PENGARUH SIZE PERUSAHAAN, PROFITABILITAS, TINGKAT LEVERAGE, DAN UMUR PERUSAHAAN TERHADAP CORPORATE SOSIAL RESPONSIBILITY (CSR) PADA INDUSTRI BARANG DAN KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE TAHUN 2013-2015
Nama NPM Pembimbing
: Anis Septriyani Prameswari : 20212931 : Dr. Masodah Wibisono, SE., MMSI
LATAR BELAKANG Ide CSR: Triple Buttom Line Profit, People, Planet
CSR Saat Ini
Istilah CSR di Indonesia: Tahun 1990an (CSA)
CSR
Tahun 2005: 27 Perusahaan melakukan CSR UU No. 40 Tahun 2007 Pasal 74 ayat 1
RUMUSAN MASALAH Bagaimana pengaruh size perusahaan, profitabilitas, tingkat leverage, dan umur perusahaan terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial industri barang dan konsumsi di Indonesia secara parsial?
Bagaimana pengaruh size perusahaan, profitabilitas, tingkat leverage, dan umur perusahaan terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial industri barang dan konsumsi di Indonesia secara simultan?
TUJUAN PENELITIAN Mengetahui pengaruh karakteristik perusahaan (size perusahaan, tingkat leverage, profitabilitas dan umur perusahaan) terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial industri barang dan konsumsi di Indonesia secara simultan.
Mengetahui pengaruh karakteristik perusahaan (size perusahaan, tingkat leverage, profitabilitas dan umur perusahaan) terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial industri barang dan konsumsi di Indonesia secara parsial.
KERANGKA PEMIKIRAN Berpengaruh: Teori Legitimasi dan Teori Agensi
Sri(2011), Jurica(2012), Anatasia(2014), Mardi(2014) Size Perusahaan Tidak Berpengaruh: Rahmi(2010), Linda(2012), Azwir(2013), Ebiringa(2013) Berpengaruh: Rahmi(2010), Sri(2011), Jurica(2012), Ebiringa(2013) Profitabilitas Tidak Berpengaruh: Linda(2012), Azwir(2013), Anatasia(2014)
Pengungkapan Tanggung Jawab Sosial Perusahaan (CSRD)
Berpengaruh: Azwir(2013), Mardi(2014) Leverage Tidak Berpengaruh: Rahmi(2010), Sri(2011), Linda(2012), Jurica(2012), Anatasia(2014)
Berpengaruh: Linda(2012), Azwir(2013) Umur Perusahaan Tidak Berpengaruh: Sri(2011), Jurica(2012)
METODE PENELITIAN Objek Penelitian: Perusahaan Barang dan Konsumsi yang terdaftar dalam BEI Metode Pengambilan Sample: Purposive Sampling
Variabel Dependen: CSR
Sumber Data: Data Sekunder Pengolahan Data: • Statistik Deskriptif •Uji Asumsi Klasik •Regresi Linier Berganda •Pengujian Hipotesis
Variabel Independen: Size, ROA, Leverage, AGE Alat Bantu Analisis: Software IBM SPSS Statistics 22
HASIL DAN PEMBAHASAN Sampel Perusahaan CEKA
DLTA
INDF
MLBI
MYOR
ULTJ
GGRM
HMSP
KAEF
KLBF
ADES
MBTO
MRAT
UNVR
HASIL DAN PEMBAHASAN Minimum
Maximum
Mean
St. Deviation
CSRD
0,45
0,76
0,5857
0,09269
SIZE
26,81
32,15
29,1105
1,72212
k ROA LEV
-2,17
65,72
15,3707
14,88555
0,11
0,75
0,3966
0,17686
2,00
33,00
21,00
6,92468
AGE
Titik-titik menyebar sekitar garis dan mengikuti garis diagonal
HASIL DAN PEMBAHASAN
Collinearity Statistics Tolerance
VIF
SIZE
0,721
1,388
ROA
0,665
1,503
LEV
0,766
1,305
AGE
0,630
1,586
Tolerance > 0,1 VIF <10
Durbin-Watson
1,97 < 2,201 < 3,37
Tidak ada kesimpulan
2,201
Asymp. Sig (2-tailed) sebesar 0,274. Jadi dapat disimpulkan bahwa nilai Asymp. Sig (2-tailed) > 0,05 sehingga tidak terjadi autokolerasi.
HASIL DAN PEMBAHASAN
Titik-titik tidak membentuk pola yang jelas, dan titik-titik menyebar di atas dan di bawah angka 0 pada sumbu Y
CSRD = - 0,041 + 0,021 Ln SIZE + 0,001 ROA + 0,069 LEV - 0,002 AGE
Adjusted RSquare 0,183
• 18,3% dipengaruhi oleh variabel dalam penelitian ini. • 81,7% dipengaruhi oleh variabel lain
HASIL DAN PEMBAHASAN Corporate Social Responsibility Disclosure (CSRD) Sig.t
α
Keputusan
SIZE
0,025
<
0,05
Ditolak Ha1
Berpengaruh
ROA
0,195
>
0,05
Diterima Ha2
Tidak Berpengaruh
LEV
0,418
>
0,05
Diterima Ha3
Tidak Berpengaruh
AGE
0,520
>
0,05
Diterima Ha4
Tidak Berpengaruh
Corporate Social Responsibility Disclosure (CSRD) Sig.F Karakteristik Perusahaan
0,021
α <
0,05
Keputusan Terima Ha5
Berpengaruh
KESIMPULAN DAN SARAN KESIMPULAN
Secara simultan karakteristik perusahaan berpengaruh terhadap pengungkapan CSR perusahaan Industri Barang dan Konsumsi di Indonesia
Secara parsial hanya size perusahaan berpengaruh terhadap pengungkapan CSR. Sedangkan profitabilitas, tingkat leverage, dan umur perusahaan tidak berpengaruh terhadap pengungkapan CSR.
SARAN
Tambahkan atau gunakan variabel lain
Gunakan jumlah sampel yang lebih besar Bagi manajemen perusahaan diharapkan lebih terbuka dalam mengungkapkan kegiatan CSR
Bagi perusahaan supaya lebih memperhatikan lingkungan sosialnya
TERIMA KASIH