BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
4.1
Profil Perusahaan PT. Unilever Indonesia Tbk. Unilever Indonesia telah tumbuh menjadi salah satu perusahaan terdepan untuk produk Home and Personal Care serta Foods & Ice Cream di Indonesia. Rangkaian produk Unilever Indonesia mencangkup brandbrand ternama yang disukai di dunia seperti Pepsodent, Lux, Lifebuoy, Dove, Sunsilk, Clear, Rexona, Vaseline, Rinso, Molto, Sunlight, Walls, Blue Band, Royco, Bango, dan lain-lain. Selama ini, tujuan perusahaan Unilever tetap sama, di mana para pekerja bekerja untuk menciptakan masa depan yang lebih baik setiap hari; membuat pelanggan merasa nyaman, berpenampilan baik dan lebih menikmati kehidupan melalui brand dan jasa yang memberikan manfaat untuk mereka maupun orang lain, menginspirasi masyarakat untuk melakukan tindakan kecil setiap harinya yang bila digabungkan akan membuat perubahan besar bagi dunia; dan senantiasa mengembangkan cara baru dalam berbisnis yang memungkinkan kami untuk tumbuh sekaligus mengurangi dampak lingkungan. Bagi Unilever, sumber daya manusia adalah pusat dari seluruh aktivitas perseroan. Kami memberikan prioritas pada mereka dalam pengembangan
profesionalisme,
keseimbangan
51
http://digilib.mercubuana.ac.id/
kehidupan,
dan
52
kemampuan mereka untuk berkontribusi pada perusahaan. Terdapat lebih dari 6000 karyawan tersebar di seluruh nutrisi. Perseroan memiliki enam pabrik di Kawasan Industri Jababeka, Cikarang, Bekasi, dan dua pabrik di Kawasan Industri Rungkut, Surabaya, Jawa Timur, dengan kantor pusat di Jakarta. Produk-produk Perseroan berjumlah sekitar 43 brand utama dan 1,000 SKU, dipasarkan melalui jaringan yang melibatkan sekitar 500 distributor independen yang menjangkau ratusan ribu toko yang tersebar di seluruh Indoneisa. Produkproduk tersebut didistribusikan melalui pusat distribusi milik sendiri, gudang tambahan, depot dan fasilitas distribusi lainnya. Sebagai perusahaan yang mempunyai tanggung jawab sosial, Unilever Indonesia menjalankan program Corporate Social Responsibility (CSR) yang luas. Keempat pilar program kami adalah Lingkungan, Nutrisi, Higiene dan Pertanian Berkelanjutan. Program CSR termasuk antara lain kampanye Cuci Tangan dengan Sabun (Lifebuoy), program Edukasi kesehatan Gigi dan Mulut (Pepsodent), program Pelestarian Makanan Tradisional (Bango) serta program Memerangi Kelaparan untuk membantu anak Indonesia yang kekurangan gizi (Blue Band).
Visi Unilever Untuk meraih rasa cinta dan penghargaan dari Indonesia dengan menyentuh kehidupan setiap orang Indonesia setiap harinya.
http://digilib.mercubuana.ac.id/
53
Misi Unilever
Unilever bekerja untuk menciptakan masa depan yang lebih baik setiap hari.
Unilever membantu konsumen merasa nyaman, berpenampilan baik dan lebih menikmati hidup melalui brand dan layanan yang baik bagi mereka dan orang lain.
Unilever menginspirasi masyarakat untuk melakukan langkah kecil setiap harinya yang bila digabungkan bisa mewujudkan perubahan besar bagi dunia.
Unilever senantiasa mengembangkan cara baru dalam berbisnis yang memungkinkan kami tumbuh dua kali lipat sambil mengurangi dampak terhadap lingkungan.
Tujuan & Prinsip Unilever Standar tertinggi dari perilaku korporat terhadap setiap orang yang bekerja dengan Unilever, komunitas yang Unilever sentuh dan lingkungan yang terdampak dari pekerjaan para karyawan Unilever. a. Selalu bekerja dengan integritas Beroperasi dengan integritas dan rasa hormat pada orang-orang, sentuhan bisnis Unilever pada organisasi dan lingkungan selalu menjadi pusat dari tanggung jawab corporate Unilever.
http://digilib.mercubuana.ac.id/
54
b. Dampak Positif Unilever bertujuan memberikan dampak positif dengan berbagai cara, yaitu
melalui
Unilever,
brand
melalui
kegiatan
komersial
dan
hubungan Unilever, melalui kontribusi sukarela, serta berbagai cara lain di mana Unilever berhubungan dengan masyarakat. c. Komitmen yang berlanjut Unilever juga berkomitmen untuk terus meningkatkan cara dalam menangani dampak lingkungan dan bekerja dengan tujuan jangka panjang Unilever dalam mengembangkan bisnis yang berkelanjutan. d. Menjalankan aspirasi kami Tujuan corporate Unilever telah memberikan aspirasi bagi para karyawan
Unilever
untuk
mengelola
bisnis.
