PROSES PENYELESAIAN PERKARA PIDANA DI PENGADILAN NEGERI KEJAKSAAN NEGERI
PENGGUGAT/ KUASANYA
KEPANITERAAN PIDANA
Berkas diterima dari Kejaksaan Negeri
Kepaniteraan Pidana meneliti kelengkapannya dan setelah dinyatakan lengkap, diberi nomor perkara serta diregister ke dalam Buku Register Induk
Kepaniteraan Pidana membuat Penetapan Penunjukan Majelis Hakim dan Penunjukan Panitera Pengganti untuk diajukan ke Ketua PN melaluiPanitera
Kepaniteraan Pidana menyerahkan berkas perkara kepada Ketua Pengadilan Negeri/Panitera untuk penunjukan Majelis Hakim/ penunjukan Panitera Pengganti
2 hari kerja
1 hari kerja
Hari itu juga
Bila berkas perkara tidak lengkap, meminta kelengkapan kepada Kejaksaan Negeri
KEPANITERAAN PERDATA
Gugatan/Permo honan diterima dan ditaksir biayanya oleh Petugas Meja I
Setelah panjar biaya dibayar melalui bank yang ditunjuk, Gugatan/Permohonan diberikan Nomor Register dan dicatat dalam Register
Kepaniteraan Perdata membuat Penetapan Penunjukan Majelis Hakim dan Penunjukan Panitera Pengganti untuk diajukan ke Ketua PN melalui Panitera
Kepaniteraan Perdata menyerahkan berkas perkara kepada Ketua Pengadilan Negeri/ Panitera untuk penunjukan Majelis Hakim/ Panitera Pengganti
1 hari kerja
Hari iru juga
Hari itu juga
Bila berkas perkara tidak lengkap, meminta kelengkapan kepada Penggugat/Kuasanya
Ketua Pengadilan Negeri menunjuk Majelis Hakim, dan Panitera menunjuk Panitera Pengganti
Hari itu juga
PROSES PENYELESAIAN PERKARA PERDATA DI PENGADILAN NEGERI
Ketua Pengadilan Negeri menunjuk Majelis Hakim, dan Panitera menunjuk Panitera Pengganti
Hari itu juga
1 hari kerja Kepaniteraan Pidana menyerahkan Penetapan Hari Sidang dan Penetapan Penahanan kepada Penuntut Umum
Majelis Hakim/ Panitera Pengganti membuat Penetapan Hari Sidang dan Penetapan Penahanan dan menyerahkannya kepada Kepaniteraan Pidana
2 hari kerja
Kepaniteraan Pidana menyerahkan berkas perkara kepada Majelis Hakim
Kepaniteraan Perdata menunjuk Jurusita untuk melakukan pemanggilan kepada para pihak
Majelis Hakim menetapkan hari sidang pertama dilaksanakan dengan memperhatikan tenggang waktu pemanggilan pada para pihak
Hari itu juga
Majelis Hakim/ Panitera Pengganti membuat Penetapan Hari Sidang dan menyerahkannya kepada Kepaniteraan Perdata disertai perintah memanggil para pihak
Kepaniteraan Pidana menyerahkan berkas perkara kepada Majelis Hakim
Hari itu juga atau 1 hari kerja berikutnya Majelis Hakim/ Panitera Pengganti wajib menyelesaikan dan menyerahkan petikan putusan kepada Kepaniteraan Pidana pada hari itu juga atau paling lama 1 hari kerja berikutnya
Majelis Hakim harus sudah siap dengan konsep putusan yang akan diucapkan dan Panitera Pengganti setelah putusan diucapkan wajib melaporkan amar putusannya kepada Kepaniteraan Pidana pada hari itu juga
KEPANITERAAN PIDANA
Menyerahkan Petikan Putusan kepada Penuntut Umum dan Rutan serta Terdakwa atau PH paling lama 1 hari kerja
Panitera Pengganti melaporkan setiap penundaan sidang pada hari itu juga apabila persidangan ditunda kepada Kepaniteraan Pidana
Pemeriksaan persidangan harus selesai dalam waktu 90 hari kerja, kecuali untuk perkara dengan 20 orang saksi atau Pidana Khusus
Majelis Hakim dan Panitera Pengganti wajib menyelesaikan minutasi paling lama 14 hari setelah putusan diucapkan
