PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER - DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
DAFTAR ISI DAFTAR ISI...........................................................................................................
i
DAFTAR GAMBAR .................................................................................................
ii
DAFTAR LAMPIRAN ..............................................................................................
ii
I.
PENDAHULUAN ..........................................................................................
1
II. KEGIATAN PERIODE TRIWULAN IV TAHUN 2012 ......................................
2
2.1. PERSIAPAN...............................................................................................
2
2.1.1. Perizinan Penggunaan Kawasan Hutan ............................................
2
2.1.2. Perizinan Penggunaan Jalan/Lahan di Area Perkebunan Teh PTPN IX Kaligua ..........................................................................................
3
UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP DAN UPAYA PEMANTAUAN LINGKUNGAN HIDUP (UKL/UPL) .................................................................
3
2.3. EXPLORATION STAGE ...............................................................................
4
2.3.1. Additional G&G/Initial Geoscience Modelling .....................................
4
2.3.2. Infrastructure Engineering ..............................................................
4
2.3.3. Drilling of Exploration Wells ............................................................
4
2.4. PROJECT MANAGEMENT ............................................................................
5
2.4.1. Struktur Organisasi ........................................................................
5
2.4.2. Penggunaan Tenaga Kerja untuk Kegiatan Lapangan ........................
8
2.4.3. Perizinan / Permitting .....................................................................
8
2.4.4. Power Purchase Agreement (PPA) Process .......................................
10
2.4.5. Sosialisasi ......................................................................................
12
2.4.6. Program Keselamatan, Kesehatan dan Lindung Lingkungan (K3LL) ....
12
2.4.7. Training /Workshop .......................................................................
13
III. KESIMPULAN .............................................................................................
15
2.2
LAMPIRAN - LAMPIRAN
Hal. i
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER - DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
DAFTAR GAMBAR Gambar-1 Struktur Organisasi Project Management PT. Sejahtera Alam Energy Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden Provinsi Jawa Tengah .......................................................................................
6
Gambar-2 Schedule Rencana Kegiatan Periode Januari – Desember 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden Provinsi Jawa Tengah .......................................................................................
7
Gambar-3.a Schedule Rencana Kegiatan Tahun 2013 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden…………….............................................. 22 Gambar-3.b Schedule Rencana Kegiatan Tahun 2013 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden............................................................ 23
DAFTAR LAMPIRAN Lampiran–A (Gambar-3) Schedule Kegiatan Triwulan IV Tahun 2012 Lampiran–B
Dokumentasi Kegiatan Triwulan IV Tahun 2012
Hal. ii
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
I. PENDAHULUAN PT. Sejahtera Alam Energy efektif melaksanakan pengembangan panas bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden - Provinsi Jawa Tengah mulai tanggal 12 April 2011 berdasarkan Izin Usaha Pertambangan (IUP) Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden dengan Surat Keputusan Gubernur Jawa Tengah Nomor : 541.1/27/2011 yang ditetapkan tanggal 11 April 2011. Kegiatan pengembangan panas bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden Provinsi Jawa Tengah diawali dengan rangkaian kegiatan eksplorasi. Laporan ini merupakan laporan triwulan IV (Oktober – Desember) tahun 2012 dengan kegiatan sebagai berikut : a.
Persiapan meliputi : Program Land Acquisition yaitu proses perizinan Penggunaan Kawasan Hutan dan proses perizinan Penggunaan Jalan / Lahan di Area PTPN IX Kaligua.
b.
Program UKL-UPL
c.
Exploration Stage meliputi : -
d.
