RENCANA KINERJA TAHUNAN
(RKT)
KOTA PAGAR ALAM TAHUN 2015
PEMERINTAH KOTA PAGAR ALAM TAHUN 2015
Pemerintah Kota Pagar Alam
KATA PENGANTAR
Puji dan syukur kami panjatkan keharirat Allah SWT, karena berkat
karunia-Nya jualah Dokumen Rencana Kinerja Tahunan (RKT) Kota Pagar Alam Tahun 2015, dapat diselesaikan tepat pada waktunya. Dokumen Rencana Kinerja Tahunan (RKT) diperlukan dengan tujuan menetapkan indikator dan target sasaran strategis yang lebih relevan.
Dokumen ini dijadikan acuan untuk penyusunan Dokumen Penetapan
Kinerja Tahun 2015 merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP) dalam upaya membangun Manajemen
Pemerintahan
berorientasi hasil.
yang
transparan,
partisipatif,
akuntabel
dan
Semoga Rencana Kinerja Tahunan (RKT) Kota Pagar Alam Tahun 2015 ini
bermanfaat serta dapat dijadikan bahan penyelenggaraan pemerintahan di Kota Pagar Alam.
Pagar Alam,
2015
WALIKOTA PAGAR ALAM, IDA FITRIATI BASJUNI
Rencana Kinerja Tahunan (RKT) Kota Pagar Alam Tahun 2015
ii
DAFTAR ISI Halaman Halaman judul.............................................................................................................. i Kata Pengantar ............................................................................................................ ii Daftar Isi....................................................................................................................... iii BAB I
PENDAHULUAN............................................................................................. I-1 1.1 Latar Belakang ........................................................................................ I-1 1.2 Struktur Organisasi Pemerintah Kota Pagar Alam ................................ I-2
BAB II
RENCANA PEMBANGUNAN JANGKA MENENGAH DAERAH ........................ II-1 2.1 Visi .......................................................................................................... II-1 2.2 Misi ........................................................................................................ II-5
BAB III
KOMPONEN RENCANA KINERJA TAHUNAN ................................................ III-1 3.1 Sasaran Strategis .................................................................................... III-1 3.2 Indikator Kinerja .................................................................................... III-3
BAB IV
PENUTUP ...................................................................................................... IV-1
LAMPIRAN - LAMPIRAN
iii
Pemerintah Kota Pagar Alam
BAB I PENDAHULUAN 1.1
Latar Belakang Terselenggaranya good governance merupakan prasyarat bagi
setiap pemerintahan untuk mewujudkan aspirasi masyarakat dan mencapai tujuan serta cita-cita bangsa bernegara.
Setiap organisasi publik diharuskan lebih terbuka dan dapat
memberikan transparansi dalam pelaksanaan tugas pokok dan fungsinya.
Untuk itu telah dikeluarkan Peraturan Presiden Nomor 29 Tahun
2014 Tentang Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah dan Sebagai pelaksanaan dari Peraturan Presiden tersebut, Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 53 Tahun 2014 Tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, Pelaporan Kinerja Dan Tata Cara Reviu Atas Laporan Kinerja Instansi Pemerintah.
Instrumen yang digunakan instansi pemerintah dalam memenuhi
kewajiban untuk mempertanggungjawabkan keberhasilan dan kegagalan pelaksanaan misi organisasi, adalah Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi
Pemerintah yang terdiri dari berbagai komponen yang merupakan satu
kesatuan, yaitu perencanaan stratejik, perencanaan kinerja, pengukuran kinerja dan pelaporan kinerja.
Perencanaan Kinerja merupakan proses penetapan kegiatan
tahunan dan indikator kinerja berdasarkan program, kebijakan dan
sasaran yang telah ditetapkan dalam perencanaan stratejik sebelumnya. Perencanaan stratejik sebagaimana diketahui merupakan rencana umum
jangka menengah yang harus diuraikan lebih lanjut dalam rencana tahunan agar program dan kegiatan lebih terfokus. Perencanaan Kinerja
ini terdiri dari beberapa bab yang antara lain berisikan ringkasan dari perencanaan stratejik dan uraian lebih lanjut dari setiap sasaran yang telah ditetapkan.
Rencana Kinerja Tahunan (RKT) Kota Pagar Alam Tahun 2015
BAB I - 1
Pemerintah Kota Pagar Alam
1.2
Struktur Organisasi Pemerintah Kota Pagar Alam Pemerintah Kota Pagar Alam bersama dengan Dewan Perwakilan
Rakyat Daerah Kota Pagar Alam telah menetapkan Peraturan Daerah Kota Pagar Alam Nomor 4 Tahun 2008 tentang Pembentukan, Organisasi dan Tata Kerja Dinas-Dinas Daerah Kota Pagar Alam.
Penetapan Peraturan Daerah ini sebagai upaya memenuhi
tuntutan
masyarakat
dalam
menjalankan
penyelenggaraan
pemerintahan dan pembangunan di Kota Pagar Alam, dalam rangka meningkatkan kualitas pelayanan publik dan kesejahteraan masyarakat.
Satuan Kerja Perangkat Daerah yang dibentuk diharapkan mampu memberikan pelayan yang optimal kepada masyarakat. Berdasarkan
Peraturan Daerah Kota Pagar Alam Nomor 4 tahun 2008, Struktur Organisasi Perangkat Daerah Kota Pagar Alam adalah sebagai berikut :
1. Sekretariat Daerah yang dipimpin oleh Sekretaris Daerah, dalam pelaksanaan tugasnya dibantu oleh :
a. Asisten I Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat terdiri dari : 1. Bagian Administrasi Pemerintahan Umum
2. Bagian Administrasi Kesejahteraan Rakyat dan Kemasyarakatan 3. Bagian Humas dan Protokol
b. Asisten II Perekonomian dan Pembangunan terdiri dari : 1. Bagian Administrasi Perekonomian dan Pembangunan 2. Bagian Administrasi Sumber Daya Alam
c. Asisten III Administrasi Umum terdiri dari : 1. Bagian Keuangan Setdako Kota Pagar Alam 2. Bagian Umum dan Perlengkapan 3. Bagian Hukum
4. Bagian Organisasi dan Tata Laksana
2. Inspektorat Kota Pagar Alam
3. Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Rencana Kinerja Tahunan (RKT) Kota Pagar Alam Tahun 2015
BAB I - 2
Pemerintah Kota Pagar Alam
4. Dinas Daerah terdiri dari : 1. Dinas Pendidikan 2. Dinas Kesehatan
3. Dinas Sosial dan Tenaga Kerja 4. Dinas Pekerjaan Umum
5. Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika 6. Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil 7. Dinas Kebudayaan dan Pariwisata
8. Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi, UKM dan PP 9. Dinas Tanaman Pangan dan Hortikultura 10. Dinas Kehutanan dan Perkebunan 11. Dinas Peternakan dan Perikanan
12. Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah 13. Dinas Kebersihan dan Pertamanan
14. Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Besemah
5. Lembaga Teknis Daerah terdiri dari :
1. Badan Kesatuan Bangsa dan Politik
2. Badan Pengelolaan Lingkungan Hidup
3. Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Kelurahan
4. Badan Keluarga Berencana, Pemberdayaan Keluarga dan Perempuan
5. Badan Kepegawaian Daerah
6. Badan Ketahanan Pangan dan Pelaksana Penyuluh, Pertanian, Peternakan dan Kehutanan
7. Badan Satuan Polisi Pamong Praja dan Perlindungan Masyarakat 8. Badan Perpustakaan Umum Daerah dan Arsip dan Dokumentasi 9. Kantor Pelayanan Perizinan Terpadu 10. Kantor Pemuda dan Olah Raga
11. Kantor Pengelolaan Pelayanan Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah
Rencana Kinerja Tahunan (RKT) Kota Pagar Alam Tahun 2015
BAB I - 3
Pemerintah Kota Pagar Alam
6. Lembaga Teknis Lain : Badan Penanggulangan Bencana Daerah 7. Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah 8. Kecamatan yang terdiri dari :
1. Kecamatan Pagar Alam Selatan 2. Kecamatan Pagar Alam Utara 3. Kecamatan Dempo Selatan 4. Kecamatan Dempo Utara
5. Kecamatan Dempo Tengah
Rencana Kinerja Tahunan (RKT) Kota Pagar Alam Tahun 2015
BAB I - 4
Pemerintah Kota Pagar Alam
BAB II RENCANA PEMBANGUNAN JANGKA MENENGAH DAERAH Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kota
Pagar Alam sebagai kerangka perencanaan jangka panjang merupakan
dokumen perencanaan yang berorientasi pada hasil yang ingin dicapai selama kurun waktu 1 (satu) sampai dengan 5 (lima) tahun dengan memperhitungkan potensi, peluang, kendala dan ancaman yang ada.
RPJMD Kota Pagar Alam Tahun 2013-2018 memuat visi, misi, tujuan dan sasaran strategis daerah yang dijadikan acuan untuk penyusunan rencana
kinerja tahunan dan penetapan kinerja yang merupakan pedoman dalam pengelolaan program dan kegiatan pada kurun waktu satu tahun anggaran yang dilaksanakan oleh instansi pada jajaran Pemerintah Kota Pagar Alam. 2.1 VISI Dalam Undang-undang Nomor 17 Tahun 2007 tentang RPJPN
Tahun 2005-2025 disebutkan Visi Pembangunan Nasional adalah ”Indonesia yang Maju, Mandiri, adil dan Makmur, sedangkan visi
Pembangunan Sumatera Selatan adalah Sumatera Selatan Sejahtera, Lebih Maju Dan Berdaya Saing Internasional 2005-2025, sedangkan dalam Perda
Kota Pagar Alam Nomor 06 Tahun 2007 tentang RPJPD (Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah) Kota Pagar Alam Tahun 2005-2025 disebutkan; ada beberapa unsur yang perlu dipertimbangkan dalam
menyusun visi dan misi daerah, yaitu mandat dan perubahan-perubahan yang terjadi (yang telah maupun yang akan terjadi). Mandat berupa kebijakan dari organisasi yang lebih tinggi (dalam hal pemerintahan yang lebih tinggi) dan dapat berupa aspirasi masyarakat.
Dalam penyusunan visi dan misi Kota Pagar Alam, di samping hal-
hal umum sebagaimana tersebut di atas, ada beberapa mandat yang perlu diperhatikan, karena akan memberi warna kuat terhadap visi dan misi serta kebijakan berikutnya, yaitu:
Rencana Kinerja Tahunan (RKT) Kota Pagar Alam Tahun 2015
BAB II - 1
Pemerintah Kota Pagar Alam
1. Mandat filosofis, yaitu berupa semboyan: “Kota Perjuangan” . Makna
kata Perjuangan berarti ditafsirkan secara historis, di mana pada masa perjuangan melawan penjajah Belanda dan Jepang, Pagar Alam sebagai
salah satu pusat pembinaan/penggodokan para pejuang yang
kemudian menyebar dan memegang komando perjuangan di beberapa
wilayah tanah air. Selain itu juga, diartikan dengan suatu semangat membangun bahwa pembangunan harus terus diperjuangkan untuk menuju masyarakat yang sejahtera.
2. Mandat yang berupa motto Kota Pagar Alam :BESEMAH (Bersih-SejukAman-Ramah).
3. Mandat yang berupa fungsi pengembangan Kota pagar Alam, yaitu Kota pariwisata terpadu dan salah satu pusat agribisnis Sumatera Selatan.
Berdasarkan kondisi umum Kota Pagar Alam berkaitan dengan
permasalahan, tantangan serta keterbatasan yang dihadapi maka
ditetapkan Visi Pembangunan Daerah Kota Pagar Alam Tahun 2005 - 2025 yaitu : Pagar Alam sebagai Kota Jasa Berbasis Agrowisata Terdepan di Sumatera Bagian Selatan (SUMBAGSEL) tahun 2025. Beberapa
pengertian
pembangunan adalah:
pokok
yang
terkandung
dalam
visi
1. Kota terdepan mengandung pengertian sebagai suatu kondisi di masa
yang akan datang merupakan kota terdepan di sektor jasa berbasis
agrowisata menuju masyarakat sejahtera dalam konstelasi regional Sumatera Bagian Selatan. Pencapaian hal tersebut diukur dengan indeks pembangunan manusia pada tahun 2025 sebesar 80,0.
2. Sektor jasa berbasis agrowisata adalah sektor yang mengedepankan penyediaan jasa dari produksi pertanian (agrobisnis) dan pariwisata.
Rencana Kinerja Tahunan (RKT) Kota Pagar Alam Tahun 2015
BAB II - 2
Pemerintah Kota Pagar Alam
Dalam mewujudkan Visi Pembangunan Daerah Kota Pagar Alam
tersebut ditempuh melalui Misi Pembangunan Daerah sebagai berikut: 1. Pembangunan SDM
Pembangunan SDM mencakup upaya-upaya untuk perbaikan kualitas dan taraf hidup dalam rangka meningkatkan pendapatan perkapita masyarakat.
2. Pembangunan Kinerja Pemerintah Daerah
Pembangunan Kinerja Pemerintah Daerah mencakup upaya-upaya peningkatan kualitas sistem penyelenggaraan pemerintahan daerah yang meliputi penetapan kebijakan dan regulasi, pembinaan aparatur pemerintahan
daerah,
pengembangan
sistem
perencanaan,
penganggaran, pelaksanaan dan pengawasan kegiatan sebagai upaya untuk mewujudkan tata pemerintahan yang baik (good governance).
3. Pembangunan Sektor Perdagangan dan Jasa
Pembangunan Sektor Perdagangan dan Jasa mencakup upaya-upaya menciptakan iklim yang kondusif bagi tumbuh-kembangnya sektor perdagangan dan jasa;
4. Pembangunan Sektor Agribisnis Pembangunan
sektor agribisnis mencakup
upaya-upaya
untuk
mengembangkan agribisnis sesuai potensi sumber daya yang ada;
5. Pembangunan Sektor Pariwisata
Pembangunan sektor pariwisata mencakup upaya-upaya penggalian, pengembangan dan pemanfaatan berbagai potensi wisata baik yang bersumber dari pengembangan wisata alam/buatan maupun budaya lokal yang perlu dilestarikan serta menjadi daya tarik wisata;
6. Pembangunan lnfrastruktur (Prasarana Fisik)
Pembangunan infrastruktur mencakup upaya-upaya dalam penyediaan prasarana untuk peningkatan SDM, peningkatan kinerja Pemerintah daerah,
aksesibilitas
yang
menunjang
pembangunan
perdagangan dan jasa, agribisnis serta pariwisata. Rencana Kinerja Tahunan (RKT) Kota Pagar Alam Tahun 2015
sektor
BAB II - 3
Pemerintah Kota Pagar Alam
Dalam periode lima tahun ketiga yaitu tahun 2013-2018, Adapun
Visi dari Walikota dan Wakil Walikota Pagar Alam yaitu :
“Terwujudnya Keseimbangan Masyarakat Pagar Alam Yang Sehat, Cerdas, Berakhlaq Mulia, Dan Didukung Oleh Ekonomi Kerakyatan Yang Tangguh Dalam Lingkungan Yang Alami”. Penjelasan visi : Yaitu terwujudnya keseimbangan masyarakat
Pagar Alam dalam membangun individu, keluarga, dan komponen masyarakatnya dengan derajat kesehatan yang tinggi, kecerdasan gemilang, berakhlaq mulia dalam peri kehidupan dan penghidupan, serta
melestarikan alam, dalam semangat dan kecerahan meningkatkan pertumbuhan ekonomi, sosial, budaya, dan politik yang mantap, serta penguasaan ilmu pengetahuan dan teknologi
1. Sehat; Terwujudnya derajat kesehatan sumber daya manusia Pagar Alam yang berkelanjutan, melalui partisipasi pembangunan di segala bidang yang ditopang oleh komunikasi, informasi, dan edukasi (KIE)
untuk peningkatan produktivitas yang tinggi dan stabil, serta tercapainya kesejahteraan keluarga.
2. Cerdas; Terwujudnya kecerdasan masyarakat Pagar Alam yang
terbangun berdasarkan tiga pilar pendidikan melalui perluasan dan pemerataan akses pendidikan; peningkatan mutu, peningkatan relevansi, dan daya saing pendidikan; penguatan tata kelola, akuntabilitas, dan pencitraan publik.
3. Akhlaq Mulia; Terpeliharanya akhlaq mulia masyarakat Pagar Alam dengan selalu menjaga keamanan, ketentraman, dan ketertiban
masyarakat dalam pencapaian kesejahteraannya, melalui penguatan di bidang budaya, keagamaan, hukum, peningkatan mutu pengelola pelayanan publik dan tata kelola pemerintahan yang baik dan bersih.
4. Ekonomi Kerakyatan; Berkembangnya ekonomi kerakyatan yang tangguh berbasis agribisnis dan pariwisata dengan pengembangan nilai
tambah
dan
peningkatan
daya
saing
Rencana Kinerja Tahunan (RKT) Kota Pagar Alam Tahun 2015
produk
melalui
BAB II - 4
Pemerintah Kota Pagar Alam
ekstensifikasi dan intensifikasi serta penganekaragaman komoditas yang ditopang pengolahan dan pemasaran hasil yang kompetitif.
5. Lingkungan Alami; Terkelola dan terlindunginya lingkungan hidup Pagar Alam dengan selalu mempertahankan kelestarian alam di
berbagai kehidupan pertanian, perkebunan, dan kehutanan, serta
pemanfaatan sumber energi secara terbatas dan seimbang dengan menerapkan ilmu pengetahuan dan teknologi tepat guna dalam upaya Pagar Alam sebagai payung alami Sumatera Selatan. 2.2
MISI Untuk mencapai segala apa yang dicita-citakan sebagaimana
terkandung dalam visi diatas, maka rumusan misi Kota Pagar Alam 20132018 yaitu :
1. Mengembangkan kualitas sdm melalui kesehatan yang adil merata,
pendidikan yang terjangkau dan bermutu, menuju akhlaq mulia yang dilandasi iman dan taqwa.
2. Memperkuat tata kelola pemerintahan yang baik dan bersih dalam pelayanan publik menuju masyarakat , aman, damai dan demokratis.
3. Memperkuat ekonomi kerakyatan dengan basis sumber daya alam, agrobisnis
dan
kelestarian
lingkungan
hidup
serta
menjaga
keberlanjutan dan kelestarian sumberdaya alam untuk menopang pembangunan yang berkelanjutan.
4. Mengembangkan kepariwisataan kota pagar alam berbasis wisata alam, wisata budaya yang bercirikan nilai dan kearifan lokal.
5. Mengembangkan infrastruktur dalam rangka layanan dasar dan daya saing daerah.
Rencana Kinerja Tahunan (RKT) Kota Pagar Alam Tahun 2015
BAB II - 5
Pemerintah Kota Pagar Alam
Misi I (Prioritas I :Pagar Alam Sehat. Prioritas II: Pagar Alam Cerdas) Mengembangkan kualitas SDM melalui kesehatan yang adil merata, pendidikan yang terjangkau dan bermutu, menuju akhlaq mulia yang dilandasi iman dan taqwa. No. Tujuan 1 2 1 Meningkatkan pemerataan dan kualitas pelayanan kesehatan masyarakat
2
3
Meningkatkan Layanan Rumah Sakit, Puskesmas dan Jajarannya Sebagai BLU Meningkatkan pemerataan dan kualitas pendidikan masyarakat
Sasaran 3 Meningkatnya cakupan ketersediaan obat dan makanan Meningkatnya cakupan layanan kesehatan masyarakat Meningkatnya Persentase Pengadaan, Peningkatan Dan Perbaikan Sarana Dan Prasarana Puskesmas/ Puskesmas Pembantu Dan Jaringannya Meningkatnya Prosentase Sarana dan Prasarana Rumah Sakit yang memenuhi standar kesehatan Meningkatnya pengelolaan Pendidikan Dasar sesuai ketentuan Meningkatnya Pengelolaan Pendidikan
Strategi 4 Meningkatnya ketersediaan obat dan makanan Meningkatnya Persentase Promosi Kesehatan Dan Pemberdayaan Masyarakat Peningkatan sarana dan prasarana
Arah Kebijakan 5 Peningkatan Ketersediaan obat dan makanan Peningkatan kesehatan masyarakat
Meningkatnya sarana prasarana Puskesmas yang diperbaiki
Peningkatan sarana dan prasarana rumah sakit
Meningkatnya rumah sakit yg memenuhi standar kesehatan
Peningkatan kualitas sumber daya manusia pendidik dan tenaga kependidikan Peningkatan kualitas sumber daya manusia
Meningkatkan kualitas SDM pendidik dan tenaga kependidikan
Rencana Kinerja Tahunan (RKT) Kota Pagar Alam Tahun 2015
Meningkatkan kualitas SDM pendidik dan BAB II - 6
Pemerintah Kota Pagar Alam
No. 1
Tujuan 2
4
Meningkatkan pengelolaan perpustakaan
5
Meningkatkan pengelolaan perpustakaan
6
Meningkatkan Kualitas rumah memenuhi
Sasaran Strategi 3 4 menengah sesuai pendidik dan ketentuan tenaga kependidikan Meningkatnya Peningkatan pengelolaan kualitas Pendidikan Non pengelolaan formal sesuai pendidikan non dengan formal ketentuan Meningkatnya Peningkatan cakupan kualitas Pelaksanaan pelayanan Pendidikan Anak pendidikan Usia Dini Meningkatnya Angka partisipasi sekolah Meningkatnya Persentase pengelolaan Mutu Pendidik dan tenaga kependidikan Meningkatnya Cakupan Pemeliharaan Sarana dan Prasarana Kearsipan Meningkatnya Cakupan Pengembangan Budaya Baca dan Pembinaan Perpustakaan Meningkatnya Persentase Pengembangan
Arah Kebijakan 5 tenaga kependidikan
Mengembangkan dan meningkatkan pendidikan non formal Mengembangkan pendidikan anak usia dini
Meningkatkan perluasan akses sekolah mulai dari pendidikan dasar sampai pendidikan menengah Peningkatan Meningkatkan kualitas sumber kualitas SDM daya manusia pendidik dan pendidik dan tenaga tenaga kependidikan kependidikan Pemeliharaan Meningkatkan Rutin/Berkala sarana dan Sarana dan prasarana Prasarana kearsipan Kearsipan Meningkatkan operasional pelayanan perpustakaan menetap dan keliling Peningkatan Lingkungan sehat
Rencana Kinerja Tahunan (RKT) Kota Pagar Alam Tahun 2015
Meningkatkan pelayanan dan pengelolaan perpustakaan dalam upaya meningkatkan minat baca masyarakat Lingkungan sehat yang berhasil dikembangkan di BAB II - 7
Pemerintah Kota Pagar Alam
No. 1
7
8
9
Tujuan 2 syarat kesehatan
Meningkatkan ketersediaan fasilitas olah raga dan rekreasi Meningkatkan layanan Keluarga Berencana
Meningkatkan pemberdayaan perempuan dan perlindungan anak
Sasaran 3 Lingkungan Sehat
Strategi 4
Meningkatnya Persentase ketersediaan fasilitas olah raga dan rekreasi Meningkatnya cakupan layanan Keluarga Berencana
Peningkatan kualitas sarana dan prasarana olah raga
Meningkatnya cakupan layanan pemberdayaan perempuan dan perlindungan anak
Memberikan pelayanan terhadap korban kekerasan
Meningkatkan frekuensi penyuluhan pada masyarakat(PUS)
Arah Kebijakan 5 lingkungan masyarakat
Meningkatkan sarana dan prasarana olah raga Peningkatan pengetahuan tenaga penyuluh (PKB/PLKB) Jumlah tenaga penyuluh (PKB/PLKB) yang seimbang dengan wilayah kerja Mengadakan kerjasama dengan polres khususnya bid UPPA(Unit Perlindungan Perempuan dan Anak)
Misi II (Prioritas IV : Penguatan tata kelola pemerintahan yang bebas kolusi, korupsi, dan nepotisme, Prioritas VIII:Budaya Alami) Memperkuat Tata Kelola Pemerintahan Yang Baik Dan Bersih Dalam Pelayanan Publik menuju masyarakat , Aman, Damai dan Demokratis. No Tujuan 1 2 1 Meningkatkan kinerja pemerintahan daerah menuju good governance
Sasaran 3 Meningkatnya Prosentase peningkatan sarana dan prasarana aparatur
Strategi 4
Arah Kebijakan 5
Melengkapi Mengoptimalkan sarana dan sarana dan prasarana prasarana aparatur aparatur
Rencana Kinerja Tahunan (RKT) Kota Pagar Alam Tahun 2015
BAB II - 8
Pemerintah Kota Pagar Alam
No 1
Tujuan 2
Sasaran 3 Meningkatnya Cakupan pengelolaan keuangan dan aset daerah
2
Meningkatkan ketersdiaan dokumen Perencanaan Tata Ruang
3
Meningkatkan ketersediaan data/informasi
4
Meningkatkan ketersediaan dokumen perencanaan pembangunan
5
Meningkatkan kinerja pemerintah daerah
Meningkatkan Kualitas Sumber Daya Aparatur Meningkatnya Persentase Perencanaan Tata Ruang
Meningkatnya Cakupan ketersediaan Data/Informasi Meningkatnya ketersediaan dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah
Meningkatnya Prosentase cakupan Sistem Pengawasan Internal dan Pengendalian Pelaksanaan Kebijakan KDH
Strategi 4
Arah Kebijakan 5 Menyajikan melakukan laopran rekonsiliasi data pengelolaan asset secara inventaris barang periodik milik daerah yang benar dan akurat Terciptanya sinkronisasi operasional penataan ruang wilayah kota Pagar Alam
Menyediakan data dan informasi yang akurat
Pengembangan sistem pelaporan dan capaian kinerja Keuangan secara akuntabel dan akurat
Meningkatkan kesadaran aparatur dalam permasalahan di bidang Hukum
Rencana Kinerja Tahunan (RKT) Kota Pagar Alam Tahun 2015
mensinergikan konsep penataan ruang provinsi dengan RTRW Kota Pagar Alam sebagai acuan koordinasi dan sinkronisasi pembangunan antar sektor dan antar wilayah dalam Kota Pagar alam Optimalisasi dokumen data dan informasi melalui penerapan teknologi informasi
Meningkatkan sistem pelaporan online dan sistem pelaporan daerah Mendukung setiap kebijakan pemerintah pusat dan pemerintah Daerah BAB II - 9
Pemerintah Kota Pagar Alam
No 1
Tujuan 2
6
7
Meningkatkan akuntablitas pengelolaan keuangan dan asset daerah
8
9
Meningkatkan layanan sosial
Sasaran 3 Meningkatnya Prosentase Pelayanan Kedinasan Kepala Daerah/Wakil Kepala Daerah Meningkatnya Prosentase ketersediaan dokumen hasil Penataan, Penguasaan, Pemilikan, Penggunaan dan Pemanfaatan Tanah Meningkatnya Persentase Pengembangan Pengelolaan Keuangan Daerah Meningkatnya Cakupan pembinaan dan pengawasan bidang pertambangan Meningkatnya Pelayanan dan Rehabilitasi Kesejahteraan Sosial
Strategi 4 Membina Koordinasi yang baik Koordinasi dengan pihak yang terkait
Melaksanakan Bimtek dan sosialisasi peraturan sistem dan prosedur pengelolaan keuangan dan kebijakan akuntansi Melaksanakan inventarisasi,sos ialisasi,koordina si,pembinaan dan pengawasan bidang pertambangan Pemberdayaan masyarakat yaitu peningkatan profesionalisme dan kinerja pelaku pembangunan kesejahteraan social termasuk aparatur untuk
Rencana Kinerja Tahunan (RKT) Kota Pagar Alam Tahun 2015
Arah Kebijakan 5 Terciptanya pelayana kedinasan kepala daerah/wakil kepala daerah yang baik dan optimal Terciptanya kerapian dokumen tanah yang terorganisir
Menetapkan dan menerapkan peraturan mengenai sistem dan prosedur serta kebijakan akuntansi pemerintah
Membuat ,menetapkan dan menyebarluaskan produk2 hukum di bidang pertambangan Peningkatan dan pemerataan pelayanan social yang lebih adilbagi semua orang utamanya penyandang masalah kesejahteraan sosial BAB II - 10
Pemerintah Kota Pagar Alam
No 1
Tujuan 2
10 Meningkatkan Penataan Administrasi Kependudukan 11 Meningkatkan layanan Ketenagakerjaa n
Sasaran 3
Meningkatnya cakupan Penataan Administrasi Kependudukan
Meningkatnya layanan ketenagakerjaan
12 Meningkatkan pemberdayaan masyarakat kelurahan
Meningkatnya Cakupan Peningkatan Keberdayaan Masyarakat Pedesaan
13 Meningkatkan kinerja penegakan Peraturan Perundangundangan Daerah
Meningkatnya cakupan penegakan Peraturan Perundangundangan Daerah
Strategi 4 melaksanakan tugas dan fungsinya dalam memberikan kepercayaan dan peluang kepada masyarakat. Melaksanakan pembinaan dan sosialisasi penyelengaraan administrasi kependudukan Pengembangan perluasan kerja dan penempatan tenaga kerja dalam upaya mengurangi pengangguran Reoriantasi program/ kegiatan kearah kebutuhan fasilitasiyang lebih mendukung berkembangnya ekonomi desa secara berkelanjutan Operasional Pengamanan PERDA/Oprasi Yustisi
Rencana Kinerja Tahunan (RKT) Kota Pagar Alam Tahun 2015
Arah Kebijakan 5
Melaksanakan sosialisasi penyelenggaraan administrasi Perluasan kerja dan penempatan tenaga kerja Menetapkan perda untuk peningkatan pemberdayaan masyarakat pedesaan / kelurahan 1.Perda PKL; 2.Perda Hewan Kaki Empat; 3.Perda larangan mencuci kendaraan di sungai ; 4.Perda larangan menjemur hasil panen di jalan raya BAB II - 11
Pemerintah Kota Pagar Alam
No Tujuan 1 2 14 Meningkatkan keamanan dan ketetiban Kota Pagar Alam 15 Meningkatkan pelaksanaan azas demokratisasi dalam kehidupan politik
Sasaran 3 Meningkatnya Cakupan Keamanan dan kenyamanan Lingkungan
Meningkatnya Cakupan layanan pelaksanaan azas demokratisasi dalam kehidupan politik
Strategi 4 pembentukan satuan keamanan lingkungan masyarakat (KOMINDA) Meningkatnya Cakupan layanan pelaksanaan azas demokratisasi dalam kehidupan politik Memfasilitasi forum kerukunan umat beragama
16 Meningkatkan Pengembangan Wawasan Kebangsaan
Meningkatnya Persentase Pengembangan Wawasan Kebangsaan
17 Meningkatkan kualitas Lembaga Perwakilan Rakyat
Meningkatnya Cakupan Peningkatan Kapasitas Lembaga Perwakilan Rakyat Daerah
Pelaksanaan rapat-rapat paripurna DPRD,pembentu kan perundangundangan
Sasaran 3 Meningkatnya Produktivitas pertanian
Strategi 4 penyediaan benih / bibit unggul yang tahan Hama dan penyakit tanaman serta
Arah Kebijakan 5 Membentuk dan mensosialisasika n tim keamanan lingkungan Mendukung Kebijakan dalam upaya layanan azas demokrasi yang jujur dan adil dalam kehidupan politik Mendukung kebijakan dan arahan pemerintah mengenai kerukunan umat beragama Pelaksanaan rapat paripurna pembahasan peraturan daerah
Misi III (Prioritas III : Ekonomi Kerakyatan, dan Prioritas IV: Penanggulangan kemiskinan dengan pendekatan partisipatif dan berkelanjutan.) Memperkuat ekonomi kerakyatan dengan basis sumber daya alam, agrobisnis dan kelestarian lingkungan hidup serta menjaga keberlanjutan dan kelestarian sumberdaya alam untuk menopang pembangunan yang berkelanjutan. No 1 1
Tujuan 2 Meningkatkan pengelolaaan pertanian
Rencana Kinerja Tahunan (RKT) Kota Pagar Alam Tahun 2015
Arah Kebijakan 5 Peningkatan kwalitas hasil produksi pangan dan hortikultura BAB II - 12
Pemerintah Kota Pagar Alam
No 1
2
3
4
5
6
Tujuan 2
Meningkatkan pengelolaaan pertanian
Meningkatkan pengelolaan peternakan Meningkatkan pengelolaan perikanan Meningkatkan pengelolaan perkebunan
Meningkakan pengelolaan lingkungan hidup
Sasaran 3
Strategi 4 penggunaan pestisida sebagai alternative terakhir dalam pengendalian OPT Meningkatnya Melaksanakan cakupan Produksi kebijakan teknis Hasil pengembangan Perkebunan bibit unggul pertanian /perkebunan Meningkatnya Meningkatkan Prosentase petani Pengetahuan mendapat dan wawasan bimbingan dan petani tentang penyuluhan teknologi pertanian Meningkatnya Meningkatkan Prosentase pelatihan Peningkatan petugas teknis Penerapan dan Peningkatan Teknologi professional Peternakan aparatur Meningkatnya Memfasilitasi cakupan kelompok pengolahan dan pelaku usaha pemasaran perikanan Produksi perikanan Meningkatnya Melaksanakan Persentase rehabilitasi Rehabilitasi hutan dan lahan, Hutan dan Lahan dan peningkatan peran serta masyarakat dalam rehabilitasi hutan dan lahan Terlaksananya Melaksanakan Pengendalian pengendalian Pencemaran dan dan pemantauan Perusakan kualitas Lingkungan lingkungan
Rencana Kinerja Tahunan (RKT) Kota Pagar Alam Tahun 2015
Arah Kebijakan 5
Melaksanakan budidaya pengolahan bibit unggul tanaman kopi Terlaksanya penetapan teknologi pertanian yang modern
Pembinaan dan pengawasan penerapan teknologi tepat guna Penguatan perekonomian dan pengembangan kelembagaan
Melalukan rehabilitasi hutan dan lahan
Terciptanya lingkungan hidup yang memenuhi standar baku mutu lingkungan BAB II - 13
Pemerintah Kota Pagar Alam
No 1
Tujuan 2
Sasaran 3 Hidup
7
Meningkakan pengelolaan persampahan
8
Meningkatkan pengelolaan industri
Meningkatnya Cakupan Pengembangan Industri
9
Meningkatkan pengelolaan perdagangan
Meningkatnya pengelolaan Perdagangan
10
Meningkatkan pengelolaan Koperasi dan UKM
11
Terlaksananya Pengembangan Kinerja Pengelolaan Persampahan
Meningkatnya Persentase Pengembangan Kewirausahaan Dan Keunggulan Kompetitif UKM Meningkatkan Meningkatnya pengelolaan dan cakupan pelestaria hutan Perlindungan dan Konservasi Sumberdaya Hutan Menekan jumlah hot spot kebakaran hutan dan lahan, dan berkurangnya gangguan
Strategi 4 hidup
Arah Kebijakan 5
Meningkatkan ka[asitas pengangkutan sampah dalam rangka memperluas cakupan pelayanan Melaksanakan kegiatan pameran baik dalam daerah maupun luar daerah Melakukan sosialisasi peningkatan penggunaan produk dalam negeri khususnya produk unggulan daerah
undang-undang nomor 18 tahun 2008 tentang pengelolaan sampah (lembaran negaraRI th 2008 nomor 69 Tersebarnya informasi produk unggulan kepada masyarakat luas melalui pameran
Cakupan Perlindungan dan Konservasi Sumberdaya Hutan
Meningkatnya Cakupan Perlindungan dan Konservasi Sumberdaya Hutan Terlaksananya Penurunan Jumlah hot spot kebakaran hutan dan lahan
Pelatihan Bagi UKM Dan Pelatihan Kewirausahaan
Cakupan Jumlah hot spot kebakaran hutan dan lahan
Rencana Kinerja Tahunan (RKT) Kota Pagar Alam Tahun 2015
melaksanakan event perdagangan bagi produk dalam negeri khususnya produk unggulan daerah dengan expo dalam daerah dan luar daerah Meningkatnya UKM dan Meningkatnya Kewirausahaan
BAB II - 14
Pemerintah Kota Pagar Alam
No 1
Tujuan 2
Sasaran 3 terhadap kawasan hutan
Penghijauan kawasan terbuka
Perencanaan dan pengembangan HTR, HR, dan lumbung kayu desa 11
Meningkatkan Pemanfaatan pengelolaan dan Potensi pelestaria hutan Sumberdaya Hutan cakupan Rehabilitasi Hutan dan Lahan
cakupan Perlindungan dan Konservasi Sumberdaya Hutan cakupan Pengembangan Pengelolaan Air Limbah Pengembangan Kinerja Pengelolaan Persampahan Pengelolaan Ruang Terbuka Hijau
Strategi 4
Arah Kebijakan 5
Cakupan Penghijauan kawasan terbuka Cakupan Perencanaan dan pengembangan HTR, HR, dan lumbung kayu desa Meningkatnya cakupan Pemanfaatan Potensi Sumberdaya Hutan Meningkatnya cakupan Rehabilitasi Hutan dan Lahan Meningkatnya cakupan Perlindungan dan Konservasi Sumberdaya Hutan Meningkatnya cakupan Pengembangan Pengelolaan Air Limbah Meningkatnya Pengembangan Kinerja Pengelolaan Persampahan Meningkatnya Pengelolaan Ruang Terbuka Hijau
Meningkatnya Penghijauan kawasan terbuka Meningkatnya Perencanaan dan pengembangan HTR, HR, dan lumbung kayu desa
Rencana Kinerja Tahunan (RKT) Kota Pagar Alam Tahun 2015
Terlaksananya peningkatan Pemanfaatan Potensi Sumber daya Hutan
Terlaksananya Rehabilitasi Hutan dan Lahan
Meningkatkan Perlindungan dan Konservasi Sumberdaya Hutan Terlaksananya Pengembangan Pengelolaan Air Limbah Terlaksananya Pengembangan Kinerja Pengelolaan Persampahan Cakupan Peningkatan Pengelolaan Ruang Terbuka
BAB II - 15
Pemerintah Kota Pagar Alam
No 1
Tujuan 2
Sasaran 3 ketersediaan hasil Penyusunan Program Pengembangan RTH
12
13
Mitigasi emisi GRK dari sektor kehutanan
Mitigasi emisi GRK dari sektor pertanian dan ternak
Menurunkan laju deforestasi Huntan dan Menurunkan laju degradasi hutan Menurunkan jumlah hotspot,
Strategi 4 Meningkatnya ketersediaan hasil Penyusunan Program Pengembangan RTH Menggalakan gerakan pengamanan hutan
Mencegah dan mengendalikan Kebakaran Hutan dan Lahan Restorasi HPA, Merehabilitasi lahan kritis dalam HPA Mengurangi emisi Perbaikan dan GRK dari optimalisasi budidaya padi sistem irigasi, sawah dan Implementasi holtikultura budidaya padi berbasis System Rice Intensification (SRI), Penanaman padi varietas rendah emisi, Pengembangan padi organik, Mengelola jerami Pengembangan padi tanpa bakar pertanian organik Penggunaan, Minimalisasi emisi GRK asal pengembangan ternak. pakan ternak rendah emisi,
Rencana Kinerja Tahunan (RKT) Kota Pagar Alam Tahun 2015
Arah Kebijakan 5 Hijau
Meningkatnay cakupan ketersediaan hasil Penyusunan Program Pengembangan RTH Operasionalisasi Pos Pengamanan Terpadu Perlindungan Hutan rehabilitasi lahan kritis dalam HPA Minimalisasi emisi GRK dari sawah
Target jumlah rumah kompos
Program Mitigasi Emisi GRK Asal Ternak BAB II - 16
Pemerintah Kota Pagar Alam
No 1
14
Tujuan 2
Pemberdayaan dan sadar lingkungan
Sasaran 3
Penyuluhan dan edukasi publik tentang perubahan iklim Pengembangan sekolah lapang iklim.
