159
BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI
4.1
Gambaran Umum Sistem apikasi persediaan barang dan jasa berbasis web pada Sekretariat Pengadilan Pajak secara umum merupakan alat untuk membantu kegiatan persediaan barang yang dilakukan secara khusus di lingkungan Sekretariat Pengadilan Pajak, diharapkan dengan adanya sistem ini berjalan maka segala permasalahan yang timbul sebelum adanya aplikasi ini dapat teratasi dengan baik sehingga apa yang menjadi visi dan misi dari Sekretariat Pengadilan Pajak dapat tercapai dengan maksimal.
4.2
Sistem Komputer Adapun spesifikasi minimal perangkat keras (hardware) dan perangkat lunak (software) untuk menjalankan sistem aplikasi persediaan barang dan jasa berbasis web pada Sekretariat Pengadilan Pajak adalah sebagai berikut: Untuk user Administrator, pimpinan, pengunjung web, dan rekanan sistem komputer minimal yang harus dipenuhi adalah sebagai berikut: 1. Processor Pentium IV 1.0 Ghz atau setara 2. Memory 256 MB 3. Harddisk 20 GB 5400 Rpm 4. Monitor 14” 5. Keyboard
160
6. Mouse 7. Microsoft Windows 2000 / NT / XP 8. Internet Explorer 6 atau diatasnya
Spesifikasi minimal komputer yang digunakan untuk web server dari sistem aplikasi persediaan barang dan jasa pada Sekretariat Pengadilan Pajak adalah sebagai berikut: 1. Processor Intel CORE TO DUO atau setara 2. Memory 2 GB 3. Harddisk 80 GB 5400 Rpm 4. Monitor 14” 5. Keyboard 6. Mouse 7. Windows 2000 server 8. ASP.Net 9. Internet Explorer 6 atau diatasnya
Sedangkan spesifikasi minimal komputer yang digunakan untuk database server dari sistem aplikasi persediaan barang dan jasa pada Sekretariat Pengadilan Pajak adalah sebagai berikut:
161
1. Processor Intel CORE TO DUO atau setara 2. Memory 2 GB 3. Harddisk 120 GB 5400 Rpm 4. Harddisk Backup 120 GB 5400 Rpm 5. Keyboard 6. Mouse 7. Windows 2000 server 8. Oracle 9i 9. Internet Explorer 6 atau diatasnya
Sistem pembuatan sistem aplikasi persediaan barang dan jasa berbasis web pada Sekretariat Pengadilan Pajak ini menggunakan beberapa program yaitu: 1. ASP.Net 2. Oracle 9i 3. Adobe Photoshop 6
162
4.2.1
Topologi Jaringan
Internet
Hub
Modem Server
Staff
Admin
Teknisi
Kepala Sub Bagian
Gambar 4.1 Topologi jaringan
4.2.2
Cara Instalasi Aplikasi Instalasi aplikasi analisis dan perancangan sistem informasi persediaan barang dan jasa berbasis web di sekretariat pengadilan pajak Departemen Keuangan 4.2.2.1
Install Microsoft Visual Studio 2008, Oracle9i, AJAX for ASP.Net dan Toad for Oracle 9.0.1 •
Install Microsoft Visual Studio 2008
•
Install Microsoft Visual Studio 2008 dengan mengikuti standar instalasi yang ada.
•
Tentukan path instalasi Microsoft Visual Studio 2008 sesuai keinginan.
163
•
Install Microsoft Visual Studio 2008 tadi dengan cara mendouble-click file, kemudian ikuti semua step instalasinya hingga sampai pada step menentukan path instalasi Microsoft Visual Studio 2008.
4.2.2.2
Install Oracle9i •
Dobel klik setup.exe.
•
Klik Next.
•
Pastikan File lokasi dan folder hasil installasi sudah tepat.
•
Klik Next.
•
Pilih Oracle9i Database 9.2.0.1.0, lalu klik Next.
