Modul ke:
02
SELAMAT BELAJAR BERSAMA SAYA
Fakultas
Desain dan Seni Kreatifk Program Studi
Desain Produk
Novena Ulita, S.Pd, M.Sn Contact Person ; HP/WA : 0852 9037 5521 Email :
[email protected]
MARKETING DAN DESAIN Modul ke:
02
Pertemuan ini akan membahas beberapa ruang lingkup dan peran seorang desainer dengan marketers (pemasar), mengetahui letak perbedaan, dan persoalan yang muncul dari irisan maupun tindakan yang dapat dilakukan saat berada pada situasi konflik yang terbentuk antara keduanya
Fakultas
Fakultas Desain dan Seni Kreatif Program Studi
Desain Produk
Novena Ulita, S.Pd, M.Sn
KOMPETENSI mampu : • mengidentifikasi peran desainer dan marketers • mampu melakukan strategi dalam meminimalisir konflik yang ada dari irisan keduanya
PENGANTAR MARKETING membentuk NILAI suatu PRODUK dimata PUBLIC untuk mempertahankan keberlanjutan. MARKETING menangkap PELUANG WANTS menjadi NEEDS MARKETING butuh STRATEGI untuk jangkapanjang
BEVERLAND, 2005; NORDIN, 2010 Adanya reaksi timbal balik yang membutuhkan pertimbangan tekanan dan konflik keduanya yang memiliki perbedaan mendasar dari aktivitasnya, marketing secara umum lebih rasional dan ilmiah, sedangkan proses desain lebih mengarah pada sisi kreatif dan intuisi Pada marketing banyak membahas persoalan permintaan dan pasar, sedangkan pada proses desain lebih membahas pada kualitas dan nilai estetis suatu produk.
Beverland (2005) desainer digambarkan sebagai seorang yang egosentris, sensitif, intuitif, emosi seniman, dominan otak kanan sehingga lebih pada self-oriented sedangkan marketers sebagai seorang yang ilmiah, rasional, pendekatan profit lebih pada consumer-oriented (Nordin, 2010). Dengan demikian perlunya sebuah model manajemen dalam meminimalisir konfik dari relasi kedua fungsi tersebut.
Julie Pane • FOCUS ON THE CONSUMER MARKETING DAN DESAIN DIIBARATKAN BAGAIKAN HITAM DAN PUTIH YANG BERBEDA NAMUN SALING MELENGKAPI. DENGAN DEMIKIAN PENTING ADANYA FOKUS PADA KONSUMEN YANG DITARGETKAN DAN TERHADAP HAL-HAL YANG INGIN DICAPAI. HAL ITU DIKARENAKAN KEDUANYA SALING BERKAITAN SATU SAMA LAIN SEHINGGA JELAS BERPENGARUH DAN BERNILAI SANGAT BESAR. TUNJUKANLAH KEAHLIAN MASING-MASING PADA TEMPAT YANG TEPAT.
• SUBVERT THE HIERARCHY MEROBOHKAN DINDING HIRARKI STRUKTUR KERJA YANG FORMAL. DENGAN MEMBANGUN RELASI YANG BAIK ANTARA MARKETERS DAN DESAINER MEMBENTUK KINERJA YANG POSITIF DEMI PENCAPAIAN TUJUAN DAN TARGET YANG SEBENARNYA SATU.
• BRING DESIGNERS INTO CLIENT DISSCUSSING PADA TAHAPAN INI PENTING ADANYA SALING MEMAHAMI KEINGINAN KONSUMEN/KLIEN SEHINGGA DAPAT MEMPEROLEH KESEPAKATAN YANG SAMA SAAT MENYUSUN TARGET KERJA YANG HENDAK DICAPAI KE DEPANNYA
• CREATE AN ORDERLY PROCESS DALAM PROSES KERJA BIASANYA MARKETERS DAN DESAINERS SERING MENGUTAMAKAN EGO PERSONAL MASING-MASING. HAL TERSEBUT BERDAMPAK MELEBARNYA RUANG KESALAHPAHAMAN YANG TERJADI. TENTU AKAN BERAKIBAT FATAL, UNTUK ITU PENTING ADANYA SALING MENERIMA ARGUMEN-ARGUMEN YANG ADA DENGAN BERSIFAT LEBIH TERBUKA UNTUK MENCARI KESEPAKATAN BERSAMA SEHINGGA DAPAT MENGURANGI ANGKA KERUGIAAN.
