PERSEPSI KONSUMEN MENGENAI KOMUNIKASI PEMASARAN PRODUK MINUTE MAID PULPY
Consumer Perception on Product Minute Maid Pulpy Marketing Communication
TUGAS AKHIR
ini disusun untuk memenuhi salah satu syarat dalam menyelesaikan Laporan
pendidikan Diploma III Program Studi Manajemen Pemasaran Jurusan Administrasi Niaga
Oleh : FILIANTI DWINA RAMADHAN ( 095231009 )
PROGRAM STUDI MANAJEMEN PEMASARAN JURUSAN ADMINISTRASI NIAGA POLITEKNIK NEGERI BANDUNG 2012 iii
iv
CURICULUM VITAE
[email protected] Data Pribadi
Nama Lengkap Tempat, Tanggal Lahir Jenis Kelamin Agama Alamat Tetap
Filianti Dwina Ramadhan Bandung,15 Maret 1992 Perempuan Islam Jl. Sukamenak Gg. Saluyu Selatan 1 no.5 rt 01/rw 09 Kec. Margahayu Kab. Bandung 40228
[email protected]
E-mail Latar Belakang Pendidikan 2009-2012
Program Studi Manajemen Pemasaran Jurusan Administrasi Niaga Politeknik Negeri Bandung SMAN 18 Bandung SMP Muhammadiyah 4 SD Muhammadiyah 1 TK Aisiyah Bustanul A’lfa
2006-2009 2003-2006 1997-2003 1996-1997
“when life gives you a hundred reasons to cry, show life that you have a thousand reasons to smile”
iv
KATA PENGANTAR
Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, atas segala rahmat,
hidayah, lindungan serta nikmatnya yang tiada tandingannya. Serta dengan
kekuatan dan kesehatan yang diberikan-Nya, peneliti dapat menyelsaikan
penelitian
tugas
KOMUNIKASI
akhir
dengan
PEMASARAN
“PERSEPSI PRODUK
KONSUMEN MINUTE
MENGENAI
MAID
PULPY”.
Bermunculannya berbagai kegiatan komunikasi pemasaran tentu menjadi hal yang
menarik untuk diteliti apalagi bila dihubungkan dengan perilaku konsumen karena perilaku konsumen dapat memberikan kontribusi positif terhadap perusahaan. Pembuatan laporan ini tentunya tidak terlepas dari bantuan banyak pihak dalam kesempatan ini, penulis juga ingin menyampaikan rasa terima kasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada beberapa pihak yang telah banyak memberikan bantuan moral dan material, baik secara langsung maupun tidak langsung, sehingga penulis dapat menyelesaikan Tugas Akhir ini dengan baik dan tepat waktu. Adapun pihak-pihak tersebut, antara lain: 1. Pertama untuk Ibuku tercinta Nina Iriyani dan Bapakku tercinta Wawan, selaku orang tua yang selalu ada dan tak pernah lelah untuk mendoakan penulis dalam keadaan apapun. 2. Yang terhormat Santosa Sanjaya, Drs., MMS selaku dosen pembimbing yang telah memberikan banyak perhatian dan memberikan masukanmasukan penting bagi tugas akhir penulis. 3. Yang terhormat Drs. Deddy Sobarna Sutaji, M.Si selaku Ketua Jurusan Administrasi Niaga Politeknik Negeri Bandung. 4. Yang terhormat Drs. Eddy Syahyahya, MBA selaku ketua program studi Manajemen Pemasaran. 5. Yang terhormat Dwi suhartanto selaku Dosen kapita selekta yang telah meluangkan waktunya dan memberikan masukan-masukan yang sangat penting bagi tugas akhir penulis.
iv
6. Seluruh Staf pengajar Administrasi Niaga, terutama dosen-dosen Program Studi Manajemen Pemasaran yang telah memberikan pengarahan bagi
penulis.
7. Untuk kakakku dan adik-adikku yang selalu memberikan motivasi bagi
penulis.