•
Pilih Enterprise Edition, lalu klik Next.
•
Pilih General purpose, lalu klik next.
•
Pastikan Summary Oracle 9i 9.2.0.1.0, klik next.
•
Isi SID yang anda inginkan, lalu klik Next.
•
Setelah menginstall Cd1, masukkan Cd2, kemudian Cd3.
•
Tunggu sebentar, pada proses ini akan berbeda di setiap komputer, jika komputer menggunakan.
•
Isi Password yang anda inginkan, klik next.
164
•
4.2.2.3
4.2.2.4
Klik Finish.
Install Toad for Oracle 9.0.1 •
Doble klik setup.exe.
•
Klik Next.
•
Pastikan file installasi sudah tepat, lalu klik Next.
•
Pastikan folder hasil sudah benar, lalu klik next.
•
Klik Next, lalu klik install.
•
Klik finish.
Install dan configurasi AJAX for ASP.Net •
Download ASPAJAXExtSetup.exe dari www.asp.net
•
Dobel klik, trus klik next.
•
Tunggu selama proses selesai, lalu klik finish.
•
Download AjaxControlToolkit.zip dari www.asp.net
•
Lalu
extract
ke
C:\Program
Files\Microsoft
ASP.NET\ASP.NET 2.0 AJAX Extensions\AJAX Control Toolkit, lalu klik ok.
165
•
Buka C:\Program Files\Microsoft ASP.NET\ASP.NET 2.0 AJAX
Extensions\v1.0.61025\AJAX
Control
Toolkit\SampleWebSite\Bin •
Pilih AjaxControlToolkit dan AjaxControlToolkit.dll, klik copy.
•
Buka C:\Program Files\Microsoft ASP.NET\ASP.NET 2.0 AJAX Extensions\v1.0.61025\AJAX Control Toolkit\Binaries, lalu klik paste.
•
Buka C:\Program Files\Microsoft ASP.NET\ASP.NET 2.0 AJAX
Extensions\v1.0.61025\AJAX
Control
Toolkit\TemplateVSI. •
Pilih TemplateVSI.vscontent, lalu dobel klik.
•
Klik next, tunggu beberapa saat.
•
Lalu buka Microsoft Visual Studio 2008.exe
•
Pada toolbox, add tab baru ketik AJAX Toolkit.
•
Lalu choose item, klik browse.
•
Buka C:\Program Files\Microsoft ASP.NET\ASP.NET 2.0 AJAX Extensions\v1.0.61025\AJAX Control Toolkit\Binaries, lalu pilih AjaxControlToolkit.dll.
•
Klik ok.
•
Selesai.
166
4.2.3
Konfigurasi ASP.Net dengan database Oracle9i Berikut ini adalah cara untuk menghubungkan ASP.Net dengan database Oracle9i: 1. Download Oracle9i Release 2 ODAC 9.2.0.7.0 http://www.oracle.com/technology/software/tech/windows/odpnet/index. html 2. Install ODAC 9.2.0.7.0
Gambar 4.2 Install ODAC 9.2.0.7.0
167
3. Menentukan dimana akan disimpan ODAC 9.2.0.7.0
Gambar 4.3 Menentukan path yang disimpan
168
4. Daftar Program yang akan di install
Gambar 4.4 Daftar program yang akan di install
169
5. Summary dari ODAC 9.2.0.7.0
Gambar 4.5 Summary dari ODAC 9.2.0.7.0
170
6. Proses Installasi
Gambar 4.6 Proses installasi
171
7. End of installation
Gambar 4.7 End of installation
172
8. Menghubungkan ASP.Net dengan Oracle9i melalui connection string
Gambar 4.8 Menghubungkan ASP.NET dengan Oracle 9.i
173
9. Mendeklarasikan Namespace system System.Data.Oracle
Gambar 4.9 Mendeklarasikan Namespace system System.Data.Oracle
Setelah mengikuti konfigurasi dari gambar diatas, sekarang Oracle 9i telah selesai dan langsung bisa digunakan untuk membuat database.
