PEMBUATAN SISTEM INFORMASI BERBASIS WEB PADA PB PWS GODEAN
NASKAH PUBLIKASI
diajukan oleh Rifan Andrie Tiosyahudin 11.11.4667
kepada SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER AMIKOM YOGYAKARTA YOGYAKARTA 2016
PEMBUATAN SISTEM INFORMASI BERBASIS WEB PADA PERSATUAN BULUTANGKIS PWS GODEAN Rifan Andrie Tiosyahudin1), Rizqi Sukma Kharisma2), 1,2)
Teknik Informatika STMIK AMIKOM Yogyakarta Jl Ringroad Utara, Condongcatur, Depok, Sleman, Yogyakarta Indonesia 55283 Email :
[email protected]
The development of information technology is very fast and proven in a variety of activities, thus supporting performance improvement of efficiency and productivity for various agencies of government agencies both public, private and individual. The field of sports which until now in demand by various groups of young and old still less touched by the presence of information technology. PWS Yogyakarta a badminton playing-field, which have long established. The number of reservations and the recording field is still using manual methodsand that’s led to various problems. Customers who want to reservethe field should come to the place to request and even sometimes the owner of the field isn’t there. Another problem in scheduling which usually customers has set the schedule to hire the fields, but while there the fields was already taken by another, As for the other as the owner of the field which causes the omission of colliding with other schedules, by utilizing information technology, it is necessary to create applications that can address the problems faced so that it can facilitate the customer and the owner of the field. The result will be web-based application, which is intend to do reserve and regristering the reservation. This application will be made using the Apache for web server, the PHP for programming language and MySQL for database.Keywords: Reserve,Field, Schedule, Information technology Keywords – Schedule, Field, Information technology 1. Pendahuluan 1.1 Latar Belakang Masalah Internet merupakan salah satu fenomena paling berpengaruh dalam beberapa dekade terakhir ini, baik bagi perkembangan teknologi itu sendiri maupun bagi perkembangan disiplin ilmu lain, seperti ekonomi, politik, sosial dan budaya. Perkembangan internet juga berpengaruh langsung terhadap perkembangan situs web. [1] Manfaat yang diberikan website sangat banyak. Dengan website, orang akan mendapatkan informasi dalam waktu cepat. Website membantu mengurangi penggunaan kertas, dapat digunakan sebagai media promosi, juga sebagai sarana hiburan. Internet juga memudahkan komunikasi jarak jauh dengan orang lain tanpa harus bertemu dan bertatap muka. [2] Persatuan Bulutangkis PWS Goden (PB PWS Godean) adalah suatu klub bulutangkis yang berbasis
1)
,
[email protected]
2)
di Kabupaten Sleman. PB PWS juga memberikan fasilitas khususnya dibidang bulutangkis yaitu berupa lapangan yang dapat disewakan untuk anggota maupun masyarakat umum. Metode yang digunakan PB PWS Godean khususnya dalam penyewaan lapangan dan penjadwalan masih menggunakan metode manual. Metode manual yang digunakan ini mengakibatkan pada lamanya pelayanan kepada calon-calon pemesan lapangan sekaligus mengakibatkan banyaknya kesalahan pada penjadwalan. 1.2 Batasan Masalah Beberapa batasan masalah yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut. 1. Penelitian ini dilakukan di PB PWS Godean. 2.Instalasi Software pendukung yaitu XAMPP yang meliputi Apache, database MySql, PHP MyAdmin. 