Strategi 4 Pemanfaatan kotoran ternak sebagai sumberbiogas,
Arah Kebijakan 5
Pengembangan Target jumlah sekolah lapang tenaga penyuluh tentang (org/th) dan perubahan iklim. (kegiatan/th)
Target jumlah sekolah lapangan (sekolah)
Misi IV (Prioritas VIII: Budaya Alami) Mengembangkan Kepariwisataan Kota Pagar Alam Berbasis Wisata Alam, Wisata Budaya, Beserta Atraksinya Yang Bercirikan Nilai Dan Kearifan Lokal No Tujuan 1 2 1 Mewujudkan Pengembangan Kepariwisataan Berbasis Wisata Alam dan Budaya Beserta Atraksinya yang bercirikan kearifan Lokal 2
3
Meningkatkan Pengelolaan Pariwisata
Sasaran 3 Meningkatnya Persentase Pengelolaan Kekayaan Budaya
Strategi 4 Inventarisasi jumlah warisan seni budaya lokal Besemah secara berkelanjutan
Arah Kebijakan 5 Terjaganya Benda dan situs di kawasan cagar budaya
Meningkatnya Persentase Pengembangan Nilai Budaya
Peningkatan kualitas dan kuantitas karya seni
Meningkatnya Persentase layanan
Pembangunan Objek Wisata baru sebagai
peningkatan sarana pengembangan, pendalaman dan pergelaran seni budaya dengan tetap menjunjung tinggi tradisi, kearifan lokal dan jati diri bangsa Meningkatkan kualitas dan kuantitas sarana
Rencana Kinerja Tahunan (RKT) Kota Pagar Alam Tahun 2015
BAB II - 17
Pemerintah Kota Pagar Alam
No 1
Tujuan 2
Sasaran 3 Pariwisata
Strategi 4 media atraksi wisata
Arah Kebijakan 5 dan prasarana wisata dan kepariwisataan secara berkelanjutan di kota pagar alam
Misi V (Prioritas VI: Penyiapan Sarana dan Prasarana, dan Prioritas VII: Lingkungan Hidup dan Pengelolaan Bencana) Mengembangkan infrastruktur dalam rangka layanan dasar dan daya saing daerah No 1 1
2
Tujuan 2 Menyiapkan Infrastruktur daerah yang memadai
Meningkatkan ketersediaan sarana dan prasarana perhubungan
Sasaran 3 Menyiapkan Infrastruktur daerah yang memadai
Meningkatnya Prosentase pengembangan dan pengelolaan Rumah Meningkatnya layanan Perhubungan
Strategi
Arah Kebijakan
4 Penyelenggaraan pembangunan fasilitas layanan transportasi daerah dan antar wilayah
5 meningkatkan akses antar pusat-pusat permukiman dengan daerah kecamatan dan kelurahan,menin gkatkan akses ke wilayah-wilayah potensial/sentra produksi dan pariwisata yang masih terisolir dan meningkatkan akses ke pasar terminal
Melaksanakan pengembangan prasarana dan fasilitas perhubungan
Meningkatkan kelancaran mobilitas orang dan barang, dengan membangun prasarana
Rencana Kinerja Tahunan (RKT) Kota Pagar Alam Tahun 2015
BAB II - 18
Pemerintah Kota Pagar Alam
No
Tujuan
Sasaran
Strategi
1
2
3
4
Meningkatnya Pelayanan Komunikasi, dan Informasi
Meningkatkan pengembangan komunikasi informatika dan media massa
3
Meningkatkan ketersediaan sarana dan prasarana komuniasi dan informatika
Rencana Kinerja Tahunan (RKT) Kota Pagar Alam Tahun 2015
Arah Kebijakan 5 terminal yang representatif.
Meningkatkan infrastruktur komunikasi dan informatika yang masih belum merata pada Dinas, Badan dan Kantor Pemerintah
BAB II - 19
Pemerintah Kota Pagar Alam
BAB III KOMPONEN RENCANA KINERJA TAHUNAN
3.1 Sasaran Strategis Sasaran Strategis Pemerintah Kota Pagar Alam adalah sebagai
berikut:
1. Meningkatnya cakupan ketersediaan obat dan makanan 2. Meningkatnya cakupan layanan kesehatan masyarakat
3. Meningkatnya Persentase Pengadaan, Peningkatan Dan Perbaikan Sarana
Dan
Jaringannya
Prasarana
4. Meningkatnya Prosentase
Puskesmas/
Puskesmas
Pembantu
Dan
Sarana dan Prasarana Rumah Sakit yang
memenuhi standar kesehatan
5. Meningkatnya pengelolaan Pendidikan Dasar sesuai ketentuan
6. Meningkatnya Pengelolaan Pendidikan menengah sesuai ketentuan 7. Meningkatnya ketentuan
pengelolaan Pendidikan Non formal sesuai dengan
8. Meningkatnya cakupan Pelaksanaan Pendidikan Anak Usia Dini 9. Meningkatnya Angka partisipasi sekolah
10. Meningkatnya Persentase pengelolaan kependidikan
Mutu Pendidik dan tenaga
11. Meningkatnya Cakupan Pemeliharaan Sarana dan Prasarana Kearsipan
12. Meningkatnya Cakupan Pengembangan Budaya Baca dan Pembinaan Perpustakaan
13. Meningkatnya Persentase Pengembangan Lingkungan Sehat
14. Meningkatnya Persentase ketersediaan fasilitas olah raga dan rekreasi 15. Meningkatnya cakupan layanan Keluarga Berencana 16. Meningkatnya
cakupan
perlindungan anak
layanan
pemberdayaan
perempuan
dan
17. Meningkatnya Prosentase peningkatan sarana dan prasarana aparatur
Rencana Kinerja Tahunan (RKT) Kota Pagar Alam Tahun 2015
BAB III - 1
Pemerintah Kota Pagar Alam
18. Meningkatnya Cakupan pengelolaan keuangan dan aset daerah 19. Meningkatkan Kualitas Sumber Daya Aparatur
20. Meningkatnya Persentase Perencanaan Tata Ruang
21. Meningkatnya Cakupan ketersediaan Data/Informasi
22. Meningkatnya ketersediaan dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah
23. Meningkatnya Prosentase cakupan Sistem Pengawasan Internal dan Pengendalian Pelaksanaan Kebijakan KDH
24. Meningkatnya Prosentase Pelayanan Kedinasan Kepala Daerah/Wakil Kepala Daerah
25. Meningkatnya Prosentase ketersediaan dokumen hasil Penataan, Penguasaan, Pemilikan, Penggunaan dan Pemanfaatan Tanah
26. Meningkatnya Persentase Pengembangan Pengelolaan Keuangan Daerah 27. Meningkatnya
pertambangan
Cakupan
pembinaan
dan
pengawasan
bidang
28. Meningkatnya Pelayanan dan Rehabilitasi Kesejahteraan Sosial
29. Meningkatnya cakupan Penataan Administrasi Kependudukan 30. Meningkatnya layanan ketenagakerjaan
31. Meningkatnya Cakupan Peningkatan Keberdayaan Masyarakat Pedesaan
32. Meningkatnya cakupan penegakan Peraturan Perundang-undangan Daerah
33. Meningkatnya Cakupan Keamanan dan kenyamanan Lingkungan
34. Meningkatnya Cakupan layanan pelaksanaan azas demokratisasi dalam kehidupan politik
35. Meningkatnya Persentase Pengembangan Wawasan Kebangsaan
36. Meningkatnya Cakupan Peningkatan Kapasitas Lembaga Perwakilan Rakyat Daerah
37. Meningkatnya Investasi daerah
38. Meningkatnya Produktivitas pertanian
39. Meningkatnya cakupan Produksi Hasil Perkebunan Rencana Kinerja Tahunan (RKT) Kota Pagar Alam Tahun 2015
BAB III - 2
Pemerintah Kota Pagar Alam
40. Meningkatnya Prosentase petani mendapat bimbingan dan penyuluhan pertanian
41. Meningkatnya Peternakan
Prosentase
Peningkatan
Penerapan
Teknologi
42. Meningkatnya cakupan pengolahan dan pemasaran Produksi perikanan 43. Meningkatnya Persentase Rehabilitasi Hutan dan Lahan
44. Terlaksananya Pengendalian Pencemaran dan Perusakan Lingkungan Hidup
45. Terlaksananya Pengembangan Kinerja Pengelolaan Persampahan 46. Meningkatnya Cakupan Pengembangan Industri 47. Meningkatnya pengelolaan Perdagangan 48. Meningkatnya
Persentase
Keunggulan Kompetitif UKM
Pengembangan
Kewirausahaan
Dan
49. Meningkatnya cakupan Perlindungan dan Konservasi Sumberdaya Hutan 50. Penyuluhan dan edukasi publik tentang perubahan iklim
51. Meningkatnya Persentase Pengelolaan Kekayaan Budaya 52. Meningkatnya Persentase Pengembangan Nilai Budaya 53. Meningkatnya Persentase layanan Pariwisata
54. Menyiapkan Infrastruktur daerah yang memadai
55. Meningkatnya Prosentase pengembangan dan pengelolaan Rumah 56. Meningkatnya layanan Perhubungan
57. Meningkatnya Pelayanan Komunikasi, dan Informasi 3.2 Indikator Kinerja Berdasarkan peraturan Menteri dalam Negeri Nomor 54 tahun 2010,
tentang ”Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 Tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian, dan Evaluasi Pelaksanaan
Rencana Pembangunan Daerah” dan Peraturan Pemerintah Nomor 6 tahun 2008, tentang Pedoman Evaluasi Penyelenggaraan Pemerintah Daerah, maka setiap daerah wajib menetapkan Indikator Kinerja Daerah, yang akan diukur pada akhir tahun anggaran. Pengukuran kinerja merupakan proses
Rencana Kinerja Tahunan (RKT) Kota Pagar Alam Tahun 2015
BAB III - 3
Pemerintah Kota Pagar Alam
membandingan
kinerja
dengan
ukuran
berupa
indikator
kinerja.
Pengukuran kinerja dilakukan dengan membandingkan realisasi dengan target yang direncanakan sesuai dengan peraturan perundang-undangan.
Pengukuran kinerja dilakukan setelah pelaksanaan kegiatan sesuai
dengan penetapan kinerja dalam dokumen perencanaan. Hasil pengukuran kinerja yang dilengkapi dengan analisis dan evaluasi atas capaian kinerja disajikan dalam pelaporan kinerja.
Berdasarkan pada tujuan otonomi daerah, ada tiga aspek yang
diukur dalam pengukuran kinerja pemerintah daerah, yaitu ;
1. Kemampuan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat, 2. Kemampuan meningkatkan layanan Umum, dan 3. kemampuan meningkatkan daya saing daerah.
Indikator Kinerja yang akan dilaksanakan oleh Pemerintah Kota Pagar
Alam Tahun 2015 secara rinci dapat dilihat sebagaimana tercantum dalam
lampiran dokumen ini.
Rencana Kinerja Tahunan (RKT) Kota Pagar Alam Tahun 2015
BAB III - 4
Pemerintah Kota Pagar Alam
BAB IV PENUTUP
Perencanaan Kinerja Pemerintah Kota Pagar Alam pada dasarnya
merupakan kesadaran Pimpinan dan seluruh pegawai untuk menyesuaikan dengan era perubahan yang merupakan tuntutan dinamika organisasi.
Untuk itu dalam pelaksanaan operasional sehari-hari, Perencanaan
kinerja ini harus selalu dipedomani untuk dapat mencapai kinerja dengan sebaik-baiknya, sehingga untuk itu diperlukan sosialisasi indikator dan target
kinerja secara terus menerus pada seluruh pegawai. Dengan pemahaman indikator dan target secara utuhlah, segenap kemampuan yang ada dapat diarahkan untuk peningkatan kinerja secara keseluruhan.
Akhirnya diharapkan dengan telah tersusunnya dokumen RKT ini, dapat
menjadi pemicu peningkatan kinerja seluruh pegawai dalam mewujudkan good governance.
Rencana Kinerja Tahunan (RKT) Kota Pagar Alam Tahun 2015
BAB IV - 1
TABEL 3.1 RENCANA KINERJA TAHUNAN (RKT) KOTA PAGAR ALAM TAHUN 2015 SASARAN Uraian 1 Meningkatnya cakupan Pelaksanaan Pendidikan Anak Usia Dini
KEGIATAN
Indikator Kinerja
Target
2 Angka Partisiasi Pendidikan Anak Usia Dini
3
PROGRAM
Uraian
4 5 Program Pendidikan Anak Pembangunan Gedung Usia Dini Sekolah
Indikator Kinerja 6 Input (Dana) Output Jumlah Gedung Sekolah TK Negeri 3 yang selesai dibangun
Target 7 150,000,000 1 Sekolah
Outcome Tersedianya Gedung TK Negeri 3 yang digunakan sebagai sarana belajar mengajar Rehabilitasi Sedang/Berat Ruang Guru Sekolah
Meningkatnya pengelolaan Pendidikan Dasar sesuai ketentuan
Persentase Pemerataan dan Kualitas Pendidikan Masyarakat
Program Wajib Belajar Pendidikan Dasar Sembilan Tahun
Input (Dana) Output Terlaksananya Rehabilitasi TK Dharma Wanita dan TK Negeri 2 Kota Pagar Alam Outcome Tersedianya Ruang Guru Sekolah yang siap digunakan
100,000,000 2 Sekolah
Fasilitasi Pendidikan Anak Usia Dini
Input (Dana) Output Jumlah PAUD yang Mendapatkan Penambahan Fasilitas Outcome PAUD yang memiliki Fasilitas yang memadai
38,377,500
Ajang Pengembangan Kreatifitas Peserta Didik
Input (Dana) Output Terciptanya Kreativitas Peserta Didik Pendidikan Anak Usia Dini Outcome Persentase Peningkatan Kreatifitas Peserta Didik
55,856,000
2 Sekolah
1240 Peserta Didik
Ajang Kreatifitas PTK Pendidikan Anak Usia Dini
Input (Dana) Output Jumlah Peserta Kreatifitas PTK Outcome Persentase Kreatifitas PTK Pendidikan Anak Usia Dini
15,842,000
Penilaian Lembaga Pendidik Anak Usia Dini
Input (Dana) Output Jumlah Lembaga Pendidik Anak Usia Dini Outcome Peningkatan Kualitas Lembaga Pendidik Anak Usia Dini
14,882,000
Pembangunan Sarana dan Prasarana Pendidikan DAK 2015
Input (Dana) Output Jumlah Sarana dan Prasarana Pendidikan yang selesai dibangun
Outcome
258 PTK
15 Lembaga
7,381,548,000 12 Sekolah
Ket 8 Diknas
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian 5
Indikator Kinerja 6 Tersedianya Sarana dan Prasarana Pendidikan yang siap digunakan
Pembangunan Sarana dan Prasarana Pendidikan DAK 2013
Input (Dana) Output Jumlah Sarana dan Prasarana Pendidikan yang selesai dibangun Outcome Tersedianya Sarana dan Prasarana Pendidikan yang siap digunakan
Pelatihan Penyusunan Kurikulum
Input (Dana) Output Terlaksananya Penyusunan Dokumen Dua (Rencana Pelaksanaan Pembelajaran) Outcome Peningkatan Kualitas Pendidikan
Penyediaan Bantuan Operasional Sekolah (BOS) Jenjang SD/MI/SLB dan SMP/MTs Serta Pesantren Salafiah dan Satuan Pendidikan Non Islam Setara SD dan SMP
Input (Dana) Output Terlaksananya Operasional SD dan SMP Negeri Outcome Tersedianya Sarana dan Prasarana Operasional sekolah untuk menunjang kegiatan belajar
Penyelenggaraan Paket B Setara SMP
Input (Dana) Output Jumlah Peserta Paket B Setara SMP yang lulus Outcome Berkurangnya Keterbatasan Pendidikan Setara SMP
Pelaksanaan FLS 2 N Tingkat Input (Dana) Kota Provinsi dan Nasional Output Kota Pagar Alam Provinsi dan Persentase Siswa Berprestasi Tingkat SD dan SMP Outcome Peningkatan Prestasi Siswa SD dan SMP Pelaksanaan Olimpiade Sains Input (Dana) Output (OSN) SD,SMP Tk Kota dan Siswa SD SMP yang selesai mengikuti Lomba Provinsi Outcome Terpilihnya pemenang OSN Pelaksanaan Ujian Nasional Tk. SD/MI/SMP/MTs
Input (Dana) Output Jumlah Sekolah yang Melaksanakan Ujian Nasional Outcome Mutu Pendidikan Siswa Meningkat
Target
Ket
7
8
3,411,329,800
133,951,000 180 Peserta, 9 Mata Pelajaran
832,209,000 23,342 Siswa
13,227,600 Peserta UN-PNF Paket B se Kota Pagar Alam
210,791,000 1783 Siswa
75,244,000 103 Sekolah, 18 Siswa
136,267,000 140 Sekolah
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian
Indikator Kinerja
Target
Ket
5
6
7
8
Penyediaan Dana Operasional Input (Dana) Output Tim Menejemen BOS APBN Jumlah Sekolah yang menerima Dana Operasional Outcome Mutu Pendidikan Siswa Meningkat Meningkatnya Pengelolaan Pendidikan menengah sesuai ketentuan
Rasio ketersediaan sekolah perpenduduk usia sekolah SMA/MA Sederajat
Program Pendidikan Menengah
26,185,000
Pembangunan Sarana dan Prasarana Olahraga
Input (Dana) Output Jumlah Lapangan Basket yang selesai dibangun Outcome Tersedianya Lapangan Basket yang digunakan sebagai sarana Prasarana Olahraga Siswa
Pelatihan Penyusunan Kurikulum
Input (Dana) Output Terlaksananya Kompetensi Tenaga Pendidik Outcome Penyusunan Kurikulum yang sesuai dengan ketentuan yang berlaku
115,166,000
Penyediaan Bantuan Operasional Manajemen Mutu (BOMM)
Input (Dana) Output Terlaksananya Operasional Sekolah SMA dan SMK Outcome Tersedianya Sarana dan Prasarana Operasional Sekolah
804,825,000
Pembangunan Gedung SMA Negeri 1
Input (Dana) Output Jumlah Dokumen Perencanaan untu pembangunan gedung sekolah yang selesai disusun Outcome Tersedianya Dokumen Perencanaan yang digunakan sebagai dasar pembangunan gedung sekolah
900,000,000
Pembangunan Sarana dan Prasarana Pendidikan (DAK Tahun 2015)
Input (Dana) Output Peningkatan Sarana dan Prasarana Pendidikan Outcome Persentase Peningkatan Sarana dan Prasarana Pendidikan Sekolah SMA dan SMK
4,522,046,000
Pembangunan Sarana dan Prasarana Pendidikan (DAK Tahun 2013)
Input (Dana) Output Peningkatan Sarana dan Prasarana Pendidikan Outcome Persentase Peningkatan Sarana dan Prasarana Pendidikan
1,511,097,000
Festival Sanggar Pelajar Tingkat Menengah Se-Kota Pagar Alam
Input (Dana) Output
70,000,000 1 Sekolah
14 Sekolah
6.569 Siswa
1 Sekolah, 3 Dokumen
5 Sekolah
5 Sekolah
34,481,900
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian Festival Sanggar Pelajar 5 Se-Kota Tingkat Menengah Pagar Alam
Penyelenggaraan Paket C Setara SMP
Indikator Kinerja 6 Terselenggaranya Festival Sanggar Pelajar Tingkat Menengah Se-Kota Pagar Alam Outcome Terpilihnya Siswa Berprestasi Tingkat SMA/MA/SMK Input (Dana) Output Jumlah Peserta Paket C Setara SMU yang Lulus Outcome Berkurangnya Keterbatasan Pendidikan Setara SMU
Pelaksanaan Olimpiade Sains Input (Dana) (OSN) SMA Tingkat Kota dan Output Jumlah Peserta Olimpiade Sains (OSN) yang terpilih Provinsi Outcome Jumlah Peserta Olimpiade Sains (OSN) yang dikirim untuk mengikuti lomba OSN Tingkat Provinsi
Rasio guru: murid.per kelas ratarata SD/MI Rasio guru: per kelas rata-rata murid.SMP/MTs Rasio guru: murid.SD/MI Rasio guru: murid.SMA/MA
Program Peningkatan Mutu Pendidik dan Tenaga Kependidikan
7 36 Sanggar
133,020,000 30 Orang
73,542,000 27 Siswa
Pelaksanaan Ujian Kompetensi SMK
Input (Dana) Output Jumlah siswa yang Lulus Ujian Kompetensi Outcome Persentase Kemampuan Kompetensi SMK
Pelaksanaan Ujian Nasional Tk. SMA/MA/SMK
Input (Dana) Output Jumlah Sekolah yang Melaksanakan Ujian Nasional Outcome Mutu Pendidikan Siswa Meningkat
133,650,000
Pelaksanaan FLS2N Tingkat Kota dan Provinsi
Input (Dana) Output Jumlah siswa berprestasi tingkat SMA/MA dan SMK Outcome Terpilihnya Siswa Berprestasi Tingkat SMA/MA dan SMK
116,458,000
Fasilitas Sekolah (SMK Negeri Input (Dana) Output 2) Terlaksananya Operasional SMK Negeri 2 Outcome Tersedianya Sarana dan Prasarana Sekolah Meningkatnya Persentase pengelolaan Mutu Pendidik dan tenaga kependidikan
Target
Pelaksanaan Sertifikasi Pendidik
Seleksi Guru, Siswa, Kepala Sekolah dan Pengawas Berprestasi Tingkat Kota dan Pengiriman Ke Tingkat Provinsi
Input (Dana) Output Jumlah Guru yang Lulus Sertifikasi Outcome Tenaga Pendidik yang bermutu Input (Dana) Output
40,330,000 4 Sekolah
16 Sekolah
451 Siswa
74,500,000
63,504,000 250 Orang
247,045,000
Ket 8
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian Seleksi Guru, Siswa, Kepala 5 Sekolah dan Pengawas Berprestasi Tingkat Kota dan Pengiriman Ke Tingkat Provinsi
Indikator Kinerja 6 Terpilihnya Guru, Kepala Sekolah dan Pengawas Berprestasi
Ket
7
8 25 Orang
Outcome Pengiriman Peserta berprestasi ke tingkat Provinsi
Wawasan Kebangsaan Guru, Input (Dana) Kepala Sekolah dan Pengawas Output Jumlah Peserta yang mengikuti Wawasan Kebangsaan Guru, Berprestasi Kepala Sekolah dan Pengawas Berprestasi Outcome Peningkatan Wawasan Kebangsaan Guru, Kepala Sekolah dan Pengawas Berprestasi Penetapan Angka Kredit Jabatan Fungsional Guru
Target
Input (Dana) Output Ditetapkannya Angka Kredit Penilaian Pejabat Fungsional
188,388,000 25 Orang
41,070,000 200 Berkas
Outcome Angka Kredit dan Hasil Penilaian terhadap Pejabat Fungsional Guru Bimtek Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan
Program Manajemen Pelayanan Kependidikan
Input (Dana) Output Jumlah Peserta yang lulus Bimtek Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan Outcome Meningkatnya Mutu Tenaga Pendidik
70,898,000 150 Orang
Bimtek Calon Kepala Sekolah Input (Dana) Output Jumlah Peserta yang selesai mengikuti Bimtek Calon Kepala Sekolah Outcome Meningkatnya Mutu Tenaga Pendidik
70,898,000
Sosialisasi dan Advokasi Berbagai Peraturan Pemerintah Di Bidang Pendidikan
Input (Dana) Output Jumlah Peserta yang memahami sosialisasi dan advokasi peraturan pemerintah di bidang pendidikan Outcome Peraturan Pemerintah Di Bidang Pendidikan yang dijadikan pedoman
111,175,000
Penerapan Sistem dan Informasi Manajemen Pendidikan
Input (Dana) Output Pembuatan Webstite Dinas Pendidikan Outcome Website Dinas Pendidikan yang siap digunakan
162,945,000
Penyusunan Profil Pendidikan Input (Dana) Output
50 Orang
188 Orang
10 Sekolah
40,600,000
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian Penyusunan Profil Pendidikan 5
Indikator Kinerja 6 Jumlah Dokumen Profil Pendidikan
Target
Ket
7
8
200 Buku
Outcome Profil Pendidikan Sebagai gambaran pendidikan yang ada saat ini Penyusunan SPM
Meningkatnya pengelolaan Pendidikan Non formal sesuai dengan ketentuan
Angka Melek Huruf
Meningkatnya Angka partisipasi sekolah
Angka Rata-rata lama sekolah APK SD/MI/Paket A APK SMP/MTs/Paket B APK SMA/SMK/MA/Paket C APM SD/MI/Paket A APM SMP/MTs/Paket B APM SMA/SMK/MA/Paket C
Meningkatnya Cakupan Pemeliharaan Sarana dan Prasarana Kearsipan
Pengelolaan arsip secara buku Rasio jumlah pengunjung perpustakaan
Program Penyelamatan dan Pelestarian Dokumen/Arsip Daerah
Input (Dana) Output Jumlah Dokumen SPM Dinas Pendidikan Outcome Kinerja Dinas Pendidikan yang terukur
Penataan Arsip Statis, Input (Dana) Dokumen dan Sejarah Daerah Output Kota Pagar Alam Tertatanya serta terjaminnya keselamatan, keamanan arsip sebagai bukti pertanggung jawaban dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara Outcome
5,000,000 8 Buku
11,197,000
Meningkatnya pengelolaan arsip yang handal dan pemanfaatan arsip sesuai dengan ketentuan ketersediaan arsip yang autentik, terpercaya sebagai alat bukti yang sah Penarikan Arsip Statis pada SKPD dan Penelusuran Sejarah Daerah Kota Pagar Alam
Pembinaan dan Penataan Dokumen/ Arsip Dinamis Daerah
Input (Dana) Output Terlaksananya Pendataan, Penelusuran dan Penarikan Arsip Sejarah Daerah Kota Pagar Alam Outcome Bertambahnya Dokumen/Arsip daerah Dari Kegiatan Pendataan, Penelusuran dan Pelestarian Dokumen Sejarah Kota Pagar Alam yang diselamatkan dan dilestarikan
55,205,000
Input (Dana)
33,636,000
Output
24 SKPD 24 SKPD
Perpusda
SASARAN Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Pembinaan dan Penataan Dokumen/ Arsip Dinamis Uraian Daerah 5
KEGIATAN Indikator Kinerja 6 Terbinanya SKPD dan Tertatanya serta terjaminnya keselamatan, keamanan arsip sebagai bukti pertanggung jawaban dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara
Target
Ket
7
8
Outcome Terjaminnya pengelolaan arsip yang andal dan pemanfaatan arsip sesuai dengan ketentuan ketersediaan arsip yang autentik, terpercaya sebagai alat bukti yang sah Program Peningkatan Kualitas Pelayanan Informasi
jumlah tenaga perpustakaan Meningkatnya Cakupan Pengembangan Budaya Baca dan jumlah pengelola Kearsipan Jumlah Desa dan kelurahan yang Pembinaan Perpustakaan cerdas
Penyusunan dan Penertiban Naskah Sumber Arsip
Input (Dana) Output Jumlah institusi pemerintah Kota Pagar Alam yang ikut berperan aktif dalam melakukan penyusunan dan penerbitan naskah sumber arsip (Penyusunan JRA) Outcome Sumber Arsip yang terukur dan tertata dengan baik
Input (Dana) Program Pengembangan Penyediaan Bahan Pustaka Budaya Baca dan Perpustakaan Umum Daerah Output Tersedianya jumlah buku yang baru dibeli sehingga Pembinaan Perpustakaan meningkatnya pengunjung ke perpustakaan Outcome Tersedianya jumlah buku yang baru dibeli sehingga meningkatnya pengunjung ke perpustakaan Lomba Perpustakaan Kelurahan
Input (Dana) Output Jumlah Perpustakaan yang mengikuti Lomba Perpustakaan Kelurahan Outcome Kualitas Pelayanan dan Penyediaan Buku Referensi Perpustakaan yang di bisa manfaatkan pengunjung
5,040,000
99,000,000 Perpusda 1 Tahun 90% 16,855,000 13 Perpustakaan 4%
Pembuatan Inventarisasi Katalog Buku
Input (Dana) Output Data Inventarisasi Katalok Buku yang selesai disusun Outcome Persentase Inventarisasi Katalog Buku
15,250,000
Promosi Peningkatan Minat Budaya Baca
Input (Dana) Output Terlaksananya Peningkatan Minat Budaya Baca
20,000,000
Outcome Meningkatnya Minat Baca pada Perpustakaan Umum Daerah
Pengolahan Bahan Pustaka, Pengentrian Buku
Input (Dana)
1 Tahun
1 Pameran dan karnaval 1 Pameran dan karnaval 20,875,000
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian
8
7
Pemeliharaan Aplikasi Komputerisasi Perpustakaan
Input (Dana) Output Jumlah Aplikasi Komputerisasi Perpustakaan yang bisa digunakan dengan baik Outcome Aplikasi Komputerisasi yang bisa digunakan dengan baik
23,750,000
Input (Dana) Output Jumlah Sekolah dan Perpustakaan yang dikunjungi Outcome Perpustakaan yang dibina berhasil dengan baik
40,384,000
Pengelolaan dan pelayanan perpustakaan
Perawatan, pengawetan dan pelestarian bahan pustaka
Program Obat dan Perbekalan Kesehatan
Ket
6 Output Terlaksananya Bahan Pustaka, Pengertian Buku Outcome Persentase Pengembangan Budaya Baca dan Pembinaan Perpustakaan
Penyediaan bahan pustaka kelurahan
Cakupan ketersediaan obat dan makanan
Target
Pengolahan Bahan 5 Pustaka, Pengentrian Buku
Supervisi Pembinaan dan Stimulasi Perpustakaan Kota Pagar Alam
Meningkatnya cakupan ketersediaan obat dan makanan
Indikator Kinerja
Pengadaan Obat dan Perbekalan Kesehatan
Input (Dana) Output Tersedianya jumlah buku untuk 5 kelurahan Outcome Menambah wawasan dan menumbuhkan minat baca masyarakat di kelurahan
1 Kali
6 Aplikasi 6 Aplikasi
40 Perpustakaan 40 Perpustakaan 15,000,000 1 Tahun 1 Tahun
Input (Dana) Output Tercapainya pelayanan jasa tenaga kerja dalam pengelolaan dan pelayanan perpustakaan Outcome Peningkatan kualitas pelayanan informasi, pengelolaan dan peningkatan jumlah pengunjung
301,540,000
Input (Dana) Output Terlaksanya perawatan, pengawetan dan pelestarian bahan pustaka Outcome Tertata dan terawatnya, bahan pustaka sehingga bermanfaat kembali bagi para pemustaka
21,516,000
Input (Dana) Output Jumlah Ketersediaan Obat dan Perlengkapannya Outcome Tersedianya obat dan perbekalan kesehatan yang memadai di puskesmas serta terkelolanya obat dan perbekalan kesehatan dengan baik di Gudang Farmasi
12 Bulan 45%
1 Tahun 1 Tahun 1,539,508,100 2 Paket
Dinkes
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian
Indikator Kinerja
5 6 Peningkatan Mutu pelayanan Input (Dana) Output farmasi Komunitas dan Jumlah Petugas Farmasi yang memiliki Pengetahuan tentang Rumah Sakit penggunaaan obat dan perbekalan kesehatan Outcome meningkatnya pemahaman masyarakat mengenai penggunaan obat dan perbekalan kesehatan
Target
Ket
7 19,720,000 40 Orang
Peningkatan Mutu Penggunaan Obat dan Perbekalan Kesehatan
Input (Dana) Output Jumlah Tenaga Kesehatan yang memahami mutu penggunaan obat dan perbekalan kesehatan Outcome Persentase Pasien yang mendapatkan pelayanan obat dan perbekalan kesehatan
31,060,000
Monitoring, evaluasi dan pelaporan
Input (Dana) Output Puskesmas penjual OT, Kosmetik dan apotik yang sesuai standar Outcome Jumlah tenaga puskesmas, toko obat, penjual OT apoteker, kosmetik sesuai standar
15,000,000
Input (Dana) Output Jumlah Peserta yang mengikuti Kegiatan Pengembangan sistem dan layanan informasi terpadu Outcome Meningkatnya sistem dan layanan informasi terpadu
27,020,000
Input (Dana) Output Jumlah Peserta yang mengikuti Kegiatan Peningkatan pemberdayaan masyarakat mengenai kosmetik Outcome
20,030,000
Pengembangan sistem dan layanan informasi terpadu
Peningkatan pemberdayaan masyarakat mengenai kosmetik
90 Orang
7 pkm 40%
46 Orang
30 Orang
Meningkatnya Pengetahuan Masyarakat Mengenai Kosmetik Program Upaya Kesehatan Masyarakat
Pelayanan kesehatan penduduk miskin di puskesmas jaringannya
Input (Dana) Output Jumlah Pasien yang mendapatkan Pelayanan kesehatan penduduk miskin di puskesmas jaringannya Outcome Meningkatnya Pelayanan kesehatan penduduk miskin
Pemeliharaan dan pemulihan Input (Dana) Output kesehatan Jumlah Kegiatan hari besar yang diikuti oleh petugas lapangan Outcome
40,735,000 1750 Orang
48,544,000 6 Kegiatan
8 Dinkes
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian 5
Perbaikan gizi masyarakat
Indikator Kinerja
Target
Ket
6 Tersedianya Makan-Minum untuk petugas lapangan pada hari-hari besar
7
8
Input (Dana) Output Seminar sehari makanan balita dan sosialisasi penggunaan obat cacing dalam rangka HGN Kota Pagar Alam
32,177,000
Outcome Terlaksananya Seminar sehari makanan balita dan sosialisasi penggunan obat cacing dalam rangka HGN Kota Pagar Alam
Cakupan desa kelurahan UCI Cakupan Balita Gizi buruk mendapat perawatan
Pelayanan kefarmasian dan alat kesehatan
Input (Dana) Output Jumlah Bahan Kimia dan Peralatan yang dibeli Outcome Meningkatnya Pelayanan Kefarmasian
Peningkatan Kesehatan Masyarakat
Input (Dana) Output terlaksananya pembinaan obat tradisional,saka bakti husada,usaha kesehatan kerja kesehatan olahraga
Cakupan penemuan dan penanganan penderita penyakit TBC BTA Cakupan penemuan dan penanganan penderita penyakit BDB Cakupan pelayanan kesehatan rujukan pasien masyarakat miskin Cakupan kunjungan bayi
Outcome persantase promosi kesehatan dan pemberdayaan masyarakat terhadap pengobatan tradisional,saka bakti husada, usaha kesehatan kerja . Peningkatan Pelayanan dan Penanggulangan Masalah
Input (Dana) Output pelayanan donor darah yang selesai dilaksanakan Outcome persentase peningkatan pelayanan dan penangulangan masalah kesehatan melalui kegiatan PMI
Penyelenggaraan penyehatan Input (Dana) Output lingkungan Tersedianya Operasional Petuga Lapangan Outcome Data Hasil Pengawasan Untuk Peningkatan Kualitas Lingkungan Penangan kasus pasung dan gangguan jiwa
