RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS)
TEKNIK FONDASI II
Oleh : Ir. Supriyono, MT Devi Oktaviana Latif, ST.,M.Eng
PROGRAM DIPLOMA TEKNIK SIPIL SEKOLAH VOKASI UNIVERSITAS GADJAH MADA 2012
RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS)
Nama Matakuliah Kode / SKS Semester Teori / Praktek Dosen Pengampu
: Teknik Fondasi II : PDTS 3111/ 2 : 5 ( Gasal) :T : Ir. Supriyono, MT / Devi Oktaviana Latif, ST., M.Eng
Ketua Tim Penyusun RPKPS
Devi Oktaviana Latif, ST., M.Eng NIU.1120120034/384
Mengetahui Ketua Program Diploma Teknik Sipil Sekolah Vokasi – UGM
Ir. Heru Budi Utomo, MT NIP.196111151987031002
RPKPS RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER 1.
Nama Mata Kuliah
: TEKNIK FONDASI II
2.
Kode/SKS
: PDTS 3111 /2 SKS
3.
Prasyarat
: -
4.
Status Matakuliah
:
5.
Deskripsi singkat matakuliah
Pilihan/Wajib (coret yang tidak sesuai)
Materi berisi perancangan fondasi dalam dan analisis terhadap penurunan fondasi dalam. Metode pembelajaran yang digunakan adalah cooperatif learning, problem based learning, dengan sistem penilaian hasil akhir tugas asisten dan dosen, kuis dan proses diskusi kelompok.
Tujuan pembelajaran
6.
Mahasiswa diharapkan mampu merancang dan menganalisis kekuatan dan penurunan fondasi dalam suatu bangunan tingkat tinggi serta mengaplikasikan di lapangan
Outcome pembelajaran (Learning outcomes=LO)
7.
Setelah mengikuti matakuliah ini mahasiswa diharapkan a) Memperoleh pengetahuan dasar-dasar perancangan fondasi dalam b) Mampu merancang fondasi dalam sesuai dengan kebutuhan lapangan dan menerapkan di lapangan. c) Mampu melaksanakan pengontrolan pelaksanaan fondasi dalam di lapangan
8. Materi Pembelajaran atau Pokok Bahasan atau Topik atau bahan kajian (bisa dipilih terminologi yang sesuai) No.
Pokok Bahasan
1
Pendahuluan
2
Kapasitas tiang tunggal
Sub Pokok Bahasan 1. 2. 3. 4. 1. 2. 3.
Fungsi Fondasi Klasifikasi fondasi tiang Tipe tiang berdasarkan material Metode pemancangan tiang Kapasitas dukung tiang tunggal berdasarkan uji sondir Kapasitas dukung tiang tunggal dynamic formula Kapasitas dukung tiang tunggal static pile capacity
3
Kapasitas dukung tiang kelompok
4
Tiang mendukung beban Lateral
5
Turap
1. 2. 3. 4. 1. 2. 1. 2. 3.
