UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS EKONOMI PROGRAM EKSTENSI MEDAN
ANALISIS KINERJA KEUANGAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE ECONOMIC VALUE ADDED DAN MARKET VALUE ADDED (Studi pada PT Telkom Tbk dan PT BRI Tbk)
PROPOSAL SKRIPSI
OLEH: RICHARD HALOMOAN SITORUS 060521092 DEPARTEMAN MANAJEMEN
Guna Memenuhi Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Universitas Sumatera Utara Medan 2010
Universitas Sumatera Utara
ABSTRAK Richard Halomoan Sitorus (2010), “Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Metode Economic Value Added Dan Market Value Added (Studi pada PT Telkom Tbk dan PT BRI Tbk)”. Pembimbing, Dr. Isfenti Sadalia, ME. Ketua Departemen Manajemen, Prof. Dr. Ritha Dalimunthe, SE, M.Si. Penguji I, Dr. Yeni Absah, SE, M.Si. Penguji II, Dra. Friska Sipayung, M.Si. Pencapaian tujuan perusahaan diwujudkan dengan suatu kinerja keuangan yang baik dari manajemen. Untuk mengukur kinerja keuangan perusahaan dapat dilakukan menggunakan metode Economic Value Added dan Market Value Added. Rumusan masalah pada penilitian ini adalah bagaimana kinerja keuangan dengan menggunakan analisis Economic Value Added (EVA) dan Market Value Added (MVA) pada PT Telekomunikasi Indonesia Tbk dan PT Bank Rakyat Indonesia Tbk. Metode penelitian yang digunakan adalah metode analisis deskriptif. Data yang digunakan adalah data sekunder. Penilitian dilakukan tahun 2005-2008. Hasil penelitian ini bahwa Nilai EVA dan MVA pada PT Telekomunikasi Indonesia Tbk dan PT Bank Rakyat Indonesia Tbk periode penelitian (2005-2008) selalu bernilai positif yang mengindikasikan bahwa kinerja pihak manajemen PT Telekomunikasi Indonesia Tbk dan PT Bank Rakyat Indonesia Tbk piawai dalam mengelola kapital perusahaan sehingga membuat investasi tersebut lebih bernilai dan memiliki prospek yang menguntungkan dimasa yang akan datang. Manajemen PT Telekomunikasi Indonesia Tbk dan PT Bank Rakyat Indonesia Tbk telah mampu menciptakan EVA dan MVA yang positif karena inilah yang akan diapresiasi oleh para pemegang saham atau investor ini terbukti dengan masuknya PT Telekomunikasi Indonesia Tbk dan PT Bank Rakyat Indonesia Tbk sebagai BUMN pencetak laba bersih terbesar tahun 2008 dan masuk kategori saham perusahaan LQ 45 yakni saham perusahaan tersebut mendapat kepercayaan yang sangat baik di pasar modal.
Kata kunci
: Economic Value Added, Market Value Added, Return on Net Asset, Weighted Average Cost of Capital, Invested Capital dan Nilai Pasar
Universitas Sumatera Utara
KATA PENGANTAR
Puji dan Syukur penulis panjatkan dengan tulus kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah melimpahkan begitu banyak rahmat dan karunia-Nya kepada penulis, terutama dalam proses penulisan serta penyusunan skripsi ini. Pada masa perkuliahaan dan dalam menyelesaikan skripsi ini, penulis banyak menerima bantuan dan motivasi, baik secara moril maupun materil dari berbagai pihak. Maka pada kesempatan ini penulis ingin menyampaikan ucapan terimakasih yang tulus kepada semua pihak yang telah memberikan bimbingan dan bantuan terutama kepada: 1. Bapak Drs. Jhon Tafbu Ritonga, M.Ec, selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara. 2. Ibu Prof. Dr. Ritha F. Dalimunthe, SE, M.Si, selaku Ketua Departemen Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara. 3. Ibu Dra. Nisrul Irawati, MBA, selaku Sekretaris Departemen Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara. 4. Ibu Dra. Marhaini, M.S, selaku dosen wali penulis yang telah membimbing penulis selama perkuliahaan. 5. Ibu Dr. Isfenti Sadalia, ME, selaku Dosen Pembimbing yang telah berkenan meluangkan waktunya untuk membimbing penulis dalam proses penulisan serta penyusunan skripsi ini.
Universitas Sumatera Utara
6. Ibu Dr. Yeni Absah, SE, M.Si, selaku Dosen Penguji I. 7. Ibu Dra. Friska Sipayung, M.Si, selaku Dosen Penguji II. 8. Seluruh Dosen di lingkungan Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara yang telah berkenan mengabdikan dirinya sebagai guru bangsa dengan memberikan serta mengajarkan ilmu pengetahuan yang baik serta berguna, terutama kepada penulis. 9. Seluruh Staff dan Civitas Akademika di lingkungan Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara yang telah bersama-sama menciptakan lingkungan yang nyaman dan kondusif dalam menuntut ilmu serta menyelesaikan perkuliahaan. 10. Kedua Orangtuaku J. Sitorus dan T. Br. Samosir (†) serta saudara-saudaraku keluarga Radi, Elvis, Candra, Herman, Boby dan Nadia Oktavia serta keluarga yang telah memberikan doa dan semangat kepada penulis. 11. Kepada Rodame Linawati Sianturi, terima kasih atas motivasi dan dukungan doanya. 12. Seluruh rekan di perkuliahaan diantaranya Sugianto, Melky, Ronald, Frengki, serta rekan yang lain. 13. Rekan-rekan satu kost saya Veri, Poltak dan Anak Kost CG 18 dan CG16 serta rekan yang lain. 14. Semua pihak yang tak dapat disebutkan satu per satu yang telah membantu penyelesaian skripsi ini.
