PT HUTAMA KARYA (PERSERO) PROGRAM KEMITRAAN DAN BINA LINGKUNGAN LAPORAN KEUANGAN Untuk tahun yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2014 Beserta
LAPORAN AUDITOR INDEPENDEN
DAFTAR ISI Halaman Surat Pernyataan Pengurus PKBL Laporan Auditor Independen Laporan Posisi Keuangan
… … … … … … … … ……………………………………………………
1
Laporan Aktivitas
… … … … … … … … … … … … ……………………………………………………
2
Laporan Arus Kas
… … … … … … … … … … … … ……………………………………………………
3
Catatan Atas Laporan Keuangan Lampiran
… … … … … …………………………………………………… 4-29
PT HUTAMA KARYA (PERSERO) PROGRAM KEMITRAAN DAN BINA LINGKUNGAN LAPORAN POSISI KEUANGAN PER 31 DESEMBER 2014 (Dalam Satuan Rupiah) Catatan ASET Aset Lancar Kas dan setara kas Kas/bank yang dibatasi penggunaannya Piutang: Piutang penyisihan laba kepada BUMN Pembina Piutang pinjaman Mitra Binaan setelah
31 Desember 2014
31 Desember 2013
2.b, 3 2.c, 3
6.105.461.472 860.395.351
5.582.168.232 860.395.351
2.d, 4 2.d, 5
-
-
1.885.558.829 8.851.415.652
3.574.129.086 10.016.692.669
3.480.364.383 (3.480.364.383) -
1.248.703.649 (1.248.703.649) -
8.851.415.652
10.016.692.669
-
-
7.991.020.301 860.395.351 8.851.415.652
9.156.297.318 860.395.351 10.016.692.669
8.851.415.652
10.016.692.669
dikurangi penyisihan piutang Rp496.666.446 dan Rp1.528.226.975 pada tahun 2014 dan 2013 Jumlah Aset Lancar Aset Tidak Lancar Aset Tetap Aset Tetap - Neto Aset lain-lain Pinjaman bermasalah Alokasi penyisihan pinjaman bermasalah Jumlah Aset Tidak Lancar
2.d, 5
JUMLAH ASET LIABILITAS DAN ASET NETO LIABILITAS ASET NETO Aset neto tidak terikat Aset neto terikat Jumlah Aset Neto
2.f, 6 2.f, 6
JUMLAH LIABILITAS DAN ASET NETO
Lihat catatan atas laporan keuangan yang merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari laporan keuangan secara keseluruhan 1
PT HUTAMA KARYA (PERSERO) PROGRAM KEMITRAAN DAN BINA LINGKUNGAN LAPORAN AKTIVITAS UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR PADA TANGGAL 31 DESEMBER 2014 (Dalam Satuan Rupiah) Catatan
31 Desember 2014
31 Desember 2013
99.108.569 165.189.641 264.298.210
150.198.551 91.183.536 241.382.087
-
-
264.298.210
241.382.087
2.h, 10 2.e, 12
227.500.000 1.920.391
25.000.000 21.578.830
2.d, 5
1.200.154.836 1.429.575.227
772.982.053 819.560.883
(1.165.277.017)
(578.178.796)
Aktiva bersih terikat-penyisihan BUMN peduli Aktiva bersih terikat-terbebaskan KENAIKAN /(PENURUNAN) AKTIVA BERSIH TERIKAT KENAIKAN /(PENURUNAN) AKTIVA BERSIH
(1.165.277.017)
(578.178.796)
AKTIVA BERSIH PADA AWAL PERIODE AKTIVA BERSIH PADA AKHIR PERIODE
10.016.692.669 8.851.415.652
10.594.871.465 10.016.692.669
PERUBAHAN ASET NETO TIDAK TERIKAT PENDAPATAN Pendapatan jasa administrasi pinjaman Pendapatan lain-lain JUMLAH PENDAPATAN
2.e, 8 2.e, 9
ALOKASI BUMN PEDULI DAN ASET NETO TERIKAT TEMPORER YANG BERAKHIR PEMBATASANNYA Alokasi dana BUMN peduli Aktiva bersih terikat berakhir pemenuhan program JUMLAH PENYISIHAN
7
JUMLAH PENDAPATAN DAN PENYISIHAN BEBAN DAN PENGELUARAN Penyaluran bina lingkungan Beban administrasi dan umum Beban penyisihan penurunan nilai piutang pinjaman JUMLAH BEBAN DAN PENGELUARAN JUMLAH PENYALURAN, BEBAN, DAN PENGELUARAN KENAIKAN /(PENURUNAN) AKTIVA BERSIH TIDAK TERIKAT PENYISIHAN BUMN PEDULI
Lihat catatan atas laporan keuangan yang merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari laporan keuangan secara keseluruhan 2
PT HUTAMA KARYA (PERSERO) PROGRAM KEMITRAAN DAN BINA LINGKUNGAN LAPORAN ARUS KAS UNTUK TAHUN-TAHUN YANG BERAKHIR PADA TANGGAL 31 DESEMBER 2014 DAN 2013 (Dalam satuan Rupiah) Catatan
31 Desember 2014
31 Desember 2013
2.e, 5 2.e, 8 2.e, 9 2.g, 11 2.h, 10 2.e, 12
988.415.422 99.108.569 165.189.641 (500.000.000) (227.500.000) (1.920.391)
1.770.978.269 1.426.385.329 150.198.551 91.183.536 (25.000.000) (21.578.830)
523.293.241
3.392.166.854
ARUS KAS DARI AKTIVITAS INVESTASI
-
-
ARUS KAS DARI AKTIVITAS PENDANAAN
-
-
523.293.241 5.582.168.232 6.105.461.473
3.392.166.854 2.190.001.378 5.582.168.232
ARUS KAS DARI AKTIVITAS OPERASI Penerimaan dana BUMN pembina Pengembalian pinjaman mitra binaan Pendapatan jasa administrasi pinjaman Pendapatan lain-lain Penyaluran pinjaman kemitraan Penyaluran bina lingkungan Beban administrasi dan umum KAS BERSIH YANG DITERIMA (DIKELUARKAN) UNTUK AKTIVITAS OPERASI
KENAIKAN (PENURUNAN) KAS DAN SETARA KAS KAS DAN SETARA KAS PADA AWAL PERIODE KAS DAN SETARA KAS PADA AKHIR PERIODE
Lihat catatan atas laporan keuangan yang merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari laporan keuangan secara keseluruhan 3
PT HUTAMA KARYA (Persero) PROGRAM KEMITRAAN DAN BINA LINGKUNGAN CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Untuk Tahun Yang Berakhir Pada Tanggal 31 Desember 2014 1.
UMUM a.
Pendirian dan Informasi Kegiatan pelaksanaan Program Kemitraan dan Bina Lingkungan (PKBL) PT Hutama Karya (Persero) telah dimulai sejak tahun 1989, dengan sebutan Pembinaan Pengusaha Golongan Ekonomi Lemah dan Koperasi kemudian pada tahun 1994 dirubah menjadi Pembinaan Usaha Kecil dan Koperasi (PUKK) berdasarkan Keputusan Menteri Keuangan No.316/KMK.016/1994. Program Pemerintah yang bertujuan mendorong kegiatan dan pertumbuhan ekonomi kerakyatan, serta memberdayakan dan mengembangkan kondisi ekonomi, kondisi sosial masyarakat. PT Hutama Karya (Persero) melaksanakan kegiatan ini di lingkungan sekitar wilayah usaha perusahaan, baik di Kantor Pusat dan 7 Wilayah Usaha. Pengelolaan dana Program Kemitraan dan Bina Lingkungan, selanjutnya disebut "PKBL" PT Hutama Karya (Persero) didasarkan pada Peraturan Menteri Negara BUMN No.PER-05/MBU/2007 tanggal 27 April 2007 tentang Program Kemitraan Badan Usaha Milik Negara dengan Usaha Kecil dan Program Bina Lingkungan. Landasan Program Kemitraan dan Bina Lingkungan berdasarkan pada Surat Keputusan Menteri Keuangan No. 316/KMK.016/1994 sebagaimana telah beberapa kali dirubah, Keputusan Menteri Keuangan No.266/KMK.016/1997, Keputusan Menteri Pemberdayagunaan Badan Usaha Milik Negara No. Kep.197/M-PBUMN/1999. Setelah ditinjau kembali, diperlukan suatu tingkat efisiensi dan efektifitas pengelolaannya maka dikeluarkan Surat Kepetusan Menteri BUMN No.236/MBU/2003 tanggal 17 Juni 2003 tentang Program Kemitraan Badan Usaha Milik Negara Dengan Usaha Kecil dan Program Bina Lingkungan. Selanjutnya untuk memberikan landasan Operasional bagi peningkatan pelaksanaan Program Kemitraan BUMN dengan Usaha Kecil dan Program Bina Lingkungan, maka ditetapkan kembali Peraturan Menteri BUMN No. PER. 05/MBU/2007, tanggal 27 april 2007 tentang Program Kemitraan BUMN dengan Usaha Kecil dan Program Bina Lingkungan. Dan terakhir diatur dengan Peraturan Menteri Badan Usaha Milik Negara nomor: PER-08/MBU/2014 tanggal 10 September 2014 tentang Perubahaan Keempat atas Peraturan Menteri Negara Badan Usaha Milik Negara Nomor PER-05/MBU/2007.
b.