174
4.3
Rencana Implementasi Rencana awal implementasi dilakukan dengan memberikan pelatihan kepada para staff Sekretariat Pengadilan Pajak tentang cara penggunaan dan semua fungsi yang terdapat pada aplikasi, yang kemudian dilanjutkan dengan melakukan pemasangan iklan pemberitahuan tentang aplikasi persediaan barang dan jasa berbasis web pada Sekretariat Pengadilan Pajak kepada masyarakat luas secara umum dan khususnya kepada rekanan persediaan barang dan jasa yang pernah terdaftar di Sekretariat Pengadilan Pajak.
4.4
Pelatihan Staff Pelatihan terhadap staff user yang akan menggunakan sistem persediaan barang dan jasa pada Sekretariat Pengadilan Pajak dilakukan terhadap staff-staff dibawah ini yaitu: 1. Staff Administrator Sistem 2. Kepala Sub 3. Kepala Bagian 4. Staff Teknisi 5. Staff
175
4.4.1
Staff Administrator Pelatihan terhadap Staff Administrator sistem yang perlu dilakukan adalah sebagai berikut: 1. Pengenalan tampilan awal pada website. 2. Tata cara login untuk masuk ke sistem. 3. Pengenalan lingkungan tampilan awal halaman aplikasi khusus Administrasi, dan menu-menu apa saja yang ada dan dapat diakses oleh Administrator. 4. Pelatihan tata cara memasukkan data pegawai baru dan peng-editan data-data pegawai yang sudah ada. 5. Pelatihan tata cara pembuatan berita seputar persediaan barang dan jasa yang diadakan Sekretariat Pengadilan Pajak. 6. Pelatihan tata cara memasukkan PIN kepada calon user, yang akan menggunakan sistem. 7. Pelatihan mengedit data-data user. 8. Pelatihan tata cara memasukkan dokumen-dokumen standar untuk pengunjung web. 9. Pelatihan tata cara menjawab pertanyaan yang diajukan oleh pengunjung web. 10. Pelatihan mengubah nomor PIN 11. Tata cara keluar dari lingkungan sistem atau Logout 12. Pelatihan menu-menu lainnya yang disediakan untuk Administrasi.
176
4.4.2
Kepala Sub Bagian Pelatihan terhadap Kepala Sub Bagian sistem yang perlu dilakukan adalah sebagai berikut: 1. Pengenalan tampilan awal pada website. 2. Tata cara login untuk masuk ke sistem. 3. Pelatihan tata cara memasukkan PIN, yang akan menggunakan sistem. 4. Pelatihan mengedit data-data dan profile. 5. Pelatihan tata cara memasukkan dan melihat dokumen-dokumen standar untuk pengunjung web.
4.4.3
Staff Teknisi Pelatihan terhadap Staff Teknisi sistem yang perlu dilakukan adalah sebagai berikut: 1. Pengenalan tampilan awal pada website. 2. Tata cara login untuk masuk ke sistem. 3. Pelatihan tata cara memasukkan PIN, yang akan menggunakan sistem. 4. Pelatihan mengedit data-data dan profile. 5. Pelatihan tata cara memasukkan dan melihat dokumen-dokumen standar untuk pengunjung web. 6. Pelatihan mengubah nomor PIN 7. Tata cara keluar dari lingkungan sistem atau Logout 8. Pelatihan menu-menu lainnya yang disediakan untuk Administrasi.
177
4.4.4
Kepala Bagian Pelatihan terhadap Kepala Bagian, sistem yang perlu dilakukan adalah sebagai berikut: 1. Pengenalan tampilan awal pada website. 2. Tata cara login untuk masuk ke sistem. 3. Pelatihan tata cara memasukkan PIN, yang akan menggunakan sistem. 4. Pelatihan mengedit data-data dan profile. 5. Pelatihan tata cara memasukkan dan melihat dokumen-dokumen standar untuk pengunjung web.