8. Siti, Neneng, kiky dan Uti yang selalu memberikan penginapan gratis bagi penulis. Lutfhy yang selalu memberikan motivasi dan semangat kepada
penulis.
9. Teman-teman 3MPA yang luar biasa berjuang bersama-sama, saling
membantu, mengingatkan, mengajarkan, dan memberikan semangat bagi penulis. 10. Teman-teman mahasiswa Manajemen Pemasaran dan seluruh angkatan 2009 Politeknik Negeri Bandung beserta semua pihak yang telah membantu penulis. 11. Kepada seluruh pihak yang tidak dapat penulis cantumkan satu persatu karena keterbatasan tempat dan waktu. Terima kasih atas segala bantuan yang telah diberikan. Penulis menyadari bahwa Tugas Akhir yang disusun ini masih jauh dari sempurna, untuk itu penulis sangat mengharapkan saran dan kritik untuk kesempurnaan Tugas Akhir ini serta menjadi bahan perbaikan dalam penyusunan di masa yang akan datang. Akhir kata, penulis berharap semoga Tugas Akhir ini bermanfaat bagi penulis khususnya dan bagi pembaca pada umumnya.
Bandung, Juli 2012
Penulis
iv
ABSTRAK
Penelitian ini dilakukan untuk mengungkap persepsi konsumen mengenai
komunikasi pemasaran Minute Maid Pulpy. Untuk mencapai tujuan tersebut
konsumen yang sudah mencoba produk Minute Maid Pulpy dan dianggap bisa
memberikan informasi tentang komunikasi pemasaran produk tersebut dijadikan sebagai interviewee atau informan dengan jumlah 50 intervewee. Teknik sampling yang digunakan adalah purposive yakni judgemental sampling. Dari hasil analisis
dengan metode thematical analysis terbentuk beberapa tema dan sub-tema yang
dituangkan dalam beberapa tabel. Tema tersebut antara lain iklan televise (subtema: bulir, ide cerita, dan endoser), iklan poster (sub-tema: warna poster dan konsep bulir), iklan baligo, promosi penjualan (sub-tema: diskon, paket harga, games/kontes, point of purchase display, dan penjualan perseorangan (sub-tem: penampilan dan pengetahuan akan produk). Temuan dari penelitian diharapkan dapat memberi masukan yang berharga bagi pemilik produk yaitu The Coca-Cola Company untuk lebih memperhatikan dan memanfaatkan komunikasi pemasaran sebagai kegiatan yang positif dalam memperkenalkan produknya. Kata kunci : persepsi, komunikasi pemasaran
iv
ABSTRACT
This research made for determine Consumer Perceptions about Product Minute
Maid Pulpy Marketing Communications. To achieve the goal, 50 consumers who
have tried Minute Maid Pulpy and assume can provide information about the
product marketing become an informants. This research used one of purposive sampling that is judgmental sampling. The result using thematic analysis method established several themes and sub-themes which are grouped several tables.