Kegiatan Utama Kegiatan utama yang dilakukan oleh PKBL baik di Kantor Pusat mupun kantor Wilayah meliputi kegiatan sebagai berikut: -
c.
Penyaluran Dana Pinjaman Pembinaan (Pendidikan, Promosi/Pameran) Pemberian Bantuan Dana Bina Lingkungan Monitoring Kegiatan Usaha Mitra Binaan Pelaporan Kegiatan PKBL
Susunan Pengurus Unit Program Kemitraan dan Bina Lingkungan (PKBL) PT. Hutama Karya (Persero) adalah organisasi di bawah Divisi Keuangan yang mengelola Program Kemitraan dan Bina Lingkungan yang merupakan program dari organisasi PT Hutama Karya (Persero) yang berada di bawah pengawasan Direktur Keuangan sesuai dengan Permen BUMN No.05/MBU/2007 tanggal 27 April 2007 yang terakhir dirubah dengan Permen BUMN no: 08/MBU/2014 tanggal 10 September 2014 dan Keputusan Direksi No: 155/KPTS/03/2014 tanggal 18 Januari 2014
4
PT HUTAMA KARYA (Persero) PROGRAM KEMITRAAN DAN BINA LINGKUNGAN CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Untuk Tahun Yang Berakhir Pada Tanggal 31 Desember 2014 1.
UMUM (Lanjutan) c.
Susunan Pengurus (Lanjutan) : Anis Anjayani : Mochamad Kosim : Fuat Sri Kuncoro : : -
Pembina Utama (Direktur Keuangan) Pembina Harian (GM Keuangan) Koordinator (SM PKBL) Seksi Evaluasi, Monitoring, Pembinaan Seksi Administrasi d.
Wilayah dan Divisi PT Hutama Karya ( Persero ) berkantor pusat di Jakarta, Jalan Let Jend Haryono M.T Kav 8 Cawang Jakarta Timur 13340, dan pada saat ini perseroan memiliki 7 (tujuh) Wilayah dan 3 (tiga) Divisi. -
Wilayah I Wilayah II Wilayah III Wilayah IV Wilayah V Wilayah VI Wilayah VII
Divisi terdiri dari: - Divisi Jalan dan Jembatan - Divisi Gedung - Divisi EPC 2.
IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI Laporan keuangan disusun sesuai dengan Pedoman Akuntansi Program Kemitraan dan Bina Lingkungan Badan Usaha Milik Negara (PKBL BUMN) yang ditetapkan oleh Menteri Negara Badan Usaha Milik Negara (BUMN) melalui Surat Edaran dengan nomor SE-02/MBU/wk/2012 tentang "Pedoman Akuntansi Program Kemitraan dan Bina Lingkungan (PKBL) Badan Usaha Milik Negara (BUMN)" (SE-02/2012) yang merupakan basis akuntansi yang mengadopsi Standar Akuntansi Keuangan Entitas Tanpa Akuntabilitas Publik (SAK-ETAP). Pedoman ini berlaku sejak 1 Januari 2012. a.
Dasar Penyajian Laporan Keuangan Laporan posisi keuangan menyajikan posisi aset, liabilitas dan aset neto pada tanggal pelaporan. Laporan aktivitas menyajikan jumlah-jumlah laporan pendapatan yang diperoleh dan beban yang terjadi dari kegiatan operasional kemitraan dan bina lingkungan. surplus atau devisit yang terjadi dari selisih antara pendapatan dan beban dibukukan sebagai penambah atau pengurang dana program kemitraan. Laporan arus kas menyajikan laporan arus kas selama periode tertentu dan diklasifikasikan menurut aktivitas operasi, investasi dan pendanaan yang disusun menggunakan metode langsung (direct method ). Mata uang fungsional dan pelaporan yang digunakan untuk penyusunan laporan keuangan adalah mata uang rupiah.
5
PT HUTAMA KARYA (Persero) PROGRAM KEMITRAAN DAN BINA LINGKUNGAN CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Untuk Tahun Yang Berakhir Pada Tanggal 31 Desember 2014 2.
IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI (Lanjutan) a.
Dasar Penyajian Laporan Keuangan (Lanjutan) Catatan atas laporan keuangan memberikan gambaran secara deskriptif atas laporan keuangan yang disajikan secara sistematis atas setiap pos dalam posisi keuangan, laporan aktivitas, dan laporan arus kas.
b.
Kas dan Setara Kas Setara Kas meliputi investasi yang jatuh tempo dalam waktu tiga bulan atau kurang sejak tanggal penempatannya dan tidak dijaminkan maupun dibatasi penggunaannya.
c.
Kas dan Setara Kas Yang Dibatasi Penggunaannya Kas/bank yang dibatasi penggunaannya merupakan kas/bank program bina lingkungan BUMN yang disisihkan untuk kegiatan Bina Lingkungan (BL) BUMN Peduli. Penggunaannya tergantung dari keputusan/ketetapan Kementerian Negara Badan Usaha Milik Negara (BUMN).
d.
Pinjaman yang diberikan Pemberian pinjaman dicatat sebagai piutang yang disajikan dalam laporan keuangan secara bersih, yaitu setelah dikurangi penyisihan penurunan nilai piutang, pada kelompok Aset Lancar. Piutang diklasifikasikan sebagai piutang lancar, kurang lancar, diragukan dan macet. Terhadap kualitas pinjaman kurang lancar, diragukan dan macet dapat dilakukan usaha-usaha pemulihan pinjaman dengan cara penjadwalan kembali (rescheduling ) atau penyesuaian persyaratan (reconditioning ). Terhadap piutang yang sudah diupayakan pemulihannya dengan cara rescheduling dan reconditioning tetapi tidak dapat terpulihkan maka terhadap piutang ini dikategorikan sebagai piutang bermasalah dan dikelompokkan sebagai piutang bermasalah dalam akun aset lain-lain sesuai dengan surat edaran Menteri Negara BUMN nomor: SE-02/MBU/Wk/2012 tentang Penetapan Pedoman Akuntansi PKBL. Pinjaman bermasalah disajikan sebesar nilai pokok pinjaman dikurangi alokasi penyisihan sebesar 100% dari saldo pinjaman bermasalah. Penyisihan Penurunan Nilai Piutang Pinjaman Alokasi penyisihan penurunan nilai piutang pinjaman adalah besarnya penyisihan atas piutang pinjaman yang mungkin tidak tertagih dihitung berdasarkan estimasi kerugian yang tidak dapat ditagih. Alokasi penyisihan penurunan nilai piutang pinjaman diakui saat akhir periode akuntansi dan diukur dan dicatat sebesar estimasi kerugian yang tidak dapat ditagih. Dengan mempertimbangkan karakteristik PKBL maka metode perhitungan yang dipilih adalah secara kolektif berdasarkan prosentase tertentu tingkat ketertagihan (collection ) data historis yang ada (minimal 2 tahun).
6
PT HUTAMA KARYA (Persero) PROGRAM KEMITRAAN DAN BINA LINGKUNGAN CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Untuk Tahun Yang Berakhir Pada Tanggal 31 Desember 2014 2.
IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI (Lanjutan) e.
Pengakuan Penerimaan, Pendapatan, Penyaluran, Beban dan Pengeluaran. Pendapatan Jasa Administrasi Pinjaman diakui secara akrual. Pendapatan Jasa Administrasi Pinjaman diukur dan dicatat berdasarkan nilai yang telah jatuh tempo sesuai dengan kontrak. Jasa administrasi pinjaman diakui secara akrual hanya pada piutang dengan status lancar dan kurang lancar. Alokasi bagian laba dari BUMN pembina diakui pada saat RUPS menetapkan besarnya alokasi laba untuk Program Kemitraan dan Program Bina Lingkungan. Penerimaan pelimpahan dana dari PKBL lain diakui pada saat terjadi transfer dana dari PKBL lain. Sumbangan diakui saat diterima oleh PKBL. Penggantian beban operasional diakui pada saat diterima penggantian dana. Beban dicatat/diakaui dalam Laporan Aktivitas PKBL, sesuai dengan basis yang digunakan yaitu basis akrual, pada saat terjadinya transaksi atau kejadian. Pengakuan bersamaan dengan pengakuan kenaikan liabilitas atau penurunan aset.
f.
Aset Neto Aset Neto diklasifikasikan menjadi Aset Neto Terikat dan Aset Neto Tidak Terikat. Aset Neto Terikat adalah sumber daya yang penggunaanya dibatasi untuk tujuan tertentu atau tidak dapat digunakan untuk kegiatan operasional normal. Aset Neto Tidak Terikat adalah sumber daya yang penggunaannya tidak dibatasi untuk tujuan tertentu.
g.
Dana Pembinaan Dana pembinaan Kemitraan diukur dan dicatat sebesar jumlah dana yang dibayarkan dalam rangka pelaksanaan Pembinaan Kemitraan
h.
Bina Lingkungan Penyaluran dana untuk kegiatan bina lingkungan dicatat sebagai pengurang aset bersih.
3.
