Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri PENGARUH PENERAPAN MODEL “COOPERATIVE SCRIPT” TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA MATERI MATRIKS
ARTIKEL SKRIPSI
Diajukan Untuk Penulisan Artikel Ilmiah Guna Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd) Pada Program Studi Pendidikan Matematika
Oleh : MUGI NUR ROHMAH NPM :11.1.01.05.0135
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN (FKIP) UNIVERSITAS NUSANTARA PERSATUAN GURU REPUBLIK INDONESIA UN PGRI KEDIRI 2016 Mugi Nur Rohmah | 11.1.01.05.0135 FKIP – Pendidikan Matematika
simki.unpkediri.ac.id || 1 ||
Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri
Mugi Nur Rohmah | 11.1.01.05.0135 FKIP – Pendidikan Matematika
simki.unpkediri.ac.id || 2 ||
Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri
Mugi Nur Rohmah | 11.1.01.05.0135 FKIP – Pendidikan Matematika
simki.unpkediri.ac.id || 3 ||
Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri
PENGARUH PENERAPAN MODEL COOPERATIVE SCRIPT TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA MATERI MATRIKS Mugi Nur Rohmah NPM. 11.1.01.05.0135 Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan - Pendidikan Matematika
[email protected] Bambang Agus Sulistyono, M.Si dan Aprilia Dwi Handayani, S.Pd., M.Si UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI ABSTRAK Pada dasarnya model pembelajaran yang diterapkan guru justru membuat siswa menganggap bahwa pelajaran matematika adalah mata pelajaran yang membosankan, sulit dipahami dan tidak menarik untuk dibahas sehingga menunjukan kecenderungan hubungan yang kurang selaras antara guru bidang studi matematika dan siswa itu sendiri. Hal ini disebabkan masih menggunakan metode pembelajaran konvensianal atau ceramah, yang masih belajarnya berpusat pada guru. Dalam hal ini peneliti ingin mengetahui sejauh mana Pengaruh Penerapan Model Cooperative Script Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Pembelajaran Matematika Materi Matriks. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui (1) penerapan model Cooperative Script pada pembelajaran matematika materi Matriks, (2) hasil belajar siswa pada pembelajaran matematika materi Matriks setelah menggunakan model Cooperative Script siswa kelas XI di SMK PGRI 4 Kediri. Penelitianini merupakan penelitian eksperimen dengan pendekatan kuantitatif dan metode yang digunakan true experimental design dimana sampel yang diambil pada kelas eksperimen dan kelas kontrol diambil secara random dari populasi tertentu. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas XI sedangkan sampel dalam penelitian ini adalah kelas XI TITL diterapkan model cooperative script dan kelas XI TKR 1 diterapkan model konvensional. Dalam penelitian ini teknik pengumpulan data menggunakan dokumentasi, observasi dan tes sedangkan untuk teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan rumus uji-t. Berdasarkan hasil penelitian dapat ditarik kesimpulan bahwa Penerapan model Cooperative Script pada pembelajaran matematika telah terlaksana dengan baik dan hasil belajar siswa pada pembelajaran matematika materi Matriks setelah menggunakan model Cooperative Script hasil belajarnya lebih meningkat dibandingkan dengan model konvensional pada materi matriks kelas XI di SMK PGRI 4 Kediri, terbukti bahwa hasil pengujian hipotesis yaitu 3,332 1,670. Hal ini terbukti bahwa diterima dan ditolak. Kata Kunci
: Model Cooperative Script dan Hasil Belajar
Mugi Nur Rohmah | 11.1.01.05.0135 FKIP – Pendidikan Matematika
simki.unpkediri.ac.id || 4 ||
Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri hasil belajar siswa. Guru juga harus
I. LATAR BELAKANG Pendidikan matematika merupakan
mengetahui kemampuan-kemampuan yang
unsur pendidikan nasional yang dianggap
ada pada siswa peserta didik agar sesuai
penting karena matematika merupakan
dengan
salah satu komponen yang ikut serta
ditetapkan.
berperan dalam peningkatan sumber daya
tujuan
pembelajaran
yang
Jika dalam suatu proses pembelajaran
manusia. Seperti yang diketahui bahwa
di
kemajuan dan perkembangan suatu bangsa
pembelajaran langsung dengan
dapat tercapai
melalui Sumber Daya
ceramah maka perhatian siswa tidak akan
Manusia (SDM) yang tinggi dan penataan
terpusat pada penjelasan guru karena
pengelolaan
baik.
diakibatkan dengan rasa jenuh mereka.