There are television ads (sub-theme: pulpy, idea of story, and the artist),
advertising poster sub-themes: poster colors and pulpy concept), billboard advertising, sales promotion (sub-themes: discount, price set, games/contest, point of purchase display, and personal selling (sub-theme: performance and product knowledge). The results of research expected to provide valuable input for PT. Coca-Cola Amatil to give more attention and take advantage of marketing communication as a positive activity in introducing their product. Key word: perception, marketing communication
iv
DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR ................................................................................... i ...................................................................................................iii ABSTRAK
ABSTRACT .…………………………………………………………….. . iv
DAFTAR ISI ……………………………………………………………. ... v DAFTAR TABEL ……………………………………………………….. vii
DAFTAR GAMBAR ….…………………………………………………viii
BAB I PENDAHULUAN ……………………………………………….. .. 1
1.1 Latar Belakang ………………..……………………………… . 1 1.2 Identifikasi Masalah ................................................................... 4 1.3 Tujuan Penelitian ........................................................................ 4 1.4 Manfaat Penelitian ...................................................................... 5 1.5 Sistematika Penulisan ................................................................. 5 1.6 Lokasi Penelitian ......................................................................... 6 BAB II TINJAUAN PUSTAKA................................................................... 7 2.1 Persepsi ....................................................................................... 7 2.1.1 Proses Terbentuknya Persepsi ............................................ 8 2.2 Komunikasi Pemasaran ............................................................... 9 2.2.1 Bentuk- bentuk Komunikasi Pemasaran .......................... 11 2.2.2 Proses Komunikasi Peamasaran ....................................... 15 2.3 Minat Beli (Purchase Intention) ............................................... 16 2.4 Hubungan Persepsi Konsumen mengenai Komunikasi Pemasaran terhadap Minat Beli ................................................................... 19 BAB III METODE PENELITIAN ............................................................ 21 3.1 Prosedur Penelitian.................................................................... 21 3.2 Jenis dan Teknik Pengumpulan Data ........................................ 22 3.3 Populasi dan Sampel ................................................................. 23 3.4 Instrumen Penelitian.................................................................. 24 3.5 Metode Analisis Data ................................................................ 25
iv
BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN ................................................... 25 4.1 Hasil .......................................................................................... 28
4.1.1 Profil Demografi Interviewee ........................................... 28
4.1.2 Persepsi Interviewee mengenai Komunikasi Pemasaran . 30 4.2 Pembahasan ............................................................................... 34
4.2.1 Persepsi mengenai Iklan Televisi ..................................... 34
4.2.2.1 Persepsi Konsumen mengenai Iklan Televisi ......... 34
4.2.2.2 Persepsi Konsumen mengenai Iklan Poster, Baligo dan
Majalah.................................................................... 37 4.2.2 Persepsi mengenai Promosi Penjualan ............................. 38 4.2.3 Persepsi mengenai Penjualan Perseorangan..................... 40 4.2.4Persepsi mengenai Iklan Hubungan Masyarakat dan Publisitas dan Pemasaran Langsung ................................................. 41 4.3 Keterbatasan Penelitian ............................................................. 41
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN .................................................... 42 5.1 Kesimpulan ............................................................................... 42 5.2 Saran .......................................................................................... 43 DAFTAR PUSTAKA ................................................................................ 44 LAMPIRAN
iv
DAFTAR TABEL
Tabel 2.1 Kerangka Umum Komunikasi Pemasaran ................................... 10
Tabel 2.2 Jenis Media Iklan ......................................................................... 11
Tabel 4.1 Persepsi mengenai Iklan Televisi ................................................. 27
Tabel 4.2 Persepsi Positif mengenai Iklan Poster, Baligo, dan Majalah...... 28 Tabel 4.3 Persepsi Negatif mengenai Iklan Poster, Baligo, dan Majalah .... 28 Tabel 4.4 Persepsi mengenai Promosi Penjualan ......................................... 29
Tabel 4.5 Persepsi mengenai Penjualan Perseorangan ................................ 30
Tabel 4.6 Kutipan interviewee mengenai iklan televise............................... 31 Tabel 4.7 Kutipan interviewee mengenai iklan poster dan baligo ............... 33 Tabel 4.8 Kutipan interviewee mengenai promosi penjualan ...................... 34 Tabel 4.9 Kutipan interviewee mengenai penjualan perseorangan .............. 36
iv
DAFTAR GAMBAR
Gambar 1.1 Grafik Penjualan Minute Maid Pulpy di Bandung ................... 3 Gambar 2.1 Proses Terbentuknya Persepsi .................................................. 8
Gambar 2.2 Model Komunikasi ................................................................... 16
Gambar 2.3 AIDA Model dalam Proses Komunikasi .................................. 18 Gambar 3.1 Prosedur Penelitian................................................................... 20
Gambar 3.2 Langkah-langkah Thematic Analysis ....................................... 24
Gambar 4.1 Profil Interviewee ..................................................................... 26
Gambar 4.2 Intensitas Pembelian Produk Minute Maid Pulpy .................... 27
iv
DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran 1: Surat Pernyataan Tidak Plagiat
Lampiran 2: Form Bimbingan Tugas Akhir
Lampiran 3: Transkrip Hasil Wawancara
Lampiran 4: Pengelompokan Beberapa Hasil Wawancara Lampiran 5: Form Bukti Kehadiran Sidang Tugas Akhir
iv
DAFTAR PUSTAKA
Bungin, Burhan. 2007. Penelitian Kualitatif. Jakarta: Kencana Prenada Media.