Hal
ini
diperkuat
peraturan Unilever dalam prinsip-prinsip bisnis yang menjelaskan standar operasional yang diikuti semua karyawan Unilever, dimanapun
mereka
berada diseluruh dunia. Aturan ini juga mendukung pendekatan
Unilever
pada pemerintah serta tanggung jawab corporate. e. Bekerja dengan yang lain Unilever ingin bekerja dengan para penyedia sumber daya yang memiliki nilai dan standar yang sama dengan Unilever dalam bekerja. Peraturan tentang rekanan bisnis, sejalan dengan peraturan prinsip bisnis Unilever, terdiri dari sepuluh prinsip yang meliputi integritas bisnis dan tanggung jawab yang berhubungan dengan karyawan, konsumen dan lingkungan.
http://digilib.mercubuana.ac.id/
55
Brand-brand Unilever Home Personal Care
http://digilib.mercubuana.ac.id/
56
Food & Ice Cream
4.2
Profil Produk Zwitsal Dipercaya menemani cerianya perjalanan Bunda bersama si kecil. Terbukti tested hypoallergenic. Zwitsal telah menjadi bagian dari keluarga Indonesia selama 30 tahun, memberikan perawatan bagi buah hati bunda tercinta dengan produk-produk perawatan bayi dan anak yang terpercaya. Rangkaian produk perawatan bayi Zwitsal telah teruji secara klinis (Tested Hypo-Allergenic) sehingga aman untuk kulit bayi yang sensitif. Zwitsal dapat digunakan sejak awal kehadiran buah hati, dan menemani keceriaan Bunda bersama si Kecil. Zwitsal Baby memiliki 3 rangkaian, yaitu : a. Classic yang mengandung pelembab alami dari ekstrak bunga Canola. Terdiri dari : Baby Shampoo, Baby Bath, Bar Soap, Baby Powder, Baby Lotion, Baby Cologne, Baby Hair Lotion, Baby Cleansing Wipes.
http://digilib.mercubuana.ac.id/
57
Gambar 4.1 Produk Zwitsal Baby Classic b. Natural yang mengandung bahan-bahan alami yang sudah sangat dikenal oleh para ibu Indonesia. Terdiri dari : Baby Shampoo, Baby Bath, Baby Bath 2 in 1 Hair & Body, Baby Bath 2 in 1 Hair & Body with Minyak Telon, Minyak Telon, Baby Skin Protector Lotion, Baby Oil with Aloe Vera + Vit. E, Bar Soap, Baby Powder, Baby Lotion, Baby Hair Lotion.
Gambar 4.2 Produk Zwitsal Baby Natural
c. Extra Care yang mengandung bahan aktif Zinc yang membantu mengurangi dan mengatasi iritasi ringan dan kulit kemerahan. Terdiri dari: Baby Powder with Zinc, Baby Cream with Zinc
http://digilib.mercubuana.ac.id/
58
Gambar 4.3 Produk Zwitsal Baby Extra Care Zwitsal Kids telah teruji secara klinis (Mild-Dermatologist Tested) sehingga cocok untuk kulit anak-anak. Zwitsal Kids memiliki formula khusus untuk perawatan tubuh dan rambut untuk anak usia 5-8 tahun, dengan keharuman buah-buahan favorit anak-anak yang segar dan tahan lama. Zwitsal Kids terdiri dari rangkaian Active yang memiliki Formula Anti Kuman dan Beauty yang dilengkapi dengan nutrisi untuk perawatan kecantikan kulit dan rambut anak.
Gambar 4.4 Produk Zwitsal Kids Active dan Beauty
4.3
Deskripsi Iklan Penelitian ini mengangkat iklan televisi Zwitsal versi Amazing Softness. Berikut ini sepintas gambaran cerita mengenai iklan tersebut. Diawali dengan seorang ibu yang sedang menggendong bayi kecilnya, yang terlihat masih sangat mungil karena belum lama lahir, dengan latar kamar bayi. Lalu ayah si bayi muncul dan menepuk pundak istrinya yang bermaksud untuk menawarkan dirinya mengurus buah hati mereka saat itu.
http://digilib.mercubuana.ac.id/
59
Istrinya pun dengan senang hati memberikan buah hati mereka ke tangan suaminya. Di frame berikutnya sang ayah memandikan anaknya sambil bercanda dengan buah hatinya. Di sela waktu mandinya tersebut sambil bercanda, si ayah menepuk-nepukkan mainan bebek ke perut dan dada si bayi dengan halus. Ditambah dengan teks “Ekstra Lembut” yang menggambarkan bahwa sabun cair Zwitsal sangat lembut untuk bayi yang baru lahir sekalipun. Dilanjutkan dengan si ayah memainkan hidungnya ke hidung si bayi, lalu membasuh telapak tangan bayi, dilanjutkan dengan membasuh pipi bayi juga. Lalu disambung dengan membasuh telapak kaki dengan ditambah teks “Teruji Hypo-Allergenic”, yang menandakan bahwa sabun cair Zwitsal sangat aman dan ramah untuk kulit bayi baru lahir yang rawan sensitif, karena sudah lulus uji dari bahan yang menyebabkan alergi. Setelah itu ayahnya juga yang memakaikan baju bayi tersebut. Sambil memakaikan bedak ke sang buah hati, si ayah bercanda lagi dengan buah hatinya sampai-sampai dengan tidak sengaja si bayi menempelkan tanda kakinya yang terkena bedak ke pipi sang ayah. Diakhiri dengan ekspresi bahagia si ayah dan si ibu. Di akhir frame muncul berbagai produk perawatan bayi dari Zwitsal. Dari frame pertama sampai menjelang akhir, sangat terlihat dengan jelas bagaimana ekspresi ayah yang bahagia mengurus bayinya.