KAS DAN SETARA KAS Saldo-saldo Kas dan Setara kas terdiri dari 2014 Program Kemitraan Kas Bank: - PT Bank Mandiri (Persero), Tbk - PT Bank Negara Indonesia (Persero), Tbk - PT Bank Rakyat Indonesia (Persero), Tbk - PT Bank Bukopin, Tbk Jumlah Bank Kemitraan Sub Jumlah Kas dan Bank Program Kemitraan
7
2013 151.734
151.734
1.968.388.849 194.060.625 903.072.141 107.017.526 3.172.539.141
1.207.306.623 246.302.712 998.049.906 95.307.071 2.546.966.312
3.172.690.875
2.547.118.046
PT HUTAMA KARYA (Persero) PROGRAM KEMITRAAN DAN BINA LINGKUNGAN CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Untuk Tahun Yang Berakhir Pada Tanggal 31 Desember 2014 3.
KAS DAN SETARA KAS (Lanjutan) 2014 Program Bina Lingkungan Kas Bank : - PT Bank Mandiri (Persero),Tbk - PT Bank Rakyat Indonesia (Persero), Tbk Jumlah Bank Bina Lingkungan Sub Jumlah Kas dan Bank Program Bina Lingkungan
2013 -
-
317.773.070 2.708.306.682 3.026.079.752
314.763.947 2.822.463.257 3.137.227.204
3.026.079.752
3.137.227.204
2014
2013
Program BUMN Peduli Kas Bank : - PT Bank Rakyat Indonesia (Persero), Tbk
-
-
767.086.197
758.218.333
Sub Jumlah Kas dan Bank Program BUMN Peduli
767.086.197
758.218.333
151.734
151.734
6.965.705.089
6.442.411.849
6.965.856.823
6.442.563.583
Total Bank Kemitraan, Bina Lingkungan dan BUMN Peduli Kas/Bank Yang Dibatasi Penggunaannya
6.965.856.823 860.395.351
6.442.563.583 860.395.351
Jumlah Bank Kemitraan, Bina Lingkungan dan BUMN Peduli
6.105.461.472
5.582.168.232
Jumlah Kas dan Setara Kas
6.105.461.472
5.582.168.232
Jumlah Kas Kemitraan, Bina Lingkungan dan BUMN Peduli Jumlah Bank Kemitraan, Bina Lingkungan dan BUMN Peduli Kas dan Setara Kas sebelum dibatasi penggunaannya
8
PT HUTAMA KARYA (Persero) PROGRAM KEMITRAAN DAN BINA LINGKUNGAN CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Untuk Tahun Yang Berakhir Pada Tanggal 31 Desember 2014 4. PIUTANG PENYISIHAN LABA KEPADA BUMN PEMBINA Piutang penyisihan laba kepada BUMN pembina merupakan selisih alokasi laba tahun berjalan yang ditetapkan sesuai hasil RUPS dengan realisasi alokasi yang diterima, dengan rincian sebagai berikut : 2014
2013
Program Kemitraan Saldo Awal Alokasi Laba berdasarkan RUPS Realisasi Penerimaan Dana Jumlah Program Kemitraan
2014
Program Bina Lingkungan Saldo Awal Alokasi Laba berdasarkan RUPS Realisasi Penerimaan Dana Sub Jumlah Program Kemitraan Jumlah Program Lingkungan
Kemitraan
dan
962.119.470 (962.119.470) 2013
-
808.858.799 (808.858.799) -
-
1.770.978.269 (1.770.978.269)
-
-
Bina
Saldo Awal Alokasi Laba berdasarkan RUPS Realisasi Penerimaan Dana Jumlah Piutang Penyisihan Laba kepada BUMN Pembina
Realisasi penerimaan dana pada tahun 2013 berasal dari alokasi laba Perusahaan pada tahun 2012. Piutang pinjaman mitra binaan merupakan saldo akumulasi pinjaman pokok, outstanding piutang dan outstanding tunggakan, terdiri dari: 2014 Saldo awal (saldo akhir tahun 2013) Pemberian Pinjaman Pelunasan Pinjaman Jumlah Piutang Pinjaman Mitra Binaan
6.351.005.080 500.000.000 (988.415.422) 5.862.589.658
9
2013 7.777.470.003 (1.426.464.923) 6.351.005.080
PT HUTAMA KARYA (Persero) PROGRAM KEMITRAAN DAN BINA LINGKUNGAN CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Untuk Tahun Yang Berakhir Pada Tanggal 31 Desember 2014 4. PIUTANG PENYISIHAN LABA KEPADA BUMN PEMBINA (lanjutan) 2014
2013
Rincian Piutang berdasarkan kategori penerima pinjaman terdiri dari :
5.
Koperasi KUD Usaha Kecil Jumlah Piutang Pinjaman Mitra Binaan
2.834.052.039 3.028.537.619 5.862.589.658
3.358.718.771 2.992.286.309 6.351.005.080
Piutang Pinjaman Mitra Binaan Piutang Pinjaman Mitra Binaan Bermasalah Jumlah Piutang Pinjaman Mitra Binaan
2.382.225.275 3.480.364.383 5.862.589.658
5.102.301.431 1.248.703.649 6.351.005.080
PIUTANG PINJAMAN MITRA BINAAN Akumulasi Piutang Pinjaman Mitra Binaan Tahun 2014 No 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11
-
Wilayah Binaan Riau,Sumbar,Sumut & Aceh Lampung, Bengkulu & Babel DKI-Jakarta & Bodetabek Jawa Barat & Banten Jawa Tengah & Kalimantan Jawa Timur Sulselra Sulteng Bali & Tim-Tim Papua & Maluku Kantor Pusat Jumlah
Akumulasi Pinjaman Pokok 1.198.365.000 403.350.000 282.400.000 1.521.575.000 1.235.607.500 2.100.000 44.600.000 14.000.000 2.257.000.000 35.664.795 9.290.186.000 16.284.848.295
Kategori Lancar Kategori Kurang Lancar Kategori Diragukan Kategori Macet Sub Jumlah Piutang Pinjaman Mitra Binaan
10
Outstanding Piutang 307.715.146 110.030.500 82.913.444 438.708.066 263.990.205 1.000.000 34.920.000 2.926.505 495.370.403 15.000.000 4.110.015.389 5.862.589.658
2014 691.541.262 1.312.940.910 124.259.748 253.483.355
2013 1.765.158.946 273.294.390 2.300.893.501 762.954.594
2.382.225.275
5.102.301.431
PT HUTAMA KARYA (Persero) PROGRAM KEMITRAAN DAN BINA LINGKUNGAN CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Untuk Tahun Yang Berakhir Pada Tanggal 31 Desember 2014 5.
PIUTANG PINJAMAN MITRA BINAAN (lanjutan) 2014
-
Dipindahkan Sub Jumlah Piutang Pinjaman Mitra Binaan Kategori Bermasalah
Jumlah Piutang Pinjaman Mitra Binaan
2013
2.382.225.275 3.480.364.383
5.102.301.431 1.248.703.649
5.862.589.658
6.351.005.080
Saldo Akumulasi Penyisihan Penurunan Nilai Piutang dan Beban Penurunan Nilai Piutang terdiri dari: 2014 Saldo Piutang
Akumulasi Penyisihan Piutang
691.541.262 1.312.940.910 124.259.748 253.483.355 2.382.225.275
15.719.324 207.509.931 20.033.432 253.403.759 496.666.446
(5.925.732) 128.558.442 (644.667.247) (509.471.361) (1.031.505.898)
Piutang Bermasalah
3.480.364.383
3.480.364.383
2.231.660.734
Jumlah
5.862.589.658
3.977.030.829
1.200.154.836
Jumlah Piutang Pinjaman Neto
1.885.558.829
Kualitas Pinjaman Lancar Kurang Lancar Diragukan Macet Jumlah
Umur Piutang s.d 30 Hari >31 hari s/d 180 hari >181 hari s/d 270 hari >270 hari
Beban Penyisihan
2013 Saldo Piutang
Akumulasi Penyisihan Piutang
1.765.158.946 273.294.390 2.300.893.501 762.954.594 5.102.301.431
21.620.213 78.951.488 664.700.679 762.954.594 1.528.226.975
(5.845.017) 53.645.133 632.074.991 59.498.481 739.373.588
Piutang Bermasalah
1.248.703.649
1.248.649.019
33.608.465
Jumlah
6.351.005.080
2.776.875.994
772.982.053
Jumlah Piutang Pinjaman Neto
3.574.129.086
Kualitas Pinjaman Lancar Kurang Lancar Diragukan Macet Jumlah
Umur Piutang s.d 30 Hari >31 hari s/d 180 hari >181 hari s/d 270 hari >270 hari
11
Beban Penyisihan
PT HUTAMA KARYA (Persero) PROGRAM KEMITRAAN DAN BINA LINGKUNGAN CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Untuk Tahun Yang Berakhir Pada Tanggal 31 Desember 2014 5.
