Dana Pensiun
Pension Fund
a
Statistik Dana Pensiun 2014 diterbitkan oleh Direktorat Statistik dan Informasi IKNB Otoritas Jasa Keuangan Republik Indonesia surel :
[email protected] situs : www.ojk.go.id Pensions Fund Statistics 2014 published by Statistics and Information Directorate NBFI Financial Service Authority of the Republic of Indonesia email :
[email protected] website : www.ojk.go.id
OTORITAS JASA KEUANGAN INDONESIA
d
INDONESIA FINANCIAL SERVICES AUTHORITY
Dana Pensiun
Pension Fund
KATA PENGANTAR FOREWORD
Puji syukur kami panjatkan ke hadirat Tuhan Praise to God Almighty on the publication of Yang Maha Kuasa atas terbitnya buku Statistik Dana Pensiun tahun 2014. Buku ini merupakan media informasi yang menyajikan data statistik mengenai perkembangan Dana Pensiun di Indonesia. Buku Statistik Dana Pensiun tahun 2014 ini disusun berdasarkan laporan berkala Dana Pensiun yang telah diterima secara langsung oleh OJK, antara lain laporan keuangan audited, laporan teknis dan laporan aktuaris.
the book “Pension Statistic 2014”. This book is an information media that presents statistical data on the development of Private Pension Funds in Indonesia. This book is compiled based on regular reports Pension Funds that have been received directly by OJK, include audited financial reports, technical reports and actuarial reports.
Pada akhir tahun 2014, terdapat 267 Dana Pensiun, yaitu terdiri atas 242 Dana Pensiun Pemberi Kerja, baik yang menyelenggarakan Program Pensiun Manfaat Pasti (PPMP) maupun Program Pensiun Iuran Pasti (PPIP), dan 25 Dana Pensiun Lembaga Keuangan (DPLK). Untuk total aset bersih Dana Pensiun pada akhir tahun 2014 mencapai Rp192,90 triliun atau naik sebesar 18,75% dibandingkan tahun 2013 sebesar Rp162,45 triliun. Kenaikan aset bersih tersebut disebabkan kinerja investasi Dana Pensiun yang baik pada Tahun 2014
At the end of 2014, there were 267 pension funds, which consists of 242 employer pension funds, that administer either Defined Benefit Pension Plan (DBPP) and Defined Contribution Pension Plan (DCPP), and 25 Financial Institutions Pension Fund (FIPF). Regarding to total net assets of the Pension Fund, at the end of 2014, total net assets of pension funds reached Rp192,90 trillion or increase of 18.75% compared to the year 2013 by Rp162,45 trillion. The increase of net assets in 2014 due to good performance of pension fund investment.
Kami senantiasa berupaya memastikan kualitas data pada buku ini. Namun demikian, apabila masih ditemukan kekurangakuratan data dan informasi yang disajikan dalam buku ini, maka kami akan melakukan revisi yang diperlukan. Pada Akhirnya, kami berharap buku ini dapat memberikan manfaat khususnya bagi stakeholder dan masyarakat indonesia pada umumnya. Buku ini dapat diakses melalui situs resmi Otoritas Jasa Keuangan dengan alamat www.ojk.go.id
We endeavours to ensure the quality of data of this book. However, if in the future are found inaccuracy on data and information presented in this book, then we will make any necessary revisions. Finally, we hope that this book can be useful for stakeholders and the Indonesian people in general. This book can be accessed via official website of OJK at www.ojk.go.id.
Jakarta, November 2015
Jakarta, November 2015
Otoritas Jasa Keuangan Indonesia
Indonesia Financial Services Authority
i
OTORITAS JASA KEUANGAN INDONESIA
INDONESIA FINANCIAL SERVICES AUTHORITY
DAFTAR ISI CONTENTS
Kata Pengantar Foreword Daftar Isi Contents
J
ii
Daftar Grafik List of Graph
iii
Daftar Tabel List of Table
vi
IKHTISAR PERTUMBUHAN DANA PENSIUN SUMMARY OF PENSION FUND GROWTH
1
PERTUMBUHAN INVESTASI DANA PENSIUN TAHUN 2010-2014 PENSION FUND INVESTMENT GROWTH YEARS 2010-2014
18
K PORTOFOLIO INVESTASI DANA PENSIUN PENSION FUND INVESTMENT PORTFOLIO
20
L PORTOFOLIO INVESTASI BULANAN TAHUN 2014 MONTHLY INVESTMENT PORTFOLIO YEAR 2014
21
M
KINERJA INVESTASI DANA PENSIUN PENSION FUND INVESTMENT PERFORMANCE
22
N
PENDANAAN DANA PENSIUN PENSION FUND FUNDING
24
A JUMLAH DANA PENSIUN NUMBER OF PENSION FUND
1
B PROGRAM PENSIUN PENSION PLAN
3
O TINGKAT PENDANAAN DANA PENSIUN FUNDING LEVEL OF PENSION FUND
25
C
KEPESERTAAN DANA PENSIUN PENSION FUND PARTICIPANTS
4
P RASIO PENDANAAN DANA PENSIUN FUNDING RATIO OF PENSION FUND
26
D
PENYEBARAN JUMLAH PESERTA DANA PENSIUN TAHUN 2014 DISTRIBUTION OF PENSION FUND PARTICIPANTS YEAR 2014
7
Q RASIO SOLVABILITAS DANA PENSIUN SOLVENCY RATIO OF PENSION FUND
26
R
27
E ASET BERSIH DANA PENSIUN PENSION FUND NET ASSETS
9
F PERTUMBUHAN ASET BERSIH DANA PENSIUN TAHUN 2010 – 2014 GROWTH OF PENSION FUND NET ASSETS YEARS 2010-2014
10
G DISTRIBUSI KEPEMILIKAN ASET BERSIH DANA PENSIUN TAHUN 2014 OWNERSHIP DISTRIBUTION OF PENSION FUND NET ASSETS YEAR 2014
11
H
14
DISTRIBUSI ASET BERSIH DAN KEPESERTAAN DANA PENSIUN DISTRIBUTION OF PENSION FUND NET ASSETS AND PARTICIPANT
I INVESTASI DANA PENSIUN PENSION FUND INVESTMENT
ii
i
ASUMSI TINGKAT BUNGA ASSUMPTION OF INTEREST RATE
S METODE PERHITUNGAN AKTUARIA ACTUARIAL CALCULATION METHOD
28
T ASUMSI TINGKAT MORTALITA ASSUMPTION OF MORTALITY RATE
28
STATISTIK DANA PENSIUN 2014 STATISTICS OF PENSION FUND 2014
17
29
Dana Pensiun
Pension Fund
DAFTAR GRAFIK LIST OF GR APH
A JUMLAH DANA PENSIUN NUMBER OF PENSION FUND Grafik 01 Graph 01
Jumlah Dana Pensiun Tahun 2010– 2014 Number of Pension Fund Years 2010 – 2014
2
Grafik 02 Graph 02
Alasan Pembubaran Dana Pensiun Reasons of Pension Fund Liquidation
3
B PROGRAM PENSIUN PENSION PLAN
C
D
Grafik 03 Graph 03
Penambahan (Pengurangan) Jumlah Program Pensiun di DPPK Tahun 2010– 2014 Increase (Decrease) in EPF’s Pension Plan Years 2010 – 2014
4
Grafik 04 Graph 04
Jumlah Pemberi Kerja di DPLK Tahun 2010-2014 Number of Pension Fund Years 2010 – 2014
4
KEPESERTAAN DANA PENSIUN PENSION FUND PARTICIPANT Grafik 05 Graph 05
Jumlah Peserta Dana Pensiun Menurut Jenis Dana Pensiun Tahun 2010 – 2014 Number of Pension Fund Participant based on Type of Pension Fund Years 2010 – 2014
5
Grafik 06 Graph 06
Komposisi Penerima Manfaat PensiunTahun 2014 Composition of Pension Beneficiaries Year 2014
6
Grafik 07 Graph 07
Penambahan (Pengurangan) Jumlah Program Pensiun di DPPK Tahun 2010– 2014 Increase (Decrease) in EPF’s Pension Plan Years 2010 – 2014
6
PENYEBARAN JUMLAH PESERTA DANA PENSIUN TAHUN 2014 DISTRIBUTION OF PENSION FUND PARTICIPANTS YEAR 2014 Grafik 08 Graph 08
Penyebaran Jumlah Peserta Dana Pensiun Berdasarkan Grup Tahun 2014 Distribution of Pension Fund Participant Based on Group Years 2014
8
Grafik 09 Graph 09
Persentase Jumlah Dana Pensiun Berdasarkan Jumlah Peserta Tahun 2014 Percentage of Pension Fund based on Participants Years 2014
9
E ASET BERSIH DANA PENSIUN PENSION FUND NET ASSETS Grafik 10 Graph 10
9
Distribusi Aset Bersih Dana Pensiun 2014 Pension Fund Net Assets Distribution Year 2014
F PERTUMBUHAN ASET BERSIH DANA PENSIUN TAHUN 2010 – 2014 GROWTH OF PENSION FUND NET ASSETS YEARS 2010-2014 Grafik 11 Graph 11
Pertumbuhan Aset Bersih Dana Pensiun Tahun 2010 – 2014 (triliun Rupiah) Growth of Pension Fund Net Assets Years 2010 – 2014 (trillion Rupiah)
10
Grafik 12 Graph 12
Pertumbuhan Aset Bersih Berdasarkan Tipe Dana Pensiun Tahun 2010 – 2014 (triliun Rupiah) Net Assets Growth Based on Pension Fund Type Years 2010 – 2014 (trillion Rupiah)
10
G DISTRIBUSI KEPEMILIKAN ASET BERSIH DANA PENSIUN TAHUN 2014 OWNERSHIP DISTRIBUTION OFPENSION FUND NET ASSETS YEAR 2014 Grafik 13 Graph 13
Distribusi Aset Bersih Dana Pensiun Berdasarkan Grup Tahun 2014 Distribution of Pension Fund Net Assets Based on Group Year 2014
11
iii
OTORITAS JASA KEUANGAN INDONESIA
H
INDONESIA FINANCIAL SERVICES AUTHORITY
Grafik 14 Graph 14
Distribusi Aset Bersih DPPK PPMP Berdasarkan Grup Tahun 2014 Distribution of EPF DBPP Net Assets Based on Group Year 2014
12
Grafik 15 Graph 15
Distribusi Aset Bersih DPPK PPIP Berdasarkan Grup Tahun 2014 Distribution of EPF DCPP Net Assets Based on Group Year 2014
13
Grafik 16 Graph 16
Distribusi Aset Bersih DPLK Berdasarkan Grup Tahun 2014 Distribution of FIPF Net Assets Based on Group Year 2014
13
DISTRIBUSI ASET BERSIH DAN KEPESERTAAN DANA PENSIUN DISTRIBUTION OF PENSION FUND ASSETS AND PARTICIPANT Grafik 17 Graph 17
Jumlah Dana Pensiun, Aset bersih dan Peserta Berdasarkan Grup Tahun 2014 Total Pension Fund, Net Assets and Participants Based on Grup Year 2014
14
Grafik 18 Graph 18
Jumlah DPPK PPMP, Aset bersih dan Peserta Berdasarkan Group Tahun 2014 Total EPF DBPP, Net Assets and Participant Based on Group Year 2014
15
Grafik 19 Graph 19
Jumlah DPPK PPIP, Aset bersih dan Peserta Berdasarkan Group Tahun 2014 Total EPF DCPP, Net Assets and Participant Based on Group Year 2014
16
Grafik 20 Graph 20
Jumlah DPLK, Aset bersih dan Peserta Berdasarkan Group Tahun 2014 Total FIPF, Net Assets and Participant Based on Group Year 2014
17
I INVESTASI DANA PENSIUN PENSION FUND INVESTMENT
J
Grafik 21 Graph 21
Proporsi Investasi Dana Pensiun Tahun 2014 Proportion of Pension Fund Investment Years 2014
18
Grafik 22 Graph 22
Pertumbuhan Investasi Dana Pensiun Tahun 2010 – 2014 (triliun Rupiah) Growth of Pension Fund Investment Years 2010 – 2014 (trillion Rupiah)
18
PERTUMBUHAN INVESTASI DANA PENSIUN TAHUN 2010-2014 PENSION FUND INVESTMENT GROWTH YEARS 2010-2014 Grafik 23 Graph 23
K
Pertumbuhan Investasi Berdasarkan Jenis Dana Pensiun Tahun 2010 – 2014 (triliun Rupiah) Investment Growth Growth Based on Pension Fund Type Years 2010 – 2014 (trillion Rupiah)
19
PORTOFOLIO INVESTASI DANA PENSIUN PENSION FUND INVESTMENT PORTFOLIO Grafik 24 Graph 24
Portofolio Investasi Dana Pensiun Tahun 2010–2014 Pension Fund Investment Portfolio Years 2010 – 2014
20
Grafik 25 Graph 25
Investasi Dana Pensiun di Pasar Uang dan Pasar Modal Tahun 2010 – 2014 Pension Fund Investment in Money Market and Capital Market Years 2010 – 2014
21
L PORTOFOLIO INVESTASI BULANAN TAHUN 2014 MONTHLY INVESTMENT PORTFOLIO YEAR 2014 Grafik 26 Graph 26 M
N
22
KINERJA INVESTASI DANA PENSIUN PENSION FUND INVESTMENT PERFORMANCE Grafik 27 Graph 27
Tingkat Pengembalian Investasi Dana Pensiun Tahun 2008 – 2014 Return on Investment of Pension Fund Years 2008– 2014
23
Grafik 28 Graph 28
Tingkat Pengembalian Investasi Dana Pensiun Berdasarkan Jenis Dana Pensiun Tahun 2008 – 2014 Return on Investment of Pension Fund Based on Pension Fund Type Years 2008– 2014
23
PENDANAAN DANA PENSIUN PENSION FUND FUNDING Grafik 29 Graph 29
iv
Investasi Dana Pensiun Bulanan Tahun 2014 Montly Pension Fund Investment Years 2014
Tahun Valuasi Laporan Aktuaris Valuation Year of Actuary Report
25
Dana Pensiun
Pension Fund
O TINGKAT PENDANAAN DANA PENSIUN FUNDING LEVEL OF PENSION FUND Grafik 30 Graph 30
Tingkat Pendanaan DPPK PPMP Funding Level of EPF DBPP
26
P RASIO PENDANAAN DANA PENSIUN FUNDING RATIO OF PENSION FUND Grafik 31 Graph 31
Rasio Pendanaan DPPK PPMP Funding Ratio of EPF DBPP
26
Q RASIO SOLVABILITAS DANA PENSIUN SOLVENCY RATIO OF PENSION FUND Grafik 32 Graph 32 R
Rasio Solvabilitas DPPK PPMP Solvency Ratio of EPF DBPP
27
ASUMSI TINGKAT BUNGA ASSUMPTION OF INTEREST RATE Grafik 33 Graph 33
Asumsi Tingkat Bunga Assumption Of Interest Rate
27
S METODE PERHITUNGAN AKTUARIA ACTUARIAL CALCULATION METHOD Grafik 34 Graph 34
Asumsi Metode Perhitungan Aktuaria Assumption of Actuarial Calculation Method
28
T ASUMSI TINGKAT MORTALITA ASSUMPTION OF MORTALITY RATE Grafik 35 Graph 35
Asumsi Tingkat Mortalita Peserta Pasif Assumption of Passive Participant Mortality Rate
28
STATISTIK DANA PENSIUN 2014 STATISTICS OF PENSION FUND 2014 Grafik 01 Graph 01
Pertumbuhan Jumlah Dana Pensiun Tahun 2004-2014 Growth of Number of Pension Fund Years 2004-2014
42
Grafik 02 Graph 02
Komposisi Dana Pensiun Menurut Grup Tahun 2014 Composition of Pension Fund Composition Based on Group Year 2014
42
Grafik 03 Graph 03
Kepesertaan Dana Pensiun Menurut Grup Tahun 2014 Pension Fund Participant Based on Group Year 2014
42
Grafik 04 Graph 04
Peserta DPPK dan DPLK Menurut Grup Tahun 2014 Participant of EPF and FIPF Based on Group Year 2014
43
Grafik 05 Graph 05
Aset Bersih Dana Pensiun Menurut Grup Tahun 2014 (triliun Rupiah) Pension Fund Net Assets Based on Group Year 2014 (trillion Rupiah)
43
Grafik 06 Graph 06
Kepemilikan Aset Bersih dan Investasi Menurut Grup Tahun 2014 Ownership of Net Assets and Invesment Based on Group Year 2014
43
Grafik 07 Graph 07
Portofolio Investasi Tahun 2003-2014 (triliun Rupiah) Investments Portfolio Years 2003-2014 (trillion Rupiah)
44
Grafik 08 Graph 08
Perkembangan Tingkat Pengembalian Investasi Tahun 2003-2014 Return on Investment Growth Years 2003-2014
44
Grafik 09 Graph 09
Tingkat Pengembalian Investasi Dana Pensiun Berdasarkan Grup Tahun 2014 Return on Investment Pension Fund Based on Group Year 2014
45
Grafik 10 Graph 10
Tingkat Pengembalian Investasi Menurut Grup dan Program Dana Pensiun Tahun 2014 Pension Fund’s Return on Investment Based on Group and Pension Plan Year 2014
45
Grafik 11 Graph 11
Pertumbuhan Investasi DPLK Tahun 2010-2014 Growth of FIPF Investment Years 2010-2014
45
v
OTORITAS JASA KEUANGAN INDONESIA
INDONESIA FINANCIAL SERVICES AUTHORITY
Grafik 12 Graph 12
Portofolio Investasi DPLK Tahun 2010 - 2014 FIPF Investment Portfolio Years 2010 - 2014
46
Grafik 13 Graph 13
Tren Investasi Bulanan DPLK Tahun 2014 Monthly Pension Fund Investment Trends Year 2014
46
Grafik 14 Graph 14
Investasi DPLK di Pasar Uang dan Pasar Modal Tahun 2010-2014 FIPF Investment in Money Market and Capital Market Years 2010-2014
47
Grafik 15 Graph 15
Tingkat Pengembalian Investasi DPLK Tahun 2010-2014 FPIF’s Return on Investment Years 2010-2014
47
DAFTAR TABEL LIST OF TABLE
A JUMLAH DANA PENSIUN NUMBER OF PENSION FUND Tabel 01 Table 01 C
Dana Pensiun Tahun 2010 – 2014 Pension Fund Years 2010 – 2014
2
KEPESERTAAN DANA PENSIUN PENSION FUND PARTICIPANT Tabel 02 Table 02
Peserta Dana Pensiun Tahun 2013 dan 2014 Pension Fund Participant Years 2013 and 2014
5
Tabel 03 Table 03
Penetrasi Peserta Dana Pensiun Tahun 2010 – 2014 Penetration of Pension Fund Participant Years 2010 – 2014
7
STATISTIK DANA PENSIUN 2014 STATISTICS OF PENSION FUND 2014
vi
Tabel 01 Table 01
Pertumbuhan Peserta Dana Pensiun Growth of Pension Fund Participant
31
Tabel 02 Table 02
Aset Bersih dan Investasi Dana Pensiun Berdasarkan Jenis Dana Pensiun tahun 2010-2014 (triliun Rupiah) Net Assets and Investment of Pension Fund Based on Pension Fund Type Years 2010-2014 (trillion Rupiah)
31
Tabel 03 Table 03
Portofolio Investasi Dana Pensiun (triliun Rupiah) Portfolio of Pension Fund Investment (trilion Rupiah)
32
Tabel 04 Table 04
Ringkasan Umum Statistik Dana Pensiun Tahun 2014 General Summary of Pension Fund Statistics Year 2014
32
Tabel 05 Table 05
Tingkat Pengembalian Investasi Dana Pensiun Tahun 2014 Return Investment of Pension Fund Year 2014
34
Tabel 06 Table 06
Ringkasan Laporan Keuangan Dana Pensiun per 31 Desember 2014 (miliar Rupiah) Summary of Pension Fund Financial Statements as of 31 December 2014 (billion Rupiah)
35
Tabel 07 Table 07
Ringkasan Aset dan Portofolio Investasi Dana Pensiun Lembaga Keuangan per 31 Desember 2014 (miliar rupiah) Summary of Asset and Investment Portfolio of Financial Institution Pension Fund as of 31 December 2014 (billion rupiah)
40
Dana Pensiun
Pension Fund
vii
OTORITAS JASA KEUANGAN INDONESIA
INDONESIA FINANCIAL SERVICES AUTHORITY
HALAMAN INI SENGAJA DIKOSONGKAN THIS PAGE IS INTENTIONALLY LEFT BLANK
viii
Dana Pensiun
Pension Fund
IKHTISAR PERTUMBUHAN DANA PENSIUN SUMMARY OF PENSIO N FUND GROWTH
Dana Pensiun adalah badan hukum yang mengelola dan menjalankan program yang menjanjikan Manfaat Pensiun. Secara umum, industri Dana Pensiun terdiri atas Dana Pensiun Pemberi Kerja (DPPK) dan Dana Pensiun Lembaga Keuangan (DPLK). Dalam penyeleng garaannya, DPPK dapat menjalankan Program Pensiun Manfaat Pasti (PPMP) dan Program Pensiun Iuran Pasti (PPIP), sedangkan DPLK hanya dapat menjalankan PPIP.
