BAB 4 SISTEM YANG DIUSULKAN
4.1 Sistem yang Diusulkan 4.1.1 Narasi Sistem informasi perpustakaan berbasis web pada universitas Tama Jagakarsa hanya dapat digunakan oleh anggota perpustakaan baik itu mahasiswa maupun dosen universitas Tama Jagakarsa. Seluruh mahasiswa dan dosen yang ada di universitas Tama Jagakarsa akan langsung terdaftar secara otomatis menjadi anggota perpustakaan ketika mereka mulai bergabung kedalam universitas tama jagakarsa dan akan mendapatkan kartu anggota perpustakaan. Web perpustakaan universitas Tama Jagakarsa ini terdapat berbagai fitur yang dapat mempermudah anggota untuk mengakses fasilitas perpustakaan yang ada, seperti : pencarian buku, pemesanan buku (booking), melihat status booking, melihat History peminjaman buku, memberikan usulan kepada perpustakaan buku-buku apa saja yang harus ditambahkan kedalam koleksi perpustakaan, serta melihat informasi lain yang ada pada web perpustakaan tersebut. Untuk dapat menggunakan fasilitas web secara penuh, anggota harus melakukan login terlebih dahulu dengan memasukkan ID dan password pada halaman Login. Setelah anggota melakukan login, maka akan muncul tampilan layar home yang berisi menu utama dari web perpustakaan tersebut.
93
94 Bila ingin melakukan pencarian buku, anggota perpustakaan dapat menggunakan fasilitas mesin pencari yang dapat mempermudah anggota menemukan buku yang di cari atau dibutuhkan dengan memilih salah satu keyword yang akan digunakan, seperti : judul, penerbit, pengarang. Setelah itu mesin pencari akan menampilkan hasil pencarian yang disertai dengan letak rak penyimpanan buku yang di cari serta jumlah buku yang tersedia. Anggota perpustakaan dapat melakukan booking (pemesanan) buku secara online melalui web perpustakaan jika stok buku tersebut masih tersedia. Jika stok buku yang ingin dipesan sudah habis, maka buku tersebut tidak bisa dipesan. Untuk dapat memesan buku, sebelumnya anggota harus melakukan pencarian buku yang ingin dipesan dengan menggunakan mesin pencari, kemudian sistem akan menampilkan hasil pencarian buku. Untuk melihat detail buku tersebut, anggota dapat menekan tombol select, dan sistem akan menampilkan detail buku yang dimaksud. Jika stok buku tersebut masih ada, maka anggota dapat memesan buku dengan menekan tombol booking. Setelah melakukan booking, anggota dapat melihat status booking anggota pada halaman status booking. Sesuai dengan aturan yang berlaku, buku yang sudah dibooking dapat diambil paling lambat 1x24 jam. Jika tidak, maka buku yang sudah dibooking tersebut akan dibatalkan. Anggota dapat melakukan peminjaman buku yang sebelumnya telah di booking dengan memberikan ID Booking kepada bagian administrasi. Bagian administrasi kemudian akan mengambil buku yang dimaksud. Pada saat peminjaman buku, akan dilakukan pemeriksaan kondisi buku. Jika buku dalam keadaan rusak, maka buku tidak dapat dipinjam dan akan diberikan pada bagian
95 pemeliharaan. Jika buku dalam keadaan baik, maka bagian administrasi akan menulis id peminjam yang tercantum dalam kartu anggota perpustakaan dan tanggal peminjaman pada form peminjaman yang ada di belakang buku. Karena perpustakaan memiliki koleksi buku yang masih terbatas, anggota seringkali tidak menemukan buku yang mereka inginkan. Oleh karena itu, anggota dapat memberikan usulan buku kepada perpustakaan untuk menambah koleksi mereka. Untuk memberikan usulan buku kepada perpustakaan, anggota dapat menggunakan fasilitas usulan buku yang terdapat di web perpustakaan. Pada halaman usulan buku, anggota dapat memasukkan data-data dari buku yang akan mereka sarankan kepada perpustakaan, seperti : judul buku, nomor ISBN, pengarang, dan penerbit. Setelah memasukkan data-data buku, anggota menekan tombol submit dan buku yang mereka usulkan akan terdaftar kedalam database perpustakaan. Pada setiap awal semester, bagian pengadaan akan membuat daftar usulan buku (DUB) berdasarkan saran yang diajukan oleh anggota melalui web perpustakaan maupun saran yang diajukan oleh anggota secara manual. Kemudian daftar usulan tersebut akan diberikan kepada Kepala Perpustakaan untuk disetujui. Jika disetujui maka Kepala Perpustakaan akan memberikankan daftar usulan buku tersebut kepada pihak kampus untuk diproses lebih lanjut apakah buku tersebut akan disetujui untuk dibeli atau tidak.