Matematika merupakan salah satu ilmu
Oleh karena itu, pembelajaran dalam kelas
dasar yang mempunyai peran yang cukup
harus melibatkan
besar baik dalam kehidupan sehari-hari
langsung untuk membahas konsep teori
maupun dalam pengembangan ilmu dan
dan materinya
teknologi.
dengan menggunakan model pembelajaran
Dalam
pendidikan
pembelajaran
yang
matematika,
dalam
kelas
hanya
menggunakan model
seluruh siswa secara
agar mudah dipahami
cooperative script.
diperlukan suatu model pengajaran yang
Cooperative Script adalah model
bervariasi, agar dalam proses belajar siswa
belajar dimana siswa dapat berkelompok
selalu menunjukkan ketekunan, perhatian,
berpasangan dan bergantian secara lisan
keantusiasan, motivasi yang tinggi dan
dalam mengerjakan tugas dari bagian-
kesediaan berperan serta secara aktif.
bagianmateri yang diberikan oleh guru,
Siswa perlu didukung suatu motivasi agar
akibat dari keterlibatannya secara langsung
senang untuk bergerak dalam melakukan
dalam
aktivitas belajar. Dalam hal ini peran guru
tersebut.
sebagai motivator sangat penting dalam rangka
meningkatkan
semangat
dan
pengembangan kegiatan belajar siswa.
kelompok
berpasangan
Adapun tujuan yang ingin dicapai dalam
penelitian
ini
adalah
“untuk
mengetahui penerapan model Cooperative
Oleh karena itu guru harus mampu menciptakan suasana belajar yang
diskusi
Script
pada pembelajaran
matematika
baik,
materi Matriks dan perbedaan antara hasil
misalnya menggunakan model atau metode
belajar siswa yang menggunakan model
dan
pembelajaran cooperative script dengan
tehnik
pendekatan
dalam
pembelajaran yang dapat meningkatkan Mugi Nur Rohmah | 11.1.01.05.0135 FKIP – Pendidikan Matematika
hasil
siswa
yang
menggunakan
simki.unpkediri.ac.id || 5 ||
Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri pembelajaran
Konvensional
pada
pembelajaran matematika pada materi Matriks”.
1. Tempat Penelitian Penelitian ini dilaksanakan di
Berdasarkan hal tersebut di atas, maka peneliti
C. Tempat dan Waktu Penelitian
dengan
mengadakan
dibantu
suatu
guru
penelitian
SMK PGRI 4 Kediri.
akan
2. Waktu Penelitian
untuk
Penelitian
dilaksanakan
pada
mengetahui hasil belajar matematika dalam
tanggal 14 September 2015 sampai
bentuk
21 September 2015.
penelitian
eksperimen
yang
berjudul “Pengaruh Penerapan Model “Cooperative Script” Terhadap Hasil Belajar
Siswa
Pada
Pembelajaran
Matematika Materi Matriks”.