3. Fitur yang dikembangkan: a. Penyewaan Lapangan b. Informasi kegiatan dan Berita pada PB PWS c.Informasi jadwal lapangan badminton d..Sistem pembayaran: • Informasi batas pembayaran • Laporan 4. Ruang lingkup penelitian ini mencakup analisa sistem yang sedang berjalan, perancangan, sampai uji coba system pada local host. 1.3 Maksud dan Tujuan Penelitian Penelitian dimaksudkan untuk menganalisis pentingnya pengembangan sistem informasi dan merancang sistem informasi berbasis web pada Persatuan Bulutangkis PWS Godean dengan mengajukan usulan rancangan Sistem Informasi yang terkomputerisasi. Dengan maksud tersebut maka tujuan penelitian adalah 1.Menampilkan informasi terkini mengenai kegiatan terkini pada PB PWS Godean. 2.Membantu masyarakat untuk memperoleh informasi mengenai PB PWS Godean dan juga membantu masyarakat untuk melakukan booking lapangan. 3.Lebih memperluas area pemasaran, sehingga menambah jumlah penyewaan lapangan. 1.4 Landasan Teori Penelitian yang dilakukan oleh Ayunis Suhasituti yang berjudul “Bangun Situs Web Untuk Pengatur Proses Penjualan Pada Jowena Fashion Shop
1
Yogyakarta” (2014). Penelitian ini membahas mengenai proses booking barang dan pembayaran pada Jowena Fashion Shop. Penelitian milik Ayunis Suhastuti memiliki persamaan dengan penilitian milik penulis, yaitu landasan teori yang digunakan mengacu pada aplikasi web. Pada proses pembayaran pun secara garis besar sama yaitu dengan booking barang dan bisa membayarnya secara langsung maupun transfer. Perbedaan penelitian ini dengan milik penulis yaitu pada objek penelitian milik Ayunis sudah memiliki sistem informasi berbasis web sedang penelitian milik penulis masih belum memiliki sistem informasi berbasis web. Penelitian yang sama dilakukan oleh Eko Setiawan dengan judul “Analisa dan Perancangan Web Sekolah SMK AL Husain Keling Jepara” (2014). Pada penelitian ini Eko Setiawan mencoba membuat website untuk SMK Al Husan yang diharapkan dapat membantu sekolah tersebut lebih dikenal oleh masyarakat dan mempermudah penyampaian informasi-informasi mengenai kegiatan sekolah tersebut. Persamaan penelitian tersebut dengan milik penulis yaitu menggunakan MySQL sebagai databasenya dan latar belakangnya pun mengacu pada aplikasi web. Selain itu pembuatan website ini memiliki tujuan yang sama yaitu agar objek penelitian lebih dikenal oleh masyarakat. Adapun juga perbedaannya yaitu Users pada penelitian milik Eko Setiawan mencakup administrator dan guru, sedang pada milik penlis mencakup administrator, karyawan dan anggota yang dapat di input kan oleh anggota itu sendiri dengan persetujuan karyawan. Penelitian yang lain dilakukan oleh Yudho Setiawan yang berjudul “Membangun Aplikasi Online Store Di Goedang Sepatu Berbasis Web” (2014). Penelitian ini bertujuan memperluas cakupan penjualan yang dapat dicapai oleh Godean Sepatu. Manfaat lainya yaitu membantu pembeli untuk membeli produk milik Goedang Sepatu. Persamaanya ada pada landasan teori yang mengacu pada Aplikasi Web. Database yang digunakan MySQL dengan layouting menggunakan Dream Weaver. Perbedaan dengan penelitian milik penulis terdapat pada objek penelitian selain itu pemesanan barang pada penelitian ini menggunakan email dan sms sedang penelitian milik penulis dengan cara booking yang nantinya dapat dibayar melalui transfer maupun langsung.
fasilitas khususnya dibidang bulutangkis yaitu berupa lapangan yang dapat disewakan untuk anggota maupun masyarakat umum. PB PWS juga menerima anggota untuk melakukan pembinaan bulu tangkis. PB PWS mengkhusukan untuk membina anak-anak usia dini dan remaja.