96 4.1.2 Class Diagram
Gambar 4.1 Class Diagram
97 4.1.3 Use Case Diagram 4.1.3.1 Use Case Diagram sebagai user SistemInformasiPerpustakaanUniversitas Tama JagakarsaBerbasis Web
SearchBuku
Melihathistory peminjaman
Melakukanbooking buku
Melihatstatus booking Bagian_administrasi
Anggota_Perpustakaan
Mengubahstatus bookingmenjadi peminjaman
ChangePassword
Mengisisaran pengadaanbuku
Melihatsaranpengada anbukuolehanggota
Bagian_Pengadaan Membuatdaftar usulanbuku
Gambar 4.2 Use Case Diagram sebagai user
98 4.1.3.2 Use Case Diagram Pengaturan Database Perpustakaan
Gambar 4.3 Use Case Diagram Pengaturan Database Perpustakaan
4.1.4 Perancangan Database 1. Tabel Master Buku Field
Key
Id_Buku
PK
Tipe
Length
Keterangan
Char
10 ID buku
ISBN
Char
15 No ISBN buku
Judul_buku
varchar
50 Judul buku
Pengarang
varchar
50 Pengarang buku
Penerbit
varchar
50 Penerbit buku
DDC
Char
10 No panggil buku
Jumlah_Buku_Tersedia
Int
Tabel 4.1 Tabel Master Buku
Jumlah buku yang tersedia
99 2. Tabel Master Anggota Field Id_Anggota
Key PK
Tipe
Length
Keterangan
Char
10
ID anggota
Password
Char
10
Password anggota
Nama
Varchar
50
Nama anggota
Alamat
Varchar
50
Alamat anggota
No.Telepon
Char
15
No. Telephone anggota Jurusan kuliah untuk
Jurusan
Varchar
50
mahasiswa
Mata Kuliah
Varchar
50
Mata kuliah untuk dosen
Tabel 4.2 Tabel Master Anggota
3. Tabel Master Administrator Field Id_Amin Password
Key PK
Tipe
Length
Keterangan
Char
10
ID administrator
Char
10
Password administrator
Tabel 4.3 Tabel Master Administrator
100
4. Tabel Master Karyawan Bagian Administrasi Field
Key
Tipe
Length
Keterangan ID karyawan Bagian
ID
PK
Char
10
Administrasi
Password
Char
10
Password karyawan
Nama
Varchar
50
Nama karyawan
Alamat
Varchar
50
Alamat karyawan
No.Telepon
Char
15
No. Telephone karyawan
Tabel 4.4 Tabel Master Karyawan Bagian Administrasi
5. Tabel Master Karyawan Bagian Pengadaan Field
Key
Tipe
Length
Keterangan ID karyawan Bagian
ID
PK
Char
10
Pengadaan
Password
Char
10
Password karyawan
Nama
Varchar
50
Nama karyawan
Alamat
Varchar
50
Alamat karyawan
No.Telepon
Char
15
No. Telephone karyawan
Tabel 4.5 Tabel Master Karyawan Bagian Pengadaan
101
6. Tabel Transaksi Peminjaman Field
Key
Tipe
Length
Keterangan
Id_Peminjaman
PK
Char
10
ID peminjaman
Id_buku
FK
Char
10
ID buku yang dipinjam ID
Id_anggota
FK
Char
10
FK
Char
10
karyawan
yang
melayani Tanggal
Tanggal_pinjam
yang
meminjam ID
Id_karyawan
anggota
waktu
Datetime
peminjaman
Datetime
Tanggal harus kembali
Tanggal_harus_ Kembali
Tanggal Tanggal_Kembali
Datetime
Status_Pinjam
Char
buku
dikembalikan 8
Status peminjaman buku Jumlah denda yang harus
Denda
Money
Tabel 4.6 Tabel Transaksi Peminjaman
dibayar
102
7 . Tabel Transaksi Booking Field
Key
Tipe
Length
Keterangan
Id_Booking
PK
Char
10
ID Booking
Id_buku
FK
Char
10
ID buku yang dibooking ID anggota yang
Id_anggota
FK
Char
10
membooking
Judul Buku
Varchar
50
Judul buku
Tanggal_Booking
Datetime
Tanggal Booking
Tabel 4.7 Tabel Transaksi Booking
8. Tabel Transaksi Usulan Buku Field
Key
Tipe
Length
Keterangan
Id_DUB
PK
Char
10
ID denda
Id_anggota
FK
Char
10
ID anggota
Judul_buku
Varchar
10
Judul buku
ISBN
Char
15
No ISBN buku
Pengarang
Varchar
Pengarang buku
Penerbit
Varchar
Penerbit buku
Tabel 4.8 Tabel Transaksi Usulan Buku
103 4.1.5 State Transition Diagram 4.1.5.1 State Transtion Diagram Anggota Perpustakaan STD Login Anggota
IdAnggotadan Password