Input (Dana) Output Pengobatan untuk gangguan jiwa dan kasus pasung Outcome
100% 200 Orang
358,400,000
43,370,000 160 Pengobat Tradisional, Siswa SMA, Pelaku Indutri dan Pegawai 60%
54,988,000 60 Orang 35,58 % 25,640,000
50,720,000
65 gangguan jiwa dan rujukan
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian 5
Penilaian tenaga kesehatan teladan dan puskesmas berprestasi
Indikator Kinerja
Target
Ket
6 Terlaksananya pengobatan untuk pasien gangguan jiwa dan kasus rujukan
7
Input (Dana) Output Jumlah Tenaga Kesehatan yang mengikuti Penilaian Tenaga Kesehatan Teladan/ Berprestasi
52,835,000
100%
42 tenaga kesehatan dan pkm
Outcome Peningkatan Standarisasi pelayanan tenaga kesehatan puskesmas Pembinaan kesehatan gizi dan Input (Dana) Output mulut Jumlah Sekolah yang mengikuti pembinaan kesehatan gigi dan mulut anak sekolah dasar Outcome Terlaksananya pembinaan kesehatan gigi dan mulut anak sekolah dasar Pembinaan PKPR Input (Dana) Output Jumlah Peserta yang mengikuti Pembinaan PKPR Outcome Terlaksananya Pembinaan PKPR Pembinaan usaha kesehatan sekolah
Input (Dana) Output Terlaksananya kegiatan lomba sekolah sehat dan penjaringan anak usia sekolah Outcome Cakupan Penjaringan Anak sekolah kelas I
Upaya Peningkatan Pelayanan Input (Dana) Output Puskesmas, Pustu dan Tersedianya Jasa Untuk SDM Kesehatan di Puskesmas, Pustu Polindes dan Poskesdes Outcome Peningkatan Pelayanan Kesehatan Kepada Masyarakat Dana Kapitasi Peserta JKN BPJS Kesehtan
Program Pengawasan Obat dan Makanan
Input (Dana) Output Tersedianya Dana Kapitalisasi BPJS/JKN Outcome Persentase Pelayanan Pasien BPJS Meningkat
Peningkatan Pengawasan Input (Dana) Keamanan Pangan dan Bahan Output Jumlah Peserta yang selesai mengikuti Seminar Peningkatan Berbahaya Pengawasan Keamanan Pangan dan Bahan Berbahaya
46,422,000 92 SD/MI 100% 27,290,000 42 Orang
53,420,000 130 sekolah 100% 1,200,000,000 1 Tahun 100% 2,811,691,000 12 Bulan 35% 14,780,000 40 Orang
8
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian 5
Peningkatan pemberdayaan konsumen.masyarakat di bidang obat dan makanan
Indikator Kinerja
Target
Ket
6 Outcome Tersedianya Data Hasil Peningkatan Pengawasan Keamanan Pangan dan Bahan Berbahaya
7
8
Input (Dana) Output Jumlah Peserta yang selesai mengikuti Seminar Pemberdayaan konsumen di bidang obat dan makanan
16,030,000
Outcome Masyarakat/konsumen yang mengerti masalah keamanan obat dan makanan Program Pengembangan Pengembangan standarisasi Obat Asli Indonesia tanaman obat bahan alam indonesia
Program Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan
Penyuluhan Masyarakat Pola Input (Dana) Output Hidup Sehat Penyuluhan yang telah dilaksanakan Outcome Persentase Pelatihan Peningkatan Pendidikan Tenaga Penyuluh Peningkatan pendidikan tenaga penyuluh kesehatan
Pendataan Tatanan Rumah Tangga Sehat
Program Perbaikan Gizi Masyarakat
Input (Dana) Output Jumlah Peserta yang selesai mengikuti seminar pengembangan standarisasi tanaman obat bahan alam indonesia Outcome Persentase Pengembangan standarisasi tanaman obat bahan alam indonesia
Penyusunan Peta Informasi Masyarakat Kurang Gizi
50 orang
50 orang 18,340,000 30 Orang
128,225,000 35 Kelurahan
Input (Dana) Output Jumlah Peserta yang mengikuti seminar Peningkatan pendidikan tenaga penyuluh kesehatan Outcome Persentase Pelatihan Peningkatan Pendidikan Tenaga Penyuluh
17,180,000
Input (Dana)
25,810,000
Output Tersedianya Operasional Petugas Survei Outcome Persentase pendataan tatanan rumah tangga sehat
Input (Dana) Output Tersusunnya peta informasi masyarakat kurang gizi terbentuknya klinik gizi terpadu terdatanya anak sd gakin Outcome
35 Orang 70%
14 Orang 20%
85,750,000 100% 100% 20%
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian 5
Pemberian Tambahan Makanan dan Vitamin
Indikator Kinerja
Program Pengembangan Pengkajian pengembangan Lingkungan Sehat lingkungan sehat
penyuluhan menciptakan lingkungan sehat
Sosialisasi kebijakan lingkungan sehat
Program Pencegahan dan Penyemprotan Fooging Penanggulangan Penyakit Sarang Nyamuk Menular
Ket
6 Tersedianya peta informasi masyarakat kurang gizi Tersedianya klinik gizi terpadu Tersedianya data anak sd gakin
7 25 Buku Peta 1 klinik 18 sd
Input (Dana) Output Pemberian MP-ASI Bayi Balita
263,416,000
Outcome Meningkatnya Status Gizi Bayi Balita Pemberdayaan Masyarakat Untuk Pencapaian Keluarga Sadar Gizi
Target
70 Bayi/Balita, 84 Bumil
Input (Dana) Output Terplihnya Pemenang Hasil Penilain Pojok Gizi Untuk Pencapaian Desa Siaga Aktif Outcome Perbaikan status gizi masyarakat dalam upaya meningkatkan kualitas SDM
21,894,000
Input (Dana) Output ngawasan terhadap dept air minum isi ulang (DAMIU) dan sumber air minum masyarakat Outcome
23,920,000
7 PKM
40 DAMIU
Persentase DAMIU dan sumber air minum sehat tahun 2015
80%
Input (Dana) Output Terlaksannya kegiatan penyuluhan menciptakan lingkungan sehat Outcome persentase penyuluhan menciptakan lingkungan sehat
41,440,000
Input (Dana) Output Terlaksannya sanitasi total berbasis masyarakat Outcome Terpicunya masyarakat untuk membangun zaman sehat
72,470,000
Input (Dana) Output Daerah Endemis Demam Berdarah dan Malaria Dilaksanakan Penyemprotan
65% 1 kl
70% 70% 122,650,000 50 Kasus
Outcome Tidak Ada Daerah Endemis Demam Berdarah dan Malaria Pelayanan Vaksinasi Bagi Balita dan Anak Sekolah
Input (Dana) Output
100% 41,000,000
8
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian 5
Pelayanan Pencegahan dan Penanggulangan Penyakit Menular
Pencehanan Penyakit Endemik/Epidemik
Indikator Kinerja 6 Jumlah Anak Sekolah yang diimunisasi Outcome Persentase terlindungi balita dan anak sekolah dan UCI
Peningkatan komunikasi, informasi dan edukasi (ide) pencegahan dan pemberantasan penyakit
Pelayanan Kesehatan Haji
Program Standarisasi Pelayanan Kesehatan
Penyusunan standar pelayanan kesehatan
Ket
7 11.459 Orang 95%
Input (Dana) Output Tersedianya Operasional PMI Outcome Pravalensi HIV-AIDS sesuai dengan target
83,900,000
Input (Dana) Output Terobatinya Penyakit Menular
76,666,000
Outcome Persentase Pencegahan Penularan Penyakit Endemik/Epidemik Peningkatan Survelance Epidemiologi dan Penanggulangan Wabah
Target
100%
10 kasus penyakit tidak menular
Input (Dana) Output Peningkatan SDM Tenaga Survellance, Kader Posyandu Outcome Persentase Pencegahan dan Penanggulangan Wabah, Kasus AFB dan KLB
31,195,000
Input (Dana) Output Masyarakat sehat dan beresiko yang berusia dari tahun keatas Outcome Masyarakat dapat mengendalikan faktor resiko penyakit tidak menular sedini mungkin
18,600,000
Input (Dana) Output Tersedianya Operasional Pemeriksaan Pelayanan Kesehatan Haji Outcome Terjaganya Kesehatan Jemaah Haji
44,915,000
Input (Dana) Output Buku Profil kesehatan dan profil SDM yang selesai di cetak
28,150,000
Outcome Gambaran pembangunan kesehatan tahun 2014 kota Pagar Alam Evaluasi dan pengembangan Input (Dana) standar pelayanan kesehatan Output Surkesda yang selesai dilaksanakan
35 orang 100%
65% 65%
100% 100%
30 buku
100% 98,495,000 2 kegiatan
8
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian
Indikator Kinerja
Target
Ket
5
6 Outcome gambaran pembangunan kesehatan tahun 2014 di kota Pagar Alam
7
8
Pembangunan dan Input (Dana) Output pemutakhiran data dasar standar pelayanan kesehatan Terlaksanannya penutakhiran data dasar standar pelayanan kesehatan Outcome persentase pembangunan dan pemutakhiran data dasar standar pelayanan kesehatan Penyusunan standar analisis Input (Dana) belanja pelayanan kesehatan Output Penyusunan distric health account yang selesai dilaksanakan Outcome persentase penyusunan standar analisis belanja pelayanan kesehatan Monitoring, evaluasi dan pelaporan
Input (Dana) Output Tersedianya Operasional Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan Outcome Data Hasil Monitoring
Rencana teknis Dinas Kesehatan
Program Pelayanan Kesehatan Penduduk Miskin
Pelayanan Operasi Katarak
Input (Dana) Output Tersedianya data perencanaan di tahun 2015 Outcome Persentase perencanaan teknis Input (Dana) Output Dilaksanakannya Operasi Katarak Outcome
100% 53,350,000 7 puskesmas 100% 21,425,000 1 dokumen 80% 50,000,000 4 kali 5 buku 14,230,000 1 dokumen 100% 98,265,000 20 orang
Persentase Ketersediaan Data/Informasi Terhadap Kebutuhan Pelayanan sunatan masal
Input (Dana) Output Dilaksanakan sunatan masal
49,740,000 250 anak
Outcome terlaksanannya sunatan masal bagi anak masyarakat miskin Program pengadaan, peningkatan dan perbaikan saranan dan prasarana puskesmas/puskesmas pembantu dan
Pengadaan sarana dan prasarana puskesmas
Input (Dana) Output Jumlah sarana dan prasaran yang diadakan
100% 1,906,294,000 1 perusahaan
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM Program pengadaan, peningkatan dan 4 perbaikan saranan dan prasarana puskesmas/puskesmas pembantu dan Program Kemitraan Pelayanan Kesehatan
Pengadaan sarana Uraian dan prasarana puskesmas 5
Outcome
Indikator Kinerja
Target
Ket
6
7
8
persentase sarana dan prasarana puskesmas yang tersedia Kemitraan Asuransi Kesehatan Masyarakat
Input (Dana) Output Jumlah Masyarakat yang dilindungi/ dijamin kesehatany Outcome Persentase Penduduk yang memperoleh pelayanan gratis
kemitraan peningkatan Input (Dana) kualitas dokter dan paramedis Output Tersedianya pegawai yang mendapatkan pelatihan dan pendidikan formal Outcome Tersedianya pegawai yang mendapatkan pelatihan dan pendidikan formal Program Peningkatan Pelayanan Kesehatan Anak, Balita
100% 4,596,680,000 65560 jiwa 70% 123,680,000 100% 7 puskesmas
Penyuluhan Kesehatan Anak Balita
Input (Dana) 115,938,000 Output Meningkatnya Wawasan Kader, Fungsi Posyandu Optimal dan 124 Posyandu Balita Terpantaunya Tumbuh Kembang Anak Outcome Persentase Pembinaan Kader Posyandu 80%
Pelatihan dan Perawatan Anak Balita
Input (Dana) Output Meningkatnya Cakupan MTBS dan MTBM di Fasilitas Kesehatan, Tenaga Kesehatan Terlatih Tentang Kesehatan Balita, Tenaga Kesehatan Tentang Pencatatan dan Pelaporan
25,635,000
40 Bidan
Outcome Terlaksananya Pemantauan MTBS dan MTBM sesuai dengan prosedur, meningkatnya kesehatan terlatih, terlaksananya pencatatan dan pelaporan Pelayanan puskesmas mampu Input (Dana) Output MTBS MTBM Jumlah Tenaga Kesehatan Puskemas yang selesai dilatih MTBS, MTBM dan SDIDTK Outcome Meningkatnya Pelayanan Puskesmas
Program Pengawasan dan Pengawasan Keamanan dan Pengendalian Makanan Kesehatan Makanan Hasil Industri
Input (Dana) Output Jumlah Swalayan dan P&D makanan industri dan sarana IRT penjualan sekolah yang selesai diawasi Outcome Jumlah Swalayan dan P&D makanan industri dan sarana IRT penjualan di sekolah
29,170,000 7 PKM
7,800,000 15 Swalayan dan 24 Sarana IRT
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Program Peningkatan Keselamatan Ibu Melahirkan
Uraian
Indikator Kinerja
Target
Ket
5
6
7
8
Pengawasan dan Pengendalian Keamanan dan Kesehatan Makanan Hasil Produksi Rumah Tangga
Input (Dana) Output Jumlah Peserta yang selesai mnegikuti seminar Pengawasan dan Pengendalian Keamanan dan Kesehatan Makanan Hasil Produksi Rumah Tangga Outcome Persentase Pengawasan dan Pengendalian Keamanan dan Kesehatan Makanan Hasil Produksi Rumah Tangga
31,950,000
Penyuluhan Kesehatan Bagi Ibu Hamil dari Keluarga Kurang Mampu
Input (Dana) Output Tenaga kesehatan yang terampil dan kompeten dalam pemeriksaan ibu hamil Outcome terlaksananya pemeriksaan ibu hamil secara dini
99,070,000
Perawatan Secara Berkala Bagi Ibu Hamil Bagi Keluarga Kurang Mampu
Input (Dana) Output Tersedianya Operasional Tim Pembinaan Bagi Puskesmas
30 Orang
42 Kelompok
26,525,000 7 PKM
Outcome Meningkatnya Tingkat Keselamatan Ibu Hamil Audit maternal perinatal (AMP)
Input (Dana) Output Jumlah Peserta yang mengikuti kegiatan Audit maternal perinatal (AMP) Outcome Terlaksananya Audit maternal perinatal (AMP)
64,666,000 110 Orang
Meningkatnya Persentase Rasio Posyandu per Satuan Pengadaan, Peningkatan Dan Balita Perbaikan Sarana Dan Prasarana Puskesmas/Puskesmas Pembantu Dan Jaringannya Meningkatnya Prosentase Sarana Rasio Puskesmas, Poliklinik, dan Prasarana Rumah Sakit yang Pustu per 10.000 penduduk Rasio Rumah Sakit per 10.000 memenuhi standar kesehatan Penduduk Rasio Dokter per 10.000 Penduduk Rasio Tenaga Medis per 10.000
Program Pengadaan Pengadaan Alat-alat Peningkatan Sarana Kesehatan Rumah Sakit Prasaranan Rumah Sakit/ Rumah Sakit Paru/ Rumah Sakit Jiwa/ Rumah Sakit Mata Pembangunan Instalasi Pengolahan Air Limbah Rumah Sakit
Input (Dana) Output Jumlah Pengadaan Alat-alat Kesehatan Rumah Sakit
Outcome Peningkatan Kualitas Pelayanan Kesehatan di RSUD Input (Dana) Output Tersedianya Jasa Konsultan Perencanaan, Pengawasan dan Instalasi Pengolahan Air Limbah HD RS Outcome
3,412,195,000
116,000,000 2 Paket Jasa Konsultan dan 1 Unit
RSUD
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian 5
Indikator Kinerja 6 Peningkatan Kualitas Pelayanan Kesehatan di RSUD
Rehabilitasi Bangunan Rumah Input (Dana) Output Sakit Tersedianya Jasa Konsultan Perencanaan, Pengawasan dan Rehab Gedung ICU, UGD dan OK Outcome Peningkatan Kualitas Pelayanan Kesehatan di RSUD Pengadaan Reagensia
Fasilitas Kegiatan BLUD
Pengadaan bahan-bahan logistik rumah sakit
Input (Dana) Output Tersedianya alat-alat kesehatan bahan habis pakai RSUD Besemah Outcome Terpenuhinya Kebutuhan Reagen Laboratorium RSUD
Ket
7
8
1,788,319,500 3 Paket
792,160,000 100%
Input (Dana) Output Tersedianya Operasional BLUD Outcome Peningkatan Kualitas Pelayanan Kesehatan di RSUD
8,500,000,000
Input (Dana) Output Tersedianya Bahan-Bahan Logistik Rumah Sakit Outcome Peningkatan Kualitas Pelayanan Kesehatan di RSUD
1,242,787,195
Pengadaan perlengkapan Input (Dana) Output rumah tangga rumah sakit (dapur, ruang pasien, laundry, Jumlah Pengadaan Perlengkapan Rumah Tangga Rumah Sakit ruang tunggu dan lain-lain) Outcome Tersedianya Pengadaan Perlengkapan Rumah Tangga Rumah Sakit
Program kerjasama informasi dengan mas media
Target
100% 100%
103,457,000
Pengadaan obat-obatan rumah sakit
Input (Dana) Output Jumlah Pengadaan Obat-Obatan Rumah Sakit Outcome Peningkatan Kualitas Pelayanan Kesehatan di RSUD
1,179,648,000
Pembangunan rumah sakit
Input (Dana) Output Tersedianya Jasa Konsultan AMDAL dan Konsultan Perencanaan Pembangunan VIP RS Outcome Peningkatan Kualitas Pelayanan Kesehatan di RSUD
340,000,000
Penyebarluasan informasi Input (Dana) yang bersifat penyuluhan bagi Output masyarakat
2 Paket
18,000,000
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM Program kerjasama 4 informasi dengan mas media
Program Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat
Uraian Indikator Kinerja Penyebarluasan informasi 5 6 yang bersifat penyuluhan bagi Tersedianya Informasi tentang kesehatan dan program masyarakat kesehatan yang ada di Rumah sakit Outcome Promosi pelayanan Kesehatan Rumah Sakit Pameran kesehatan 2015 (Mengikuti Besemah Expo)
Input (Dana) Output Tersedianya Operasional Besemah Expo Outcome Terselenggaranya Besemah Expo
Promosi kesehatan pelayanan Input (Dana) Output RSUD Besemah Tersedianya Informasi tentang kesehatan dan program kesehatan yang ada di RSUD Besemah Outcome Informasi pelayanan kesehatan dan pemberdayaan kesehatan Program Upaya Kesehatan Masyarakat
Jasa pihak ketiga (KSO Hemodialisa)
Input (Dana) Output Tersedianya Jasa KSO Hemodialisa Outcome Peningkatan Pelayanan Kesehatan Masyarakat
Biaya rujukan pasien
Input (Dana) Output Tersedianya Jasa Perawat Pendamping Untuk Pasien Rujukan
Target
Ket
7
8 100% 30 item
20,000,000 1 paket 1 paket 6,000,000 1 paket
1 paket 180,000,000 600 Kali
45,990,000 180 Kali
Outcome Peningkatan Pelayanan Kesehatan Masyarakat Meningkatnya Persentase Cakupan Rumah tangga Pengembangan Lingkungan Sehat pengguna air bersih Cakupan Rumah tangga pengguna listrik Cakupan Rumah tangga bersanitasi (%) Persentase Lingkungan pemukiman kumuh Persentase rumah layak huni (%)
Program Pengembangan Pembangunan Jaringan Air dan Pengelolaan Jaringan Bersih/ Air Minum Irigasi, Rawa dan Jaringan Pengairan Lainnya
Rehabilitasi/ Pemeliharaan Jaringan Irigasi
Input (Dana) Output Meningkatnya cakupan Rumah Tangga yang terjangkau jaringan Air Bersih/Air Minum Outcome Meningkatnya persentase lingkungan sehat Input (Dana) Output Jaringan irigasi berfungsi secara maksimal Outcome Meningkatnya produksi pertanian dan perkebunan
Program Pembangunan Pembangunan Saluran Saluran Drainase/ Gorong- Drainase/ Gorong-Gorong Gorong
Input (Dana) Output Jumlah Saluran dan Drainase dan Gorong-Gorong yang terbangun
9,780,139,000
20,348,556,000 1 Tahun
10,424,910,000 1 Tahun
PU
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
Meningkatnya Persentase ketersediaan fasilitas olah raga
Jumlah Klub Olahraga Kesenian per 10.000 Jumlah Gedung Olahraga. per 10.000
PROGRAM 4
Uraian 5
Indikator Kinerja 6 Outcome Meningkatnya persentase lingkungan sehat dari kegiatan pembangunan saluran drainase/gorong-gorong
Target
Ket
7
8
Program Penyediaan dan Peningkatan Distribusi Pengelolaan Air Baku Penyediaan Air Baku
Input (Dana) Output Meningkatnya kegiatan UPTD PAM yang terfasilitasi Outcome Kebutuhan UPTD PAM yang terpenuhi
914,810,812
Program Pembinaan dan Penyelenggaraan Kompetisi Pemasyarakatan Olahraga Olahraga
Input (Dana) Output Meningkatnya Mptivasi dan Kecintaan Masyarakat Olahraga
130,000,000
1 Tahun
Outcome Terwujudnya Prilaku Positif dan Kepedulian Terhadap Insan Pemasalan Olahraga Bagi Pelajar, Mahasiswa dan Masyarakat
Input (Dana) Output Jumlah masyarakat yang ikut berpatisipasi dalam senam massal Outcome Terpeliharanya Kebugaran Jasmani Masyarakat
718,350,000
Penyelenggaraan Olahraga Tradisional
Input (Dana) Output Menumbuhkembangkan Kecintaan Terhadap Olahraga Tradisional Outcome
54,007,000
Mendapatkan Atlet Olahraga Tradisional yang berkualitas Penyelenggaraan Off Road Lokal Kota Pagar Alam
Input (Dana) Output Mendorong terciptanya offroader lokal yang berprestasi Outcome Meningkatnya Kualitas Atlet
Penyelenggaraan Porprov Sumsel
Input (Dana) Output Meningkatkan Motivasi dan Prestasi Atlet Outcome Terciptanya Atlet Berprestasi Tingkat Provinsi
Penyelenggaraan Kejuaraan Bulu Tangkis Milo Open
Input (Dana) Output Terselenggaranya Kejuaraan Bulu Tangkis Milo Open Outcome Terwujudnya Atlet Bulu Tangkis yang berprestasi
110,000,000 80%
1,282,295,000 80%
21,970,000 80%
Kanpora
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian 5 Penyelenggaraan Kejuaraan Sepak Bola Piala Liga Nusantara
Indikator Kinerja 6 Input (Dana) Output Terselenggaranya Kejuaraan Sepak Bola Piala Liga Nusantara
Target
Ket
7 200,550,000 80%
Outcome Meningkatnya Peringkat TIM Sepak Bola Penyelenggaraan Kejuaraan Grass Track Motor
Input (Dana) Output Terselenggaranya Kejuaraan Grass Track Motor Outcome Mendorong Terciptanya Atlet Lokal yang berprestasi
75,000,000
Penyelenggaraan Kejurnas Wushu Di Yogyakarta
Input (Dana) Output Jumlah Atlet yang mengikuti Kejuaraan Wushu Tingkat Provinsi
35,000,000
80%
80%
Outcome Meningkatnya Jumlah Atlet Wushu yang berprestasi Penyelenggaraan Kejurda Cabang Olahraga Prestasi
Input (Dana) Output Jumlah Atlet yang mengikuti Kejurda Cabang Olahraga Prestasi Outcome Meningkatnya Jumlah Atlet Cabang Olahraga Prestasi
Penyelenggaraan Gerak Jalan Input (Dana) Output dan Pawai Pembangunan Jumlah Peserta yang mengikuti Kegiatan HUT RI Outcome Pembinaan Cabang Olahraga Input (Dana) Output Prestasi Mencari Altet yang berkualitas Outcome Menghasilkan atlet yang berprestasi Peningkatan Jumlah dan Kualitas serta kompetensi pelatih peneliti praktisi dan teknisi olahraga
Input (Dana) Output Meningkatnya motivasi dan kecintaan terhadap olahraga
529,860,000
107,772,000
49,329,000
37,090,000
Outcome Terwujudnya prilaku positif dan kepedulian terhadap insan
Penyelenggaraan Lomba Lari Input (Dana) Output Dempo 10 K Terselenggaranya Lomba Lari Dempo 10 K Outcome Terpilihnya pemenang Lomba Lari Dempo 10 K
120,000,000
8
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian
Indikator Kinerja
Target
Ket
5
6
7
8
Program Peningkatan Pembinaan Organisasi Peran Serta Kepemudaan Kepemudaan
Input (Dana) Output Jumlah Peserta Organisasi Kepemudaan yang dibina Outcome Persentase Peningkatan Peran Serta Kepemudaan dari Pembinaan Organisasi Kepemudaan
31,725,000
Seleksi dan Pelatihan Paskibraka
Input (Dana) Output Jumlah Paskibraka yang terpilih Outcome Persentase Peningkatan Peran Serta Kepemudaan dari Seleksi dan Pelatihan Paskibraka
394,450,000
Wawasan Kebangsaan Paskibraka
Input (Dana) Output Jumlah Paskibraka yang mengikuti Wawasan Kebangsaan
692,150,000
Outcome Persentase Peningkatan Peran Serta Kepemudaan dari Wawasan Kebangsaan Paskibraka Seleksi Pemuda dan Input (Dana) Output Pengiriman Pertukaran Pemuda Antar Provinsi (PAP) Jumlah Peserta yang Lulus Seleksi Pemuda dan Pengiriman Pertukaran Pemuda Antar Provinsi (PAP) Outcome
23,475,000
Persentase Peningkatan Peran Serta Kepemudaan dari Seleksi Pemuda dan Pengiriman Pertukaran Pemuda Antar Provinsi Input (Dana) Output Jumlah Peserta yang mengikuti Jambore Pemuda Daerah (JPD) Kota Pagar Alam Outcome Persentase Peningkatan Peran Serta Kepemudaan dari Jambore Pemuda Daerah (JPD) Kota Pagar Alam
96,650,000
Pengiriman Jambore Pemuda Input (Dana) Daerah (JPD) Tingkat Provinsi Output Jumlah Peserta yang mengikuti Jambore Pemuda Daerah (JPD) Tingkat Provinsi Outcome Persentase Peningkatan Peran Serta Kepemudaan dari Jambore Pemuda Daerah (JPD) Tingkat Provinsi
24,750,000
Jambore Pemuda Daerah (JPD) Kota Pagar Alam
Pengiriman Jambore Pemuda Input (Dana) Daerah (JPD) Tingkat Nasional Output
4,250,000
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian Pengiriman Jambore Pemuda 5 Daerah (JPD) Tingkat Nasional
Indikator Kinerja 6 Jumlah Peserta yang mengikuti Jambore Pemuda Daerah (JPD) Tingkat Nasional Outcome Persentase Peningkatan Peran Serta Kepemudaan dari Jambore Pemuda Daerah (JPD) Tingkat Nasional
Lomba Cerdas Cermat Tingkat Input (Dana) Output Mahasiswa Jumlah Peserta yang mengikuti Lomba Cerdas Cermat Tingkat Mahasiswa Outcome Terpilihnya Pemenang Lomba Cerdas Cermat Tingkat Mahasiswa
Target
Ket
7
8
31,505,000
Perkemahan Dewan Kerja Sumsel
Input (Dana) Output Jumlah Peserta yang mengikuti Perkemahan Dewan Kerja Sumsel Outcome Terselenggaranya Perkemahan Dewan Kerja Sumsel
25,460,000
Giat Prestasi Se-Sumsel
Input (Dana) Output Jumlah Peserta yang mengikuti Giat Prestasi Se-Sumsel Outcome Terpilihnya Pemenang Giat Prestasi Se-Sumsel
21,635,000
Gianpinsat Se-Sumsel dan Gianpinru
Input (Dana) Output Jumlah Peserta yang mengikuti Gianpinsat Se-Sumsel dan Gianpinru Outcome
20,302,000
Terpilihnya Pemenang Gianpinsat Se-Sumsel dan Gianpinru Perkemahan Akhir Tahun
Input (Dana) Output Jumlah Peserta yang mengikuti Perkemahan Akhir Tahun Outcome Persentase Peningkatan Peran Serta Kepemudaan dari Perkemahan Akhir Tahun
49,737,500
Jambore Daerah (JAMDA)
Input (Dana) Output Jumlah Peserta yang mengikuti Jambore Daerah (JAMDA) Outcome Persentase Peningkatan Peran Serta Kepemudaan dari Jambore Daerah (JAMDA)
65,820,000
HUT Pramuka Se-Kota Pagar Alam
Input (Dana) Output
8,890,000
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian HUT Pramuka Se-Kota Pagar 5 Alam
Indikator Kinerja
Target
Ket
6 Jumlah Peserta yang mengikuti HUT Pramuka Se-Kota Pagar Alam Outcome Persentase Peningkatan Peran Serta Kepemudaan dari Kegiatan HUT Pramuka Se-Kota Pagar Alam
7
8
Fasilitasi Kegiatan Pemuda Panca Marga
Input (Dana) Output Tersedianya Operasional Kegiatan Pemuda Panca Marga Outcome Persentase Peningkatan Peran Serta Kepemudaan dari Fasilitasi Kegiatan Pemuda Panca Marga
50,000,000
Peningkatan Nasionalisme Pemuda
Input (Dana) Output Meningkatnya Nasionalisme Pemuda
30,074,000
Outcome Persentase Peningkatan Peran Serta Kepemudaan dari Peningkatan Nasionalisme Pemuda Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Olahraga
Pemeliharaan Rutin/ Berkala Sarana dan Prasarana Olahraga
Belanja jasa konsultan pengawas pembangunan lapangan sepak bola Sport Centre Kota Pagar Alam
Input (Dana) Output Jumlah Lapangan Olahraga yang terpelihara Outcome Terpeliharanya lapangan Olahraga dan Rekreasi Input (Dana) Output Jumlah Dokumen hasil jasa konsultan pengawas pembangunan lapangan sepak bola Sport Centre Kota Pagar Alam Outcome
44,400,000 7 Lapangan 7 Lapangan 266,640,000
Persentase Peningkatan sarana dan prasarana olahraga Biaya Pengadaan Sertifikat Tanah Sport Centre Kota Pagar Alam
Input (Dana)
27,950,000
Output Terbitnya Sertifikat Tanah Sport Centre Outcome Kelancaran Pembangunan Sport Centre
Pembangunan Lapangan Bola Input (Dana) Output Voli Desa Pelang Kenidai Jumlah Lapangan Bola Voli yang selesai dibangun Outcome
70,000,000
Lapangan Bola Voli Desa Pelang Kenidai yang siap digunakan Pembangunan Sport Centre Kota Pagar Alam
Input (Dana) Output
12,000,000,000
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian Pembangunan Sport Centre 5 Kota Pagar Alam
Indikator Kinerja 6 Pembangunan Sport Centre Kota Pagar Alam Outcome Sport Centre Kota Pagar Alam yang siap digunakan
Program Upaya Pemberian Penyuluhan Input (Dana) Pencegahan Tentang Bahaya Narkoba Bagi Output Jumlah Peserta yang mengikuti Penyuluhan Tentang Bahaya Penyalahgunaan Narkoba Pemuda Narkoba Bagi Pemuda Outcome Berkurangnya Penyalahgunaan Narkoba Meningkatnya cakupan layanan Keluarga Berencana
Rata – rata jumlah anak per keluarga Rasio akseptor KB Cakupan peserta KB aktif Keluarga Pra Sejahtera dan keluarga Sejahtera
Program Keluarga Berencana
Target
Ket
7
8
22,725,000
Penyediaan Pelayanan KB dan Input (Dana) Alat Kontrasepsi Bagi Keluarga Output Meningkatnya Pelayanan KB dan Alat Kontrasepsi Bagi Keluarga Miskin Outcome Meningkatnya Cakupan Peserta KB Aktif yang terlayani
326,057,200
Pembinaan Penyuluh KB Non Input (Dana) Output PNS Persentase Penyuluh Non PNS yang Terbina Outcome Meningkatnya Kesejahteraan Penyuluh Non PNS
340,091,500
Hari Keluarga Nasional (HARGANAS)
Input (Dana) Output Terselenggaranya Peringatan Hari Keluarga Nasional Outcome
14 Kegiatan
73,707,400
Meningkatnya persentase masyaarakat yang sadar keluarga Pemberian Penghargaan Peserta KB Lestari dan Keluarga Harmonis
Input (Dana) Output Jumlah Peserta KB Lestaari dan Keluarga Harmonis yang diberi penghargaan
41,576,500
Outcome Meningkatnya Jumlah Peserta KB lestari dan Jumlah Keluarga Harmonis Pelayanan Komunikasi, Informasi dan Edukasi Melalui Media Massa (Iklan dan Radio)
Input (Dana) Output Meningkatnya Pelayanan Komunikasi, Informasi dan Edukasi Melalui Media Massa (Iklan dan Radio) Outcome
32,236,000
Jumlah Masyarakat yang telayani dari Komunikasi, Informasi dan Edukasi Melalui Media Massa (Iklan dan Radio) Program Kesehatan Reproduksi Remaja
Advokasi dan KIE tentang Input (Dana) Kesehatan Reproduksi Remaja Output (KRR)
65,158,200
BKBPKP
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Program Pelayanan Kontrasepsi
Uraian Indikator Kinerja Advokasi dan KIE tentang 5 6 Kesehatan Reproduksi Remaja Terlaksananya Advokasi dan KIE tentang Kesehatan (KRR) Reproduksi Remaja Outcome Meningkatnya Pengetahuan Remaja Tentang Reproduksi Remaja Pelayanan KB Medis Operasi
Pelatihan Konseling Kepada Petugas, Kader dan Provider Untuk Melaksanakan Informed Choise
Input (Dana) Output Jumlah Masyarakat yang Terlayani KB Medis Operasi Outcome Rata- Rata Jumlah Anak Perkeluarga yang Ideal Input (Dana) Output Meningkatnya Kapasitas Petugas, Kader dan Provider untuk Melaksanakan Informed Choice Outcome meningkatnya Persentase masyarakat yang diberikan Konseling mengenai Informed Choice
Pencabutan Implant dan IUD Input (Dana) Output Jumlah Akseptor yang telaah dilayani Outcome Rata- Rata Jumlah Anak Perkeluarga yang Ideal Program Pembinaan Peran Serta Masyarakat Dalam Pelayanan KB/KR Yang Mandiri