Pension Fund is a legal entity that manages and runs a program that promises Pensions Benefits. In general, Pension Fund industry consists of Employer Pension Fund (EPF) and the Financial Institution Pension Fund (FIPF). In its implementation, EPF can run a Defined Benefit Pension Plan (DBPP) and the Defined Contribution Pension Plan (DCPP), while the FIPF can only run DCPP.
A. JUMLAH DANA PENSIUN
NUMBER OF PENSION FUND
Sejak tahun 1992 sampai dengan akhir tahun 2014, tercatat sebanyak 427 (empat ratus dua puluh tujuh) Dana Pensiun yang telah memperoleh pengesahan dari Menteri Keuangan dan Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Namun demikian, jumlah Dana Pensiun yang masih aktif beroperasi per 31 Desember 2014 sebanyak 267 (dua ratus enam puluh tujuh) Dana Pensiun, yaitu terdiri atas 242 (dua ratus empat puluh dua) DPPK, baik yang menyelenggarakan PPMP maupun PPIP, dan 25 (dua puluh lima) DPLK.
Since 1992 to the end of 2014, there were 427 (four hundred and twenty seven) Pension Funds which have been approved by Finance Minister and Indonesia Financial Services Authority (FSA). However, the number of Pension Funds that are still actively operating as of December 31, 2014 as many as 267 (two hundred and sixty-seven) Pension Funds, which consist of 242 (two hundred and forty-two) EPFs, organizing either DBPP or DCPP, and 25 (twenty-five) FIPFs.
Secara total, jumlah tersebut mengalami kenaikan 2 (dua) Dana Pensiun dibandingkan jumlah tahun sebelumnya. Hal itu terjadi karena terdapat 4 (empat) pendirian Dana Pensiun yang baru (DPLK PT Asuransi Generali Indonesia, Pelindo Purnakarya, Wijaya Karya PPIP, dan Otoritas Jasa Keuangan) dan 2 (dua) pembubaran Dana Pensiun (Indorama Synthetics dan Rajawali Nusindo) pada tahun 2014. Selain itu, pada tahun 2014 terdapat 3 (tiga) DPPK yang beralih program dari PPMP ke PPIP (Galva, Bukopin dan Pegawai Pembangunan Jaya Group) (Tabel 01).
In total, the number has increase 2 (two) Pension Funds compared to the previous year. It happened due to the establishment of 4 (four) new Pension Funds (PT Asuransi Generali Indonesia FIPF, Pelindo Purnakarya, Wijaya Karya DCPP, and Otoritas Jasa Keuangan) and the liquidation of 2 (two) Pension Funds (Indorama Synthetics and Rajawali Nusindo) in 2014. In addition, in 2014 there were 3 (three) EPFs are switching from DBPP to DCPP (Galva, Bukopin and Pegawai Pembangunan Jaya Group) (Table 01).
1
OTORITAS JASA KEUANGAN INDONESIA
INDONESIA FINANCIAL SERVICES AUTHORITY
Tabel 01 Dana Pensiun Tahun 2010 – 2014 Table 01 Pension Fund Years 2010 – 2014
JENIS DANA PENSIUN/PENSION FUND TYPE
2010
2011
2012
2013
2014
Akumulasi Pendirian Dana Pensiun/Accumulation of Pension Fund Establisment DPPK PPMP/EPF DBPP
306
307
308
309
310
DPPK PPIP/EPF DCPP
69
71
73
73
78
DPLK/FIPF
37
38
38
38
39
412
416
419
420
427
JUMLAH/TOTAL
Akumulasi Pembubaran Dana Pensiun/Accumulation of Pension Fund Liquidation DPPK PPMP/EPF DBPP
98
103
107
111
116
DPPK PPIP/EPF DCPP
29
30
30
30
30
DPLK/FIPF
13
13
13
14
14
140
146
150
155
160
JUMLAH/TOTAL
Akumulasi Peralihan Program Dana Pensiun/Accumulation of Pension Fund Plan Shifting DPPK PPMP ke DPPK PPIP/EPF DBPP to EPF DCPP
9
10
11
11
14
DPPK PPMP/EPF DBPP
208
204
201
198
194
DPPK PPIP/EPF DCPP
40
41
43
43
48
DPLK/FIPF
24
25
25
24
25
272
270
269
265
267
Dana Pensiun yang Masih Aktif/Actively Operating Pension Fund
JUMLAH/TOTAL
”Jumlah Dana Pensiun yang masih aktif beroperasi per 31 Desember 2014 sebanyak 267 (dua ratus enam puluh tujuh) Dana Pensiun, yaitu terdiri atas 242 (dua ratus empat puluh dua) DPPK, baik yang menyelenggarakan PPMP maupun PPIP, dan 25 (dua puluh lima) DPLK” “Number of Pension Funds that are still actively operating as of December 31, 2014 as many as 267 (two hundred and sixty-seven) Pension Funds, which consist of 242 (two hundred and forty-two) EPFs, organizing either DBPP or DCPP, and 25 (twenty five) FIPFs” Berdasarkan dari jenisnya, selama periode tahun 2010–2014 DPPK masih merupakan mayoritas entitas Dana Pensiun dibandingkan DPLK. Namun demikian, jumlah DPPK tersebut cenderung mengalami penurunan dari tahun ke tahun. Di lain pihak, jumlah DPLK cenderung tetap (Grafik 01).
Based on its type, during 2010 to 2014 EPF remains a majority of Pension Fund compared with FIPF. However, the amount of EPF tends to decrease from year to year. On the contrary, the FIPF number is likely to remain (Graph 01).
Grafik 01 Jumlah Dana Pensiun Tahun 2010 – 2014 Graph 01 Number of Pension Fund Years 2010 – 2014 248 245 244 241
242
DPPK/EPF DPLK/FIPF
2
24
25
25
24
25
2010
2011
2012
2013
2014
Dana Pensiun
Pension Fund
Sejak tahun 1992 sampai dengan akhir tahun 2014, terdapat 160 (seratus enam puluh) Dana Pensiun yang telah ditetapkan pengesahan pembubarannya, yang terdiri atas 146 (seratus empat puluh enam) DPPK dan 14 (empat belas) DPLK. Beberapa faktor pertimbangan yang menyebabkan Pendiri mengajukan permohonan pembubaran Dana Pensiun, antara lain masalah efisiensi, perubahan program pensiun, Pendiri bubar atau merger/akusisi, masalah kesulitan keuangan Pendiri, dan lain-lain.
Since 1992 until the end of 2014, there were 160 (one hundred and sixty) Pension Funds that have the approval of their liquidations, which consisted of 146 (one hundred and fourty six) EPF and 14 (fourteen) FIPF. There were several factors that cause Founder’s considerations apply for the Pension Fund liquidation, such as efficiency issues, changes in pension plans, Founder liquidation or mergers/acquisitions, Founder’s financial hardship, and others.
Grafik 02 memperlihatkan bahwa alasan terbanyak dari pembubaran Dana Pensiun adalah beralih ke DPPK lain atau beralih ke DPLK. Sementara alasan berikutnya, Pendiri bubar atau merger dan Pendiri mengalami kesulitan keuangan.
Graph 02 shows that the most reason of Pension Fund liquidation is due to dissoled Pension Fund joined to another Pension Fund or to the FIPF scheme. While the next reason, founder of disbanded or merged and founder of experiencing financial difficulties.
Grafik 02 Alasan Pembubaran Dana Pensiun Graph 02 Reasons of Pension Fund Liquidation
60
14
22
26
38
Bergabung/Beralih dengan Dana Pensiun lain/ Joined/Switch Other Pension Fund Efisiensi/Efficiency Kesulitan Keuangan/Financial Hardship Pendiri bubar atau merger atau akuisisi/ Founder’s dissolution or merger or acquisition Lainnya/Others
B. PROGRAM PENSIUN
PENSION PLAN
Berdasarkan jenis program pensiun, jumlah DPPK yang menyelenggarakan PPMP lebih banyak dibandingkan dengan PPIP. Grafik 03 memperlihatkan bahwa selama periode 2010–2014, jumlah DPPK PPMP mengalami pengurangan setiap tahunnya. Dalam periode tersebut, jumlah DPPK PPMP berkurang sebanyak 16 (enam belas) Dana Pensiun.
Based on the pension plan type, the number of EPF runs DBPP is more than DCPP. Grafik 03 shows that from 2010 to 2014, EPF DBPP tends to decline each year. In the last five years, the number of EPF DBPP has been reduced by 16 (sixteen).
3
OTORITAS JASA KEUANGAN INDONESIA
INDONESIA FINANCIAL SERVICES AUTHORITY
Di lain pihak, jumlah DPPK PPIP dalam periode tersebut mengalami kenaikan sebanyak 7 (tujuh) Dana Pensiun. Namun demikian, pada tahun 2010 jumlah DPPK PPIP berkurang 1 (satu) Dana Pensiun (Grafik 03).
On the other hand, the number of EPF DCPP in the past five years has increased by 7 (seven) Pension Funds. However, in 2010 the amount of EPF PPIP reduced by 1 (one) Pension Plan (Graph 03).
Grafik 03 Penambahan (Pengurangan) Jumlah Program Pensiun di DPPK Tahun 2010– 2014 Graph03 Increase (Decrease) in EPF’s Pension Plan Years 2010 – 2014 5 4 3 2 1 0 -1 -2 -3 -4
5 2
1
0
2010 -2
2011
-1
2012
2013
-3
-4
-3
2014
-4
Penambahan (Pengurangan) DPPK PPMP/Increase (Decrease) EPF DBPP Penambahan (Pengurangan) DPPK PPIP/Increase (Decrease) EPF DCPP
Selama periode 2010–2014, jumlah pemberi kerja yang mengikutsertakan karyawannya sebagai peserta di DPLK mengalami peningkatan sebagaimana terlihat pada Grafik 04.
During the period 2010-2014, the number of employers that propose their employees as participants in FIPF has increased, as seen in Graph 04.
Grafik 04 Jumlah Pemberi Kerja di DPLK Tahun 2010-2014 Graph 04 Number of Employers in FIPF Years 2010 – 2014 10.000 8.000
8.179
6.000
5.986
4.000 2.000
3.260
3.355
2010
2011
3.975
0
2012
2013
2014
Jumlah Pemberi Kerja yang ikut DPLK/ Number of Employers in FIPF
C. KEPESERTAAN DANA PENSIUN
PENSION FUND PARTICIPANT
Jumlah peserta Dana Pensiun pada tahun 2014 sebanyak 3.925.444 orang atau mengalami kenaikan sebesar 291.799 orang (7,43%) dibandingkan dengan tahun 2013. Dari kondisi tersebut, peningkatan peserta yang terjadi di DPLK lebih tinggi dari DPPK. (Tabel 02).
4
The number of Pension Fund participants in 2014 were 3,925,444 participants, an increase of 291,799 participants (7.43%) compared with 2013. From these conditions, the increase of FIPF participants is higher than EPF. (Table 02).
Pension Fund
Dana Pensiun
Tabel 02 Peserta Dana Pensiun Tahun 2013 dan 2014 Table 02 Pension Fund Participant Years 2013 and 2014 Uraian/Description
2013
2014
Kenaikan/Increase (Penurunan/Decrease) Peserta/Participant
%
1
Peserta Aktif DPPK/EPF Active Participant
849.486
903.663
54.177
6,00%
2
Peserta Pasif DPPK/EPF Passive Participant
516.682
542.346
25.664
4,73%
- Pensiunan/Pensioner
337.696
353.641
15.945
4,51%
- Janda/Duda/Widow/Widower
114.823
122.693
7.870
6,41%
3.236
3.376
140
4,15%
60.927
62.636
1.709
2,73%
- Anak/Children - Karyawan MP Tunda/Deferred Pension Benefit 3
Peserta DPPK/EPF Participant (1) + (2)
1.366.168
1.446.009
79.841
5,52%
4
Peserta Aktif DPLK/FIPF Participant
1.839.612
2.051.231
211.619
10,32%
771.498
818.549
47.051
5,75%
1.068.114
1.232.682
164.568
13,35%
427.865
428.204
339
0,08%
2.267.477
2.479.435
211.958
8,55%
3.633.645
3.925.444
291.799
7,43%
- Peserta Mandiri/Independent Participant - Peserta Kelompok/Group Participant 5
Peserta Pasif DPLK (Pensiun Ditunda)/ FIPF Passive Participant (Deferred Pension)
6
Peserta DPLK /FIPF Participant (4) + (5) Jumlah Peserta Dana Pensiun/ Total of Pension Fund Participant (3) + (6)
“Jumlah peserta DPPK dan DPLK pada tahun 2014 tercatat sebanyak 3.925.444 orang atau mengalami kenaikan sebesar 7,43% atau 291.799 orang” “The participants number of EFP and FIPF in 2014 was recorded 3.925.444, increasing 7,43% or 291.799 participants”
Based on the growth of Pension Fund participants during period 2010-2014, the number of FIPF participants continue increased, otherwise the number of EPF participants decreased. Since 2010 the percentage of FIPF participants become higher than the percentage of EPF participants (Graph 05).
Berdasarkan data pertumbuhan peserta Dana Pensiun selama periode 2010–2014, jumlah peserta DPLK terus mengalami kenaikan, sebaliknya jumlah peserta DPPK mengalami penurunan. Sejak tahun 2010 persentase jumlah peserta DPLK lebih besar dibandingkan dengan persentase jumlah peserta DPPK (Grafik 05).
Grafik 05 Jumlah Peserta Dana Pensiun Menurut Jenis Dana Pensiun Tahun 2010 – 2014
Graph 05 Number of Pension Fund Participant based on Type of Pension Fund Years 2010 – 2014 100% 80%
48,57%
54,17%
54,17%
57,14%
62,40%
51,43%
45,83%
45,83%
42,86%
37,60%
2010
2011
2012
2013
2014
60% 40% 20% 0%
DPLK/FIPF
DPPK/EPF
5
OTORITAS JASA KEUANGAN INDONESIA
INDONESIA FINANCIAL SERVICES AUTHORITY
Berdasarkan data penerima manfaat pensiun di tahun 2014, penerima manfaat pensiun terdiri atas penerima manfaat pensiun normal bulanan sebesar 61,70%, penerima manfaat pensiun janda/ duda bulanan sebesar 21,40%, penerima manfaat pensiun sekaligus sebesar 16,01%, penerima manfaat pensiun anak bulanan sebesar 0,59%, dan penerima manfaat pensiun dengan pembelian anuitas sebesar 0,30% (Grafik 06).
Based on the data of pension benefit beneficiaries in 2013, pension beneficiaries consists of monthly normal pension benefit recipients by 61.70%, the pension beneficiaries widow/widower monthly for 21.40%, pension beneficiaries as well by 16.01%, the monthly children pension beneficiaries by 0.59%, and the recipient pension benefits by purchasing annuity of 0.30% (Graph 06).
Grafik 06 Komposisi Penerima Manfaat Pensiun Tahun 2014 Graph 06 Composition of Pension Beneficiaries Year 2014
16,01% 0,30%
21,40%
0,59%
Pensiunan/Pensioner
Janda/Duda/Widow/Widower
Anak/Children
Sekaligus/Lump-sum
Anuitas/Annuity
61,70%
Berdasarkan data Badan Pusat Statistik pada bulan Agustus 2014, jumlah tenaga kerja yang termasuk dalam kategori berusaha sendiri, berusaha dengan buruh tetap dan buruh/ karyawan/pegawai sebanyak 67.045.437 orang. Dengan demikian, angka penetrasi jumlah peserta Dana Pensiun pada tahun 2014 terhadap jumlah tenaga kerja Indonesia secara nasional hanya sebesar 5,85%. (Grafik 07).
Based on data from the Statistics Indonesia in August 2014, the number of workers who belong to the category on their own, trying to keep the workers and laborers /employees /employee were 67.045.437 people. Thus, the rate of penetration of the number of participants in the Pension Fund in 2013 to the number of Indonesian workers nationally only by 5.85%. (Graph 07).
Grafik 07 Penambahan (Pengurangan) Jumlah Program Pensiun di DPPK Tahun 2010– 2014 Graph07 Increase (Decrease) in EPF’s Pension Plan Years 2010 – 2014
94,15% 5,85%
Jumlah Tenaga Kerja yang belum memiliki Program Pensiun/ Total Workers Have No Pension Plan Jumlah Peserta Dana Pensiun/ Total of Pension Fund Participant
6
Dana Pensiun
Pension Fund
Sejak tahun 2010 sampai dengan tahun 2014, perkembangan penetrasi jumlah peserta Dana Pensiun relatif stabil pada kisaran 4,96% - 5,85%. Namun demikian, jumlah peserta Dana Pensiun dari tahun ke tahun mengalami kenaikan (Tabel 03).
Since 2010 to 2014, the growth of participants pension fund penetration was relatively stable in the range of 4.96% - 5.85%. However, the number of pension fund participants from year to year has increased (Table 03).
Tabel 03 Penetrasi Peserta Dana Pensiun Tahun 2010 – 2014 Table 03 Penetration of Pension Fund Participant Years 2010 – 2014
JENIS DANA PENSIUN/PENSION FUND TYPE Jumlah Tenaga Kerja/Total of Manpower*) Jumlah Peserta Dana Pensiun/Total of Pension Fund Participant
2010
2011
2012
2013
2014
56.813.952
60.905.202
62.605.346
64.192.990
67.045.437
2.817.997
3.082.708
3.345.798
3.633.645
3.925.444
4,96%
5,06%
5,34%
5,66%
5,85%
Penetrasi (%)
*) tenaga kerja yang berusaha sendiri, berusaha dengan buruh tetap, dan buruh/karyawan/pegawai / workers who try to own business, try to be fixed workers and labor/employees
D. PENYEBARAN JUMLAH PESERTA DANA PENSIUN TAHUN 2014
DISTRIBUTION OF PENSION FUND PARTICIPANTS YEAR 2014
Untuk mempermudah penjelasan pada bagian-bagian berikutnya, maka Dana Pensiun dibagi menjadi 5 Grup, yaitu:
To simplify the explanation in the next section, the pension fund is divided into 5 Groups, namely:
•
Grup I : Dana Pensiun dengan kepemilikan aset bersih sama dengan atau di atas Rp5 triliun;
•
Group I : Pension Fund with net assets equal or above Rp5 trillion),
Grup II : Dana Pensiun dengan aset bersih sama dengan atau lebih dari Rp 1 triliun dan kurang dari Rp5 triliun.
