Balanced Scorecard Sebagai Penilaian Kinerja Usaha Jasa Restoran
Dr. I Gusti Bagus Rai Utama, SE., M.MA., MA.
Pengukuran Kinerja dengan Balanced Scorecard • Balanced Scorecard mengembangkan seperangkat tujuan unit bisnis melampaui rangkuman ukuran finansial, yang mampu membuat eksekutif perusahaan mengukur seberapa besar unit bisnis mereka menciptakan nilai bagi para pelanggan perusahaan saat ini dan yang akan datang, serta seberapa banyak perusahaan harus meningkatkan kapabilitas internal dan investasi dalam sumber daya manusia. Dr. I Gusti Bagus Rai Utama, SE., M.MA., MA.
Model Implementasi Visi dan Strategi dalam Balanced Scorecard Keuangan
Pelanggan
Visi dan Strategi
Pembelajaran dan Pertumbuhan Dr. I Gusti Bagus Rai Utama, SE., M.MA., MA.
Proses Internal
Kinerja Keuangan • Penilaian kinerja perusahaan yang diukur dari rasio – rasio keuangan yang ada pada neraca dan laporan laba rugi Restoran Sedap untuk tahun yang berakhir 31 Desember 2005 sampai dengan 2009. Indikator yang diukur yaitu : – Rasio Likuiditas, yaitu current ratio dan quick ratio – Rasio Solvabilitas, yaitu rasio total debt to asset dan rasio total debt to equity – Rasio Rentabilitas – Rasio Profitabilitas, yaitu rasio pengembalian ekuitas
Dr. I Gusti Bagus Rai Utama, SE., M.MA., MA.
Kinerja Pelanggan • Penilaian kinerja perusahaan yang diukur dari kepuasan tamu yang menginap di Restoran Sedap Untuk menentukan tingkat kepuasan pelanggan yang dinilai dari pernyataan konsumen mengenai pelayanan yang mereka peroleh. Indikator yang diukur yaitu: – Dimensi bukti langsung/direct evidence – Dimensi kemampuan/capability – Dimensi jaminan/guaranty – Dimensi daya tanggap/attention – Dimensi empati/trust Dr. I Gusti Bagus Rai Utama, SE., M.MA., MA.
Kinerja Proses Bisnis Internal • Penilaian kinerja perusahaan yang diukur dari waktu penyelesaian jasa yang diperlukan RESTORAN untuk melayani kebutuhan tamu. Indikator yang diukur adalah perbandingan waktu yang dipakai dengan standar waktu yang telah ditetapkan.
Dr. I Gusti Bagus Rai Utama, SE., M.MA., MA.
Kinerja Pembelajaran dan Pertumbuhan •
Penilaian kinerja perusahaan yang diukur dari kepuasan karyawan serta produktivitas karyawan di Restoran Sedap yang dapat diketahui dari jawaban karyawan atas kuisioner yang diberikan. Indikator yang diukur yaitu : – Dimensi pencapaian – Dimensi penghargaan – Dimensi pekerjaan – Dimensi tanggungjawab – Dimensi pengembangan diri – Dimensi tempat kerja – Dimensi hubungan antar pribadi – Dimensi kebijakan perusahaan – Dimensi pengawasan supervisi – Dimensi keamanan kerja
Dr. I Gusti Bagus Rai Utama, SE., M.MA., MA.
Studi Kasus Teknik Analisis BSC
Dr. I Gusti Bagus Rai Utama, SE., M.MA., MA.
Penilaian Kinerja Perspektif Keuangan
Dr. I Gusti Bagus Rai Utama, SE., M.MA., MA.
CONTOH KASUS Penilaian Current Ratio Restoran Sedap Periode 2006–2010
Tahun
Current Ratio
2006
104,45%
2007
104,02%
2008
109,48%
2009
110,67%
2010
113,48%
Rasio rata-rata ( X ) S X–S X+S
Standar Rasio Historis 104,33% 112,51% 104,33% 112,51% 104,33% 112,51% 104,33% 112,51% 104,33% 112,51% 108,42% 4,086% 104,33% 112,51%
Dr. I Gusti Bagus Rai Utama, SE., M.MA., MA.
Hasil Cukup Baik
Kurang Baik Cukup Baik Cukup Baik
Baik
Penilaian Quick Ratio Restoran Sedap Periode 2006 – 2010 Tahun
Quick Ratio
Standar Rasio Historis
Hasil
2006
101,19%
Cukup Baik
2007
100,63%
2008
105,97%
2009
107,08%
2010
109,77%
Rasio rata-rata ( X ) S
101,01% 108,85% 101,01% 108,85% 101,01% 108,85% 101,01% 108,85% 101,01% 108,85% 104,93% 3,924%
X–S
101,01%
X+S
108,85%
Dr. I Gusti Bagus Rai Utama, SE., M.MA., MA.