Verifikasi Datavalid Data tidakvalid
MenuUtama
Gambar 4.4 STD Login Anggota
STD Main Menu Log Out Tampilkan halaman login Klik Search
Search Catalog
Klik Change Password
Change Password
Tampilkan halaman change password
KlikSubmit Tampilkan menu utama
View Buku
Home
Menu Utama Klik History Peminjaman Tampilkan history peminjaman
History Peminjaman
Klik Status Booking Tampilkan status booking
Status Booking
Klik Peraturan Tampilkan halaman peraturan
Peraturan
Klik Usulan Buku Tampilkan halaman usulan buku
Usulan Buku
Klik Tentang Kami Tampilkan halaman tentang kami
Tentang Kami
Log Out Tampilkan halaman login
Gambar 4.5 STD Main Menu
K lik O k T am p ilk an h alam an u tam a
Login
Klik Home Tampilkan home
Klik Ok Tampilkan hasil search
104
STD Halaman Search Katalog Log Out Tampilkan halaman login
Log Out Tampilkan halaman login
KlikSubmit Tampilkan menu utama
Login
Klik Search
Menu Utama
Log Out Tampilkan halaman login
Klik Ok Tampilkan hasil search
Search Catalog
Klik Menu Utama Tampilkan menu utama
Hasil Search
Klik Menu Utama Tampilkan menu utama
Gambar 4.6 STD Halaman Search Katalog STD Halaman Change Password Log Out Tampilkan halaman login
Log Out Tampilkan halaman login
Klik Cancel Tampilkan menu utama Login
KlikSubmit Tampilkan menu utama
Menu Utama
Klik Change Password Tampilkan halaman change password
Change Password
Klik Ok Tampilkan menu utama
Gambar 4.7 STD Halaman Change Password
STD Halaman Booking Buku Log Out Tampilkan halaman login
Login
KlikSubmit Menu Utama Tampilkan menu utama
Log Out Tampilkan halaman login Klik Search Klik Menu Utama Tampilkan menu utama
Log Out Tampilkan halaman login
Log Out Tampilkan halaman login
Search Catalog
Klik Ok Tampilkan hasil search
Hasil Search
Klik Menu Utama Tampilkan menu utama
Gambar 4.8 STD Halaman Booking Buku
Klik Booking Tampilkan hasil booking Tampilkan menu utama
Booking
105 STD Halaman History Peminjaman
Tampilkan halaman buku yang sedang dipinjam View Status Peminjaman Login
KlikSubmit Klik History Peminjaman Menu Utama Tampilkan menu utama Tampilkan history peminjaman Log Out Tampilkan halaman login
View History Peminjaman
Log Out Tampilkan halaman login
Gambar 4.9 STD Halaman History Peminjaman
STD Halaman Usulan Buku
Log Out Tampilkan halaman login Login
Klik Submit Tampilkan menu utama
Log Out Tampilkan halaman login Menu Utama
Klik Usulan Buku Usulan Buku Tampilkan halaman usulan buku Klik Submit Tampilkan menu utama
Gambar 4.10 Halaman Usulan Buku
106 STD Halaman Peraturan
Log Out Tampilkan halaman login Login
Klik Submit Tampilkan menu utama
Log Out Tampilkan halaman login Klik Peraturan Tampilkan halaman peraturan
Menu Utama
Peraturan
Klik Menu Utama Tampilkan menu utama Gambar 4.11 STD Halaman Peraturan
STD Halaman Tentang Kami Log Out Tampilkan halaman login Login
Klik Submit Tampilkan menu utama
Log Out Tampilkan halaman login Menu Utama
Klik Tentang Kami Tampilkan halaman tentang kami Klik Menu Utama Tampilkan menu utama
Gambar 4.12 Halaman Tentang Kami
4.1.5.2 State Transition Diagram Karyawan STD Login Karyawan Id_Karyaw an dan Passw ord
Verifikasi Datavalid
MenuUtama
Data tidakvalid
Gambar 4.13 STD Login Karyawan
Tentang Kami
107 STD Menu untuk karyawan bagian Pengadaan
Log Out Tampilkan halaman login Klik Change Password Tampilkan halaman change password
Login
KlikSubmit Menu Utama Tampilkan menu utama
Change Password