2. Pembahasan 2.1 Gambaran Umum Persatuan Bulutangkis PWS berdiri sejak tahun 1999. Bertempat di GOR yang juga bernama PWS di daerah Godean, Sleman, Yogyakarta. Persatuan Bulu Tangkis PWS (PB PWS) Godean adalah suatu klub bulutangkis yang berbasis di Kabupaten Sleman. PB PWS juga memberikan
2.2.2.2 Kebutuhan Perangkat Lunak Perangkat lunak merupakan perangkat yang berfungsi untuk melakukan pekerjaan dala, data processing sistem guna mendukung bekerjanya sistem komputer dengan baik. Adapun perangkat lunak yang diperlukan dalam pembuatan sistem ini antara lain :
2.2 Analisis Sistem 2.2.1 Identifikasi Masalah Masalah dapat diidentifikasi sebagai suatu pertanyaan yang diinginkan untuk dipecahkan. Masalah inilah yang menyebabkan sasaran dari sistem tidak tercapai. Tujuan dilakukan identifikasi masalah yaitu mendeteksi sistem apabila sistem saat ini semakin berkurang manfaatnya. Adapun permasalahanya adalah sebagai berikut 1.Kesalahan pencatatan dalam penjadwalan penyewaan lapangan badminton. 2.Jadwal kegiatan yang susah untuk dipublikasikan ke anggotanya. 3.Penyampaian informasi untuk pertandingan/ tournamen yang belum tersebar luas di kalangan masyarakat dan kurang optimal. 4.Penyewa harus datang langsung untuk meyewa lapangan badminton. 2.2.2 Analisis Kebutuhan Sistem 2.2.2.1 Kebutuhan Perangkat Keras Dalam perancangan aplikasi sistem informasi penyewaan lapangan bulu tangkis pada Persatuan Bulutangkis PWS Godean memerlukan peralatanperalatan yang memadai agar sistem bekerja dan berjalan dengan baik serta mampu mengelolah data lebih optimal. Nantinya perangkat keras yang diperlukan juga untuk pengembangan website yang telah dibuat. Berikut spesifikasi hardware yang dibutuhkan oleh sistem ini: Tabel 1. Perangkat Keras
2
Tabel 2. Perangkat Lunak
2.2.2.3 Kebutuhan Pengguna Dalam sistem ini, dibutuhkan beberapa tingkatan user. Tingkatan user ini dibedakan berdasarkan wewenangnya terhadap fasislitas dan informasi yang tersaji dalam sistem. 1. Administrator, memiliki hak penuh atas seluruh fasilitas yang ada dalam sistem dan pengaturan sistem. Administrator juga dapat menambahkan data karyawan dan melihat laporang keuangan. 2. Karyawan, mendapat wewenang untuk menginputkan data-data informasi yang diperlukan dalam sistem. 3. User, menerima tampilan data tertentu dan melakukan inputan data tertentu.
Gambar 1. Flowchart Penjelasan alur: pertama alur sistem dimulai dari penginputan data karyawan oleh admin dan data member, kemudian data disimpan kedalam database. Kemudian setelah data member masuk di database, member dapat melakukan penginputan data penyewaan lapangan. Setelah data penyewaan lapangan masuk didatabase maka karyawan akan melakukan konfrimasi jika pembayaran sudah dilakukan. Karyawan juga dapat menginputkan data kegiatan dan juga jadwal pertandingan.
2.3 Perancangan Sistem 2.3.1 Flowchart Flowchart sistem adalah representasi grafik yang digambarkan berupa langkah-langkah yang akan dilakukan dalam suatu proses dan juga berfungsi sebagai alat bantu untuk menggambarkan sistem secara fisik[3].. Beriku ini bentuk flowchart sistem yang diusulkan.