•
Grup III : Dana Pensiun dengan kepemilikan aset bersih sama dengan atau lebih dari Rp500 Miliar dan kurang dari Rp1 triliun.
•
Group II : Pension Fund with net assets equal or more than Rp 1trillion and less than Rp5 trillion.
Grup IV : Dana Pensiun dengan kepemilikan aset bersih sama dengan atau lebih dari Rp100 Miliar dan kurang dari Rp500 Miliar.
•
Grup V : Dana Pensiun dengan kepemilikan aset bersih kurang dari Rp100 Miliar.
•
•
•
•
•
Penyebaran jumlah peserta Dana Pensiun berdasarkan Grup Dana Pensiun dapat dilihat pada Grafik 08. Pada tahun 2014, jumlah peserta Dana Pensiun terbanyak berasal dari DPLK, yaitu 2.479.435 orang atau 63,16% dari total peserta Dana Pensiun. Dari jumlah tersebut, peserta DPLK yang termasuk dalam Grup I, Grup II, Grup III, Grup IV dan Grup V masing-masing sebesar 35,82%, 10,55%, 15,05%, 1,21% dan 0,53% dari total peserta dana pensiun.
Group III : Pension Fund with net assets equal or more than Rp500 billion and less than Rp1 trillion.
Group IV : Pension Fund with net assets equal or more than Rp100 billion and less than Rp500 billion. Group V : Pension Fund with net assets less than Rp100 billion ,
The spread of the number of participants based on the Group Pension Fund Pension Fund as mentioned above can be seen in Graph 08. The most Pension Fund participants in 2013 came from FIPF at 2,479,435 participants or 63.16% of total Pension Fund participants. Of these, FIPF participants were divided to Group I, Group II, Group III, Group IV and Group V respectively 35.82%, 10.55%, 15.05%, 1.21% and 0.53% of total participants of pension funds. 7
OTORITAS JASA KEUANGAN INDONESIA
INDONESIA FINANCIAL SERVICES AUTHORITY
Jumlah peserta terbanyak berikutnya berasal dari DPPK PPMP, yaitu 1.103.840 orang atau 28,12% dari total peserta Dana Pensiun. Dari jumlah tersebut, peserta DPPK PPMP yang termasuk dalam Grup I, Grup II, Grup III, Grup IV dan Grup V masing-masing sebesar 14,96%, 6,13%, 2,95%, 2,45% dan 1,63% dari total peserta dana pensiun.
The next highest participant number came from EPF DBPP at 1,103,840 participants or 28.12% of total Pension Fund participants. Of these, EPF DBPP participants were divided to Group I, Group II, Group III, Group IV and Group V respectively 14.96%, 6.13%, 2.95%, 2.45% and 1.63% of total participants of pension funds.
Jumlah peserta yang terkecil berasal dari peserta DPPK PPIP, yaitu sebanyak 342.169 orang atau 8,72% dari total peserta Dana Pensiun. Dari jumlah tersebut, peserta DPPK PPIP yang termasuk dalam Grup I, Grup II, Grup III, Grup IV dan Grup V masing-masing 3,98%, 1,56%, 0,97%, 1,61% dan 0,59% dari total peserta dana pensiun.
The smallest number of participants came from EPF DCPP at 342,169 participants or 8.72% of total Pension Fund participants. Of these, EPF DCPP participants were divided to Group I, Group II, Group III, Group IV and Group V respectively 3.98%, 1.56%, 0.97%, 1.61% and 0.59%of total participants of pension funds.
Grafik 08 Penyebaran Jumlah Peserta Dana Pensiun Berdasarkan Grup Tahun 2014 Graph 08 Distribution of Pension Fund Participant Based on Group Year 2014 35,82%
DPPK PPMP/EPF DBPP 14,96%
DPPK PPIP/EPF DCPP
DPLK/FIPF
15,05% 10,55% 3,98%
6,13% 1,56%
Grup I
Grup II
2,95% 0,97%
Grup III
Berdasarkan jumlah peserta, terdapat 116 (seratus enam belas) Dana Pensiun atau 43,45% yang memiliki peserta kurang dari 1.000 orang. Selanjutnya, terdapat 109 (seratus sembilan) Dana Pensiun atau 40,82% yang memiliki peserta antara 1.000 orang sampai dengan 10.000 orang. Untuk kategori jumlah peserta antara 10.000 orang sampai dengan 50.000 orang, terdapat 26 (dua puluh enam) Dana Pensiun atau 9,74%. Terakhir, terdapat 16 (enam belas) Dana Pensiun atau 5,99% memiliki peserta di atas 50.000 orang (Grafik 09).
8
2,45% 1,61% 1,21%
Grup IV
1,63% 0,59% 0,53%
Grup V
Based on the number of participants, there were 116 (one hundred sixteen) Pension Funds or 43.45% which every Pension Fund has fewer than 1,000 participants. Furthermore, there are 109 (one hundred and nine) Pension Funds or 40.82% which every Pension Fund has participants between 1,000 up to 10,000 people. For the category of the participants number between 10,000 to 50,000 people, there were 26 (twenty six) Pension Funds or 9.74%. Finally, 16 (sixteen) Pension Funds or 5.99% which every Pension Fund has participants over 50,000 people (Graph 09).
Dana Pensiun
Pension Fund
Grafik 09 Persentase Jumlah Dana Pensiun Berdasarkan Jumlah Peserta Tahun 2014 Graph 09 Percentage of Pension Fund based on Participants Year 2014
9,74%
5,99% Kurang dari 1.000 peserta/ Less than 1,000 participants Peserta antara 1.000 - 10.000/ Between 1,000 - 10,000 participants
43,45%
40,82%
Peserta antara 10.000 - 50.000/ Between 10,000 - 50,000 participants Lebih dari 50.000 peserta/ More than 50,000 participants
E. ASET BERSIH DANA PENSIUN
PENSION FUND NET ASSETS
Pada akhir tahun 2014 total aset bersih Dana Pensiun mencapai Rp192,90 triliun atau naik 18,75% dibandingkan dengan tahun 2013 sebesar Rp162,45 triliun. Berdasarkan kenaikan aset bersih per program dana pensiun diketahui bahwa pencapaian DPPK PPMP, DPPK PPIP, dan DPLK masing-masing sebesar 13,74%, 27,09%, dan 34,07% dari tahun sebelumnya.
At the end of 2014 the total of Pension Fund net assets has reached Rp 192.90 trillion or increase at 18.75% compared to the 2013 at Rp162.45 trillion. Based on the increase in net assets for each Pension Fund program known that EPF DBPP, EPF DCPP, and FIPF were increase respectively 13.74%, 27.09%, and 34.07% from the previous year.
Nilai aset bersih DPPK PPMP masih terbesar dari keseluruhan nilai aset bersih Dana Pensiun, yaitu sebesar 68,95% atau senilai Rp133,01 triliun. Terbesar kedua adalah DPLK, yaitu sebesar 20,43% atau senilai Rp39,40 triliun, dan terakhir DPPK PPIP, yaitu sebesar 10,62% atau senilai Rp20,49 triliun (Grafik 10).
EPF DBPP net asset value is the largest of the overall net assets of pension funds, which amounted to 68.95% or equivalent Rp133.01 trillion. The second largest is the DPLK, which amounted to 20.43% or Rp39.40 trillion worth, and the last EPF DCPP, which amounted to 10.62% or equivalent Rp20.49 trillion (Graph 10).
Grafik 10 Distribusi Aset Bersih Dana Pensiun 2014 Graph 10 Pension Fund Net Assets Distribution Year 2014 192,90
162,45 133,01 116,94
DPPK PPMP/EPF DBPP DPPK PPIP/EPF DCPP DPLK/FIPF
16,12
29,39
2013
20,49
39,40
Jumlah Aset Bersih/ Total of Net Assets
2014
9
OTORITAS JASA KEUANGAN INDONESIA
INDONESIA FINANCIAL SERVICES AUTHORITY
F. PERTUMBUHAN ASET BERSIH DANA PENSIUN TAHUN 2010 – 2014
GROWTH OF PENSION FUND NET ASSETS YEARS 2010-2014
Within the last five years, pension fund assets continued to increase. In general, the pension fund assets have increased from Rp130.34 trillion in 2010 to Rp192.90 trillion in 2014, or increase of 48.00%. For the average pension fund asset growth from 2010 to 2014 amounted to 11.53% per year (Graph 11).
Dalam kurun waktu lima tahun terakhir, aset Dana Pensiun terus mengalami peningkatan. Secara umum, nilai aset Dana Pensiun telah bertambah dari Rp130,34 triliun pada tahun 2010 menjadi Rp192,90 triliun pada tahun 2014 atau meningkat sebesar 48,00%. Untuk rata-rata pertumbuhan aset Dana Pensiun dari tahun 2010 hingga 2014 sebesar 11,53% per tahun (Grafik 11).
Grafik 11 Pertumbuhan Aset Bersih Dana Pensiun Tahun 2010 – 2014 (triliun Rupiah) Graph 11 Growth of Pension Fund Net Assets Years 2010 – 2014 (trillion Rupiah) 192,90 162,45
158,37 141,58
130,34
Aset Bersih/Net Assets
2010
2011
2012
2013
Dilihat dari jenis program pensiun, nilai aset bersih DPLK dari tahun 2010 sampai dengan tahun 2014 meningkat lebih tinggi dibandingkan dengan DPPK PPIP maupun DPPK PPMP. Selama periode tersebut, jumlah aset bersih DPLK meningkat dari Rp18,00 triliun menjadi Rp39,40 triliun atau naik 118,90%. Untuk DPPK PPIP, jumlah aset bersih meningkat dari Rp11,30 triliun menjadi Rp20,49 triliun atau naik sebesar 81,30%. Berikutnya, jumlah aset bersih DPPK PPMP meningkat dari Rp101,04 triliun menjadi Rp133,01 triliun atau naik sebesar 31,64% (Grafik 12).
2014
In the viewpoint of the type of pension plan, the value of FIPF’s net assets from 2010 to 2014 increased higher than in the the EPF DCPP and EPF DBPP. During this period, FIPF’s net assets increased from Rp18,00 trillion to Rp39,40 trillion or increase of 118.90%. For EPF DCPP, the amount of net assets increased from Rp11,30 trillion to Rp20,49 trillion or increase of 81.30%. Next, the amount of EPF DBPP’s net assets increased from Rp101,04 trillion to Rp133,01 trillion or increase of 31.64% (Graph 12).
Grafik 12 Pertumbuhan Aset Bersih Berdasarkan Tipe Dana Pensiun Tahun 2010 – 2014 (triliun Rupiah) Graph 12 Net Assets Growth Based on Pension Fund Type Years 2010 – 2014 (trillion Rupiah) 150 120 90 60 30 0
10
2010
2011
2012
2013
2014
DPPK PPMP/EPF DBPP
101,04
106,47
117,18
116,94
133,01
DPPK PPIP/EPF DCPP
11,30
13,36
15,38
16,12
20,49
DPLK/FIPF
18,00
21,75
25,81
29,39
39,40
Pension Fund
Dana Pensiun
G. DISTRIBUSI KEPEMILIKAN ASET BERSIH DANA PENSIUN TAHUN 2014
OWNERSHIP DISTRIBUTION OFPENSION FUND NET ASSETS YEAR 2014
Untuk melihat seberapa banyak jumlah Dana Pensiun dengan jumlah total kepemilikan aset bersih berdasarkan Grup Dana Pensiun, gambaran tersebut dapat terlihat pada Grafik 13 sampai dengan Grafik 16 berikut ini.
To see how many the number of Pension Fund with total of assets ownership under Pension Fund group, the picture can be seen in Graph 13 to Graph 16 below.
Dari total aset bersih industri Dana Pensiun sebesar Rp192,90 triliun, sebesar 77,91% total aset Dana Pensiun atau sebesar Rp150,29 triliun berasal dari akumulasi total aset bersih Grup I dan Grup II. Group I terdiri dari 10 Dana Pensiun sementara group II terdiri dari 29 Dana Pensiun. Selebihnya total aset bersih terdistribusi ke Grup III, Grup IV dan Grup V sebagaimana tercantum dalam Grafik 13.
From the total net assets of Pension Funds Industry amounted Rp192.90 trillion, amounted to 77.91% of the total net assets of Pension Funds Industry or by Rp150.29 trillion comes from the accumulation of total net assets from Group I and Group II. Group I consisted of 10 Pension Funds while Group II consisted of 29 Pension Fund. The rest of total net assets distributed to Group III, Group IV and Group V as listed in Graph 13.
Grafik 13 Distribusi Aset Bersih Dana Pensiun Berdasarkan Grup Tahun 2014 Graph 13 Distribution of Pension Fund Net Assets Based on Group Year 2014 131 90,57 61
59,72
29
33 24,33 13,39
10
Grup I
Grup II
Grup III
Jumlah Dana Pensiun/ Number of Pension Fund
Grup IV
4,89
Grup V
Jumlah Kekayaan (triliun Rupiah)/ Total Assets (trillion Rupiah)
”Dari total aset bersih Dana Pensiun sebesar Rp192,90 triliun, 39 (tiga puluh sembilan) Dana Pensiun yang termasuk dalam Grup I dan Grup II mendominasi sebesar Rp150,29 triliun atau 77,91%” “From the total net assets of the Pension Fund amounted to Rp192,90 trillion, 39 (thirty nine) pension funds included in Group I and Group II had net assets of Rp150,29 trillion or 77.91% Dana Pensiun Pemberi Kerja – Program Pensiun Manfaat Pasti
Employer Pension Fund – Defined Benefit Pension Plan
Distribusi total aset bersih DPPK PPMP sebesar Rp133,01 triliun, berdasarkan grup dapat dilihat sebagai berikut:
Distribution of total net assets of EPF DBPP amounted to Rp133.01 trillion, can be divided based on groups:
•
•
Grup I yang terdiri dari 7 (tujuh) Dana Pensiun memiliki aset bersih sebesar Rp67,25 triliun.
Group I which consists of 7 (seven) EPFs DBPP with net assets of Rp67.25 trillion.
11
OTORITAS JASA KEUANGAN INDONESIA
•
•
•
•
INDONESIA FINANCIAL SERVICES AUTHORITY
Grup II yang terdiri dari 19 (sembilan belas) Dana Pensiun memiliki aset bersih sebesar Rp34,02 triliun.
•
Grup IV yang terdiri dari 47 (empat puluh tujuh) Dana Pensiun memiliki aset bersih sebesar Rp10,11 triliun.
•
Grup III yang terdiri dari 24 (dua puluh empat) Dana Pensiun memiliki aset bersih sebesar Rp17,81 triliun.
•
Grup V yang terdiri dari 96 (sembilan puluh enam) Dana Pensiun memiliki aset bersih sebesar Rp3,82 triliun. (Grafik 14).
•
Group II which consists of 19 (nine teen) EPFs DBPP with net assets of Rp34.02 trillion.
Group III which consists of 24 (twenty four) EPFs DBPP with net assets of Rp17.81 trillion. Group IV which consists of 47 (fourty seven) EPFs DBPP with net assets of Rp10.11 trillion.
Group V which consists of 96 (ninety six) EPFs DBPP with net assets of Rp3.82 trillion. (Graph 14).
Grafik 14 Distribusi Aset Bersih DPPK PPMP Berdasarkan Grup Tahun 2014 Graph 14 Distribution of EPF DBPP Net Assets Based on Group Year 2014 96 67,25 47 34,02 19
24
17,81 10,11
7
Grup I
Grup II
Grup III
Jumlah Dana Pensiun/ Number of Pension Fund
Grup IV
3,82
Grup V
Jumlah Kekayaan (triliun Rupiah)/ Total Assets (trillion Rupiah)
Dana Pensiun Pemberi Kerja – Program Pensiun Iuran Pasti
Employer Pension Fund – Defined Contribution Pension Plan
Distribusi total aset bersih DPPK PPIP sebesar Rp20,49 triliun berdasarkan grup dapat dibagi sebagai berikut:
Distribution of EPF DCPP net assets amounted to Rp20.49 trillion based on group can be divided as follows:
•
Grup I yang terdiri dari 1 (satu) Dana Pensiun memiliki aset bersih sebesar Rp5,09 triliun.
•
Group I which consists of 1 (one) EPFs DCPP with net assets of Rp5.09 trillion.
Grup II yang terdiri dari 4 (empat) Dana Pensiun memiliki aset bersih sebesar Rp10,33 triliun.
•
Group II which consists of 4 (four) EPFs DCPP with net assets of Rp10.33 trillion.
Grup III yang terdiri dari 2 (dua) Dana Pensiun memiliki aset bersih sebesar Rp1,41 triliun.
•
Grup IV yang terdiri dari 12 (dua belas) Dana Pensiun memiliki aset bersih sebesar Rp2,83 triliun.
•
Group III which consists of 2 (two) EPFs DCPP with net assets of Rp1.41 trillion.
Grup V yang terdiri dari 27 (dua puluh tujuh) Dana Pensiun memiliki aset bersih sebesar Rp0,82 triliun. (Grafik 15)
•
•
•
•
•
12
Group IV which consists of 12 (twelve) EPFs DCPP with net assets of Rp2.83 trillion.
Group V which consists of 27 (twenty seven) EPFs DCPP with net assets of Rp0.82 trillion. (Graph 15)
Pension Fund
Dana Pensiun
Grafik 15 Distribusi Aset Bersih DPPK PPIP Berdasarkan Grup Tahun 2014 Graph 15 Distribution of EPF DCPP Net Assets Based on Group Year 2014 27
12 10,33 5,09
4
Grup I
2,83
2
1
Grup II
1,41
Grup III
Jumlah Dana Pensiun/ Number of Pension Fund
0,82
Grup IV
Grup V
Jumlah Kekayaan (triliun Rupiah)/ Total Assets (trillion Rupiah)
Dana Pensiun Lembaga Keuangan
Financial Institution Pension Fund
Distribusi total aset bersih DPLK sebesar Rp39,40 triliun, berdasarkan grup dapat dilihat sebagai berikut:
Of FIPF assets amounted to Rp39.40 trillion, can be divided based on groups:
•
Grup I yang terdiri dari 2 (dua) Dana Pensiun memiliki aset bersih sebesar Rp18,22 triliun.
•
Grup III yang terdiri dari 7 (tujuh) Dana Pensiun memiliki aset bersih sebesar Rp5,11 triliun.
Grup V yang terdiri dari 8 (delapan) Dana Pensiun memiliki aset bersih sebesar Rp0,26 triliun. (Grafik 16)
•
•
•
•
Group I which consists of 2 (two) FIPF with net assets of Rp18.22 trillion.
Grup II yang terdiri dari 6 (enam) Dana Pensiun memiliki aset bersih sebesar Rp15,36 triliun.
•
Group II which consists of 6 (six) FIPF with net assets of Rp15.36 trillion.
•
Group III which consists of 7 (seven) FIPF with net assets of Rp5.11 trillion.
Grup IV yang terdiri dari 2 (dua) Dana Pensiun memiliki aset bersih sebesar Rp0,45 triliun.
•
Group IV which consists of 2 (two) FIPF with net assets of Rp0.45 trillion.