Additional G&G / Initial Geoscience Modeling Infrastructure Engineering : Detail Engineering Design (DED) Drilling & Well Test Program : Inventory of well & drilling material needs
Internal Company / Project Management : -
Pelaporan Triwulan III tahun 2012 Perizinan / Permitting
Power Purchase Agreement (PPA) Process Sosialisasi Program Pengelolaan K3LL
Training/Work Shop
Hal. 1
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
II. KEGIATAN PERIODE TRIWULAN IV TAHUN 2012 Rangkaian kegiatan eksplorasi pada periode triwulan IV (Oktober - Desember) tahun 2012 mengacu rencana kegiatan tahun 2012 (Gambar-1) direalisasikan dengan kegiatan seperti schedule pada Gambar-3 (pada Lampiran-A). Dokumentasi kegiatan pada Lampiran-B. 2.1. PERSIAPAN Kegiatan persiapan dalam periode triwulan IV (Oktober – Desember) tahun 2012 adalah kegiatan program land acquisition untuk infrastruktur pemboran sumur eksplorasi yang merupakan kelanjutan dari proses sebelumnya yaitu rangkaian proses perizinan penggunaan kawasan hutan dan perizinan penggunaan jalan/lahan di area PTPN IX Kaligua. 2.1.1. Perizinan Penggunaan Kawasan Hutan Pada tanggal 13 Agustus 2012 Kementerian Kehutanan menerbitkan Surat Keputusan Menteri Kehutanan No.450/ Menhut-II/ 2012, Tentang Izin Pinjam Pakai Kawasan Hutan Untuk Kegiatan Eksplorasi Panas Bumi Atas Nama PT. Sejahtera Alam Energy Seluas ± 44 ha Pada Kawasan Hutan Lindung di Kabupaten Banyumas dan Kabupaten Brebes, Provinsi Jawa Tengah. Sebagai tindak lanjut dari terbitnya Izin Pinjam Pakai Kawasan Hutan tersebut, maka melalui surat Nomor : 025/SAE-DIROPS/IX/2012 tertanggal 18 September 2012 dilaporkan Rencana Kerja Pemenuhan Kewajiban Amar keempat SK. Menhut No.450/ Menhut-II/ 2012, kepada instansi terkait dan pada tanggal 19 September 2012 dilakukan koordinasi dengan Perum Perhutani Unit I Jawa Tengah dan Dinas Kehutanan Provinsi Jawa Tengah di Semarang. Progress tindak lanjut atas ijin penggunaan kawasan hutan : 1. Rapat
dengan
Dinas
Kehutanan
Provinsi
Jawa
Tengah
berdasarkan surat dari Sekretaris Kepala Dinas Kehutanan Provinsi Jawa Tengah, nomor : 005/4715, tanggal 8 Oktober
Hal. 2
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
2012, perihal Undangan, acara tersebut diadakan pada tanggal 11 Oktober 2012 bertempat di Ruang Rapat Lantai I Kantor Dinas Kehutanan Provinsi Jawa Tengah – Semarang. 2. Surat dari Kepala Unit I Perum Perhutani Jawa Tengah, nomor : 168/044.3/Lind-SDH/I, tanggal 18 Oktober 2012, perihal : Pelaksanaan
Kegiatan
Tata
Batas
Guna
Kepentingan
Inventarisasi Tegakan. 3. Surat
PT
SAE
kepada
Kepala
Biro
Perencanaan
dan
Pengembangan Perusahaan Perum Perhutani Unit I Jawa Tengah, nomor 017/SAE-DU/X/2012, tanggal 23 Oktober 2012, perihal : Pelaksanaan Kegiatan Tata Batas Guna Kepentingan Inventarisasi Tegakan. 4. Koordinasi
dengan
Biro
Perencanaan
dan
Pengembangan
Perusahaan Perum Perhutani Unit I Jawa Tengah pada tanggal 8 November 2012, acara tersebut merencanakan waktu dan teknis pelaksanaan tata batas lahan dan inventarisasi tegakan yang masuk dalam batas lahan. 2.1.2. Perizinan Penggunaan Jalan/Lahan di Area Perkebunan Teh PTPN IX Kaligua. Ijin penggunaan jalan/lahan di area perkebunan PTPN IX Kaligua pada periode triwulan IV (Oktober – Desember 2012) dalam proses ijin tertulis dari Menteri BUMN. 2.2
UPAYA
PENGELOLAAN
LINGKUNGAN
HIDUP
DAN
UPAYA
PEMANTAUAN LINGKUNGAN HIDUP (UKL/UPL) 1. Koordinasi dengan tim detail engineering design
(DED) infrastruktur
pemboran eksplorasi 2. Pemantauan
curah
hujan
dan
karakteristik
udara
(temperature
(ambient), kelembaban, kecepatan dan arah angin) di site office Desa Pandansari, Kecamatan Paguyangan, Kabupaten Brebes
Hal. 3
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
2.3
EXPLOR ATION STAGE 2.3.1 Additional G&G /Initial Geoscience M odelling Pada periode triwulan IV tahun 2012 dilakukan evaluasi model sistem panas bumi, membuat prognosis pemboran dan montage. 2.3.2 Infrastructure Engineering Pada triwulan IV tahun 2012 kegiatan Infrastructure Engineering berupa Detail Engineering Design (DED) selesai pada bulan November
2012,
dilanjutkan
dengan
penyiapan
dokumen
pelaksanaan konstruksi. 2.3.3 Drilling of Ex ploration W ells Kegiatan Drilling of Exploration Wells pada triwulan IV tahun 2012, antara lain : -
Evaluasi Drilling Program.
-
Inventarisasi dan komunikasi awal dengan beberapa drilling
service company. -
Surat dari Direktur Panas Bumi Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral Republik Indonesia – Direktorat Jenderal Energi Baru
Terbarukan
dan
Konservasi
Energi,
nomor
:
924/36.08/DEP/2012, tanggal 8 November 2012, perihal : Rencana Kebutuhan Barang Impor Tahun 2012. -
PT SAE menyampaikan rencana Kebutuhan Barang Impor Tahun 2013 kepada Direktur Panas Bumi Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral Republik Indonesia – Direktorat Jenderal Energi Baru Terbarukan dan Konservasi Energi, dengan surat nomor : 018/SAE-DU/XI/2012, tanggal : 21 November 2012.
