TUGAS AKHIR
FUNGSI PERLENGKAPAN DAN INVENTARIS KANTOR PADA BAGIAN AKADEMIK FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
OLEH : PEBRINA SARA PUTRI SARAGIH 082103077
PROGRAM STUDI DIPLOMA III KESEKRETARIATAN F A K U L T A S E K O N O M I UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2010 LEMBAR PERSETUJUAN TUGAS AKHIR
Universitas Sumatera Utara
NAMA
: PEBRINA SARA PUTRI SARAGIH
NIM
: 082103077
PROGRAM STUDI
: DIPLOMA III KESEKRETARIATAN
JUDUL
: FUNGSI PERLENGKAPAN DAN INVENTARIS KANTOR PADA FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
Tanggal :
Desember 2010
Ketua Program Studi D III Kesekretariatan
( DR. Endang Sulistya Rini, SE, MSi ) NIP. 19620513 199203 2 001
Tanggal :
Desember 2010
DEKAN
( Drs. Jhon Tafbu Ritonga, M.Ec ) NIP. 19550810 198303 1 004
PENANGGUNG JAWAB TUGAS AKHIR
Universitas Sumatera Utara
NAMA
: PEBRINA SARA PUTRI SARAGIH
NIM
: 082103077
PROGRAM STUDI
: DIPLOMA III KESEKRETARIATAN
JUDUL
: FUNGSI PERLENGKAPAN DAN INVENTARIS KANTOR PADA FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
Medan,
Desember 2010 Menyetujui Pembimbing
(Dra. Yulinda, M.Si) NIP : 19590926 198601 2 001
Universitas Sumatera Utara
KATA PENGANTAR
Syalom, Puji dan syukur Penulis ucapkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, yang telah memberikan rahmat dan karunia-Nya, serta nikmat yang tak terhingga baik kesehatan, keselamatan dan terutama waktu serta kesempatan , sehingga Penulis dapat menyelesaikan Tugas Akhir ini dengan baik. Tugas akhir ini dibuat oleh Penulis dengan tujuan untuk melengkapi salah satu syarat untuk menyelesaikan pendidikan pada program Diploma III Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara. Dalam rangka memenuhi tujuan tersebut maka Penulis menyusun Tugas Akhir ini dengan judul: “Fungsi Perlengkapan dan Inventaris Kantor Pada Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara.” Penulis dengan tulus ikhlas mengucapkan terima kasih kepada berbagai pihak yang telah membantu hingga selesainya Tugas Akhir ini. Karena tanpa adanya bantuan dari semua pihak mungkin Penulis akan mengalami kesulitan dalam menyelesaikan Tugas Akhir ini. Melalui kesempatan ini Penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada : 1. Bapak Drs. Jhon Tafbu Ritonga, M.Ec, selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara. 2. Ibu DR. Endang Sulistya Rini, SE, MSi, selaku Ketua Program Studi Diploma III Kesekretariatan Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara.
Universitas Sumatera Utara
3. Ibu Dra. Yulinda, M.Si, selaku Dosen Pembimbing yang telah berkenan meluangkan waktu, tenaga, dan fikiran untuk memberi bimbingan dan mengarahkan Penulis sehingga Tugas Akhir ini dapat terselesaikan. 4. Ibu Dra.Fepty Aniar selaku Kasubbag Akademik Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara. 5. Seluruh dosen pengajar dan pegawai Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara. 6. Ibunda tercinta Sabarlina Siagian yang telah setia, sabar dan tulus mendidik dan membesarkan Penulis, terima kasih atas doa, pengertian dan kasih sayang yang tak terhingga serta dukungan baik moril maupun materil yang tidak akan mungkin terbalas, hanya tugas akhir ini yang Penulis persembahkan sebagai awal dari keberhasilan Penulis di masa mendatang, Amin. Begitu juga kepada ayahanda tercinta Alm. Nasib Johannes Don Bosco Saragi. Tugas Akhir ini juga dipersembahkan untuknya meskipun tidak ada di sisi Penulis yang selalu Penulis rindukan. 7. Bapa uda dan Inanguda yang mendidik dan menasehati Penulis. 8. Adik-adikku tersayang. Leo, Tina, Dan Icha yang selalu bandel, suka melawan dan sayang sama kakak. Begitu juga dengan saudaraku yang lainnya. 9. Sahabat-sahabat terbaik Penulis, Vie (Elvi Nuari Hutahayan) dan Vedonk (Evida Rosa Sitohang).
