TIKKJ071A4
KKPI Mengoperasikan Periferal MENGOPERASIKAN PERIFERAL Tujuan : Setelah mengikuti diklat ini, diharapkan peserta dapat : - Melakukan instalasi peripheral - Mengoperasikan periferal Waktu : 6 Jam
Peralatan : - Komputer dengan sistem operasi windows 7 - Printer - Scanner
Bahan : -
Langkah Kerja : 1. Instalasi Printer HP LaserJet 1020 a. Hubungkan printer dengan komputer, pastikan printer sudah menyala b. Masukkan cd driver printer ke dalam CD ROM, lalu klik file installer untuk driver printer
c. Selanjutnya muncul jendela yang menampilkan persetujuan lisensi. Beri tanda check pada isian persetujuan, lalu klik next
PPPPTK VEDC MALANG
Program Diklat : Level : Dasar Kompetensi Kejuruan Dasar Program studi TIK
Tanggal : 23 Agt 2011
55
02
03
AP
Rev.Tanggal : Dibuat oleh: Departemen : Nanik Sri Rahayu Teknologi Informasi
Hal 1 - 32
TIKKJ071A4
KKPI Mengoperasikan Periferal
d. Tunggu sampai proses instalasi selesai
PPPPTK VEDC MALANG
Program Diklat : Level : Dasar Kompetensi Kejuruan Dasar Program studi TIK
Tanggal : 23 Agt 2011
55
02
03
AP
Rev.Tanggal : Dibuat oleh: Departemen : Nanik Sri Rahayu Teknologi Informasi
Hal 2 - 32
TIKKJ071A4
KKPI Mengoperasikan Periferal
e. Setelah selesai, akan muncul pemberitahuan bahwa instalasi telah lengkap, klik Finish
f. Untuk melihat hasilnya, klik start control panel Hardware and Sound
PPPPTK VEDC MALANG
Program Diklat : Level : Dasar Kompetensi Kejuruan Dasar Program studi TIK
Tanggal : 23 Agt 2011
55
02
03
AP
Rev.Tanggal : Dibuat oleh: Departemen : Nanik Sri Rahayu Teknologi Informasi
Hal 3 - 32
TIKKJ071A4
KKPI Mengoperasikan Periferal g. Pilih Devices and Printers
h. Maka terlihat printer yang telah diinstal tadi berada dalam daftar printer
2. Mengoperasikan Printer 2.1 Melakukan testing terhadap printer a. Klik kanan nama printer dari daftar printer di control panel seperti langkah 1. h diatas, pilih printer properties
PPPPTK VEDC MALANG
Program Diklat : Level : Dasar Kompetensi Kejuruan Dasar Program studi TIK
Tanggal : 23 Agt 2011
55
02
03
AP
Rev.Tanggal : Dibuat oleh: Departemen : Nanik Sri Rahayu Teknologi Informasi
Hal 4 - 32
TIKKJ071A4
KKPI Mengoperasikan Periferal
b. Klik Print test page untuk melakukan pengetesan apakah printer sudah bekerja
c. Muncul pemberitahuan bahwa sedang ada proses testing terhadap printer
PPPPTK VEDC MALANG
Program Diklat : Level : Dasar Kompetensi Kejuruan Dasar Program studi TIK
Tanggal : 23 Agt 2011
55
02
03
AP
Rev.Tanggal : Dibuat oleh: Departemen : Nanik Sri Rahayu Teknologi Informasi
Hal 5 - 32
TIKKJ071A4
KKPI Mengoperasikan Periferal 2.2 Mencetak dokumen a. Buat sebuah dokumen menggunakan notepad
b. Klik File Print hingga muncul jendela property untuk printer. Pilih nama printer lalu klik Print
c. Muncul pemberitahuan bahwa sedang ada proses pencetakan dokumen
PPPPTK VEDC MALANG
Program Diklat : Level : Dasar Kompetensi Kejuruan Dasar Program studi TIK
Tanggal : 23 Agt 2011
55
02
03
AP
Rev.Tanggal : Dibuat oleh: Departemen : Nanik Sri Rahayu Teknologi Informasi
Hal 6 - 32
TIKKJ071A4
KKPI Mengoperasikan Periferal 3. Instalasi Scanner CanoScan LiDE 25
a. Hubungkan scanner dengan PC, lalu masukkan CD driver scanner ke CD ROM. Setelah CD driver terbaca oleh computer, maka akan muncul tampilan berikut
b. Klik Run setup.exe. Pada pilihan bahasa, pilih English lalu tekan OK
PPPPTK VEDC MALANG
