BAB II IDENTIFIKASI DATA
A. Profil 1. Liswindio Apendicaesar Pada perancangan buku omnibus sastra grafis ini penulis berkolaborasi dengan seorang pengarang muda bernama Liswindio Apendicaesar, dengan tujuan karya sastra yang diangkat menjadi omnibus ini tidak hanya menarik untuk dibaca dan dinikmati melainkan dapat memberikan manfaat melalui pesan dan informasi yang terkandung di dalam buku ini. Gagasan dan ide yang dibuat dalam perancangan buku ini merupakan kesepakatan bersama penulis dan pengarang untuk menciptakan sebuah karya yang baru dan inovatif. Liswindio Apendicaesar atau yang akrab di sapa dengan nama Dio lahir 27 Juni 1992 di Bogor, tumbuh dan berkembang di lingkungan keluarga yang sangat menjunjung budaya baca dan tulis. Berawal dari tugas puisi sederhana di Sekolah Dasar. Bakat keseniannya muncul ketika ia mengenyam pendidikan di Sekolah Menengah Pertama dengan tugas puisi yang lebih sukar menggunakan aturan baris, bait, dan rima. Selain tugas-tugas sekolah dia juga aktif di kegiatan ekstrakulikuler madding di SMP. Bakat tulis-menulis dia semakin meningkat di SMA, tugas bahasa Inggris resensi novel, novel klasik yang berjudul “Robinson Cruose” termasuk sastra Inggris menjadi pilihannya. Setamat SMA, Dio melanjutkan studi di Fakultas Kedokteran, Universitas Sebelas Maret, Surakarta. Selama di bangku kuliah Liswindio Apendicaesar merupakan mahasiswa yang aktif. Memutuskan mengambil studi di bidang Kedokteran, bisa saja memiliki minat dan bakat yang sama sekali tidak
5
6
berhubungan dengan bidang yang dipelajarinya. Hal ini tentu menjadi nilai positif baginya ketika ia dapat mengasah potensinya sekaligus menyeimbangkan dengan hardskill-nya. Berbagai puisi, prosa, essai diciptakan dan dituangkan di blognya fateisinevitability.blogspot.co.id, dengan tujuan untuk lebih mengembangkan, mengasah, dan memacu bakatnya. Dio memposting blognya dengan bahasanbahasan yang berhubungan dengan pemerolehan nilai-nilai kehidupan, beberapa postingannya menggunakan bahasa Inggris. Dio juga aktif mengirimkan karya tulisnya ke sejumlah penerbit lokal, nasional, hingga internasional seperti surat kabar, media online, dan majalah. a.
Data Pribadi Nama Lengkap (Panggilan)
: Liswindio Apendicaesar (Dio)
Tempat Tanggal Lahir
: Bogor, 27 Juni, 1992
Alamat I (Asal)
: Jln. Raya Cipayung no. 79c RT 01 RW 02, Hotel Liswinds, Cipayung, Kelurahan Cipayung, Kecamatan Megamendung, Bogor 16770, Jawa Barat.
Alamat II (Sekarang)
: Jln. Antariksa II Gg. Venus no. 01, Ngoresan, Jebres, Surakarta 57126, Jawa Tengah.