4.4
Analisis Tanda
4.4.1
Identifikasi Tanda Iklan Televisi Zwitsal versi Amazing Softness
http://digilib.mercubuana.ac.id/
60
No 1
Scene
Jenis Tanda
Unit Analisa - Pengambilan gambar dengan teknik long shot dengan menggunakan
Ikon
teknik pergerakan kamera zoom in memperlihatkan ruang yang luas - Latar belakang kamar bayi - Ayah menghampiri istri dan anaknya
Indeks
- Announcer “Tak ada yang lebih indah dari kasih
Simbol
sayang antara orangtua dan anak” - Background music yang ringan
2
- Pakaian ayah berwarna biru muda Ikon
- Pakaian ibu berwarna kuning - Kain handuk bayi berwarna kuning - Ibu menyerahkan
http://digilib.mercubuana.ac.id/
61
bayi ke ayah - Wajah gugup ayah saat akan menggendong bayi Indeks
- Announcer “Tak ada yang lebih indah dari kasih
Simbol
sayang antara orangtua dan anak” - Background music yang ringan
3
- Ayah meletakkan bayi di bak mandi - Latar belakang Ikon
kamar bayi - Pengambilan gambar dengan teknik medium long shot
Indeks
- Announcer “Tak ada yang lebih indah dari kasih sayang antara
Simbol
orangtua dan anak” - Background music yang ringan
http://digilib.mercubuana.ac.id/
62
4
- Pengambilan gambar dengan teknik close up sehingga memfokuskan kepada kegiatan yang dilakukan ayah - Posisi kemasan produk Zwitsal Ikon
Baby Bath Classic, Zwitsal Baby Shampoo Classic, dan mainan bebek yang sedikit menyamping dengan arah yang berbeda - Ayah mengambil sabun cair dari kemasan Zwitsal Baby Bath Classic
Indeks
Tangan ayah - Announcer "Zwitsal menghadirkan
Simbol
formula baru yang ekstra lembut" - Background music yang ringan
http://digilib.mercubuana.ac.id/
63
5
- Pengambilan gambar dengan teknik close up sehingga memfokuskan Ikon
kepada kegiatan yang dilakukan ayah - Mainan bayi yang ditepuk-tepukkan ke badan bayi dengan lembut
Indeks
- Supers "Ekstra Lembut" - Announcer "Zwitsal
Simbol
menghadirkan formula baru yang ekstra lembut" - Background music yang ringan
6
- Pengambilan gambar dengan teknik close up Ikon
sehingga memfokuskan kepada kegiatan yang dilakukan ayah
http://digilib.mercubuana.ac.id/
64
- Ayah memainkan hidungnya ke arah wajah anaknya Indeks
- Supers "Ekstra Lembut" -
Announcer "Zwitsal
Simbol
menghadirkan formula baru yang ekstra lembut" -
Background music yang ringan
7
- Pengambilan gambar dengan teknik close up sehingga Ikon
memfokuskan kepada kegiatan yang dilakukan ayah - Tangan bayi yang menggenggam jari ayahnya
Indeks
- Announcer “Dan menjaga
Simbol
kelembaban alami kulit bayi” - Background music
http://digilib.mercubuana.ac.id/
65
yang ringan 8
- Pengambilan gambar dengan teknik close up sehingga Ikon
memfokuskan kepada kegiatan yang dilakukan ayah - Ayah mengusap wajah bayi
Indeks
- Announcer “Dan menjaga
Simbol
kelembaban alami kulit bayi” - Background music yang ringan
9
- Pengambilan gambar dengan teknik close up sehingga Ikon
memfokuskan kepada kegiatan yang dilakukan ayah - Ayah mengusap telapak kaki bayi
Indeks
-
Simbol
- Supers (teks pada
http://digilib.mercubuana.ac.id/
66
iklan) “Teruji Hypo-Allergenic” - Announcer “Dan menjaga kelembaban alami kulit bayi” - Background music yang ringan 10
- Pengambilan gambar dengan teknik medium shot - Bayi menggunakan handuk berwarna kuning Ikon
- Ayah meletakkan bayi ke tempat tidur dan merebahkan badan bayi untuk dipakaikan baju - Ibu menyiapkan perlengkapan bayi
Indeks Simbol
-
Background music yang ringan
http://digilib.mercubuana.ac.id/
67
11
- Pengambilan gambar dengan teknik medium close up sehingga memfokuskan pada apa yang dilakukan si ayah Ikon
- Ayah menuangkan bedak ke tangannya dari kemasan produk Zwitsal Baby Powder Classic - Tangan ayah yang menggunakan cincin di jari manis tangan kiri
Indeks
-
Announcer “Bersama Zwitsal, setiap momen indah bersama si buah hati jadi lebih
Simbol
berarti” - Background music yang ringan
http://digilib.mercubuana.ac.id/
68
12
- Pengambilan gambar dengan Ikon
teknik medium close up sehingga memperlihatkan ekspresi ayah
Indeks
-
Ekpresi ayah
-
Wajah ayah
- Announcer “Bersama Zwitsal, setiap momen Simbol
indah bersama si buah hati jadi lebih berarti” - Background music yang ringan
