Program Insentif Peningkatan Kapasitas Peneliti dan Perekayasa (PKPP) Tahun 2012 di PPKPDS
Judul
: Penguatan Sistem Inovasi Daerah Kab. Samosir Sumut: Prakarsa Pengembangan Pariwisata Geopark Danau Toba Anggaran : Rp 250.000.000,Lokasi : Kab. Samosir, Prov. Sumut PU : Dedi Suhendri P : 1. Dharmawan 2. Alkadri 3. Sugeng Santoso 4. Kusrestuwardhani 5. + Sunartono
Program Penerapan Teknologi untuk Penguatan Sistem Inovasi Daerah KP: Ir. Aunur Rofiq Hadi, MSc. Program Manager (PM): MP Imamsoejana, M.Eng.
Chief Engineer (CE): Drs. Y. Subagyo, MA Ass. Chief Engineer (ACE) Bhinuko Dani Suwargono, S.Si.
WBS 1 Pengkajian Teknologi Untuk Penguatan Daya Saing GL: Noko Sudarisman
WBS 2 Penerapan Teknologi untuk Budaya Inovasi GL: Muhadi
WP 1.1 Lele Sistem Terpal Nimas M.
WP 1.2 Klaster Pertanian dan Energi Suhandojo
WP 2.1 Modernisasi Sistem Usaha Produktif Rayendra P.
1.Ati Widiati, 2.Binuko Dani, 3.Hamid 4.Supratikno 5.Margaret PG 6.Titiek W.
1. Maryadi 2. Dimas. 3. Abdul Azis 4. Agung W.
1. Dini Anggraeni 2. Mien Askinatin 3. Wiwiek Yuliani
WP 2.2 Tekmas Cirendeu Ign.Subagjo 1. Susmarkanto 2. Y. Subagyo, 3. Rosetyaning 4. Ruki Saviant 5. Ayu Lydi F.
Ass. Program Manager (APM) Dra. Neneng Rosetyaningsih
WBS 3 Pengembangan Pariwisata untuk Penguatan Daya Saing Daerah GL: Margaret P. G
WBS 4 Peningkatan Daya Dukung Iptek untuk Penguatan Sistem Inovasi Daerah GL: Supratikno
WP 4.2
WP 3.1 E-Gov Pariwisata Bangli Agus Pram
WP 3.2 Prakarsa Geopark Toba Dedi S.
WP 3.3 Industri Kreatif Bangli Atang S.
WP 4.1 Sosialisasi TRL Kuncoro
Ermawan
1. Ari Marsudi 2. Muhadi 3. Tien Widi. 4. Y.Supriyanto
1. Dharmawan 2. Alkadri 3. Sugeng S. 4. Kusrestu 5. Sunartono
1. Puguh S. 2. Wisman IA. 3. Tatang D.
1.Ir. Arwanto, 2.Iis Sumiati, 3.Dr. Derry P. 4.Betro Welfi 5.Heru Mulyon
1. Windriati 2. H. Miadji R., 3. Aphang S.
Sistem Transportasi Anambas
1.
Melakukan upaya atau prakarsa penguatan Sistem Inovasi Daerah melalui pengembangan sektor pariwisata dengan memanfaatkan potensi lokal yang luar biasa untuk kesejahteraan masyarakat. Pemberdayaan masyarakat esensinya adalah memungkinkan (enabling) mereka untuk menggali dan mengembangkan potensi diri dan lingkungannya, memperkuat (strengthening) potensi terbaiknya dan memberikan perlindungan (protecting) yang tepat pada aspek tertentu untuk menghindari eksploitasi/kesewenangan atas dirinya. Karena itu, pemberdayaan yang tepat bukanlah sekedar memperlakukan mereka sebagai obyek pembangunan tetapi sekaligus subyek pembangunan.
2.
Dikembangkan proses pemberdayaan yang melibatkan warga masyarakat dalam menentukan, menyuarakan aspirasinya dan mendorong terciptanya kesepakatan pada agenda bersama. Berbagai pihak perlu berkolaborasi agar masyarakat mendapat kemanfaatan optimal dari pengembangan pariwisata geopark untuk membuka kesempatan kerja produktif dan inovatif berbasis lokal.
1. Laporan Prakarsa Pengembangan Pariwisata Geopark Danau Toba dalam Penguatan Sistem Inovasi Daerah 2. Rekomendasi Penguatan Sistem Inovasi Daerah Kabupaten Samosir, Provinsi Sumatera Utara.