Jenis Kelamin
: Laki-laki
E-mail
:
[email protected]
Website
: http://fateisinevitability.blogspot.com
Nomor Telepon
: +62 852 8324 6899
Hobi
: membaca dan menulis
7
b. Riwayat Pendidikan 1) 2010-sekarang, Fakultas Kedokteraran, Universitas Sebelas Maret, Surakarta 2) 2007-2010 SMA Kolese Kanisius, Jakarta 3) 2004-2007 SMP Regina Pacis, Bogor 4) 1998-2004 SD Amaliah, Ciawi, Bogor 5) 1995-1998 TK Melati, Megamendung, Bogor
2. Pelatihan, Kursus dan Seminar Yang Pernah Diikuti a. Medical Symposium of Actual and Practical Management of Pain in General Aspect 2012 b. Medical Symposium of Actual and Applicable Management of Emergency Cases in Daily Practise 2012 c. 5th Annual Conference of Economic Forum: Tourism-Basis Economy and Its Role Towards Development of Infrastructure in Indonesia 2012 d. International Seminar of Humanitarian Law, Human Rights, and Political Interest 2011 e. Kumon Mathematics Level K 100 f. English for Teenagers (2004-2005) and English for Adults (2005-2007) di lembaga bimbingan belajar LIA g. Science Camp 2005 di Taman Mini Indonesia IPTEK
8
3. Pengalaman Berorganisasi a. Koordinator Acara International Nature Loving Association (INLA) Parents’ Day 2015 di Surakarta b. Panitia OSPEK Universitas Sebelas Maret 2013 c. Ketua Debat Students English Forum (SEF) di UNS 2012 d. Relawan di Social Action “We Need To Talk!” Hosted By YOUTH! e. Panitia Kesekretariatan Try Out SNMPTN 2011 Untuk SMA/SMK, Fakultas Kedokteran, Universitas Sebelas Maret f. Panitia MOS Debate and Critical Thinking Division Kolese Kanisius 2009 g. Panitia Kesekretariatan di Canisius College Cup (CC CUP) 2009 h. Koordinator Scientific Triathlon Competition in Canisius Science Art and Language on Festival (CASANOVA) 2009 i. Ketua di Canisius Science Club (CSC) 2009 j. Wakil Ketua Canisius Science Club (CSC) 2008 k. Bendahara Majelis Perwakilan Kelas (MPK) di SMP 2005-2006
9
4. Profil PT. Bentang Pustaka yang akan Menerbitkan Buku Terlahir
Gambar 1 : Logo PT. Bentang Pustaka.
Bentang Pustaka dahulu bernama Bentang Budaya. Didirikan oleh Buldanul Khuri pada 1994, Bentang dapat dicatat sebagai pelopor berdirinya penerbit-penerbit alternatif di Yogyakarta. Bentang Budaya adalah suatu lembaga penerbitan yang memilih tema-tema utama di seputar seni-sastra-budaya-filsafat. Buku-buku Bentang punya sentuhan khas pada sampulnya, dari karikatur sampai lukisan surealis yang dibingkai keren dan apik. Setelah hampir sepuluh tahun berdiri sendiri dan dengan beberapa masalah yang dihadapi, akhirnya pada tahun 2004 Bentang Budaya diakuisisi oleh Mizan. Awal mulanya berasal dari pertemanan Buldanul Khuri bersama dengan Gangsar Sutrisno, Manajer Promosi Penerbit Mizan, dan namanya berubah menjadi Bentang Pustaka. Sejak saat itu Bentang Pustaka semakin berkibar namanya, pada tahun 2013 mulailah muncul beberapa divisi yang lebih beragam sesuai jenis bukunya. Antara lain, Bentang Pustaka untuk cerita fiksi dan non fiksi dewasa, Bentang Belia untuk cerita fiksi remaja, B-First untuk buku penunjang pelajaran, Bentang Komik untuk buku dengan isi komik atau ilustrasi gambar, Bentang Populer untuk novel travelling dan non fiksi remaja, dan Bunyan untuk buku-buku keagamaan.
10
Hingga saat ini Bentang Pustaka masih mengibarkan sayap. Semakin banyak penulis dan buku-buku terbitan Bentang yang menjadi bestseller. Beberapa buku Bentang yang bestseller, seri Laskar Pelangi karya Andrea Hinata, seri Supernova karya Dewi Lestari, seri Muhammad karya Tasaro GK, seri The Naked Traveller karya Trinity, dan sebagainya. Berikut ini adalah buku-buku yang pernah diterbitkan oleh PT. Bentang Pustaka:
Gambar 2 : Buku Supernova Inteligensi Embun Pagi. Sumber: Dokumentasi PT. Bentang Pustaka.