-
PT
SAE
menyampaikan
Permohonan
Rekomendasi
Untuk
Memperoleh Angka Pengenal Importir (API) Dari Kementerian Perdagangan, kepada Direktur Panas Bumi Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral Republik Indonesia – Direktorat
Hal. 4
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
Jenderal Energi Baru Terbarukan dan Konservasi Energi, dengan surat nomor : 019/SAE-DU/XI/2012, tanggal 29 November 2012. -
Perbaikan Berkas Rencana Kebutuhan Barang Impor (RKBI) Tahun 2013, kepada Direktur Panas Bumi Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral Republik Indonesia – Direktorat Jenderal Energi Baru Terbarukan dan Konservasi Energi, dengan surat nomor : 022/SAE-DU/XII/2012, tanggal 26 Desember 2012.
2.4
P ROJECT M AN AGEM EN T Kegiatan Project Management dalam periode triwulan IV tahun 2012 adalah melanjutkan pelaksanaan rencana kerja pengembangan panas bumi yang sedang berlangsung. 2.4.1
Struktur Organisasi Pelaksanaan
pengembangan
panas
bumi
di
Wilayah
Kerja
Pertambangan (WKP) Panas Bumi Daerah Baturraden Provinsi Jawa Tengah, dalam periode triwulan IV tahun 2012 ditangani oleh
Project Management seperti struktur organisasi pada Gambar-1 dengan jumlah personel 25 (dua puluh lima) orang.
Hal. 5
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
Gambar-1 Struktur Organisasi Project Management PT. Sejahtera Alam Energy Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden Provinsi Jawa Tengah
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
Hal. 6
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
Gambar-2 Schedule Rencana Kegiatan Periode Januari – Desember 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden
Rencana Kerja Tahun 2012
Hal. 7
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
2.4.2
Penggunaan Tenaga Kerja untuk Kegiatan Lapangan Tenaga kerja lapangan pada triwulan IV ini berjumlah 7 (tujuh) orang untuk memenuhi kegiatan operasional Site Office dan Pemantauan
Curah Hujan, Temperatur Udara, Tekanan Udara,
Kelembaban udara, dan Kecepatan & Arah Angin di Site Office PT. Sejahtera Alam Energy (Desa Pandansari, Kecamatan Paguyangan, Kabupaten Brebes). 2.4.3
Perizinan / Perm itting a.
Perijinan Penggunaan dan Pemanfaatan Air Permukaan 1. Progress perijinan : b. Tanggal 2-3 Desember 2012 koordinasi dan peninjauan lapangan bersama oleh Tim PT. Sejahtera Alam Energy dan Tim PSDA-BM Kabupaten Banyumas, Balai Besar Wilayah Sungai Serayu Citanduy, Balai Besar Wilayah Sungai Serayu Opak, Dewan Sungai Provinsi Jawa Tengah, sebagai bahan untuk kajian teknis oleh PSDABM. c. Diperoleh
rekomendasi
hasil
kajian
teknis
Ijin
Penggunaan dan Pemanfaatan Air Permukaan dari Dinas Pengelolaan Sumber Daya Air, Balai Pengelola Sumber Daya Air Serayu Citanduy, 545.1/04
tertanggal
10
surat nomor :
Desember
2012
dan
rekomendasi dari Dinas Sumber Daya Air dan Bina Marga
Kabupaten
Banyumas,
surat
nomor
:
690/9982/2012 tertanggal 17 Desember 2012. d. Tanggal 20 Desember 2012 Presentasi dan koordinasi di
BBWS
Serayu
Opak
di
Yogyakarta
untuk
mendapatkan rekomendasi teknis.
Hal. 8
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
2. Surat menyurat perijinan : a. Surat PT SAE kepada Kepala Dinas Sumber Daya Air dan Bina Marga, nomor : 021/SAE-DU/XI/2012, tanggal 29 November 2012, perihal : Permohonan Kajian Teknis Ijin Penggunaan dan Pamanfaatan Air Permukaan PT Sejahtera Alam Energy. b. Surat PT SAE kepada Kepala Balai Pengelolaan Sumber Daya
Air
Serayu
Citanduy,
nomor
:
021/SAE-
DU/XI/2012, tanggal 29 November 2012, perihal : Permohonan
Kajian
Teknis
Ijin
Penggunaan
dan
Pamanfaatan Air Permukaan PT Sejahtera Alam Energy. c. Surat PT SAE kepada Kepala Balai Besar Wilayah Sungai Serayu – Opak Direktorat Jenderal Sumber Daya Air Departemen Pekerjaan Umum, nomor : 028/SAEDIROPS/XII/2012, tanggal 11 Desember 2012, perihal : Permohonan
Waktu
Presentasi
Tindak
Lanjut
Penggunaan dan Pemanfaatan Air Permukaan Oleh PT Sejahtera Alam Energy. d. Surat dari Kepala Balai Pengelolaan Sumber Daya Air Serayu Citanduy, nomor : 545.1/04, tanggal 10 Desember 2012, perihal : Kajian Air Permukaan Sungai Logawa dan Sungai Banjaran. e. Surat dari Kepala Balai Besar Wilayah Sungai Serayu – Opak Direktorat Jenderal Sumber Daya Air Departemen Pekerjaan Umum, nomor : UM 0206-AO/1295-1, tanggal 12 Desember 2012, perihal : Undangan Presentasi
Penggunaan
dan
Pemanfaatan
Air
Permukaan Untuk Usulan Rencana IUP WKP Panas Bumi di Baturraden – Jawa Tengah, acara tersebut diadakan tanggal 20 Desember 2012 bertempat di
Hal. 9
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
Ruang Rapat Balai Besar Wilayah Sungai Serayu Opak – Yogyakarta. f.