13
- Pengambilan gambar dengan Ikon
teknik medium close up sehingga memperlihatkan ekspresi ayah dan ibu - Wajah ayah
Indeks
- Raut wajah ayah dan ibu - Announcer
Simbol
“Bersama Zwitsal, setiap momen indah bersama si
http://digilib.mercubuana.ac.id/
69
buah hati jadi lebih berarti” - Background music yang ringan 14
- Kemasan rangkaian beberapa produk Zwitsal Ikon
Baby Classic, Zwitsal Baby Natural, Zwitsal Baby Extra Care - Latar belakang kamar bayi
Indeks
- Bulatan berwarna oranye dengan teks “BARU” berwarna
Simbol
putih - Announcer “Zwitsal selembut kulit bayi”
15
Ikon Indeks
- Latar belakang berwarna kuning - Announcer “Zwitsal selembut
Simbol
kulit bayi” - Munculnya bendera putih dengan logo
http://digilib.mercubuana.ac.id/
70
Unilever - Logo Zwitsal - Teks slogan “Bayi Riang Ibu Senang”
Tabel 4.1 Identifikasi tanda-tanda pada iklan televisi Zwitsal versi Amazing Softness
4.3.2 Interpretasi Tanda Iklan Televisi Zwitsal versi Amazing Softness Berdasarkan identifikasi pada table 4.1, ditemukan beberapa tanda ikon, indeks, symbol. Interpretasi tanda serta makna dijelaskan melalui table-tabel berikut yang merupakan adaptasi dari segitiga elemen makna Peirce : a.
Interpretasi Tanda Ikon Dari identifikasi pada table 4.1 ditemukan beberapa tipe ikon pada iklan Zwitsal versi Amazing Softness. Tanda-tanda tersebut beserta maknanya dijelaskan melalui tabel 4.2. Tabel ini diadaptasi dari segitigs elemen makna Peirce. Tabel 4.2 Interpretasi Tanda Ikon pada Iklan Zwitsal
Scene
1
Tanda
Objek
Interpretasi
Pengambilan gambar
Gambar diambil secara
dengan teknik long
long shot dengan
Menggambarkan
shot dengan
menggunakan teknik
dengan jelas hal yang
menggunakan teknik
pergerakan kamera zoom
dilakukan oleh si ayah,
pergerakan kamera
in memfokuskan pada
ibu dan anak
zoom in
kegiatan yang terjadi
http://digilib.mercubuana.ac.id/
71
memperlihatkan
dalam ruang tersebut
ruang yang luas Setting kamar bayi, tempat di mana hampir seluruh kegiatan bayi
Latar belakang kamar bayi
Ruangan yang dipenuhi
dilakukan dengan
peralatan bayi yang
nuansa warna putih
didominasi nuansa warna
memberikan kesan
lembut seperti putih dan
bersih dan murni, selain
kuning
itu warna kuning yang memberikan kesan cerah, hangat dan bersahabat Ayah menghampiri istri dan anaknya seakan
Ayah menghampiri istri dan anaknya
Ayah yang berjalan menghampiri istri dan anaknya
ingin mengetahui apa yang sedang dilakukan oleh istri dan anaknya dan menawarkan diri untuk ikut mengurus bayi -
Pakaian menunjukkan ayah
2
Ayah mengenakan kaus
dalam keadaan
Pakaian ayah
(t-shirt) berwarna biru
sedang santai di
berwarna biru muda
muda saat memasuki
rumah
kamar
-
Warna biru diasosiasikan warna bagi laki-laki, warna
http://digilib.mercubuana.ac.id/
72
muda menggambarkan kelembutan -
Pakaian menunjukkan ibu dalam keadaan
Pakaian ibu berwarna kuning
sedang santai di
Ibu mengenakan kemeja
rumah
santai berwarna kuning
- Warna kuning diasosiasikan warna cerah, hangat, bersahabat -
Kain handuk menggambarkan bayi akan
Kain handuk bayi
Bayi mengenakan
berwarna kuning
handuk berwarna kuning
dimandikan -
Warna kuning diasosiasikan warna cerah, hangat, bersahabat
Ibu menyerahkan bayi ke ayah
Ibu menyerahkan bayi untuk dimandikan oleh sang ayah
Ibu memberi kesempatan kepada ayah untuk memandikan anaknya Wajah gugup ayah
Wajah gugup ayah
Wajah gugup ayah saat
karena tidak punya
akan menggendong bayi
pengalaman menggendong bayi
3
Ayah meletakkan bayi
Ayah meletakkan bayi di
Ayah meletakkan bayi
di bak mandi
bak mandi untuk
di bak mandi untuk
http://digilib.mercubuana.ac.id/
73
dimandikan
dimandikan dengan perlahan-lahan dibantu sang istri Setting kamar bayi, tempat di mana hampir seluruh kegiatan bayi
Latar belakang kamar bayi
Ruangan yang dipenuhi
dilakukan dengan
peralatan bayi yang
nuansa warna putih
didominasi nuansa warna
memberikan kesan
lembut seperti putih dan
bersih dan murni, selain
kuning
itu warna kuning yang memberikan kesan cerah, hangat dan bersahabat
Gambar diambil secara Pengambilan gambar dengan teknik medium long shot