11
Gambar 3 : Buku Memeluk Masa Lalu. Sumber: Dokumentasi PT. Bentang Pustaka.
Gambar 4 : Buku Tiny Acts of Love. Sumber: Dokumentasi PT. Bentang Pustaka.
12
B. Data Produk Liswindio Apendicaesar Karya tulis Dio dalam bidang jurnalistik yang telah dimuat di beberapa media online lokal dan internasional: 1.
“Iman di Tengah Kesenjangan Nasib: Memamerkan ‘Tuhan’” Dimuat Dalam Kolom Analisis di IndoProgress. Akses online: http://indoprogress.com/2016/03/iman-di-tengah-kesenjangannasib-memamerkan-tuhan/ (4 Maret 2016).
2.
“Why I Choose Not To Believe” Dimuat di Kolom Faith and Spirituality di Majalah Online Magdalene. Akses
online:
http://magdalene.co/news-705-why-i-choose-not-to-
believe.html (17 Februari 2016). 3.
“Terrorism, School, and Morals” Dimuat di Kolom Your Letters di The Jakarta Post (28 Januari 2016).
4.
“Gender Equality in Spirituality; The Revival of Female Monks in Theravada Buddhism” Dimuat di The Lighthouse di Medium. Akses
online:
https://medium.com/the-lighthouse/gender-equality-in-
spirituality-the-revival-of-female-monks-in-indonesian-theravadabuddhism-63ade837ec8 (15 September 2015). 5.
“Inteligensi Buatan, Ketika Fiksi Menjadi Nyata” Dimuat di TechInAsia Indonesia. Akses online: https://id.techinasia.com/talk/inteligensi-buatan-ketika-fiksimenjadi-nyata/ (31 August 2015).
6.
“Lebaran and Reconciliation” Dimuat di Kolom Opinion di The Jakarta Post.
13
Akses online: http://www.thejakartapost.com/news/2015/07/14/lebaran-andreconciliation.html (14 Juli 2015). 7.
“Marriage Matters, and Thus We Need Equality” Dimuat di Kolom Opinion di The Jakarta Post. Akses online: http://www.thejakartapost.com/news/2015/07/04/marriagematters-and-thus-we-need-equality.html (4 Juli 2015).
8.
“Menyambut ASEAN Economic Community” Dimuat di businesslounge.co.id Majalah Bisnis Online oleh Vibiz Consulting Group. Akses
online:
http://businesslounge.co.id/2015/06/29/menyambut-asean-
economic-community/ (29 Juni 2015). 9.
“Meet The Inspiring Senior of AMSA-Indonesia: Adhitya Sigit Ramadianto” Dimuat di ARBOR VITAE E-Magazine 7th Edition. Akses online: http://issuu.com/amsaindonesia/docs/arbor_vitae_7th_edition (2014).
10.
“What I Call as Common Civilians” Dimuat di ARBOR VITAE E-Magazine 6th Edition. Akses online: http://issuu.com/amsaindonesia/docs/arbor_vitae_6th_edition (2014).
14
C. Target Market Karya Liswindio Apendicaesar Sasaran dari pembuatan buku omnibus ini meliputi berbagai macam segmentasi, jika dilihat dari segmentasi Geografis dan Demografis adalah sebagai berikut: 1. Geografis -
Masyarakat yang berada di wilayah Surakarta dan sekitarnya.
2. Demografis a.
Umur
b. Jenis kelamin c.
Agama
d. Pendidikan
: Dari umur 21th – 35th : Laki-laki dan perempuan : Semua agama : Mahasiswa dan Sederajat.
e.
Kelas sosial
: Semua lapisan masyarakat
f.
Pekerjaan
: Pelajar, Mahasiswa, Pekerja kantoran, dls.