BASELINE ACTIVITIES Studi Literatur
Prakarsa Pengembangan Ekonomi Lokal
Prakarsa Pengembangan Pariwisata Geopark Danau Toba
Laporan Prakasa Pengembangan Geopark Danau Toba
Diskusi Pendahuluan
Data Prakarsa dan Praktek Baik / Terbaik
Diskusi / Workshop / FGD
Laporan dan Rekomendasi Prakarsa Geopark Danau Toba dalam Kerangka Penguatan SID Kab. Samosir
Desain Kegiatan
Praktek Baik / Terbaik Pengembangan Geopark
Prakarsa Geopark dalam Penguatan Sistem Inovasi Daerah
Rekomendasi Agenda Penguatan SID
Baseline activity; studi literatur (desk study), studi pendahuluan desain kajian. Survai dan kunjungan lapangan, untuk pengumpukan data primer dilakukan dengan wawancara mendalam dengan stakeholders. Pelaksanaan Workshop, FGD (focus group discussion) untuk mendiskusikan dan membahas masukan dan data berkaitan dengan prakarsa pengembangan pariwisata Geopark dan Prakarsa Geopark dalam penguatan Sistem Inovasi Daerah. Data dari survai, kunjungan lapangan dan hasil diskusi terbatas akan digunakan sebagai bahan Review dan Rekomendasi. Penyusunan Laporan Hasil Prakarsa dan Rekomendasi Kebijakan. Penyusunan Laporan Akhir kegiatan (final report).
NO 1 2 3 4 5 6 7 8
URAIAN KEGIATAN Persiapan dan Koordinasi Studi pustaka dan pengumpulan data sekunder Pengumpulan data primer Pelaksanaan FGD / Workshop Review dan Evaluasi Hasil Kajian dan Analisis Hasil Konsinyering Pelaporan / Pembuatan Laporan Akhir
BULAN (2012) FEB MAR APR MEI JUN JUL AGU SEP OKT
FR
per 30 April 2012
Koordinasi Internal BPPT / Ristek Dengan peran Koordinator Daerah/Korda BPPT untuk Kab. Samosir:
Ir. Nimrod Aprix Silalahi Sinergi kegiatan Prakarsa Pengembangan Pariwisata Geopark Danau Toba (PPKPDS) dengan Kegiatan Pengembangan Teknoprener (BIT: Pak Priyono). RAPAT KOORDINASI Kegiatan Penelitian PKPP di Koridor 1 (SUMATERA): Aceh – Sumut (Dr. Ir. Sadjuga)
Koordinasi / Diskusi / Kunjungan ke Mitra Eksternal
Ka. Dinas Pariwisata Seni Budaya Kab. Samosir: Ir. Teodora S. Badan Geologi Kementerian ESDM Ditjen Pengembangan Destinasi Pariwisata Kemenparekraf Diskusi di Puslit Geoteknologi, LIPI
Sosialisasi Masterplan Geopark Toba di Medan (21 Mar 2012) dan Pangururan-Samosir (23 Mar 2012) Kunjungan ke Situs Geopark di Samosir Dengan Geopark Expert Prof. Ibrahim Komoo, Tim Badan
Geologi ESDM dan Kementerian Parekraf, BPPT
Mengikuti dan memberikan masukan usulan Kelembagaan Komite Nasional Geopark Indonesia (3 April 2012) Pada Diskusi yang difasilitasi KNIU (Komisi Nasional Indonesia
untuk Unesco) / di Kemendikbud yang dihadiri Badan Geologi Kementerian ESDM, Kemenparekraf, LIPI, Kementan, KLH, Pemerintah Daerah (Samosir/Pacitan/ Bangli), UNESCO Indonesia, BPPT, Kemenhut, Kemensesneg, Kemdikbud dan beberapa ahli konservasi dan lingkungan.