Pengelolaan Data dan Informasi Program KB (Orientasi Pendataan dan Pendataan Keluarga)
Input (Dana) Output Terlaksananya Orientasi Pendataan Keluarga Dan Pendataan Keluarga Sejahtera Oleh Petugas Pengumpul Data Di Kota Pagar Alam Outcome Didapatkan Data Yang Akurat (Jumlah KK,WUS,PUS,Peserta KB Dan Tahapan Keluarga Sejahtera)
Pengelolaan Data dan Informasi Program KB (analisa dan sarasehan pendataan keluarga)
Pelatihan pencatatan dan pelaporan bagi PLKB (Petugas Lapangan Keluarga Berencana) berbasis TIK
Input (Dana) Output Terlaksananya Sarasehan Hasil Pendataan Keluarga Serta Terlaksananya Pengolahan Dan Analisa Data Outcome Didapatkan Hasil Songkronisasi Pendataan Keluarga Sejahtera Tahun Bersangkutan Dan Menetapkan Lokasi Sasaran Program Yang Akan Datang Input (Dana) Output Tersedianya SDM Yang Handal Untuk Pencatatan Dan Pelaporan Outcome
Target
Ket
7
8 88 orang 98%
110,721,800 27 Orang
44,702,000 75 Orang
56,506,100 500 Akseptor
231,715,000 35 Kelurahan
40000 Kepala Keluarga
41,018,000 35 Kelurahan 40000 Kepala Keluarga 20,649,000 33 Orang
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian
Indikator Kinerja
Target
Ket
5
6 Meningkatnya Pengetahuan Bagi Petugas Lapangan Keluarga Berencana (PLKB)
7
8
Temu Kerja Regional Data dan Input (Dana) Informasi Program Nasional Output Terlaksananya Pertemuan Regional Sub Bidang Data Dan Informasi (Temu Kerja SIM Program KKB Berbasis TIK Outcome Menghadiri Pertemuan Regional Untuk Menambah Wawasan, Peningkatan Kinerja Pengelola SIM Program KKB Data Berbasis TI Pemilihan PPKBD dan Sub PPKBD terbaik
Meningkatnya cakupan layanan pemberdayaan perempuan dan perlindungan anak
Persentase partisipasi perempuan di lembaga pemerintah
Kegiatan pembinaan dan Program Peningkatan Peran Serta dan Penilaian GSI Kesetaraan Gender dalam Pembangunan
Peningkatan sumber daya Dharma Wanita Kota Pagar Alam
Peningkatan pertisipasi ibu ibu dalam pembangunan
34,800,000 3 Orang
1 Angkatan
Input (Dana) Output Adanya Operasional dan Adanya PPKBD dan Sub PPKBD Terbaik Kota Pagar Alam Outcome Program KBKR Yang Mandiri
84,078,500
Input (Dana) Output Terpilihnya pemenang I, II, III Satgas GSI Kelurahan dan Kecamatan Tingkat Kota Outcome Terlaksananya Kegiatan Lomba GSI
55,567,500
Kegiatan pameran hasil karya Input (Dana) Output perempuan dibidang Adanya Peningkatan Hasil Karya Perempuan Dibidang pembangunan Pembangunan Outcome Terlaksananya Pameran Hasil Karya Perempuan di Bidang Pembangunan Pembinaan dan penilaian Peningkatan Peran Serta Wanita Menuju Keluarga Sehat Dan Sejahtera
33 Orang
Input (Dana) Output Terpilihnya Pemenang I, II, III Satgas P2WKSS Tingkat Kota Pagar Alam Outcome Terpilihnya Kelompok terbaik P2WKSS TK. Kota Pagar Alam yang diikuti pada Lomba TK. Propinsi
3 Kelurahan 75% 20,000,000 80% 80% 56,786,500
3 Kelurahan 1 Kelurahan
Input (Dana) Output Tersedianya biaya operasional Dharma Wanita Outcome Terpenuhinya Kebutuhan Operasional Dharma Wanita
71,308,000
Input (Dana)
75,155,500
12 Bulan 12 Bulan
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian Peningkatan pertisipasi 5 ibu ibu dalam pembangunan
Indikator Kinerja
Target
Ket
6 Output Terlaksananya Lomba Pakaian Dharma Wanita Resmi dan Lomba Pakaian Kebaya Nasional, Terlaksananya Lomba Make UP Bagi Ibu-Ibu, Terlaksananya Lomba Paduan Suara TK SMP, Serta Terlaksananya Hari Puncak Kegiatan Hari Ibu
7
8
Outcome Terpilihnya Pemenang Lomba Pakaian Dharma Wanita Resmi dan Pakaian Kebaya Nasional, Lomba Make UP, Serta Lomba Paduan Suara TK SMP Pembinaan organisasi perempuan (pengembangan sumber daya manusia)
Program Penguatan Kelembagaan Pengarustamaan Gender dan Anak
Pengembangan Pusat Pelayanan Terpadu Pemberdayaan Perempuan dan Anak
100%
12 Orang
Input (Dana) Output Peningkatan pengetahuan Anggota Dharma Wanita Kota Pagar Alam Outcome Pengetahuan Anggota Dharma Wanita Kota Pagar Alam Bertambah
365,992,000
Input (Dana) Output Terlindunginya Korban Kekerasan terhadap Perempuan dan Anak Outcome Persentase Fasilitasi Pengembangan Pusat Pelayanan Terpadu Pemberdayaan Perempuan dan Anak
101,320,000
100% 50 Orang
80% 80%
Input (Dana) Output Menurunnya Tingkat Kesenjangan Gender Outcome Meningkatnya Persentase Kesetaraan Gender
18,932,000
Program Pengembangan Pertemuan regional bidang KS Bahan Informasi tentang Pengasuhan dan Pembinaan Tumbuh Kembang Anak
Input (Dana)
44,090,000
Program Penyiapan tenaga pendamping kelompok bina keluarga
Input (Dana) Output Berjalanannya Operasional Kelompok BKB Outcome Meningkatnya Kinerja Kader BKB
Advokasi Pengarustamaan Gender bagi Perempuan
Pembinaan Kelompok BKP
Program pengembangan Penilaian BKB terbaik model operasional BKBPosyandu-PADU
Output Terlaksananya Pertemuan Regional Bidang KSPK Outcome Meningkatnya Pengetahuan Tentang Pengasuhan dan Pembinaan Tumbuh Kembang Anak
Input (Dana) Output Terlaksananya Lomba BKB
85%
5 Orang 70% 80,882,300 110 Kelompok 60% 50,991,500 5 Kecamatan
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian 5
Indikator Kinerja 6 Outcome Adanya Kelompok BKB Terbaik Tingkat Kota Pagar Alam
Program Peningkatan Sosialisasi dan advokasi Input (Dana) Kualitas Hidup dan kebijakan penghapusan buta Output Meningkatnya Pengetahuan Kaum Perempuan yang Buta Perlindungan Perempuan aksara perempuan (PBAP) Huruf dalam Membaca Alquran Outcome Tercapainya Peningkatan Kuatitas Kaum Perempuan dalam Membaca Alquran
7
8
24,206,000 85% 85% 85,952,000
Sosialisasi Human Trafficking Input (Dana) Output (Perdagangan Orang) Meningkatnya pengetahuan masyarakat tentang traficking (perdagangan orang) Outcome Mengatasi dan mengurangi masalah traficking (Perdagangan orang)
26,951,000
Pelatihan pengembangan Input (Dana) SDM tentang penampilan dan Output Meningkatnya Pengetahuan Dharma Wanita SKPD perawatan diri
Outcome Menambahkan dan Meningkatkan Pengetahuan tentang cara mengembangkan SDM tentang Penampilan dan Perawatan Diri Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur
Ket
Input (Dana) Output Meningkatnya Pengetahuan Bapak-Bapak SKPD dan Dharma Wanita SKPD tentang citra diri dan penampilan Outcome Menambahnya dan Meningkatkan Pengetahuan tentang cara mengembangkan SDM tentang Citra Diri dan Penampilan
Pelatihan pengembangan SDM tentang citra diri dan penampilan
Meningkatnya Prosentase Prosentase peningkatan sarana peningkatan sarana dan prasarana dan prasarana aparatur aparatur
Target
Pembangunan Gedung Kantor Input (Dana) Output Jumlah Gedung Kantor yang selesai dibangun Outcome Meningkatnya Sarana dan Prasarana Aparatur dari Kegiatan Pengadaan Mobil Jabatan Pengadan Mobil Jabatan
Input (Dana) Output Jumlah Mobil Jabatan Yang Tersedia Outcome
85% 85%
85% 85% 113,440,000 85%
85%
1,650,000,000 Bagian Umum
1,800,000,000 2 Unit
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian 5
Indikator Kinerja 6 Meningkatnya Sarana dan Prasarana Aparatur dari Kegiatan Pengadaan Mobil Jabatan
Pengadaan Kendaraan Dinas/Operasional
Input (Dana) Output Jumlah Kendaraan Dinas/Operasional Yang Tersedia Outcome Meningkatnya Sarana dan Prasarana Aparatur dari Kegiatan Pengadaan Kendaraan Dinas/Operasional
Pengadaan Perlengkapan Rumah Jabatan/Dinas
Input (Dana) Output Jumlah Perlengkapan Rumah Jabatan/Dinas Yang Tersedia
Target
Ket
7
8
4,280,000,000 106 Unit
147,939,000 1 Tahun
Outcome Meningkatnya Sarana dan Prasarana Aparatur dari Kegiatan Pengadaan Perlengkapan Rumah Jabatan/Dinas Pengadaan Peralatan Gedung Input (Dana) Output Kantor Jumlah Peralatan Gedung Kantor Yang Tersedia Outcome Meningkatnya Sarana dan Prasarana Aparatur dari Kegiatan Pengadaan Peralatan Gedung Kantor
2,432,534,000
Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Dinas
Input (Dana) Output Terpeliharanya Rumah Jabatan/Dinas Outcome Meningkatnya Sarana dan Prasarana Aparatur dari Kegiatan Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Dinas
459,000,000
Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor
Input (Dana) Output Terpeliharanya Gedung Kantor
250,000,000
1 Tahun
1 Tahun
12 Bulan
Outcome Meningkatnya Sarana dan Prasarana Aparatur dari Kegiatan Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor Pemeliharaan Rutin/Berkala Input (Dana) Kendaraan Dinas/Operasional Output Kendaraan Dinas/OperasionalYang dapat Dipergunakan Outcome
3,013,061,000 1 Tahun
Meningkatnya Sarana dan Prasarana Aparatur dari Kegiatan Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan Rumah Jabatan/Dinas
Input (Dana) Output Perlengkapan Rumah Jabatan/Dinas Yang Dapat Dipergunakan
52,338,000 1 Tahun
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian 5
Outcome
Indikator Kinerja
Target
Ket
6
7
8
Meningkatnya Sarana dan Prasarana Aparatur dari Kegiatan Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan Gedung Kantor Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan Gedung Kantor
Input (Dana) Output Peralatan Gedung Kantor yang Dapat Dipergunakan Outcome
140,000,000 1 Tahun
Meningkatnya Sarana dan Prasarana Aparatur dari Kegiatan Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan Gedung Kantor Meningkatnya Persentase Pengembangan Pengelolaan Keuangan Daerah
Persentase Pengembangan Pengelolaan Keuangan Daerah
Program Peningkatan dan Penyusunan LAKIP Pengembangan sistem pelaporan capaian kinerja dan keuangan Penyusunan Laporan Keuangan
Penyusunan LPPD
Penyusunan TAPKIN
Input (Dana) Output Jumlah Dokumen Lakip yang selesai disusun Outcome Terlaksananya Penyusunan Lakip
5,000,000
Input (Dana) Output Jumlah Dokumen Laporan Keuangan Outcome Tersedianya Informasi Laporan Keuangan
5,000,000
Input (Dana) Output Jumlah Dokumen LPPD yang selesai disusun Outcome Terlaksananya Penyusunan LPPD
5,000,000
Input (Dana) Output Jumlah Dokumen TAPKIN yang selesai disusun
5,000,000
Outcome Terlaksananya Penyusunan TAPKIN Penyusunan RKA DPA
Program Peningkatan dan Penyusunan Raperda APBD Pengembangan Pengelolaan Keuangan Daerah
Input (Dana) Output Jumlah Dokumen RKA/DPA yang selesai disusun Outcome Terlaksananya Penyusunan RKA DPA Input (Dana) Output Tersedianya Buku RKA, DPA, RAPBD, APBD,Nota Pengantar Keuangan APBD, Nota Keuangan APBD dan Penjabaran APBD Outcome Tersusunnya Perubahan APBD Kota Pagar Alam
10 Buku 100%
1 Laporan 100%
10 Buku 100%
10 Buku 100% 5,000,000 10 Buku 100% 193,717,500
DPPKA
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian 5 Penyusunan Rancangan Peraturan Kepala Daerah tentang Penjabaran APBD
Indikator Kinerja 6 Input (Dana) Output Tersedianya Buku RKA, DPA, RAPBD, APBD, Nota Pengantar Keuangan APBD, Nota Keuangan APBD dan Penjabaran APBD
Target
Ket
7 528,587,500
Outcome Tersusunnya Raperda APBD dan Peraturan KDH tentang Penjabaran APBD Penyusunan Raperda Tentang Input (Dana) Output Perubahan APBD Tersedianya Buku RKA, DPA, RAPBD-P, APBD-P,Nota Pengantar Keuangan APBD P, Nota Keuangan APBDP dan Penjabaran APBD-P Outcome Tersusunnya Perubahan APBD Kota Pagar Alam Penyusunan Rancangan Peraturan Kepala Daerah tentang Penjabaran Perubahan APBD
Input (Dana) Output Tersediannya Buku RKA, DPA, RAPBDP, APBDP, Nota Pengantar Keuangan APBDP, Nota Keuangan APBDP dan Penjabaran APBD Outcome Tersusunnya Raperda APBDP dan Peraturan KDH tentang Penjabaran APBDP
Penyusunan Raperda tentang Input (Dana) Output Pertanggung Jawaban Tersedianya Buku RKA, DPA, RAPBD-P, APBD-P,Nota Pelaksanaan APBD Pengantar Keuangan APBD P, Nota Keuangan APBDP dan Penjabaran APBD-P Outcome Tersusunnya Perubahan APBD Kota Pagar Alam Peningkatan manajemen aset/barang daerah
Input (Dana) Output Meningkatnya Administrasi Aset Barang Daerah Outcome Tersedianya Laporan Barang dan Terlaksananya manajemen Barang Daerah yang Terkoordinir
418,442,400
396,877,000
228,598,900
953,284,000 100% 100%
Verifikasi dan Aplikasi Sistem Input (Dana) Output Penggajian Terlaksananya verifikasi dan aplikasi sistem penggajian Outcome Tersedianya verifikasi dan aplikasi sistem penggajian
614,900,000
Penyusunan Laporan Bulanan Input (Dana) Output dan Rekapitulasi SP2D Kota Tersusunnya Laporan/Dokumen Bulanan, Rekapitulasi SP2D Pagar Alam Kota Pagar Alam
571,637,000
100% 100%
100%
8
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian 5
Indikator Kinerja 6 Outcome Tercapainya Pengelolaan Keuangan secara Terkendali
Penyusunan Laporan Bulanan Input (Dana) Output dan Rekapitulasi SPD Kota Tersusunnya Laporan/Dokumen Bulanan, Rekapitulasi SPD Pagar Alam Kota Pagar Alam Outcome Tercapainya Pengelolaan Keuangan secara Terkendali Asistensi Penyusunan RKA dan DPA SKPD
Penagihan dan Penyerahan SPPT PPB P2
7
8 100%
186,977,500 100% 100% 359,802,000
Input (Dana) Output Persentase SPPT P2 yang Telah Ditagih Outcome Meningkatnya Jumlah PAD Kota Pargar Alam
569,753,000
Output Program Aplikasi PBB P2 Yang Dapat Digunakan Dengan Baik Outcome Meningkatnya Jumlah PAD Kota Pargar Alam Input (Dana) Output Sistem Aplikasi PBB P2 Yang Benar Outcome Meningkatnya Jumlah PAD Kota Pargar Alam
Pembinaan Laporan Input (Dana) Pertanggung Jawaban Belanja Output Laporan Pertanggung Jawaban Yang Sesuai Dengan Peraturan SKPD Outcome Tercapainya Pengelolaan Keuangan secara Terkendali
Persentase Pengembangan pengelolaan asset daerah
Ket
Input (Dana) Output Cetak Dokumen Pelaksanaan Anggaran Induk dan Perubahan yang Benar Outcome Dokumen Pelaksanaan Anggaran Induk dan Perubahan yang Benar
Peningkatan Aplikasi PBB- P2 Input (Dana)
Pengelolaan Sistem Aplikasi (SISMIOP) PBB P2
Target
100% 100%
100% 100% 401,751,000 100% 100% 699,037,000
208,472,000 100% 100%
Penyusunan Laporan Realisasi Input (Dana) Output Pendapatan Daerah Dokumen Laporan Realisasi Pendapatan Daerah Outcome Tercapainya Pengelolaan Keuangan secara Terkendali
322,784,500
Pemeliharaan Hotel Besemah Input (Dana) Dempo
562,788,000
100% 100%
SASARAN Uraian 1
Indikator Kinerja Persentase Pengembangan 2 pengelolaan asset daerah
KEGIATAN Target 3
PROGRAM 4
Uraian
Indikator Kinerja
Pemeliharaan Hotel 5 Besemah 6 Output Dempo Terpenuhinya jasa listrik, air, telpon, alat kebersihan dan PBB selama 1 tahun Outcome Terlaksananya manajemen perhotelan selama 1 tahun Pemasangan Tanda Batas Asset Tanah/Patok Tanah Milik Pemerintah Kota Pagar Alam
Input (Dana) Output Plang nama tanah milik Pemkot telah dipasang tanda kepemilikan Outcome Pengamanan Aset Pemkot Pagar Alam atas Kepemilikan
Penyusunan Pelaporan Asset Input (Dana) Output Daerah Penyusunan pelaporan aset daerah Outcome Tersedianya buku laporan aset daerah
Target
Ket
7
8 5 Paket
385,058,000 100%
1,918,273,000 100%
Pendataan dan Penetapan Objek Pajak dan Retribusi Daerah
Input (Dana) Output Data pajak dan retribusi yang akurat Outcome Data pajak dan retribusi yang akurat kota pagar alam
186,400,000
Penyusunan Neraca Awal Basis Akrual Tahun 2015
Input (Dana) Output Tersusunya neraca awal per 1 januari 2015 Outcome Tersedianya informasi keuangan tahun 2015
189,012,000
Inventarisasi Asset
Input (Dana)
552,144,000
Output Tersusun Data Asset Pemkot Pagar Alam Data Laporan Aset
100%
1 Laporan
90%
Outcome Tercapainya laporan aset SKPD yang Terdata Asetnya Pengamanan Asset Milik Pemerintah Kota Pagar Alam
Input (Dana) Output Tanah Milik Pemerintah Kota yang dibuat Sertifikat Persil dengan Jumlah Persil Tanah direncanakan bersertifikat tahun 2015 Outcome Tanah Milik Pemerintah Kota Pagar Alam yang Memiliki Kekuatan Hukum Secara Administratif
Pelatihan penatausahaan aset Input (Dana) Output berbasis akrual untuk staf SDM yang Mampu Menatausahakan Aset Berbasis Akrual bidang aset Outcome
232,459,500 100 Persil
100% 242,374,000 100%
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian
Indikator Kinerja
Target
5
6 Penatausahaan Aset Pemkot Pagar Alam yang Berbasis Akrual
7
Pemanfaatan barang milik daerah (aset daerah)
Input (Dana) Output Meningkatkan Potensi PAD dari Aset Pemkot Pagar Alam Outcome Aset BOT yang mendukung PAD Pemkot Pagar Alam
Ket 8 100%
842,494,500 100% 100%
Penertiban Objek Pajak dan Retribusi Daerah
Input (Dana) Output Tersedianya Operasional Penertiban Objek Pajak dan Retribusi Daerah Outcome Peningkatan PAD dari Objek Pajak dan Retribusi
Penelitian Dokumen Pelaksanaan Anggaran
Input (Dana) Output Tercapainya Dokumen Pelaksanaan Anggaran Outcome Tercapainya Dokumen Pelaksanaan Anggaran
255,450,000
Input (Dana) Output Tersusunnya Laporan Keuangan Pemkot Pagar Alam T.A 2014
426,060,000
Penyusunan Laporan Keuangan Pemerintah Kota Pagar Alam Tahun Anggaran 2014
Outcome Tersedianya Informasi Laporan Keuangan Pemkot Pagar Alam T.A 2014
Pengelolaan Sistem Informasi Input (Dana) Manajemen Keuangan Daerah Output Terlaksananya Simda Keuangan (SIMDA Keuangan) Outcome Pengelolaan Sistem Informasi Manajemen Keuangan Yang Lebih Efektif dan Efisien Penyusunan Standard Kode Rekening
Input (Dana) Output Jumlah Dokumen Standar Kode Rekening yang selesai disusun
64,400,000
100% 100%
1 Laporan 100% 689,996,000 1 tahun 1 tahun 154,700,000
Outcome Tersedianya Standar Kode Rekening Penyusunan Laporan Realisasi Input (Dana) APBD Triwulan dan Semester Output Dokumen Laporan Realisasi APBD Triwulan Dan Semester Tahunan Outcome Tercapainya Pengelolaan Keuangan secara Terkendali Uji Petik Terhadap Subjek dan Input (Dana) Objek Pajak Retribusi Daerah Output
396,406,000 4 laporan
91,000,000
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian Uji Petik Terhadap Subjek dan 5 Objek Pajak Retribusi Daerah
Indikator Kinerja 6 Dokumen Uji Petik Subjek dan Objek Pajak Retribusi Daerah Outcome Meningkatnya Jumlah PAD Kota Pargar Alam
7
8 100% 100%
Input (Dana) Output Pembayaran Objek Pajak Yang Tertib Outcome Meningkatnya Jumlah PAD Kota Pargar Alam
512,672,000
Rencana Kebutuhan Barang Unit
Input (Dana) Output Tercapainya informasi kebutuhan barang untuk setiap SKPD
227,756,000
Penghapusan Barang Inventaris
Prosentase cakupan Sistem Pengawasan Internal dan Pengendalian Pelaksanaan Kebijakan KDH
Ket
Penagihan Objek Pajak dan Retribusi
Outcome Tersedianya laporan barang dan terlaksananya manajemen barang daerah yang terkoodinir
Meningkatnya Prosentase cakupan Sistem Pengawasan Internal dan Pengendalian Pelaksanaan Kebijakan KDH
Target
Program Peningkatan Pelaksanaan pengawasan Sistem Pengawasan Internal secara berkala Internal dan Pengendalian Pelaksanaan Kebijakan KDH
100% 100%
Input (Dana) Output Dokumen Penghapusan Barang Outcome Proses Penghapusan Barang Inventaris/Aset Milik Pemkot Pagar Alam Terlaksana
484,345,700
Input (Dana) Output Tersedianya pengawasan internal Outcome Meningkatnya efektivitas pelaksanaan kebijakan KDH
707,100,000 Inspektorat
Penanganan kasus pengaduan Input (Dana) Output di lingkungan pemerintah Jumlah pengaduan yang akan diproses daerah Outcome Persentase jumlah pengaduan yang dapat diselesaikan
1 Dokumen 1 Dokumen
85,000,000
Review LAKIP SKPD
Input (Dana) Output Terlaksananya riview laporan LAKIP Outcome Tersedianya dokumen riview laporan LAKIP
31,250,000
Implementasi RAD-PK TA 2015
Input (Dana) Output Laporan pelaksanaan RAD-PK Outcome Tersedianya dokumen pelaksanaan dan pelaporan
43,900,000
Review Laporan Keuangan Daerah
Input (Dana) Output
31,250,000
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian 5
Indikator Kinerja
Target
Ket
6 Dokumen Laporan Keuangan Daerah Yang Telah Direview Outcome Tercapainya Laporan Keuangan Yang Wajar Tanpa Pengecualian (WTP)
7
Penyelesaian TPKN/TPTGR
Input (Dana) Output Jumlah pengaduan yang akan diproses Outcome Persentase jumlah pengaduan yang dapat diselesaikan
50,600,000
Inventarisasi Temuan Pengawasan
Input (Dana) Output Jumlah Dokumen Hasil Inventarisasi Temuan Pengawasan
36,360,000
1 Kali
8
Outcome Tersedianya Data Hasil Temuan Pengawasan Evaluasi Berkala Temuan Hasil Input (Dana) Output Pengawasan Jumlah Dokumen Hasil Evaluasi Berkala Temuan Hasil Pengawasan Outcome Peningkatan Kualitas Laporan Keuangan SKPD Program Peningkatan Profesionalisme Tenaga Pemeriksa dan Aparatur Pengawas
Meningkatnya Persentase Perencanaan Tata Ruang
Cakupan Perencanaan Tata Ruang Jumlah dokumen tata ruang yang disusun sesuai dengan peraturan perundangundangan
Program Perencanaan Tata Ruang
53,070,000
Pelatihan Pengembangan Tenaga Pemeriksa dan Aparatur Pengawas
Input (Dana) Output Jumlah Tenaga Pemeriksa dan Aparat Yang Dilatih Outcome Tenaga Pemeriksa dan Aparatur Yang Berkualitas
23,935,000
Pelatihan Pengembangan Tenaga Pemeriksa dan Aparatur Pengawas (Diklat audit kinerja lanjutan)
Input (Dana) Output Terlaksananya pelatihan untuk pegawai Outcome Tersedianya aparat pengawas yang tampil
41,165,000
Outbond bagi aparatur Inspektorat dan Bappeda
Input (Dana) Output Outbound bagi aparatur inspektorat dan bappeda Outcome Terlatihnya aparatur inspektorat dan bappeda
69,954,000
Penyusunan Rencana Detail Tata Ruang (RDTR)
Input (Dana) Output Dokumen RDTR Yang Telah Disusun Outcome Penataan Ruang Kota Pagar Alam Yang Tertib dan Tepat Guna
Koordinasi Penataan Ruang Kota Pagar Alam
Input (Dana) Output
47 Orang
100 Orang
1,010,940,000 2 Dokumen 85,90% 48,224,000
Bappeda
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
Meningkatnya Cakupan ketersediaan Data/Informasi
Persentase Ketersediaan Data/Informasi
PROGRAM 4
Uraian Koordinasi Penataan Ruang 5 Kota Pagar Alam
Program Pengembangan Penyediaan Aplikasi SIPPD Data/Informasi (Sistem Informasi Perencanaan Pembangunan Daerah)
Indikator Kinerja 6 Frekuensi Rapat BKPRD Kota Pagar Alam Outcome Persamaan Presepsi Tentang Penataan Ruang Di Wilayah Kota Pagar Alam Input (Dana) Output Tersedianya Aplikasi SIPPD Kota Pagar Alam Outcome
Target 7
Ket 6 Kali
428,810,000 1 Aplikasi
Meningkatnya Persentase Pengembangan Data/Informasi Penyusunan Sistem Informasi Input (Dana) Output Pembangunan Daerah Jumlah Ketersediaan Dokumen Sistem Informasi Pembangunan Daerah Outcome
13,290,000 1 Dokumen
Meningkatnya Persentase Pengembangan Data/Informasi Penyusunan Sistem Informasi Input (Dana) Output Pembangunan Daerah Jumlah Ketersediaan Dokumen Sistem Informasi Pembangunan Daerah
13,290,000 1 Dokumen
Outcome Meningkatnya Persentase Pengembangan Data/Informasi
Penyusunan TAPKIN Kota
Input (Dana) Output Jumlah Ketersediaan Dokumen Tapkin Kota Pagar Alam Outcome
14,840,000 1 Dokumen
Meningkatnya Persentase Pengembangan Data/Informasi Penyusunan LAKIP Bappeda
Input (Dana) Output Jumlah Ketersediaan Dokumen Lakip Bappeda Kota Pagar Alam Outcome
4,950,000 1 Dokumen
Meningkatnya Persentase Pengembangan Data/Informasi Penyusunan LPPD Bappeda
Input (Dana) Output Jumlah Ketersediaan Dokumen LPPD Bappeda Kota Pagar Alam Outcome Meningkatnya Persentase Pengembangan Data/Informasi
4,900,000 1 Dokumen
8
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian
Indikator Kinerja
Target
Ket
5
6
7
8
Penyusunan TAPKIN Bappeda Input (Dana) Output Jumlah Ketersediaan Dokumen Tapkin Bappeda Outcome
4,900,000 1 Dokumen
Meningkatnya Persentase Pengembangan Data/Informasi Penyusunan dan Analisis Data/Informasi Dokumen Wilayah Terpadu Tahunan Kota Pagar Alam Tahun 2015
Input (Dana) 205,470,000 Output Jumlah Dokumen Analisis Data/Informasi Dokumen 1 Dokumen Pembangunan Wilayah Terpadu Tahunan Kota Pagar Alam digandakan menjadi Tahun 2015 15 buku Outcome Persentase Perencanaan pembangunan dari penyusunan dan Analisis Data/Informasi Dokumen Pembangunan Wilayah Terpadu Tahunan Kota Pagar Alam Tahun 2015
Rencana Aksi Daerah Pencapaian Kajian MDG'S
Input (Dana) Output Laporan Rencana Aksi Daerah Pencapaian MDG'S yang selesai disusun Outcome
16,620,000 1 Laporan
Meningkatnya Persentase Pengembangan Data/Informasi Penyusunan Indikator Kesejahteraan Rakyat (IKR)
Input (Dana)
35,540,000
Output Jumlah Ketersediaan Dokumen Indikator Kesejateraan Rakyat
1 Dokumen
Outcome Meningkatnya Persentase Pengembangan Data/Informasi Sosialisasi Perencanaan dan Penganggaran yang berpihak pada masyarakat miskin (P3BM)
Input (Dana) Output Terlaksananya Kegiatan Sosialisasi Perencanaan dan Penganggaran P3BM Outcome
85,450,000 1 Kegiatan
Meningkatnya Persentase Pengembangan Data/Informasi Audiorama Kota Pagar Alam
Input (Dana) Output Tersedianya Audiorama Kota Pagar Alam Outcome Meningkatnya Persentase Pengembangan Data/Informasi
34,000,000 2 Compact Disk (CD) digandakan Menjadi 100 CD
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
Meningkatnya ketersediaan dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah
Cakupan ketersediaan dokumen perencanaan RPJPD yang telah ditetapkan dengan Perda Cakupan ketersediaan dokumen RPJMD yang telah ditetapkan dengan Perda/Perkada Cakupan ketersediaan dokumen RPJMD yang telah ditetapkan dengan Perda/Perkada Cakupan ketersediaan RKPD dan kelengkapannya yang telah ditetapkan dengan Perkada Penjabaran Program RPJMD kedalam RKPD
PROGRAM 4 Program Perencanaan Pembangunan Daerah
Uraian
Indikator Kinerja
Target
Ket
5
6
7
8
Penetapan RKPD
Input (Dana) Output Jumlah Dokumen RKPD yang selesai disusun Outcome Dokumen untuk Pedoman Perencanaan Kerja satu tahun anggaran
Koordinasi Penyusunan Laporan Keterangan Pertanggung Jawaban
Input (Dana) Output Jumlah Ketersediaan Laporan Keterangan Pertanggungjawaban Outcome Persentase Perencanaan Pembangunan Daerah
Penyusunan dan Analisis Data/Informasi Buku Saku Perencanaan Pembangunan Kota Pagar Alam
Input (Dana) Output Jumlah Ketersediaan Buku Saku Perencanaan Pembangunan
Monitoring Evaluasi, Pengendalian Pelaporan Pelaksanaan Perencanaan Pembangunan Daerah
Input (Dana) Output Tersedianya Laporan Pelaksanaan Pembangunan Daerah
Penyusunan Kebijakan Umum APBD (KUA) dan Prioritas Plafon Anggaran Sementara (PPAS)
Input (Dana) Output Jumlah Ketersediaan Dokumen KUA PPAS Outcome Tersedianya Program & Kegiatan yang disepakati untuk Penyusunan APBD serta gambaran program & kegiatan beserta besaran anggaran tahun depan
Penyusunan Kebijakan Umum Perubahan APBD (KUPA) dan Prioritas Plafon Anggaran Perubahan(PPAP)
Input (Dana) Output Jumlah Ketersediaan Dokumen KUPA PPAP Outcome Tersedianya Program & Kegiatan yang disepakati untuk Penyusunan APBD Perubahan serta gambaran program & kegiatan beserta besaran anggaran Perubahan
Koordinasi Penyusunan Rencana Pembangunan Daerah
Input (Dana) Output Frekuensi Koordinasi Penyusunan Rencana Pembangunan Daerah Outcome Persentase Perencanaan Pembangunan Daerah
55,070,000 1 Dokumen 100%
52,930,000 1 Laporan
6,150,000 1 Buku
Outcome Persentase Perencanaan Pembangunan Daerah 193,520,000 1 Dokumen
Outcome Persentase Perencanaan Pembangunan Daerah 61,765,000 4 Dokumen (2 Draft Awal KUA/PPAS, 2 Draft Akhir KUA/PPAS) 58,405,000 4 Dokumen (2 Draft Awal KUA/PPAS, 2 Draft Akhir KUA/PPAS) 519,022,000
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian 5 Penelitian RKA SKPD
Indikator Kinerja 6 Input (Dana) Output Dokumen RKA SKPD Yang Telah Diteliti Outcome Anggaran Yang Teralokasi Sesuai Dengan Skala Prioritas
Penyusunan Rencana Kinerja Input (Dana) Output Tahunan (RKT) Jumlah Ketersediaan Dokumen Rencana Kinerja Tahunan (RKT) Outcome Persentase Perencanaan Pembangunan Daerah Penyusunan RKPD Perubahan Input (Dana) Output Dokumen RKPD Perubahan Yang Tersusun Outcome Rencana Kerja Yang Terarah dan Terencana Dengan Baik Sesuai Dengan Skala Prioritas
Program Perencanaan Pembangunan Ekonomi
Program Perencanaan Sosial dan Budaya
Target
Ket
7 141,740,000 43 Dokumen
12,660,000 1 Dokumen
14,710,000 1 Dokumen
Penyebaran Informasi Perencanaan Pembangunan (Besemah Expo)
Input (Dana) Output Meningkatnya Informasi Perencanaan Pembangunan Daerah melalui pameran Outcome Persentase Penyebaran Informasi Produk Unggulan
20,000,000
Pedoman Penyusunan RKA
Input (Dana) Output Jumlah Ketersediaan Dokumen Penyusunan RKA Outcome Persentase Perencanaan Pembangunan Daerah
24,665,000
1 Kegiatan
1 Dokumen
Penyusunan Indikator Ekonomi Daerah
Input (Dana) Output Dokumen Indikator Ekonomi Daerah Outcome Perencanaan Pembangunan Ekonomi Yang terstruktur
Koordinasi Perencanaan Pembangunan Bidang Ekonomi