medium long shot
Menggambarkan
memfokuskan pada
dengan jelas hal yang
kegiatan yang terjadi dalam ruang tersebut
Pengambilan gambar dengan teknik close up sehingga 4
memfokuskan kepada kegiatan yang
Pengambilan gambar dengan teknik close up sehingga latar belakang blur dan perhatian menjadi terfokus pada
dilakukan oleh si ayah, ibu dan anak Teknik close up dan mem-blur-kan bagian lain selain objek yang difokuskan sehingga perhatian terfokus pada objek utama
dilakukan ayah
pemakaian produk oleh si
Posisi kemasan
Posisi kemasan produk
Posisi produk dan
produk Zwitsal Baby
Zwitsal Baby Bath
mainan bebek sedikit
ayah
http://digilib.mercubuana.ac.id/
74
Bath Classic, Zwitsal
Classic, Zwitsal Baby
menyamping dengan
Baby Shampoo
Shampoo Classic, dan
arah yang berebeda
Classic, dan mainan
mainan bebek yang
untuk memperlihatkan
bebek yang sedikit
sedikit menyamping
bentuk dan warna
menyamping
dengan arah yang
secara keseluruhan
berbeda Ayah menekan botol
Ayah menekan botol
untuk menuangkan
untuk menuangkan sabun
sabun cair ke
cair Baby Bath Classic
tangannya
ke tangannya
Pengambilan gambar
Pengambilan gambar
Teknik close up bagian
dengan teknik close up
lain selain objek yang
untuk memfokuskan
difokuskan sehingga
kegiatan yang dilakukan
perhatian terfokus pada
ayah
objek utama
dengan teknik close up sehingga memfokuskan kepada kegiatan yang 5
dilakukan ayah
Ayah yang sedang Mainan bayi yang
bercanda dengan bayinya
ditepuk-tepukkan ke
dengan menepukkan
badan bayi dengan
mainan bebek ke dada
lembut
dan perut sang bayi
Pengambilan gambar
Terlihat kedekatan ayah dan bayi
Pengambilan gambar
Teknik close up bagian
dengan teknik close up
lain selain objek yang
untuk memfokuskan
difokuskan sehingga
kegiatan yang dilakukan
perhatian terfokus pada
ayah
objek utama
Ayah memainkan
Ayah yang sedang
Terlihat kedekatan ayah
hidungnya ke arah
bercanda dengan bayinya
dan bayi
dengan teknik close up sehingga 6
Penggunaan produk
memfokuskan kepada kegiatan yang dilakukan ayah
http://digilib.mercubuana.ac.id/
75
wajah anaknya
dengan memainkan hidungnya ke arah wajah anaknya
Pengambilan gambar dengan teknik close up sehingga memfokuskan kepada kegiatan yang 7
dilakukan ayah
Pengambilan gambar
Teknik close up bagian
dengan teknik close up
lain selain objek yang
untuk memfokuskan
difokuskan sehingga
kegiatan yang dilakukan
perhatian terfokus pada
ayah
objek utama Tanda kedekatan ayah
Tangan bayi yang menggenggam jari ayahnya
dan anak, yang terlihat
menggenggam jari
bahwa bayi sudah
ayahnya
nyaman menggenggam jari ayahnya
Pengambilan gambar dengan teknik close up sehingga memfokuskan kepada 8
Tangan bayi
kegiatan yang dilakukan ayah
Pengambilan gambar
Teknik close up bagian
dengan teknik close up
lain selain objek yang
untuk memfokuskan
difokuskan sehingga
kegiatan yang dilakukan
perhatian terfokus pada
ayah
objek utama Menandakan bahwa
Ayah mengusap wajah Ayah mengusapkan busa
produk aman untuk
bayi
kulit bayi bahkan
sabun ke wajah bayinya
bagian wajah Pengambilan gambar dengan teknik close 9
up sehingga memfokuskan kepada kegiatan yang dilakukan ayah
Pengambilan gambar
Teknik close up bagian
dengan teknik close up
lain selain objek yang
untuk memfokuskan
difokuskan sehingga
kegiatan yang dilakukan
perhatian terfokus pada
ayah
objek utama
http://digilib.mercubuana.ac.id/
76
Menandakan bahwa
Ayah mengusap telapak kaki bayi
Ayah mengusapkan busa sabun ke telapak kaki bayinya
produk aman untuk kulit bayi bahkan bagian telapak kaki yang masih sangat tipis dan rawan pecah-pecah
Gambar diambil secara Pengambilan gambar dengan teknik medium shot
medium shot
Menggambarkan
memfokuskan pada
dengan jelas hal yang
kegiatan yang terjadi dalam ruang tersebut
dilakukan oleh si ayah, ibu dan anak -
Kain handuk menggambarkan
Bayi mengenakan handuk berwarna kuning
bayi telah selesai Bayi mengenakan handuk berwarna kuning
dimandikan -
Warna kuning diasosiasikan warna
10
cerah, hangat, bersahabat Bayi selesai dimandikan
Ayah meletakkan bayi ke tempat tidur dan merebahkan badan bayi