Terima kasih buat kebersamaan kita dari awal
menginjakkan kampus Fakultas Ekonomi sampai dengan sekarang. Semoga kebersamaan kita selalu terasa untuk seterusnya.
Universitas Sumatera Utara
10. Teman-teman DIII Kesekretariatan stambuk 2008, yaitu Eva, Yenny, Veska, Rifa, Shela, Lastri, Sri, Dinar, Grace dan teman yang lainnya. Terima kasih buat pertemanan kita. Junior stambuk 2009 yaitu Mumun (Monica), Yusak, Hesti, Anzely (parwinder), Eva dan yang lainnya. Junior stambuk 2010 yaitu Deby, Keket (Chatrin), Rini, Menik (Stephanie), Zubaeda (Eva Maria), Biore (Citra Diori), Grace dan yang lainnya. 11. Teman-teman kelompok magang Penulis, yaitu Slamet, Poppy, Fina, Kak Lia yang telah memberikan kerja sama dan kesetiakawanan yang baik. 12. Kawan-kawan PK GMKI FEDITA USU MB 2010-2011 dan rekan-rekan anggota, semoga semakin bersatu dalam arak-arakan ini dibawah naungan Sang Kepala Gerakan kita. 13. Dari orang yang pernah singgah sampai dengan orang yang pernah terpendam di hati Penulis yang memberikan cerita dalam kehidupan Penulis. Atas bantuan dan dorongan tersebut, Penulis mengucapkan terima kasih. Semoga Tugas Akhir ini dapat bermanfaat bagi semua pihak untuk menambah pengetahuan dan memperluas wawasan pembaca. Disamping itu, Tugas Akhir ini juga mempunyai kekurangan.
Maka dari itu, Penulis minta maaf dan harap
maklum sebab Penulis masih dalam proses pembelajaran, Penulis dengan terbuka menerima saran dan kritik yang konstruktif agar dapat memperbaikinya di
Universitas Sumatera Utara
kemudian hari. Demikianlah Tugas Akhir ini disusun oleh Penulis. Semoga berkat dan kasih Tuhan melimpah dalam kehidupan kita semua. Akhir kata, Tinggilah Iman kita Tinggilah Ilmu kita Tinggilah Pengabdian kita Ut Omnes Unum Sint, Syaloom.
Medan,
Desember 2010 Penulis,
Pebrina Sara Putri Saragih NIM: 082103077
Universitas Sumatera Utara
DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR…………………………………………………...…….. i DAFTAR ISI…………………………………………………………..……….. v DAFTAR TABEL…………………………………………….....……………. vi DAFTAR GAMBAR…………………………………………….…………..... vii BAB I:
BAB II:
PENDAHULUAN A. Latar Belakang……………………………………………...….. B. Permasalahan……………………………………………..……. C. Tujuan Penelitan…………………………………………..…… D. Manfaat Penelitian…………………………………………..…. E. Rencana Penulisan…………………………..……………….....
1 3 3 3 4
FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA A. Sejarah Singkat Fakultas Ekonomi USU………..…………...… 6 B. Struktur Organisasi…..………………………….…………….... 9 C. Job Description........................................................................... 13 D. Jaringan Usaha/Kegiatan………………………………………. 18 E. Kinerja Usaha Terkini…………………………..……………… 19 F. Rencana Kegiatan…...…………………………......................... 20
BAB III: PEMBAHASAN A. Perlengkapan dan Inventaris Kantor …………..………………. 21 B. Fungsi Perlengkapan Kantor……………………………..…….. 27 C. Hambatan-Hambatan……………………………………..…….. 31 BAB IV: PENUTUP A. Kesimpulan…………………………………………………….. 33 B. Saran………………………………..…………………………... 33 DAFTAR PUSTAKA…………………………………………………………. 35
Universitas Sumatera Utara
DAFTAR TABEL
Tabel 1.1 Jadwal Survei/ Observasi………………………………….……...
4
Tabel 3.1 Laporan Inventaris Pada Bagian Akademik Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara...........………….……………………. 26
Universitas Sumatera Utara
DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Struktur Organisasi Fakultas Ekonomi USU…………..………… 10
Universitas Sumatera Utara