Coca-Cola Amatil Indonesia. (t.t). Bisnis CCAI. Diambil 15 April 2012 dari www.coca-colaamatil.com Coca-Cola Bottling Indonesia. (t.t). Produk CCBI. Diambil 15 April 2012 dari
www.coca-colabottlingindonesia.com
Kennedy,J. Soemanagara (2009). Taktik dan Strategi Marketing Communication.
Jakarta: Bhuana Ilmu Populer. Kotler (2000). Marketing Management. Tenth edition, International Edition. Pretince Hall. Upper Siddle River, New Jersey ______, Philip and Garry Armstrong. (2006). Prinsip-Prinsip Pemasaran. Terjemahan:demos sihombing. Jakarta: Erlangga ______. Amstrong, Gary. 2001. Prinsip-prinsip Pemasaran. Jilild II Edisi kedelapan. Jakarta: Erlangga Morissan, M.A (2010). Periklanan Komunikasi Terpadu. Jakarta: Kencana prenada media group. Mowen, John C & Michael Minor.(2002). Perilaku Konsumen. alih bahasa Lina Salim, Jakarta:Erlangga. Penataan GDM untuk sebuah Keloyalitasan Konsumen. (2011, Mei). Antar KitaMajalah Internal Coca-Cola Amatil Indonesia. Hal 18 Peshkin, Allan (2000). The nature of interpretation in qualitative research. Educational researcher. 29(9), 5-9 Prasetijio, Ristiyanti dan Ihalaw, john. (2005). Perilaku Konsumen. Yogyakarta: Andi OFFSET Purhantara, Wahyu. (2010). Metode Penelitian Kualitatif untuk Bisnis. Yogyakarta: Graha Ilmu Rosdakarya, hal. 267. Schiffman, G. Leon., Lazar, Leslie. (2004). Perilaku Konsumen. Edisi ketujuh. Jakarta: Indeks.
iv
Shimp, Terence A. (2003). Periklanan Promosi Aspek Tambahan Komunikasi Terpadu. Jilid I Edisi kelima diterjemahkan oleh Revyani Sahrial.
Erlangga
Simamora, B. (2002). Panduan Riset Perilaku Konsumen. Jakarta: Gramedia.
Soemanagara. (2008). Strategic Marketing Communicaton. Bandung: Alfabeta Sugiama, Gima. (2008). Metode Riset Bisnis dan Manajemen. Bandung: Intimarta
Sugiyono. (2008). Metode Penelitian Bisnis. Bandung: Alfabeta ________. (2005). Metode Penelitian Klualitatif. Bandung: Alfabeta
________. (2009). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta ________. (2010). Metode Penelitian Klualitatif. Bandung: Alfabeta Suhartanto, Dwi. (2008). Perilaku konsumen. Bandung: Guardaya Intimarta Sulaksana, Uyung. 2007. Integrated Marketing Communication. Yogyakarta: Pustaka Pelajar Sutisna. (2001). Perilaku Konsumen&Komunikasi Pemasaran. Bandung: Remaja Tjiptono, Fandy dkk. (2008). Pemasaran Strategik. Yogyakarta: Andi. Tjiptono, Fandy. (2002). Strategi pemasaran. Yogyakarta: Andi offset Trochim, William M.K. (20 October 2006). Research Methods Knowledge Based Qualitative Measures. Tersedia pada http://www.socialresearchmethods.net/kb/qual.php diakses pada tanggal 23 Mei 2012
iv