Penyelesaian Berita Acara Persidangan selesai pada hari sidang berikutnya atau 7 hari setelah sidang terakhir
Majelis Hakim menetapkan hari sidang pertama dilaksanakan dalam waktu 7 hari setelah berkas diterima
Majelis Hakim/ Panitera Pengganti wajib menyelesaikan dan menyerahkan petikan putusan kepada Kepaniteraan Perdata pada hari itu juga atau paling lama 1 hari kerja berikutnya
Majelis Hakim harus sudah siap dengan konsep putusan yang akan diucapkan dan Panitera Pengganti setelah putusan diucapkan wajib melaporkan amar putusannya dengan perintah memberitahukan kepada pihak yang tidak hadir kepada Kepaniteraan Perdata pada hari itu juga
Panitera Pengganti melaporkan setiap penundaan sidang pada hari itu juga apabila persidangan ditunda kepada Kepaniteraan Perdataa
Pemeriksaan persidangan harus selesai dalam waktu 5 bulan, kecuali untuk perkara Perdata Khusus
Majelis Hakim dan Panitera Pengganti wajib menyelesaikan minutasi paling lama 14 hari setelah putusan diucapkan
Penyelesaian Berita Acara Persidangan selesai pada hari sidang berikutnya atau 7 hari setelah sidang terakhir
MEDIASI
Setelah para pihak hadir pada sidang pertama, diberikan waktu untuk Mediasi sesuai PERMA Nomor 1 Tahun 2008
PROSES PENYELESAIAN BANDING PIDANA DI PENGADILAN NEGERI
PENUNTUT UMUM/ TERDAKWA ATAU PH
Pernyataan Banding dapat diajukan 7 hari setelah putusan diucapkan atau setelah putusan diberitahukan kepada Terdakwa yang tidak hadir.
Laporan Banding ke Pengadilan Tinggi harus disampaikan pada hari itu juga atau paling lambat hari kerja berikutnya
Tenggang waktu Inzage : 7 hari
Pemberitahuan Pernyataan Banding kepada Terbanding paling lama 2 hari kerja setelah Pernyataan Banding diterima
Minutasi Perkara harus sudah diserahkan oleh Panitera Pengganti kepada Kepaniteraan Pidana dalam waktu 7 hari setelah permohonan banding diajukan
PROSES PENYELESAIAN BANDING PERDATA DI PENGADILAN NEGERI
Pemberitahuan Pernyataan Banding kepada Terbanding paling lama 2 hari kerja setelah Pernyataan Banding diterima
Pernyataan Banding dapat diajukan 14 hari setelah putusan diucapkan atau setelah putusan diberitahukan kepada Para Pihak yang tidak hadir.
PEMBANDING ATAU KUASANYA
Tenggang waktu Inzage : 14 hari
Minutasi Perkara harus sudah diserahkan oleh Panitera Pengganti kepada Kepaniteraan Perdata dalam waktu 14 hari setelah permohonan banding diajukan
Pembanding menyerahkan Memori Banding dalam waktu 14 hari
Pengiriman Berkas Perkara ke Pengadilan Tinggi Palembang, sejak Pernyataan Banding diterima (tanpa harus menunggu Memori Banding), paling lama 14 hari
Jika permohonan banding tersebut dicabut oleh Pemohon, harus diberitahukan kepada Pengadilan Tinggi Palembang dan Terbanding pada hari itu juga atau paling lama 1 hari kerja berikutnya
Memori Banding diberitahukan kepada Termohon Banding dalam waktu 2 hari setelah Memori diterima
Pengiriman Berkas Perkara ke Pengadilan Tinggi Palembang, sejak Pernyataan Banding diterima (tanpa harus menunggu Memori Banding), paling lama 30 hari
Terbanding mengajukan Kontra Memori Banding dalam waktu 14 hari setelah Memori diterima
Dalam setiap Putusan harus dilampirkan soft copy masing-masing putusan, apabila tidak disertai maka berkas dinyatakan tidak lengkap.
