78
TABEL V.5. PENDATAAN PETA-PETA TEMATIK NON KEHUTANAN NO
HASIL KEGIATAN
SATUAN
1
2
SKALA 1:100.000
1:250.000
1:500.000
1:1.000.000
3
4
5
6
7
1
Peta Tanah
Lembar
-
115
-
13
2
Peta Iklim
Lembar
-
99
-
10
3
Peta Geologi
Lembar
-
65
-
11
Jumlah
-
279
-
34
Sumber: Direktorat Inventarisasi dan Pemantauan Sumber Daya Hutan, Data S/D November 2013
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
79
TABEL V.6. KETERSEDIAAN PETA DASAR
NO
HASIL KEGIATAN
SATUAN
1
2
3
1 Rupa Bumi Indonesia (RBI)
- Cetakan Dup
(TOP)
1:25.000
1:50.000
1:100.000
1:200.000
1:250.000
1:500.000
1:1.000.000
4
5
6
7
8
9
10
Lembar: - Digital
2 Topografi
SKALA
346
1.948
10
-
9
1.959
1.525
112
-
245
77
62
150
164
-
Lembar: - Digital 1.181
- Cetakan
701
64
78
39
72
Dup 3 Joint Operations Graphic Ground (JOG) 4 Topografi Tactical Chart (TPC)
300
Lembar Dup
67
Lembar Dup
5 Operational Navigation Chart
48
Lembar (ONC)
Dup JUMLAH
Lembar Dup
2.469
4.654
823
64
164
694
106
347
106
347
62
Sumber: Direktorat Inventarisasi dan Pemantauan Sumber Daya Hutan, Data S/D November 2013
2.469
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
4.654
823
64
694
80
TABEL V.7. PETA INDIKATIF PENUNDAAN PEMBERIAN IZIN BARU (PIPIB) DI HUTAN ALAM PRIMER DAN LAHAN GAMBUT Luas Moratorium (Ha) 5 69.144.073
Pengurangan/ Penambahan (Ha) 6 Data BPN belum masuk
SK.7416/Menhut- 22 November VII/IPSDH/2011 2011
65.374.252
3.769.821 (Pengurangan)
PIPIB Revisi II
SK.2771/Menhut- 16 Mei 2012 VII/IPSDH/2012
65.281.892
92.360 (Pengurangan)
4.
PIPIB Revisi III
SK.6315/Menhut- 19 November VII/IPSDH/2012 2012
64.796.237
485.655 (Pengurangan)
5.
PIPIB Revisi IV
SK.2796/Menhut- 16 Mei 2013 VII/IPSDH/2013
64.677.030
119.208 (Pengurangan)
6.
PIPIB Revisi V
SK.6018/Menhut- 13 November VII/IPSDH/2013 2013
64.701.287
24.257 (Penambahan)
No.
PIPIB
No. SK
1 1.
2 PIPIB
3 SK.323/MenhutII/2011
2.
PIPIB Revisi I
3.
Tanggal 4 20 Juni 2011
Sumber: Direktorat Jenderal Planologi Kehutanan, Data S/D November 2013
Keterangan: Dalam rangka menyelesaikan berbagai upaya penyempurnaan tata kelola hutan dan lahan gambut yang tengah berlangsung untuk penurunan emisi dari deforestasi dan degradasi hutan, telah diterbitkan Instruksi Presiden RI No. 6 Tahun 2013 tanggal 13 Mei 2013 tentang Penundaan Pemberian Izin Baru dan Penyempurnaan Tata Kelola Hutan Alam Primer dan Lahan Gambut sebagai Kelanjutan dari Instruksi Presiden No. 10 Tahun 2011. Peta Indikatif Penundaan Pemberian Izin Baru ini direvisi setiap 6 (enam) bulan sekali, melalui pembahasan Tim Teknis Gabungan Pembuatan Peta Indikatif Penundaan Izin Baru yang beranggotakan Kementerian Kehutanan, Kementerian Pertanian, Badan Pertanahan Nasional, Badan Informasi Geospasial, dan UKP-PPP serta masukan dari para pihak terkait lainnya. Secara lengkap Keputusan Menteri Kehutanan sebagaimana Tabel V.6. beserta lampirannya dapat dilihat dan diunduh di website Kementerian Kehutanan webgis.dephut.go.id.
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
81
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
KEGIATAN PENUNJANG
Sekretariat Direktorat Jenderal Planologi Kehutanan
TABEL VI.1. KEGIATAN POKOK DAN INDIKATOR KINERJA UTAMA DIREKTORAT JENDERAL KEHUTANAN TAHUN 2011-2013 NO
KEGIATAN PRIORITAS
TAHUN 2011
TAHUN 2012
TAHUN 2013
2
3
4
5
1 A 1.
Kegiatan Pokok Pengukuhan Kawasan Hutan
√
√
√
2.
Pembangunan Kesatuan Pengelolaan Hutan
√
√
√
3.
Penyusunan Rencana Makro Kawasan Hutan
√
√
√
4.
Inventarisasi dan Pemantauan Sumberdaya Hutan
√
√
√
5.
Pengendalian Penggunaan Kawasan Hutan untuk Pembangunan di luar Kegiatan Kehutanan
√
√
√
6.
Penyiapan Pemantapan Kawasan Hutan
√
√
√
7.
Dukungan manajemen dan pelaksanaan tugas teknis lainnya Ditjen Planologi Kehutanan
√
√
√
B 1.
Indikator Kinerja Utama Data dan informasi geospasial dasar dan tematik kehutanan terkini tingkat nasional sebanyak 5 judul Ijin pinjam pakai kawasan hutan terlayani 100% secara tepat
1 Judul
1 Judul
1 Judul
1 Judul
1 Judul
1 Judul
100%
100%
100%
5.148,83 Km
16.621,08 Km
19.000 Km
100%
100%
100%
12 KPH
36 KPH
30 KPH
2. 3.