WORKSHOP Penguatan Sistem Inovasi Daerah Kabupaten Samosir: PRAKARSA PENGEMBANGAN PARIWISATA GEOPARK UNTUK PENINGKATAN DAYA SAING DAERAH di Pangururan 27 Juni 2012
Pusat Pengkajian Kebijakan Peningkatan Daya Saing (PPKPDS): Dr. Derry Pantjadarma, MSc., Direktur Pusat Pengkajian Kebijakan Peningkatan Daya Saing Drs. Dedi Suhendri, MSi., Kepala Bidang Daya Saing Daerah, PPKPDS Drs. Dharmawan, MS, Perekayasa Madya Tim SID Geopark Alkadri, SE, ME, Peneliti Madya Tim SID Geopark Dra. Kusrestuwardhani, Perekayasa Madya Tim SID Geopark Drs. Sunartono, MPd, Perencana Madya Tim SID Geopark Dra. Margaret Pardede, Perekayasa Madya Tim SID Geopark
Balai Inkubator Teknologi (BIT): Drs. Nimrod Aprix Silalhi, M.Com , Koorda BPPT untuk Samosir, Balai Inkubator Teknologi - BPPT
15
Sambutan Bupati Samosir dan Pembukaan Workshop: Prioritas Pembangunan Kabupaten Samosir Ir. Mangindar Simbolon Bupati Samosir Presentasi Narasumber dan Diskusi, Pemandu: Drs. Dedi Suhendri, MSi. Presentasi 1 Peran BPPT dalam Pembangunan Daerah: Penguatan Sistem Inovasi Daerah Dr. Derry Pantjadarma, MSc. Direktur Pusat Pengkajian Peningkatan Daya Saing Presentasi 2 Peraturan Bersama Mendagri-Menristek tentang Penguatan Sistem Inovasi Daerah Alkadri, SE, ME Peneliti Madya
Visi: SAMOSIR MENJADI DAERAH TUJUAN WISATA LINGKUNGAN YANG INOVATIF 2015 17
Misi: 1. 2.
3.
4. 5.
Memantapkan Good Governance dengan dukungan SDM yang berkualitas serta prasarana dan sarana yang memadai dan berstandart. Mengembangkan ekonomi kerakyatan untuk peningkatan kesejahteraan rakyat dengan pengelolaan Sumber Daya alam (SDA) yang berkelanjutan dan terkendali. Meningkatkan infrastruktur dan konservasi alam yang handal berdasarkan tata ruang yang mantap untuk mendukung industri pariwisata berbasis lingkungan dan budaya. Meningkatkan kondusifitas daerah dengan mendorong pelaksanaan demokrasi dan penegakan hukum. Mengembangkan jejaring yang sinergis kepada semua pihak. 18
Presentasi 3 Prakarsa Pengembangan Pariwisata Geopark: Peningkatan Perekonomian Samosir dan Agenda Kebijakan Inovasi dalam RIPPARDA Kab. Samosir Drs. Dharmawan, MS Perekayasa Madya Presentasi 4 Pengembangan Teknoprener untuk Penguatan Sistem Inovasi Daerah Drs. Aprix Silalahi, M.Com Perekayasa Madya BIT Diskusi Penyusunan Agenda dan Rencana Tindak Penguatan Sistem Inovasi Daerah Kabupaten Samosir Tim BPPT – Tim Penguatan SID Kab. Samosir
Analisis, Kajian, Rekomendasi dan Pelaporan (Kemajuan dan draft Laporan) Geopark Toba dalam Penguatan SID Kabupaten Samosir WORKSHOP / Ekspos (Persiapan) Penguatan Sistem Inovasi Daerah Kabupaten Samosir:
PRAKARSA PENGEMBANGAN PARIWISATA GEOPARK UNTUK PENINGKATAN DAYA SAING DAERAH di Jakarta, Agustus - September 2012
Percontohan Penguatan SID Kab. Samosir (Keterlibatan Kementerian/Lembaga Pusat dan Daerah)
Komite Nasional Geopark Indonesia (KNGI) Kemenparekraf Kementerian ESDM ….Kemendikbud, Kemenristek, BPPT, dll.