2.4 Penulisan Koding Program 2.4.1 Database dan Tabel Berikut ini adalah langkah-langkah pembuatan database pada situs web penyewaan PB PWS Godean. 1. Buka web browser dan jalankan phpMyAdmin 2. Pilih menu database 3. Pada input field create database, isikan lapbadminton ( nama database) kemudian tekan tombol create untuk membuat database
Gambar 2. Form Pembuatan Database
3
2.4.2 Pembuatan Struktur Tabel 1. Table Admin
2. Table Pertandingan
CREATE TABLE admin( id_admin
int
(5)
CREATE TABLE pertandingan( NOT
NULL
id_pertandingan int (5) NOT NULL
AUTO_INCREMENT,
AUTO_INCREMENT,
user varchar (20) NOT NULL,
team_a varchar (25) NOT NULL,
fullname varchar (50) NOT NULL,
team_b varchar (25) NOT NULL,
pwd varchar (50) NOT NULL,
b1 varchar (25) NOT NULL,
UNIQUE KEY `index_usr` (`user`),
b2 varchar (25) NOT NULL,
PRIMARY KEY (‘id_admin’)
b3 varchar (25) NOT NULL,
);
b4 varchar (25) NOT NULL, b5 varchar (25) NOT NULL, hasil varchar (25 NOT NULL, id_karyawan int (5) NOT NULL, PRIMARY KEY (‘id_lapangan), FOREIGN
Gambar 3. Struktur Tabel Admin
(id_karyawan)
REFERENCES
2. Table Karyawan
karyawan(id_karyawan)
CREATE TABLE karyawan( id_karyawan
KEY
int
(5)
NOT
);
NULL
AUTO_INCREMENT, id_admin int (5) NOT NULL, user varchar (20) NOT NULL, fullname varchar (50) NOT NULL, pwd varchar (50) NOT NULL, alamat varchar (250) NOT NULL, notelp varchar (13) NOT NULL, UNIQUE KEY `index_usr` (`user`), PRIMARY KEY (‘id_karyawan’), FOREIGN
KEY
Gambar 5. Struktur Tabel Pertandingan
(id_admin)
2.4.3 Pembuatan Relasi Antar Tabel
REFERENCES admin(id_admin) );
Gambar 4. Struktur Tabel Karyawan 4
Gambar 6. Relasi Antar Tabel
2.4.3 Antarmuka 2.4.3.1 Halaman Home Halaman home adalah tampilan awal situs web PB PWS Godean untuk semua pengunjung. Pada halaman ini akan ditampilkan form login member, fasilita, lokasi, berita dan kegiatan terbaru di PB PWS Godean.
Gambar 8. Halaman Kegiatan 2.4.3.3 Halaman Penyewaan Member dapat melakukan penyewaan lapangan melalui halaman ini. Selain form penyewaan lapangan juga terdapat daftar lapangan yang sudah tersewa berdasarkan tanggal penyewaan yang dimasukan.
Gambar 7. Halaman Home Gambar 9. Halaman Penyewaan
2.4.3.2 Halaman Kegiatan Halaman kegiatan menampilkan data-data kegiatan yang ada di PB PWS Godean, serta pengunjung dapat melihat secara detail kegiatan tersebut.
2.4.4 Listing Program 2.4.4.1 Koneksi Form dan Database Server Untuk menghubungkan form dengan data yang terdapat pada database server digunakan kode program sebagai berikut.
5
private $db_host
= "localhost";
atus,'$tgl_pesan','$jam_pesan','$jam_p
private $db_user
= "root";
esan_hangus')")){
private $db_pass
= "";
private
echo '<script>';
$db_dbname
=
echo
"lapbadminton";
"window.location='index2.php?q=2'"; echo '';
2.4.4.2 Penyewaan Berikut adalah koding untuk pemesanan lapangan:
$ada=mysql_query($cekdata)
}
or
die(mysql_error());
2.5 Pengujian Program 2.5.1 Black Box Testing Pada perancangan situs web PB PWS Godean ini, pengujian listing program dilakukan secara langsung pada tahap pembuatan. Sedangkan untuk pengujian suatu fungsi apakah sudah berjalan sesuai dengan yang diharapkan atau belum digunakan black box testing. Berikut hasil pengujian black box testing yang sudah dilakukan.