Rencana makro penyelenggaraan kehutanan sebanyak 4 judul
4.
Tata batas kawasan hutan sepanjang 63.000 Km, terdiri dari batas luar dan batas fungsi kawasan hutan
5. 6.
Penunjukan kawasan hutan provinsi selesai 100% Keputusan Menteri Kehutanan tentang Penetapan Wilayah Kesatuan Pengelolaan Hutan seluruh Indonesia dan beroperasinya 120 KPH (20% wilayah KPH yang telah ditetapkan)
Sumber : Renstra Direktorat Jenderal Planologi Kehutanan Tahun 2010-2014
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
82
TABEL VI.2. ALOKASI DAN SERAPAN ANGGARAN DITJEN PLANOLOGI KEHUTANAN TAHUN 2012-2013 NO
PROGRAM
TAHUN ANGGARAN
TAHUN ANGGARAN
2013
2012 1 A.
2 PROGRAM PERENCANAAN
PAGU ANGGARAN
REALISASI
%
PAGU ANGGARAN
REALISASI
%
3
4
5
6
7
8
557.461.785.081
87,59
499.997.794.479
71,85
636.426.100.000
695.897.768.000
MAKRO BIDANG KEHUTANAN DAN PEMANTAPAN KH
Sumber : Sekretariat Ditjen Planologi Kehutanan, Data S/D November 2013
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
83
TABEL VI.3. PERATURAN PERUNDANG-UNDANGAN NO
JENIS PERATURAN
1 1
2 Undang-undang
2
3
Peraturan Pemerintah
Keputusan/ Peraturan Presiden
NOMOR PERATURAN 3 Nomor 5 Tahun 1960 Nomor 5 Tahun 1990 Nomor 41 Tahun 1999 Nomor 25 Tahun 2000 Nomor 19 Tahun 2004
4 Peraturan Dasar Pokok-pokok Agraria Konservasi Sumber Daya Alam Hayati dan Ekosistemnya Kehutanan Program Pembangunan Nasional Penetapan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang Nomor 1 tahun 2004 tentang perubahan atas undang-undang nomor 41 tahun 1999 tentang kehutanan menjadi undang-undang
Nomor 25 Tahun 2004 Nomor 32 Tahun 2004 Nomor 26 Tahun 2007 Nomor 32 Tahun 2009
Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional Pemerintahan Daerah Penataan Ruang Perlindungan dan pengelolaan lingkungan hidup
Nomor 41 Tahun 2009 Nomor 18 Tahun 2013 Nomor 18 Tahun 1994
Perlindungan lahan pertanian pangan berkelanjutan Pencegahan dan Pemberantasan Perusakan Hutan Pengusahaan Pariwisata Alam Zona Pemanfaatan Taman Nasional, Taman Hutan Raya, Taman Wisata Alam
Nomor 68 Tahun 1998 Nomor 10 Tahun 2000 Nomor 35 Tahun 2002 Nomor 44 Tahun 2004 Nomor 45 Tahun 2004 Nomor 38 Tahun 2007
Kawasan Suaka Alam dan Kawasan Pelestarian Alam Tingkat Ketelitian Peta Untuk Penataan Ruiang Wilayah Dana Reboisasi sebagaimana telah diubah dengan PP Nomor 58 Tahun 2007 Perencanaan Kehutanan Perlindungan Hutan Pembagian Urusan Pemerintahan antara Pemerintahan Daerah Provinsi dan Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota
Nomor 6 Tahun 2007
Tata Hutan dan Penyusunan Rencana Pengelolaan Hutan, serta Pemanfaatan Hutan, sebagaimana telah diubah dengan PP Nomor 3 Tahun 2008
Nomor 26 Tahun 2008 Nomor 2 Tahun 2008
Rencana tata Ruang Wilayah Nasional (RTRWN) Jenis dan tarif atas Jenis PNBP yang berasal dari Penggunaan Kawasan Hutan untuk Kepentingan Pembangunan di Luar Kegiatan Kehutanan yang Berlaku pada Departemen Kehutanan
Nomor 3 Tahun 2008 Nomor 10 Tahun 2010 Nomor 11 Tahun 2010 Nomor 15 Tahun 2010 Nomor 24 Tahun 2010 Nomor 72 Tahun 2010 Nomor 32 Tahun 1990
penyusunan rencana pengelolaan hutan, serta pemanfaatan hutan
Nomor 41 Tahun 2004
Perijinan atau Perjanjian di Bidang Pertambangan yang Berada di Kawasan Hutan
Nomor 28 Tahun 2011 Nomor 60 Tahun 2012
Penggunaan Kawasan Hutan Lindung Untuk Penambangan Bawah Tanah Perubahan atas Peraturan pemerintah nomor 10 tahun 2010 tentang cara perubahan peruntukan dan fungsi kawasan hutan
Nomor 61 Tahun 2012
Perubahan atas Peraturan pemerintah nomor 24 tahun 2010 tentang penggunaan kawasan hutan
Nomor 29 Tahun 2012 Inpres Nomor 10 Tahun 2011
SEI MANGKEI Penundaan Pemberian Izin Baru dan Penyempurnaan Tata Kelola Hutan Alam Primer dan Lahan Gambut
Inpres Nomor 6 Tahun 2013 4
Keputusan/Peraturan Menteri Kehutanan
TENTANG
Tata Cara Perubahan Peruntukan dan Fungsi Kawasan Hutan Penertiban dan pendayagunaan tanah terlantar Penyelenggaraan penataan ruang Penggunaan Kawasan Hutan Perusahaan Umum (Perum) Kehutanan Nasional Pengelolaan Kawasan Hutan Lindung