Surat dari Kepala Dinas Sumber Daya Air Dan Bina Marga Kabupaten Banyumas, nomor : 690/9982/2012, tanggal 17 Desember 2012, perihal : Kajian Teknis Ijin penggunaan Dan Pemanfaatan Air Permukaan
b.
Perijinan Penggunaan Jembatan Kalibuntu (Eksisting) dan Koordinasi Detail Design Jembatan Kalibuntu Yang Baru Koordinasi dengan Dinas Pekerjaan Umum Dan Tata Ruang Kab. Brebes pada tanggal 18 Desember 2012, membahas : 1. Pembahasan
Detail
design
pembangunan
jembatan
perijinan
penggunaan
sementara
Kalibuntu. 2. Koordinasi
proses
jembatan eksisting untuk mobilisasi alat berat. 3. Koordinasi alur proses yang harus ditempuh PT SAE kepada Dinas Pengairan Kab. Brebes untuk mendapatkan ijin pembangunan jembatan baru. 2.4.4
Pow er Purchase Agreem ent (PPA) Process Progress proses Power Purchase Agreement (PPA), dalam periode triwulan IV, adalah : 1.
Pada tanggal 16 Oktober 2012 Pembahasan kelanjutan PLTP Baturraden : a. PT. PLN (persero) menyampaikan : -
Terkait dengan hasil workshop transmisi di Semarang tanggal 25 Juli 2012, PT. PLN (persero) kembali ke posisi semula yang mana transmisi termasuk lahan untuk tapak tower dan ROW dilaksanakan oleh pengembang PLTP.
Hal. 10
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
-
Resiko keterlambatan pembangunan transmisi karena permasalahan lahan tapak tower dan ROW, PLN menyatakan
bahwa
tidak
bisa
mengambil
resiko
tersebut sesuai dengan hasil workshop transmisi di Semarang. Namun demikian PLN tetap berkomitment untuk membantu (assisting) pembangunan transmisi. b. PT. Sejahtera Alam Energy memberikan respon mengenai
feed in tariff (FI T) dan atau pembangunan transmisi pada Bulan Desember 2012. 2.
Surat menyurat yang menyangkut progress PPA : a. Laporan
Berkala
PLTP
Baturraden
Periode
Juli
–
Sepetember 2012, berdasarkan surat kepada Direktur Jenderal
Ketenagalistrikan
Ketenagalistrikan,
nomor
Direktorat
:
Jenderal
027/SAE-DIROPS/X/2012,
tanggal 9 Oktober 2012, perihal Laporan Berkala PLTP Baturraden Periode Juli – Sepetember 2012. b. Rapat Feed In Tarif PLTP, acara tersebut diadakan pada tanggal 16 Oktober 2012 bertempat di Ruang Rapat KDIV IPP Gedung Utama Lantai 13 PT PLN (Persero) Kantor Pusat – Jakarta Selatan, berdasarkan facsimilie dari Ketua Panitia Pembelian Tenaga Listrik PLTP Baturraden, nomor : 011.Facs/PAN PLTP BR/2012, tanggal 11 Oktober 2012, perihal : Undangan Rapat Feed In Tarif PLTP. c. PT SAE menanggapi pembangunan transmisi dan feed in
tariff, berdasarkan Surat kepada Ketua Panitia Pembelian Tenaga Listrik PLTP Baturraden – PT PLN (Persero) Kantor Pusat,
nomor
Desember
:
2012,
023/SAE-DU/XII/2012, perihah
:
tanggal
Tanggapan
28
Terhadap
Pembangunan Transmisi dan Feed In Tariff.