• ACKNOWLEDGE YOUR DIFFERENCE MARKETERS DAN DESAINER PERLU SALING MENGINFORMASIKAN SECARA DETAIL DAN JELAS TERHADAP SEGALA PANDANGAN YANG MUNCUL SAAT PROGRESS KERJA TERSEBUT BERJALAN. SALING MEMAPARKAN PERBEDAAN PANDANGAN-PANDANGAN DENGAN TERBUKA AKAN MEMBENTUK SUATU AKTIVITAS KERJA YANG SEIMBANG.
BRIAN CASEL • CARILAH DESAINER-DESAINER UNTUK MENGINSPIRASI ANDA DALAM PROSES BERKARYA KE DEPANNYA YANG MENJALANI KOMITMEN MELAKUKAN DUA KERJA SEKALIGUS YAKNI KERJA MARKETING DAN KERJA DESAIN SECARA BERSAMAAN.
• DESIGN IS COPYWRITING DESAIN BERUPA BENTUK ULANG SECARA VISUAL DARI PESAN MARKETING YANG INGIN DISAMPAIKAN. OLEH KARENA ITU MENJADI KESADARAN PERSONAL DALAM BERUPAYA MENYELESAIKAN TUGAS YANG
KERJA DESAIN.
SEHARUSNYA DISELESAIKAN SEBAGAI BAGIAN DARI
• DESIGN IS ABOUT SOLVING PROBLEMS SELALU INGAT UNTUK MEMAHAMI DESAIN SEBAGAI SOLUSI DALAM MEMECAHKAN BERBAGAI PERMASALAHAN MARKETING DALAM MENYAMPAIKAN INFORMASINYA PADA KONSUMEN YANG DITARGET. DENGAN KESADARAN PENUH PERAN DESAINER SEBAGAI PEMECAHAN MASALAH TENTU MENJADI PENGENDALIAN TERSENDIRI UNTUK DAPAT FOKUS PADA HAL-HAL YANG INGIN DICAPAI. JELAS KERJA DESAIN SEHARUSNYA DAPAT MENYELESAIKAN PERMASALAHAN BUKAN SEBALIKNYA MENAMBAH PERMASALAHAN YANG ADA.
SEPAKATKAH ANDA ??? MAKA DARI ITU JANGAN TERLENA FOKUS PADA IDE-IDE BRILIANT DALAM PROSES MENDESAIN SEBUAH PRODUK, KARENA AKAN MENYITA BANYAK WAKTU DAN ENERGI. AKAN LEBIH BAIKNYA, JIKA SEORANG DESAINER JUGA MENGISI WAKTUNYA MEMPELAJARI MARKETING KARENA HAL ITU SECARA TIDAK LANGSUNG MENGASAH KEMAMPUAN PROBLEMS SOLVINGNYA. BERDASARKAN URAIAN DI ATAS SECARA KESELURUHAN BAHWA PENTINGNYA MARKETING DARI PROSES KERJA SEORANG DESAINER PRODUK UNTUK PROGRAM KERJA JANGKA PANJANG DARI HASIL RANCANGANNYA. DESAIN ADALAH PROSES PROBLEMS SOLVING DARI MARKETING, MARKETING BERKAITAN DENGAN NEED DAN WANTS KONSUMEN YANG AKHIRNYANYA MEMBENTUK PERMINTAAN. PRODUK YANG BAIK TENTU PRODUK YANG DAPAT MEMENUHI KEBUTUHAN KONSUMENNYA.
Terima Kasih Novena Ulita, S.Pd,M.Sn