Input (Dana) Output Terlaksananya Koordinasi Perencanaan Pembangunan Bidang Ekonomi Outcome Kelancaran Tugas Perencanaan Di Bidang Ekonomi
130,388,000
Koordinasi Perencanaan Pembangunan Bidang Sosial dan Budaya
Input (Dana) Output Terlaksananya Koordinasi Perencanaan Pembangunan Bidang Sosial Budaya Outcome Kelancaran Tugas Perencanaan Di Bidang Sosial Budaya
158,380,000
85,600,000 1 Dokumen
40 kali
45 Orang
8
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian
Indikator Kinerja
Target
Ket
5
6
7
8
Penyusunan Pelaporan Pelaksanaan Kegiatan Penanggulangan Kemiskinan (TKPK)
Input (Dana) Output Jumlah Ketersediaan Dokumen Pelaporan TKPK Outcome Data Hasil Pelaporan TKPK
10,189,000 1 Dokumen
Program Perencanaan Koordinasi Perencanaan Wilayah dan Sumberdaya Pembangunan Bidang Fisik Alam dan Prasarana
Input (Dana) Output Terlaksananya Kordinasi Perencanaan Pembangunan BidangFisik dan Prasarana Outcome Kelancaran Tugas Perencanaan Di Bidang Fisik Sarana dan Prasarana
Program Perencanaan Sosialisasi Program Pengembangan Kota-kota Percepatan Sanitasi Menengah dan Besar Permukiman
Input (Dana) Output Terlaksananya Sosialisasi Program Percepatan Sanitasi Permukiman Outcome Persentase Perencanaan Pengembangan Kota-kota Menengah dan Besar
27,000,000
Program Pengembangan Penyusunan dan Data/Informasi/ Stratistik Pengumpulan Data Statistik Daerah Daerah (Buku Pagar Alam Dalam Angka)
Input (Dana) Output Jumlah Buku Pagar Alam Dalam Angka yang disusun
52,615,000
Penyusunan dan Pengumpulan Data PDRB
49 Kali
1 Kegiatan
1 Buku
Outcome Data-data Sebagai Bahan Monitoring dan Evaluasi Perencanaan, Penentuan Prioritas dan Upaya Melaksanakan Pembangunan pada Masa Mendatang Input (Dana) Output Dokumen PDRB Yang telah Disusun Outcome Memberikan Informasi dan data untuk perencanaan pembangunan masyarakat kota Pagar Alam
Penyusunan Buku Indeks Input (Dana) Pembangunan Manusia (IPM) Output Jumlah Dokumen IPM yang disusun Outcome Memberikan Informasi dan data untuk perencanaan pembangunan masyarakat kota Pagar Alam Penyusunan Buku Indeks Kemahalan Konstruksi (IKK)
261,890,000
Input (Dana) Output Dokumen IKK Yang Telah Disusun Outcome Memberikan Informasi dan data untuk perencanaan pembangunan masyarakat kota Pagar Alam
76,825,000 1 Dokumen
32,080,000 1 Dokumen
31,355,000 1 Dokumen
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian
Indikator Kinerja
Target
Ket
5
6
7
8
Penyusunan dan Pengumpulan Data IKM
Input (Dana) Output Dokumen IKM Yang Telah Disusun Outcome Memberikan Informasi dan data untuk perencanaan pembangunan masyarakat kota Pagar Alam
Penyusunan Buku Publikasi Rumah Tangga Sasaran Kota Pagar Alam Tahun 2015
Input (Dana) Output Jumlah Ketersediaan Buku Publikasi Rumah Tangga Sasaran Kota Pagar alam Outcome
75,800,000 1 Dokumen
190,780,000 1 Dokumen
Persentase Pengembangan Data/Informasi/Statistik Daerah Program Perencanaan Pengembangan Wilayah Strategis dan Cepat Tumbuh
Penyusunan Masterplan Pengambangan Wilayah kawasan Strategis Cepat Tumbuh
Input (Dana) Output Jumlah Dokumen Master Plan Pengembangan Wilayah Strategis Cepat Tumbuh Outcome Persentase perencanaan pembangunan dari penyusunan Master Plan Pengembangan Wilayah Kawasan Strategis Cepat Tumbuh
355,470,000
Program peningkatan kapasitas kelembagaan perencanaan pembangunan daerah
Peningkatan kemampuan teknis aparat perencana
Input (Dana) Output Jumlah Aparat Perencana yang selesai mengikuti pelatihan
253,796,000 27 Orang
Outcome Persentase Peningkatan Kapasitas Kelembagaan Perencanaan Pembangunan Daerah Bimbingan teknis perencanaan dan penganggaran yang berpihak pada masyarakat miskin (P3BM)
Program Pengembangan Monitoring, evaluasi dan Perumahan pelaporan MBR dan atau kumuh
Program Perlindungan dan Konservasi Sumber Daya Alam
1 Dokumen
Input (Dana) Output Jumlah Peserta yang telah mengikuti bimtek P3BM Outcome Persentase peningkatan kapasitas kelembagaan perencanaan daerah Input (Dana) Output Jumlah Dokumen Master Plan Pengembangan Wilayah Strategis Cepat Tumbuh Outcome Persentase Pengembangan Perumahan dan Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan
Pemantauan, Pelaporan dan Input (Dana) Evaluasi RAD GRK Kota Pagar Output Alam (MONEV)
151,695,000 65 Orang
95,024,000 1 Dokumen (5 Buku)
63,238,000
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
Meningkatnya Prosentase Pelayanan Kedinasan Kepala Daerah/Wakil Kepala Daerah
Prosentase Pelayanan Kedinasan Kepala Daerah/Wakil Kepala Daerah
PROGRAM Program Perlindungan 4 Sumber dan Konservasi Daya Alam
Program Peningkatan Pelayanan Kedinasan Kepala Dearah/Wakil Kepala Daerah
Uraian Indikator Kinerja Pemantauan, Pelaporan dan 5 Kota Pagar 6 Evaluasi RAD GRK Buku PEP RAD GRK Kota Pagar Alam Yang Berbasis Lahan/For Alam (MONEV) Landbase sector Outcome Persentase Dokumen PEP RAD GRK Kota Pagar Alam Dialog/audiensi dengan tokoh- Input (Dana) Output tokoh masyarakat, pimpinan/anggota organisasi Frekuensi Dialog/audiensi dengan tokoh-tokoh masyarakat, pimpinan/anggota organisasi sosial dan kemasyarakatan sosial dan kemasyarakatan
Target
Ket
7 1 Dokumen (100 Buku)
39,700,000
Outcome Peningkatan dan persentase Dialog.audiensi dengan tokohtokoh masyarakat, pimpinan/anggota organisasi sosial dan kemasyarakatan Rapat koordinasi unsur MUSPIDA
Input (Dana) Output Frekuensi Rapat koordinasi unsur MUSPIDA Outcome Persentase Peningkatan Pelayanan Kedinasan Kepala Dearah/Wakil Kepala Daerah Melalui Rapat koordinasi unsur MUSPIDA
Kunjungan kerja/inspeksi kepala daerah/wakil kepala daerah
Input (Dana) Output Tersedianya Hasil Dokumentasi dan Informasi Kegiatan Pemerintah Kota Pagar Alam Selama Satu Tahun Outcome Dokumentasi dan Informasi Kegiatan Pemkot Pagar Alam yang dapat di Akses Selama Satu Tahun
Penyusunan laporan kegiatan Input (Dana) Output triwulan Jumlah Dokumen Laporan Kegiatan Triwulan Outcome Tersedianya Dokumen Laporan Kegiatan Triwulan
178,400,000
72,950,000 7.200 photo
11,712,000 6 Buku
Penyusunan Jawaban Walikota Terhadap Pandangan Fraksi DPRD
Input (Dana) Output Jumlah Dokumen Jawaban Walikota Terhadap Pandangan Fraksi DPRD Outcome Tersedianya Dokumen Jawaban Walikota Terhadap Pandangan Fraksi DPRD
22,350,000
Penyusunan informasi laporan penyelenggaraan pemerintah daerah (ILPPD)
Input (Dana) Output Jumlah Dokumen ILPPD yang selesai disusun Outcome Tersedianya Dokumen ILPPD yang selesai disusun
35,761,000
Persiapan menghadiri apkesi, Input (Dana) apkasi dan tuan rumah APEKSI Regional Komwil II Se Sumbagsel
770 Buku
90 Buku
975,345,000
8
Bagian Humas
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian
Persiapan menghadiri 5 apkesi, 6 Output apkasi dan tuan rumah APEKSI Regional Komwil II Se Tersedianya Operasional Kegiatan APEKSI Regional Komwil II Se-Sumbagsel Sumbagsel Outcome Terselenggaranya APEKSI Regional Komwil II Se-Sumbagsel Pembuatan kaleideskop dokumentasi kegiatan Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah
Input (Dana) Output Jumlah DVD Hasil Kalidoskop Pemkot Pagar Alam Outcome Tersedianya DVD Hasil Kalidoskop Pemkot Pagar Alam
Target
Ket
7
8
31,050,000 100 Keping
Bimtek LPPD Kota Pagar Alam Input (Dana) Output tahun 2015 Jumlah Peserta yang selesai mengikuti Bimtek LPPD Kota Pagar Alam tahun 2015 Outcome Peningkatan Kemampuan Aparatur Pemerintah Kota Pagar Alam Dalam Penyusunan LPPD
68,232,000
Input (Dana) Output Jumlah kasus pengaduan di lingkungan pemerintah daerah yang ditangani Outcome Berkurangnya Jumlah Kasus di lingkungan Pemda Input (Dana) Output Frekuensi Pemberian bantuan hukum gratis kepada masyarakat kurang mampu Outcome Tersedianya Jasa Bantuan Hukum Bagi Masyarakat Kurang Mampu
271,100,000
Input (Dana) Output Frekuensi Promosi Publikasi di Media Cetak, Media Telivisi, dan Radio melalui Advetorial dan Iklan Selama Satu Tahun
961,325,000
Penanganan kasus pengaduan Program peningkatan sistem pengawasan di lingkungan pemerintah internal dan pengendalian daerah pelaksanaan kebijakan KDH Pemberian bantuan hukum gratis kepada masyarakat kurang mampu
Program kerjasama informasi dengan mas media
Indikator Kinerja
Penyebarluasan informasi penyelenggaraan pemerintahan daerah
120 Orang
26,645,000
216 spot
Outcome Meningkatnya Penyebarluasan Informasi Penyelenggaraan Pemerintah Daerah Kota Pagar Alam Selama Satu Tahun Peningkatan hubungan Input (Dana) kerjasama dengan unsur pers Output Tersedianya Makan dan Minum Untuk Tamu dari Pers dan lembaga lainnya Kehumasan dan Keprotokolan Selama Satu Tahun Outcome Meningkatnya Hubungan Kerjasama dengan Unsur Pers, Kehumasan dan Keprotokolan
50,400,000 720 Orang
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian
Indikator Kinerja
Target
Ket
5
6
7
8
Program pengambangan Penyusunan monografi kota data/informasi/statistik pagar alam daerah
Pembentukan TIM Pengendalian Inflasi Daerah
Prosentase keterseiaan dokumen hasil Penataan, Penguasaan, Pemilikan, Penggunaan dan Pemanfaatan Tanah
Program Penataan, Penguasaan, Pemilikan, Penggunaan dan Pemanfaatan Tanah
Input (Dana) Output Frekuensi Monitoring TIM Pengendalian Inflasi Daerah Outcome Meningkatnya Ketersediaan Data Hasil Monitoring
47,756,000 100 Buku
9,330,000
Input (Dana) Output Jumlah Petugas yang melaksanakan pemberitaan melalui Media Online Selama Satu Tahun Outcome Meningkatnya Jumlah Informasi dan Publikasi Melalui Pemberitaan Online Selama Satu Tahun
30,000,000
Sosialisasi Pertanahan Bagi Masyarakat
Input (Dana) Output Jumlah Peserta yang mengikuti Sosialisasi Pertanahan Bagi Masyarakat Outcome Bertambahnya Masyarakat yang mengerti mengenai pertanahan
27,142,500 Bag. Adm Ekobang
Bimbingan teknis masalah pertanahan bagi camat dan lurah se Kota Pagar Alam
Input (Dana) Output Jumlah Peserta yang mengikuti Bimbingan teknis masalah pertanahan bagi camat dan lurah se Kota Pagar Alam
38,287,000
Program Pengembangan Pembinaan dan Komunikasi, Informasi Pengembangan Jaringan dan Media Massa Komunikasi dan Informasi
Meningkatnya Prosentase ketersediaan dokumen hasil Penataan, Penguasaan, Pemilikan, Penggunaan dan Pemanfaatan Tanah
Input (Dana) Output Tersedianya Dokumen Monografi Kota Pagar Alam Outcome Meningkatnya Program pengambangan data/informasi/statistik daerah dari Penyusunan Monografi Kota Pagar Alam
8 Orang 500 berita
Outcome Meningkatnya Pengetahuan Camat dan Lurah di Bidang Pertanahan Pengadaan tanah untuk kepentingan kantor dan kepentingan umum
Input (Dana) Output Jumlah Pengadaan tanah untuk kepentingan kantor dan kepentingan umum Outcome Tersedianya Pengadaan tanah untuk Kelancaran pembangunan
Penataan Penguasaan, Pemilikan, Penggunaan dan Pemanfaatan Tanah
Input (Dana)
2,808,590,500
16,171,512,052
PU
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian Penataan Penguasaan, 5 Pemilikan, Penggunaan dan Pemanfaatan Tanah
Indikator Kinerja 6 Output Terlaksananya Pengadaan Tanah di Kota Pagar Alam Outcome
Target
Ket
7
8 1 Tahun
Tersedianya Tanah untuk pembangunan Kota Pagar Alam
Program pembinaan dan Sosialisasi di Bidang pengembangan bidang Ketenagalistrikan ketenagalistrikan
Input (Dana) Output Pemahaman Prosedur dan Kriteria Calon Penerima Bantuan Listrik Voucher Outcome Persentase Pemahaman Prosedur dan kriteria Calon Penerima Bantuan Listrik Voucher
Pendataan Masyarakat Tidak Input (Dana) Mampu yang belum berlistrik Output Tersedianya Dokumen Hasil Pendataan Masyarakat Tidak di Kota Pagar Alam Mampu yang belum berlistrik di Kota Pagar Alam Outcome Meningkatnya Ketersediaan Data Pendukung Dalam Pemberian Bantuan Kepada Masyarakat
Program Peningkatan dan Penyusunan analisa standar pengembangan belanja pengelolaan keuangan daerah
Penyusunan standar satuan harga
Input (Dana) Output Jumlah dokumen analisa standar belanja yang selesai disusun Outcome Persentase penyusunan analisa standar belanja Input (Dana) Output Jumlah dokumen standar satuan harga yang selesai disusun Outcome Persentase penyusunan standar satuan harga
Penyusunan rekapitulasi realisasi SPP dan SPM
Input (Dana) Output Jumlah laporan dan rekapitulasi realisasi spp dan spm Outcome Meningkatnya Ketersediaan Data Melalui Penyusunan rekapitulasi realisasi SPP dan SPM
Rekonsilliasi pembukuan bendahara pengeluaran dengan bendahara pengeluaran pembantu di lingkungan sekretariat daerah
Input (Dana) Output Jumlah Dokumen Hasil Rekonsiliasi pembukuan bendahara pengeluaran dengan bendahara pengeluaran pembantu di lingkungan setdako Pagar Alam Outcome
42,306,000
63,118,000
180,761,000 1 Dokumen (100 buku)
176,220,000 1 Dokumen(70 buku)
21,995,000 1 dokumen
12,110,000 1 dokumen
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Program Pembangunan Sistem Pendaftaran
Uraian
Indikator Kinerja
Target
Ket
5
6 Terciptanya Ketertiban Administrasi Keuangan di Lingkungan Sekretariat Daerah
7
8
Penata usahaan dan penyusunan laporan pertanggung jawaban bendahara pengeluaran dan bendahara pengeluaran pembantu
Input (Dana) Output Penelitian dan pengoreksian SPJ bendahara pengeluaran pembantu di lingkungan setdako Outcome Terciptanya Ketertiban Administrasi Keuangan di Lingkungan Sekretariat Daerah
17,080,000
Pendampingan dan konsultasi pengelolaan keuangan di bagian administrasi keuangan SETDAKO Pagar Alam
Input (Dana) Output Pemahaman tentang pengelolaan keuangan di bagian administrasi keuangan setdako Outcome Terciptanya Ketertiban Administrasi Keuangan di Lingkungan Sekretariat Daerah
Survey dan Pemetaan Rupa Bumi Atau Toponimi
Input (Dana) Output Terlaksananya Penamaan Rupa Bumi di 35 Kelurahan dan 5 Kecamatan sebagai Unsur Administrasi Pemerintahan KotaPagar Alam Outcome
1 dokumen
157,500,000
71,176,000 Bag. Adm. Ekobang 35 Kelurahan, 5 Kecamatan
Memudahkan pengadministrasian wilayah di Kota Pagar Alam Pemecahan sertifikat tanah masyarakat tidak mampu (PRODA)
Input (Dana) Output Jumlah Sertifikat Hasil Pemecahan sertifikat tanah masyarakat tidak mampu (PRODA) Outcome Berkurangnya Jumlah Masyarakat Tidak Mampu yang memiliki Sertifikat
Pemecahan sertifikat tanah masyarakat yang terkena pelebaran jalan
Input (Dana) Output Jumlah Sertifikat Hasil Pemecahan sertifikat tanah masyarakat yang terkena pelebaran jalan Outcome Tersedianya Sertifikat Hasil Pemecahan sertifikat tanah masyarakat yang terkena pelebaran jalan
47,536,000
Input (Dana) Output
33,765,000
Program Pemberdayaan Sosialisasi Penyaluran RASKIN Fakir Miskin, Komunitas Adat Terpencil (KAT) dan Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial (PMKS) Lainnya
Jumlah orang yang mengikuti sosialisasi penyaluran raskin Outcome
142,946,000 166 Persil
50 Persil
80 orang
Bag. Ekobang
SASARAN Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
Program Pemberdayaan Fakir Miskin, Komunitas PROGRAM Adat Terpencil (KAT) dan Penyandang Masalah 4 Sosial Kesejahteraan (PMKS) Lainnya
KEGIATAN Uraian 5
Pemantauan Penyaluran RASKIN
Pembuatan Buku JUKNIS RASKIN
Indikator Kinerja 6 Persentase jumlah orang yang mengikuti sosialisasi penyaluran raskin Input (Dana) Output RASKIN yang disalurkan ke RTS selama satu tahun Outcome RTS yang menerima RASKIN di 36 kelurahan Input (Dana) Output Jumlah dokumen JUKNIS RASKIN yang selesai disusun Outcome Tersedianya buku JUKNIS RASKIN
Program pembinaan dan Kajian pelayanan administrasi Input (Dana) fasilitasi pengelolaan terpadu kecamatan (PATEN) Output Tersedianya Operasional Untuk Kajian pelayanan administrasi keuangan desa terpadu kecamatan (PATEN)
Target
Ket
7
8
116,748,000 987.480 kg 65.832 RTM 9,135,000 1 Dok. (70 buku)
39,605,000
Outcome Meningkatnya Persentase pembinaan dan fasilitasi pengelolaan keuangan desa dari Kajian pelayanan administrasi terpadu kecamatan (PATEN) Monitoring dan pembinaan kecamatan
Input (Dana) Output Frekuensi Monitoring dan pembinaan kecamatan Outcome Meningkatnya Persentase pembinaan dan fasilitasi pengelolaan keuangan desa dari Monitoring dan pembinaan kecamatan
Program pembinaan dan Monitoring Pengendalian dan fasilitasi pengelolaan Evaluasi Pelaksanaan Kegiatan keuangan Pembangunan kabupaten/kota
Input (Dana) Output Frekuensi Monitoring Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Kegiatan Pembangunan Outcome meningkatnya program/kegiatan yang optimal
Program perlindungan konsumen dan pengamanan perdagangan
Input (Dana) Output Terlaksananya monitoring bahan bakar minyak dan gas
Monitoring Bahan Bakar Minyak dan Gas
Outcome
3,790,000
173,730,000
20,550,000 5 dokumen (50 buku)
Persentase terlaksananya monitoring bahan bakar dan gas Program Pengembangan MTQ Tingkat Kota Nilai Budaya
Input (Dana) Output Jumlah peserta MTQ tingkat kota Outcome
120,775,000 Bag. Kesra 40 Orang
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM
Uraian
4
5
6 Terlaksananya MTQ Tingkat Kota
Target
Ket
7
8
STQ Tingkat Propinsi Sumatera Selatan
Input (Dana) Output Jumlah peserta MTQ yang dikirim Outcome Terlaksananya STQ Tingkat Propinsi Sumatera Selatan
111,618,000
Tabliq Akbar
Input (Dana) Output Jumlah Peserta yang mengikuti Tabligh Akbar Outcome Persentase program pengembangan nilai budaya dari kegiatan tablig akbar di kota pagar alam
248,684,000
Input (Dana) Output Jumlah Peseta yang mengikuti MTQ Tingkat Kecamatan Outcome Terlaksananya MTQ Tingkat Kecamatan
239,535,000
MTQ Tingkat Kecamatan
Program Pengelolaan Keragaman Budaya
Indikator Kinerja
Input (Dana) Output Frekuensi terlaksananya Ceramah Hari Sabtu dan Khotib Shalat jumat Outcome Persentase program keragaman budaya dari kegiatan Ceramah Hari sabtu, Khotib Shalat Jumat, bimtek Khotib Peringatan hari-hari besar Input (Dana) Output islam (maulid nabi muhammad SAW, Isra Miraj, Jumlah kegiatan peringatan hari-hari besar islam yang nuzul quran, idul fitri dan idul terlaksana Outcome adha) Ceramah hari sabtu dan khotib sholat jumat
Persentase Program Pengelolaan Keragaman Budaya Dari Kegiatan Peringatan Hari-Hari Besar Islam Yang Terlaksana Safari Ramadhan 1436 H (bulan suci ramadhan)
Input (Dana) Output Jumlah Kegiatan Bulan Suci Ramadhan yang Terlaksana Outcome Persentase Program Pengelolaan Keragaman Budaya Dari Safari Ramadhan 1436 H (bulan suci ramadhan)
MTQ Ramadhan
Input (Dana) Output Jumlah Kegiatan Bulan Suci Ramadhan yang Terlaksana Outcome Persentase Program Keberagaman Pengelolaan Keragaman Budaya dari Kegiatan bulan suci ramadhan (MTQ tk. SD dan Lomba menerjemahkan ayat suci Al Qur'an Tk. SMA/Ibu-ibu
40 Orang
1.700 orang
21,000,000 60 kali
180,984,000 5 kegiatan 90%
228,140,000 1 Kegiatan
22,550,000 3 Kegiatan
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian
Indikator Kinerja
Target
Ket
5
6
7
8
Pemberangkatan, Penjemputan, dan menjamu jemaah calon haji kota pagar alam tahun 2015
Program Pendidikan Non Pemberdayaan tenaga Formal pendidik non formal
Meningkatnya Cakupan pembinaan dan pengawasan bidang pertambangan
Cakupan pembinaan dan pengawasan bidang pertambangan
Input (Dana) Output Jumlah kegiatan yang terlaksana Outcome Persentase Program Pengelolaan Keragaman Budaya dari Kegiatan Pemberangkatan, Penjemputan, Calon Jamaah Hajidan Jamuan Haji Input (Dana) Output Jumlah SDM yang mengikuti Pemberdayaan tenaga pendidik non formal Outcome Meningkatnya Persentase Pendidikan Non Formal
Program Pembinaan dan Monitoring dan Pengendalian Input (Dana) Output Pengawasan Bidang Kegiatan Penambangan Frekuensi Monitoring dan Pengendalian Kegiatan Pertambangan Bahan Galian C Penambangan Bahan Galian C Outcome Persentase Pembinaan dan Pengawasan terhadap Penambang Mineral Non Logam dan Bantuan Monitoring dan Pengawasan Migas
Input (Dana) Output Frekuensi Monitoring dan Pengawasan Migas
295,670,000 3 Kegiatan
1,146,500,000 234 Orang
15,000,000 Bagian SDA
15,000,000
Outcome Pertambangan MINERBA Yang Tertata dan Terkelola Dengan Baik Sosialisasi Mengenai MIGAS
Input (Dana) Output
53,317,000
Jumlah Peserta yang mengikuti Sosialisasi Mengenai Migas Outcome Meningkatnya Pengetahuan Mengenai Petunjuk Teknis Keselamatan di Bidang Migas Penyusunan Regulasi Air Bawah Tanah
Input (Dana) Output Jumlah Dokumen Regulasi Air Bawah Tanah Yang Tersusun
4,640,000
Outcome Air Bawah Tanah Yang Terpelihara Dengan Baik Pendataan dan Pengukuran Debit Air
Input (Dana) Output Jumlah Dokumen Laporan Pendataan dan Pengukuran Debit Air Yang Tersusun Outcome Debit Air Yang Terjaga
36,680,000
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
Meningkatnya Pelayanan dan Rehabilitasi Kesejahteraan Sosial
Cakupan ketersediaan Sarana sosial seperti panti asuhan, panti jompo dan panti rehabilitasi
PROGRAM 4
Indikator Kinerja
Target
Ket
5
6
7
8
Iventarisasi dan Pemetaan Input (Dana) Potensi Sumber Daya Mineral Output Jumlah Laporan Inventarisasi dan Peta Potensi Sumber Daya Non Logam dan Batuan Mineral Non Logam dan Batuan Outcome Meningkatnya Ketersediaan Data Inventarisasi dan Potensi Sumber Daya Mineral Non Logam dan Batuan
340,712,000
Program Pengawasan Obat dan Makanan
Monitorring Keamanan Input (Dana) pangan dan Bahan Berbahaya Output Terlaksananya monitoring keamanan pangan bahan berbahaya Outcome Persentase monitoring keamanan pangan bahan berbahaya
11,410,000
Program peningkatan produksi pertanian/perkebunan
Input (Dana) Monitoring dan Evaluasi Penyaluran Pupuk Bersubsidi Output Terlaksanaya monitoring pupuk bersubsidi dan bantuan pertanian Outcome Persentase terlaksananya monitoring pupuk bersubsidi dan bantuan pertanian
Program Pelayanan dan Rehabilitasi Kesejahteraan Sosial
Peningkatan kualitas pelayanan, sarana, dan prasarana rehabilitasi kesejateraan sosial bagi PMKS
Input (Dana) Output PMKS yang difasilitasi Outcome Terlaksananya Fasilitas Pelayanan Prima bagi PMKS
24,100,000
Monitoring, evaluasi dan pelaporan
Input (Dana) Output Rangkuman Data PMKS dan KUBE Outcome Adanya Data PMKS yang Autentik dan Update sebagai Bahan Pengetasan PMKS
15,000,000
Program pengelolaan areal pemakaman
Cakupan layanan PMKS yang memperoleh bantuan sosial
Uraian
Program Pemberdayaan Fakir Miskin, Komunitas Adat Terpencil (KAT) dan Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial PMKS Lainya
Pemeliharaan saranan dan prasarana pemakaman
Peningkatan Kemampuan (Capacity Building) petugas dan pendamping sosial pemberdayaan fakir miskin, KAT dan PMKS lainnya
1 Dok (20 buku)
8,900,000 1 Dok (20 buku)
40 Orang 85%
1 Dokumen 85%
Input (Dana) Output Pemeliharaan dan Penjagaan TMP Outcome TMP yang terpelihara kebersihan dan keamanan
35,900,000
Input (Dana)
49,075,000
Output TKSK yang diberi Insentif Outcome Termotivasinya Kerja TKSK
1 komplek 1 tahun
6 Orang 100%
Dinsos
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian
Indikator Kinerja
Target
Ket
5
6
7
8
Pembentukan program keluarga harapan
Input (Dana) Output Turunnya persentase keluarga miskin di kota Pagar Alam Outcome Terbantunya ibu hamil dan sehabis nifas dan usia sekolah
Program pembinaan para Pendataan penyandang cacat Input (Dana) Output penyandang cacat dan dan penyakit kejiwaan Data Penyandang Cacat dan kejiwaan trauma Outcome Adanya Data Penyandang Cacat dan Penyakit Kejiwaan yang Update dan Autentik untuk memberikan Solusi Pelayanan Rehabilitas Sosial Pendayagunaan para penyandang cacat dan eks trauma
Meningkatnya cakupan Penataan Persentase kepemilikan KTP Kepemilikan akta kelahiran per Administrasi Kependudukan
Program Penataan Administrasi Kependudukan
Pembangunan dan pengoperasian SIAK secara terpadu
Pelatihan tenaga pengelola SIAK
Input (Dana) Output Peralatan Penyandang Cacat Outcome Terbentuknya Penyandang Cacat Yang Mandiri dan Berdayaguna dalam Meningkatkan Taraf Hidupnya Input (Dana) Output Jumlah Belanja moda note book, komputer, printer serta makan, minum, dan spanduk Outcome Penataan Administrasi Kependudukan Dari Kegiatan Pembangunan dan Pengoperasian SIAK secara Terpadu Input (Dana) Output Jumlah SDM yang dikirim untuk Mengikuti Bimbingan Teknisi Outcome Penataan Administrasi Kependudukan Dari kegiatan pelatihan Tenaga Pengelola SIAK
Implementasi Sistem Administrasi Kependudukan (membangun, Updating dan pemeliharaan)
Koordinasi pelaksanaan kebijakan kependudukan
Input (Dana) Output Tersedianya Hosting Website dan Biaya Pemeliharaannya Outcome Penataan Administrasi Kependudukan Dari kegiatan Implementasi Sistem Administrasi Kependudukan (membangun, updating dan Pemeliharaan) Input (Dana)
123,250,000 1.048 Rumah tangga sangat miskin 1.048 Rumah tangga sangat miskin 15,000,000 1 Dokumen
96,738,450 22 Unit 85% 194,800,000 381 Item 381 Item 58,500,000 6 Orang 6 Orang 50,000,000 1 Tahun 1 Tahun
68,003,000
Dukcapil
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian Koordinasi pelaksanaan 5 kebijakan kependudukan
Indikator Kinerja
Target
Ket
6 Output Jumlah ATK, Cetak, Makan dan Minum, Perjalanan Dinas dan Upah Yang Tersedia Outcome
7
8
Penataan Administrasi Kependudukan Dari Kegiatan Rapat Koordinasi Pelaksanaan Kebijakan Kependudukan Peningkatan pelayanan publik Input (Dana) dalam bidang kependudukan Output Jumlah Cetak, BBM Perjalanan Dinas, Makan Minum, Publikasi, Upah, Sewa Tenda, Belanja modal Almari, dan Roll O Pack Outcome Penataan Administrasi Kependudukan Dari Kegiatan Peningkatan Palayanan Publik dalam Bidang Kependudukan
6,074 Item 6,074 Item 20,778,000 548 Item
548 Item
Input (Dana) Output Jumlah ATK, Belanja Modal Pengadaan Komputer, AC, Penghancur Kertas, Note Book, Publikasi, Cetak dan Upah Outcome Persentase Penataan Administrasi Kependudukan Dari Kegiatan Pengembangan Data Base Kependudukan
64,995,000
Peningkatan kapasitas aparat Input (Dana) Output kependudukan dan catatan Jumlah SDM yang Mengikuti Pelatihan sipil Outcome Penataan Administrasi Kependudukan Dari kegiatan Peningkatan Kapasitas Aparat Kependudukan dan catatan Sipil
47,375,000
Pengembangan data base kependudukan
Sosialisasi kebijakan kependudukan
Penyediaan Informasi yang dapat diakses Masyarakat
Pemasangan Plat Nomor Rumah
2,766 Item 25%
5 Orang 5 Orang
Input (Dana) Output Jumlah Peserta Sosialisasi Yang Mengikuti Outcome Penataan Administrasi Kependudukan Dari kegiatan Sosialisasi Kebijakan Kependudukan
93,881,000
Input (Dana) Output Jumlah Buku Profil yang tersedia Outcome Penataan Administrasi Kependudukan Dari kegiatan Penyediaan Informasi yang Dapat Diakses Masyarakat
16,550,000
Input (Dana) Output Jumlah Plat No Rumah yang Terpasang Outcome
61,556,500
707 Orang 707 Orang
100 Buku 100 Buku
3,411 Keping
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian 5
Pelayanan Pencatatan Sipil
Meningkatnya layanan ketenagakerjaan
Angka partisipasi angkatan kerja Angka sengketa pengusaha pekerja per tahun Pencari kerja yang ditempatkan Tingkat pengangguran terbuka Keselamatan dan perlindungan Perselisihan buruh dan pengusaha tehadap kebijakan pemerintah daerah
Program Peningkatan Penyusunan Data Base Kualitas dan Produktifitas Tenaga Kerja Daerah Tenaga Kerja
Pendidikan dan pelatihan keterampilan bagi pencari kerja (kejuruan instalasi
Indikator Kinerja
Program Perlindungan dan Pengembangan Lembaga Ketenagakerjaan
Ket
6 Penataan Administrasi Kependudukan Dari kegiatan Pemasangan Plat No Rumah
7 3,411 Keping
Input (Dana) Output Jumlah Orang Yang Menerima AKTA Outcome Penataan Administrasi Kependudukan Dari Kegiatan Pelayanan Pencatatan Sipil
96,482,000
4,000 Lembar 31,650,000
Input (Dana) Output Peserta kegiatan pendidikan dan pelatihan Outcome Persentase terdidik dan terlatihannya angkatan kerja
53,454,000
1 buku 75%
16 Orang 50% 46,418,000 16 orang 50%
Input (Dana) Output Tersedianya tenaga kerja siap pakai Outcome Persentase tersedianya tenaga kerja siap pakai
81,813,000
Penyusunan Informasi Bursa Tenaga Kerja
Input (Dana) Output Tersedianya Informasi Bursa Tenaga Kerja Outcome Persentase Peningkatan Kesempatan Kerja dari Penyusunan Informasi Bursa Tenaga Kerja
24,975,000
Monitoring, evaluasi dan pelaporan
Input (Dana) Output Laporan Hasil Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan Organisasi Pekerj/Buruh dan Pengusaha di Kota Pagar Alam
15,000,000
Penyiapan tenaga kerja siap pakai