•
Group V which consists of 8 (eight) FIPF with net assets of Rp0.26 trillion. (Graph 16)
Grafik 16 Distribusi Aset Bersih DPLK Berdasarkan Grup Tahun 2014 Graph 16 Distribution of FIPF Net Assets Based on Group Year 2014
18,22 15,36
7
6
8 5,11 2
2
Grup I
Grup II Jumlah Dana Pensiun/ Number of Pension Fund
Grup III
0,45
Grup IV
0,26
Grup V
Jumlah Kekayaan (triliun Rupiah)/ Total Assets (trillion Rupiah)
13
OTORITAS JASA KEUANGAN INDONESIA
INDONESIA FINANCIAL SERVICES AUTHORITY
H. DISTRIBUSI ASET BERSIH DAN KEPESERTAAN DANA PENSIUN
DISTRIBUTION OF PENSION FUND NET ASSETS AND PARTICIPANT
Grafik 17 sampai dengan Grafik 20 berikut ini menggambarkan hubungan antara jumlah aset bersih Dana Pensiun dengan peserta Dana Pensiun berdasarkan Grup Dana Pensiun.
Graph 17 up to Graph 20 below illustrates the relationship between the numbers of Pension Fund net assets to the participants based on Group of Pension Fund.
Grafik 17 menunjukkan bahwa Grup V yang terdiri dari 131 (seratus tiga puluh satu) Dana Pensiun dengan Aset di bawah Rp100 Miliar hanya mengelola aset bersih sebesar Rp4,89 triliun dan mengadministrasikan peserta Dana Pensiun sebanyak 107.959 orang. Hal ini menunjukan bahwa sebesar 39,02% Dana Pensiun yang ada di industri hanya memiliki nilai aset bersih dan jumlah peserta yang relatif rendah.
Graph 17 shows that the Group V, consists of 131 (one hundred and thirty one) Pension Funds with asset under Rp100 Billion, manage net assets only Rp4.89 trillion and administer 107,959 participants. It means that there are 39,02% Pension Funds in Industry has total net assets and participants which are relatively low.
Grafik 17 Jumlah Dana Pensiun, Aset bersih dan Peserta Berdasarkan Grup Tahun 2014 Graph 17 Total Pension Fund, Net Assets and Participants Based on Grup Year 2014 214,96
90,57 59,72
71,60
74,50 33
29
24,33
10
Grup I
Grup II
Jumlah Dana Pensiun/ Number of Pension Fund
Grup III
131
61
13,39
Grup IV
Jumlah Kekayaan (triliun Rupiah)/ Total Assets (trillion Rupiah)
20,69 4,89
10,80
Grup V Jumlah Peserta (x10.000)/ Total Participant (x10,000)
Dana Pensiun Pemberi Kerja – Program Pensiun Manfaat Pasti
Employer Pension Fund – Defined Benefit Pension Plan
Terkait dengan DPPK PPMP dapat dibagi ke dalam 5 Grup, yaitu:
Related to EPF DBPP, can be separated into 5 Groups:
•
•
Grup I yang terdiri dari 7 (tujuh) Dana Pensiun memiliki aset bersih sebesar Rp67,25 triliun dan jumlah peserta sebanyak 587.154 orang.
•
Grup II yang terdiri dari 19 (sembilan belas) Dana Pensiun memiliki aset bersih sebesar Rp34,02 triliun dan jumlah peserta sebanyak 240.475 orang.
14
•
Group I which consists of 7 (seven) EPF DBPP with net assets of Rp67.25 trillion and the number of participants as many as 587,154 people.
Group II which consists of 19 (nineteen) EPF DBPP with net assets of Rp34.02 trillion and the number of participants as many as 240,475 people.
Dana Pensiun
•
•
•
Pension Fund
Grup III yang terdiri dari 24 (dua puluh empat) Dana Pensiun memiliki aset bersih sebesar Rp17,81 triliun dan jumlah peserta sebanyak 115.921 orang.
•
Grup V yang terdiri dari 96 (sembilan puluh enam) Dana Pensiun memiliki aset bersih sebesar Rp3,82 triliun dan jumlah peserta sebanyak 63.923 orang. (Grafik 18)
•
Grup IV yang terdiri dari 47 (empat puluh tujuh) Dana Pensiun memiliki aset bersih sebesar Rp10,11 triliun dan jumlah peserta sebanyak 96.367 orang.
•
Group III which consists of 24 (twenty four) EPF DBPP with net assets of Rp17.81 trillion and the number of participants as many as 115,921 people. Group IV which consists of 47 (fourty seven) EPF DBPP with net assets of Rp10.11 trillion and the number of participants as many as 96,367 people.
Group V which consists of 96 (ninety six) EPF DBPP with net assets of Rp3.82 trillion and the number of participants as many as 63,923 people. (Graph 18)
Grafik 18 Jumlah DPPK PPMP, Aset bersih dan Peserta Berdasarkan Grup Tahun 2014 Graph 18 Total EPF DBPP, Net Assets and Participant Based on Group Year 2014 96
67,25 58,72 34,02
47 24,05
19
24
7
17,81 11,59
10,11 9,64 3,82
Grup I
Grup II
Jumlah Dana Pensiun/ Number of Pension Fund
Grup III
Grup IV
Jumlah Kekayaan (triliun Rupiah)/ Total Assets (trillion Rupiah)
6,39
Grup V Jumlah Peserta (x10.000)/ Total Participant (x10,000)
Dana Pensiun Pemberi Kerja – Program Pensiun Iuran Pasti
Employer Pension Fund – Defined Contribution Pension Plan
Sementara untuk DPPK PPIP dapat dibagi ke dalam 5 Grup, yaitu:
As for EPF DCPP, can be separated into 5 Groups:
•
Grup I yang terdiri dari 1 (satu) Dana Pensiun memiliki aset bersih sebesar Rp5,09 triliun dan jumlah peserta sebanyak 156.301 orang.
•
Grup III yang terdiri dari 2 (dua) Dana Pensiun memiliki aset bersih sebesar Rp1,41 triliun dan jumlah peserta sebanyak 38.257 orang.
•
•
•
Grup II yang terdiri dari 4 (empat) Dana Pensiun memiliki aset bersih sebesar Rp10,33 triliun dan jumlah peserta sebanyak 61.428 orang.
•
Group I which consists of 1 (one) EPF DBPP with net assets of Rp5.09 trillion and the number of participants as many as 156,301 people. Group II which consists of 4 (four) EPF DBPP with net assets of Rp10.33 trillion and the number of participants as many as 61,428 people.
Group III which consists of 2 (two) EPF DBPP with net assets of Rp1.41 trillion and the number of participants as many as 38,257 people.
15
OTORITAS JASA KEUANGAN INDONESIA
•
INDONESIA FINANCIAL SERVICES AUTHORITY
Grup IV yang terdiri dari 12 (dua belas) Dana Pensiun memiliki aset bersih sebesar Rp2,83 triliun dan jumlah peserta sebanyak 63.087 orang.
•
Grup V yang terdiri dari 27 (dua puluh tujuh) Dana Pensiun memiliki aset bersih sebesar Rp0,82 triliun dan jumlah peserta sebanyak 23.096 orang. (Grafik 19)
•
Group IV which consists of 12 (twelve) EPF DBPP with net assets of Rp2.83 trillion and the number of participants as many as 63,087 people.
•
Group V which consists of 27 (twenty seven) EPF DBPP with net assets of Rp0.82 trillion and the number of participants as many as 23,096 people. (Graph 19)
Grafik 19 Jumlah DPPK PPIP, Aset bersih dan Peserta Berdasarkan Grup Tahun 2014 Graph 19 Total EPF DCPP, Net Assets and Participant Based on Group Year 2014 27
15,63 12
10,33 5,09
6,14
4
2
1
Grup I
Grup II
Jumlah Dana Pensiun/ Number of Pension Fund
3,83 1,41
6,31 2,83 0,82
Grup III
Grup IV
Jumlah Kekayaan (triliun Rupiah)/ Total Assets (trillion Rupiah)
2,31
Grup V Jumlah Peserta (x10.000)/ Total Participant (x10,000)
Dana Pensiun Lembaga Keuangan
Financial Institution Pension Fund
Jenis Dana Pensiun berikutnya, yaitu DPLK dapat dibagi ke dalam 5 Grup, yaitu:
The next type of Pension Fund, namely FIPF can be separated into 5 Groups:
•
Grup I yang terdiri dari 2 (dua) Dana Pensiun memiliki aset bersih sebesar Rp18,22 triliun dan jumlah peserta sebanyak 1.406.159 orang.
•
Grup III yang terdiri dari 7 (tujuh) Dana Pensiun memiliki aset bersih sebesar Rp5,11 triliun dan jumlah peserta sebanyak 590.810 orang.
•
Grup V yang terdiri dari 8 (delapan) Dana Pensiun memiliki aset bersih sebesar Rp0,26 triliun dan jumlah peserta sebanyak 20.940 orang. (Grafik 20)
•
•
•
•
•
16
Grup II yang terdiri dari 6 (enam) Dana Pensiun memiliki aset bersih sebesar Rp15,36 triliun dan jumlah peserta sebanyak 414.108 orang.
•
Grup IV yang terdiri dari 2 (dua) Dana Pensiun memiliki aset bersih sebesar Rp0,45 triliun dan jumlah peserta sebanyak 47.418 orang.
•
Group I which consists of 2 (two) EPF DBPP with net assets of Rp18.22 trillion and the number of participants as many as 1,406,159 people. Group II which consists of 6 (six) EPF DBPP with net assets of Rp15.36 trillion and the number of participants as many as 414,108 people.
Group III which consists of 7 (seven) EPF DBPP with net assets of Rp5.11 trillion and the number of participants as many as 590,810 people. Group IV which consists of 2 (two) EPF DBPP with net assets of Rp0.45 trillion and the number of participants as many as 47,418 people.
Group V which consists of 8 (eight) EPF DBPP with net assets of Rp0.26 trillion and the number of participants as many as 20,940 people. (Graph 20)
Dana Pensiun
Pension Fund
Grafik 20 Jumlah DPLK, Aset bersih dan Peserta Berdasarkan Grup Tahun 2014 Graph 20 Total FIPF, Net Assets and Participant Based on Group Year 2014 140,62
59,08 41,41 18,22 6
2
Grup I
15,36
Grup II
Jumlah Dana Pensiun/ Number of Pension Fund
7
5,11
2
Grup III
0,45
Grup IV
Jumlah Kekayaan (triliun Rupiah)/ Total Assets (trillion Rupiah)
4,74
8
0,26
2,09
Grup V Jumlah Peserta 10.000/ Total Participant 10,000
I. INVESTASI DANA PENSIUN
PENSION FUND INVESTMENT
Investasi merupakan komponen pokok di dalam penyelenggaraan Dana Pensiun. Sebagian besar alokasi aset bersih Dana Pensiun ditempatkan dalam bentuk investasi. Menurut ketentuan mengenai investasi, terdapat 16 (enam belas) jenis investasi yang dapat dipilih atau ditempatkan oleh Dana Pensiun.
Investment is one of fundamental components for Pension Fund. Most of the Pension Fund asset allocations are placed in the form of investment. Under Pension Fund investment regulation, there are 16 (sixteen) types of investments that can be selected or placed by Pension Fund.
Sampai dengan akhir tahun 2014, nilai investasi Dana Pensiun sebesar Rp186,14 triliun atau setara dengan 96,50% dari total aset bersih Dana Pensiun. Nilai investasi tersebut meningkat sebesar 18,11% dibandingkan dengan tahun sebelumnya sebesar Rp157,60 triliun. Peningkatan tertinggi terjadi pada DPLK, yaitu sebesar 31,37%, berikutnya DPPK PPIP sebesar 26,89% dan DPPK PPMP sebesar 13,45%.
At the end of 2014, the total investment of Pension Fund amounted to Rp186.14 trillion, equivalent to 96.50% of the total assets of Pension Fund. The investments of pension fund increased by 18.11% compared to the previous year at Rp157.60 trillion. The highest increase of investment occurred in FIPF, amounting to 31.37%, followed by EPF DCPP 26.89% and EPF DBPP 13.45%.
Seperti halnya aset bersih Dana Pensiun, investasi Dana Pensiun juga masih didominasi oleh DPPK PPMP, yaitu sebesar 68,65%. Kemudian baru diikuti oleh DPLK dan DPPK PPIP masing-masing sebesar 20,50% dan 10,85% (Grafik 21).
As with Pension Fund assets, the proportion of Pension Fund Investment is still dominated by the EPF DBPP, amounting to 68.65%. Then, it was followed by FIPF and EPF DCPP respectively 20.50% and 10.85% (Graph 21).
17
OTORITAS JASA KEUANGAN INDONESIA
INDONESIA FINANCIAL SERVICES AUTHORITY
Grafik 21 Proporsi Investasi Dana Pensiun Tahun 2014 Graph 21 Proportion of Pension Fund Investment Years 2014
20,50%
DPPK PPMP/EPF DBPP 10,85%
DPPK PPIP/EPF DCPP DPLK/FIPF
68,65%
J. PERTUMBUHAN INVESTASI DANA PENSIUN TAHUN 2010-2014
PENSION FUND INVESTMENT GROWTH YEARS 2010-2014
Selama kurun waktu 2010 sampai 2014, nilai investasi Dana Pensiun meningkat sebesar 48,10%, yaitu dari Rp125,68 triliun menjadi Rp186,14 triliun (Grafik 22).
During 2010 to 2014, the value of Pension Fund investment increased by 48.10%, from Rp125.68 trillion to Rp186.14 trillion (Graph 22).
Grafik 22 Pertumbuhan Investasi Dana Pensiun Tahun 2010 – 2014 (triliun Rupiah) Graph 22 Growth of Pension Fund Investment Years 2010 – 2014 (trillion Rupiah)
186,14 125,68
137,14
2010
2011
153,75
157,60
2012
2013
2014
Jumlah Investasi/Number of Investment ”Sampai dengan akhir tahun 2014, total investasi Dana Pensiun telah mencapai Rp186,14 triliun atau setara dengan 96,50% dari total aset bersih Dana Pensiun”
“Up to 2014, the total investment of Pension Fund has reached Rp186.14 trillion, equivalent to 96.50% of the total net assets of Pension Fund “
Berdasarkan data di atas, jumlah investasi memiliki porsi terbesar sebagai salah satu komponen aset bersih Dana Pensiun. Konsekuensinya, peningkatan yang terjadi pada investasi Dana Pensiun berkorelasi pula dalam mendorong peningkatan aset bersih Dana Pensiun. 18
Based on data as mention above, the invesments has the largest portion in Pension Fund assets components. Consequently, the increasing in pension fund investment would increase the assets of Pension Fund.
Dana Pensiun
Pension Fund
Apabila dilihat dari pertumbuhan per tahunnya, rata-rata pertumbuhan investasi Dana Pensiun selama periode tahun 2010 sampai dengan tahun 2014 sebesar 10,46% per tahun. Selain itu, berdasarkan dari jenis Dana Pensiun dan program pensiunnya, terdapat perbedaan yang relatif signifikan pada pertumbuhan investasi pada masing-masing Dana Pensiun tersebut.
In view point of yearly growth, the average growth of Pension Fund investment during 2010 to 2014 amounted to 10.46 % per year. In addition, based on the type and pension plan of Pension Fund, there is a significant difference with regard to the investment growth of such Pension Fund.
Pertumbuhan investasi DPLK selama tahun 2010-2014 meningkat mencapai 114,62%, yaitu dari Rp17,78 triliun pada tahun 2010 menjadi Rp38,16 triliun pada tahun 2014. Serupa dengan kondisi DPLK, peningkatan investasi DPPK PPIP pun mencapai 82,70%, atau bergerak dari Rp11,05 triliun pada tahun 2010 menjadi Rp20,19 triliun pada tahun 2014. Sementara untuk DPPK PPMP, peningkatan investasinya mencapai 31,94%, atau meningkat dari Rp96,85 triliun pada tahun 2010 menjadi Rp127,79 triliun pada tahun 2014. Dengan demikian, data tersebut memperlihatkan bahwa pertumbuhan investasi DPLK mengalami peningkatan yang lebih tinggi dibandingkan dengan DPPK PPIP dan DPPK PPMP.
FIPF investment growth during the years 2010-2014 increased 114.62%, from Rp17.78 trillion in 2010 to Rp38.16 trillion in 2014. Similar to the condition of FIPF, EPF DCPP investment increased reached 82.70% or from Rp11.05 trillion in 2010 to Rp20.19 trillion in 2014. Regarding to EPF DBPP, an increase in investment reached 31.94% or from Rp96.85 trillion in 2010 to Rp127.79 trillion in 2014. Thus, the data shows that the increase of FIPF investment growth is higher than EPF DCPP and EPF DBPP.
Secara rata-rata selama periode tersebut, pertumbuhan investasi DPPK PPMP mencapai 7,30%, sedangkan DPPK PPIP dan DPLK masing-masing sebesar 16,57% dan 21,21% (Grafik 23).
On average during the period, EPF DBPP investment growth reached 7.30%, while EPF DCPP and FIPF investment growth reached respectively 16.57% and 21.21% (Graph 23 ).
Grafik 23 Pertumbuhan Investasi Berdasarkan Jenis Dana Pensiun Tahun 2010 – 2014 (triliun Rupiah) Graph 23 Investment Growth Growth Based on Pension Fund Type Years 2010 – 2014 (trillion Rupiah) 150 127,79 112,82
120
112,64
102,56
96,85 90 60 30
11,05
17,78
13,02
21,56
15,37
25,56
29,05
38,16
15,91
20,19
2013
2014
0
2010
2011
2012
19
OTORITAS JASA KEUANGAN INDONESIA
INDONESIA FINANCIAL SERVICES AUTHORITY
K. PORTOFOLIO INVESTASI DANA PENSIUN
PENSION FUND INVESTMENT PORTFOLIO
Di antara 16 (enam belas) jenis investasi tersebut, terdapat 4 (empat) jenis investasi yang mendominasi portofolio investasi Dana Pensiun, yaitu Deposito, Obligasi, Surat Berharga Negara (SBN), dan Saham. Pada posisi akhir tahun 2014, proporsi investasi Dana Pensiun pada keempat jenis instrumen investasi tersebut masing-masing sebesar 30,88%, 20,55%, 16,82%, dan 15,69%. Rincian portofolio investasi Dana Pensiun selama periode tahun 2010 sampai dengan tahun 2014 dapat dilihat pada Grafik 24.
Among 16 (sixteen) investment types, there are 4 (four) investmen types that dominate Pension Fund investment portfolio, namely Deposits, Bonds, Government Bonds (SBN), and Share. At the end of 2014, the proportions of Pension Fund investment in all four investment types are respectively 30.88%, 20.55%, 16.82%, and 15.69%. Details of Pension Fund investment portfolio during the years 2010 to 2014 can be seen in Graph 24.
Grafik 24 Portofolio Investasi Dana Pensiun Tahun 2010–2014 Graph 24 Pension Fund Investment Portfolio Years 2010 – 2014
2010 Lain-lain/Others *
2011
2012
2013
2014
3,11%
2,93%
3,05%
3,65%
3,71%
Tanah dan Bangunan/Land and Building
3,13%
3,08%
3,08%
4,79%
5,39%
Reksadana/Mutual Fund
5,89%
6,83%
6,57%
6,93%
6,21%
Saham/Share
17,39%
16,09%
16,43%
16,44%
15,69%
Obligasi dan Sukuk/Bond and Islamic Bond
23,57%
23,62%
24,26%
25,51%
21,22%
SBN/Government Bond
24,65%
22,12%
20,34%
19,66%
16,82%
Deposito dan Tabungan/Deposit and Saving
22,26%
25,33%
26,27%
23,02%
30,96%
*Lain-lain/Others: Surat Pengakuan Hutang, Penyertaan Saham, KIK-EBA, Unit Penyertaan Berbentuk KIK, Penyertaan Langsung, dan Investasi lain yang diperkenankan/ Letter Recognition Loans, Investments, KIK-EBA, Unit Shaped KIK, Direct Investments, and other permitted investments
Apabila portofolio investasi Dana Pensiun tersebut diklasifikasikan dalam kategori pasar uang dan pasar modal, tren penempatan investasi Dana Pensiun tahun 2014, pada pasar uang mengalani kenaikan sebesar 58,84% dari tahun sebelumnya dan pasar modal mengalami kenaikan sebesar 3,55% dibandingkan tahun sebelumnya (Grafik 25).