4.4.5
Staff Pelatihan terhadap Staff, sistem yang perlu dilakukan adalah sebagai berikut: 1. Pengenalan tampilan awal pada website. 2. Tata cara login untuk masuk ke sistem. 3. Pelatihan tata cara memasukkan PIN, yang akan menggunakan sistem. 4. Pelatihan mengedit data-data dan profile. 5. Pelatihan tata cara memasukkan dan melihat dokumen-dokumen standar untuk pengunjung web. 6. Pelatihan mengubah nomor PIN 7. Tata cara keluar dari lingkungan sistem atau Logout.
178
4.5
Petunjuk Penggunaan Aplikasi Persedian Barang Dan Jasa 4.5.1
Tampilan Layar Login User Staff Saat pertama kali layar dibuka maka aplikasi akan memunculkan layar utama yang berisikan tentang penjelasan singkat mengenai aplikasi, layar login. Dapat dilihat pada gambar berikut:
G a m b a r
4 4.10 Login User Staff
179
4.5.2 Tampilan Layar Staff Home Setelah login maka akan tampil layar HOME yang berisikan tentang penjelasan singkat mengenai visi dan misi Sekretariat Pengadilan Pajak Departemen Keuangan serta aplikasi, layar input permintaan, Input Service,dan pencarian. Dapat dilihat pada gambar berikut:
Gambar 4.11 Staff home
180
4.5.3
Tampilan Layar Staff Pencarian Halaman ini memunculkan layar utama yang berisikan tentang aplikasi pencarian inventaris, dan service. Dapat dilihat pada gambar berikut:
Gambar 4.12 Staff pencarian
181
4.5.4
Tampilan Layar Staff Pencarian Inventaris Halaman ini berisikan pencarian inventaris barang, user harus mengisi beberapa inputan seperti jenis, merk, dan spesifikasi. Jika ditekan ”Go” maka aplikasi akan memunculkan data yang berisikan tentang keterangan barang yang diinput. Dapat dilihat pada gambar berikut:
Gambar 4.13 Staff pencarian inventaris
182
4.5.5
Tampilan Layar Staff Pencarian Service Halaman ini berisikan pencarian service barang, user harus mengisi beberapa inputan seperti nama dan NIP. Jika di ditekan ”Go” maka aplikasi akan memunculkan data yang berisikan tentang keterangan service barang yang diinput. Dapat dilihat pada gambar berikut:
Gambar 4.14 Staff pencarian service
183
4.5.6
Tampilan Layar Staff Input Permintaan Jika text input permintaan ditekan maka aplikasi akan mengantar user pada layar yang berisikan halaman input untuk meminta barang apa saja yang akan di service ataupun diminta. Dapat dilihat pada gambar berikut:
Gambar 4.15 Staff input permintaan
184
4.5.7
Tampilan Layar KasubBag Login Saat pertama kali layar dibuka maka aplikasi akan memunculkan layar utama yang berisikan tentang penjelasan singkat mengenai aplikasi, layar login. Dapat dilihat pada gambar berikut:
Gambar 4.16 Login KaSubBag
185
4.5.8
Tampilan Layar KaSubBag home Setelah login maka akan tampil layar HOME yang berisikan tentang penjelasan singkat mengenai visi dan misi Sekretariat Pengadilan Pajak Departemen Keuangan serta aplikasi laporan permintaan. Dapat dilihat pada gambar berikut:
Gambar 4.17 KaSubBag home
186
4.5.9 Tampilan Layar Edit Profile Kasubag Jika text profile ditekan maka aplikasi akan mengantar user pada layar yang berisikan halaman editProfile untuk mengubah data lama menjadi yang baru. Dapat dilihat pada gambar berikut:
Gambar 4.18 Profile KaSubBag
187