Program Diklat : Level : Dasar Kompetensi Kejuruan Dasar Program studi TIK
Tanggal : 23 Agt 2011
55
02
03
AP
Rev.Tanggal : Dibuat oleh: Departemen : Nanik Sri Rahayu Teknologi Informasi
Hal 7 - 32
TIKKJ071A4
KKPI Mengoperasikan Periferal c. Selanjutnya pilih menu install
d. Pilih aplikasi apa saja yang akan diinstall. Setelah selesai memilih, klik Install
PPPPTK VEDC MALANG
Program Diklat : Level : Dasar Kompetensi Kejuruan Dasar Program studi TIK
Tanggal : 23 Agt 2011
55
02
03
AP
Rev.Tanggal : Dibuat oleh: Departemen : Nanik Sri Rahayu Teknologi Informasi
Hal 8 - 32
TIKKJ071A4
KKPI Mengoperasikan Periferal
e. Baca persetujuan lisensi dan penggunaannya, lalu klik Yes sebagai tanda bahwa kita menerima persetujuan tersebut
f. Tahap selanjutnya adalah proses instalasi. Karena pada langkah (d) dipilih 5 aplikasi yang akan diinstall, maka pada tahap ini akan ada proses instalasi 5 buah aplikasi. Klik Install
PPPPTK VEDC MALANG
Program Diklat : Level : Dasar Kompetensi Kejuruan Dasar Program studi TIK
Tanggal : 23 Agt 2011
55
02
03
AP
Rev.Tanggal : Dibuat oleh: Departemen : Nanik Sri Rahayu Teknologi Informasi
Hal 9 - 32
TIKKJ071A4
KKPI Mengoperasikan Periferal
g. Selanjutnya ada proses ekstraksi dan instalasi aplikasi pertama yaitu ScanGear CS
PPPPTK VEDC MALANG
Program Diklat : Level : Dasar Kompetensi Kejuruan Dasar Program studi TIK
Tanggal : 23 Agt 2011
55
02
03
AP
Rev.Tanggal : Dibuat oleh: Departemen : Nanik Sri Rahayu Teknologi Informasi
Hal 10 - 32
TIKKJ071A4
KKPI Mengoperasikan Periferal
h. Jika sudah selesai, klik next untuk melanjutkan proses instalasi aplikasi kedua
i. Muncul pilihan untuk instalasi aplikasi kedua yaitu Arcsoft Photostudio. Klik Install
PPPPTK VEDC MALANG
Program Diklat : Level : Dasar Kompetensi Kejuruan Dasar Program studi TIK
Tanggal : 23 Agt 2011
55
02
03
AP
Rev.Tanggal : Dibuat oleh: Departemen : Nanik Sri Rahayu Teknologi Informasi
Hal 11 - 32
TIKKJ071A4
KKPI Mengoperasikan Periferal j.
Selanjutnya adalah proses instalasi arcsoft photostudio. Pilih bahasa yang digunakan, lalu klik ok
Muncul panduan instalasi, klik next
PPPPTK VEDC MALANG
Program Diklat : Level : Dasar Kompetensi Kejuruan Dasar Program studi TIK
Tanggal : 23 Agt 2011
55
02
03
AP
Rev.Tanggal : Dibuat oleh: Departemen : Nanik Sri Rahayu Teknologi Informasi
Hal 12 - 32
TIKKJ071A4
KKPI Mengoperasikan Periferal Pada halaman persetujuan lisensi, klik next
Pilih lokasi folder untuk instalasi, lalu klik next
PPPPTK VEDC MALANG
Program Diklat : Level : Dasar Kompetensi Kejuruan Dasar Program studi TIK
Tanggal : 23 Agt 2011
55
02
03
AP
Rev.Tanggal : Dibuat oleh: Departemen : Nanik Sri Rahayu Teknologi Informasi
Hal 13 - 32
TIKKJ071A4
KKPI Mengoperasikan Periferal Pilih salah satu folder program, lalu klik next
Tunggu sampai proses instalasi selesai
PPPPTK VEDC MALANG
Program Diklat : Level : Dasar Kompetensi Kejuruan Dasar Program studi TIK
Tanggal : 23 Agt 2011
55
02
03
AP
Rev.Tanggal : Dibuat oleh: Departemen : Nanik Sri Rahayu Teknologi Informasi
Hal 14 - 32
TIKKJ071A4
KKPI Mengoperasikan Periferal Proses instalasi selesai, klik finish
Klik next untuk melanjutkan instalasi program ketiga
PPPPTK VEDC MALANG
Program Diklat : Level : Dasar Kompetensi Kejuruan Dasar Program studi TIK
Tanggal : 23 Agt 2011
55
02
03
AP
Rev.Tanggal : Dibuat oleh: Departemen : Nanik Sri Rahayu Teknologi Informasi
Hal 15 - 32
TIKKJ071A4
KKPI Mengoperasikan Periferal