Hal. 11
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
PT SAE menyampaikan bahwa : -
PT SAE mengembalikan sepenuhnya tanggung jawab pembangunan transmisi kepada pihak PLN sesuai dengan Peraturan Menteri ESDM nomor 01 Tahun 2012 Tentang “Perubahan Atas Peraturan Menteri ESDM Nomor
15
Tahun
2010
Tentang
Daftar
Proyek
Percepatan Pembangunan Pembangkit Tenaga Listrik Yang Menggunakan Energi Terbarukan, Batubara Dan Gas Serta Transmisi Terkait”. -
Hasil rapat internal SAE memutuskan bahwa PT SAE akan menunggu petunjuk pelaksanaan/petunjuk teknis yang menjelaskan PerMen ESDM No. 22 tahun 2012 tentang Feed In Tariff.
2.4.5
Sosialisasi Dalam periode triwulan IV (Oktober – Desember) tahun 2012 dilakukan sosialisasi : Potensi Panas Bumi, acara tersebut diadakan pada tanggal 9 Oktober 2012 bertempat di Hotel Pondok Slamet Baturraden – Purwokerto, berdasarkan surat dari Kepala Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral Kabupaten Banyumas, nomor : 896.2/533, tanggal 1 Oktober 2012, perihal : Permohonan Narasumber.
2.4.6
Program
Keselamatan,
Kesehatan
Kerja dan
Lindung
Lingkungan (K3LL) Performance Pengelolaan K3LL • Jumlah Pekerja Lapangan
=7
orang
Tanggal 01-31 Okt 2012
= 31
hari (Site Office)
Tanggal 01-30 Nop 2012
= 30
hari (Site Office)
Tanggal 01-31 Des 2012
= 31
hari (Site Office)
• Hari kerja lapangan :
Hal. 12
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
2.4.7
Jumlah
= 92
@ 24 jam
= 2208 jam
Sebelumnya
= 5904 jam
Kumulatif
= 8112 jam
• Kecelakaan Tambang
= nil
• Pengobatan P3K
= nil
hari
Taining/ W orkshop a. Workshop Pembinaan dan Pengawasan Pengusahaan Panas Bumi yang diadakan pada tanggal 3 – 4 Oktober 2012 bertempat di Grand Preanger Hotel – Bandung, berdasarkan surat dari Direktur Panas Bumi Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral Republik Indonesia – Direktorat Jenderal Energi Baru
Terbarukan
dan
Konservasi
Energi,
nomor
:
686.Und/67/DEP/2012, tanggal 14 September 2012, perihal : Undangan Workshop Panas Bumi. b. Rapat Koordinasi Penyusunan Prosentase Daerah Penghasil Panas Bumi TA 2013 yang diadakan pada tanggal 5 Oktober 2012
bertempat
di
Grand
Preanger
Hotel
–
Bandung,
berdasarkan surat dari Direktur Panas Bumi Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral Republik Indonesia – Direktorat Jenderal Energi Baru Terbarukan dan Konservasi Energi, nomor : 757.Und/04/DEP/2012, tanggal 27 September 2012, perihal : Undangan Rapat Koordinasi Penyusunan Prosentase Daerah Penghasil Panas Bumi TA 2013. c. Pertemuan Teknis Kepala Teknik/Wakil Kepala Teknik Panas Bumi Dalam Kegiatan Pengusahaan Panas Bumi yang diadakan pada tanggal 19 November 2012 bertempat di Grand Cempaka Jakarta – Jakarta Pusat, berdasarkan surat dari Direktur Panas Bumi Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral Republik
Hal. 13
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
Indonesia – Direktorat Jenderal Energi Baru Terbarukan dan Konservasi Energi, nomor : 8 November 2012, Perihal : Undangan Pertemuan Teknis Kepala Teknik/Wakil Kepala Teknik Panas Bumi Dalam Kegiatan Pengusahaan Panas Bumi. d. Rapat Kerja Task Force Pencapaian Target Road Map Panas Bumi Tahun 2015 yang diadakan pada tanggal 29 November s.d 1 Desember 2012 bertempat di Grand Royal Panghegar Hotel Bandung,
berdasarkan
surat
dari
Direktur
Panas
Bumi
Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral Republik Indonesia – Direktorat Jenderal Energi Baru Terbarukan dan Konservasi Energi, nomor : 1016.Und/67/DEP/2012, tanggal 27 November 2012, perihal : Undangan dan Permintaan Bahan untuk Rapat Kerja Task Force Pencapaian Target Road Map Panas Bumi Tahun 2015. e. Sinkronisasi Mekanisme Perhitungan PNBP SDA Panas Bumi yang diadakan di Grand Hotel Preanger Bandung tanggal 5 s.d 7 Desember 2012, berdasarkan surat dari Kepala Biro Keuangan Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral Republik Indonesia, nomor : 1454.Und/84/SJK.1/2012, tanggal 27 November 2012, perihal : Sinkronisasi Mekanisme Perhitungan PNBP SDA Panas Bumi. f.