Penundaan Pemberian Izin Baru dan Penyempurnaan Tata Kelola Hutan Alam Primer dan Lahan Gambut Ketentuan tentang Pengukuhan dan Penatagunaan Kawasan Hutan
Permenhut Nomor P.34/Menhut-II/2010 Permenhut Nomor P.36/Menhut-II/2010 Permenhut Nomor P.47/Menhut-II/2010 Permenhut Nomor P.19/Menhut-II/2011 Permenhut Nomor P. 44/Menhut-II/2012 Permenhut Nomor P.44/Menhut-II/2011
Tata Cara Perubahan Fungsi Kawasan Hutan Tim Terpadu Dalam Rangka Penelitian Perubahan dan Fungsi Kawasan Hutan. Panitia Tata Batas Kawasan Hutan Penataan Batas Areal Kerja Izin Pemanfaatan Hutan Pengukuhan Kawasan Hutan Perubahan Kedua Atas Peraturan Menhut Nomor P.33/Menhut-II/2010 tentang Tata Cara Pelepasan Kawasan Hutan
Perdirjen Planhut No. P.9/VII-SET/2012
Petunjuk Pelaksanaan Penataan Batas Kawasan Hutan dengan menggunakan GPS
Perdirjen Planhut No. P.4/VII-SET/2012
Petunjuk Pelaksanaan Pengadaan Jasa Pemasangan Tanda Batas dan Pengukuran Batas Kawasan Hutan Penataan Batas Areal Kerja Izin Pemanfaatan Hutan, Persetujuan Prinsip Penggunaan Kawasan Hutan, Persetujuan Prinsip Pelepasan Kawasan Hutan dan Pengelolaan Kawasan Hutan pada Kesatuan Pengelolaan Hutan dan Kawasan Hutan dengan Tujuan Khusus
Permenhut Nomor P.43/Menhut-II/2013
Ketentuan tentang Tukar Menukar Kawasan Hutan Permenhut Nomor P.32/Menhut-II/2010
Tukar Menukar Kawasan Hutan
Permenhut Nomor P.41/Menhut-II/2012
Perubahan atas Permenhut nomor P.32/Menhut-II/2010 tentang tukar menukar kawasan hutan
SK.12/VII-SET/2012
Pembentukan Tim Verifikasi Administrasi Atas Permohonan Pelepasan KH, TMKH dan Izin Pinjam Pakai KH yang terlanjur digunakan sebelum diperoleh izin dari Menhut
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
84
NO
JENIS PERATURAN
NOMOR PERATURAN
1
2 Keputusan/Peraturan Menteri Kehutanan
3
TENTANG 4 Ketentuan tentang Perpetaan
Permenhut P. 20/Menhut-II2011 Permenhut Nomor P.48/Menhut-II/2009
Pedoman Pemetaan Kawasan Hutan Tingkat Kabupaten/Kota Penggunaan Peta Dasar Tematik Kehutanan Skala 1 : 250,000
Permenhut Nomor P.02/Menhut-II/2010 Permenhut Nomor P.10/Menhut-II/2010 SK Menhut Nomor 323/Menhut-II/2011
Sistem informasi Kehutanan Mekanisme dan Tata Cara Audit Kawasan Hutan Penetapan Peta indikatif Penundaan Pemberian Izin Baru Pemanfaatan Hutan, penggunaan kawasan hutan dan perubahan peruntukan kawasan hutan dan areal penggunaan lain.
SK Menhut Nomor 7416/MenhutVII/IPSDH/2011
Penetapan Peta indikatif Penundaan Pemberian Izin Baru Pemanfaatan Hutan, penggunaan kawasan hutan dan perubahan peruntukan kawasan hutan dan areal penggunaan lain.
SK Menhut Nomor 6315/MenhutII/IPSDH/2012
Penetapan peta indikatif penundaan izin baru pemanfaatan hutan (revisi III)
SK.16/VII-SET/2012
Pembentukan Tim Kerja Penyusunan Peta Kawasan Hutan Skala Minimal 1:50.000 di Kabupaten Model
Perdirjen P.10/VII-SET/2012 SK.6315/Menhut-VII/IPSDH/2012
Petunjuk Teknis Pemetaan Kawasan Hutan Tingkat Kabupaten/Kota Penetapan Peta Indikatif Penundaan Pemberian Izin Baru Pemanfaatan Hutan, penggunaan kawasan hutan dan perubahan peruntukan kawasan hutan dan areal penggunaan lain. (Revisi III)
SK. 2771/Menhut-VII/IPSDH/2012
Penetapan Peta Indikatif Penundaan Pemberian Izin Baru Pemanfaatan Hutan, penggunaan kawasan hutan dan perubahan peruntukan kawasan hutan dan areal penggunaan lain. (Revisi II)
SK. 2796/Menhut-VII/IPSDH/2013
Penetapan Peta Indikatif Penundaan Pemberian Izin Baru Pemanfaatan Hutan, penggunaan kawasan hutan dan perubahan peruntukan kawasan hutan dan areal penggunaan lain. (Revisi IV)
SK. 6018/Menhut-VII/IPSDH/2013
Penetapan Peta Indikatif Penundaan Pemberian Izin Baru Pemanfaatan Hutan, penggunaan kawasan hutan dan perubahan peruntukan kawasan hutan dan areal penggunaan lain. (Revisi V)
Permenhut Nomor P.10/Menhut-II/2006
Inventarisasi Hutan Produksi Tingkat Unit Pengelolaan Hutan
Ketentuan tentang Inventarisasi
Permenhut Nomor P.67/Menhut-II/2006 Ketentuan tentang Perencanaan Kehutanan P.49/Menhut-II/2011 Permenhut Nomor P. 42/Menhut-II/2010
Rencana Kehutanan Tingkat Nasional (RKTN) Tahun 2010-2030 Sistem Perencanaan Kehutanan
Permenhut Nomor P.02/Menhut-II/2010