Klik Home Tampilkan home
Home
Klik Usulan Buku Tampilkan halaman pengajuan
View Daftar Usulan Buku
Gambar 4.14 STD Menu untuk Bagian Pengadaan
STD Menu untuk karyawan bagian Administrasi
LogOut Tampilkanhalamanlogin
Login
KlikSubmit MenuUtama Tampilkanmenuutama
KlikChangePassword Change Tampilkanhalamanchange Password password Klik Home Home Tampilkanhome View Klikselect KlikBooking View Booking Tampilkanhalamanview Peminjaman Tampilkanhalamanbooking peminjaman
Gambar 4.15 STD Menu untuk Bagian Administrasi
108 4.1.5.3 State Transition Diagram Administrator STD Login Administrator Verifikasi Datavalid
LoginId_Admin dan Password
MenuUtama
Data tidakvalid
Gambar 4.16 STD Login untuk Administrator
STD Menu untuk Administrator Log Out Tampilkan halaman login
Klik Change Password Tampilkan halaman change password
Login
Klik Submit Tampilkan menu utama
Change Password
Klik Home Tampilkan home
Home
Klik Manage Buku Tampilkan halaman manage buku
Manage Buku
Menu Utama
Klik Manage Anggota Manage Anggota Tampilkan halaman manage anggota
Klik Manage Karyawan Tampilkan halaman manage karyawan
Manage Karyawan
Gambar 4.17 STD Menu untuk Administrator
109 4.2 User Interface 4.2.1 User Interface untuk Anggota 1. Halaman Awal
Gambar 4.18 Halaman Default
Ini adalah halaman utama saat membuka website perpustakaan Tama Jagakarsa. Pada halaman ini terdapat beberapa menu yang dapat diakses, Log-in, Contact Us, dan menu Tentang Kami. Menu Contact Us dan menu Tentang Kami nantinya akan ada pada semua halaman website perpustakaan Tama Jagakarsa. Untuk dapat mengakses website ini lebih lanjut, anggota harus Log in terlebih dahulu dengan memilih menu Log-in. Kemudian, web akan menampilkan halaman Log in yang harus diisi oleh anggota.
110 2. Halaman Login
Gambar 4.19 Halaman Log-in Halaman Log In digunakan oleh Anggota untuk melakukan identifikasi dan otorisasi. Log In diperlukan untuk melakukan pembatasan hak akses bagi user. Dengan demikian, pengunaan web dapat dikontrol. Dalam melakukan Log In, user harus mengisi ID dan Password yang dimiliki dengan benar. Ketika menekan tombol Login, sistem akan melakukan pengecekan terhadap data yang dimasukkan oleh user. Apabila ID dan Password adalah benar, maka user yang bersangkutan adalah Angoota dan berhak mengunakan fasilitas web secara penuh.
111 Namun jika anggota melakukan kesalahan dalam mengisi data, anggota dapat memilih tombol Clear. Sistem dapat membersihkan atau menghapus datadata yang telah diisi oleh user sebelumnya.
3. Halaman Home Setelah anggota berhasil melakukan Log in, maka anggota dapat menggunakan fasilitas web secara penuh. Fasilitas-fasilitas yang terdapat di web ini antara lain Search Catalog, Status Booking, Histori Peminjaman, Usulan Buku dan Change Password .
Gambar 4.20 Halaman Home
112 4. Halaman Search Catalog Halaman Search Catalog berfungsi untuk membantu anggota dalam mencari koleksi buku Perpustakaan Universitas Tama Jagakarsa yang mereka inginkan. Metode search yang digunakan adalah dengan memasukkan kata kunci pada field yang ada dan memilih kategori tertentu pada combo box yang ada. Sebagai contoh, Anggota ingin melakukan pencarian terhadap buku berdasarkan nama pengarang, maka ia akan memilih Pengarang sebagai pilihan pada combo box yang telah disediakan. Hasil pencarian akan ditampilkan secara otomatis, setelah anggota memilih kategori pada combo box.