Kerjasama Kawasan / Regional Danau Toba (9+2 Kabupaten / Kota)
Hanya inisiasi PSID dan tidak berlanjut (Untuk percontohan PSID 3-5 tahun) Dalam usulan DIPA BPPT 2013 tidak dianggarkan. (Diusulkan Insentif KRT 2013)
No. 1
KODE
JENIS BELANJA / RINCIAN BELANJA
521213 HONOR 1
2
3
4
Peneliti/Perekayasa Madya
521211 BELANJA BAHAN
JUMLAH PERSEN REALISASI (Rp) (%)
123,750,000
61,875,000
50.00
123,750,000
61,875,000
50.00
8,495,000
4,495,000
52.91
1
Fotokopi, Pelaporan dan Dokumentasi
4,000,000
-
-
2
Alat Tulis Kantor (ATK)
4,495,000
4,495,000
100.00
58,755,000
56,290,000
95.80
9,860,000
7,395,000
75.00
48,895,000
48,895,000
100.00
59,000,000
-
-
524119 PERJALANAN LAINNYA
1
Jakarta - BANDUNG
2
Jakarta - MEDAN-SAMOSIR
521219 LAIN-LAIN
JUMLAH TOTAL
JUMLAH (Rp)
1
Monitoring dan Evaluasi
23,750,000
-
-
2
Workshop
20,000,000
-
-
3
Focus Group Discussion
8,800,000
-
-
4
Konsinyering
6,450,000
-
-
250,000,000
122,660,000
49.06
Beberapa hasil
Geopark : A territory encompassing one or more sites of scientific importance, not only for geological reasons but also by virtue of its archaeological, ecological or cultural value. Geopark (taman bumi) adalah sebuah konsep yang mengintegrasikan pengelolaan warisan geologi (geological heritages) dengan warisan budaya (cultural heritages) dari suatu wilayah untuk tiga tujuan utama, yakni konservasi, edukasi dan pembangunan berkelanjutan (sustainable development). Geopark (Taman Bumi) diinisiasi oleh Organisasi Pendidikan, Ilmu Pengetahuan, dan Kebudayaan Perserikatan Bangsa-Bangsa (UNESCO).
Toba, danau tropis di jalur khatulistiwa, adalah danau vulkanik terluas di dunia. Danau Toba adalah hasil volcano tektonik terbesar di dunia, dengan panjang danau 87 kilometer dan lebar 27 kilometer, terbentuk dari letusan gunung berapi raksasa (supervolcano) yang terjadi sekitar 74 ribu tahun lalu. Danau Toba adalah kaldera supervolcano yang letusannya terdahsyat di dunia. Toba adalah aset wisata bertaraf internasional. Di dunia ini, lokasi wisata bernilai geologi penting berlomba-lomba mengelola kawasan wisata dengan serius (salah satunya dengan konsep geopark atau taman bumi).
submission of applications (between 1 October and 1 December) verification check on completeness of documents desktop evaluations until 30 April field evaluation missions starting 1 May decisions on applications during the following next Bureau meeting in autumn.
No
Countries
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27
AUSTRALIA AUSTRIA BRAZIL CANADA CHINA CROATIA CZECH REPUBLIC FINLAND FRANCE GERMANY GERMANY/POLAND GREECE HUNGARY/SLOVAKIA ICELAND IRAN IRELAND, REPUBLIC OF IRELAND, REPUBLIC OF/NORTHERN IRELAND ITALY JAPAN KOREA MALAYSIA NORWAY PORTUGAL ROMANIA SPAIN UNITED KINGDOM VIETNAM
•GeoparksMembers •Proposal Submission •National Committees
GEOPARK MEETINGS •Conference in Shimabara - Japan 12-15 May 12 •Conference in El Jadida - Morocco 20-28 Nov.11
http://www.unesco.org/new/en/natural-sciences/environment/earth-sciences/geoparks/members/
No
Geopark Members
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28
Kanawinka Nature Park Eizenwurzen Geopark Araripe Stonehammer Geopark (WH, MAB) Alaxa Geopark Danxiashan Geopark Fangshan Geopark Funiushan Geopark Hexigten National Geopark Hong Kong Geopark Huangshan Geopark (WH) Jingpohu Geopark Leiqiong Geopark Leye-Fengshan Geopark Longhushan Geopark Mount Lushan Geopark (WH) Ningde Geopark Qinling Geopark Shilin Geopark (WH) Songshan Geopark Taining National Geopark Taishan Geopark (WH) Tianzhushan Geopark Wangwushan-Daimeishan Geopark Wudalianchi Geopark (MAB) Xingwen National Geopark Yandangshan National Geopark Yuntaishan Geopark
29 30 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 51 52 53 54 55 56