20
If Pension Fund investment portfolio is classified in the category of money market and capital market. In 2014, the trend of Pension Fund investment placement in the money market increased by 58.84% from the previous year and in the capital market increased by 3.55% from the previous year (Graph 25).
Dana Pensiun
Pension Fund
Grafik 25 Investasi Dana Pensiun di Pasar Uang dan Pasar Modal Tahun 2010 – 2014 Graph 25 Pension Fund Investment in Money Market and Capital Market Years 2010 – 2014 80% 70% 60% 50% 40% 30% 20% 10% 0%
2010
2011
2012
2013
2014
Pasar Modal/Capital Market
71,50%
68,66%
67,59%
68,55%
59,94%
Pasar Uang/Money Market
22,26%
25,33%
26,27%
23,02%
30,96%
L. PORTOFOLIO INVESTASI BULANAN TAHUN 2014
MONTHLY INVESTMENT PORTFOLIO YEAR 2014
Sesuai dengan Pasal 8 Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Nomor 3/POJK.05/2013 yang menyatakan bahwa Dana Pensiun tidak wajib menyampaikan daftar investasi bulanan kepada OJK. Akan tetapi untuk mengetahui pertumbuhan investasi Dana Pensiun pada tahun 2014, dapat dilihat pertumbuhan portofolio investasi Dana Pensiun bulanan selama tahun 2014. Rata-rata nilai investasi bulanan sebesar Rp170,17 triliun.
In accordance with Article 8 of Regulation of the Financial Services Authority No.3/POJK.05/2013, which states that the pension fund is not obliged to submit a list of monthly investment to the OJK. However, to determine the growth of pension fund investments in 2014, can be seen in the growth of the monthly pension fund’s investment portfolio during 2014. The average value of monthly investment of Rp170,17 trillion.
Grafik 26 menunjukkan bahwa selama tahun 2014, investasi Dana Pensiun dalam bentuk deposito secara umum berada di posisi teratas dibandingkan jenis investasi lainnya, dengan rata-rata persentase 27,06% dari total investasi Dana Pensiun dan tren peningkatan yang relatif stabil. Sementara itu, rata-rata persentase instrumen investasi pada obligasi dan sukuk 23,15%, saham 16,49%, reksa dana 6,81%, tanah dan bangunan 4,70%, dan lainnya 3,52% dengan tren peningkatan yang stabil.
Graph 26 shows that during 2014, the Pension Fund in the form of deposits in general are in the top position compared to other types of investment, with an average percentage of 27.06% of total pension fund investments and a relatively stable upward trend. Meanwhile, the average percentage of investment instruments in the bond and islamic bond 23.15%, 16.49% shares, mutual funds 6.81%, 4.70% of land and buildings, and others 3.52% with a steady upward trend.
Sementara itu, untuk instrumen Surat Berharga Negara menunjukkan tren menurun setiap bulannya dengan rata-rata persentase 18,27% dari total investasi Dana Pensiun, (Grafik 26).
Meanwhile, for instruments Government Securities showed a downward trend each month with an average percentage of 18.27% of total pension fund investments, (Graph 26).
21
OTORITAS JASA KEUANGAN INDONESIA
INDONESIA FINANCIAL SERVICES AUTHORITY
Grafik 26 Investasi Dana Pensiun Bulanan Tahun 2014 Graph 26 Monthly Pension Fund Investment Year 2014
100%
80%
60%
40%
20%
0%
JAN
FEB
MAR
APR
MEI
JUN
JUL
AGS
SEPT
OKT
NOP
DES
Lain-lain/Others *
3,63%
3,62%
3,54%
3,51%
3,50%
3,51%
3,45%
3,44%
3,55%
3,49%
3,44%
3,60%
Tanah & Bangunan/Land & Building
4,75%
4,65%
4,56%
4,55%
4,50%
4,52%
4,57%
4,56%
4,56%
5,04%
5,05%
5,09%
Reksadana/Mutual Fund
7,08%
7,24%
7,42%
7,52%
7,18%
7,01%
6,66%
6,47%
6,31%
6,32%
6,21%
6,26%
Obligasi dan Sukuk/Bond and Islamic Bond
24,78% 24,60% 23,90% 23,49% 23,15% 23,01% 22,94% 22,57% 22,44% 22,70% 22,31% 21,93%
Saham/Share
16,68% 16,73% 16,97% 16,76% 16,62% 16,37% 16,81% 16,74% 16,15% 15,83% 16,17% 16,01%
Deposito & Tabungan/Deposit & Saving
23,57% 23,75% 24,38% 25,16% 26,38% 27,37% 27,47% 28,03% 29,14% 29,39% 29,80% 30,24%
SBN/Government Bond
19,49% 19,41% 19,22% 19,00% 18,67% 18,22% 18,09% 18,20% 17,85% 17,22% 17,03% 16,88%
*) Lain-lain : Efek Beragun Aset dari KIK EBA, Unit Penyertaan berbentuk KIK, Surat Pengakuan Hutang, Penempatan Langsung pada Saham dan Investasi lain yang diperkenankan/ Others consists of Assets backed Security. Collective Investment Contract. Direct Placement in Share. Other Admitted Investments
M. KINERJA INVESTASI DANA PENSIUN
PENSION FUND INVESTMENT PERFORMANCE
Tingkat pengembalian investasi (Return on Investment/RoI) merupakan salah satu ukuran kinerja investasi Dana Pensiun. Semakin besar RoI yang dicapai, kinerja investasi Dana Pensiun semakin baik. Berdasarkan data keuangan tahun 2014, Dana Pensiun secara keseluruhan memperoleh RoI sebesar 8,28%. Capaian RoI tersebut mengalami penurunan dibandingkan dengan tahun sebelumnya. (Grafik 27)
Rate of Return on Investment (RoI) is one measure of the Pension Fund investment performance. The greater RoI achieved the pension fund investment performance the better. Based on the financial data in 2014, overall Pension Fund RoI reached of 8.28% which is higher than the previous year (Graph 27).
22
Dana Pensiun
Pension Fund
Grafik 27 Tingkat Pengembalian Investasi Dana Pensiun Tahun 2008 – 2014 Graph 27 Return on Investment of Pension Fund Years 2008– 2014 40% 35% 30% 25% 20% 15% 10% 5% 0% -5% -10%
38,38% 28,74%
12,21%
9,22%
3,59% 2008
2009
2010
2011
2012
2013
8,28% 2014
-6,32%
”Berdasarkan data keuangan tahun 2014, Dana Pensiun secara keseluruhan memperoleh RoI sebesar 8,28%” “Based on the financial data in 2014, overall Pension Fund RoI reached of 8.28%”
Sementara itu, dari sisi kinerja per jenis Dana Pensiun, capaian RoI yang diperoleh DPPK PPMP, DPPK PPIP dan DPLK pada tahun 2014 masing-masing sebesar 8,57%, 7,71% dan 7,11%. Kondisi tersebut lebih tinggi dari tahun 2014 (Grafik 28).
Meanwhile, in terms of performance for the type of Pension Fund, the RoI achievements of EPF DBPP, EPF DCPP, and FIPF in 2014 amounted to respectively 8.57%, 7.71% and 7.11%. These conditions are higher than the RoI achievements in 2013 (Graph 28).
Grafik 28 Tingkat Pengembalian Investasi Dana Pensiun Berdasarkan Jenis Dana Pensiun Tahun 2008 – 2014 Graph 28 Return on Investment of Pension Fund Based on Pension Fund Type Years 2008– 2014 25% 20% 15% 10% 5% 0% -5% -10% DPPK PPMP/EPF DBPP DPPK PPIP/EPF DCPP DPLK/FIPF
2008
2009
2010
2011
2012
2013
2014
-4%
21,83%
16,10%
7,62%
12,11%
3,67%
8,57%
-5,92%
24,71%
16,90%
9,01%
13,24%
3,17%
7,71%
4,68%
16,16%
10,95%
8,80%
8,24%
3,64%
7,11%
23
OTORITAS JASA KEUANGAN INDONESIA
INDONESIA FINANCIAL SERVICES AUTHORITY
N. PENDANAAN DANA PENSIUN
PENSION FUND FUNDING
Aspek penting lainnya dalam penyelenggaraan Dana Pensiun, yaitu pendanaan, yang umumnya berasal dari iuran maupun hasil pengembangannya. Iuran tersebut dapat dilakukan oleh pemberi kerja sendiri atau bersama-sama antara pemberi kerja dan pekerja (peserta).
Another important aspect in the implementation of Pension Fund, namely funding, which generally comes from contribution and investment result. Contribution can be done by the employer alone or jointly between employers and employees (participants).
Kondisi pendanaan bagi DPPK PPMP merupakan tanggung jawab pemberi kerja. Oleh karena itu, risiko keuangan tetap berada pada pemberi kerja. Sementara untuk DPPK PPIP, risiko keuangan pada pendanaan merupakan tanggung jawab peserta dan sangat bergantung pada periode waktu pemupukan dana dan pilihan jenis investasinya.
EPF DBPP funding condition is the responsibility of employer. Therefore, financial risk remains with the employer. As for EPF DCPP, the financial risk of funding is the responsibility of participants and depends on the time period of fund accumulation and types of investment options.
DPPK PPMP dapat dikatakan dalam keadaan dana terpenuhi, apabila jumlah aset bersihnya telah mencukupi untuk memenuhi liabilitasnya. Apabila aset bersih tersebut kurang dari liabilitasnya, pemberi kerja mempunyai kewajiban untuk melakukan pembayaran sejumlah dana tambahan guna tercapainya keadaan dana terpenuhi. Berbeda dengan DPPK PPMP, DPPK PPIP dikatakan dalam keadaan dana terpenuhi apabila iuran bulanan yang jatuh tempo telah disetorkan dengan tepat jumlah ke DPPK PPIP.
EPF DBPP can be stated as a fully funded condition, if its assets have sufficient to meet its liabilities. If its asset is less than its liabilities, the employer has the obligation to make a payment of additional funds in order to achieve a fully funded condition. Unlike EPF DBPP, EPF DCPP is stated to be a fully funded condition, if monthly accrued contribution has been paid with the appropriate amount to EPF DCPP.
Untuk mengukur dan mengetahui kondisi pendanaan DPPK PPMP, regulasi mewajibkan DPPK PPMP melakukan valuasi aktuaria, yaitu sekurang-kurangnya tiga tahun sekali. Namun demikian, apabila hasil valuasi aktuaria menunjukkan kondisi pendanaan berada pada tingkat ketiga, DPPK PPMP diwajibkan untuk melakukan valuasi aktuaria pada tahun berikutnya.
To measure and determine EPF DBPP funding condition, regulation requires EPF DBPP takes actuarial valuation, which is at least three years. However, if the results of actuarial valuation showed funding condition is at the third level, EPF DBPP has to perform an actuarial valuation in the following year.
Data statistik mengenai pendanaan DPPK PPMP ini terhimpun dari laporan aktuaris terakhir yang dilaporkan. Laporan tersebut terdiri atas laporan aktuaris dengan tahun valuasi 2012, 2013, dan 2014 masing-masing sebesar 17,62%, 45,08%, dan 37,31% (Grafik 29).
Statistical data on EPF DBPP funding is collected from the last actuarial report reported. The report consists of a report by the actuarial valuation in 2012, 2013 and 2014, respectively 17.62%, 45.08%, and 37.31% (Graph 29) .
24
Dana Pensiun
Pension Fund
Grafik 29 Tahun Valuasi Laporan Aktuaris Graph 29 Valuation Year of Actuary Report
17,62%
45,08%
Tahun 2012/Year 2012
37,31%
Tahun 2013/Year 2013 Tahun 2014/Year 2014
O. TINGKAT PENDANAAN DANA PENSIUN
FUNDING LEVEL OF PENSION FUND
Tingkat pendanaan Dana Pensiun merupakan gambaran kemampuan Dana Pensiun untuk membiayai liabilitas Dana Pensiun saat ini dan yang akan datang. Besar liabilitas Dana Pensiun tersebut dihitung pada saat tanggal valuasi. Tingkat pendanaan Dana Pensiun diukur dengan membandingkan jumlah aset bersih Dana Pensiun dengan kewajiban solvabilitas dan nilai kini aktuaria Dana Pensiun. Ada tiga kriteria tingkat pendanaan Dana Pensiun, yaitu tingkat pertama, tingkat kedua dan tingkat ketiga.
Pension Fund funding rate is a picture of the ability of Pension Fund to finance its liabilities currently and in the future. The amount of Pension Fund liabilities is calculated at the date of valuation. Pension Fund funding rate is measured by comparing the amount of Pension Fund assets to its solvency liabilities and actuarial present value of Pension Fund. There are three criteria for the funding level of the Pension Fund, which are the first level, second level and third level.
Pendanaan tingkat pertama terjadi bila aset bersih Dana Pensiun untuk pendanaan lebih besar dari nilai kini aktuarianya. Kondisi ini disebut juga Dana Pensiun berada dalam keadaan dana terpenuhi. Pendanaan tingkat kedua terjadi bila aset bersih Dana Pensiun untuk pendanaan kurang dari nilai kini aktuaria dan tidak kurang dari kewajiban solvabilitas. Pendanaan tingkat ketiga yaitu apabila aset bersih untuk pendanaan kurang dari kewajiban solvabilitas. Dalam kondisi ini, Dana Pensiun disebut juga berada dalam keadaan tidak solven.
The first occurs when the funding level of Pension Fund assets to finance is the greater of its actuarial present value. This condition is also called fully funded Pension Fund. The second occurs when the level of funding Pension Fund assets to finance is less than its actuarial present value but not less than its solvency liabilities. The third level of funding if Pension Fund assets are less than its solvency liabilities. In this condition, it is called an insolvent Pension Fund.
Pada tahun 2014, terdapat 1 (satu) Dana Pensiun yang belum wajib menyampaikan laporan aktuaris berkala. Oleh karena itu jumlah DPPK PPMP yang menjadi dasar perhitungan adalah sebanyak 193 (seratus sembilan puluh tiga) Dana Pensiun. Dari 193 (seratus sembilan puluh tiga) DPPK PPMP, terdapat sebanyak 41,97% Dana Pensiun memiliki pendanaan tingkat pertama, 39,90% tingkat kedua, dan 18,13% tingkat ketiga (Grafik 30).
In 2014, there was 1 (one) Pension Fund that has not been obligated to submit periodic actuarial reports. Therefore, the basis of calculation for determined pension fund funding level was 193 (one hundred and ninety three) EPF DBPP. Of 193 (one hundred and ninety three) EPF DBPP, there are 41.97% Pension Fund have a first funding level, 39.90% at the second level, and 18.13% at the third level (Graph 30).
25
OTORITAS JASA KEUANGAN INDONESIA
INDONESIA FINANCIAL SERVICES AUTHORITY
Grafik 30 Tingkat Pendanaan DPPK PPMP Graph 30 Funding Level of EPF DBPP
18,13%
Pendanaan Tingkat Pertama/First Funding Level
39,90%
Pendanaan Tingkat Kedua/Second Funding Level
41,97%
Pendanaan Tingkat Ketiga/Third Funding Level
P. RASIO PENDANAAN DANA PENSIUN
FUNDING RATIO OF PENSION FUND
Rasio Pendanaan Dana Pensiun sangat berkaitan dengan kemampuan Dana Pensiun dalam memenuhi liabilitas pembayaran manfaat pensiun secara jangka panjang. Terkait dengan Rasio Pendanaan, ketentuan Menteri Keuangan mengenai pendanaan Dana Pensiun mengatur bahwa pemberi kerja dapat menggunakan surplus sebagai pengurang iuran normal pemberi kerja ke Dana Pensiun. Gambaran mengenai kondisi Rasio Pendanaan DPPK PPMP terlihat pada Grafik 31.
Funding Ratio of Pension Fund is related to the ability of Pension Fund to meet the payment obligations of pension benefits in the long term. Related to the Funding Ratio, the Minister of Finance Decree regarding Pension Fund funding stipulated the use of surplus to the employer as a reduction in the employer contribution to Pension Fund. Picture of the condition of EPF DBPP Funding Ratio is shown in Graph 31.
Grafik 31 Rasio Pendanaan DPPK PPMP Graph 31 Funding Ratio of EPF DBPP 6,22%
14,51%
38,34%
40,93%
100% >
50% < 75%
75% < 100%
< 50%
Q. RASIO SOLVABILITAS DANA PENSIUN
SOLVENCY RATIO OF PENSION FUND
Hasil penghitungan Rasio Solvabilitas biasanya digunakan untuk menilai kondisi pendanaan Dana Pensiun dengan asumsi Dana Pensiun dibubarkan pada saat tanggal penghitungan dilakukan. Gambaran mengenai Rasio Solvabilitas DPPK PPMP terlihat pada Grafik 32.
26
The calculation result of Solvency Ratio is usually used to assess the financial condition of Pension Fund with the assumption that the Pension Fund dissolved on the date of the calculation is done. Overview of the EPF DBPP Solvency Ratio is seen in Graph 32.
Dana Pensiun
Pension Fund
Grafik 32 Rasio Solvabilitas DPPK PPMP Graph 32 Solvency Ratio of EPF DBPP 3,11% 5,18%
100% >
11,40%
75% < 100% 80,31%
50% < 75% < 50%
Beberapa hal terkait dengan Grafik 32 dapat dijelaskan sebagai berikut:
Some terms related to Graph 32 can be explained as follows:
•
DPPK PPMP yang memiliki Rasio Solvabilitas di atas 100% sebanyak 80,31%;
•
DPPK PPMP yang memiliki Rasio Solvabilitas antara 50% sampai dengan 75% sebanyak 3,11%; dan
•
•
•
EPF DBPP with Solvency Ratio 100% as much as 80.31%;
above
DPPK PPMP yang memiliki Rasio Solvabilitas antara 75% sampai dengan 100% sebanyak 11,40%;
•
EPF DBPP with Solvency ratio between 75% to 100% as much as 11,40%;
•
EPF DBPP with Solvency ratio between 50% to 75% by 3.11%; and
DPPK PPMP dengan Rasio Solvabilitas di bawah 50% sebanyak 5,18%.
•
EPF DBPP with Solvency Ratio below 50% as much as 5.18%.
R. ASUMSI TINGKAT BUNGA
ASSUMPTION OF INTEREST RATE
Dalam laporan aktuaris, perhitungan aktuaria selalu dilakukan oleh aktuaris dengan menggunakan asumsi tingkat bunga. Asumsi ini sangat berguna dalam menentukan semua hasil perhitungan aktuaria, seperti nilai kini aktuaria, kewajiban solvabilitas, rasio pendanaan, maupun rasio solvabilitas Dana Pensiun. Berdasarkan laporan aktuaris Dana Pensiun, asumsi tingkat bunga yang digunakan berkisar antara 6% sampai dengan 12%. Dari data tersebut terlihat bahwa asumsi tingkat bunga yang banyak digunakan Dana Pensiun adalah 9% dan 10% (Grafik 33).
In the actuary report, actuarial calculation is always performed by actuaries using interest rate assumptions. This assumption is very useful in determining all actuarial calculations, such as actuarial liabilities, solvency liabilities, Funding Ratio, and Solvency Ratios of Pension Fund. Based on the Pension Fund actuary report, the assumption of interest rate used ranged from 6% to 12%. Of these data shows that the assumption of interest rate that is widely used by Pension Fund is 9% and 10% (Graph 33).