Kurang Baik Cukup Baik Cukup Baik Baik
Penilaian Total Asset to Total Debt Restoran Sedap Periode 2006 – 2010 Tahun
Total Asset to Total Debt 2006 51,53% 2007 50,82% 2008 49,55% 2009 48,57% 2010 50,18% Rasio rata-rata ( X )
Standar Rasio Historis Hasil 48,99% - 51,27% 48,99% - 51,27% 48,99% - 51,27% 48,99% - 51,27% 48,99% - 51,27% 50,13%
S
1,14%
X-S
48,99%
X+S
51,27% Dr. I Gusti Bagus Rai Utama, SE., M.MA., MA.
Baik Cukup Baik Cukup Baik Kurang Baik Cukup Baik
Penilaian Total Equity to Total Debt Restoran Sedap Periode 2006 – 2010 Tahun
Total Equity to Total Debt
Standar Rasio Historis
Hasil
2006
106,32%
96,05% - 105,19%
Baik
2007
103,34%
96,05% - 105,19%
Cukup Baik
2008
98,24%
96,05% - 105,19%
Cukup Baik
2009
94,46%
96,05% - 105,19%
Kurang Baik
2010
100,75%
96,05% - 105,19%
Cukup Baik
Rasio rata-rata ( X ) S
100,62% 4,57%
X–S
96,05%
X+S
105,19% Dr. I Gusti Bagus Rai Utama, SE., M.MA., MA.
Penilaian Rentabilitas Ekonomi Restoran Sedap Periode 2006 – 2010 Tahun
Standar Rasio Historis
Hasil
2006
R E 34,87%
31,89% - 42,75%
Cukup Baik
2007
29,57%
31,89% - 42,75%
Kurang Baik
2008
37,50%
31,89% - 42,75%
Cukup Baik
2009
41,37%
31,89% - 42,75%
Cukup Baik
2010
43,27%
31,89% - 42,75%
Baik
Rasio rata-rata ( X )
37,32%
S X–S X+S
5,43% 31,89% 42,75%
Dr. I Gusti Bagus Rai Utama, SE., M.MA., MA.
Penilaian Profitabilitas Restoran Sedap Periode 2005 – 2009 Profitabilitas Tahu n 2006 31,24% 2007 26,45% 2008 28,89% 2009 32,22% 2010 25,74% Rasio rata-rata ( X ) S X-S X+S
Standar Rasio Historis 26,06% - 31,76% 26,06% - 31,76% 26,06% - 31,76% 26,06% - 31,76% 26,06% - 31,76% 28,91% 2,85% 26,06% 31,76%
Dr. I Gusti Bagus Rai Utama, SE., M.MA., MA.
Hasil Cukup Baik Cukup Baik Cukup Baik Baik Kurang Baik
Tabel Pengolahan Data Kepuasan Pelanggan Indeks Kepuasan Pelanggan
Dimensi
Hasil kinerja perspektif Pelanggan
Bukti Langsung / Direct Evidence
(0.232)
Baik
Keandalan / Capability
(0.160)
Sangat Baik
Jaminan / Guarantee
0.205)
Baik
Daya Tanggap/ Attention
(0.278)
Baik
Empati / Trust
(0.170)
Baik
Rata - rata
(0.21)
Baik
Dr. I Gusti Bagus Rai Utama, SE., M.MA., MA.
Perkembangan Tingkat Produktivitas Karyawan Pada Restoran Sedap tahun 2006 – 2010 Tahun
Pendapatan (Rp)
Karyawan Produktivitas (Rp)
Perkembanagan Rupiah
2006 2007 2008 2009 2010
1.957.043.060 1.850.928.646 2.205.780.223 2.418.006.552 2.543.697.588
53 53 61 66 69
%
36.925.341 34.923.182 (2.002.159) (5,42) 36.160.332 1.237.150 3,54 36.636.463 476.131 1,31 36.865.182 228.716 0,62
Dr. I Gusti Bagus Rai Utama, SE., M.MA., MA.
Tabel Pengolahan Data Kepuasan Karyawan Dimensi Pencapaian
Indeks Kepuasan Karyawan (0.295)
Hasil kinerja perspektif Karyawan Cukup Baik
Penghargaan
(0.444)
Sangat Tidak Baik
Pekerjaan
(0.307)
Cukup Baik
Tanggung Jawab
(0.272)
Cukup Baik
Pengembangan Diri
(0.316)
Cukup Baik
Tempat Kerja
(0.330)
Tidak Baik
Hubungan antar pribadi Kebijakan Perusahaan Pengawasan Supervisi
Cukup Baik Baik Baik
Keamanan Kerja
(0.319) (0.271) (0.262) (0.273)
Rata – rata
(0.31)
Cukup Baik
Dr. I Gusti Bagus Rai Utama, SE., M.MA., MA.
Baik