1 KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA DIREKTORAT JENDERAL PERBENDAHARAAN SEKRETARIAT DIREKTORAT JENDERAL GEDUNG PRIJADI PRAPTOSUHARDJO I LANTAI I ...
KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA DIREKTORAT JENDERAL PERBENDAHARAAN SEKRETARIAT DIREKTORAT JENDERAL GEDUNG PRIJADI PRAPTOSUHARDJO I LANTAI I JALAN LAPANGAN BANTENG TIMUR NO. 2 JAKARTA 10710 TELEPON : (021) 344-9230 PSW. 5216, 5213, (021) 3846322 FAKSIMILI (021) 3846322, 3846402 SITUS www.perbendaharaan.go.id
Nomor Sifat Hal
Yth.
: S- 6046 /PB.1/2013 11 September 2013 : Sangat Segera : Permintaan dan Penugasan Peserta Diklat Perencanaan dan Penganggaran Tahun 2013 Para Kepala Kanwil DJPBN Terkait
Sehubungan Surat Kepala Pusdiklat AP Nomor S-661/PP.3/2013 tanggal 10 September 2013 hal Diklat Perencanaan dan Penganggaran, dengan ini diminta bantuan Saudara untuk menugaskan Kasubag Keuangan/Kasubag Umum pada unit kerja di lingkungan Saudara (terlampir) untuk mengikuti Diklat Perencanaan dan Penganggaran dengan informasi sebagai berikut: 1. Waktu dan tempat pelaksanaan diklat perencanaan dan penganggaran adalah : No.
Penyelenggara
Tanggal 16 s.d 20 September 2013 23 s.d 27 September 2013
1.
Pusdiklat AP
2.
BDK Medan
16 s.d 20 September 2013
3.
BDK Yogyakarta
16 s.d 20 September 2013
4.
BDK Makassar
16 s.d 20 September 2013
5.
BDK Malang
16 s.d 20 September 2013 23 s.d 27 September 2013
6.
BDK Denpasar
23 s.d 27 September 2013
7.
BDK Palembang
7 s.d 11 Oktober 2013
Lokasi Pelaksanaan Park Hotel Jl. D.I. Pandjaitan Kav. 5 Jakarta Timur Hotel Grand Antares Jl. Sisinga mangaraja No. 328 Medan Grand Quality Jl. Adi Sucipto No. 48 Yogyakarta Hotel Santika Jl. S. Hasanuddin Makasar Novotel Surabaya Jl. Ngagel 173-175 Surabaya Hotel Santika Siligita, Jl. Pintas Siligita 3A Banjar, Peminge Nusa Dua, Bali Hotel Grand Zuri Palembang Jl. Rajawali No. 8 Palembang
1. Peserta melakukan registrasi satu hari sebelum pelaksanaan diklat dengan membawa kelengkapan sebagai berikut : a. Fotokopi buku tabungan atas nama sendiri. b. Surat Tugas. c. Pasfoto berwarna dengan latar belakang merah ukuran 4x6 cm sebanyak 3 lembar (pria berdasi dan wanita menyesuaikan). d. Fotokopi SK Pangkat terakhir. e. Fotokopi ijazah terakhir. 2. Pakaian yang digunakan selama mengikuti diklat sebagai berikut: a. Senin, Rabu dan Kamis : Kemeja putih berdasi dan celana/rok hitam/gelap b. Selasa dan Jum’at : Kemeja Batik dan celana/rok hitam/gelap 3. Peserta diwajibkan membawa laptop. 4. Biaya terkait pelaksanaan kegiatan ini dan Perjalanan Dinas peserta dari kantor asal ke lokasi diklat dan sebaliknya dibebankan pada DIPA Pusdiklat AP Tahun 2013. 5. Peserta dianjurkan untuk menyiapkan tiket pergi-pulang.
Daftar nama peserta agar dikirimkan kepada Bagian Pengembangan Pegawai dalam bentuk Surat Tugas dan direkam pada Aplikasi Penyusunan dan Penataan Training (Suntara) dengan alamat situs http://suntara.perbendaharaan.go.id paling lambat tanggal 13 September 2013. Untuk informasi kegiatan tersebut dapat menghubungi panitai diklat sebagai berikut: No. Penyelenggara Lokasi Lokasi Pelaksanaan 1. Pusdiklat AP Jakarta M. Agung Sasongko (081808386460) ¾ Desmin Sembiring (08527904291) 2. BDK Medan Medan ¾ Imtihan (081328269884) 3. BDK Yogyakarta Palembang Didi Carsidiawan (081573725758) 4. BDK Makassar Surabaya Retno Susiyanti (08122780522) ¾ Tri Wibowo (082138222444) 5. BDK Malang Yogyakarta ¾ Henry Kuswantoro (081382846565) ¾ Djumali (Konfirmasi Hotel) (081383004941) 6. 7.