if(mysql_num_rows($ada)>0) { echo '<script>'; echo "alert('Maaf: Pemesanan Pada Waktu
Tersebut
Sudah
Tidak
Tersedia');"; echo
Tabel 3. Balck Box Testing
"window.location='index3.php?q=1'"; echo ''; } else if (strtotime($tanggal) < time()) { echo '<script>'; echo
"alert('Maaf:
Tanggal
yang
anda masukan tidak benar');"; echo "window.location='index3.php?q=1'"; echo '';
3. Kesimpulan
}
Berdasarkan pembahasan yang telah diuraikan dalam bab sebelumnya. Sekaligus untuk menjawab rumusan masalah yang terdapat pada bab 1. Maka dapat diambil beberapa kesimpulan antara lain: 1. Pembuatan sistem penyewaan lapangan badminton menggunakan metode SDLC yang meliputi beberapa tahap berikut: a. Analisis Kebutuhan Kebutuhan yang digunakan untuk perancangan sistem penyewaan lapangan badminton adalah seperangkat notebook, notepad¬+, browser, adobe photoshop dan xampp. b. Design Sistem Pada tahap ini penulis menggunakan alur proses sistem yang dibuat dengan menunjukan fungsifungsi sistem secara logika menggunakan sistem DFD. Setelah perancangan alur proses,
else { if ($query = mysql_query("insert into penyewaan(id_member,tanggal,id_lap angan,id_jam_sewa,uang_muka,biaya _sewa,id_status,tgl_pesan,jam_pesan, jam_pesan_hangus)values($id_memb er,'$tanggal','$id_lapangan','$id_jam_s ewa',$uang_muka,$biaya_sewa,$id_st
6
selanjutnya penulis membuat database berdasarkan DFD yang di buat menggunakan MySQL phpMyAdmin lalu merelasikan antar table-tabel yang telah dibuat. Antarmuka yang dibuat mengutamakan kesederhanaan sehingga dapat mempermudah pengguna. c. Penulisan Koding Program Penulis menggunakan notepad+ untuk penulisan koding program dengan bahasa pemrograman PHP dan database menggunakan MySql php MyAdmin. Penulis memulai dengan membuat databasedatabase dan merelasikannya, lalu membuat antarmuka website penyewaan lapangan badminton. Setelah itu penulis menerapkan koding program kedalam antarmuka. Selain logika-logika pemrograman penulis juga menerapkan pencegahan apabila ada duplikasi data khususnya pada penyewaan lapangan. d. Pengujian Program Penulis menggunakan blackbox testing pada tahap pengujian program. Hasil dari semua pengujian yang dilakukan adalah sesuai. Daftar Pustaka [1] Achmad Solichin, Pemrograman Web Dengan PHP Dan Mysql. Jakarta: Universitas Budi Luhur, 2011. [2] Nur Firdausi, Perbedaan Tingkat Kecanduan Situs Jejaring Sosial Facebook Pada Mahasiswa Dengan Tipe Kepribadian Introvert Dan Ekstravert. Bandung: Universitas Pendidikan Indonesia, 2013. [3] Bunafit Nugroho, Panduan Lengkap Menguasai Perintah SQL. Jakarta: MediaKita, 2008.
Biodata Penulis Rifan Andrie Tiosyahudin, memperoleh gelar Sarjana Komputer (S.Kom), Jurusan Teknik Informatika STMIK AMIKOM Yogyakarta, lulus tahun 2016. Rizqi Sukma Kharism, memperoleh gelar Sarjana Komputer (S.Kom), Jurusan Teknik Informatika STMIK AMIKOM Yogyakarta. Memperoleh gelar Magister Teknik Informatika (M.Kom) STMIK AMIKOM Yogyakarta. Saat ini menjadi Dosen di STMIK AMIKOM Yogyakarta.
7