SKEMA STANDART OPERATING PROSEDUR KEJURUSITAAN PENGADILAN NEGERI KELAS I B LUBUK PAKAM (LAMPIRAN SK KETUA PENGADILAN NEGERI KELAS I-B LUBUK PAKAM NOMOR : W2-U4/03/Kp.01.10/XII/2012 tanggal 05 DESEMBER 2012 TENTANG PEMBERLAKUKAN STANDART OPERATING PROSEDUR KEJURUSITAAN PENGADILAN NEGERI KELAS I-B LUBUK PAKAM) MAJELIS HAKIM PERKARA PERDATA
PANITERA PENGGANTI 1 HARI SETELAH SIDANG SEMULA 1 HARI PRA SIDANG LANJUTAN
STAF INFORMASI DAN DOKUMENTASI 1 HARI SETELAH SIDANG SEMULA
JURUSITA/ JURUSITA PENGGANTI
PANMUD PERDATA
2 HARI STLH SIDANG SEMULA
1 HARI
1 HARI SBLM SIDANG LANJUTAN (BERITA ACARA RELAS) 2 HARI STLH SIDANG SEMULA (P. RELAS DELEGASI)
PANITERA/ SEKRETARIS
DELEGASI KAUR UMUM 1 HARI
PARA PIHAK TERPANGGIL KANTOR POS DAN GIRO
PN/JURUSITA PEMANGGIL
Keterangan : = LAJUR PANGGILAN
= LAJUR LAPORAN
= LAJUR PERINTAH
= LAJUR KOORDINASI
PENJELASAN SKEMA STANDART OPERATING PROSEDUR KEJURUSITAAN PENGADILAN NEGERI KELAS I B LUBUK PAKAM PEJABAT 1 MAJELIS HAKIM
PANITERA PENGGANTI
TUGAS 2 - Memerintahkan Jurusita/Jurusita Pengganti melalui Panitera Pengganti perkara Pdt ybs - Menerima surat pengantar/ permohonan (delegasi) - Menerima dan memeriksa relas panggilan (lokal/delegasi) - Mencatat perintah Panggilan dari Majelis Hakim ybs sesuai Berita Acara Acara Persidangan - Mengajukan Perintah Pemanggilan (Majelis) kepada Petugas Informasi dan Dokumentasi ; - Memeriksa dan menyerahkan Berita Acara Pemanggilan (blanko) dan atau Surat Permintaan Pemanggilan Panitera/Sekretaris (Delegasi) kepada Panitera Muda Perdata ; - Melakukan konsultasi terkait perintah pemanggilan kepada Panitera Muda Perdata ; - Menyampaikan permohonan pemanggilan (delegasi) kepada Majelis Hakim. - Menerima relas panggilan (lokal) dari Jurusita ;
WAKTU 3
KETERANGAN 4
Pada saat berlangsungnya persidangan Paling lama 3 hari terhitung sejak hari persidangan semula/awal ; Paling lama 1 hari sebelum persidangan berikutnya ; Pada saat berlangsungnya persidangan ;
- Menerima surat dari PANMUD PDT melalui staf SUBBAG. PERDATA - Menerima relas beserta berkas perkara melalui Panitera Pengganti
Berserta perkara.
Paling lama 2 hari setelah sidang semula (awal). Paling lama 1 hari sebelum sidang lanjutan ;
berkas
1
2 - Menyampaikan Berita Acara Relas Panggilan (lokal) kepada Majelis Hakim ; - Melampirkan bukti pengiriman fax permohonan pemanggilan dalam berkas perkara (relas delegasi); PETUGAS INFORMASI - Melakukan DAN DOKUMENTASI Pengetikan Pemanggilan (blanko) dan atau Surat Permintaan Pemanggilan Panitera/Sekretaris sesuai aplikasi ; - Mengapload Surat Pemanggilan (blanko) dan atau Surat Permintaan Pemanggilan Panitera/Sekretaris sesuai aplikasi ke dalam Website PN Lubuk Pakam ; - Mengirim Surat Permintaan Pemanggilan Panitera/Sekretaris (delegasi) sesuai aplikasi kepada PN pemanggil melalui faximile ; PANMUD PERDATA - Melakukan pencatatan dalam buku yang disediakan utk itu ; - Meneliti Surat Pemanggilan (blanko) sesuai perintah Majelis (BAP) dan berkas perkara ybs ; - Meneliti Surat Permintaan Pemanggilan Panitera/Sekretaris (delegasi) ; - Melakukan koordinasi dan membuat laporan kpd PANSEK (tembusan KIMWAS) ;
3 Paling lama 1 hari sebelum sidang lanjutan ;
Sesaat setelah persidangan atau Paling lama 1 hari setelah persidangan semula ;
Paling lama 1 hari terhitung sejak hari persidangan semula (awal) ;
Paling lama 1 hari terhitung sejak hari persidangan semula ; Paling lama 2 hari terhitung sejak hari persidangan semula ;
4
1
JURUSITA/JURUSITA PENGGANTI
2 - Menyerahkan Surat Pemanggilan (blanko) dan atau Surat Permintaan Pemanggilan Panitera/Sekretaris kepada Petugas IT melalui Jurusita/Jurusita Pengganti pkr ybs ;
3
- Menerima dan mencatat hasil penilaian relas panggilan dari Majelis via PP (terkait pembayaran) ;
Paling lama 1 hari terhitung sejak hari persidangan berikutnya ;
4
- Melakukan pemanggilan sesuai instruksi PANMUD PERDATA ; - Melaporkan hasil pemanggilan kepada PANMUD PERDATA ; - Menyerahkan - Paling lama 1 Berita Acara hari sebelum Pemanggilan persidangan kepada Panitera lanjutan ; Pengganti pkr ybs ;
PANITERA/SEKRETARIS - Menerima langkah - Paling lama 1 koordinasi dan hari sejak hari menerima laporan persidangan dari PANMUD semula/awal ; PERDATA ; KIMWAS PERDATA
WKPN
- Melakukan pengawasan
Sesuai berlakunya SOP terkait kinerja pengawasan ;
- Membuat laporan pengawasan kepada WKPN selaku Kordinator Pengawasan;
Sesuai berlakunya SOP terkait laporan pengawasan ;
- Menerima laporan hasil pengawasan selaku koordinator KIMWAS
Sesuai berlakunya SOP terkait kinerja koordinator pengawasan ;
- Melakukan koordinasi dan laporan kepada Ketua Pengadilan
Negeri Lubuk Pakam Catatan : Pengawasan dan pemantauan kinerja Jurusita terkait pemanggilan pihak-pihak dalam suatu perkara perdata dapat dilakukan secara elektronik melalui website Pengadilan Negeri Lubuk Pakam (via Wifi dalam area Pengadilan Negeri Lubuk Pakam);
DITETAPKAN DI : LUBUK PAKAM PADA TANGGAL : 05 DESEMBER 2012 KETUA PENGADILAN NEGERI LUBUK PAKAM
PONTAS EFENDI, SH NIP : 19600310 198512 1 001.-
Untuk Salinan PENGADILAN NEGERI LUBUK PAKAM Panitera/Sekretaris
BILLIATER SITEPU, SH.,MH Nip. 19590414 199203 1 004.-