Pendataan sumber-sumber potensi tenaga kerja Indonesia
8
4,000 Lembar
Input (Dana) Output Data base tenaga kerja daerah Kota Pagar Alam Outcome Persentase tersusunya database tenaga kerja daerah Kota Pagar Alam
Pendidikan dan pelatihan Input (Dana) ketrampilan bagi pencari kerja Output Peserta kegiatan pendidikan dan pelatihan (kejuruan las) Outcome Persentase terdidik dan terlatihnya angkatan kerja Program Peningkatan Kesempatan Kerja
Target
20 Orang 85%
12 Bulan
120 Perusahaan
Outcome Jumlah dokumen monev untuk organisasi pekerja dan pengusaha di Kota Pagar Alam
2 Dokumen
Input (Dana)
11,427,000
Dinsos
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian Pendataan sumber-sumber 5 potensi tenaga kerja Indonesia
Sosialisasi undang-undang no. 39 tahun 2004 tentang penempatan dan perlindungan di luar negeri
Indikator Kinerja 6 Output Tersedianya data sumber-sumber potensi Tenaga Kerja Indonesia Outcome Persentase data sumber-sumber potensi tenaga kerja Indonesia Input (Dana) Output Jumlah peserta yang mengikuti sosialisasi UU No.39 Tahun 2004 tentang penempatan dan perlindungan TKI di Luar Negeri Outcome Persentase peserta yang memahami UU No.39 Tahun 2004 tentang penempatan dan perlindungan TKI di Luar Negeri
Sosialisasi berbagai peraturan Input (Dana) Output pelaksanaan tentang Jumlah perusahaan/tenaga kerja yang mengikuti sosialisasi ketenagakerjaan UU No.13/2003 (Upah minimum) Outcome Peserta sosialisasi yang memahami tentang Upah Minimum Sosialisasi berbagai peraturan Input (Dana) Output pelaksanaan tentang Jumlah perusahaan/tenaga kerja yang mengikuti sosialisasi ketenagakerjaan UU No.24 tahun 2011 (BPJS) Outcome Peserta sosialisasi yang memahami tentang Upah Minimum Sosialisasi berbagai peraturan Input (Dana) Output pelaksanaan tentang ketenagakerjaan (Kesehatan Jumlah perusahaan/tenaga kerja yang mengikuti sosialisasi keselamatan Kerja) (K3) Outcome Peserta sosialisasi yang memahami tentang K3 Sosialisasi berbagai peraturan Input (Dana) Output pelaksanaan tentang Jumlah perusahaan/tenaga kerja yang mengikuti sosialisasi ketenagakerjaan UU No.13/2003 (PK,PP,PKB) Outcome Peserta sosialisasi yang memahami tentang PK, PP, PKB Meningkatnya Cakupan Peningkatan Keberdayaan Masyarakat Pedesaan
Rata-rata jumlah kelompok binaan lembaga pemberdayaan masyarakat (LPM)
Program pengembangan Gelar teknologi tepat guna lembaga ekonomi (TTG) tingkat nasional pedesaan
Input (Dana) Output Jumlah Peserta yang Mengikuti Gelar Teknologi Tepat Guna (TTG) Tingkat Nasional) Outcome
Target
Ket
7
8 12 Bulan
2 Dokumen 48,885,750 105 orang
80%
31,680,000 30 perusahaan 30 Orang 31,680,000 30 perusahaan 30 Orang 31,680,000 30 perusahaan 30 Orang 31,680,000 30 perusahaan 30 Orang 225,996,000
BPMK
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian
Indikator Kinerja
Target
5
6 Persentase pemahaman akan program dan kegiatan tentang pemberdayaan masyarakat melalui pendekatan perencanaan pertisipatif
7
Input (Dana) Output Jumlah peserta yang mengikuti gelar teknologi tepat guna tingkat kota Outcome Mengingkatnya SDM RT dan RW se Kota Pagaralam
90,160,000
Gelar teknologi tepat guna (TTG) tingkat kota
Bimbingan Teknis Posyantek
Input (Dana) Output Jumlah Peserta yang mengikuti Bimbingan Teknis Posyantek
Ket 90%
549 orang 35 kelurahan 64,485,000 85 Orang
Outcome Persentase pengembangan lembaga ekonomi pedesaan dari Bimbingan Teknis Posyantek
Program optimalisasi pemanfaatan teknologi informasi
Pembinaan Kelompok Perempuan dalam Memasarkan Hasil Usaha Produksi Pangan di 3 Kecamatan
Input (Dana) Output Jumlah Peserta yang Mengikuti Binaan Outcome Terbinanya Usaha Perempuan Dalam Mengelola Usaha Produksi Pangan di 3 Kecamatan
Gelar teknologi tepat guna (TTG) tingkat provinsi
Input (Dana) Output Jumlah Peserta Yang Mengikuti Gelar Teknologi Tepat Guna Tk Provinsi Outcome Persentase Pemahaman akan program dan kegiatan tentang Pemberdayaan masyarakat melalui pendekataan perencanaan partisipasif
Kegiatan Promosi dan Publikasi di Media Massa
Input (Dana) Output Terlaksananya Promosi di Media Cetak Outcome Frekuensi Terselenggaranya Promosi di Media Cetak
Program Peningkatan Pembinaan Masyarakat dalam Input (Dana) Output Keberdayaan Masyarakat Membangun Kelurahan Jumlah Kelurahan Yang Mendapatkan Pembinaan Pedesaan Binaan Outcome Pelayanan Kelurahan Yang Berjalan dengan Baik Pemberdayaan Lembaga dan Input (Dana) Output Organisasi Mayrakat Pedesaan (Lomba Kelurahanan)
54,090,000 3 Kecamatan 90% 73,419,000 Kab/Kota se provinsi 90%
12,000,000 8 Kali 90% 21,400,000 5 Kelurahan
63,896,600
8
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian Indikator Kinerja Pemberdayaan Lembaga dan 5 6 Organisasi Mayrakat Jumlah Kelurahan yang Mengikuti Lomba Kelurahan Tingkat Pedesaan (Lomba Kota Kelurahanan) Outcome Jumlah Kelurahan Terbaik Pada Tingkat Kota dan Provinsi Pembinaan organisasi PKK
Input (Dana) Output Tersedianya Biaya Operasional dan Study Tim Penggerak PKK Outcome Terpenuhinya Kebutuhan Operasional dan Study Pembelajaran Tim Pengerak PKK
Penyebaran Informasi dan Pembangunan Kota Pagar Alam
Input (Dana) Output Tersosialisasinya Informasi Pembangunan Di Kota Pagar Alam Outcome Terselenggaranya Kegiatan Pameran Pembangunan, Terselenggaranya Kegiatan Pawai Pembangunan, Terselengaranya Kegiatan Lomba Gerak Jalan Antar SKPD
Target
Ket
7 5 Kelurahan 1 Kelurahan 802,585,000 90% 90% 20,000,000
3 Paket
Penyelenggaraan Diseminasi Informasi Bagi Masyrakat Desa/Kelurahan (Pembinaan RT/RW se Kota Pagar Alam
Input (Dana) Output Terselenggaranya Pembinaan RT/RW se Kota Pagar Alam Outcome Pelayanan RT dan RW Yang Baik
231,098,000
Pelatihan Penyusunan Pendayagunaan Profil Kelurahan
Input (Dana) Output Jumlah Aparatur Yang Mengikuti Bimtek Outcome Aparatur yang mampu menyusun Profil Kelurahan
156,126,000
Sosialisasi Pembelajaran Input (Dana) Output Lembaga Pemerintahan Masyarakat Kelurahan (LPMK) Terlaksana sosialisasi Lembaga pemberdayaan masyarakat kelurahan (LPMK) Outcome Meningkatnya peran serta lembaga pemberdayaan masyarakat kelurahan dalam membangun desa/kelurahan Program Peningkatan Monitoring, Evaluasi dan Partisipasi Masyarakat Pelaporan Dalam Membangun Desa
Bulan bhakti gotong royong masyarakat (BBGRM)
Input (Dana) Output Terselenggaranya Monitoring Evaluasai dan Pelaporan Outcome Persentase Peningkatan Masyarakat Dalam Membangun Desa Input (Dana)
100% 80%
5 Kelurahan
40,765,500 80% 90%
49,152,000 35 Kelurahan 70% 145,593,700
8
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Program Pengelolaan Kekayaan Budaya
Uraian Bulan bhakti gotong 5 royong masyarakat (BBGRM)
Insentif dan Operasional Lembaga Adat
Program pengembangan Penyusunan dan data/informasi/statistik Pengumpulan Data dan daerah Statistik Daerah (Pembuatan Monografi Kelurahan)
Indikator Kinerja
Target
Ket
6 Output Meningkatnya Budaya Gotong Royong Masyarakat Outcome Meningkatnya Budaya Gotong Royong Masyarakat
7
8
Input (Dana) Output Jumlah Lembaga Adat Yang Diberikan Biaya Operasional/Jumlah Lembaga Adat Yang Diberikan Honorarium Outcome Pemberian Insentif dan Operasional Lembaga Adat
92,781,000
Input (Dana) Output Jumlah Petugas dikelurahan yang ikut sosialisasi pengisian monografi kelurahan Outcome Tersedianya Data Profil Kelurahan Up To Date
Program peningkatan kapasitas aparatur pemerintah desa
Pelatihan aparatur pemerintah desa dalam bidang pengelolaan keuangan desa
Pelatihan aparatur pemerinta desa dalam bidang manajemen pemerintahan desa
Rata-rata jumlah kelompok binaan PKK
Program Peran Perempuan di Pedesaan
Bimbingan Manajemen Usaha Mikro Bagi Masyarakat dalam Mengelola Usaha (Kelompok Masyarakat)
100% 100%
36 Adat/435 Paket
100%
38,711,000 35 Kasi Pemerintahan Kelurahan 35 Kelurahan
Input (Dana) Output Jumlah Aparatur Kelurahan dan Kecamatan yang Mengikuti Pelatihan dalam Bidang Pengelolaan Keuangan Desa/Kelurahan Outcome Persentase Jumlah Aparatur Kelurahan dan Kecamatan yang Mengikuti Pelatihan yang Dapat Mengaplikasikan Hasil Pelatihan
27,660,000
Input (Dana) Output Jumlah Aparatur Kelurahan dan Aparatur Kecamatan yang Mengikuti Pelatihan dalam Bidang Manajemen Pemerintahan Desa/Kelurahan Outcome Persentase Jumlah Aparatur Kelurahan dan Kecamatan yang Mengikuti Pelatihan yang Dapat Mengaplikasikan Hasil Pelatihan
49,906,000
Input (Dana) Output Jumlah Kelompok masyrakat di Kelurahanyang Mengikuti Bimbingan UKM dalam Mengelola Usaha Outcome Pengelolaan Manajemen UMKM Kelompok Masyarakat Yang Baik
58,225,000
40 Orang
80%
40 Orang
80%
8 Kelurahan 80%
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4 Program Peningkatan Kapasitas Aparatur Pemerintah Desa
Uraian 5 Hari Kesatuan Gerak PKK
Ket
7 98,883,350
Input (Dana) Output Terlaksananya Lomba/Penilaian 10 Program Pokok PKK Outcome Kelompok Terbaik 10 Program Pokok PKK Tk. Kota Pagar Alam
64,855,850
Input (Dana) Output Terlaksananya Lomba penilaian/PKK, KB Kesehatan lingkungan bersih dan sehat Outcome Kelompok terbaik PKK
57,300,850
Penyusunan Rencana Kerja Rancangan Peraturan Perundang-undangan
Input (Dana) Output Jumlah Perda Peraturan Perundang-undangan yang Selesai Disusun Outcome Terciptanya Regulasi Bagi Penegakan Peratuan Perundangundangan Daerah
46,279,000
Publikasi Peraturan Perundang-undangan
Input (Dana) Output Jumlah Buku Peraturan-Perundang-undangan yang telah dipublikasikan Outcome Persentase Masyarakat yang memahami Peraturan Perundang-undangan.
65,385,000
Penataan Struktur organisasi dan tata kerja
Input (Dana) Output Jumlah Dokumen Hasil Penataan Struktur organisasi dan tata kerja Outcome Meningkatnya Ketertiban Administrasi Pemerintah Kota
43,097,750
Penyusunan grand design reformasi birokrasi PP RI No.81 Tahun 2010
Input (Dana)
43,532,000
Perlombaan PKK, KB, kesehatan dan lingkungan bersih dan sehat
Program Penataan Peraturan Perundangundangan
Target
6 Input (Dana) Output Terlaksananya Kegiatan Hari Kesatuan gerak PKK Outcome Meningkatkan pengetahuan dan peran masyarakat dalam pembinaan
Pembinaan organisasi perempuan (10 program pokok PKK)
Meningkatnya cakupan Cakupan penegakan Peraturan penegakan Peraturan Perundang- Perundang-undangan Daerah undangan Daerah
Indikator Kinerja
Output
8
100% 75%
100% 100%
75% 100%
11 Perda
200 buku
10 Buku
Bagian Hukum
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
Meningkatnya Cakupan Keamanan dan kenyamanan Lingkungan
Persentase Peningkatan Keamanan dan Kenyaman Lingkungan
PROGRAM 4
Uraian 5
Indikator Kinerja 6 Jumlah Dokumen Hasil Penyusunan grand design reformasi birokrasi PP RI No.81 Tahun 2010 Outcome Meningkatnya Persentase Penataan Peraturan Perundangundangan
Penyusunan laporan pelaksanaan INPRES No.5 Tahun 2004
Input (Dana) Output Jumlah Dokumen Hasil Penyusunan laporan pelaksanaan INPRES No.5 Tahun 2004 Outcome Meningkatnya Persentase Penataan Peraturan Perundangundangan
Penyebarluasan Informasi Perundang-undangan
Input (Dana) Output Jumlah Peraturan Perundang-Undangan Yang Telah Disebarluaskan Outcome Persentase Masyarakat yang memahami Peraturan Perundang-undangan.
Program Peningkatan Penunjang Kegiatan Hari-Hari Input (Dana) Output Kemanan dan Besar/Penertiban Pasar Tersedianya Dana Operasional Penertiban Pasar Kenyamanan Lingkungan Outcome Pasar Menjadi Tertib Operasional Pengamanan PERDA / Operasi Yustisi
Input (Dana) Output Terlaksananya Operasi Yustisi dalam rangka Pengamana Perda Outcome Meningkatnya Kemanan dan Kenyamanan Lingkungan dari Kegiatan Operasional Pengamanan PERDA / Operasi Yustisi
Revisi Peraturan Daerah
Input (Dana) Output Masyarakat yang mengerti PERDA baru Outcome Masyarakat Memahami perda yang baru
Operasi Pengamanan Hari Raya dan Tahun Baru
Input (Dana) Output Terlaksananya Operasi Pengamanan Hari Raya dan Tahun Baru Outcome
Target
Ket
7
8
40 Buku
3,000,000
29,703,000
1,267,200,000 1 Tahun 1 Tahun 163,750,000
10,350,000 1 Keg 1 Keg 650,000,000
Pol PP
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian 5
Indikator Kinerja 6 Meningkatnya Keamanan dan Kenyamanan Lingkungan dari Kegiatan Operasi Pengamanan Hari Raya dan Tahun Baru
Input (Dana) Output Anggota Linmas Memahami dalam hal Penanggulangan bencana Outcome Persentase Peningkatan Kapasitas Anggota Linmas dari kegiatan pembinaan anggota Linmas dalam penanggulangan bencana Pengadaan Peralatan Dalmas Input (Dana) Output Peralatan Dalmas Outcome Meningkatnya keamanan dan alat pengendali massa Pembinaan Peningkatan Kemampuan Anggota LINMAS Dalam Penanggulangan Bencana
Polisi Pamong Praja Nasional Input (Dana) Corps Building (jambore Pol Output Mengikuti National Corps Building PP) Outcome Jambore pol pp Program Pemeliharaan Kantrantibmas dan Pencegahan Tindak Kriminal
Program Pemberdayaan Masyarakat Untuk Menjaga Ketertiban dan Keamanan
Pengawasan Pengendalian dan Evaluasi Kegiatan Polisi Pamong Praja
Pembentukan Satuan Keamanan Lingkungan Di Masyarakat
Pembentukan Forum Kewaspadaan Dini Masyarakat (FKDM)
Pengawasan Orang dan Lembaga Asing
Target
Ket
7
8
66,625,000 5 Kecamatan 5 Kecamatan 100,750,000 31 buah 31 buah 98,732,000 37 Orang 37 Orang
Input (Dana) Output Pengawasan pengendalian dan evakuasi kegiatan satuan pol pp Outcome Terciptanya keamanan dan ketertiban masyarakat
150,000,000
Input (Dana) Output Tersedianya Satuan Keamanan Lingkungan Dimasyarakat (KOMINDA) Outcome Persentase Pemberdayaan Masyarakat Untuk Menjaga Ketertiban dan Keamanan Terhadap Satuan Keamanan Lingkungan Di Masyarakat
192,376,000
1 Tahun 1 Tahun
12 Bulan 90%
Input (Dana) Output Tersedianya Forum Kewaspadaan Dini Masyarakat Outcome Persentase Meningkatnya Rasa Aman dan Kerukunan Masyarakat
35,385,000
Input (Dana) Output Terlaksananya Koordinasi Pengawasan Orang dan Lembaga Asing Outcome
18,697,000
2 Keg 80%
1 Keg
Badan Kesbangpol
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian 5
Monitoring, Evaluasi, Koordinasi dan Pelaporan Penanganan Gangguan Keamanan Dalam Negeri
Meningkatnya Cakupan layanan pelaksanaan azas demokratisasi dalam kehidupan politik
Cakupan layanan pelaksanaan azas demokratisasi dalam kehidupan politik Jumlah Kegiatan pembinaan politik daerah Jumlah Kegiatan pembinaan terhadap LSM, Ormas dan OKP
Program Pendidikan Politik Masyarakat
Indikator Kinerja 6 Persentase Terlaksananya Kegiatan Pengawasan Orang dan Lembaga Asing Input (Dana) Output Frekuensi Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan Penanganan Gangguan Keamanan Dalam Negeri Outcome Persentase Gangguan Keamanan Dalam Negeri yang ditangani
Penyusunan Data Base Partai Input (Dana) Output Politik Tersedianya Pembinaan dan Sosialisasi Partai Politik Outcome Meningkatnya Kualitas Pelayanan Partai Politik Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan
Input (Dana) Output Frekuensi Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan Partai Politik Outcome Terwujudnya Pelayanan Administrasi Dana Bantuan Partai Politik
Pembinaan dan Sosialisasi Partai Politik
Input (Dana) Output Jumlah Parpol yang Menerima Pembinaan dan Sosialisasi
Target 7
Ket 90%
331,996,000
13,365,000
20,000,000 90% 100% 21,295,000 36 Orang
Outcome Meningkatnya Kualitas Pelayanan Partai Politik Meningkatnya Persentase Pengembangan Wawasan Kebangsaan
Persentase Pengembangan Wawasan Kebangsaan
Program Pengembangan Sosialisasi Pengawasan Aliran Input (Dana) Output Wawasan Kebangsaan Kepercayaan Masyarakat Jumlah Peserta yang mengikuti Sosialisasi Pengawasan Aliran (PAKEM) Kepercayaan Masyarakat (PAKEM) Outcome Terwujudnya Pengawasan Aliran Kepercayaan Masyarakat
8
25,000,000 100 Orang
Sosialisasi Peningkatan dan Pembinaan Wawasan Kebangsaaan Ke Masyarakat
Input (Dana) Output Jumlah Peserta yang mengikuti Sosialisasi Peningkatan dan Pembinaan Wawasan Kebangsaaan Ke Masyarakat Outcome Meningkatkan Penghayatan Terhadap Ideologi Pancasila Di Kalangan Masyarakat
60,000,000
Perlombaan Lagu Wajib Peserta Dinas/Instansi
Input (Dana) Output Terplihnya Pemenang Lomba Lagu Wajib Nasional
48,254,000
70 Orang
4 Orang
Badan Kesbang
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian
Target
Ket
6 Outcome Meningkatkan Akan Kesadaran Lagu Wajib Nasional Pada Dinas/Instansi Di Kota Pagar Alam
7
8
Pameran Peningkatan Wawasan Kebangsaan
Input (Dana) Output Frekuensi Pameran Peningkatan Wawasan Kebangsaan Outcome Persentase Pengembangan Wawasan Kebangsaan dari Pameran Peningkatan Wawasan Kebangsaan
20,000,000
Forum Kerukunan Umat Beragama dan Kunjungan Kerja FKUB Ke Yogyakarta
Input (Dana) Output Terciptanya Keamanan dan Kebersamaan Antar Umat Beragama Outcome Peningkatan Kinerja Anggota FKUB Kota Pagar Alam
252,905,000
5
Indikator Kinerja
Input (Dana) Pembinaan dan Evaluasi Ormas/LSM Kota Pagar Alam Output Jumlah Peserta yang mengikuti Pembinaan dan Evaluasi Ormas/LSM Kota Pagar Alam Outcome Terkoordinirnya Ormas dan LSM Kota Pagar Alam dan Terciptanya Kinerja Ormas dan LSM
Meningkatnya Cakupan Peningkatan Kapasitas Lembaga Perwakilan Rakyat Daerah
Cakupan Peningkatan Kapasitas Lembaga Perwakilan Rakyat Daerah
Program Kemitraan Pembentukan Forum Pengembangan Wawasan Pembaruan Kebangsaan Ke Kebangsaan Kecamatan dan Kelurahan
Input (Dana) Output Jumlah Ketersediaan Forum Pembaruan Kebangsaan Di Kecamatan/Kelurahan Outcome Persentase Kemitraan Pengembangan Wawasan Kebangsaan Terhadap Pembentukan Forum Pembaruan Kebangsaan
Program Peningkatan Pembahasan Rancangan Kapasitas Lembaga Peraturan Daerah Perwakilan rakyat Daeah
Input (Dana) Output Terlaksananya Pembahasan Rancangan Peraturan Daerah Dan Pembahasan Prolegda 2016 Outcome Tersedianya Raperda yang akan ditetapkan menjadi Perda dan Penetapan Prolegda
Rapat‑Rapat Alat Kelengkapan Dewan
Input (Dana) Output Tersedianya Kebutuhan Makanan dan Minuman Rapat-Rapat Alat Kelengkapan DPRD Outcome Terpenuhinya Kebutuhan Makanan dan Minuman Rpat-Rapat Alat Kelengkapan DPRD
Kegiatan Reses
Input (Dana)
1 Kali
90%
64,759,000 80 Orang
40,000,000
4,088,683,000 Sekretariat DPRD 3 Kegiatan 20 Perda 188,700,000 1 tahun
95,950,000
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian 5
Indikator Kinerja
Target
Ket
6
7
8
Output Frekuensi Kegiatan Reses Outcome
1 Kali
Terjaringnya Aspirasi Masyarakat Melalui Kegiatan Reses Kunjungan Kerja Pimpinan dan Anggota DPRD Dalam Daerah
Input (Dana) Output Frekuensi Kunjungan Kerja Pimpinan dan Anggota DPRD Dalam Daerah Outcome Meningkatnya Upaya Koordinasi, Konsultasi dan Kunjungan Kerja Pimpinan dan Anggota
Peningkatan Kapasitas Input (Dana) Pimpinan dan Anggota DPRD Output Terlaksananya Bimbingan Teknis Peraturan PerundangUndangan Bagi Pimpinan dan Anggota DPRD Outcome Meningkatnya Pengetahuan Pimpinan dan Anggota DPRD Kota Pagar Alam Dalam Mengimplementasikan Peraturan Perundang-Undangan
4,952,023,400 14 Kali
1,197,785,200 2 Keg
Pembahasan RAPBD-P (Rencana Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah ) Perubahan
Input (Dana) Output Jumlah Perda APBD Perubahan Yang Disahkan Outcome APBD Perubahan Yang Disusun sesuai dengan Ketentuan Perundang-Undangan
1,444,000,000
Pembahasan LKPJ Walikota dan Raperda Tentang Pertanggung Jawaban Pelaksanaan APBD
Input (Dana) Output Frekuensi Pembahasan LKPJ Walikota dan Raperda Tentang Pertanggung Jawaban Pelaksanaan APBD Outcome Tersedianya Raperda Tentang Pertanggung Jawaban Pelaksanaan APBD yang ditetapkan Menjadi Peraturan Daerah Tentang Pertanggung Jawaban Pelaksanaan APBD
1,444,000,000
Paripurna Istimewa HUT Kemerdekaan RI
Paripurna Istimewa Hari Jadi Kota Pagar Alam
Input (Dana) Output Terlaksananya Sidang Paripurna Istimewa HUT Kemerdekaan RI Outcome Meningkatnya Rasa Patriotisme dan Jiwa Nasionalisme Anggota Dewan Input (Dana) Output
1 Keg
2 Dokumen 45,475,000 1 kegiatan 95 persen 206,400,000
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian
Indikator Kinerja
5
6 Terlaksananya Sidang Paripurna Istimewa Hari Jadi Kota Pagar Alam Outcome Meningkatnya rasa memiliki dan kedaerahan bagi aparatur pemerintah dan masyrakat kota pagar alam
Pelantikan Pengganti Antar Input (Dana) Waktu ( PAW ) Anggota DPRD Output Jumlah Anggota Dewan Yang Telah Diganti Melalui PAW Outcome Meningkatnya Kinerja Kelembagaan Anggota Dewan Pembahasan Peraturan Tata Tertib dan Kode Etik DPRD
Input (Dana) Output Jumlah Peraturan Tata Tertib dan Kode Etik DPRD
Target
Ket
7
8
1 Kegiatan 90 persen 93,550,000
852,376,000
Outcome Meningkatnya Kinerja Anggota DPRD Yang Sesuai Dengan Peraturan Perundang-Undangan Pembahasan KUA PPAS RAPBD
Pembahasan KUA PPAS RAPBD Perubahan
Input (Dana) Output Terlaksananya Pembahasan KUA PPAS RAPBD Outcome Dokumen KUA dan PPAS RAPBD yang ditetapkan dengan keputusan bersama DPRD dan Pemerintah Kota Pagar Alam dan Penada tanganan Nota Kesepakatan KUA PPAS RAPBD yang menjadi Pedoman dalam Penyusunan RAPBD Perubahan
1,451,307,000
Input (Dana) Output Terlaksananya Pembahasan KUA PPAS RAPBD Perubahan Outcome Dokumen KUA dan PPAS RAPBD yang ditetapkan dengan keputusan bersama DPRD dan Pemerintah Kota Pagar Alam dan Penada tanganan Nota Kesepakatan KUA PPAS RAPBD yang menjadi Pedoman dalam Penyusunan RAPBD
1,423,257,000
1 Kegiatan
2 Dokumen
1 Kegiatan
2 Dokumen
Mengikuti konsilidasi pimpinan pemerintah daerah di lembaga ketahanan nasional (LEMHANAS)
Input (Dana) Output Pimpinan DPRD yang selesai mengikuti kegiatan lembaga ketahanan nasional (LEMHANAS) Outcome Meningkatnya SDM Pimpinan DPRD
283,126,500
Rapat asosiasi sekretariat dewan seluruh Indonesia (ASDEKSI)
Input (Dana) Output Terlaksananya workshop, seminar nasional Asosiasi sekretariat DPRD kab/kota seluruh indonesia (ASDEKSI) bagi aparatur Outcome
463,372,000
5 Orang
4 Kegiatan
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
Meningkatnya Investasi daerah
Persentase Peningkatan Jumlah Promosi & kerjasama Investasi Yang Di Lakukan
PROGRAM 4
Uraian 5
Indikator Kinerja
7 1 tahun anggaran
Program Peningkatan Promosi dan Kerjasama Investasi
Penyelenggaraan Pameran Investasi
Input (Dana) Output Frekuensi Pameran Investasi yang dilaksanakan Outcome Persentase Peningkatan Promosi dan Kerjasama Investasi Melalui Pameran Investasi
20,000,000
Program Peningkatan Iklim Investasi dan Realisasi Investasi
Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan
Input (Dana) Output Tersedianya Operasional Monitoring, Evaluasi Dan Pelaporan Untuk Investasi Outcome Persentase Peningkatan Iklim Investasi dan Realisasi Investasi dari Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan
15,000,000
Program penyiapan potensi sumberdaya, sarana, dan prasarana daerah
Cakupan ketersediaan Regulasi ketahanan pangan Cakupan Ketersediaan pangan utama Produktivitas Padi ton/Ha Produktivitas Sayuran Ton/Ha) Produktivitas Buah-buahan (ton/Ha) Penurunan emisi GRK asal sawah
Ket
6 Meningkatnya pengetahuan pimpinan dan anggota dalam mengimplementasikan peraturan perundang-undangan
Pemberian insentif tim teknis Input (Dana) Output Terbayarnya insentif tim teknis dalam 1 tahun Outcome Persentase insentif tim teknis
Meningkatnya Produktivitas pertanian
Target
Program Peningkatan Produksi Pertanian/Perkebunan
Kajian potensi sumberdaya Input (Dana) yang terkait dengan investasi Output Terlaksananya kajian potensi sumber daya yang terkait dengan investasi Outcome Persentase peningkatan SDM Pengembangan Bibit Unggul Pertanian/ Perkebunan
Input (Dana) Output Jumlah Bibit Unggul Pertanian/ Perkebunan yang telah dikembangkan Outcome Meningkatnya Hasil Produksi Pertanian/Perkebuanan
Pengembangan Tanaman Hias Input (Dana) (Pembangunan Green House) Output Green House dan Bibit yang diserahkan Kepada Kelompok Tani Outcome Meningkatnya Hasil Produksi Tanaman Hias Sertifikasi bibit unggul pertanian/perkebunan
Input (Dana) Output Terlaksananya Penangkatan Benih Outcome Tersedianya Benih Unggul Bersertifikasi
8
KPPT
1 Kali
93,600,000 1 Tahun 1 Tahun 200,000,000 90% 80% 35,000,000 600 Batang Bibit Alpukat
107,965,000 1 Unit/ 1 Kelompok
56,300,000 5 Ha 5 Ha
DTPH
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4 Program Peningkatan Kesejahteraan Petani
Uraian
Indikator Kinerja
Target
Ket
5
6
7
8
Pelatihan petani dan pelaku agribisnis (kentang)
112,700,000 7 orang 7 orang
Input (Dana) Output Terselenggaranya Kegiatan seminar tentang Teknologi Tumpang Ari Tanaman Sayuran Outcome Meningkatnya Pengetahuan dan Keterampilan Petani dan Petugas
43,052,500
Seminar/Lokakarya Pembangunan (Standar Produk Olahraga Pertanian)
Input (Dana) Output Kegiatan Seminar yang selesai dilaksanakan Outcome Menguatnya wawasan dan pengetahuan petani dan petugas
27,612,000
Pengembangan Produksi Padi/Beras Organik
Input (Dana) Output Selesainya Penanaman dan Pemupukan Outcome Meningkatnya Hasil Produksi Padi/Beras Organik
Pengambangan Bibit Unggul Pertanian/ Perkebunan (Ubi Jalar Unggul)
Input (Dana) Output Terlaksananya Kegiatan Pengembangan Ubi Jalar Ungu Outcome Meningkatnya Hasil Pertanian Petani ubi jalar ungu di 2 kecamatan (PAU dan PAS)
Seminar Tentang Teknologi Tumpang Sari Tanaman Sayuran Potensial Kota Pagar Alam
Program Peningkatan Ketahan Pangan (Pertanian/Perkebunan)
Input (Dana) Output Terlaksananya pelatihan (magang petani kentang) Outcome Meningkatkan pengetahuan dan ketrampilan petani kentang Kota Pegar Alam
Penyusunan Roadmap pemanfaatan lahan produksi tanaman pangan berdasarkan kesesuaian lahan, komoditi dan topografi
Input (Dana) Output Jumlah Dokumen Road Map Bidang Tanaman Pangan yang selesai disusun Outcome Meningkatnya Ketersediaan Data Roadmap untuk pemanfaatan lahan produksi tanaman pangan berdasarkan kesesuaian lahan, komoditi dan topografi
Promosi atas hasil produksi pertanian/perkebunan unggulan daerah
Input (Dana) Output Frekuensi Promosi atas hasil produksi pertanian/perkebunan unggulan daerah Outcome Meningkatnya Pendapatan Petani dari Promosi atas hasil produksi pertanian/perkebunan unggulan daerah
1 Kali 60 Orang
1 Kali seminar
100,775,000 10 Hektar
46,850,000 21.600 Stek 6 Hektar (12 orang petani) 98,650,000 12 Buku Road Map
18,950,000 1 Kali
Promosi atas hasil produksi pertanian/perkebunan unggulan daerah
SASARAN Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
Ket
5
6
7
8
Promosi Hasil Produksi Pertanian/ Perkebunan Unggulan Daerah Pekan Flora Florikultura Nasional (PF2N) Tahun 2015
Input (Dana) Output Pekan Flora dan Florikultura Nasional (PF2N) Tahun 2015 yang selesai diikuti Outcome Potensi Flora dan Florikultura Kota Pagar Alam lebih dikenal
Program peningkatan Menggalakan Konsumsi Input (Dana) pemasaran hasil produksi Protein Nabati bagi Anak-anak Output Kegiatan Gemar Konsumsi Buah dan Sayuran yang telah pertanian/perkebunan Dilaksanakan Outcome Terlaksananya Kegiatan Sosialisasi dan Gemar Konsumsi Sayuran Program peningkatan penerapan teknologi pertanian/perkebunan
Pengadaan sarana dan prasarana teknologi pertanian/perkebunan tepat guna (Demfarm Budidaya Padi Teknologi Jajar Legowo dilanjutkan Budidaya Padi Teknologi Salibu)
Pelatihan penerapan teknologi pertanian/perkebunan modern bercocok tanam
Monitoring, evaluasi dan pelaporan (Dana Dak)
Penyediaan Sarana dan Prasarana GH (Operasional Green House DTPH)
Input (Dana) Output Terlaksananya kegiatan pengadaan sarana dan prasarana teknologi pert/perk tepat guna (Demfarm budidaya padi teknologi jajar legowo dilanjutkan dengan teknologi tanam padi Salibu) / 15 Ha Jajar Legowo dan 3 Ha Salibu Outcome Adanya Petani yang menerapkan budidaya padi teknologi jajar legowo dan dilanjutkan dengan teknologi tanam padi Salibu lokasi kegiatan di kecamatan Dempo Selatan, PAS dan Dempo Tengah Input (Dana) Output Terlaksananya Kegiatan Pelatihan Penerapan Teknologi Pert/Perk Modern Bercocok Tanam (Sosialisasi tentang Konservasi, rehabilitasi lahan serta tata guna air untuk tanaman pangan) Outcome Peningkatan pengetahuan dan SDM petani Petugas/PPL/KCD
101,400,000 1 Kegiatan
38,750,000 1 Kegiatan 1 Kegiatan 186,840,000 18 (15 Ha Jajar Legowo dan 3 Ha Salibu)