Koordinasi dengan Administratur Kebun Kaligua PTPN IX, membahas detail design pembangunan dan pergeseran posisi pos satpam dan tiket agrowisata pengganti.
Hal. 14
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
III.
KESIMPULAN 3.1. Kegiatan
triwulan
IV
tahun
2012
merupakan
kelanjutan
kegiatan triwulan III tahun 2012. Progres kegiatan triwulan IV Tahun 2012 adalah : a.
Land Acquisition 1. Penggunaan Kawasan Hutan Koordinasi dengan Dinas Kehutanan Prov. Jateng bersama Perum Perhutani Unit I dan Balai Pemantapan Kawasan Hutan Wilayah (BPKH) Wilayah XI Yogyakarta, untuk pelaksanaan tata batas dan inventarisasi tegakan pada lahan yang dipergunakan Pelaksanaan
untuk tata
infrastruktur
batas
dan
pengeboran
inventarisasi
akan
eksplorasi.
tegakan
akan
dilaksanakan bersama sama PT SAE, Dinas Kehutanan Prov. Jateng, BPKH Wilayah XI Yogyakarta dan Perum Perhutani Unit I Jateng. 2. Ijin Pinjam Pakai Lahan PTPN IX – Kaligua Sampai dengan bulan Desember 2012 masih dalam proses penerbitan ijin tertulis dari Menteri BUMN. b.
Program UKL-UPL 1. Koordinasi dengan tim Detail Engineering Design
(DED)
infrastruktur pemboran eksplorasi 2. Pemantauan curah hujan dan karakteristik udara (temperature
ambeant, kelembaban, kecepatan dan arah angin) di site office Desa Pandansari, Kecamatan Paguyangan, Kabupaten Brebes c.
Ex ploration Stage 1. Additional G&G / Initial Geosciences Modeling Pada periode triwulan IV tahun 2012 dilakukan evaluasi model sistem panas bumi, membuat prognosis pemboran dan montage.
Hal. 15
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
2. Infrastructure Engineering Pada triwulan IV tahun 2012 kegiatan Infrastructure Engineering berupa Detail Engineering Design (DED) selesai pada bulan November
2012,
dilanjutkan
dengan
penyiapan
dokumen
pelaksanaan konstruksi. 3. Drilling of Exploration Wells Kegiatan Drilling of Exploration Wells pada triwulan IV tahun 2012, antara lain : -
Evaluasi Drilling Program.
-
Inventarisasi dan komunikasi awal dengan beberapa drilling
service company. -
PT
SAE
menyampaikan
kepada
Direktur
Panas
Bumi
Kementerian Energi Dan Sumber Daya Mineral Republik Indonesia – Direktorat Jenderal Energi Baru Terbarukan Dan Konservasi Energi perihal : 1.
Rencana Kebutuhan Barang Impor (RKBI) Tahun 2013 dan perbaikannya,
2.
Permohonan Rekomendasi Untuk Memperoleh Angka Pengenal Importir (API) dari Kementerian Perdagangan.
d.
Project M anagem ent 1. Perizinan / Permitting a.
Koordinasi dengan Dinas Kehutanan Prov. Jateng dan Perum Perhutani Unit I Jawa Tengah dalam rangka persiapan tata batas dan inventarisasi tegakan sebagai tindak lanjut ijin penggunaan kawasan hutan.
b.
Koordinasi dengan BBWS Serayu Opak, BBWS Serayu Citanduy dan PSDA-BM Banyumas dalam proses ijin penggunaan dan pemanfaatan air permukaan.
Hal. 16
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
c.
Koordinasi dengan Dinas PU dan Tata Ruang Kab. Brebes tentang ijin penggunaan jembatan Kalibuntu (eksisting), koordinasi
detail
design
dan
alur
proses
perijinan
pembangunan jembatan baru. 2. Proses Power Purchase Agreement (PPA) PT. Sejahtera Alam Energy memberikan respon mengenai Feed
In Tariff (FIT) dan atau pembangunan transmisi pada Bulan Desember 2012. PT
SAE
mengembalikan
sepenuhnya
tanggung
jawab
pembangunan transmisi kepada pihak PLN sesuai dengan Peraturan Menteri ESDM nomor 01 Tahun menunggu
petunjuk
2012 dan akan
pelaksanaan/petunjuk
teknis
yang
menjelaskan PerMen ESDM No. 22 tahun 2012 tentang Feed In
Tariff. 3. Sosialisasi Sosialisai Potensi Panas Bumi di Kabupaten Banyumas, acara tersebut diadakan pada tanggal 9 Oktober 2012 bertempat di Hotel Pondok Slamet Baturraden – Purwokerto. 4. Program Keselamatan, Kesehatan Kerja dan Lindung Lingkungan (K3LL) Mengikuti kegiatan operasional di lapangan 3.2. Rencana Kegiatan Periode Triwulan I Tahun 2013 : a.
