KEBUDAYAAN Oleh : Firdaus
Pertemuan ini akan Membahas : 1. Konsep Kebudayaan 2. Unsur-Unsur Kebudayaan 3. Wujud Ideal Kebudayaan 4. Beberapa Teori Kebudayaan
Pertanyaan untuk Diskusi Awal: 1. Apa Itu Kebudayaan 2. Apa Unsur-Unsur Kebudayaan 3. Apa Wujud Ideal Kebudayaan 4. Apa Saja Teori Kebudayaan
Pengertian Kebudayaan • Keseluruhan sistem gagasan, tindakan dan hasil karya manusia dalam rangka kehidupan masyarakat yang dijadikan milik diri manusia dengan belajar.
Prasyarat Kebudayaan Gagasan Tindakan Karya
- Untuk Kehidupan Masyarakat - Milik Diri Manusia - Proses Belajar
Sifat Kebudayaan • Dimiliki oleh banyak orang • tidak dibatasi oleh ruang dan waktu. • Berbentuk material (benda-benda), perilaku dengan segala aktifitasnya, dan pengetahuan (kognitif). • Aktif dan pasif. • pedoman bagi manusianya untuk berperilaku dan berinteraksi (nilai-nilai, norma-norma, cognitive sistem, dan simbol-simbol bersama).
Unsur Kebudayaan 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7.
Bahasa Sistem Tekhnologi Sistem Mata Pencaharian Organisasi Sosial Sistem Pengetahuan Kesenian Religi
Wujud Ideal Kebudayaan Gagasan, Ide
Sistem Sosial Kebudayaan Fisik
Hubungan Antar Sistem Dalam Kerangka Kebudayaan Bahasa
Religi
Kesenian
Nilai Budaya Sistem Tekhnologi
Sistem Budaya
Sistem Pengetahuan
Sistem Sosial Sistem Ekonomi
Kebudayaan Fisik
Organisasi Sosial
Teori Kebudayaan • • • •
Aliran Pemikiran Klasik Aliran Kognitif Aliran Interpretatif Aliran Postmodern (Postmo)
Aliran Pemikiran Klasik • Budaya dilihat sebagai sesuatu yang sifatnya menyeluruh (holistik) • Didasari oleh aliran pemikiran positivisme yang memandang Antropologi sebagai ilmu yang tidak jauh berbeda dengan ilmu alam (natural science)
teori evolusionisme, struktural-fungsional, dan materialismebudaya kompleksitas yang mencakup pengetahuan, kesenian, moral, hukum, adat istiadat, dan lain-lain berupa kemampuan serta kebiasaankebiasaan yang didapat manusia sebagai anggota masyarakat (E.B. Tylor, 1871)
Aliran Kognitif • Menggunakan Pendekatan Fenomenologi Husseel • kebudayaan lebih ditekankan pada sistem ide • Sistem ide atau gagasan mengendalikan perilaku manusia di dalam sistem sosialnya
culture is not a material phenomenon; it does not consist of things, people, behavior, or emotions. Culture is rather an organization of these things. it is the form of things that people have in mind, their models for perceiving, relating, and otherwise interpreting them (Keesing, 1981) refer to the acquired kenowledge that people use to interpret experience and generate social behavior (Spradley) keseluruhan pengetahuan manusia sebagai makhluk sosial yang dipergunakan untuk memahami dan menginterpretasikan lingkungan dan pengalamannya, serta menjadi kerangka landasan bagi mewujudkan dan terwujudnya kelakuan (Parsudi Suparlan)
Aliran Interpretatif • Dipengaruhi pemikiran hermeneutika • Fenomena sosial-budaya adalah sebagai sebuah teks yang dapat dibaca • “membaca dan memahami” (understanding) fenomena sosialbudaya, bukan hanya sekedar “menjelaskan” (explaining) • Mengungkap makna-makna dari berbagai fenomena simbolik dalam masyarakat
kebudayaan terbentuk sebagai sebuah proses timbal balik antara sistem tindakan, sistem artefak atau material dan sistem ideasional ……pola-pola makna yang diwariskan secara historis yang terujud sebagai simbol-simbol……yang digunakan manusia untuk berkomunikasi, melestarikan dan mengembangkan pengetahuan mereka tentang kehidupan dan sikap-sikapnya terhadap kehidupan (Geertz)
Aliran Postmodern (Postmo) • Postmodern dipandang sebagai wacana pemikiran kritis, tidak sebagai pendekatan atau metodologi • Budaya adalah realitas yang telah dikuasai dan didominasi oleh sekelompok komunitas tertentu, sehingga komunitas lain “dipaksa” untuk mengikuti aturan kelompok dominan tersebut
• • •
intervensi kognitif Penggunaan bahasa Pelegitimasian simbol-simbol
Legitimasi Individu Legitimasi Komunal Legitimasi Media
TERIMA KASIH
Topik Minggu Depan : 1. Komponen sistem Religi 2. Teori Berorintasi Keyakinan