PIUTANG PINJAMAN MITRA BINAAN (lanjutan) 2014 Piutang mitra binaan berdasarkan wilayah Riau, Sumbar, Sumut & Aceh Lampung, Bengkulu & Babel DKI-Jakarta & Bodetabek Jawa Barat & Banten Jawa Tengah & Kalimantan Jawa Timur Sulselra Sulteng Bali & Tim-Tim Papua & Maluku Kantor Pusat
2013
307.715.146 110.030.500 82.913.444 438.708.066 263.990.205 1.000.000 34.920.000 2.926.505 495.370.403 15.000.000 4.110.015.389
316.995.452 110.030.500 82.913.444 352.121.652 353.669.445 2.100.000 34.920.000 2.926.505 360.499.227 15.000.000 4.719.828.855
Jumlah
5.862.589.658
6.351.005.080
Dikurangi: Penyisihan Penurunan Nilai
(3.977.030.829)
(2.776.875.994)
Jumlah Neto
1.885.558.829
3.574.129.086
Rincian piutang pinjaman mitra binaan adalah sebagai berikut: 2014 Mitra Binaan Riau,Sumbar,Sumut & Aceh Kopkar HK - Sumbar Sulaeman Zulinar, Masri, Pariaman Padang M Idris Saad, Pariaman Padang Bengkel Naro, Padang Andika Perabot, Padang Andika Perabot, Padangn - 2 Kedai yolanda, Padang F2C M Anwar 2, Padang Jumlah
575.000 2.923.000 1.938.000 1.969.500 427.500 5.000.000 4.697.000 4.516.500 22.046.500
12
2013 575.000 2.923.000 1.938.000 1.969.500 427.500 5.000.000 4.697.000 4.516.500 22.046.500
PT HUTAMA KARYA (Persero) PROGRAM KEMITRAAN DAN BINA LINGKUNGAN CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Untuk Tahun Yang Berakhir Pada Tanggal 31 Desember 2014 5.
PIUTANG PINJAMAN MITRA BINAAN (Lanjutan) 2014 Mitra Binaan Riau,Sumbar,Sumut & Aceh (Lanjutan) Jumlah dipindahkan UD serumpun 2, Padang Zulya service, Pekan Baru Timbul Jaya, Padang Panjang Percetakan Adri, Padang Cipta Perabot, Padang RM Kencana Baru, Padang Usaha Kerupu Merah, Padang Penjahit Husni, Padang RM Tenda Biru, Pekan Baru Kedai Karya Muda, Padang Usaha Bedak Dingin Oasis, Padang Kasmawarni, Padang CV Putra Kuansing - Tj Kuantan Interior Dekorasi Rahmat - Pekan Baru Toko Mintuo - Pekan Baru CV Zulya Sentosa, Pekan Baru Usaha Bedak Dingin Oasis, Padang FA & FA Depot air isi ulang Interior Dekorasi Rahmat - Pekan Baru PD faiz, Padang Jumlah Piutang Mitra Binaan Riau, Sumbar, Sumut & Aceh
22.046.500 3.985.000 1.685.000 20.000.000 20.000.000 20.000.000 20.000.000 16.050.000 6.920.000 1.226.500 10.408.000 8.362.443 35.560.000 40.000.000 7.280.893 124.346 28.773.375 3.633.089 41.660.000 -
22.046.500 3.985.000 1.685.000 20.000.000 20.000.000 20.000.000 20.000.000 16.050.000 6.920.000 1.226.500 10.408.000 8.890.001 35.560.000 40.000.000 7.280.894 124.342 28.773.375 1.526.385 9.469.454 43.050.001 -
307.715.146
316.995.452
2014 Mitra Binaan Lampung, Bengkulu & Babel Kopkar Bina Sejahtera Lampung CV Satkar Kujang Utama, Lampung Ny Rianawati, Bandar Lampung Mansyur Percetakan, Bandar Lampung Nanik Syamsiah, Warung Sembako Nurhayati, Pedagang Sembako Batin Ratu, Pedagang Sembako Jumlah
31.943.000 5.000.000 500.000 9.500.000 7.500.000 7.500.000 7.500.000 69.443.000
13
2013
2013
31.943.000 5.000.000 500.000 9.500.000 7.500.000 7.500.000 7.500.000 69.443.000
PT HUTAMA KARYA (Persero) PROGRAM KEMITRAAN DAN BINA LINGKUNGAN CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Untuk Tahun Yang Berakhir Pada Tanggal 31 Desember 2014 5.
PIUTANG PINJAMAN MITRA BINAAN (Lanjutan) 2014 Mitra Binaan Lampung, Bengkulu & Babel (lanjutan) Jumlah dipindahkan Jumaidi, Usaha Angkutan Barang Setiawati Arifin, Warung Sembako Lampung Wieiwek Indriani SE, Petani Singkong Tukini, Pedangan Sembako Jumlah Piutang Mitra Binaan Lampung, Bengkulu & Babel
69.443.000 15.000.000 10.450.000 7.637.500 7.500.000
69.443.000 15.000.000 10.450.000 7.637.500 7.500.000
110.030.500
110.030.500
2014 Mitra Binaan DKI-Jakarta & Bodetabek KSU - Klender Jakarta CV Widya Karya Yasa, Jakarta Kusnipah Catering - Jakarta Citrawady - Pondok Gede Jakarta Ovasa Collection - Jakarta Juan Collection , Jakarta Citra Busana - Pondok Gede Bekasi Toko meubel Jerami - Pd Gede Bekasi Usaha Meubel Jepara "Mirza" - Jakarta Usaha Jok Kendaraan "ISLAMIDAR" - Jakarta RM Emen Maman S - Jakarta Nurhadi, Kantin HK Jakarta UD Sarana Pratama Jakarta Jumlah Piutang Mitra Binaan DKI Jakarta & BODETABEK
2013
2013
15.740.000 2.400.000 1.500.000 5.950.000 9.583.333 10.000.000 1.360.000 4.545.000 1.250.000 10.000.000 9.166.666 1.418.445 10.000.000
15.740.000 2.400.000 1.500.000 5.950.000 9.583.333 10.000.000 1.360.000 4.545.000 1.250.000 10.000.000 9.166.666 1.418.445 10.000.000
82.913.444
82.913.444
2014
2013
Mitra Binaan Jawa Barat & Banten Kop. Petani Demplot (KBMT) Rabbani Asep Supriyatna Dadang Suherlan Suwaji Jumlah
77.415.000 3.636.250 4.500.900 15.758.000 101.310.150
14
77.415.001 3.636.251 5.910.001 16.364.001 103.325.254
PT HUTAMA KARYA (Persero) PROGRAM KEMITRAAN DAN BINA LINGKUNGAN CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Untuk Tahun Yang Berakhir Pada Tanggal 31 Desember 2014 5.
PIUTANG PINJAMAN MITRA BINAAN (Lanjutan) 2014 Mitra Binaan Jawa Barat & Banten (lanjutan) Jumlah dipindahkan Nurdin Nurani Ihsan Ariep Suparman Aam Amalia Siti Rohmah Yoyon Haryono Tatang Suparman Hadi Priatna Kusuma Hadi Priatna Kusuma Awan Rukmawan Diding Soemardi Ali Koswara Nuryani Handayani Cecep Suryadi Opik Mochammad Said Sukarman Onal Suparto Sarnadi Maslamran CV . Jati Lestari Yudha Arfian (Pindahan dari Kantor Pusat) Jumlah Piutang Mitra Binaan Jawa Barat & Banten
2013
101.310.150 11.820.000 607.000 1.365.000 7.880.000 3.790.000 93.939.394 10.606.100 2.425.000 2.425.000 28.787.872 18.181.808 16.666.675 9.090.925 18.181.808 103.333.334 8.298.000
103.325.254 11.820.001 910.000 2.274.000 9.092.001 4.547.501 9.090.926 18.181.851 19.697.002 4.243.002 3.940.002 12.727.401 40.909.090 36.363.610 20.454.552 18.181.826 36.363.633 -
438.708.066
352.121.652
2014
2013
Mitra Binaan Jawa Tengah & Kalimantan KSU - Hardjosoediro UD Putra Perdana, Semarang CV Mitra Semarang Singht Dis Rental Pramujiono, Semarang Tafsiatun Mirok, Semarang Edi Praseno UD Putra kedaton, Semarang Jumlah
320.000 3.000.000 9.999.980 4.300.000 6.250.000 7.500.000 8.166.700 39.536.680
15
320.001 3.000.000 9.999.980 4.300.000 6.250.000 7.500.000 8.666.700 7.660.000 47.696.681
PT HUTAMA KARYA (Persero) PROGRAM KEMITRAAN DAN BINA LINGKUNGAN CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Untuk Tahun Yang Berakhir Pada Tanggal 31 Desember 2014 5.
PIUTANG PINJAMAN MITRA BINAAN (Lanjutan) 2014
2013
Mitra Binaan Jawa Tengah & Kalimantan (lanjutan) Jumlah dipindahkan UD Mitra Lancar, Semarang Sunaryo, Semarang UD Barokah, Solo Bengkel Mandiri, Semarang CV Ilham Andi Karya, Semarang UD Sinar jaya , Demak Burhanudin, Solo CV Sinar Jaya, Demak DIBB'S Sell, Semarang Studio Musik EDP, Semarang Soto Pa Yud, Semarang Leli Anita UD Dagang Jaya Alfa Collection C7 Art & Design Tiga Dara - Siti Fatonah, Semarang Toko Naufal, Semarang Fitriyanti, Semarang Laundry Hayam Wuruk Yuana Ma'rifat, Omahe Nabil Distro, Semarang Ayu Rent, Semarang Asri Property, Semarang Tk Dany, Semarang Trans Warnet, Kalbar Bengkel S Isbandi, Semarang D & H Frozen Food, Yogyakarta UD Putra Galunggung, Semarang UD Putra Griyani, Semarang Risma Collection, Semarang Jumlah
39.536.680 8.000.000 4.575.000 6.022.600 412.200 6.325.050 18.650.000 2.000.000 6.940.650 1.229.450 6.025.450 7.700.000 9.000.000 2.424.000 1.219.625 15.000.000 9.298.500 32.724.000 17.000.000 23.596.000 12.000.000 1.875.000 2.250.000 4.520.000 238.324.205
16
47.696.681 8.000.000 4.575.000 6.022.600 412.200 7.619.000 6.325.050 18.650.000 2.000.000 9.000.000 6.940.650 7.529.451 6.025.451 7.700.001 8.500.000 9.000.000 8.787.001 1.219.626 15.000.000 9.298.501 15.155.001 32.724.001 588.251 22.600.000 23.596.000 12.000.001 3.750.001 4.500.001 4.520.001 309.734.469
PT HUTAMA KARYA (Persero) PROGRAM KEMITRAAN DAN BINA LINGKUNGAN CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Untuk Tahun Yang Berakhir Pada Tanggal 31 Desember 2014 5.