Sistem Informasi Kehutanan
Ketentuan tentang Penggunaan Kawasan Hutan Permenhut Nomor P.18/Menhut-II/2011
Pinjam Pakai Kawasan Hutan
Permenhut Nomor P.56/Menhut-II/2008
Tata Cara Penentuan Luas Areal Terganggu dan Areal Reklamasi dan Revegetasi untuk Perhitungan Penerimaan Negara Bukan Pajak Penggunaan Kawasan Hutan
SK. Dirjen Planologi Kehutanan Nomor P.02/VII-PKH/2010
Petunjuk Pelaksanaan Rekonsiliasi Penerimaan Negara Bukan Pajak Yang Berasal Dari Penggunaan Kawasan Hutan Untuk Kepentingan Pembangunan Di Luar Kegiatan Kehutanan
Permenhut Nomor P.38/Menhut-II/2012
Perubahan atas Peraturan Menteri Kehutanan nomor P.18/Menhut-II/2011 tentang pedoman pinjam pakai kawasan hutan
Permenhut Nomor P.14/Menhut-II/2013
Perubahan Kedua atas Peraturan Menteri Kehutanan nomor P.18/Menhut-II/2011 tentang pedoman pinjam pakai kawasan hutan Ketentuan tentang Pelepasan Kawasan Hutan
Permenhut Nomor P.33/Menhut-II/2010
Tata Cara Pelepasan Kawasan Hutan Produksi yang dapat Dikonversi
Permenhut Nomor P.17/Menhut-II/2011
Perubahan atas Permenhut Nomor P.33/Menhut-II/2010 tentang Tata Cara Pelepasan Kawasan Hutan Produksi Yang Dapat Dikonversi
Permenhut Nomor P.44/Menhut-II/2011
Perubahan Kedua atas Permenhut Nomor P.33/Menhut-II/2010 tentang Tata Cara Pelepasan Kawasan Hutan Produksi Yang Dapat Dikonversi Ketentuan tentang Kesatuan Pengelolaan Hutan
Permenhut Nomor P.6/Menhut-II/2009 Permenhut Nomor P.6-Menhut II/2010
Pembentukan Wilayah Kesatuan Pengelolaan Hutan Norma, Standar, Prosedur dan Kriteria Pengelolaan Hutan pada Kesatuan Pengelolaan Hutan Lindung (KPHL) dan Kesatuan Pengelolaan Hutan Produksi (KPHP)
SK.509/Menhut-II/2010
Tentang Penetapan Wilayah Kesatuan Pengelolaan Hutan Produksi (KPHP) Model Tasik Besar Serkap Kabupaten Pelalawan dan Kabupaten Siak Provinsi Riau
P.41/Menhut-II/2011
Standar Fasilitasi Sarana dan Prasarana Kesatuan Pengelolaan Hutan Lindung Model dan Kesatuan Pengelolaan Hutan Produksi Model
P.54/Menhut-II/2011
Perubahan Atas Permenhut Nomor P.54/Menhut-II/2011 tentang standar Fasilitasi Sarana dan Prasarana Kesatuan Pengelolaan Hutan Lindung Model dan Kesatuan Pengelolaan Hutan Produksi Model
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
85
NO
JENIS PERATURAN
1
2
Keputusan/Peraturan Menteri Kehutanan
NOMOR PERATURAN
TENTANG
3 Permenhut Nomor P.46/Menhut-II/2013
4 Tata Cara Pengesahan Rencana Pengelolaan Hutan Jangka Panjang Kesatuan Pengelolaan Hutan Lindung dan Kesatuan Pengelolaan Hutan Produksi
Permenhut Nomor P.47/Menhut-II/2013 Pedoman Kriteria dan Standar Pemanfaatan Hutan di Wilayah Tertentu Pada Kesatuan Pengelolaan Hutan Lindung dan Kesatuan Pengelolaan Hutan Produksi Ketentuan tentang Pemanfaatan Kawasan Hutan Permenhut Nomor P.19/Menhut-II/2007
Tata Cara Pemberian Ijin dan Perluasan Areal Kerja Usaha Pemanfaatan Hasil Hutan Kayu pada Hutan Tanaman Industri dalam Hutan Tanaman pada Hutan Produksi sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Menteri Kehutanan Nomor P.11/MenhutII/2008
Permenhut Nomor P.20/Menhut-II/2007
Tata Cara pemberian Ijin Usaha Pemanfaatan Hasil Hutan Kayu Dalam Hutan Alam pada Hutan Produksi melalui permohonan sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Menteri Kehutanan Nomor P.12/Menhut-II/2008
Sumber: Sekretariat Ditjen Planologi Kehutanan, Data S/D November 2013
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
86
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
87
Sumber : Sekretariat Ditjen Planologi Kehutanan
Indonesia USD 3,000,000
4
USD 5.644.250
2. A Joint Cooperation for Strengthening the Capacity of the Forest Management Unit Including Preparation for REDD+ Implementation at Tasik Besar Serkap (April 2013 – Desember 2015)
3
BLN 5
GOI
TOTAL ANGGARAN
Indonesia
2
1
LOKASI
1. UN-REDD (United Nations Collaborative Programme on Reducing Emissions from Deforestation and Forest Degradation) (2009 2012)
NAMA PROYEK/KODE PROYEK/JANGKA WAKTU
NO
Memperkuat kapasitas KPH dalam menerapkan praktek terbaik pengelolaan hutan dan mempersiapkan pelaksanaan REDD+ di hutan gambut.