Zhangjiajie Geopark Zigong Geopark Papuk Geopark Bohemian Paradise Geopark Rokua Bauges Geopark Parc Naturel Régional du Luberon Réserve Géologique de Haute Provence European Geopark Bergstrasse-Odenwald Geopark Harz Braunschweiger Land Ostfalen Geopark Swabian Albs (MAB) Nature Park Terra Vita European Geopark Vulkaneifel European Geopark Muscau Arch Chelmos-Vouraikos Geopark Petrified Forests of Lesvos
Psiloritis Natural Park Vikos-Aoos Geopark Novohrad-Nograd katla Geopark Qeshm Island Burren and Cliffs of Moher Geopark Copper Coast Marble Arch Caves & Cuilcagh Mt. Park Adamello-Brenta Geopark Cilento and Vallo di Diano Geopark (WH) Madonie Natural Park Parco del Beigua
57 58 59 60 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 81 82 83 84
Parco Geominerario Sardegna Rocca di Cerere Tuscan Mining Geopark Itoigawa Geopark Muroto Geopark Sanin Kaigan Geopark Toya Caldera and Usu Volcano Unzen Volcanic Area Geopark Jeju Geopark (WH) Langkawi Geopark Gea-Norvegica Magma Arouca Geopark Naturtejo Geopark Hateg Geopark Basque Coast Geopark Cabo de Gata-Nijar (MAB) Maestrazgo Cultural Park Sierras Subbeticas Geopark Sobrarbe Geopark English Riviera Geopark - England Fforest Fawr Geopark - Wales Geo Mon Geopark - Wales Lochaber Geopark - Scotland North Pennines AONB Geopark North West Highlands - Scotland
Shetland Geopark - Shetland Isl. Dong Van Karst Geopark
Kementerian ESDM (Badan Geologi) Kemenparekraf (Ditjen Pengembangan Destinasi Pariwisata) Industri / Badan Usaha/ Swasta Kemendikbud Kemenristek LIPI (Puslit Geoteknologi) BPPT (PKT, TPSA, TAB) Pemerintah Daerah/ Bappeda/ Dinas Pariwisata Dan pemangku kepentingan lainnya.
Diskusi tentang Prakarsa Pengembangan Pariwisata Geopark dan Peran Kelembagaan Pusat dan Daerah untuk Pengembangan Pariwisata dalam rangka Penguatan Sistem Inovasi Daerah di Badan Geologi Kementerian ESDM (foto atas dan tengah) di Jalan Dipenogoro Bandung (8/03). Diskusi Tim BPPT dengan pakar Geoteknologi LIPI, Dr. Fajar Lubis saat berkunjung ke Pusat Penel;itian Geoteknologi Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia dan diskusi tentang Prakarsa Geopark dan Penguatan Sistem Inovasi Daerah. (Sumber: Dokumentasi Kegiatan PPKPDS 2012).
Dari kiri ke kanan: Ir. Mangindar Simbolon (Bupati Samosir), Prof. Ibrahim Komoo (Ahli Geopark dari Global Geopark Network dan Presiden Asia Pasipic Global Geopark Network), H. Gatot Pujo Nugroho, ST (Plt. Gubernur Sumatera Utara), Ir. Firmansyah, MM (Direktur Jenderal Pengembangan Destinasi Pariwisata, Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif) saat tampil dalam Sosialisasi Geopark Toba di Kantor Gubernur Sumatera Utara di Medan (21/03). (Sumber: Dokumentasi Kegiatan PPKPDS 2012).
Dari kiri ke kanan: Prof. Ibrahim Komoo (Ahli Geopark dari Global Geopark Network dan Presiden Asia Pasipic Global Geopark Network) memberikan penjelasan tentang geopark, peran dan manfaat yang diperoleh masyarakat, aktivitas yang mendukung pengusulan status geopark dalam jaringan geopark global (GGN) dan dan pengalaman beliau dalam membangun geopark Langkawi dalam Sosialisasi Geopark Toba kepada masyarakat di Sianjur Mula Mula (23/03). (Sumber: Dokumentasi Kegiatan PPKPDS 2012).
Kunjungan ke salah satu situs Batu dan Meja Batu Persidangan Raja Siallagan di Hta Siallagan dan beberapa situs geosite yang terdapat di Pulau Samosir dalam rangka Sosialisasi Geopark Danau Toba pada 22-25 Maret 2011 (Sumber: Dokumentasi Kegiatan PPKPDS 2012).
Diskusi persiapan pembentukan Komite Nasional Geopark di Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan yang difasilitasi oleh KNIU (Komisi Nasional Indonesia untuk UNESCO) di Jakarta pada Selasa (3/4). (Sumber: Dokumentasi Kegiatan PPKPDS 2012).
Politeknik Informatika Del di Tobasa
TB Silalahi Center di Belgia (Balige)
tengkiu