Ayah meletakkan bayi ke tempat tidur dan merebahkan badan bayi untuk dipakaikan baju Ibu menyiapkan
Ibu menyiapkan perlengkapan bayi
Ibu menyiapkan perlengkapan bayi yang digunakan setelah mandi
http://digilib.mercubuana.ac.id/
perlengkapan bayi untuk keperluan ayah memakaikan baju kepada bayinya
77
Pengambilan gambar dengan teknik medium close up sehingga memfokuskan pada apa yang dilakukan si ayah Ayah menuangkan bedak ke tangannya 11
dari kemasan produk Zwitsal
Pengambilan gambar dengan teknik medium close up untuk memfokuskan kegiatan yang dilakukan ayah
Teknik medium close up bagian lain selain objek yang difokuskan sehingga perhatian terfokus pada objek utama
Ayah menuangkan bedak Baby Powder Classic ke tangannya
Penggunaan produk
Menandakan suami istri ini belum terlalu lama Tangan kiri ayah yang menggunakan cincin
Tangan ayah yang
menikah, ditunjukkan
menggunakan cincin di
dengan suaminya yang
jari manis tangan kiri
masih nyaman menggunakan cicin pernikahannya
12
Pengambilan gambar
Pengambilan gambar
dengan teknik medium
dengan teknik medium
close up sehingga
close up untuk
memperlihatkan
memfokuskan pada
ekspresi ayah
ekspresi ayah dan ibu
Pengambilan gambar
Pengambilan gambar
dengan teknik medium 13
close up sehingga memperlihatkan ekspresi ayah dan ibu
dengan teknik medium close up untuk memfokuskan pada ekspresi ayah dan ibu
http://digilib.mercubuana.ac.id/
Teknik medium close up bagian lain selain objek yang difokuskan sehingga perhatian terfokus pada objek utama Teknik medium close up bagian lain selain objek yang difokuskan sehingga perhatian terfokus pada objek utama
78
Kemasan produk berwarna kuning yang merupakan gambaran sifat cerah, hangat, Kemasan rangkaian beberapa produk Zwitsal
Kemasan rangkaian beberapa produk Zwitsal Baby Classic, Zwitsal Baby Natural, Zwitsal Baby Extra Care
bersahabat Dikombinasi dengan warna hijau untuk kesan natural, warna ungu muda untuk kesan eksklusif (produk khusus untuk kulit sensitif) -
Setting kamar bayi, tempat di mana
14
hampir seluruh kegiatan bayi dilakukan dengan
Ruangan yang dipenuhi
nuansa warna putih
peralatan bayi yang Latar belakang kamar bayi yang di blur
memberikan kesan
didominasi nuansa warna
bersih dan murni,
lembut seperti putih dan
selain itu warna
kuning, namun gambar
kuning yang
setiing ruangan ini
memberikan kesan
terlihat di blur
cerah, hangat dan bersahabat -
Di blur degan tujuan agar terfokus pada objek utama
15
Latar belakang
Latar belakang pada logo
Kuning melambangkan
berwarna kuning
Zwitsal berwarna kuning
cerah, hangat,
http://digilib.mercubuana.ac.id/
79
polos
bersahabat, yang juga merupakan warna korporat Zwitsal
b.
Interpretasi Tanda Indeks Dari identifikasi pada table 4.1 ditemukan beberapa tipe indeks pada iklan Zwitsal versi Amazing Softness. Tanda-tanda tersebut beserta maknanya dijelaskan melalui tabel 4.3. Tabel ini diadaptasi dari segitigs elemen makna Peirce.
Tabel 4.3 Interpretasi Tanda Indeks pada Iklan Zwitsal Scene
Tanda
Objek
Interpretasi Menunjukkan tangan ayah yang
1
Tangan ayah
Tangan ayah yang penuh
penuh busa karena
dengan busa
pemakaian produk sabun cair Zwitsal yang diberi air Menunjukkan perasaan terkejut karena wajahnya
12
Ekspresi ayah
Ekspresi kaget ayah
tersentuh telapak kaki bayinya yang putih karena terkena bedak
12,13
Wajah ayah
Jejak kaki bayi berwarna
http://digilib.mercubuana.ac.id/
Menunjukkan wajah ayah terkena
80
putih pada wajah ayah
jejak kaki bayi berwarna putih karena tidak sengaja tersentuh oleh telapak kaki bayi yang terkena bedak Zwitsal Menunjukkan perasaan senang ayah dan ibu karena sang ayah
13
Raut wajah senang ayah
berhasil membantu
Raut wajah ayah dan
dan ibu yang
meringankan
ibu
menggambarkan
pekerjaan ibu dan
kegembiraan
berhasil mengurus sang bayi dengan berbagai produk Zwitsal yang ramah pada kulit bayi
c. Interpretasi Tanda Indeks Dari identifikasi pada table 4.1 ditemukan beberapa tipe simbol pada iklan Zwitsal versi Amazing Softness. Tanda-tanda tersebut beserta maknanya dijelaskan melalui tabel 4.4. Tabel ini diadaptasi dari segitigs elemen makna Peirce.