Grafik 33 Asumsi Tingkat Bunga Graph 33 Assumption of Interest Rate
10,88% 55,96%
33,16%
X≥10% 8%≤X<10% X<8%
27
OTORITAS JASA KEUANGAN INDONESIA
INDONESIA FINANCIAL SERVICES AUTHORITY
S. METODE PERHITUNGAN AKTUARIA
ACTUARIAL CALCULATION METHOD
Selain asumsi tingkat bunga, aktuaris juga menggunakan metode dalam melakukan perhitungan aktuaris. Dari laporan aktuaris yang digunakan Dana Pensiun, metode perhitungan yang paling banyak dipakai oleh aktuaris adalah metode “Attained Age Normal”. (Grafik 34).
In addition to interest rate assumptions, actuaries also used a method in actuarial calculation. From the actuary report of Pension Fund used, the method of calculation of the most widely method used by the actuaries is “Attained Age Normal”. (Graph 34).
Grafik 34 Asumsi Metode Perhitungan Aktuaria Graph 34 Assumption of Actuarial Calculation Method
1,55% 6,74% 1,04% 4,15% 4,15% 7,77% 15,03%
59,59%
Attained Age Normal
Aggregate
Projected Unit Credit
Accured Benefit Cost
Modified Aggregate
Entry Age Normal
Projected Benefit Cost Method
Others
T. ASUMSI TINGKAT MORTALITA
ASSUMPTION OF MORTALITY RATE
Selain asumsi tingkat bunga dan metode perhitungan, aktuaris juga menggunakan asumsi tingkat mortalita dalam perhitungannya. Berdasarkan laporan aktuaris Dana Pensiun, asumsi tingkat mortalita yang banyak digunakan adalah GAM 71 dan CSO 80 (Grafik 35).
In addition to the assumptions of interest rate and actuarial calculation, actuary also uses the assumption of mortality rate in his calculations. Based on the actuary report of Pension Fund, the the assumption of mortality rate is widely used GAM 71 and CSO 80 (Graph 35).
Grafik 35 Asumsi Tingkat Mortalita Peserta Pasif Graph 35 Assumption of Passive Participant Mortality Rate
18,13% 1,55% 1,04% 2,07%
13,47% 7,25%
4,15%
16,06% 7,25% 29,02%
28
AMT 49
GAT 71
CSO 58
The 1949 Annuity Mortality Table
CSO 80
TMI 1999
GAM 71
TMI 2000
GAM 83
Others
Dana Pensiun
Pension Fund
29
OTORITAS JASA KEUANGAN INDONESIA
INDONESIA FINANCIAL SERVICES AUTHORITY
HALAMAN INI SENGAJA DIKOSONGKAN THIS PAGE IS INTENTIONALLY LEFT BLANK
30
Pension Fund
Dana Pensiun
Tabel 01 Pertumbuhan Peserta Dana Pensiun Table 01 Growth of Pension Fund Participant
Uraian/Description
2010
2011
2012
2013
2014
1
Peserta Aktif DPPK/Active EPF Participant
903.981
917.011
921.134
849.486
903.663
2
Peserta Pasif DPPK/Passive EPF Participant
478.760
495.816
512.726
516.682
542.346
- Pensiunan/Pensioner
305.515
319.113
331.067
337.696
353.641
- Janda/Duda/Widow/Widower
101.594
106.552
112.042
114.823
122.693
2.898
3.047
3.181
3.236
3.376
68.753
67.104
66.436
60.927
62.636
- Anak/Children - Karyawan MP Tunda/Deferred Pension Benefit 3
Jumlah Peserta DPPK/Total EPF Participant (1) + (2)
1.382.741
1.412.827
1.433.860
1.366.168
1.446.009
4
Peserta Aktif DPLK/FIPF Participant
1.322.684
1.467.863
1.688.251
1.839.612
2.051.231
- Peserta Mandiri/Independent Participant
546.270
617.301
700.773
771.498
818.549
- Peserta Kelompok/Group Participant
776.414
850.562
987.478
1.068.114
1.232.682
5
Peserta Pasif DPLK (Pensiun Ditunda)/ FIPF Passive Participant (Deferred Pension)
112.572
202.018
223.687
427.865
428.204
6
Peserta DPLK/FIPF Participant (4) + (5)
1.435.256
1.669.881
1.911.938
2.267.477
2.479.435
2.817.997
3.082.708
3.345.798
3.633.645
3.925.444
Jumlah Peserta Dana Pensiun/ Total of Pension Fund Participant (3) + (6)
Tabel 02 Aset Bersih dan Investasi Dana Pensiun Berdasarkan Jenis Dana Pensiun tahun 2010-2014 (triliun Rupiah) Table 02 Net Assets and Investment of Pension Fund Based on Pension Fund Type Years 2010-2014 (trillion Rupiah) DPPK/EPF TAHUN/ YEAR
DPPK PPMP/ EPF DBPP
DPPK PPIP/ EPF DCPP
JUMLAH/ TOTAL
DPLK/FIPF
JUMLAH/ TOTAL
ASET BERSIH/ NET ASSETS
INVESTASI/ INVESTMENT
ASET BERSIH/ NET ASSETS
INVESTASI/ INVESTMENT
ASET BERSIH/ NET ASSETS
INVESTASI/ INVESTMENT
ASET BERSIH/ NET ASSETS
INVESTASI/ INVESTMENT
ASET BERSIH/ NET ASSETS
INVESTASI/ INVESTMENT
2010
101,10
96,89
11,30
11,05
112,40
107,94
18,00
17,77
130,40
125,71
2011
106,47
102,56
13,36
13,02
119,83
115,58
21,75
21,56
141,58
137,14
2012
117,18
112,82
15,37
15,37
132,55
128,19
25,82
25,56
158,37
153,75
2013
116,94
112,68
16,12
15,91
133,06
128,59
29,39
29,05
162,45
157,64
2014
133,01
127,79
20,49
20,19
153,50
147,98
39,40
38,16
192,90
186,14
31
OTORITAS JASA KEUANGAN INDONESIA
INDONESIA FINANCIAL SERVICES AUTHORITY
Tabel 03 Portofolio Investasi Dana Pensiun (triliun Rupiah) Table 03 Portfolio of Pension Fund Investment (trilion Rupiah)
Uraian/Description
2010
2011
2012
2013
2014
1
SBN/Goverment Bond
31,00
30,33
31,27
30,99
31,30
2
Deposito dan Tabungan/Deposit and Saving
27,99
34,74
40,39
36,27
57,62
3
Saham/Share
21,86
22,07
25,26
25,91
29,20
4
Obligasi dan Sukuk/Bond and Islamic Bond
29,64
32,39
37,29
40,21
39,50
5
Reksadana/Mutual Fund
7,40
9,37
10,10
10,92
11,56
6
Tanah dan Bangunan/Land and Building
3,94
4,22
4,74
7,54
10,03
7
Lain-lain*/Others*
3,91
4,02
4,69
5,75
6,91
125,74
137,14
153,74
157,60
186,14
Jumlah/Total
*) Lain-lain : Efek Beragun Aset dari KIK EBA, Unit Penyertaan berbentuk KIK, Surat Pengakuan Hutang, Penempatan Langsung pada Saham dan Investasi lain yang diperkenankan/ Others consists of Assets backed Security. Collective Investment Contract. Direct Placement in Share. Other Admitted Investments
Tabel 04 Ringkasan Umum Statistik Dana Pensiun Tahun 2014 Table 04 General Summary of Pension Fund Statistics Year 2014
Klasifikasi Dana Pensiun/ Pension Fund Classification
Jumlah Investasi/ Total Investment (triliun Rupiah/ trillion Rupiah)
Jumlah Entitas/ Number of Entity
Jumlah Asset/ Total Assets (trilIiun Rupiah/ trilion Rupiah)
Jumlah Peserta/ Number of Participant
GRUP I DANA PENSIUN/GROUP I PENSION FUND
10
87,22
90,57
2.149.614
GRUP II DANA PENSIUN/GROUP II PENSION FUND
29
58,07
59,72
716.011
GRUP III DANA PENSIUN/GROUP III PENSION FUND
33
23,72
24,33
744.988
GRUP IV DANA PENSIUN/GROUP IV PENSION FUND
61
12,74
13,39
206.872
GRUP V DANA PENSIUN/GROUP V PENSION FUND
131
4,39
4,89
107.959
JUMLAH DANA PENSIUN/TOTAL PENSION FUND
264 *
186,14
192,90
3.925.444
GRUP I DPLK/GROUP I FIPF
2
18,02
18,22
1.406.159
GRUP II DPLK/GROUP II FIPF
6
14,35
15,36
414.108
GRUP III DPLK/GROUP III FIPF
7
5,10
5,11
590.810
GRUP IV DPLK/GROUP IV FIPF
2
0,45
0,45
47.418
GRUP V DPLK/GROUP V FIPF
8
0,25
0,26
20.940
25
38,16
39,40
2.479.435
JUMLAH DPLK/TOTAL FIPF
32
Dana Pensiun
Pension Fund
Klasifikasi Dana Pensiun/ Pension Fund Classification
Jumlah Investasi/ Total Investment (triliun Rupiah/ trillion Rupiah)
Jumlah Entitas/ Number of Entity
Jumlah Asset/ Total Assets (trilIiun Rupiah/ trilion Rupiah)
Jumlah Peserta/ Number of Participant
GRUP I DPPK/GROUP I EPF
8
69,20
72,35
743.455
GRUP II DPPK/GROUP II EPF
23
43,72
44,36
301.903
GRUP III DPPK/GROUP III EPF
26
18,62
19,22
154.178
GRUP IV DPPK/GROUP IV EPF
59
12,29
12,94
159.454
GRUP V DPPK/GROUP V EPF
123
4,14
4,63
87.019
JUMLAH DPPK/TOTAL EPF
239
147,98
154,67
1.446.009
GRUP I DPPK PPMP/GROUP I EPF DBPP
7
67,25
64,12
587.154
GRUP II DPPK PPMP/GROUP II EPF DBPP
19
34,02
33,48
240.475
GRUP III DPPK PPMP/GROUP III EPF DBPP
24
17,81
17,20
115.921
GRUP IV DPPK PPMP/GROUP IV EPF DBPP
47
10,11
9,59
96.367
GRUP V DPPK PPMP/GROUP V EPF DBPP
96
3,82
3,39
63.923
193
127,79
133,01
GRUP I DPPK PPIP/GROUP I EPF DCPP
1
5,08
5,09
156.301
GRUP II DPPK PPIP/GROUP II EPF DCPP
4
10,24
10,33
61.428
GRUP III DPPK PPIP/GROUP III EPF DCPP
2
1,42
1,41
38.257
GRUP IV DPPK PPIP/GROUP IV EPF DCPP
12
2,70
2,83
63.087
GRUP V DPPK PPIP/GROUP V EPF DCPP
27
0,75
0,82
23.096
JUMLAH DPPK PPIP/TOTAL EPF DCPP
46
20,19
20,49
342.169
JUMLAH DPPK PPMP/TOTAL EPF DBPP
1.103.840
Keterangan/Notes: *Jumlah Dana Pensiun Aktif 267 (Per 31 Desember 2014) dan terdapat 3 (tiga) Dana Pensiun yang belum wajib melaporkan Laporan Keuangan Audited/ Number of Active Pension Fund 267 (As of December 31, 2014) and there are 3 (three) Pension Fund are not obliged to report Audited Financial Statements Dalam rangka statistik Dana Pensiun. Dana Pensiun dikelompokkan berdasarkan jumlah kepemilikan aset bersih menjadi 5 grup, yaitu:/In term of statistical data presentation, Pension Fund is categorized into 5 groups based on net assets: •
Grup I /Group I : Dana Pensiun dengan kepemilikan aset bersih sama dengan atau di atas Rp 5 triliun;/Pension Fund with net assets equal to or above Rp5 trillion;
•
Grup II /Group II : Dana Pensiun dengan kepemilikan aset bersih sama dengan atau lebih dari Rp 1 triliun dan kurang dari Rp 5 triliun;/Pension Fund with net assets
• •
equal to or above Rp 1 trillion and below Rp 5 trillion; Grup III /Group III : Dana Pensiun dengan kepemilikan aset bersih sama dengan atau lebih dari Rp 500 Miliar dan kurang dari Rp 1 triliun;/Pension Fund with net assets equal to or above Rp 500 billion and below Rp 1 trillion Grup IV /Group IV : Dana Pensiun dengan kepemilikan aset bersih sama dengan atau lebih dari Rp 100 Miliar dan kurang dari Rp 500 Miliar;/Pension Fund with net assets equal to or above Rp100 billion and below Rp500 billion;
•
Grup V /Group V: Dana Pensiun dengan kepemilikan aset bersih kurang dari Rp 100 Miliar./Pension Fund with net assets below Rp100 billion
33
OTORITAS JASA KEUANGAN INDONESIA
INDONESIA FINANCIAL SERVICES AUTHORITY
Tabel 05 Tingkat Pengembalian Investasi Dana Pensiun Tahun 2014 Table 05 Return Investment of Pension Fund Year 2014 Grup Dana Pensiun/Group Pension Fund
Rata-rata/Average
Maksimum/Maximum
Minimum/Minimum
PPMP/DBPP
8,57%
178,69%
0,00%
PPIP/ DCPP
7,71%
20,53%
1,79%
DPLK/ FIPF
7,11%
10,01%
0,00%
NILAI/VALUE
8,28%
178,69%
0,00%
GRUP I PPMP/GROUP I DBPP
8,60%
10,15%
6,83%
GRUP II PPMP/GROUP II DBPP
8,55%
13,47%
3,81%
GRUP III PPMP/GROUP III DBPP
7,53%
10,40%
2,87%
GRUP IV PPMP/GROUP IV DBPP
12,02%
178,69%
5,24%
7,14%
18,41%
0,00%
NILAI/VALUE
8,57%
178,69%
0,00%
GRUP I PPIP/GROUP I DCPP
6,72%
6,72%
6,72%
GRUP II PPIP/GROUP II DCPP
10,17%
11,86%
8,77%
GRUP III PPIP/GROUP III DCPP
10,43%
10,99%
9,87%
GRUP IV PPIP/GROUP IV DCPP
9,64%
20,53%
4,44%
GRUP V PPIP/GROUP V DCPP
6,32%
10,17%
1,79%
NILAI/VALUE
7,71%
20,53%
1,79%
GRUP I DPLK/GROUP I FIPF
8,21%
8,85%
7,58%
GRUP II DPLK/GROUP II FIPF
6,92%
8,93%
2,75%
GRUP III DPLK/GROUP III FIPF
8,31%
10,01%
6,12%
GRUP IV DPLK/GROUP IV FIPF
9,48%
9,63%
9,34%
GRUP V DPLK/GROUP V FIPF
5,33%
9,69%
0,00%
NILAI/VALUE
7,11%
10,01%
0,00%
GRUP V PPMP/GROUP V DBPP
34
Dana Pensiun
Pension Fund
Tabel 06 Ringkasan Laporan Keuangan Dana Pensiun per 31 Desember 2014 (miliar Rupiah) Table 06 Summary of Pension Fund Financial Statements as of 31 December 2014 (billion Rupiah) DPPK PPMP/ EPF DBPP
DPPK PPIP/ EPF DCPP
DPLK/FIPF
JUMLAH/ TOTAL
22.744,46
1.969,79
6.587,39
31.301,64
137,82
7,76
-
145,58
LAPORAN ASET BERSIH/STATEMENTS OF NET ASSETS ASET/ASSETS INVESTASI (Nilai Wajar)/INVESTMENTS (Fair Value) Surat Berharga Pemerintah/Government Bond Tabungan/Saving Deposito On Call/Deposit On Call
1.221,18
100,32
137,25
1.458,75
Deposito Berjangka/Time Deposit
27.864,23
5.476,01
22.674,83
56.015,07
-
-
-
-
Sertifikat Deposito/Certificate of Deposit Sertifikat Bank Indonesia/Certificate of Central Bank
-
-
-
-
Saham/Share
22.264,53
4.901,28
2.036,34
29.202,14
Obligasi/Bond
28.241,17
5.211,17
4.804,68
38.257,02
782,18
48,57
413,76
1.244,51
8.858,93
1.308,69
1.396,86
11.564,48
120,51
31,13
93,52
245,17
45,56
2,79
-
48,35
Sukuk/Islamic Bond Unit Penyertaan Reksadana/Mutual Fund Efek Beragun Aset dari KIK EBA/Assets backed Security Unit Penyertaan berbentuk KIK/Collective Investment Contract Kontrak Opsi Saham/Stock Option Contracts
-
-
-
-
Penempatan Langsung pada Saham/Direct Placement in Share
5.803,36
817,87
-
6.621,24
Tanah/Land
2.748,87
50,26
-
2.799,13
Bangunan/Building
1.108,93
179,37
-
1.288,30
Tanah dan Bangunan/Land and Building
5.845,25
83,06
17,19
5.945,50
127.786,99
20.188,07
38.161,82
186.136,89
Kas dan Bank/Cash and Bank
536,67
68,61
1.075,21
1.680,49
Piutang Iuran/Contribution Receivable
228,63
34,53
-
263,15
Iuran Normal Pemberi Kerja/Employer Normal Contribution
180,44
23,15
-
203,59
48,19
11,38
-
59,57
2.777,23
-
-
2.777,23
59,92
0,00
-
59,93
Total Investasi/Total Investments ASET LANCAR DILUAR INVESTASI/NON INVESTMENTS CURRENT ASSETS
Iuran Normal Peserta/Employee Normal Contribution Iuran Tambahan/Additional Contribution Piutang Bunga Keterlambatan Iuran/Interest Receivable of Late Contribution Beban Dibayar Dimuka/Prepaid Expense
240,13
14,85
0,05
255,04
Piutang Investasi/Investments Receivable
707,13
141,45
18,68
867,26
1.155,54
121,02
289,85
1.566,40
35,04
28,41
11,04
74,49
5.740,30
408,88
1.394,82
7.544,00
Piutang Hasil Investasi/Investment Return Receivable Piutang Lain-lain/Other Receivable Total Aset Lancar Diluar Investasi/Total Non Investment Current Assets
35
OTORITAS JASA KEUANGAN INDONESIA
INDONESIA FINANCIAL SERVICES AUTHORITY
DPPK PPMP/ EPF DBPP
DPPK PPIP/ EPF DCPP
DPLK/FIPF
JUMLAH/ TOTAL
ASET OPERASIONAL/OPERATIONAL ASSETS Tanah dan Bangunan (Nilai Buku)/land and Building (Book Value)
99,07
7,06
-
106,13
Kendaraan (Nilai Buku)/Vehicle (Book Value)
18,08
2,24
-
20,32
Peralatan Komputer (Nilai Buku)/Computers (Book Value)
11,75
3,76
-
15,51
Peralatan Kantor (Nilai Buku)/Office Equipments (Book Value)
8,18
0,42
-
8,61