Putusan Banding diberitahukan kepada Penuntut Umum dan Terdakwa dalam waktu 2 hari setelah berkas diterima dari Pengadilan Tinggi Palembang
Dalam setiap Putusan harus dilampirkan soft copy masing-masing putusan, apabila tidak disertai maka berkas dinyatakan tidak lengkap. Putusan Banding diberitahukan kepada Penuntut Umum dan Terdakwa dalam waktu 2 hari setelah berkas diterima dari Pengadilan Tinggi Palembang
Jika permohonan banding tersebut dicabut oleh Pemohon, harus diberitahukan kepada Pengadilan Tinggi Palembang dan Terbanding pada hari itu juga atau paling lama 1 hari kerja berikutnya
PROSES PENYELESAIAN KASASI PIDANA DI PENGADILAN NEGERI
PENUNTUT UMUM/ TERDAKWA ATAU PH
Pernyataan Kasasi dapat diajukan 14 hari setelah putusan diberitahukan kepada Penuntut Umum dan Terdakwa.
PROSES PENYELESAIAN KASASI PERDATA DI PENGADILAN NEGERI
Laporan Kasasi ke Mahkamah Agung RI harus disampaikan pada hari itu juga atau paling lambat 1 hari kerja berikutnya
Pemberitahuan Pernyataan Kasasi kepada Termohon Kasasi paling lama 2 hari kerja setelah Pernyataan Kasasi diterima
Memori Kasasi diberitahukan kepada Termohon Kasasi dalam waktu 2 hari setelah Memori Kasasi diterima
Pemohon Kasasi wajib menyerahkan Memori Kasasi dalam waktu 14 hari
Minutasi Perkara harus sudah diserahkan oleh Panitera Pengganti kepada Kepaniteraan Pidana dalam waktu 7 hari setelah permohonan Kasasi diajukan
Memori Kasasi diberitahukan kepada Termohon Kasasi dalam waktu 2 hari setelah Memori Kasasi diterima
Pemohon Kasasi wajib menyerahkan Memori Kasasi dalam waktu 14 hari
Termohon Kasasi mengajukan Kontra Memori Kasasi dalam waktu 14 hari setelah Memori Kasasi diterima
Pengiriman Berkas Perkara ke Mahkamah Agung RI, sejak Pernyataan Kasasi diterima paling lama 53 hari
Jika permohonan Kasasi tersebut dicabut oleh Pemohon, harus diberitahukan kepada Mahkamah Agung RI dan Termohon Kasasi pada hari itu juga atau paling lama 1 hari kerja berikutnya
Termohon Kasasi mengajukan Kontra Memori Kasasi dalam waktu 14 hari setelah Memori Kasai diterima
Pengiriman Berkas Perkara ke Mahkamah Agung RI, sejak Pernyataan Kasasi diterima paling lama 53 hari
PEMOHON KASASI ATAU KUASANYA
Pernyataan Kasasi dapat diajukan 14 hari setelah putusan diberitahukan kepada Para Pihak
Dalam setiap Putusan harus dilampirkan soft copy masing-masing putusan, apabila tidak disertai maka berkas dinyatakan tidak lengkap.