PIUTANG PINJAMAN MITRA BINAAN (Lanjutan) 2014
2013
Mitra Binaan Jawa Tengah & Kalimantan (lanjutan) Jumlah dipindahkan Penjahit Busana Nina, Semarang Bengkel Dia Rizky Motor, Semarang Amanah Rental , Semarang Jumlah Piutang Mitra Binaan Jawa Tengah dan Kalimantan
238.324.205 6.666.000 9.000.000 10.000.000
309.734.469 7.878.001 9.000.001 27.056.974
263.990.205
353.669.445
2014 Mitra Binaan Jawa Timur Kop. Primer Aneka Karya Taruna Jumlah Piutang Mitra Binaan Jawa Timur
2013 1.000.000 1.000.000
2014 Mitra Binaan Sulselra Kop Primkopabri, Ujung Pandang KUD Sinar Pagi, Kendari KUD - Tuara Kendari KUD - Ngofaklaha Kie Besi Ternate Hamzah Darsono, Wajo PT Livan Jaya Permai, Ujung Pandang Jumlah Mitra Binaan Sulselra
2013
6.500.000 2.400.000 2.800.000 3.200.000 20.000 20.000.000 34.920.000 2014
Mitra Binaan Sulteng Kopkar HK Cab XI - Palu Perusahaaan Bordir & Rajut "Yunyan", Palu Perush Meubel Sofa "Muzakar", Palu Perush Meubel & Jok "Likanas", Palu Jumlah Piutang Mitra Binaan Sulteng
6.500.000 2.400.000 2.800.000 3.200.000 20.000 20.000.000 34.920.000 2013
9.905 958.300 958.300 1.000.000 2.926.505
17
2.100.000 2.100.000
9.905 958.300 958.300 1.000.000 2.926.505
PT HUTAMA KARYA (Persero) PROGRAM KEMITRAAN DAN BINA LINGKUNGAN CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Untuk Tahun Yang Berakhir Pada Tanggal 31 Desember 2014 5.
PIUTANG PINJAMAN MITRA BINAAN (Lanjutan) 2014 Mitra Binaan Bali & Tim-Tim Korps Pegawai Negeri - Tri Upadana Bali Koperasi Seniman Perak Guwang KUD Naroman Kecamatan Opa Tim -Tim KUD Sabi Kecamatan Opa Opa, Tim - Tim Perusahaan Tahu "Panji Kartika" Bali CV Mustika, Bali Kursus Mengemudi "CV IDA", Bali UD Pande Makmur, Bali UD Tamansari Sempidi, Bali CV Indah Jati, Kupang Kios Anugrah, Kupang UD Sinar Jaya Motor, Tuban UD Bali Wangi, Denpasar UD Tunas Baru 2, Denpasar UD Manayun , Denpasar Aditamaya Ukiran, Denpasar UD Tut Ayu, Kamasan Gianyar Warung Bayuh Sari, Badung UD Dicky Surya Motor, Tabanan UD Ayu Mirah, Denpasar Yunda Jaya Puzzle, Badung Coin Antik, Gianyar Coin Cantik (Ida Bagus Putu Marka) Dedy Agung (Beauty Salon), Denpasar Pengrajin Perak (Ni Wayan Sukastini) Warung Bu Jro - Adiyadnya, Denpasar Warung Isi Ulang (Ketut Suniasa), Denpasar UD Sari Dana (Susi Artini), Samsam Tabanan UD Keris Pusaka - I Made Ngaplen, Gianyar Toko Bintang Jaya - Ni Made Sudarmi Ni Wayan Sudiani/AA Ngurah Adiyadna I Wayan Berata (Penyosohan Beras) I Gede Sumastika Ni Wayan Periyatni Kuswanto Jumlah
18
234.000 10.856.048 2.000.000 1.250.000 3.748.000 2.949.750 1.547.500 8.888.000 5.680.750 2.423.000 2.500.700 4.022.855 13.749.900 2.150.000 4.193.100 4.194.800 11.330.000 13.669.000 6.872.000 17.578.000 12.200.000 45.452.000 5.240.000 45.452.000 5.152.000 14.285.000 25.532.000 12.120.000 4.242.000 2.300.000 18.180.000 18.180.000 46.968.000 375.140.403
2013 234.001 28.787.873 2.000.001 1.250.001 3.748.001 2.949.751 1.547.501 8.888.001 5.680.751 2.423.001 2.500.701 4.022.856 13.749.901 2.150.001 4.193.101 4.194.801 11.330.001 13.669.001 6.872.001 17.578.001 12.200.001 5.370.001 9.800.001 6.061.001 15.000.000 25.532.001 8.121.970 31.815.001 7.575.001 28.535.001 36.360.001 36.360.001 360.499.227
PT HUTAMA KARYA (Persero) PROGRAM KEMITRAAN DAN BINA LINGKUNGAN CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Untuk Tahun Yang Berakhir Pada Tanggal 31 Desember 2014 5.
PIUTANG PINJAMAN MITRA BINAAN (Lanjutan) 2014
2013
Mitra Binaan Bali & Tim-Tim (lanjutan) Jumlah dipindahkan CV. Catur Putra Perksa (I Nym Alit Subawa) CV. Paratualang Indo (Maruta Kencana Sunu) Penjahit Wahyu Daryanto I Wayan Surapati, Denpasar Jumlah Piutang Mitra Binaan Bali & Tim-Tim
375.140.403 47.615.000 47.615.000 10.000.000 15.000.000 495.370.403 2014
Papua & Maluku Koperasi Sapta Taruna PU Irian Jaya Jumlah Piutang Mitra Binaan Papua & Maluku
15.000.000
15.000.000
15.000.000
10.100.000 6.150.000 13.000.000 4.200.000 64.285.000 3.570.250 10.000.000 10.000.000 13.720.000 150.000.000 551.111.080 479.167.000 408.333.334 941.666.667 20.000.000 22.640.000 6.192.000 3.050.000 5.970.000 2.723.155.331
19
2013
15.000.000
2014 Mitra Binaan Kantor Pusat KUD - Payung Mas Jambi KUD - Maro Sebu Ulu Jambi KUD - Marga Jaya Jambi Koperpu Dep PU - Jakarta (1) Koperpu Dep PU - Jakarta (2) Kop Pemuda Kresma "15" - Jakarta Kop Amanah - Bekasi Koperasi Primer Jaya Sentosa - Bogor Kopkar HK Pusat - Jakarta Kop Syariah Al Amin (gerai Mikro) KSU - Maju Sejahtera Ikan Nila KSP - Syariah Berkah Group Ikan Lele BMT Hidayah, Kaca Ukir BMT Hidayah, Shuttle Cok & Buah Naga Koperasi Adhitama, Batik Tenun Bali A Kadim, Jakarta Abdul Azis, Jakarta Accessories RT, Ny Indrarty K - Jakarta Agus Tris Suseno Ali Imron Jumlah
360.499.227 360.499.227
2013 10.100.000 6.150.000 13.000.000 4.200.000 64.285.000 3.570.250 10.000.000 10.000.000 18.720.001 150.000.000 551.111.100 479.167.010 408.333.344 941.666.687 541.655.683 20.000.000 22.640.001 6.192.000 3.050.001 5.970.001 3.269.811.078
PT HUTAMA KARYA (Persero) PROGRAM KEMITRAAN DAN BINA LINGKUNGAN CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Untuk Tahun Yang Berakhir Pada Tanggal 31 Desember 2014 5.