D. Populasi dan Sampel 1. Populasi Populasi dalam penelitian ini adalah kelas XI yang terdiri dari 4 jurusan dari 7 kelas yaitu jurusan
II. METODE PENELITIAN
TITL 1 kelas, TKR 3 kelas, TSM 2
A. Variabel Penelitian
kelas dan TKJ 1 kelas. Adapun
Dalam penelitian ini variabel
subjek
dalam
penelitian
ini
bebasnya yaitu penerapan model
berjumlah 72 siswa, yang terbagi
pembelajaran
cooperative
script,
menjadi 2 kelas, masing-masing
seda n g k a n
variabel
terikatnya
kelas untuk kelas TITL berjumlah 32
yaitu
hasil
pembelajaran
belajar
siswa
matematika
pada
siswa terdiri dari 32 siswa laki-laki
materi
semua sedangkan kelas TKR 1
matriks.
berjumlah 40 siswa yang terdiri dari
B. Teknik dan Pendekatan Penelitian
40 siswa laki-laki semua.
1. Teknik Penelitian
2. Sampel
Dalam penelitian ini peneliti
sampel yang diambil adalah 2
mengambil jenis desain penelitian
kelas yaitu TITL yang berjumlah
Posttest-Only
32 siswa sebagai kelas eksperimen
Bentuk
Control
desain
merupakan
Design.
eksperimen
pengembangan
ini dari
True Ekperimental Design. 2. Pendekatan Penelitian Penelitian
ini
menggunakan
pendekatan kuantitatif. Mugi Nur Rohmah | 11.1.01.05.0135 FKIP – Pendidikan Matematika
dan TKR 1 yang berjumlah 40 siswa
sebagai
Sampel
dalam
menggunakan sampling secara
dalam random
kelas
kontrol.
penelitian teknik
teknik
penelitian yang
ini
ini
sudah
simki.unpkediri.ac.id || 6 ||
Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri ditentukan oleh peneliti dengan
F. Teknik Analisis Data
berbagai pertimbangan dan alasan
1. Uji Normalitas
E. Instrumen Penelitian dan Teknik
2. Uji Homogenitas 3. Uji t-Test
Pengumpulan data 1. Instrumen Penelitian Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini ada dua, yang pertama
adalah
perangkat
III. HASIL DAN KESIMPULAN A. Hasil Penelitian 1. Penerapan Script
pembelajaran dan tes tulis.
model
pada
Cooperative pembelajaran
matematika materi matriks.
2. Uji Instrumen
Dalam
a. Uji Validitas Validasi pada perangkat pembelaja-ran,
peneliti
mengguna-kan
construct
pembelajaran
menggunakan Cooperative Script dimana
siswa
membentuk
kelompok-kelompok
kecil
yang
validity. Sedangkan pada tes
terdiri dari dua orang berpasangan
tulis menggunakan product
dalam membahas materi yang telah
moment.
diberikan oleh guru, dimana ini benar-benar
b. Uji Reliabilitas Dalam mencari reabilitas uji
test
objektif
peneliti
memberdayakan
potensi
siswa
untuk
mengaktualisasikan
pengetahuan
menggunakan rumus Alpha
yang telah didapatkan dan juga
yang
keterampilanya.
digunakan
mencari
untuk
reliabilitas
instrument
yang
skornya
model
Menggunakan
Cooperative
bertujuan
untuk
Script
ini
memberi
bukan 1 dan 0, misalnya
kesempatan kepada siswa kompak
angket
dalam
atau
soal
bentuk
sama
dengan
kelompoknya.
uraian.
Berdasarkan observasi yang
3. Teknik Pengumpulan Data Teknik teknik
bekerja
pengumpulan
pengumpulan
data
telah dilakukan oleh peneliti dalam penerapan model Cooperative Script
pada penelitian ini adalah
pada
dengan
materi
dokumentasi,
observasi dan tes tulis. Mugi Nur Rohmah | 11.1.01.05.0135 FKIP – Pendidikan Matematika
pembelajaran matrik
dapat
matematika terlaksana
dengan baik, hal ini didukung simki.unpkediri.ac.id || 7 ||
Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri dengan adanya lembar observasi
pada kelompok eksperimen dan
guru yang sesuai hasil pengamatan
pembelajaran secara konvensional
dari dimulainya kegiatan belajar
pada kelas kontrol, terlihat bahwa
mengajar pada pertemuan 1 sebesar
hasil
76,47%,
sebesar
kelompok tersebut berbeda secara
85,4%, dan pertemuan III sebesar
nyata juga. Hal tersebut bukan
I
merupakan kebetulan tetapi hal ini
sampai
mengalami
merupakan akibat dari pemberian
86,3%
pertemuan
jadi
pada
dengan
peningkatan,
II
pertemuan
III
sedangkan
pada
belajar
matematika
perlakuan yaitu penggunaan model
lembar observasi siswa yang sesuai
pembelajaran
dengan hasil pengamatan yang telah
pada kelas eksperimen.