18 (15 Ha Teknologi Jajar Legowo dan dilanjutkan 3 Ha Tekn. Salibo) 57,110,000 50 Petani dan petugas dinas/PPL/KCD 50 Orang
Input (Dana) Output Dokumen Perencanaan dan Pengawasan DAK Outcome Tersedianya dokumen pelaksaan DAK
75,000,000
Input (Dana) Output Tersedianya sarana dan prasarana green house tanaman hias (Bibit Tanaman dan Operasional Green House)
44,175,000
Dokumen Dokumen
8000 Stek Bibit Krisan, 5000 Stek Bibit Bougenville
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian 5
Indikator Kinerja 6 Outcome Terkelolanya green house tanaman hias TPH
Pengadaan sarana dan prasarana teknologi pertanian/perkebunan tepat guna (DAM Parit)
Input (Dana) Output Jalan Usaha Tani dan DAM parit Outcome Tersedianya Jalan Usaha Tani dan DAM Parit
Pengembangan Rumah Kompos
Input (Dana) Output Rumah Kompos Outcome Tersedianya Rumah Kompos Bagi Petani
Pengadaan sarana dan prasarana teknologi pertanian/perkebunan tepat guna (Pengembangan Budidaya Teknologi Padi SRI (System Rice Aintersification) dan Praktek Pemanfaatan
Input (Dana) Output Peningkatan Provitas pada luasan lahan budidaya teknologi padi SRI Outcome Adanya petani yang berminat menerapkan budidaya padi teknologi SRI
Pengembangan Sarana dan Input (Dana) Prasarana teknologi Pertanian Output Tersedianya sarana dan prasarana teknologi pertanian (Pembangunan Gudang Penyimpanan Bibit Kentang) Outcome Tersedianya bibit kentang G-0
Meningkatnya cakupan Produksi Hasil Perkebunan
Cakupan Peningkatan Produksi Hasil perkebunan ton/Ha
Target
Ket
7
8 7 Unit
1,995,526,000 10 Paket 10 Paket 90,000,000 1 Unit 1 Unit 40,500,000 54 ku/ha 3 ha 375,250,000 1 Unit Sarana Pembibitan 7500 Bibit 200,000,000
Pengadaan Sarana dan Prasarana Teknologi Pertanian/Perkebunan Tepat Guna (Jalan Usaha Tani)
Input (Dana) Output Jalan Usaha Tani dan DAM parit Outcome Jalan usaha Tani Paket
Program Peningkatan Produksi Pertanian/Perkebunan
Penyambungan Tanaman Kopi
Input (Dana) Output Jumlah Tanaman Kopi Yang Telah Disambung Outcome Meningkatnya Hasil Produksi Kopi
64,172,500
Program peningkatan penerapan teknologi pertanian/perkebunan
Demplot Tanaman Pala
Input (Dana) Output Bertambahnya luas areal diversifikasi kopi-pala Outcome Bertambahnya luas areal tanaman pala
63,245,000
Input (Dana) Output
89,208,000
Program peningkatan Promosi atas hasil produksi pemasaran hasil produksi pertanian/perkebunan pertanian/perkebunan unggulan daerah
1 paket 1 Paket
50 Ha
3 Ha 3 Ha
Hutbun
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM
Uraian Program peningkatan Promosi atas hasil produksi 4 produksi pertanian/perkebunan 5 pemasaran hasil pertanian/perkebunan unggulan daerah
Pengelolaan informasi permintaan pasar atas hasil produksi pertanian/perkebunan masyarakat
Meningkatnya Prosentase Cakupan Peningkatan Produksi Peningkatan Penerapan Teknologi Hasil Peternakan Peternakan
Inseminasi Buatan (IB) Program Peningkatan Produksi Hasil Peternakan
Indikator Kinerja 6 Terlaksananya promosi hasil kehutanan/perkebunan unggulan Outcome Komoditi unggulan daerah terkenal melalui pameran Input (Dana) Output Terlaksananya promosi hasil kehutanan perkebunan unggul daerah Outcome Komoditi unggulan daerah terkenal melalui pameran
Input (Dana) Output Jumlah Ternak yang mendapatkan Inseminasi Buatan Outcome Persentase peningkatan jumlah ternak di kota pagar alam
Pembuatan Kebun Hijau Makanan Ternak (HMT)
Input (Dana) Output Kebun Hijau Makanan Ternak yang tersedia Outcome Sumber pakan ternak yang bisa dimanfaatkan oleh kelompok tani
Pembelian pakan ternak sapi Input (Dana) Output Tersedianya pakan sapi berkualitas Outcome Ternak yang dipelihara dapat berkembang dengan baik Pembangunan Kandang Sapi Input (Dana) Potong di Kelompok Tani Kota Output Tersedianya Kandang Sapi Potong Pagar Alam Outcome Meningkatnya kualitas sapi potong Pemeliharaan Lokasi Kebun Hijauan Makanan Ternak (HMT) Sukacinta
Meningkatnya cakupan pengolahan dan pemasaran Produksi perikanan
Jumlah produksi ikan Jumlah rata-rata konsumsi ikan
Program Optimalisasi Gemar Ikan Pengelolaan dan Pemasaran Hasil Produksi Perikanan
Target
Ket
7 2 Pameran 3 komoditi utama 37,428,500 1 pameran 6 komoditi utama
96,843,000 Disnakkan 500 Ekor 500 Ekor 35,441,000 5 Ha 5 Ha 65,368,000 1 Kegiatan 1 Kegiatan 208,735,000 1 Unit 1 Unit
Input (Dana) Output Terlaksananya Pemeliharaan Kebun HMT Outcome Terpeliharanya Kebun HMT
23,000,000
Input (Dana) Output
32,050,000
Terlaksananya Kegiatan Lomba Memasak menggunakan bahan dasar Ikan Outcome
8
10 Ha 10 Ha
40 Orang
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian 5
Pengambangan dan Pembinaan Pelaku Usaha P2HP
Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur
Pelatihan Pembenihan Ikan Air Tawar
Indikator Kinerja
Target
Ket
6 Meningkatnya Persentase Masyarakat yang Gemar Makan Ikan
7
8
Input (Dana) Output Jumlah Pelaku Usaha P2HP Yang telah mendapatkan Pembinaan Outcome Persentase pengembangan Pelaku Usaha P2HP
20,000,000
Input (Dana) Output Terlaksananya pelatihan petugas pembenihan BBI Kota Pagar Alam
78,173,000
Outcome Meningkatnya pengetahuan dan keterampilan petugas/aparatur pembenihan BBI Kota Pagar Alam Program pengembangan Pembuatan Master Plan/studi Input (Dana) Output wilayah data/informasi Terlaksananya kegiatan Pembuatan Master Plan Perikanan peternakan/perikanan Outcome Tersedianya Master Plan Perikanan Program peningkatan penerapan teknologi pertanian/perkebunan
40 Orang
20 Orang 20 Orang
9 Orang
9 Orang 350,000,000 10 Dokumen 10 Dokumen 169,210,000
pengadaan sarana dan prasarana teknologi pertanian/perkebunan tepat guna
Input (Dana) Output Tersedianya Peralatan biogas Outcome Terlaksananya pemanfaatan limbah sebagai bahan bakar biogas pengganti gas
Pelatihan dan bimbingan pengoperasian teknologi pertanian/perkebunan tepat guna
Input (Dana) Output Jumlah Peserta yang selesai mengikuti Pelatihan dan bimbingan pengoperasian teknologi pertanian/perkebunan tepat guna Outcome Meningkatnya Hasil Produksi Pertanian/Perkebunan Tepat Guna
27,042,500
Pelatihan dan Bimbingan Teknik Budidaya Kambing Perah
Input (Dana) Output Terlatihnya Peternak kambing perah Outcome Meningkatnya pengetahuan peternak kambing perah
30,000,000
Program pengembangan Peningkatan Produksi Benih budidaya perikanan BBI
Input (Dana) Output
3 Unit 3 unit
35 Orang
25 Orang 25 Orang
220,000,000
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian Peningkatan Produksi Benih 5 BBI
Pengembangan sarana dan prasarana perbenihan
Indikator Kinerja 6 Terpenuhinya Kebutuhan BBI Outcome Terlaksananya Kegiatan Peningkatan Produksi Benih Input (Dana) Output Tersedianya sarana dan prasarana perbenihan yang memadai Outcome Tersedianya sarana dan prasarana perbenihan BBI yang memadai dan dapat digunakan
Program Pencegahan dan Pelayanan Kesehatan dan Input (Dana) Penanggulangan Penyakit Pencegahan Penyakit di Kota Output Tersedianya Operasional PUSKESWAN Ternak Pagar Alam Outcome Terlaksananya Operasional PUSKESWAN Pengendalian dan penanggulangan penyakit strategis dan zoonosis
Meningkatnya cakupan pengolahan dan pemasaran Produksi peternakan
Meningkatnya Prosentase petani Prosentase petani mendapat mendapat bimbingan dan bimbingan dan penyuluhan penyuluhan pertanian pertanian
Input (Dana) Output Pengawasan terhadap penyakit strategis dan zoonosis Outcome Terlaksananya Pengawasan Terhadap Penyakit Strategis dan Zoonosis
Program Peningkatan Promosi Atas Hasil Produksi Input (Dana) Pemasaran Hasil Produksi Peternakan Unggulan Daerah Output Terlaksananya Promosi Atas Hasil Produksi Peternakan Peternakan Unggulan Daerah Outcome Persentase Peningkatan Pemasaran Hasil Produksi Peternakan
Program Pemberdayaan Penyuluhan Pertanian/Perkebunan Lapangan
Target
Ket
7
8
12 Bulan 99%
2,119,652,100 12 Kegiatan 12 kegiatan 95,979,000 12 Bulan 12 Bulan 92,844,000 5 jenis
20,000,000 1 kali 1 kali
Pelatihan Pengoperasian Input (Dana) Peralatan Pengolahan Daging Output Terlatihnya peternak dan pelaku usaha Outcome Meningkatnya Pengetahuan Peternak dan Pelaku Usaha
12,765,000
Peningkatan kapasitas tenaga Input (Dana) Output penyuluh pertanian Jumlah Tenaga Penyuluh pertanian / Penyuluhan yang /perkebunan mendapatkan pembinaan Outcome Persentase Pemberdayaan Penyuluhan Pertanian/Perkebunan Lapangan
55,225,000
Peningkatan kesejahteraan tenaga penyuluh pertanian/ perkebunan
Input (Dana) Output Terlaksananya Peningkatan kesejahteraan tenaga penyuluh pertanian/ perkebunan Outcome
20 Orang 20 Orang
70 Orang
211,150,000 40 Orang dan 5 BPP
BKP5K
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4 Program Peningkatan Ketahan Pangan (Pertanian/Perkebunan)
Uraian 5 Penanganan daerah rawan pangan
Indikator Kinerja
Target
Ket
6 Tenaga Penyuluh Pertanian / perkebunan yang sejahtera
7
8
Input (Dana) Output Jumlah Peneriman Manfaat PDRP Outcome Persentase Penanganan Daerah Rawan Pangan (PDRP)
82,125,000
Analisis dan penyusunan pola Input (Dana) konsumsi dan suplai pangan Output Jumlah Ketersediaan Data NBM dan PPH Outcome Tersedianya Data PPH Kota Pagaralam yang selesai disusun Pemanfaatan pekarangan Input (Dana) untuk pengembangan pangan Output Jumlah Kelompok Penerima Manfaat KRPL Outcome Persentase Kegiatan Pemanfaatan Pekarangan untuk Pengembangan Pangan Pemantauan dan analisis akses pangan masyarakat
Pemantauan dan analisis harga pangan pokok
3,26% 21,917,000 40 Buku 0,87% 124,700,000 10 Kelompok 4,95%
Input (Dana) Output Jumlah Ketersediaan Data Sistem Kewaspadaan Pangan dan Gizi Outcome Persentase Pemantauan dan Analisis Akses Pangan Masyrakat (SKPG)
23,535,000
Input (Dana) Output Jumlah Ketersediaan Data Pemantauan Harga Pangan Pokok
28,785,000
Outcome Persentase Pemantauan dan Analisis Harga Pangan Pokok Penanganan pasca panen dan Input (Dana) pengelolaan hasil pertanian Output Terlaksananya Penanganan Pasca Panen dan Pengelolahan Hasil Pertanian Outcome Persentase Penanganan Pasca Panen dan Pengelolahan Hasil Pertanian Pengembangan cadangan pangan daerah
2 Kelompok
Input (Dana) Output Tersedianya Peningkatan Ketahan Pangan (Pertanian/Perkebunan) Outcome Persentase Pengembangan Cadangan Pangan Daerah
20 Buku 0,93%
30 Buku 1,14% 48,965,000 60 Orang 1,94% 110,750,000 10 Ton 4,40%
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian
Indikator Kinerja
Target
Ket
5
6
7
8
Pengembangan diversifikasi tanaman
Pengembangan lumbung pangan desa
Peningkatan mutu dan keamanan pangan
Input (Dana) Output Jumlah Penerima Manfaat Pengembangan Diversifikasi Pangan dan Promosi Kuliner Non Beras Outcome Persentase Pengembangan Diversifikasi Pangan dan Promosi Kuliner Non Beras
Input (Dana) Output Jumlah Ketersdiaan Data Analisis Pangan Segar Outcome Persentase Peningkatan Mutu dan Keamanan Pangan
213,920,000
Penyuluhan sumber pangan alternatif
Input (Dana) Output Jumlah Penerima Manfaat Penyuluhan Sumber Pangan Alternatif Outcome Persentase Penyuluhan Sumber Pangan Alternatif
Pembangunan Gudang Cadangan Pangan Pemerintahan Kota Pagar Alam
2,80% 584,750,000
Input (Dana) Output Terlaksananya Rapat Dewan Ketahanan Pangan Outcome Persentase Koordinasi Perumusan Kebijakan Pertanahan dan Infrastruktur Pertanian dan Pedesaan
Pengembangan Kawasan Penggunaan Pupuk Organik
5 Kelompok
Input (Dana) Output Jumlah Ketersediaan Lantai Jemur Outcome Persentase Pengembangan Lumbung Pangan Desa
Koordinasi Perumusan kebijakan pertanahan dan infrastruktur pertanian dan perdesaan
Monitoring, evaluasi dan pelaporan
70,500,000
3 Unit 23,22%
20 Buku 8,49% 12,500,000 4 Kebijakan 0,50% 45,020,000 35 Kelurahan 1,79%
Input (Dana) Output Tersedianya Data Monitoring dan Evaluasi Outcome Persentase monitoring & Evaluasi
15,000,000
Input (Dana) Output Terlaksananya Bimbingan Teknis Penanganan Limbah Pertanian Outcome Persentase Pengembangan Kawasan Penggunaan Pupuk Organik
49,374,500
Input (Dana) Output Terlaksananya Pembangunan Gudang Cadangan Pangan
329,572,750
25 Buku 0,59%
50 Orang 1,96 %
1 Unit
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Program Peningkatan Kesejahteraan Petani
Pembangunan Gudang Uraian Cadangan Pangan Pemerintahan 5Kota Pagar Alam Peningkatan kemampuan lembaga petani
Indikator Kinerja
Target
Ket
6 Outcome Persentase Peningkatan Cadangan Pangan Pemerintah
7
8
Input (Dana) Output Jumlah Peserta yang Mengikuti Mimbar Sarasehan KTNA Outcome Persentase Peningkatan Kemampuan Lembaga Tani
29,600,000
Pelaksanaan Pendataan Input (Dana) Kelompok Tani dan Gapoktan Output Tersedianya Data Kelompok Tani di Kota Pagaralam Outcome Persentase Pendataan Kelompok Tani dan Gapoktan Kota Pagaralam
Meningkatnya Persentase Rehabilitasi Hutan dan Lahan
Rehabilitasi Hutan dan Lahan Kerusakan kawasan hutan Kawasan Hutan Tetap dikelola oleh Institusi permanen pada Tingkat Tapak (unit) Terencananya reboisasi dan penghijauan tahun 2015 Hutan kota yang dipelihara Luas kawasan hutan yang direhabilitasi
Program Rehabilitas Hutan dan Lahan
50 Orang 40,99% 20,952,000 600 Kelompok Tani 29,01%
Input (Dana) Output Diikutinya Pameran pada Kegiatan Hari Pangan Sedunia (HPs) XXXV Palembang Outcome Persentase Promosi atas Hasil Produksi Pertanian/Perkebunan Unggulan Daerah
137,786,000
Penelitian dan pengembangan teknologi pertanian/perkebunan tepat guna (Demplot Pertanian, Perikanan dan Peternakan)
Input (Dana) Output Tersedianya Demplot Pertanian, Peternakan dan Perikanan
148,410,000
Penelitian dan pengambanan teknologi pertanian/perkebunan tepat guna (Demplot Tanaman Kedelai)
Input (Dana) Output Jumlah Demplot Tanaman Kedelai Outcome Persentase Penelitian dan Pengembangan Teknologi Pertanian/Perkebunan Tepat Guna
Pembuatan bibit/benih tanaman kehutanan
Input (Dana) Output Tersedianya Bibit/ Benih tanaman kehutanan Outcome Persentase Rehabilitas Hutan dan Lahan
Program peningkatan Promosi atas hasil produksi pemasaran hasil produksi pertanian/perkebunan pertanian/perkebunan unggulan daerah
Program Peningkatan Penerapan Teknologi Pertanian/ Perkebunan
13,14%
Outcome Persentase Penelitian dan Pengembangan Teknologi Pertanian/Perkebunan Tepat Guna
Pemeliharaan Kawasan Hutan Input (Dana) Output Industri & Hutan Wisata Terpeliharanya Kawasan Hutan Industri dan Hutan Wisata Outcome Kawasan Hutan Industri dan Hutan Wisata yang terpelihara dengan baik
1 Kali 80%
8 Demplot 67,46% 27,575,000 10 Demplot 12,53% -
-
Hutbun
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
Terlaksananya Pengendalian Pencemaran dan Perusakan Lingkungan Hidup
Pengelolaan kualitas air ( % penetapan kelas air) Cakupan pengawasan terhadap pelaksanaan Amdal Penegakan hukum lingkungan (kali) Pencemaran status mutu air Jumlah paket Pengembangan Pengelolaan Air Limbah
PROGRAM 4
Program Pengendalian Pencemaran dan Perusakan Lingkungan Hidup
Uraian
Indikator Kinerja
Target
Ket
5
6
7
8
Pembinaan, Pengendalian & Pengawasan Gerakan Rehabilitasi Hutan & Lahan
Input (Dana) Output Terlaksananya Pembinaan, Pengendalian & Pengawasan Gerakan Rehabilitasi Hutan & Lahan Outcome Kawasan Hutan yang terjaga dan tertata dengan baik
-
Peningkatan peran serta masyarakat dalam Rehabilitasi Hutan & Lahan
Input (Dana) Output Terlaksananya Peningkatan peran serta masyarakat dalam Rehabilitasi Hutan & Lahan Outcome Masyarakat yang sadar akan fungsi hutan dan lahan
-
Koordinasi Penilaian Kota Sehat/Adipura
Input (Dana) Output Terlaksananya Penilaian Kota Sehat/Adipura Outcome Terciptanya lingkungan bersih dan sehat di Kota Pagar Alam
Pemantauan Kualitas Lingkungan
Input (Dana) Output Terlaksananya Pemantauan Kualitas Lingkungan Outcome Terjaganya Lingkungan bersih dan sehat
Pengawasan Pelaksanaan Input (Dana) Kebijakan Bidang Lingkungan Output Terlaksananya Pengawasan Pelaksanaan Kebijakan Bidang Hidup Lingkungan Hidup Outcome Persentase Pengendalian Pencemaran dan Perusakan Lingkungan Hidup Peningkatan Peran Serta Masyarakat Dalam Pengendalian Lingkungan Hidup
Input (Dana) Output Terlaksananya Peningkatan Peran Serta Masyarakat Dalam Pengendalian Lingkungan Hidup Outcome Terciptanya Lingkungan hidup sehat dilingkungan masyarakat
Sekolah Berbudaya Lingkungan / ADIWIYATA
Input (Dana) Output Jumlah Sekolah Adiwiyata Outcome Meningkatnya sekolah berbudaya lingkungan / Adiwiyata
214,942,000 60 Titik Pantau
130,755,000 3 Jenis (Udara, Air, Tanah)
35,086,000 12 UKL-UPL/ 10 AMDAL
126,588,000 42 Pemenang Lomba (3 Kategori)
65,884,000 9 Sekolah
BPLH
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian
Target
Ket
5 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Bidang Lingkungan Hidup / Persampahan ( DAK + Sharing )
6 Input (Dana) Output Tersedianya Peralatan dan Perlengkapan Bidang Lingkungan Hidup / Persampahan ( DAK + Sharing ) Outcome Persentase Pengendalian Pencemaran dan Perusakan Lingkungan Hidup
Program Pengendalian Pencemaran dan Perusakan Lingkungan Hidup
Penyusunan kebijakan pengendalian pencemaran dan perusakan lingkungan hidup
Input (Dana) Output Terlaksananya Rencana tata kelola lingkungan Outcome Terlaksananya Rencana Pembangunan Gedung Kantor
300,000,000
Program Perlindungan dan Konservasi Sumber Daya Alam
Pengendalian Dampak Perubahan Iklim
Input (Dana) Output Tersedianya Laporan mengenai kondisi Cuaca/Iklim di Kota Pagar Alam Outcome Tersedianya Data Kondisi Iklim Kota Pagar Alam yang digunakan untuk Pengambilan Keputusan
146,124,000
Input (Dana) Output Peserta yang mengikuti sosialisasi tentang perlindungan dan penglolaan Lingkungan Hidup Outcome Terlaksananya kegiatan sosialisasi tentang perlindungan dan pengelolaan Lingkungan Hidup
34,042,000
Input (Dana) Output Laporan tentang Status Lingkungan Hidup Daerah (SLHD) Outcome Informasi tentang SLHD yang disusun untuk Penyusunan/Pengambilan Keputusan/Kebijakan
36,785,000
Program Peningkatan Kualitas dan Akses Informasi Sumber Daya Alam dan lingkungan hidup
Peningkatan edukasi dan komunikasi masyarakat di bidang lingkungan
Pengembangan data dan informasi lingkungan
Terlaksananya Pengembangan Tempat pembuangan sampah Kinerja Pengelolaan Persampahan (TPS) per satuan penduduk (%) Persentase penanganan sampah (%)
Indikator Kinerja
Program Pengembangan Penyediaan Prasarana dan Kinerja Pengelolaan Sarana Pengelolaaan Persampahan Persampahan
Peningkatan Operasi dan Pemeliharaan Prasarana dan Sarana Persampahan
7 1,725,834,000
8
1 Paket
1 Dokumen
Dinas Peternakan
1 Dokumen
1 Laporan Digandakan 1 Laporan Digandakan
100 Orang 100 persen
1 Laporan 1 Laporan Digandakan
Input (Dana) Output Tersedianya Prasarana dan Sarana Pengelolaaan Persampahan Outcome Persentase Pengembangan Kinerja Pengelolaan Persampahan
100,000,000
Input (Dana) Output Terlaksananya Peningkatan Operasi dan Pemeliharaan Prasarana dan Sarana Persampahan Outcome Persentase Pengembangan Kinerja Pengelolaan Persampahan
2,079,720,000
1 Bangunan 100%
12 Bulan 100 Persen
DKP
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM
Uraian
4 5 Program Pengembangan Penyediaan prasarana dan Kinerja Pengelolaan sarana pengelolaan Persampahan persampahan
Peningkatan peran serta masyarakat dalam pengelolaan persampahan
Indikator Kinerja 6 Input (Dana) Output Kelompok Peserta BIMTEK yang Mengikuti Pelatihan Persampahan dan Peralatan yang di Distribusikan Outcome Kelompok yang siap mengembangkan/menggerakan pengelolaan persampahan Input (Dana) Output Peserta yang mengikuti Peningkatan Pengelolaan Persampahan Outcome Jumlah siswa dan tenaga pendidik yang meningkat pengetahuannya di bidang persampahan
Program pengelolaan areal pemakaman
Pembangunan sarana dan prasarana pemakaman
Relokasi pemakaman
Meningkatnya Cakupan Pengembangan Industri
Persentase Kontribusi sektor Industri terhadap PDRB Pertumbuhan Industri secara keseluruhan
Pembinaan dan Penguatan Struktur Industri
7 71,451,000
50 Orang 58,608,000 40,80 Siswa, Guru
48 Orang
Input (Dana) Output Terlaksananya pemindahan makam Outcome Persentase pengelolaan areal pemakaman dari kegiatan pemindahan makam
25,500,000
Input (Dana) Output Kegiatan Hut dan Rakor Dekranas selesai dilaksanakan Outcome Tersebarnya informasi Produksi Unggulan kepada masyarakat luas melalui pameran Input (Dana) Output Jumlah Laporan yang diaudit/Berkas Peralihan PT Ayek Besemah ke BUMD Outcome
8 BPLH
8 Unit, 50 Orang
614,446,100
Outcome Tersebarnya informasi produk unggulan daerah
Program penataan struktur industri
Ket
Input (Dana) Output Terlaksananya Pembangunan Sarana dan Prasarana Pemakaman Outcome Persentase pengelolaan areal pemakaman dari kegiatan pembangunan sarana dan prasaranapemakaman
Program Pengembangan Pameran asosiasi Pemerintah Input (Dana) Output Industri Kecil Menengah Kota Se Indonesia APEKSI ) Jumlah Produk Unggulan yang tersebar ke Masyarakat Luas
HUT dan Rakor Dekranas (Dewan Kerajinan Nasional)
Target
DKP
4 Lokasi 100%
20 Makam 100% 226,184,000 12 Produk 0,53% 81,212,000 1 Keg 0,40% 317,740,000 6 Laporan/1 Berkas
Disperind
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian
Indikator Kinerja
Target
5
6 Tersedianya Struktur Organisasi Industri PT ayek Besemah ke BUMD
7
Input (Dana) Output Dokumen Kajian Lingkungan Hidup Strategis Pembangunan Pasar Percontohan yang selesai dibuat Outcome Persentase Tersedianya Kajian Pengaruh Kebijakan Rencana dan Program terhadap kondisi lingkungan hidup untuk pembangunan pasar percontohan
2,825,000
Program peningkatan dan Kajian Lingkungan Hidup pengembangan ekspor Strategis (KLHS) Pembangunan Pasar Percontohan
Program peningkatan efisiensi perdagangan dalam negeri
Pengembangan pasar dan distribusi barang/produk
Pameran Besemah Expo
Penyusunan DED Pembangunan Pasar Tradisional Modern
Ket 0,62%
1 Dokumen 0,05%
Input (Dana) Output Jumlah Operasi Pasar Murah yang selesai dilaksanakan Outcome Persentase Kebutuhan masyarakat terhadap subsidi 6 bahan pokok utama menjelang hari raya Idul Fitri
186,950,000
Input (Dana) Output Terlaksananya Pameran Outcome Persentase Kegiatan Pameran Besemah Expo
403,830,000
Input (Dana) Output Tersusunnya DED dan ES Pembangunan PTM Outcome Persentase Penyusunan DED Pembangunan Pasar Tradisional Modern
311,000,000
Monitoring harga dan barang Input (Dana) Output strategis lainnya Jumlah Data Monitoring Harga dan Barang Strategis Lainnya di Pasar Kota Pagar Alam Outcome Persentase Harga Sembako dan Barang Strategis Lainnya di Pasar Kota Pagar Alam Rahab Pasar Kota Pagar Alam Input (Dana) Output Jumlah Dokumen Perencanaan dan Pengawasan Pasar Kota Pagar Alam, Serta Gedung Pasar yang selesai direhab
4 lokasi 0,14%
1 kali 0,27%
2 Dokumen 0,25% 10,350,000 20 Komoditi 0,05% 1,764,602,000 2 Dokumen, 1 Unit
Outcome Pasar Kota Pagar Alam yang siap digunakan Pelaksanaan Pasar Ramadhan Input (Dana) Output Jumlah Pedagang yang berjualan di Pasar Ramadhan
37,630,000
8
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian 5
Intensifikasi Penagihan Retribusi Pasar
Relokasi/Penataan Tempat Usaha Bagi Pedagang Kaki Lima dan Asongan
Pameran South Sumatera Expo
Meningkatnya pengelolaan Perdagangan
Persentase Kontribusi sektor Perdagangan terhadap PDRB
Meningkatnya Persentase Persentase koperasi aktif Pengembangan Kewirausahaan Dan Keunggulan Kompetitif UKM
Program Perlindungan konsumen dan pengamanan perdagangan
Program Peningkatan Kualitas Kelembangaan Koperasi
Peningkatan pengawasan peredaran barang dan jasa
Indikator Kinerja 6 Outcome Persentase Terlaksananya Pasar Ramadhan di Kota Pagar Alam Input (Dana) Output Tersedianya Operasional Petugas Monitoring dan Publikasi Untuk Penagihan Retribusi Pasar Outcome Retibusi Pasar yang tertagih dan berkurangnya piutang sewa kios Input (Dana) Output Jumlah Pedagang yang teralokasi Outcome Persentase terlaksananya relokasi atau penataan tempat usaha bagi pedagang kaki lima dan asongan Input (Dana) Output Meningkatnya Kerjasama Kemitraan melalui Pameran South Sumatera Expo Outcome Persentase Kegiatan South Sumatera Expo Input (Dana) Output Terpantaunya Produk sesuai standar dan layak konsumsi Outcome Persentase Kegiatan Peningkatan Pengawasan Peredaran barang dan Jasa
Pelaksanaan kebijakan dan program pembangunan koperasi
Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan
Input (Dana) Output Peningkatan SDM Koperasi Unggulan Outcome Persentase Koordinasi Pelaksanaan Kebijakan dan Program Pembangunan Koperasi Input (Dana) Output Jumlah Koperasi yang dimonitoring Outcome Persentase Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan pada koperasi
Jumlah Usaha Kecil Mikro dan Menengah
Program Pengembangan Pameran Hari Koperasi Kewirausahaan dan Nasional Keunggulan Kompetitif usaha Kecil Menengah
Input (Dana) Output
Target
Ket
7
8 18%
26,848,000 27 Orang 750,000,000
40,754,000
30% 150,691,000 1 Paket 0,09% 48,762,000 1 Paket 0,80% 108,415,500 1 Kegiatan 61,75% 28,453,500 40 Koperasi 13,35% 183,945,500
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM Program Pengembangan 4 dan Kewirausahaan Keunggulan Kompetitif usaha Kecil Menengah
Uraian
Indikator Kinerja
5
6 Kegiatan Pameran dan Promosi Produk Unggulan Kota Pagar Alam/Perwakilan dan Dinas/Perwakilan dan koperasi Unggulan Outcome Persentase Fasilitasi Pengembangan Sarana Promosi Hasil Produksi
Penyelenggaraan pelatihan kewirausahaan
Program Pengembangan Monitoring, evaluasi dan Sistem Pendukung Usaha pelaporan Bagi Usaha Mikro Kecil Menengah
Persentase Perlindungan dan Konservasi Sumberdaya Hutan
Program Perlindungan dan Konservasi Sumber Daya Hutan
Penyuluhan kesadaran masyarakat mengenai dampak perusakan Hutan
62,330,000
Input (Dana) Output Jumlah masyarakat yang diberi Outcome Meningkatnya kesadaran masyarakat sekitar hutan terhadap dampak perusakan hutan
Input (Dana) Output Tersedianya Sarana dan Prasarana Perlindungan dan konserfasi sumber daya hutan Outcome Bertambahnya jumlah sarana dan prasarana perlindungan dan pengamanan hutan Input (Dana) Output Tersedianya biaya oengamanan hutan
8
61,31%
Input (Dana) Output Jumlah UMKM yang dimonitoring Outcome Persentase Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan
Outcome Bertambahnya Jumlah Sarana dan Prasarana penyuluhan kehutanan
Operasional Pengamanan hutan
7 1 Kali/6 orang/4 orang
34,725,000
Peningkatan Sarana dan Input (Dana) Output Prasarana Penyuluhan Kehutanan DAK KEHUTANAN Tersedianya Sarana dan Prasarana Penyuluhan Kehutanan
Peningkatan Sarana dan Prasarana Perlindungan dan pengamanan Hutan (DAK KEHUTANAN)
Ket
Input (Dana) Output Jumlah yang mengikuti pelatihan kewirausahaan Outcome Persentase penyelenggaraan pelatihan kewirausahaan
Pameran Hasil Produksi Usaha Input (Dana) Output Mikro Kecil Menengah Jumlah Peserta Pameran UMKM Outcome Persentase Fasilitasi Pengembangan Promosi Hasil Produksi UMKM (Pameran Smesco) Meningkatnya cakupan Perlindungan dan Konservasi Sumberdaya Hutan
Target
30 Orang 13,69%
2500 UMKM 23% 142,530,500 6 Orang
27,783,500 50 Orang 50 Orang 218,712,000 16 Unit 16 Unit 218,712,000 31 Unit 31 Unit 92,050,000 1 Hutan
Hutbun
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
Pemanfaatan Potensi Sumberdaya Persentase Pemanfaatan Potensi Hutan Sumberdaya Hutan
PROGRAM 4
Program Pemanfaatan Potensi Sumber Daya Hutan
Uraian 5
Indikator Kinerja 6 Outcome Terlaksananya pengamanan hutan
Program Rehabilitasi Hutan dan Lahan
7
8 1 Tahun
25,180,000
Pengembangan Pengujian & Input (Dana) Pengendalian Peredaran Hasil Output Terlaksananya operasional pos jaga sabanyak 2 unit Hutan Outcome Pos dan sarana pengawasan dan penertiban berfungsi dengan baik
11,058,000
Penyusunan Master Plan Pembangunan Hutan Kota Rasamala Bandar
Persentase Rehabilitasi Hutan dan Lahan
Ket
Input (Dana) Output Terlaksananya program hutan kemasyarakatan kepada masyarakat Outcome Verifikasi kelompok hutan kemasyarakatan
Perencanaan & Pengembangan Hutan Kemasyarakatan
Input (Dana) Persetujuan Pinjam Pakai Kawasan Hutan Air Lematang Output Disetujuinya Pinjam Pakai Kawasan Hutan lindung di Wilayah Lematang Outcome Dilaksanakannya pembangunan irigasi dalam kawasan hutan