http://digilib.mercubuana.ac.id/
81
Tabel 4.4 Interpretasi Tanda Simbol pada Iklan Zwitsal Scene
Tanda
Objek
Interpretasi Menunjukkan
Announcer “Tak ada yang lebih indah dari kasih sayang antara orangtua dan anak”
Arti tiap-tiap kata mengacu pada arti sesungguhnya
ungkapan perasaan yang timbul saat melihat kedekatan hubungan antara ayah, ibu dan anak
1, 2, 3
Musik simple yang Musik yang menjadi Background music yang ringan
latar pada keseluruhan iklan
digunakan sebagai latar iklan sering diasosiasikan dengan nuansa santai dan ceria Menunjukkan
Announcer "Zwitsal menghadirkan formula baru yang ekstra lembut"
keunggulan baru Arti tiap-tiap kata mengacu pada arti sesungguhnya
dalam produk, yaitu kandungan formula baru yang ekstra lembut untuk kulit bayi
4
Musik simple yang digunakan sebagai Musik yang menjadi Background music yang ringan
latar pada keseluruhan iklan
http://digilib.mercubuana.ac.id/
latar iklan sering diasosiasikan dengan nuansa santai dan ceria
82
Penegasan dari kata-kata yang dikatakan
Supers "Ekstra Lembut"
Arti tiap-tiap kata mengacu pada arti sesungguhnya
announcer tentang keunggulan baru produk, yaitu kandungan formula baru yang ekstra lembut untuk kulit bayi Menunjukkan
5,6
Announcer "Zwitsal menghadirkan formula baru yang ekstra lembut"
keunggulan baru Arti tiap-tiap kata mengacu pada arti sesungguhnya
dalam produk, yaitu kandungan formula baru yang ekstra lembut untuk kulit bayi Musik simple yang
Musik yang menjadi Background music yang ringan
latar pada keseluruhan iklan
digunakan sebagai latar iklan sering diasosiasikan dengan nuansa santai dan ceria Menunjukkan
7,8
Announcer “Dan
Arti tiap-tiap kata
menjaga kelembaban
mengacu pada arti
alami kulit bayi”
sesungguhnya
keunggulan baru dalam produk, yaitu kandungan formula baru yang juga dapat
http://digilib.mercubuana.ac.id/
83
menjaga kelembaban alami kulit bayi Musik simple yang Musik yang menjadi Background music yang ringan
latar pada keseluruhan iklan
digunakan sebagai latar iklan sering diasosiasikan dengan nuansa santai dan ceria Penegasan dari kata-kata yang dikatakan announcer tentang keunggulan baru dalam produk, yaitu kandungan formula baru yang
Supers (teks pada
juga dapat
iklan) “Teruji Hypo9
menjaga
Allergenic”
kelembaban alami kulit bayi karena teruji hypoallergenic yang ramah terhadap kulit bayi yang sensitif (rentan alergi) sekalipun
Announcer “Dan
Arti tiap-tiap kata
Menunjukkan
menjaga kelembaban
mengacu pada arti
keunggulan baru
http://digilib.mercubuana.ac.id/
84
alami kulit bayi”
sesungguhnya
dalam produk, yaitu kandungan formula baru yang juga dapat menjaga kelembaban alami kulit bayi Musik simple yang
Musik yang menjadi Background music yang ringan
latar pada keseluruhan iklan
digunakan sebagai latar iklan sering diasosiasikan dengan nuansa santai dan ceria Musik simple yang
Musik yang menjadi 10
Background music yang ringan
latar pada keseluruhan iklan
digunakan sebagai latar iklan sering diasosiasikan dengan nuansa santai dan ceria Menunjukkan kelebihan produk dengan
Announcer “Bersama 11,12, Zwitsal, setiap momen 13
indah bersama si buah hati jadi lebih berarti”
Arti tiap-tiap kata mengacu pada arti sesungguhnya
keunggulankeunggulannya yang dapat membuat setiap waktu menggunakan produk zwitsal
http://digilib.mercubuana.ac.id/
85
untuk buah hati menjadi lebih menyenangkan Musik simple yang Musik yang menjadi Background music yang ringan
latar pada keseluruhan iklan
digunakan sebagai latar iklan sering diasosiasikan dengan nuansa santai dan ceria Bulatan berwarna oranye merupakan salah satu warrna dari logo produk zwitsal, yang juga
Bulatan berwarna
bisa diasosiasikan
Bulatan dengan teks
oranye dengan teks
dengan bahagia,
“BARU”
“BARU” berwarna
pemikiran modern,
putih
inovatif, sedangkan teks berwarna putih
14
menampilkan kontras dengan bulatan yang berwarna oranye Menunjukkan Announcer “Zwitsal selembut kulit bayi”
Arti tiap kata mengacu kelebihan produk dengan keunggulan pada arti yang bukan sesungguhnya
formula yang
ekstra lembut, diibaratkan sama
http://digilib.mercubuana.ac.id/
86
lembutnya dengan kulit bayi Musik simple yang Musik yang menjadi Background music yang ringan
latar pada keseluruhan iklan
digunakan sebagai latar iklan sering diasosiasikan dengan nuansa santai dan ceria Menunjukkan kelebihan produk dengan keunggulan formula yang
Announcer “Zwitsal
ekstra lembut,
selembut kulit bayi”
diibaratkan sama lembutnya dengan kulit bayi Menunjukkan
15
bahwa produk
Munculnya bendera
Zwitsal adalah
putih dengan logo
salah satu brand
Unilever
dari PT.Unilever Indonesia Logo didominasi warna kuning dan
Logo Zwitsal
Logo Zwitsal
oranye yang merupakan warna korporat Zwitsal, sedangkan gambar bayi pada logo
http://digilib.mercubuana.ac.id/
87
menandakan bahwa produk Zwitsal adalah produk untuk bayi Menegaskan bahwa dengan menggunakan
Teks slogan “Bayi Riang Ibu Senang”
Arti tiap-tiap kata mengacu pada arti sesungguhnya
produk Zwitsal dengan keunggulankeunggulannya, bayi akan merasa riang dan ibu pun merasa senang
4.4
Pembahasan Dari hasil analisa pada iklan televisi Zwitsal versi Amazing Softness terdapat tiga puluh enam tanda ikon. Selama ini di dalam iklan produk perawatan bayi, belum pernah ada yang menggunakan laki-laki sebagai endorser utama. Belum pernah ada juga iklan produk perawatan bayi yang menggambarkan seorang laki-laki mengurus bayinya sendiri. Makna figur ayah terlihat jelas hampir dalam setiap scene. Bagaimana ekspresi senang istri juga sangat terlihat dengan jelas karena suaminya mau ikut berbagi peran dalam mengurus si bayi. Bonding antara ayah dan anak pun cukup terbangun dalam suasana ini.