Mendukung kesiapan Pemerintah Indonesia dalam mencapai REDD
7
TUJUAN PELAKSANAAN
1. Melakukan survei sosial ekonomi, survei biofisik, penginderaan jauhdan GIS, pemodelan, pemetaan empiris perubahan lahan di Semenanjung Kampar. 2. Memfasilitasi penyusunan Rencana Pengelolaan Hutan jangka panjang dan jangka pendek KPH Tasik Besar Serkap dan memformulasikan rencana bisnis untuk KPH Tasik Besar Serkap. 3. Pelatihan personil dari KPH dan pemangku kepentingan terkait tentang pencegahan kebakaran, dan pelaksanaan teknik pengelolaan lahan gambut, pengukuran penyerapan dan keseimbangan emisi/karbon. 4. Memilih aktivitas demonstrasi (DA). 5. Mendokumentasikan baseline dan trayek sekuestrasi. 6. Mengembangkan Kegiatan Demonstrasi REDD+. 7. Memprediksi trayek baseline dari stok karbon di Semenanjung Kampar di bawah skenario "business-as-usual", menganalisis additionality karbon di Semenanjung Kampar di bawah beberapa skenario REDD+. 8. Memformulasikan rencana bisnis untuk perdagangan karbon. 9. Mempersiapkan pembentukan lembaga untuk pengaturan perdagangan karbon REDD+.
1. Memperkuat partisipasi dan konsesi multi stakeholder pada level nasional. 2. Menyusun Demonstrasi yang sukses dalam membangun REL (Reference Emissions Level), MRV (Measurement, Reporting and Verification System) dan sistem pembayaran yang adil (fair) didasarkan pada arsitektur REDD Nasional. 3. Mengembangkan kapasitas dalam mengimplementasikan REDD pada level yang terdesentralisasi.
8
KEGIATAN POKOK
TABEL VI.4. PROYEK BANTUAN LUAR NEGERI DIREKTORAT JENDERAL PLANOLOGI KEHUTANAN TAHUN 2012-2013
Direktorat Wilayah Pengelolaan dan Penyiapan Areal Pemanfaatan Kawasan Hutan
Direktorat Inventarisasi dan Pemantauan Sumber Daya Hutan
9
PELAKSANA 10
TAHUN
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
88
7
4
3
8
35
Dit. Pengukuhan dan Penatagunaan Kawasan Hutan
Dit. Inventarisasi dan Pemantauan Sumber Daya Hutan
Dit. Penggunaan Kawasan Hutan
Dit. Wil. Pengelolaan & Penyiapan Areal Pemanfaatan Kws. Hutan
JUMLAH
III
IV
V
VI
26
4
3
9
5
3
2
P 4
IV
I P = Gol. I Perempuan
I L = Gol. I Laki-laki
II P = Gol. II Perempuan
II L = Gol. II Laki-laki
III P = Gol. III Perempuan
III L = Gol. III Laki-laki
IV L = Gol. IV Laki-laki IV P = Gol. IV Perempuan
Keterangan:
Sumber: Sekretariat Ditjen Planologi Kehutanan, Data S/D November 2013
6
Dit. Perencanaan Kawasan Hutan
II
9
I
2
1
L 3
Sekretariat Ditjen. Planologi Kehutanan
UNIT KERJA
No.
63
12
6
13
12
9
11
JML 5
206
34
29
26
45
32
40
L 6
118
15
21
22
22
15
23
P 7
III
324
49
50
48
67
47
63
JML 8
37
7
1
6
8
7
8
L 9
32
2
6
2
8
6
8
P 10
GOLONGAN II
69
9
7
8
16
13
16
JML 11
4
0
0
0
1
0
3
L 12
0
0
0
0
0
0
0
P 13
I
4
0
0
0
1
0
3
JML 14
284
49
33
36
61
45
60
L 15
176
21
30
33
35
24
33
P 16
JUMLAH
460
70
63
69
96
69
93
TOTAL 17 18
KET
TABEL VI.5 REKAPITULASI SEBARAN PNS DAN CPNS BERDASARKAN GOLONGAN DAN JENIS KELAMIN LINGKUP DIREKTORAT JENDERAL PLANOLOGI KEHUTANAN
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
89
1
1
BPKH Wil. I Medan
BPKH Wil. II Palembang
BPKH Wil. III Pontianak
BPKH Wil. IV Samarinda
BPKH Wil. V Banjarbaru
BPKH Wil. VI Manado
BPKH Wil. VII Makasar
BPKH Wil. VIII Denpasar
BPKH Wil. IX Ambon
BPKH Wil. X Irian Jaya
BPKH Wil. XI Yogyakarta
BPKH Wil. XII Tanjungpinang
BPKH Wil. XIII Pangkalpinang
BPKH Wil. XIV Kupang
BPKH Wil. XV Gorontalo
BPKH Wil. XVI Palu
BPKH Wil. XVII Manokwari
BPKH Wil. XVIII Banda Aceh
BPKH Wil. XIX Pekanbaru
BPKH Wil. XX Bandar Lampung
BPKH Wil. XXI Palangkaraya
BPKH Wil. XXII Kendari
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7
8.
9.
10.
11.
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22 5
11
5
13
6
21
16
10
14
10
11
24
25
27
29
35
31
39
32
32
42
39
6
L
477
0
1
1
1
1
1
1
0
1
1
2
3
0
1
1
1
2
1
2
2
1
1
5
JML
1
1
1
0
0
0
0
0
0
0
0
0
1
0
0
0
0
1
1
0
1
0
0
4
P
IV
Jumlah 21 5 26 Sumber: Sekretariat Ditjen Planologi Kehutanan, Data S/D November 2013
0
1
1
1
1
1
0
1
1
2
2
0
1
1
0
2
1
1
1
3
2
1
L
UNIT KERJA
No.