PIUTANG PINJAMAN MITRA BINAAN (Lanjutan) 2014 Mitra Binaan Kantor Pusat (Lanjutan) Jumlah dipindahkan Amir Sofiyan, Bekasi Apriyanti / Kuswahyono Hadi Ardaneli Asad Sudarisman, Depok Cipto Sukimo CV Bhina Sana Kuarga, Jakarta Dave Ariant, Jakarta Diah Rachmawati Dina Nurdiana Donald LD Hangunsong, Jakarta Edy Chandra, Jakarta Endang Supena, Depok FX Satya Widiarsa, Cibinong Gula Merah, Agus Sunardi Jakarta H Kusnadi Jakarta H Mufti Badarudin, Jakarta Hermanto, tangerang Hj Elli Suhartini Jakarta Holifah, Bekasi (Sri Raharjo) Itjih Sudarsih Joko Purwanto Kunto Daru Tjahyono M Nur Firdaus, Jakarta Mirza Nur Setiawati Miswar Masri Mulyono, Bekasi Muryanto Nuraini, Jakarta (RINI WULANDARI) Nuzulah, Jakarta Ny Ade Mutia Magehana, Bogor Ny Dra. Nia Kania W, Bekasi Ny Endang Widiastuti, Jakarta Ny Masturoh, Bekasi Ny Sri Adnowiyah, Jakarta Jumlah
2.723.155.331 16.310.000 45.440.000 43.935.000 4.520.000 45.500.000 15.000.000 4.520.000 8.788.000 4.825.000 20.000.000 23.480.000 3.514.635 19.394.000 50.000.000 15.400.000 320.998 10.000.000 20.000.000 3.940.000 16.340.000 3.560.000 26.690.000 50.000.000 50.000.000 30.240.000 25.680.000 28.766.000 10.000.000 5.000.000 20.000.000 5.700.000 5.000.000 13.850.000 3.810.000 3.372.678.964
20
2013 3.269.811.078 16.310.000 46.960.001 43.935.001 4.520.001 50.000.001 15.000.000 4.520.000 8.788.001 12.109.001 20.000.000 23.480.001 3.514.636 19.394.001 50.000.001 15.400.001 6.400.999 10.000.000 20.000.000 3.940.001 16.340.001 3.560.001 26.690.001 50.000.000 50.000.001 33.280.001 25.680.001 28.766.001 10.000.000 5.000.001 20.000.000 5.700.000 5.000.000 13.850.000 3.810.000 3.941.758.732
PT HUTAMA KARYA (Persero) PROGRAM KEMITRAAN DAN BINA LINGKUNGAN CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Untuk Tahun Yang Berakhir Pada Tanggal 31 Desember 2014 5.
PIUTANG PINJAMAN MITRA BINAAN (Lanjutan) 2014 Mitra Binaan Kantor Pusat (Lanjutan) Jumlah dipindahkan Ny Sri Yanti, Cimanggis Ny Tri Aryani, Bekasi Ny Tuminah, Bekasi Obing Sudrajat, Bogor Ocid Anwar Rosid Ocid Anwar Rosid Pempek, Ny Nurhazizah Jakarta Pempek, Ny Nurhazizah Jakarta Penjahit Riyan Jakarta Produksi Roti, Gusti Ibrahim Jakarta Ragil Suyono, jakarta Rasmu, Jakarta Rental DVD, Ahmad Sutikno Jakarta Risco Siamullah, jakarta Rita Djubaedah Rizal Kurtubi, Depok Rohim, Depok Rohmanul Ariep Jakarta RR Sri tari Rahayu Ruddy Kadarmawan Setiyanto W Maetosubroto, jakarta Siti Nurhayati, Bekasi Sri Agus Aprilianto Sri Purwaningsih Subagio Subandi, Jakarta Sugiyanto Suhandoko Suhandoko Susilo Hadi Sutomo, Bogor Suwondo Hari Wibowo, Jakarta Suyanto, Jakarta Tamsir, Depok Jumlah
3.372.678.964 10.000.000 4.700.000 4.520.000 15.237.500 10.000.000 50.000.000 1.415.000 14.465.000 6.000.000 4.200.000 18.000.000 5.000.000 22.640.000 33.280.000 7.585.000 23.710.000 6.700.000 30.240.000 8.960.000 20.000.000 478.000 19.440.000 21.320.000 20.000.000 10.280.000 6.540.000 50.000.000 25.688.000 5.000.000 10.000.000 19.385.000 11.405.000 3.868.867.464
21
2013 3.941.758.732 10.000.000 4.700.000 4.520.000 33.477.501 10.000.001 50.000.001 1.415.000 14.465.000 6.000.000 4.200.000 800.001 18.000.000 5.000.000 22.640.001 33.280.001 7.585.001 23.710.001 6.700.001 30.240.001 8.960.001 20.000.000 478.000 22.480.001 21.320.001 5.033.601 20.000.000 11.492.001 6.540.001 50.000.001 25.688.001 5.000.000 10.000.000 19.385.000 11.405.001 4.466.272.851
PT HUTAMA KARYA (Persero) PROGRAM KEMITRAAN DAN BINA LINGKUNGAN CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Untuk Tahun Yang Berakhir Pada Tanggal 31 Desember 2014 5.
PIUTANG PINJAMAN MITRA BINAAN (Lanjutan) 2014 Mitra Binaan Kantor Pusat (Lanjutan) Jumlah dipindahkan Tarjo, Jakarta Toko Nabila, Waru Yudoro Jakarta Tomie Windarto, Bekasi Triyatno, Bekasi UD Simaguci Collection, jakarta Umiyati Usaha Bengkel Motor SA - Jakarta Usaha Suplier, Hedimaryanto, Jakarta Wan Risca Noevel, Jakarta Yasmin Jakarta Yudha Arfian Yuliyanti, Bekasi Jumlah Piutang Mitra Binaan Kantor Pusat JUMLAH PIUTANG MITRA BINAAN
6.
2013
3.868.867.464 20.000.000 10.000.000 54.356.000 30.000.000 4.665.000 17.920.000 8.170.170 5.423.000 6.667.000 30.000.000 56.441.000
4.466.272.851 20.000.000 10.000.000 56.441.001 30.000.001 4.665.000 22.480.001 8.170.170 5.423.000 6.667.000 30.000.001 3.268.829 56.441.001
4.110.015.389
4.719.828.855
5.862.589.658
6.351.005.080
ASET NETO Aset Neto terdiri dari aset neto tidak terikat dan aset neto terikat. Aset neto tidak terikat adalah sumber daya yang tidak dibatasi penggunaannya, sedangkan aset neto terikat adalah sumber daya yang penggunaannya dibatasi untuk tujuan tertentu, dengan rincian sebagai berikut: 2014 1 Aset Neto Tidak Terikat Saldo Awal Kenaikan (Penurunan) Aset Neto Tidak Terikat Saldo Akhir Aset Neto Tidak Terkait 2 Aset Neto Terikat Saldo Awal Kenaikan (Penurunan) Aset Neto Terikat Saldo Akhir Aset Neto Terikat Jumlah Aset Neto
22
2013
9.156.297.318
9.734.476.114
(1.165.277.016)
(578.178.796)
7.991.020.301
9.156.297.318
860.395.351 860.395.351
860.395.351 860.395.351
8.851.415.652
10.016.692.669
PT HUTAMA KARYA (Persero) PROGRAM KEMITRAAN DAN BINA LINGKUNGAN CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Untuk Tahun Yang Berakhir Pada Tanggal 31 Desember 2014 6.
ASET NETO (lanjutan) Rincian Kenaikan (Penurunan) Aset Neto Terikat 2014 Penyisihan untuk BUMN Peduli Saldo Awal Penyisihan untuk BUMN PeduliAlokasi Laba BUMN Pembina Penyisihan untuk BUMN PeduliPendapatan Bina Lingkungan Sub Jumlah Penyisihan Realisasi Penyaluran Aset Neto Terbebaskan dari pembatasan Aset Neto Terikat Terbebaskan
1.315.025.022
1.315.025.022
-
-
1.315.025.022
1.315.025.022
(1.315.025.022) (1.315.025.022)
(1.315.025.022) (1.315.025.022)
-
-
Kenaikan (Penurunan) Aset Neto Terikat 7.
2013
ALOKASI DANA BUMN PEDULI 2014 Program Bina Lingkungan Saldo awal Alokasi Laba menurut keputusan RUPS yang Jasa Giro Dana Tersedia Alokasi Dana BUMN Peduli 30%
9.
2013 -
1.996.814.673 1.108.858.799 70.635.671 3.176.309.143 -
ALOKASI BAGIAN LABA DARI BUMN PEMBINA Alokasi bagian laba dari BUMN Pembina terdiri dari : 2014 Program Kemitraan Alokasi Laba menurut Keputusan RUPS Program Bina Lingkungan Alokasi Laba menurut Keputusan RUPS Jumlah Alokasi Bagian Laba dari BUMN Pembina
23
2013 -
-
-
-
-
-
PT HUTAMA KARYA (Persero) PROGRAM KEMITRAAN DAN BINA LINGKUNGAN CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Untuk Tahun Yang Berakhir Pada Tanggal 31 Desember 2014 8.
PENDAPATAN JASA ADMINISTRASI PINJAMAN Merupakan pendapatan jasa administrasi pinjaman yang diperoleh PKBL secara keseluruhan terdiri dari : 2014
9.
2013
Sumatera Barat/Riau Lampung DKI Jakarta Jawa Barat Kaltim & Jawa Tengah Bali Papua Kantor Pusat
1.383.346 23.488.293 11.923.366 28.765.000 33.548.564
3.278.800 24.925.122 8.380.515 31.317.500 82.296.614
Jumlah Pendapatan Jasa Administrasi Pinjaman
99.108.569
150.198.551
PENDAPATAN LAIN-LAIN 2014 Rincian pendapatan lain-lain terdiri dari : Program Kemitraan Pendapatan Bunga Jasa Giro Program Bina Lingkungan Pendapatan Bunga Jasa Giro
2013
39.259.769
20.547.865
49.015.675
59.372.634
Program BUMN Peduli Pendapatan Bunga Jasa Giro Jumlah Pendapatan Bunga Jasa Giro
9.146.864 97.422.308
11.263.037 91.183.536
Pengembalian Saldo Dana Program BUMN Peduli
67.767.333
-
Jumlah Pendapatan Lain-lain
165.189.641
91.183.536
24
PT HUTAMA KARYA (Persero) PROGRAM KEMITRAAN DAN BINA LINGKUNGAN CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Untuk Tahun Yang Berakhir Pada Tanggal 31 Desember 2014 10.