BDK Denpasar BDK Palembang
Denpasar Makasar
Nurudin (085739370040) Nasrul (081370953850)
Demikian disampaikan, atas perhatian dan kerjasama Saudara diucapkan terima kasih.
Sekretaris Direktorat Jenderal
Tembusan: 1. Kepala Pusdiklat AP 2. Para Kepala BDK Terkait
Lampiran I Surat Sekretaris DJPBN Nomor : S- 6046 /PB.1/2013 Tanggal : 11 September 2013
DAFTAR UNIT PESERTA DIKLAT Perencanaan dan Penganggaran Tanggal 16 s.d. 20 September 2013 A. Lokasi : Park Hotel, Jl. D.I. Pandjaitan Kav. 5 Jakarta Timur (Pusdiklat AP Ak. II) NO UNIT KERJA KUOTA 1 Kanwil DJPBN Prov. DKI Jakarta 1 2 Kanwil DJPBN Prov. Kalimantan Selatan 1 3 KPPN Kotabaru 1 B. Lokasi : Hotel Grand Antares, Jl. Sisinga mangaraja No. 328 Medan (BDK Medan) NO UNIT KERJA KUOTA 1 KPPN Tapak Tuan 1 2 Kanwil DJPBN Prov. Sumatera Utara 1 3 KPPN Bukittinggi 1 4 KPPN Medan I 1 5 KPPN Sijunjung 1 C. Lokasi : Hotel Grand Quality, Jl. Adi Sucipto No. 48 Yogyakarta (BDK Yogyakarta) NO UNIT KERJA KUOTA 1 KPPN Cilacap 1 2 KPPN Banjarnegara 1 3 KPPN Purworejo 1 4 KPPN Wamena 1 D. Lokasi : Hotel Santika, Jl. S. Hasanuddin Makasar (BDK Makassar) NO UNIT KERJA KUOTA 1 Kanwil DJPBN Prov. Sulawesi Selatan 1 2 KPPN Makassar II 1 3 KPPN Parepare 1 4 KPPN Bau Bau 1 5 KPPN Merauke 1 E. Lokasi : Novotel Surabaya, Jl. Ngagel 173-175 Surabaya (BDK Malang Ak. I) NO UNIT KERJA KUOTA 1 KPPN MukoMuko 1 2 Kanwil DJPBN Prov. Jawa Timur 1 3 KPPN Surabaya I 1 4 KPPN Surabaya II 1 5 KPPN Madiun 1 6 KPPN Blitar 1 Plt. Kabag Pengembangan Pegawai
Lampiran II Surat Sekretaris DJPBN Nomor : S- 6046 /PB.1/2013 Tanggal : 11 September 2013
DAFTAR UNIT PESERTA DIKLAT Perencanaan dan Penganggaran Tanggal 23 s.d. 27 September 2013 F. Lokasi : Park Hotel, Jl. D.I. Pandjaitan Kav. 5 Jakarta Timur (Pusdiklat AP Ak. III) NO UNIT KERJA KUOTA 1 KPPN Balikpapan 1 2 KPPN Nunukan 1 G. Lokasi : Novotel Surabaya, Jl. Ngagel 173-175 Surabaya (BDK Malang Ak. II) NO UNIT KERJA KUOTA 1 KPPN Malang 1 2 KPPN Pamekasan 1 3 KPPN Kediri 1 4 Kanwil DJPBN Prov. NTT 1 5 KPPN Majene 1 6 KPPN Palu 1 7 Kanwil DJPBN Prov. Papua 1 H. Lokasi : Hotel Santika Siligita, Jl Pintas Siligita 3A Banjar Nusa Dua (BDK Denpasar) NO UNIT KERJA KUOTA 1 KPPN Mataram 1 2 KPPN Bima 1 Plt. Kabag Pengembangan Pegawai
Lampiran III Surat Sekretaris DJPBN Nomor : S- 6046 /PB.1/2013 Tanggal : 11 September 2013
DAFTAR UNIT PESERTA DIKLAT Perencanaan dan Penganggaran Tanggal 7 s.d. 11 Oktober 2013 I.
Lokasi : Hotel Grand Zuri Palembang, Jl. Rajawali No. 8 Palembang (BDK Palembang) NO UNIT KERJA KUOTA 1 Kanwil DJPBN Provinsi Jambi 1 2 Kanwil DJPBN Provinsi Sumatera Selatan 1 3 Kanwil DJPBN Provinsi Bangka Belitung 1 4 KPPN Pangkal Pinang 1 5 KPPN Tanjungpandan 1 Plt. Kabag Pengembangan Pegawai