Program Land Acqusition : 1. Menindak lanjuti Izin Pinjam Pakai Kawasan Hutan, sesuai Surat Keputusan Menteri Kehutanan nomor No.450/Menhut-II/ 2012, tertanggal 13 Agustus 2012 dengan rencana kegiatan sebagai berikut : -
Melanjutkan kegiatan sebelumnya yaitu koordinasi dengan Dinas Kehutanan dan Perum Perhutani Unit I Jawa Tengah
Hal. 17
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
serta Instansi terkait untuk pemasangan patok batas dan inventarisasi tegakan. -
Koordinasi untuk kegiatan-kegiatan lapangan.
3. Proses Izin Penggunaan Jalan / Lahan di Area PTPN IX Kaligua. Pada periode tahun 2013 ini direncanakan: -
Koordinasi proses perizinan yang sedang berlangsung
-
Koordinasi untuk kegiatan-kegiatan lapangan.
4. Inventarisasi dan identifikasi penggunaan lahan untuk Rest Area / bypassing di Jalan Umum Existing. 5. Land Owner Identification.
Land
Owner
Indentification
adalah
kegiatan
indentifikasi
kepemilikan lahan yang akan dipergunakan untuk kompensasi penggantian hutan sesuai kriteria yang berlaku untuk kehutanan dan penggunaan lahan untuk Rest Area / bypassing di Jalan Umum Existing. 6. Land Purchasing
Land Purchasing adalah proses penggantian seluruh lahan yang dipergunakan untuk infrastruktur meliputi : a.
Rest Area / bypassing di jalan existing
b.
Lahan dan tanaman di Area PTPN IX Kaligua
c.
Pembayaran Provisi Sumber Daya Hutan (PSDH), Dana Reboisasi dan penggantian Nilai Tegakan.
b.
Program UKL-UPL Pelaksanaan UKL-UPL dalam kegiatan konstruksi infrastruktur, pemboran dan uji sumur eksplorasi.
Hal. 18
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
c.
Ex ploration Stage : 1. Infrastructure Engineering a. Topographic Survey :
Topografic survey pada RKAB tahun 2013 dialokasikan untuk mengantisipasi jika dalam pelaksanaan konstruksi diperlukan klarifikasi terhadap design yang telah dibuat atau jika dalam kajian design Jalan Masuk dan Wellpad rencana lokasi pemboran
BTR-K
dan
BTR-M
diperlukan
survey
dan
pemetaan topografi. b.
Detail Engineering Design (DED) Detail Engineering Design (DED) dalam periode tahun 2013 dialokasikan untuk mengantisipasi jika diperlukan review
design
menyesuaikan
kondisi
lapangan
pada
saat
pelaksanaan konstruksi dan atau jika sehubungan dengan dilakukannya kajian design Jalan Masuk dan Wellpad rencana lokasi pemboran BTR-K dan BTR-M diperlukan Detail
Engineering Design (DED). 2. Infrastructure Construction Pada periode Tahun 2013 program infracstructure construction adalah: a. Proses pengadaan barang dan jasa untuk pelaksanaan konstruksi infrastruktur b. Persiapan dan Pelaksanaan konstruksi 3. Drilling of Exploration Wells Pada periode Tahun 2013 program Drilling of Exploration Wells direncanakan : a. Melanjutkan proses pengadaan barang dan jasa pemboran dan penunjangnya b. Persiapan dan Pelaksanaan Pemboran di lokasi BTR-A dan BTR-B
Hal. 19
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
4. Geotechnical Survey
Geotechnical Survey direncanakan untuk mendukung kajian perencanaan konstruksi jalan akses dan area lokasi wellpad BTRK dan BTR-M.
d. Project M anagem ent Rangkaian kegiatan Project
Management adalah melanjutkan
program sebelumnya ditangani oleh management seperti pada struktur organisasi Gambar-2. 1. Perizinan / Permitting a. Melanjutkan proses perizinan penggunaan air permukaan b. Proses perizinan penggunaan jalan dan jembatan eksisting kepada Dinas Pekerjerjaan Umum Kab. Brebes serta ijin pembangunan jembatan kepada Dinas Pengairan Kab. Brebes direncanakan. 2. Power Purchase Agreement (PPA) Process Melanjutkan proses pembahasan PPA dengan Panitia Pembelian Tenaga Listrik PLTP Baturraden PT PLN (Persero). 3. Sosialisasi a. Sosialisasi penggunaan air permukaan. b. Sosialisasi land aqcuisiton dan sebelum pekerjaan konstruksi infrastruktur 4. Program Pengelolaan K3LL Mengikuti kegiatan operasional di lapangan 5. Training/Work Shop Uji Kompetensi Pengawas Operasional Utama (POU) dan Pengawas Operasional Pertama (POP) dari Kementerian Energi Dan Sumber Daya Mineral Republik Indonesia – Direktorat jenderal Energi Baru Terbarukan Dan Konservasi Energi
Hal. 20
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
Gambar-3.a. Schedule Rencana Kegiatan Tahun 2013 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden
e. Rencana Kerja
Hal. 21
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
Gambar-3.b. Schedule Rencana Kegiatan Tahun 2013 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
Hal. 22
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
LAMPIRAN - A SCHEDULE KEGIATAN PERIODE OKTOBER – DESEMBER 2012 Triwulan IV Tahun 2012
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
LAMPIRAN - B DOKUMENTASI KEGIATAN Triwulan IV Tahun 2012
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
1.