dilakukan hasil
belajarnya
mengalami
peningkatan
dimulainya
kegiatan
kedua
cooperative
script
Berdasarkan analisis data dan
juga dari
pengujian
hipotesis
mengenai
belajar
pengaruh
penerapan
mengajar pada pertemuan 1 sebesar
pembelajaran
72,2%
sebesar
terhadap hasil belajar matematika
77,08% dan pertemuan III sebesar
siswa kelas XI TITL di SMK PGRI
80,2%.
4 KEDIRI
pertemuan
Dari
II
uaraian
disimpulkan
diatas
bahwa
pembelajaran
penelitian
bahwa
dalam
yang
signifikan
matematika
materi matriks dapat terlaksana dengan baik. 2. Hasil
belajar
siswa
didapatkan
dapat
penerapan model Cooperative Script pada
cooperative
model
dan
script
hasil
ada perbedaan antara
yang diperoleh
dari perhitungan yaitu 7,25 sedangkan ,
;
1,670
pada
taraf
pada
signifikansi 5%. Hal ini didukung
pembelajaran matematika materi
dengan adanya rata-rata hasil belajar
matriks
siswa yang diajar menggunakan
setelah
menggunakan
model Cooperative Script. Adapun pembelajaran
model
pembelajaran
cooperative 85,54 lebih
pengaruh
model
script sebesar
cooperative
script
besar daripada kelas kontrol sebesar
terhadap hasil belajar matematika siswa setelah
diterapkan
model
pembelajaran
cooperative script
Mugi Nur Rohmah | 11.1.01.05.0135 FKIP – Pendidikan Matematika
69,56
pembelajaran
yang
menggunakan konvensional.
Sehingga dapat disimpulkan bahwa simki.unpkediri.ac.id || 8 ||
Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri ada pengaruh yang signifikan model
berjudul
pembelajaran
Pembelajaran
cooperative
script
“Pengaruh
Model
Cooperatif
terhadap hasil belajar matematika
Terhadap
siswa kelas XI TITL di SMK
Belajar Matematika Kelas VIII smp
PGRI 4 KEDIRI.
Islam
Berdasarkan tersebut
dapat
uraian diketahui
data bahwa
penggunaan
model
pembelajaran
cooperative
script
memberikan
Motivasi
dan
Skript
Durenan”.
Hasil
penelitian
tersebut
bahwa
penerapan
Hasil
dari
menyatakan model
pembelajaran Cooperative
Script
dapat
meningkatkan pemahaman
pengaruh terhadap hasil belajar
belajar
matematika
matematika siswa kelas XI TITL di
berakibat
SMK PGRI 4 KEDIRI. Tahapan
matematika siswa.
dalam Cooperative Script
yaitu
pada
siswa hasil
yang belajar
Berdasarkan beberapa hasil
pembagian kelompok berpasangan,
penelitian,
pembagian materi dan meringkas,
Cooperative
kemudian pembicara menyampaikan
meningkatkan hasil belajar siswa
ringkasan
dan siswa dapat mempelajari materi
dan
pendengar
mendengarkan serta mencatat materi
yang
yang
yang
perlu
bertukar
dicatat,
peran,
selanjutnya
dan
membuat
kesimpulan.
model
lebih
pembelajaran
Script
banyak
belajar
dapat
dari
sendiri.