Putusan Kasasi diberitahukan kepada Penuntut Umum dan Terdakwa dalam waktu 2 hari setelah berkas diterima
Dalam setiap Putusan harus dilampirkan soft copy masing-masing putusan, apabila tidak disertai maka berkas dinyatakan tidak lengkap. Putusan Banding diberitahukan kepada Penuntut Umum dan Terdakwa dalam waktu 2 hari setelah berkas diterima dari Pengadilan Tinggi Palembang
Pemberitahuan Pernyataan Kasasi kepada Termohon Kasasi paling lama 2 hari kerja setelah Pernyataan Kasasi diterima
Minutasi Perkara harus sudah diserahkan oleh Panitera Pengganti kepada Kepaniteraan Perdata dalam waktu 14 hari setelah permohonan Kasasi diajukan
Jika permohonan banding tersebut dicabut oleh Pemohon, harus diberitahukan kepada Mahkamah Agung RI dan Termohon Kasasi pada hari itu juga atau paling lama 1 hari kerja berikutnya
PROSES PENYELESAIAN PENINJAUAN KEMBALI PIDANA DI PENGADILAN NEGERI
PEMOHON PK
Kepaniteraan Pidana menyerahkan Permohonan PK kepada Ketua Pengadilan Negeri pada hari itu juga atau paling lambat 1 hari kerja berikutnya
Penerimaan permohonan Peninjauan Kembali dan Register, paling lama 1 hari kerja
Kepaniteraan Pidana meneruskan permohonan kepada Majelis Hakim pada hari itu juga atau 1 hari kerja berikutnya
PROSES PENYELESAIAN PENINJAUAN KEMBALI PERDATA DI PENGADILAN NEGERI
PEMOHON PK
Penunjukan Majelis Hakim dan Panitera Pengganti, yang ditetapkan pada hari itu juga atau paling lama 1 hari kerja berikutnya
Majelis Hakim memeriksa apakah permintaan Peninjauan Kembali memenuhi persyaratan dalam waktu paling lama 14 hari
Pernyataan Peninjauan Kembali diajukan dalam tenggang waktu 180 hari setelah Putusan Kasasi diberiitahukan kepada Para Pihak atau sejak ditemukan bukti baru (novum)
Penerimaan permohonan Peninjauan Kembali dan Register, paling lama 1 hari kerja
Jawaban atas PK diserahkan oleh Termohon PK dalam waktu 30 hari setelah Termohon PK menerima alasan PK
Pemberitahuan Permohonan PK kepada Termohon PK paling lama 2 hari kerja setelah permohonan PK diterima
Pengiriman Berkas Perkara ke Mahkamah Agung RI, sejak Jawaban Termohon PK diterima, paling lama 30 hari
Panitera Pengganti menerahkan Berita Acara Pemeriksaan dan Berita Acara Pencapat kepada Kepaniteraan Pidana 2 hari setelah sidang terakhir
Kepaniteraan Pidana mengirimkan berkas ke Mahkamah Agung RI paling lambat 7 hari setelah berkas diserahkan oleh Panitera Pengganti
Dalam setiap putusan harus dilampirkan soft copy, apabila tidak disertai maka berkas dinyatakan tidak lengkap. Dan setiap putusan Peninjauan Kembali yang diterima dari Mahkamah Agung dimohon disertai soft copy
Putusan Peninjauan Kembali diberitahukan kepada Para Pihak dalam waktu 2 hari setelah berkas diterima dari Mahkamah Agung
PROSES PENYELESAIAN SITA JAMINAN
PROSES PENYELESAIAN AANMANING
Surat masuk permohonan aanmaning, disposisi KPN dan Pansek pada hari yang sama dengan surat masuk
Panitera Muda Perdata meneliti kelengkapan berkas dan meng-hitung panjar biaya (SKUM) setelah menerima salinan Penetapan Sita Jaminan dari Majelis Hakim pada hari itu juga
Setelah pemohon membayar SKUM dan mencatatnya ke dalam Buku Register Penyitaan, Kepaniteraan Perdata mempersiapkan penunjukan Jurusita pada hari itu juga
Setelah menerima berkas sita jaminan dari Kepaniteraan Perdata, Jurusita melaksanakan sita jaminan, paling lama 3 hari
Panitera Muda Perdata meneliti kelengkapan berkas dan menghitung panjar biaya (SKUM) setelah menerima disposisi dari KPN/Pansek dan mencatatnya ke dalam Register Eksekusi paling lama 1 hari setelah menerima disposisi
Penyerahan berkas aanmaning/ peneguran oleh Kepaniteraan Perdata kepada KPN untuk ditetapkan hari dan tanggal peneguran, pada hari itu juga
Kepaniteraan Perdata mempersiapkan penetapan KPN paling lama 2 hari setelah Pemohon membayar SKUM
Panitera menunjuk Jurusita untuk melakukan pemanggilan pada hari itu juga
Hari dan tanggal pelaksanaan aanmaning diperhitungkan : 7 hari kerja untuk di dalam wilayah hukum Pengadilan Negeri dan 14 hari kerja apabila tempat tinggal Pemohon berada di luar wilayah hukum Pengadilan Negeri ybs.