Ayah yang
berusaha mencoba menggendong bayinya dengan hati-hati ditambah
http://digilib.mercubuana.ac.id/
88
dengan candaan-candaan yang ayah buat untuk membuat bayinya merasa senang dimandikan olehnya. Sosok ayah disini terlihat sosok ayah yang ceria dan cinta keluarga. Hal tersebut terlihat dari usaha si ayah untuk memberanikan diri membantu istrinya memandikan dan memakaikan baju anaknya yang masih bayi. Sosok ayah ini yang digunakan dalam iklan Zwitsal versi Amazing Softness untuk mempersuasi khalayak pria bahwa laki-laki juga harus bisa mengurus (memandikan dan memakaikan baju) bayinya. Bonding antara ayah dan anak seharusnya sudah dibangun sejak anak masih bayi, karena hal ini akan berpengaruh baik untuk psikologis dan emosional sang anak nantinya. Pemilihan warna dalam iklan tersebut menampilkan warna-warna yang seringkali diasosisasikan sebagai warna lembut atau warna yang mempunyai makna yang dekat dengan sifat bayi yang masih polos dan suci. Warna kuning dan putih adalah warna yang paling dominan dalam iklan ini. Warna kuning selain warna korporat dari Zwitsal, warna kuning juga diasosiasikan dengan kecerahan, kehangatan, kemakmuran, dan aura bersahabat. Pemilihan warna ini terdapat pada warna pakaian ibu, handuk bayi, serta warna kemasan produk Zwitsal yang dominan berwarna kuning. Warna lainnya yaitu warna putih yang diasosiasikan dengan kemurnian, kebersihan, kedamaian, kesederhanaan iedntik dengan sifat bayi yang masih suci dan polos.
http://digilib.mercubuana.ac.id/
89
Dalam tanda-tanda ikon pada iklan televisi Zwitsal versi Amazing Softnes, makna figur ayah terlihat dari hal-hal yang dilakukan oleh ayah untuk mengurus sang bayi. Bagaimana efek dari yang dilakukan ayah juga cukup terlihat dalam scene sang bayi menggenggam tangan ayah. Setting tempat di kamar bayi di dalam rumah, teknik pengambilan gambar close up - medium close up dan beberapa teknik gambar lainnya menampilkan gambar yang terfokus pada kegiatan yang dilakukan ayah, teknik pergerakan
kamera
menjadi
komponen
visual
pendukung
untuk
menyiratkan makna figur ayah. Untuk tanda indeks, terdapat lima indeks pada iklan televisi Zwitsal versi Amazing Softness, yang terdiri dari penggunaan produk dan ekspresi wajah talent. Makna figur ayah dalam tanda indeks ini tersirat dari ekspresi wajah talent. Dalam beberapa scene, ekspresi wajah bahagia terlihat dari wajah talent ayah dan ibu, karena merasa senang dapat mengurus (memandikan anak dan memakaikan baju) yang masih bayi. Ekspresi wajah gugup juga terlihat di awal scene saat ayah hendak mencoba menggendong bayinya. Yang terakhir tanda simbol, terdapat dua puluh dua simbol pada iklan televisi Zwitsal versi Amazing Softnes. Tanda-tanda simbol pada iklan ini interpretannya lebih kepada fungsi dan positioning produk daripada menyiratkan makna figur ayah. Tanda verbal yang ada dalam iklan, mengikuti arti sesungguhnya. Secara keseluruhan dapat dilihat bahwa iklan Zwitsal versi Amazing Softness secara implisit membawa
http://digilib.mercubuana.ac.id/
90
pesan ajakan kepada para ayah untuk ikut mengambil peran dalam mengurus sang buah hati agar tercipta bonding yang kuat antara ayah anak, yang nantinya akan berpengaruh untuk perkembangan mental dan psikologis sang anak hingga dewasa.
http://digilib.mercubuana.ac.id/