Gambar 4.21 Halaman Search Catalog
113 5. Halaman Booking Selain untuk melakukan pencarian koleksi buku, halaman Search Catalog juga berfungsi untuk melakukan booking terhadap buku yang dicari. Caranya adalah, setelah buku yang dicari ditampilkan oleh web, anggota dapat menekan tombol select yang ada disebelah kiri buku yang dimaksud. Setelah tombol select ditekan maka akan tampil halaman Booking (Gambar 4.22)
Gambar 4.22 Halaman Booking
114 Setelah tombol select ditekan, maka akan muncul beberapa field yang menampilkan data-data buku yang akan di booking. Untuk membooking buku, anggota harus menekan tombol booking.
6. Halaman Status Booking Halaman ini memberikan informasi kepada anggota buku apa yang sedang mereka booking saat ini.
Gambar 4.23 Halaman Status Booking
115 7. Halaman History Peminjaman
Gambar 4.24 Halaman History Peminjaman
Pada halaman History Peminjaman, anggota dapat melihat buku apa saja yang sedang mereka pinjam dan buku apa saja yang pernah mereka pinjam.
8. Halaman Usulan Buku Pada halaman ini anggota dapat memberikan usulan buku apa saja yang menurut
mereka,
harus
ditambahkan
kedalam
koleksi
perpustakaan
perpustakaan. Yaitu dengan cara mengisi field-field yang ada, lalu menekan tombol Submit.
116 Jika sebelum menekan tombol Submit, anggota merasa data-data yang mereka masukkan salah, maka user dapat menekan tombol Clear. Sehingga datadata yang mereka masukkan ke dalam field akan dihapus.
Gambar 4.25 Halaman Usulan Buku
9. Halaman Change Password Halaman Change Password digunakan untuk melakukan kegiatan perubahan password yang dimiliki oleh anggota. Perubahan tersebut dilakukan dengan mengisi Password lama yang ingin diubah, Password baru dan Ulangi
117 Password Baru. Kemudian, anggota memilih tombol Submit sebagai perintah untuk menganti password yang lama dengan yang baru. Sistem akan melakukan pengecekan. Jika ID dan Password lama yang dimiliki oleh anggota benar, maka sistem akan melakukan update terhadap password lama dan anggotaikan konfirmasi bahwa perubahan password telah berhasil.
Gambar 4.26 Halaman Change Password
118 10. Halaman Tentang Kami Halaman ini menampilkan sejarah dari Perpustakaan Tama Jagakarsa.
Gambar 4.27 Halaman Tentang Kami
119 11. Halaman Peraturan Halaman Peraturan Perpustakaan berisi tentang peraturan-peraturan yang berlaku di perpustakaan.
Gambar 4.28 Halaman Peraturan
120 12. Halaman Contact Us
Gambar 4.29 Halaman Contact Us
Pada halaman Contact Us terdapat beberapa Contact Person yang dapat dihubungi jika memiliki pertanyaan atau kritik dan saran, seputar web Perpustakaan Universitas Tama Jagakarsa ini.
12. Halaman Log Out Halaman ini tampil jika anggota menekan tombol Log-out.
Gambar 4.30 Halaman Log out
121 4.2.2 User Interface untuk Karyawan 4.2.2.1 Bagian Administrasi 1. Halaman Login
Gambar 4.31 Halaman Login Untuk Bagian Administrasi
Halaman ini adalah halaman Login untuk karyawan bagian admisistrasi. Untuk mengakses halaman Home bagi Bagian Administrasi, maka seorang Bagian Administrasi perlu menginput ID dan Password. Sistem akan melakukan pengecekan terhadap validitas ID dan Password yang telah diinput. Akses akan diberikan, jika data-data yang diberikan adalah valid. Jika data-data yang diberikan salah, maka sistem akan memberikan konfirmasi agar Bagian Administrasi memasukkan data yang tepat.
122 2. Halaman Home Pada halaman Home untuk Bagian Administrasi, terdapat beberapa menu. Antara lain Booking, Change Password dan Logout.
Gambar 4.32 Halaman Home untuk Bagian Administrasi
3. Halaman Booking Halaman Booking ini berfungsi untuk mencari Booking yang dilakukan oleh anggota dan mengubahnya menjadi peminjaman. Caranya adalah dengan mengisi ID Booking yang akan melakukan peminjaman, lalu menekan tombol Search. Kemudain sistem akan menampilkan data Booking. Untuk mengubah Booking menjadi Peminjaman, Bagian Administrasi menekan tombol Select yang ada disebelah kiri data Booking.