4.5.10 Tampilan Layar Hasil Laporan Permintaan Jika text laporan ditekan maka aplikasi akan mengantar user pada tiga pilihan menu yaitu laporan permintaan, laporan chart dan laporan service. Halaman Laporan Permintaan untuk melihat data permintaan barang. Dapat dilihat pada gambar berikut:
Gambar 4.19 Laporan permintaan
188
4.5.11 Tampilan Layar Hasil Laporan Permintaan dalam bentuk Chart Jika text laporan ditekan maka aplikasi akan mengantar user pada tiga pilihan menu yaitu laporan permintaan, laporan chart dan laporan service. Halaman Laporan Chart untuk melihat data permintaan barang dalam bentuk chart. Dapat dilihat pada gambar berikut:
Gambar 4.20 Laporan permintaan dalam bentuk chart
189
4.5.12 Tampilan Layar Hasil Laporan Service Jika text laporan ditekan maka aplikasi akan mengantar user pada tiga pilihan menu yaitu laporan permintaan, laporan chart dan laporan service. Halaman Laporan Service untuk melihat data service barang. Dapat dilihat pada gambar berikut:
Gambar 4.21 Laporan service
190
4.5.13 Tampilan Layar Login Admin Saat pertama kali layar dibuka maka aplikasi akan memunculkan layar utama yang berisikan tentang penjelasan singkat mengenai aplikasi, layar login. Dapat dilihat pada gambar berikut:
Gambar 4.22 Login admin
191
4.5.14 Tampilan Layar Home Admin Setelah login maka akan tampil layar HOME yang berisikan tentang penjelasan singkat mengenai visi dan misi Sekretariat Pengadilan Pajak Departemen Keuangan serta aplikasi laporan permintaan. Dapat dilihat pada gambar berikut:
Gambar 4.23 Home admin
192
4.5.15 Tampilan Layar Add No_FPSK Jika text input FPSK ditekan maka aplikasi akan mengantar user pada Keterangan Pemakai untuk memberikan No_FPSK. Dapat dilihat pada gambar berikut:
Gambar 4.24 Add no_fpsk
193
4.5.16 Tampilan Layar Login Teknisi Saat pertama kali layar dibuka maka aplikasi akan memunculkan layar utama yang berisikan tentang penjelasan singkat mengenai aplikasi, layar login. Dapat dilihat pada gambar berikut:
Gambar 4.25 Login teknisi
194
4.5.17 Tampilan Layar Data Service Jika text data service ditekan maka aplikasi akan mengantar user halaman Data Service untuk melihat data service barang dan keterangan lainnya. Dapat dilihat pada gambar berikut:
Gambar 4.26 Data Service
195
4.6
Evaluasi Akhir Berdasarkan survei akhir yang dilakukan pada 10 responden yang menggunakan sistem informasi, maka data yang didapat adalah sebagai berikut:
Tabel 4.1 Pertanyaan pertama No.
1
Pertanyaan Apakah sistem informasi ini menarik dan mudah digunakan? ● Sangat Menarik ● Menarik ● Cukup Menarik ● Kurang Menarik
Hasil Responden 40% 30% 10% 20%
196
Tabel 4.2 Pertanyaan kedua No.
2
Pertanyaan Apakah sistem informasi ini memberikan informasi yang cukup lengkap dan jelas? ● Sangat lengkap dan jelas ● Lengkap dan jelas ● Cukup lengkap dan jelas ● Kurang lengkap dan jelas
Hasil Responden
30% 30% 30% 10%
197
Tabel 4.3 Pertanyaan ketiga No.
3
Pertanyaan Apakah sistem informasi ini membantu anda dalam memperoleh informasi yang dibutuhkan? ● Sangat membantu ● Membantu ● Cukup membantu ● Kurang membantu
Hasil Responden
50% 10% 30% 10%
198
Tabel 4.4 Pertanyaan keempat No.