k. Instalasi program ketiga, yaitu ScanSoft OmniPage, klik install
Tunggu sampai proses pengecekan system selesai
PPPPTK VEDC MALANG
Program Diklat : Level : Dasar Kompetensi Kejuruan Dasar Program studi TIK
Tanggal : 23 Agt 2011
55
02
03
AP
Rev.Tanggal : Dibuat oleh: Departemen : Nanik Sri Rahayu Teknologi Informasi
Hal 16 - 32
TIKKJ071A4
KKPI Mengoperasikan Periferal Tampil panduan instalasi, klik next
Tampil persetujuan lisensi, tandai setuju lalu klik next
PPPPTK VEDC MALANG
Program Diklat : Level : Dasar Kompetensi Kejuruan Dasar Program studi TIK
Tanggal : 23 Agt 2011
55
02
03
AP
Rev.Tanggal : Dibuat oleh: Departemen : Nanik Sri Rahayu Teknologi Informasi
Hal 17 - 32
TIKKJ071A4
KKPI Mengoperasikan Periferal Masukkan data pengguna computer, klik next
Pilih folder tujuan untuk instalasi, klik next
PPPPTK VEDC MALANG
Program Diklat : Level : Dasar Kompetensi Kejuruan Dasar Program studi TIK
Tanggal : 23 Agt 2011
55
02
03
AP
Rev.Tanggal : Dibuat oleh: Departemen : Nanik Sri Rahayu Teknologi Informasi
Hal 18 - 32
TIKKJ071A4
KKPI Mengoperasikan Periferal Muncul pemberitahuan kesiapan instalasi, klik intall
Tunggu sampai proses instalasi selesai
PPPPTK VEDC MALANG
Program Diklat : Level : Dasar Kompetensi Kejuruan Dasar Program studi TIK
Tanggal : 23 Agt 2011
55
02
03
AP
Rev.Tanggal : Dibuat oleh: Departemen : Nanik Sri Rahayu Teknologi Informasi
Hal 19 - 32
TIKKJ071A4
KKPI Mengoperasikan Periferal Instalasi selesai, klik finish
l.
PPPPTK VEDC MALANG
Selanjutnya instalasi program ke empat, yaitu CanoScan Toolbox, klik install
Program Diklat : Level : Dasar Kompetensi Kejuruan Dasar Program studi TIK
Tanggal : 23 Agt 2011
55
02
03
AP
Rev.Tanggal : Dibuat oleh: Departemen : Nanik Sri Rahayu Teknologi Informasi
Hal 20 - 32
TIKKJ071A4
KKPI Mengoperasikan Periferal Muncul panduan instalasi, klik next
Tentukan lokasi folder untuk instalasi, klik next
PPPPTK VEDC MALANG
Program Diklat : Level : Dasar Kompetensi Kejuruan Dasar Program studi TIK
Tanggal : 23 Agt 2011
55
02
03
AP
Rev.Tanggal : Dibuat oleh: Departemen : Nanik Sri Rahayu Teknologi Informasi
Hal 21 - 32
TIKKJ071A4
KKPI Mengoperasikan Periferal Pilih nama folder program, klik next
Tunggu sampai proses instalasi selesai
m. Selanjutnya adalah intalasi program kelima, scanning guide, klik install
PPPPTK VEDC MALANG
Program Diklat : Level : Dasar Kompetensi Kejuruan Dasar Program studi TIK
Tanggal : 23 Agt 2011
55
02
03
AP
Rev.Tanggal : Dibuat oleh: Departemen : Nanik Sri Rahayu Teknologi Informasi
Hal 22 - 32
TIKKJ071A4
KKPI Mengoperasikan Periferal
Muncul panduan instalasi, klik next
PPPPTK VEDC MALANG
Program Diklat : Level : Dasar Kompetensi Kejuruan Dasar Program studi TIK
Tanggal : 23 Agt 2011
55
02
03
AP
Rev.Tanggal : Dibuat oleh: Departemen : Nanik Sri Rahayu Teknologi Informasi
Hal 23 - 32
TIKKJ071A4
KKPI Mengoperasikan Periferal Tentukan folder lokasi instalasi, klik next
Tunggu sampai proses instalasi selesai
PPPPTK VEDC MALANG
Program Diklat : Level : Dasar Kompetensi Kejuruan Dasar Program studi TIK
Tanggal : 23 Agt 2011
55
02
03
AP
Rev.Tanggal : Dibuat oleh: Departemen : Nanik Sri Rahayu Teknologi Informasi
Hal 24 - 32
TIKKJ071A4
KKPI Mengoperasikan Periferal Proses intalasi selesai, klik finish
Proses instalasi keseluruhan program selesai, klik Done
PPPPTK VEDC MALANG
Program Diklat : Level : Dasar Kompetensi Kejuruan Dasar Program studi TIK