Universitas Sumatera Utara
Penulis mengharapkan agar skripsi ini berguna bagi semua pihak, terutama Mahasiswa Fakultas Ekonomi dimana saja berada.
Medan, Mei 2010 Penulis
Richard H Sitorus
Universitas Sumatera Utara
DAFTAR ISI
ABSTRAK .............................................................................................
Halaman i
KATA PENGANTAR ...........................................................................
ii
DAFTAR ISI .........................................................................................
iv
DAFTAR TABEL .................................................................................
vi
DAFTAR GAMBAR .............................................................................
vii
BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penelitian ...................................................... B. Perumusan Masalah ............................................................... C. Kerangka Konseptual ............................................................. 1. Economic Value Added .................................................... 2. Market Value Added ........................................................ D. Tujuan dan Manfaat Penelitian ............................................... 1. Tujuan Penelitian ............................................................. 2. Manfaat Penelitian ........................................................... E. Metode Penelitian .................................................................. 1. Batasan Operasional ......................................................... 2. Defenisi Operasional ......................................................... 3. Lokasi dan Waktu penelitian ............................................. 4. Jenis Data dan Sumber Data .............................................. 5. Teknik Pengumpulan Data ................................................ 6. Metode Analisis Data ........................................................
1 3 4 4 4 7 7 7 7 7 8 8 8 9 9
BAB II URAIAN TEORITIS A. Penelitian Terdahulu .............................................................. B. Pengertian EVA dan MVA ...................................................... 1. Pengertian Economic Value Added .................................. 2. Pengertian Market Value Added ...................................... C. Metode Perhitungan EVA dan MVA ....................................... 1. Perhitungan EVA .............................................................. 2. Perhitungan MVA ............................................................. D. Kelebihan - Kelemahan EVA dan MVA .................................. 1. Kelebihan dan Kelemahan EVA ....................................... 2. Kelebihan dan Kelemahan MVA........................................ E. Hubungan antara EVA dengan MVA ......................................
10 11 11 11 13 11 21 21 21 23 23
BAB III GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN
Universitas Sumatera Utara
A. PT Telekomunikasi Indonesia Tbk (TLKM) .......................... 1. Sekilas TLKM .................................................................. 2. Visi dan Misi TLKM ........................................................ 3. Kondisi Perusahaan ........................................................... B. PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI) ................................. 1. Sekilas BBRI .................................................................... 2. Visi dan Misi BBRI .......................................................... 3. Kondisi Perusahaan ...........................................................
27 27 28 28 32 32 34 35
BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN A. Analisis dan Evaluasi EVA ..................................................... 1. Analisis dan Evaluasi EVA pada TLKM .......................... 2. Analisis dan Evaluasi EVA pada BBRI ............................ B. Analisis dan Evaluasi MVA .................................................... 1. Analisis dan Evaluasi MVA pada TLKM ......................... 2. Analisis dan Evaluasi MVA pada BBRI ............................
37 38 43 47 47 50
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan ........................................................................... B. Saran .....................................................................................
57 58
DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN
Universitas Sumatera Utara
DAFTAR TABEL
No. Judul Halaman Tabel 3.1 Kinerja Keuangan TLKM Tahun 2005-2008 .......................... 30 Tabel 3.2 Volume Saham TLKM dan Nilai Saham TLKM .................... 31 Tabel 3.3 Kinerja Keuangan BBRI Tahun 2005-2008 ............................ 35 Tabel 3.4 Volume Saham TLKM dan Nilai Saham TLKM .................... 36 Tabel 4.1 Perhitungan RONA pada TLKM Tahun 2005-2008 ................. 38 Tabel 4.2 Perhitungan WACC pada TLKM Tahun 2005-2008 ................ 39 Tabel 4.3 Tingkat Suku Bunga SBI Tahun 2005-2008 ........................... 40 Tabel 4.4 Perhitungan Invested Capital pada TLKM Tahun 2005-2008 . 41 Tabel 4.5 Perhitungan EVA pada TLKM Tahun 2005-2008 .................. 41 Tabel 4.6 Perhitungan RONA pada BBRI Tahun 2005-2008 .................. 43 Tabel 4.7 Perhitungan WACC pada BBRI Tahun 2005-2008 ................. 44 Tabel 4.8 Perhitungan Invested Capital pada TLKM Tahun 2005-2008 . 45 Tabel 4.9 Perhitungan EVA pada TLKM Tahun 2005-2008 ................... 46 Tabel 4.10 Perhitungan MVA pada TLKM Tahun 2005-2008 .................. 48 Tabel 4.11 Perhitungan MVA pada BBRI Tahun 2005-2008 ................... 51 Tabel 4.12 Nilai EVA dan MVA pada TLKM dan BBRI Tahun 2005-2008 .................................................................. 54
Universitas Sumatera Utara
DAFTAR GAMBAR
No. Gambar 1.1
Judul
Halaman
Kerangka Konseptual .......................................................
6
Universitas Sumatera Utara