163
1
3
0
1
0
1
4
4
5
3
2
22
8
4
12
18
10
14
9
11
12
19
7
P
III
640
6
14
5
14
6
22
20
14
19
13
13
46
33
31
41
53
41
53
41
43
54
58
8
JML
202
2
2
1
4
2
14
7
9
6
9
4
12
22
18
16
10
13
8
16
8
11
8
9
L
77
0
1
0
0
0
2
6
4
7
6
9
5
2
2
4
3
1
6
7
2
6
4
10
P
II
GOLONGAN
279
2
3
1
4
2
16
13
13
13
15
13
17
24
20
20
13
14
14
23
10
17
12
11
JML
5
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
1
0
0
0
0
0
1
1
1
0
1
12
L
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
13
P
I
5
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
1
0
0
0
0
0
1
1
1
0
1
14
JML
705
8
13
7
18
9
36
24
19
21
20
17
39
47
46
46
46
45
48
51
42
54
49
15
L
245
1
5
0
1
0
3
10
8
12
9
11
28
10
6
16
21
12
21
16
14
18
23
16
P
JUMLAH
950
9
18
7
19
9
39
34
27
33
29
28
67
57
52
62
67
57
69
67
56
72
72
17
TOTAL 18
KET
TABEL VI.6 REKAPITULASI SEBARAN PNS DAN CPNS BERDASARKAN GOLONGAN DAN JENIS KELAMIN LINGKUP BALAI PEMANTAPAN KAWASAN HUTAN (BPKH)
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
90
Direktorat Perencanaan Kawasan Hutan
Direktorat Pengukuhan dan Penatagunaan Kawasan Hutan
Direktorat Inventarisasi dan Pemantauan Sumber Daya H Hutan
Direktorat Penggunaan Kawasan Hutan
Direktorat Wilayah Pengelolaan g dan Penyiapan y Areal Pemanfaatan Kws. Hutan
II
III
IV
V
VI
Upah/magng
PNS
Upah
PNS
Upah
PNS
U h Upah
PNS
Upah
PNS
p Upah
PNS
5
0
5
0
1
0
1
0
2
0
0
0
0
0
1
PNS
Upah
4
S3
3
Status Pegawai
Sumber: Sekretariat Ditjen Planologi Kehutanan, Data S/D November 2013
TOTAL
JUMLAH
Sekretariat Direktorat Jenderal
2
1
I
UNIT KERJA
No.
3 76
88
73
0
10
0
15
2
10
1
20
0
11
0
7
113
17
96
0
11
4
16
2
12
8
13
1
12
2
32
189
20
169
0
21
4
31
4
22
9
33
1
23
2
39
SARJANA (S1) KH NK JML 8 9 10
0
88
0
13
0
10
0
21
0
14
0
16
0
14
6
S2
22
3
19
0
3
0
1
1
1
2
7
0
4
0
3
30
6
24
0
1
1
6
1
2
2
3
0
4
2
8
52
9
43
0
4
1
7
2
3
4
10
0
8
2
11
SARJANA MUDA KH NK JML 11 12 13
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
KH 14
174
30
144
2
29
2
15
1
20
15
35
1
22
9
23
NK 15
SLTA
174
30
144
2
29
2
15
1
20
15
35
1
22
9
23
JML 16
5
1
4
0
2
0
0
0
0
0
1
0
0
1
1
17
SLTP
9
1
8
0
0
0
0
0
1
0
2
1
1
0
4
18
SD
522
61
461
2
70
7
64
7
69
28
95
3
70
14
93
19
TOTAL
175
48
127
1
0
4
46
4
3
24
0
3
59
12
19
347
13
334
1
70
3
18
3
66
4
95
0
11
2
74
JENIS KELAMIN L P 20 21 22
KET.
J TABEL VI.7 SEBARAN PEGAWAI BERDASARKAN TINGKAT PENDIDIKAN DAN JJENIS KELAMIN LINGKUP DIREKTORAT JENDERAL PLANOLOGI KEHUTANAN
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
91
BPKH Wil. I Medan
BPKH Wil. II Palembang
BPKH Wil. III Pontianak
BPKH Wil. IV Samarinda
BPKH Wil. V Banjarbaru
BPKH Wil. VI Manado
BPKH Wil. VII Makasar
BPKH Wil. VIII Denpasar
BPKH Wil. IX Ambon
BPKH Wil. X Irian Jaya
BPKH Wil. XI Yogyakarta
II
III
IV
V
VI
VII
VIII
IX
X
XI
2
1
I
UNIT KERJA
No.