siswa Siswa
memperoleh sesuatu yang lebih dari aktivitas
kooperatif
lain
yang
Hasil penelitian ini sesuai
diberikan penjelasan secara rinci.
dengan penelitian yang dilakukan
Selain itu, siswa juga mendapatkan
Ni
kesempatan mempelajari bagian lain
ketut
Lihawa, M.Sc.,
maryani, M.Si.,
dalam
berjudul
Dr.Fityane
Nurfaika
S.Si,
jurnalnya
yang
“Pengaruh
Penerapan
dari materi yang tidak dipelajarinya. B. Kesimpulan Berdasarkan hasil analisis maka
Model Cooperative Script Terhadap
dapat
Hasil
pada
penerapan model cooperative script
Materi
pada pembelajaran matematika materi
Siswa
matriks dapat terlaksana dengan baik.
Kelas IX SMA Negeri 2 Gorontalo”
Hasil belajar siswa pada pembelajaran
dan Fitria Ulul Azmi (2014), yang
matematika
Belajar
Pembelajaran Lingkungan
Siswa Geografi
Hidup
Pada
Mugi Nur Rohmah | 11.1.01.05.0135 FKIP – Pendidikan Matematika
disimpulkan
setelah
bahwa
dalam
menggunakan
simki.unpkediri.ac.id || 9 ||
Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri model Cooperative Script cenderung
DAFTAR PUSTAKA
meningkat (mencapai KKM). Hal ini dapat terlihat dari nilai rata-rata ( ) hasil belajar yang diajarkan dengan menggunakan
Cooperative
model
Script. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan di atas, maka penulis menyarankan hendaknya bagi peneliti selanjutnya
diharapkan
menggunakan
hasil
sebagai
acuan
dapat
penelitian
untuk
ini
melakukan
penelitian dengan lebih mendetail dan lebih sempurna lagi. Hasil penelitian hanya terbatas pada materi matriks, sehingga masih memungkinkan untuk diuji cobakan pada materi lainnya dengan penerapan model pembelajaran cooperative script terhadap hasil belajar dengan pokok bahasan atau materi yang berbeda, dengan kompetensi dasar dan indikator yang berbeda pula,dengan mengantisipasi masalah/kendala yang terjadi pada penelitian ini sebagai bahan pertimbangan,
dengan
menerapkan
lebih dalam lagi agar implikasi hasil penelitian tersebut dapat diterapkan di sekolah.
Mugi Nur Rohmah | 11.1.01.05.0135 FKIP – Pendidikan Matematika
Arikunto, Suharsimi. 2010. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta Hamdani, 2011. Strategi Belajar Mengajar. Bandung: CV. Pustaka Setia Maryani, Ni Ketut. Dkk. Pengaruh Penerapan Model Cooperative Script Terhadap Hasil Belajar Siswa pada Pembelajaran Geografi Materi Lingkungan Hidup. (Suatu Penelitian Pada Siswa Kelas IX SMA Negeri 2. Jurnal Skripsi Tidak dipublikasikan. Gorontalo: F.MIPA Universitas Negeri Gorontalo Sudjana, Nana. 1991. Penilaian Proses Belajar Mengajar. Bandung: Remaja Rosda Karya Sudjana, Nana. 2005. Penilaian Proses Belajar Mengajar. Bandung: Remaja Rosda Karya Sugiyono, Dendy. 2008. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Dokumentasi kemendiknas Edisi III online tersedia: http://bahasa.kemdiknas.go.id/kbbi/index .php., diunduh 15 Juni 2014 Sugiyono. 2013. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta Suprijono, Agus. 2011. Cooperative Learning (Teori Dan Aplikasi PAIKEM).Yogyakarta: Pustaka Pelajar Ulul Azmi, Fitria. 2014. Pengaruh Model Pembelajaran Cooperative Script Terhadap Motivasi Dan Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas VIII SMP. Skripsi Tidak dipublikasikan. Tulungagung: Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Tulungagung.
simki.unpkediri.ac.id || 10 ||