Tanggal : 23 Agt 2011
55
02
03
AP
Rev.Tanggal : Dibuat oleh: Departemen : Nanik Sri Rahayu Teknologi Informasi
Hal 25 - 32
TIKKJ071A4
KKPI Mengoperasikan Periferal Muncul permintaan untuk restart komputer, klik restart
4. Memindai Dokumen a. Pastikan scanner sudah terhubung dengan PC dan sudah dapat dikenali oleh PC b. Klik start all programs Canon CanoScan Toolbox 4.9 CanoScan Toolbox 4.9
c. Masukkan dokumen yang akan dipindai ke dalam scanner d. Klik ikon PDF hingga muncul tampilan berikut
PPPPTK VEDC MALANG
Program Diklat : Level : Dasar Kompetensi Kejuruan Dasar Program studi TIK
Tanggal : 23 Agt 2011
55
02
03
AP
Rev.Tanggal : Dibuat oleh: Departemen : Nanik Sri Rahayu Teknologi Informasi
Hal 26 - 32
TIKKJ071A4
KKPI Mengoperasikan Periferal
e. Lakukan pengatran ukuran kertas, serta lokasi folder untuk menyimpan hasil pemindaian dokumen, lalu klik Scan
PPPPTK VEDC MALANG
Program Diklat : Level : Dasar Kompetensi Kejuruan Dasar Program studi TIK
Tanggal : 23 Agt 2011
55
02
03
AP
Rev.Tanggal : Dibuat oleh: Departemen : Nanik Sri Rahayu Teknologi Informasi
Hal 27 - 32
TIKKJ071A4
KKPI Mengoperasikan Periferal
f. Tunggu sampai proses pemindaian selesai
g. Setelah selesai klik finish jika hanya satu lembar dokumen yang dipindai. Klik next jika ingin memindai lembar kedua. Sebelumnya pastikan bahwa lembar pertama sdah diambil dari scanner dan diganti lembar dokumen kedua
PPPPTK VEDC MALANG
Program Diklat : Level : Dasar Kompetensi Kejuruan Dasar Program studi TIK
Tanggal : 23 Agt 2011
55
02
03
AP
Rev.Tanggal : Dibuat oleh: Departemen : Nanik Sri Rahayu Teknologi Informasi
Hal 28 - 32
TIKKJ071A4
KKPI Mengoperasikan Periferal
h. Setelah di klik finish, maka secara otomatis akan terbuka jendela windows explorer dan menunjukkan lokasi file hasil pemindaian
5. Memindai Gambar a. Pastikan scanner sudah terhubung dengan PC dan sudah dapat dikenali oleh PC b. Klik start all programs Canon CanoScan Toolbox 4.9 CanoScan Toolbox 4.9
PPPPTK VEDC MALANG
Program Diklat : Level : Dasar Kompetensi Kejuruan Dasar Program studi TIK
Tanggal : 23 Agt 2011
55
02
03
AP
Rev.Tanggal : Dibuat oleh: Departemen : Nanik Sri Rahayu Teknologi Informasi
Hal 29 - 32
TIKKJ071A4
KKPI Mengoperasikan Periferal
c. Masukkan dokumen yang akan dipindai ke dalam scanner d. Klik ikon Scan-1 hingga muncul tampilan berikut
e. Pilih tipe file gambar hasil pemindaian serta lokasi penyimpanannya, lalu klik Scan
PPPPTK VEDC MALANG
Program Diklat : Level : Dasar Kompetensi Kejuruan Dasar Program studi TIK
Tanggal : 23 Agt 2011
55
02
03
AP
Rev.Tanggal : Dibuat oleh: Departemen : Nanik Sri Rahayu Teknologi Informasi
Hal 30 - 32
TIKKJ071A4
KKPI Mengoperasikan Periferal
f. Tunggu sampai proses pemindaian selesai
g. Setelah proses pemindaian selesai, maka secara otomatis hasilnya akan tampil dengan program Arcsoft photostudio
PPPPTK VEDC MALANG
Program Diklat : Level : Dasar Kompetensi Kejuruan Dasar Program studi TIK
Tanggal : 23 Agt 2011
55
02
03
AP
Rev.Tanggal : Dibuat oleh: Departemen : Nanik Sri Rahayu Teknologi Informasi
Hal 31 - 32
TIKKJ071A4
KKPI Mengoperasikan Periferal
h. Lakukan pengeditan terhdap gambar jika diperlukan
PPPPTK VEDC MALANG
Program Diklat : Level : Dasar Kompetensi Kejuruan Dasar Program studi TIK
Tanggal : 23 Agt 2011
55
02
03
AP
Rev.Tanggal : Dibuat oleh: Departemen : Nanik Sri Rahayu Teknologi Informasi
Hal 32 - 32