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
Upah
PNS
Upah
PNS
Upah
PNS
Upah
PNS
Upah
PNS
Upah
PNS
Upah
PNS
Upah
PNS
Upah
PNS
Upah
0
0
4
S3
PNS
Upah
PNS
3
Status Pegawai
0
12
0
2
0
1
0
4
0
3
0
6
0
5
0
3
0
7
0
3
0
1
6
S2
0
8
0
3
0
4
0
3
0
18
0
8
0
13
0
13
0
2
0
9
0
4
KH 8
0
16
0
16
2
10
0
11
1
6
0
9
0
1
0
6
0
9
0
5
0
16
0
24
0
19
2
14
0
14
1
24
0
17
0
14
0
19
0
11
0
14
0
20
SARJANA (S1) NK JML 9 10
0
4
0
9
0
2
0
6
0
2
0
1
0
3
0
9
0
3
0
7
0
7
KH 11
0
6
0
2
0
2
1
1
1
4
1
1
0
0
1
1
0
2
0
5
0
0
SARJANA MUDA NK 12
0
10
0
11
0
4
1
7
1
6
1
2
0
3
1
10
0
5
0
12
0
7
JML 13
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
14
D2
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
15
D1
2
4
10
9
4
10
0
8
8
6
4
8
8
4
10
9
10
8
3
6
5
3
KH 16
2
16
4
16
6
24
5
28
7
25
4
25
5
42
3
27
3
23
5
35
3
39
NK 17
SLTA
4
20
14
25
10
34
5
36
15
31
8
33
13
46
13
36
13
31
8
41
8
42
JML 18
0
1
0
0
0
0
0
0
0
1
1
0
2
0
0
0
0
1
0
1
0
2
19
SLTP
0
0
0
0
0
0
1
1
0
2
0
0
3
1
0
1
0
1
0
1
4
0
20
SD
4
67
14
57
12
53
7
62
17
67
10
58
18
69
14
69
13
56
8
72
12
72
21
TOTAL
TABEL VI. 8 SEBARAN PEGAWAI BERDASARKAN TINGKAT PENDIDIKAN DAN JENIS KELAMIN LINGKUP BALAI PEMANTAPAN KAWASAN HUTAN DIREKTORAT JENDERAL PLANOLOGI KEHUTANAN
2
12
11
29
9
0
7
12
13
1
6
32
14
0
11
0
10
3
6
1
9
49
L 22
2
55
3
28
3
53
0
50
4
66
4
26
4
69
3
69
3
53
2
71
3
23
P 23
JENIS KELAMIN
24
KET.
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
92
BPKH Wil. XII Tanjungpinang
BPKH Wil. XIII Pangkalpinang
BPKH Wil. XIV Kupang
BPKH Wil. XV Gorontalo
BPKH Wil. XVI Palu
BPKH Wil. XVII Manokwari
BPKH Wil. XVIII Banda Aceh
BPKH Wil. XIX Pekanbaru
BPKH Wil. XX Bandar Lampung
BPKH Wil. XXI Palangkaraya
XIII
XIV
XV
XVI
XVII
XVIII
XIX
XX
XXI
2
1
XII
UNIT KERJA
No.
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
Upah
PNS
Upah
PNS
Upah
PNS
Upah
PNS
Upah
PNS
Upah
PNS
Upah
PNS
Upah
PNS
Upah
PNS
Upah
4
S3
PNS
3
Status Pegawai
0
1
0
2
0
4
0
5
2
2
0
5
0
4
0
3
0
3
0
3
6
S2
3
9
0
3
0
5
0
1
2
7
3
9
0
6
0
9
0
6
0
8
KH 8
2
0
0
1
3
3
0
1
1
6
2
4
0
5
3
3
3
4
1
0
5
9
0
4
3
8
0
2
3
13
5
13
0
11
3
12
3
10
1
8
SARJANA (S1) NK JML 9 10
0
2
0
0
0
1
0
0
0
10
0
10
0
7
0
10
1
9
0
10
KH 11
0
0
0
0
3
0
0
0
0
0
0
0
0
2
3
0
2
3
2
1
SARJANA MUDA NK 12
0
2
0
0
3
1
0
0
0
10
0
10
0
9
3
10
3
12
2
11
JML 13
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
14
D2
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
2
0
0
0
15
D1
9
1
0
0
2
2
0
2
10
8
9
1
0
3
2
2
5
2
0
4
KH 16
9
4
0
1
8
4
0
0
14
5
9
5
10
0
8
6
13
2
6
8
NK 17
SLTA
18
5
0
1
10
6
0
2
24
13
18
6
10
3
10
8
18
4
6
12
JML 18
1
0
0
0
0
0
0
0
0
0
1
0
0
0
0
0
0
0
0
0
19
SLTP
0
0
0
0
0
0
0
0
0
1
0
0
0
0
0
0
0
0
0
0
20
SD
24
17
0
7
16
19
0
9
29
39
24
34
10
27
16
33
26
29
9
34
21
TOTAL
15
3
0
7
12
17
0
0
20
0
15
0
9
3
12
16
21
0
7
0
L 22
9
14
0
0
4
2
0
9
9
39
9
34
1
24
4
17
5
29
2
34
P 23
JENIS KELAMIN
24
KET.
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
93
2
1
0
Upah
0
0
0
Upah
PNS
0
4
S3
PNS
3
Status Pegawai
84
2
82
0
3
6
S2
159
8
151
0
3
KH 8
150
18
132
0
0
309
26
283
0
3
SARJANA (S1) NK JML 9 10
NK = Non Kehutanan ( Geografi, Geodesi, Ekonomi, Hukum, Komputer, Administrasi dan MIPA ) sd = Sedang
Keterangan: KH = Kehutanan
Sumber: Sekretariat Ditjen Planologi Kehutanan, Data S/D November 2013
TOTAL PNS + UPAH
JUMLAH
XXII BPKH Wil. XXII Kendari
UNIT KERJA
No.
113
1
112
0
0
KH 11
44
14
30
0
0
SARJANA MUDA NK 12
157
15
142
0
0
JML 13
0
0
0
0
0
14
D2
2
2
0
0
0
15
D1
201
101
100
0
0
KH 16
461
124
337
0
2
NK 17
SLTA
662
225
437
0
2
JML 18
11
5
6
0
0
19
SLTP
16
8
8
0
0
20
SD
1241
283
958
0
8
21
TOTAL
394
209
185
0
0
L 22
847
74
773
0
8
P 23
JENIS KELAMIN
24
KET.