Aset Operasional Lainnya (Nilai Buku)/Other Operational Assets (Book Value)
7,91
0,10
-
8,01
Jumlah Aset Operasional/Total Operational Assets
145,00
13,58
-
158,58
ASET LAIN-LAIN/OTHER ASSETS
321,61
60,28
-
381,89
133.993,90
20.670,81
39.556,65
194.221,36
JUMLAH ASET/TOTAL ASSETS LIABILITAS/LIABILITIES
LIABILITAS DILUAR LIABILITAS AKTUARIA/LIABILITIES OTHER THAN ACTUARIAL LIABILITIES Hutang Manfaat Pensiun Jatuh Tempo/Accrued Pension Benefit Payable
94,41
21,63
8,28
124,32
362,74
70,83
34,81
468,37
Pendapatan Diterima Dimuka/Unearned Revenue
129,97
34,22
1,76
165,96
Beban Yang Masih Harus Dibayar/Accrued Expense
190,52
18,83
45,25
254,61
Liabilitas di luar Liabilitas Manfaat Pensiun Lain/Liabilities Other Than Actuarial Liabilities
209,47
38,89
64,37
312,73
Jumlah Liabilitas di luar Liabilitas Aktuaria/Total Liabilities Other Than Actuarial Liabilities
987,11
184,41
154,47
1.325,99
133.006,79
20.486,41
39.402,18
192.895,38
7.516,04
1.169,24
2.841,97
11.527,25
870,28
155,06
37,81
1.063,15
Hutang Investasi/Investment Payable
ASET BERSIH/NET ASSETS
PERHITUNGAN HASIL USAHA/INCOME STATEMENTS PENDAPATAN INVESTASI/INVESTMENT REVENUE Bunga/bagi hasil/Interest Income/Profit Sharing Dividen/Dividend Sewa/Rent Laba(Rugi) Pelepasan/Perolehan Investasi/Gain (Losses) on Sale of Investment Pendapatan Investasi Lain/Other Investments Revenue Total Pendapatan Investasi/Total Investment Revenue
36
452,47
2,07
0,69
455,23
2.559,52
410,81
81,04
3.051,37
136,72
2,64
4,05
143,41
11.535,03
1.739,83
2.965,56
16.240,41
Dana Pensiun
Pension Fund
DPPK PPMP/ EPF DBPP
DPPK PPIP/ EPF DCPP
DPLK/FIPF
JUMLAH/ TOTAL
88,17
15,21
8,89
112,27 111,08
BEBAN INVESTASI/INVESTMENTS EXPENSE Beban Transaksi Surat Berharga/Securities Transaction Expense Beban Pemeliharaan Tanah & Bangunan/Land & Building Maintenance Expense
110,73
0,02
0,33
Beban Penyusutan Bangunan/Building Depreciation Expense
82,22
1,42
0,39
84,03
Beban Manajer Investasi/Fund Manager Expense
94,80
22,43
21,73
138,96
Beban Investasi Lainnya/Other Investments Expense
63,53
3,02
18,39
84,94
439,45
42,10
49,74
531,29
11.095,58
1.697,73
2.915,82
15.709,12
Gaji/honor Karyawan, Pengurus & Dewas/Fee and Salary Expense
479,54
46,83
-
526,36
Beban Kantor/Office Expense
145,78
14,81
-
160,59
Beban Pemeliharaan/Maintenance Expense
12,86
0,64
-
13,50
Beban Penyusutan/Depreciation Expense
20,04
2,43
-
22,47
Beban Jasa Pihak Ketiga/Third Party Service Expense
59,83
5,50
-
65,33
Beban Operasional Lain/Other Operating Expense
69,23
4,83
-
74,06
787,27
75,04
-
862,32
27,24
0,01
-
27,24
2,20
0,15
-
2,35
Total Beban Investasi/Total Investment Expense HASIL USAHA INVESTASI/NET INVESTMENT REVENUE BEBAN OPERASIONAL/OPERATING EXPENSE
Total Beban Operasional/Total Operating Expense PENDAPATAN DAN BEBAN LAIN-LAIN/OTHER REVENUE AND EXPENSE Bunga Keterlambatan Iuran/Interest Income from Late Contribution Laba (Rugi) Penjualan Aset Operasional/Gain (Losses) Disposal of Operating Assets Laba (Rugi) Penjualan Aset Lain-lain/Gain (Losses) Disposal of Other Assets
-
-
-
-
Pendapatan Lain di luar Investasi/Other Non Investment Revenue
47,48
18,87
37,84
104,18
Beban Lain Diluar Investasi & Operasional/Other Non Investment & Operating Expense
86,95
4,28
13,62
104,85
Total Pendapatan dan Beban Lain-lain/Total Other Revenue and Expense
163,88
23,31
51,46
238,64
10.472,18
1.645,99
2.967,28
15.085,45
136,25
10,28
-
146,53
10.335,93
1.635,71
2.967,28
14.938,92
HASIL USAHA SEBELUM PAJAK/OPERATING REVENUE BEFORE TAXES PAJAK PENGHASILAN/TAXES EXPENSE HASIL USAHA SETELAH PAJAK/NET INCOME AFTER TAXES
37
OTORITAS JASA KEUANGAN INDONESIA
INDONESIA FINANCIAL SERVICES AUTHORITY
DPPK PPMP/ EPF DBPP
DPPK PPIP/ EPF DCPP
DPLK/FIPF
JUMLAH/ TOTAL
22.736,24
1.963,62
5.850,92
162,13
4,74
806,00
972,86
Deposito On Call/Deposit On Call
1.231,70
105,32
137,25
1.474,27
Deposito Berjangka/Time Deposit
27.801,09
5.470,81
22.671,39
55.943,29
-
-
-
-
NERACA/STATEMENTS OF FINANCIAL POSITION ASET/ASSETS INVESTASI (Harga Perolehan)/INVESTMENTS (Historical Cost) Surat Berharga Pemerintah/Government Bond Tabungan/Saving
Sertifikat Deposito/Certificate of Deposit Sertifikat Bank Indonesia/Certificate of Central Bank
30.550,78
-
-
-
-
Saham/Share
20.499,87
4.237,46
1.494,24
26.231,56
Obligasi/Bond
28.690,29
5.301,08
4.942,32
38.933,70
917,78
53,50
424,84
1.396,12
8.185,62
1.248,57
1.144,71
10.578,91
122,37
31,66
93,81
247,83
37,00
3,02
-
40,02
Sukuk/Islamic Bond Unit Penyertaan Reksadana/Mutual Fund Efek Beragun Aset dari KIK EBA/Assets backed Security Unit Penyertaan berbentuk KIK/Collective Investment Contract Kontrak Opsi Saham/Stock Option Contracts Penempatan Langsung pada Saham/Direct Placement in Share Tanah/Land Bangunan/Building Tanah dan Bangunan/Land and Building Akumulasi Penyusutan/Accumulated Depreciation Total Investasi/Total Investments SELISIH PENILAIAN INVESTASI/INVESTMENT VALUATION DIFFERENCE
-
-
-
-
2.560,35
557,58
-
3.117,93
668,77
50,26
-
719,03
619,10
179,37
-
798,47
1.921,25
59,02
11,02
1.991,29
896,90
4,03
1,31
902,23
115.256,66
19.261,99
37.575,17
172.093,83
12.530,33
926,08
586,65
14.043,06
ASET LANCAR DILUAR INVESTASI/NON INVESTMENTS CURRENT ASSETS Kas dan Bank/Cash and Bank
536,67
68,61
1.075,21
1.680,49
Piutang Iuran/Contribution Receivable
228,63
34,53
-
263,15
Iuran Normal Pemberi Kerja/Employer Normal Contribution
180,44
23,15
-
203,59
48,19
11,38
-
59,57
2.777,23
-
-
2.777,23
59,92
0,00
-
59,93
240,13
14,85
0,05
255,04
Iuran Normal Peserta/Employee Normal Contribution Iuran Tambahan/Additional Contribution Piutang Bunga Keterlambatan Iuran/Interest Receivable of Late Contribution Beban Dibayar Dimuka/Prepaid Expense Piutang Investasi/Investments Receivable Piutang Hasil Investasi/Investment Return Receivable Piutang Lain-lain/Other Receivable Total Aset Lancar Diluar Investasi/Total Non Investment Current Assets
707,13
141,45
18,68
867,26
1.155,54
121,02
289,85
1.566,40
35,04
28,41
11,04
74,49
5.740,30
408,88
1.394,82
7.544,00
ASET OPERASIONAL/OPERATIONAL ASSETS Tanah dan Bangunan (Nilai Buku)/land and Building (Book Value)
149,95
9,62
-
159,57
Kendaraan (Nilai Buku)/Vehicle (Book Value)
42,40
4,08
-
46,48
Peralatan Komputer (Nilai Buku)/Computers (Book Value)
65,69
11,60
-
77,29
Peralatan Kantor (Nilai Buku)/Office Equipments (Book Value)
41,60
4,08
-
45,68
Aset Operasional Lainnya (Nilai Buku)/Other Operational Assets (Book Value)
14,82
1,64
-
16,46
Akumulasi Penyusutan/Accumulated Depreciation
169,46
17,43
-
186,89
Jumlah Aset Operasional/Total Operational Assets
145,00
13,58
-
158,58
ASET LAIN-LAIN/OTHER ASSETS
321,61
60,28
-
381,89
133.993,90
20.670,81
39.556,65
194.221,36
JUMLAH ASET/TOTAL ASSETS
38
Dana Pensiun
Pension Fund
DPPK PPMP/ EPF DBPP
DPPK PPIP/ EPF DCPP
DPLK/FIPF
-
-
JUMLAH/ TOTAL
LIABILITAS/LIABILITIES Nilai kini Aktuarial/Actuarial Present Value Selisih Nilai Kini Aktuarial/Actuarial Present Value Difference
128.263,02
128.263,02
4.743,77
-
-
4.743,77
Liabilitas Manfaat Pensiun/Pension Benefit Liabilities
-
19.169,14
13.710,96
32.880,10
Akumulasi Iuran/Accumulated Distribution
-
-
24.770,51
24.770,51
LIABILITAS DILUAR LIABILITAS AKTUARIA/LIABILITIES OTHER THAN ACTUARIAL LIABILITIES Hutang Manfaat Pensiun Jatuh Tempo/Accrued Pension Benefit Payable
94,41
21,63
8,28
124,32
362,74
70,83
34,81
468,37
Pendapatan Diterima Dimuka/Unearned Revenue
129,97
34,22
1,76
165,96
Beban Yang Masih Harus Dibayar/Accrued Expense
190,52
18,83
45,25
254,61
Liabilitas di luar Liabilitas Manfaat Pensiun Lain/Liabilities Other Than Actuarial Liabilities
209,47
38,89
64,37
312,73
Jumlah Liabilitas di luar Liabilitas Aktuaria/Total Liabilities Other Than Actuarial Liabilities
987,11
184,41
154,47
1.325,99
-
1.317,27
920,71
2.237,98
133.993,90
20.670,81
39.556,65
194.221,36
Hutang Investasi/Investment Payable
Pendapatan yang Belum Direalisasi/Unrealized Revenue JUMLAH LIABILITAS/TOTAL LIABILITIES
39
OTORITAS JASA KEUANGAN INDONESIA
INDONESIA FINANCIAL SERVICES AUTHORITY
Tabel 07 Ringkasan Aset dan Portofolio Investasi Dana Pensiun Lembaga Keuangan per 31 Desember 2014 (miliar rupiah) Table 07 Summary of Asset and Investment Portfolio of Financial Institution Pension Fund as of 31 December 2014 (billion rupiah)
Total Aset/ Total Assets
Aset Bersih/ Net Assets
Pendapatan Investasi/ Investment Revenue
1.179,07
1.177,72
105,54
25,75
934,93
928,66
79,13
-
9.886,82
9.886,82
871,97
-
558,19
555,07
46,15
-
1.800,52
1.795,34
134,39
-
766,04
750,68
63,39
3,00
8.388,15
8.337,21
640,54
23,00
AXA, DPLK
46,59
46,32
2,91
-
LK.00013
Kresna, DPLK d/h. Miralife, DPLK
26,75
25,71
1,48
-
10
LK.00015
Central Asia Raya, DPLK
296,88
296,53
27,32
-
11
LK.00016
Bringin Jiwa Sejahtera, DPLK
571,89
567,15
51,49
-
12
LK.00018
Equity Life Indonesia, DPLK
63,94
63,88
6,42
-
13
LK.00021
Allianz Indonesia, DPLK
1.378,94
1.374,42
88,39
-
14
LK.00022
Indolife Pensiontama, DPLK
903,73
896,39
82,09
-
15
LK.00023
PT Bank Muamalat Indonesia, DPLK
730,98
714,21
58,55
4,00
16
LK.00026
Sinarmas MSIG, DPLK (d/h Eka Life, DPLK)
81,79
69,27
2,37
-
17
LK.00027
Pasaraya, DPLK
0,08
0,07
0,003
-
18
LK.00028
AIA Financial, DPLK
3.684,65
3.666,77
251,10
-
19
LK.00032
BPD Jawa Barat dan Banten, DPLK
152,34
152,34
12,25
0,50
20
LK.00033
Bank Maspion, DPLK
15,06
15,05
1,01
-
21
LK.00035
Bank Rakyat Indonesia, DPLK
3.703,87
3.703,11
326,01
15,00
22
LK.00036
DPLK Bumiputera
701,99
696,75
49,48
-
23
LK.00037
DPLK Mega Life
39,99
39,24
3,22
-
24
LK.00038
Mandiri DPLK
3.643,46
3.643,46
45,36
66,00
25
LK.00039
DPLK Generali Indonesia
-
-
-
-
No.
NBDU
Nama Dana Pensiun/Name of Pension Fund
1
LK.00001
Jiwasraya, DPLK
2
LK.00002
Asuransi Jiwa Tugu Mandiri, DPLK
3
LK.00003
PT. BNI (Persero) Tbk, DPLK
4
LK.00004
Avrist, DPLK d/h. AIA Indonesia
5
LK.00005
Aviva Indonesia, DPLK
6
LK.00007
BPD Jawa Tengah, DPLK
7
LK.00009
Manulife Indonesia, DPLK
8
LK.00010
9
Keterangan/Note: Berdasarkan Laporan Keuangan Audited Tahun 2014/ Based on Audited Financial Statements 2014
40
Deposito on call/ Deposit On / Call
Pension Fund
Dana Pensiun
Portofolio Investasi Berdasarkan Nilai Wajar/Investment Portfolio Based Fair Value Deposito Berjangka/ Time Deposit
Saham/ Share
Obligasi/ Bond
Reksa Dana/ Mutual Fund
Sukuk/ Islamic Bond
Efek Beragunan Aset dari KIK-EBA/ Assets backed Security
Tanah dan Bangunan/ Land and Building
SBN/ Goverment Bond
Total Investasi/ Total Investments
750,60
56,87
175,71
-
97,76
-
65,08
-
1.171,76
327,56
113,12
281,05
0,99
6,06
-
192,98
-
921,77
6.607,50
-
1.595,01
66,61
110,42
-
1.425,79
-
9.805,33
345,79
-
75,24
-
-
-
118,09
-
539,11
629,67
-
481,66
-
314,70
-
345,01
-
1.771,03
739,23
-
15,02
-
-
-
-
-
757,25
5.475,39
1.482,65
146,53
-
-
-
1.082,16
-
8.209,73
33,45
11,51
-
-
-
-
-
-
44,96
6,90
-
3,95
-
14,43
-
-
-
25,28
125,62
-
133,31
-
19,50
-
16,44
-
294,87
391,65
-
122,11
12,16
-
-
41,42
-
567,34
63,16
-
-
-
-
-
-
-
63,16
652,06
89,32
60,36
-
223,95
-
320,81
-
1.346,50
768,87
0,13
124,34
-
-
-
4,53
-
897,86
535,30
30,87
-
79,44
75,60
-
-
-
725,21
4,30
-
17,84
0,20
5,25
-
38,53
-
66,12
0,07
-
-
-
-
-
-
-
0,07
948,85
175,50
12,24
0,94
370,16
-
2.100,14
-
3.607,83
151,00
-
-
-
0,01
-
-
-
151,51
14,99
-
-
-
-
-
-
-
14,99
2.164,50
-
1.267,06
49,57
58,90
93,52
27,14
-
3.675,69
325,90
21,72
224,37
-
98,50
-
-
17,19
687,67
8,63
-
25,38
0,95
1,55
-
2,19
-
38,69
1.603,85
54,65
43,53
202,89
0,08
-
807,09
-
2.778,08
-
-
-
-
-
-
-
-
-
41
OTORITAS JASA KEUANGAN INDONESIA
300
INDONESIA FINANCIAL SERVICES AUTHORITY
Grafik 01 Pertumbuhan Jumlah Dana Pensiun Tahun 2004-2014 Graph 01 Growth of Number of Pension Fund Years 2004-2014
250 200 150 100 50 0
2004
2005
2006
2007
2008
2009
2010
2011
2012
2013
2014
DPPK PPMP/EPF DBPP DPPK PPIP/EPF DCPP DPLK/FIPF
Grafik 02 Komposisi Dana Pensiun Menurut Grup Tahun 2014 Graph 02 Composition of Pension Fund Based on Group Year 2014
96
47
27 24
19 7
1
4
2
Grup I
6
2
Grup II
DPPK PPMP/EPF DBPP
7
Grup III
12
8
2
Grup IV
DPPK PPIP/EPF DCPP
Grup V DPLK/FIPF
Grafik 03 Kepesertaan Dana Pensiun Menurut Grup Tahun 2014 Graph 03 Pension Fund Participant Based on Group Year 2014
GRUP I/ GROUP I
DPPK PPMP/EPF DBPP DPPK PPIP/EPF DCPP DPLK/FIPF
42
587.154
GRUP II/ GROUP II
240.475
GRUP III/ GROUP III
GRUP IV/ GROUP IV
GRUP V/ GROUP V
115.921
96.367
63.923
JUMLAH TOTAL
1.103.840
156.301
61.428
38.257
63.087
23.096
342.169
1.406.159
414.108
590.810
47.418
20.940
2.479.435
Pension Fund
Jumlah Peserta/Total Participant
Dana Pensiun
Grafik 04 Peserta DPPK dan DPLK Menurut Grup Tahun 2014 Graph 04 Participant of EPF and FIPF Based on Group Year 2014
1.406.159
1.500.000 1.200.000 900.000
743.455 590.810
600.000 301.903
414.108
300.000
154.178
159.454
87.019
47.418
0
GRUP I/GROUP I
GRUP II/GROUP II
GRUP III/GROUP III GRUP IV/GROUP IV
DPPK/EPF
GRUP V/GROUP V
DPLK/FIPF
Grafik 05 Aset Bersih Dana Pensiun Menurut Grup Tahun 2014 (triliun Rupiah) Graph 05 Pension Fund Net Assets Based on Group Year 2014 (trillion Rupiah)
80 70
20.940
67,25
60 50 40
34,02
30 18,22
20
0
10,33
5,09
10
15,36
17,81 10,11 1,41
GRUP I/GROUP I
GRUP II/GROUP II
DPPK PPMP/EPF DBPP
5,11
GRUP III/GROUP III
3,82
2,83 0,45 GRUP IV/GROUP IV
DPPK PPIP/EPF DCPP
0,82 0,26
GRUP V/GROUP V
DPLK/FIPF