PENYALURAN BINA LINGKUNGAN Dana Program Bina Lingkungan yang telah disalurkan terdiri dari : 2014
2013
Program Bantuan Bencana Alam Program Bantuan Pendidikan dan Pelatihan Program Sarana dan Prasarana Umum Program Bantuan Sarana Ibadah Program Bantuan Peningkatan Kesehatan Sub Jumlah Program Bantuan BUMN Peduli
25.000.000 150.000.000 52.500.000 227.500.000 -
15.000.000 10.000.000 25.000.000 -
Jumlah Penyaluran Bina Lingkungan
227.500.000
25.000.000
227.500.000 227.500.000 227.500.000
25.000.000 25.000.000 25.000.000
Penyaluran dana program Bina Lingkungan diberikan ke wilayah: DKI Jakarta Bodetabek Sub Jumlah Bina Lingkungan BUMN Jumlah Penyaluran Bina Lingkungan 11. PENYALURAN KEMITRAAN BINAAN 2014 Penyaluran Kemitra Binaan terdiri dari : Pinjaman Terdiri dari : Usaha Kecil Koperasi Sub Jumlah Penyaluran Kemitraan Dana Pembinaan Jumlah penyaluran
500.000.000 500.000.000 500.000.000
25
2013
-
PT HUTAMA KARYA (Persero) PROGRAM KEMITRAAN DAN BINA LINGKUNGAN CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Untuk Tahun Yang Berakhir Pada Tanggal 31 Desember 2014 12.
BEBAN ADMINISTRASI DAN UMUM 2014 Penyaluran Kemitra Binaan terdiri dari : Program Kemitraan Beban Pembinaan dan survey Beban Administrasi dan umum Sub Jumlah Program Kemitraan
13.
2013
1.210.391 1.210.391
6.696.891 6.696.891
Program Bina Lingkungan Beban Pembinaan dan survey Beban Administrasi dan umum Sub Jumlah Program Bina Lingkungan
431.000 431.000
12.076.332 12.076.332
Program BUMN Peduli Beban Administrasi dan umum Sub Jumlah Program BUMN Peduli
279.000 279.000
2.805.607 2.805.607
Jumlah Beban Survey Jumlah Beban Administrasi
1.920.391
21.578.830
Jumlah Beban Survey dan Administrasi
1.920.391
21.578.830
KINERJA PKBL - PROGRAM KEMITRAAN Penilaian Kinerja PKBL berdasarkan Keputusan Menteri BUMN No.Kep.100/MBU/2002 tanggal 4 Juni 2002 mencakup Program Kemitraan dengan Indikator Tingkat Efektifitas penyaluran dan Tingkat Kolektibilitas Pengembalian Pinjaman,sedangkan Program Bina Lingkungan tidak dinilai kinerjanya Tingkat efektivitas penyaluran dana dihitung dengan cara membagi jumlah dana yang disalurkan dengan jumlah dana yang tersedia. Jumlah dana yang disalurkan adalah seluruh dana yang disalurkan kepada usaha kecil dan Koperasi dalam tahun yang bersangkutan yang terdiri dari pinjaman modal kerja. sedangkan jumlah dana yang tersedia terdiri dari saldo awal periode ditambah dengan pengembalian pinjaman (pokok ditambah bunga) dan pendapatan bunga. Tabel daftar penilaian tingkat penyerapan dana kemitraan Penyerapan % Skor
> 90 3
85 s.d 90 2
26
80 s.d 85 1
< 80 0
PT HUTAMA KARYA (Persero) PROGRAM KEMITRAAN DAN BINA LINGKUNGAN CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Untuk Tahun Yang Berakhir Pada Tanggal 31 Desember 2014 13.
KINERJA PKBL - PROGRAM KEMITRAAN (lanjutan) Pada tahun 2014 sesuai dengan surat dari Menteri Badan Usaha Milik Negara no: S-723/MBU/2013 tanggal 3 Desember 2013 tentang Kinerja Program Kemitraan Tahun 2013, maka penyerapan di bawah 80% memperoleh skor 0 Tingkat efektifitas penyaluran dana dihitung dengan cara : Jumlah dana yang disalurkan Jumlah dana yang tersedia
x
100% 2014
Penyaluran Usaha Kecil Koperasi Dana Pembinaan Jumlah penyaluran Mitra Binaan
500.000.000 500.000.000
Saldo Awal Alokasi Laba Yang Diterima Pengembalian Pinjaman Pokok Pengembalian Jasa Administrasi Penerimaan Jasa Giro Jumlah dana Yang Tersedia
2.538.330.252 988.415.428 99.108.569 97.422.308 3.723.276.557
2013
288.870.878 662.119.470 1.426.464.923 150.198.551 10.676.430 2.538.330.252
Tingkat efektifitas penyaluran dana untuk tahun yang berakhir 31 Desember 2014 500.000.000 3.723.276.557
X
100%
=
13,43%
Berdasarkan surat Menteri BUMN No S-723/MBU/2013 , nilai skor indikator tingkat efektifitas penyaluran dana untuk periode tahun 2014 adalah 0 . Indikator lain dalam penilaian kinerja PKBL yaitu tingkat kolekbilitas pengembalian pinjaman yang mana memberi indikasi kemungkinan tertagihnya suatu pinjaman. Tingkat kolektibilitas pengembalian pinjaman merupakan perbandingan antara rata-rata tertimbang kolekbilitas pinjaman terhadap jumlah pinjaman yang disalurkan (saldo pinjaman). Rata-rata tertimbang kolektibilitas pinjaman adalah perkalian antara bobot kolektibilitas (%) dengan saldo pinjaman berdasarkan kualitas pinjaman (lancar, kurang lancar, ragu-ragu dan macet). Bobot koletibilitas dengan kualitas lancar (100%), krang lancar (75%), ragu-ragu (25%) dan macet (0%).
27
PT HUTAMA KARYA (Persero) PROGRAM KEMITRAAN DAN BINA LINGKUNGAN CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Untuk Tahun Yang Berakhir Pada Tanggal 31 Desember 2014 13.
KINERJA PKBL - PROGRAM KEMITRAAN (lanjutan) Tabel daftar Penilaian tingkat kolektibilitas pengembalian pinjaman Tingkat Pengembalian%
>70
40 s.d 70
10 s.d 40
< 10
Skor
3
2
1
0
Tingkat kolektibilitas dihitung dengan menggunakan rumus sebagai berikut: Rata-rata tertimbang kolektibilitas pengembalian pinjaman Jumlah Pinjaman yang disalurkan (saldo piutang)
x
100%
Tingkat pengembalian pinjaman tahun 2014 Kualitas Pinjaman Lancar Kurang Lancar Diragukan Macet Jumlah
Saldo pinjaman yang disalurkan 691.541.262 1.312.940.910 124.259.748 253.483.355 2.382.225.275 1.707.311.882 2.382.225.275
x
Jumlah Rata-rata tertimbang
% 100% 75% 25% 0%
100%
691.541.262 984.705.683 31.064.937 1.707.311.882
=
71,67%
Tingkat kolektibilitas tahun 2014 memperoleh skor 3 sesuai tabel diatas yaitu sebesar 71.67 % Tingkat pengembalian pinjaman tahun 2013 Kualitas Pinjaman Lancar Kurang Lancar Diragukan Macet Jumlah
Saldo pinjaman yang disalurkan 1.765.158.946 273.294.390 2.300.893.501 762.954.594 5.102.301.431 2.545.353.114 5.102.301.431
x
Jumlah Rata-rata tertimbang
% 100% 75% 25% 0%
100%
1.765.158.946 204.970.793 575.223.375 2.545.353.114
=
49,89%
Tingkat kolektibilitas tahun 2013 memperoleh skor 2 sesuai tabel diatas yaitu sebesar 49,89%
28
PT HUTAMA KARYA (Persero) PROGRAM KEMITRAAN DAN BINA LINGKUNGAN CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Untuk Tahun Yang Berakhir Pada Tanggal 31 Desember 2014 14.
INFORMASI TAMBAHAN Informasi tambahan merupakan data tambahan selain laporan keuangan pokok Program Kemitraan dan Bina Lingkungan yang diisyaratkan dalam Pedoman Akuntansi Program Kemitraan dan Bina Lingkungan BUMN yang ditetapkan oleh Kementerian Negara Badan Usaha Milik Negara, informasi tambahan tersebut adalah 1. 2.
15.