Pertanyaan
4
Apakah kelengkapan alur proses yang disajikan sudah lengkap dan jelas? ● Sangat lengkap dan jelas ● Lengkap dan jelas ● Cukup lengkap dan jelas ● Kurang lengkap dan jelas
Hasil Responden
30% 10% 50% 10%
199
Tabel 4.5 Pertanyaan kelima No.
5
Pertanyaan Apakah layar dan menu-menu yang ada pada aplikasi sistem informasi ini dapat dimengerti? ● Sangat mengerti ● Mengerti ● Cukup mengerti ● Kurang mengerti
Hasil Responden
30% 40% 20% 10%
Dari hasil evaluasi didapatkan beberapa kesimpulan, yaitu: 1. Masih adanya staff Sekretariat Pengadilan Pajak yang belum mengerti benar mengenai alur proses yang ada pada sistem sehingga diperlukannya pelatihan lebih lanjut. 2. Perlunya staff Sekretariat Pengadilan Pajak untuk mengerti secara menyeluruh fungsi yang ada pada sistem informasi atau aplikasi sehingga manfaat yang diinginkan dapat terwujud.
200
4.7
Evaluasi Terhadap Teori IMK Untuk menunjang usability sistem kami melakukan evaluasi terhadap teori IMK yang memiliki 8 faktor yang harus diperhatikan, yaitu sebagai berikut: 1. Berusaha keras untuk konsisten Pada sistem yang dibuat pada Sekretariat Pengadilan Pajak, sudah dapat dikatakan konsisten, hal tersebut dilihat dari pemberian warna dasar, warna tulisan, pemilihan jenis, benuk dan ukuran huruf, struktur layout yang identik, menu yang konsisten pada keseluruhan aplikasi. 2. Memungkinkan frequent user menggunakan shortcut (jalan pintas) Pada sistem yang dibuat pada Sekretariat Pengadilan Pajak menggunakan shortcut yang berguna untuk pengunjung yang sering datang. Sehingga pengguna dapat lebih mudah untuk berinteraksi dengan aplikasi melalui tomboltombol khusus. Hal ini dikarenakan shortcut dapat memberikan waktu respon dan waktu tampil lebih cepat. 3. Memberikan umpan balik yang informatif Pada sistem yang dibuat pada Sekretariat Pengadilan Pajak dapat memberikan respon balik dari apa yang sudah diperintahkan oleh pengguna kepada sistem, seperti pemberitahuan kesalahan dan pesan sukses ketika berhasil melakukan aksi.
201
4. Merancang dialog untuk menghasilkan keadaan akhir Pada sistem yang di buat pada Sekretariat Pengadilan Pajak, setiap keadaan akhir selalu ditampilkan pesan aksi dari pengguna yang telah berhasil sehingga dapat melanjutkan proses berikutnya. 5. Memberikan penanganan pesan kesalahan yang sederhana Pemilihan kata-kata yang sederhana namun jelas diberikan ketika pengguna melakukan kesalahan, sehingga mencegah kebingungan bagi pengguna. 6. Mengizinkan pengembalian aksi (undo) dengan mudah Pada sistem yang dibuat pada Sekretariat Pengadilan Pajak mempunyai link atau fungsi yang dapat mengembalikan aksi ke aksi sebelumnya, dan juga penyediaan tombol untuk menghapus isian data yang salah. 7. Pengontrolan terletak pada pemakai sendiri Pada sistem yang dibuat pada Sekretariat Pengadilan Pajak dibuat dengan sesederhana mungkin dengan tidak mengurangi fungsionalitas aplikasi. Semua control diberikan semudah mungkin sehingga pengguna yang baru pun akan dengan mudah menggunakan aplikasi. 8. Mengurangi hafalan bagi pemakai Pada sistem yang dibuat pada Sekretariat Pengadilan Pajak, tampilan dan bahasa dibuat sederhana dan seumum mungkin, sehingga mengurangi beban ingatan dan memudahkan user mengalami sistem.