PEMANTAUAN KLIMATOLOGI DAN SAFETY INDUCTION PROGRAM K3LL
Pengukuran Curah Hujan
Pengukuran Temperatur Udara, Tekanan Udara, Kelembaban Udara
Alat Monitor Kecepatan dan Arah Angin
Alat Deteksi Kecepatan dan Arah Angin
Safety Induction di Site Office Pandansari
Safety Induction di Site Office Pandansari
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
2. SOSIALISASI PANAS BUMI KEPADA MASYARAKAT DAN INSTANSI TERKAIT DI KABUPATEN BANYUMAS. (9 OKTOBER 2012)
Sosialisasi Panas Bumi
Sosialisasi Panas Bumi
di Kabupaten Banyumas
di Kabupaten Banyumas
Sosialisasi Panas Bumi
Sosialisasi Panas Bumi
di Kabupaten Banyumas
di Kabupaten Banyumas
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
3.
PRESENTASI TERKAIT PERIJINAN SUMBER AIR PERMUKAAN DENGAN DINAS SUMBER DAYA AIR DAN BINA MARGA (SDA & BM) BANYUMAS. (2 DESEMBER 2012)
Presentasi dan Koordinasi dengan Team SDA & BM Kabupaten Banyumas
Presentasi dan Koordinasi dengan Team SDA & BM Kabupaten Banyumas
Presentasi dan Koordinasi dengan Team SDA & BM Kabupaten Banyumas
Presentasi dan Koordinasi dengan Team SDA & BM Kabupaten Banyumas
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
4.
KUNJUNGAN DAN KOORDINASI LAPANGAN TERKAIT PERIJINAN SUMBER AIR PERMUKAAN DENGAN DINAS SUMBER DAYA AIR DAN BINA MARGA (SDA & BM) BANYUMAS. (3 DESEMBER 2012)
Koordinasi Lapangan dengan Team SDA & BM Kabupaten Banyumas
Kunjungan Lapangan dengan Team SDA & BM Kabupaten Banyumas
Koordinasi Lapangan dengan Team SDA & BM Kabupaten Banyumas
Kunjungan Lapangan dengan Team SDA & BM Kabupaten Banyumas
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
5. KOORDINASI DENGAN DINAS PEKERJAAN UMUM DAN TATA RUANG KABUPATEN BREBES, DI BREBES. (18 DESEMBER 2012)
Koordinasi Dengan Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang Kabupaten Brebes
Koordinasi Dengan Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang Kabupaten Brebes
Koordinasi Dengan Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang Kabupaten Brebes
Koordinasi Dengan Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang Kabupaten Brebes
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
6. KOORDINASI DENGAN PTPN IX KALIGUA–DI BREBES. (19 DESEMBER 2012)
Rapat koordinasi dengan
Rapat koordinasi dengan
PTPN IX Kaligua
PTPN IX Kaligua
Peninjauan lapangan dengan
Peninjauan lapangan dengan
PTPN IX Kaligua
PTPN IX Kaligua
PT. SEJAHTERA ALAM ENERGY
LAPORAN TRIWULAN IV (OKTOBER – DESEMBER) TAHUN 2012 Pengembangan Panas Bumi WKP Panas Bumi Daerah Baturraden – Provinsi Jawa Tengah
7. PRESENTASI TERKAIT PERIJINAN SUMBER AIR PERMUKAAN DI BALAI BESAR WILAYAH SUNGAI – SERAYU OPAK DI YOGJAKARTA. (20 DESEMBER 2012)
Presentasi Terkait Perijinan Sumber Air Permukaan di Balai Besar Wilayah Sungai – Serayu Opak di Yogjakarta
Presentasi Terkait Perijinan Sumber Air Permukaan di Balai Besar Wilayah Sungai – Serayu Opak di Yogjakarta
Presentasi Terkait Perijinan Sumber Air Permukaan di Balai Besar Wilayah Sungai – Serayu Opak di Yogjakarta
Presentasi Terkait Perijinan Sumber Air Permukaan di Balai Besar Wilayah Sungai – Serayu Opak di Yogjakarta
WISMA EKA KARMA Jl. Kapten P. Tendean No.15 Jakarta 12790 Telp: (021) 794 2715 - Faks : (021) 794 2714 E-Mail :
[email protected] Website : http://www.saegeothermal.co.id