6
Analisis kelompok tiang Jarak tiang Efisiensi Penurunan kelompok tiang Kriteria ujung tiang jepit dan tiang bebas Kriteria menentukan tiang panjang dan tiang pendek Tipe turap berdasarkan bahan dan konstruksi Analisa perancangan dimensi turap tanpa angkur Analisa perancangan turap dengan angkur
Fondasi Cakar Ayam
7 8 9 10 11 Dst
Rencana Kegiatan Pembelajaran Mingguan
9. Minggu ke 1
Topik (Pokok Bahasan) 1. Pendahuluan
1.1 Fungsi Fondasi 1.2 Klasifikasi fondasi tiang 1.3 Tipe tiang berdasarkan material
Metode Pembelajaran Metode yang digunakan active learning/Diskusi • Menggunakan media laptop,proyektor • Dosen menyiapkan materi pembelajaran • Mahasiswa menyiapkan alat tulis, materi yang berkaitan dengan topik
2
1.4 Metode pemancangan tiang
Metode yang digunakan active learning • Menggunakan media laptop,proyektor • Dosen menyiapkan materi pembelajaran • Mahasiswa menyiapkan alat tulis, materi yang berkaitan dengan topik
3
1.4 Metode pemancangan tiang
Metode yang digunakan active learning • Menggunakan media laptop,proyektor • Dosen menyiapkan materi pembelajaran • Mahasiswa menyiapkan alat tulis, materi yang berkaitan dengan topik
4
2. Kapasitas dukung tiang
Metode yang digunakan active learning Menggunakan media laptop,proyektor Dosen menyiapkan materi pembelajaran • Mahasiswa menyiapkan alat tulis, materi yang berkaitan dengan topik
• 2.1 Kapasitas dukung tiang tunggal berdasarkan uji sondir •
5
2.2 Kapasitas dukung tiang tunggal dynamic formula
Metode yang digunakan active learning • Menggunakan media laptop,proyektor • Dosen menyiapkan materi pembelajaran • Mahasiswa menyiapkan alat tulis, materi yang berkaitan dengan topik
6
2.3 Kapasitas dukung tiang tunggal static pile capacity
Metode yang digunakan active learning • Menggunakan media laptop,proyektor • Dosen menyiapkan materi pembelajaran • Mahasiswa menyiapkan alat tulis, materi yang berkaitan dengan topik
7
2.4 Analisis kelompok tiang 2.5 Jarak tiang
Metode yang digunakan active learning • Menggunakan media laptop,proyektor • Dosen menyiapkan materi pembelajaran • Mahasiswa menyiapkan alat tulis, materi yang berkaitan dengan topik
8
2.4 Analisis kelompok tiang
Metode yang digunakan active learning • Menggunakan media laptop,proyektor • Dosen menyiapkan materi pembelajaran • Mahasiswa menyiapkan alat tulis, materi yang berkaitan dengan topik
9
2.6 Efisiensi 2.7 Penurunan kelompok tiang
Metode yang digunakan active learning • Menggunakan media laptop,proyektor • Dosen menyiapkan materi pembelajaran • Mahasiswa menyiapkan alat tulis, materi yang berkaitan dengan topik
10
3. Tiang mendukung beban Lateral Metode yang digunakan active learning 3.1 Kriteria ujung tiang jepit dan • Menggunakan media laptop,proyektor • Dosen menyiapkan materi pembelajaran tiang bebas •
11
12
3.1 Kriteria menentukan tiang panjang dan tiang pendek
4. Turap 4.1 Tipe turap berdasarkan bahan
Mahasiswa menyiapkan alat tulis, materi yang berkaitan dengan topik
Metode yang digunakan active learning • Menggunakan media laptop,proyektor • Dosen menyiapkan materi pembelajaran • Mahasiswa menyiapkan alat tulis, materi yang berkaitan dengan topik Metode yang digunakan active learning • Menggunakan media laptop,proyektor
dan konstruksi 4.2 Analisa perancangan dimensi turap tanpa angkur
• •
13
4.3 Analisa perancangan turap dengan angkur
Metode yang digunakan active learning • Menggunakan media laptop,proyektor • Dosen menyiapkan materi pembelajaran • Mahasiswa menyiapkan alat tulis, materi yang berkaitan dengan topik
14
5. Fondasi Cakar Ayam
Metode yang digunakan Problem based learning • Menggunakan media laptop,proyektor • Dosen menyiapkan materi pembelajaran • Mahasiswa menyiapkan alat tulis, materi yang berkaitan dengan topik
Dosen menyiapkan materi pembelajaran Mahasiswa menyiapkan alat tulis, materi yang berkaitan dengan topik
15 16
Evaluasi yang direncanakan
10.
Komponen penilaian hasil pembelajaran berupa : 1. Tugas, presentasi 10 % 2. Diskusi dan interaksi kelas 10 % 3. Quiz 30 % 4. Ujian Sisipan dan Ujian Akhir 50 %
Bahan, pustaka, sumber informasi, dan referensi
11. 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7.
Analisis dan Desain Fondasi, Bowles Analisa dan Perancangan Fondasi I, Hary Christady Hardiyatmo Analisa dan Perancangan Fondasi II, Hary Christady Hardiyatmo Bahan kuliah, Agus Darmawan Adi Teknik Fondasi, I Wayan Sengara Teknik Fondasi I, Kabul Basah Suryolelono Teknik Fondasi II, Kabul Basah Suryolelono