Jurusita melakukan pemanggilan kepada Termohon, Hari itu juga atau paling lama 3 hari sebelum hari dan tgl pene-guran yg telah ditetapkan
Jurusita menyerahkan berkas sita jaminan kepada Kepaniteraan Perdata (setelah pelaksanaan sita jaminan), paling lama 1 hari Jurusita membuat Berita Acara Peneguran pada hari itu juga setelah dilakukan peneguran
PROSES PENYELESAIAN SITA EKSEKUSI
Surat masuk permohonan Sita Eksekusi, disposisi KPN dan Pansek pada hari yang sama dengan surat masuk
KPN/Pansek meneliti Penetapan Sita Eksekusi untuk ditandatangani oleh KPN pada hari itu juga
Panitera Muda Perdata meneliti kelengkapan berkas dan menghitung panjar biaya (SKUM) setelah menerima disposisi dari KPN/Pansek dan mencatatnya ke dalam Register Eksekusi paling lama 1 hari setelah menerima disposisi
Kepaniteraan Perdata mempersiapkan penetapan KPN paling lama 2 hari setelah Pemohon membayar SKUM untuk selanjutnya dibuatkan penetapan Sita Eksekusi
Panitera menunjuk Jurusita untuk melakukan pemanggilan pada hari itu juga
PROSES PENYELESAIAN EKSEKUSI RIIL/PENGOSONGAN
Surat masuk permohonan Sita Eksekusi, disposisi KPN dan Pansek pada hari yang sama dengan surat masuk
KPN/Pansek meneliti Penetapan Eksekusi untuk ditandatangani oleh KPN pada hari itu juga
Panitera menunjuk Jurusita untuk melakukan pemanggilan pada hari itu juga
Jurusita melaksanakan Sita Eksekusi paling lama 3 hari setelah menerima berkas Sita Eksekusi dari Kepaniteraan Perdata
Jurusita menyerahkan berkas sita eksekusi kepada Kepaniteraan Perdata setelah pelaksanaan Sita Eksekusi
Panitera Muda Perdata meneliti kelengkapan berkas dan menghitung panjar biaya (SKUM) setelah menerima disposisi dari KPN/Pansek dan mencatatnya ke dalam Register Eksekusi paling lama 1 hari setelah menerima disposisi
Kepaniteraan Perdata mempersiapkan penetapan KPN paling lama 2 hari setelah Pemohon membayar SKUM untuk selanjutnya dibuatkan penetapan Eksekusi
Jurusita melaksanakan Rapat Koordinasi paling lama 3 hari setelah menerima berkas Eksekusi dari Kepaniteraan Perdata
Jurusita melaksanakan Pemberitahuan Pelaksanaan Eksekusi kepada para pihak paling lama 3 hari sebelum hari dan tanggal peneguran yang telah ditetapkan
Jurusita menyerahkan berkas eksekusi kepada Kepaniteraan Perdata paling lama 1 hari setelah pelaksanaan Eksekusi
PROSES PENYELESAIAN EKSEKUSI LELANG
Surat masuk permohonan Sita Eksekusi, disposisi KPN dan Pansek pada hari yang sama dengan surat masuk
KPN/Pansek meneliti Penetapan Eksekusi untuk ditandatangani oleh KPN pada hari itu juga
Kepaniteraan Perdata mempersiapkan surat permohonan pelaksanaan lelang kepada Kantor Lelang paling lama 2 hari setelah penetapan ditandatangani
Panitera Muda Perdata meneliti kelengkapan berkas dan menghitung panjar biaya (SKUM) setelah menerima disposisi dari KPN/Pansek dan mencatatnya ke dalam Register Eksekusi paling lama 1 hari setelah menerima disposisi
Kepaniteraan Perdata mempersiapkan penetapan KPN paling lama 2 hari setelah Pemohon membayar SKUM untuk selanjutnya dibuatkan penetapan Eksekusi