TABEL VI.9. SARANA DAN PRASARANA KELOMPOK ASET (DALAM NILAI RUPIAH)
NO
INSTANSI
1 I
2 KANTOR PUSAT
1
(KP) Sekretariat Ditjen Planologi Kehutanan
PERALATAN DAN MESIN TANAH
3
GEDUNG DAN BANGUNAN
4
JALAN, IRIGASI DAN JARINGAN
5
6
ASET TETAP LAINNYA
KDP
7
8
ASET TAK BERWUJUD
ASET YANG TIDAK DIGUNA KAN
9
ASET TETAP DALAM RENOVASI
10
11
TOTAL ASET
12
14.119.210.000
55.103.035.712
6.320.082.874
476.931.285
32.287.774.908
0
6.465.703.730
13.496.000
14.119.210.000
19.798.246.310
6.281.852.874
6.681.285
12.946.000
0
-
13.496.000
-
7.720.892.653
-
0
3.966.030
-
401.442.830
-
-
8.126.301.513
-
9.959.706.630
38.230.000
470.250.000
0
0
245.075.500
-
184.800.000
10.713.262.130
-
10.546.685.313
-
-
31.755.862.878
-
4.115.561.400
-
-
46.418.109.591
-
3.275.311.904
-
0
515.000.000
-
1.574.544.000
-
-
5.364.855.904
-
3.802.192.902
-
-
-
-
129.080.000
-
-
3.931.272.902
65.122.387.521
129.045.737.755
74.141.943.924
6.579.435.401
962.494.564
1.810.090.935
2.440.596.125
566.715.701
0
280.669.401.926
4.155.925.800
7.720.719.258
2.178.117.846
-
-
-
67.233.325
0
-
9.165.113.094
6.947.847.936
2.167.273.200
4.814.709.400
0
0
-
243.000.000
4.939.265.798
851.528.000
-
163.000.000
232.614.575
-
9.993.000
-
2.754.451.107
7.619.372.880
6.051.467.450
260.416.700
39.600.000
0
2.675.200
48.091.000
-
2.062.626.000
7.663.310.369
3.713.103.000
91.920.000
12.795.500
-
7.650.000
13.255.000
-
3.989.336.000
10.532.250.075
6.499.874.400
0
75.000.000
248.407.360
383.953.000
40.822.000
-
5.635.944.000
8.444.367.401
3.799.405.000
50.000.000
0
517.097.800
160.339.000
93.735.001
-
23.898.650.000
9.858.459.170
8.459.238.621
142.352.500
-
0
1.387.766.000
419.000
-
1.137.500.000
9.338.018.600
3.118.430.360
61.870.000
48.312.000
-
47.700.000
260.382.700
-
1.030.000.000
8.856.427.824
4.259.524.150
126.430.200
148.278.300
32.120.000
68.942.000
3.626.796.520
8.994.296.600
4.034.571.998
0
93.725.300
-
97.750.000
43.000
-
1.282.722.000
4.122.255.600
4.807.830.015
-
810.000
0
-
-
-
874.240.000
6.053.996.344
5.038.714.500
106.894.957
-
20.900.000
-
99.975.000
-
14 BPKH Wilayah XIV Kupang 15 BPKH Wilayah XV Gorontalo 16 BPKH Wilayah XVI Palu 17 BPKH Wilayah XVII Manokwari
1.222.380.000
6.819.666.600
4.534.941.000
199.821.000
-
0
-
-
-
979.330.000
7.535.163.400
4.242.749.715
-
0
0
0
-
-
1.602.400.000
7.223.084.300
4.686.776.775
41.900.000
380.973.464
1.461.973.000
6.377.235.600
5.698.397.894
683.120.644
-
758.951.200
66.667.600
-
-
Jumlah I+II
79.241.597.521
184.148.773.467
80.462.026.798
7.056.366.686
33.250.269.472
1.810.090.935
8.906.299.855
580.211.701
184.800.000
2
Dit Perencanaan Kawasan Hutan
3
Dit Pengukuhan Kawasan Hutan Dit Inventarisasi dan Pemantauan Sumber Daya Hutan
4
5
Dit Penggunaan Kawasan Hutan
6
Dit Wilayah Pengelolaan dan Penyiapan Areal Pemanfaatan Kawasan Hutan KANTOR DAERAH
II 1 2 3
BPKH Wilayah I Medan BPKH Wilayah II Palembang BPKH Wilayah III Pontianak
4
BPKH Wilayah IV Samarinda 5 BPKH Wilayah V Banjarbaru 6 BPKH Wilayah VI Manado 7 BPKH Wilayah VII Makassar 8 BPKH Wilayah VIII Denpasar 9 BPKH Wilayah IX b Wilayah X 10 A BPKH Jayapura 11 BPKH Wilayah XI Yogyakarta 12 BPKH Wilayah XII Tanjung Pinang 13 BPKH Wilayah XIII Pangkalpinang
184.800.000
40.232.432.469
-
-
149.920.000
114.786.234.509
-
14.121.996.229 23.094.943.630 6.439.401.373 16.776.074.337 13.564.659.869 21.769.642.835 18.700.888.202 43.746.885.291 14.012.213.660 14.521.722.474 16.847.183.418 10.213.617.615 12.194.720.801 12.776.808.600 12.757.243.115 14.085.054.539 15.046.345.938 395.455.636.435
Sumber: Sekretariat Ditjen Planologi Kehutanan, Data S/D Semester I (Juni 2013)
Data dan Informasi Ditjen Planologi Kehutanan Tahun 2013
94
DATA DAN INFORMASI DITJEN PLANOLOGI KEHUTANAN TAHUN 2013
SEKRETARIAT DIREKTORAT JENDERAL PLANOLOGI KEHUTANAN DIREKTORAT JENDERAL PLANOLOGI KEHUTANAN Gedung Manggala Wanabhakti, Blok I Lantai 7, Jl. Jend. Gatot Subroto PO. Box 6506, Jakarta 10270, Telp. (021) 5730289, Fax. (021) 5734632