Grafik 06 Kepemilikan Aset Bersih dan Investasi Menurut Grup Tahun 2014 Graph 06 Ownership of Net Assets and Invesment Based on Group Year 2014 131 90,57 87,22
58,07 59,72
29
61
33
22,72 24,33 12,74 13,39
10 GRUP I/GROUP I
GRUP II/GROUP II
Jumlah Entitas/Total Entities
GRUP III/GROUP III
GRUP IV/GROUP IV
Aset Bersih/Net Assets
4,39 4,89 GRUP V/GROUP V
Investasi/Investment 43
OTORITAS JASA KEUANGAN INDONESIA
INDONESIA FINANCIAL SERVICES AUTHORITY
Grafik 07 Portofolio Investasi Tahun 2003-2014 (triliun Rupiah) Graph 07 Investments Portfolio Years 2003-2014 (trillion Rupiah)
60 50 40 30 20 10 0
2003
2004
2005
2006
2007
2008
2009
2010
2011
2012
2013
2014
27,66
20,04
18,16
22,32
21,01
21,00
23,83
27,99
34,74
40,39
36,27
57,62
SBN/Goverment Bond
1,96
11,76
16,01
17,32
19,20
25,15
29,74
31,00
30,33
31,27
30,99
31,30
Obligasi & Sukuk/Bond & Islamic Bond
9,13
12,25
15,81
19,49
22,64
21,90
25,99
29,64
32,39
37,29
40,21
39,50
Saham/Share
1,89
3,30
4,24
7,43
13,99
8,47
16,00
21,86
22,07
25,26
25,91
29,20
Reksadana/Mutual Fund
1,70
2,94
1,81
2,36
4,97
3,36
5,41
7,40
9,37
10,10
10,92
11,56
Tanah dan Bangunan/Land and Building
2,48
2,69
2,77
2,81
3,00
3,16
3,48
3,94
4,22
4,74
7,54
10,03
Lain-lain*/Others*
2,59
3,40
3,29
3,22
3,10
3,51
3,62
3,91
4,02
4,69
5,75
6,91
Deposito & Tabungan/Deposit & Saving
*) Lain-lain : Efek Beragun Aset dari KIK EBA, Unit Penyertaan berbentuk KIK, Surat Pengakuan Hutang, Penempatan Langsung pada Saham dan Investasi lain yang diperkenankan/ Others consists of Assets backed Security. Collective Investment Contract. Direct Placement in Share. Other Admitted Investments
Grafik 08 Perkembangan Tingkat Pengembalian Investasi Tahun 2003-2014 Graph 08 Return on Investment Growth Years 2003-2014
25% 20% 15% 10% 5% 0% -5% -10%
44
2003
2004
2005
2006
2007
2008
2009
2010
2011
2012
2013
2014
DPPK PPMP/EPF DBPP
13,71% 14,23%
8,93% 15,83% 16,22%
-4,00% 21,83% 16,10%
7,62% 12,11%
3,67%
8,57%
DPPK PPIP/EPF DCPP
14,16% 12,02%
7,60% 20,73% 17,98%
-5,92% 24,71% 16,90%
9,01% 13,24%
3,17%
7,71%
DPLK/FIPF
10,70%
8,67%
6,87% 13,99% 11,10%
4,68% 16,16% 10,95%
8,80%
3,64%
7,11%
8,24%
Pension Fund
Dana Pensiun
Grafik 09 Tingkat Pengembalian Investasi Dana Pensiun Berdasarkan Grup Tahun 2014 Graph 09 Return on Investment Pension Fund Based on Grup Year 2014 18%
160
131
150 120 8,33%
10%
8,43%
60
29
10
6,86%
61
7,87%
30
14% 12%
11,47%
90
16%
8% 6% 4%
33
2% 0%
0 GRUP II/ GROUP II
GRUP I/ GROUP I
Jumlah Entitas/Total Entities
GRUP III/ GROUP III
GRUP IV/ GROUP IV
GRUP V/ GROUP V
Tingkat Pengembalian Investasi/Return on Investment
Grafik 10 Tingkat Pengembalian Investasi Menurut Grup dan Program Dana Pensiun Tahun 2014 Graph 10 Pension Fund’s Return on Investment Based on Group and Pension Plan Year 2014 12,02% 10,17% 8,60%
8,55%
8,21% 6,72%
6,92%
10,43% 7,53%
9,64%
9,49%
8,31%
7,14% 6,32% 5,33%
GRUP I/GROUP I
GRUP II/GROUP II
PPMP/DBPP
GRUP III/GROUP III
GRUP IV/GROUP IV
PPIP/DCPP
GRUP V/GROUP V
DPLK/FIPF
Grafik 11 Pertumbuhan Investasi DPLK Tahun 2010-2014 Graph 11 Growth of FIPF Investment Years 2010-2014 40
38,16
35
31,36%
29,05
30
30%
25,56
25
25%
21,56
20
17,78
15
19,73%
21,26%
20%
18,55%
10
15%
13,65%
5 0
35%
2010
2011
2012
Investasi (triliun Rupiah)/Investment (trillion Rupiah)
2013
2014
10%
Pertumbuhan (%)/Growth (%)
45
OTORITAS JASA KEUANGAN INDONESIA
INDONESIA FINANCIAL SERVICES AUTHORITY
Grafik 12 Portofolio Investasi DPLK Tahun 2010 - 2014 Graph 12 FIPF Investment Portfolio Years 2010 - 2014
Lain-lain*/Others*
0,00%
0,07%
0,10%
0,07%
0,25%
Tanah & Bangunan/Land & Building
0,04%
0,03%
0,04%
0,06%
0,05%
Reksadana/Mutual Fund
2,22%
2,82%
3,08%
3,11%
3,66%
Saham/Share
5,85%
5,40%
5,45%
4,81%
5,34%
Obligasi & Sukuk/Bond & Islamic Bond
11,79%
12,70%
12,21%
16,01%
13,67%
SBN/Goverment Bond
28,56%
20,95%
20,27%
17,50%
17,26%
Deposito & Tabungan/Deposit & Saving
51,53%
58,02%
58,86%
58,45%
59,78%
Grafik 13 Tren Investasi Bulanan DPLK Tahun 2014 Graph 13 Monthly Pension Fund Investment Trends Year 2014
Lain-lain*/Others*
18,88
18,55
17,85
17,85
17,18
16,51
16,52
15,68
14,98
14,55
14,20
Tanah & Bangunan/Land & Building
16,93
16,91
16,89
16,88
16,86
16,84
16,82
16,82
16,82
16,61
16,59
16,59
944,50
950,99
992,07
1.319,28
1.300,37
1.265,19
1.253,60
1.336,74
1.388,04
1.246,03
1.326,51
1.331,46
Saham/Share
1.488,06
1.593,26
1.600,24
1.671,82
1.681,42
1.655,28
1.816,40
1.899,28
1.854,46
1.921,42
1.957,40
1.949,87
Obligasi & Sukuk/Bond & Islamic Bond
4.269,52
4.693,02
4.593,45
4.344,94
4.269,14
4.284,91
4.472,20
4.383,80
4.478,11
4.978,62
4.946,06
5.057,30
SBN/Goverment Bond
5.101,61
5.180,24
5.227,03
5.336,56
5.282,08
5.395,69
5.495,67
5.854,91
5.809,14
5.436,07
5.717,11
5.792,75
Reksadana/Mutual Fund
Deposito & Tabungan/Deposit & Saving
46
93,52
17.382,79 17.292,21 17.767,11 18.040,72 18.491,39 18.858,79 18.927,98 19.259,72 19.560,18 20.311,98 20.454,81 20.866,26
Dana Pensiun
Pension Fund
Grafik 14 Investasi DPLK di Pasar Uang dan Pasar Modal Tahun 2010-2014 Graph 14 FIPF Investment in Money Market and Capital Market Years 2010-2014
50%
48,42%
59,78%
58,45%
58,86%
58,02%
60% 51,53% 41,49%
41,00%
41,49%
40,18%
40% 30% 20% 10% 0%
2010
2011
Pasar Modal/Capital Market
2012
2013
2014
Pasar Uang/Money Market
Grafik 15 Tingkat Pengembalian Investasi DPLK Tahun 2010-2014 Graph 15 FPIF’s Return on Investment Years 2010-2014 12
10,95%
10
8,80%
8
7,11%
8,24%
6
3,64%
4 2
2010
2011
2012
2013
2014
DPLK/FIPF
47
OTORITAS JASA KEUANGAN INDONESIA
INDONESIA FINANCIAL SERVICES AUTHORITY
DAFTAR NAMA-NAMA DANA PENSIUN PENSION FUND LIST NAME DANA PENSIUN PEMBERI KERJA/ EMPLOYER PENSION FUND 1
ABBOTT INDONESIA
33
BASF INDONESIA
2
ANGKASA PURA I
34
BERSAMA PDAM SELURUH INDONESIA
3
ANGKASA PURA II
35
BINA ADHI SEJAHTERA
4
ANTAM
36
BIRO KLASIFIKASI INDONESIA
5
APAC INTI CORPORA
37
BOC INDONESIA
6
ASDP
38
BPD BENGKULU
7
ASKRIDA
39
BPD DI YOGYAKARTA
8
ASTRA DUA
40
BPD ISTIMEWA ACEH
9
ASTRA SATU
41
BPD JAMBI
10
ASURANSI RAMAYANA
42
BPD KALIMANTAN SELATAN
11
AVENTIS PHARMA MP
43
BPD LAMPUNG
12
AVESTA CONTINENTAL PACK
44
BPD MALUKU
13
AVRIST (D/H AIA INDONESIA)
45
BPD NTB
14
BAKRIE
46
BPD NUSA TENGGARA TIMUR
15
BANGKOK BANK
47
BPD PAPUA
16
BANK BUKOPIN
48
BPD SULAWESI SELATAN
17
BANK CENTRAL ASIA
49
BPD SULAWESI TENGAH
18
BANK CIMB NIAGA
50
BPD SULAWESI TENGGARA
19
BANK DKI
51
BPD SULAWESI UTARA
20
BANK INDONESIA
52
BPD SUMATERA BARAT
21
BANK MANDIRI
53
BPD SUMATERA SELATAN & BANGKA BELITUNG
22
BANK MANDIRI DUA
54
BPK PENABUR
23
BANK MANDIRI EMPAT
55
BUKIT ASAM
24
BANK MANDIRI SATU
56
CARDIG GROUP
25
BANK MANDIRI TIGA
57
CEDEFINDO
26
BANK NEGARA INDONESIA
58
CHEVRON PACIFIC INDONESIA D/H CALTEX PACIFIC
27
BANK PEMBANGUNAN DAERAH JAWA BARAT DAN
INDONESIA
BANTEN, TBK
59
CITAS OTIS ELEVATOR
28
BANK PEMBANGUNAN DAERAH RIAU
60
CITIBANK, N.A.
29
BANK RAKYAT INDONESIA
61
CITRA LINTAS INDONESIA
30
BANK TABUNGAN NEGARA
62
DAI NIPPON PRINTING INDONESIA
31
BANK WINDU D/H MULTICOR
63
DANA PENSIUN PEMBERI KERJA UKHUWAH UMI
32
BAPTIS INDONESIA
64
DANAPERA (D/H. BIMANTARA)
65
DANAREKSA
48
Dana Pensiun
66 67
Pension Fund
DELTA DJAKARTA
102
JAKARTA INTERNATIONAL HOTELS & DEVELOPMENT
DIREKSI DAN KARYAWAN PT ASURANSI PAROLAMAS
103
JASA MARGA
68
DOK DAN PERKAPALAN SURABAYA
104
JASA RAHARJA
69
DOK KODJA BAHARI GROUP
105
JASA TIRTA II
70
DYSTAR CILEGON IURAN PASTI
106
JIWASRAYA
71
EAST JAKARTA INDUSTRIAL PARK
107
KALBE FARMA
72
ELECTROLUX INDONESIA
108
KALTIM PRIMA COAL
73
ELNUSA
109
KARTIKA CHANDRA
74
ESSENCE INDONESIA
110
KARYAWAN BEESKA NTB
75
EVEREADY INDONESIA
111
KARYAWAN GRAND HYATT BALI
76
FREEPORT INDONESIA
112
KARYAWAN INDOCEMENT TUNGGAL PRAKARSA
77
GALVA
113
KARYAWAN JAMSOSTEK
78
GARAM
114
KARYAWAN KOPERASI
79
GARUDA INDONESIA
115
KARYAWAN MOBIL OIL INDONESIA INC. (DAPEKAMI)
80
GEREJA KRISTEN INDONESIA
116
KARYAWAN PT COCA-COLA INDONESIA
81
GEREJA PROTESTAN DI INDONESIA BAGIAN BARAT
117
KARYAWAN PT IGASAR
82
GEREJA-GEREJA KRISTEN JAWA
118
KARYAWAN PT INDUSTRI SANDANG NUSANTARA
83
GOODYEAR INDONESIA
119
KARYAWAN PT PAL INDONESIA
84
GREJA KRISTEN JAWI WETAN
120
KARYAWAN PT PINDAD
85
GUNUNG MADU
121
KARYAWAN PUPUK KUJANG
86
GUNUNG MULIA
122
KARYAWAN SEMEN BATURAJA
87
HARAPAN SEJAHTERA
123
KARYAWAN STAF PT KEBON AGUNG
88
HKBP
124
KARYAWAN TASPEN
89
HOTEL INDONESIA INTERNASIONAL
125
KERTAS LECES
90
HUTAMA KARYA
126
KIMIA FARMA
91
IBM INDONESIA
127
KOMPAS GRAMEDIA
92
INDO KORDSA (D/H BRANTA MULIA)
128
KONFERENSI WALIGEREJA INDONESIA
93
INDOKEMIKA JAYATAMA
129
KONIMEX
94
INDOLIFE GROUP
130
KRAKATAU STEEL
95
INDOMOBIL GROUP
131
KRAMA YUDHA RATU MOTOR
96
INFOMEDIA NUSANTARA
132
KRAMA YUDHA TIGA BERLIAN MOTORS
97
INHUTANI
133
LEMBAGA ALKITAB INDONESIA
98
INTER PACIFIC
134
LEMBAGA KATOLIK YADAPEN
99
INTI
135
LEN INDUSTRI
100
IPTN
136
LIA
101
IURAN PASTI BOGASARI
137
LKBN ANTARA
138
LUX INDONESIA
49
OTORITAS JASA KEUANGAN INDONESIA
INDONESIA FINANCIAL SERVICES AUTHORITY
139
MANDOM INDONESIA
171
PEMBINA POTENSI PEMBANGUNAN
140
MANFAAT PASTI BOGASARI
172
PENDIDIKAN CENDEKIA UTAMA
141
MANFAAT PASTI UNILEVER INDONESIA
173
PERHIMPUNAN PENDIDIKAN DAN PENGAJARAN KRISTEN
142
MECOSIN INDONESIA
143
MERCK INDONESIA
144
MITRA KRAKATAU
145
MITSUBISHI KRAMA YUDHA MOTORS AND
PETRA 174
PERHUTANI
175
PERKEBUNAN
176
PERTAMINA
MANUFACTURING
177
PERTANI
146
MUHAMMADIYAH
178
PERUMNAS
147
MULTI BINTANG INDONESIA
179
PERUSAHAAN PELABUHAN DAN PENGERUKAN
148
NATOUR
180
PFIZER INDONESIA
149
NINDYA KARYA
181
PGI
150
OTORITAS JASA KEUANGAN
182
PPIP-PUSRI
151
PANIN BANK
183
PROCTER & GAMBLE HOME PRODUCTS INDONESIA
152
PEGADAIAN
184
PROGRAM IURAN PASTI KRAMA YUDHA RATU
153
PEGAWAI BPD BALI
154
PEGAWAI GELORA SENAYAN
155
PEGAWAI INDAH KARYA
156
PEGAWAI PEMBANGUNAN JAYA GROUP
157
PEGAWAI PERUM PERURI
158
PEGAWAI PT AEROWISATA
159
PEGAWAI PT BANK SUMUT
160
PEGAWAI PT BPD JATIM
161
PEGAWAI PT BPR JATIM
162
PEGAWAI PT PERSERO BATAM
163
PEGAWAI RUMAH SAKIT BUDI KEMULIAAN
164
PEGAWAI UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA
165
PEGAWAI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG
166
PEGAWAI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PROF. DR.
MOTOR 185
PT ASURANSI JASA INDONESIA
186
PT BANK PEMBANGUNAN DAERAH JAWA TENGAH
187
PT BANK PEMBANGUNAN KALTENG
188
PT BPD KALIMANTAN BARAT
189
PT BRANTAS ABIPRAYA
190
PT ISTAKA KARYA
191
PT MASKAPAI REASURANSI INDONESIA
192
PT OTSUKA INDONESIA
193
PT PLN (PERSERO)
194
PT POS INDONESIA (PERSERO)
195
PT RHEEM INDONESIA
196
PT SEPATU BATA
197
PT TRAKINDO UTAMA
HAMKA
198
PUPUK KALIMANTAN TIMUR
167
PEKERJA HOTEL ARYADUTA JAKARTA
199
PUPUK KALTIM GROUP
168
PELINDO PURNAKARYA
200
PURBAYA
169
PELNI
201
PUSRI
170
PEMBANGUNAN PERUMAHAN
202
RAJAWALI NUSANTARA INDONESIA
50
Dana Pensiun
Pension Fund
203
RSUD AL IHSAN
237
WYETH INDONESIA
204
RUMAH SAKIT ISLAM JAKARTA
238
YADIKA
205
SAMUDERA INDONESIA
239
YAKKUM
206
SARI HUSADA
207
SATYAWACANA
208
SEKOLAH KRISTEN
209
SEMEN CIBINONG
210
SEMEN GRESIK
211
SEMEN PADANG
212
SEMEN TONASA
213
SIDO MUNCUL
214
SINT CAROLUS
6
AVRIST, DPLK D/H. AIA INDONESIA
215
SKU PT UKINDO
7
AXA, DPLK
216
SMART
8
BANK MASPION, DPLK
217
SOUTH PACIFIC VISCOSE
9
BANK RAKYAT INDONESIA, DPLK
218
SWADHARMA INDOTAMA FINANCE
10
BPD JAWA BARAT DAN BANTEN, DPLK
219
TAMBI
11
BPD JAWA TENGAH, DPLK
220
TELKOM
12
BRINGIN JIWA SEJAHTERA, DPLK
221
TIGARAKSA SATRIA
13
CENTRAL ASIA RAYA, DPLK
222
TIRTA KAMUNING
14
DPLK BUMIPUTERA
223
TIRTA NUSANTARA
15
DPLK MEGA LIFE
224
TOKIO MARINE INDONESIA
16
EQUITY LIFE INDONESIA, DPLK
225
TOYOTA ASTRA
17
INDOLIFE PENSIONTAMA, DPLK
226
TRIPUTRA
18
JIWASRAYA, DPLK
227
UNGGUL INDAH CAHAYA
19
KRESNA, DPLK D/H. MIRALIFE, DPLK
228
UNIVERSITAS ISLAM BANDUNG
20
MANDIRI DPLK
229
UNIVERSITAS MERDEKA MALANG
21
MANULIFE INDONESIA, DPLK
230
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SUMATERA UTARA
22
PASARAYA, DPLK
231
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
23
PT BANK MUAMALAT INDONESIA, DPLK
232
UNIVERSITAS SURABAYA
24
PT BANK NEGARA INDONESIA (PERSERO) TBK, DPLK
233
UNIVERSITAS TRISAKTI
25
SINARMAS MSIG, DPLK (D/H EKA LIFE, DPLK)
234
WIDATRA BHAKTI
235
WIJAYA KARYA PPIP
236
WIJAYA KARYA PPMP
DANA PENSIUN LEMBAGA KEUANGAN/ FINANCIAL INSTITUTION PENSION FUND 1
AIA FINANCIAL, DPLK
2
ALLIANZ INDONESIA, DPLK
3
ASURANSI JIWA GENERALI INDONESIA, DPLK
4
ASURANSI JIWA TUGU MANDIRI, DPLK
5
AVIVA INDONESIA (D/H WINTERTHUR LIFE INDONESIA), DPLK
51
Disclaimer
Disclaimer
OJK telah berupaya memastikan kualitas data pada publikasi ini. Namun demikian, OJK tidak bertanggung jawab dalam hal terdapat ketidak-akuratan atau ketidak-lengkapan dalam penyajian data pada publikasi ini dan OJK tidak akan bertanggung jawab atas kerugian yang ditimbulkan dari penggunaan data pada publikasi ini.
While FSA endeavours to ensure the quality of this publication, FSA does not accept any responsibility for the accuracy, completeness or currency of material included in this publication, and will not be liable for any loss or damage arising out of any use of, or relince on this publication.
Kritik dan Saran Kritik dan saran dapat disampaikan kepada/Critics and suggestion can be submitted to: Direktorat Statistik dan Informasi Industri Keuangan Non Bank Gedung Menara Merdeka Lantai 22 - 23, Jalan Budi Kemuliaan I No. 2 Jakarta Pusat 10110 email:
[email protected]
OTORITAS JASA KEUANGAN INDONESIA
54
INDONESIA FINANCIAL SERVICES AUTHORITY