Laporan Akumulasi Dana Program Kemitraan (Lampiran 1) Laporan Penyaluran Dana Program Kemitraan per wilayah Menurut Sektor Usaha (Lampiran 2)
TANGGUNG JAWAB MANAJEMEN Manajemen perusahaan bertanggung jawab atas penyusunan laporan keuangan yang diselesaikan pada tanggal 2 Februari 2015
29
Lampiran 1 Program Kemitraan dan Bina Lingkungan PT Hutama Karya (Persero) LAPORAN AKUMULASI DANA PROGRAM KEMITRAAN Sampai Dengan 31 Desember 2014 (Disajikan Dalam Rupiah Penuh)
2014 I.
Akumulasi Sumber Dana Akumulasi Alokasi Penyisihan Laba s.d Tahun Berjalan Akumulasi Penerimaan Pendapatan s.d Tahun Berjalan : 1 Jasa Administrasi Pinjaman 2 Jasa Giro - Biaya Operasional 3 Pendapatan Lainnya/Pengembalian Pinjaman
Jumlah Akumulasi Sumber Dana II. Akumulasi Penyaluran Dana Akumulasi Penyaluran Dana s.d Tahun 2014 Pinjaman 1 Sektor Industri 2 Sektor Perdagangan 3 Sektor Pertanian 4 Sektor Peternakan 5 Sektor Perkebunan 6 Sektor Perikanan 7 Sektor Jasa 8 Sektor Lainnya Jumlah Pinjaman Pinjaman Khusus Sektor Jasa Sektor Lainnya Jumlah Pinjaman Khusus Dana Pembinaan Sektor Industri Sektor Pertanian Sektor Perikanan Sektor Jasa Sektor Lainnya Jumlah Pinjaman Pembinaan Jumlah Akumulasi Penyaluran Dana
1‐30
2013
9.605.309.871
9.605.309.871
1.159.321.219 (227.578.752) 9.544.280.954
1.060.212.650 (130.156.444) 9.476.513.621
10.476.023.421
10.406.569.827
20.081.333.292
20.011.879.698
5.018.740.000 646.000.000 216.000.000 95.000.000 50.000.000 1.230.000.000 9.022.108.295 -
4.920.740.000 306.000.000 216.000.000 95.000.000 50.000.000 1.230.000.000 9.009.858.295 -
16.277.848.295
15.827.598.295
-
-
-
-
-
-
16.277.848.295
15.827.598.295
Lampiran 2
PENYALURAN DANA PROGRAM KEMITRAAN PER WILAYAH MENURUT SEKTOR USAHA S.D. 31 DESEMBER 2014
NO
WILAYAH BINAAN
SEKTOR INDUSTRI P1
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13
Sumatera Utara Pekan Baru Sumatera Selatan Lampung DKI Jakarta Jawa Barat Jawa Tengah Jawa Timur Bali Sulselra Sulteng Irian Jaya Kantor Pusat Total
P1 = P2 = T = H =
P2
T
H
3.500.000 5.000.000 113.000.000 85.000.000 83.000.000 1.100.000 775.000.000 20.000.000 3.000.000 3.930.140.000
5.000.000 23.650.000 12.727.400 10.619.000 1.100.000 234.165.172 20.000.000 2.916.600 2.187.537.164
5.000.000 23.650.000 19.717.900 164.018.000
22.000.000 783.905.825
5.018.740.000
2.497.715.336
212.385.900
805.905.825
Penyaluran Saldo Piutang Tunggakan Hibah
2‐31
Lampiran 2
PENYALURAN DANA PROGRAM KEMITRAAN PER WIL MENURUT SEKTOR USAHA S.D. 31 DESEMBER 2014
NO
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13
SEKTOR PERDAGANGAN
WILAYAH BINAAN
Sumatera Utara Pekan Baru Sumatera Selatan Lampung DKI Jakarta Jawa Barat Jawa Tengah Jawa Timur Bali Sulselra Sulteng Irian Jaya Kantor Pusat Total
P1 = P2 = T = H =
P1
P2
T
210.000.000 26.000.000 260.000.000 150.000.000
10.597.600 12.200.000 150.000.000
12.200.000 150.000.000
-
646.000.000
172.797.600
162.200.000
-
Penyaluran Saldo Piutang Tunggakan Hibah
2‐32
H
Lampiran 2
PENYALURAN DANA PROGRAM KEMITRAAN PER WIL MENURUT SEKTOR USAHA S.D. 31 DESEMBER 2014
NO
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13
SEKTOR PERTANIAN
WILAYAH BINAAN
Sumatera Utara Pekan Baru Sumatera Selatan Lampung DKI Jakarta Jawa Barat Jawa Tengah Jawa Timur Bali Sulselra Sulteng Irian Jaya Kantor Pusat Total
P1 = P2 = T = H =
P1
P2
216.000.000 -
106.202.925 -
77.415.000 -
19.200.000 -
216.000.000
106.202.925
77.415.000
19.200.000
Penyaluran Saldo Piutang Tunggakan Hibah
2‐33
T
H
Lampiran 2
PENYALURAN DANA PROGRAM KEMITRAAN PER WIL MENURUT SEKTOR USAHA S.D. 31 DESEMBER 2014
NO
SEKTOR PETERNAKAN
WILAYAH BINAAN P1
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13
Sumatera Utara Pekan Baru Sumatera Selatan Lampung DKI Jakarta Jawa Barat Jawa Tengah Jawa Timur Bali Sulselra Sulteng Irian Jaya Kantor Pusat Total
P1 = P2 = T = H =
P2
T
H
20.000.000 10.000.000 65.000.000 -
9.092.000 35.807.000 -
4.848.000 -
-
95.000.000
44.899.000
4.848.000
-
Penyaluran Saldo Piutang Tunggakan Hibah
2‐34
Lampiran 2
PENYALURAN DANA PROGRAM KEMITRAAN PER WIL MENURUT SEKTOR USAHA S.D. 31 DESEMBER 2014
NO
SEKTOR PERKEBUNAN
WILAYAH BINAAN P1
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13
Sumatera Utara Pekan Baru Sumatera Selatan Lampung DKI Jakarta Jawa Barat Jawa Tengah Jawa Timur Bali Sulselra Sulteng Irian Jaya Kantor Pusat Total
P1 = P2 = T = H =
P2
T
H
45.000.000 5.000.000
20.454.550 -
-
-
50.000.000
20.454.550
-
-
Penyaluran Saldo Piutang Tunggakan Hibah
2‐35
Lampiran 2
PENYALURAN DANA PROGRAM KEMITRAAN PER WIL MENURUT SEKTOR USAHA S.D. 31 DESEMBER 2014
NO
SEKTOR PERIKANAN
WILAYAH BINAAN P1
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13
Sumatera Utara Pekan Baru Sumatera Selatan Lampung DKI Jakarta Jawa Barat Jawa Tengah Jawa Timur Bali Sulselra Sulteng Irian Jaya Kantor Pusat Total
P1 = P2 = T = H =
P2
T
H
30.000.000 1.200.000.000
1.077.238.080
154.999.998
224.000.000
1.230.000.000
1.077.238.080
154.999.998
224.000.000
Penyaluran Saldo Piutang Tunggakan Hibah
2‐36
Lampiran 2
PENYALURAN DANA PROGRAM KEMITRAAN PER WIL MENURUT SEKTOR USAHA S.D. 31 DESEMBER 2014
NO
SEKTOR JASA
WILAYAH BINAAN P1
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13
Sumatera Utara Pekan Baru Sumatera Selatan Lampung DKI Jakarta Jawa Barat Jawa Tengah Jawa Timur Bali Sulselra Sulteng Irian Jaya Kantor Pusat Total
P1 = P2 = T = H =
P2
T
H
6.000.000 1.188.865.000 398.350.000 169.400.000 945.575.000 1.086.607.500 1.000.000 1.150.000.000 24.600.000 11.000.000 35.664.795 4.005.046.000
316.995.452 105.030.500 59.263.444 203.644.777 325.894.800 1.000.000 175.077.055 14.920.000 9.905 15.000.000 1.311.611.656
105.030.500 59.263.444 42.277.750 169.645.575 32.404.000 278.969.635
2.500.000 502.000 1.390.000 1.600.000 100.000 61.000.000 2.000.000 89.435.000
9.022.108.295
2.528.447.589
687.590.904
158.527.000
Penyaluran Saldo Piutang Tunggakan Hibah
2‐37
Lampiran 2
PENYALURAN DANA PROGRAM KEMITRAAN PER WIL MENURUT SEKTOR USAHA S.D. 31 DESEMBER 2014
NO
SEKTOR LAINNYA
WILAYAH BINAAN P1
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13
Sumatera Utara Pekan Baru Sumatera Selatan Lampung DKI Jakarta Jawa Barat Jawa Tengah Jawa Timur Bali Sulselra Sulteng Irian Jaya Kantor Pusat Total
P1 = P2 = T = H =
P2
T
H
-
-
-
100.000 2.350.000 166.824.650
-
-
-
169.274.650
Penyaluran Saldo Piutang Tunggakan Hibah
2‐38
Lampiran 2
PENYALURAN DANA PROGRAM KEMITRAAN PER WIL MENURUT SEKTOR USAHA S.D. 31 DESEMBER 2014
NO
JUMLAH
WILAYAH BINAAN P1
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13
Sumatera Utara Pekan Baru Sumatera Selatan Lampung DKI Jakarta Jawa Barat Jawa Tengah Jawa Timur Bali Sulselra Sulteng Irian Jaya Kantor Pusat Total
P1 = P2 = T = H =
P2
T
H
6.000.000 1.188.865.000 3.500.000 403.350.000 282.400.000 1.521.575.000 1.235.607.500 2.100.000 2.250.000.000 44.600.000 14.000.000 35.664.795 9.290.186.000
316.995.452 110.030.500 82.913.444 352.121.652 347.111.400 2.100.000 457.249.227 34.920.000 2.926.505 15.000.000 4.726.386.900
110.030.500 82.913.444 124.540.750 169.645.575 64.321.900 747.987.633
2.500.000 100.000 502.000 1.390.000 1.600.000 19.200.000 100.000 85.350.000 2.000.000 1.264.165.475
16.277.848.295
6.447.755.080
1.299.439.802
1.376.907.475
Penyaluran Saldo Piutang Tunggakan Hibah
2‐39