cakupan Rehabilitasi Hutan dan Lahan
Target
Pembuatan bibit/benih tanaman kehutanan
5 lokasi 5 lokasi
2 Pos 2 pos 750,000,000 1 lokasi 1 lokasi
Input (Dana) Output Tersusunya Master Plan Pembangunan Hutan Kota Outcome Tercapainya Rencana Pembangunan Hutan Kota Rasamal Kotra Pagar Alam
250,000,000
Input (Dana) Output Bibit tanaman kehutanan yang disediakan Outcome Bibit kehutanan yang akan diserahkan kepada masyarakat dan persediaan
125,000,000
Pemeliharaan Kawasan Hutan Input (Dana) Output Industri & Hutan Wisata Hutan kota yang dipelihara Outcome Hutan Kota yang dapat berfungsi Penanaman dan Pengkayaan Input (Dana) Output Hutan Rakyat (DAK Tertanamnya hutan rakyat KEHUTANAN) Outcome
1 Dokumen 1 Dokumen
10.000 Batang 10.000 Batang 14,383,000 4 ha 4 ha 441,940,000 100 Ha
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian 5
Indikator Kinerja
Target
Ket
6
7
8
Bertambahnya hutan rakyat
Penghijauan Lingkungan (DAK Input (Dana) Output KEHUTANAN) Tertanamnya penghijauan lingkungan Outcome Bertambahnya luas penghijauan lingkungan Penyusunan Rancangan Pengelolaan Rehabilitas Hutan dan Lahan Tahun 20152019
Input (Dana) Output Terdatanya Kawasan Rehabilitasi Hutan dan Lahan di Pagar Alam Outcome Tersedianya data untuk Rencana Pengelolaan Rehabilitasi Hutan dan Lahan
Gerakan Penanaman Pohon
Input (Dana) Output Tersedianya Operasional Untuk Gerakan Penanaman Pohon
100 Ha
270,060,000 30 Ha 30 Ha 19,885,000 1 Tahun
buku 25,665,000 1 Kali
Outcome Peningkatan Rehabilitasi Hutan dan Lahan dari Gerakan Penanaman Pohon
Pengelolaan Ruang Terbuka Hijau Persentase Pengelolaan Ruang Terbuka Hijau
Meningkatnya Persentase Pengelolaan Kekayaan Budaya Meningkatnya Persentase Pengembangan Nilai Budaya
Jumlah Benda, Situs dan Kawasan Cagar Budaya yang dilestarikan
Jumlah sarana penyelenggaraan seni dan budaya Penyelenggaraan festival seni budaya
Program Pengelolaan Ruang Terbuka Hijau
Penanaman Pohon Pada Turus Jalan
Input (Dana) Output Tersedianya Operasional Untuk Penanaman Pohon Pada Turus Jalan Outcome Penghijauan Di Sekitar Turus Jalan Daerah Kota Pagar Alam
78,650,000
Pemeliharaan RTH
Input (Dana) Output Terpeliharanya RTH dengan baik Outcome Persentase pengelolaan RTH dari kegiatan pemeliharaan RTH dan Taman media jalan
660,120,000
Input (Dana) Output Frekuensi Penyelenggaraan Festival Besemah Outcome Terselenggaranya Festival Besemah
459,100,000 Disbudpar
DKP
12 bulan 100%
Program Pengelolaan Kekayaan Budaya Program Pengembangan Penyelenggaraan Festival Nilai Budaya Budaya Daerah (Penyelenggaraan Festival Besemah)
Pemilihan Bujang Gadis Pagar Input (Dana) Output Alam
1 Kali
171,970,000
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian 5
Indikator Kinerja 6 Jumlah Peserta yang Bujang Gadis Pagar Alam yang terpilih
Target
Ket
7
8 5 Pasang
Outcome Tersedianya Duta Wisata Kota Pagar Alam Pentas Seni Penyambutan Input (Dana) Output Tamu Pemerintah Kota dan Perayaan Hari Besar Nasional Frekuensi Pentas Seni Penyambutan Tamu Pemerintah Kota dan Perayaan Hari Besar Nasional Outcome Penyambutan Tamu Pemerintah Kota Pagar Alam dan Perayaan Hari Besar yang dilaksanakan Persentase Pengembangan Pemasaran Pariwisata
Program Pengembangan Pengembangan Statistik Pemasaran Pariwisata Kepariwisataan (Observasi dan Pendataan Aset Potensi Pariwisata)
Input (Dana) Output Jumlah Buku Database Profile Pariwisata yang selesai disusun
54,450,000 5 Kali
131,500,000 1150 Eksemplar
Outcome Tersedianya Buku Database Profile Pariwisata
Input (Dana) Pelaksanaan Promosi Pariwisata Nusantara DiDalam Output Jumlah Ketersediaan Leaflet dan Booklet Untuk Promosi & Diluar Negeri Pariwisata
59,600,000 600 Lembar Leaflet, 600 Exp Booklet
Outcome Meningkatnya Kunjungan Wisata Kota Pagar Alam Input (Dana) Output Frekuensi Diikutinya Festival Pariwisata Outcome Terlaksananya Promosi Budaya Tingkat Provinsi
57,100,000
Mengikuti Pameran Tingkat Nasional (Gebyar Wisata Nusantara)
Input (Dana) Output Frekuensi Diikutinya Festival Pariwisata Outcome Terlaksananya Promosi Budaya Tingkat Nasional
110,500,000
Pelaksanaan Promosi Wisata Nusantara Dalam & Luar Negeri (Mengikuti Pameran Besemah Expo)
Input (Dana) Output Frekuensi Diikutinya Besemah Expo Outcome Terlaksananya Promosi Pariwisata Tingkat Regional
37,000,000
Operasional dan Fasilitas Kegiatan Pusat Informasi Pariwisata
Input (Dana) Output Tersedianya Operasional Gedung Pusat Informasi Pariwisata
69,000,000
Mengikuti Festival Sriwijaya
Outcome
1 Kali
1 Kali
1 Kali
12 Bulan
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian
Indikator Kinerja
Target
Ket 8
5
6 Kelancaran Kegiatan Operasional Gedung Pusat Informasi Pariwisata
7
Ramah Tamah Promosi Pariwisata Kepada Pelaku Usaha Pariwisata, Wisatawan dan Investor
Input (Dana) Output Frekuensi Pelaksanaan Ramah Tamah Promosi Pariwisata Kepada Pelaku Usaha Pariwisata, Wisatawan dan Investor
55,000,000 12 Bulan
Outcome Terlaksananya Ramah Tamah Promosi Pariwisata Kepada Pelaku Usaha Pariwisata, Wisatawan dan Investor
Motor Trail Adventure 2015
Mengikuti Event Off Road
Festival Musik Dangdut dan Band
Input (Dana) Output Terpilihnya Pemenang Motor Trail Adventure 2015 Outcome Terlaksananya Kompetisi Motor Trail Adventure 2015 Input (Dana) Output Jumlah Peserta yang dikirim untuk mengikuti Event Off Road Keluar Daerah Outcome Diikutinya Event Off Road Keluar Daerah Input (Dana) Output Terpilihnya Pemenang Festival Musik Dangdut dan Band Outcome
55,000,000 6 Orang
199,676,000 2 Tim, 2 Event
200,000,000 5 Orang
Meningkatnya Persentase Pengembangan Pemasaran Pariwisata dari Kegiatan Festival Musik Dangdut dan Band Persentase Pengembangan Destinasi Pariwisata
Input (Dana) Output Jumlah DTW yang terpelihara Dalam 1 Tahun Outcome Meningkatnya Kunjungan Wisatawan dari Pemeliharaan Objek Wisata
106,190,000
Peningkatan Pembangunan Sarana dan Prasarana Pariwisata (Rehab dan Penataan Taman Parkir Objek Wisata Tangga 2001)
Input (Dana) Output Tersedianya Dokumen Perencanaan/Pengawasan dan Pengadaan Konstruksi Rehab dan Penataan Taman Parkir DTW Tangga 2001 Tahap II Outcome Meningkatnya Kunjungan Wisatawan dari Rehab dan Penataan Taman Parkir DTW Tangga 2001 Tahap II
991,780,000
Peningkatan Pembangunan Sarana dan Prasarana Pariwisata (Rehab dan Peningkatan Fasilitas Hotel, Villa dan Restoran Gunung Gare)
Input (Dana)
Program Pengembangan Peningkatan Pembangunan Destinasi Pariwisata Sarana dan Prasarana Pariwisata (Pemeliharaan Objek Wisata 1 Tahun)
10 DTW
1 Paket
11,249,036,000
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian Peningkatan Pembangunan 5 Sarana dan Prasarana Pariwisata (Rehab dan Peningkatan Fasilitas Hotel, Villa dan Restoran Gunung Gare)
Indikator Kinerja 6 Output Tersedianya Dokumen Konsultansi Perencanaan/ Pengawasan dan Pengadaan Konstruksi Rehab dan Peningkatan Fasilitas Hotel, Villa dan Restoran Gunung Gare Serta Alat Rumah Tangga Untuk Hotel dan Villa Outcome
Target
Ket
7
8 1 Paket
Meningkatnya Kunjungan Wisatawan dari Rehab dan Peningkatan Fasilitas Hotel, Villa dan Restoran Gunung Gare
Persentase Pengembangan Kemitraan
Pembuatan Merk/Papan Nama Pagar Alam di DTW Gunung Dempo
Input (Dana) Output Tersedianya Dokumen Konsultansi Perencanaan dan Konstruksi Bangunan Merk/Papan Nama Pagar Alam di DTW Gunung Dempo Outcome Meningkatnya Kunjungan Wisatawan dari Pembuatan Merk/Papan Nama Pagar Alam di DTW Gunung Dempo
Rehab Pos Jaga DTW Rimau
Input (Dana) Output Jumlah Pos Jaga yang direhab Outcome Meningkatnya Kunjungan Wisatawan dari Rehab Pos Jaga DTW Rimau
Program Pengembangan Penilaian Hotel dan Restoran Input (Dana) Output Kemitraan Jumlah Hotel, Home Stay dan Restoran Terbaik yang terpilih Outcome Meningkatnya Fasilitas dan Pelayanan Hotel, Home Stay dan Restoran yang ada di Kota Pagar Alam
1,500,000,000 1 Bangunan
90,000,000 1 Pos
462,100,000 9 Hotel, Home Stay dan Restoran
Pembinaan Masyarakat Sadar Input (Dana) Output Wisata Jumlah Masyarakat yang diberikan pembinaan Outcome Meningkatnya Pengetahuan Masyarakat di Bidang Kepariwisataan
37,465,000
Fasilitasi Pos Retribusi Wisata Input (Dana) Output Tersedianya Operasional dan Upah Untuk Petusga Penjaga Pos Retribusi Wisata Outcome Terlaksananya Operasional Pos Retribusi Wisata
38,990,000
Pelatihan Pemandu Wisata Minat Khusus Arung Jeram
Input (Dana)
100 Orang
9 Orang
37,465,000
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian Pelatihan Pemandu 5 Wisata Minat Khusus Arung Jeram
Pengadaan Alat Musik Modern
Indikator Kinerja 6 Output Jumlah Peserta yang selesai mengikuti Pelatihan Pemandu Wisata Minat Khusus Arung Jeram Outcome Meningkatnya Kunjungan Wisata dan Jumlah Pemandu Wisata Minat Khusus Arung Jeram Input (Dana) Output Jumlah Alat Musik Modern Untuk Kelurahan Lubuk Buntak
Target
Ket
7
8
100 Orang
200,000,000 1 Set
Outcome Masyarakat yang mendapatkan bantuan alat musik Input (Dana) Output Jumlah Genset Untuk Kelurahan Pagar Wangi Outcome Masyarakat yang mendapatkan bantuan mesin genset
200,000,000
Pemeliharaan Villa Besemah Di gunung Dempo
Input (Dana) Output Terpeliharanya Villa Besemah Gunung Dempo Outcome Meningkatnya Kunjungan Wisatawan Villa Besemah Digunung Dempo
999,071,000
Program Pembangunan Jalan dan Jembatan
Pembangunan Jalan
Input (Dana) Output Panjang Jalan yang Terbangun Outcome Memperlancar Arus Transportasi
Program Rehabilitasi/ Pemeliharaan Jalan dan Jembatan
Rehabilitasi/ Pemeliharaan Jalan
Input (Dana) Output Panjang jalan yg terpelihara lokasi tersebar Outcome Memperlancar Arus Transportasi
7,954,910,000
Program Pembangunan Infrastuktur Pedesaan
Pemetaan Lingkungan Penduduk Pedesaaan
Input (Dana) Output Jumlah Pembangunan Infrastruktur Pedesaan Outcome Persentase Pembangunan Infrastruktur Pedesaan
2,776,417,000
Pembangunan Jalan dan Jembatan Pedesaan
Input (Dana) Output Jumlah Pembangunan Infrastruktur pedesaan
8,303,406,000
Pengadaan Genset
1 Unit
1 Paket
Meningkatnya Persentase layanan Kunjungan wisata Kontribusi sektor pariwisata Pariwisata terhadap PDRB Menyiapkan Infrastruktur daerah Proporsi Panjang Jaringan Jalan yang memadai dalam Kondisi Baik (%) Rasio Jaringan Irigasi (m/ha) Rasio Tempat Ibadah per Satuan Penduduk (bh/10.000 pdd) Persentase rumah tinggal bersanitasi (%)
121,167,119,000
PU
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian 5
Indikator Kinerja 6 Outcome Persentase Pembangunan Infrastruktur Pedesaan
Rehabilitasi/ Pemeliharaan Input (Dana) Jalan dan Jembatan Pedesaan Output Tersedianya Operasional Pemeliharaan Jalan, Jembatan, Drainase dan Gorong-Gorong Outcome Jumlah Jalan, Jembatan, Drainase dan Gorong-Gorong yang terpelihara
Meningkatnya layanan Perhubungan
Persentase Peningkatan Layanan Perhubungan
Program Pembangunan Prasrana dan Fasilitasi Perhubungan
Pengadaan dan Peningkatan Penerangan Jalan Umum Dalam Kota/Taman/Hutan dan Kecamatan
Input (Dana) Output Jumlah Titik Pemasangan Jaringan Lampu Outcome Peningkatan Pelayanan Mutu Penerangan Jalan Umum
Sanitasi Masyarakat
Input (Dana) Output Terpenuhinya Pelayanan Administrasi Kantor Untuk Kegiatan SANIMAS Outcome Layanan Kegiatan SANIMAS yang berkualitas
Sosialisasi Kebijakan Di Bidang Input (Dana) Output Perhubungan Darat Jumlah Tenaga Teknis yang selesai mengikuti sosialisasi Outcome Tersedianya Data Perhubungan Darat Konsultasi, Koordinasi Kawasan KKOP Kebandarudaraan
Input (Dana) Output Frekuensi Koordinasi dan Konsultasi mengenai Kawasan KKOP
Target
Ket
7
8
637,000,000
6,792,200,000
150,000,000 12 Bulan
47,261,000
137,147,500 15 Orang
Outcome Pesentase Konsultasi, Koordinasi Kawasan KKOP Kebandarudaraan Penyusunan Analisis Mengenai Dampak Lingkungan (AMDAL Terminal) Perhubungan Darat Kota Pagar Alam
Input (Dana) Output Tersedianya Dokumen AMDAL Terminal Outcome
Penilaian Kinerja Perhubungan Darat
Input (Dana) Output Tersedianya Dokumen Penilaian Kinerja Perhubungan Darat
1,000,000,000
Dokumen AMDAL yang selesai disusun
Outcome
66,470,000
Dishub
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian 5
Indikator Kinerja 6 Persentase Penilaian Kinerja Perhubungan Darat
Target
Ket
7
8
Penyusunan Dokumen Perencanaan Kawasan Terminal Tipe A Kota Pagar Alam (DED, KLHS, Peningkatan SDM Melalui Study Banding)
Input (Dana) Output Tersedianya Dokumen Perencanaan Kawasan Terminal Tipe A Kota Pagar Alam (DED, KLHS, Peningkatan SDM Melalui Study Banding) Outcome Persentase Dokumen Perencanaan Kawasan Terminal Tipe A Kota Pagar Alam (DED, KLHS, Peningkatan SDM Melalui Study Banding)
1,047,069,000
Study Banding dan Penyusunan ANDALALIN Perhubungan Darat Kota Pagar Alam
Input (Dana) Output Terlaksananya Study Banding dan Penyusunan ANDALALIN Perhubungan Darat Kota Pagar Alam Outcome Persentase Study Banding dan Penyusunan ANDALALIN Perhubungan Darat Kota Pagar Alam
1,248,080,000
Pembuatan Sertifikat Induk Tanah Terminal Angkutan Penumpang dan Barang TIPE A
Input (Dana) Output Tersedianya Sertifikat Induk Tanah Terminal Angkutan Penumpang dan Barang TIPE A Outcome Persentase Pembuatan Sertifikat Induk Tanah
Review Penyusunan Tatralok Input (Dana) Output Kota Pagar Alam Jumlah Dokumen Review Penyusunan Tatralok Kota Pagar Alam yang selesai disusun Outcome Implementasi Penetapan TATRALOK Kota Pagar Alam Pembuatan Peta Lintasan Trayek
Input (Dana) Output Tersedianya Peta Lintasan Trayek Outcome Terciptanya Ketertiban Trayek Lalu Lintas
Study Penyusunan Masterplan Intra dan Antar Moda Transportasi di Kota Pagar Alam
Input (Dana) Output Terlaksananya Study Penyusunan Masterplan Intra dan Antar Moda Transportasi di Kota Pagar Alam Outcome Tersedianya Dokumen Masterplan Intra dan Antar Moda Transportasi di Kota Pagar Alam
Pembinaan Pelajar Pelopor Tingkat Kota Pagar Alam
Input (Dana) Output Terpilihnya Pelajar Pelopor Tingkat Kota Pagar Alam Outcome
300,000,000
700,000,000
50,000,000
400,000,000 1 Kegiatan
58,234,000 2 Orang
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Program Rehabilitasi Prasarana dan Fasilitas LLAJ
Program Pembangunan Sarana dan Prasarana Perhubungan
Uraian
Indikator Kinerja
Target
Ket
7
8
5
6 Persentase Pembinaan Pelajar Pelopor Tingkat Kota Pagar Alam
Koordinasi dalam pembangunan prasarana dan fasilitas perhubungan bidang TSP
Input (Dana) Output Frekuensi Koordinasi/Konsultasi Luar Daerah di Bidang TSP Dishubkominfo Kota Pagar Alam Outcome Persentase Koordinasi dalam pembangunan prasarana dan fasilitas perhubungan bidang TSP
Rehabilitasi/ Pemeliharaan Sarana Alat Pengujian Kendaraan Bermotor
Input (Dana) Output Frekuensi Rehabilitasi Sarana Alat Pengujian Kendaraan Bermotor Outcome Persentase Rehabilitasi Sarana Alat Pengujian Kendaraan Bermotor
Rehabilitasi fasilitas gedung terminal Nendagung
Input (Dana) Output Jumlah Ketersediaan Pemeliharaan Rutin Bangunan Gedung Terminal Outcome Persentase Rehabilitasi Fasilitas Terminal Nendagung
973,750,000
Rehabilitasi/ Pemeliharaan Fasilitas Perlengkapan Jalan
Input (Dana) Output Jumlah Ketersediaan Pemeliharaan Fasilitas Perlengkapan Jalan Outcome Persentase Rehabilitasi Pemeliharaan Fasilitas Perlengkapan Jalan
127,150,000
Pengaspalan Terminal Nendagung
Input (Dana) Output Tersedianya Pengaspalan Terminal Nendagung Outcome Persentase Pengaspalan Terminal Nendagung
1,401,150,000
Pengaspalan Terminal Pagar Gading
Input (Dana) Output Jumlah Ketersediaan Pengaspalan Terminal Pagar Gading
2,328,289,000
362,412,000 1 Kali
50,000,000 1 Paket
1 Paket
1 Paket
Outcome Persentase Pengaspalan Terminal Pagar Gading Penyediaan Jasa Keamanan Bandara
Input (Dana) Output Jumlah Ketersediaan Perlengkapan dan Pembayaran Jasa Keamanan Bandara Outcome
298,500,000 14 Orang
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian 5
Indikator Kinerja 6 Persentase Jasa Keamanan Bandara
Target
Ket
7
8
Penyediaan Jasa Kebersihan dan Peralatan Bandara
Input (Dana) Output Jumlah Ketersediaan Perlengkapan dan Pembayaran Jasa Kebersihan Bandara Outcome Persentase Jasa Kebersihan Bandara
316,260,000
Penyediaan Pelayanan Komunikasi Penerbangan
Input (Dana) Output Jumlah Ketersediaan Pelayanan Komunikasi Penerbangan
265,000,000
18 Orang
2 Orang
Outcome Persentase Pelayanan Komunikasi Penerbangan Penyediaan Pelayanan PKP‑PK
Input (Dana) Output Jumlah Ketersediaan Jasa Pelayanan PKP-PK Outcome Persentase Penyediaan Pelayanan PKP-PK
Penyediaan Jasa Operasional Input (Dana) Output Bandar Udara (OBU) Jumlah Ketersediaan Jasa Operasional Bandar Udara (OBU)
116,200,000 5 Orang
616,148,000
Outcome Persentase Ketersediaan Jasa Operasional Bandar Udara (OBU) Pembangunan Kantin UPTD Bandara
Input (Dana) Output Tersedianya Kantin UPTD Bandara Outcome Kelancaran Pelayanan Jual Beli Banda Udara
150,000,000
Pembangunan Gudang Peralatan Bandara
Input (Dana) Output Tersedianya Gudang Peralatan Bandara Outcome Persentase Pembangunan Gudang Peralatan Bandara
200,000,000
Pemasangan Kanopi UPTD Bandara
Input (Dana) Output Tersedianya Kanopi UPTD Bandara Outcome Persentase Pembangunan Sarana dan Prasarana Perhubungan dari Pemasangan Kanopi UPTD Bandara
200,000,000
Pengadaan Papan Peringatan/ Input (Dana) Output Rambu-Rambu Khusus Bandara
50,000,000
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian Indikator Kinerja Pengadaan Papan Peringatan/ 6 Rambu-Rambu5Khusus Tersedianya Papan Peringatan/ Rambu-Rambu Khusus Bandara Bandara Outcome Jumlah Papan Peringatan/ Rambu-Rambu yang selesai dipasang Pembangunan Pos Jaga Gerbang UPTD Bandara
Input (Dana) Output Jumlah Pos Jaga Gerbang UPTD Bandara yang selesai dibangun Outcome
Target
Ket
7
8
50,000,000
Persentase Pembangunan Pos Jaga Gerbang UPTD Bandara Pembuatan Drainase Kantor Input (Dana) DISHUBKOMINFO Kota Pagar Output Jumlah Drainase Kantor DISHUBKOMINFO Kota Pagar Alam Alam yang selesai dibuat Outcome Persentase Pembuatan Drainase Kantor DISHUBKOMINFO Kota Pagar Alam
225,000,000
Pembangunan Sumur Bor dan Input (Dana) Output Instalasi Jaringan Air Jumlah Sumur Bor dan Instalasi Jaringan Air yang selesai dibangun Outcome Persentase Pembangunan Sumur Bor dan Instalasi Bangunan Air
112,500,000
Pengadaan, Pembangunan Input (Dana) dan Pemasangan Sarana dan Output Jumlah Sarana dan Prasarana Terminal Prasarana Terminal Outcome Persentase Pengadaan, Pembangunan dan Pemasangan Sarana dan Prasarana Terminal
300,000,000
Pembangunan Kanopi Balai KIR
Input (Dana) Output Tersedianya Kanopi Balai KIR Outcome Persentase Pembangunan Kanopi Balai KIR
225,000,000
Pembangunan Pintu Parkir Otomatis Bandara
Input (Dana) Output Tersedianya Pintu Parkir Otomatis Bandara Outcome Persentase Pembangunan Pintu Parkir Otomatis Bandara
100,000,000
Pengadaan dan Pemasangan Travo Listrik dan Instalasi Bandar Udara
Input (Dana) Output Tersedianya Travo Listrik dan Instalasi Bandar Udara
200,000,000
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian 5
Pembangunan Portal Terminal Nendagung
Indikator Kinerja
Target
Ket
6 Outcome Persentase Pengadaan dan Pemasangan Travo Listrik dan Instalasi Bandar Udara
7
8
Input (Dana) Output Tersedianya Portal Terminal Nendagung Outcome Persentase Pembangunan Portal Terminal Nendagung
67,500,000
Pembuatan Drinase Terminal Input (Dana) Output Pagar Gading Tersedianya Drinase Terminal Pagar Gading
168,750,000
Outcome Persentase Pembuatan Drinase Terminal Pagar Gading
Program Pengendalian dan Pengamanan Lalu
Pengadaan Konstruksi Pembangunan Lapangan Terbang
Input (Dana) Output Tersedianya Konstruksi Untuk Pembangunan Lapangan Terbang Outcome Persentase Pembangunan Lapangan Terbang
Pengadaan Rambu‑Rambu Lalu Lintas
Input (Dana) Output jumlah ketersediaan pengadaan rambu-rambu lalu lintas
50,300,000,000 LS
130,000,000 100 Unit
Outcome persentase pengadaan rambu-rambu lalu lintas Pengadaan Marka Jalan
Input (Dana) Output Jumlah Marka Jalan yang selesai dipasang Outcome Persentase Pengadaan dan Pemasangan Marka Jalan
1,898,000,000 1 Paket
Input (Dana) Output Jumlah Guardrail (Pagar Pengaman Jalan) yang selesai dipasang Outcome Persentase Pengadaan dan Pemasangan Guardrail (Pagar Pengaman Jalan)
800,000,000
Pengadaan dan Pemasangan Lampu Peringatan
Input (Dana) Output Jumlah Lampu Peringatan yang selesai dipasang Outcome Persentase Pengadaan lampu Peringatan
180,000,000
Pengadaan dan Pemasangan RPPJ
Input (Dana)
190,200,000
Pengadaan Pagar Pengaman Jalan
600 m²
3 Unit
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian
Indikator Kinerja
Pengadaan dan5 Pemasangan RPPJ
6 Output Jumlah RPPJ yang selesai dipasang Outcome Persentase Pengadaan Pemasangan RPPJ'
Pengendalian dan Pengamanan Lalu lintas di Jalan Raya
Input (Dana) Output Terlaksananya Pengendalian dan Pengamanan Lalu Lintas di Jalan Raya Outcome Persentase Pengendalian dan Pengamanan Lalu Lintas di Jalan raya
Kerjasama Penertiban Lalu Input (Dana) Output Lintas dengan Satuan Lalu Lintas Polres Kota Pagar Alam Frekuensi Penertiban Lalu Lintas Angkutan Umum di Jalan Raya Outcome Persentase Pengendalian dan Pengamanan Lalu Lintas di Jalan raya
Program Peningkatan Pelayanan Angkutan
Target
Ket
7
8 12 Unit
1,845,525,000
129,870,000
Pengadaan dan Pemasangan Delineator
Input (Dana) Output Jumlah Delineator yang selesai dipasang Outcome Persentase Pengadaan Pemasangan Delineator
198,000,000
Pengadaan dan Pemasangan Paku Jalan
Input (Dana) Output Jumlah Paku Jalan yang selesai dipasang Outcome Persentase Pengadaan Pemasangan Paku Jalan
199,000,000
Penciptaan Pelayanan Cepat, Input (Dana) Output Tepat, Murah dan Mudah Terciptanya Pelayanan Cepat, Tepat, Murah dan Mudah Outcome Meningkatnya Persentase Pelayanan Angkutan Sosialisasi/ Penyuluhan Ketertiban Lalu Lintas dan Angkutan
Input (Dana) Output Jumlah Peserta yang mengikuti Sosialisasi/ Penyuluhan Ketertiban Lalu Lintas dan Angkutan Outcome Meningkatnya Persentase Pelayanan Angkutan melalui Ketertiban Lalu Lintas dan Angkutan
Pemilihan dan Pemberian Penghargaan Sopir/ Juru Mudi/ Awak Kendaraan Angkutan Umum Teladan
Input (Dana) Output Terpilihnya Sopir/ Juru Mudi/ Awak Kendaraan Angkutan Umum Teladan Outcome
220 Buah
200 Buah
4,000,000,000
100,749,000
62,446,500 1 Orang
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian 5
Operasional Penertiban Lalu Lintas
Indikator Kinerja 6 Meningkatnya Persentase Pelayanan Angkutan melalui Pemilihan dan Pemberian Penghargaan Sopir/ Juru Mudi/ Awak Kendaraan Angkutan Umum Teladan Input (Dana) Output Tersedianya Operasional Penertiban Lalu Lintas Outcome Meningkatnya Persentase Pelayanan Angkutan dari Penertiban Lalu Lintas
Program Peningkatan Penyediaan Barang Cetak dan Input (Dana) Output Kelayakan Pengoperasian Penggandaan pada UPTD Jumlah Barang Cetak dan Penggandaan yang tersedia pada Kendaraan Bermotor balai KIR UPTD Balai KIR Outcome Persentase Penyediaan Barang Cetak dan Penggandaan pada UPTD balai KIR Penyediaan Jasa Kalibrasi Peralatan Uji Kendaraan Bermotor di UPTD Balai PKB
Meningkatnya Pelayanan Komunikasi, dan Informasi
Jumlah jaringan komunikasi jumlah wartel/warnet terhadap penduduk
Program Pengembangan Pembinaan dan Komunikasi dan Informasi Pengembangan Jaringan Media Massa Komunikasi dan Informasi
Jumlah penyiaran radio/TV lokal
Ket
7
8
616,980,000 1 Keg
157,050,000 1 Paket
Input (Dana) Output Jumlah Ketersediaan Peralatan Uji Kendaraan Bermotor di UPTD Balai PKB yang selesai di kalibrasi Outcome Peralatan Uji Kendaraan Bermotor di UPTD Balai PKB yang siap digunakan
100,000,000
Input (Dana) Output Terlaksananya Pembinaan dan Pengembangan Jaringan Komunikasi dan Informasi
376,700,000
1 Paket
1 Paket
Outcome Persentase Pembinaan dan Pengambangan Jaringan Komunikasi dan Informatika
Jumlah surat kabar Nasional /lokal Website milik pemerintah daerah Pameran/Expo
Target
Pembinaan dan Input (Dana) Pengembangan Sumber Daya Output Jumlah Ketersediaan Pembayaran Tim Monitoring dan Komunikasi dan Informasi Evaluasi POSTEL Outcome Persentase Pembinaan dan Pengembangan Sumber Daya Komunikasi dan Informasi Perencanaan dan Pengembangan Kebijakan Komunikasi dan Informasi
Input (Dana) Output Jumlah Ketersediaan Cellular Network Planning Outcome
236,000,000
350,000,000 1 Kegiatan
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian 5
Indikator Kinerja 6 Persentase Perencanaan dan Pengembangan Kebijakan Komunikasi dan Informasi
Penyelenggaraan Layanan Input (Dana) Pengadaan Secara Elektronik Output Terselenggaranya LPSE (LPSE) Outcome Persentase Penyelenggaraan Layanan Pengadaan Secara Elektronik (LPSE)
Target
Ket
7
8
542,800,000
Penyediaan Akses Internet Pemerintah Kota Pagar Alam
Input (Dana) Output Jumlah Ketersediaan Akses Internet Outcome Persentase Penyediaan Akses Internet
971,745,159
Pembinaan LPP dan penyelenggaraan Radio daerah Besemah FM
Input (Dana) Output Jumlah Ketersediaan TIM Pengelolaan dan Penyelenggaraan Radio Daerah Besemah FM Outcome Persentase Pembinaan LPP dan Penyelenggaraan Radio Besemah FM
326,600,000
Penyediaan Fiber Optic (FO) Input (Dana) Komplek Perkantoran Gunung Output Jumlah Ketersediaan Fiber Optic (FO) Komplek Perkantoran Gare Gunung Gare Outcome Persentase Penyediaan Fiber Optic (FO) Komplek Perkantoran Gunung Gare
23 Orang, 12 Bulan
2,000,050,000 17 Titik
Instalasi Teleconference Pemerintah Kota Pagar Alam Gunung Gare
Input (Dana) Output Jumlah Ketersediaan Instalasi Teleconference Pemerintah Kota Pagar Alam Outcome Persentase Penyediaan Instalasi Teleconference Pemerintah Kota Pagar Alam
600,000,000
Pemeliharaan Akses Internet Pemerintah Kota Pagar Alam
Input (Dana) Output Terpeliharanya Akses Internet Pemerintah Kota Pagar Alam
103,000,000
Outcome Persentase Pemeliharaan Akses Internet Pemerintah Kota Pagar Alam Pembuatan Data Center Pemerintah Kota Pagar Alam
Input (Dana) Output Jumlah Ketersediaan Data Center Pemerintah Kota Pagar Alam
195,000,000
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM
Target
Ket
6 Outcome Persentase Pembuatan Data Center Pemerintah Kota Pagar Alam
7
8
Program Pengkajian dan Pengembangan Sistem Penelitian Bidang Informasi Berbasis GIS Informasi dan komunikasi
Input (Dana) Output Jumlah Ketersediaan Sistem Informasi Berbasis GIS Outcome Persentase Pengembangan Sistem Informasi Berbasis GIS
50,000,000
Program Fasilitasi Pengembangan Wawasan Peningkatan SDM Bidang bagi SDM Radio Daerah Kota Komunikasi dan Informasi Pagar Alam (Study Banding)
Input (Dana) Output Jumlah Ketersediaan Pegawai dan Personil Radio yang mengikuti Study Banding
37,865,000
4
Uraian 5
Indikator Kinerja
1 Paket
15 Orang
Outcome Persentase Pengembangan Wawasan bagi SDM Radio Daerah Kota Pagar Alam
Program Kerja Sama Informasi Dengan Mass Media
Bimbingan Teknis/ Pelatihan e- Input (Dana) Output Arsip dalam Sistem Administrasi Surat Menyurat Jumlah Peserta yang mengikuti Bimbingan Teknis/ Pelatihan eArsip dalam Sistem Administrasi Surat Menyurat Berbasis Berbasis Internet Internet Outcome Persentase Bimbingan Teknis/ Pelatihan e-Arsip dalam Sistem Administrasi Surat Menyurat Berbasis Internet
87,794,000
Bimbingan Teknis Linux dan Input (Dana) Sistem Network Administrator Output Jumlah Peserta yang mengikuti Bimbingan Teknis Linux dan Sistem Network Administrator Outcome Persentase Bimbingan Teknis Linux dan Sistem Network Administrator
30,985,000
Peningkatan Wawasan Bagi Anggota KIM Kota Pagar Alam Melalui Bimbingan Teknis/ Pelatihan Teknis
Input (Dana) Output Jumlah Peserta yang mengikuti Peningkatan Wawasan Bagi Anggota KIM Kota Pagar Alam Outcome Persentase Peningkatan Wawasan Bagi Anggota KIM Kota Pagar Alam Melalui Bimbingan Teknis/ Pelatihan Teknis
27,147,000
Penyebarluasan Informasi Pembangunan Daerah
Input (Dana) Output Jumlah Ketersediaan TIM dan Data Penyebarluasan Informasi Daerah Outcome
193,977,000 17 Orang
SASARAN
KEGIATAN
Uraian
Indikator Kinerja
Target
1
2
3
PROGRAM 4
Uraian 5
Indikator Kinerja 6 Persentase Penyebarluasan Informasi Pembangunan Daerah
Target
Ket
7
8
Pagar Alam, 2015 WALIKOTA PAGAR ALAM,
IDA FITRIATI BASJUNI